Anda di halaman 1dari 9

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG BARAT

DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA


UPTD TK/SD DAN PAUDNI KECAMATAN CIPATAT

SEKOLAH DASAR NEGERI 2 NYOMPLONG


Alamat : Kp. Nyomplong Rt. 01 Rw. 15 Desa Cipatat Kec. Cipatat Kab. Bandung Barat 40754

BAB I
PENDAHULUAN

A. Dasar Kegiatan
Program pengayaan merupakan salah satu upaya untuk meningkatkan prestasi ujian
sekolah. Adapun yang menjadi dasar penyusunan Program Pengayaan siswa kelas VI Tahun
Pelajaran 2015-2016 pada SDN 2 Nyomplong adalah sebagai berikut :
1.

Undang-undang No. 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikaan Nasional

2.

Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No. 19 tahun 2005 tentang Standar Nasional
Pendidikan.

3.

Peraturan Badan Standar Nasional Pendidikan nomor : 0035/P/BSNP/IX/2015 tentang


Kisi-kisi Ujian Nasional untuk Satuan Pendidikan dasar dan Menengah.

4.

Peraturan Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan Kementerian Pendidikan dan


Kebudayaan Nomor : 045/H/HK/2015 Tentang Prosedur Operasional Standar Ujian
Sekolah/Madrasah Pada Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah, Sekolah Dasar Luar Biasa,
dan Penyelenggara Program Paket A/ULA Tahun Pelajaran 2015/2016

5.

Kalender Pendidikan Tahun Pelajaran 2015/2016 tentang Jadwal Pelaksanaan


Kegiatan Pengayaan kelas VI

B. Tujuan Kegiatan
Tujuan yang hendak dicapai dalam pelaksanaan kegiatan pengayaan kelas VI Tahun
Pelajaran 2015-2016 ini adalah sebagai berikut:
1.

Meningkatkan penertiban administrasi kegiatan pengayaan siswa kelas VI tahun


pelajaran 2015-2016

Program Pengayaan Kelas VI

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG BARAT


DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA
UPTD TK/SD DAN PAUDNI KECAMATAN CIPATAT

SEKOLAH DASAR NEGERI 2 NYOMPLONG


Alamat : Kp. Nyomplong Rt. 01 Rw. 15 Desa Cipatat Kec. Cipatat Kab. Bandung Barat 40754

2.

Memperkaya pengetahuan anak dengan materi-materi hasil pengembangan guru yang


di perkirakan belum pernah dipelajari oleh anak, terutama yang bersifat pengetahuan
umum.

3.

Meningkatkan prestasi Ujian Sekolah dan Ujian Nasional

4.

Mengoptimalkan proses belajar mengajar perbaikan nilai hasil Ujian Nasional yang
lebih baik.

5.

Memotivasi minat belajar siswa agar lebih rajin dan giat belajar.

C. Ruang Lingkup Kegiatan


Program pengayaan siswa kelas VI ini merupakan pedoman pelaksanaan kegiatan
menjelang pelaksanaan Ujian Nasional.
Adapun ruang lingkup penyusunan program ini menyangkut hal-hal sebagai berikut:
1.

Waktu Kegiatan

2.

Peserta kegiatan

3.

Materi Kegiatan

4.

Jadwal Pelaksanaan

5.

Anggaran Biaya Kegiatan

BAB II
RENCANA KEGIATAN
Program Pengayaan Kelas VI

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG BARAT


DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA
UPTD TK/SD DAN PAUDNI KECAMATAN CIPATAT

SEKOLAH DASAR NEGERI 2 NYOMPLONG


Alamat : Kp. Nyomplong Rt. 01 Rw. 15 Desa Cipatat Kec. Cipatat Kab. Bandung Barat 40754

A. Waktu dan Tempat


Sebagai tindak lanjut pelaksanaan program pengayaan siswa kelas VI, langkah
pertama diadakan pembahasan ketentuan-ketentuan secara umum pelaksanaan pengayaan
siswa kelas VI pada rapat dewan guru tanggal 27 Februari 2016 dan menghasilkan keputusan
sebagai berikut:
1. Ketua pelaksana adalah Guru Kelas VI SDN 2 Nyomplong
2. Penyaji materi adalah guru-guru SDN 2 Nyomplong
3. Tempat kegiatan pengayaan di SDN 2 Nyomplong
4. Kegiatan pengayaan dilaksanakan diluar jam sekolah
5. Jadwal kegiatan dimulai pukul 13.00 WIB sampai dengan 14.10 WIB (2 Jam Pelajaran)
6. Pelaksanaan kegiatan setiap hari Senin s/d Rabu sejak tanggal 01 Maret 2016 s/d 30
April 2016.
7. Mata pelajaran yang disampaikan adalah mata pelajaran yang di ujiankan tulis, YAITU
Matematika, Bahasa Indonesia, IPA.
8. Setiap mata pelajaran mencakup materi kelas 4,5 dan 6.

