Anda di halaman 1dari 21

TANDA2 BAHWA PERSALINAN

SUDAH DEKAT :
1. BBP MINGGU SEBELUM PARTUS IBU
MERASA LEBIH RINGAN (LIGHTENING),
SESAK BERKURANG TAPI JALAN LEBIH
SUKAR, SERING NYERI PADA PERUT
BAWAH DAN SERING B A K
(POLLAKISURIA).
HAL INI TERJADI KARENA UTERUS
TURUN KARENA KEPALA JANIN MASUK
KE RONGGA PANGGUL.
PADA PEMERIKSAAN DALAM : CERVIX
SUDAH MATANG.

2. HIS PENDAHULUAN ATAU HIS PALSU:
3-4 MINGGU SEBELUM PARTUS, IBU DIGANGGU
OLEH HIS PALSU = PENINGKATAN KONTRAKSI
BRAXTON HICKS.
SIFAT HIS PALSU :
- NYERI DIPERUT BAWAH
- TIDAK TERATUR
- BERLANGSUNG TIDAK LAMA
- TIDAK BERTAMBAH KUAT
- KALAU DIBAWA JALAN, HIS TIDAK MENGUAT
ATAU MALAH MENGHILANG
- TIDAK ADA PENGARUH PADA CERVIX.

