Anda di halaman 1dari 28

Landasan hukum dalam

praktek profesi
Bidan Adalah seorang wanita yang
telah mengikuti dan menyelesaikan
pendidikan bidan yang telah diakui
Pemerintah dan lulus ujian sesuai
dengan persyaratan yang berlaku,
dan diberikan ijin secara syah oleh
profesi dan Pemerintah
Bidan
adalah
seorang
perempuan
yang
lulus
dari

Kesalahan tugas profesi


MELALAIKAN KEWAJIBAN
MELAKUKAN SUATU HAL YG SEHARUSNYA
TIDAK BOLEH DIPERBUAT BAIK MENGINGAT
SUMPAH PROFESI MAUPUN SUMPAH JABATAN
MENGABAIKAN SESUATU YG SEHARUSNYA
DILAKUKAN
BERPERILAKU TIDAK SESUAI DENGAN PATOKAN
UMUM MENGENAI KEWAJARAN YG DIHARAPKAN
DR SESAMA REKAN SEPROFESI DLM KEADAAN
YG SAMA DAN TEMPAT YG SAMA

Perlindungan hukum
kesehatan
HAK ASASI MANUSIA BIDANG
KESEHATAN :
THE RIGHT TO HEALTH CARE
THE RIGHT TO SELF DETERMINATION
THE RIGHT TO INFORMATION

HAL YG PENGARUHI PERKEMBANGAN


ILMU KESEHATAN DI INDONESIA
FASILITAS PENDIDIKAN YG SEMAKIN
MENINGKAT
PENYAKIT YG SEMAKIN BERKEMBANG
PERKEMBANGAN IPTEK BIDANG
KESEHATAN
PERATURAN KESEHATAN YG SEMAKIN
LUAS
HUB HUKUM PASIEN-NAKES ---)
KONTRAKTUAL

FUNGSI HUKUM

HUKUM SBG FUNGSI KONTROL


PERLINDUNGAN HUKUM
YURISPRUDENSI
USAHA PENYULUHAN DAN INVENTARISASI
PEKERJAAN PROFESI BERDASARKAN
KEPERCAYAAN DAN KERAHASIAAN
PERANAN KODE ETIK PROFESI
MEDIKAL PRAKTISE

HAK PASIEN BERDASARKAN UU NO.8 / 1999 TENTANG


PERLINDUNGAN KONSUMEN

Kenyamanan, keamanan, dan keselamatan

Memilih
Informasi yang benar, jelas, dan jujur
Didengar pendapat dan keluhannya
Mendapatkan advokasi, pendidikan dan
perlindungan
konsumen
Dilayani secara benar, jujur, tidak diskriminatif
Memperoleh kompensasi, ganti rugi dan atau
penggantian

HAK PASIEN BERDASARKAN UU NO.8 / 1999 TENTANG


PERLINDUNGAN KONSUMEN

Kenyamanan, keamanan, dan keselamatan

Memilih
Informasi yang benar, jelas, dan jujur
Didengar pendapat dan keluhannya
Mendapatkan advokasi, pendidikan dan
perlindungan
konsumen
Dilayani secara benar, jujur, tidak diskriminatif
Memperoleh kompensasi, ganti rugi dan atau
penggantian

INFORMED CONSENT
( PERSETUJUAN TINDAKAN MEDIK

INFORMED : SUDAH DIBERIKAN INFORMASI


CONSENT : IZIN, PERSETUJUAN
PERMENKES 585/1989 : PERSETUJUAN
TINDAKAN MEDIK
UNSUR-UNSUR IC :
1. DIAGNOSIS, TINDAKAN YG DIUSULKAN,
PROSEDUR ALTERNATIF ( KALAU ADA )
RISIKO YANG TIMBUL APABILA TIDAK
DILAKUKAN TINDAKAN MEDIK TERSEBUT
2. KEMAMPUAN PASIEN UNTUK MENGAMBIL
KEPUTUSAN
3. KESUKARELAAN DARI PASIEN YANG MEMBERI
IZIN

