Anda di halaman 1dari 8

USM agama buddha

1. Sidharta Gotama lahir pada tahun 623 SM di taman lumbini


2. Pangeran sidharta berasal dari suku Sakya
3. Ayah dari pangeran sidharta bernama raja Suddhodana
4. Ibu dari pangeran sidharta bernama ratu Mahamaya
5. Pangeran sidharta berasal dari kerajaan Kapilasvastthu
6. Yang dimimpikan oleh ratu Mahamaya sebelum kelahiran sidharta
adalah seekor gajah putih
7. Mimpi ratu Mahamaya berarti ia akan mengandung seorang putra
8. Ratu Maha Maya meninggal setelah melahirkan pangeran sidharta pada
hari ke 7
9. Yang mengasuh sidharta sewaktu kecil dan sebagai adik dari ratu Maha
maya adalah Maha Prajapati Gotami
10. pertapa yang meramalkan Sidharta akan menjadi Buddha adalah Asita
11. Pertapa Asita datang ke Istana untuk melihat pangeran sidharta
12. Sayembara yang dilakukan pangeran Sidharta adalah menjinakkan
kuda liar, menaiki kuda liar, dan memanah
13. Ketika berusia 16 tahun, pangeran Sidharta menikah dengan putri
Yashodara
14. Yasodhara adalah putri dari seorang raja bernama Suppabuddha
15. Pangeran Sidharta diabuatkan 3 istana pada usia 16 tahun yaitu:
a. Istana musim dingin (Ramma)
b. Istana Musim panas (Suramma)
c. Istana Musim Hujan (Subha)
16. Pangeran Sidharta mempunyai seorang anak yang bernama Rahula
17. Rahula artinya belenggu
18. 3 hal penyebab pangeran Sidharta meninggalkan istana adalah orang
tua, orang sakit, kematian, dan seorang pertapa
19. Saat berjalan-jalan keluar istana, pangeran Sidharta ditemani oleh
Channa
20. Kusir yang mengantar pangeran sidharta meninggalkan istana adalah
Channa
21. Nama kuda pangeran Sidharta adalah Kanthaka
22. Pangeran Sidharta meninggalkan Istana pada usia 29 tahun
23. Pangeran Sidharta memotong rambutnya dan mencukur kumisnya di
tepi sungai Anoma
24. Tujuan pangeran Sidharta meninggalkan istana adalah mencari obat
mengatasi usia tua,sakit, dan mati

25. pertapa Gotama menyiksa diri di hutan Uruvela dengan 5 orang


pertapa yaitu kondanna,vappa,bhaddiya,mahanama,asaji
26. pertapa Gotama menyiksa diri selama 6 tahun
27. pertapa Gotama mencapai penerangan sempurna pada usia 35 tahun
di bawah pohon bodhi di hutan gaya
28. kejadian alam saat pertapa Gotama menjadi Buddha adalah pohonpohon mendadak berbunga
29. setelah mengalahkan Mara, pertapa Gotama memperoleh kemampuan
batin yang luar biasa, dalam bahasa pali disebut abhinna
30. kemampuan batin (abhinna) terdiri dari:
a. Iddhividhinana
Kemampuan batin fisik ( contohnya: dapat menghilang, berjalan di
atas air, dll )
b. Dibbaasota
Kemampuan mendengar suara-suara manusia dan dewa
c. Cetopariyanana
Kemampuan mengetahui pikiran orang lain
d. Pubbenivasanussatinana
Kemampuan melihat kehidupan-kehidupan masa lampau
e. Dibbacakkhu
Kemempuan melihat kejadian masa yang akan datang
f. Asavakkhayanana
Kemampuan untuk melenyapkan semua kekotoran batin(asava)
31.

Sang Buddha bermeditasi mengenai abhidhamma sehingga

mengeluarkan sinar-sinar lima warna yang dilakukan pada minggu ke IV


32.

Pertapa Gotama bermeditasi di bawah pohon bodhi, ata bodhi dalam

bahasa latin disebut Fiscus Religios


33.

Pada saat sang Buddha mencapai nibbana, selama satu minggu beliau

bermeditasi di bawah pohon Ajapala Nigrodha


34.

Sang Buddha membabarkan dhamma selama 40 tahun

35.

