Anda di halaman 1dari 14

Lingkup Dan Urutan Materi

Pembelajaran Pjok
1

Tujuan pendidikan jasmani memberikan kesempatan


kepada siswa SD

1. 2.
pengetahuan kepercayaan
dan diri 3.
keterampilan
kebugaran
5. jasmani
4. keterampilan
nilai-nilai sosial 6.
pribadi kesenangan
dan keriangan
Kelompok tujuan pembelajaran pendidikan
jasmani :
• pengembangan keterampilan gerak dan
• kebugaran dan kesehatan.
A. PERKEMBANGAN KETERAMPILAN GERAK
Gabbard, Le Blanc, dan Lowy (1987)
Terminal Tahapan Gerak Aktivitas Karakteristik
Berguling, duduk, meratap,
0-2 th, masa kanak- Gerak tak merangkak, berdiri,
kanak sempurna berjalan, dan memegang.
Gerak dasar dan
2-7 th, masa anak- pemahaman Kesadaran gerak
anak awal efisien khusus lokomotor, nonlokomotor
(khas) dan manipulatif.
menggunakan gerak dasar,
8-12 th, masa anak- dalam tari,
anak permainan/olahraga,
senam, dan olahraga air.
12- dewasa, masa Bersifat kompetisi dan
remaja dan Spesialisasi rekreasi
Jenis Gerak dasar penjas
Non lokomotor

Lokomotor

Manipulatif
1. Perkembangan Kebugaran
Lutan (2001) membagi perkembangan kebugaran jasmani
sebagai berikut.
a. kesehatan (physical fitness):
1) kekuatan otot,
2) daya tahan otot,
3) daya tahan aerobik,
4) fleksibility.
b. performa (motor fitness):
1) kecepatan,
2) koordinasi,
3) agilitas,
4) power,
5) keseimbangan.
2. Perkembangan Perseptual-Motorik
Lutan (2001) tentang perkembangan gerak perseptual sebagai berikut.

a. Kemampuan yang berkaitan dengan ruang;


1) kesadaran tubuh (kinesthesia),
2) kesadaran ruang, dan
3) kesadaran arah.

b. Kemampuan yang berkaitan dengan waktu (tempo);


1) sinkronisasi,
2) irama, dan
3) urutan rangkaian gerak.
3. Perkembangan Sosial Emosional
A. Perasaan positif mengenai citra diri dan
keadaan badan, peningkatan penilaian
diri yang merasa makin mampu
menyelesaikan tugas serta berprestasi.
B. Pengalaman sukses.
C. Peningkatan rasa percaya diri.
B. KEBUGARAN DAN KESEHATAN

1. Keterampilan Fisik
2. Terkuasainya Konsep dan Prinsip Gerak
3. Kemampuan Berpikir
4. Kepekaan Rasa
5. Keterampilan Sosial
6. Kepercayaan Diri dan Citra Diri (Self Esteem)
2

Pertumbuhan dan Perkembangan Anak

1. PERTUMBUHAN FISIK
2. PERKEMBANGAN MOTORIK
3. PERKEMBANGAN FUNGSIONAL TUBUH
4. KESEGARAN JASMANI
5. FUNGSI KOGNITIF
6. PERKEMBANGAN MENTAL
• Dalam pembelajaran pendidikan jasmani, ruang
lingkup dan urutan materi pembelajaran mengacu
pada Permendikbud No. 37 tahun 2018 tentang
Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Pelajaran
pada Kurikulum 2013 pada Pendidikan Dasar dan
Pendidikan Menengah mencakup beberapa
lingkup materi pembelajaran.

Pendidikan jasmani di SD mengedepankan pengembangan gerak dasar.


Gerak dasar dikembangkan melalui berbagai aktivitas:
permainan dan/atau olahraga dan kebugaran jasmani, serta diberikan pula
materi tentang kesehatan.
Lingkup dan urutan materi kebugaran jasmani
yang diajarkan di SD meliputi:
pemahaman praktik gerak seimbang, lentur,
kuat, lincah, berdaya tahan dalam rangka
pengembangan kebugaran jasmani melalui
permainan sederhana dan atau tradisional.
Lingkup dan urutan materi permainan dan/atau OR meliputi
pemahaman praktik :
• gerak dasar lokomotor, non lokomotor, dan manipulatif
sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha, dan
keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan
sederhana dan atau tradisional.
• menjaga sikap tubuh, bergerak secara seimbang, lentur,
kuat, lincah, dan berdaya tahan dalam rangka
pengembangan kebugaran jasmani melalui permainan
sederhana dan atau tradisional.
• variasi dan kombinasi gerak dasar jalan, lari, lompat dan
lempar melalui permainan/olahraga yang dimodifikasi dan
atau olahraga tradisional.
Lingkup dan urutan materi kesehatan
• pemahaman bagian-bagian tubuh, bagian tubuh yang boleh
dan tidak boleh disentuh orang lain, cara menjaga
kebersihannya, dan kebersihan pakaian. Pemahaman
tentang cara menjaga kebersihan lingkungan, makanan
bergizi, jenis cidera dan cara penanggulangannya secara
sederhana.
• Pemahaman tentang konsep pemeliharaan diri dan orang
lain dari penyakit menular dan tidak menular, bahaya
merokok, minuman keras, dan narkotika, NAPZA dan obat
berbahaya terhadap kesehatan tubuh, serta perlunya
memahami pemeliharaan kebersihan alat reproduksi.

Anda mungkin juga menyukai