Anda di halaman 1dari 5

MENUMBUHKAN KEINGINAN UNTUK BERWIRAUSAHA DI

KALANGAN PEMUDA

Disusun Oleh Kelompok 13 :

NAMA : LORENZA MEI LUSIANA GULO


RINI INDASARI ZEGA
YESTIN KURNIAWATI ZEGA
KELAS :A
MATKUL : SEMINAR KEWIRAUSAHAAN
WIRAUSAHA

Perilaku yang dipengaruhi oleh lingkungan dan


perkembangan lingkungan kecenderungan
berwirausaha menjadi faktor pendukung keinginan
untuk berwirausaha. Hal tersebut terjadi karena
lingkungan yang cenderung banyak yang melakukan
kegiatan berwirausaha terutama kaum milenial yakni
pemuda yang minatnya kuat terhadap hal baru
seperti wirausaha.
WIRAUSAHA

Salah satu faktor pendorong pertumbuhan


kewirausahaan di suatu negara terletak pada peran
perguruan tinggi melalui penyelenggaraan pendidikan
kewirausahaan. Dimana pihak perguruan tinggi
bertanggung jawab dalam mendidik mahasiswa serta
memberikan motivasi sehingga mereka berani untuk
berwirausaha.
WIRAUSAHA

Selain itu sikap konsumtif mahasiswa menjadi faktor


utama untuk tidak menjadi seorang wirausaha dan
memiliki prestasi. Lemahnya mental dan kepribadian
generasi mudah untuk menciptakan sebuah prestasi,
berani mengambil resiko, ulet, percaya diri, kreatif,
dan inovatif menjadi penyebab utamanya.
RUANG DISKUSI

Anda mungkin juga menyukai