Anda di halaman 1dari 647

ALDO TRANSLATION

Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik


http://aldotranslation.com

1 09 01n05 . Bandung.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~n.A

2(;O'iS

:.2.010

__C~.

KAMUS

DICTIONARY OF ENGINEERING COMPLETE EDITION

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

KAMUS

DICTIONARY OF ENGINEERING COMPLETE EDITION

Berisikan Istilah-istilah dalam bidang :


TEKNIK MESIN, TEKNIK INDUSTRI,

I TEKNIK SIPIL, TEKNIK ELEKTRO, TEKNIK PERKAPALAN

TEKNIK INFORMATIKA, TEKNIK LINGKUNGAN,

TEKNIK KlMIA & ARSITEKTUR

TEAM WACANA INTELEKTUAL

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

________________~11111---------------KATA PENGANTAR

Perkembangan dunia ilmu dan teknologi yang masuk ke Indonesia dengan


pesat dalam beberapa dasa warsa belakangan ini secara langsung membawa serta
pula beberapa istilah asing dalam dunia teknik yang menambah khasanah ilmu
pengetahuan saat ini. Tetapi seiring dengan masuknya istilah-istilah tersebut,
juga membawa sedikit kesulitan tersendiri dalam memahami maknanya dan tentu
saja hal tersebut akan membawa pengaruh tersendiri. Tidak sedikit masyarakat,
khususnya para siswa dan mahasiswa atau para pekerja mengalami kebingungan
tentang istilah-istilah baru dalam bidang teknik.
Oleh sebab itu, kami berusaha menyusun sebuah kamus yang memuat istilah
istilah teknik yang saat telah banyak berkembang pesat. Di dalamnya berisikan
banyak sekali istilah-istilah dalam bidang teknik, seperti Teknik Industri, Teknik
Sipil, Teknik Perkapalan, Teknik Informatika, Teknik Mesin, Teknik Arsitektur
dan Teknik Kimia. Kamus ini kami beri judul "Kamus Teknik Lengkap" Dic
tionary of Engineering Complete Edition
Semoga dengan adanya kamus ini akan memberikan banyak manfaat, dan
mampu membantu para pembaca sekalian dalam mempelajari istilah-istilah dalam
bidang teknik di atas.
Penyusun

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

DAFTAR lSI

Kata Pengantar . . . . . . . . . . . . . . .. . . . . . . . . .. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
Daftar isi .. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

KAMUS TEKNIK LENGKAP


A
B
C
D
E
F

47

80

137

H
I
J
K
L
M
N

.... .... ................ ........................... ............... .

174

198

222

244

268

296

300

305

329

359

371

386

437

R
S
T
U
V

440

w .................................... ........ ......... .... ......... .


X
y
Z

Mengenal dan Memperbaiki Mobil Sendiri .... . . ..................... . .. .


~asalah-Masalah Umum Pada Mobil ........ . .. .... ......... ... ... ....... .

477

550

591

599

608

625

626

627

629

638

.
ab normal tensIon

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

r '.

~':J

"

A : (Ampere) satuan ukur yang di


gunakan untuk menyatakan arus lis
trik; (Angstrom) satuan pengukur ge
lombang cahaya; (Argon) sejenis un
sur kimia berupa gas yang banyak di
gunakan dalam pengelasan.
AASS : Actual acid sulfate soil atau ta
nah sulfat masam aktual.
aback : buritan kapal; bagian belakang
kapal.
abaft: pada buritan kapal; mundur; ke
belakang.
abampere : satuan ukur arus elektro
magnetik yang sering disingkat a
bamp.
abandoned mine : tambang lama yang
ditinggalkan.
abandoned oil : minyak ceceran; mi
nyak tumpahan.
abandoned well: sumur tinggal (su
mur bor) ; sumur bekas.
abates : satu piranti lunak yang digu
nakan untuk membantu pengelolaan
kualitas air lokasi tambang. Dikem
bangkan untuk membantu perusahaan
pertambangan dengan neraca asam
basa (acid-base accounting) dan peng
kajian kualitas air.
Abbe condensor : kondensor Abbe;
sistem dua lensa sederhana yang digu
nakan sebagai kondensor di dalam mi
kroskop.
Abbenum
ber: ang
ka abbe;
nom e r
Abbe.
Abbe number
Abbe sinus
condition: sarat sinus Abbe; kondisi

sinus Abbe.
Abbe theory of resolution : teori pe- 'l
misahan Abbe.
0
abbreviate : memendekkan; memo- \',
-'!"~.

ro~.

abbreviated : dipendekkan; dikerat; ~


dipotong; disingkat; diringkas.
.~
abbreviation: singkatan; pemendek- G
an; kependekan.
~
abeam: melintang kapal; lintang ka- 't;:
Pal.
.
.
~
aberrate : penylmpang; slmpangan.
"
k.
aberration : sesatan; aberasi cahaya; t
penyimpangan arah atau cahaya; "
penyesatan.
,\
aberration factor : faktor penyimpa
ngan.
aberration of light: lanturan (aberasi)
cahaya; penyimpangan cahaya.
abiding: awet; tahan lama; permanen.
abiding material : bahan tahan lama;
bahan tetap; bahan permanen.
abili~y : kepandaian; kecakapan; ke
mampuan; daya mampu.
abble : pandai; cakap; pintar.
abney effect : efek abney.
abney mouting : pemasangan abney.
abnormal : ganjil; tak normal; tidak
lazim
abnormal celerity : kecepatan tidak
normal; kepesatan tidak normal.
abnormal charge: beban tidak nor
mal; muatan tidak normal.
abnormal current: arus tidak normal;
aliran tidak normal .
abnormal possition : sikap tidak nor
mal; keadaan tidak normal.
abnormal pressure: tekanan tak nor
mal.
abnormal tension : tegangan/kete
gangan tak normal; tensi tidak nor
mal .

Ka mus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

i~

abolish

~_ _ _a_b_so_lute purity threshold

abolish: melepaskan; membuang; I diihtisarkan.


menghapuskan; mengakhiri.1 abscissa: absis.
--; abomb : bom yang diledakkan dengan I absolute : mutlak; absolut (sebenar
i;
tenaga inti atom.
nya).
".lf about: kira-kira; lebih kurang; tentang; absolute boiling point: titik didih mu
"3
sekitar.
tlak; titik didih yang sebenarnya .
absolute concentration : kadar (kon
.~ about sledge : palu besar; godam.
.~ above: diatas; atas; lebih.
sentrasi) mutlak atau absolut; konsen
'J)
t.- above ground : diatas tanah.
trasi mutlak.

J
above stream: sebelah hulu; diatas su- absolute density : kerapatan mutlak

3'
ngai.
atau absolut; kepadatan mutlak; berat
.~~ abradant: penggosok.
jenis; kekentalan.
r) abrade: penggahar; mengetam; me- absolute electrometer : electrometer
licinkan.
mutlak.
.\
Abraham Lorentz equation of motion absolute force: gaya mutlak; kekuatan
: persamaan gerak Abraham Lorentz;
penuh.
perbandingan gerak Abraham Lo- absolute future: mas a depan mutlak.
rentz.
absolute height: tinggi mutlak.
Abraham Lorentz model of electron absolute humidity: lembab udara mu
: model elektron Abraham Lorentz.
tlak; berat lengas dalam sau satuan
volum udara.
Abrams law: hukum Abrams; dahl
Abrams.
absolute limit of height: batas tinggi
abrasion : penggarahan; pengetaman;
mutlak.
pengausan; kikisan atau pengikisan; absolute luminance: ambang seri mu
abrasi.
tlak.
abrasion material : bahan basah; ba- I absolute luminosity : liku serian mu
han kikis; bahan pengetaman; bahan I tlak.
kikisan.
absolute measure : ukuran mutlak.
abrasion resistance: kemampuan suatu absolute measuring system : sistem
material untuk mempertahankan perukuran mutlak.
absolute motion : gerak mutlak; gaya
mukaan dari kikisan.
abrasion test: uji gosok.
I mutlak.

abrasive : bahan gosok; bahan asah; I absolute movement: gerak mutlak.

ampelas.
absolute past : masa lampau mutlak.
absolute permeability: (ke) delapan
abrasive cloth: ampelas kain.
abrasive erosion : pengausan yang
mutlak.
disebabkan pergerakan relatif partikel absolute power: gaya mutlak.
padat yang terkandung dalam cairan; I absolute pressure : tekanan mutlak;
bergerak hampir pararel pada suatu iI tekanan sebenarnya; temperatur mupermukaan padat.
tlak; tekanan absolut.
absolute purity threshold : ambang
abrasive paper : ampelas kertas.
abridged: ringkas; menyingkat; yang
murnian mutlak.
'j'!

- -- ---'-_._Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

absolute specetime
absolute specetime : ruangwaktu mu
tlak.
absolute specific gravity: berat jenis
mutlak.
absolute speed: kecepatan mutlak; pa
kern mutlak.
absolute tempetarure : suhu (tempe
ratur) mutlak .
absolute temperature scale: skala su
hu (temperatur) mutlak.
absolute tension : tegangan mutlak.
absolute unit: satuan mutlak.
absolute vacuum : hampa udara mu
tlak; pakem mutlak
absolute value : nilai mutlak; harga
mutlak.
absolute viscocity : viskositas mutlak.
absolute volume solid: volume volume
padat mutlak tanpa pori.
absolute weight : bobot mutlak.
absolute zero: titik nol mutlak .
absolute zero temperature : tempe
ratur yang diukur dari titik nol mu
(lak.
absoluve : menyerap; mengisap
absorb: menyerap; mengisap.
absorb heat : kalor yang diserap
absorbance : absorban
ansorbancy : absomasi
absorbed energy : energi serap
absorbed heat : kalor yang diterima;
panas yang diserap.
absorbent: bahan absorsi atau penye
rap atau penghisap; benda serap.
absorber: peredam; penyerap; absor
ber.
absorbing agent: alat serap; bahan se
rap.
absorbing duct : (line duct; silincer)
pipa pelait bunyi.
absorbing well : sumur serap; seperti
sumur yang diberi ijuk; kerikil.

absorption spectrum
absorption : penyerapan; serapan; absorpsi; disipasi radio atau gelombang
bunyi pada saat berhubungan dengan
suatu zat.
absorption analysis: analisa serapan.
absorption apparatus : aparat penyerap; aparat serap; alat pengisap
absorption coefficient : koefisien penyerapan; kofisien serap; koefisien

D
::':
~:
"

.-Q
CL
-t
;:~~
~.

R-.
.;

absorpsi.
1
absorption cross section : tampang se- '"
<.
ch
rap (absorpsi).
;
absorption curve: grafik serap; garis
lengkung serap .
absorption discontuity : takmalaran .\
serap; diskontuitas absorpsi.
absorption edge: pinggir serap (ab
sorpsi)
absorption factor: faktor penyerapan;
faktor serap.
absorpton index: angka serap ; index
absorpsi .
absorption loss: hilang absorpsi.
absorption meter : alat ukur penye
rapan.
absorption method : metode absorp
si.
absorption of heat: daya serap kalor;
penyerapan panas.
absorption of water : penyerapan air.
absorption refrigeration system: satu
dian tara refrigerant sebagaimana yang
diserap dalam cairan lain; memelihara
perbedaan tekanan yang diperlukan
untuk keberhasilan sistem operasi.
absorption refrigerator : mesin pen
dingin yang menciptakan suhu rendah
dengan menggunakan efek pending in
an yang terbentuk ketika suatu refrig
erant diserap oleh substansi kimia.
absorption spectrum : spectrum serap
(absorpsi).

Kamus fek n ik Lengkap Edisi T erbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.., absorption spectrometer


iI
'iJ absorption spectrometer : spektro
~
meter serapan.
~~_ absorption system: sistem penyerapan;
suatu sistem pendinginan dimana gas
pendingin yang terpasang dalam sebu
ah alat penguap dinaikkan ke dalam
sebuah alat penyerap dan dilepaskan
dalam sebuah generator di atas sebuah
'I)
pemanas.
(:\_
absorption tower: suatu piranti (alat)
~'
mengendali pencemaran udara; dima
na udara tercemar dilewatkan suatu
menara yang mengandung substansi
yang terdiri atas permukaan yang luas;
suatu menara atau kolom yang me
ngakibatkan kontak antara gas yang
naik dan cairan yang jatuh; sehingga
bag ian dari gas mung kin terbawa oleh
cairan (jatuh).
absorption wave : gelombang penye
rapan.
absorption wave meter : alat ukur ge
lombang penyerapan.
absorptive: sifat menyerap.
ABS plastic: tipe plastik yang dibentuk
dari Acrylonitrit Butadiene Styrene
dan unsur kimia lain.
abstract: abstrak; murajad.
abstraction heat : penyerahan kalor.
abstraction material : bend a tak ber
wujud; seperti angin; gas; dan seba
gainya.
abutment: garis penutup; bagian penu
tup.
abutment wall : dinding tumpuan;
pangkal jembatan sebelah luar.
abyss : jurang yang sangat dalam.
abyssianian well : sumur abysinia
AC : (Actinium) nama sebuah unsur
kimia; (Air Condition) sistem penga
turan udara; (Alterting Current) arus
tukar; arus bolak-balik (listrik).

acceleration meter

,.j

AC ampereme- )
ter : ampere
meter arus tu
kar; aliran lis
trik yang nilai
nya berubah
ubah.
Air Condition
AC voltmeter :
voltmeter arus bolak-balik.
accelerate (to) : mempercepat.
accelerated : dipercepat.
accelerated aging: pencepat tua.
accelerated motion: gerak kecepatan.
accelerating: akselerasi; percepatan.
accelerating ability : daya akselarasi.
accelerating anode : suatu elektroda
berisi beberapa ribu tegangan positif
yang digunakan untuk mempercepat
elektron-elektron maju ke depan ta
bung sinar katoda.
accelarating grid : kisi percepatan.
accelerating pump: pompa percepat
an.
accelaration : percepatan.
accelaration constant: ketetapan per
cepatan; percepatan konstan.
acceleration decrease: penuturan per
cepatan; pengurangan percepatan.
acceleration diminution: pengurangan
percepatan; penuruan percepatan.
acceleration due to gravity : tingkatan
dari peningkatan percepatan dari ja
tuhnya tubuh secara bebas dalam
suatu ruang hampa.
ecceleration electrode: elektroda per
cepatan; elektroda akselerasi.
acceleration field: medan percepatan.
acceleration jet : pemercik percepat
an.
acceleration limitation : pembatasan
percepatan .
acceleration meter : alat ukur percepat-

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

acceleration movement

accident 'insurance {)
~,
~

an .
acceleration movement : gerak diper
cepat.
acceleration of gravity : percepatan
gravitasi bumi; percepatan grativitas.
acceleration oil : minyak percepatan;
pelumas perce
patan; pelumas
akselerasi.
acceleration pe
dal : pedal per
cepatan.
acceleration pe
riod : dalam
acceieraJor pedal
kavitasi dan erosi zat cair santak; ta

hap yang mengikuti masa inkubasi;

selama dimana tingkat erosi mening

kat dari mendekati ke nilai maksi

mum.

acceleration power: daya akselerasi;


kekuatan akselerasi.
acceleration rf'..striction : pengurang
an percepatan.
acceleration srvosystem : sebuah
sistem servo yang mengendalikan per
cepatan (tingkat perubahan dalam
percepatan) suatu beban.
acceleration space: jarak percepatan;
jarak akselerasi.
acceleration substraction : pengu
rangan percepatan; pengurangan
akselerasi.
accelerator: zat percepat ; alat perce
patan; akselerator; pedal gas mobil;
berhubungan dengan percepatan;
mempercepat .
accelerator foot: control tuas gas.
accelerator pedal: pedal gas; injakan
gas.
accelerometer : alat ukur percepatan.
accent : aksen; gaya; logat.
accept: menerima.

..

acceptable weld : suatu las yang sesuai '.'


dengan kebutuhan dan kriteria peneri- ,:;
maan yang ditentukan oleh spesifikasi ~';~
"
pengelasan .
0,
acceptance test: uji kelulusan.
,f
t..
accepted : diterima; makbul.
~
accepted : measure ukuran yang ber-

g.

,~

laku; ketepatan ukuran yang diterima. R


acceptor : akseptor; atom yang mene- g
rima elelctron-elektron dalam sebuah -i
t~
semikonduktor.
t;i,
access : jalan masuk; saluran masuk.
f
access door : pintu masuk; jalan ma- ~

suk.
access duct: saluran atau jalan masuk;
saluran pemasukan.
acces gate : pintu masuk; pintu pema
sukan.
access hole : lubang masuk.
access port: terusan masuk; pintu ma
sukan.
access speed : kecepatan masuk; kece
patan pemasukan.
acess valve : katup masuk; katup pe
masukan .
accessibility: keadaan dapat masuk;
sifat dapat dicapai.
accessible : dapat masuk; dapat dica
pai.
accessible hermetic: suatu rakitan dari
motor atau kompresor dalam suatu
unit rumah botol tunggal.
accessories : alat-alat bantu; perleng
kapan; alat pelengkap.
accessories apparatus: alat-alat pem
bantu; perlengkapan pembantu; pera
botan pembantu.
accident : kecelakaan; bencana.
accident benefit : pembayaran dana
kecelakaan.
accident insurance : asuransi kece
lakaan.

Ka mus Te k ni k Lengkap E d i s i T e r b aru

=
'~'

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

accidental error

acetylene welding

..J

.t accidental error: salah kompensasi;

tor; isi akumulator.


salah terima.
accumulator battery : baterai peng
1- acclimation : penyesuaian dengan
himpunan; akumulator.
iklim .
accumulator box: bak akumulator; bak
.~
aki; kotak akumulator; kotak aki.
'" accomodate: menyesuaikan.
accumulator can : bak akumulator.
~ accomodation: ruang simpan; ako
!
modasi.
accumulator filling : isi aki.
';"
accomodation bridge : jembatan se- accumulator grid : kisi akumulator;

kisi aki.

2',"
mentara.
v accomodation capacity: daya suai; ke- accumulator isolator: isolator aki; ,

5'
<:
mampuan penyesuaian.
sekat aki.
j accomodation coefficient : koefisien accumulator jar: piala aki.
accumulator plate : pel at aki; pelat
~s
akomodasi.
akumulator.
accomodation-power: daya suai; keA
kuatan penyesuaian.
accumulator rectifier: pesawat pengisi
aki ; alat pengisi aki.

accomodation train: kereta api bumel.


accumulator regulating switch: sa

accompany: mengantarkan; mengi


kelar akumulator.
ringkan .
according as : sekedar; sekelumit.
accumulator regulator: regulator a
kumulator.
according to : menurut; perhitungan;
menghitung.
accumulator separator: pelat pemisah
akumulator.
accretion : pertambahan; petumbuhan.
accretion lime stone : batu gamping accuracy : ketelitian; kecermatan.
accurate : dengan seksama; dengan
onggokan.
teliti; cermat; tepat sekali.
AC CU : alat menghimpun dan pem
bangkit listrik.
accurate to tenths : sampai persepu
accumulate: menghimpunkan; meluhan .
ngiringkan; menumpuk; menimbun. ACE: (Automatic Computing Engine)
mesin hitung otomatik.
accumulating basin : waduk.
accumulation: akumulasi; himpunan. acetate : asetat.
accumulation of heat: penimbunan ka- acetic acid : asam cuka.
lor; penimbunan kalor; penimbunan acetic solution : larutan asam cuka.
panas.
acetone : aseton.
accumulation storage : perkumpulan acetous reaction : reaksi asam.
akumulasi .
acetous salt: garam asam cuka.
accumulator :
acetylene : asetilen; gas karbit.
aki; perhimpu
acetylene flame : nyala karbit.
nan; akumula
acetylene lamp : lampu yang dinya
tor.
lakan dengan karbit; lampu karbit.
accumulator a
acetylene light : cahaya lampu aseti
len.
cid : asam aki;
accumulator
acetylene welding : pengelasan dengan
asam akumula-
~
'~

'is

==

Kamus Teknik Len gkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

achromate
gas karbit.
achromate : akromat.
achromatic: tidak berwarna; akro
matik.
achromatic combination : kombinasi
akromatik (tak
buyar wama).
achromatic lens
: lensa akro
matik.
achromatik lo
cus : lokus (a
achromatic lens
kromatik) tak
buyar wama; tak luntur.
achromatic objective: Jensa obyektif
akromatik.
achromatic point : titik akromatik.
achromatik stimulus : rangsangan
akromatik.
achromaticity: akromatisitas; tak bu
yar wama.
acicular cast iron: besi mentah ber
hablur jarum.
acid : asam; satu ukuran konsentrasi
ion hidrogen (H +) ; umumnya dinya
takan sebagai pH.
acid-base account : (Neraca Asam
Basa) yang digunakan untuk menge
valuasi keseimbangan antara proses
pembentukan asam (oksidasi mineral
sulfida) dan proses penetralan asam .
acid bath : penangas asam.
acid be : diasamkan.
cid bessemer converter : konverter
as am bessemer.
cid bessemer process : proses asam
bessemer.
cid bessemer steel: baja asam besse
mer.
cid brick: bata api asam.
l cid br ettleness : ketegasan asam.
acid carbolic : asam karbol.
'~

acid solution of {)
~'
::
acid carbonic : asam karbon.
?'
acid chrolic : asam khIor.

acid contents : kadar asam.


()

."" ....
acid concentrated : asam pekat.
acid chromic: asam khrom .
acid clay: lempung asam.
acid density : kerapatan asam.
acid diluted : asam yang diencerkan.
acid diluted sulphuric: asam belerang
yang diencerkan.
;
acid electric furnace: tanur listrik (da
h
C
pur listrik) asam.
acid electric steel: baja listrik asam.
acid feccic : asam besi .
acid grade: kadar asam; derajat asam. Il
acid hydrochloric : asam belerang.
acid inorganic : asam anorganik.
acid leaching: ekstraksi padat cair; pe
larutan asam.
acid lining: lapisan asam .
acid liquid: larutan asam .
acid manganic : asam mangaan.
acid. mineral : asam mineral.
acid nitrit : asam sendawa.
acid open hearth furnace : tanur a
sam (dapur asam) perapian terbuka.
acid open hearth steel : baja fanur a
sam perapian terbuka.
acid process : proses asam.
acid proof: tahan asam.
acid proof alloy: paduan tahan asam.
acid proof cast iron : besi tuang tahan
asam.
acid pump: pompa asam.
acid refractory : bata tahan asam.
acid resisting alloy : paduan tahan a
sam.
acid rock : batuan asam.
acid siphon : pipa pindah asam; sifon
asam .
acid soldering: asam patri .
acid solution of : asam larutan.

a m u s T e k n i k Len g k apE dis i T e r bar u

i"
......

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

d 5taII1ping
d stamp ing : asam stempel.
a cid steel : baja asam; baja yang di
peroleh melalui proses Bessemer.
acid strong : asam pekat.

l' acid sulphuric : asam garam.

<; acid syph on : siphon asam.

~ acid test : percobaan asam; tes ~ ke


-~,
, asaman.
"f-J acid unalloyed: asam mumi.
(:~-
w acid van : saringan asam.
j"
~ acid weak : asam lemah.
.f acide : isi ald .
]
,,;,
acidic rock : batuan bersifat asam.

:.J
acidic steel: baja bersifat asam.
A. acidic slag: kerak bersifat asam .
acidiferous : mengandung asam.
acidictied : keasaman; derajat asam.
acidimeter: alat mengukur kadar asam
atau keasaman.
acidimetry : pengukuran tlitasi ke
asaman.
acidity : membuat asam yang mema
samkan; mengasamkan; sifat asam;
keasaman; ukuran konsentrasi ion
hidrogen (H +) dan kemasaman (la
ten) mineral; umumnya dinyatakan
setaradengan mg/L CaC0 3 yang diu
kur dengan titrasi di laboratorium atau
diukur dari pH dan data kualitas air.
acidity load : kandungan kemasaman;
produk dari kemasaman dan laju alir
an; umumnya dinyatakan sebagai mas
sa setara CaC0 3 per unit waktu.
acidity load balance : neraca kandu
ngan kemasaman; neraca kandungan
kemasaman untuk lokasi tambang
mempertimbangkan volume dan laju
aliran air serta ke-masaman dan meng
gabungkan seluruh fasilitas tambang
yang merupakan sumber potensi
DAL.
aciditing : pengasaman.
~

acoustic

r~;p(]lnsim~v~,~

acidometer : alat ukur asam.


acidulate: mengasamkan.
acidulous : seperti asam; tajam.
ack-ack gun : sejen is meriam pe
nangkis serangan udara.
aclinik : aklinik.
aclinic line: garis aklinik; ekuator mak
netis; khatulistiwa maknetis.
acme: puncak titik tertinggi.
ACMER : Australian Centre for Mi
nerals Extension and Research atau
Pusat Penyuluhan dan Penelitian Min
eral Australia.
acoustic calibra
tor : pengukur
gelombang su
ara.
acoustic con
ductivity : ke
hantaran aku
acoustic calibraLor
isitik.
acoustic dispersion: tebaran (dispersi)
akustik .
acustic dissipation: unsur lesap (dissi
pasi) akustik.
acoustic energy dissipation rate: Iaju
lesap (disipasi) akustik.
acoustic figiri : lukisan bunyi.
acoustic impedance : impedans a
kustik .
acoustic inertance : Iembaman (in
temans) .
acoustic log: rekarnan akustik.
acoustic radiometer : pengukur arah
gelombang suara.
acoustic refraction: renggang akustik.
acoustic reactence : reaktans (araJ) a
kustik .
acoustic resistance : hambatan (re
sistans) akustik.
acoustic responsinevess : tanggapan
akustik.

Kamu s Tekn i k Lengka p E dis i T e r b a ru

active energy meter D

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

acoustic scattering
acoustic scattering : hambatan akus
tik.
acoustic strain gauge : alat pengukur
tegangan listrik.
acoustic velocity loging : rekaman atau
velositas akuistik.
acoustic vibration: getaran gelombang
suara.
acoustical reciprocity theorem : teori
resisprositas.
acoustics : ilmu suara akustik; akus
tik; ilmu suara kata.
acoustics waves: gelombang akustik;
gelombang suara.
acre: akre (4047 m 2).
acreage : luas dalam akre.
acrobatic aircraft : kapal terbang a
krobatik.
acrobatics: penerbangan seni.
across: lintang; melintang.
across balk: balok melintang.
across bar: plang melimang.
across cable : kabel melintang.
across iron : besi melintang.
across plate; pelat melintang.
across wire: kawat melintang.
across wood: kayu melintang.
acting: kerja; sedang kerja.
acting direct: bekerja langsung .
cting double: bekerja ganda.
acting double stram angine : mesin
uap ganda.
cting indirect: bekerja tak langsung.
acting manager : pemimpin perusa
haan.
acting partner: peserta aktif.
acting singles team engine: mesin uap
kelja tunggal.
actinic : aktinisma.
actinograph : alat pencatat sinar.
actinometer : aktinometer; alat yang
digunakan untuk mengukur intensitas

radiasi.
action: eara kerja; aksi seeara mekanik; perbuatan; pelaksana.
action at a distance: aksi dari jauh.
action capillary. : kerja kapiler.
action chemical: kerja kimia; secara
kimia.
action electric : kerja elektrik.
action line : gar is kegiatan; batas ke
giatan.
action of force: kerja gaya.
action of field: medan kerja garis gaya.
action magnetic : kerja maknetis.
action spring: pemegasan.
action motor : motor tekanan rata.
action partner : peserta aktif.
action periode : peri ode kegiatan.
action signal : sinyal pengatur.
action turbine: turbin tekanan rata.
action variable: perubah aksi; inte
gral aksi.
activate: mengaktifkan; menggiatkan.
activated sludge : lumpur sampah di
aktifkan.
activation : aktivasi.
activation energy: aktifitas energi.
activator: aktivator; penggiat.
active: aktif; giat; bekerja.
active agent: serasi.
active carbon: karbon aktif; zat arang
aktif.
active component : komponen aktif.
active current: arus aktif.
active earth pressure : desakan tanah
aktif.
active electrode: elektrode aktif.
active electromotoris force : gaya e
lektromotoris aktif.
active electromatitive force: gaya elek
tromatitif aktif.
active energy: tenaga aktif.
active energy meter : pengukur energi

<.. amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

s.

,~ ,. ,-

'.'>

g
'
~
,.

,~

t
=
~.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:~

,~
,~

'~
~)

'!"

.~
.)
,!-'};
('":
-\.I

;s
t

J
,'t

f:,;
'.J

is
A

active form

__

additio

aktif.
actuating element: elemen penggerak.
active form : bentuk aktif.
actuating fork : garpu penggerak.
active galvanic : galvanik aktif.
actuating machine: mesin penggerak.
active gas : gas aktif.
actuating power : tenaga penggerak.
active layer: lapisan aktif.
actuating signal: sinyal penggerak .
active magnet: magnet aktif.
actuating meshanism : mekanik peng
active mass : masa aktif.
gerak
active material: bahan aktif.
acute: tajam.
active power: daya aktif.
acute angle: sudut tajam.

active pressure : tegangan kerja; te- acute angled: bersudut tajam atau run

gangan aktif.
cing.
active service: dinas aktif.
AID : (Analog to Digital) perubahan
active stroke: langkah kerja.
sinyal analog menjadi sinyal digital.
active tension : tegangan aktif.
AID convertor: jenis device yang secaactive treatment: perlakuan aktif; prora periodik mampu mengumpulkan
ses di mana zat kimia atau bahan ala- I sinyal analog dan mengubahnya men
mi ditambahkan ke DAL untuk mem-I jadi nilai digital.
perbaiki kualitas air.
adamantine compound : senyawa
active voltage: tegangan aktif.
bakitan.

active voltage meter: alat pengukur adamantine drill : gurdi bising; bor

tegangan aktif.
bising.
active valence: valensi aktif.
adapt : menyesuaikan.
activity: aktifitas.
adaptability: daya suai.
activity coefficient: koefisien aktivitas. adaptation: persesuaian.
actual: sebenarnya; sesungguhnya.
adapter: penyesuaian; adapter.
actual capacity : kapasitas nyata; ka- adaptor: alat perantara yang dapat me
nurunkan tegangan sesuai dengan
pasitas aktual.
actual horse power: daya efektif; teyang dikehendaki.
adaptor transformer : transformer
naga efektif.
actual loading test: uji beban nyata; ' adaptor; transformer penurun tegang
uji beban aktual.
an .
actuate: menggerakkan; menjalankan. add in : komponen elektronik yang da
actuating apparatus: alat-alat pengpat dipasangkan pada papan tercetak
add (to) : menjumlahkan; menambah
gerak.
actu ating bar :
kan .
added: diperbantukan; ditambahkan .
tongkat penggerak .
added complex number : gabungan
actuating coil :
bilangan sekawan.
k u m par a n
addendum circle: lingkungan puncak.
adder: penjum!ah; alat penambah.
penggerak.
actuating dynaactuating coil
adding machine: mesin hitung.

~o~__~in~~o penggerak.

_ .. _ _~!~io~ : penambaha~._tamba~~n;

Kamus Tekni k Lengkap Ed is i Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

addition agent

adjustable fuel pressure switch

adit : pembuluh bawah; saluran bawah;


terowongan datar (pada pekerj aan
bawah tanah); terowongan buntu.
adit level : terowongan buntu.
adit mout : lubang masuk terowongan;
mulut adit.
adjacent : berdampingan; berbatasan;
bersebelahan.
adjoining : berbatasan pada (dengan) .
adjoining ground : lapangan perbatasan.
adjunct: bagian.
adjust (to) : menyetel; menetapkan;
menyesuaikan ; mengatur.
adjust to zero : menyetel sampai nol.
adjustable : dapat disetel; dapat diatur;
dapat disesuaikan.
adjustable angle: sudut atur.
~l.
adjustable consender : kondensator
..:::.nesion point : titik letak.
putar.
esion railwaiy : jalan reI adhesi .
~ esion tension : pantengan adhesi.
adjustable contact : kontak dapat di
esion weight: bobot adhesi.
ubah.
adjus~able
current control: pengatur
~esive : melekat; lekat.
arus yang dapat distel.
I...':..:lesive plaster : plester tempel; ples
adjustable dynamo : dinamo pengu
""':- adhesi.
kur.
- esive substance : bahan pelekat.
adjustable electric control: kontal.<: lis
bat: adiabat.
trik yang dapat distel sesuai dengan
badc : adiabatik.
keinginan.
b atic approximation: pendekat
adjustable electric devider : alat pem
~ l diabatik.
bagi listrik yang dpat distel atau dia
atic demagnetization : demag
__ si adiabatik; teknik yang diguna
tur.
., untuk menghasilkan suhu yang adjustable electric potential: potensial
listrik yang dapat diatur.
~at rendah dengan demagnetisasi
adjustable electric resistance: tahanan
_~m paramagnetik.
listrik yang dapat diatur.
tic elasticity : (ke)lentingan (e
-itas) adiabatik.
adjustable electric starter : starter
atic expansion : muaian (eks
listrik yang dapat diatur.
~: ) adiabatik.
adjustable end : topang penyetel.
- _ricelasticity : invarian adiabatik .
adjustable expansion: ekspansi yang
. -ermic : adiatermik.

dapat disetel (diatur) .


adjustable fuel pressure switch: saklar
- : adion.

bahan tambah; pertambahan.


addition agent : bahan tambahan; zat
imbuhan .
addition of velocities : penambahan
kecepatan.
addition theorem: teori penambahan.
.:lditional : tambahan; ekstra.
- dditional element : tambahan unsur.
ditive : aditif.
..:dditive constant: konstan tambah
_ddle : kosong; hampa.
ept : mahir; cakap.
~:dhere : melekat.
_dhesion : adhesi; semat; daya tarik
:nolekul dua zat yang berlainan; pere
luitan; pengeliman.
_~esion coefficient : koefisien adhe

:=

"'u s Tek ni k L e ngkap Edi s i Ter b aru

t~
0
~

'y
r;t

..:;-;..,

,E

~.
"

~
,~

r3

1>,
f,
~

h
C
~
$

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

. adjustable fume injection pipe

adminissbie loal

:;5

... ...;

.j)

tekanan bahan bkar yang dapat diatur.

ad!ustabl~ {\\m~ \nl~~t\\)\\ P\P~ : "j))"j)a

...:1

.~

penyemprot asap yang dapat diatur.


adjustable gas control : pelilgatur gas
yang dapat diamr.
adjustable illumination control : alat

.~

pengatur penerangan yang dapat

S'

J:)\

}
diatur.
"- adjustable illumination dynamo
t '
,v
dinamo peneJ'
~
rangan yang

~
;1
dapat diatur.

r} adjustable gear

: percepatan
yang dapat dia
tur; persnelling
yang dapat di
adjustable gear
setel.
adjustabJe propeJJer : baling-baling
alih.
adjustable resistance : tahanan mam
pu diatur; tahanan mampu dicocok
kan; tahanan mampu disesuaikan.
~)j

adjusting desk: bangku penetap .


adjusting device : alat penetap; leng
kapan pengatur.
adjusting ear : pegangan kawat reno

tang.
adjusting nut : mur penyetel.

adjusting pin : pin penyetel.

adjusting plate : pelat suai.

adjusting ring : cincin pasak (penye


tel); gelang penyetel.
adjusting rod : batang ulir.
adjusting screw: sekrup penyetel.
adjusting seat : tempat duduk yang
dapat disetel.
adjusting shunt: shunt pengubah atau
pengatur.
adjusting spring link: baut gantungan
pegas.
adjusting tube: pipa penerap; cabung
penyetel.
adjusting unit : satuan penyetel.
adjusting voltage: tegangan penyetel.
adjusting valve : katup penyetel.

Q)usfbJe 5CIew : scJmJp peJJyeleJ.

aujust (to) }asb ,. b7e17pere} P8S

adjustable spanner : kunci penyetel.


adjustable spindle : batang penyetel.
adjustable voltage control : pengatur
tegangan yang dapat disetel .
adjustable voltage divider : pembagi
tegangan yang dapat disetel.
adjuster : kontrol tali listrik; alat pe
ngatur; alat penyetel.
adjusting : pengaturan; penyetelan.
adjusting aperture: lubang pengatur.
adjusting apparatus : alat penyetel.
adjusting balance : neraca penetap;
timbangan pengatur.
adjusting bar : tongkat penyetel ; tong
kat pengatur.
adjusting block : blok penyetel.
adjusting case: kotak penetap.
adjusting collar : kerah penyetel.

adjustment: penyesuaian; penyetelan;


pengaturan.
adjusment table : tabel penyesuaian.
adjusment tolerance: toleransi pe
nyesuaian.
administer: menguasai; mengatur.
administration : tata usaha; adminis
trasi.
administrator puster : administratur;
pengurus tata usaha.
admiral: laksamana .
admiralty brass : kuningan indah;
admiralti kuningan.
admiralty gun : metal perunggu seng.
admissible: diizinkan; diperkenankan;
diperbolehkan.
adminissbie load : beban yang diizin
kan.

beD.!?/:

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

admissible power
admissible power : tenaga yang di
izinkan.
admissible pressure: tekanan yang dii
jinkan.
admissible stress : tekanan atau tega
ngan yang diijinkan.
.a dmissible tension : tegangan yang
diijinkan; tegangan yang dibolehkan.
admission : jalan masuk; pemasukan;
pengisian.
admission cock: keran masuk; keran
pengisian.
admission filling: pengisian; isi.
admission degree of : derajat pengi
SIan.
admission opening; intake opening :
lubang masuk.
admission of degree : pengaturan; pengisian.
admission of steam: pemasukan uap.
admission opening : lubang masuk.
admission pressure : tekanan yang
diijinkan atau yang dibolehkan.
.,dmission steam port : pintu uap ma
suk; lubang uap masuk.
admission valve: katup masuk.
2dmit : mengizinkan; membiarkan.
dmittance : admitant (tempat masuk;
ijin masuk).
dmix : mencampurkan
:!dmixture: percampuran; adukan; zat
penambah; campuran tambahan .
_dove: sejenis batuan tanah liat (lem
pung).
.illP : (Automatic Data Processing)
pemrosesan data yang dilakukan de
ngan cara otomatis.
~dsarbate : zat terserap.
..:dsorbent : zat serap.
_dsorption : adsorpsi (serapan).
_m orption equilibrium : seimbangan
serap.

advancing flight

I
I

adsorption exponent: pangkat serap.


adsorption isostere : isoster serap.
adsorption isotherm: isoterm serap.
adsorption potential: potensial serap.
adsorption space: ruang serap.
ADTI : Acid Drainage Technology 1nitiative (Prakarsa Teknologi Drainase
Asam).
adularia : adularia
advance: memajukan; mendahulukan.
advance angle of : penyemprotan pendahuluan.
advance ignition : penyalaan pendahuluan.
advance injection: injeksi pendahu
luan.
advance signal: sinyal depan; sinyal
muka.
advance tension : tegangan pendahu
luan .
advance voltage: tegangan pendahulu
an.
advance wheel: roda depan.
advantanced ignition : penyalaan pen
dahuluan; pengapian awal .
advanced lever : tuas lutut; pembalik.
advanced opening: pembukaan awal;
pendahuluan.
advanced potential : potensi gasik.
advanced signal : sinyal muka.
advance voltage : tegangan pendahu
luan.
advance wheel : roda depan.
advande working: kerja dini; bukaan
dini.
advanced gallery: balai dini; galeri
dini.
advances progres : kemajuan dini .
advancing sistem : sistem maju.
advancing stroke: langkah maju.
advancing flight : penerbangan rekla
me.

" amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

{)
;-:

~,

..:Q
cL

rr

,~

i,~
'

0":.
"

~~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

advection

4 advection: adveksi.

"jJ

~
~~

"

.~,
.~
,~

~,

,
"'_
.

"'1)
( '

\.J

i.'

~~

(~;
'J

resistansi antena.
advertisement: advertensi; iklan; pro aerial ropeway : jalinan tali udara.
paganda.
aerial safety : pengaman antena.
adze: beliung; patil; penarah.
aerial surveying: pemotretan udara
aeolian : terbawa angin; tanah yang I ngan pesawat.
terbawa angin.

aerial switch : sakelar udara.


aerated concrete: beton busa yang me
aerial tower: penerimaan antena;
ngandung gelombang-gelombang
nara antena.
aerial trainway : angkutan menara
udara.
aeration: aerasi; pengudaraan.
ra; jalur menara udara; jalan
udara.
aerated water: air soda.
aerial: antena; kawat udara; di atas aerial transmitting
pennukaan bumi.
atau siar.
aerial cable: kabel udara; kabel ante aerial trauling : antena seret.
aerial weight : pemberat antena.
na.
aerial cableway : jalur kabel layang; aerial wire: kawat antena.
angkutan tali udara; jalan tali udara. aerobatics: penerbangan seni.
aerial circuit: lingkaran antena; edar
aerodrome : lapangan terbang.
aerodrome transmitter : pemancar
an antena; sirkuit antena
pangan terbang.
aerial concant

line : hantaran

aerodynamic : mengenai gerak di u


dara .
atas; aliran atas

aerial coupling :

aerodynamic balancing: imbanga


kopling ante

gaya udara.
aerodynamic centre: pusat gaya udara
na; hubungan

aerodynamic examination: penyeli


antena.

aerial current :
dikan gaya udara.
aerial coupling
aerodynamic laboratory : laborato
arus antena.
rium gaya udara; makma gaya udara .
aerial drum : genderang antena .
aerodynamic properties : sifat-sifa!
aerial fairHead : saluran antena.
aerial fuse: pengaman antena.
gaya udara.
aerial line : aliran atas.
aerodynamics : aerodinamika; ilmu
dinamika udara; ilmu gaya udara.
aerial mast: tiang antena.
aerial network: jala-jala udara; jaring
aerodynamic twist : puntir gaya uda
an udara.
ra.
aerial photography : fotografi udara; aeroengine : motor kapal terbang atau
pesawat udara.
pemotretan (dari) udara.
aero
hydrdoplane : kapal terbang.
aerial railway: jalan reI kabel; jalan
aerometer: pengukur udara.
reI kereta api kabel.
aerial reception : penerimaan antena. aerometry : pengukuran udara.
aerial resistance: hambat antena; per aeronaut : aeronot.
lawanan antena; penahanan antena; aeronautics : teknik penerbangan.

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

aeronautical

aggradation

;.:-: ,

~~
aeronautical : menurut ilmu pener
after elision : pembuangan susulan
?

bangan.
after friction: gesekan susulan.

eronautical engineering: tehnik pem


after gas : gas peledakan.
Q

-,.....
bangunan pesawat udara.
after illumination: penerangan su- f~,
sulan.
,t
eronautics : ilmu penerbangan.
after inflection: pembengkokan susul- "
r,
.aerology : aerologi; ilmu udara.
~erophone : aerofon.
an.
~
after investigation : penyelidikan su- R
_eroplane : pesawat terbang atau uda
sulan .

ra.
"erostatics : aerostatika.
afternoon: petang; sore.

AF: (Audio Frequency) frekuensi nada. afterpiece of rudder: pembendung;

(f~
daun kemudi .
:llfect : mencerna; mempengaruhi.
:"&.
!fi'ected : kena (penyakit).
after regulation : pengaturan susulan. ~'
-i.'Iidavit : surat ikrar; surat sumpah .
after table: akibat; hasil ; sesudah makan.
II
..:Jfinity: afinitas; gaya gabung; afmitet.
: menambahkan; menyematkan. . after-treatment : penyelenggaraan ke
mudian.
:!fflXture : penambahan; penyematan.
Ag : (Argentum) perak atau unsur ki
~erostation : penghutanan.
mia.

_.:1erostation committe: panitia peng


:rutanan.
again: sekali lagi .

~ '" ld : di lapangan.
against: berlawanan; bertentangan.

. arne : menyala.
against angle: sudut berlawanan; sudut

oat : terapung-apung; mengapung;


yang bertolak belakang.

:~rendam; mengambang .
agamst pole : kutub berlawanan.

. : belakang; ke belakang.
agalmatolite : batu timur; batu dapur;

er admission : pengisian susulan.


batu kiln.

_-;:er blow: embusan belakang; tiupan agate : agat.

age: jaman.

=_Iakang .
. r burning : pembakaran sus ulan.
agedating : penentuan umur (geologi) .

_ t-r cooler : alat pendingin susulan; age-hardening: pengerasan sepuh .

.:...:u pending in kemudian.


ageing: penyepuhan.

:er combustion : pembakaran su


agenda: agenda.

-_tan .
agent: agen; pengewali.

-r completion: penyempurnaan su agglutitane : merekatkanjadi satu; me

_an.
nyetnatkan jadi satu.

- s consession : konsesi susulan; ijin agglutinant : bahan perekat.

agglomerate : aglomerat; seperti be

-3ulan.
ton.

dami : gas peledakan; kabut bela


agglomerate table: meja aglamerasi.

agglomeration : penggugusan; pe

detention : penahanan susulan.


nimbunan,

-- diversion: penyimpangan atau


,::-:nbelokan susulan.
aggradation: agradasi.

...~

~'"'"

==

Ei

"(1 U

s T e k n i k Len g k apE di s i T e r bar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

,;.

>1

,~
~

"}.
,

.~

~,

.~
.,

,p.~
r' .-

'-';
J
"

,,:~

=
'J

aggrade

aggrade: agrad.
aggregate: bahan imbuh.
aggregate structure : sruktur agregat.
aggregation: agregasi .
aggressive: agresif; tajam .
agressive materials: zat tajam; zat
agresif.
aging: penyepuhan.

agitated: diaduk.

agitation: agitasi; pengadukan.

agitator: pengaduk.
aglow: menyala; berpijar.
agone: agona.
agree: menyetujui.
agreement: persetujuan; kontrak.
agree with : sesuai dengan.

agriculture : urusan tanah.

aground : terdampar; kandas.

a head : dimuka.

a head motion: gerakan maju.

a head turbine: turbin Galan) maju.

a head speed: keeepatan maju.

a head velocity: keeepatan maju.

aid: (helpen) membantu; menolong;

bantuan; pertolongan.
aider : alat pertolongan atau bantuan.
aileraon: kemudi gulung; katup peng
imbang.
aim : tujuan; sasaran; target.
air: udara; menganginkan; angin .
air adith : terowongan angin; tero
wongan venti

lasi .

air ballon : ba

Ion udara; ja

rak titik pemo

tretan foto-foto

udara.

air ballon
ait bath: eelupan udara.
air beadder : gelembung .
air base : pengakalan udara; balon

aircraft
terbang.
air bladder : gelembung udara.
air blast : arus angin kuat atau
eang; tiupan udara; embusan
air blower: pengembus udara .
airbone troops : tentara yang Ul~1115.l\.~
melalui udara .
air box : kotak udara.
air bracket : tupang sudut.
air brake: rem angin; rem pakem.
air brattice : sekat udara.
air bubble : gelembung udara.
air buffter : bantalan udara.
air breather: pipa pelepasan udara.
air bridge : jembatan udara.
air canal: terusan udara; kanal udar~
air chamber : kamar udara; ketel u
dara; ruang udara.
air channel : saluran udara; terowongan
udara.
air cleaner: saringan udara; pembers'
udara .
air cock : keran angin; saluran udara
atau angin.
air columm : kolom udara.
air compartmant : kompartensi udara .
air compressor : kompresor udara :
pemampat udara; alat penekan udara:
kompresor angin.
air consendor : konsendator udara atau
angin.
air conditioning: pendingin hawa.
air conduit: pipa ventilasi.
air container : bejana pipa.
air cooled motor: motor dengan pendi
ngin udara; motor yang didinginkan
udara.
air cooling : penyej ukan; pendingin
udara.
air course: jalan udara; saluran udara.
aircraft: kapal terbang .
aircraft carrier : kapal induk pesawat

K amus Teknik Len g kap Edisi T e ~o bar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

aircraft construction
terbang atau udara.
aircraft construction : konstruksi pe
sawat udara.
Mrcraft constructor : ahli bangunan
pesawat udara.
aircraft engine : mesin atau motor pe
sawat udara.
aircraft factory: pabrik kapal terbang;
pabrik pesawat.
:llrcraft pilot : pengemudi kapal ter
bang.
aircrossing: simpangan udara; perpo
tongan udara.
current: arus udara; peredaran uda
ra.
:ill cushion: bantal angin.
.rir dam: dam udara; bendung udara.
Jir damping: rapat udara; tak lalu uda
fa; peredaran udara.
, defence: penangkisan bahaya u
dara.
dried: kering karena angin atau
dara.
:fudis peller : penghalau angin.
:::ir distribution: distribusi udara; pem
j agian udara.
~ door: pintu udara; lubang udara.
~ . drift : terowongan udara.
driver: penggerak udara.
drome : lapangan terbang.
uct : saluran udara; kanal udara;
:erobong udara; tatang udara.
_ ejecter : pembuang udara; ejektor
_dara.
embolism : penyakit kaison.
_ .:-r:ndway : jalan udara akhir.
~ entraining agent : zat tambah ge
_..>mbung-gelembung udara; zat tam0.all pada campuran beton; yang me
~ han gelembung kecil udara dalam
~= lon.

_ entrained concrete : beton udara;

air-jig

beton dengan udara di dalamnya.


~..~
air-flied : medan magnet dalam celah ~
udara; medan magnet udara; lapangan Q
udara.
.~~'"
Ct
air field soil classification: klasifikasi ,~;,-,
tanah untuk lapangan terbang.
;;
~
air-flap : saluran asap.
,.
.5
air-flue: saluran asap.
R
g
air-force: angkatan udara.
"?...
air-funnel: saluran udara.
'"0
air-furnace : dapur udara; tungku u- 0
(f-.
dara.
~;.:
air-gallery: galeri udara.
~.
air-gap : sela-sela udara; celah-celah
udara.
air-gas : gas udara.
air-gate: pintu udara; lubang udara .
air-glow : kilap udara.
air-hammer : palu udara.
air-hardening line : garis atau batas
sepuh udara.
air-herdening steel: baja sepuh udara
air-h~ad : tinggi tekanan udara .
air heading: arah udara; tujuan udara.
air-heater: alat pemanas udara.
air-heating: pemanasan udara.
air-helmet
helm udara.
air-hors : peng
angkat udara.
air-hole: lubang
udara; lubang
angin.
airhelmel
air-inj ection :
injeksi dengan udara.
air-injector: injector udara.
air-inlet valve: katup pemasukan uda
ra.
air-insulation : isolasi udara.
air-in take: pemasukan udara.
air-jet: pancaran udara.
air-jig: jig udara; jenkek udara.

3.i m us Teknik Lengkap Edis i Terbaru

==

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~
:~

air-leak

air-screw brake rem

'-.;

,~

air-leak: bocor udara.


udara .
.::; air-leg: alat lantak bantuan otomatik. air-pressure brake : rem angin; rem
.~ air-less: hampa udara (vacum).
tekanan udara.
~
air-less
injection
:
pengabutan
dengan
air-pressure
gauge : alat pengukur te
., \
'~,
menggunakan tekanan udara.
kanan udara.
;1 air level: sifat datar gelembung udara; air-pressure reducer : pentil reduksi
~
permukaan udara.
tekanan udara.
air lift: pengangkatan dengan udara.
air-pressure switch : sakelar tekanan
~_ air lift pump : pompa angkat air uda
udara.
ra; pompa lift udara.

;,..:
air-proof: rapat udara; anti udara;
f air line: jalan penerbangan; lintas pe
tahan terhadap udara .
air pulsatorjig : jig pulsator udara.
.~~
nerbangan.

air-pump: pompa udara; pompa angin .


(~~ air lock : angin palsu; udara palsu.

.1
air-pyrometer: pirometer udara.
air main : pipa angin.
air man: pilot; penerbang; aiviator.
air-raid: serangan udara.
air-raid-alarm : tanda bahaya udara.
air-mail: pos udara.
air receiver: pesawat penerima udara.
air-measuring: pengukuran udara:
air mechanic : mekanis penerbangan. air reduction process : proses reduksi
air nozzle : perecik udara; penyebur
udara.
air regulating door: pintu pengatur
udara.
air passage : jalan angin; saluran u
udara.
dara.
air-regulation : pengatur udara (pe
air pillow : bantalan udara.
nerbangan) .
air pilot : aviator; pilot.
air-regulator : alat pengukur udara;
air pipe: pipa udara; pipa angin.
I regulator udara; penyimpan udara;
air-pit : kolong udara; sumur udara;
waduk udara.
air-refreshing tube : pipa ventilasi u
lubang udara.
air-plane: mesin terbang; pesawat uda
dara.
air-reservoir: ketel udara; udara; pena
ra.
air-plane-carrier: kapal induk pesawat
bung udara.
air-revolver: revolver angin.
terbang.
air-plane catapult : pelanting pesawat air .rock drill : berbatuan udara; gurdi
batuan udara.
udara.
air-route: jalan terbang.
airplane mapping: pemetaan atau pe
motretan udara.
air-shaft: terowongan udara.
air-plane motor: motor pesawat ter
air-scavenging : pengubanan dengan
bang.
udara.
air pocket: kantong udara; pundi-pundi air-screw: baling-baling pesawat udara.
udara.
air-screw propeller: baling-baling (ka
air-port : lapangan pesawat terbang
pal terbang).
atau pesawat udara; stasiun udara.
air-screw brake rem : baling-baling
udara.
air-pressure : tekanan udara; desakan

....
-

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

air-screw circle
air-screw circle: lingkaran baling-bal
ing pesawat udara.
air-service : dinas penerbangan.
air-ship: kapal udara; kapal terbang.
:tir-shot : tembakan udara.
rur-sick : mabuk udara.
ili-slide : udara luncur.
air-slide valve : sorong udara.
::rir-sluice : pintu angin.
-space: sela udara.
-space person: penjaga ruang udara.
tiT-split : udara terbagi.
-splitting: pembagian udara.
ti-spray : udara semprot.
-spayer : pemercik udara; penekan
"dara.
:::r-stainer : penyaring udara.
::ir-strating valve : katup usut udara.
-station: lapangan terbang; stasiun
~pal atau peswat terbang.
- suction .: isapan udara .
....:. suply : pemasukan udara; pema
- ian udara.
survey: penyelidikan udara; peme
:iksaan dengan foto.

-system: jala-jala udara.

-tank : tangki angin atau udara.

