Anda di halaman 1dari 1

Nama : Tawas, Maria Angelina S.

Reading Report #3 Artificial Inteligence


September 8, 2015
Metode yang tergolong Blind Search :
1. Iterative-Deepening Search (IDS)
Merupakan metode yang menggabungkan kelebihan BFS (Complete dan Optimal)
dengan kelebihan DFS (space complexity rendah atau membutuhkan sedikit memori).
Tetapi, konsekuensinya adalah time complexity-nya menjadi tinggi. IDS melakukan
pencarian secara iterative menggunakan penelusuran DLS dimulai dengan batasan level
0. Jika belum ditemukan solusi, makan dilakukan iterasi ke-2 dengan batasan level 1.
Demikian seterusnya sampai ditemukan solusi. Untuk mempercepat proses pencarian,
kita bisa menggunakan teknik parallel processing (menggunakan lebih dari satu
prosessor).
2. Bi-Directional Search (BDS)
Dalam BDS menjalankan pencarian dari 2 arah : pencarian maju (dari start ke goal) dan
pencarian mundur (dari goal ke start). Ketika dua arah pencarian telah membangkitkan
simpul yang sama, maka solusi telah ditemukan, yaitu dengan cara menggabungkan
kedua jalur yang bertemu.
BDS bagus untuk digunakan karena hemat waktu maupun memori dan selalu
memberikan solusi yang optimal jika solusinya memang ada.
Perbedaan metode pencarian IDS dan BDS
Kriteria
Time
Space
Complete?
Optimal

IDS
bd
bd
Yes
Yes

Keterangan :
b : faktor percabangan (branching factor)
d : kedalaman solusi optimal (depth of optimal solution)

BDS
bd/2
bd/2
Yes
Yes

Anda mungkin juga menyukai