Anda di halaman 1dari 10

Macam bangun datar

PERSEGI
Persegi adalah bangun datar yang dibatasi 4 sisi yang sama panjang.
Mempunyai 4 titik sudut. Mempunyai 4 sudut siku-siku 90. Mempunyai 2 diagonal yang sama panjang. Mempunyai 4 simetri lipat. Mempunyai 4 simetri putar. Rumus Keliling Persegi K= 4 * sisi

Rumus Luas Persegi L= sisi*sisi

PERSEGI PANJANG

Persegi panjang adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh dua pasang rusuk yang masing-masing sama panjang dan sejajar dengan pasangannya, dan memiliki empat buah sudut yang kesemuanya adalah sudut siku-siku.Rusuk terpanjang disebut sebagai panjang (p) dan rusuk terpendek disebut sebagai lebar (l). Persegi panjang yang keempat rusuknya sama panjang disebut sebagai persegi.
Rumus keliling persegi panjang K= 2* (p+l) Rumus luas persegi panjang

L= p*l

JAJAR GENJANG
Jajar Genjang atau Jajaran Genjang adalah suatu bangun datar yang terbentuk oleh segitiga dengan bayangannya jika diputar setengah putaran pada salah satu sisi yang dimilikinya. Sifat-sifat yang dimiliki oleh bangun datar jajaran genjang adalah sebagai berikut : 1. Sudut-sudut yang saling berhadapan adalah sama besar. 2. Sisi-sisi yang saling berhadap-hadapan adalah sama panjang serta sejajar. 3. Sudut-sudut yang berdekatan bila ditotal berjumlah 180 derajat. 4. Diagonal jajar genjang saling membagi dua sama panjang.

Rumus keliling jajar genjang K= jumlah panjang keempat sisi Rumus luas jajar genjang L=alas * tinggi

BELAH KETUPAT
Belah ketupat terbentuk dari sebuah segitiga sama kaki dan bayangannya yang dicerminkan terhadap sisi alas sebagai sumbu simetri. ABC segitiga sama kaki dicerminkan terhadap sisi alas AC, sehingga muncul bayangannya yaitu segitiga ACD yang kongruen dengan segitiga ABC. Segi empat ABCD yang terjadi adalah belah ketupat.

sifat-sifat belah ketupat: a. Keempat sisi sama panjang dan sisi yang berhadapan sejajar b. Kedua diagonal belah ketupat merupakan sumbu simetri c. Sudut-sudut yang berhadapan sama besar dan dibagi dua sama besar oleh diagonaldiagonalnya d. Kedua diagonal belah ketupat saling membagi dua sama panjang dan saling berpotongan tegak lurus

Rumus keliling belah ketupat K= 4* sisi Rumus luas belah ketupat L= 1/2 *(diagonal 1 * diagonal 2)

LAYANG-LAYANG
Layang-layang adalah bangun datar segi empat yang dibentuk oleh dua buah segitiga sama kaki yang alasnya sama panjang dan berimpit. ciri-ciri layang-layang a. dibatasi oleh 4 buah sisi, dengan sisinya yang sepasang-sepasang sama panjang b. mempunyai 4 buah sudut, dengan pasangan-pasangan sudut yang berhadapan, dimana satu pasangan sudut sana besarnya dan satu yang lain tidak sama besarnya. c. mempunyai dua buah diagonal yang tidak sama panjang dan berpotongan saling tegak lurus. d. mempunyai satu buah sumbu simetri

e. mempunyai dua cara menepati bingkainya.

Rumus keliling layang-layang K=2*(sisi panjang + sisi pendek) Rumus luas layang-layang L=1/2 * diagonal 1* diagonal 2

TRAPESIUM
Trapesium adalah bangun datar segi empat yang sepasang sisinya yang berhadapan sejajar.

jenis-jenis trapesium

a. trapesium siku-siku b. trapesium sama kaki c. trapesium sebarang

ciri-ciri trapesium

a. pada setiap trapesium, jumlah tiap pasang sudut pada sisinya yang sejajar adalah 1800
b. pada trapesium siku-siku mempunyai 2 buah sudut siku-siku c. pasa trapesium sama kaki, terdapat 2 buah diagonal yang sama panjang dan terdapat 2 pasang sudut yang sama besar.