_ -thermometer : tennometer udara;


~ngukur panas udara.
~ -tight : rapat udara; (tidak lalu uda
~) ; kedap udara .
.m--traffic : lalu lintas penerbangan.
: ir -trap : katup angin; perangkap
udara.
air-turbine fan : kipas udara turbin.
air-valve : pentil angin; katup udara.
:ill" ventilation : ventilasi udara.
.m- ventilation plant : inslatasi venti
lasi udara; instansi pertukaran udara.
:llr vessel: bejana udara; tangki udara;
kapal terbang.
:k way: jalan udara (jalan pertukaran

albumen {)

~;

udara di tambang); jalan penerbang ,


::
an.
'';
air borne magnetic exploration : eks- ""
-~.:.'
plorasi magnetik udara.
(1,
air borne magnetic prospecting : .~
prospetiksi magnetik udara.
~.
air borne radioactive exploration: ~ .
eksplorasi radiokatif udara.
(~
air borne radioactifity exploration: ~
eksplorasi radioaktifitas udara.
}.
,",
air borne radioactivity prospection: ,.
(1'
prospeksi radioaktifitas udara.
airy disk : cakram airy.
airy experiment : percobaan airy.
A
airy integrals : integral airy.
air point : titik airy.
alabaster : batu pualaro.
alarm: alann; bahaya; tanda bahaya.
alarm apparatus: pesawat alarm; pe
sawat bahaya.
alarm bell : lonceng alann; bel tanda
bahaya.
alarm circuit : sirkuit tanda bahaya;
hubungan alarm.
alarm clock: jam alann; jam weker.
alarm device: alat alann.
alarm float: pelampung bahaya; hu
bungan bahaya; pelampung alarm.
alarm flute: peluit alarm atau bahaya.
alarm fuse : sekering listrik alann.
alarm pipe: pipa alann; sinar bahaya;
tanda bahaya.
alarm signal: tanda alarm; sinyal baha
ya; tanda bahaya; semboyan alarm.
alarm valve: pentil alarm.
alarm whistle: peluit bahaya; peluit
atau suling uap.
alarum: jam beker; lonceng .
albedo: albedo.
albite : albit; soda felspar.
albitization: albitisasi .
albumen : zat putih telur.

amus Teknik Lengkap Edisi Ter 'baru

"'~t

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~ alchemi

'1) alchemi: ilmu kimia; ilmu membuat


~

';.
"
~

.~

'"

,~
'l

~JS

,.','U

3'

"

;?

~;~

'J

55
A.

emas dahulu kala.


alchemist: tukang emas.
alclad: baju aluminium.
alcohol: alkohol; zat yang memabuk
ka n.
alICOhhOIiIm-C Ii-q uor I: minumankukerlaks' I
a co 0 et er : a at pengu r a 0 h0 .
aldehyde: aldehid.
alfabet: alifbata; abjad.
alfabetical: menurut abjad; secara
abjad.
algebra: aljabar.
algebraic analysis analisis aljabar;
uraian aljabar.
algebraic number : bilangan aljabar.
algebraic equation : persamaan alja
bar.
alhidade : petunjuk kuadran.
alignment: penempatan titik-titik me
nurut garis yang tepat untuk pembuat
an terusan atau jalan.
aliphaic compound : persenyawaan
alifatik.
alkali : zat yang bersenyawa dengan
asam .
alkali battery: beterai alkali.
alkali accumulator: aki alkali; aku
mulator alkali .
alkali metal: logam alkali.
alkali metal mercury : perangkap 10
gam air raksa alkali.

alkalifly : dialkalikan.

alkalimetry : alkalimetri.

alkaline : bersi
fat alkali (ba

sa); alkalis.

alkaline accu

mulator : aki

alkali; peng

himpun alkali;

akumulator alalkaline fJaLtery

allotropic situatiol

kali.
alkaline earth metal : medan tanah al
I
kali.
alkaline battery: beterai alkali .
alkaline cell : beterai alkali.
alkaline cover: lapisan penutup alkalin:
lapisan tanah penutup; seperti lapisar
penutup penetesan air atau simpan
dan-Iepas. yang memiliki komponen
pembentuk alkalinitas tersebar di atas ;
dalam atau di dasar lapisan penutup .
I
alkaline reaction: reaksi alkali.
alkaline subtance : zat-zat lindi ; zat al
kali.
alkalinity : kadar alkali; alkalinitas:
ukuran kapasitas cairan untuk me
netralkan suatu asam .
alkalize: memberi sifat alkali.
alkaloid : alkaloida.
alkylation : alkilasi.
all : barang sesuatu; semua.
I all slimming : pelumpuran; pengotor
an lumpur.

allelomorph : alelomorf.

alley : lorong; gang.

alliance : gabungan; persekutuan.

allocation: alokasi.

I allochromatic : alokromatik.

allochromy : alokromi .

I allogyric birefrengenci : brasganda a


I
logirik
allomorphism : alomorfinisme.
allone : serombong.
allotrope: alotrop.
allotropic : alotropik.
allotropic change : perubahan alotro-l
pik.
allotropic form : bentuk alotropik.
allotropic medification : medifikas
alotropik.
allotropic situation : keadaan

pik.

Ka mu s T e kni k Leng k ap Edisi T er bar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

-allotropic state
3ll0tropic state: sifat ada alotropik .
illotropic transformation: transfor
masi alotropik.
~ ow : mengabulkan ; mengizinkan;
:nembiarkan.
owable density of current: kerapat
~n arus yang diperbolehkan.
wable load: beban yang diijinkan.
_:owable stress : tegangan yang dii
.nkan.
ance : tunjangan; tambahan; bekal
~g saku.
_ J)' : campuran logam; paduan; ka
.::.ar; dipadukan; dicampur.
~. (to) : mencampur logam.
_ yage : perpaduan; percampuran.
_ .yed : dicampur.
.' silver : paduan perak.
J!' zinc: paduan seng .
_. steel: daya istimewa; paduan daya.
_ _ing element : unsur paduano
~ 'al deposit: cebakan aluvial; de
__ sit aluvial.
'al gold: emas alluvial; emas pla

ainico.

: sepanjang .

: alpaka.
: relung.
: mengubah; menukar; mengganti.
ate: berganti; bertukar; berubah

:0 :

-~ide

- ~

te (to) : mengganti.
ate motion: gerak mondar-man
tion : perubahan.
ting : bertukar-tukar.
~ting current : arus bolak-balik;
- mkar.
=-ating current armature: ang
.:. "-1 U

alternating current supply meter


ker arus tukar.
alternating current bell: genta (giringgiring) arus bolak-balik .
alternating current cable: kabel arus
bolak-balik; kabel arus tukar.
alternating current commutator: motor kolektor arus tukar (bolak-balik).
alternating curent control : pengatur
arus tukar.
alternating currrent dynamo: dinamo arus bolak-balik; dinamo arus
tukar.
alternating current engine: mesin arus
bolak-balik .
alternating current engineering
teknik arus tukar.
alternating current axitation : per
kuatan arus tukar.
alternating current field : medan a
rus bolak-balik; medan arus tukar.
alternating current function : fungsi
arus tukar; fungsi arus bolak-balik.
alternating current generator : ge
nerator arus tukar; generator arus bo
lak-balik.
alternating curent main: jaringan arus
tukar; jaringan arus bolak-balik.
alternating current motor : motor a
rus tukar; motor arus bolak-balik.
alternating current network : jaring
an arus tukar; jaringan arus bolak
balik.
alternating current out put: daya arus
tukar.
alternating current plant : instalasi
arus tukar; instalasi arus bolak-balik.
alternating current starter: arus tukar
starter bolak-balik.
alternating current strating resistance
: tahanan isut arus bolak-balik.
alternating current supply meter :
pengukuran arus tukar.

s T e k n i k Len g k apE dis i T e r bar u

U
~.

~
~.

.r!
n.
-i.

\; '

;:

. ~, .

~:

-~"
~

, I;

r~~

=
A

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

;.1

'ii

alternating current technics : teknik


arus bolak-balik.
~s- alternating current transformer :
~
transformator arus tukar.
,~
~, alternating current tension : beban
_!:

,(>J

(muata({/ t:It terao.

>j

alternaing current voltage : tegangan

\.J

arus boJak-balik; tegangan arus tukar.


alternating alectromotif force : gaya
elektromotoris arus tukar; elektromo
toris arus bolak-balik.
alternating voltage control: pengatur

~'

"
,1~
~s

e
'.J

ambulance

alternating current technics

..-.;

an tegangan arus tukar.

alternation: pertukaran; pergantian.


alternation of volume: perubahan vol
ume.
alternatie motion: gerak mondar-man
dir.
alternator : dinamo arus tukar; alter
nator; dinamo arus bolak-balik
altimeter: pengukur tinggi.
altimetry: pengukuran tinggi.
altitude: tinggi tempat dari permukaan
laut; titik tinggi.
aludel : kaki tiang pedal sublimasi.
alum: tawas.
alum eart : tanah tawas.
alumina : tanah tawas; oksid alumi
nium; alumina.
aluminium : aluminium; logam yang
ringan.
aJirninium alloy : paduan aluminium.
aluminium alloy casting : pengecoran
paduan aluminium.
aluminium brass : kuningan alumi
nium; aluminium kuningan.
aluminium bronze: perunggu alu
minium.
aluminium cell : sel aluminium.
aluminium gold: emas aluminium.
aluminium oxide: oksida aluminium.
aluminium paint : cat aluminium.

pl~

aluminium solder: solder aluminiu


aluminium sul
phate : alumi
nium sulfat.
aluminium wire
: K[{W[{( [{({[m{~ ,

nium.

alumite : tawas.

aluminium wire
alum powder :
bubuk tawas; serbuk tawas; tepung
was.
alum sand: pasir tawas.

alum stone: batu tawas.

, alum water : air tawas.


alundum: alundum.
alundum cement: alundum semen.
men alundum.
alunite: batu tawas.
alunitization : alunitisasi.
aluvial deposit: cebakan aluvial;
posit aluvial.
aluvium : aluvium.
amalgam : amalgam (campuran log
I dalam air raksa).
amalgam safo : lemari amalgam.
amalgamate: mefebur dalam air rilk;
amalgamate plate : pelat amalgam
amalgamating pan : talam amalga:::
amalgamation : leburan dalam air
ksa.
amalgamation process : proses ami
gamasi.
amalgamator : amalgamator.
amateur: amatir; pengemat.
amber : amber; batu kawi; batu a!
ber.
ambient : daerah sekitarnya.
ambient temperature : suhu lingt
ngan.
ambivalent : mempunyai nilai gand<
ambulance box : peti balut.
ambulance plane : pesawat ambulao

Kamus Teknik Lengkap Edisi Ter b ar

amplitude {)

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

ulance wagon
-=:.'Julance wagon: kereta sakit.

-_.m : Acid

and Metalliferous Drai


=,::ge atau Drainase Asam dan Logam
~:\L).

IDTreat : satu perangkat lunak yang


.:..;:pat digunakan untuk memprediksi
:m membuat model biaya perlakuan
J :\.L yang menyediakan berbagai
::lihan perlakuan baik untuk sistem
-:-~rlakuan pasif maupun aktif.
_ mending regulation : aturan pe
:-lbahan.
erican aphemeries and nautical al
manac : buku data astronomik selama
. ~berapa tahun mendatang.

erican wire cutting pliers: tang uni


ersal.
.ci prima : prima amici .
.dsbips : tengah-tengah kapal.
~e: amina.
::nmeter : pengukur ampere; ampere
meter; pangukur arus.
eter galvanometer : pangukur a
rus.
=nIDonal : obat peledak TNT.
ouia : amoniak .
.!IDonia salt : garam amoniak.
.munonia sulphate: sulphat amoniak.
'.!JDlllonation bran.: gudang amunisi;
gudang obat peledak.
onium chloride : klor amoniak.
::::.morphous : amarp.
-mlorphous carbon: karbon amarp.
3II1orphous substance : zat tak ber
bentuk.
"-1Ilount : nilai; harga.
:illlount of fInish: jumlah penyelesaian.
:mlount of lass : angka kerugian.
2illount of water required : kebutuh
an mr
.ill1perage : kekuatan arus dalam am
pere

ampere: satuan untuk menghitung arus

~
~.

listrik; ampere.
~
artipere hour: jam ampere.
(}
ampere hour meter: pengukur jam 0
..
ampere.

-1-....

ampere meter : "


pengukur panas .

~.

.. ~.

amperes law :
hukum ampe
re.

amperemeter
ampere's circui
tal : hukum untai.
s.
ampere minute : menit ampere.
A
ampere standart : ampere standart .
ampere tester: penguji ampere.
ampere turn : lilitan ampere.;
ampere winding : lilitan ampere; gu

-=

lungan ampere.

amphibious plane : pesawat amfibi.


amphibole : amfibol.
amphibolite : ampfibolit.
amphioteric : ion basa (ampater ber
sifat dua).

amplifIcation: amplifikasi.
amplifIcation factor : faktor ampli
fikasi .

amplifIer: alat penguat suara; alat pe


ngeras suara.

amplifIer chain : rantai penguat.


amplifIer circuit : hubungan pengeras
suara.

amplifIer coil : kumparan penguat.


amplifIer connection : hubungan pe
nguat atau pengeras suara.

amplifIer valve : tabling pengeras sua


ra; tabung penguat suara.

amplify: memperkuat suara (radio).


amplifying valve: lampu pengeras
suara.

amplitude: simpangan maximum pada


suatu gelombang; lebar; luas; lang

<. amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

amplitude modulator

angle

~s

,?
.;:

'~
~

.~

<,

.~

>j

'~,
,~

G"
"-'
3"
_
)
I':~
; ..J

kah.
anatomist: ahli anatomi .
amplitude modulator: modulator am anatomy : ilmu tubuh; ilmu urai.
plitude.
ANC : Acid Neutralising Capacity ;:.
amplitude of oscillation: luas alau le
Kapasitas Penetralan Asam y"
bar ayunan; amplitudo getaran.
dinyatakan sebagai kg setara H2~
amplitude vibration : lebar getaran;
per ton.
luas getaran.
anchor : jangkar; sauh.
anchorage: dinding jangkar; tern
amyl acetate : amil asetat.

membuang jangkar.
anaesthesia: pembiusan.,

anaesthetic: obat bius.

anchor and color : jangkar dan b


anaesthetize: membius.

bung .
analigical: sejalan; sarna; seperti.

anchor block : blok jangkar.


analogous: analisator.

anchor bolt : baut jangkar.


analaogous pole: kutub analog; kutub anchor bolt fondation : baut jangk:
sejenis.
fondasi .
anchor buntline : guling-guling ja
anafogous way: cara sepadan.
7

analyse: menganaJisa; menguraikan;


m\:.m\~4hk4n.

analyser: analisator; pengurai (ahli)


analysis : uraian; pisahan; analisis ;
analisa; penguraian.
analysis effective stress : analisa atau
cara tegangan effektif.
analysis hidrometer : analisa atau per
cobaan hidrometer.
analysis of fluid gas : analisa gas asam .
analysis of measure: analisa takaran.
analysis tottal sress : perhitungan ber
dasarkan tegangan total.
analyst: ahli kimia; analis.
analytic : analitik.
analytic balance : anak neraca; batu
neraca; neraca analis.
analytic chemistry : kimia analistik;
kimia urai ; kimia analistis.
analytic weights : batu timbangan
halus ; anak timbanganhalus.
analytical chemist: analisawan kimia .
analytical gap: sela analitis; sela elek
trode.

analystics : ilmu analisa.

analizer : analisator.

kar.

anchor bush ~ \abung jangkar.

anchor capstan : fungsi jallgkar.

anchor desk: dek jangkar.

anchor gate: pintu air jangkar.

anchor pole: tiang jangkar.

anchor room : sela-sela jangkar.

anchor tower: menara jangkar.

anchoring: penjangkaran.

anchoring wire : kawat penjangkar.

anchoring with stock : j<p1gkar tong


kat.
I andalusite : andalusit.
. andesine : andesin.
andasite : andesit.
anenometer : alat pengukur kecepatar
angin; anenometer.
aneroid : eneroid.
aneroid barometer : barometer yan~
bekerj a dengan menggunakan tekanar
udara.
angle: penjuru; sudut; mengail ; prof~
siku; memberi sudut; besi siku; baj,
siku.
angle adjacement : sudut pelengkap.
angle advance: sudut laju awal.

Kam u s Tek ni k L e n g k ap E d i si T e rbar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

angle at the centre

J
J

"

angle at the centre : sudut pusat.


angle bar: besi siku; baja siku.
angle brance : mesin gerak tangan.
angle bracket : sokong sudut; topang
sudut.
angle cleat: sudut profil siku-siku; alat
jepit baja siku.
angle gear: susunan roda-roda tirus.
angle iron : besi siku.
angle lever: tuas; tuas lutut.
angle of advance: sudut laju awal.
angle of deflection : sudut defleksi.
angle of depression: sudut depresi (ke
bawah) .
angle of deviation: sudut simpang.
angle of dip : sudut i~inasi.
angle of emergence : sudut keluar.
angle of elevation : sudut elevan; su
dut keatas.
angle of entrance: sudut masuk.
angle of free travel : sudut jalan be
bas.
angle of friction : sudut gesekan.
angle of gear: susunan roda-roda ti
rus.
angle of incidence: sudut dataog; sudut
masuk; sudut insidensi.
angle of inclination: sudut inklinasi .
angle of iron: besi siku.
.mgle of lag : sudut laju susulan.
angle of lead: sudut laju dahulu ; su
dut laju awal.
angle of lever: tuas lutut.
angle of line: tali kail; tali pancing .
:mgle of nip : sudut jepit.
angle of pitch: pendakian !intas ; sudut
liutas.
logle of principal: azimuth sudut azi
mut utama .
:mgle of principal incidence : sudut
masuk utama.
angle of radiation : sudut pancaran;

sudut radiasi .
angle of reflection : sudut pantulan;
sudut sorot; sudut lantun; sudut re
fleksi.
angle of refraction : sudut bias; sudut
patahan; sudut refraksi.
angle of refase : sudut geming; sudut
gesek.
angle of rotation : sudut putar; sudut
rotasi.
angle of ring : gelang besi siku.
angle of shearing : resistance sudut
tahan geser.
angle of section : profil siku.
angle of steel: baja sudut; baja siku.
angle of sine wafe phase : sudut fase
gelombang sinus.
angle of torsion : sudut torsi; sudut
puntir.
angle of valve: keran siku; katup siku.
angle plate : pelat sudut.
angle ring : gelang besi siku.
angl~ wheel : roda gigi tirus.
angled : bersudut.
anglesite : anglesit.
angsrom : pengukur panjang gelom
bang cahaya.
angstrom unit : unit angstrom.
angular : bersudut; bersanding; berse
gi; bersiku .
angular accelaration : percepatan su
dut.
angular fish : las bersiku; sambungan
(las) sudut.
angular magnification : perbesaran
sudut.
angular momentum: pusat sudut ; pu
sat putar.
angular momentum operator: opera
tor pusat sudut (putar) .
angular motion : gerakan bersudut.
angular shape : bentuk sudut.

.amus -rI e,k n .l k L engkap E di si Terba r u

"~

,.
1\

~.

,E

'~

f~

(1-,.

2::'

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

;;1 angular thread

'0
,_

'~
"~
'.~,
~
e

+
'I)
(:':_

:,.1

1
~

j
. 'i

f'S
' .J

___..__ _.- --- .- - -- - anode support

angular thread : ulir sekrup segitiga.


dingin.
angular value: nilai sudut.
annealing temperature : suhu anil.
angular velocity : kecepatan sudut; annealing levin: anil kembar.
annealed iron : besi yang dipijarkan.
kencang sudut.
anharmonicity; tak selarasan .
I anneled iron-wire: kawat besi pijar
anharmonic oscillator ; oscilator tak annealing oven: pijar dingin; oven pijar
selaras.
dingin.
anharmonic term: suku-suku tak se
annex: lampiran; menyematkan; me
laras.

nambahkan; bangunan tambahan.


anharmonic vibrator : alat getar.

annexation ; penggabungan.
anhydride: anhidirid.
anneze ; rumah turutan.
anhydrous: tak berair; bebas air.
annihilator ; aparat pemadam.
anhydrous acid : asam bebas air.
announcer : penyiar.
aniline : anilin.
annoyance : gangguan.
annual: tiap tahun; tahunan .
aniline point: titik anilin.
animal charcoal: arang tulang; arang I annual fair: pasar malam.
hewan.
annual payment: pembayaran tahun
an .
animal fat: gemuk hewan.
animal oil : minyak hewan.
almual report : perselah.
annual ring : gelang tahunan; pegas
anion : anion.
anisotropic: anisotropik.
gelang.
anisotropic dialetric : dielektrik ani
annual variation: perubahan deklinasi
magnet setempat setiap tahun.
sotropik.
anisotropic medium : antara aniso- I annular: berbentuk geIang.
annular valve: pentil gelang.

tropik .
anisotropy: anisotropi.
annunciantor : peIat nomor.

anisotropy factor : faktor anisotropi


annulus : anulus.

ankle; mata kaki.


anode: kutub positif; anoda; elektrode

anneal: memijarkan; temperen; di


positif.
mudakan; dipijar dingin.
anode battery: baterai anoda.
anode bridge: jembatan anoda.
anealed : dipijarkan.
anealed wire: kawat ikat tulang beton. anode circuit : rantaian anoda; ling
annealing: anil;
karan anoda; sirkuit anoda.
pendingin pe- :
anode current modulation : modulasi
Ian.
arus anoda; modulasi aliran anoda.
annealing box :
anode detection : deteksi anoda.
kotak anil.
anode dissipation : disipasi anoda.
anode impedances: impedasi anoda.
annealing co
lour : warna
anode modulation ; modulasi anoda.
pemijaran .
anode mud: anoda lumpur.
annealing box
annealing furnace: dapur pijar dingin. anode reaction : kerja baik anoda.
anneal~~!~~stalation : instal: si pijar l~~~_~~~upport-=--~~b anoda.._ ___
I,!

Kam u s Te kni k L en gk ap E dis i Te r ba ru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

3.Dode terminal

anti-compound motor

m ode terminal: kutub anoda.


ode welder : pesawat las anoda.
:mode voltage : tegangan anoda.
::node welding apparatus : alat las
anoda.
.mode welding machine : aparat las
anoda; perkakas las anoda.
!Dodic current density: kerapatan arus
~nodik.

-=:odic oxidation : oksidasi anodik.


_ dic treatment : penyepuhan ano
~

dizing : oksidasi anoda.


~ lite : anolit.
. alous: anomal; berlawanan; me
::::' impang.
=ornalous atomic scaterring method
. Illetode hamburan atau anomal.
_ <lmalous dispersion : tebaran ano
= aJ.

_ ilmalous terms: suku-suku anomal;


-suku tergeser.
maly : penyimpangan; anomali.
aly factor : faktor anomal.
.rnaly valence : valensi anomal.
_rganic chemistry : kimia organik;
_ : tak organik.
. r oanie compound: senyawa tak
~anik; persenyawaan tak organik.
",anic matter: zat organik; zat tak
-;anik.
-. bite: anortit.
' -TO : Australian Nuclear Science
--= . : Technology Organisation atau
- ~ ganisasi Ilmu Pengetahuan dan
-':'!mologi Nuklir Australia .
GOnis : bertentangan; berlawanan .
nistic spring: pegas lawan; pe
~ kontra; pegas penahan.

dent: dahulu; dimuka.

dent term: suku muka.

-racite : antrasit.
-;: --1 U S

antracite culm : tepung antrasit.


antracite pig i
ron: besi men- .
tab antrasit.
antenna : ante
na; tonggak
kawat udara.
antenna aper
ture : antena
anntena
tingkat.
antenna arrays: larik antena.
antenna band width : lebar pita an
tena.
antenna bicone antena : dwi kerucut.
antenna biconial : antena dwi runjung .
antenna broad band: antena pita lebar.
antenna centre fed linear: antena lu
rus umpan tengah.
antenna coupling: hubungan antena.
antenna current: arus antena.
antenna directivity: kearahan antena.
antenna efficiency: daya guna antena .
antenna E-field pattern : pola medan
E antena.
antenna ma"t : tiang antena.
antenna reception : pesawat penerima
antena .
antenna power pattern: pola daya gu
na .
anthracite : antrasit; jenis batu arang
dengan kadar lebih 92 % zat arangnya.
anti-aricraft guns : meriam penang
kis serangan udara.
anti-bonding orbital: edar anti ikatan.
anticathode : anti katode.
anti-clinal : antiklinal.
anti-clinal axis : sumbu antiklinal.
anti-clinal trap: perangkap antiklin.
anticline : antiklin.
anticlinorium: antiklinorium.
anti-compound motor : motor anti
kompon.

Teknik Lengka,p Edisi Terbaru

{j
;:
~.

t:
~(
~.

--

,t\

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

anti corrosin alloy

--

' tJ anti corrosin alloy: anti korosi; paduan


inti noda.
.""
~'- anti corrosive: antikorosip.
~ anti crack reinforcement : tulangan
~, dan kawat baja anti retak.
.~ anti-ferro magnetism: anti feromag
.;
netisme.
'~,
anti-ferro magnetic exchange integral
'I)
(> : integral tukar inti fero magnetik.
\'i
anti-friction alloy: paduan inti.
anti-friction composition : gesekan
komposisi anti gesekan.
anti-friction metal : logarn putih; 10
gam anti friksi; anti gesekan.
anti-induction: bebas induksi.
anti-knock : anti detonasi.
anti-knock compund : senyawa anti
ketuk.
anti-monial : mengandung antimoni
urn.
anti-monial lead : timbal antimon.
antimony: antirnonium; antimon.
antinode : perut (ombak).
,
anti pedal: sesuatu yang bertentang
an.
anti-pole : kutub lawan; kutub ber
lawanan.
anti-priming pipe: pipa pengering uap.
anti-resonance paralel impedence :
inti resonans; imperdans jajar.
anti-rust coating : lapisan cat tahan
bakar.
anti sag bar : batang anti lendutan; ba
tang tarik dasar antara antena pucuk
dan balok dasar.
antiseptic : antiseptik.

anti stokes lines : garis-garis anti sto


kes.
antitoxic agent : bahan antitoksit.
anti-trade : lawan angin pasat.
antiers : angga.
anvil: besi landasan; peron; landasan;

apparatus filling
bantasan.
anvil beak : tanduk landasan.
anvil bed : blok landasan; peron.
anvil chisel : pahat pembuang; pahat
landasan.
anvil contact: palu interuptor atau dis
tributor.
anvil stand : blok landasan.
anything : barang sesuatu; semua.
apartment : karnar; ruangan; bilik.
apatite : apatit.
aperiodic : aperiodik.
aperture: lubang; celah.
aperture of a lens : tingkap kaca (len
sa).
aperture stop : tutup tingkap.
apex : titik; puncak busur.
aphelion: titik yang paling jauh jarak
nya dari matahari pada orbit sebuah
planet.
aplanatic lens : lensa aplanatic.
aplanatic point: titik nirtantur.
aplanatic surface : permukaan nirta
tur.
apochroment : apoksarnat.
apochromatic objektive : obyektif a
pokromatik.
aphopyse : apofis.
aphopysis : apofisis.
apostrophe : tanda.
apparant output : daya tak sungguh.
apparant work: kerja semu (tak sung
guh).
apparatus: aparat; pesawat; perkakas;
alat-alat.
apparatus connection : sambungan
pesawat.
apparatus consolidation: alat pengu
kuran konsolidasi.
apparatus direct shear : alat geser
langsung .
apparatus filling: aparat pengisi.

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

aparatus heating

aqueous liquid

t;

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~.

aparatus heating: aparat pemanasan.


APP : Acid Producing Potential atau
Potensi Produksi Asam yang dinya
takan sebagai kg H 2 S0 4 per ton.
pparatus oxygen : aparat zat asam.
pparatus preheating: pemanasan
pendahuluan.
pparatus sand blast: pesawat hembus
p asir.
..:.pp aratus soldering: aparat pematri.
_pp arent : terang; nyata rupanya; tam
oak.
~p arent capacity: daya tak sungguh.
_. parent power: daya samar; daya
5emu.
_ ilarent resistance : hambat samar.
_:lparent resistivity: tahananjenis se
u.
parent specific grafity : be rat jenis
. e mu.
_p endix : tambahan; gandengan; sam
Jungan.
__plicant : peminta.
__p liance : penggunaan pesawat; pe
::lakaian alat.
_ :-plicable : berguna; dapat dipakai;
Y rmanfaat .
"""'.- p lication : lamaran; penggunaan;
":3JJlasangan; pelaksanaan; aplikasi.
plication fonn : daftar pemberita
:~an .

___lied chemistr y : ilmu kimia terpa


~rlied

geology: geologi terapan.


ed geometry : Dmu ukur terpakai.
-:.: d mechanics: ilmu ukur terpakai.
.d n atural science: ilmu penge
-.:'::..uan alam yang diwujudkan.
_:::led physics : ilmu alam terpakai.
__ y : menggunakan; membawa; me
-:: "'hon.
_: ly (to) use: melaksanakan.

apply a force : menggunakan tenaga.


apply the skind : mengeram.
apportion: membagi.
appraisal test: uji kelulusan.
Ii.
appraisal well: sumur kajian.
appraiser : penaksir; juru taksir.
apprenticeship : mas!! pelajaran.
appreciate: menghargai.
appreciation : penghargaan.
apprentice : murid pertukangan .
aprenticeship : waktu belajar.
(h
approach : mendekati; hampir; kira ;:-..
~.
kira .
appropriation act : undang-undang
,\
anggaran.
appron : lantai parkir pesawat terbang;
lapisan lindung (lapis lindung keras
yang dipasangkan pada dasar atau te
bing saluran).
approximately: kira-kira; perkiraan .
approxima tion : perkiraan; pende
katan.
approximation sign : tanda pendekat
an .
apron conveyor : konveyor apron .
apron feeder : apron pengumpan.
aptitude: keserasian; kecakapan .
aquaduct : bangunanjembatan; jembat
an air.
aqualung : alat bernapas ketika bere
nang atau menyelam; tabung udara
atau silinder udara penyelam.
a qua regia: air raja .
aquarisk : perangkat lunak yang di
kembangkan oleh ANSTO untuk me
mungkinkan pengkajian risiko ekologi
probabilitas dilakukan bagi ekosistem
air segar yang terkena dampak DAL.
aqueduct: air saluran.
aqueous: mengandung air; encer; ber
air; seperti air.
aqueous liquid : cairan semacam air.

- ---.---.----.-.

3 m us Te k ni k Lengkap Edisi Te r ba ru

-(

-=

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

aqeous solution

area

' l)

~ aqeous solution : larutan mengandung


-p

~;

air.
aqueous vapour : uap air.
~ aquifer: akuifer.
~
", arable: dapat ditanami .

.~ arable farming : perhumaan.

~ arago spat : bintik arago.

t
,~ aragonite: aragonit.
('~_ arbiter: juru pisah; wasit.
v arbitrary: sewenang-wenang; semua
J"
nya; sembarangan.
arbor: poras; paksi; kaki mesin.
arborescent: bau tanaman; bau pohon
pohonan.
arboretum : arboretum.
aebour : punjung.
arc : busur lingkaran; keluk; busur;
lampu listrik yang bersumbu arang.
arc bridge : jembatan busur.
arc degree : derajat busur.
arc electric furnace : dapur busur nyala
api .

arc furnace: ta

nur busur.

arc lamp : lam

pu busur; bola

busur.

arc lamp car- .......___


arc lamp
bontip : garis
arang lampu busur.
air lamp resistance hambat lampu
busur.
arc lamp resistor: tahanan lampu bu
sur.
arc light : cahaya busur; lampu busur.
arc light circuit: rangkaian cahaya bu
. sur; sirkuit lampu busur.
arc light dynamo: dinamo cahaya bu
sur
arc light govermor: regulator lampu
busur.
arc light point: ujung arang lampu bu
~,

sur.
arc of a circle : busur melingkar.
arc of time: busur waktu.
arc of oscillation : lebar ayunan.
arc rectifier : perata arus busur.
arc ring : cincin busur; bagian busu
yang menahan bebannya.
arc way : pintu yang beratap meleng
kung; pintu masuk pangkallengkung
an.
arc welding : pengelasan dengan bu
sur cahaya atau dengan busur nyale:.
listrik; las busur cahaya.
arc spectrum : spektrum busur.
arcade : arkade.
arch : lengkungan; lengkung; kubah:
busur.
arched bridge: jembatan lengkung.
arched culvert: urung-urung loteng
lengkung.
arched roof : atap lengkung.
arched timber : sandang.
arched vault : lengkung busur.
Archimedes principle : asas Archi
mides.
archipelago : kepulauan.
architect: ahli bangunan; arsitek.
architects: ilmu bangunan.
architectural: secara ilmu bangun-ba
ngunan.
architectural engineer : insinyur ba
ngunan.
architecture : bentuk bangunan; gaya
bangunan; ilmu bangunan.
architective : arsitektif.
architrave : peran panjang; gelagar.
archrib : rusuk busur.
arch way: pintu yang beratap meleng
kung; pintu masuk yang pakai leng
kungan.
area : kawasan; areal; luas; daerah:
ruang .

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

area of changing weather

armature resistance

ttJ

or.>

~:
perkuatan.
armament steel: baja untuk persenja- ..:r,>r
taan.
(}
....
armature: perlengkapan; jangkar mag- r;!.
net; angker dari magnet.
, f.
.
armature (magnet) : angker (dinamo). f
~
armature bar : batang angker.
,><
armature binding : bondasi angker;
pengembang angker.
armature binding wire : kawat ikat
angker.
armature bolt : baut angker.
armature bore: penggesekan kutub.
armature cir
)l
cuit : sirkuit
angker; cabang

arus angker.

armature coil :
gulungan ang
ker; kumparan
angker; koil
annature coil
angker.
arm~ture constructor : kawat angker.
armature contraction: konstruksi ang
ker.
armature core: teras angker.
armature core disk: daun teras ang
ker; lamel angker; cakra teras angker.
armature current : arus angker.
armature disc: cakram teras angker.
armature field: lapangan magnit ang
ker; medan angker.
armature flux: arus kuat angker; arus
gaya angker.
~angan.
armature hub: bis angker; tabung ang
speed: kecepatan lengan; kecepat
ker.
- tangan.
armature induction : induksi angker.
steel: baja lengan; baja persen armature iron: besi angker.
'ataan.
armature laminations: pelat angker.
support: lengan penunjang.
armature lever: tuas angker.
_-m swing: lengan ayunan.
~rmature reaction: reaksi angker.
_ ament: alat senjata; persenjataan; armature resistance : hambat angker;

.area of changing weather: jarak peru


bahan.
area of circle : luas lingkaran.
:area of current supply: daerah pembe
rian arus.
.lrea of moment diagram: diagram
dataran moment.
:rrea of quadrangle : luas segi empat.
lrea of supply : daerah pemakaian.
lrea map : peta kawasan.
::!.rea meter: pengukur berat jenis; areameter.
::.rea metric method: metode aera
metrik.
_:-gent: perak; seperti perak.
~-gentiferous : mengandung perak.
::.rg~ntite : argentit.
.!Igillaceous sand stone : batu pasir
yang mengandung tanah liat.
!rgon : argon.
-'Igonare welding: penjelasan busur
nyala argon.
..:rgument : alasan; argumen.
2.rithmetic : ilmu hitung; ilmu pasti.
zoithmometer : mesin hitung.
::.rk : perahu.
.:rm : tangan; lengan; dahan; cabang.
::"'"111 a magnet: magnet pakai angker.
:nn bronze : lengan perunggu.
_rnI dividing: bagi bangku.
":"''""IIl fly wheel: jeruji roda gaya.
_'11l of a wheel: roda jeruji; roda le
gan; roda.
rIll rest : sandaran lengan; sandaran

~.-----

...

-~

--.~-----.---.~-.----.-

a m us Teknik Lengkap Edisi Ter b aru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

;1

~rmature

ring

_ __ _ _ _ _ _ _a_rt_icl,e of export

'~3

tahanan angker.
armstrong scale: skala amstrong.
.. armature ring: cincin angker; gelang arromatics: aromatis .
:~
~
angker.
arrange : menyusun; mengatur.
~ armature rossete : roset angker.
arrange in steps : bentuk tangga.
'~
~ armature shaft: paras angker.
arragement : penyusuan; peraturari:
.~ armature slot : alur angker.
penempatan .

.~ armature spindle: poras angker.


arragement of plates: sistem pelat.

~
,~ armature star: bintang angker.
arragement of switch: perlengkapan:
('~_ armature tension : tegangan angker.
saklar pengatur.
v armature turn : lilitan angker.
arrays : larik antena.
i"
~
armature voltage: tegangan angker.
arreas : tunggakan bunga uang.
!
',1 armature winding : belitan angker; arreas work : sisa pekerjaan.
t)'" gulungan angker; lilitan angker.
arrest: menghentikan.
armature wire : kawat angker.
arrester : penangkal petir.
~
armature yoke : pemikul angker.
arrest point : letak titik; titik kendali:
arm carrying the saw : lengan gertitik tahan.
gaJI.
arresting lever: tuas henti.
arm chair: lengan kursi.
arrid : ringkai.
armed four: berlengan empat.
arristong tool: alat lepa tepi.
arm factory: pabrik senjata.
' arrival: kedatangan; tibanya.
arm file : kikir lengan; kikir kasar.
arrive: datang; sampai.
armless: tak bersenjata.
arrivin train : kereta api datang.
armlet: gelang.
arrow head: ujung panah.
armour: perisai; pelindung perleng- arsenal: gudang senjata.
kapan senjata; lapis baja.
arsenic: arsenik; warangan; arsen; ar
armour lever arm: lengan atau jarak
senikiun.
antara gaya dan letak pusat moment. arsenical cooper : tembaga arsenan.
armour piercing projectile: peluru la- arsenical pyrite : pirit arsenant.
pis baja.
arsenite salt: garam warangan.
armour plate : pelat perisai; pelat pe- I' arson: pembakaran.
art : buatan; kesenian; kepandaian; tiru
lindung; pelat lapis.
armour reinforce: memperkuat.
. an ,
ar moured cable: kabel berlapis; ka- art bronze: perunggu seni,
bel perisai .
art education: kerajinan.
art metal: logam seni.
armoured car: mobil berlapis baja .
armoured concrete: beton bertulang. art of navigation: ilmu pelayaran,
armoured paper lead cable : kabel 1 arterial road: jalan besar.
art school: sekolah menggambar.
berlapis timbel kertas .
armoured shield: perisai baja.
artesian well : sumur artesis; sumu:
armpouring : pertulangan (beton); sa-, bar.

ar~~~'~~

~_;::~:::!:;th;~~~~

Kan1us Te knik Lengkap Edisi T erbar L

article of furniture

asphalt pavement {)

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~,

~,

article of furniture : perabot rumah


tangga.
:rrtificial : secara tiruan atau buatan.
mificial aging: sepuh buatan.
artificial ann : lengan buatan.
artifial cementry : penyemenan bu
atan.
artificial drught : tarikan (angin) buat
an.
tificial fuel : bahan bakar buatan.
rtificial graphite : grafit buatan.
~tificial harbour: pelabuhan buatan.
:rrtificial horrizon : horizon buatan.
. Icial light: cahaya buatan; pene
:-angan buatan.
..rtificial illumination : penerangan
')uatan.
__ . Icial magnet : magnit buatan.
_. ifidal respiration : pernafasan
i:matan.
~-tificial sucking draught : tarikan
'sapan buatan.
=rificial ventilation: ventilasi buatan.
erist : pelayan meriam.
_ . an : tukang; pekerja tangan.
_ . tic production : hasil buatan.
illestos : asbes (batu alam yang me
:-.3.andung air).
-hestos cement: semen esbes.
aestos jointing: paking asbes.
tos lint : tiras asbes.
tos packing: perpak asbes; pa
- Jg asbes.

, tos paper: kertas asbes.

tos powder: serbuk asbes.

'i!Stos sheet : pelat asbes.

tos steel: asbes baja.

tos stone: batu asbes.

-SeE: American Society of Civil En


=---.eers atau Perhimpunan Insinyur
::::..::myur Sipil AS.
-ed (to) : naik.

~ m us

ascending power : bilangan pangkat


naik.
ascending progession : deret naik.
ascensional ventilation: ventilasi naik.
ascent: gerakan naik; tanjakan; pendalam.
ascertain (to) : menetapkan; menentukan.
ash: abu.
ashes : debu; abu.
ash content : kadar abu.
ash ejector .: (pesawat) penjungkir debu .
ash grey: abu-abu kelabu.
ash hoist : pesawat penjungkit debu.
ash pan : tempat abu; kuali abu; talam
abu .
ash pit: lubang abu; sumur abu.
ash pit damper : sebukan abu.
ash receiver : tempat abu rokok.
ash rain: hujan debu.
ash sieve : penyaring debu.
ash !ray : tempat abu.
ash zone : zona abu; daerah abu.
ashlope : miring.
aspect: aspek; sisi.
aspect angle : sudut aspek.
aspect ratio : kelancipan.
aspen: kayu esp.
asphalt : aspal untuk melapisi jalan.
asphalt base crude oil : minyak bumi
aspal.
asphalt cement : semen aspal.
ashphalt coating : saput aspal.
asphalt concrete deck : lantai beton
aspal.
asphalt concrete road : jalan beton
aspal.
asphalt covering : lapisan aspal.
asphalt flux : imbuhan aspal; peng
encer aspal.
asphalt pavement : jalan aspaL

Teknik Lengkap Edisi Terbaru

~.
.>

'..J

"

..:.~!

l'

'!:

5'

"

;!

G:

(1,
"'
~(

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~; asphalt rubber

BfII______

a_syncr_o_n_o_u_s_m_o_t_
___

'p asphalt rubber tukang penatah as,~


pal.
',!
asphalt tile : ubin aspal.
~ asphalter: tukang aspal.
~)
asphaltic concrete : beton aspal.
aspirant : aspiran; calon.
aspirator : alat
pernapasan;
(
mesin pernapasan.
, ASS: acid sulfaf:,:;
te soils atau taaspirator
nah-tanah sui fat masam.
A
assay: hasil uji.
assay balance : neraca uji; timbangan
uJl.
assay foot: tapak uji; tapak tera.
assay furnace: tungku uji; tungku tera;
dapur uji.
assay inch: inci uji; inci tera.
assay lead: timbal uji; timbal tera.
assay map: peta hasil uji.
assay office : kantor tera.
assay plan: rencana hasil uji.
assay reagent : reagensia hasil uji.
assay ton: ton hasil uji.
assay tool: perkakas hasil uji .
assay value: nilai hasil uji.
assaying: pengujian.
assemble: memasang (mesin); melakukan montasi.
assembler : evelator pengumpul.
assembling factory: pabrik montasi.
assembling plant : pabrik tempat memasang (mesin).
assembling room: bengkel montasi.
assembling shop : bengkel pemasangan.
assembling work : pekerjaan montase.
assembly : montase mesin-mesin.
,

'j

assembly room: ruang montasi.


asses : menduga.
assesment : register kohir.
assist : menolong; membantu.
assistence : bantuan; sokongan; pert!:
longan.
assistant: asistant; pembantu; asiste~
adjuct.
assistent manager: direktur muda.
associated gas: gas asosiasi.
assonance: runtun suara.
asortment : sortiran; penyusunan.
associated gas: gas iring.
assumption : anggapan-anggapan.
assumed: seandainya.
assumed load : beban pikiran.
astatic : astatik.
astaicism : tak tegak; astasi.
asterism: astirisma.
asten motion: gerak mundur; kebeL
kang.
asteroid: seperti binatang.
astigmatic difference: bed a astigIL
tik.
astigmatic focus: pumpum (focus) "
tigmatik.
astigmatic pencil: berkas sinar asti5
matik.
astigmatism: astigmatisms.
astrology: ilmu nujum.
astrolomical instruments alat-aL
falak.
asymmtric : tidak simetris.
asymmetrical: tidak simetris ; senjan;
I tidak setangkup.
asymptote: garis limit; garis bata!
asimtot.
asyncronous: tak sejaJan; tak sererr
pak; asinkron.
asyncronous motor : motor tak St
I rempak; motor asikron; motor tak St
a_la_n_.,_ _ _ __ _______

----.1_J._

Kamus Teknik Lengkap Edisi Ter b ar L

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

teller

auditorium

teller: tempat bekerja (pelukis) .


.1thwarship : melintang kapal; lintang
.-apal.
las : atlas.
:mnology : ilmu penguapan.
2lII1ometer : pengukur penguapan.
:::1lIlosphere : angkasa; udara; atmos
iI.
:!IJIlosphere of mine : udara tambang .
ospheric : secara angkasa; atmos
j ris
ospheric : air hawa udara; hawa
m gkasa; udara atmosfer.
-=mospheric discharge : pengosongan
~gkasa; pelepasan atmosfir.
...:mospheric disturbance : gangguan
~osfir.
......::mospheric electricity : listrik ang
csa.

ospbire engine : mesin atmosfir.


ospheric line : garis atmosfir.
..:::::nosphiric pressure: tekanan udara;
-=~an atmosfir.
aspheric refraction : pembiasan
.::;Jar angkasa.
o-spherics : gangguan udara ang
-sa; gangguan atmosfir.
: atom
'c arrangement: susunan atom.
'c bomb: born atom.
'c chain: rantai atom.
'c composition: komposisi atom.
c decomposition of uranium :
_'~omposisi atom uranium.
'c diameter: diameter atom; ga
- - :engah atom.
c group : gugusan atom.
'c h eat: kalor atom; panas atom.
'c number: nomor atom.
'c percentage: prosentase atom.
plane : bidang atom.
'c theory: teori atom; ilmu atom.

~ "'''' us

/j

:->

atomic structure : struktur atom.


atomic volume: volume atom .
~
atomic weight: berat (bobot) atom.
(}
...
atomicity : valensi
rL
atomiser : perecik; pengabut.
,f
"~
atomist : penganut teori atom.
atomizer : mengurai dalam atom; me- J
ngabutkan.
atomology : ilmu atom.
atrium : atrium.
attach : mengikatkan; menyematkan.
(~
attachment: menyematkan; sambung
an; perlengkapan.
attack: menyerang.
attend : mengerjakan.

attendant: pemeliharaan; yang meme

lihara.
attenuation: pelaifan; atenuaisi.
attenuation constant : koefisien pele
mahan.
attenuation factor : faktor laipan.
attic: kamar diatas pagu; loteng; kamar
loteng.
attitude: sikap.
attract : menarik; saling menarik.
attraction: tarikan; gaya tarik.
attraction of gravity : gaya berat.
attractive force : gaya tarik.
attractive power: gaya tarik.
attrition milling: gilingan kabiler; gi
lingan gesek; gilingan atris.
auction: lelang.
audio frecquency : frekuensi pende
ngaran; tinggi nada.
audio frequency amplifier : penguat
frekuensi nada.
audiometer: pengukur bunyi; pengu
kur nada; pengukur suara.
audit office : kantor pengawasan ke
uangan.
auditorium ruangan untuk mende
ngarkan.

Teknik Lengkap Edisi Terbaru

"

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

o auger

:..~

,~ auger: gurdi tangan; gerek; bor tanah.


-::! auger bit : gerek sendok.
~~ auger stem: batang gurdi.
~ angie: perioksin; augit.

~, augment: menambah; memperbesar;


,
memberi .
~~ augmentation: penambah; pembe
saran; pemberian.
~l)
?,_ aural: mengenai teliga.

"-' aurora borealis: cahaya udara.

~'
auroral line : garis auora.
~1 auriferous: mengandung emas.
f;~ auriferous formation : lapisan emas.
'j
aureole: oreol.
.\ austral: sebelah selatan.
authoritative: yang berkuasa.

authority : kekuasaan.

authorize: mewakilkan; memberi kua

sa.
authorize agent: yang mewakili; yang
dikuasakan.
auto mobile
mobil.
auto patrol

mobil perata

jalan.

auto-radio : ra
auto-radio
dio mobil.
aoto regulation: pengaturan sendiri.
auto-stoper : bor batuan otomatik.
aotocar : mobil.
autoclave : otoklaf.
autocthon : asli.
autodyne : otodin.
auto-conveter : transfonnotor kumpar
an tunggal.
auto collimator : autokolimotor.
auto frettage : swadiri .
auto-induction : induksi diri.
autogeneous : otogen.
otogeneous burner : pembakaran po
tong otogen.
"

aotomatic machine
autogenous cutting : memotong 0
togen; memo tong dengan gas karbit.
aoutogenous fusing : memotong de
ngan otogen.
autogenous fusing burner: pembakar
an potong otogen.
auotogenous grinding : penggilingan.
tanpa bola baja; swa giling.
aoutogenous healing : penutupan
kembali ratak-retak pada beon.
autogenous smelting : peleburan gas.
autogenous soldering : menyorder de
ngan otogen.
autogenous welding : pengelasan oto
gen.
autoignition : swa-nyala.
automatic : dengan sendirinya; otoma
tis .
automatic acting: bekerja sendiri.
automatic circuit beaker: sakelar pe
mutus otomatik.
auotmatic choke : cuk otomatik.
automatic closing valve : katup me
nutup sendiri .
automatic control : pengemudian oto
matik.
automatic device : otomat; secara 0
tomatis.
automatic door switch : sakelar pin
tu.
automatic expansion : ekspansi oto
matik.
automatic flash light : otomat lampu
kedip.
automatic feed : umpan otomatik.
automaticfeed for rock drills : peng
gerak otomatik bor batuan.
automatic feeder : pengumpan oto
matik.
automatic interrupter : sakelar pemu
tus otomatik.
aotomatic machine : mesin otomatik,

Kamus Tekn k Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.le

omatic pilot
_-..:.wmatic pilot: pilot otomatik .
_..... omatic pistol : pistol otomatik.
n.: wmatic point : wesel otomatik.
.::.momatic regulation: pengaturan sen
diri atau otomatik.
tomatic regulator : hambat arus
::' .omatis; regulator otomatis.
_tomatic rheostat: tahanan atur oto

~a tik.

_tomatic sender: penyiar otomatik .


__tomatic signal: sinyal otomatik .
_tomatic speed: control pengawas
:m; perselling otomaL
omatic start : pengasut otomatik.
tomatic switch : sakelar pemadam
Jromatik.
tomatic switching devide : otomat
nghubungan.
_ omatic temperature controller:
~ngatur suhu otomatik; kendali suhu
:,wmatik; regulator temperatur oto
::latik .
. _romatic transmitter: penunjuk sem
joyan otomatik.
(omatic trip : langkah otomatik.
_:nomatic volume-control : pengatur
I ume otomaL
_ [0 transformer : transformator;
: ~ans formator mobil.
_ tomation: teknik pembuatan secara
)[Omatik.
tomative diesel oil : (ADO); minyak
5,olar.
_Jl0matous : otomatis.
xiliary : pesawat bantu; motor ban
; pesawat penolong.
xiliary air valve : katup udara ban
an; katup udara penolong.
::ctiliary apparatus : alat bantu; pe
-::awat penolong .
_ xiliary arc : sengkang bantu; seng
~ng penolong .

auxiliary machine

D
~>

auxiliary fan : kipas bantu.

auxiliary telescope : teleskop bantu.

auxiliary axle : poros bantu; poros ~,;!


0
penolong.
rf.
auxiliary bracket : sengkang bantu;
sengkang penolong.
,
f!
auxoliary boiler : ketel bantu; ketel pe- J
nolong .
~'"
auxiliary cutting angle: sudut sisi po- :;
tong penolong; sudut sisi bantu .
auxiliary depository : penyimpangan Co
rf-.
pembantu; penyimpangan penolong. '':'
auxiliary driving: penggerakan pembantu; penggerakan penolong.
auxiliary earth: hubungan tanah pe
nolong; hubungan tanah pembantu.
auxiliary electrode : elektroda bantu;
elektroda penolong.
auxiliary engine: lokomotifbantu; 10k
bantu; mesin atau motor penolong.
auxiliary free travel angle: sudut jalan
bebas penolong; sudut jalan pemban
tu ,
auxiliary girder: tulang bantu; tulang
penolong .
auxiliary graduation: pembagian skala
bantu; pembagian skala penolong.
auxiliary grid: kisi bantu; rangka-ba
kar bantu atau penolong .
auxiliary grid current : arus kisi ban
tu; arus kisi penolong.
auxiliary heater: pemanas bantu; pe
manas penolong.
auxiliary jet : perecik bantu; perecik
penolong.
auxiliary lamp : lampu bantu; lampu
penolong.
auxiliary line: jalan bantu; garis ban
tu.
auxiliary motor: motor bantu; motor
penolong .
auxiliary machine: perkakas bantu;

.am u s T ekn i k Len gka p Ed is i T e r b ar u

i,
(h ,

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

;~

auxiliary measuaring line

axial magnification

'i5

alat bantu; pesawat bantu; mesin ban


,~
tu atau penolong .
~; auxiliary measuaring line: garis ukur
-0 penolong; garis ukur bantu.
'.' auxiliary phase: fase bantu.
j auxiliary poles : kutub bantu; kutub

lah rata-rata.
average acceleration: pecepatan (rapa
muatan; nilai kecepatan) perata.
average electromotive force : ga) _
elektromotoris rata-rata .
average fuel consumption: pemaka:
.~
p~nolong .
an bahan bakar rata-rata .
auxIliary power : tenaga untuk pe average motive force : gaya gerak lis
'I)
(~;_
sawat-pesawat bantu atau penolong .

trik rata-rata .
,v auxiliary primary binding : lilitan
average pressure: tegangan rata-rat:
"
primer penolong; lilitan primer ban average speed: kecepatan rata-rata.
~1
tu.
average temperature: temperatur rat:
rata.
i~ auxiliary pump : pompa bantu; porn
average tension : tegangan menengaL
pa penolong.
tegangan rata-rata.
auxiliary scale: pembagian skala per
tolongan; pembagian skala bantuan. average thread: kisar (jarak) rata-rar.:.
average value: nilai rata-rata; nilai p:-:
auxiliary spark : cetus api kemudi,
rata.
auxiliary spring: pegas bantu; pegas
average voltage: tegangan tara-rata.
penolong _
auxiliary steam engine: mesin bantu; aviation : penerbangan; seni pene~
bangan; dinas penerbangan; urusa:
mesin penolong.
penerbangan.
auxiliary switch : sakelar bantu; sa
aviation gasoline: AVGAS; bensin p~
kelar penolong.
auxiliary turbine: turbin bantu; turbin I sawat terbang; avgas.
penolong,
! aviation turbine: AVTUR; bahan ba
kar pesawat terbang turbin gas (jet)
auxiliary valve : katup bantu; katup
avtur.
penolong .
auxiliary valve opening : lubang ka aviator : penerbang; pilot; juru terbang
di Inggris_
tup pelepas; lubang katup buang.
auxiliary ventilator: ventilator bantu_ awe : jarum penggerak; tusuk.
auxiliary wing: sayap bantu _
axe : kampak; kapak; hamer; palu.
auxiliary wire : kawat penolong; ka axial: memoros ; aksial ; sekitar poro5
axial cross: palang sumbu.
wat bantu .
auxiliary yoke: pemikul penolong; pe axial distance : jarak poras ke pora:
jarak sumbu ke sumbu.
mikuI bantu an ,
auxochrome: auksokrom .

axial flow fan : kipas angin dorong.


available hydrogen: hidrogen tersedia, I
axial line : garis sumbu; garis tenga:
sumbu_
available lime : kapur tersedia.

available power: daya yang tersedia ,


axial load : beban poros; beban gar.
dar.
avalanche : salju terjun.

axial magnification : pembesaran mt


avenue: jalan raya.

nyumbu_
average: pukul rata; rata-rata; berjum
;~ ~

=
'",

Kamu s T ek ni k L e n g k a p E d i si T erb ar L

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

_ual pitch

back

:::rial pitch : j arak puneak (sekrup).


