Anda di halaman 1dari 8

GLOBALISASI DAN

MANAJEMEN
Manajemen dalam Lingkungan
Global
• Tantangan
– Mengatasi munculnya pesaing baru secara tiba-
tiba
– Mengetahui perbedaan budaya, politik dan
ekonomi
– Mengatasi meningkatnya ketidakpastian,
ketakutan dan keresahan
– Beradaptasi dengan perubahan di lingkungan
global
– Menghindari pandangan yg sempit
Tipe Organisasi Global
• Perusahaan Multinasional
– Perusahaan yang mempertahankan operasi
pentingnya di >2 negara secara simultan tapi
mengelolanya dari 1 negara asal.
• Perusahaan Transnasional
– Mempertahankan operasi pentingnya lebih
dari satu negara dan mendesentralisasikan
pembuatan keputusan di masing-masing
operasi di negara setempat.
Bagaimana Perusahaan Menjadi Global
• 3 Tahap Globalisasi
– Tahap I
• Mengekspor ke negara-negara asing dan
mengimpor dari negara asing.
– Tahap II
• Menjual produk-produknya di negara asing atau
membuat produk-produk tersebut di negara asing.
– Tahap III
• Memberi lisensi atau waralaba kepada perusahaan
lain utuk menggunakan merek, teknologi, atau
spesifikasi produk perusahaan itu.
Bentuk Lain Globalisasi
• Strategic Alliances
– Kemitraan antara organisasi dengan perusahaan
asing dimana keduanya saling berbagi sumber
dan pengetahuan dalam mengembangkan produk
baru atau membangun fasilitas produksi baru.
• Joint Venture
– Tipe khusus strategic alliance dimana para mitra
sepakat untuk membentuk organisasi terpisah
dan independen untuk suatu tujuan bisnis.
Manajemen Dalam Lingkungan
Global
• Lingkungan Hukum
– Stabil atau tidaknya sistem hukum dan politik
• Prosedur hukum ditetapkan dan dipatuhi
• Pemilihan yang adil dan jujur.
– Perbedaan dalam hukum berbagai negara
• Pengaruh pada aktivitas bisnis
• Pengaruh pada pengiriman produk dan jasa
Lingkungan Ekonomi
• Sistem Ekonomi
– Ekonomi Pasar
• Sumberdaya sebagian besar dimiliki dan
dikontrol oleh sektor swasta.
– Ekonomi Komando
• Segala keputusan ekonomi direncanakan oleh
pemerintah pusat.
• Faktor Moneter dan Keuangan
– Tingkat valuta asing
– Tingkat inflasi
– Kebijakan pajak
Lingkungan Budaya

• Budaya Nasional
– Adalah nilai dan sikap individual dari negara
tertentu yang membentuk perilaku dan
keyakinan mereka mengenai apa yang
penting.
– Memiliki pengaruh lebih terhadap organisasi
dibandingkan budaya organisasi.

Anda mungkin juga menyukai