Rumus keling trapesium K= jumlah panjang keempat sisi Rumus luas trapesium L= 1/2 * jumlah sisi sejajar * tinggi

1. SIFAT-SIFAT BANGUN DATAR LELY ISTIGHFARIN 2. D io sedang mengamati benda-benda dalam ruang kelasnya. Ada jendela, buku tulis, kertas lipat, papan tulis, beberapa hiasan dinding, atap berbentuk persegi, dan sebagainya. Cobalah membantu Dio menyelidiki sifat dan unsur-unsur bangun-bangun datar tersebut! 3. PETA KONSEP 4. Pada kesempatan kali ini, Kita akan mempelajari mengenai Sifat-sifat Bangun Datar Sederhana, yang meliputi sifat persegi, persegi panjang, layang-layang, jajargenjang dan belah ketupat. 5. A B C D Sisi AB = Sisi CD Sisi AD = Sisi BC AB = CD = AD = BC Garis AC = BD = EF = GH <A = <B = <C = <D E F G H Memiliki 4 Simetri Putar Perhatikan Keempat Sisi Persegi ABCD Perhatikan Sumbu Simetri Persegi ABCD Perhatikan Keempat Sudut Persegi ABCD Perhatikan Simetri Putar Persgi ABCD PERSEGI 6. Keempat Sisinya Sama Panjang AB=BC=CD=AD Keempat Sudutnya Sama Besar, yaitu 90 o <A=<B=<C=<D Memiliki 4 Sumbu Simetri AC=BD=EF=GH Memiliki 4 Simetri Putar Saat Persegi Diputar, Maka Akan Menempati Bingkainya Sebanyak 4 Kali. PERSEGI Kesimpulan: 7. A B D C Sisi AB = Sisi CD Sisi AD = Sisi BC Garis AC = Garis BD <A = <B = <C = <D Memiliki 2 Simetri Lipat Memiliki 2 Simetri Putar Perhatikan Keempat Sisi Persegi Panjang Perhatikan Garis Diagonal Persegi Panjang Perhatikan Keempat Sudut Persegi Panjang Perhatikan Simetri Lipat Persegi Panjang Perhatikan Simetri Putar Persegi Panjang PERSEGI PANJANG 8. Sisi yang Berhadapan Sama Panjang AB = CD dan AD = BC Keempat Sudutnya Sama Besar, yaitu 90o <A = <B = <C = <D Kedua Garis Diagonalnya Sama Panjang AC = CD Memiliki Dua Simetri Lipat Memiliki Dua Simetri Putar Jika diputar, persegi panjang dapat menempati bingkainya dengan tepat sebanyak 2 kali PERSEGI PANJANG Kesimpulan: 9. A B C D Sisi AB = BC Sisi AD = DC Perhatikan Keempat Sisi Layang-layang ABCD Perhatikan Sumbu Simetri Layang-layang ABCD Garis BD dan Garis AC adalah Sumbu Simetri Layang-Layang ABCD o Perhatikan Simetri Lipat pada Layang-layang ABCD Memiliki 1 Simetri Lipat Perhatikan Segi Tiga-Segi Tiga yg Membentuk Layang-layang Segi Tiga AOD = Segi Tiga COD Segi Tiga AOB = Segi Tiga BOC LAYANG LAYANG Perhatikan Simetri Putar Layang-layang ABCD Tidak Memiliki Simetri Putar 10. Sisi yang Berhimpit Sama Panjang AB=BC dan AD=DC Memiliki 2 Sumbu Simetri, Yaitu AC dan BD Memiliki 1 Simetri Lipat. Segitiga DAB = BCD Tidak Memiliki Simetri Putar Layang-layang Tidak Dapat Menempati Bingkainya Saat Diputar LAYANG-LAYANG Kesimpulan