'al pressure: tekanan sumbu; tekan
2n poros.
_ .al radius: sinar aksial; sinar radius.
.al turbine : turbin aksial.
' al vector: vektor sumbu.
, 'ti : batu kapak; batu beliung.
' om : aksiom.
~matic : secara aksioma; aksiomatis.
"- : poros; sumbu; as; garis sumbu;
, :ndi.
"" coil: sumbu-koil (kumparan).
" of a cone : poros kerueut; poros
..:Jnis.
_ , of coordinates: sumbu koordi
:='L

of gravity: sumbu titik berat.


--.....:; of oscillation: sumbu ayunan; po
", ayunan; as ayunan.
- of revolution: sumbu perputaran;
':'J1bu perubahan.
of rotation: sumbu rotasi; sumbu
- ::putaran.
- of the abscis : sumbu x.
of the ordinate : sumbu y.
: poros; sumbu; gandar; as roda.
ar m: tap

-:-ilS; lengan

-hu; eabang

atau

- -os
..-=.Ju.

bearing:

-=. ~ a lan po

axle bearing
lling-aling
"""'0; tabung poros.
- 3Se : jarak poros.
-" : periuk gandar; tabung sum
_ :abung poros.
. g: jembatan buritan (mobil).
p : tutup roda.

::<me : keran sumbu.

--::.d : l.ljung poros.

axle fracture: patah poros.


axle head : kepala sum bu.
axle hole : lubang sumbu; lubang po
ros .
axle housing: rumah-rumah poros;
rumah-rumah sumbu.
axle load: tekanan roda; beban poros;
tekanan sumbu.
axle nut: mur poros; mur sumbu.
axle pin : pena belah.
axle pressure: tekanan gandar; tekanan
poros.
axle propeller: poros baling-baling .
axle tree : sumbu gerobak; poros ge
robak; gandar gerobak.
axte with four : bergandar empat.
azimut : ukuran sudut; letak bintang.
azimut angle : sudut azimut.
azimut circle : lingkaran tegak.
azimut quantum number : bilangan
eatu (quantum) azimut.
azoicum : masa dalam sejarah bumi se
waktu belum ada kehidupan.
azure: biru langit.

Ba : Barium; sebuah logam berwama


putih terdapat di dalam tanah; berguna
untuk eampuran cat putih.
babbit : logam putih .
babbit metal : logam putih.
babinet obsorption : kaidah serap atau
absorpsi.
babinet effect : efek babinet.
babinet principle : asas babinet.
baby bessimer con vester : konvester
bassemer keeil.
bacillus coli: basil koli; basil yang se
ring dijumpai dalam air minum.
back: sandaran belakang; bagian bela
kang; punggung; kembali; mundur.

T eknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

..
'tJ

back axle

back rent

'

back axle: poros belakang.


.,:: back board : penahan recikan.
'~. back bone: tulang belakang; tulang
.~~
punggung.
~, back center : gurat senter.
.~ back coal mineral : pasangan batu ba-

--

lakang .
back ground count rate : laju cacah
lataI'.
back gutter: parit belakang .
back haft : tangkai belakang .
back head stock: kepala !epas (bubut
;
ra.
an).
back connecting : sambungan bela
back heading : jalan balik; pintu ba
lik .

?. kang.
<0
back contact: kontak diam; hubungan back induction : induksi balik

~"
atau kontak belakang.
back inlet gulley : saluran air berbentuk
."'S~~ back construction : kunstruksi bela
leher angsa.

t~~
kang.
back
joist: gading-gading belakang.

' '';
back current: arus lawan; arus balik. back kick: pukulan balik (motor).
'.8 back cutting : penggalian tambahan.
back lash: selip balik pada roda gigi.
back mark: jarak tepi lubang.
back door : pinru belakang.
back eccentric rod : batang eksentrik back machine : mesin belakang,
back nut : mur kontra; mur lawan,
jalan mundur.
back elevation: pandangan belakang. back observation: bidik belakang; paback end plate: pelat fron belakang;
da stasiun ukur yang telah dilalUl
pelat tameng belakang; pelat hadapan
waktu pengukuran tanah.
back of hand: punggung tangan.
belakang.
back entrance: jalan masuk belakang. back of seat: sandaran pungung.
back entry: pintu balik.
back off: tahan lepas rangkai.
back filling: urungan balik.
back order : pesanan tunggakan; pe
backfilling system : sistem urungan
sanan terlambat.
back overman : petugas keselamatan
kembali.
backfire: puku}an balik (motor); mekerja tambang.
mukul balik.
back part: ekor; ujung; bagian bela
back firing: letusan palsu; nyala balik.
kang.
back length: jarak pumpum (fokus).
back pedal : menginjak balik.
back front: tampang belakang; panda- back pedalling brake: rem terpedo.
back plate: pelat fron belakang; pela:
ngan belakang; hadapan belakang.
back foot: kaki belakang.
hadapan belakang
back fork : garpu atau cacah belakang back power : tenaga belakang.
(sepeda).
back pressure: tekanan lawan; tekanar.
back frame: rangka belakang.
balik.
back front plate: pelat fron belakang. back pressure valve: karup pukul ba
lik; karup balik.
back gallery : serambi belakang.
back reflection method: metode pan
back gas pipe: pipa gas belakang.
tulan kembali; metode refleksi lawan.
back gauge: jarak tepi lubang.
back ground: dasar belakang; latar be- back rent: tunggakan sewa.

,J
J

Kamus T ek nik Lengkap Edisi Terba r L

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

baily bridge
- sand: pasir julang; pasir puncak.
k shift : gilir berikut.
- seat: bangku belakang.
::..::k shield: kena angin sebelah bela
,:.ang.
_ k shot: tembakan sus ulan; tembak
~ . balik.
, sight : bidik belakang (pada ukur
~ ah); pandangan belakang .
~..:.-".k slope: miring (lereng) belakang.
..:.d>. stairs : tangga belakang.
. - stand : standart belakang.
_~.k sloping: penambangan balik;
:'::ngerjaan lawan.
- strap: pita ikat pinggang.
- -', square: siku dengan bidang bela
~g.

'. stroke: langkah mundur.


, support: suport belakang,
- surface : bidang punggung.
switchin: sakelar balik; wesel ba
ension : tegangan balik; tegangan
_--'Cllan.
thread: kawat balik.
- ' tire : ban belakang.
, ~iew : tampang belakang; panda
~.:.n belakang.
wall: dinding belakang.
ards : mundur; ke belakang.
'ards turn (to) : memutar kem
, ard movement : gerak mundur.
wash : ali ran balik (air) pengi
_ 3D udara (pesawat terbang).
water: air terhenti; kali mati.
. w-ater curve: kurve air terhenti.
y : jalan belakang.
wbeel : roda belakang.
- window : rearwindor; jendela
-s

~:an g.

"-ard : halaman belakang; pela


-= ~yu s

D
::':

~:
taran belakang.
backing-up roll : rol cadangan.
bactiria bed : alas bakteri (untuk me- ~'?
nahan air kotor).
Ct
bacteriology: ilmu yang mempelajari .
tentang bakteri.
;;
~
bacterium: bakteri; kuman.
t. .
,,
bad: buruk.
bad level : tepi serong.
~
bad conductor : konduktor buruk; {.
~.
penghantar buruk.
(h.
badge : lencana.
'"
~
bad transmortar : adukan semen me- ~~ .
rah.
i'
baffler: pelat atur arus.
baffle board: papan suara.

baffle pier : dinding tahan arus.

baffle plate: pelat api; pelat pembalik

(api).
baffle shield-plate: pel at pelindung .
baffles : dinding antar.
bag: kantong; tas.
bagasse: ampas tebu,
bagbiock : kantong semen.
baggage : bagasi
bag-pocket: sak karung; sakum; kan
tong; tas.
bag block: kantong semen .
bag fIlter: filter kantong.
bag house: rumah kantong; rumah pe
ngantongan.
bag wark : beronjong.
bail : menimba,
bailer: pompa pasir; timba pasir; tim
ba; kait; penjamin uang; penanggung
uang jaminan .
bailout : menimba.
bailey bridge : jembatan yang terdiri
dari kisi-kisi yang dilas dengan panil

panil yang disambungkan dengan ba

ja.

baily bridge : sejenis jembatan yang

Teknik Lengkap Edisi Terbaru

~.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

::j

bainite

I~
dapat dipasang dengan cepat.
.;; bainite: panggang .
bakelite: bakelit.
" bakelite strip: jalur bakelit.
.~
l ' baker bell dolphin : tambatan kapal
.~
<;
genta .
.~ baking: panggang.
~,
'-)) baking powder: serbuk bakar; tepung
(~_
bakar; ragi.
v balance: neraca; timbangan; seimbang;
3'
3
timbangan .

:,1 balance apparatus : aparat pengim

,q
r-;;
bang; pesawat pengimbang; alat peng
'')
imbang.
B
balance car: kereta timbang; lori tim
bang; mobil timbang.
balance weight: bobot kesetimbangan.
balance with projection reading : ne
raca somt.
balance bar : balok imbang; tongkat
pengimbang.
balance beam: gandar neraca; batang
neraca; kuk neraca.
balance box: kotak kontra .
balance bridge: jembatan baskul yang
dapat diangkat; jembatan jungkit.
balanced: diseimbangkan setimbang .
balanced aerial : antena yang dibuat
setimbang atau seimbang .
balanced crank shaft: poras engkol;
setimbang.
balanced earhworks : galian seimbang
urugan.
balanced reaction: reaksi kesetim
bangan.
balanced reinforcement : penulangan
seimbang.
balanced I'udder : kemudi pengim
bang.
balanced slide valve: sorong uap yang
diimbangkan .
balanced valve: katup setimbang.

i.

balancing ruddel

balanced machine: mesin timbangan


balance plate : pelat pelepas beban.
balance piston: torak imbang; toral
pengimbang .
balance point : titik imbang.
balance pole : tiang timbangan.
balance resistance : tahanan neraca
perlawanan ne- .

raca .

balance scale :
piring timba
ngan.
balance sheet :
neraca pembu- liiii.O....~.........r.;_
kuan.
balance scale

balance-spring : pegas dengan boba


kontra .
balance table: meja neraca.
balance valve: katup pengimbang.
balance weight : bobot kontra; bob~
penahan.
balance yoke: pikulan neraca.
balancer : stabilitator.
balancing: penyetimbangan;
suaian.
balancing apparatus : alat pellgllll
bang; aparat pengimbang.
balancing battery : baterai kOlmpem;jj
si.
balancing box: kotak pengimbang.
balancing coil : kumparan
bang.
balancing dynamo : dinamo perata
balancing installation :
pengimbang.
balancing machine: mesin neraca;
sin menyamakan; pesawat
bang.
balancing resistance : ham bat
imbang .
balancing rudder : kemudi
bang.

Kamu s Te k nik ' Len gka p Ed i si Te r ba r

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

- m cing speed
32Jncing speed : kecepatan pengim
: .:.ng.
:Uancing tension : tegangan pengim
:lllg.

- ancing transformer : transfonner


:a;

~ e ngimbang.

cing valve: katup pengimbang.


- .!lancing voltage : tegangan pengim
~mg.

- Jt

cony: serambi; anjung; balkon


- cony frame : langkah; balkon; be
_:mda .
- d : botak; gundul.
- --Ie : mengeluarkan air; menimba; ka
::-:rng.
- .le fIre: tumpukan kayu bakar untuk
-: ~mbakaran.
_ of rice : karung beras.
: balok; balok kasar.
-2l.k : tanah utuh; sela galian.
: peluru; pelor; bola.
:ill and socket joint: engsel peluru;
~:: ndi peluru.
,:ill bag: kantong bola; kantong pelu
:-J .

.i -

=-

ill bearing: bantalan peluru .


~ collar thrust bearing : bantalan
::- lUru; aling-aling peluru; bantalan
:embung putar peluru.
~;ill cup: mangkok peluru .
. all hammer: palu bulat; martil pelu
:-u .
heated bolt : baut kepala bulat.
_:ill joint: engsel peluru; tap bulat.
ill journal : tap bulat.
mall: bilingan bola (baja).
all pivot : pivot bulat; tap bulat.
:>-all race : gelang peluru; bidang ja
:an.
--alI ring: cincin peluru.
::-all of the thumb : jantung tangan.
all tap : keran peluru .

balloon tire

()

,~ ':

ball thrust bearing: bantalan tekan pe

luru.
'l:
ball tube : tabung bulat.
("
-l!
ball turning : membubut bulat.
rf.
ball valve : tingkap katup peluru; ka- .
tup bulat; pentil peluru.
g
~
ball ventil : katup pelurus.
'
,~
ballast : tolak bara; balast; pemberat. (:;:
ballast bed : alas pasir; palung pasir; g
alas balas t.
'!(
~~
ballast pump : pompa balast; pompa ;(~
~

rohl~rn.

ballast pusher: dandang balast; cangkul pasir.


ballast hammer : penumbuk.
ballast resistance: tahanan tolak ba
ra .
ballast scoop : sangkup beban.
ballast screen: penahan pikul; penahan
tolak bara; penahan beban.
ballast shovel : sodok tolak bara.
ballast train: kereta api balast.
ballis~ic : peluru kendali.
ballistic galvanometer : galvanometer
dengan jarum penunjuk muatan ber

periode relatif cukup lama yang digu

nakan untuk mengukur muatan listrik.

ballistic misile : peluru kendali .


ballistic pendulum : bandul balistik.
balloon : balon udara; balon.
balloon barrage : rintangan dengan
balon untuk menangkis pesawat ter
bang.
balloon-basket: bakul balon; bola ba
Ion stratosfer.
balloon-bottom : alas balon.
balloon filling : isi balon; pengisian
balon .
balloon holder : pemegang balon.
balloon landing : pendaratan balon.
balloon neck : leher balon.
balloon tire : ban balon; ban angin.

a mus Tek ni k L e n gkap Edisi Terbaru

~
...:
~'

=
B

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

,
~i

,~

,',
~},
~

.'-.1

'~

' .~

oj

is

'I)

3'
~

:2

,c~

, I

:::
B

balm
balm: balsam.

balmer series : banjar balmer.

balusters: sandaran tangga.

baly tube: tabung baly.

bamboo: bambu; buluh.

band: ban (radio); ikatan; sabuk; trans


misi; pita; tali.

bandage: pembalut; perban; kain pem

balut; menyambung.
band chain: rantai ukur baja.
band conveyor : alat angkut ban.
band filter: saringan; gelombang (ra
dio) .
band head : pelopor pita.
band iron : besi pengikat; jalur besi;
besi ikat.
band magnet: magnet pita.
band microphone: mikropon ban.
bande roUe : mistar jarak.
band saw: gergaji pita; gergaji sabuk.
band saw machine: mesin gergaji pita;
mesin gergaji.

band screen :

saringan jalan.

band spectrum :

spektrum pita;

spektrum sa

buk.

band spread:
band saw maschine
penyebaran gelombang.
band steel: baja pita
bad width : lebar ban; lebar ikatan;
lebar pita.
banded structure: struktur pita; struk
tur ban.
banded vein: urat bijih; jalur; urat bijih
ban .
bane : racun.
banel : bumbung; saung.
bangle: gelang.
banisters: sandaran tangga.
bank: tepi; tebing; peninggian tanah;

barit",
tepi pasir; tanggul; daratan.
bank engine: lokomotif penolong.
bangking : miring tikungan; tanggu:
bank of transformer: gabungan tran;
formotor.
bank of tubes : kelompok pipa.
bank protection : lindungan tanggu:
bank quete : trotoar; tepi jalan.
bankrupt : bangkrut.
bankruptcy : kebangkrutan; bangkru:
banksman : lantai terowongan; ata:
terowongan _
banner: panji-panji .
bannisters and rail : susuran tangg<':
sandaran tangga.
bar: batang; terali; besi; palang; jer~
ji.
bar areial : antena batang; antena tong
kat.
bar armature : angker batang_
barb: kait.
barb bolt: baut cabang; paku kait.
barbed wire: kawat duri.
barbed wire fence : pagar kawat dur.:
ampang kawat duri.
barbending machine : mesin peleng
kung batang; mesin pembengkok p:
pa .
bar compasess : jangka batang_
bar core: berinti (bateras) batang.
bar coupling: kopeling batang.
barber greene tamping levelling
nisher : mesin pampat perata dan
licin.
bare: gundul ; botak; tak dibungkus.
bare cable: kabel putih; kabel tak
bungkus .
barette file : kikir picak segitiga.
barge: tongkang.
bar gold: emas batang .
bar iron: besi batang .
barite: barit; Ba S04 -

K amu s T e k n ik Le n g k a p Edi s i T erbar

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

_-ite

:-11.
.:1S

- ::rrium
-mum: barium; Ba.

'. ':urn carbonate: karbonat barium .

~ .:.rk : kulit kayu.

.::rr-magnet : magnet batang.

--a:r of gold: batang emas.

2,ar screen: saringan batang; saringan

!ilSI.

steel: baja batang.

.: ~'l1 : gudang .

~ :;rograph : barograph .

'- ~ to rogi : ilmu bobot.

.: :!1'ometer : pengukur tekanan udara;

J3.rometer.
.::::roscope : baroskop.
::: :u-polygon : polygon batang.
- .IT plate: pelat batang.
rage: bendungan; tanggul peng
--:.aiang; pengempang.
-rrage balloon: balon rintang.
-= :rrrel : bejana; gentong; laras bedil ;
-inding ketel.
: .!!Tel amalgamation: metoda amal
sasi; barel (laras).
_ reI arbor : paksi putar teromol.
--3.ITel chlorination : metoda khloro
::ninasi barel.

~el conveter : konveter barel.

:rrrel cover : sahap silinder.

rei core samples : contoh-contoh


:.abung inti.
~ .liTel cylinder : silinder kerja.
: lITel loom : dudukan teromo!.
-arrel spanner: kunci pipa.
:::-arrel wheel: gigi teromol.
: :lITen solution: larutan majir.
.::;;rrricade : ganjalan; penghambat.
- rier: pagar tutup; pagar batas em
_angan; penghalang; patok henti; ba
:::mg-hambatan; pintu palang.
rier pilar : pilat pengaman.
::n ring chain : rantai gerendel.
- room: ruangan untuk minum-mi
-:IT

llt.

.:ap

:1g

Jr '

19
pi

fl-

basic electric furnace

D
~.

num.
barrow : gerobak tangan.
CJ
barrow tip : gerobak jungkit.
-',
barst (to) : meretak.
rf..
barthelot aquation of state: persama- ,
an keadaan bartelot.
~.
;;
bar binding: lilitan batang.
~.
baryte : barit; BaS04
R
,~

b~: ~u~~~~; :;l.enis

batu padat; ba- {

basalt slate : lapisan basal.


,.
0f:
basalt stone : batu basal.
~.
bascule : jangkitan.
bascule brigde : jembatan baskul yang
diangkat.
base : alas; dasar pangkal; pondasi;
mendasarkan.
base of a column : alas kolom.
base of rail : kaki reI.
basebullk : bulion basa; bulion dasar.
base circle: lingkaran alas.
base collection junction : hubungan
baris kolektor.
base course: lapisan dasar; lapisan ba
wah.
base electrode: elektroda basis.
baseamitter junction : hubungan ba
sis emitor.
basement: pondamen; ruang bawah;
lantai dasar.
base line : garis pangkal .
base metal : logam dasar.
base metal couple : termokopel logam
dasar.
base plate: pelat dasar; pel at pondasi.
base or perpedicular : sisi segi pan
jang .
basic: dasar; pada dasarnya .
basic angle : sudut dasar; sudut alas.
basic clinker : terak dasar.
basic data : bahan keterangan dasar.
basic electric furnace: tanur listrik da

a mus Te knik Leng ka p Edisi Te rbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

,',

.:s

:J
-.

.~

,~

:.'

?:::-

">..1

,~

(:~
'j
B

basic lining

battery indicator

sar.

nang.
basic lining : lapisan dasar.

bathen-plate : pelat penghubung.


basic method : metode alas,

bathochorome : batokrom.
basic number : angka dasar.
bathometer : pengukur dalam.
basic open-heart furnace: tanur dasar
batnotonic reagent: zat depressi tega
perapian terbuka.

ngan muka.
basic open-hearth steel : baja dasar
batten : papan.
tanur perapian terbuka.

batten plate: plat hubung.


basic pig iron : besi wantah dasar.
batter : adonan; serongnya.
basic process : proses dasar.
batter-pile: tiang pancang miring.
basic refractory: bahan tahan api da battery: beterai; elemen (listrik) baris
sar.
an meriam; alat penghimpun dar
basic salt : gararn dasar.
pembangkit listrik.

basic slag: kerak bersifat dasar.


battery accumulator : baterai aki.

basic steel: baja thomas; baja yang di battery balancing: baterai perata.

peroleh dengan proses konverto dasar. battery bearer : dukungan atau

basicity: basistasi; kebasahan.


tungan baterai.

basilica: basilik.
battery boiler : ketel baterai.

battery-box: kotilk batt:rai; p~rj bat=

basin : kolom; bak; cekungan.


baterai.
basin holder: pegangan piring (skala).
battery case : lemari baterai; peti ':_
basis : dasar.
terai.

basket: keranjang; bakul.


battery circuit : hubungan baterai.

bast: kulit pohon.


battery clamp: jepitan baterai.

bastard : kasar.
, battery connection: perhubungan
bastard file : kikir kasar.
terai.
bastard cut : kikir kasar sedang.
bastian meter : bastian meter; pengu battery cover: tutup baterai.
battery-current: arus baterai.
kur ampere; jam elektrolit.
battery equalizing: baterai perata .
bastion : benteng.
bast-production : pemungutan kulit.
battery fastener: apitan atau f''''JJI'''~1J1
bat : kayu pemukul.
baterai.

battery of closed circuit : baterai

batch : golongan; takaran.


diam.

batch furnace: tungku bet's


batching plant: instalasi penakar; alat battery frame: rak baterai.

battery foot switch: penghubung

untuk menakar banyaknya bahan a


kelar) kaki betarai

dukan.
battery
fuse : pengaman lebar

batching-mixer : mesin pengaduk bebattery gauge : galvanometer

ton untuk satu takaran.


pengukur baterai.

bath: pemandian; rendaman (kimia).


battery ignitation : penyalaan

bathing plant: instalasi takar.


pengapian baterai.

bathing tub: jamban mandi.


bathing-trunks : celana untuk bere battery indicator : lampu periksa

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terba r'

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

bear
_, i; indikator baterai.
- _ C'r:' jar: bejana baterai; gelas bate
:~.:1ery-Iamp

: lampu baterai; lampu

rer.
ery locomotive : mutik,
, ery otoboilers : baterai ketel-ketel.
.ery plate : pelat aki.
__ ery pole : kutub baterai.
. ery rack: rak baterai.
- __, ery switch: sakelar baterai; ko
:-:. ator baterai.
ery terminal: sepit baterai; kutub
: ~ :erai; terminal baterai.
-':iery tester : galvanometer baterai;
:::~ncoba (penguki) baterai.
::1ery transportable: baterai yang
:":pat diangkut-angkut.
e : pertempuran.
__ Ie crusher : kapal penggempur be

sa

~ ~

:3

:tIe-field: medan perang.


Ie ship: kapal penggepuran; kapal
:.erang; kapal penjelajah; kapal peru
: 11:.

dot code : tanda kode bandot.


: balok.
washer: pancuci batu bara ba
::no
e's hydrometer : hidrometer ba

~ it

_ 'Il.

- ":'5

xite brick: bata tahan api bauksit.


: rantau; teluk; petak; medan; ce
:-dk .
_5'onet : bayonet (mata); sangkur.

_ ,onet cap : kaki lampu.

. _. onet catch : kuncian bayonet.

_.'onet contact: kontak bayonet; pi


..ng bayonet.
. , onet frame: rangka bayonet; pang
. n bayonet.
. 'onet joint: kuncian bayonet; sam

bungan bayonet.
bayonet holder: gagang bayonet; pegangan bayonet.
bayonet lamp socket : piting bayonet;
pegangalllampu bayonet; gagang lampu bayonet.
bayonet piece : keping bayonet.
BBC : British Broadcasting Corporation; Siaran Radio Inggris.
beaching : batu alas lapis dasar.
be acid: diasamkan.
beacon: rambu penunjuk; tanda lalu
lintas; tanda-tanda; batu duga monu
men.

beacon age : bea rambu.


beaconing: perambuan.

beacon signal: tanda rambu pandu.

bead: ulat las; ukur; rigirigi las; ma


nik-manik; penebalan.
beaded section : profiJ manik.
beaded sheet: pelat pakai keral (ku
ping).
beagl~ : anjing pemburu.
beak iron: tanduk.
beam balok : neraca timbangan; balok
dek; pencaran berkas.
beam anchor : penyikat balok; jang
kar balok.
beam athenne : antena pengarah.
beam-bridge : jernbatan balok; jem
batan yang diperkuat oleh balok pa
da tepinya.
beam compasses: jangka tongkat.
beam divider : jangka tongkat.
beam engine : mesin silinder tegak;
mesin pengimbang .
beam iron : besi balok.
beam joint: lutut.
beam well : sumur (minyak) pompa .
bean : jepitan; penyepit.
bear: mendukung; membawa; meng
gendong; memakai; memikul.

a m us Teknik Lengkap Edisi Terbaru

,C)

>

'.::

. (~!'>

(f.

5
'
(;:

,~

(h

~.':;.:

iii

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

o beared

iJ

, ~ beared: berjanggut.
-:. bearer: balok utama; balok lintang;
balok induk pemikul.
bearing: blok bantalan; landas poros
i'pelurn (roda); sudut datar.
.~ .bearing area : bidang dukung; bidang
bantalan.

i"

1
;

~!J

(~

,v

bearing block : blok bantalan.

bearing bolt : baut aling-aling; baut


blok bantalan.
bearing capasity : daya angkat; tenaga
muat.
bearing construction: kontruksi pikul.
bearing disc: pelat eembung putar; pe
lat pilot.
bearing frame : bingkai pikul .
bearing journal : tap pikul.
bearing lenght of the piston: panjang
dukungan to

rak.

bearing mast :

tiang gandar.

bearing nut :

mur aling-a

ling; mur ban


talan.
bearing nul
baering packing: paking bantalan.
bearing pile: tiang paneang dukung;
tiang paneang bantalan.
bearing plate : pelat tumpuan.
bearing power: gaya dukung.
bearing pressure: desakan dukung;
tegangan dukung .
bearing ring : cinein aling-aling; ge
lang bantalan.
bearing roll: rol pendukung.
bearing spring : pegas pikul.
bearing stratun : lapisan tanah pen
dukung lapisan tanah yang coeok un
tuk mendukung beban.
bearing strength: daya dukung.
bearing stress : tegangan pendukung.

beginnin:
bearing surface: bidang dukung; b
dang pikul.
bearing surface of cotter : bidang die
kung pasak.
bearing surface of piston : bidang dL
kung torak.
bearing support : sokong bantalan.
bearing test: pengujian dukung.
bearing wall : tembok pemikul.
beat : pukulan; langkah; memukul.
beaten copper : tembaga daun.
beaten gold: emas daun.
be burn: menyala; hangus; terbakar.
benfort scala : skala benfort.
bed : tempat tidur; bagian bawah; rer:
daman; lapisan; eretan; palung ala~
dasar; strata .
bed coke : kasa (lapisan) dasar.
bed load: beban alas; berat bahan yar..;:
bergerak di atas dasar aliran dalar
suatu waktu.
bed plate: pelat fondasi; pelat das2:
lapisan dasar.
bed rock : batuan dasar.
bed shape : bentuk alas.
bed surface: bidang alas mesin.
bed track: lintasan alas; jalan alas.
bedded media: media alas; media C:
sar; media lapis.
bedded vein: urat beriapis.
bedding: pelapisan.
bee line: garis lurns.
beech wood: kayu beuk.
bee hive coke oven : tungku kakas ~
rong tawan.
bees wax : abu gosok; menggosok.
beetle blok : peneang; palu kayu.
before : muka.
beforehand: terdahulu; dahulu .
begin : memulai; membuka.
beginning: pangkal; muka; hulu; av,
permulaan.

Kamu s Tekn i k Lengk ap E di si Ter b ar _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

--=ling

belt saw {)
~.

_ bi

bellows thermostat: termostat cupak. ...


$
belly : pipa angin.
.J
j : belakang.
belly pipe: pipa ventilasi.
_Q
;;.:ing-giring; genta; bel; lonceng. below : di bawah.
rt.
- rtery : baterai giring-giring.
belt : panggul; ikat pinggang; kebat
~ non: tombol genta; tombol gi
pinggang; rim (kertas); sabuk mesin; ~
ban mesin.
f..
-- ~ - ) ring; tombol bel.
,~
x : rumah-rumah lonceng.
belt clamp: jepitan ban (sabuk); me- R
sin.
g
a me : strata pengisi; lapis an pe
-L
belt clips : sapit pita mesin; sapit sabuk mesin.
,.
_ ~ rd : kawat genta; tali giring-gi
belt connection : sambungan ban me,.
'"r.l
~ auk : tuas; pengungkit gambar.
sin .
dolphin : tambatan kapal genta.
belt conveyor : konveyor sabuk; pita
ounder : tukang tuang lonceng;
transfer; alat angkut ban; ban tak ber
.:.::; ai besi lonceng .
ujung dari terpal lapis karet; untuk
installation : peralatan giring-gi
angkut batuan.
belt coupling : kopeling pita mesin.
==g: instalasi giring-giring.
- isolator: isolator lonceng.
belt drive: gerakan ban (sabuk) me

_-ey : tombol tekan.


sin; pemindahan dengan ban mesin;

knob: tombol; knob lonceng.


transmisi sabuk; transmisi pita mesin.

line : kawat giring-giring .


belt driven hammer: palu transmisi.
metal: logam lonceng; perunggu. belt driving: penggerakan (dengan)
moerth overflow: luapan lewat
pita mesin.
-.:';nara .
belt fastener : semat ban mesin; semat
- : -' pull: tali giring-giring ; benang gi
pita mesin.
__1g-giring .
belt fork: garpu ban mesin; garpu sa
buk mesin; garpu pita mesin.
push: tombol lonceng .
belt gearing: pemindahan gaya dengan
- . Tope: tali giring-giring.
. cJ shaped electromagnet : elektro . pita atau ban mesin.
:::!.agnit lonceng .

belt grease: gemuk ban (sabuk) me


II shaped: magnet magnit lonceng.

sin; gemuk pita mesin.


11 signal: sinyal lonceng ; nada lon
belt guide : penghantaran ban mesin;
~ f: ng; isyarat lonceng; bel; tanda de
penghantar pita mesin.
-.gan giring-giring ; semboyan lon
belt leather: kulit ban mesin; kulit pita
:eng.
mesin.
dl transfsormer : trans formator lon
belt pulley : cakram ban mesin; roda
.::e ng; trafo genta ; transformator gen
sabuk; cakra sabuk ; puli sabuk mesin .

U! ; transformator giring-giring .
belt railway : jalan reI melingkar.

,11 wire: kawat giring-giring.


belt rivet : paku pita mesin.

ellows : puput; alat pengembus; pe belt rope : tali ban mesin; pita mesin.

ngangin .
belt saw: gergaji pita ; gergaji sabuk.

JIo..::o~'r' r

: kelakuan; perangai; tingkah

. r.
:en
_ias;

,mg
~ am

-.Oar;

. da

50-

al;

r:

a mu s Teknik Lengk ap Edi s i Te rbar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

i~

belt slip

bending stres5

bend cutting: pintasan lengkung.

'!) belt slip: gelinciran ban mesin.


-;; belt shifter: pengungkit ban mesin; bend lever : tuas lutut.

~,
pengungkit pita mesin.
bend piece : pipa melengkung; pip2
~
"
belt
stretcher:
peregang
ban
mesin;
bengkok; pipa lutut.
...... \
'~
peregang pita mesin.

bend spanner: kunci mulut miring .


.~ belt tension : tegangan sabuk; gaya ta
bend test: percobaan melengkung; per
~;
rik ban mesin; tegangan pita mesin.

cobaan pembengkokan.
'~,
belt tightener : peregang pita mesin; bending : lentur.
'.j)
peregang sabuk mesin.
bending apparatus: aparat pembeng
li- belt transmission: transmisi pita mekokan; alat pembengkokan.
J'
,
sin; transmisi sabuk mesin.
bending clamp : kokot lentur; kok(':
melengkung.
:,1 belvedere: menara untuk melihat seki
bending dimension : ukuran bengkok
tamya;
:: Benard convection cells: sel ilian (kon- bending iron : besi pelipat.
B
veksi) Benard.
bending lenght of the piston : panj~
dukungan torak.
bench: gosong; beting (lumpur); bang
bending list : daftar lengkung .
ku-bangku kerja; tangga.
bench clamp : jepitan; pelat apitan bending machine: mesin pembengkc"
(pelengkung); aparat pembengkok 2.
bangku (pengapit).
tau pelengkung; alat pelengkung.
bench connection : hubungan bangku .
bench drilling machine : mesin gerak bending magnetic field : medan mar
nit pembelah.
meja.
bench hammer : palu bangku; martil bending measure : ukuran bengkok.
bangku; godam bangku.
bending moment : mom en """''''''''Ll..
bench hand: pekerja bangku.
momen pembengkok.
bending
moment : diagram diag

bench mark : titik tetap duga; titik te


momen lentur; diagram momen

tap asal.
bench plane: ketam bangku.
bengkok.

bench screw: sekrup bangku; ragam bending moment envelope :

momen maksimum.

bangku.
bending point: momen lentur;

bench shears : gunting pel at.


bengkok lentur; titik lentur.
bench test: uji bangku .
bench vice: sekrup bangku; ragam bending plier : tang pembengkok.
bending resistance: tahanan lenlgkillIlj
bangku.
benching-iron : besi duga; pelat baja bending rolls : mesin canai
segi tiga dengan sudut -sudutnya run
kung.
bending schedule : daftar penllbei:f
cing dan dibengkokkan tegak terha
I kokan; tabel pembengkokan.
dap pelatnya.
bend: bengkok; lengkung; membeng . bending plate: pelat pengarah.
bending strenght : teguhan atau

kokkan; melengkungkan.
kuatan lengkung; keteguhan

bend able : dapat dibengkokkan.


bend curve : pembengkokan.
bending stress : tegangan leng

Ka m us T e kni k L engkap Edi si

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

-ess

ding surface of the piston


~~g angan

bengkok; tegangan lentur.


surface of the piston: bidang
: ~ngan torak.
ding test: percobaan bengkok; per
: ,;oaan lentur; uji tekuk.
ding fester: alat uji tekuk; alat uji.
ding machine: mesin uji lentur.
_n dix drive: penggerakan bendiks.
dix copling : kopeling bendiks.
dix screw : sekrup bendiks.
dix shaft with sloove : poros ben-

-~.::l ding

-er

_\ot

Scs .

Jk.

:.ng

_ok

.ce-

- efication: pengolahan mineral.


- - . lcation of ore: pengolahan bijih.
,:,-:nt : tunduk; cekung; bengkok; leng
:':ung.

t edge: tepi lengkung.

tin: lentik; lendut.

t insulator : isolator tikungan.

_ t pipe : pipa melengkung (beng


:':ok); pipa lutut.
--alt lever: tuas lutut atau tuas me
:engkung.
_ t spanner: kunci mulut miring.
: m t test : percobaan lengkung.
- n t rouh place chisel : pahat ketam
kasar lengkung .
tonite : bentonitl sejenis lempung.
- mzene : benzena.
e : bensin.
~.cnzi.ne fIlter: saringan bensin.
::;ffiZOl : bensol.
_:nzoline : bensolin.
"leIlZoic acid: asam kemenyan.
-:'
: tanggul.
_~ : tempat berlabuh; tempat tidur ka
;Jal.
iting impact: benturan akibat san
-aran kapal di dermaga.
yl : beril.
'lium bronze: perunggu berilium .
emer converter: periuk bessemer;

bicarbonate of soda
waluh bessemer; konvetor bessemer.
bessemer iron: besi bessimer.
bessemer proces : peristiwa bessemer;
proses bessemer.
bessemer steel : baja bessemer.
besserizing : pem-bessemer-an.
best tap : terak tembaga pilihan.
bethe carbon cycle: daur (siklus) karbon bethe.
bethe heitler brem strahlung : sinar
abar bethe heitler.
bethe heitler formula : mmus bethe
heitler.
bethe salpeter equatio : persamaan
bethe salpeter.
bevel : siku-siku; putar; penyiku pu
tar; penggiring; iring; pengukur su
dut; menyerong.
bevel chisel : pahat pemotongan atau
pelubang .
bevel coupling: kopeling konis.
bevel gear : pemindahan roda tims ;
transmisi roda kanis (tims).
bevel -g ear axle : pores roda tims.
bevel gear wheel: roda gigi tims; roda
konis.
bevelled: dibuat miring; diserongkan.
bevelled edge: pinggir serong; tepi mi
ring; sisi miring.
bavelled washer : cincin tutup tims.
bevelling : lungsuran; sudut.
bevelling coefficient : koefisien lung
sur.
bevel protactor : siku-siku ayun.
bevel square : pengukur sudut.
bevel wheel: roda gigi ; roda tims; roda
konis.
BHP : (Brake Horse Power) gaya kuda
pengereman.
biaxial : berporos ganda; bergandar
dua.
bicarbonate of soda: karbonat soda .

a m us Te kn i k L e ng k a p Edi s i T e r b aru

f)

!;J
rt..

'- ~~

(;;
~.

1
-.

(f~

::
f

=
B

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:~

'~
~
,:J

, '0

'~
~

r;:,

"

~ ;J

ti.

:,1

if
,~

biconcave

biology

setengah jadi.
biconcave: bikonkav; lens a atau kaca
yang sebelah menyebelah cembung. billow : ombak besar.
bichormate element: unsur asam khlor billows : pemecah.
berganda .
bimetal: bimetal ; dwi logam.
bimetal wire: dua kawat logam; kawat
bicycle: sepeda; kereta angin.
bicycle alarm : lonceng sepeda; alarm ' bimetal.
bimetallic : bimetalik.
sepeda.
bicycle chain: rantai sepeda; rantai ke bin : bak; peti; penampung bijih.
binary alloy : paduan biner.
reta angin.
bicycle fork: garpu sepeda.
binary number double: lipat dua.
binary system: sistem biner.
bicycle pump : pompa sepeda.

binder: alat pengikat; bahan pengikat.


bicycle rack: rak sepeda.

binder broad : pelekatan pengikat.


bicycle shed : tempat simpan sepeda.
bicycle spanner wrench: kunci sepeda. bind fast : mengembat; menambat.
binding : ikatan; pesenyawaan; simpai
bicycle tire : ban
sepeda.
bandasi; pita pengikat.
bicycle wheel :
binding agent : bahan pengikat.
roda sepeda.
binding coil : kawat ikat angker.
binding clip : singkang apit kwadran
bifilar : kawat;

(perempatan) .
berganda; pin

tal; bifiler.

binding material : bahan pengikat;


bicycle wheel
bahan penghubung .
bifilar oscillo
graph: buayan-gelung.
binding post: pangkal kutub; apitan
biiIlar suspension : gantungan bifilei.
kutub; sekrup jepit.
biiIlar winding: lilitan bifiler bight te
binding power : kekuatan pengikat.
binding screw: apitan kutub; sekrup
luk; gulung; keluk.
jepit.
bike: sepeda; kereta angin.
binding thread: kawat ikat; kawat pe
bilge air : dalam ruangan kapal.
ngikat.
bilge keel : lunas terowongan kapal;
binding wire: kawat pengikat (tulangan
lunas samping.
beton).
bilge pump : pompa lensa; pompa pe
bind (to) together: mangikat menjadi
ngosong.
bilge strake : jalan terowongan kapal.
satu; menjalin.
bill calculation : rekening kalkulasi; binnacle: rumah-rumah kompas.
binocle : teropong kecil.
perhitungan.
binomial : suku dua.
bill hook: pisau peranting.
bill of fores freight tariff: tarif peng binomial equation : persamaan suku
dua.
angkutan berang.
bill of lading (b/l) : surat angkutan; biochemics : biokimia.
biochemistry : biokimia; ilmu kimia
surat muatan; konosemen.
biologis.
bill of tonnage : surat ukur.
billet : kongkol; bongkah; baja gilas biology : ilmu hayat.

Kam u s T e k ni k Leng ka p Ed i s i T erbar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

--IT

black body

.'lphysics
physics: biofisika.
:" logical property: sifat hayati .
1 savart law : hukum biot savart.

_hase motor : motor dua fase.


;",;me : bersayap dua pasang; bersayap

...=:l llbar; pesawat sayap dua; bersayap


_ da.
.lIar : berkutub kembar (dua); ber
_ i kutub; berkutub dua; berkutub
___~ d a.
oar armature: angker kutub gan
__ angker kutub dua.
contact-line : saluran kontak
-~~L1 tub dua atau berkutub ganda.
::at' distruptor : sakelar pemutus;
~ tub.
jll' dynamo : dinamo kutub gan
..:rr field : medan kutub ganda.
~

field system : sistem medan


ganda.
generator : dinamo berkutub
_inamo berkutub ganda.
_
~ network: jala-jala kutub gan
_~

.- safety fus e : pengaman dwi


~.

.:: winding : lilitan dwikutub.


:-tz soseil plate: dwikuart; plat
dratic equ ation : persamaan

~.

gence double refraction: bi

"ew : foto udara dengan sudut


fo to miring.
- :-mbagi dua.
-=---..:: line : garis bagi.
_

- ~ S

I,
~.
".

bisector: garis bagi; bisektris.


.'
bisection: pemotongan dua sarna besar. ,:

bisilicate : bisilikat.

bismuth : bismut.

bismuthinite : bismuthinit.
-{

bit: gerek runcing; logam; kekang; mu- ~

lut kakak tua; besi gerek; lidah anak '


' ;.,
kunci.
bit brace: gerek dada .
bit beaker : pelepas bit.
bit key: lidah kunci .
bitumen: aspal; bitumen.
bitumenize : mengaspal.
bituminous : bitiminus.
bitiminous carpet : lapisan aus pada
jalan yang mengandung bitumen.
bitominous concrete: beton gala; beton bitumen.
bituminious coal: batu bara yang cepat
menguap; batu bara gemuk.
bituminious emulsion : emulsi bitu
men; cairan bitumen dingin yang di
hamparkan pada jalan.
bituminious morter : spasi bitumen.
bituininious varnish: lak aspal; lak bi
tumen.
bivalence of square roots: bemilai dua
akar persegi.
bivalen t : bemilai dua.
bivalent factor : faktor bivalen.
bivalent metal: logam tervalensi dua .
bivalve : berkatup dua; berkatub ganda.
bivalve cock : keran katup ganda.
bivalvuear : berkatup ganda; berkatup
dua.
bivariant system: sistem bivarian.
black : hitam.
blacken: menghitamkan.
black and blue: biru lebam.
black annealing: anil hitam.
black board : papan tulis sekolah.
black body : benda hitam.

Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

black body
~~

-p black body (complete) : radiator pe


,;:
nyiar benda hitam.
~~ black body radiation : penyinaran
~
benda hitam.
;j
!' black bolt: baut yang berlapiskan ok
.~
sid besi hitam.

.1 black clay : tanah liat hitam.

black coal : batu bara hitam; jelaga;

?_
arang.

v black copper: tembaga hitam.

S black damp: udara lemas; gas tam


:;~
bang; menghitam (lampu).

f~ black diamonal : intan hitam.

'J
black enamel for iron: lak besi; pere
n
kat besi.
black gang: kelompok tukang besi (tu
kang bubut besi; pandai besi).
black heart malleable cast iron : besi
wantah mudah tempa (berwarna hitam
merah hati).
black jack sfalerit : bijih seng sulfida
hitam.
black lead : potlot; grafit.
black oil : minyak hitam.
black ore: kuroko; bijih tembaga; sul
fida hitam.
black out : menghilangkan; pengge
lapan.
black sand: pasir hitam.
black sheet : lembar hitam.
black short iron : besi yang berpa
tahan.
black smith: pandai besi; tukang tem
pa besi.
black smith works shop: bengkel pan
dai besi; bengkel tempa besi.
black stone : batu hitam; lapisan batu
bara.
black tarred rope : tali aspal.
black tin: bijih kasiterit kehitaman.
blacking wash : daftar hitam.
blade: sudut; mata pisau; mata pedang;

,S
~

'"

blast box
pundi-pundi dayung; tali aspal; daun
kayuh; pisau sUet.
blade angle: sudut singkup.
blade curvature : lengkungan sudut;
bengkokan sudut.
bladed four : berdaun empat.
blade depth : dalam sudut.
blade face : bidang sudut.
blade mes : kikir kunci.
blade grader: mesin untuk meratakan
jalan.
blade hollow : lekuk sudut.
blade loss : rugi sudut.
blade of oar: gebeng; daun pendayung.
blade pitch : pembagian sudut; bagian
sudut.
blade position: kedudukan atau posis:
sudut.
blade/{>ressure : tekanan sudut.
blaqlJtroom : kamar sudut; ruang su
dUl).

blades wheel : roda sudut.


blading: persuduan; pemasangan sudu
sudu.
blake breaker : mesin untuk meme
cah batu.
blake cruisher : peremuk blake.
blanch : dikelantang; memucatkan;
disepuh timah.
blank: kosong; tidak berisi .
blank cartpidge : peluru kosong .
blank flange: flensa buta.
blank liner : pipa salur polos.
blank key: putih.
blank piston: torak buta.
blank test: uji blangko.
blast : angin jujut; hembusan; meng
hancurkan; bahan peledak; sem
protan; arus udara kuat; ledakan.
blast air : angin penghembus.
blast blast : tiupan; ledakan.
blast box: kotak angin; kotak tiupan.

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

box

:ut;

block tin
_. ' ock : keran penghembus.
distribution : pembagian angin.
. . I mace: dapur tinggi; tanur tiup.
furnace gas: gas dapur tinggi;
~ apur tuip.
furnace slag: terak dapur tinggi.
.. m ain: pipa tutup utama.
: nozle : nosel tiup.
pipe : pipa angin.
_. pressure : tekanan angin.
easting: udara tiup; penggarang
-= p.
: rube: pipa penghembus; tabung

.-=

_, an

g.
.::an
,isi

. u-

. :::-. ~ ilembus .
-:.ing : peledakan; peletusan; pe
:. ~;an batu dengan pengeboran pada
yang kemudian diisi bahan peleg cbarge : bahan peledak .
:mg gelatine : peledakan jelatin.
_: g machine: mesin peledak.
.ing material: bahan peledak; bu
- .- mesiu .
~g powder: serbuk peledak; bu
__ .,: untuk membuat peledak.
-; : bernyala; menyala-nyala.
: h : obat mengelantang; memu
- '::ill ; bahan pemutih.
. g liquor: air kelantang.
____.....u.u.og powder : tepung kelantang;
__ _::lg pemutih; serbuk kelantang.
.....u:...............ug water : air pemutih; air ke
'.:.ng; air yang mengandung serbuk
~ . ::... tang.
~ down : penceratan.
- - j ..::r : pen gel uaran gas ; buangan
_ - carat gas .
~ : campuran; adukan.
":e sfalerit : blenda; paduan seng .
~ g : pencampuran; pembauran.
_ : buta; silau.
alley: jalan buntu.

r'.

~,!

blind coal: cebakan batu bara buntu. ~'


blind gutter: parit buntu.
1"
blind level: tingkat buntu.

blind plain chisel : pahat gerek buntu. Cf

blind riser : tangga buntu; undakan .~

buntu.
~.
~
blind shaft : poras buntu.
'
,~
blind track: kereta mati.
(~
blister: perekat; semen ; gelembung; ~
busa.
"~. .
f~,
blister copper : tembaga semen.
blister steel: baja semen; baja blister. ~~
blister stone : batu semen (batu yang l'
mengandung perekat) .
B
blister surface : pengerasan (pengge
lembungan) permukaan.
block: bongkah; alas; blok; landas ; ba
10k klise; mengepang; merintangi;
pair; katrol; blok takal; menghambat.
block adjusting: blok penyetel.

blockade : blokade .

blok bearings : balok pikul.

block .bond : perhubungan blok.

block caving: ambrukan blok; rongga

blok.
block condenser : kondensator blok.
block chain: rantai bongkah.
block deck : lantai bongkah kayu .
block in course: blok batu yang di
pasang dengan alur.
block me : kikir persegi panjang; kikir
segi panjang.
block pavement : lapisan jalan dari
blok kayu .
block sheave : cakram blok atau ca
kram bongkah.
block signal : sinyal blok.
block square: siku blok.
block station: stasiun blok.
block system: sistim b~ok.
block telephone : telepon blok.
block tin : timah blok atau tidur.

Tek nik L e ng kap Edis i Te r ba r u

;f\
,..~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:4

'>i

'JJ,;;
i~

'"

!~

.~

'~J
(~:;~,

:g

=
OJ

blocked
blocked : dikepung; dibekukan.

blocking: ganjalan; penghambat.


blocking switch: sakelar penghalang.
blocking interruption : gangguan pe
tak; gangguan blok.
blok sheave: eakram blok atau eakram
bongkah.
blondin: lintasan kabel baja untuk me
narik bahan yang diangkut dengan
sebuah alat yang berada pada lintasan
kabel tersebut.
blood-red heat: panas pijar merah padam.
bloom: balok besi kasar; meneanai;
pendar; bunga.
blooming : berbunga.
blooming mill : mesin eanai pendahu
luan.
bloor : gumpalan besi kasar; tukul.
blotting paper: kertas ngambang.
blooming roll : rol bunga.
blow : mengisap; putus (sekering);
menghembus; mengipas.
blow away : menghembuskan.
blow cut : hilang tekanan mendadak.
blow casting: pengeluaran tiup .
blow down: menguras (ketel uap).
blow engine: mesin hembus.
blow flame: nyala tiup; nyala api hembus.
blow glass : tukang hembus kaea.
blow hole: lubang tiup.
blow in air: meniup; angin tiup; udara
tiup .
blow lamp: lampu hembus.
blow off : menghembuskan keluar;
mengeluarkan.
blow off cock: keran buang; keran
penguras; keran penghembus.
blow off drain : menguras ketel.
blow off tap: keran penguras.
blow (to) off steam: menghembuskan

blower installatio
uap.
blow (to) cut : putus; terbakar (seke
ring).
blow (to) out : menghembus keluar.
menyemprot keluar.
blow off pipe (tube) : pipa buang.
sumpitan; pipa hembus.
blow off tap (cock) : keran buang.
blow off tube : --,----
tabung pengu
ras; pipa peng
uras; pipa sem
prot; pipa bu
ang.
blow off valve : ~.tiii.aili
blow off tube
pentil buang;
katup buang; katup semprot.
blowout : semburan liar.
blowout preventer : peneegahan sem
buran liar.
blowout shot : tembakan semburan
liar.
blow per foot: satuan pukulan perkakio
blow pipe : pipa hembus.
blow pipe analysis: analisis pipa tiup:
analisis bio kimia.
blow pipe assay: hasil uji pipa tiup.
blow pipe flame : nyala api eolok.
blow pipe welding : las pipa tiup.
blow throught: meniup; menghembus :
menguras dengan angin.
blow throught air: angin tiup;
hembus; angin penguras.
blow throught cock : keran hembus.
blow throught valve : katup hem bus
katup angin penguras.
blow torch: pipa hembus; api eolok
lampu tiup.
blow tuba: pipa hembus; pipa kuras.
blower: peniup; penghembus;
tor.
blower installation : instalasi

Kamus Teknik Leng k ap Edi si Ter,bar L

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

g current

body section

l)
~.

~,

bus; instalasi ventilator.


g current : kuat arus memba
(memutus) sekering.
g-down: tiupan turun; hembus
_.. ke bawah.
g engine : penyumpit; pesawat
~..rp ; alat tiup .
- - ing in : tiupan masuk; hembusan
_.:.ara masuk.
g installation : peralatan hem
:-..s; instalasi hembus.
g magnet: magnet tiup; mag
- ~ : hembus.
gout : penghentian tiupan.
ing point: suhu pemutus; tem
~7Tatur lumer.
ing wind: angin tiup .
: biru; kelabu.
p. ennealing : anil biru.
billy : daftar petunjuk; petunjuk
=::-'111is.
_. cap: kerucut biru.
carbon : kertas kalkir.
.:.. cone : kerucut biru.
_ heat: presisi panas (termo).
"powder: tepung cemara seng.
_ pr int: gambar cetak biru; cetakan

board of trade: kementrian perdagang- t:"


$
an.
~
board of works : dinas bangun bangu- -~J
nan.
n.
board of works and public building: .,.
biro pekerjaan umum.
:;
boards of weight and measure: kautor ,~~ .
R:
tera.
board of director: dewan komisaris. $
boards meeting: rapat pimpinan; rapat
dewan penguasa.
'.
(h
board sawyer : gergaji papan.
~,
boarded flow: lantai dari papan.
~.
boarding: pembetonan; pendinding
:0 :
(papan).
boarding apparatus : alat penggerak;

aparat penggerak.

boat : perahu; sampan; kapal.

boat bridge : titian kapal.


boat swain : serang

bob : melampung; mengapung; ter


katung-katung.

bon: cakeran ayunan.

bobbin: bobin; kumparan.

bobbin box : kotak bobin; kotak kum


paran.

bobbin shaft bracket : dukungan po


-~:l.! .
ros teromol.

st arness : kegetasan presisi ter- bobbin core: inti bobin.

bodkin: jarum pencocok.

body: tubuh; badan; karoseri; bodi.

steel : baja yang dibirukan.


_ ink : celupan biru.
body builder : tukang karoseri.

