Anda di halaman 1dari 4

KONTRAK PEMBELAJARAN Kode MK: KCD-435 Nama Mata Kuliah: Desain & Pemrograman Web Jumlah SKS: 3 SKS

Penanggung Jawab / Dosen: Achmad Zakki Falani, S.Kom A. DESKRIPSI MATA KULIAH Mata Kuliah ini dirancang untuk memberikan pengetahuan mengenai pembuatan web secara programming yang bersifat statis maupun dinamis, serta mahasiswa diharapkan mampu memahami rancang bangun web base application keseluruhan. B. KOMPETENSI MATA KULIAH Setelah mengikuti mata kuliah ini diharapkan mahasiswa memiliki kemampuan untuk: 1. Membuat Layout Web berdasarkan Struktur Menu. 2. Mampu membuat halaman web yang bersifat statis dengan menggunakan bahasa HTML (Hypertext Markup Language). 3. Mampu mendesain halaman web secara programming dengan menggunakan bahasa CSS (Cascading Style Sheet). 4. Mampu membuat halaman web yang bersifat dinamis dengan menggunakan bahasa PHP & MySQL. C. METODE PEMBELAJARAN Pembelajaran dilakukan dengan menekankan peran aktif mahasiswa dalam diskusi kelas, untuk itu diwajibkan bagi mahasiswa untuk membaca materi kuliah sebelum pokok bahasan diajarkan, memberi respon terhadap materi yang sedang dibahas dalam perkuliahan dan mengerjakan tugas dalam kelas maupun tugas mandiri, dengan komposisi pembelajaran sebagai berikut: Kuliah Tutorial : 50 % Respon terhadap topik bahasan (individu) : 15 % Diskusi dalam kelas (tugas kelompok) : 15 % Tugas mandiri (pendalaman materi) : 20 % D. METODE EVALUASI Metode evaluasi terhadap mata kuliah dilakukan melalui dua tahap: Pokok bahasan yang menuntut pemahaman, mahasiswa diberikan materi selama 45 menit. Selanjutnya mahasiswa diberikan waktu untuk merespon topik bahasan atau materi yang telah diajarkan. Kemudian beberapa sisa waktu yang ada digunakan untuk diskusi contoh soal atau studi kasus. Topik bahasan yang menuntut kemampuan teknis, mahasiswa wajib untuk mengerjakan tugas atau latihan yang diberikan oleh pengajar baik secara individu maupun kelompok sesuai dengan sub topik bahasan. Untuk selanjutnya pengajar memberikan evaluasi terhadap tugas tersebut.

Penilaian atas keberhasilan mahasiswa dalam mengikuti dan memahami materi kuliah ini, didasarkan penilaian selama proses pembelajaran dan nilai ujian dihitung berdasarkan komposisi berikut ini: Kehadiran : 10 % Keaktifan diri dalam diskusi, respon dan tugas : 15 % Nilai tes tak terjadwal / kuis : 15 % UTS : 30 % UAS : 30 % E. PERSYARATAN MATA KULIAH a. Sesuai prasyarat yang ditetapkan oleh Prodi Sistem Komputer b. Telah memiliki dan membaca sekurang-kurangnya buku referensi wajib yang telah ditentukan untuk setiap pokok bahasan yang akan diajarkan dalam perkuliahan. F. BUKU REFERENSI Mac Bride, HTML Penerbitan di World Wide Web, Megapoin, Jakarta, 1997. Gregorius Agung, Macromedia Dreamweaver MX Creative Web, Jubilee Solusi Enterprise, Yogyakarta, 2002 Lukmanul Khakim, Cara Mudah Memadukan Web Design dan Web Programming, PT. Elex Media Komputindo, Jakarta, 2003 G. MATERI KULIAH Pertemuan keMateri 1. Konsep Dasar Web Design: Perencanaan WebSite Typografi, Pewarnaan, LayOut / Tata Letak Teks & Dasar Tag HTML: Heading Paragraf Font Table: Create Table Columns Table Properties LayOut with Table Image: Jenis File Image Inserting Images Resizing Images Text & Image Create Image

2.

3.

4. 5. 6.

7.

Hyperlinks: Teks Hyperlinks Image Hyperlinks Path Hyperlinks Chage Hyperlinks Active Elements: Marquee Counter Animation Graphics Menggunakan Forms & Fields: Pengenalan komponen forms Form Methode (Get, Post) Feedback Form Bingkai: Konsep Bingkai Dokumen Tata Letak Link & Target Home Page Berbingkai Pengenalan / Dasar CSS (Cascading Style Sheet) CSS Lanjutan CSS with Classes HTML Lanjutan dengan Dreamweaver Create HTML file with Dreamweaver Konsep Web Design dengan Adobe Photoshop Create HTML file with Photoshop Menggabungkan Web Design dengan Macromedia Dreamweaver Photoshop VS Dreamweaver Ujian tak terjadwal (KUIS I) UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS)

8. 9.

10. 11. 12.

Pengenalan PHP Mengenal Variabel pada Web Operator Aritmatika pada PHP Operator Assignment pada PHP Operator Perbandingan pada PHP Operator Logika pada PHP Mengenal Bersyarat IF & CASE pada PHP Mengenal Looping pada PHP Array di PHP Function di PHP MySQL dengan PhpMyAdmin

13. 14.

Menggabungkan Web Programming dengan Database MySQL Ujian tak terjadwal (KUIS II) UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS)

Anda mungkin juga menyukai