B. Panitia Kegiatan
Penanggung Jawab
Ketua Pelaksana
Wakil Ketua
Sekretaris
Bendahara
Anggota

Pembantu Umum

: Drs. Rosid Mulyadi (Kepala Sekolah)


: Dede Nantan, S.Pd (Guru Kelas VI A)
: Sobana, S.Pd (Guru Kelas VI B)
: Usman Ali M, S.Pd
: Euis Sartika Daryati, S.Pd
:
- Marfu, S.Pd
- A. Juarsa, S.Ag
- Endang Dasuki, S.Pd
- Eneng Suhayati, S.Pd
- Rinda Dwi Andari, S.Pd
- Handri Pramandita, S.Pd
- Aa Parman
- Eka Santika Supriatna, A.Ma.Pust
:
- Sunarya

C. Peserta Pengayaan
Peserta pengayaan adalah murid kelas VI yang terdaftar untuk mengikuti UN tahun
pelajaran 2015/2016 yaitu :
1. Kelas VI A :
- Laki Laki = 13 Orang
Program Pengayaan Kelas VI

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG BARAT


DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA
UPTD TK/SD DAN PAUDNI KECAMATAN CIPATAT

SEKOLAH DASAR NEGERI 2 NYOMPLONG


Alamat : Kp. Nyomplong Rt. 01 Rw. 15 Desa Cipatat Kec. Cipatat Kab. Bandung Barat 40754

- Perempuan = 12 Orang
2. Kelas VI B :
- Laki Laki = 11 Orang
- Perempuan = 17 Orang

D. Mata Pelajaran dan Pemateri


No
1

Mata Pelajaran
Matematika

IPA

B. Indonesia

1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.

Pemateri
Dede Nantan, S.Pd
Endang Dasuki, S.Pd
Aa Parman
Sobana, S.Pd
Eneng Suhayati, S.Pd
Marfu, S.Pd
Euis Sartika Daryati, S.Pd
Rinda Dwi Andari, S.Pd

E. Jadwal Kegiatan
Mata
No

Hari

Minggu Ke

Senin

I dan III
II dan IV

Selasa

Rabu

I dan III
II dan IV
I dan III
II dan IV

F. Rencana Pembiayaan
1. Sumber Biaya :
Bantuan Operasional Sekolah
Sumber Lainnya
Jumlah

Pemateri
Pelajaran
Matematika
IPA
B. Indonesia

1.
2.
3.
1.
2.
1.
2.
3.

Dede Nantan, S.Pd


Endang Dasuki, S.Pd
Aa Parman
Sobana, S.Pd
Eneng Suhayati, S.Pd
Marfu, S.Pd
Euis Sartika Daryati, S.Pd
Rinda Dwi Andari, S.Pd

= Rp. 2.000.000,= Rp.


0,= Rp. 2.000.000,-

2. Rencana Penggunaan Dana


No
Uraian
1
Alat Tulis Kantor
2
Penggandaan Materi

1 Kegiatan
24 hari x 56 pd x 6 lbr x Rp.

150,24 hari x Rp. 25.000,-

Honor Pemateri

Program Pengayaan Kelas VI

Volume

Jumlah
Rp.
100.000,Rp. 1.209.600Rp.

600.000,4

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG BARAT


DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA
UPTD TK/SD DAN PAUDNI KECAMATAN CIPATAT

SEKOLAH DASAR NEGERI 2 NYOMPLONG


Alamat : Kp. Nyomplong Rt. 01 Rw. 15 Desa Cipatat Kec. Cipatat Kab. Bandung Barat 40754

Jumlah

Rp. 1.909.600,-

BAB III
PENUTUP

Program Pengayaan Kelas VI

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG BARAT


DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA
UPTD TK/SD DAN PAUDNI KECAMATAN CIPATAT

SEKOLAH DASAR NEGERI 2 NYOMPLONG


Alamat : Kp. Nyomplong Rt. 01 Rw. 15 Desa Cipatat Kec. Cipatat Kab. Bandung Barat 40754

Alhamdulillah program kegiatan pengayaan kelas VI tahun pelajaran 2015-2016


telah tersusun. Diharapkan dalam pelaksanaannya bisa berjalan dengan tertib, lancar, aman
dan berhasil dengan baik sesuai dengan tujuan yang diinginkan.
Semua kegiatan baik yang menyangkut teknis pelaksanaan dan pembiayaan
senantiasa mempertimbangkan kondisi yang ada baik menyangkut ketenagaan, pembiayaan
dan dilaksanakan atas dasar hasil musyawarah mufakat.
Suksesnya kegiatan pengayaan kelas VI tahun pelajaran 2015-2016 diperlukan rasa
tanggungjawab yang tinggi dari semua guru yang terlibat dan juga diperlukan motivasi dan
dukungan dari semua pihak.
Akhirnya kami memohon hanya kepada Alloh SWT, semoga dalam melaksanakan
kegiatan pengayaan ini kita semua diberikan kesabaran, kekuatan serta mendapat taufik dan
hidayah dari Alloh SWT. Amiin.

