Anda di halaman 1dari 2

Putu gede Ary Sanjaya

0761050177

CT Scan Kepala

Indikasi :
a. Mendeteksi hampir semua kelainan SSP intra kranial.
b. Emergency radiology : penurunan GCS < 15 dua jam lebih pasca trauma atau < 13
saat pertama diperiksa.
c. Nyeri kepala menetap atau muntah-muntah yang tidak menghilang setelah
pemberian obat-obatan analgesik/anti muntah.
d. Adanya kejang.
e. Adanya lateralisasi.
f. Luka tembus akibat benda tajam atau peluru.
g. Adanya fraktur impresi dengan lateralisasi yang tidak sesuai.
h. Bradikardi.
i. Perawatan selama 3 hari tidak ada perubahan yang membaik dari GCS.

MEMBACA CT SCAN kepala
1. Midline shift (ada/tidak ada? Membaca pada potongan axial yang berisi ventrikel
lateral dan ventrikel III. Bila ada berapa mm? bila lebih dari 5 mm indikasi operasi)
2. Sulcus gyrus (mengabur/tidak?)
3. Sisterna Ambiens (mengabur/tidak?)
4. Sistem ventrikel (apakah ada penyempitan/ pergeseran)
5. Massa hiperdens / hipodens (bila ada pada region mana? Berapa cc? cari potongan
axial yang massa hiperdens paling besar, panjang x lebar bagi 2 kalikan dengan
jumlah slice yang ada massa)
6. Bone defect (ada/tidak ada? Fraktur linear/depressed, diastase, kommunitif)
7. Soft Tissue edema/subgaleal hematom (ada/tidak? Pada regio mana?)











Gambaran CT Scan normal:

Anda mungkin juga menyukai