Anda di halaman 1dari 2

SOAL

1.
2.
3.
4.
5.

Sebutkan pengertian ASEAN !


Siapa sajakah tokoh pendiri ASEAN ?
Gambarlah lambang ASEAN !
Jelaskan artinya !
Sebutkan langkah konkrit yang telah dicapai ASEAN di bidang :
a) Ekonomi
b) Budaya
c) Pendidikan
6. Sebutkan nama-nama yang telah menjabat menjadi Sekretaris Jenderal ASEAN !

JAWABAN
1. ASEAN (Association of South East Asia Nations) adalah Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia
Tenggara, sebuah organisasi yang didirikan pada tanggal 8 Agustus 1967 di Bangkok, Thailand.
Piagam aslinya terhitung lima anggota-negara: Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura, dan
Thailand. Sejak itu, lima negara lainnya telah bergabung: Brunei pada tahun 1984, Vietnam pada
tahun 1995, Myanmar (Burma) dan Laos pada tahun 1997, dan Kamboja pada tahun 1999.
2. - Indonesia
- Thailand
- Malaysia
- Filipina
- Singapura
3.

: Adam Malik
: Thanat Khoman
: Tun Abdul Razak
: Narsisco Ramos
: S. Rajaratnam

4. Lambang ASEAN ini digunakan sebagai lambang resmi ASEAN.


- Lambang ASEAN melambangkan kemantapan, perdamaian, persatuan, dan dinamika
ASEAN. Warna-warna lambang biru, merah, putih dan kuning adalah warnawarna yang digunakan dalam berbagai bendera negara-negara anggota ASEAN.
- Warna biru melambangkan perdamaian dan kemantapan, merah melambangkan
keberanian dan dinamika, putih melambangkan kesucian, dan kuning melambangkan
kemakmuran.
- Sepuluh batang padi yang terikat melambangkan sepuluh negara anggota ASEAN. hal
ini melambangkan harapan para bapak pendiri ASEAN yang memimpikan ASEAN
terdiri atas seluruh sepuluh negara-negara Asia Tenggara yang terikat dalam
persahabatan dan solidaritas.
- Lingkaran melambangkan persatuan ASEAN.

5. - Bidang Ekonomi :

1) Meningkatkan kerja sama di bidang kehutanan, perikanan, dan menjaga sumber daya
laut.
2) Meningkatkan kerja sama di bidang perhubungan dan komunikasi, yaitu penggunaan
satelit Palapa bersama.
- Bidang budaya
1) Kesepakatan mendirikan Universitas ASEAN di Pematang Siantar.
2) Pertukaran acara radio dan televisi antara negara-negara ASEAN.
3) Penyelenggaraan festival film ASEAN.
- Bidang Pendidikan
Pertukaran pelajar/mahasiswa dan akademisi, serta kerjasama penelitian antara peneliti
dengan akademisi. Jejaring regional (regional framework) dimaksud akan difokuskan
pada kegiatan-kegiatan untuk memajukan ASEAN awareness di sekolah-sekolah,
termasuk mempromosikan ASEAN Studies di sekolah-sekolah dasar dan menengah.
6. Nama-nama yang telah menjabat Sekretaris Jenderal ASEAN
Sekretaris Jenderal ASEAN[1][2]
Nama

Masa jabatan

Negara

Hartono Rekso Dharsono

7 Juni 1976 18 Februari 1978

Indonesia

Umarjadi Notowijono

19 Februari 1978 30 Juni 1978

Indonesia

Datuk Ali Bin Abdullah

10 Juli 1978 30 Juni 1980

Malaysia

Narciso G. Reyes

1 Juli 1980 1 Juli 1982

Filipina

Chan Kai Yau

18 Juli 1982 15 Juli 1984

Singapura

Phan Wannamethee

16 Juli 1984 15 Juli 1986

Thailand

Roderick Yong

16 Juli 1986 16 Juli 1989

Brunei

Rusli Noor

17 Juli 1989 1 Januari 1993

Indonesia

Ajit Singh

1 Januari 1993 31 Desember 1997

Malaysia

Rodolfo Severino Jr.

1 Januari 1998 31 Desember 2002

Filipina

Ong Keng Yong

1 Januari 2003 31 Desember 2007

Singapura

Surin Pitsuwan

1 Januari 2008 31 Desember 2012

Thailand

L Lng Minh

1 Januari 2013 31 Desember 2017

Vietnam

Anda mungkin juga menyukai