Anda di halaman 1dari 2

REFERAT

ABORTUS

Pembimbing :

Dr. Abdul Azis Wiriadidjaja, Sp.OG

Disusun oleh :
Goei,Deo Putra Lukmana
(11-2012-124)
KEPANITERAAN KLINIK ILMU KEBIDANAN DAN KANDUNGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN KRISTEN KRIDA WACANA
PERIODE 24 Juni 2013 31 Agustus 2013
RUMAH SAKIT RAJAWALI BANDUNG

Kata Pengantar
Kata Pengantar
Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena rahmat dan karuniaNyalah dapat diselesaikan pembuatan referat yang berjudul Abortus sebagai tugas wajib dari
kepaniteraan klinik Ilmu Kebidanan dan Kandungan Fakultas Kedokteran Ukrida di RS Rajawali
Bandung.

Dalam penyelesaian referat ini, penulismengucapkan terima kasih kepada dosen


pembimbing dr. Abdul Azis Wiriadidjaja, Sp OG yang telah membimbingdalam pengerjaan
referat ini. Diharapkan dengan adanya referat ini, pengetahuan penulis dalam ilmu kandungan
bagian onkologi dapat semakin bertambah sebagai bekal dalam menjalankan profesi dokter di
masa yang akan datang.

Penulis

menyadari

bahwa

dalam

pembuatan

referat

ini

masih

jauh

dari

kesempurnaan.Oleh karena itu, penulismemohon maaf apabila terdapat kata-kata yang salah dan
kurang berkenan bagai para pembaca. Kritik dan saran yang membangun dari para pembaca
sangat diharapkan. Mudah-mudahan referat ini dapat memberikan manfaat bagi kita semua, dan
untuk itu penulis mengucapkan terima kasih.

Bandung, 30 Juli 2013

Penulis

Anda mungkin juga menyukai