1. TIMBULNYA HIS YANG BERSIFAT :
- NYERI MEMANCAR DARI PINGGANG
KE PERUT BAWAH
- TERATUR
- MAKIN LAMA MAKIN SERING & KUAT
- KALAU DIBAWA BERJALAN MAKIN
KUAT
- MEMPENGARUHI PENDATARAN &
PEMBUKAAN CERVIX
2. SHOW = KELUARNYA LENDIR BERDARAH
DARI JALAN LAHIR.
- PENDATARAN DAN PEMBUKAAN CERVIX LENDIR
DARI CANALIS CERVICALIS KELUAR BERSAMA
SEDIKIT DARAH.
- PERDARAHAN TERJADI KARENA LEPASNYA
SELAPUT JANIN DARI CERVIX
3. TIBA2 KELUAR BANYAK CAIRAN DARI JALAN LAHIR.
- TERJADI KALAU KETUBAN PECAH ATAU ROBEK
- NORMAL, KETUBAN PECAH KALAU PEMBUKAAN
SUDAH LENGKAP ATAU HAMPIR LENGKAP
- KADANG2 KETUBAN PECAH PADA PEMBUKAAN
KECIL ATAU BAHKAN SEBELUM MULAINYA
PERSALINAN
- KALAU KETUBAN ROBEK SEBELUM PERSALINAN,
BIASANYA PERSALINAN DIMULAI DALAM WAKTU 24
JAM.
PADA KALA I HIS BELUM BEGITU KUAT,
FREKUENSI 10-15 MENIT SEKALI, TIDAK BEGITU
MENGGANGGU IBU SEHINGGA IBU MASIH BISA
BERJALAN.
MAKIN LAMA HIS MAKIN KUAT, MAKIN SERING
DAN BER- LANGSUNG LEBIH LAMA.
LENDIR BERDARAH MAKIN BANYAK.
LAMA KALA I UTK PRIMI : 12 JAM; MULTI : 8 JAM.
SEBAGAI PEGANGAN UTK MENILAI KEMAJUAN
PERSALINAN KALA I : KEMAJUAN PEMBUKAAN
UTK PRIMI : 1 CM /JAM DAN UTK MULTI: 2
CM/JAM.
HIS MENJADI LEBIH KUAT, LAMA KONTRAKSI 50
100 DETIK,
FREKUENSI TIAP 2-3 MENIT.
KETUBAN BIASANYA SUDAH PECAH, DITANDAI
KELUARNYA CAIRAN KEKUNINGAN SECARA
TIBA2 DAN BANYAK.
PASIEN MULAI MENGEJAN.
PADA AKHIR KALA II, KALAU KEPALA SUDAH
DIDASAR PANGGUL, MAKA PERINEUM
MENONJOL, VULVA DAN ANUS TERBUKA.
PADA PUNCAK HIS UJUNG KEPALA TAMPAK
DIVULVA, MASUK KEMBALI SETELAH HIS HILANG.
HAL INI TERJADI BERULANG DAN KEPALA YANG
TAMPAK MAKIN BESAR .
SUATU SAAT KEPALA ANAK TERJEPIT OLEH VULVA
SEHINGGA TIDAK DAPAT MASUK LAGI (CROWNING).
PADA SAAT INI TONJOLAN OS PARIETALE TELAH LAHIR
DAN UBUN2 KECIL BERADA DIBAWAH SYMPHYSIS.
PADA HIS BERIKUTNYA, DENGAN
EXTENSI, LAHIRLAH UBUN2 BESAR, DAHI
DAN MULUT PADA COMISSURA
POSTERIOR.
PADA PRIMI BIASANYA PERINEUM TIDAK DAPAT
MENAHAN REGANGAN KEPALA SEHINGGA ROBEK.
SESUDAH INI KEPALA TERJATUH KEBAWAH DAN
MULAILAH TERJADI PUTARAN PAKSI LUAR SEHINGGA
KEPALA MENJADI MELINTANG.
KARENA DADA TERTEKAN JALAN LAHIR, MULUT DAN
HIDUNG ANAK DAPAT MENGELUARKAN LENDIR.
PADA TAHAP BERIKUTNYA, BAHU ANAK LAHIR
DIDAHULUI OLEH BAHU BELAKANG LALU BAHU DEPAN
DAN AKHIRNYA SELURUH TUBUH ANAK DENGAN
FLEKSI LATERAL, SESUAI DENGAN SUMBU JALAN
LAHIR.
SETELAH ANAK LAHIR, KELUAR SISA AIR KETUBAN,
BIASANYA BERCAMPUR DARAH.
LAMA KALA II PADA PRIMI 50 MENIT , MULTI 20 MENIT.
SETELAH ANAK LAHIR HIS BERHENTI SEBENTAR,
SETELAH BEBERAPA MENIT TIMBUL KEMBALI.
HIS INI PENTING UNTUK MENGELUARKAN PLACENTA.
SETELAH ANAK LAHIR UTERUS TERABA SEBAGAI TUMOR
YANG KERAS, SEGMEN ATAS LEBAR KARENA
MENGANDUNG PLACENTA, FUNDUS TERABA SEDIKIT
DIBAWAH PUSAT.
KALAU PLACENTA SUDAH LEPAS, BENTUK UTERUS
MENJADI BUNDAR, HAL INI DAPAT DIPAKAI SEBAGAI
TANDA TELAH LEPASNYA PLACENTA. FUNDUS UTERI
NAIK SEDIKIT DAN TALI PUSAT YANG BERADA DILUAR
VAGINA BERTAMBAH PANJANG.
PELEPASAN PLACENTA BERLANGSUNG 2-3 MENIT.
LAMANYA KALA III 8,5 MENIT .
PERDARAHAN DALAM KALA III 250 CC.
1. BENTUK UTERUS MENJADI BULAT
2. PERDARAHAN TIBA2 DAN BANYAK
3. TALI PUSAT DILUAR VULVA BERTAMBAH
PANJANG
4. FUNDUS UTERI NAIK, UTERUS LEBIH
MUDAH DIGERAKKAN
PERSALINAN PADA PRIMI LEBIH
LAMA DARI PADA MULTI
PRIMIGRAVIDA MULTIGRAVIDA
KALA I 12,5 JAM 7 JAM 20 MENIT
KALA II 80 MENIT 30 MENIT
KALA III 10 MENIT 10 MENIT
PERSALINAN 14 JAM 8 JAM
MESKIPUN SEBAGAI PATOKAN DIPAKAI
KEMAJUAN PEMBUKAAN PADA PRIMI ADALAH 1
CM PER JAM DAN 2 CM PER JAM UNTUK MULTI
NAMUN SEBENARNYA KEMAJUAN PEMBUKAAN
CERVIX TIDAK MERATA.
ADA 2 FASE PEMBUKAAN :
1. FASE LATEN.
PADA FASE INI KEMAJUAN PEMBUKAAN
SANGAT LAMBAT YAITU DARI 0 SAMPAI 3 CM
MEMAKAN WAKTU 8 JAM.
LAMA FASE LATEN PADA MULTI HANYA 5-6
JAM SEDANG SISANYA HANYA 1 JAM.
2. FASE AKTIF.
A. FASE ACCELERASI.
DARI PEMBUKAAN 3 CM SAMPAI 4 CM
DICAPAI DALAM WAKTU 2 JAM.
B. FASE KEMAJUAN MAKSIMAL (MAXIMUM
STAGE).
DARI 4 CM SAMPAI 9 CM DALAM WAKTU 2
JAM.
C. FASE DECELERAS
DARI 9 CM SAMPAI 10 CM DALAM 2 JAM.
FAKTOR2 YANG
MEMPENGARUHI PERSALINAN
1. PARITAS
CERVIX YANG PERNAH MENGALAMI PEMBUKAAN
SAMPAI LENGKAP MEMBERI TAHANAN YANG
LEBIH RENDAH. SELAIN ITU DASAR PANGGUL
SEORANG MULTIPARA HANYA MEMBERI SEDIKIT
TAHANAN.
2. CERVIX.
CERVIX YANG KAKU MEMBERI TAHANAN LEBIH
BESAR.
PADA PEMERIKSAAN DALAM, CERVIX YANG
KAKU TERABA SEPERTI UJUNG HIDUNG.
CERVIX YANG LUNAK KONSISTENSINYA SEPERTI
BIBIR.
3. UMUR PASIEN.
PRIMIGRAVIDA MUDA IALAH YANG UMURNYA
ANTARA 12-16 TAHUN. PERSALINAN UMUMNYA
BERLANG BIASA, NAMUN SERING TERJADI PIH
(PREGNANCY INDUCED HYPERTENSION) =
PREECLAMPSIA/ECCLAMPSIA.
4. INTERVAL ANTAR PERSALINAN.
KALAU INTERVAL > 10 TAHUN :
SEPERTI PRIMI.
5. BESARNYA ANAK.
KALAU ANAK BESAR, PARTUS LEBIH LAMA
BAIK KALA I MAUPUN KALA II .
PADA MULTIPARA, BESARNYA ANAK TIDAK
BEGITU BERPENGARUH PADA PERSALINAN.
SEORANG WANITA YANG PERTAMA KALI
HAMIL PADA USIA 35 TAHUN ATAU LEBIH.
KEMUNGKINAN AKAN MENGALAMI
KESULITAN BERSALIN KARENA CERVIX
KAKU ATAU INERTIA UTERI ( HIS LEMAH).
PENYULIT LAIN IALAH : HYPERTENSI,
MYOMA UTERI ATAU ISCHEMIA UTERI.

Anda mungkin juga menyukai