Program Pengayaan Kelas VI

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG BARAT


DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA
UPTD TK/SD DAN PAUDNI KECAMATAN CIPATAT

SEKOLAH DASAR NEGERI 2 NYOMPLONG


Alamat : Kp. Nyomplong Rt. 01 Rw. 15 Desa Cipatat Kec. Cipatat Kab. Bandung Barat 40754

LAMPIRAN-LAMPIRAN

1. SK Kepala Sekolah tentang Pembentukan Panitia Kegiatan Pengayaan Kelas VI Tahun


Pelajaran 2015-2016
2. Daftar peserta kegiatan Pengayaan Kelas VI Tahun Pelajaran 2015-2016
3. Jadwal Kegiatan
4. Rencana Penggunaan dana kegiatan

SURAT KEPUTUSAN
Program Pengayaan Kelas VI

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG BARAT


DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA
UPTD TK/SD DAN PAUDNI KECAMATAN CIPATAT

SEKOLAH DASAR NEGERI 2 NYOMPLONG


Alamat : Kp. Nyomplong Rt. 01 Rw. 15 Desa Cipatat Kec. Cipatat Kab. Bandung Barat 40754

KEPALA SD NEGERI 2 NYOMPLONG


NOMOR : 421.2/ -SD/II/2016
TENTANG
PEMBENTUKAN PANITIA PENGAYAAN KELAS VI
TAHUN PELAJARAN 2015 2016

Dengan Rahmat Tuhan Yang Maha Esa, Kepala SDN 2 Nyomplong :


Menimbang

Mengingat

: a. Bahwa untuk meningkatkan penertiban administrasi kegiatan pengayaan siswa kelas VI


tahun pelajaran 2015-2016
b. Bahwa untuk menjamin kelancaran proses kegiatan pengayaan perlu dirumuskan
program kegiatan secara terencana dan berkelanjutan.
c. Untuk memenuhi maksud point a dan b di atas perlu ditunjuk dan ditetapkan Panitia
Kegiatan dan jenis kegiatan yang ditetapkan dalam Keputusan Kepala Sekolah SDN 2
Nyomplong
: 1. Undang-undang Nomor 20 Tahun 2013 tentang Sistem Pendidikan Nasional;
2. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 Tentang Standar Nasional Pendidikan;
3. Peraturan Badan Standar Nasional Pendidikan nomor : 0035/P/BSNP/IX/2015 tentang
Kisi-kisi Ujian Nasional untuk Satuan Pendidikan dasar dan Menengah ;
4. Kalender pelajaran tahun pelajaran 2015-2016.
MEMUTUSKAN

Menetapkan
Pertama

:
:

Kedua

Keempat

Membentuk pantia pengayaan kelas VI sebagaimana terlampir pada tahun pelajaran


2015-2016.
Surat Keputusan ini diberikan kepada yang bersangkutan untuk dilaksanakan
sebagaimana mestinya dan menyampaikan lampiran kepada Kepala SD
Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan apabila terdapat
kekeliruan akan diperbaiki seperlunya.
Ditetapkan di Cipatat
Pada tanggal 27 Februari 2016
Kepala SDN 2 Nyomplong

DRS. ROSID MULYADI


NIP. 19601205 198204 1 001
Tembusan :
1. Kepala UPT. Pendidikan Kecamatan Cipatat
2. Pengawas Sekolah
3. Tertinggal

Lampiran
Program Pengayaan Kelas VI

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG BARAT


DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA
UPTD TK/SD DAN PAUDNI KECAMATAN CIPATAT

SEKOLAH DASAR NEGERI 2 NYOMPLONG


Alamat : Kp. Nyomplong Rt. 01 Rw. 15 Desa Cipatat Kec. Cipatat Kab. Bandung Barat 40754

Surat Keputusan Kepala SDN 2 Nyomplong


Nomor
: 421.2/ -SD/II/2016
Tanggal
: 27 Februari 2016
Tentang
: Pembentukan Panitia Pengayaan Kelas VI

SUSUNAN PANITIA PENGAYAAN KELAS VI


TAHUN PELAJARAN 2015 2016
Penanggung Jawab
Ketua Pelaksana
Wakil Ketua
Sekretaris
Bendahara

: Drs. Rosid Mulyadi (Kepala Sekolah)


: Dede Nantan, S.Pd (Guru Kelas VI A)
: Sobana, S.Pd (Guru Kelas VI B)
: Usman Ali M, S.Pd
: Euis Sartika Daryati, S.Pd

Anggota

Pembantu Umum

Marfu, S.Pd
A. Juarsa, S.Ag
Endang Dasuki, S.Pd
Eneng Suhayati, S.Pd
Rinda Dwi Andari, S.Pd
Handri Pramandita, S.Pd
Aa Parman
Eka Santika Supriatna, A.Ma.Pust

Sunarya

Cipatat, 27 Februari 2016


Kepala SDN 2 Nyomplong

DRS. ROSID MULYADI


NIP. 19601205 198204 1 001

Program Pengayaan Kelas VI

Anda mungkin juga menyukai