Anda di halaman 1dari 3

MATA KULIAH : Keperawatan Anak

PRODI/KELAS : D-III Keperawatan/ 2A


TAHUN AJARAN : 2021/2022
DOSEN : Ns.Sisfiani D. Sarimin, S.SiT, S.Kep

SOP PENCEGAHAN INFEKSI PADA BAYI

DISUSUN OLEH KELOMPOK 1 :


Kivly Sumendap
Putri walewangko
Septiarani Marthinu
Veronika Malensang
Dona Kuron

JURUSAN KEPERAWATAN
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES
MANADO
SOP PENCEGAHAN INFEKSI
Pengertian Perawatan tali pusat bayi baru lahir adalah memberikan perawatan tali pusat
pada bayi baru lahir sampai tali pusat mongering dan lepas dengan spontan.
Tujuan Untuk mencegah terjadinya infeksi dan mempercepat  putusnya tali pusat

Kebijakan -
Petugas Dokter, Bidan, Perawat
Persiapan 1. Ruang yang hangat dan menjaga privasi
alat dan 2. Air hangat
bahan 3. Handuk tangan
4. Kapas air hangat
5. Kassa steril
6. Perlak
Prosedur Tahap pra interaksi:
pelaksaan 1. Menyiapkan alat dan bahan dengan benar
2. Melakukan verifikasi data sebelumnya bila ada.
3. Menempatkan alat di dekat pasien dengan benar dan posisi
pemeriksaan dengan benar.

Tahap interaksi:

1. Berikan salam kepada pasien dan keluarga (Salam Terapetik), dan


panggil pasien dengan namanya (untuk meningkatkan keakraban).
2. Jelaskan tindakan dan prosedur yang akan diberikan kepada
pasien.
3. Berikan ijin juga kepada keluarga pasien untuk bertanya.
4. Jika pasien atau menolak untuk diberikan tindakan pencegahan
infeksi, jelaskan kembali apa dampak yang akan terjadi jika
tindakan tidak dilakukan.

Tahap kerja:

1. Cuci tangan dengan air bersih dan sabun


2. Letakkan bayi di atas perlak
3. Buka pakaian bayi di area pusat
4. Bersihkan tali pusat dengan kapas air hangat
5. Keringkan tali pusat dengan handuk tangan
6. Pertahankan sisa tali pusat dalam keadaan terbuka agar terkena udara
dan tutupi dengan kassa steril secara longgar. Lipatlah popok dibawah
sisa tali pusat.

Tahap terminasi
1. Evaluasi hasil tindakan, dan tanyakan respon pasien terhadap tindakan
yang telah dilakukan.
2. Hasilnya didokumentasikan
3. Lakukan kontrak dengan pasien untuk tindakan yang akan dilakukan
selanjutnya.
4. Membereskan peralatan tindakan.
5. Cuci tangan dengan benar (6 langkah cuci tangan).
Unit terkait 1. Kamar Bersalin / VK
2. Kamar Operasi
3. Kamar Bayi / Perinatologi

Anda mungkin juga menyukai