Anda di halaman 1dari 2

Formulir Pendaftaran KOLITA 8 Pusat Kajian Bahasa dan Budaya, Unika Atma Jaya Sabtu, 24 April 2010 (mohon

isi dengan huruf cetak) Nama : __________________________________________ (Sertifikat akan mengacu pada nama yang tertera di atas) Afiliasi : __________________________________________ Email : __________________________________________ Alamat : __________________________________________ __________________________________________ Tlp./HP : ____________________ Fax: _________________ Status pendaftar (beri tanda ) a) Pemakalah :o Judul : _______________________________ _______________________________ _______________________________ _______________________________ Kode Bidang : _______________________________ b) Peserta :o Undangan menyajikan makalah
Cara pembayaran: Transfer: ke Bank CIMB Niaga cabang Atma Jaya, Jakarta a.n. Yayasan Atma Jaya (NUSA) A/C no. 440-01-00477-00-8, dengan menyebutkan untuk KOLITA 8; kirimkan tanda bukti transfer ke fax PKBB
Sekretariat KOLITA 8 PUSAT KAJIAN BAHASA DAN BUDAYA (PKBB) Jalan Jenderal Sudirman 51, Jakarta 12930 Telp.: (021) 570-3306, 572-7615 Ext. 213, Telp./Fax.: (021) 571-9560 Surel: <pkbb@atmajaya.ac.id> up. Clara Maria

KONFERENSI LINGUISTIK TAHUNAN ATMA JAYA 8 (KOLITA 8)

Sabtu, 24 April 2010

PUSAT KAJIAN BAHASA DAN BUDAYA (PKBB) UNIKA ATMA JAYA

KOLITA 8 Pusat Kajian Bahasa dan Budaya Unika Atma Jaya, Jakarta Sabtu, 24 April 2010
Konferensi Linguistik Tahunan Atma Jaya 8 (KOLITA 8) mengundang para peneliti, guru/dosen, mahasiswa, dan pemerhati bahasa untuk menyajikan makalah dalam bidang-bidang berikut: Bidang Fonologi Morfologi Sintaksis Semantik Pragmatik Psikolinguistik Sosiolinguistik Kode FON MOR SIN SEM PRAG PSI SOS Bidang Bahasa dan Budaya Tes Bahasa Analisis Kesalahan Analisis Wacana Pengajaran Bahasa Pemerolehan Bahasa Komputerisasi Bahasa Kode BDB TES ANK ANW PEN PEM KOM

Tanggal-tanggal penting 1Maret 2010 12 Maret 2010 12 April 2010 16 April 2010 : : : : tenggat penyerahan abstrak pengumuman hasil penilaian abstrak tenggat penyerahan makalah tanggal terakhir pendaftaran

Pengiriman makalah (a) melalui email atau (b) dalam bentuk disket/CD Sekretariat KOLITA 8 Pusat Kajian Bahasa dan Budaya (PKBB) Unika Atma Jaya Jalan Jenderal Sudirman 51, Jakarta 12930 Telp.: (021) 570-3306, 572-7615 Ext. 213, Telp./Fax.: (021) 571-9560 Email: <pkbb@atmajaya.ac.id> up. Clara Maria Biaya Pendaftaran

Bahasa penyajian Bahasa Indonesia, bahasa Melayu, atau bahasa Inggris. Syarat-syarat penulisan abstrak Panjang abstrak 200 300 kata. Sertakan sejumlah acuan pustaka mutakhir. Syarat-syarat penulisan makalah

Pemakalah : Rp 150.000,- (bila makalah diterima) Peserta : Rp 200.000,- (sebelum 13 April 2010)
Rp 250.000,- (sesudah 12 April 2010) Catatan

Makalah yang lolos seleksi akan dicetak dalam buku kumpulan


makalah dengan jumlah maksimal tujuh halaman per judul.

Makalah harus asli dan belum pernah disajikan di tempat lain. Panjang makalah maksimum tujuh halaman, termasuk bibliografi
mutakhir (wajib). Gunakan APA Style dalam penulisan makalah. Cantumkan kode bidang (misalnya FON untuk Fonologi; SOS untuk Sosiolinguistik) pada sudut kanan atas halaman judul. Ukuran kertas : A4 Program : Microsoft Word Font untuk teks : Times New Roman 11 pt Margin kiri : 2 cm, margin kanan atas bawah = 2 cm Spasi : Tunggal

Peserta memperoleh buku kumpulan makalah ber-ISBN,


kudapan, dan makan siang.

Panitia tidak menangani akomodasi. * Peserta yang mendaftar setelah tanggal 16 April 2010 tidak dijamin
mendapatkan buku kumpulan makalah ber-ISBN pada saat Konferensi.

Pemakalah, Moderator, dan Peserta akan mendapatkan sertifikat. Bila menggunakan font fonetik, mohon Anda mengirimkan pula
file dalam format PDF. * Pemakalah dan peserta yang memerlukan informasi tempat penginapan di sekitar Unika Atma Jaya, silakan menghubungi Panitia.

Anda mungkin juga menyukai