_ coast : pantai-curam.
body core: inti lubang pipa; inti lubang

: rumpul; menumpulkan.
tiang.
- Chisel: pahat perapat.
body of air plane: pesawat terbang .
: edged : ditumpulkan; tumpul. I body of carburator : rumah karburator.
: end : ujung tumpul.
body centeret-structure : struktur pu
I
sat badan.
file : kikir paralel.
- : embunan (kondensasi) .
body of head lamp: rumah-rumah lam
pu depan.

_ : papan; sisi; papan tulis; kertas


- ~; dewan penguasa; karton; meja . I body section: penampang badan lam
a ship : penumpang kapa_l_. _ --,-t. bun.g_._ __ _._._.__...___ .__ __ _

- 7

A(

T e knik Leng k ap Edi s i Ter b ar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:~

body s~pp~__

boiler with i~ner fir!

,0

body support: dukung karoseri.


! boiler front : fron ketel.

body of thread: tubuh kawat.


! boiler house : ruang untuk ketel.

'~. body of track : tubuh jalan.


boiler incrustation : batu ketel.

,, \ body work: karoseri; bodi .


boiler inspection: insfeksi ketet; pe
'~ bog iron ore: bijih besi spons; biji besi
meriksaan ketel.
:
bunga karang.
boiler insulation: sulut ketel; pelapisan
bogie: bogi.
ketel.
~,
'}) boil: mematikan (kampuh); mendidih; boiler lagging: salut ketel; pelapisan
...
menggeladak; bergelora; memasak.
ketel.
boiled out: rebus an; masakan.
boiler lovering : konstruksi ketel; panE boiler: tabung (ketel) bouileur; ketel I' dai ketel; pekerja ketel.

"~
masak-kawah; ketel air; ketel uap.
I boiler maker: tukang ketel; pandai ker} boiler appedages : alat-alat (bantu) pa- I tel; pekerja ketel. .
da ketel.
boiler mountings: alat-alat bantu ketel.
boiler battery: baterai deretan ketel. boiler plant : inslatasi katel; rumal:;
boiler bearer: fondasi ketel; kedudukketel.
an ketel; alas ketel.
boiler plate: pelat ketel.
boiler bed: fondasi ketel.
boiler pressure : tekanan ketel.
boiler brace: penunjang ketel; sokong boiler rating: kapasitas ketel; rumat
ketel.
I
ketel; palka ketel.
boiler bracket: sengkong ketel.
boiler room: ruang ketel; rumah ke
boiler brickwork : pendindingan ketel ; palka ketel.
tel.
., boiler scale : endapan ketel; batu ke
boiler capacity : kemampuan ketel.
tel.
boiler circulation : sirkulasi ketel.
boiler seam : kampuh ketel.
boiler clamp: jepit ketel; apit ketel. . boiler sheel : badan ketel; dinding
bioler claw : cakar ketel.
ketel.
boiler doting: salut ketel.
boiler sleeper : dudukan ketel.
boiler coating: salut ketel; pelapisan boiler steam: uap ketel.
ketel.
boiler suit : baju ketel.
boiler contruction : konstruksi ketel. boiler survey: inspeksi ketel; peme
boiler covering: pelapisan ketel; salut
riksaan ketel.
ketel.
bioler testing: pemeriksaan ketel; perboiler design: konstruksi ketel; desain
cobaan ketel.
ketel.
boiler trial: test

boiler dome : pondok ketel.


I ketel.

boiler efficiency : randemen ketel.


I boiler tube : pi-

boiler end : hadapan ketel.


pa ketel.

boiler explosion : {erusan Kece{


( 6017er (ype : Je
bo~ler fee? water: air pengisian ketel.
nis ketel.
...
..
.
boIler fittmgs : alat-alat bantu ketel.
boiler with inbozler tube
~~iler foundation: fondasi ketel. __ L~~re : ~et~~~~ngan api!alam.
J

l;"

I
I

I
I

K amus T eknik Lengkap Edisi T er 'b ar l

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

_ iler with preheating


.)(Iiler with preheating : ketel dengan
emanas air (air) muka .
. er with returning flame: ketel de
:lgan pemanas (air) muka.
....-,ijer works : bengkel ketel.
: oiling apparatus : pesawat masak;
alat-alat ketel.
iling bottle : botol didih.
iling flask : labu didih.
iling head : panas didih; suhu di

boost l)
:;::

sekrup; bangku potong uliran baut.


bolt up right: lurus tegak; tegak lu- .E
r~ .

bolt with head and need: baut .ruur. rt


bolted joint : sambungan dengan baut ,
~'
sekrup.
';
bomb: born; pesawat peledak.
bomb calory meter : kalori meter ta- (~
~~ .
g
bomber: pesawat born; pemborn; pe::":.h.
lempar born.
'.
(r,
.:ling pan : panci masak.

bonanza : bonansa; bijih kaya; bijih ~


utama.
<;
.:.iling plate : anglo listrik; pel at di

~ :n .

bond : ikatan susunan batu tembok;


B
-~g point : titik didih.

ikatan tunggal; pelekatan (an tara be


-: . grange : trayek didik; daerah
ton dengan baja); las.
.:nna) didih.

bond system of natation orbital : sis


~g test: percobaan rebus; perco

tim cara tuirs.


=- _311 mendidih; testa didih.

bonding power : kekuatan rekat; ke


. g tube : pipa didih.

kuatan ikat.
bone ash: abu tulang belulang.
out: merebus.

over : terlalu mendidih.

bone black : hitam tulang; alur batu


up : mendidih; kembali .

bara.
d : tiang tambak (ikat); bolder.
bone ' charcoal : batu bara tulang.
eter: bolometer; pengukur bo
bone glue: perekat tulang.
bone grease: lemak tulang.
--,--rer : bantalan; penyangga (pada bone meal: tepung tulang.
-==batan).
bone oil : minyak tulang.
- : bantalan; menggerendel; me bones: tulang; tulang belulang.
~t dengan baut; memalang.
bonnet: bonet kap meter; tudung; topi.
and nut: baut dan mur.
boning rod : tongkat pengimbang;
'th recessed head: baut kepala
tongkat penyipat.
- 1.
boogie box: mesin pompa adukan; alat
. el : pahat alur.
untuk mendesakkan adukan pada ce
, cle : lingkaran baut.
lah batuan.
~ nnection : sambungan (dengan) book binder: penjilid buku.
book binding shop : temp at penjilid
buku.
ead: kapal baut.
bookeeping : memegang buku; pe
ole : lubang baut .
- lock: penguncian gerendel.
megang buku; pembukuan.
booming: Aerum; gali aliran bawah.
- shank : tangkai baut.
- screw machine: mesin potong boost : menaikkan tegangan baterai ;

l
( ~.

=
}

:::m us Teknik L engkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

booster transmission
meningkatkan tegangan beterai.
booster
transmission : pengantar pe
o
~~.,
mampat.
" boosting generator : generator pe
.:::.)
ngeJar.
, boosting transformer : transtormator
j,,{

.;j

'~.:.

pengatur.
booster pressure : tekanan mampat.
'lJ)
?;_ boost pump : pompa mampat.

U
boost flyng : kapal terbang.

:;..
j
bootman: tukang cor beton.
:;~ boot polish: semir sepatu.
i borate: garam asam bar.
borax: boraks; pengawet.
D
bord and pillar method: metoda ruang
dan pilar.
bordering tool : besi lipat.
border line: garis batas ; tapa! batas.
bolder on: berdampingan dengan; ber
batas dengan batas .
bolder plane : bidang batas.
bolder stone: batu batas pinggiran ja
Ian .
bore : menggerek; melubangi; lub~ng
bar; menggerek silinder.
bore bit : besi gerek; besi bar.
bore hole: lubang gerek; lubang bar.
bole hore survey : survei lubang bar.
bore log: lubang bar.
bore of nozzle: lubang perecik.
bore to out : menggerek.
bore throught : member; tembus.
borer: gerek; gurdi; bar.
boric acid : asam bar.
boric acid salt : garam asam bar.
boring: lubang gerek; pemboran tanah.
boring apparatus : alat penggerek.
boring bar : poros gerek; batang ge
rek; batang bar.
boring bench: bangku gurdi; bangku
gerek.
boring carriage: eretan gerek.

bottom casting
boring machine: bangku gerek; mesin
gerek; mesin .
bar.
boring mill :
bangku bubut
dan gerek ver
tikal.
boring out :
penggerekan.
boring out knife: pisau penggerek k:
luar.
boring tool: perkakas gerek; pahat g;: .
rek.
borings: gerekan .
born aproxination : pendekatan bee
born harber cycle: daur (siklus) bo:
bornite : bornit.
boron copper : tembaga boron.
boron steel : baja boron.
bosh : bak pendingin; dudukan dap<_
tinggi.
boss: leher poros; tombol ; nabe; rna;:'
kan.
boss rod : batang ayunan; batang osi
lasi.
botryoidal : berbentuk anggur.
bottle : botol.
bottle cap : kap sul; boto! berbentuk
kapsul.
bottle glass : kaca hijau botol.
bottle of : mencerat.
bottle with narrow mounth : botol Ie
her sempit.
bottle element : unsur botol.
bottle weighing : botol timbangan.
bottom : bagian bawah; alas dasar;
kaki; ujung bawah.
bottom blow : katup kuras.
bottom box: rangka cetak bawah .
bottom brisk : bata dasar; pasangan
bata dasar.
bottom casting: coran dasar.

Kamu s Tekn ik L e ng ka p Edi s i T er b a r L.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~ttom

:1

chisel

.wttom chisel : pahat penabur.


ottom copper : tembaga dasar.
ottom dead centre: titik mati bawah.
ttom flange: pinggir bawah; tepi ba
wah.
ottom flap : kelep (empang) dasar.
ottom fuller : voider bawah.
ottom hole pressure: tekanan lubang
bawah.
ottom layer: lapisan bawah; lapis ba
wah.
bottom desk: alas gentong.
ottom of conduit: dasar; parit; te
rusan.
hottom part: ujung; bawah.
bottom plate: pelat fondasi; pelat da
sar.
b.ottom pouring : penuangan dasar.
b ottom section : potongan bawah; po
tongan dasar.
bottom shear blade: daun gunting ba
wah.
bottom water : air dasar.
bottom view : pandangan bawah; tam
pang bawah.
botulism : keracunan makanan yang
disebabkan oleh bakteri tertentu.
boulder : bongkah.
boulder blasting: peledakan bongkah.
bound: terikat; senyawa; keadaan teri
kat; keadaan senyawa.
bound charge : muatan terikat.
boundary : tapal batas.
boundaries impermeable: bagian-ba
gian yang tak dapat dirembes air.
boundary condition : syarat batas.
boundary layer: lapisan batas.
boundary pillar : pilar antara; pe
nyangga antara.
boundary post: pilar batas; tiang balas.
boundary resistance : hambatan ba
tas; hamburan batas.

b ox

- - - - - -- - - - _._._-

~: '
;."

boundary scattering : hambatan ba- ?


tas; haburan batas.
':
boundary stone : batu sempadan; batu Cl
batas.
.~~'rL
bouquet: boket;
f
c.'
karangan bu~
:;
nga.
J
bow: busur; ha
luan; seng
kang; meleng
bouquet '
kungkan.
~;'
bow block: blok sengkang.
bow circumference: keliling sengkang. ~ .
bow current collector : kolektor pe
B
ngambil arus.
bow compasses: jangka sengkang ;
jangka orilon.
bow collector : sengkang kotak.
bow contact : kawat sengkang; kontak
sengkang.
bow current collector : kolektor pe
ngambil arus.
bower anchor : jangkar tambat; sauh
haltian .
bow drill : gerek.
bow frame: rangka sengkang.
bow gutter: saluran (talang) sengkang.
bow pen: pena tank (jangka) .
bow pencil: potlot tank (jangka).
bow saw: gergaji lengkung; gergaji ren
tang .
bow window : jendela kubah.
bow wire: ulir sengkang; kawat seng
kang.
bowden brake : rem abar boeden.
bowden cable: kabel bowden.
bowl : mangkuk; pasu; lubuk.
bowl classifier: pengklasifikasi mang
kuk.
bowl scraper: mesin penggaruk tanah.
box: kotak; bis; tabung; peti kopor;
rumah kompas ; sel telepon.

K amus Teknik Lengkap Ed i si Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:;~

~'.~

i..i
.;'!

'~"
"\

f
.~
~~

' ~,

"

'jJ

'<_

~:)

:R
B

box annealing
box annealing : ani I kotak.

box battery : baterai lemari.

box boiler: ketel dengan dinding datar.

box case : bak bejana.

box coupling: kopeling selongsong;

kotak kopeling.

box culvert : urug-urug persegi pan

jang.
box dam: bendungan peti; kotak ben
dungan.
box drain : saluran buang kotak.
box frame: konstruksi kerangka kotak
(cara bangunan gedung (flat; kantor
rumah) berbentuk balok tipis dan pan
jang dengan lantai beton didukung
dinding melintang dari beton).
box fuse: sekering kotak.
box girder : tulang kotak.
box heading : terowongan kecil kotak
(terowongan kecil dengan atap dan si
si-sisinya dari kayu) .
box molding : metode cetakan kotak
box of gripping gear : landasan pe
nyangga ,
box pass : lubang kotak,
box pile : tiang pancang kotak.
box piston: torak kotak-kotak; torak
tertutup.
box relay: relay kotak.
box rib : rusuk kotak.
box sectant : sekten kotak.
box section: penampung cekung .
box shear test: pengujian geser kotak
(cara sederhana standart pengukuran
kuat geser tanah dalam kotak yang
terdiri dari dua belahan dan yang
mendapat gaya geser).
box spanner: kunci sok; kunci sarung.
box switch: sakelar kotak-kotak.
box tricycle : sepeda barang dengan ro
da tiga.

box wrench: kunci tutup .

brae

box wood: kayu palem.


boxing: kasuran balas (kasuran imbalar
antara bantalan-bantalan rei).
boxing gloves: sa rung tangan tinju .
boxing up : pengisian imbalan (pengi
sian balas imbalan yang bawah bantal
an reI untuk menaikkan jalan keret2
api)
boyle law: hukurn boyle.
boyle charles law: hukum boyle char
les.
boyle scout: pandu boyle.
boyle scount movement : gerakan ke
panduan boyle_
boyle temperature: suhu boyle.
Br : (Bromine) bromin (un sur kima)
brace: menjangkarkan; menupang ke
lam kait; jangkar dinding; sengkang
sabuk; tegangan_
brace and bit: gerek ayunan; gurdi .
brace bit : besi gerek; besi gurdi.
brace plat: pelat las.
brace lemon spectrophotometer
spektrofotometer brace-lemon_
brace prism : prisma brace.
braced wing: sayap tegang.
bracelet : gelang.
bracing : pemasangan
kukuh.
bracing wire: kawat rentang.
brachistochrone : brakistokron.
backish water : air payau.
bracket : tanda kurung besar;
siku-siku; sengkang; kait bagian

dinding tupang; pelat tupang;

dinding menyambung dengan

bracket joint: las sudut.


bracket plate : pelat lutut.
bracket pole : tiang lengan.
bracket series: banjar braket.
bracket wheel: cakram rantai.
brad: paku; pasak.

K amu s Tekn ik Lengk ap Edisi Terbar

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

bragg law
bragg law : hukum bragg.
bragg treatment: garapan bragg.
braid: menjalin.
braided cable : kabel jalinan.
braided wire: kawat jalinan.
braiding : penjalinan kabel.
brail : tali bubutan.
brake: mengerem-rem; abar.
brake action : pengerjaan rem.
brake adjustment: penyetelan rem.
brake adjusment screw : sekerup penyetel rem.
brake apparatus: perkakas rem; alat
alat rem.
brake arrangement : perlengkapan
rem.
brake balance: keseimbangan rem.
brake band: pita rem.
brake block: blok rem; sepatu rem.
brake bolt: baut rem.
brake box: kotak-kotak rem.
brake cable: kabel rem.
brake cam: hubungan rem.
brake chain : rantai rem.
brake compensating device: kompesator rem.
brake connection : pertambatan rem.
brake contact : kontak rem.
brake control : pelayanan pengawasan.
brake coupling : koupling rem.
brake disc: teromol rem; cakram rem.
brake drag: sepatu rem ; temberang
rem.
brake drum : teromol rem.
brake dynamometer : dinamometer
re.m
brake effect: efek pengeriman.
brake facing : pelapis rem.
brake flange: flensa rem.
brake force: daya rim; kekuatan rem.
brake head : kepala rem.

bracking surfance

tt:l

;:<

brake horse power : gaya kuda rem;

tenaga kuda rem.

brake lever; tuas rem; ayunan rem.

brake light : lampu rem.

brake lining: pelapis rem.

brake magnet: magnit rem.

~.

brake machanism : mekanik rem.


,::,

brake man: pelayanan (tukang) rem;


penjaga (pengawas) rem.

brake oil : minyak rem.

brake pawl: pasal rem; palang rem.

c:~~h
brake pedal : pedal rem.
brake power : gaya rem; daya penga- ~.

baran (abar); daya rem.


B
brake pUlley: cakram rem; daya pe
ngabaran (abar); daya rem.
brake pull rod: batang tarik rem .
brake release spring: pegas; pelepas
rem.
brake rods: batang-batang rem.
brake rubber: karet rem; abar rem.
brake screw : sekerup rem.
brake. shaft: poros rem; sumbu rem.
brake shoe: blok rem; sepatu rem; selop rem.
brake spring : pegas rem.
brake strap: pita rem; sabuk rem.
brake test: testa rem; percobaan rem;
pengujian rem.
brake tester: alat penguji rem.
brake toggle: kunci rem .
brake valve : katup rem abar.
brake van: kereta rem.
brake work: perlengkapan rem.
braking arrangement: peralatan rem;
perlengkapan rem.
braking contact: kontak rem.
braking effect : efek pengereman.
braking incline : lereng rem.
braking of period: waktu pengereman.
bracking surfance : luas bidang penge
reman.

Kamus Teknik Lengkap Ed i si Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

brance

. brea~th front

brance : ikatan; penguat.


brashear-hastmgs prIsm: pnsma bra
branch: percabangan; persimpangan;
sher hastings.
~;>
cabang; tangan; lintas cabang; bagian; brasque: pelanggan.
brass: kuningan; perunggu ; dari ku
pencabangan listrik.
~ branch box: kotak cabang; selongsong
ningan.
cabang.
brass foil: loyang daun.
branch business: perusahaan cabang. brass founder: tukang tuang tembaga .
., branch cable: kabel caballg.
brass foundry: bengkel tuang loyang;
"'}.l
(~ branch canal: saluran cabang.
bengkel tuang tembaga.
~ branch conductor : cabang arus.
brass founder : tukang tuang temba
~ branch cock: kran cabang; cerat cagao
J;
bang.
brass
plate: pel at loyang; pelat kuning
~1~
(j) branch core: inti cabang; inti tepi.
an.
branch current : arus cabang; arus brass ring : cincin kuningan.
B
yang dicabangkan.
I brass smith : pandai tembaga; tukang
branch line: hntas cabang; sakeran pe- I tembaga; ahli tembaga.
mancar.
brass solder : solder kuningan.
branch off: mencabangkan.
brass spring: pegas kuningan.
branch office : kantor cabang; kantor brass worker: pandai tembaga; pekerja
pembantu; agen.
tembaga.
branch pipe: pipa T; pipa cabang.
brass works: bengkel tuang tembaga.
branch rail : reI cabang .
barratice : sekat.
branch sleeve: selongsong cabang; se- .I braunite: bijih mangan batu.
longsong penyambung .
bravais miller indices: angka tunjuk
branch strip: jalur cabang.
(index) bravaris-milter.
branch timber: kayu cabang.
braze :mematri keras; menyepuh ke
branch tube: pipa cabang; tabung berras; mengelas.
cabang .
I brazier: pandai tembaga; kompor.
branch tubing: pipa cabang; tabung brazing: las kuningan.
bercabang.
brazing lamp : lampu solder; lamp_
branch turbine: turbin cabang.
pateri.
branched: bercabang.
brazing solder: solder tembaga; pabranches: kayu ranting; kayu cabang
teri tembaga atau kuningan.
branching : pencabangan.
brazing powder: tepung gosok; tepm:;
branching cable : kabel-cabang.
amplas.
branching point : titik buhul; titik ca- brazing tongs : tang solder; tang p2.
bang .
teri.
branching sleeve: selongsong cabang. breach: patahan.
brand: merek; jenis.
breadth: ukuran lebar; jalur,
branding iron: mesin gilas dengan ro- breadth at the top : lebar puncak.
da bertekuk agar permukaan jalan I breadth front: lebar front; lebar ITL"
bertekuk untuk ______.__
mengurangi kelicinan. iI ka; lebar hadapan.
';1

1
~

I
I

I
I

.!

Kamus Te kn i k L engkap Edisi Te rbar~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

dth of band
dth of band: lebar pita; lebar sa
~

--

dth of coil: lebar koil; lebar kum

~::...:-an .

dth of tooth: lebar gigi.


.. ak : mematahkan; memeeahkan;
~e nghaneurkan; merombak; memu
~ kan; menghentikan; patahan; isti
,.,,' at; rem; penghentian .
. ~ ak down: membongkar; peme
. illan menjadi rusak.
key : pemutus arus.
point : titik patah.
shock : denyut pemutusan; ke
__3D pemutusan.
r l spark : nyala api pemutus.
~ water: tumpuan gelombang;
- iliJ1g pemeeah gelombang (untuk
- -.:ndungi pelabuhan).
~ in wire : patahan kawat.
loose : lieot.
- throught : memeeahkan; me
, :an; memutuskan.
........,: p: membongkar.
up ship: merombak kapal; mem
- :: :ar kapal.
h Ie : dapat atau mudah pecah.
les : barang-barang peeah; ba
---", .liang rapuh.
~ iWIl : ganggan perusahaan; ha
:.:-= kerja; tembusan.
lorry: gerbong takal; gero
; kerekan; takal; mobil perto
---'-~c.J""'ll

of the piston: patahan be

:..:Ink.
van : kereta keeelakaan.
~:&~:

voltage: tegangan dada!.


pemutus arus; interuptor; tu

--::::1bak.

~~!""

.rrm : palu pemutus (lengan


~ S

breaswter (palarizing) angle


breaking : patahan.
breaking capacity : daya pemutus hubungan.
breaking distance: jarak pemutusan.
breaking down pressure: tekanan tembus.
breaking gear: mekanik rem.
breaking load : muatan patah; pembebanan patah.
breaking of emulsion : pemisahan e
mulsi.
breaking off : pembongkaran.
breaking straid : tegangan putus.
breaking strenght : beban patah.
breaking stress : tegangan patah.
breaking test : pereobaan patah; testa
patah.
breaking up yard: bengkel pembong
karan.
breast : pisau-buldoser; sandaran din
ding.
breast and pilar method: metoda ru
ang dan pilar.
breast drill: gerek dada; gurdi eng
kol.
breast drilling machine: mesin gerek
dada.
breast piece: dada.
breats plate : papan hatrek; pelat dada
dari logam.
breast sloping: penggalian dinding.
breast valve spindle: batang katup
dada .
breather : pipa pembuang udara.
breather pipe: pipa ventilasi; pipa uda
ra .
breather valve: katup pembuang uda
ra.
breathing apparatus : alat (mesin)
pernapasan.
breaswter (palarizing) angle : sudut
brewter; sudut pengungkit.

Teknik Lengkap Edisi Terbaru

~.

f:

"

Jj
ri~

,i

"~
~;

"
(,;

,,~

l
t

~f~

;~

-
B

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

breaswter fringes
breaswter fringes: rumbai brewster.
breaswter law : hukum breaswter.
breccilia : beaksilia.
breech-block: pengunci.
breending : peternakan.
breech cap: sambungan penutup.
breeze: tepung kokas; bubuk kokas.
brick : batu tembok; batu bata; mendinding dengan batu batao
brick clay : lempung tembok.
~i'"
2 brick field: pembakaran batu.
:,; brick kiln: dapur batu tembok.
(} brick layer: tukang batu; pandai batu.
:: brick laying : menembok; menetrap
n
batu; memasang batu.
brick mill : kempa batu; tanah tembok.
brick maker: tukang bakar tembok
(batu).
brick masonry: pemasangan bata;
pekerjaan batang batao
brick mould : cetakan batao
brick clay : tanah tembok.
brick press: kempa batu.
brick up : mendinding mati.
brick work : penembokan.
brick works : pembakaran batu tembok; pembakaran batu batao
brick work joint: siar tembok.
brick yard :
p e mba k a ran
batu bata (tem- l
pat pembakaran bata; pembakaran batu .
tembok).
bridge : titian;
brickyard
jembatan; anjungan; sumbat pemisah
lubang bor.
bridge axis : poros jembatan; tengahtengah jembatan.
bridge bearing: perletakan jembatan.
bridge board : papan jembatan.

brilliant wool
bridge building: pembuatan jembat
an; pembangunan jembatan.
bridge cap: tepi pilar jembatan.
bridge circuit: batas jembatan.
bridge contact piece: sengkang kon
tak; sengkang penghubung.
bridge deck: lantai jembatan.
bridge girder: bantalan jembatan; ba
10k jembatan.
bridg head : kepala jembatan.
I bridge piece: bagian jembatan.
I bridge raling : sandaran jembatan;
I tangan-tangan jembatan.
brigde span : panjang bentang; panjang jembatan.

bridge stay : tumpuan jembatan.

I bridge system: sistem jembatan.

I bridge support: penyokong jembat~


I bridge thrust: gaya dorong jembat~
I brigde truss: jembatan rangka.
I bridge with frame worked crossing .
jembatan dinding skill.
bridge with in laid rails: jembatan dengan jalan rem terbenam.
. bridge with running contact: jem
batan dengan kontak jalan.
bridge with trussed girders: jembatar:
rusuk rangka; jembatan balok rangka.
bridging beam : balok perangkai.

bridie chain: rantai pengait.

bridging material: bahan penyumb~

brig bring: kici.

bright: terang; berkilauan; jernih.

bright coal: batu bara cemerlang; b:


bara kilap; batu bara murni; batu br .
bersih.
I bright lines spectra : spektrum gar:.
terang.
brightness: kejernihan; kecerahan.
brillancy: kilap; cahaya; kilau.
. brilliant wool: wol mengkilap brili'!.:.

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terba " ->

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

brilliouin effect
brilliouin effect : effek brilliouin.
brilliouin zones : zone briliouin; dae
rah brillliouin.
brim: pinggiran; tepi.
brimstone: belerang.
brine: air asin; air garam.
brine cock: keran pemisah minyak; ke
ran garam; saluran pembuangan.
brine dish: piring pemisah minyak.
bring pump : pompa air asin.
brineil hardness : kekerasan (skala)
brine!.
bring: membawa.
bring forward : memajukan.
briquette: briket; gandu.
briquette cell : unsur briket.
briquettes : briket.
briquetting british thermal unit :
(BTU) satuan termal (panas) Inggris.
Britania joint: las britania.
British standards: standar Inggris utuk
kwalitas bahan-bahan teknik.
brittle : rapuh.
brittle iron : besi rapuh .
britteleness : pematahan hitam; kera
puhan; kegetasan.
broach: membersihkan (lubang gerek
an); ujung bar; gerek peluas; mem
perluas lubang.
broaching machine: mesin peluas
lubang; mesin lubang pembaut.
broad: lebar luas .
broad gauge : jalan rei lebar; sepur
lebar.
broad light : lampu lebar.
broadcast: menyiarkan (radio atau te
levis i) .
broadcast listeners : pendengar siar
an .
broadcast station : tempat atau wadah
pendengar siaran.
broadcast wave lenghts : gelombang

Bronson resisitance

~r~

;--

~:
Penyiaran.
r
broadcasting penyiaran (radio atau ;!
televisi).
(\
-'1~
broadcasting apparatus : aparat pe- rf
nyiar; peralatan penyiar; pesawat pe- '0
nyiar (radio atau televisi).
broadcasting receiver: penerima siar- ~.
an (radio atau televisi).
(~
broadcasting station: stasion penyiar- g'
,<.
an (radio atau televisi).
:~
broadcasting transmitter : trans miter ,.
(f~
penyiaran suara (radio atau televisi). ;:
broadcasting waves: gelombang penyi- ~.
aran (radio atau televisi) .

H
broaden: melebarkan; meluaskan; me
nambah.
broadening: perlebaran; perluasan; pe
nambahan.
brocade : brokat perak.
brochure: brosur; surat selebaran leng
kap dengan gambar-gambamya.
broiling : panas terik.
broken : terputus; rusak; pecah.
broken down : dirombak.
broken exponents: pangkat pecahan .
broken rail: rei patah.
broken stone: pecahan batu.
bromate: bromat; garam asam brom;
bromat.
bromic acid : asam bromo
bromic salt : garam asam brom; bro
mat.
bromic silver : perak brom o
bromide: bromida.
bromide of silver: perak brom o
bromine: bromin; bron; bromium (zat
cair yang berwama merah coklat tua

yang sangat beracun; gunanya untuk

membuat fotografi; atau alat untuk

obat -obatan).

bronchial: mengenai pembuluh darah.


Bronson resisitance : hambatan (re-

Kamus Teknik L engkap Edisi Terbaru

,~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:~

,]
~

.~,
~

.~

"'

.~
~

' ~,
~))

?,J~t

:.1
;~

=
:

-'

bronze

.:.

bucket dredger

sistance) Bronson.
~sition : kedudukan borstel;
bronze: perunggu; gangsa (campuran
kedudukan sikat; posisi borstel.
tembaga dan timah putih); berwama brush pressure: tegangan sikat; te
perunggu; membuat perunggu.
gangan borstel.
bronze coal: batu perunggu.
brush rail: reI borstel; reI sikat.
bronze scale: lapisan perunggu.
brush resistance: tahanan sikat; ham
bronze solder: berwama perunggu.
batan borstel; resistansi borstel.
bronze steel : perunggu baja.
~ brush ring : gelang sikat.
bronze welding: pengelasan perunggu . . brush voltage: tegangan sikat; tegang
bronze wire: kawat perunggu.

an borstel.
brook: sungai kecil; anak air.

brush wheel: roda gesekan; cakra si


kat (untuk po
broom: sapu.

brown: coklat.
les) .
brown coal: batu bara coklat; batu bara brush wire : ka
muda.
wat sikat; ka
brown hematite: bijih emas coklat;
wat borstel.

brush wood :
batu besi coklat.
bronjong sikat. J;'''"'..........___~~.;;::.,.'''''
brown iron ore: batu bijih coklat; bijih
brusher : alat
brush wire
besi coklat.
brown paper : kertas bungkus wama
penyikat; alat pembersih.
brushing: penyikat; pembersih dengan
coklat; kertas sampul coklat.
brown soap: sabun coklat.
sikat.
brown and sharpe wire gauge: pem BS: (Bill of Sale) rekening penjualan.
berian nomor pada kawat baja yang bubble: gelembung udara; mengge
menentukan diameter atau tebal bawat
lembung.
baja yang bersangkutan.
bubble chamber: kamar gelembung.
brown stone: batu coklat.
bubble gauge: alat tolak gelembung.
brown sugar : gula coklat.
bubble over voltage : tegangan lewat
brush: gundar; sikat; kuas; menggun I gelembung.
dar; menyikat; menyapu; menghapus. bubble pressure: tekanan gelembung.
brush coupling: kopeling sikat; kope bubble raft: rakit gelembung.
ling borstel.
bubble up : mendidih; menggelegak;
brush displacement: putaran borstel; I meluap; membual.

bubbling up : pendidihan.

putasan sikat; pergeseran borstel.


brush holder: gagang sikat; pemegang I' bubonic plague : penyakit pes yang

sikat; gagang borstel.


menyebabkan kelenjar bengkak.
brush holder segment: jembatan sikat. buccaner : bajak laut; perampok.
brush key: kunci sikat; kunci borstel. I buck scraper : kereta pengeruk.
brush lifting device : pengangkat si- I bucket: ember; mangkuk; sudu; pom
kat; pengangkat borstel.
pa; torak.
brush plate: pelat sikat.
I bucket chain : rantai timba.
brush polishing: sikat-sikat pemoles. i bucket dredger: kilang keruk ember;

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

-ucket elevator
perahu pengisap (lumpur).
- ucket elevator: elevator ember; el
evator mangkuk.
bucket ladder : tangga timba.
ucket shoot : saluran timba.
uckle : mengesperkan; gesper; mem
bengkokkan; melengkungkan.
uckling effect: efek tekuk.
buckling load: beban tekuk.
ucling resistance: keteguhan tekuk;
batas tahan tekuk.
buckling security : kepastian tekuk.
buckling strees : tegangan tekuk.
buckwheat: sejenis gandum.
budget: anggaran belanja.
budget proposal : susunan anggaran
(belanja).
buffer: penyangga; boper; bantalan pe
nyangga; blok tolak.
buffer action: aksi penyangga.
buffer battery : baterai bofer; baterai
blok penyangga.
buffer beam : balok tumbukan.
buffer block : balok tumpuan; balok
penyangga.
buffer board: papan tumbuk.
buffer disc: cakram bofer; dinamo penyangga.
buffer soluting : larutan sangga.
buffer solution : larutan penyangga.
buffer spring: pegas bofer; pegas penyangga.
buffer stop: blok tolak; blok penyanggao
buffing : pengkilapan.
bugg : kulit kerbau.
bugle : terompet dari tanduk.
build : membangun.
builder : pembangun; ahli bangunan;
pemborong.
builder contractor: pemborong.
builders estimate : taksiran pembo-

bulb
rong.
builders stage : steling bangunan; pe
rancah.
building: bangunan; gedung.
building code : peraturan pembangu
nan.
building company: persatuan pem
bangunan; maskapai; perusahaan ba
ngunan.
building cost : ongkos pembangunan;
biaya pembangunan.
building estimate : perencanaan pem
bangunan.
building expenses : biaya pembangunan.
building ground : tanah bangunan.
building inspector: opseter bangunan.
building line : garis bangunan.
building materials : bahan-bahan ba
ngunan.
building owner: pemilik bangunan; pe
milik proyek.
buil.ding plot : tanah bangunan.
building prohibition : larangan pem
bangunan.
building site : tanah bangunan; tempat
bangunan.
buiding society : perkumpulan pem
bangunan; maskapai-maskapai pem
bangunan; perusahaan-perusahaan
pembangunan.
building stone: batu bangunan.
building timber : kayu bangunan.
building trade : urutan bangunan.
building up : pembangunan.
built girder: balok konstruksi bangun
an; balok yang dikonstruksi.
built in motor: motor pasangan; dalam
motor tertutup di dalam.
built up : mendirikan; tersusun; ter
atur.
bulb : gelembung; bola lampu; lampu

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

=
B

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com
...

~; f

,~

'~..

i,

~
.~

+.

'..j)

2::-

<J

3'

)
:;3
f'~

;j

;r

bulb angle
pijar.
bulb angle: besi siku pakai kerah.
bulb blowing machine : mesin hembus balon.
bulb bowl: alas balon; lantai balon.
bulb holder: gagang balon; pegangan
balon.
bulb neck : leher balon.
bulb plate : pelat perombak.
bulb testing apparautus : aparat testa
balon; pesawat testa balon.
bulbous: seperti bola; bentuk bola.
bulge: menonjo!.
bulk: muatan kapal; volume; massa;
luas.
bulk articles: barang-barang lepas.
bulk density: rapat menyeluruh (berat
tiap-tiap satuan bahan termasuk rong
ga-rongga airyang dikandungnya).
bulk differential flotation: flotasi ruah
diferensial.
bulk flotation : flotasi fua!.
bulk modulus : modulus lenting (e
lastisitas) .
bulk oil flotation: flotasi minyak ruah.
bulk spreader: mesin penghampar ba
han ikat untuk pentasbilan tanah.
bulkheat : dinding lintang; dinding an
tara; dinding kedap air.
bullet: peluru; pelor.
bulwark: pagar dek kapal; tanggullaut
bulrush kumpai.
buldozer : buldoser; mesin untuk me
ratakan tanah.
bull head rail: reI kepala rangka.
bull point: tatah runcing (pemelah) ba
tu.
bull rope: tali dadung.
bull wark : benteng pertahanan.
bulldozing : penggunaan boldoser.
bullet proof: tak tembus peluru.
bullet race: gelang peluru.

burial
bulet valve: pentil peluru.
bulletin : surat selebaran.
bump: tombol; tonjol; benjo!.
bump shaped : tonjolan tertentu.
bumped head : bidang bulat.
bumper clamps: tameng; bomper.
bumper into : mendampak.
bumper light : lampu pinggir jalan.
bumper rail : daun bumper.
bumping bag : bantalan rumbuhan.
bunch key: rangkaian kunci.
bund : tanggul be ton (tanah) penahan
tumpahan minyak.
bundle: berkas kelompok; kumpulan;
ikat; pak.
bundle of rays: kelompok sinar (ber
kas sinar).
bunker : bunker; gudang arang; me
muat batu bara; membuat bara; pal
ka bara.
bunker capasity : kapasitas bunker;
ruang bahan bakar.
bunker coal: arang bunker; batu bara
bunke!.
bunker fuel : minyak bunker.
bunser burner : pembongkar bunser.
bunser coefficient : koefisien bunser.
bunser screen : cadar bunser.
bunton : uluran benang; utas tali.
buoy: penjara; belenggu; pelampung;
rambu; apung-apung.
buoyancy: tenaga merapung; pem
batasan; penandaan perambuan; te
kanan ke atas; pengapungan.
buoying: pembatasan; penandaan; pe
rambuan.
burden: botot; memuat; membebani.
burette : buret.
burette clamp: jepit burit.
bureau: biro; kantor; meja tulis.
burgomaster: walikota .
burial: penguburan.

Kamus Tek nik Le ngkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

buried steel plate


buried steel plate pelat baja berle
kuk-Iekuk.
burin: jarum lukis.
burger vector : vektor burger.
burn: membakar; menyala; memotong ; lengan dengan nyaia gas.
burn down : terbakar.
burning : nyala; bakar.
burning apparatus : alat pembakar.
burn off : terbakar habis.
bum off a mantle: membakar kaos
lampu.
burn out: (armature winding) keba
karan kawa t angker.
burned stuff: kerak.
burner: pembakar; pembakaran.
burner holder : gagang pembakar.
burner ring: cincin api; gelang api.
burning : nyala bakar.
burning gas : gas bakar.
burning glass: kaca bakar; !ensa bakar.
burning hot : panas pijar.
burning hour: jam pembakaran; waktu
pembakaran.
burning iron: besi cap; besi pijar.
burning liquid: zat cair yang memba
kar; zat cair yang dapat menyala.
homing oil : minyak bakar.
burning plate: pelat bakar.
burning point : titik penyalaan;: titik
nyala; titik api.
burning power: daya pembakaran; da
ya bakar.
burning zone: zone bakar; daerah ba
kar.
burnish: mempoles ; menggosok.
burnishing: penggosokan; pemolesan.
burnt down : habis terbakar.
burnt metal : logam bakar.
burnt steel: baja gosong .
burr: duri; sembilu; beram .
borrow: lubang.

button hole

burst: merekah; pecah; meletus; meledak; rengat; pecahan; robek; retak.


burst open: merekah.
bursting strees : kekuatan (sampai)
putus.
bus: otobis; bis.
bus bar : reI pengumpul.
bush : tabung pin torak; tabung penyambung; sarung; tabung nata; me
tal blok bantalan.
bush hammers : palu pemahat; palu
runcing .
bushing: tabung; bejana; bis bantalan.
bussiness : perusahaan; usaha; pekerjaan; perdagangan.
bussiness concern : perusahaan da
gang .
bussiness hours: jam-jam kantor; jam
jam kerja.
bussiness man: pengusaha.
bustle pipe : pipa (rangka) rok bela
kang ; pip a tergesa .
butane: butan (gas yang diperoleh dari
pe~yulingan minyak) .
butcher: pembunuh; jagal.
butchery : penjagalan.
butt : sambungan tegak (pada dinding
tembok) menumpu .
butt joint: las tumpu; las menumpu;
kampuh menumpu.
butt joint with double butt strop: las
lajur tunggal.
butt strap: pelat sambungan; pelat las;
jalur; pita ; cambuk.
butt weld: las menumpu; kampuh me
numpu .
butt welded: dilas menumpu.
butt welding: las temu.
butterfly valve: katup sayap .
button: kancing; knop (listrik) tom
bol.
button hole: lubang kancing.

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

~~)

;,:.

~~,

"

1
_\}
rt.
~E

~'

:;

~.

,;:

(:.:
~

-}
t~.

(.

ch
;.

,,
-;.s.:

=:
'D

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~

,>,,

,~

;!

~; ,
~

'::)

.~
.~,

'i.i
('":';.

,'-'

J:

:,~

f}.~

-C

calk

calcic hydrate
calcic hydrate: hidrat kalsium.
calci ferous : mengandung kapur.
calcify : mengapur; menjadi kapur.
calcination: menjadi kapur; oksidasi;
pengapuran.
calcine: menjadi kapur; terbakar.
calciner : tungku kalsinasi .
calnicing: kalsinasi.
calcite: kalsit.
calcite greating space: jarak kisi kalsit.
calcium: kalsium; senyawa gamping.
calcium carbide: kalsium karbit; kapur
karbit.
calcium carbonate: karbonat kalsium.
calcium chloride: khlorid kalsium.
calcium cyanamide: zat lemas kapur;
zat lemas kalsium.
calcium hydrate : kapur mati; hidrat
kapur; hidrat kalsium .
calcium hypochloride : kapur klorit;
kapur pemutih.
calcium hypochloride tube : tabung
kalsium; klorit.
calcium oxide : sulfat kalsium; oksid
kalsium.
calcium silicide: kalsium silisida.
calcium sulphate : sui fat kalsium.
calculate: menghitung; berhitung.
calculating machine: mesin hitung .
caculation : perhitungan.
calculation of ore reserves: perhitung
an cadangan bijih; perhitungan cada
ngan mine.
calculator: juru
hitung; alat hi
tung; kalkula
tor; mesin hi
tung.
calculus : kalku
calculator
lasi.
caldrom : ketel besar; bak batu bara
bulat yang besar.

calefacient: bahan yang memanaskan.

calefaction : pemanasan.
caleindoscopic : kalaindoskopik.
calender: almanak; kalender; mesin
pengilap.
calender year : tahun almanak .
calfdozer : sejenis dozer kecil untuk
meratakan tanah.
caliber: kaliber; diameter bagian dalam
tabung.
caliber callipers: jangka kaliber untuk
mengukur garis tengah pipa.
caliber compass: jangka bengkok.
caliber gauge : pengukur kaliber.
calibrate: mengalibrisasikan; menentu
kan kaliber dari; membuat pembagia[
skala.
calibrated: bergaris ; ukuran tertentu_
calibrating device: pesawat tera.
calibrating electrometer: elektromere:
tera.
calibrating instrument: intrumen te ~
instrumen ukur.
calibrating lamp: lampu tera.
calibrating machine: mesin tera.
I calibraing of weight and measures
ukuran dan berat tera,

calibration : peneraan; kalibrasi.

calibration curve : lengkung teraa:-._

calibration instrument : instru::: __


tera; instrumen ukur.

calibration pressure: tekanan tera:


mampatan tera.
calibration resistance : perlawanan .
ra; hambatan ukur.
calibration table: tabel tera.
calibration test : percobaan tera.
calibre : kaliber.
caliper logging: pencatatan caliper: ~
rekaman kaliper.
calipers: jangka bengkok.
calk: mengkalkir; menyetel tajam

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terba

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

camera

(\

~~)

calorimetry: ka-Io-r-im-e-tr-i.- - - - ~:
box: sel telepon; sel bicara; kamar calyc drill : bor calyc.
..r~
cam: hubungan; tumpuan; sisir.
bicara.
.:a11 buton : tombol tekan.
cam angle: sudut hubungan.
call checker: penghitung bicara.
cam chair: kursi lemah.
call click: meter telepon.
cam disc: keping bubungan.
call office : tempat telepon umum; kan cam lenght : panjang bubungan.
campaign: expedisi.
tor telepon umum .
cam panile : menara lonceng.
call signal: alann panggil.
call station : kantor telepon urnum.
camphor : kapur barus; kamper.
calling current : arus panggil.
cam piece : kaping bubungan.
(h
k.
campshot : turap; ambum.
calling device: alat panggil.
calling office : kantor teiepon.
cam roller: cakra bubungan; rol bubu ~ .
ngan.
callipers : jangka ukur; untuk mengu
kur diameter dalam atau luar pipa; cam shaft : poros bubungan; sumbu c
jangka bengkok.
bubungan .
calliperes compasses : kompas jangka cam shaft gear case: lemari roda gigi
bengkok.
poros bubungan.
callier coefficient: koefisien callier.
cam sheating : dinding tahan turap .
calm: tenang; menenangkan.
cam track: lintas bubungan.
caloric effect: hasil kalori; efek kalori. cam wheel: roda bubungan.
caloric engine : pesawat-pesawat kalori; camber: melengkungkan; membulat
mesin udara panas.
kan; lengkungan; bulatan.
caloric unit: satuan kalor atau panas. camber-beam: kayu tembok; kayu me
caloric receptifity : daya absorsi kalor.
lengkung.
caloric value : nilai kalor.
camber gate : peienturan ke atas yang
calorie: kalori; satuan panas.
sengaja diberikan pada balok atau
caloriemeter: alat untuk mengukur ka
rangka agar seteiah beban di atasnya
lori.
bekerja; balok tersebut tetap datar;
calorifere hot water: dapur air panas.
pintu gerbang masuk berbentuk leng
calorific: memancarkan panas.
kungan.
calorific power : daya bakar.
camber of the spring: lingkungan pe
calorific value: nilai kalor; jumlah pa
gas .
nas yang dihasilkan dari pembakaran camber ribs: rusuk-rusuk sayap me
sempurna; nilai pembakaran; daya ba
lengkung.
kar.
camber rod : tongkat anti lendutan;
calorification : pembangkit panas.
tongkat tarik dibawah balok rangka.
cambium: kambium.
calorifier : akumulator panas.
calorimeter: kalorimeter.
cambriun period: jaman kambrium.
calorimetric : kalorimetris.
cambrium layer: lapis kambrium; lacalorimetric pyrometer : pengukur I pis kayu.
temperatur.
camera : ~amera; pemotret ruang; .alat
:.all : memanggil; penggilan.

I
I

K am us T eknik L eng: k ap Edisi T e rbar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

camera man

pemotret; alat potret.


-,': camera man: operator film; ahli pemo
~~
"
tret.
~ can: kaleng; tabung.
.~)
~, canada balsam: balsam leanada.
'~ canal : saluran; terusan.
.~ canal bottom : dasar saluran .
-:,'
canal bridge : jembatan terusan.
'c,!!.. canal iron : besi saluran.
-v
canalization: pengubahan sungai untuk
1"
keperluan pelayaran; irigasi; pem
bangkit listrik tenaga air; pencegah
~
banjir.
'j
canal ray: pancaran saluran.
canal ray tube: tabung pancaran salur
an .
canal lift : tangki angkat kapal; untuk
membawa tongkang-tongkang lewat
pintu kanal; jika jenjangnya melebihi
kanal lift 17 m.
cancel: membatalkan; menghapuskan;
meniadakan.
candescence: pemijaran.
candescent : memijar; terang; berca
haya; gemerlap.
candle : lilin; cahaya.
candle bracket : tempat lilin; gagang
lilin.
candle foot : satuan kuat cahaya.
candle grease: lemak lilin; gemuk lilin
candle holder : tempat lilin; gagang
lilin.
candle hour: jam lilin.
candle lamp : lampu lBin; pelita lilin.
candle light: cahaya lilin; cahaya buat
an .
candle meter: satuan kuat cahaya (Win)
candle power: kuat cahaya; kuat lilin;
kemampuan lilin.
candle stick : temp at lilin.
candle wick: sumbu lilin.
candy: sugar gula batu.
"\

' j'"

capability
cane: alang-alang; tongkat; rotan.
canister : kotak teromo!.
cannel coal: batu bara lilin (an).
canoo : kano .
cant: sisi miring; tanjakan; pendakian;
membuat miring ; mendorong .
cant chisel: pahat pinggir; pahat alur:
pahat tepi.
cant file : kikir segi tiga picak.
canteen : kantin.
cantiveler reinforcement: perkuatan
tupang sudut; penjepitan salah sam
ujung balok.
canvas: kain layar; lenan; kain kasar
yang tebal; kanvas.
canvas table: kanvas meja; kain layar
meja.
canyon: jurang yang curam; ngarai.
cauthouc : karet India; kaucuk.
couchouc packing : paking karet
cauthouc ring: cincin kaucuk; gelang
karet.
cauthouc stopper : sumbat kaucuk;
sumbat karet.
cauthouc tube : slang kaucuk; tabung
karet.
cauthouc cavuum tube : slang vakum
kaucuk; tabung vakum karet.
cap: sungkup ; topi; penutup; kaki.
cap key: kunci tudung; kunci dop.
cap lamp: lampu topi.
capnut : mur sungkup.
cap piece: ambang atas .
cap rock: batuan tudung.
cap rock of petroleum deposit: batuan
penutup cetakan atau deposit.
cap stan : tiang kili-kili; sejenis alat
pengangkat atau pemutar.
cap screw : baut blok bantalan; baut
leap; sekrup sungkup .
capability: kapasitas; kemampuan; da
ya mampu.

Kamus Tekni k le n g kap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

capacitance

capacitance : kepasitan.

capasitance coefficient: koefisien ka

pasitas.
capacitor : kapasitor.
capacity: daya; kesanggupan; kemam
puan; kemahiran; volume.
capacity circuit: sirkuit dengan kapa
sitas atau kemampuan.
capacity current: arus kapasitas.
capacity definition: ketentuan tenaga.
capacity of boiler: tenaga ketel ; daya
ketel; isi ketel.
capacity of wagon : isi gerobak.
capacity resistance: resisten kapasitas.
capacity test : penentuan kapasitas.
cape chisel: pahat alur.
capel : langsung dasar.
capillarity : kapilaritet; pip a rambut.
capillary: kapiler; bentuk pipa rambut.
capillary action : aksi kapiler.
capillary attraction: atraksi kapilaritas
capillary correction : koreksi kapiler.
capillary electrometer : elektrometer
kapiler; elektrometer pipa rambut.
capillary pressure : tekanan kapiler.
capillary rise : unggahan kapiler.
capillary theory of separation : teori
kapiler; pemisahan.
capillary tube: pembuluh rambut; pipa
halus; pipa rambut.
capital: modal; ibu kota; huruf besar.
capital stock: modal saham.
capping: penutup.
capsule : kapsul.
capstan lathe : bubutan revolver; bu
butan kapston.
captive balloon: balon kabel; balon
tambat
car: kendaraan; mobil; trem.
car antenna : antena mobil .
car barn : depo kereta.
car bumper: penahan benturan kereta;

carbon chain {;
;':,
bumper.
car kilometer: kilometer gerobak; kilometer gerbong.
car lighting : penerangan kereta.
car lock: penahan benturan kereta.
car pusher: kendaraan pendorong.
car stop : penahan benturan; bumper.
carbide: kalsium karbit; karbit; persenyawaan zat arang dengan zat kapur
yang dapat menjadikan gas.
carbide carbon : karbon karbida.
carbide lamp: lampu yang menggunakan gas karbit sebagai bahan bakamya
carbide of iron: karbit besi.
carbide slag : terak karbide.
carbine: karbin.
carbohydrate: hidrat arang; hidrat kar
bon; karbon hidrat.
carbolic : benda cair untuk membunuh
kuman-kuman penyakit.
carbolic acid : asam karbol.
carbolic oil : minyak karbol.
carbolenium : karbolineum; minyak
karbol.
carbolize: mengarbol; membersihkan
dengan karbol.
carbon: zat arang; karbon; gurat arang;
ujung arang.
carbon aceous : mengandung karbon
(zat arang).
carbon arc lamp: lampu busur arang.
carbon arc welding : pengelasan de
ngan busur nyala karbon.
carbon black: hitam arang; karbon hi
tam.
carbon block: blok arang; bongkah
arang; kongkol arang; blok karbon.
carbon brick : bata karbon.
carbon brush: borstel arang; sikat a
rang.
carbon cement : semen karbon.
carbon chain : rangkaian zat arang;

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

~,

t:

-.f

()

-,-

rt

,E
~.

~.

,;
R
}
'}
"
"
("
t
,~

~.

55
{;

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

" carbon compound

card board

<;

.~

rantai karbon.
carbon compound : persenyawaan zat
~~"
karbon; campuran karbon.
carbon content: kadar zat arang; kadar
'~,
karbon.
'~ carbon copy : kopi karbon.
f carbon cushion : bantalan karbon .
carbon cylinder: silinder arang; silin~
der karbon.
cT carbon deposit: perlekatan arang atau
r
karbon; jeJaga arang; deposit karbon.
:>~ carbon dioxide: dioksida arang; gas
tj asam arang.
carbon disulphide : zat arang disulfid
c
atau belerang .
carbon filament : kawat karbon; filamen karbon.
carbon filament: karbon lampu kawat
karbon; lampu pijar kawat arang.
carbon holder: gagang arang; pegangan karbon.
carbon hydrate: hidrat arang karbon.
carbon microphone: mikropon arang.
carbon monoxide : monoksid arang;
uap karbon.
carbon monoxide poisoning : racun
uap arang.
carbon monoxide self resciever : masker monoksida (CO).
carbon paper: kertas karbon.
carbon pastre : pesta karbon.
carbon point: lidih arang; ujung arang;
gurat arang.
carbon powder: tepung arang atau karbon.
carbon resistance: hambat karbon; resistance karbon.
carbon steel: baja zat arang; baja yang
dapat disepuh; baja karbon .
carbon tip: ujung arang .
carbon vapour: uap karbon.
carbonacious: karbonat; memiliki kar,~

',I

.,

,t

II

bon.
carbonaeus clay : lempung karbon
(an).
carbonate : karbonat; dikarbonisasi
kan.
carbonate of lime : kalsium karbonat.
carbonate of magnetium : karbonat
magnesium.
carbonate of soda: karbonat natrium.
carbonic acid: asam arang; karbon
dioksid.
carbonic acid gas: gas asam arang.
carbonic gas: gas asam arang.
carbonic monoxide : uap arang; uap
karbon.
carboniferous: berisi zat arang; mengandung zat arang.
carboniferous clay: karbon(an) lem
pung .
carboniferous lime: kapur karbon.
carboniferous period: masa karbon.
carboferous sandstone : batu pasir
yang mengandung arang .
carbonization: karbonisasi; menjadi
kan arang; pengkarbonan.
carbonize: mengarbon; angus; menjadi
arang; dikarbonisasikan .
carborize: bersenyawa dengan zat a
rang
carburation :
karburasi; penjadian gas.
carburator : ba
gian mesin
motor; tempat
gas bensin bercarburator
campur dengan udara.
carburization: pengarbonan; karbuni
sasi.
cardam joint: kopeling kardan; sendi
peluru.
card board: karton atau kertas teba!.

