Anda di halaman 1dari 2

LAMPIRAN 5 PAMFLET

xxv

Pencahayaan rumah
yang sehat

AYO JADIKAN RUMAH ANDA
NYAMAN DENGAN CAHAYA
YANG TERANG
Mengapa Cahaya Penting ?
Sebagai :
Sumber
penerangan
Dalam
melakukan
segala
aktivitas

Membunuh
kuman
bakteri


Apa saja sumber cahaya itu ?
Cahaya matahari
Dapat digunakan sebagai
pencahayaan rumah dari jam
08:00 16:00
Sinar Lampu
Sinar lampu












Sinar lampu digunakan sebagai
pencahayaan rumah sebaiknya
jam 16:00 - 22:00
LAMPIRAN 5 PAMFLET

xxvi


Bagaimana lampu yang harus
digunakan ?
Hemat energi (lampu dengan
watt kecil)
Murah
Awet

Bagaimana rumah dengan
pencahayaan baik?
Jalan masuknya cahaya cukup
15% - 20% dari luas lantai di
dalam ruangan rumah
Cahaya matahari yang masuk
harus mengenai lantai, bukan
dinding
Menggunakan lampu yang
hemat energi (watt kecil),
rumah 10 watt/m
2
dan awet
Mengecat tembok dengan warna
yang terang sehingga cahaya
dapat menyebar luas

Apa Saja akibat dari
Pencahayaan yang Kurang di
Rumah?
rumah
lembab
sehingga
menjadi
sumber
penyakit
bagi penghuni rumah seperti
jamur, bakteri, atau penyakit
kulit lainnya

rumah menjadi boros energi
mata menjadi lelah yang
ditandai dengan mata berair,
merah, perih dan mengantuk

CAHAYA MENERANGI
KEHIDUPAN

Anda mungkin juga menyukai