INFORMED CONSENT
( PERSETUJUAN TINDAKAN MEDIK

LEMBAR PERSETUJUAN ADL SUATU PROSES


DIMANA :
PASIEN DIBERITAHUKAN TENTANG RESIKO DAN
KEUNTUNGAN-KEUNTUNGAN SUATU PERAWATAN
DAN ALTERNATIFNYA
PASIEN MEMPUNYAI KESEMPATAN BERTANYA DAN
MENDAPATKAN JAWABAN YANG MEMUASKAN
PASIEN
PASIEN HARUS MEMPUNYAI WAKTU YANG
DIPERLUKAN UNTUK MENDISKUSIKAN RENCANA
ITU DENGAN KELUARGA ATAU PENASEHAT
PASIEN BISA MENGGUNAKAN INFORMASI UNTUK
MEMBANTU MEMBUAT KEPUTUSAN YANG DIKIRA
TERBAIK
PASIEN MENGKOMUNIKASIKAN KEPUTUSAN ITU KE
TIM PERAWATAN AT DOKTER

INFORMED CONSENT
( PERSETUJUAN TINDAKAN MEDIK

FORMAT YANG TELAH DIISI DAN DITANDA


TANGANI ADALAH SUATU DOKUMEN SYAH
YANG MENGIZINKAN DOKTER UNTUK
MELANJUTKAN PERAWATAN YANG TELAH
DIRENCANAKAN
PROSES ATAU TINDAKAN YANG AKAN
DILAKUKAN DAN PASIEN DIMINTA UNTUK
MEMPERTIMBANGKAN SUATU PERAWTN
SEBELUM PASIEN SETUJU AKAN TINDAKAN
TERSEBUT

TUJUAN
TUJUAN UTAMA ADALAH
MELINDUNGI PASIEN
PERSETUJUAN TINDAKAN MEDIK YANG
HARUS DIMINTAKAN UNTUK DAPAT
DILAKUAKAN TINDAKAN MEDIK
ADALAH DARI DAN UNTUK
KEPENTINGAN PASIEN

DILAKUKAN IC
TINDAKAN PEMBEDAHAN
TINDAKAN INVASIF
TINDAKAN LAIN YANG MENGANDUNG
RISIKO TINGGI : PEMERIKSAAN
RADIOLOGI DG KONTRAS,
PEMBERIAN X RAY, KATETERISASI
JANTUNG, AORTOGRAFI DAN LAINLAIN

TIDAK DILAKUKAN IC
TINDAKAN MEDIK ATAU
PEMERIKSAAN YANG BUKAN
PEMBEDAHAN, TIDAK INVASIF, TIDAK
MENGANDUNG RISIKO TINGGI----)
IMPLIED CONSENT ATAU IZIN
DIANGGAP SUDAH DIBERIKAN----)
PASIEN YG TIDAK SADAR DAN DALAM
KEADAAN DARURAT UNTUK
MENYELAMATKAN JIWA PASIEN

TOLAK UKUR STANDAR


INFORMASI
TANGGUNG JAWAB DALAM PEMBERIAN
INFORMASI MENGENAI 3 HAL :
SAMA SEKALI TIDAK DIBERIKAN
INFORMASI
INFORMASI YG DIBERIKAN TIDAK
CUKUP
INFORMASI YANG TIDAK BENAR
INFORMASI YANG TERLALU
BERLEBIHAN

TOLAK UKUR STANDAR


INFORMASI
SEBERAPA BANYAKNYA INFORMASI YANG
DIBERIKAN ?
STANDAR PROFESI
PELAYANAN PENGOBATAN YANG BAIK
ADALAH HUKUM YANG BAIK ( GOOD
MEDICINE IS GOOD LAW )
STANDAR PASIEN
PERSEPSI PASIEN ADALAH LBIH PENTING
DARIPADA PENDAPAT KALANGAN MEDIS

STANDAR PASIEN
STANDAR PSIEN DIUKUR DARI PASIEN
YANG WAJAR SECARA UMUM
STANDAR PASIEN SUBJEKTIF YANG
MEMAKAI TOLOK UKUR PENDIRIAN
SUBYEKTIF DARI PENILAIAN PASIEN
ITU SENDIRI SECARA PRIBADI