Kamus Tekn lk Lengkap Ed isi T e rbarU

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

carboard factory

carrier

i~
1', '

carboard factory : pabrik kartan.


carboard packing : paking karbon.
card index: namar kartu; register kartu
card index system: sistem index kartu;
sis tim kartu.
cardinal numbers : bilangan-bilangan
pakok .
cardinal point: titik-titk kardinal.
cardiodid condenser : kandensor (pe
ngumpul berkas) kardiodid .
care : pemeliharaan.
careen: menjinjit; menumpahkan; con
dong; serendeng.
car jack : dongkrak mobil.
cargo : muatan
(kapal).
cargo boat : ka
pal barang.
cargo boom: ti
ang muat.
cargo capacity :
cargo bOaJ
daya muat; ke
mampuan muatan.
charge chain : rantai muatan.
chargo hold: palka barang; palka muat.
charge plane: kapal terbang barang .
cargo port : pintu muatan barang.
cargo space: ruang muatan .
cargo space : ruang muatan.
cargo steamer : kapal barang .
cargo vessel: kapal barang.
caricatur : gambar sindiran.
carman: tukang pedati; pengantar su
rat.
carpenter: bertukang kayu ; tukang ka
yu; pandai kayu .
cappenter's bench : bangku ketam .
carpenter's gauge: kayu silang (per
kakas tukang kayu).
capenter's rule: mistar ukur (lipat).
carpenter's shed/tools: perkakas tu

kang kayu; peralatan pandai kayu .


carpenter's square: siku-siku .
carpenter's table: bangku serut; bang- c;
ku ketam.
-"
rL
carpenter's tools: perkakas tukang ka ,f
~.
yu.
carpente's work: pekerjaan tukang ka
yu.
R
carpenter's workshop: bengkel tukang g
,.~
kayu; bengkel pandai kayu.
;"
carpentry: pekerjaan tukang kayu.
'
cf\
carpet: permadani; lapisan penutup; f2
alas lantai; karpet.
j'
carpus: pangkal tangan.
carriage: kereta; rangka bawa gerobak; c
eretan mesin bubut; angkutan lari su
plai.
carriage body : badan kereta.
carriage closing mechanism : alat pe
nguncian gerobak.
carriage frame : rangka bawah gero
bak.
carril;lge free: prangka.
carriage forward: biaya kiriman belum
dibayar.
carriage grease: pelumas gerobak; pe
lumas kereta.
carriage road : jalan kendaraan; blur
kereta.
carriage rolling stock: taman kereta.
carriage roof: atap gerobak .
carriage shed : alas kereta.
carriage spring: pegas gerobak; pegas
kereta .
carriage way: jalan raya; lapisan jem
batan; jalan kendaraan.
carriage wheel: roda kereta.
carriage window: pintu kereta.
carriage work : karaseri kereta.
carrier: kusir ; tukang pedati; alat peng
angkut ; goncengan sepeda; rantai

pembawa; pembawa pada mesin bu-

Kamus Teknik Lengkap Edisi Ter lb aru

J
:1,

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

carrier borne aircraft


___ _ _ _ ------~~e-~ar~:~~,~-c~~~~~~
but.
i carrying traffic: lalu lintas barang.
carrier borne aircraft: pesawat kapal I carrying wire: kawat dukung.
~
~
cars; fleet of park: taman gerobak.
, induk.
carrier
box:
kotak
pembawa
pada
kere
carshed:
bangsal gerobak .
.,'JJ
tao
cart: pedati; bendi; dokar/cikar.
'~ carrier cycle: sepeda barang.
cart battery: beterai gerobak.
carrier flotation: flotasi pembawa.
cart fue : muatan cakar.
~, carrier frequency: gelombang pemba cart
grease : pelumas gerobak.
' I)
wa.
cart load: muatan gerobak; muatan ke
?~
u carrier lip : bibir pembawa.
reta; muatan pedati.
5:'-
carrier roller: rol pembawa.
I cart wheel: roda gerobak.
,~ carrier wave : gelombang pembawa. cart wright : tukang gerobak; tukang
<~
kereta; tukang pedati.
r:::, carry: menggendong; membawa; men
' .I
cartage: upah penyeretan.
dukung; memikul; memakai; menja
(;
carter: tukang pedati; karter.
lankan (kereta barang).
carry down: membuang; menghilir
cartesian coodinater : kordinat karte
kan.
sius.
carry loads: mendukung beban.
cartesian oval: lonjong (oval) kartesicarry off: mengeluarkan.
us.
carryon: meneruskan; menyampai- [ cartogapher : tukang gambar peta
kan.
cartoon : gambar; film.
carry out: melakukan; membuat; me-j cartridge : dodo!'
.cartrigde paper: kertas gambar.
ngusahakan.
cary tension: dalam tegangan
carve: memotong; memahat patung;
carrying agent: ekspeditor; agen eks
mengukir nama; merengkah.
carver: tukang pahat kayu; pembuat
pedisi.
patung; pandai ukir kayu.
carrying bussiness : perusahaan ekspe
carving: ukiran; kunci.
disi.
carrying cable: kabel dukung; kabel cascade circuit: hubungan kaskada.
pembawa; kabel angkut.
cascade connection: hubungan kaska
carrying capacity : daya muat; daya Ida.
cascade method: sistim/metode kaska
angkut; daya dukung.
carrying loading capacity: daya atau
da.
case: peti; bak; bejana; tabung: lapis
kemampuan kapasitas.
keras; sarung; selubung koper; lema
carrying off: penghiliran; pembuang
ri; teromol.
an; buang.
carrying power: tenaga pikul; daya pi case box: bak bejana aki.

kul; kekuatan pikul.


case for steering gear: baja yang dike
raskan berbentuk tabung.
carrying rail: reI pembawa.
case good: barang-barang potongan.
carrying rope: kabel gantung.
carrying trade: angkutan barang; pe case harden: menyepuh keras.
I case hardened casting: besi tuang yang
layanan barang muatan.
~

~,

'~)

.,

__---1_.~_

--

_~_,_~

___,____,_ _____

Kamus Teknik Lengkap Edisi T erbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

case hardened steel

catarac

disepuh keras.
cast-tight : tuangan lekat.

case hardened steel: baja sepuhan; ba


cast work : pekerjaan tuangan.

cast drain : saluran buangan; saluran


.~~!
r,
ja dengan lapis keras.
pengelak.
case of drawing instrument : kotak
castellated nut : mur keran.
jangka
casting: benda tuang; tuangan.
case of tools: tas perkakas; peti; per
kakas.
casting box : rangka tuangan.
cash : kontan; tunai.
casting frame : rangka tuangan.
cash keeper: juru keuangan; pemegang casting form : cetakan; tuangan; acu
"~
kas.
an; bentuk tuangan/cetakan.
casting iron: besi tuang.
cash money : uang kas.
(h:
cashier : kasir.
casting iron pipe : pipa besi tuang.
t~
casing: acuan; corong; kipas angin; castle ladle: sendok tuangan; aparat ~.""
tuangan.
pipa sambung.
casing head: kepala pipa selubung.
casting matrix: acuan tuang; cetakan c
tuang; matrik tuang.
casing head gas : gas ikutan.
casting model : model tuangan.
casing pressure : tekanan pipa selu
casting piston: torak dari besi tuangan.
bung.
casing shoe : sepatu pipa selubung.
casting pit : lubang tuangan.
case swage: pelurus pipa selubung.
casting skin : kulit tuangan.
cask : gentong; tong.
casting yard : tempat cor.
cast things: benda-benda tuangan; ba
cask hook : pipa gentong; kaitan gen
rang tuangan.
tong/tong.
cask making machine : mesin ketam; cast's back: punggung tembok.
gentong/tong.
cast's head: kepala kancing.
cast (to) : menuang; kerak tuangan; me
cat walk : penyandar pipa.
catalitic agent : katalisator.
lemparkan.
cast brick : batu cetakan.
catalogue: daftar buku; les; deret; ikh
cast concrete: beton tuang; beton ce
tisar.
catalyser
: katalisator.
tak.
cast drain: saluran simpang; saluran catalyst : katalis katalisator.
pengelak.
catalyst activity : aktifitas katalisator.
catalysis : katalisa.
cast flange : flensa tetap.
catalytic: katalitis.
cats iron : besi tuang dapat ditempa.
catalytic cracking: perengahan katali
cast iron cap: topi besi tuang.
cast iron frame : rangka besi tuang.
tik.
catalytic igtition : penyalaan katalisis.
cast net: jala-jala lempar.
cast rail bond: las reI tuangan.
! catalizer : katalisator.
cast shadow: bayangan langsung; inti catapult: pelanting.
bayangan.
catapult device: alat pelanting.
~ ast steel: baja tuang; baja cetakan.
catapult plane : pesawat pelanting.
Ulst steel plate: pelat baja tuang.
catarac : katarak.
0.

- - - ----_._-- - - - - ' - - - - , - - _ . _ - - - - - - - _ .

'(amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

i~ catch

..

cau!kin~rim

catch: gerendel; menerima; menang- cathode region: daerah katoda.


kap; palang; pegangan; kait; pal; bu- cathode spart : noda katoda.
~'
bungan; terkena.
cathode support : kutub katoda.
~ catch button : tombol tekan.
cathode cleansing: pembersih katode.
~
-.". catch drain: selokan; saluran; pembu- cathodic influx : arus ion .

.~
ang; saluran buang.
. cathodic inhibitor: penghalang katoda .

.~ catch frame: rangka penyangga.


cathode protection: lindungan katoda .

~, catch feeder : saluran pengisi (untuk cathode luminescence: pendar katoda.

'1)
(~
irigasi) .
cathodephosphoresence : pendar fos
-v cath friction wheel: pal roda friksi .
for katoda .
$
catch hook : kait pancingan.
catholyte : katode cairo
:~ catch opening: lubang pembawa .
caterpiller : ban gerigi dan rantai pIal
f~ catch pit : kolam pembuang lumpur.
pengganti roda.
'J
catch lever : tuas penyangga.
cation: ion yang bergerak menuju kato
:c catcher: penangkap; penerima.
de.
catching stap : tumpuan penyangga. I catridge sand: cantridge alat pemadam
category: kategori.
pasir.
catenary curve : katener; lengkungan catridge for cut outs : patron penga
rantai; liku rantai; tali rantai .
man.
catenary linkage: gandengan katener. cattle car : gerobak hewan.
catenary suspension : lubang pemba- cattle steamer: kapal pengangkut he
wa; gantungan tali rantai.
wan.
caterpillar : ban ulat.
cattle trafic : lalu lintas gerobak hewan.
caterpillar tractor : traktor ban ulat.
catle train : kereta api pengangkut he
caterpilar wheel: roda ban ulat.
wan .
cathead : balok derek
cauldron : ketel besar; bak batu bara
cathedral glass: kaca katedral
: bulat yang besar; panci masak.
I
cathode: balok derek; jangkar.
caulk: merapatkan (kampuh); mema
cathode bracket : siku-siku katoda.
kai; menutup celah.
cathode clamp : sengkang katoda.
caulked seam : kampuh yang dirapat
cathode fall : jatuh katoda.
kan.
cathode filament: kawat katoda; kawat caulker: pemakai; pekerjaan menutup
pijar; filamen katoda.
merapatkan.
cathode heating: pemanasan katoda; caulking chisel: pahat perapat.
pem.l)d'id'U k'At'0de.
caulkin~ ed~e : kaml"uh ral"at.
cathode oscillograph: oskilograf kato- caulking iron : besi perapat.
da.
caulking machine: mesin perapat kam
cathode pole: kutub katoda.
puh .
cathode ray: sinar katoda.
caulking mallet : pakal.
cathode ray oscillograph: ayunan si- caulking material: bahan-bahan untul
nar katoda; oskiloskop sinar katode.
merapatkan.
cathode ray tube: tabung sinar katoda. caulking rim : pinggir perapat; tep.
'I.)
~

Ka mus T e knik L e ng k ap Ed is i T e rbar L.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

caulking tool
yang dirapatkan.
caulking tool : pahat perapat.
cause : menjadikan; menyebabkan.
causeway: tanggul; pematang; jalan
tambak.
caustic: bahan pembakar; bahan peng
gigit; pedas.
caustic agent : bahan keras.
caustic lime : kapur tohor; kapur yang
menggigit.
caustic potash : potas yang memakan;
potas kaustik; potas yang menggigit.
caustic soda : soda kaustik; soda yang
memakan; soda yang menggigit.
cave: cekung; tekuk.
cave in : melekukan.
caved sloped : lubang terambruk.
cavendish experiment: percobaanJeks
perimen kapendis.
caving: ambrukan.
caving method: metode lubang am
brukan (runtuhan).
cavity: cekungan.
cedar : pohon sedar.
cedar wood: kayu ara; kayu sedar.
ceiling bearer: batok plafon; balok pa
gu-pagu; batas tinggi; langit-langit.
ceiling illumination: lampu plafon.
ceiling joist: gantungan plafon.
ceiling light :
lampu langit

langit; penera

ngan plafon;

lampu plafon.

ceiling lightdoor0 ~
switch : saklar
ceiling light
pintu lampu la
ngit-langit (plafon).
ceiling painting: gambaran plafon; cat
plafon.
ceiling picture : lukisan plafon.
ceiling plaster : plesteran plafon.

cement ._,.....,,....,

ceiling rose : roset (gantung=

plafon.

ceiling switch: saklar langir-.:... .

fon).

celcius temperature scale :

celsius.

celerity : kecepatan.

cell: sel; elemen.

cell cavity : elemen berong; ~

cell contector : penyambung ~

nyambung elemen.

cell celliform : berbentuk se

cell insulator : isolator ak<.:=

cell switch : sakelar sel.

cell voltage : sel tegangar. :

elemen.

cell wall : dinding sel.

cellular : berbentuk sel.

cellular brick: batu tem1J0"

cellular tissue : selaput sel.

celluler : sel.

celluloid: seluloid.

I cellulose : selulose.

cellulose varnish : lak se k~'

cement: perlekatan antar k ~~.j~dalam batuan; menyemer.

cement block : ubin seme:.

cement bond logging: pere

an semen; penampang ir-'

cement brick: batu tendok . :

semen.

cement concrete: beton ~~~

sement floor : lantai sem':':.

cement furnace : dapur ~

men; dapur semen.


cement gun : alat untuk = ~: ---- -.
kan adukan semen.

cement mortee : adukan se~

semen.

cement paste : adonan ser-:


cement plastering : pen',,::,

plester semen.

Kamus Teknik Lengkap Ed li si Te "

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~~

cement steel

' ::J.
')J
cement steel : baja semen.
,; cement stone : batu sement.
i cement tile : ubin semen.
cementation : sementasi.
.-,. 1

'~

.~
.~

.S
')_
( \
"-.,

3"
~

,~
(~

centre

b~

central : pusat; terpusat; sentral.


central battery : system sis tim bate~
terpusat.

central book keeping: pusat pembuJ.a:

an .
cementing: pensemenan.
cementing of well: pensemenan sumur. central contact: kontak pusat; konta:.
sentral.
cenozoic bond legging: mas a senozoik.
central controlled point: wesel pelaya
census: cacah jiwa.
nan pusat.
censorship: pemeriksaan film.
cent: hal yang berarti 11100 nya.
central earth wire: kawat tanah pusa:
central electrode : elektroda pusat.
center: memusatkan; menyenter.
central exchange : biro sentral
center cut : pola inti; pol a terpusat.
center of area, center of area controid central force : gaya sentrallterpusat.
central heating : pemanasan sentral.
pusat luaran.
pemanasan terpusat.
center of buoyancy, displacement: ka
central heating installation : instalas~
kas apung.
pusat pemanas.
center of inversion: pusat inversi .
central lubrication : pelumasan pusar.
center of mass: pusat masa.
center of mass system : sistem pusat ! central office : kantor pusat.
central point: titik tengah; sumbu .
masa.
center of oscillation: pusat ayun; pusat I central power : gaya pusat; pus at ke
kuatan.
osilasi.
center of precussion : pusat ketuk/per central power plant : instalasi mesin
kusi .
.
pusat; sentral tenaga; stasiun tenaga
pusat.
center symmetry: pusat simetri.
center piece: pengulas senter; keping central processor : pengolah sentral
(telepon).
an senter.
center punch : titik senter; kepingan central service : pelayanan sentral.
senter; pemusat.
central servicing: pelayanan yang di
pusatkan.
centers: pusat.
centerbit : bor senter; penggerak pusat; central situation: terletak ditengah-te
ngah.
gerek pusat.
centerhole : lubang senter; pus at senter. central station : stasiun pusat; stasiun
centerline : pusat garis senter.
sentral.
centesimal: bagian perseratus.
centralize ventilator: fentilasi terpusat.
centesimal division: pembagian derajat centre: pusat; induk; ditengah-tengah:
perseratus.
menyenter; menitik; sumbu.
centigrate: celcius; dari seratus bagian. centre bit: gerek senter; pemusat; ge
centigram : centigram.
rak pemusat.
centimeter-gram-second system: su centre bearer : dukungan tengah.
sunan sentimeter; gram detik (11100 centre boss : penebalan di tengah-te
nya) .
ngah.

= :
'.1

Kamus Tek nik Lengkap Edisi T erbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

centre distance

centre distance: jarak dari pusat ke


pusat; jarak dari sumbu ke sumbu .
centre girder plate: pelat haluan ver
tical; padat haluan tengah .
centre line: garis pusat; jarak dari pu
sat ke pusat.
centre of gravity: titik pusat; titik be
rat.
centre of oscillation: titik osilasi; titik
ayunan.
centre of pressure : titik tekan; titik
beban.
centre of rivet: pusat paku keling.
centre piece: bagian tengah.
centre plate: pelat tengah.
centre punch : pons senter; penebuk
senter; pahat titik.
centre spring boat: baut tengah.
centricity : letak sentral.
centrifugal: sentrifugal; memusat.
centrifugal bottle: botol pemusing.
centrifugal compressor : kompresor
sentrifugal.
centrifugal force : gaya pusingan pe
musat; gaya sentrifugal; gaya memu
sat.
centrifugal governing: pengaturan pu
singan.
centrifugal governor: pengaturan pu
singan; regulator pusingan.
centrifugal machine mesin sentri
fugal.
centrifugal moment momen pusi
ngan; momen sentrifugal.
centrifugal pump : pompa pusingan;
pompa sentrifugal.
centrifugal regulator: regulator sentri
fugal; pengatur sentrifugal.
centrifugal switch : saklar pusingan;
saklar sentrifugal.
centrifugal tube: tabung pemusing.
centriufuge : pemusing.

centring gauge : mal r-=-_


centring plate: pelat [:' :"
centring point: jarum -;- . _~_
centring screw : sekrur ~
tengah.
centripetal: tekanan; pT
titik tengah (pus at) .
centripetal accelatarioI!
sentri petal.
centripetal force: gaya ;: .........."....._
sentripetal .
centripetal moment: IT: .
momen sentripetal.
centro de : sentrode.
ceramic: keramik.
ceramics: pecah belah: ___"'--_
cerenkov radiation: pe::-.:
kov.
certificate : sertifikat; 5_
(pujian; keterangan) ' : ~
jazah; tanda bukti; at~
certify: menandai.
ceruse: putih timbel.
cerussite : bijih timbel ;: _~
cesspool: perigi jambar. ___
tandas; jumblang.
cgs system : susunan c g~
chafe : menggosok ~ c
menggahar; mengetarL
chain: rantai ukur tan1.:
rantaian; deretan.
chainage : jarak yang C_-1.._
rantai ukur.
chain barrel : teromol r=
chain blocks: takat ran _
chain book : catatan-c~~_
jarak yang diukur dengc..:.
chain brigde : jembatan :-
chain burst: putus rantai: -. --,.--
tus.
chain cable: rantai; jang ..,
tai.

Kamus Teknik Lengkap Edisi

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

i~

chain conveyor

'i)

chain conveyor : konfeyor rantai.

chain coupling : kopeling rantai.

chain cover : tutup rantai.

chain drive: transmisi rantai; pengge


rak rantai.

chain drum: teromol rantai.

chain funnel : bumbung rantai.

chain gearing : transmisi rantai.

chain grate: rangka bakar rantai.


chain guard casing: tutup rantai.
chain iron: besi rantai.
chain loss: tanpa rantai.
chain link: bubungan rantai; mata ran
tai.
chain locker: bak rantai; ceruk rantai.

chain pin : baut rantai.

chain pulley: cakra rantai; puli rantai.

chain reaction : reaksi rantai.

chain riverting : kampuh rantai paralel.


I
chain roller: rol rantai.

chain rope : kabel rantai.

chain saw : gergaji rantai yang dapat


I
digulung.
chain seam: kampuh rantai.
chain stay : rantai penjangkaran.
chain stitch : tusuk rantai.
chain tackle: taka! rantai; kerek rantai.
chain tongs: tang rantai.
chain valve: ka
tup rantai.

chain wheel: ro

da rantai.

chain wheel cut

ter : frais roda

rantai.

chain wheel
chain wheel ge
nerating cutter : frais urai roda ran
tai.
chair: kursi.

chalk : kapur; kapur tulis.

chalk bed : tapisan kapur.

chalk line : garis sifat.

"~,,
'OJ
'~

.S
s,

c-'-j)
3'
~

:;1
;J;
;j

...,
""""

channel

chalk path : pengaduk kapur.

chalk stone : chamotte.

chalky : seperti kapur.

chalky sand stone: batu camotte; pasir

kapur.
chamber : kamar
chamber blasting: peledakan ruang.
chamber of mine: kamar tambang.
chamfer: pembuangan segi; membuat
alur; membuat tepi simetris.
chamfered: tepi miring.
chamois : kulit penggosok.
chamotte stone : batu chamotte.
champignon : cendawan.
chandelier: pelita; lampu; temp at lilin.
change : mengubah; perukaran; pero
lehan.
change (to) exchange (to) : menukar
kan; mengganti.
change colour: menjadi luntur.
change gear: memasukkan verselling:
memindahkan gigi.
change gear axle: poros roda penggan
ti.
change gears: roda-roda tukar.
change over: memindahkan hubungan;
menukar hubungan; lengkapan penu
kar gigi .
change of state : perubahan keadaan;
perubahan fase.
change over switch: penukar hubung;
saklar penukar; sakelar pembalik.
change shaft: poros penghubung.
change speed: penukar gigi; pengubah
kecepatan.
change speed lever: tuas penukar gigi.
change valve : katup pengubah
change wheel : roda tukar (bubutan).
changing chamber: lemari api; tersen
diri (terpisah).
changing gear : penukar gigi.
channel: kanal; terusan; saluran; selok

----------'---- - ---_.._--------

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

channel bar
an; aluran.
channel bar : besi U; besi alur.
channel iron : besi U; besi alur.
channel reefs : karang terusan.
channel sampling : pemercontohan
alur
channel section : penampung kanal
berbentuk U.
channel valve : sorong ingsut; bersa
luran.
canneled spectrum : spektrum alur
chapman equation : persamaan shap
man.
chapter : bab.
char (to) : menjadi arang; mengarang.
characteristic: ciri; tanda; karakteris
tik.
characteristic factor : fuktor pewatak.
characteristic frequency : frekuensi
sendiri; karakteristik frekuensi.
catacteristic of divisibility: ciri (tanda)
dapat habis dibagi.
carasteristic of work : karakteristik
kerja.
characteristic radiation: radiasi ka
rakteristik
chatacterize: menandai; menandakan.
charcoal : arang kayu; arang.
charcoai burner : pembakaran arang
kayu.
charcoal furnace : perarangan; temp at
membakar arang.
charge : beban; muatan.
charge (to); load (to) : mengisi; muat
an; beban; menjenuhkan.
charge carrier : kereta beban; kereta
muatan.
charge conjungction : kunjungsi muat
an; konjungsi beban.
charge control lamp : lampu pengawas
pengisian.
charge curve : lengkung pengisian.

charter p

charge hand: mandor; kepala ke:_-


pok.
charge indikator : j arum muaIL.. ~:
ban.
charge man: mandor; kepala k:: =-.
pok.
charge mass ratio : nisbah m :::E"".
massa.
charged condition : keadaan teris-:
charger: tukang isi; mesin pemuat: ; -=
sawat pengisi.
charging current: arus pengisian .
charging curve: garis lengkung m .~~
charging density : kerapatan isi I -,-~
kerapatan pengisian.
charging device: ungkapan peng:,.
charging loss: rugi (dalam) pengis ::::::.
charging opening : lubang mual.
charging pertice : corong untuk 1l1:::._ .
angkan adukan.
charging potential: potensial peJ+--:-
an.
charging rote : bagian muatan; pe::.~ .
maan adukan.
charging resistance : hambat pe:-:'i2 :
an.
charging station: stasiun pengis:
trik).
charging time : lama pengisian.
charging trough : bak muatan.
charging voltage: tegangan peng := .~
chariot: kereta perang.
charles law: hukum charles.
charring: jadi arang; pengaran~.:.:::
chart, nautical chart: peta; laut: : > ::: .
an.
charter: memuati; perjanjian be' - :::
an.
charter flight: penerbangan bo rl., :-. ~ _=.
charter party: perjanjian peng L.~._-:::
an.
charter plane: pesawat sewaar. .

Kamus Tekn l k Lengkap Edisi Terb s

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.;,

..

...

,~

'j.J
~

.,.;

'-f
'~

1
(J)
?:'
v:;..

:;1

i}

=
'c ,

chartlight

chemical transformation

chartlight: lampu pembaca peta.


checking lamp: lampu periksa.
chasing: lengkapan penggerak.
checking measuring : ukuran tilik .
chasing chisel: pahat pengukir.
checking resistance: hambatan tahan
chasing coal on crop: batu bara saman pengawas.
ping.
cheek: pipi.
chasing tool : pahat pemotong ulir.
I cheese: keju.

chassis : sasis; rangka bagian bawah . cheese cloth: kain katun tipis.

(mobil); bingkai sasis.


cheese head: kepala bulat.
chassia beams : blok rangka; blok ba- chemical: secara kimia secara kimia;
sis.
berhubungan dengan kimia; kimiawi.
chassis frame: rangka bawah.
chemical action: pekerjaan secara ki
chatterton compound : kompon chamia; aksi secara kimia.
terton; campuan charerton; sanyawa chemical balance : keseimbangan ki
charterton .
mia .
check: menghihmg kembali; mengon- chemical combination: persenyawaan
trol; menghambat; menahan; memekimia.
riksa; mengawasi.
chemical composition: komposisi ki
check circuit: rangkaian pemeriksaan
mia.
arus; rangkaian pengontrol.
chemical compound: persenyawaan ki
check distance: jarak titik.
mia; persenyawaan secara kimiawi.
check nut: mur penahan; mur bawah; chemical energy: tenaga (secara) ki
mur kontra .
mia.
check pin : pin penyetel; pin atur.
chemical engineer: insinyur kimia.
check plate : pelat penjamin.
chemical erosion: lapuk lekang kimia
check point : pos pemeriksaan.
wi.
check prive : patokan harga-harga stan- chemical extinguisher: alat pemadam
dar.
cepat.
check rail : reI pengamanan.
chemical factory: pabrik bahan kimia.
check spring: pegas tutup .
chemical gauging : pengukuranjumlah
check strap : sambungan pintu.
air yang mengalir dengan penetapan
check valve: katup balik; katup tahan;
keenceran larutan kimia.
katup aliran searah; katup lawan; ka- chemical materials : bahan-bahan ki
tup kontra.
mia.
checked: berpetak; corak; pola.
chemical passivity: kefasihan kimiawi.
checked steel plate : pelat baja belah chemical process: proses secara kimia.
ketupat.
chemical property: sifat kimiawi.
checking: penyelidikan; pengawasan; chemical reaction: reaksi kimia .
penilikan; pemeriksaan.
chemical riches : kekayaan kimia.
checking circuit : hubungan pengawas chemical solution : larutan kimia.
sirkuit kontrol.
chemical symbols : tanda tuhs kimia;
checking dam: bendungan (pengatur)
simbol-simbol kimia .
banjir.
chemical transformation : perubahan

K amu s Te kn ik Len gk a p E d i si T erbar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

chemical way
secara kimia.
chemical way : jalan kimia.
chemical works : pabrik obat kimia;
pabrik barang-barang kimia.
chemicals : ramuan kimia; bahan-ba
han Icimia.
chemicals factory: pabrik bahan-ba
han kimia .
chemise: lapis tebing.
chemist : juru obat; ahli obat; ahli ki
mia.
chemist analyst: analis kimia; ahli ki
mia .
chemistry: ilmu kimia.
chemist assistant : pembantu ahli ki
mia; asisten ahli kimia .
chemist's shop: rumah obat; apotik.
cherry red : merah padam.
~herry red head: panas pijar merah
padam.
chert: pujang.
chest: peti; kopor; lemari.
chief: majikan; kepala; pimpinan; teru
tama.
chief chain: rantaian utama.
chief draughtsman : kepala juru gam
bar.
chief engine driver : masinis kepala
(kereta api).
chief engine filter : montir kepala.
chief erector : kepala montir.
chief inspector: opseter kepala; ins
pektor kepala.
chief mounter: montir kepala.
chief ray: sinar pokok; sinar utama .
chill : penyejukan mendadak.
chilled/tempered iron: besi yang dike
raskan besi sepuh keras.
chimney: cerobong; corong lampu.
chimney belt: gelang cerobong.
chimney bond: pertambatan cerobong.
chimney cap: tutup cerobong; kap ce

robong.
chimney damper: peredaran cerobong.
chimney draught : tarikan cerobong. _Q
chimney duty: daya cerobong .
rt,
chimney fire: api cerobong .
.i:~ ,
chimney foot: kaki cerobong .
g
chimney foundation : fondasi cero- ~ .
bong.

' ;':'

(~:

chimney lining: salut cerobong; garis ~


oS
cerobong.
~. .
chimney loss: rugi cerobong.
,.
(f,
chimney mantle: mantel cerobong.
~
"~ .
chimney piece: mantel cerobong .
chimney pot: pot cerobong; (bagian
c
bulat di atap).
chimney shaft: pipa cerobong.
chimney stack: cerobong atap; kelom
pok cerobong-cerobong.
chimney stalk : cerobong atap.
chimney steam : cerobong asap; corong
uap .
chimney superheater : alat pemanas
lanjut cerobong.
chininet top: tutup cerobong; sungkup
cerobong.
chimney uptake: terusan cerobong .
chimney ventilator : ventilator cero
bong.
china porselen : dari porselen.
china clay : tanah porselen; koalin; ta
nah liat cina.
china rhomp : belah ketupat.
china shilver : perak cina.
china tile : porselen cina.
chink : celah; renggang; sela.
chip: rnembuang duri; sembilu; pecah
an halus; cakera kecil; serpihan; me
motong; menyerpih; mengrisik.
chip angle: sudut sayat; sudut geram.
chip axe: kampak tukang kayu
chip chisel: memahat.
chip of : menitik.

Kamus Te k nik Lengkap Edisi T erbaru

<'.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:~

chromatE

chip of wood

.~

,~

chip of wood: tatal kayu.

chloride mercury : klorida air raksa.

'2 chip ofthe scale: mengetruk batu keci!. chloride of potash : klorida patas.
I chloride of soda: klorida natrium; na
chip section : penampang geram.
trium klorida.
chip thickness : tebal geram.
chloride of zinc: klorida seng.
~ chipped: rusak; rompes.
.~ chipping chisel : pahat untuk menghi chlorinate: mengklorida .
chlorination : pencampuran air raks2.
~,
langkan cacat pada besi/baja.
dengan kaporit untuk membunuh ku
. chipping hammer: palu tatal; palu ke
'I]
';
tik.

man-kuman.
{ j- chippings : pecahan batu (bara); batu
chlorine : klorin; klor (gas yang me
.?-.
belah.
5
ngandung racun berwarna kuning ke
,3 chippings ballast: beban batu pecahan;
hijauan).
chlorine gas : gas klorin.
(~
balas batu pecahan.
chlorite : khlorit.
chisel: pahat; memahat.
chisel fastener : jepit pahat; penjepit . chlorophill : hijau daun.
choke: menyempitkan; melemaskan:
pahat.
chisel holder: gagang pahat; pegangan
menghalangi; menutup (karbinator):
pahat.
menciutkan.
chisel nose : hidlUlg pahat.
cboke coil : koil reaksi; kumparan peng
chisel off: memahat; memotong.
hambat; koil/kumparan ciut.
chisel out : memahat; pemahatan.
cboke damp: gas lemas (tambang).
chisel plate : pelat pahat.
choke valve: katup udara; pencekik.
chisel plate holder : pemegang pel at choking coil: kumparan ciut; koil ciut.
pahat; gagang pelat pahat.
choking effect : efek penciutan; efek
chisel point : u
penyempitan
jung pahat.
choking resistance: tahanan pemadam:
chisel saddle :
resistansi/hambatan penciutan.
suppor pahat.
. chop: membelah; membelah; mereng
chisel shape :
kah.
bentuk pahat.
chop fmely : mencencang halus-halus.
chisel steel: baja
chopper: kampak; pisau cincang; me
chisel steel
pahat.
sin cincang.
chisel tip : ujung pahat.
chopping block: talenan; landas; blok
chloraform : obat bius.
cincang.
chlorate : klorat.
chopping board : papan cincang.
chloric : khlor.
chopping knife: parang; golok; pisau:
chloric acid : asam khlor.
pisau potong; pisau pemotong.
cbloride : klorida.
cbord : tali; dawai; kabel gantung (jem
chloride of ammonium : klorida amo
batan).
nium.
chord winding: Iilitan tali.
chloride of magnesium: klorida mag
chrismat tree: silang sumur.
nesium.
chromate : khromat.

~,

,,~

'S~

==

Kamus Teknik Lengkap Edisi TerbarL

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

chomate of lead
chomate of lead : bij ih tim bel merah;
khromat tim be!.
chromaticity: kromatitas; kualitas war
na; mutu wama.
chromaticity coordinates : koordinat
kromatitas (mutu wama).
chromaticity diagram : diagram kro
matitas (mutu wama) .
chomaticness : kekromatikan.
chromatography: khromatografi.
chromatolophy : penguraian wama.
chrome : khrom; salah satu unsur 10
gam.
chrome green: hijau khromat.
chrome iron ore: bijih besi khrom.
chrome red : merah khromat.
chrome steel: baja khromat.
chrome yellow : kuning khromat.
chromic acid : asam khrom.
chrommite : biji besi khrom; khromit.
chromium: khromium; khrom.
chromium harden : menyepuh dengan
khrom.
chromium plated: dilapisi khrom; di
sepuh khrom.
chomograph : pencatat waktu .
chomolithography : litografi khrom.
chromosphore, calor carrier: pemba
wa wama.
chromophoric electron : elektron kro
moforik elektron kromoforik.
chomosphere : kromospere.
chronograph : kronograf.
chonometer : kronometer.
chronoscope : kronoskop.
chrysalis : kepompong.
chuck : pelat cakar; memasang (pada
mesin bubut); pelat genggam; gagang
gerek; gagang bor.
church: gereja.
churn drill : bor tumbuk.
chute: jeram; air terjun; corong pengi

circle plane

~,

~\~

si; tirai gulung; sekiram gulung.


~
chute grate: rangka bakar-tuang.
~
chute trap : katup jungkit.
r..
-~
cigar eighter : pemasang cerutu.
(t.
ciment fondu : semen yang mengan- '~.
dung aluminium kadar tinggi.
"
~
cinch: tali pelana.
t
,~
cinchona: kina; pohon kina .
R
~
chinchona bark : kulit kina.
cinder: abu bara; bara api; sintel; terak. ;:,
<s."
cinder concrate : beton sinte!.
'.
r;:b
chinder notch : pencerat terak.
f.?'
cinder sifter: tapisan debu; ayakan de
bu.
cinder-stone : batu sinte!.

cinder-tap : pencerat teraks.

cinder track : jalanan sinte!.

cinders : debu.

cinema: bioskop; komidi gambar;

gambar hidup.
cine-camera : kamera film .
cinemascope : gambar hidup berukuran
be~ar; menggunakan 3 buah proyek
tor.
cinematography : pembuatan film.
chipher : nol; angka; berhitung.
circle : lingkaran; gelang; jalan ling
kar; rangkaian; cincin; bcrkeliling;
berputar.
circle diagram: rancangan prinsip; dia
gram lingkaran.
circle frequence : frekuensi lingkaran.
circle line : garis melingkar.
circle method : metode lingkaran.
circle of confusion, aperature effect:
efek tungkap; lingkaran baur.
circle of ilumination : lingkaran ilumi
nasi; lingkaran penerangan.
circle orbit : garis melingkar.
circle path: tempuhan melingkar; jalan
melingkar.
circle plane: jalan melingkar.

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

-".

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

, t~

~~
.J

'jJ"

',<

~
~"

~.,

t.,

,..;

.,
".>

.t

S'

,!j

;:::.

;J

3'''
,5
.;;,
($
,G

' .!

.,

circuit
circuit : lingkar; rangkai; peredaran
lingkar; keliling; aliran arus; ruang
tertutup; penerbangan melingkar.
circuit arrangements : bagian aliran

arus.
circuit breaker: pemutus arus; pemu
tus aliran .
circuit breaker button: tombol tekan
pemutus hubungan; tombol pemutus
arus/atiran.
circuit breaking: pesawat pemutus hu
bungan; aparat pemutus arus.
circuit capacity : kapasitas lingkaran
arus.
circuit changer: pengganti arus.
circuit closer: penyambung sirkuit; ba
gan aliran arus.
circuit current: arus diam.
circuit diagrams: diagram sirkuit; ba
gan aliran arus.
circuit indicator : indikator sirkuit.
circuit interrupter: pemutus lingkaran
arus; pemutus lingkaran sirkuit.
circuit bester : alat uji sirkuit; alat uji
rangkaian.
circurity : berbentuk seperti lingkaran.
circular: seperti lingkaran; berbentuk
lingkaran; bulat; berkeliling.
circuit aperture difraction : lenturan
tingkap bundar.
circular canal : pelayaran lingkar.
circular course : peredaran lingkar.
circular grinding machine: mesin a
sah bundar; mesin asah melingkar.
circular mil : penampang bentuk ling
karan dengan diameter 1/100 inci.
circular motion : gerak melingkar.
circular movement : gerak lingkaran.
circular orbit : lintasan melingkar.
circular path : lintasan melingkar.
circular pitch: jarak antara paku-paku
keling; jarak tusuk.

circumgyrate navitage
circular procces : proses peredaran; ca
ra peredaran.
circular railway: jalan reI melingkar.
circular saw: gergaji lingkar.
circular saw machine: mesin gergaji
lingkaran.
circular seam: kampuh melintang;
kampuh lintang.
circular shears: gunting lingkaran.
circular spirit level : sifat datar kotak
kotak.
circular window : jendela bundar; jen
dela keliling.
circulate: beredar; mengedarkan; ber
keliling.
circulating: beredar; sirkulasi .
circulating decimal pecahan beru
lang.
circulating fraction pecahan beru
lang.
circulating load: sirkulasi beban.
circulating pump : pompa beredar;
. pompa sirkulasi .
circulating water: air sirkulasi .
circulation : sirkulasi; peredaran.
circulation tube : pipa edar; pembuluh
edar.
circulation water: air edaran; air sirlcu
lasi.
circumference : keliling luar; sekitar.
circumference of a circle : keliling
lingkaran; sekitar lingkaran.
circumference of the earth : keWing
bumi.
circum ferential seam: kampuh kel i
ling.
circumferental speed: kecepatan keli
ling.
circumferential velocity : cepat kel i
ling; kecepatan keliling.
circum gyrate navitage : berlayar me
ngelilingi.

Kamus Teknik Lengka p Edisi Terbar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

circumscribe circle
circumscribe circle : lingkaran luar.
circus traffic: bundaran lalu lintas.
cistern : bak air; eadangan air; tangki
air; reservoar air.
citadel : benteng
citric acid: asam linau; asam eitrat.
cit arm: lambang kota.
civil airplanes : pesawat udara sipil.
civil engineer: insinyur umum; insi
nyur sipit
civil engineering: teknik sipil.
clack valve : ~tup engsel.
clad steel : baja yang dilapisi oleh 10
gam-logam lain.
claim (demand) : tuntutan; syarat; me
nuntut.
claimant : orang yang menuntut; pe
nuntut.
clamber : memanjat.
clamp : selaup jepitan; jangkar; din
ding; kait telephon; tumpukan; dapur
ladang .
clamp fitting: pita jepitan.
clamp ear : apitan kawat; gagang kawat.
clamp nail : paku jepit.
clamped: dikelin; dijepit.
clamped dielectric constant : tetapan
dialektrik jepit.
clamping ring spring : eincin sepit;
einein jepit; gelang jepit.
clamping screw: ragum jepit; sekurup
penyetel; sekurup jepit.
clandestine exploitation: pengusahaan
gelap.
clapeyron claucisuis equation: persa
maan klapeiron klaus ius.
clapotis : deburan ombak; deburan ge
lombang.
clapper: gandel; anak genta; anak lon
eeng.
clarification: klarifikasi; penjernihan.
clarify: menjernihkan .

clay elasticity

t;
;1"

clasp: gesper; berpaut; meneekam; ma- ;:~~,


ta rantai; hit; mengkaitkan; mengun- -E
ci.
~
-'s!
clasp knife: pisau gunting; pisau lipat. Ii,
clasp nut : kunei mur.
class : kelas;
meneatat pad a
biro klasifika
si.
class of growth :
golongan pe
numbuhan .
clasp nut
classical: klasik.
~
classical anharmonic : motion gerak
c
tak selaras.
classification : klasifikasi pembagian
dalam kelas-kelas; pembedaan.
classification society: biro klasifikasi.
classifier efficiency: efisiensi alat pen
jernih.
classify: mengadakan klasifikasi; me
nyusun.
clastic rock : batuan klastik.
clausius equation: persamaan klausius.
clasius law : hukum klausius.
clausius mosotti equation: persamaan
klausius mosotti.
clause : ayat.
claw: genggam; eakar; kuku binatang;
paku; kait jepitan.
claw clutch : kopeling gigi; kopeling
eakar.
claw coupling : kopeling gigi; kopeling
genggam.
claw foot spanner : kunei eakar.
claw hammer: palu eakar; palu geng
gam .
claxon: klakson.
clay: lempung; tanah liat.
clay brick: batu tanah liat.
clay elasticity : kekenyalan lempung/
tanah liat.

K amus Tekni k Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

clay ground

clonometer

~~

"J.

P clay ground : tanah liat.


clay iron ore : bijih besi; tanah liat.
clay iron stone : batu besi; tanah liat.
clay layer : lapisan tanah liat.
clay mill : kilang tanah liat.
clay mortar : bubur tanah liat.
clay puddle : lepung kedap air.
clay sampler : alat untuk mengambil
contoh lempung asli.
clay spade : singkap untuk menggali
1'~
j
lempung.
,1 clay tube: pipa tanah.
f~5 clay ware : baran-barang tembikar.
' .1
-- clean: bersih; mumi; jemih; memberi::
sihkan; menjernihkan; memumikan.
clean coal: batu bara tercuci.
cleaner : pembersih; pencuci; alat pe
mumi.
cleaner air : filter atau saringan udara.
cleaning : pembersihan; pencucian.
cleaning door : pintu pembersihan.
cleaning material: bahan gosok; bahan
pembersih.
cleaning of coal: pencucian batu bara.
cleaning preliminary : pembersihan
pendahuluan.
cleaning rag : lap penggosok; kain
pembersih; serbet pembersih.
cleaning service : dinas pembersihan.
cleaning waste: majun; kain hapus.
clear : jemih; cerah; bening; nyata te
rang; bersih; mumi.
clearance: ruang terbuang; ruang anta
ra; sela; langkah bebas (pada torak).
clearance between teeth : celah gigi;
longgar gigi (antara).
clearance gauge prom : ruang main;
profil ruang bebas.
clearance play : ruang main.
clerance space: ruang gigi.
clearing: ijin keluar; lubang tembus;
lubang yang dibuat lebih besar

.s

bautnya; pembukaan hutan; tanah ter


buka
clearing hole : lobang tembus.
clearing lamp : lampu akhiran; lampu
alamat.
clearing relais : relais penutup.
clearing space: ruang rugi.
clearness : kejemihan.
cleat : pasak; sengkang; alat penjepit
baja siku; baji.
cleat insulator: isolator apitanljepitan.
cleave : membelah; merengkah; mele
kat.
cleft: belah; celah; retak; rengat; pe
cahan.
clench: memantak.
clerk maxwell : relation sangkutan
maxwell.
clew : kumparan benang gelondongan
benang.
clift, rockey : bukit; berbukit.
click : pal; tumpuan.
,climatology : ilmu tentang iklim.
climb : panjatan ; memanjat; naik.
climber: pemanjat; alat untuk meman
jat.
climbing hill capacity: daya tanjakan;
kemampuan mendaki; daya naik.
climbing iron: besi panjat.
clinck : dikeling mati; dimatian; menge
ling; dikukuhkan; paku keling.
clinch bolt: baut keling.
clincher : paku keling,
clink : tongkat pahat baji (perusak muka
jalan).
clink-nail: paku keling.
clinker: batu klinker; terak.
clinker bar: tusuk terak; tusuk klinkeL
clincker grate : rangka bakar terak.
clincker pit: lubang terak.
clincker stone : batu klingker.
clonometer : alat untuk menguku

Kamus Teknik L engkap Edisi Terbar u

clinure

clutch

}~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~ .

kemiringan sudut; pengukur tanjakan;


klinometer
clinure : sudut; tanjakan.
clip: menggantung; kayu jepit; mengi
kat dengan jepitan.
clip switch: sakelar balik; sakelar jepit
an .
clipp off: menggunting .
clipp cloack : memberi lapisan; menye
limuti.
clock: sungkup (ilmu alam) ; lonceng;
jam; gelas penyungkup.
clock wise winding: lilitan kanan.
clock work : peralatan roda; gigi-gigi
(mesin).
clod: gumpal; kepal; segumpal (tanah) .
clog: tersumbat; membeku.
close: menutup; mengunci; menyam
bung arus; menghubungkan sirkuit.
closed arc : light lampu busur tertutup.
closed armouring : panser tertutup .
closed circuit : sirkuit tertutup; jalan
arus tersambung; lingkaran arus tertu
tup; arus diam
closed circuit crushing : peremukan
sirkuit tertutup; penghancuran sirkuit
tertutup.
closed circuit current: arus diam; arus
sirkuit tertutup .
closed coil armature : angker dengan
lilitan tertutup; angker kumparan ter
tutup; angker dengan gulungan tertu
tup.
closed connection: tertutup; hubungan
tertutup.
closed groove: tertutup; alur tertutup.
closed link : gunting tertutup.
closed machine: mesin tertutup.
closed magnetic: circuit sirkuit magne
tis tertutup ; lingkaran magnet is tertu
tup; rangkaian magnetis tertutup.
closed network: jaringan tertutup.

closed orbit : orbit tertutup; lintasan


tertutup .
closed path: jalan teltutup .
closed poer : pori-pori tertutup.
closed set: set tertutup .
closed slot: alur tertutup .
closed system: sistim tertutup.
closer: penutup; pel at penutup.
closet: lemari .
closing head: kepala penutup; kepala
keling.
closing link : skala tutup.
closing line: garis tutup; lintas tutup .
closing plate: pel at tutup.
closing spring: pegas tutup.

closing of valve: tutupan katup; katup

tertutup .
closing wedge: baji tutup .
closure : puncak limpah; arus limpah.
clot: ketul
cloth: tambal; kain hapus; kain; penu
tup; bungkus; lap; layar.
cloth~ : pakaian.
clothes brush: sikat baju; sikap pakai
an .
clothes cupboard : lemari pakaian.
clothes horse: sampiran; rak penjemur.
clothing : lapisan; salut.
cloud: awan; mega.
cloud chamber : kamar kabut.
cloud of-dust: awan debu.
cloud point: titik keruh.
clouded: mendung; kabut; berawan.
cloundiness, turbidity : kekeruhan.
cloundy : keruh.
clout : lap; serbet.
clove hithch : tali timba .
club : gada; belantan.
cluster : gugus; jurai.
clustered columns: kolom-kolom yang
dihubungkan.
clutch: kopeling.

K amu s Te knik Lengkap Edi s i T er b ar u

~:

rt.

,~
r~
~
..!;

;-
,."

(I,

~,?

~.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com
.

clutch brake
,~;;,

~ t~)

coal pick

penghambat
coagulation: pembekuan; hambatan.
coak : tabung besi; ekor bajang.
clutch coupling : kopeling genggam; coal : batu bara; arang batu; menjadi
arang .
gagang kopeling .

clutch coupling box : kotak kopeling


coal bearing formation: formasi pem
genggam; kotak pegangan kopeling.

bawa batu bara.


clutch disc: ca
coal black: hitam arang.
coal breaker: perengkah arang; peme
kram kopeling.
cultch faver : te
cab arang; perengkah batu bara.
coal briquette: briket batu bara.
ras hubung.
coal bunker: bungker batu bara.
clutch fork :
coal consumption : pemakaian arang
garpu kope
batu; pemakaian batu bara.
g
llin
clutch disk
coal convenyance : pengangkutan batu
c uteh gear: se
bara.
longsong kopeling genggam.
clutch, interlock: bagian pinggir plat coal crusher: perengkah batu bara.
turap baja untuk penyambungan plat coal cutter: pemotong batu bara.
coal dressing: pencucian batu bara.
di dekatnya.
coal dust: batu bara halus; serbuk batu
clutch lever: tuas hubung .
clutch pedal: pedal perseneling; injak
bara; tepung batu bara.
coal dust explosion: ledakan debu batu
an persneting/akselator.
clutch pressure plate : pelat tekan ko . bara.
coal dust michrophone: mikrofon ser
peling.
clutch spring : pegas kopeling.
buk arang.
clutch thrush bearing of : bantalan te coal field: ladang batu bara.
coal fumes: kap arang.
kan kopeling.
clutch with multiple laminated disc : coal gas: gas batu bara (untuk lampu).
kopeling pel at berlipat ganda.
coal gasification: gasiflkasi batu bara;
clyburn spanner: kunci clyburn; kunci
penggasan batu bara.
coal heaver : tukang (pikul) arang/batu
perancis.
coach: andong; bendi; kereta penum
bara.
coal hold : bungker batu bara; lubang
pang .
coach builder: ahli bangunan gerobak.
batu bara.
coach building : pembangunan gero coal measure: farmasi pembawa batu
bak/kereta.
bara.
coach founder : pandai gerobak.
coal mine: tambang batu bara.
coach grease: pelumas gerobak.
coal mining : pengusabaan batu bara;
penggalian batu bara.
coach house: kandang andong; remis.
coach screw : sekerup rei.
coal park: timbunan batu bara; penim
coach work: karoseri .
bunan arang; park arang.
coagulate: membeku; penggumpalan; coal pick : pengambilan batu bara.

clutch brake: rem kopeling.


clutch casing : karter kopeling
" clutch cone : konis kopeling.
'~,
~

.;~
.~

?,

'JJ
-

:~:'J

f'S
')

..

~
,(}.

K a mu s Tekn i k L engkap Ed i s l Terbar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

coal pit
coal pit: tambang batu bara.
coal planner : bajak batu bara; luku
batu bara.

coal plough: luku batu bara.


coal preporation : pencucian batu bara.
coal preparation plant: pabrik pencu
cian batu bara.

coal raising: pengembalian batu bara.


coal reserves : cadangan batu bara.
coal reserves calculation map: peta
perhitungan batu bara.

coal scoop: sodok arang; sekap arang .


coal screen : saringan batu bara.
coal seam: lapisan batu bara .
coal seam columnar section: penamp

ang kolom lapisan batu bara .

coal shed: gudang batu bara.


coal shovel : singkup batu bara.
coal stage : cerocok batu bara.
coal storage: tempat penyimpanan batu
bara.

coal stratum: lapisan batu bara


coal supply: kiriman batu bara; penyu
piaian batu bara .
coal tar : ter batu bara.
coal tar oil : minyak ter batu bara.
coal transport: pengangkutan batu ba
ra.
coal tip : tip batu bara.
coal truck : gerobak batu bara.
coal vein: nadi barn bara.
coal water mixture (CWM) : campur
an batu bara dengan air.
coal yard : lapang penimbunan batu
bara.
coaling capacity : kapasitas penyim
panan batu bara.
coaling station: stasiun batu bara; pe
labuhan bahan bakar batu bara.
coaly-shale : serpih batu bara.
coals: batu bara; batu arang.
coarse ; kasar.

coarse coper : tembaga ..


coarse emery cloth : ka:':'
sek) kasar.

coarse felt: bulu kempa:- _


coarse file : kikir kasar.
coarse grain: butir kasa:
coarse grained : berbutir
coarse sand: pasir kasar.
coarse thread: benang iL:
coast: pantai .
coast cable : kabel panta:
coast guard: penjaga par:
coast lighting : penerang2':' :
coast line : garis pantai.
coaster: pelayar penyus u.:-
coaster brake : rem terpe- _
coat: menyapu; melumas: -_ ..........._
pisan; mengecat; menyal::_ .:::==:::=:
dipernis .
coat of enamel : lapisan e
coat of oil paint : lapisar: :
coat plastering : lapisan :

coated for thelflrst time: 7'


coated lens : kanta (busa _
coating: kain salut; pela ::
cat.

coating of ice : lapisan es


coating of tar : lapis an te.:
coaxial : menggunakan j c. ~__
bu .

coaxial cable : kabel ko .:=-'


pusat; kabel koaksial;

ka:: ~

coaxial cylinders: silinde:--


aksial; jaringan-jaringar: -,___...........

coaxial line : kabel sesumr-:


sumbu.

cobalt: kobalt; Co .
cobalt glass: kaca kobalt.
cobbles: batu bara tungk.ll p__ _-
batu bulat untuk papis a.a=- _

cobbling : peledakan.
cobweb coil: kumparan :"__-'--'"

Kamus Teknik Lengkap Edisi Te '-

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

cock
laba.
cock : keran air; lidah neraca.
cock, at full cock: pada tegangan penuh.
cock handle : kunci keran air.
cock pit: kabin kemudi; pit kemudi.
cock plug: kunci keran.
cock spanner : kunci keran.
cocoa bark : sabut kelapa.
cocoa mat : tikar sabut.
cocoon: kepompong; kokon.
cocoon fibre: benang sutera; benang
kokon.
coconut fibre : sabut kelapa.
coconut milk : santan.
coconut oil : minyak kelapa.
coconut water: air kelapa.
cocopalm : kelapa.
COD (Cash on Delivery) : dibayar pada
waktu penyerahan barang ditempat
pemesan.
code: kode; tanda rahasia; sandi.
code liver oil : minyak ikan (untuk 0bat).
coding: tanda tentu.
coefficient : koefisien.
coefficient of adhesion : koefisien a
dhesi.
coefficient of carrying capacity: koe
fisien gaya dukung (pikul) .
coefficient of condensation: koefisien
embunan.
coefficient of consolidation: koefisien
konsilidasi.
coefficient of contractor : koefisien
penciutan (penguncupan).
coefficient of coupling: derajat kou
piing.
coefficient of curvature: koefisien de
rajat keseragaman.
coefficient of elasticity in shear, mo
dulus of rigidity : modulus tegar;

cogs

koefisien lenting geser.


coefficient of evaporation : koefisien
penguapan.
coefficient of expansion : koefisien
muai .
coefficient of friction: koefisien gesek
an.
coefficient of heat conduction: koefi
sien penghatar panas; koefisien kon
duksi panas.
coefficient of heat transmission: koe
fisien pemindahan panas.
coeffocient of lighting : rendamen pe
nerangan.
coefficient of losses: koeffisien rugi.
coefficient of mutual induction: koe
fisien induksi timbal balik.
coefficient of safety : koefisien kea
manan.
coefficient of self induction: koefisien
induksi sendiri.
coefficient of velocity: koefisien cepat.
coeficient of viscosicity : koefisien vis
kositas.
coefficient of work: koefisien kerja:
ekuiovalen kerja.
coerivite force : gaya paksa.
coertive force : gaya koersif.
coersion force: gaya batas; gaya koersi.
cofactor : kofaktor.
coffee: kopi.
coffee grinder: gilingan kopi.
cofferdam: beremban peti; bendung
peti .
cog: gigi kayu; gigi roda; sisir.
cog railway: lintas rei gigi.
cogged: bergigi; berigi.
cogged railway: rei gigi; rei kereta api
yang memakai roda gigi.
cogged wheel: roda sisir; roda gigi:
roda berigi.
cogs : kisi kaca.

