Anda di halaman 1dari 17

Flowchart

Experience is the name everyone gives to their mistakes.


2

Capaian
Pembelajaran
Siswa mampu menyusun flowchart yang baik dalam upaya
penyelesaian masalah.
3

Flowchart
Apa yang dimaksud dengan flowchart?
Apa peran flowchart dalam pemrograman komputer?
Apa hubungan flowchart dengan algoritma dalam
pemrograman komputer?
Hal apa saja yang perlu diperhatikan dalam menyusun
flowchart yang baik?
4

Flowchart
Flowchart merupakan bentuk lain dari penulisan algoritma
menggunakan gambar simbol-simbol sehingga alur program dapat
terlihat secara visual.

Flowchart banyak digunakan di berbagai bidang untuk


mendokumentasikan, mempelajari, merencanakan, meningkatkan,
dan mengomunikasikan proses yang seringkali rumit ke dalam bentuk
diagram yang jelas dan lebih mudah dipahami
5

Sejarah Flowchart
6

Komponen Flowchart
No Nama Gambar Fungsi No Nama Gambar Fungsi
Sebagai penanda bagian awal Mengindikasikan adanya proses
1 Terminal / Terminator
atau akhir dari suatu flowchart. yang kompleks sehingga akan
7 Predefined process digambarkan pada sub-flowchart
Menggambarkan proses yang berbeda. Bisa juga disebut
perhitungan matematika atau sebagai subrutin.
2 Process (proses)
akses data. Simbol ini juga dikenal
sebagai simbol aksi (action).
Merupakan penanda bahwa ada
Konektor/referensi lanjutan dari flowchart yang
Menunjukkan sebuah pertanyaan 8 pada halaman yang berada pada satu halaman yang
3 Decision (keputusan) yang dijawab dengan benar (true) sama sama dengan flowchart
atau salah (false). utamanya.
Mempresentasikan input dari
atau output ke dokumen. Merupakan penanda bahwa ada
4 Document lanjutan dari flowchart yang
Misalnya laporan, email, atau Konektor/referensi
memo. 9 berada pada halaman yang
pada halaman lain
berbeda dengan flowchart
utamanya.
Menggambarkan data yang
5 Input / Output
tersedia untuk input atau output.
Menandakan bahwa langkahini
10 Operasi manual
harus dikerjakan secara manual.
Menggambarkan media
penyimpanan data (database)
Stored data (media
6 yang akan digunakan oleh user Preparation Digunakan untuk persiapan
penyimpanan data) 11
untuk keperluan proses pencarian (persiapan) sebelum melakukan proses.
atau penyaringan data.
7

BEGIN

BEGIN

phi = 3.14

Contoh
INPUT: r

INPUT: r

Flowchart luas = 3.14 * r2


atau
luas = phi * r2

Flowchart dari program untuk menghitung luas OUTPUT:


lingkaran, dimana besarnya jari-jari lingkaran tersebut luas
akan diinputkan oleh user.
OUTPUT: luas

END

END
8

BEGIN

INPUT:
bilangan

sisa = bilangan % 2

Contoh
Flowchart
false
sisa == 0

true

Flowchart dari program untuk menentukan apakah OUTPUT: OUTPUT:


bilangan yang diinputkan oleh user itu merupakan genap ganjil
bilangan ganjil atau genap.

END
BEGIN
9

INPUT:
a, b, c

true true true OUTPUT:


a > b a > c b > c
a, b, c

false false

OUTPUT: OUTPUT:
c, a, b a, c, b

Contoh
Flowchart b > c

true
false OUTPUT:
c, b, a

false OUTPUT:
Flowchart dari program untuk mengurutkan secara c > a
ascending tiga buah bilangan yang diinputkan oleh user. b, a, c
true

OUTPUT:
b, c, a

END
10

Kelebihan
Flowchart
• Flowchart adalah cara yang lebih baik untuk
mengkomunikasikan logika sistem.

• Flowchart bertindak sebagai panduan atau cetak biru


selama program dirancang.

• Flowchart membantu dalam proses debugging


(mengidentifikasi kesalahan program).

• Program akan lebih mudah dianalisis dengan bantuan


flowchart.

• Flowchart memberikan dokumentasi yang baik dan tepat.


11

Kekurangan
Flowchart
• Sulit untuk menggambar diagram alur untuk program yang
besar dan kompleks.

• Dalam hal ini tidak ada standar untuk menentukan jumlah


proses detail.

• Sulit untuk mengembangkan flowchart.

• Sangat sulit untuk memodifikasi flowchart.


12

Soal Latihan
13

Positif, Negatif, Buatlah flowchart untuk menentukan apakah

atau Netral bilangan yang diinputkan oleh user itu


termasuk bilangan positif, negatif, atau netral.

Catatan:
• Dikenal ada tiga jenis bilangan, yaitu positif, negatif, dan netral.
• Bilangan positif adalah bilangan yang lebih besar dari pada 0,
bilangan negatif adalah bilangan yang lebih kecil dari 0, sedangkan
bilangan netral adalah bilangan yang sama dengan nol.
14

1. Menampilkan bilangan terbesar dari


tiga buah bilangan yang diinputkan oleh
user.
Contoh Soal 2. Mengurutkan secara ascending tiga
Lainnya buah bilangan yang diinputkan oleh
user, kemudian menampilkan hasilnya
di layar monitor.

1 3. Menampilkan semua bilangan dalam


range tertentu yang diinputkan oleh
user.
15

4. Menampilkan semua bilangan dalam


Contoh Soal range tertentu yang merupakan
bilangan kelipatan 3. Range bilangan
Lainnya diinputkan oleh user.
5. Menampilkan semua bilangan dalam
range tertentu yang bukan merupakan
2 bilangan kelipatan suatu bilangan
tertentu. Range bilangan dan faktor
kelipatan diinputkan oleh user.
16

6. Menampilkan jumlah dari suatu deret


Contoh Soal hitung, dimana batas bawah dan batas
akhirnya diinputkan oleh user.
Lainnya Contoh:
Batas bawah: 5
Batas atas: 25

3
Pembeda: 3
Jumlah: 98

Catatan:
Jumlah di dapat dari 5+8+11+14+17+20+23
17

TERIMA KASIH
It is a long established fact that a reader will be distracted by the readable content of a page
when looking at its layout.

Anda mungkin juga menyukai