HAK PASIEN DALAM IC


PASIEN BERHAK MENDAPAT
INFORMASI YANG CUKUP MENGENAI
RENCANA TINAKAN MEDIS DAN YANG
AKAN DIALAMINYA
PASIEN BERHAK BERTANYA TENTANG
HAL-HAL SEPUTAR TINDAKAN MEDIS
YANG AKAN DITERIMANYA TERSEBUT
APABILA INFORMASI YANG DIBERIKAN
DIRASAKAN MASIH BELUM JELAS

3 HAK DASAR PASIEN


HAK UNTUK MENDAPATKAN
PELAYANAN KESEHATAN
HAK UNTUK MENDAPATKAN
INFORMASI
HAK UNTUK MENENTUKAN DIRINYA
SENDIRI

HAK PASIEN DALAM ICLANJUTAN


PASIEN BERHAK MEMINTA PENDAPAT
ATAU PENJELASAN DARI DOKTER LAIN
UNTUK MEMPERJELAS ATAU
MEMBANDINGKAN TENTANG
RENCANA TINDAKAN MEDIS YANG
AKAN DIALAMINYA
PASIEN BERHAK MENOLAK RENCANA
TINDAKAN MEDIS TERSEBUT

SIFAT PEMBERIAN INFORMASI


OBYEKTIF
TIDAK MEMIHAK
TANPA TEKANAN
SETELAH MENDAPAT INFORMASI---)
PASIEN DIBERI WAKTU UNTUK
BERFIKIR DAN MEMPERTIMBANGKAN
KEPUTUSANNNYA

4 ALAT PENANGKAL MEDIS


RISIKO ITU SUDAH DIKETAHUI UMUM
PASIEN TELAH MEMINTA JANGAN
DIBERITAHUKAN
SITUASI KEJADIAN ADALAH DALAM
KEADAAN GAWAT DARURAT
PENGUNGKAPANNYA AKAN SANGAT
MENGACAUKAN KEJIWAAN PASIEN

TIDAK KOMPETEN UNTUK


MEMBERIKAN PERSETUJUAN
ANAK DI BAWAH UMUR
ORANG DEWASA YANG SAKIT JIWA

Tanggung Jawab Bidan


INDEPENDENT/Mandiri yakni untuk
semua kegiatan yang termasuk
asuhan asuhan kebidanan (Caring
Activities)
Perawat/Bidan bertanggung jawab/gugat
PENUH terhadap kesalahan dari
KEPUTUSAN yang dibuat ( responsible for
the decision to perform ) dan terhadap
PELAKSANAAN dari keputusan tersebut
( responsible for the execution )

Tanggung Jawab Bidan


DEPENDENT
DEPENDENT/tergantung yakni
semua kegiatan yang termasuk
dalam kategori tindakan/aktifitas
medis (medical activities) yang
didelegasikan kepadanya. Pada
dasarnya medical activities ini
menjadi tanggung jawab Dokter
sepenuhnya. Namun untuk
penentuan tanggung
jawabnya,harus dilihat Proses

PENDELEGASIAN
Selain pendelegasian, juga harus
dianalisa tentang bagaimana isi
Keputusan/Decision yang diambil serta
bagaimana Pelaksanaan/Execution-nya.
SYARAT PENDELEGASIAN :
1. Untuk penentuan diagnosa/ terapi
tidak boleh didelegasikan.
2.Pemberi pendelegasian harus YAKIN
akan kemampuan yang didelegasikan

SYARAT PENDELEGASIAN
lanjutan
3. Pendelegasian harus tertulis
secara rinci dan jelas
4.Harus ada bimbingan teknis
dari Pemberi Pendelegasian
5. Bila Penerima merasa YAKIN
TIDAK MAMPU, maka ia wajib
menolak

Terhadap kesalahan yang


dilakukan oleh
Perawat/Bidan/Dokter dapat
beraspek:
1. Etika Profesi
2. Hukum, baik aspek
Perdata,Pidana maupun
Administrasi

Anda mungkin juga menyukai