Anda di halaman 1dari 7

Cerpen

menulis resensi cerpen


01
Apa itu Resensi
Cerpen???
Resensi adalah penilaian terhadap
sebuah karya yang dapat memberikan
gambaran mengenai isi karya untuk
memberikan pertimbangan kepada
pembaca untuk ikut menikmati atau
tidak.
JUDUL
Unsur resensi
01 Judul merupakan struktur dari resensi yang paling penting karena menentukan
apakah resensi dari suatu karya itu menarik atau tidak.
DATA/IDENTITAS BUKU
Hal penting yang harus dicantumkan dalam meresensi yaitu terdapat judul
02 buku/cerpen, nama penulis buku/cerpen yang diresensi, tahun terbit, lokasi penerbit,
jumlah halaman.
PENDAHULUAN
03 Pendahuluan dalam suatu resensi harus bisa membuat pembaca merasa tertarik.
TUBUH DAN PERNYATAAN RESENSI
Di sini peresensi tidak perlu berbasa-basi, kemukakan informasi buku secara
04 singkat, padat, dan jelas. penulisan sinopsis harus merupakan tulisan asli, bukan
ulasan yang ditulis dari pihak penerbit.
PENUTUP
05 ada bagian kesimpulan, tuliskan dalam ringkasan karya dengan bahasa yang singkat,
padat, dan jelas
TUJUAN
RESENSI
• Membantu pembaca untuk memahami gambaran serta
penilaian umum sebuah karya dengan ringkas.
• Memahami kelebihan dan kelemahan karya yang akan
diresensi.
• Memahami latar belakang serta alasan suatu karya dibuat
• Memberi masukan pada pembuat karya berupa kritik dan
saran.
• Mengajak pembaca untuk berdiskusi mengenaik katrya yang
diresensi
• Memberi pemahaman serta informasi dengan komprehensif
pada pembaca, mengenai karya yang diresensi tersebut.
• Menguji kualitas karya dan membandingkan dengan karya
MANFAAT
UNTUK PEMBACA UNTUK PERESENSI
RESENSI UNTUK UNTUK PENERBIT
PENULIS BUKU
Dengan adanya • Eksistensi Sebagai umpan balik Sebagai media
resensi, pembaca dapat • Menambah atas karya yang telah ia promosi suatu buku
mempertimbangkan penghasilan buat. Penilaian akan isi , dengan harapan buku
sebelum membeli • Menambah keilmuan kelemahan atau tersebut dapat dikenal
suatu buku dan kreativitas menulis kelebihan atas suatu oleh masyarakat luas.
buku menjadi masukan
untuk penulisan karya
selanjutnya.
LANGKAH-LANGKAH MENULIS

RESENSI
Menentukan Buku atau cerpen yang Akan Diresensi
• Membaca keseluruhan buku atau cerpen yang akan diresensi
• Mencatat data atau informasi buku yang akan diresensi
• Menulis poin-poin penting dalam buku atau cerpen yang akan diresensi
• Menulis isi resensi
• Menulis simpulan yang mencakup resensi tersebut
LEMBAR KERJA
Bentuk kelompok dengan masing-masing
anggota berjumlah 6 siswa kemudian
bacalah cerpen “Sang Guru”
Karya: Fatin Humairo pada buku
pendamping Halaman 67 kemudian
resensi dengan kelompok
masing-masing!!!

Anda mungkin juga menyukai