Anda di halaman 1dari 1

VIKA ARI PRISTYAWATI 1125111270

Assalamu alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Pertama-tama marilah kita panjatkan Puji syukur ke hadirat Allah S.W.T yang telah memberikan rahmat dan hidayahnya sehingga kita dapat berkumpul di sini dalam keadaan sehat dan tanpa kekurangan suatu apapun. Dan yang terhormat ibu Siti dan yang saya cintai teman-teman semuanya. Terima kasih atas waktu dan tempat yang telah diberikan kepada saya untuk berpidato. Saya akan menyampaikan tentang HIV AIDS. HIV AIDS tersebut sudah merenggut ratusan juta jiwa manusia, negara yang penduduknya banyak terkena HIV AIDS adalah benya afrika. AIDS atau Acquired Immune Deficiency Syndrome adalah sekumpulan gejala dan infeksi yang timbul karena rusaknya sistem kekebalan tubuh manusia akibat infeksi virus HIV. HIV atau Human Immunodeficiency Virus adalah virus yang memperlemah kekebalan pada tubuh manusia. Virus tersebut ditularkan melalui jarum suntik,seks bebas,kontak langsung dengan penderita AIDS,transmisi perinental.Pencegahannya dengan tidak melakukan seks bebas,tidak menggunakan jarum suntik yang tidak steril. Jika sudah terkena virus ini lebih baik secepatnya dibawa kerumah sakit,kemudian di rehabilitasi. Saudara, kesehatan itu mahal harganya.jadi kita harus menjaga kesehatan tubuh kita. Demikian pidato yang dapat saya sampaikan, semoga pidato saya ini dapat memberikan informasi kepada saudara. Jika ada salah kata saya mohon maaf yang sebesar-besarnya.Akhir kata Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Anda mungkin juga menyukai