Anda di halaman 1dari 8

SINAR

ULTRAVIOLET
Presented by Sinar Inframerah Group
Team:
• Ester Diva A. M
• Nadyra Putri Humaira
• Novita Kristien Panjaitan
• Avrillia Zaharani
• R. M. Ridho
• Leando Yusuf
Pengertian
Ultraviolet
Sinar ultraviolet adalah radiasi gelombang
elektromagnetik yang berasal dari matahari. Sinar
ini tidak dapat dilihat oleh mata karena panjang
gelombang sinar berwarna ungu ini sangat panjang
Jenis-Jenis
01 UV 02 UV 03 UV
A
Jenis ini memiliki gelombang B
Memiliki gelombang C
Memiliki frekuensi tertinggi
terpanjang di antara UVB dan terpendek kedua setelah UVC dan gelombang terpendek di
UVC sehingga memiliki yang di mana sekitar 95% juga antara UVA dan UVB,
frekuensi rendah dan energi sudah disaring oleh lapisan membuat UVC sangat
yang dibawa juga lebih rendah ozon. berbahaya. Sinar ini banyak
daripada UVB. digunakan untuk membunuh
sebagian virus dan bakteri.
Kegunaan Sinar Ultraviolet

• Industri Makanan
Untuk membunuh bakteri dan virus
yang ada pada permukaan makanan,
peralatan makanan, dan lingkungan • Tanaman
sekitar.
Membantu proses fotosintesis
khususnya untuk tumbuhan yang
• Bidang Medis mengandung klorofil.

Untuk mensterilkan peralatan bedah


serta permukaan seperti di ruang
operasi, dan ruang pasien.
Manfaat Sinar UV
01 Meningkatkan produksi vitamin D
04 Mengobati penyakit kulit

02 Meningkatkan sistem kekebalan tubuh


05 Memperbaiki kualitas tidur

03 Memperbaiki kualitas tidur


06 Mengurangi risiko kanker
Bahaya Sinar UV
01 Merusak mata
05 Kulit gelap dan kusam

02 Sunburn
06 Melasma

03 Age spots
07 Merusak sistem kekebalan tubuh

04 Merusak rambut
08 Fotosensitivitas
Thank
you!
Do you guys have any questions?

Anda mungkin juga menyukai