Kamus Teknik Lengkap Ed i si Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

cohere

cohere: saling melekat; berkumpuljadi


satu .
coherence : kohesi.
coherence resistance : resisten kohe
ren; hambat koheren; tahanan kohe
ren .
cohesion: kohesi; galur; perhubungan.
cohesion force: gaya kohesi; daya ko
hesi.
cohesive: saling bergala; bersifat kohe
si.
cohesive attraction: kohesi atraksi; da
ya tarik kohesi.
cohesive power : gaya kohesif.
cohesive soil : tanah yang bersifat ko
hesi.
coil: kumparan;
gumpalan tali;
spiral; lilitan;
gulungan;
menggulung .
coil axis: sumbu
koil; sumbu
coil
kumparan.
coil contact: kontak kumparan; kontak
koil.
coil core : teras kumparan.
coil end: ujung koil.
coil form : badan gulungan; badan
kumparan; bentuk kumparan.
coil head : kepala koil
coil holder : gagang koil; gantungan
koil; pegangan kumparan.
coil lightning arrester: penangkal kilat
kumparan.
coil winding: lilitan koil.
coil winding machine : mesin lilitan
koil.
coiled spring: pegas ulir.
coiled up : dililit; digulung.
coining machine: mesin lilit spiral.
coining lenght : lebar lilitan.

coin: mata uang .

coincide : bersamaan (p~::- =_

coke: arang kokas; kok::..


bonisasi arang dan ban:
coke ashes : abu kokas.
coke breeze : tepung kok::..:
kas.
coke fnrnace : dapur arc::-..;
cike oven : tungku kokas.
coking: pengkokasan ; pt ~_--,.-__
coking coal : batu bara k: ._
coking oven : dapur arar.;
kokas.
colatorium : penyekal.
cold: dingin.
cold bend testing: penge(c'
suatu batang sampai pe- ~ -=-:--_
180 0
cold blast : tiupan dingin.
cold brittle : rapuh dingi .
cold charge: umpan ding >
cold charging : pengisian
ngumpanan dingin.
cold chisel : pahat dingin; ;:.
memotong baja lunak.
cold drawing : penarikan . ~ _
cold drawn: ditarik (dal <c.
dingin ..
cold drawn steel pipe: baj ::. : '-'~~. __..
dingin .
cold resisting property: c...:...
cold rolling : pengontrolar.
cold shilver : gigil (keding ::
cold short : rapuh dalam t::-_
ngin.
cold storage chamber: b-
tempat penyimpanan.
cold water: air dingin.
cold water cistern: bak ai:- : .
cold water pump : pompa - :.=
pompa sirkulasi air dingin.
cold water tank : bak air d i._ ~ .-

Kam u s T eknik Leng k ap Edisi T e r~.:- -

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

, ./

:~

,~
~

~~.,

.~

:1

J-

,p

?:,,-I

3
::
, ,~
'"

-;j
(!

colloidal

cold water test


cold water test: percobaan air dingin.
cold working : pembentukan profil 10
gam dengan temperatur dingin.
collapse: merobohkan; meruntuhkan;
roboh; kerobohan.

collapsible: dapur dilipat

collapsing load : beban tekuk.

collar: kerah; flensa; kuping; kerah

kemeja; leher kemeja; pakaian kuda;


balok ikat.
collar beam: balok lintang.

collar bearer : gelagar flensa.

colar bearing: bIok bantaIan kerah.


collar bolt : baut dada.
collar bush : gelang dasar.
collar journal: tap kerah.
collar shaft : poros flensa.
collar step : gelang cembung putar.
colllar step bearing : bantalan cem
bung putar; bergelang-gelang.
collar surface : bidang dada.
collar thrust bearing : bIok bantaIan
kerah.
collar vortex : cincin puaL
collect (to) : mengumpuIkan; menghim
punkan; memungut.
collect caU : pembicaraan teIepon de
ngan ongkos dibayar penerima berita .
collecting bar: reI cabang.
collecting box: kamar pengumpul; ko
tak pengumpuL
collecting brush: borseI ko!ektor; sikat
koIektor.
collectig flue: saluran asam pengumpul
(kumpuI).
collecting grid: kisi penahan.
collecting lens : !ens a pengumpuL
collecting main : saluran pengumpuL
collecting pipe : pipa pengumpuL
collecting plate : pel at konsendor.
collecting point: titik isap.
collecting space : ruang pengumpuI .

collecting system: sistim tampung; pe


nampungan saluran buangan.
collecting tank : tangki pengumpul;
tangki penghimpun .
collection: pemungutan; pengumpulan.
collective lens : kanta tengah; lensa te
ngah.
collector: kolektor; pengumpul; peng
himpun
collector ring: gelang seret; geIang ko
lektor.
collector ring motor : motor gelang
seret.
collector rotor: rotor gelang seret; ro
tor kolektor.
collet: leher; poros; gelang.
collide: beradu; terlanggar; tersentuh;
melanggar; pelanggaran kapal di Iaut;
berta brakan.
colliery : tambang batu bara.
collimotor : kolimotor; pengumpul;
berkas.
collimeter : kolimeter.
collinear equation : persamaan kaline
ar.
collision : pelanggaran; tubrukan; pe
Ianggaran di laut.
collision bulkhead : dinding penahan
tabrakan (dikapal).
collision coefficient, coeffisient of res
titution : koefisien bentur; koefisien
resistansi; koefisean tabrakan; koe
fisien pelanggaran.
collision density: rapat benturan; rapat
layu bentur.
collision of the first : benturan jenis
pertama.
collision of the second : benturan jenis
kedua .
collision of trains: peIanggaran/tabrak
an kereta api.
colloidal : geIaha; kaloidaL

Kamus Teknik Lengkar Edisi Terbar u


I

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

colloidal electrolyte

colloidal electrolyte : elektrolit kaloi


daL
colloidal equivalent : tara kaloidaL
colloidal solution : larutan kaloidaL
colloidal state : keadaan kaloidaL
colloidal suspension: gantungan kaloi
dal; keadaan melayang.
colloidal system : sistim kaloidaL
collonade : barisan tiang .
colorimeter: pengukur warna; pengu
kur kalori.
colorimeter tube: tabung koloriineter;
bejana pengukur wama.
colorimeter purity: murnian ukur war
na .
colorimetric carbon monoxide detec
tor: detektor karbon monoksida kalo
rimetrik; penentu karbon monoksida
cara warna.
colorimetry : ilmu ukur warn a .

colour : warna; cat.

colour box: kotak cat; kotak warna.

colour fihn : film warna.

colour filter : saringan warna; filter

wama .
colour index: kadar warna.
colour liquid : cairan warna.
colour less: zat tanpa warna.
colour less compound : persenyawaan
tanpa warna.
colour less liquid: zat cair tak berwar
na.
colour manufactory : pabrik cat.
colour matter : bahan warna; bahan
cat.
colour powder : serbuk/tepung cat.
colour printing : cetakan warna.
colour schema : bagan warna; skema
warna.
colour shade: puspa wama.
colour stone: batu wama.
colour tube : tube cat; tabung warnal

cornu................

cat.
coloured compound : pe= - - : -
berwarna; campuran wa:-:-_
coloured glass : kaca be
berwama.
coloured liquid : zat cair ':-~~-~
colours : barang-barang
column: tiang; tabung; k:,
column drilling machine : - .
tiang.
column iron : besi kolorr.
column of liquid: kolo .
column transformer : t:
kolom; transformator ti:..:".
comb: sisir.
combination: kombinas: - .
combination boiler: kel:.
combination lock : kunc ~
combination pliers: tap.;
combination trap: komi!::......
kombinasi jera; kombin2..: . t ' - - ----...
combinatic circis : cinc ~~_____
c9mbine : menggabungk2::
combined boiler : ketel '.-, ,,,-~
combined field : medaL
combined impulse and
ne : pengukur volt am; _
combined system : sisti:::
combusning weight, re-c:
symbol weight : bob .
lambang.
combustability: sifat dar:.
pat menyala.
combustible: dapat dib-
kar.
combustion : pembaka."
combustion air: udara -:--_~__
combustion capacity : . ~ _
karan ; daya bakar.
combustion chamber : .
karan.
combustion dust: debu ._

Kamus Tek ni k Lengkap Edis i 1 -"

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

" combustion dust pit

commutating current

~;~

bang .
asah.

oJ'; combustion dust pit : sumur abu; bak commission : membalik

committee : komisi; badan

'~'"
abu layang .
I

.\ combustion efficiency : efek pemba commIttee meetmg : rapat pengurus


0-, karan; hasil pembakaran.
commodity : barang dagangan
c
common battery system : sistim bate
: combustion engine: motor/mesin ba
~
kar.
rai terpusat
. ~,
common
bit : gerek runcing
combustion
furnace:
dapur
pembakar
'(jS
common
ion
effect : efek ion bersama
?:- an.

common
",!
combustion
heat
:
kalor
bakar;
panas

jar:
gelas kimiawi biasa
j ...
commmon mode input resistance :
J
pembakaran .
:J combustion motor: motor pembakar perbandingan antara jangkauan te
gangan masuk dengan peru bah an a
foeS
an.
'j
rus penumpuan masuk di daerahjang
combustion pipe : pipa pembakaran.
c combustion proccess : proses pemba
kauan tersebut
common mode input voltage range:
karan.
tegangan maksimum yang dengan a
combustion product: hasil pembakar
man masih dapat dipasang antara dua
an.
terminal input yang dihubungkan ber
combustion room: ruang bakar; mang
sarna dengan titik burni untuk meng
pembakaran; ruang nyala api.
hasilkan penguatan linier.
combustion shaft : gemuk pembakar
common slide value : sorok kotak
an.
combustion temperature : temperatur .communal : bersama ; kornunal
pembakaran; suhu pembakaran.
communal road: jalan raya kota praja
combustion time: lama pembakaran. communicate : berhubungan dengan;
combustion value : nilai pembakaran;
berkomunikasi; memberitahukan.
communicating door : pintu penghu
nilai bakar.
come off: cat lukang; lukang luntur
bung
(cat) .
communicating vessels: bejana peng
comet : bintang berekor; komet.
hubung
comminication : perhubungan; berita;
comma : koma.
pemberitahuan; komunikasi.
command: memerintah; menyuruh.
commander: pemimpin kepala; nahko
communication by railway : perhu
bungan kereta api .
da.
communication cord: tali rem bahaya;
commando: perintah .
commenmorate : ingat akan; mempe . tali rem darurat
ringati .
communicator : kornunikator; rem ba
haya; rem darurat
commentary: pemberitaan (radio).
communicated current : arus yang te
commercial efficiency : daya guna ko
mersil ; daya guna ekonomi.
lah ditukar
commercial science : ilmu dagang.
commutating current: arus kornutasi:
medan pembalik
comminution: pengasahan; penggiling
,~

K a mus Tek ni k L e ng k ap Edis i T erb a r u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

commutating electromotive force


commutating electromotive force: ga
ya elektromotoris komutasi

commutating emp : gaya gerak listrik


yang membalik ; gaya gerak listrik ko
mutasi
commutating field: medan pembalik;
medan komutasi
commutating machine: mesin pergan
tian aliran listrik
commutating motor: motor komutator
com mutating pole : kutub komutasi;
kutub bantu
commutating quality: sifat pembalik
commutaion : komutasi ; pertukaran;
perubahan arus
commutaion current: arus komutasi;
perubahan arus
commutation zone : daerah komutasi
conunutator : alat pergantian aliran lis
trik; penukar arus ; kolektor; komuta
tor.
commutator bar: bagian kolektorjalur
penukar arus
commutator brush: sikat kolektor/ko
mutator; borstel kolektor.
commutator machine: mesin kolektor.
commutator motor : motor kolektor.
commutator part: motor kolektor ; ba
gian kolektor.
commutator pitch: jarak tusuk kolek
tor/ komutator.
commutator pressure : tegangan ko
lektorIkomu ta tor.
commutator rectifier: perata arus ko
lektor/komutator.
connnutator sigment : jalur kolektor ;
temberang; tembereng komutator.
commutator switch : sakelar komu
tator ; sakelar penukar arus.
commutaor voltage : tegangan kolek
tor/komutator; tegangan penukar.
commute : membalikkan ; merubah ;

menukar

commuted current : arus .


mutasikan

compact: kemal ; padat; b' - '


bung; ketat; rapat; teguh

compacted subgrave : tam!!:.


dipadatkan

compaction: percobaan P=.


compactive effort : daya .
company : persekutuan; m""
rikat

compactor circuit: unL - _ _-,.


pembanding

comparison: persamaan; p:~~_ __


comparison lamp: lampu ;
comparison resistance : -_:.....__
pembanding; hambat pec::_ _

compartment: berbilik; ko--_-~


kabin; ruang kedap air (.:.

compass busole : penyulu_' :

c::===

ninjauan; pedoman sec ~. _


jarumnya selalu menufl~i~
utara dan selatan magnir: ~-
tas ; luasnya kompas
compass bering: pendug:..:..::;. "--__
pendugaan pedoman
compass box: cebu bus o: ~
compass card: piringan pc~_
tu kompas.
compass error : salah tuf.:
rah

compass needle
: j arum pedo
man; j a rum
kompas; jarum
penunjuk.

compass pin :
pasak pedom
an
compassed : jangka; ala
gambar lingkaran
compasses: jangka; alar __ .

Ka mu s Te kn i k Len g k a p E d i s i

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:. compasses saw
;j
gambar lingkaran
'J)
-:J compasses saw : gergaji lingkar.
~" compasses timber: kayukompas
" compasses window: jendela kompas;
J jendela bentuk setengah lingkaran
.~ compensate: mengkompensasikan;
mengganti kerugian; seimbang de'~,
ngan
?:- compensated : djperhitungkan
U
compensating amphere turn : lilitan
3
'"
~
ampere kompensasi
:,1 compensating battery : baterai kom."-l
()
pensasi; baterai pengimbang
'J
compensating curret : arns kompensasi
c compensating device: pesawat penghubung/pengimbang
compensating field : medan kompen
sasi; medan keseimbangan
compensating hanging: penggantung
an kompensasi
compensating jet: perecik kompensa
si/pengimbang
compensating lever: tuas pengimbang;
tuas kompensasi
compensating magnet : magnet kom
pensasi
compensating pipe: pipa kompensasi;
pipa muai
compensating pole: kutub kompensasi
compensating pole motor : motor de
ngan kutub-kutub kompensasi
compensating resistance : tahanan
kompensasi; resistance dari lampu bu
sur
compensating spring: pegas pengim
bang
compensating voltage: tegangan kom
pensasi.
compensating wave: gelombang kom
pensasi
compensating winding : lilitan kompensasi

,0

=
"

complete overhaul
compensation: kompensasi; persetim
bangan pembetuian; perhitungan pe
nataan; pergantian mgi
compensation cable : Kabel penyama
an/peng imbang/kompensasi .
compensation current : arns kompen
sasi; arns pengimbang
compensation joint: siar perata
compensation magnet : magnet kom
pensasi
compensation method: cara kompen
sasi; sistem kompensasi
compensation: pendulum ayunan kom
pensasi.
compensation poles : kutub kompen
sasi.
compensation resistance : tahanan
kompensasi; hambat perataan.
compensator: kompensator; penyetim
bangan .
compete: bersaing; berkompetisi.
compete evaporation: penguapan sem
. purna.
competition: konkurensi; persaingan;
berkompetisi.
compilation : kutipan compilator pe
ngutip.
compile: mengutip .
complement: sudut/penyiku.
compleme, chromaticity: kromatisitas
komplementer.
complementary colour : warna peng
genap.
complete: lengkap; komplit; cukup.
complete combusion : pembarakall
sempurna .
complete debye huckel equation: per
samaan debye huckel lengkap.
complete evaporation : penguapan
sempurna.
complete overhaul : ulang periksa se
lurulmya .

Kamus Teknik Le ng kat] Edis i Ter bar u


I

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

completion

compounds

diri dari dua/lebih busur dengan jari


completion : penyelesaian.
jari berlainan; melengkung dan berga- ~
complex : keiompok; gabungan; him
ris singgung.
G
punan .
- ,,
complex charateristic : ciri majemuk; comp ound dreger : kapal pengeruk .L
lumpur yang dilengkapi dengan alat '.:
karateristik majemuk.
complex fraction: pecahan kompleks.
perno tong lempung.
compound dynamo: dinamo kompon.
complex ion : ion majemuk.
compound engine: mesin kompon; r
complex light: eahaya majemuk.
mesin gabungan; mesin majemu.\:: .
complex number: bilangan gabungan.
mesin uap tekanan tinggi dengc:-. :='
complex salt : garam rangkai; garam
rangkap
eair kerja di dalamnya ; yang me--==-
bang di dalam dua tingkat silin:::_
complex section : penampang tersusun
eil tekanan tinggi ke silinder ~-=complex power flow: aliran daya kom
kanan tinggi .
pleks
compound
excitation : pen ; -
complicated : susah; sulit; sukar
kompon; perkuatan kompon; e~-. ~
compenent part : bagian komponen
compose: menyusun
kompon.
compound generator : generate:- - -
composed : tersusun
jemuk; dinamo kompon.
composed ascollition getaran maje
compound girder: balok majem ':' -_
muk
10k baja yang dapat diperteb~ _ ~
composed forces : memadu gaya; me
badan atau flensanya dengan c::...-:. -:: '
nyusun gaya
composite : eara kompetisi
ngelasan ataupun penggiiinga'C
corn positing room: kamar set;kamarl compound machine: mesin kC'_..
compound motor: motor ko n: ; ~-
ruangan penyusun huruf/abjad
composition : komposisi; susunan; compound rest: supor silang.
compound pipe: pipa majem ,.,
eampuran
composotion brush: sikat komposisi;
pon yang bertainan garis ten~E _.. _
borstel komposisi
compound pump : pompa rna:
composotion metal : logam komposisi
kompon yang digerakkan den.;~ :. -
composotion sieve : ayak teromol
ngan mesin majemuk.
compound
section : penamp ~ .=:,""",___
compound: tersusun; majemuk; susun
an; eampuran.
sun; penampang gabungan.
compound steam engine : m eo~,::, _ .
compound bearing : bantalan kompo
sisi; blok komposisi.
majemuk/kompon .
compound boiler: ketel kompon; ketel compound turbine : turbin Ill...c.. ::-.
gabungan.
kompon.
compound brushed: sikat-sikat kom
compound winding: lilitan m::: ,:,._._
pon.
kompon.
compound cable: kabel kompon; kabel compound wire: kawat kom:,
gabungan.
compounds : eampuran-eaIDpu':-"
compound curve: kurve majemuk; ter
dukan-adukan.

,~

=-_

K amus Te kni k Lengkap Edi s i T e r ; ;

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

concentrated solution
~

i
~

~j

~,

,
"(>:11
0

~'-

compounding: pengembangan tekan;


pengembangan uap/udara; tekanan
tinggi dalamdua silinder atau lebih.
compress (to) : memadatkan; merapat;
menekan; mengempakan; dikompre
sikan.
compressed : dipadatkan; dimampat
kan,' ditekankan,' dikempa.
compressed air : udara yang dipadat
kan; kempa udara.
compressed air brake: rem angin pe

f~~ co~~ressed air disease : penyakit ai

iii
e

son .
compressed air spring brake: rem a
ngin pegas.
compressed gas: gas kempaan; gas te
kanan tinggi.
compressibility : sifat dapat dikempa
kan/dapat dipadatkan.
compressibility factor : faktor (keter)
mampatan; faktor kepadatan.
compressible : dapat dikempakan.
compressing plant: instalasi kompresi.
compression: kompresi; pengempaan;
penekanan; pemadatan.
compression camber: ruang kompresi;
tuang pengempaan.
compression cock: keran komperesi .
compression cylinder : silinder kom
presi.
compression dredger: mesin keruk te
kan.
compression failure: patah; desak; ke
gagalan kompresi.
compression flange: bagian balok yang
mendapat desakan.
compression gauge : pengukur kom
presisiltekanan dengan desakan.
compression ratio : pembagian kom
presi; perbandingan kompresi.
compression ring: gelang penutup; ge

lang kompresi.
compression space : ruang kompresi.
compression strength: keteguhan te
kanan kekuatan kompresi.
compression stroke: langkah kompre
si.
compression test: percobaan tekanan:
percobaan kompresi.
compression volume: volume kompreSl.

compressive force : gaya tekan.


compressive strenght : kuat desak.
compressive stress: tekanan kompresi:
gaya kompre
sif.

compressor
kompresor; a
lat tekanan u
dara yang ba
nyak diguna
compressor
kan dalam pengeboran batuan dan lain-lain
compton absorption : serap kompton
compton rule: kaidah kompton; ukur
an kompton.
compton simon experiment: percoba
an (experiment) kompton simon.
computation : perhitungan; anggaran:
perkiraan .
convace : lekuk; cekung ; bengkok
concave and convex: cekung and leng
kung,
concave grating: kisi cekung.
corn cave mirror : cermin cekung.
concave reflection: grating kisi pantu:
cekung.
concentrate : memusatkan; mengkon
sentrasikan.
concentrated : pekat.
concentrated acid : asam pekat.
concentrated liquid: zat cair kentaL
concentrated solution : larutan peka[.

Kamus T e knik Lengkap E d isi Te rb ar L

condenser ch__

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

concentrated surphuric acid

concentrated surphuric acid : asam


belerang pekat; asam sulfur pekat.
concentrated winding: lilitan yang di
konsentrasikan.
concentrating reflector : reflektor
konsentasi; reflektor penguat
concentration : kepekatan larutan; pe
kat kepekatan; konsentrasi.
concentration criterion: kriteria kon
sentrasi .
concentration polarization : pengum
pulan kadar; pola kepekatan.
c.on.c.en.tl~at\on. test : 1le:rc,o'oaan 1lekat.
concentrator: alat konsentrasi.
concentric: konsentris; sepusat.
concentric circles : lingkaran-lingkaran
konsentrasi; lingkaran sepusat.
concentric screw : sekerup-sekerup
konsentris.
concentric sphere : bola konsentris.
concentricity : konsentrisitas.
concept: buram; konsep.
concession: izin; konsesi; memberi
konsesi ; memberi izin; persetujuan.
conclusive force : kekuatan bukti.
concrete: tegas; nyata; beton: campur
an semen; pasir; air; kerikil dengan
perbadingan tertentu.
concrete asphalt: aspaJ beton.
concrete bag : karung beton.
concrete bar : batang beton.
concrete base : kaki beton; pondasil
dasar beton.
concrete bed : palung beton; alas be
ton.
concrete foudation : fondasi beton; alas
beton; dasar beton.
concrete girder : balok beton.
concrete house: rumah beton; dudukan
beton.
concrete iron: besi beton.
concrete lime: adonan beton; campur

an beton.
concrete mixer: penggilingan be- '_
pengaduk beton; kilang beton.
concrete pipe : pipa beton.
concrete plate : pelat beton.
concrete pump : pompa beton.
concrete road: jalanan beton .
concrete roof : atap yang dibe. : -;
beton bertulang.
concrete slab : pelat semen; pe:_
tor..
concrete spreader : alat peng!":.

'oeton.

concrete steel: baja beton.

concrete stone : batu beton.

concrete vibrating: mesin gei.:';:" ~

concrete wall : din ding be: ~~

(tangki) beton.

concretion: konkresi.

condemnation : apkiran.

con dens ant : pemadatan; k0~ ~ ~

condensate air : kondensa::

mengembun.

condensation : kondensasi:
condensation degree : dera~ "

sasi; tingkat pengembun~

condensation loss : rugi kc

condensation process : pre: ::;

sasi ; proses pengembuna.::


condensation tube : pipa :'. _~_
tabung pengembunan.
condensation water : air . ____
air perasan.
condense: mengembunt _ .~__
kan ; kondensasi; merap~_
datkan.
condenser: kondensor; a::' -z::===-
an penyimpan strum li= =
ngubah gas menjadi 72: .
condenser armature: S2.: ~ ......._ __
condenser chain ran= ~
dor.

Ka m us Teknik Lengk a p Edi s i

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com
.

,~

,~ condenser circuit : sirkuit kondensor;


.::
rangkaian kondensor.

condenser electrometer : electrometer

~
kondensor.
''')
' ~ condenser lamp : lampu kondensor.
~ condenser microphone: mikrofon kon
,'i
densor.
;;"
condenser plate : pelat kondensor.
c:;' condensing engine: mesin (dengan)
kondensasi.
jcondensing surface: bidang pendingin.
:,1 conditioner: alat pengkondisi.
f~ conditioning: pengkondisian.
conditioning agent: zat pengkondisian;
lC
bahan pengkondisian.
conditions boundary : syarat-syarat
perbatasan .
conditions of equilibrium: syarat-sya
rat kesetimbangan.
conduct : saluran; antaran; mengantar
I
(listrik).
conduct heat : menghantar panas.
conductant : pengumpulan; konduktan.
conductibility: daya antar (listrik).
conducting : penghantaran; dapat
menghantar.
conducting channel: saluran hantaran.
conducting current: arus hantaran.
conducting network: jala-jala hantar
an.
conducting pencil : pasak hantaran.
conducting power : daya antar.
conducting property : daya antaran.
conducting surface : bidang hantaran.
conducting wire: kawat hantaran.
conduction : hantaran; konduksi.
conduction cable : kabel hantar.
conducting current : arus konduksi;
arus hantaran.
conducting meter meter konduksi;
meter hantaran.
conducting motor motor konduksi;

1..

'is

--

condenser circuit

=
' j

cone shaped
motor hantaran
conducting of heat : penghantar kalor.
conducting wire : kawat hantar.
conductive : bersifat mengantar Ois
trik).
conductive discharge : pelepasan kon
duktif.
conductive resistance: tahanan hantar,
conductivity : sifat dapat menghantar,
conductifity resistance: resistansi han
taran.
conductor: penghantar; pelalu; kon
duktor; kawat antar; penangkal kilat.
conductor band: sabuk transpor; pita
transpor.
conductor of heat : konduktor kalor;
pengantar panas.
konductor pipe : pipa konduktor; pe
ngantar panas.
conductress : kondektur wanita.
conduit : pembuluh; saluran.
conduit elbow: siku-siku.
conduit fitting: piting pita.
conduit pipe : pipa saluran air; pipa
pipa antar.
conduit wall : dinding antar.
cone : kerucut; lunjung; pancang; ko
nis; diflektor.
cone and quartering : kerucut dan
mempercepat.
cone brake: rem/abar konis.
cone coupling: kopeling kerucut/konis.
cone crusher : peremuk kerucut.
cone insulator : isolator tirus.
cone of light : kerucut cahaya.
cone of valve : dudukan katup .
cone rays : kerucut sinar.
cone pulley: puli tingkat-tingkat; cake
ra tingkat; cakera konis.
cone pulleydrive : puli penjalan ber
tingkat -tingkat.
cone shaped : bentuk kerucut.

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

cone stop

cone stop: titip kerueut.

cone tube : pipa galoway.

configuration: bangunan ruang .

confme : membatasi; menentukan.

confmed flow : tak dapat dirembes air

(pacta bagian bawah bangunan).


conformity : konformitas.
confuse: mengusutkan.
confused: kusut konfusion kekusutan.
congeable : dapat beku .
congeal : membekukan; menghambat.
congealed: beku.
conglomerate: batuan yang berlekatan;
mengandung batu-batu bulat; tertim
bun; tertumpuk.
congo paper: kertas kongo.
congruent: serupa dan sebangun; sarna
dan sebangun.
congruent melting point : titik lebur
kongruen.
congruent triangles: segitiga sarna dan
sebangun .
conic : potongan kerueut; bentuk keru
cut.
conic section: potongan runjung; seksi
kerueut.
conic .valve : penting runjung; katup
konis.
conical: tirus; kueut; konis; bentuk
runjung.
conical flask: labur konis .
conical head: kepala konis; kepala ke
rueut.
conical hole : eekung bentuk kerueut.
conical journal: tap konis.
conical mill : gilingan konis
conical pin: pena tirus; pasak konis ;
pasak kerueut.
conical pivot: pivot konis; eembung
putar.
conical plug : sumbat tirus/konis.
conical spring : pegas konis.

connecting flange
conical surface: mantel kerueut; bi
dang kerueut.
conical valve: katup tirus (konis).
conical wheel: roda konis; roda tims.
conical widening: perluasan konis/ti
rus.
conies : ajaran tentang potongan-poto
ngan kerueut.
coning: pengkerueutan ; runjungan.
conjuction : hubungan; kumpulan .
conjuncture: konjungtur.
connate water: air seasal ; air purwa.
connect: menyambung; mempersenya
wakan; menggabungkan.
connect in parallel: menghubungkan
paralel.
connect in series: menghubungkan se
rio
connect in series parallel : mengh
bungkan (dalam) seri-seri paralel.
connect survey: survey terusan; sur
vey lanjutan.
cOlll!ect to earth : menghubungkan kc
tanah.
connected circuit : sirkuit terhubung.
connecting: hubungan; sarnbungan .
connecting bolt : baut hubung; ba I
sambung.
connecting bridge: jembatan pengh
bung .
connecting cable: kabel hubung/sarr:
bungan.
connecting circuit : sirkuit huo_= ~
sambung.
connecting contact: kontak same - ~
hubung.
connecting contact knob : tombol :=-:.
tak hubung/sambung.
connecting diagram : bagan hub -;
sambung.
connecting door : pintu penghub
connecting flange : flensa hubung.
c

K amu s Tek ni k L e ng k ap Edi s i Te r bs ' ~

--

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

connecting house tube

.~ connecting house tube: slang hubung/


~
sam bung .
~}. connecting line : jalan rei terusan.
~ connecting link : gunting; kulis.
.~
l ' connecting main: saluran penghubung.
. ~ connecting metal: logam hubung/sam
bung.
connecting piece: benda penyambung.
~J)
"-. connecting pin : pasak penyambung;
( .
,-i
;:..... pasak penghubung.
~ connecting pipe: pipa sambung; pipa
:,1
hubung.
f'~ connecting plate: pelat hubung; pelat
'J
sambung.
<t connecting plug: sumbu penyambung.
connecting point : pena/pasak/titik
sambung.
connecting rail : reI penghubung; rei
sambungan.
connecting rod: batang hubung; batang
sam bung.
connecting rod bearing: bantalan bat
ang penggerak
connecting rod bolt: baut batang peng
gerak.
connecting rod fork : kepala batang
penggerak.
connecting sheet: pelat hubung; pelat
sambung.
connecting socket : bulus sambung;
soket hubung/sambung.
connecting strip: jalur sambung; jalur
hubung.
connecting tube: tabung sambungan;
slang hubung.
connecting valve: nilai hubungan; nilai,
sambungan.
.
connecting wire : kawat sambunglhubung.
connecting yoke: pemikullpenghubung/penyambung/memasang
connection: koneksi; hubungan; perse-

conservation of energy
nyawaan; sambungan; ikatan; titik
lampu.
connection apparatus: aparat penghu
bung; alat penghubung/penyambung .
connection binder: apitan kutub; apit
an baterai.
connection board: papan hubung; papan jepitan; papan sambungan.
connection cable: kabel hubung; kabe~
sambung .
connection cock: keran hubung; keraL
sambung.
connection contact : kontak hubung.
kontak sambung.
connection of watt: meter hubungaL
pengukur watt.
connection protective cap: kap tutu~
sambungan.
connection switch : sakelar hubung
sambung.
connection terminal: terminal hubung
jepitan hubung.
connection wire : kawat hubung/sam
bung.
connector: apitan hubung; sekerup je
pit; konektor.
conning tower: menara komando
mimbar komando anjungan (kapal selam).
conscious: sedang akan.
conseccutive number: nomor urutan
nomor berturut-turut.
consequent pole: kutub ikutan.
consequent term: term belakang.
conservation : pengawetan; penyim
panan.
conservation bottle: botol konservasi.
conservation of electricity: sara listrik:
konservasi listrik.
conservation of energy: penyelengga
raan daya kerja; mengandung tenagG.
kerja; sara daya kerja; konservasi ke-

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

conservation of work
mampuan
conservation of work : sara tenaga;
konservasi tenaga.
conservation force: medan kakas kon
servatif.
conservative system: sistem konser
vatif.
consserve : mengawetkan; menyimpan
(energi).
consider : memikirkan.
considerable time: lama sekali.
consignee: yang dialamatkan.
consignment: kiriman.
consignment note : surat angkutan.
consignor : pengiriman.
consistency: konsistensi.
consistent fat : gemuk konsisten.
consistent grease : gemuk konsisten.
consolation prize : hadiah; penghibur.
console: tupang; kalang; konsole.
consolidated over: lempung yang agak
keras .
consolidation apparatus cedometer :
alat pengukur konsolidasi; pesawat
pengukur konsolidasi.
consolidation cell : sel konsotidasi.
consolidation coefficient of : koefisien
konsolidasi.
consonant : persesuaian; kecocokan.
constant: tetapan; bilangan tetap; kons
tan stabil; terus menerus.
constant battery: baterai konstan.
constant boiling mixtures : campuran
titik-titik tetap.
constant boiling point : titik didih te
tap.
constant cell: elemen tetap.
constant current : arus tetap; aliran
mantap.
constant current charateristic : watak
(ciri) arus tetap.
constant current dynamo: dinamo a-

construction flttre and erector


rus tetap
constant current machine: mesin arus
tetap .
constant deviation: prism a simpangan
(deviasi) tetap.
constant load: beban tetap.
constant number: bilangan tetap.
constant of galvanometer : konstanta
meter; tetapan meter.
constant of a meter: konstanta meter;
tetapan meter.
constant pressure : tekanan tetap; tegangan tetap.
constant pressure dynamo : dinamo
tegangan tetap; dinamo tekanan tetap.
constant ratio : perbandingan tetap.
constant relation: perbandingan tetap.
constant resistance: struktur hambatan
(resistan) tetap.
constant tension: tegangan konstanl
tetap.
constant value: nilai konstan; harga
tet~p; nilai tetap.
constant voltage: tegangan tetap; volta
si tetap.
constituent: secara menyusun; bagian;
komponen.
constitution: susunan; bentuk; undang
undang; konstitusi.
construct : membentuk; membangun;
melukiskan; membuat (jalan); mema
sang.
construction : bentukan; konstruksi:
susunan bangunan; pemasangan ;
buatan.
construction engineer: insinyur ba
ngunan; pabrikan mesin.
construction company : perusahaan
bangunan.
construction height: tinggi konstruksi;
tinggi bangunan.
construction fittre and erector: tu-

