Anda di halaman 1dari 1

PENGUKURAN ANTROPOMETRI

No. Dokumen

RSU HAJI MAKASSAR


Jl. Dg.Ngeppe No.14
Makassar

Tgl.Terbit

No.Revisi

Halaman

0/1

Ditetapkan Oleh
DIREKTUR RSU.HAJI MAKASSAR

PROSEDUR TETAP
30 Maret 2010

PENGERTIAN

Drg.Hj.Nurhasnah Palinrungi M.Kes


NIP : 19550915 198410.2.001
Pengukuran berat badan , panjang badan , lingkar kepala , lingkar dada,
dan lingkar perut.

TUJUAN

Untuk mengetahui pertumbuhan dan perkembangan bayi

KEBIJAKAN
PROSEDUR

Tersedianya Tenaga Perawat Yang Terampil


Peralatan dan Perlengkapan :

Timbangan bayi
Sentimeter (metlin)
Pengukur tinggi badan
Status bayi

Prosedur :
1. Cuci tangan menggunakan sabun di bawah air yang mengalir ,
keringkan dengan handuk bersih .
2. Letakkan bayi pada tempat yang rata / tempat tidur ( upayakan
tempat untuk pemeriksaan aman, menghindari bayi terjatuh ).
3. Lakukan penimbangan
4. Buka pakaian bayi secara keseluruhan ,atur skala timbangan ke titik
nol sebelum penimbangan
5. Lakukan pengukuran panjang badan
6. Letakkan bayi di tempat tidur, ukur panjang bayi menggunakan alat
pengukur panjang badan dari kepala sampai tumit kaki / badan bayi
diluruskan.
7. Ukur lingkar kepala. Pengukuran dilakukan dari dahi kemudian
melingkari kepala kemudian kembali lagi ke dahi
8. Ukur lingkar dada , dari daerah dada ke punggung kembali ke dada /
pengukuran dilakukan melalui kedua putting susu
9. Ukur lingkar perut , dari perut bayi ke pinggang kembali lagi ke
perut ( di atas umbilikal )
10. Catat hasil pengukuran dan penimbangan dalam status bayi

UNIT TERKAIT

INC, PNC, Perinatal

Anda mungkin juga menyukai