11. JAJARGENJANG A B D C Perhatikan Keempat Sisi Jajargenjang ABCD * Sisi AB = DC * Sisi AD = BC Perhatikan Garis Diagonal Jajargenjang ABCD Garis AO = CO Garis BO = DO Perhatikan Keempat Sudut Jajargenjang * <A = <C * <B = <D <A + <B = 180 O <C + <D = 180 O Perhatikan Simetri Putar Jajar Genjang ABCD * Memiliki 2 Simetri Putar Perhatikan Simetri Lipat Jajargenjang ABCD * Tidak Memiliki Simetri Lipat o 12. Sisi yang Berhadapan Sama Panjang AB = CD dan AD = BC Garis Diagonal Memotong Tepat Di Tengah-tengah AO=CO dan BO=DO Sudut yang Berhadapan Sama Besar < A = < C dan <B=<D <A + <B = 180 O <C + <D = 180 O Memiliki 2 Simetri Putar. Saat Diputar 180 O , dapat Menempati Bingkainya Sebanyak 2 Kali Tidak Memilki Simetri Lipat. Saat Jajargenjang dilipat pada berbagai posisi, tiap ujung/sudutnya tidak akan berhimpitan. JAJARGENJANG Kesimpulan: 13. BELAH KETUPAT A B C D Perhatikan Keempat Sisi Belah Ketupat Sisi AB = BC = CD =DA Perhatikan Sumbu Simetri Pada Belah Ketupat ABCD Garis AC = BD Perhatikan Keempat Sudut Belah Ketupat ABCD <A = <B = <C = <D o Perhatikan Simetri Lipat Belah Ketupat ABCD Memiliki 2 Simetri Lipat Segitiga ABC = Segitiga CDA Segitiga BAD = Segitiga DCB Perhatikan Simetri Putar Belah Ketupat ABCD Memiliki 4 Simetri Putar 14. Garis Diagonalnya Sama Panjang AC=BD Keempat Sudutnya Sama Besar, yaitu 90 o <A=<B=<C=<D Memiliki 2 Simetri Lipat Segitiga ABC = Segitiga CDA Segitiga BAD = Segitiga DCB Memiliki 4 Simetri Putar BELAH KETUPAT Keempat Sisinya Sama Panjang AB=BC=CD=DA Kesimpulan: 15. Setelah mempelajari unsur dan sifat bangun datar sederhana, manfaat apa yang kamu dapatkan? Coba, kamu sebutkan benda-benda di sekitarmu yang termasuk dalam bangun datar yang sesuai dengan sifat-sifat di atas! REFLEKSI

SEGITIGA Definisi: Segitiga adalah bangun geometri yang dibuat dari tiga sisi yang berupa garis lurus dan tiga sudut. Sifat-Sifat: Jumlah sudut pada segitiga besarnya 180. Jenis-jenis segitiga : 1) Segitiga Sama Sisi a. mempunyai 3 simetri lipat. b. mempunyai 3 simetri putar. c. mempunyai 3 sisi sama panjang. d. mempunyai 3 sudut sama besar yaitu 60. 2) Segitiga Sama Kaki a. mempunyai 1 simetri lipat. b. mempunyai 1 simetri putar. c. mempunyai 2 sisi yang berhadapan sama panjang. 3) Segitiga Siku-Siku a. tidak mempunyai simetri lipat dan simetri putar. b. mempunyai 2 sisi yang saling tegak lurus. c. mempunyai 1 sisi miring. d. salah satu sudutnya adalah sudut siku-siku yaitu 90. e. untuk mencari panjang sisi miring digunakan rumus phytagoras : PERSEGI Definisi: Persegi adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh empat buah rusuk yang sama panjang dan memiliki empat buah sudut siku-siku. Sifat: Mempunyai 4 titik sudut. Mempunyai 4 sudut siku-siku 90. Mempunyai 2 diagonal yang sama panjang. Mempunyai 4 simetri lipat. Mempunyai 4 simetri putar. PERSEGI PANJANG Definisi: Persegi panjang adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh dua pasang rusuk yang masing-masing sama panjang dan sejajar dengan pasangannya, dan memiliki empat buah sudut siku-siku. Sifat Sifat: Sisi yang berhadapan sama panjang dan sejajar. Sisi-sisi persegi panjang saling tegak lurus Mempunyai 4 sudut siku-siku 90. Mempunyai 2 diagonal yang sama panjang Mempunyai 2 simetri lipat. Mempunyai 2 simetri putar JAJARAN GENJANG