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

~)

~~~

-(...j.
rL
0

':

g
~
1$.
.
c.

(f~

f:

=
~.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com
.

;~

construction iron

contact line

<J

kang konstruksi baja; pekerja ahli contact angle : sudut kontak; sudut
,.
konstruksi baja.
singgung .

~< construction iron: besi konstruksi.


contact arc : busur kontak.

~
construction office : kantor susunan. contact bar: batang kontak.

8 construction joint : sambungan kons contact block :

~
.~
truksi; hubungan konstruksi.
(bongkah) blok

~
kontak .

construction plan: rene ana konstruksi;

contact bolt
'})
gambar konstruksi.

baut kontak.
?:-- construction spanner: kunei konstruk
v
si .
contact bow
construction way: jalan kerja Galan
sengkang kon
contact bolt
tak.
yang dibuat sementara untuk menger
jakan jalan tetap).
contact breaker: pemutus kontak; pe
constructive : bersifat membangun.
mutus arus.
c constructor: pelaksana konstruksi; ahli contact breaking: pemutus kontak/hu
konstruksi.
bungan.
consume :memakai; meneernakan; contact breaking piece: kontak pemu
memusnahkan.
tus hubungan.
contact bush: tabung kontak.
consumer: pemakai; konsumen.
consumer goods: barang-barang pema contact button: tombol tekan; tombol
kaian; barang-barang konsurnsi .
kontak.
consumption: pemakaian; konsumsi. contact clib : jepitan kontak.
consumption of blast : pemakaian a .contact collector : sengkang kontakl
hubung.
ngin.
consumption of carbons : pemakaian contact cover: tudung kontak; kap kon
batu bara; pemakaian batang-batang
tak; tutup kontak.
karbon.
contact culture: tanaman perjanjian:
tanaman kontak.
consumption of coal : pemakaian batu
bara; konsumsi batu bara.
contact detector : detektor kontak.
consumption of current : pemakaian contact element: elemen kontak.
contact eyes : mata kontak.
arus; kebutuhan/konsumsi arus.
consumption of energy : konsumsi te contact file : kikir kontak.
naga; pemborosan tenaga.
contact imger : jari-jari kontak/peng
hubung.
consumption of fuel: pemakaian bahan
bakar.
contact holder : gagang kontak; pega
ngan kontak .
consumption of materials: pemakaian
contact house : sarung kontak.
bahan-bahan.
consumption of water: pemakaian air. contact instalation : atat (perangkai
kontak; instalasi hubung/kontak.
consumption test: pereobaan pemakai
contact lever: tuas kontak.
an.
contact : kontak; perhubungan; per contact line: kawat kontak; hantarar.
kontak; saluran hubung/kontak.
singgungan.
~;J

---

Kamus Tekn k Lengkap Edisi Terbar l

continuous cable

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

contact maker

contact maker : pembuat kontak.


contact mass: massa penghubung;
massa kontak.
contact metasimatic deposit : cebakan
kontak; metasiomatik.
contact method: sis tim kontak; metode
hubung.
contact path : lintasan kontak.
contact piece: bagian kontak; sengkang
hubung.
contact pin: pasak sambung; jarum
kontak; ujung kontak; pena kontak.
contact plate : pelat kontak.
contact plug : tusuk kontak/hubung.
contact point : titik kontak; titik hu
bung.
contact potensial : tegangan kontak.
contact process: proses perhubungan.
contact rail/print : reI kontak/hubung .
contact resistance: hambat kontak; re
sistance kontak; tahanan kontak.
contact ring: gelang/cincin kontak/hu
bung.
contact screw : sekerup kontak/hu
bung.
contact segment : tembereng kontak;
potongan/bagian kontak.
contact series : deretan tegangan; seri
kontak.
contact shoe : sepatu kontak/hubung.
contact skate: eretan kontak.
contact socket: topi (sungkup) kontak;
sekat kontak.
contact spring: pegas kontak/hubung.
contact stick : batang kontak/hubung.
contact strip: jalur kontak/hubung.
contact stud : blok kontak/hubung .
contact surface : permukaan kontak;
luaran kontak.
contact theory : teori kontak.
contact tongue : lidah kontak .
contact voltmeter: pengukur volt kon

tak.
contact wire: kawat kontak; isolatir ka
wat kontak/hubung .
contact wire insulator: isolator kaw:i:
kontak/hubung.
contactor : semacam saklar listrik ur.
tuk mengontrol arus/aliran.
contain: memuat; berisi; mengandun;
container: bola lampu; gagang; bejar:..::..
bak; kontak; bis; bak ukur; peti ~:.t
mas.
containing diamond : mengandung
tan.
containing ferous : mengandung ::-::"
containing lime : mengandung k::.: _
containing oil : mengandung mi..__
containing oxigen: mengandung ~.
sam.
containing platinum : menga..-_ _o::::
platina.
containing radium: mengandu::;
urn .
containing steel : mengandur: ~ .
containing tin : mengandung '
contamination: kontaminas:.
content: kadar; isi .
content of alkali: kadar al~
contents : isi; kandungan.
contimental shelf : landas
landas benua .
continuation : kelanjutan.
continue: meneruskan; ill ;;:'
continued products: per . ~'.
da.
continued proportions: =:- .''=::::;:=:
seharga berganda.
continuity of state: keadaz::;.
nerus.
continuous: berturut-tuL _
nerus; tetap kontinyu.
continuous cable: kabel c.._
searah) kontinyu.

Kamus T ekni k Lengkap Edisi

:0...-.._",_

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

;~

' j.)
, ,;.

~~"

o
x

!'

'y
~

'i
}

'i)

:,J

;:5

'J

55
c

continuous contact

contrivance

continuous contact: kontak terus me continuous winding: lilitan tertutup.


nerus.
contort: memeras; memutir; memutar.
continuous current : arus rata; arus contour : garis tinggi pada peta yang
searah.
menghubungkan seluruh titk-titik
yang sarna tingginya; garis bentuk:
continuous current cable : kabel arus
garis luar; garis keliling.
rata; kabel arus searah.
line: garis tinggi; garis kontur.
contour
continuous current conversion: trims
formator arus searah; pengubah/pe contra asimuth : azimut kontra.
nukar arus searah,
contra diagonal : diagonal kontra.
continuous current covertor : trans contra dictory : bertentangan.
contra electromotive force : pelawan
formator arus searah; mengubah/me
gaya gerak listrik .
nukar arus searah.
continuous current dynamo : dinamo contra flexure: tekanan lawan.
contraband: barang gelap; dagang ge
arus rata; dinamo arus searah.
continuous current field : me dan arus
lap.
contract: kontrak; perjanjian bersama:
rata.
mengontrakkan; susut.
continuous current generator : dina
contract for: memborong pekerjaan.
mo arus rata.
continuous current machine : mesin contract of sale : kontrak pembelian.
contract of work (cow) : kontrak karya.
uap arus searah.
contract price : harga potongan.
continuous current motor: motor alir
contracted: ringkas; kerut.
an rata; motor arus searah.
continuous current transformer : contraction : pengerutan; kontraksi:
transformator arus rata.
perkecilan; penyusutan.
continuous current voltage: tegangan , contraction coefficient : koefisien pe
ringkas.
arus rata; tegangan arus searah.
continuous current winding : lilitan contraction joint: sambungan detilasi:
sambungan kontraksi.
arus rata.
continuous discharge : pelepasan isi contraction of jet : kontraksi pancar.
terus-menerus.
contraction labourer : buruh kontrak.
continuous emergency power : tenaga contractor : pemborong bangunan.
contractual work: pekerjaan kontrak
darurat kontinyu.
an.
continuous load : beban (muatan) te
contrary wind : angin depan.
tap.
continuous span bridge: jembatan de contrast : lawan; pertentangan.
ngan banyak titik tumpuan.
contrast sensitivity : kepekaan; kon
continuous spectrum: spektrum terus
tras.
contribute: menyumbang; menyokong:
menerus.
membantu.
continuous to alternating current con
verter : transformator arus rata; arus contribution: kontribusi; iuran; tunja
ngan .
rata-rata tukar.
contrivance: penemuan; bahan; pe.
continuous track: jalan reI terus.

Kamus Teknik Leng kap Edisi T erbarL.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

control

lengkapan; alat. aparat


control : menguasai; menahan diri; me
mimpin; mengatur; pembatasan; pe
ngawasan; pelayanan mesin.
control apparatus : alat pemeriksa;
aparat pengawasan.
control bridge : jembatan kontrol.
control button: tombol kontrol.
control cabin: bilik kemudi; kabin ke
mudi .
control column: tuas/kolom kemudi.
control electrode : elektroda pengatur/
pengantar.
control fork: garpu penggeraklkontrol.
control fuse box: lemari pembagi arus.
control gauge : menometer standar.
control gear: perlengkapan kemudi.
control grid: kisi kemudi.
control house : rumah kontrol.
control instrument: instrumen penga
wasan; indikator.
control knob: tombol layan.
control lever : engkol layan.
control switch: saklar kontrol.
control unit : satuan kontrol.
control valve: pipa kemudi; katup atur;
katup penghubllilg .
control wheel: roda pengawasan; roda
pengamat.
convection: konveksi; aliran; penghan
taran.
convection coefficient: koefisien seret;
koefisient penyeret; koefisien konvek
si.
convection current : arus konveksi.
convection of heat : konveksi kalor;
konveksi panas.
convective discharge : pelepasan isi
konvektin.
converge: memusat; bert emu di suatu
titik; mengumpulkan.
convergence : konfergensi ; berpusat

cooled . '"
pada suatu titik.

converging : mengumpul.

converging r ays: sinar konvergen; si


nar mengumpul.
converging saries : deret kumpul.
converging variant : ragam kumpul .
conversation: pembicaraan; perc aka..
an.

conversion : penukaran (kimia) ; pen.:.bahan; peralihan.


conversion temperature: tempera . ..::
(suhu) berubah .
convert: merubah; mengalihkan;
jabar.
converter : konvertor; tranfor .C:..: ~

berputar.

converting furnace: dapur penyerr:::--::....

dapur pengubah.

convetor transformator : plat ba' E Y~

bentuk lonjong untuk pembuara:-. :::~

ja.

convex: cembung; bulat.


. convex lens: lens a cembung.
convey : mengangkut; memin~
conveyable : dapat diangkut.
conveyance : angkutan; pemin .-:. .
conveyor: transpor; pemindah; "
ngangkat; sabuk transpor; ban
por.

conveyor belt: ban transfer; bE.!.. -; _. ~

angkutan; sabuk transfer.

conveyor end: ujung tranforte-..:..:

conveyor nut: mur transfortec

conveyor wire : ulir kawat trans:. .

convolution : belokan.

convoy: iring-iringan.

cooked: matang; masak.

cooking utensils: perabot d ap'~~

cool: sejuk; dingin; mendingi ....,,


sejukkan.

cool hammer : menempa dirrg::.

cooled: menjadi dingin; di d i~: _5-':____

K amus Tekni k L e ngkap Edis i T er !/ ~

-...."

""
_

-.

=-_.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

cooler

copper voltmeter

disejukkan.
perhubungan; koordinasi .
cooler: pendingin; bejana/kran air di- copartnership : perseroan.
cope: penutupan (dengan ubin);kap di
~
ngin.
ngin; tap; mantel.
cooling: penyejukan; pendingin.
coping : penutupan tembok; penutup

i ' cooling apparatus : alat pendingin; a.~


parat penyejuk.
atas.

,~ cooling by adibiatic demagnetization coplaner forces : kakas-kakas sebi

t : pendinginan demagnitisasi dengan


dang.
~)
adibiotik.
copper
: menyepuh; sepuh kuninganJ
(':!::
-v cooling cap : cap pending in; sungkup
tembaga; ketel.
pendingin.
copper aloy : paduan tembaga.
cooling coil : pipa karet pendingin; copper bar : batang tembaga.
slang pendingin; kumparan pending copper bath : rendaman tembaga
in.
copper bearing steel : baja yang mengandung tembaga tahan karat.
cooling curve: lengkung pendinginan.
cooling cylinder: mantel pendinginan . copper binding wire: kawat ikat tem
baga .
cooling drum: bejana pendinginan;
copper cable : kabel tembaga.
bak pending in.
cooling gasses : gas pending in.
copper damping: perendaman temba
gao
cooling jacket: selubung pendingin;
mantel pendingin.
I copper founder : tukang tuang temba
ga; pandai tembaga.
cooling machine: mesin pendingin.
cooling medium: bahan pendingin; alat c?pper foundry: bengkel tuang temba
gao
pendingin.
copper gauze : kasa tembaga.
cooling pipe : pipa pendingin.
copper line : hantaran tembaga.
cooling plate : pel at pendingin.
cooling reservoir: pendingin; bejana copper toss : kerugian tembaga.
copper mine : tambang tembaga.
pendingin.
copper nail: paku tembaga.
cooling rib : rusuk pendingin.
copper ore: bijih tembaga.
cooling room: ruang pendingin.
cooling surface : permukaan dingin; copper pip a : pipa tembaga.
muka pendinginan; bidang pendingin. copper plate: pelat tembaga.
copper pole : kutub tembaga.
cooling system: sistem pendingin.
ring: gelang/cincin tembaga.
copper
cooling tank : penabung pendinginan.
cooling tube : pipa pending in; tabung copper shavings: ikal-ikal tembaga.
copper sheat : pelat tembaga.
pendingin.
cooling vanes: rusuk-rusuk pendingin. copper smith : tukang tembaga.
copper solder: pateri tembaga.
cooling water : alat pendingin.
cooperate: membantu; bekerja sama. copper sulphate : sulfat tembaga.
copper vitriol: vitriol tembaga.
coordinate : koordinat.
copper voltmeter : voltameter temba
coordinate axis : sumbu koordinat.
coordination: persatuan; kerja sama;
gao
'" l)
~

Kamus Teknik Lengkap Ed i si Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

copper wilding
copper wilding: pengelasan lebur tem
baga.
copper wire :
kawat temba
gao
cooperas : me
rah tembaga;
vitriol.
copper wire
copy : copi; turunan; tiruan; tembusan; teraan; tin
dasan; salinan; menyalin; meniru;
memindahkan.
copiying : cutter mesin frais copy.
copiying ink : tinta copy; tinta mesin
salin; tinta mesin copy.
copiying pencil : potlot tinta.
copiying press : kempa copy.
copiying right : hak pembuat copy.
coquille : acuan tuang; coquile.
coral : karang.
cord tall : kawat tali; elektrik (snur listrik); ban; pita.
cord adjuster: katrol tali listrik.
cord age rope: tali serat.
cord covering : jepitan sekat.
cord lamp : senar lampu.
,cord maker: pemintal tali.
cord of safety brake: tali rem darurat.
cord packing: paking tali.
cord plug : sumbat snur.
cord pulley: kastral snur listrik (elektrik)
cord winding : lilitan tali.
cording : pemintalan tali.
cordtex : sumbu denotasi untuk meledakkan batu.
core: pati; teras; inti; tali sumbu.
core analysis: analisa inti.
core bar: duri; tusuk.
core barrel : tabung inti.
core barrel sample: contoh-contoh ta
bung inti.

corner plaster
core catcher : pemegang inti.
core coal: arang teras; batu bara te r~
core cylinder : silinder inti.
core diameter : garis tengah teras.
core disc : cakram teras.
core drilling: pemboran inti.
core iron: besi inti.
core loss : rugi teras; kerugian te~:
core plate: pelat angker; pelat ter-c..:
core point : titik teras.
core ring: gelang angker; cincin I e".
core transformer : transformer iC_
transformer kolam.
core ventilation: ventilasi inti.
core wire: kawat inti.
coring : penerasan; pengintian.
corinthian : pelaut amater.
cork: gabus; sumbat gabus; mt=:
bi.
cork insulation: isolasi gabus.
cork drill : gerek sumbat.
cork jacket: jaket berenang,
cork linen : linen gabus.
cork packing : paking gabu5.
cork plate : pelat gabus.
cork press : penekanan gablli .
gabus.
cork screws: penarik sumbat ~ .:.
krup gabus.
cork stopper : sum bat gabu ~
corn : gandum.
corner: penjuru; sudut; s ~.
corner connection : hubum:-.:
sambungan sudut.
corner drill : mesin gerek l~_
sin bar tangan.
corner iron: besi siku.
corner mirror : cermin st: =___
corner piece : benda siku .
corner plaster : penguat j:c_
nguat sudut; plaster sud:...

Kamus Teknik Lengkap Edisi T e '

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.', comer plate

..

~~

'i

' J,j
~

'1"

~
\')

.~
~,
~

'iJ
(')::

cost of manufacturt

comer plate : pelat bagian sudut. .


comer pole : tiang sudut.
comer post: balok sudut; tiang sudut.

kan/menggigit; cairan yang dapat me


rusak .
corrugated flute : corong/pipa asa
comer stay : siku penahan sudut.
berombak.
corrugated furnace: silinder api ber
comer stone : batu sudut.

ombak.
corner stringthening : penguat sudut.

corner wise : sudut menyudut; dari


corrugated iron : besi berombak.
corrugated pan : panci berombak.
samping.

corner welds : las sudut.


corrugated pipe : pipa berombak.
cornice: lis.
corrugated profIle: profil gigi gergaj_
cornice boiler : ketel Cornwall.
berombak.
cornice qutter : cucuran atap.
corrugated tile : genteng berombak.
cosine: kosinus; istilah dalam ilmu pas
corona losses : kehilangan korona.
ti (matematikalilmu ukur).
corons : korona; lingkaran; karangan
cosine fundon : fungsi kosinus.
bunga.
correct: mengoreksi; memeriksa; teliti; cosine emission law : hukum pancarar:
kosinus.
memperbaiki; mengatur.
cosine law : dalil kosinus.
correcting cam : hubungan koreksi.
cosmical : mengenai alam/dunia.
correcting knob : tombol koreksi.
cosmogony : ilmu tentang !<ejadian 2
correcting pin: pena koreksi.
lam.

correcting wheel: roda koreksi.


correcting screw : sekrup koreksi; se cosmography : ilmu falak.

krup pengatur.
_ , cosmology : cabang metafisika yan~
mempelajari sifat-sifat alam secar:.
correlated color temperature : suhu
teratur.
warna terkorelasi.
corresponding: seperti; sesuai; de cosmonaut: angkasawan; penerban~
ngan.
I antariksa.
corridor: gang; lorong; koridor:
I cosmos: alam; dunia.

corrode: mencerna; memakan; menga cost: ongkos; biaya; belanja.

rat.
cost accounting: perhitungan harga pc

kok; akutansi biaya.


corroded: rusak; dimakan (karat).
cost balance: ikhtiar belanja; biaya ber
corroded spat : tempat berkarat.
corrona : lingkaran cahaya di sekitar
imbang .
bulan atau matahari.
cost of construction: biaya konsruks:
ongkos pemasangan.
corrosion : karatan; korosi; dimakan
cost of freight: ongkos pengiriman b2
karat.
corrosion apparatus: alat pencernaan.
rang; biaya pengangkutan; biaya m '
corrosion proof: tahan korosion.
atan.
corrosive: bahan yang memakan; me I cost of installation : biaya instalasi.
rusak seperti karatan; bahan yang cost of maintenance : ongkos pemel
haran; biaya perawatan.
menggigit.
corrosive liquor: zat cair yang mema cost of manufacture : ongkos pemr .-

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbar _

counter sink

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

cost of production
kinan pabrik.
cost of production: ongkos produksi;
biaya produksi.
cost of repair : ongkos pembetulan;
biaya perbaikan.
cost transport: biaya transport; ongkos
perjalanan.
cost price : harga pembelian; harga/
biaya pokok.
cotangent: garis singgung dari komple
ment suatu sego (ilmu ukur).
cottage : vila.
cotter bearing surface of : bidang du
kung pasak/baji .
cotter bolt: baut jangkar; pasak jang
kar; baut jangkar.
cotter driver: pendorong pasak; laut
pasak.
cotter file : kikir kecil.
cotter hole: lubang pasak.
cotter pin hole: lubang pena belah.
cotter way : alur pasak.
cottering, kaying : sambungan (ber)
pasak.
cotton: kapas; kain.
cotton covering: jalinan kapas; penga
nyaman; jalinan dengan kain.
cotton rope : tali benang; tali katun;
tali kain.
cotton wasste : benang hapus.
couch : tempat tidur.
coulomb: coulomb; nama ukuran ke
satuan listrik yang diambil dari nama
ahli ilmu alam Perancis (Charles Ade
Coulomb).
coulomb meter : pengukur-coloumb.
counter: alat pengrutung; penghitung
ayunan; bobot lawan; sebaliknya; ke
bali.kalmya.

counter acting: berlawanan.


counter balance: neraca kontra; neraca
lawan; neraca penyeimbang .

counter battery : beterai pengirr.,:


counter bore: bor untuk mempe~ :-:
lobang sekrup.
counter compound connection
bungan kompon lawan.
counter current: arus balik; aID.
counter current decantation (C
dekantasi arus berlawanan.
counter cylinder: silinder berL
COIDlter diagonal : diagonal ~ ~- .
bang.
counter electromotive : ele :-:r
berlawanan .
counter flow: arus lawan; ali <=.::. _
counter force : gaya lawan; ;_~_~
lawan,
counter fort: pertebalan belal"_ _-=
sal pacta dinding Ulltuk m -
tnya).
counter induction : induks i _
counter motion : gerak ber"::
counter nut : mur kontra:
han .
counter part : tiang/pilar.: :-: _
nampang).
counter pose: membuat se :~~'
bot lawan.
counter pressure: reaksi _
desakan lawan; tekanan
an lawan.
counter punch : pukulan :_
counter rail: rel-lawana.-:.:
counter ring : cincin ko~.:.=
gelang penahan.
counter screw: baling-b2.! = ; "-----'-_
an.
counter screw head : uli~ .
dibenamkan.
counter shaft ~ paras an .::..:-_
counter sink: membe:-_
benam .
counter sink drill : ge::-

K amu s T e knik Lengkap Ed is i

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com
.

:~

'~

'I)
..;j

~
~"
~

"

\0"..
.~

.
?::-

'I)
OJ

1J:'

:~

r}

=
C-

counter steant
gurdi/bor pembenam.

counter steam: uap lawan.

countersunk : dimasukkan; dibenam


kan; kepaIa terbenam.
counter sunk bolt head: kepala terbe
nam; kepaIa gerendel terbenam.
counter sunk head: kepala terbenam.
counter sunk lock: kunci benam.
counter weight : bobot kontra; bobot
penahan.
counting frame: sempoa; dekok-de
kok.

counting instrument: pesawat hitung;


instrumen hitung.
counting machine: mesin hitung.
counting room: bias perkiraan (hitung)
jalur perkiraan.
countless: tak terbilang.
country rock : batuan samping.
coupe : ruangan kereta; kabin.
couple : sepasang; menggandengkan;
menghubungkan; dua set; kopel; me
nyambung; merangkai.
coupled: digandengkan; dihubungkan.
coupled circuit : rangkaian yang dihu
bungkan; sirkuit gandengan.
coupled cylindrical cutter: frais man
tel dirangkai .
coupled sills: kosen yang digabungkan.
coupled tension : tegangan pasangan;
tegangan yang digabungkan.
coupled wheel: roda kopel; roda bu
bung.
coupling: kopeling .
coupling bar: batang penghubung; ba
tang perangkai .
coupling board: papan perangkai.
coupling bolt : baut bandingan; baut
penghubung; baut perangkai .
coupling box: selongsong penghubung;
kotak perangkai .
coupling bus: bis penyambung.

cover tire
coupling case: rumah kopeling; rumar.
perangkai .
coupling coefficient : koefisien pe
rangkai; faktor perangkai.
coupling connector : wartellnipel pe
nyambung.
coupling factor : faktor kopeling/pe
rangkai.
coupling flange : flensa kopeling/pe
rangkai .
coupling hook: kait perangkai.
coupling nut : mur perangkai .
coupling of light : kopeling cahaya.
coupling pin: baut rantai.
coupling ring : gelang perangkai; cin
cin penghubung.
coupling rod: batang hubung; batan;
perangkai.
coupling roll: gulung perangkai.
coupling plate : pelat gandengan.
coupling screw: sekrup kopeling; se
krup perangkai.
coupling sleeve: selongsong perangka:
coupling units: elemen-elemen perang
kai .
courier : kurir; utusan.
course: arah; aliran; jalannya; gelang
kurs.
course of headers : lapisan kepala.
course of river: hiliran sungai .
course of time : jaIannya waktu.
court yard: halaman; pelataran.
covalent bond, homo polar bond : ;
katan kovalen; ikatan koharat.
cover: penutup; sampul; sarung .
covered: tertutup; terlindung .
covered cable : kabel berbungkus.
covered electrode: elektroda yang dil2.
pisi zat pelindung.
cover piece: benda tertutup.
cover plate: plat sambungan/penutup
cover tire: ban luar.

K am us Teknik Leng k a p Ed i si T e rbar L.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

cover tuse

..

crankshaft (timing g '

crane girder : balok keran.


crane hock : tang an keran ang '~
keran angkat.
crane hook : kait beban; kait k.o-:=.
crane jib: lengan keran angkat; .' ~
ran angkat.
crane motor : motor keran ang"
crane saw : gergaji tank (kerar.
crane singler : pemasang cinc ~ _
tung .
crane truck. : retak~ Glen.g, er = .
craniology: ilmu ten tang ten;.
crank : membengkokkan (den~ '
nyikel; en~kol; gagang; leng:.::
an; luas.
crank arm :' tangan engkol ; le:-.=_
kol.
crank axle : poros engkol.
crank bearing : bantalan e::.:
crank host : dorongan engk::':
crank case : lemari engkol: .
kol.
crank chamber : kamar er:
engkol; kabin engkol.
crank cheek : pipi engkoi.
crank circle : lingkanm eng
engkol.
crank disc: cakram engk:
crank effort: diagram dia~
tangensial.
yak.
crank gear : mekanik en..:
craftsman : pekerjaan tangan; pandai crank grinding machine :
kejuruan.
asah poros engkol; n: : ~_ ::--__
craft union: perkumpulan perburuhan.
penggiling poros engk:::
cramp : jangkar dinding; kait jepit.
crank groove: alur eng~
cramp iron : besi jangkar dinding crank head : kepala en;
crank lever: lengan eng ._
(jangkar dinding).
crane: derek keran angkat (sebuah ta
ungkit/pengupil engkc
kel angkat untuk mengangkut/memin crank pin: pena engkc:
dahkan barang) .
crank shaft : poros e-;
crane drive: pengemudi keran/derek; crankshaft (timing g
poros engkol.
kemudi keran/derek.

cover tuse : tutup; penutup .

cover 'up : menutupi; menyelimuti .

covered wire: kawat pembungkus .

covering: mantel penutup; tutup ; pe


lindung.
covering glass: kaca rutup.
covering of natural stone: lapisan batu
asah.
covering part : papan lantai.
covering plate: pelat las ; bilah.
cowhide: kulit sapi.
cowl: kap ; sungkup; cerobong.
cowling: pelat pelindung/penutup mo
tor (kapal; terbang).
coxswain: juru mudi; pendayung .
coyote blasting: peledakan terowong
an .
crab: ketam; kerek; jalan; takel jalan.
crack: retak; celah; robek; rengat; ger
tak tempeleng; pukulan; mematah
kan.
cracked: rekah; bengkah.
cracked petrol : bensin rengat.
cracked tube: pipa retak.
cracking in concrete : keretakan pada
beton.
cradle: eretan; kait telepon; bak.
craft: kerajinan; pekerjaan tangan; ja
batan; kejuruan; kapal laut.
craft school: sekolah kejuruan; sekolah

Ka mus Tek ni k Lengka p Ed i si

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

crank shaft flushing


:~

<;

,~)

-:!

J
''

.~
~'

')J

(~_

:it

:,~
f~

'J

-c

cross arm

trasi) genting; tingkat kritisnya.


crank shaft flushing : bilasan poros
critical damping : rendaman genting
engkol.
(kritis) .
crank timing lathe : bangku bubut po
critical density: rapat genting.
ros engkol.
crank turning lathe : bubutan poros critical field strength: kuat medan kri
engkol.
sis .
crank up : memulai gerakan; mengeng critical humadity : lengan genting.
kol motor.
critical hydraulic gradient : gradien
hidrolik kritis
crank web : pipi engkol.
crank type gear: bak ekselerator nor- critical inductance: imbaan (induk
tans) genting.
mal; bak pencepatan biasa.
critical
intensity of field : kuat medan
cranking handle: engkol mobil; pega
kritis .
Ilgan engkoI; gagang engkol.
critical PH : PH kritis.
crankness: keolengan.
critical point: titik genting.
crate: keranjang; krat.

critical pressure : tekanan kritik.


crater : lubang kepundan; kawah.

critical region: daerah genting.


crawler drill : bor rangkak.

crayon : kapur gambar.

critical resistance: hambarlresistance


kritis.
crease : kisut; mengisut.

critical shear stress : tegangan geser


creased : berkerut; berkisut.

create : menciptakan; kreasi.

genting.
critical solution temperature : suhu
credit: utang; kredit.

larutan genting.
creeper: pemulur.

crest of fold: puncak jenjang lipatan.


critical temperature: temperatur kri
tis; suhu kritis.
crevise : retak; celah.

, critical velocity of flow : cepatan air


crew: anak kapal; anak perahu .

genting.
crib cholk : besi kayu.

critical void ratio : angka pori kritik.


cric : dongkrak.

crimper: mesin gilas yang rodanya ber critical volume : volume kritik.
crochet : merajut.
tekuk untuk mengurangi licin.
crook : kait.
crisis: krisis; kegentingan.
crooked: bengkok; miring.
crisp, brittle : rapuh; mudah rusak.
cripness : kerapuhan.
crooked compasses: jangka bengkok.
cristalized compound : persenyawaan crooked crowbar : linggis.
crop : tumbuh-tumbuhan.
menghamblur.
cropper : alat untuk memo tong batang
critical: genting; memuncak; kritis.
baja.
critical angle : sudut batas.
cross : melintang; lintang; melewati;
critical circle : lingkaran kritis.
critical coefficient : koefisen genting.
melampaui .
cross ampere turn: lilit ampere ber
critical composition : komposisi gen
lawanan.
ting (kritis).
critical concentration: kadar (konsen cross arm: kayu lintang; mistar lintang

Kamus Teknik Lengkap Ed is i Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

cross axle
cross axle: poros lintang.
cross bar: gandar; jembatan; pintu am
pang (kereta api); batang penutup
tongkat lintang.
cross beam: balok lintang; palang; ba
10k; silang; sengkolang.
cross beam : balance neraca pukulan.
cross bearing : bantalan engkoi.
cross bed: alas lintang.
cross boat : biduk air.
cross braced chassis: frame casissi
lang.
cross bracing : tiang penupang bersi
lang; tiang tupang silang.
cross chisel: pahat alur.
cross circuit: hubungan silang; sirkuit
silang .
cross connection: penghubung lintang.
cross coupling: gandengan silang.
cross cut: terowongan silang.
cross cut chisel: pahat alur.
cross cut saw: gergaji tarik.
cross cutting: penampang lintang; sek
si lintang.
cross division: pembagian lintang .
cross feeding: penggerak lintang.
cross filling and diagonal filling: me
ngikir secara bersilang.
cross fIre burner : pembakar dengan
api bersilang.
cross flushing: bilasan silang.
cross girder : pemikul lin tang.
cross guides: batang antar; batang lun
cur.
cross handle: engsel silang.
cross hair lines, reticle: gores silang.
cross hatching: arsir silang.
cross head: kepala silang .
cross head centre : tap kepala silang.
cross head guide: peluncur kepala si
lang; batang antar kepala silang.
cross head motor: motor kepala si

crossing me

p
}:

lang.
r
cross head pin : pen a kepala silang.
cross head shoe: sepatu kepata silang . C:J
cross joint: ikatan lintang.
-;:r.
cross key: pasak lintang.
.i
"~
cross lathe: mistar lintang.
cross line : garis lintang.
cross magnetisation : magnetisasi lin- R
tang

cross man : penjaga pintu.


.

cross member: balok lintang; pelat lin- ~.

(h
tang.
?~
cross modulation : modulasi silang.
cross number : balok lintang pel at tac

rik.
cross over : sambungan antara dua lin

tasan reI.

cross piece : benda lintang; potongan

lintang .

cross pier: tiang (tembok silang).

cross rod: kayu palang.

cross seam: kampuh lintang.

cros.s section: penampang lintang; pro


fil melintang; seksi lintang.

cross shaft : poros lintang.

cross shearing: geseran.

cross sleeper : bantalan (kereta api).

cross slide: eretan lintang.

cross square: kait silang; siku-siku si


lang.

cross stress : tegangan bengkok.

cross tube : pipa lintang.

cross tie: tumpuan lintang.

I cross tool head: supar lintang.

cross wire: bersilang.

cross wires: bersilang-silang.

crossed belt: sabuk bersilang.

crossing: titik silang; persilangan . . :

silang; perlintasan .

cross bell : giring-giring alamat.

crossing box: selongsong silang _

crossing fIle : pahat kikir; kikir :.:

K a m u s T e k n i k Len g k apE d i s i T e r b {3;

":.(

f
=

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

crossing light

,~j crossing light: lampu simpang (jalan) .


~ crossing point: titik silang.
,} crossing road : pertimbangan jalan.
crossing signal: sinyal titk silang.
'~ crova wavelength: riak geJombang erova.
crow: teraju; linggis.
"1
3 crow bar: linggis; tuil; pendayullg .
j_ crow foot : kepala kumparan.
- crown: mahkota kerona; rol bumbu~
$
ngan puneak.
:;~ crown glass: kaea kerona.
r} crown nest: mereu.
_ crown of furnace: puneak dapur api.
t
crown seam: kempah kerona.
crown stay: dapat dijangkarkan; batang
jangkar.
crown wheel : roda kerona.
crowned pulley : puli bulat.
crucible: tempat untuk melebur logarn;
eawan lumer.
crucible furnace : mangkok pelumer.
crucible shank: jepit eawan .
crucible steel : baja kasar; baja eawan.
crude: mentah; kasar; belum diolah;
belum dihaluskan.
crude oil : minyak mentah.
crude ore : bijih kasar.
crude steel : baja kasar.
cruiser : penjelajah.
crumb : remukan; peeahan.
crumble : merepih; peeah-peeari; repill.
crumble out : rapuh-rapuh.
crumbly : rapuh; repih.
crumple : menggunakan; menggeruk
kan.
crush: menghaneurkan; menggiling;
memadatkan.
crushed: proyek; kepeh.
crusher: mesin untuk memeeahkan ba
tu.

crystal receiver

crushing roll : rol peremuk; rol peng


haneur.
crushing strength : keteguhan patah.
crust: kerak; kulit; kelopak.
cruch : tupang.
cryogenic system: sistem kriogenik.
cryohydrate : kriohidrat.
cryohydric point: titik kriohidrik.
cruoscopic constant : tetapan krisko
pik.
cryoscopy: krioskopi.
cryptoscope : kriptoskop.
crystal: hablur; kristal.
crystal angles : sudut hablur; sudut
kristal.
crystal anisotropy: tenaga anisotropi
hablur/kristal.
crystal cut: potongan hablur; potongan
kristal.
crystal detector : detektor kristal.
crystal element: unsur-unsur hablur;
elemen kristal.
crystal field : med~n hablur; medan
kristal.
crystarfllter: saringan kristal; saringan
hablur. crystal glass: kaea kristal; kaea hablur.
crystal growth: pertumbuhan hablur;
pertumbuhan kristal.
crystal habit: roman hablur; kebiasaan
krista!.
crystal lens : lensa hablur; lensa krista!.
crystal momentum: gaya hablur; gerak
kristal; kepesatan hablur.
crystal needle : jarum kristal; jarum
hablur.
crystal oven : oven ha1Jlur (kristal).
crystal parameter : parameter hablur:
parameter kristal.
crystal pUlling: penarikan hablur; pe
narikan kris tal.
crystal receiver : pesawat penerima

Kamus Teknik Le ngkap Edisi Ter ,b aru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

crystal slab

cupric, cupreous, cuprous

kristal; pesawat penerima hablur


sasi .
crystal slab: lempeng hablur; lempeng cubical berbentuk kubus/seperti ku
bus.
kristal.
crystal structure : sruktur hablur; cubical expansion: pemuaian kubik.
struktur kristal.
cuboid: bentuk kubus.
crystal symmetry: setangkupan (sime cudgel: gada; perrtung.
culminate: memuneak; merebang .
tri) hablur (kristal).
crystalline : kristalin; jernih seperti culminating point: titik tertinggi; titik
puneak.
kristal.
crystalline form: kaea hablur; bentuk culminating point of cold: titik dingin
tertinggi.
kristal.
crystalline lens : lensa bablur; lensa culmination : titik tertinggi dan teren
dab yang dilalui oleh bintang atau ma
kristal.
crystalline schist ; sekis habluran.
tahari.~ puncakkan~ kulminasi.
crystallite: kristalis; sekis kristalin.
cultivate : menanami menanami; me
ngusahakan; memelihara; membia..l(.
crystallization : kristalisasi; pengha
cultivated ground : tanah ditanami:
bluran.
mengerjakan tanah.
crystallization water : air kristal; air
culvert : selokan; parit bawah tanaL
hablur.
crystalize : menghablur; mengkristal.
urung-urung.
crystallized sugar : gula pasir kristal. cumulate : menimbun; menumpuk.
crystallizing dish : pinggan pengeristal. cumulation: timbunan; tumpukan .
crystallizing heat: kalor hablur; panas cumulative method: sistim penumr -::...
kristal.
an; sistim-sistim penimbunan.
crystallography : kristalografi.
culumus cloud : awan kumulus.
cube: kubus; kubik; dadu; pangat tiga; cup : piala; bati!; geluk; eangkir:
menjadikan pangkat tiga; menghitung
wan; piring .
cup head: kepa- P?:~~;;;{'!
isilvolume.
cube root : akar pangkat tiga.
la bentuk (pa
ku keling)
cube shape: bangun kubus; bentuk ku
cup head rivet :
bus.
cubic : kubik.
paku kelingan
cubic content : isi kubik; volume ku
dengan kepala
baut bulat sebik.
cup head ril-a
cubic expansion: muai ruang .
parub.
cubic equation, equation of the third CUp plate: pelat aki.
degree: persamaan pangkat tiga/ku cup set : pembentuk.
bik.
cup stone: batu eawan.
cubic foot: kaki kubik (ukuran Inggris cupola: kubah (bangunan).
cupola furnace : dapur kubah.
= O;028m J ) .
cubic meter : meter kubik.
cupreous : seperti tembaga/kuoc. ~
cubic measure: takar; sukat; ukurani cupric, cupreous, cuprous : :E~

=-

Kamus Teknik Lengkap Edisi Ter bc:' _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com
..

...

-U

.~

cupric acid

rus,
tembaga,
cupric acid: asam tembaga,
current control: aturan arus; pengatur
arus,
cupric sulphate: asam belerang temba
current crosing : peraliran arus,
ga,

cuprous : mengandung kuningan,

current curve: peraliran arus; lengku


cupvalve: kutub tirus,

ngan arus ,
current
density: kedapan arus; kera
curdle b: merintanhgi; n:eng~alantgit'
patan arus.
curb : atu pena an pmgglran ro oar,
curb roof : bentuk lengkungan; atap current detector : galvanometer arus.
terputus,
current distribution: pembagian arus;
distribusi arus,
curdle: membeku.
curfew: jam malam,
current divider : pembagi arus.
current effeciency : rendemen arus,
cure: mengeringkan (beton) ,

current energy: tenaga arus,


curling iron: jepitan cawan,
current filament : kawat arus ,
curling plane: bidang total; bidang i
kal.
current fluctutation : turun naiknya a
rus,
curling shaving : garam mengikal; pen
current generator: sumber arus; pem
jajahan mengikal.
bangkit arus,

current: arus (listrik); aliran,


current balance: neraca arus; keseim current increase: kenaikan arus,

current indicator: indikator arus,

bangan afiron,
current branching: percabangan arus . , current induction: induksi arus,
current break : kekuatan arus saat pe <;urrent intensity: kekuatan arus ,
current lead : pembawaaan arus,
mutusan hubungan,
current less, witho~t current: tanpa
current breaker : pemutus kontak,
arus,
current capacity: daya arus; kapasitas
current limiting: pembatas arus,
aliran.
current carrying: membawa arus,
current limiting device: alat pembatas
arus,
current carrying brush : sikat barstel
current met~ : pengukur arus; meter
pembawa arus.
ampere,
current earying spring: pegas pemba
wa arus.
current network: jaringan (jala-jala)
arus,
current change: pertukaran arus.
current charging over : pemindahan current of air : arus angin.
current of path : lintasan arus,
hubungan arus,
current circuit: sirkuit arus; rangkai current of range : daerah pengukur a
rus,
arus .
current coil: koil arus; kumparan arus. current regulation: regulator arus; pe
current collector: kolektor arus; pe
ngatur arus,
current resonance : resonansi arus,
ngambil arus,
current component: komponent arus. current reserver switch : sakelar pe
nukar arus; komutator.
current consumption : pemakaian a

,~

'jJ
~

~~

~"

.,

"
~~
~

.~

~
'I]
(~
-0

3"

S
~

:~i

i,~
.. .)

current reserver switch

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbar u

cuttin ~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

current strenght
current strenght : kekuatan arus.
current supply: pemberian arus.
current supply wire: kawat pembawa
arus.

current tester: penguji ampere; testa


arus

current transformer : transformator


arus.

current triangle: segitiga arus .


current vector: panah arus.
current velocity: alat ukur arus/aliran.
cursory: cepat.
curtain: tabir; tirai.
curtain wall : dinding pelapis.
curtiss turbine : turbin curtis.
curtiss wheel: roda curtis.
curvature: tikungan; bengkolan; leng
kungan.

curvature of freed : lekukan medan.


curvature of surface : lekukan muka.
curve: lengkung; garis lengkung; be
lokan.

curve distribution: lengkungan distri


busi cahaya.

curve dynamo: kateristik dinamo .


curve effeciency : lengkung rendemen.
curve equilibrium : garis tekanan.
curve horse power: lengkung daya ku
da .

curve of commutation : Jengkungan


komutasi; lengkung komusitas.

curve of kilowatts: lengkung kilowatt.


curve of magnetation : lengkung mag
netisasi .

curve permeability : lengkungan per


meabilitet.

curved bar : batang bengkok.


curvimeter : pengukur garis peta.
curving: lengkung; lekuk; bengkok.
cushion: kasur duduk; bantal ; boper.
cushion head: topi tiang panjang .
cushion tire: ban pejal; ban masif.

cushioning : peredam kejut.


custodian of budget: penjagaan

aL~

garan.

custom house : kantor pabean.


cut : galian tanah; gigi kikir; me~ ' .
tong ; menggunting; mematikan rr.:
tor ; mengasah berlian; menggere:.
menurunkan.
cut and cover: gali urug .

cut and fill method : metode gali C2::

urug (timbun) .
cut back asphalt : aspal bubuk.
cut down: menebas; menebang .
cut glass: kaca asahan.
cut in : mengiris; menoreh; me!"::-
bungkan .
cut of a file : gigi kikir.
cut off: mengguntingkan; pengg ~ ~ ~
an; memotong; mengarang; c:::-:-
rat; mematikan; menghentika::
cut off eccentric: eksentrik dan z_
an sorong uap.
cut off steam: uap tertutup.
cut off valve: sorong ekspansi.
cut out: menggunting; alat p-t-
aliran; mematikan (motor) .
cut out base : pel at pengamaL..
cut out relay: relai pemutus hI.:":
cut out rod: tongkat pemutus _ __
an .
cut screw : memotong sekrup
cut split : merengkah.
cut switch : sakelar pemad
cut thread: memotong ulir ;
yang dipotong ke dalam .
cut through: memotong .
cutter: mengerik dalam; mei' -=- .
pahat; kepala potong.
cutter bar : paksi mesin ge:-:
cutter head : pemegang p ~ - .
cutter wheel: frais .
cutting : pintasan ; potong.:.=... ~......_

K a m u s T e k n i k Len g k a pE d i s i T e .- .

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com
...

;;~
-...;

.~
~:

';"

J
~,

,
.'~

~,

'-0

G
~"

,
:,~

cutting angle

cylinder cock

cycle of alternation: periode; kala.


tetakan
cutting angle : sudut sisi pemotong; cycle of magnetisation : proses edar
magnetis.
sudut pahat.
cycle of operation: langkah motor; pro
cutting bit: pahat pemotong.
cutting blade: daun frats,

ses kerja .
cutting block: balok takik.

cycle pump : pompa sepeda .


cutting capacity : kapasitas (potong cycle saddle : pelana sepeda; dudukan
(sayat).
sepeda.

cycle tyre : ban sepeda.

cutting chisel: pahat pisau.


cutting edge: potongan; tepi potong. cycle type : model sepeda.

cutting exercise : latihan memahat.


cycle works : pabrik sepeda.

cyclic : bentuk lingkaran.

cutting frame : bingkai pemotong.


I cyclies : penunggang kuda.
cutting knife : pisau tarik.
cycloid : sikloida.

cutting machine: mesin potong.


cutting nippers: tang sepit; kakak tua. cycloidal cogging : penggigian sikloida.

cutting oil: minyak bar; minyak gerek. cyloidal gear system: bentuk gigi si
kloida.
cutting path: siar potong.
cutting pilers : tang sepit.
cyloidal : pendulum bandul sikloida.
cutting resistance: tahanan pemotong, I cycloidal shape of gear : bentuk gig:
sikloidal.
cutting speed: kecepatan potong.
cutting tool: mesin potong; pahat po cylometer : siklometer (alat untuk me
ngukur putaran sebuah roda).
tong; perkakas potong.
cutting tools: perkakas pemotong ulir; 9'coline : angin pusaran; topan.
cyclus : peredaran; cakra.
perkakas senai.
cylinder: bulat torak; rol; silinder.
cutting tube : pipa pemotong.
cylinder arragement : urutan silinder.
cutting wood: kayu tarah halus.
cylinder bar : batang silinder.
cuttings : serbuk bor.
cylinder barrel: rumah silinder.
cyanicide : sianisida.
cylinder base : topang silinder.
cyanidation : sianidasi .
cylinder beam : balok silinder.
cyanide : sanida; jenis zat beracun.
cylinder block : blok silinder.
cyanide acid : asam sianida.
cylinder boiler : ketel silinder.
cyanide of potash: siankali .
cyanogen: sian.
cylinder bore : lubang silinder; seks'
silinder; penampang silinder.
cybotactic groups: kelompok sibotak
cylinder boring machine: mesin gerek
tik.
silinder.
cybotakxis : sibotaksis.
cycle: pusaran; sepeda; peredaran; pe cylinder bottom: dasar/alas silinder.
cylinder caling : selubung silinder:
riode; berkeliling.
mantel silinder.
cycle bell : lonceng sepeda.
cylinder clothing: lapis silinder; salu:
cycle chain: rantai sepeda.
silinder.
cycle dealer: pedagang sepeda.
cycle lamp: lampu sepeda.
cylinder cock : keran silinder.

-
=
r}

Kamus T ekn i k L e ngkap Edisi Ter ba ru

dam fire

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

cylinder cover

cylinder cover: tutup silinder; pelapis


silinder.
cylinder diameter : diameter silinder.
cylinder filling : pengisian silinder.
cylinder flanges : flensa terombollsi
linder.
cylinder for distributing type: rol dis
tribusi.
cylinder grinding : pengasahan silin
der.
cylinder head: kepala silinder; puncak
silinder.
cylinder head gasked : paking kepala
silinder.
cylinder inside: diameter silinder; ga
ris tengah silinder.
cylinder jacked: pelapis silinder; man
tel silinder.
cylinder langging : salut silinder; pela
pis s ilinder.
cylinder lengthening piece: pemanja
ngan silinder.
cylinder liner : pelapis silinder yang
dimasukkan; pelapis dalam silinder.
cylinder loom : dudukan teromol.
cylinder oil : minyak silinder.
cylinder saw : gergaji teromol.
cylinder shaft : poros teromol.
cylinder valve : katup silinder; keran
flensa.
cylinder wall : dinding silinder.
cylinder wear : arus silinder.
cylinder winding : lilitan silinder.
cylinder wheel : roda silinder.
cylindrical : bulat torak; seperti silin
der; bentuk silinder.
cylindrical cutters: mesin ketam canai.
cylindrical lens : kanta (lensa) silindris.
cylindrical mill : gilingan silindris.
cylindrically corrugated flue: silinder
api berombak.

cynosure : bin tang kutub.

cystocope : pemeriksaan perkencingan


sebelah dalam dengan memasukkan
alat ke dalam saluran perkencingan.
cytotomy : pembedahan saluran perken
cingan.
cytology: cabang biologi yang mempe
lajari tempat susunan; struktur dan
fungsi sel-sel hewan dan nabati .

dab: ketokan; gumpalan; mengoies ;


sentuhan.
dabble : memerciki; menyirami.
dactiloscope : sidik jari.
dactyloscopy: sidik jari.
dado: pinggiran sepajang dinding; lam
brisiran.
degger : golok; alat pemotong .
degger holder : gagang golok.
daily: sehari-hari .
daily wage : uang harian.
,dairy factory: pabrik susu.
dale : lembah.
dalton's law: hukum dalton tentanQ _
tom.

dam: tanggul; bendungan; mem-~

dung .

dam cracks: rengat-rengat berem: _

dam in : membendung.

dam up : membendung; mengerr.:.__

damage : kerusakan; merusakaI_

damage to bark: perusakan ~

rusakan kulit.

damaged: rusak; kompres.

damages : ganti rugi .

damming up : bendungan.

damp: merendam (bunyi); uap'

lengas; gas tambang; gas lemE:


bab; basah.
dam fire: gas beracun dalam -_'~--=
batu bara.

Kamus Tek n ik L e ngkap Ed i si Ter :-- :

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

;:j

..

dateve covalence

damp proof

,~

----2

damp proof: tahan lengas.


gelap.
damp steam : uap basah.
dark colour: wama tua; wama hitam;

damped oscillation vibration: getaran;


wama gelap.

dark
current: arus gelap .

teredam .
damped wave: gelombang teredam.
dark discharge : lueutan gelap .

.~ damper: peredam; penambak.


dark freed illumination : penerangan

l damping: peredam; pengurangan ge- medan gelap.

~'
taran.
dark green: hijau tua.

"I)
{Jdamping coefficient: perbandingan pe- dark line spectrum : spektrum garis
gelap.

~."
redaman; faktor peredam.
:: damping cylinder: selinder peredam. dark red : merah tua.

:j~ damping circuit: sarang peredam; sir- dark red heat : hang at merah padam;

kuit peredam.
panas merah padam.
damping device: alat peredam; meka I dark room: kamar gelap.
D
dark throught of chisel: pahat melan
nik peredam.
damping disc: eakram peredam geter
ear.
darken: menggelapkan; suram; kabur.
an.
darkened: suram; gelap.
damping factor : faktor peredam.
damping mechanism: mekanik pere
darknees : kegelapan.
darning needle : jarum jelujur.
dam.
damping ratio: nisbah redaman; rasio dart: anak panah; lembing.
dash: bertubrukan; langkah; tolak; ga
rendaman.
ris; memusnakan; memukul.
damping relation : perbandingan reI dash board: pelat; reeik; papan instru
dam.
damping resistance: resistansi perement.
dash board instrument: aparat papan.
dam; hambat peredam.
dampness : kelengasan; sifat basah.
dash board lamp : lampu papan ins
danger : bahaya.
trumen.
danger board : papan alamat; papan dash-board lighting : penerangan pa
pan instrumen.
tanda bahaya.
danger line : garis bahaya.
dash board light switch : saklar pene
danger of explosion : bahaya letusan.
rangan papan instrument.
danger of poissening : bahaya peraeun- dash dot line: garis titik; putus-putus.
dash lamp : lampu pelat instrument.
an.
dash line: garis putus-putus.
danger signal : tanda peringatan.
dash out : menggurat; meneoret.
dangerous: berbahaya.
dap : takikan; taki.
dashtpot : periuk dash.
dank: langkah; tolak; tabrak; garis .
dash pot type shock absorber: sangga
kejut hidrolik.
dark : sebam; kehitam- hitaman tua
(wama) gelap; kelam .
date : tarikh; tanggal.
dateve covalence: kofalendidatif (beri
dark adaptation: adapatasi gelap.
an).
dark conduction: pengantaran (arus)
'iJ

-:;

1,
J
<;,

Kamus Teknik Lengkap Edisi Ter 'b arc

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

dative valence

dative valence: valensi datif (berian).


datum: tanggal; titik duga.
davenport: sejenis meja tulis keci!.
dawson gas : gas dawson.
day labourer: pegawai harian; pekerja
harian; orang upah harian; tenaga ha
rian.
day light: cahaya siang; siang hari.
day shift : siang harian; regu siang.
day star : bintang pagi.
day waye : gelombang siang hari.
dazzle: menyilaukan; silau.
dazzle lamp : lampu sorot.
dazzle light : cahaya yang menyilaukan
mata.
de aetate : mengeluarkan udara.
dead centre: titik mati.
dlc (direct current) : arus rata; arus
searah.
de' broglie wave lenghth : riak gelom
bang de broglie.
dead beat: aperlodis.
dead beat galvanometer : galvanom
eter aperiodis.
dead centre: titik mati; senter (dari
kepala lepas mesin bubut).
dead eye: tiang menyambung.
dead headstock : kepala tetap (mesin
bubut).
dead level: datar sekali.
dead load: beban tetap; beban penna
nen .
dead lock: jalan buntu; pintu mati (ter
kunci).
dead mild steel: baja yang sangat lu
nak.
dead plate: pelat api.
dead point: titik mati.
dead rail : reI tanpa arus.
dead room, anechoic room : ruangan
nirgeme.
dead smooth file : kikir halus sekali .

debye

fr~'~.- ,-,.,...

dead steam: uap bekas.


dead turn: putaran mati .
dead weight : bobot mati; bet: .::::
mendukung; daya dukung.
dead weight capacity, dead to!:...=.:
daya muat.
dead weight valve: katup peng~:- _-'-----<
dengan beban bobot langs ur.~
dead wire : kawat tak beraru:i
deaden: meredam suara; mere~
nyi); menyuramkan; menjac.:
deal: membagi membagi; be:-~
transaksi; jumlahnya.
deal with : melaksanakan; :-.~-=-~
lakukan; mengobati.
dealer, supplier: penjual; p ~' _ _
dear : mahal.
death of water : kekurangan '
death rate : angka kematia
kematian.
death roll : daftar kematian.
death warrant: perintah huk~,-~__
,ti.
dead weight ton: (dwi) ton be:.
dead well: sumur mati.
debenture: obligasi; surat
debenture loan: pinjaman c~--:=_
debit : piutang debet.
debet and credit : utang pi''::' ' .
bet dan kredit.
debris: robohan; runtuhan ; r- =-:- .
puing.
debriation : debriasi.
debtor: yang berhutang; yan~ : .
debyet dipole theory : teori _"_
debye.
debye equation for total po l ~::";;;;::::.:::=
: persamaan debye untuk p:c--=
total.
debye eguation of state : ~ =
=_
keadaan debye.
debye frequency : frekuens i :...=

Kamus Teknik Lengkap Ed i s i Te " ~ J

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com
...

.~

debye heat capacity equation

decline

';

' JJ

~~,
,.
';'
.~

.'
~,
'I)

?:.
v

..

mutuskan.
debye heat capacity equation: persa
decigram: desigram.
maan kapasitas bahan debye.
debye lenght : jarak debye; panjang de deciliter : desiliter.
decimal: persepuluh; desimal; pecahan
bye.
debye sears cell : sel debye-sears.
desimal.
deca: awalan yang berarti sepuluh.
decimal number: bilangan persepuluh
an.
decade: masa sepuluh tahun.
decimal fraction: pecahan persepuluh
dec agone : sudut sepuluh; dekagon.
an; pecahan desimal.
decagramme : dekagram; sepuluh
gram.
decimal point : tanda desimal.
decahedral : berbidang sepuluh; deka decimal resistance: resistansi desimal;
hedral.
hambatan desimal.
decahedron : bidang sepuluh; dekahe . decimal system : sistem persepuluhan.
dron.
decimalize: menjadikan persepuluhan.
decalcify : meniadakan kapur.
decimeter : desimeter.
decalescent point: titik kritis pada pe decipher : menyelesaikan.
decision: (surat) penetapan; (surat) ke
manasan baja zat arang.
putusan .
decalitre : dekaliter.
desecivi : yang mententukan.
decameter : dekameter.
decantation: pengilingan; dekantasi . deck: geladak; dek.
decarbonization : peniadaan karbon; deck beam: sengkol; balok dek; gele
gar geledak; runbat; balok geladak;
dekarbonisasi.
decarbonize : meniadakan karbon ;
kayu geladak-muatan geladak.
menggosok silinder-silinder motor.
deck construction : kontruksi geladak
(lantai).
decarburate : meniadakan karbon;
deck crane : kran geladak.
membuang karbon.
decarburation : pembebasan dari kar deck hand : anak kapal; pelaut.
bon; mengeluarkan karbon (zat arang) deck house : rumah-rumah dek.
decay: jadi buruk; kemunduran; keru deck load: muatan dek; beban geladak.
sakan; kebusukan; busuk; dekanden deck plan : rencana dek.
si.
deck wash pump: pompa kuras dek.
decay constant : tetapan lapuk.
declaration: deklarasi.
declension : landai penyimpangan ;
decay modulus : modulus lapuk.
sampah; kemunduran.
decayville girder: bantaIan reI dekovil.
decayville track : jalan reI dekoril.
declinable : dapat dibengkokkan.
decelaration : turunnya kecepatan; pe declination: deklinasi tanjakan; beng
ngurangan kecepatan.
kokan; kesalahan jarum kompas.
declination compass: kompas deklina
decennary: selama 10 tahun .
si.
decentralisation: pembagian kekuasa
an; desentralisasi.
declination needle: jarum deklinasi.
decline: miring; membengkok; menu
decibel : desibel.
decide: menetapkan; menentukan; merun memanjat.

K a mu s Te k n j k Leng k ap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

dermite design ,fj


- - --- - - - , ~.".

Irlinometer : deklinometer; pengukur

menghilangkan wama.
: penjernihan.
agent : obat kelantang;
obat pemutih.
: mengurai; melarutkan;
memisah.
lecomposed : uraian; hancur.
ecomposition : penguraian; dekom
posisi.
!lecomposition cell : sel dekomposisi;
sel penguraian.
decomposition voltage : tegangan de
komposisi.
decompressor : dekompresor.
decorate : menghiasi.
decoupJing parameter: parameter a
was ambat.
decrease: berkurang; menurun; pengu
rangan.
decrease in speed : pengurang kece~
patan (laju).
decrease of current: penurangan arus;

rang; laju berkurang.


decrement : pengurangan; dekremen.
decremeter : pengukur pengurangan.
decrepitation: dekrepitasi; peremekan.
dedendum circle: lingkaran kaki.
dedicated street: jalan yang lurus oleh
pemerintah lokal/setempat.
deduce: menjabar.
deduct : menguraikan; menurunkan.
deducted : diturunkan.
dedusting pengawadebuan pembangunan.
deep: dalam; kedalam.
deep boring: pemboran dalam .
deep building: dalam bangunan.
deep centers: senter-senter (pusat) da
lam,
deep red: merah jelah,
deep sea cable: kabel laut dalam,
deep sounding; dutch apparatus : pe
netrometer belanda.
deep : memperdalam; membuat lebih
dalam; memperkuat.
deepening: penggalian; pendalaman.
deepness: dalamnya.
defect: rusak; cela; catat; kekurangan.
defective : catat; kerusakan; bercela.
deferce : pertahanan.

5'

J
G
-',
~i.
~,

"
~.

'.(-~:

';

deferred: ditangguh; ditunda.


deferred payment: pembayaran secara
cicilan.

deferred sheat : saham yang ditangguh

kan.

~engamb\.\an arus.
defldency : KetHla'Ksempuffio:,m:, ~t,~decrease of speed : pengurangan ke
rangan.
cepatan.
deficit: kekurangan; defisit.
decrease of voltage: penurun tegang
define : mensifatkan; menerangkan;
::.n .
~"p of volume: pengurangan vol
mengurangi; menentukan; membata
si; melukiskan.
eDucation : pengurangan deflllite: tertentu, berba\a'i;, tepat', per
..:.-.:nan.
sis .
speed : kecepatan berku
definite design: rencana tetap.
\ e~1'\\~

~e'\\QJ~a?

Eo,\s\ 1erl:7aru

~~

["i'

e~
~...
,,'

--
~.

.D

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~~

definite integral

degree of unsensitiveness

'13

degree of amplication : derajat pengu


. atan; kadar perkuatan.
degree of angle: derajat sudut; pangkar
sudut.
degree of approximation: derajat pen
dekatan; pangkat pedekatan .
degree of compression: derajat kom
presi; kadar kompresi.
degree of condensation : derajat kon
densasi; kadar kondensasi .
~
fle~i.
I
.i'
~ deflection method: sistem defleksi;
degree of consolidation: derajat kon
:~
metode pelenturan.
solidasi; kadar konsolidasi .
X
".;;
deflection of pointer : defle~i jarum; degree of dissociation: derajat disosia
'J
...
gerak jarum .
si; kadar desosiasi.
.D
deflection plate : pelat defle~i; pelat degree of distillation : derajat sUling:
lengkung.
derajat destilasi; kadar destilasi.
deflection polarity of oscilloscope : po degree of distribution: derajat pem
laritas simpangan osiloskop.
bagian; kadar pembagian.
deflection spring: pemegasan defle~i. I degree of energy : tenaga degradasi
kadar tenaga.
detlectometer : alat mengukur pel en
degree of expansion: kadar expansi.
turan.
deflector: dinding pembalik; pelat baik degree of freedom: derajat kebebasar.
kadar kebebasan.
deflektor.
deflocculation : pengawan gumpalan. degree of liberation : derajat pembe
deform: merubah bentuk; bergerak.
basan.
deformation : perobahan bentuk; de- degree of hardness: deraj at kekerasar.
kadar kekerasan .
formation .
deformation factor : faktor perubahan degree of heat : derajat kalor; kada::
panas .
bentuk.
defrosting device : lengkapan pencair. degree of humidity: kadar lengas.
degree of inaccuracy: deraj at keseks::.
degosity : pelepasan gas.
maan; derajat ketelitian.
degradation: penurunan pangkat; dedegree of ionization : derajat pengion::.=
gradasi .
(ionis itas).
