Anda di halaman 1dari 6

Tugas 2

EKONOMI TEKNIK


NAMA : JUMAEDI
NIM : 443 09 004
KELAS : IV D4 MANUFAKTUR

TEKNIK MESIN
POLITEKNIK NEGERI UJUNG PANDANG
MAKASSAR
2012

Suatu perusahaan minyak goreng mengoperasikan 3 pabrik yang harus melayani
kebutuhan 5 kota. Data tentang penawaran dan permintaan ( dalam kaleng per minggu )
beserta biaya pengiriman( dalam ratusan rupiah per kaleng ) ditunjukkan dalam tabel.
Tentukan rencana distribusi yang dapat meminimalkan total biaya transportasi!
MATRIKS I/PERMULAAN
PABRIK
PASAR
KAPASITAS
K1 K2 K3 K4 K5
PABRIK
P1
12 11 13 17 18
540

P2
22 16 14 15 19
760

P3
14 23 21 25 12
820

PERMINTAAN 320 450 300 450 600 2120

MATRIKS II
PABRIK
PASAR
KAPASITAS
K1 K2 K3 K4 K5
PABRIK
P1
12 11 13 17 18
540
320 220
P2
22 16 14 15 19
760
230 150 380
P3
14 23 21 25 12
820
150 70 600
PERMINTAAN 320 450 300 450 600 2120
Biaya transportasi pada Matriks II
Total biaya transportasi= (320xRp.1200)+(220xRp.1100)+(230x Rp.1600)+(150x Rp.1400)+
(380x Rp.1500)+ (150x Rp.2100)+(70x Rp.2500)+(600 x Rp.1200)
=384000+242000+368000+210000+570000+315000+175000+720000
= Rp. 2.984.000,-

MATRIKS III
PABRIK
PASAR
KAPASITAS
K1 K2 K3 K4 K5
PABRIK
P1
12 11 13 17 18
540
320 220
P2
22 16 14 15 19
760
230 150 380
P3
14 23 21 25 12
820
150 70 600
PERMINTAAN 320 450 300 450 600 2120
Pemindahan sel P1K1 ke P1K3 dan P3K3 ke P3K1
jika 1 kaleng dari sel P3K3 ke P3K1dipindahkan maka akan menghemat biaya
sebesar Rp. 600,- jadi jika semua isi sel P3K3 yakni 150 kaleng, maka biaya transportasi akan
berkurang sebesar Rp.600 x 150 = Rp. 90.000,-.
MATRIKS IV
PABRIK
PASAR KAPASITAS
K1 K2 K3 K4 K5
PABRIK
P1
12 11 13 17 18
540
170 220 150
P2
22 16 14 15 19
760
230 150 380
P3
14 23 21 25 12
820
150 70 600
PERMINTAAN 320 450 300 450 600 2120

Biaya transpotasi pada Matriks IV
Total biaya transportasi =(170xRp.1200)+(220xRp.1100)+(150xRp.1300)+(230x
Rp.1600)+(150x Rp.1400)+ (380x Rp.1500)+ (150x Rp.1400)+
(70x Rp.2500)+(600 Rp.1200)
=204000+242000+195000+368000+210000+570000+210000+
175000+720000
= Rp. 2.894.000,-
Selisih biaya = biaya Matriks II biaya Matriks IV
= Rp.2.984.000 Rp.2.894.000
= Rp. 90.000,-
Kesimpulan sementara: Biaya transportasi pada Matriks IV lebih rendah daripada MatriksII
yaitu Rp. 90.000,-

Pemindahan sel P2K3 ke P2K4 dan P3K4 ke P3K3
Jika 1 kaleng dipindahkan dari sel P3K4 ke P3K3 maka akan menghemat biaya sbesar
Rp. 300,- jadi jika semua isi sel P3K4 yakni 70 kaleng, maka biaya transportasi akan
berkurang sebesar Rp.300 x 70 = Rp. 21.000,-.
MATRIKS V
PABRIK
PASAR
KAPASITAS
K1 K2 K3 K4 K5
PABRIK
P1
12 11 13 17 18
540
170 220 150
P2
22 16 14 15 19
760
230 80 450
P3
14 23 21 25 12
820
150 70 600
PERMINTAAN 320 450 300 450 600 2120
Biaya transpotasi pada Matriks V
total biaya transportasi= (170 xRp.1200)+(220 xRp.1100)+(150 xRp.1300)+(230 xRp.1600)+
(80 xRp.1400)+(450 xRp.1500)+(150 xRp.1400)+(70 xRp.2100)+
(230 xRp.1600)+(600xRp.1200)
=204000+242000+195000+368000+112000+675000+210000+147000+720000
=Rp. 2.873.000,-
Selisih biaya = biaya Matriks IV biaya Matriks V
= Rp.2.894.000 Rp.2.873.000
= Rp. 21.000,-
Kesimpulan sementara : Biaya transportasi pada Matriks V lebih rendah daripada
Matriks IV yaitu Rp. 21.000,-

Pemindahan sel P1K3 ke P1K2 dan P2K2 ke P2K3
Jika 1 kaleng dipindahkan dari sel P1K3 ke P1K2 maka akan menghemat biaya
sebesar Rp. 400,- jadi jika semua isi sel P1K3 yakni 150 kaleng, maka biaya transportasi akan
berkurang sebesar Rp.400 x 150 = Rp. 60.000,-.
MATRIKS VI
PABRIK
PASAR
KAPASITAS
K1 K2 K3 K4 K5
PABRIK
P1
12 11 13 17 18
540
170 370
P2
22 16 14 15 19
760
80 230 450
P3
14 23 21 25 12
820
150 70 600
PERMINTAAN 320 450 300 450 600 2120
Biaya transportasi pada Matriks VI
Total biaya transportasi = (170xRp.1200)+(370 xRp.1100)+(80 xRp.1600)+(230 xRp.1400)+
(450 xRp.1500)+(150 xRp.1400)+(70 xRp.2100)+(600 xRp.12)
=204000+407000+128000+322000+675000+21000+147000+720000
=Rp.2.813.000,-
Selisih biaya = biaya MatriksV biaya Matriks VI
= Rp.2.873.000 Rp.2.813.000
= Rp. 60.000,-
Ternyata Matriks VI merupakan matriks yang telah OPTIMUM dengan biaya transportasi
sebesar Rp. 2.813.000

Anda mungkin juga menyukai