Anda di halaman 1dari 21

Arduino

Mikrokontroler (Arduino)
• Arduino  platform mikrokontroler yang hardware
dan software-nya bersifat open-source dan easy-to-
use
• Open-source  rangkaian, bootloader dan
softwarenya bisa didownload dan dikembangkan
secara gratis
• Easy to use  gampang digunakan, banyak modul
yang tersedia
Mikrokontroler (Arduino)
• Jenis Arduino
• Arduino Uno
• Arduino Nano
• Arduino Mega
• Arduino Pro mini
• dll

https://www.arduino.cc/
Struktur Hardware dalam Adruino
• Power Supply
• USB to serial
• ATMega16U2
• FTDI
• CH340
• PL2303
• Mikrokontroler (yang sudah ada bootloader-nya)
Struktur Hardware dalam Adruino

Power Supply
USB to Serial
Mikrokontroler

https://www.arduino.cc/
Struktur I/O dalam Adruino
• Analog Pin
• Digital Pin
• I2C
• PWM
• UART
Struktur I/O dalam Adruino

https://www.theengineeringprojects.com
Instalasi Software
• Masuk ke website
https://www.arduino.cc/en/
main/software
kemudian unduh software
Arduino IDE
• Install Arduino IDE sampai
selesai
• Untuk arduino board non-
original, kadangkala perlu
melakukan instalasi driver
USB to Serial sendiri
Cara Penggunaan
• Pasanglah Arduino board ke
melalui kabel USB ke komputer
• Cek di device manage, apakah
driver arduino sudah ter-install
• Untuk board arduino dengan
USB to serial CH340 atau
PL2303, biasanya tidak
otomatis ter-install
• Jika belum, install drivernya
Contoh Program
const int pinLED = 8;

void setup() {
pinMode(pinLED, OUTPUT);
}

void loop() {
digitalWrite(pinLED, HIGH);
delay(500);
digitalWrite(pinLED, LOW);
delay(500);
}
const int pinLED = 8;
void setup() {
pinMode(pinLED, OUTPUT); Contoh Program
}
int timeDelay = 1000;
void loop() {
if(timeDelay <= 100){
delay(3000);
timeDelay = 1000;
}else{
timeDelay = timeDelay - 100;
}
digitalWrite(pinLED, HIGH);
delay(timeDelay);
digitalWrite(pinLED, LOW);
delay(timeDelay);
}
const int pinLED = 8;
void setup() {
pinMode(pinLED, OUTPUT);
Contoh Program
}

int timeDelay = 3000;


void loop() {
for(int i=1; i<=10; i++){
digitalWrite(pinLED, HIGH);
delay(500);
digitalWrite(pinLED, LOW);
delay(500);
}
delay(timeDelay);
}
Komunikasi Serial Arduino
dengan PC
Komunikasi Serial Arduino
dengan PC
Komunikasi Serial Arduino
dengan PC
• Fungsi fungsi yg tersedia untuk komunikasi serial Arduino
• if (Serial) : Untuk mengecek apakah Port sudah siap
• Serial.available() : Untuk mengecek apakah data sudah ada
di buffer penerima
• Serial.begin() : untuk mengeset kecepatan transmisi data
• serial.end() : Untuk menon-aktifkan pin rx dan tx sbg fungsi
serial dan kembali sbg pin I/O
• Serial.find() : mencari string dlm buffer data
• Serial.findUntil(): mencari buffer data sampai data dgn
panjang/terminator nya yg diberikan ditemukan
• Serial.flush(): menunggu data terkirim semua
Komunikasi Serial Arduino
dengan PC
• Fungsi fungsi yg tersedia untuk komunikasi serial Arduino
• Serial.parseFloat(): mengambil data float pertama dari data di buffer serial.
• serial.parseInt(): mengambil data integer pertama dari data di buffer serial.
• Serial.peek(): mengambil data berikutnya di bufer penerima
• Serial.print() : mengirim data ASCII
• Serial.println() : mengirimdata ASCII + CR,LF (kode enter)
• Serial.read(): membaca data yg diterima
• Serial.readBytes(): membaca data byte yg diterima
• Serial.readBytesUntil()
• Serial.setTimeout(): mengeset batas maksimum waktu tunggu(timeout)
transmisi data.
• Serial.write() : mengirim data byte (numerik)
• Serial.serialEvent(): fungsi ini akan dipanggil jika data datang/diterima.berlaku
spt interupsi serial.
Komunikasi Serial Arduino
dengan PC
• Contoh konversi data pada komunikasi
serial arduino seperti dibawah ini :
• Serial.print(65); //hasil nilai tertampil 65
• Serial.print(65,DEC); //(format desimal atau basis
10) hasil nilai tertampil 65
• Serial.print(65, HEX); //(format hexadesimal atau
basis 16) hasil nilai tertampil 41
• Serial.print(65, OCT); //(format oktal atau basis 8)
hasil nilai tertampil 101
• Serial.print(65, BIN); //(format biner atau basis 2)
hasil nilai tertampil 1000001
Komunikasi Serial Arduino
dengan PC
• int angka=0;
void setup()
{
Serial.begin(9600);
}
void loop()
{
angka=angka+1;
Serial.print("Ini adalah baris
ke : ");
Serial.println(angka);
delay(1000);
}
Membaca Input Pin Analog
Pada Arduino
Membaca Input Pin Analog
Pada Arduino
• void setup()
• {
• Serial.begin(9600);
• }

• void loop()
• {
• int sensorValue =
analogRead(A0);
• Serial.println(sensorValue);
• delay(1);
• }

Anda mungkin juga menyukai