Sang Buddha mencapai nibbana pada usia 80 tahun

36.

Sang Buddha pertama kali membabarkan dhamma tentang empat

kesunyataan mulia kepada 5 pertapa


37.

Sang Buddha membabarkan dhamma pertama kali di taman rusa

isipatana
38.

Sepupu sang Buddha yang selalu iri dengan beliau adalah Devadata

39.

Ajaran sang Buddha disebut Dhamma

40.

Sifat-sifat ketuhanan dalam agama Buddha disebut Brahmavihara

41.

Brahmavihara terdiri 4 macam:


a. Metta ( cinta kasih )
b. Karuna ( kasih sayang )
c. Mudita ( Simpati )
d. Upekkha ( Keseimbangan batin )

42.

Jalan mulia berunsur delapan dikelompokkan menjadi 3 yaitu sila,

samadhi, panna yang terdapat pada kitab cula vedalla sutta


43.

Jalan mulia berunsur delapan terdiri dari:

a. Paa
1. Pengertian Benar (samm-ditthi)
2. Pikiran Benar (samm-sankappa)
b. Sila
3. Ucapan Benar (samm-vc)
4. Perbuatan Benar (samm-kammanta)
5. Pencaharian Benar (samm-ajiva)
c. Samdhi
6. Daya-upaya Benar (samm-vyama)
7. Perhatian Benar (samm-sati)
8. Konsentrasi Benar (samm-samdhi)
44.

Pancasila Buddhis terdiri dari:


a. Pertama : tidak membunuh
b. Kedua : tidak mencuri
c. Ketiga : tidak melakukan perbuatan asusila
d. Keempat : tidak berbohong
e. Kelima : tidak mabuk-mabukan

45.

Hukum abadi yang berlaku dimana saja, kapan saja dan terhadap

siapa saja disebut hukum kesunyataan


46.

Hukum kesunyataan adalah hukum abadi yang berlaku di 31 alam

47.

Hukum kesunyataan terdiri dari :


a. Cattari Ariya Saccani artinya Empat Kebenaran Mulia/Empat
Kesunyataan
b. Tilakkhana adalah Tiga Corak Kehidupan yaitu anicca,
dukkha dan anatta
c. Paticca Samuppada adalah hukum sebab akibat yang saling
bergantungan
d. Punabbhava adalah hukum kelahiran kembali makhluk-makhluk

48.

Hukum kesunyataan tidak berlaku di Nibbana

49.

Meditasi adalah memusatkan pikiran pada satu objek

50.

Jenis-jenis meditasi dalam agama buddha:


a. Samatha Bhavana : meditasi yang bertujuan untuk
mengembangkan ketenangan batin
b. Vipassana Bhavana : meditasi yang bertujuan untuk mencapai
kesucian/pandangan terang
c. Miccha sammadhi : Pemusatan pikiran pada objek yang dapat
menimbulkan kekotoran batin
d. Samma samadhi : meditasi benar

51.

Nama-rupa hanya dipakai sebagai objek dalam meditasi Vipassana

Bhavana
52.

Jenis meditasi yang mengharapkan agar semua makhluk hidup

bahagia adalah metta bhavana


53.

Meditasi dengan objek keluar masuk nya nafas disebut anapanasatti

54.

Rintangan batin yang muncul dari dalam diri menjadi penghambat

pengembangan batin disebut palibodha


55.

Ada 10 macam palibhoda(rintangan batin), antara lain:


1. Avasa adalah tempat tinggal.
2. Kula adalah pembantu dan orang yang bertanggung jawab.
3. Ghana adalah teman, saudara dan keluarga.
4. Labha adalah keuntungan.
5. Kamma adalah pekerjaan.
6. Adhana adalah perjalanan.
7. Nathi adalah keluarga dan sanak saudara.
8. Abadha adalah penyakit.
9. Ghantra adalah pelajaran.
10. Iddhi adalah kekuatan, misal ragu kekuatannya hilang.

56.

Objek meditasi yang cocok bagi setiap orang sangat ditentukan oleh

sifatnya
57.

Orang serakah objek yang sesuai dalam meditasi adalah wujud

mayat/kotoran
58.

59.