Definisi: Jajaran Genjang adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh dua pasang rusuk yang masing-masing sama panjang dan sejajar dengan pasangannya, dan memiliki dua pasang sudut bukan siku-siku yang masing-masing sama besar dengan sudut di hadapannya. Sifat-Sifat: Tidak mempunyai simetri lipat dan simetri putar. Sisi yang berhadapan sejajar dan sama panjang. Dua sisi lainnya tidak saling tegak lurus. Mempunyai 4 sudut, 2 sudut berpasangan dan berhadapan. Sudut yang saling berdekatan besarnya 180. Mempunyai 2 diagonal yang tidak sama panjang. BELAH KETUPAT Definisi: Belah ketupat adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh empat rusuk yang sama panjang dan dan memiliki dua pasang sudut bukan siku-siku yang masing-masing sama besar dengan sudut di hadapannya. Sifat- Sifat: Mempunyai 2 simetri lipat. Mempunyai 2 simeteri putar. Mempunyai 4 titik sudut. Sudut yang berhadapan besarnya sama. Sisinya tidak tegak lurus. Mempunyai 2 diagonal yang berbeda panjangnya. LAYANG-LAYANG Definisi: Layang-layang adalah bangun geometri berbentuk segiempat yang terbentuk dari dua segitiga sama kaki yang alasnya berhimpitan. Sifat-Sifat: Mempunyai 1 simetri lipat. Tidak mempunyai simetri putar Mempunyai 4 sisi sepasang-sepasang yang sama panjang. Mempunyai 4 buah sudut. Sepasang sudut yang berhadapan sama besar. Mempunyai 2 diagonal berbeda dan tegak lurus. TRAPESIUM Definisi: Trapesium adalah bangun segiempat dengan sepasang sisi berhadapan sejajar. Sifat-Sifat: Tiap pasang sudut yang sisinya sejajar adalah 180. Jenis-jenis trapesium: a. Trapesium Sembarang mempunyai sisi-sisi yang berbeda. b. Trapesium Siku-SIku mempunyai sudut siku-siku.

c. Trapesium Sama Kaki mempunyai sepasang kaki sama panjang LINGKARAN Definisi: Lingkaran merupakan kurva tertutup sederhana beraturan. Sifat-Sifat Jumlah derajat lingkaran sebesar 360. Lingkaran mempunyai 1 titik pusat. Mempunyai simetri lipat dan simetri putar yang jumlahnya tidak terhingga. Istilah-istilah dalam lingkaran : a. Diameter lingkaran (d) yaitu ruas garis yang menghubungkan dua titik pada busur lingkaran melalui titik pusat lingkaran. b. Jari-jari lingkaran (r) yaitu ruas garis yang menghubungkan titik pada busur lingkaran dengan titik pusat lingkaran. c. Tali busur yaitu garis yang menghubungkan dua titik pada busur lingkaran dan tidak melewati titik pusat lingkaran. d. Busur yaitu bagian lingkaran yang dibagi oleh tali busur. e. Juring yaitu daerah pada lingkaran yang dibatasi oleh 2 jari-jari maupun busur lingkaran. f. Susut pusat yaitu sudut yang dibentuk oleh 2 buah jari-jari.

Untuk mencari panjang A = Akar dari ( C kuadrat - B kuadrat) Untuk mencari panjang B = Akar dari (C kuasdrat - A kuadrat) Untuk mencari panjang C = Akar dari (A kuadrat + B kuadrat)

Sama sisi

SEMBARANG Luas

Anda mungkin juga menyukai