Waktu yang baik untuk meditasi :

Pagi antara jam 04.00- 06.00

Sore antara jam 16.00- 18.00

Malam antara jam 19.00- 22.00

Objek meditasi sesuai dengan sifatnya(carita):

a. Raga carita : sifat serakah


b. Dosa carita : sifat membenci
c. Moha carita : sifat kebodohan/ketidaktahuan
d. Vitakkha carita : sifat selalu khawatir
e. Budhi carita : sifat intelek
60.

Objek meditasi yang sesuai dengan moha carita adalah nafas

61.

Fungsi guru dalam praktek meditasi adalah sebagai pembimbing

62.

Teknik meditasi yang digunakan oleh pertapa Gotama di bawah pohon

Asettha menjelang pencapaian kebuddhaan adalah vipassana bhavana


63.

Salah satu arahat yang berhasil mencapai kesucian arahat

melaksanakan vipassana bhavana sampai mencapai nibbana adalah


Sariputta
64.

Camkamana adalah salah satu teknik meditasi yang sering dilakukan

oleh Sang Buddha pagi hari setelah beristirahat yang dilakukan dengan
cara berjalan
65.

Yang menjadi tujuan akhir spiritual umat agama buddha,bhikku

maupun umat awam adalah mencapai nibbana

66.

Nibbana adalah bebasnya manusia dari roda samsara berasal dari

bahasa pali
67.

2 jenis nibbana:

a. Saupdisesa Nibbna adalah pencapaian nibbana ketika seorang


arahat masih hidup

b. Anupdisesa Nibbna adalah pencapaian nibbana setelah


arahat/buddha meninggal
68.

Karena kecewa dengan pertapa Gotama, kelima pertapa

meninggalkannya dan pergi ke buddhagaya


69.

seorang wanita kaya raya yang memberikan makanan kepada pertapa

gotama adalah sujata


70.

Yang dianggap dewa pohon oleh sujata adalah pertapa Gotama

71.

Peristiwa yang terjadi setelah pertapa selesai mandi adalah pertapa

Gotama pingsan
72.

Yang menolong pertapa Gotama ketika jatuh pingsan adalah Nanda

73.

Cakkavuda adalah senjata andalan yang dimiliki Mara

74.

Hari raya waisak memperingati 3 peristiwa penting:


a. Kelahiran pangeran sidharta
b. Pangeran sidharta mencapai penerangan sempuran
c. Sang Buddha mencapai parinibbana

75.

3 jenis kektoran batin:


a. Lobha (keserakahan)
b. Dosa (kebencian)
c. Moha (kebodohan batin)

76.

Seorang pedagang yang diterima sang buddhamenjadi upasaka

pertama adalah Tapussa


77.

Wanita terakhir yang memberikan persembahan makanan kepada

pertapa Gotama sebelum mencapai penerangan sempurna adalah Sujata


78.

Sebab utama timbul penderitaan adalah tanha ( keinginan)

79.

Jenis-jenis tanha(keinginan)

a. Kamma tanha : keinginan nafsu indera


b. Bhava tanha : keinginan segala sesuatu bersifat kekal
c. Vibhava tanha : keinginan untuk mengakhiri hidup
80.

Sahabat baik dalam agama buddha disebut kalyanamitta

81.

triratna/tiratana terdiri dari buddha,dhamma,dan sangha yang artinya

adalah tiga mustika


82.

Tripitaka artinya tiga keranjang

83.

Objek meditasi samatha bhavana:

a. 10 kasina (sepuluh wujud benda)


b. 10 asubha (sepuluh wujud kekotoran)
c. 10 anussati (sepuluh macam perenungan)
d. 4 appamaa (empat keadaan yang tidak terbatas)
e. 1 aharapatikulasanna (satu perenungan terhadap makanan yang
menjijikkan)
f. 1 catudhatuvavatthana (satu analisa terhadap keempat unsur yang
ada di dalam badan jasmani)

g. 4 arupa (empat perenungan tanpa materi)


84. Objek meditasi vipassana bhavana

nama dan rupa (batin dan materi),

empat satipatthana.

85.

Prosesi mengelilingi candi pada upaca waisak disebut pradaksina

86.

Paritta yang dibacakan waktu pembukaan pendidikan agama buddha

adalah namakara gatha


87.

Paritta yang dibacakan pada saat dihadiri bhikkhu disebut okassa

Anda mungkin juga menyukai