degreasing brush: sikat pembuang mi
degree of latitude: garis lintang.
nyak.
degree of longitude: garis bujur.
degree: pangkat; derajat; kadar.
degree; gradution : pembagian skala; degree of safety : derajat keamar:::
tingkat keamanan.
pembagian derajat.
degree of accuracy: derajat ketelitian; degree of security : derajat jamirE::::
kadar jaminan.
derajat.
degree of admission: derajat pengisi degree of unsensitiveness : derajat . -
tida~eimbangan (roda gaya).
an; kadar pengisian.
definite integral: integral tertentu.
;'. definition circle: lingkaran definisi.
~~
;" deflagate: menyala; terbakar cepat.
~ deflagation: penguapan; pelumeran.
.; )
l' deflate: membuang udara; mengosong.~
kan udara dari; mengempeskan ban.
.' deflect: membias; menyimpang; me
'I:"
S
lenturkan; membengkokokan
(~~ deflection: pelenturan simpangan; de-

Kam us Te k ni k L e n g ka p E d i s i T e rb a/

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com
umidification

demonstration

D
~.

delivery order: surat pengantar perin ~~


r
tah penyerahan.
~>.
delivery pipe: pipa kempa; pipa buang. ()
=::ak).
delivery pump : pompa kempa.
ydration : proses pengeluaran air delivery tricyle: sepeda roda tiga antar {
:iari minyak).
~
barang.
- ~drator: pemisah zat cair; dehidra
delivery tube : pipa kempa; tabung ~ .
kempa.
__ay : kelambatan ; melambatkan; delivery valve: katup-kempa; katup te- _
- ~nghambat; menunda.
l,
kan.
.. balasting : peledakan tunda; pe
delivery van: mobil antar barang .
;:
(f,
:jakan lambat.
delta : delta.
~'a yed action : aksi tertunda.
delta connetion : hubungan segitiga.
e : menghapuskan; meniadakan.
delta metal: logam delta.
ware : tembikar dari delft.

o
deluge: banjir; air bah; hujan lebat.
cy : kepekaan.

demag hammer: palu demag.


te : peka; halus; perasa.

demagnetisation : demaknetisasi; pe
't; delemitate : membatasi.

lenyapan magnit.
'tation : pembatasan; pengaturan
demagnetize: melaksanakan demakne
' :as.
tisasi; melepaskan magnit. .
eate : membuat sketsa; merenca
demagnetizing action : aksi pelepasan
~ ; menggoreskan sketsa.
magnet; aksi pelenyapan magnit.
eation : keliling; bagan; sketsa.
demel solution : larutan demcl.
demand: permintaan; syarat; tagihan;
~uesce : menjadi cair; melumer.
tuntutan.
r : memberikan; menghasilkan;
demand claim: tuntuan; syarat menun
= : ::lyediakan; menyerahkan; mengan
: ,an; mengirirnkan.
tut.
demarcate: membatasi.
ry : penyerahan.
ery body : karoseri mobil antar demarcation : pembatasan; batas; pe
- :..::ang.
misahan.
demensions of teeth : ukuran-ukuran
" ery car: mobil antar barang.
gigi.
very chamber: ruang tekanan.
ery cock: keran pelepas; kesan demodulation : menghentikan; demo
dulasi .
..'.:mg .
ery contract: kontrak penyerahan. demolish: membongkar; merobohkan.
ry device : alat pembuang.
demolishing: rombakan; perombakan;
-ry note, freight bill : surat ang
perbiakan.
:.an .
demolition : rombakan; perombakan;
pembangkaran.
~ry office : biro penyerahan ba
demostrate : mendemontrasikan; mem
-=.J : kantor penyerahan barang .
ry of heat: penyerahan kalor;
peragakan; memperlihatkan.
. _ ~ghantar panas.
demonstration: pertunjukan ; demons
-:::> umidification : dehumidifikasi
:::-eng)awal angasan.
ydrate : mengeluaran air (dari mi

~ ....1 U

s T e k n i k Len g k apE dis i T e r bar u

-:t,

'R.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

,;;::,

demontration room

'I}
trasi; peragaan.
-:;; demontration room: ruang demontrasi
<;!
~"
ruang pertunjukan; ruang peragaan.
demontration
flim : film demontrasi.
;)
';" demoon fable: dapat dibuka.

,~ demulsifier: demulgator.

~ demulsify: memisah; membagi.

demurrage: ganti kerugian; ganti rugi.


denary: persepuluh.
denary scale: sistem angka dengan 10
~'~
S
sebagai kesatuan.

:~ denary sistem : sistem persepuluh.

, 'I
",5
denaturate: membuat tidak dapat dipa
;..1
kai .
D
denaturalize: denaturasilasi.
denaturant: bahan denaturan.
dendrite: dendrit.
dendrometer : dendrometer.
denominator: penyebut; denominator,
dense : rapat.
dense medium separation: pemisahan
media padatan.
dense medium solid : pemisahan me
dia padat.
dense medium separation: pemisahan
media padatan; separation media pa
datan.
dense medium suspension : suspensi
media pemisahan.
densimeter: densimeter; pengukur pa
dat.
densinees : sifat rapat; kerapatan,
density: kepekatan .
density of the acid : kepekatan asam;
sifat rapat asam; berat(bobot)jenis a
sam.
density of energy : kerapatan tenaga.
density of field : kerapatan medan; ke
depan medan.
densty of lines : kerapatan (garis gaya),
density of population : padat pendu
duk.

.6-S

deplete
density of steam: kerapatan uap.
dent: melakukan; lekuk; gigi.
dental: berhubungan dengan gigi; geri
gi; tonjolan seperti gigi.
dentate: bergigi.

dented: berlekuk; bergigi.

dentifrice: obat gigi .

dentine : tulang gigi.

dentish : dokter gigi; ahli gigi.

denture: susunan gigi.

deoxidant : bahan reduksi.

deoxidaising agent : bahan deoksida5 ~

bahan reduksi-reduksi.
depart : berangkat.
department: bagian; departemen; ling
kungan kerja .
department building: perumahan ber
tingkat; flat.
department of public works: jawata:
pekerjaan umum.
department store : toko serba ada.
departure: jarak antara suatu titik de:..
gan sumbu Utara-Selatan; keberaI1
katan.
depend: bergantung; tergantung; ti ~
bebas.
dependence : ketidakbebasan; kete
gantungan; berhubungan; bangun_
tambahan.
dependent: tak bebas; bergantung.
dependent of irigation system: sistee
irigasi berganda.
dependent variable : berubah tak be
bas; variable tak bebas.
dephlogisticate : membuat dapat ter'_
kar; membuat dapat menyala.
depblosphorize : membesaskan diri :-_
tor.
deplensih : mengosongkan.
deplete : mengosongkan; melep ~
beban; mengeluarkan gas; men?""
cerkan.

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terb 8._

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

derived circuit {)
;

kur kedaIaman; pengukur tinggi; pe- ~,


-$
ngukur Iekukan.
depth of airway: dalamnya arus jalan 0
udara (bawah tanah) lin udara; trayek ';;,
kapaI terbang.
,~
depth of piston: teba! toraks.
~:
depth of thread : daIam (nya) uIiran. ~.
depth of tooth: tinggi gigi; dalam gigi. '((
depurate: membersihkan; memurni- ~
kan; menjadi bersih.
-~'depuriting : penjernihan; pembersihan; '::

.
C)
pemumlan.
E~
depuriting air: udara penjemihan; ~~
udara pembersih.
depuriting water : air pembeTsih~ alI
'Qeniernlh.

deputize : mewakiIi; penggantikan_

deputy: yang mewakili; pengamat.

derail: mengeIurkan dari reI; gelinciran

dari reI; dianjIokkan; menjatuhkan da

. ri reI.

derailed: meIeset (dari reI) ; keluar

reI.

deraling block: blok untuk menjatuh

kan dari reI; blok untuk mengeluarkan

dari reI.

derailing switch : weseI untuk menja

an.
~pressing agent : depresor alat pene
tuhkan dari reI; tombollsakeIar untuk

menggelencirkan dari reI.

~ ; pesawat penekan.
derailing track: jalan reI; peIesetan.

~i'pression; partial vacuum : tekan


:1ampa vakum; pengurangan; penu
derailment ~ keIuar dari reI; geIincingan

dari reI; anjIok dari reI.

:-unan; depresi.
derange : mengganggu.

':.epresson : depresan.

irpression plate: peIat penekan; pelat


derangement : gangguan.

~epresi.
derivated current: arus turunan.

-- --pressor : depresor.
derivation: penurunan.

-pth : daIamnya; tingginya; Iekukan. derivative : turunan; derivat; didapat;

cpth gauge: ukuran dalamnya; ukuran


dijadikan.
~:e dalam; ukuran ketinggian; ukuran
derive: didasarkan; mengutip; menu

~ekukan.
runkan dari; memperoIeh; mengam

~]lth indicator: indikator kedaIaman.


biI; menjabar.

':: -pth meter: pengukur daIam; pengu


derived circuit: sirkuit; sirkuit turun

ed area: daerah sudah hatis; dae


~ sudah kosong.
.-::.ted oil : minyak tanpa gas.
I:l.aed sand: pasir tanpa gas; lapisan
ill habis gas.
.:tlon : pengosongan pengurangan
;....3.-'. ekonomi atau fisiko
~ization : depolarisasi; perku
''''an.
l arization factor : faktor depola
-~2ro r; faktor perkutupan.
.'arizaation field: medan depo!ari
.-4Ur; daerah kutub.
-larize : didepolarisatorkan.
larizer : depolarisasikan.
. Ilarhation fluid : l.at calI )lang,
= endepoIarisasikan.
,lymerisation : depoIimerisasi.
ited : titip; disimpan.
it of dust: endapan debu.
sit of silver: endapan perak.
,sitory : gudang; ruang; simpan.
t : dipo; remis.
--reciation: pengurangan niIai; peng
2c;;:pusan; depresiasi; pengusutan.
- press: menekan; kebawah; menurun

amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

" derived current

~~

'l
~

8'"
.~

'IS
,, _

D:r
:i
~

6')
5

an.
derived current : arus turunan; arus
shunt.
derived function : fungsi tmunan;
fungsi ambilan .
derived: unit satuan yang dijabar.
dermotologi: ilmu penyakit kuUt.
derograte: penurunan derajat.
derrick : tiang muat; alat penggerak;
keran angkat; menara pemberat.
derrick car : gerobak deret.
derrick chin: rantai muat; rantai keran
angkat rantai alat penggerak.
derricking: penggerekan; pekerjaan
menarik atau mengulurkan tali kere
kan.
des acidulate : mengeluarkan asam; me
niadakan asam.
desalt: meniadakan garam; menggam
barkan.
desalting : peniadakan garam.
descartes law, snell law : hukum des
cartes; hukum snellius.
descartes law of refroction : hukum
biasan descartes.
descend: turun; menurun.
descending : menurun.
descending power: pangkat turun.
descending progression : deret turun.
descending series : deret turun.
descent : turun; penurunan; landasan;
gerak menurun.
descentional vertilation : ventilasi me
nurun.
describe: melukiskan; menggambar
kan.
describing geometry: ilmu ukur melu
kis; ilmu proyeksi.
description: uraian (perihal); keterang
an; sinyalamen; golongan; jenis.
descriptive: bersifat memberi keterang
an.

destination
description: ilmu melukis; ilmu tertu
lis.
desicant : mengeringkan (obat) .
desiccant: bahan mengering.
desiccate : mengeringkan.
desiccation : pengeringan; kekeringar.
desikasi.
design : rencana; rancangan; gambar
konstruksi; membentuk; membuat ba
gan.
designer: penggambar rencana; peran
cang; ahli perencana.
designer building : perencanaan ge
dung.
desilver : mengeluarkan perak (dari
timbe!).
desilverization : pengeluaran perak (da
ri timbel) .
desinfectant : memusnahkan hama.
des infection : pemusnahkan hama.
desintegration : desintegrasi; beranta
kan.
desintegrator: desintegrator pengacau .
desk: meja tulis; meja guru.
desk chair : kursi kantor.
desk telephone: telepon meja.
deslimin : pengawalan avan.
desorption: desorpsi.
desoxidont : bahan redaksi.
desoxidate : mengurangi; mereduksi
kan; mencabut zat asam dari.
desoxidise : direduksikan; didesoksida
sikan.
desoxising agent: bahan desoksida~ :
bahan redaksi.
despatch : pengirim.
despather : pengirim.
dessication: pengeringan.
dessicative : bahan pengering; alat pe
ngering; pesawat pengering.
destiIate, tar destilate : destilt-ter.
destination : temp at tujuan.

Kamus Tekn k Lengkap Edisi TerbarL

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

. ation indicator

ation indicator: papan arah; in


-2tor arah.
. e : ditujukan; diarahkan.
'y : membinasakan; merusakkan;
= =rombak; menghaneurkan; memus

~" kan.

'yed : dimusnahkan; ditiadakan;


::::jatalkan; dirusakkan.
-,! royer: kapal pemburu torpedo; ka
~~ perusak.
ction: bumi hangus; kebinasaan;
:emusnahan kerusakan-pembinasaan;
;~nghaneuran; keruntuan; kejatuhan.
m uction apparatus : pesawat pe
~snah; alat pemusnah.
ctive : gaya yang menghaneur

....:.ill .

-tructive force : gaya yang merusa

~.

muctive interference : interferens


:estruktif/gaya yang menghaneurkari..
- --tructor : alat pemusnah; alat untuk
:::lembakar sampah.
- --ulfurine: menghilangkan belerang;
:::lelepaskan belerang.
:esulphate : mengeluarkan belerang;
.::J.eniadakan belerang; meneabut be
: ~rang .
. ~-ulfurization : pelepasan belerang;
~'eneabutan belerang.
_;Ot ach : melepaskan; memisahkan;
.::J.encabut.
tachable : dapat diambil; dapat dile
kan; dapat die abut.
- -tachable felly: feli yang dapat dibu
~; gelinding roda yang dapat dibu
~a.

-.:rtachable motor: motor gandengan.


=--"'iachable rim: feli (gelinding roda);
yang dapat dibuka.
5Etached : berdiri sendiri (rumah); ter
:epas.

determination of nitrogen

~D
1; '

detachina hook: kait pelepas.


detail: detail; penjelas; eeeran; perineian; merinei; bagian.
detail drawing: gambar detail; gambar
perineian.
detailed: terperinei.
detailed balancing: perimbangan rineL
detanation by influence : ledakan pen~ruh.

~r

()
rt~
{

r
~,

'~
\ .

detec : menemukan.
l
detection: deteksi; penemuan.
rh.
detection valve : katup detektor.
'"~"
detector : detektor.
detect~r coeffici~nt : faktor deteksi; ~
koeflsen deteksl.
~
detector lamp : lampu detektor.
detector lock: gembok pengaman .
detector galvanometer : galvanoskop;
galvanometer testa.
detector tube : tabung detektor; pipa
detektor.
detector valve : katup detektor.
detent : palang; penekan; kaneingan.
detent pin: sambungan bentuk prisma.
detergent : zat pembersih.
deteriorate : membusuk; merugikan;
merusak; membentuk.
deteriotion : perusakan; kerusakan;
pemburukan.
determinable: dapat ditentukan; dapat
ditetapkan.
determinant : determinan; hallfaktor
yang menentukan.
determinantion of a place, allocation
: penentuan gangguan; pengalokasian
gangguan.
determinate : ditetapkan; ditentukan
pastL
determination: penetapan; penentuan;
keputusan,
determination of nitrogen: penentuan
zat lemas; ketetapan nitrogen/zat le

amus Teknik Lengkap Edisl Terbaru

t ...

;'.

~.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~,:i

determination of oxygen

diagonal b

'-i
'P

mas.
determination of oxygen : penentuanl
...;
~"
penetapan zat asam (pembakar).
'- ~ determination of sulphur: penentuanl
'~
penetepan belerang.
.~ determination of temperature: pengu.~
kuran suhu; penetapan/ketetapan su.;:

t) )

hu .

(-:,:- determine: menetapkan; menentukan;


'>...I
membatasi.
0
~ detonate: detonater; meletus.
.~( detonation: detonasi; peletusan-pele
tusan.
f:; )'~
detonating cap: kap detonasi.
detonating catridge : peluru letusan;
peluru letus.
detonating fuse: sumbu peledakan.
detonating gas: gas letus; gas letup;
gas detonasi .
detonating power: tepung !etus.
detonating signal: semboyang letus;
signal letusan.
detonation : letusan; peledakan.
detonator: alat peledak; penggalak; bahan peledak.
detour: simpangan; jalan keliling; belokan; jalan memutar; pemutaran.
detriment : kerusakan; kerugian.
detritus : robohan; Iongsoran.
develop: menjadikan; melangsungkan;
menerbitkan; membangkitkan (terbit;
bangkit; meneud (flim); memperluas;
menggaIi; menggembangkan.
developed winding: diagram bagan lilitan yang dikembangkan.
developer: pembangkit; pengembang;
pembangun.
developing frame : bingkai peneud.
developing procces : proses peneurian.
development : keeerdasan; pembangkitan; timbul terbit; perkembangan;
perhiasan; pembangunan.

development of gas : pembentukan ~ .


penbangkitan panas .
development of heat : pembang -
kalor; pembangkitan panas.
development program : progam ~
ngembangan; program pembangu:_
development well : sumur peng-:::
bangan.
deviability : sifat dapat menyimpz::;
deviable : dapat menyimpang.
deviate: menyimpang; pembias ; 5-
deviation: berbias; perbedaan; abc;.-_
simpangan; gingsiran; devia~:: nyimpangan; pembiasan.
deviation angle: sudut simpanga::..
dut bias; sudut deviasi .
deviation survey: survei penyimpc
ngan; survai deviasi .
device: perawatan; penataan; rene ani:..
devided rim: gelinding terbagai; pele....
terbagai.
devise : mengikhtiarkan; mengiraka=.
mereneanakan; memikirkan.
devitrifiteation: devitrifikasi.
dew : embun.

dew point: titik embun.

dewar flask : gud dewar.


dewatering : pengeluaran air; pern:.::
dahan air.
dewatering centrifuge: mesin senti:_
gal.

dextrin: dekstrin.

dextrorotatory: putar kanan.

diabase: diabas.
diacritical : diakritis.
. diacoutic : selengkung bias; selubl.::"
lengkung bias
diactinism : diaktinisme.
diaresis: tanda bagi.
diagonal: diagonal; garis sudut mer _. _
dut.

diagonal brace : tupang diagonal.

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terb a

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.J brace

gas;
2kitan
pe
::man.
-gem

..::1

. ang.
sesat.
- rasi;
.: pe

.mpa

--.; n al bracing
. ~ nal bracing : persambungan di
:::nal; perlambatan diagonal.
~onal engine: pendiagonalan; di
---<i ~ ::talisasi.
~ n al function: pendiagonalan; dia
_ : ::!3.lisas i.
_ nal machine : mesin diagonal.
<lnal member : tupang diagonal;
- ~puan diagonal.
- ~ onal stay : tupang diagonal; tum
--: _:':1 diagonal.
al ventilation : ventilasi diago

an;

--:min
:::ltifu

u n~

t: nyu
-

~ .

t
=

:~

- ..::C!nally : secara diagonal.


~ : rengrengan; bagan; gambar
~ lulusan; diagram.
~_ aromatic : secara bagan; secara
;~ : i s .

-: ana.
:Jelek

pilih .
dialyser : dialisator.
dialysis : dialisis.
diamagnetic : diamaknetis.
diamagnetism: diamaknetisma .
diamagnetometer : diamaknetometer.
diamantine : diamantin.
diamantiferous : mengadung intan.
diameter: garis tengah; diameter.
diameter at bottom of thead : diam '-:.::
--c.".
eter terus .
r r,.
diameter in the clear : garis tengah ~_
sebelah dalam.
diamter of jet: garis tengah pancaran.
diametrical: diametral; bertentangan;
berhadap; diametrik.
diametrical pitch: diametral pitch.
diametrical error: kesalahan diame
tral.
diamond: intan; belah ketupat.
diamond cutting : mengasah intan;
pemotongan intan
diamoIld drill : gerek dengan intan;
berdagang intan.
diamond ferous : mengandung intan.
diamond head: kepala intan; kutub in
tan.
diamond honing : pengasahan intan.
diamond pin : gurat intan; intan garat;
intan gores.
diamond shape: bentuk belah ketupat.
diaper-work : mosaik.
diaphanous : bening; jernih.
diaphragm: diafrakma; membram;
pelet getar; dinding antara; dinding
pemisah.
diaphragm current : arus diafrakma
arus antara .
diaphragm pump: pompa diafrakma.
diapositive : diapositip.
diary: buku catatan; buku harian; agen
da; buku jumal.

- 2grammatical : secara bagan.


grammatize connections : bagan
hubungan listrik (elektrik).
:.iagrammatize of forces : diagram ga
"a.
:!iagrammatize of strains: poligon de
formasi.
:lial : pelat jarum; piring jarum; cakra;
cakra pilih (telepon); mengukur; me
nujukkan; mengunakan telepon oto
matik.
:lial balance: neraca jarum.
:Jal barometer: barometer jarum.
:Sal cable : tali penyetel suara (radio).
3 al gauge : arloji penunju (piringan
ukur jam).
::ial indicator : sistem telepon auto
matik.
iial numbers: angka-angka petunjuk .
::tial reading : pembacaan skala.
.:iial recording: pelat jarum.
3 aI telegraph: telegrap jarum.
-=:ial telephone : telepon otomatik.
iialling tone: semboyan pencatat; nada

a mus T e knik L e ngkap Edisi T e r b a r u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

;.

diatermanous

.~ diatermanous: diatennik; diatennan.

.;: diathermical: diatenni .

diathermy: diatenni.
" diathermy machine: pesawat diatenni.
~ diatom: diatom.
diatomic: beratom dua.
diazo compound: persenyawaan diazo.
,~ diazoamino compound: persenyawaan
diazoamino.
C~ diazonium salt: garam diazonium.

:: dibromide: diabromida.

.",

g dichloride: dikhlorida .

.~
r"',.1 dichromatism : dekromatis ; kasad;

dwiwarnaan.
dicrascapic eye piece: kaca mata (lensa
mata; okuler) dekroskopik.
dectaphone : mesin dikte; diktafon.
dictograph : aparat pendengar; dikto
graf.
die : stempel uang logam; blok potong
uliran; blok pengantar; cetakan; dadu.
die head : kepala perata; kepaJa pena- I
han.
die plate: kongkol pemotong ulir; pelat
pemotong ulir.
die sinking machine: mesin frais ma
triks.
die slotting machine: mesin koter.
die stamp: stempel uang logam.
die electric traction : traksi didesel e
lektrik.
die sinker : pemotongan stempel.
die stock : blok potong uliran.
dielectric: dielektrikum; tidak mengan
tar (listrik) dielektrik; menyekat; ba
han isolasi; bukan penghantar (lis
trik) .
dielectric absorption: serapan dielek
trik.
dielectric breakdown: dadakan dielek
I
trik.
dielectric capacity : kapasitas dielek

i.

f
~

'V

difference of len:
trik; kapasitas tidak menghantar (E.
trik).
dielectric coefficient : koefisien ct:
lektrik; koefisen tidak menghan
(listrik).
dielectric constant: tetapan dielektrii.:..
tetapan tidak menghantar (listrik) .
dielectric reformation : peru bah
bentuk dielektrik.
dielectric dispersion: tebaran (dispc-~
si) dielektrik .
dielectric elasticity : daya gaya peg:..
dielektrik.
dielectric losses: keraguan dielekt
dielectric medium: medium dielektr. '
dielectric polarisation: perkutuban
elektrik; polarisasi dielektrik.
dielectric resistance : tabanan diel
trik; hambatan dielektrik; resista!::.i
dieIektrik.
dielectric shiting : perpindahan dieJ
trik; pergantian dielektrik.
dielectric strain: perubaban bentuk :..
elektrik.
dielectric strength : keteguhan diek
trik; kekuatan dielektrik.
dielectric stress : tegangan dielekL.
dielelctric voltage : tegangan die;~
trik.
diesel engine : motor disel.
diesel hydraulic traction: traksi
sel hidraulik.
die sinker : pemotong stempel.
die stock : blok potong uliran.
differ: membedakan.
difference: perbedaan; beda.
difference of band: pita aras tela:
pita farak.
difference of level: perbedaan per:::
kaan.
difference of level: perbedaan pee
kaan.

,K a m u s T e k n i k Len g k apE d is i T e r 'b a ~. _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

",nce of phase
2':t:Ilce of phase: perbedaan fasa.
~ce of potential: perbedaan po
_21.

ce of temperature: perbedaan
.:-n tial : differential.
--.- altial account : jumlah diferen
~tial

action: pekerjaan diferen

tial aileron : kemudi gulung


-':-:;:nsial.
:::::~:'Dtial anemometer : anemometer
_o:::.ensial.
_ _ Ential anode resistance: hambat
_ :a1am diferensial.
tial arc lamp : lampu busur
--c'xnsial.
-n tial arc light: lampu busur di
:_--=-ial.
ntial brake : rem diferensial.
tial calculus : hitungan dife
- _-=-1.

tial coefficient: hasil bagi dife

_ :iJ; kofisien diferensial.


~tial

coil: kumparan diferensial;


jJerensial.
_ tial compound motor : motor
_ D diferensial.
,-,---=:J.tial compound winding: lilit
: :::npon differensial.
_ _nlial condenser : kondensator
~~ ial.
- ~tial coupling : kopeling dife
rial cross section: tampang di
~

':al _

__ ...... _~tial division: pembagian dife


:r3J tial equation: persamaan dife
rial excitation: perkuatan dife
- N US

differentiation
rensial; eksitasi diferensial.
differential flotation: flotasi diferensi
al.
differential galvanometer: galvanometer diferensial.
differential gear : kopling diferensial.
differential heat of dilution: tambahan
bahan enceran.
differential heat of solution : diferensial bahan larutao.
differential input voltage range: jang
kauan tegangan masuk deferensial.
differential mechanism: mekanik diferensial.
differential method: sistem (cara) diferensial.
differential permeability: pemeabili
tas diferensial.
differential pinion: satelit diferensial.
differential piston : torak diferensial.
differential pluger : plunyer diferensi
al.
differe~tial protective system : sistem
pengamanan diferensia!.
differential pulley block : takal dife
rensial; takal welton.
differential pump: pompa diferensial.
differential quotient : hasil bagi dife
rensial.
differential relay : relai deferensial.
differential resistace : hambat diferen
sial; resistansi diferensial.
differential shaft : poros diferensial.
differential star : silang diferensial.
differential tackle : takaI diferensial.
differential winding: lilitan diferensi
al; gulungan diferensial.
differentially compounded motor :
motor kompon diferensial.
differentiation: mendiferensial; mem
bedakan.
differentiation: perbedaan; diferensia

T eknik Lengkap Edisi T erbaru

,9
,:, .
.~
..r
Q
rt

- ',

.i
~
;;

,t'.'
R.

1",.
,~

d,

",

t~

!D

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~
'd

~jJ

s-~

.~

.~

1
~

~iJ

r':i-.

;0

i'

:~

G~

is
.D

differentiator
Sl.

differentiator: diferensiator.

difficult: dengan susah; sulit; sukar.

difficulty: kesukaran; kesulitan.

diffract: membelokan sinar; membias


kan sinar.
diffraction: difraksi; lenturan pembe
lokan sinar, pembiasan sinar.
diffraction angle : sudut lentur.

diffraction band : pita lenturan; pita

difraksi.
'
diffraction fringes : rumbai-rumbai
lentur.
diffraction grating: kisi lentur.
diffraction grid: tirai terali.
diffraction instrument : alat-alat di
fraksi .
diffrction spectrum: spektrum ling
kungan; spektrum terali; spektrum
bias; spektrum difraksi.
diffuse: baur; sebar; tersebar; terpen
car; difusi.
difuse field: medan persekaran. .
diffuse light : cahaya pencar; cahaya
baur; cahaya menyebar.
diffuse light bulb: sinar cahaya difusi.
diffuse linear source : tabung cahaya
difusi.
diffuse reflection : pantulan baur.
diffuse refraction: pembiasan baur.
diffuse transmission: transmisi baur.
diffuse transmission density : rapat
transmisi baur.
diffused light: cahaya yang dikurangi;
cahaya yang diredupkan.
diffusedness : sifat terpencar.
diffuser: alat difusi; pengemprot; per
cik.
diffuser agregate : baterai difusi.
diifusibility : daya difusi.
diffusible: dapat disebar; dapat dipan
car.

dilapidati _
diffusion: penyebaran pancaran; dif: .
baur; pemencaran.
diffusion cloud chamber: kamar kab
bauran .
diffusion coefficient : koefisien ba~
koefisen difusi.
diffusion column : bumbung baura:-_
diffusion current : arus bauran.
diffusion factor : faktor penyebara:
faktor sebar.
diffusion indicatrix : indikatris baura:..
diffusion layer: lapisan difusi.
diffusion of gases : bauran gas.
diffusion potensial; liquid juncti
potensial : potensial bauran potens
sambungan zat cairo
oiYfusion pO"W~l" : d'dy'd ~eb'dI~ te"IYo:.;
sebar; daya difusi.
diffusion pump: pompa baur; poc..
sebar; pompa difusi.
diffusion resistance: tahanan per.:
baran.
diffusive: menyebar; memencar.
diffusivity: kebauran; difusivitas.
diffusor : pembaur; penyebar.
dig: menggali; mengorek; mencet
digester survey: survai pengukuran
lean; survai pengukuran dip.
dig in : menguburkan.
dig up : menggali; membongkar j 2.~
diger: me~in penggali; ekskavato:
digit: digit.
digging area: daerah penggalian; ~
pengalian.
dihedral: berbidang dua.
diiodide : di-iodid.
dike: tanggul ; tambak; bendungan:
. membendung.
diked country : tanah tambak.
dilactancy : pemuaian.
dilapidated: bangunan hampir runtut:
dilapidation: keadaan tak terpelihar::.

Kamus Tekn l k L engkap Edi s i T erb a r ..

dip needle {;

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

dation
" difusi

~.

. .-2",;

keadaan hampir runtuh; tidak

...:..... _ ' 'at.


J

kabut

] baur;
'auran.
~baran:

Jauran.

JDction
)tensiai
tenaga
pompa
- penye
,Jr.
:as.

.::: ~ usi.

-cebak
...:anke

.: jaiari
...: r.

-;

bility : keadaan dapat memuai.


ble : keadaan dapat memuai.
tion : pemuaian; ditatasi.
: meluas; diluaskan.
'on : dilasi.
'on number: angka dilasi; nomor
-.2.-i.
__~ on meter : dilatometer.
~r instrumen : peluas; dilator.
_'mt : bahan pengencer.
: mengencerkan.
' ed : diencerkan; mencairkan; me
- _tlmn .
.:.:ed acid : asam yang diencerkan.
_':-.ed solution: larutan encer.
~ _:ed sulphuric acid: asam belerang
_::"sg diencerkan.
~ _ . g test: percobaan encer; testa
=:-,:er.
_:::tion : enceran; pengenceran; reng
;:'.l1gkan; larutan yang diencerkan;

a r :~

_ __ . i : diluvisi.
~~ 'urn : diluvium.
_
: menggelapkan (mendium); me
= rangi (cahaya); mengecilkan (ca
_ :'d.); kabar; dim; samar-samar; re
:::Ig-remang.
--= light: lampu dim .
::::::lalsion : mafra; dimensi; ukuran;
_~ .oa rnya.

ion of tichness : ukuran tebal;


~ :ebalannya.

ion of unit : dimeusi kesatuanl


_,_an.
_
-ion three, dimensional space:
-::::ng tiga dimensi; ruang trimatra .
_ention unit: matra satuan.
~etric system: sistem demetri ; sis
~. retragonal .

~
dinlidiate : dibelah dua; dibagi dua.
~
dinlinish (to) : mengurangi; mengecil k
"-Q
kan.
diminishing glass: kaca pengecil.
rio
dinlinishing staff: tarif menurun.
,E
dinlinution : pengorangan; pengecilan; ~.
deminusi .
~.
,~
dimmed lamp : lampu dim.
R
dimmer: alat dim; resistansi yang dapat g
diatur; kumparan penciut yang dapat l
d~tur.

dimming resistance: resistansi yang


dapat diatur; hambatan yang dapat diatur.
dimorphic: dimoft; terdapat dalam dua
bentuk.
dimorphism : dimorfisma.
dimorphous : dimofus; dimorf.
dinas brick: batu dinas.
dineutron : dwi netron.
dingle : jurang lembah yang banyak
tumbuh-tumbuhan.
dingy: kusam; dikenal; kotor; suram.
dining car: kereta makan .
dining room : ruangan untuk makan.
dint : melakukan; tekuk; tekukan.
diode: dioda.
diopside : diopsida.
diopatas : dioptas.
diopter : diopter; visir; celah intif.
dioptric: dioptrik,
dioptrics: dioptrika; ilmu patah sinar
cahaya; ilmu bias sinar cahaya.
diorite : diorit.
dioxide : dioksida.
dip: pencelupan; lengkungan; inklinasi
(jarum magnet) tanjakan; turunan;
menyeJam.
dip circle : inklinatorium.
dip meter: pengukur tanjakan (tam
bang) .
dip needle : variometer tegak.

.::m us Tekn i k L engkap Edisi Terbaru

~'-.

r.f.,
~Z
~.
~

D'

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

'~

dip of the ground

ttJ dip of the ground : bukti lapangan.

direction, managemen

direct current mains: jaring-jaring .:.


rus rata (arus searah).
~ . diphase : dua fase.
direct current motor: medan arus
:>' diphase rotary field: medan putar dua
~
fase.
(arus searah).
~
direct current network: jaringan ar_
'" dip stick : tong kat ukur.

.~ dipole serial: antena dwi kutub; antena


rata; jaringan aruS searah.
direct current plant, continous cur
kernbar.
~ dipole apporoximation : pendekatan
rent plant: kabel arus rata (arus s
'2:_ dwi kutub.
rah); instalasi arus searah.
D dipole field: medan dwi kutub.
direct current transformer: transfr.lo"
rnator arus rata (arus searah).
dipole moment : momen dwi kutub.
dipole orientation : kiblat (orientasi) direct current winding: lilitan aT:
rata (arus searah).
dwi kutub.
dipping compass: pedoman inklinsasi; direct driven : digerakkan langsung
direct driving: penggerakan langs~
kompas inklinasi.
dipping needle: inklinatarium; jarum directexcitation : eksitasi langsuc:
percatuan langsung.
inklinasi .
dipping refractometer: repraktometer direct haulage : pengangkutan laq
sung .
ce1up.
dippy oscillator : osilator pergeseran direct heating : pemanasan langsu~
direct illuminator : penerangan l~
fasa.
sung; iluminasi langsung.
diptheria : penyakit tenggorokan.
~rect lighting: cahaya langsung .
di-proton : dwi proton.
direct load: beban (muatan) langslq.
direct acting engine: mesin kerja lang
direct motion : pekerjaan langsung
sung.
direct anode voltage : tegangan rata direct reading : pembacaan langs~
direct reading insrument : instrurr..
anoda .
dengan pertunjukan langsung.

direct cooler : pendingin (penyejuk)


direct shear: geser langsung.

langsung .
direct cuopled : penerangan langsung; direct shear apparatus : alat g

langsung; aparat geser langsung .

dihubungkan langsung.
direct coupled generator : generator direct tax : pajak langsung.

yang dihubungkan langsung .


I direct voltage: tegangan rata; tegan~
searah.
direct coupling: kopeling langsung .
direct current: arus searah; arus rata . directing force : gaya pengarah.
directing magnet: magnit arah; rna;::
direct current cable : kabel arus sea
rah; kabel arus rata.
pengarah.
direct cuurent cable: kabel arus rata. directing shovel : sudu antar.
direct current (d.c) : arus rata; arus directing supply system: sistem pe=:.
diaan langsung.

searah.
direction: arah.

direct current field: medan arus sea


direction, management pimp~

rah; medan arus rata.


I

K a m u s T e k n i k Len g k apE dis i T e r b a .- _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~ement

wing aJUS

rata

us cur
s sea
sfror
:.an arus

- ~sung.
....Jgsung.
_l gsung;
; lang
~lgsung.

":' D

lang

-l1g.
...:lgsung.
-.;sung.
..llgsung.
_ rrumem

~-:::.:rtion

for use

_ ::cttion for use: aturan pemakaian;


~ -: :unj ukan pemakaian.
.:--a-:tion Imding aerial: antena duga;
= :ena penduga.
_ :ection finding station: stasiun pen
:-:ga.
t foruse : petunjukan pemakaian.
t indicator : petunjuk arah; indi
or arah.
,t indikator light: lampu petunjuk

_:lg.
"gangan
-.1 .

mag nit

-=. penye

3ru

ru~.

~.

:....~h .

~~ngatur

-=..

.::rectional transmission : penyiaran


~erarah; transmisi terarah.
=rectional wireless : telegrafi tanpa
:.,:awat terarah.
_ ective : mengarahkan.
_ ective aerial : antena terarah.
::..:rective antenna: antena arah; antena
:erarah.
.2rective force: gaya pengarah.
:S-ective receiver: pesawat penerima
:erarah.
ective reception: penerima terarah.
5rective transmitter: pesawat penyiar

- ,~

directly porportionnal : berbading lu- n.

c:ction of joints : tusukan bermula;


bermula.
=-ection of current: arah arus.
_ t of johts : tusukan bermula; pe
=-?atur bermula.
=-ection of rolling: arah pencanaian.
_ tion of rotation : arah putar.
:......-ection of out flow : arah aliran.
_ -edion of polarization : arah pe
=gutuban.

':::-ection of traffic : arah lalu limas.

tion of finder : pencari arah .


:=:recti on post: petunjuk jalan.
tional antenna, directional aerial
: antena terarah.
.::rectional drilling: pemboran tera-

~9

terarah; transmitter terarah.


~r
directly cuopled : dihubungan lang- ' :

,:, _~p ksi

~ahkan.

_: geser

disc record

J;:

director: direktur; pengurus; pemim- ~


Pin; komisaris (pengesahan).
,,!t
directrix: garis arah.
R
dirigible: dapat dikendalikan; dapat di- k
kemudikan.
dirt : kotoran; lumpur.
disaled : cacat.
disablement annuity : pensiun catat.
disadvantage : kerugian; kesukaran;
o
keberatan .
dissaprove : me~apkir.
disassembly: pembongkaran (mesin).
disaster: celaka; marabahaya; mala
petaka.
ruse: cakram; keping; diskus.
disc anode: anoda; cakram.
disc armature: angker cakram.
disc bit : pahat
dislrns.
disc brake : rem
cakram
disc center: ca
kram roda.
disc conveyor :
disc brake
konveyor pi
ring; konveyor cakram.
disc coupling : kopeling cakram.
disc crank : cakram engkol.
disc crusher : kilang cakram; kilang
diskus.
disc iIlter : filter cakram; saringan ca
kram; tapis an cakram.
disc generator : generator angker ca
kram.
disc piston : torak cakram.
disc plough: bajak cakram.
disc record : pel at kramopon.

amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

disconnectablt

.' disc saw

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

>~

'-:i

'iJ
~

'),

'"
.~
.~
~'

"Jl
['"::-v

j'

;:

:~~
6~
...

disc saw: gergaji lingkar.

disc signal: sinyal keping; sinyal puing;

sinyal cakram.

disc stone: batu gerinda (keping).

disc valve: katup cakram; katup pelat.

discard: membuang .

discharge: pemunggahan air; penga


liran keluar; pelepasan isi; memung
gah; mengeluarkan isi; pengosongan I
I
membongkar; penyaluran,
discharge battery: baterai pengosong;
baterai pelepasan isi ,
discharge chamber: kamar tekanan;
ruang pengosongan.
discharge cock: keran penyalur; keran
buang; keran pelepas.
discharge current: arus lepas; (kelu
ar).
discharge curve: lengkung pengo song
an; kurva pengosongan.
discharge duration : lamanya waktu
pengosongan.
discharge gutter: selokan buang.
discharge head: tinggi tekanan; tinggi
kempaan (pompa).
discharge height : tinggi penaikan (pa
da pompa) .
discharge into : bermuara.
discharge key: kunci pelepas isi; kunci
pengeluaran.
discharge lamp : lampu kelip.
discharge off (water), carrying off :
pembuangan air.
discharge opening: lubang pembuang
anipengeluaran.
discharge pipe: pipa edar pengosongan
ipengeluaran.
discharge plate: petat pelepas; pelat
pengosongan.
discharge potensial : potensial lueut.
discharge spaca : ruang pengosongan.
discharge strong at : kekuatan pelepas
I

isi; kekuatan pengosongan isi.


discharge tap: keran pengosongan; ke
ran pengeluaran.
discharge tube: pipa edar pengo song
anipengeluaran .
discharge valve: kutub pelepas; katu;
pengatur pengosongan.
discharge voltage: tegangan pengeh:
aran; tegangan pengosongan.
discharged : pengeluaran,
discharged battery: baterai kosong
aki kosong.
discharge: pelepas isi; tang pengosonf'
an.
discharging: pengosongan; pengeluar
an.
discharging berth: tempat pembonf
kar; temp at pengosongan.
discharging current: arus pengoson.;
an; arus pengeluran.
discharging curve : lengkung peng:
songan; kngkungikurva pengeluara:
discharging control : pengatur peng
songan; pengatur pengeluaran.
discharging device: lengkapan pengc
songan; lengkapan pengeluran.
discharging point : tempat pembuan5
an; tempat pencurahan.
discharging rod : tang pengosonga:..
pengeluaran.
discharging room : ruang pelepas!/=:
ngeluaran.
dischargingn tongs: tang pengoson==
isi.
discpline : tata tertib; displin.
disclose : membuka.
discolouring : salah wama; luntur ;:
rubahan warna.
disconnet : melepaskan kopeling (g =
dingan).
disconnectable : dapat dimatikan; d::::;
dilepas koling; dapat dipadarnka=.

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terba

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.:ectable

dispersion loss

:::;;::a::!l.e-ring mechanism

:='.:c::::lering mechanism: mekanisme


~_ .: :>an

hubungan.

..................llentor : sakelar pisah.


-gosong

tidak terus menerus ; ter


lak langsung
tinous sQectrum : sllektrum tak
--.: ::J.enerus; spektrum tennutus.
.-....._._ vrmit : ketidakserasian.
t : memotong; potongan; dis
- _: rabat.
~-." t system : sistim rabat; sistim
_..-.,....-.l..l OUS :
~- :

-; katup
cengelu

kosong:
gosong

n : menemui; menemukan .

penernuan; pendapatan.

:::r )" :

-:-ngeluar

_:Eness : kediskretan; kekhalian.


';::;"';~:"rn ' ant: diskriminan.
"';;;"""':;-'ft"\;'nator : diskriminator.

: :mbong
~ 1gosong-

g pengo
seluaran
- lr pengo

_--an_
pengo
.-:-an_
"mbuang
ill

: cakram; diskus
: turun kapal; mendarat
~ ongkar (kapal) disembarkation
- kapal; pendarat disembarkation
- ~-:=li t izin untuk mendapat.
- ~ ge : melepas; membebaskan.
~gage to uncouple (to) : melepas
._e!ing .
:>aging : melepas rangakaian; me
":2- gandengan.
zaging fork : garpu pelepas ko
~b a rk

0.-

.;osongan

1 0'
..,:::.'
oaging gear : mekanik pelepas.
=-.O'aging yoke: garpu pelepas ko
.7

- _epas/pe
,.

::.gosonga:-_

-c .':'::lg_
~~ging

lever : tuas pelepas kope

disintegrate: didesintegrasikan; rontok


mematahkan .

.untur pe

: menyelesaikan; mengurai

: pinggan.

- 10th: lap piring .

-: i ng (gan

::ro : pinggan-pinggan.

_ectant : bahan pencegah ketular

_:.;an; dapa:
_":'arnkan.

obat pembasmi hama.


ection : pembasmi hama.

~.

.-,t

disntegration : penghancuran .
disintegrator : des integrator.
rt
disjuctioll : pemisahan.
disk saw ~ gerga~i.. bUtld.aL
dislocate: memindahkan.
dislocation : pemindahan; dislokasi;
perubahan tetak.

dislocation line: garis geser (dislokasi);


garis pemindah.

dismantle: membongkar (mesin).

dismiss : memecat; melepaskan_

dismissal: lepas; pemecatan .

dismount : turun; membongkar (mesin).

dispath : mengirim; pengiriman; peru


sakan; ekpedisi.

dispath clerk: petugas ekpedisi.


dispath goods : kiriman kilat.
dispath note: kartu alamat.
dispatcher: pengatur perjalanan kereta
api .

dispel ': mengusir.


dispensated : diberi kelonggaran .
dispensation: dispensi; pernbebasan;
keionggaran .

dispense : memberi kelonggaran.


disperging capacity: tenaga urai .
disperesable : dapat disebarkan.
dispersasit : zat penyebar.
disperse: menebar; menyebar; menga
tur.

dispersing agent : alat/perantara dis


-,.~.....g1e

l)

persi.

dispersing system : sistim penebar.


dispersion: penyebaran; penaburan .
dispersion coefficient : faktor bocor.
diapersion effect : efek tebaran.
dispersion forces: kakas-kakas tebar.
dispersion loss : kerugian penyebaran;
rugi penyebaran .

Tekni k L engkap Ed i si Terbaru

-;:
r:::

'.

(i,

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

u dispersion medium
~~
<j) dispersion mediwn : bahan penyebar
~
~
?-

.~

.~
~

}
<:p

(~~

;-
-

:i

C:i
=
-

distance between centre line;

an.
disperison of conductance: tebar han
taran; dispersif konduktans.
dispersion of rotation: tebar putaran;
dispersi rotasi.
dispersity: ketebaran; dispersitas.
dispersion frequency: frenkuensi dis
pensi.

dispersity: ketenaan; dispersitas.

dispersiver power : daya tebar; daya


dispersif; tenaga sebar.
dispersivity: kebertebaran; dispersivi
tas.

displace: pendesakan; memindahkan;


menggeser; mengganti.
displaced water: air yang dipindahkan.
disipaced term, anomalous terms: su
ku-suku tergeser (anomal).
displacement: pemindahan; pergeser
an; penggantian.
displacement adsorption: serapan geser.
displacement antiresonance : antireso
nas pergeseran.
displacement curent : arus pindahan.
dispactanse : jarak pergeseran; jarak
perpindahan
displacement pump : pompa pindah;
pompa pnenatik.
displacing appratus : aparat pemindah
an; alat pemindahan.
display : memamerkan; memperaga
kan.
disport: meninggalkan pelabuhan.
disposal: penepatan; pemasangan; dis
posisi.
dispose: menempatkan; memasang .
disposition: penempatan; pemasangan;
disposisi .
disproportion: sifat tak sebanding.
disproportional: tak sebanding.

disrepair: sifat hampir runtuh.


disrupt : meledak; memisahkan.
disruption : penguraian; pemisahan.
disruptive strenght : kekuatan tembt:;
an; ketepapan tembusan .
dissecting room : kamar urai.
dismissed deposit : endapan terseb::..
deposit tersebar.
dissimilar: berlainanjenis; tak sejen.:.:
tidak sarna.
dissimilarity : sifat tak sarna.
dissimilate : membuat tak sarna.
dissimilitude: sifat tak sarna.
dissipate : menyebar.
dissipation : rugi; kerugian.
dissipation factor: faktor lepasan (d'
pasi); faktor kerugian.
dissipation less line : jalur melesap
dissipative force: kekas lesap.
dissociate : memisahkan; mengurai
dissosiation : pemisahan.
dissolubility: sifat dapat larut; sifat ~
pat diurai.
dissoluble: dapat larut; dapat diu~
dissolution : cair; larut; disolusi;
mer; larutan.
dissolve: melarut; memisah; larut; ::...
ngurai.
dissolved : dilarutkan.
dissolvent : melarutkan; bahan pela:
dissolving : melarutkan.
dissolving heat : kalor larutan; pc..:...
larutan.
dissolving power : daya larut.
dissonance: bunyi janggal; dison;
dissonant: bunyi janggal; tak ha::
nis.
dissmetric: tidak setangkup; asime =_
distance: jarak; ruang antara.
distance between centre lines : ::..
antara garis-garis sumbu; ruang .:...
ra garis-garis sumbu.

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terb.6

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:ltre lines
-_'1 .
_ :.lIl .

-:.:sahan.
~ :emb u~

_cseb:;..::

::..::nee between flues


_ :2.nee between flues: jarak pipa api.
::mee between rolls: jarak antara
-: : -~o \ canai.
~ ee bolt: baut jarak; baut penutup
ee control : pelayanan jarak.
_ 2.I1ee indicator: penunjukjarak; in
- fO r jarak.
ce meter: pengukur jarak.
:.:mee of wall: jarak antara dinding.
ee piece: benda suai ; benda pe
:!ai benda penyuai; benda penyam
__g tabung antara; sakang antara.
- ~ ee point: titik jauh; titik antara.
~ ee post: paljarak; tonggakjarak.
ee protection: proteksijarak; pe
~~Tnan jarak.
=nee relay: relai impedansi.
_ .....!.nee ring: gelang antar; cincin ja
ee signal: tanda bahaya.
sink bolt : baut jarak; baut
_ng.
ce sink tube: tabung antara.
ee spacer : ge\ang jarak; gelang
= =ntu jarak.
7::..:lce swith : sakelar jarak penentu.
..:mee tese : penentuan tempat waktu
~ ee

- ~ guan.

ee thermometer: termometer ja
--= iauh.
ce control: pengemudian jarak.
.....nee driving : penggerakan diri
ee reading : pengamatan jarak.
siuyal : sinyal tangan; sinyal ja
_: menyuling; memumikan; mene
te : air suling; distilat; sulingan;
sUlingan.
---.3tion : destilasi penyulingan (air;
- "1 U

distributed winding /)
minyak) .
distillation apparatus: alat suling ; aparat suling; perlengkapan destilasi.
distillation column: kolom destilasi .
distillation degree: tingkat penyulingan.
distillation plant: intalasi penyulingan.
distillation pot: ketel destilasi; bejana.
distillation product : hasil destilasi;
destilat; destilasi.
distilation process: proses suling; proses destilasi.
distillation residu : sisa destilasi.
distillation liquid: zat cair yang didestilasikan.
distiller weter: air destilasi; air suling .
distiller : distilator.
distillery : pembakaran; tempat penyu
lingan.
distilling apparatus: aparat sUling.
distilling flank: labu suling.
distilling plant: pesawat distilasi; pesa
wat suling.
distinct: tentu; jelas.
distinguishing threads : kawat tanda;
kawat ciri.
distinguishing mark: tanda ciri.
distort: memuntir; memutar; menarik.
distored : terputar; terpentir.
distortion : pemuntiran; pemutaran;
pergeseran-pergeseran.
distortion of field: perubahan medan.
distribution: distribusi.
district : derak; destille.
distress: kesukaran; darurat.
distress signal : tanda bahaya; sinyal
bahaya .
distributary canal : saluran pembagi.
distribute : membagi-bagi; memberi
kan; membagi; menyebarkan; melalu
kan; distribusi.
distributed winding : lilitan terbagi.

s T e k n i k Len g k a pE d i s i T e r b ar u

~.
~.
;:

'"

-0
rl

.
~'

~'
'::.

G
~

t~_

,.
ch.

f,;'
~'

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

distributing bar

"
.~
.~
:'

'i)

,~

(::~

distributing bar : rel-bagi; reI distribu


si.
distributing board : papan distribusi;
panel bagi; panel distribusi.
distributing box: lemari distribusi; ko
tak dis tribus i.
distributing bus-bar: reI bagi; reI dis
tribusi.
distributing cable : kabel bagi.
distributing centre: stasiun distribusi;
pusat distribusi.
distributing contact: kontak pembagi;
kontrak distribusi.
distributing frame: rangka bagi; rang
ka distribusi.
distributing head: kepala distribusi.
distributing lever: batang sorong.
distributing network: jaringan distri
busi.
distributing pole: titik naik.
distributing rail: reI bagi; reI distri
busi.
distributing ring: gelang pembagi; g
elang distribusi; ring pembagi.
distributing slide valve: sorong distri
busi; sorong uap dasar.
distributing station: stasiun distribusi;
stasiun bagi.
distributing system: aturan pembagi
an; sistem pembagian.
distributing tube: pipa distribusi; pipa
bagi.
distributing valve: katup distribusi; ka
tup bagi.
distributing valve motion mechanism
: mekanik penggerak katup distribusi
gerakan katup-katup distribusi.
distribution : pembagian; distribusi;
penyebaran.
distribution board: papan distribusi.
distribution box: peti bagi; peti distri
busi; lemari pembagi; selongsong dis-

'J

distribution of Wi:
tribusi.
ditribution cable: kabel pemba~ .
distribution coefficient: koefisie:: _
tribusi; koefisien pembagian.
distribution cock: keran distribus .
ran bagi .
distribution compass : paras kt
pembagi; petunjuk destribusi.
distribution conduit : saluran d
busi; saluran menyebar.
distribution device: lengkapan p
gian; lengkapan; lengkapan dis!:::
distribution diagram: diagram- '
uap; diagram sorong uap.
distribution factor: factor "~" .....".._ .........
faktor distribusi.
distribution frame : rangka dis
(telepon).

distribution head : kepala dist ~.

distribution junction box: kot<ti.:

simpangan distribusi.
distribution law of distributio

nemst : hukum agihan nemst.

distribution line : putaran disrr:;

garis/batas distribusi.
distribution network: jaringan
busi.
distribution of jet : pembagian
bangan elektrik; distriusi pane-,--
distribution of flight: pembag:2..

nerbangan; distribusi penerba=;

distribution of load: pembagian.

bagian muatan; distribusi.

distribution of power : pembagL.::

naga; distribusi tenaga.

distribution of pressure : pemt:~


tegangan; distribusi tegangan.

distribution of steam: pembagiar: _

distribusi uap.

distribution of voltage: pembagi ::::

gangan; distribusi tegangan.

distribution of weight: pembagi.::.:-

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terb2

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

Jf weight
~1bagi.

l sien dis
1

::busi; ke
kepala

~'

3 i.

.;.n distri

distribution of pipe

divider box

{)
~>

dive angle indicator : indikator sudut t:


bot distribusi, bobot/berat.
distribution of pipe : pipa distribusi;
tukikan.
~
pipa pembagi.
. dive bomber : bomber tukik; pesawat
distribution plate: pelat distribusi; rol
pelempar born tukikan.
rt
penyalur bagi; tegangan penyalur.
diver: penyelam.
..
~'
distribution roller : rol distribusi; rol diverge: berselisih; menyimpang; me- ~
penyalur.
mencarkan; berpecah; beribak.
,~ .
distribution voltage : tegangan pem
divergence : divergensi; penyibakan; r-c.
bagian; rol penyalur.
beda.
~
distributor : pembagi; distributor; tu
divergence loss: rugi pencaran (diver- '~,
gens).
c.
kang bagi; saluran distribusi; sorong
(i'>
uap distribusi.
divergence of fluid: divergellS zat cairo ~,
distributor brush : sikat bortel pem divergent : bersebar.
bagi; berstel distribusi.
divergent nozzle : pipa pencar uap di
distributor cap: sungkup pembagi; tu
vergen.

tup distributor; tutup saluran.


divergent track: jalan reI meyimpang.

distributor house: rumah-rumah pem


diverging : divergen; pencar.

diverging rays: sinar memencar.

bagian; rumah-rumah saluran.


distributor plate: pel at interuptor; pe
divering steam jet n ozzle : pancaran

lat distributor; pelat saluran.


uap -pencar.

distributor roller : rol distribusi; rol diverging variant : ragam pancar.

saluran.
diversion variant : ragan pancar.

distret : distrik; daerah; bagian.


diversion: penyaluran keliling; diversi .

disturb: mengganggu; menghalangi.


diversion dam : bendungan untuk me
ngalirkan melalui saluran simpang.

disturbance : gangguan; halangan.


disturbance of combustion: gangguan diversity : ketidaksamaan; beda.

diversity ratio: derajat kesamarataan;

kebakaran; halangan pembakaran.


disturbing galvanometer : galvanom
rasio kesamarataan.

eter pemeriksa; galvanometer.


diversity reception: penerimaan maje

disturted sample: contoh tidak asli.


muk.

disulpbide : disulfid.
diverter : pengelak; penghindar.

divide : membagi; memisah; membe

disunite : melepaskan; memisahan.


lah.

ditch: memariti; parit; selokan.


ditcher : mesin pengaii selokan.
divided foundation : kerangka fonda

ditcher mechanism : mekanik penggamen terbagi.

Ii.
divided frame: kerangka terbagi .

ditching machine: mesin bajak selok divided winding : lilitan terbagi; go

an.
longan terbagi.

divalent: divalen; bemilai dua .


dividend : bilangan yang dibagi; un

divan : sejenis bangku.


tung; sero dividen.

divider : pembagi.

dive : menyelam; menukik (kapal ter


bang) .
divider box: kotak pembagi .

r
-0

,~

_l pemba
j stribusi.
-ingsut
- ~mparan:

l istribusi
stribusi.
Jtak perJtion , of
.st.
~! stribusi:
! n

distri

pener
:JlCaran. ~
-lgian pe
-Jangan.
~i an pem
i II

-agian te
:-mbagian
gian uap ;
' agian te
19ian bo

-a r u

K amus Te k n i k Le n gka p Edis i Te r b a r u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:;

:,';

,~

't)
.~
'~<

8'"
.~

,J
,',

?:

v
1'''

:J

f~
' ..1

=
J)

divider box current

door cast:

biaya pelabuhan .
divider box current : kotak pembagi
arus; kotak pembagian.
dock house: rumah jaga.
divider component: komponen mem
dockage: biaya dok; biaya pelabuhaL
bagi .
sandar.
divider current: arus pembagi; aliran dodecagon: segi duabelas; sudut due:
pembagi.
belas.
dividers: jangka tusuk; jangka bagi .
dog: genggam; cakar; kebat; pemba\\ ,;.
(pada bubutan).
dividing arm : engkol bagi; bangku
dog clutch: kopeling bubungan; kope
fras.
ling cakar; kopeling genggam.
dividing head : kepala bagi batuan.
dividing head base: kaki kepala bagi. dog leg chisel : pahat dasar.
dog spike: paku-rel.
dividing line : garis bagi.
dividing plane: bidang bagi.
dogged: tahan uji.
dogcart : dokar.
diving bell: sungkup urung-urung.
diving moment: waktu menyelam.
dolerite: dolerit.
divisibility: sifat dapat dibagi.
dolomite : dolomit; bahan untuk mem
buat bata tahan api.
divisibility of current: sifat dapat diba
gi arus .
dolommite marble: marmer dolomi:
pualam dolomit.
divisibility of light : sifat dapat dibagi
dan cahaya listrik.
dolomit sandstone: batu pasir dolomi:.
. dolphin: ira-ira (ikan) .
divisible: habis dipakai.
division: pembagian; bagian; pemisah
dom : dongkrak .
domain : tanah; rengkah.
an; divisi.
division : pembagian.
domain structure: struktur tanah.
division gate: pintu air pembagi .
domain theory : teori tanah.
division of a scala: nilai skala .
dome: kubah; kupel; tengkung; ponc'
division of train : pembagian kereta
uap .
api.
dome cap: pelat tutup ponok uap .
division plate : pelat pembalik; pelat dome man hole: lubang orang.
pemisah.
dome shaped rood: atap bentuk kuba.:
division wall: dinding antara; dinding domed shaped: bentuk cembung.
dalam.
domestic lighting: penerangan ruma:.
domestic offices: dapur; kamar prm:
divisior : pembagi.
do: melakukan; mengerjakan; berbuat.
S1.
dobbin: kuda penarik.
donkey: ketel bantu; ketel pertolong<e
dock: galangan kapal; dok pelabuhan donkey engine : mesin pertolongac.
lengkap dengan gudang-gudang me
mesin bantu.
meriksa kapal diatas dok; berlabuh.
donkey pump: pompa uap bantu; poc
dock charges : biaya dok.
pa pertolongan.
dock company: perusahan E.M.K .L door: pintu; jalan masuk.
(ekspedisi muatan kapal laut).
door bracket: penahan pintu.
dock dues: raba-raba bea pelabuhan; door case: ibu pintu; janang pintu; L

K amus Tekni k Lengkap Edis i Terbar _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

- case

J lanl
.: dua
-oawa
'ope

door check
sen pintu.
door check: tumpuan pintu.
oor check plate: pelat tumpuan pintu.
door connection: jangkar kusen.
door contact: sambungan kusen; kon
tak pintu; sakelar pintu.
door contact switch: sakelar-kontak
pintu .
i oor fastening: gerendel pintu; spa
nyolet.
i oor frame: kusen pintu; rangka pin
tu.
~

or handle: tombol pintu; engkol pin


ill; handelpin
ill.

mem
.omit;
lomit.

-m.
. ponok
.ap.
-

kubah
_Jg.
:umah .
..~ provi

_,~

:ongan.
.ongan;
; pom

1tu ; ku

.a r u

'::oor hinge:
~ ngsel pintu
k erangka
?intu).
::JOr hook: kaMor hinge
:: pintu.
::..JOr interlock : kunci pintu eleveder
:'.omatis.
r jamb : tiang pintu.
r keeper: partir penjaga pintu.
knob : tombol pintu.

JT latch: kancing pintu.

rr leaf: daun pintu .


-lock: kunci pintu; kuncian pintu .
-mat: tikar keset; tikar kaki.
panel: panel pintu.
pillar: tiang pintu.
_ plate : pelat nama.
post: tiang pintu.
~ post switch: sakelar tiang pintu.
_il : ambang pintu.
_ spring: pegas pintu.
strap: sambungan pintu .
switch : sakelar pintu.
way : lubang pintu ; jalan masuk.
heel : roda pintu; gelinding pin-

double blade

,9

doppler broadening : peleburan doppIer.


doppler effect: peristiwa doppler.
dormant: balok lantai (tambang).
dormer window: jendela atap.
dormac equilibriun : (ke) seimbangan
dormac.
dormant: balok lantai (tambang).
dormitoty : kamar tidur.
dosage: dosis takaran.
dotted tube: pipa takaran.
dosemeter : dosimeter.
dotted line: garis titik-titik.
double: ganda; rangkap; berganda.
double acting: kerja ganda; bekerja
ganda.
double acting air pump: pompa udara
kerja berganda; pompa udara kerja
rangkap/kembar.
double acting pump: pompa kerja ber
ganda; pompa kerja kembar; pompa
kerja rangkap .
double acting system: sistem kerja ber
ganda; sistem kerja rangkap; sistem
kerja kembar.
double action: pekerjaan berganda;
kerja rangkap.
double armouring : berperisai ganda;
berbungkus ganda; berbungkus rang
kap.
double arm : lengan berganda; lengan
ganda; lengan rangkap; lengan kem
bar.
double amplifier: penguat berganda;
penguat ganda.
double armed signal : sinyal lengan
berganda; tanda lengan berganda; si
nyal lengan berangkap.
double ball profile: profil bola gandaJ
rangkap.
double blade : berdaun dua; berdaun
gandaJrangkap.

~:..
'"

- -"" u s T e k n i k Len g k apE dis i T e r ba r

~.

t:.

~.
;;

~.

,?

(;:;

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~

.,

double blade propeller

double rin

~~ ~

~~
.;!

<lt
"

8+-.
'.~
.~,

'JS

',_

;
~

:,~

,(;~

=
'J

rj)

double blade propeller: baling-baling


kisi ; katup ganda kisi .
berdaun dua; baling-baling berdaun double handed saw : gergaji tarik.
double handle: engkol ganda; engkc.
ganda/rangkap.
double bond: ikatan berganda; ikatan I rangkap/kembar.
rangkap/kembar.
double headed: dengan dua lokomoti;
double bottom : dasar berganda; dasar
penarik.
kembar.
double headed nail : paku dengan kt
pala rangkap/ganda .
double bracket: lengan berganda; da
sar kembar.
double helical spur wheel : roda gi:
double break switch : sakelar gandal
dengan gigi-gigi sudut.
double
helical wheel : roda gigi deng&:.
rangkap .
gigi-gigi sudut.
double carburation : karburasi ganda.
double commutator: kolektor bargan double insulator: isolator ganda; seL
berganda; isolator rangkap.
da (ganda).
double crank: engkol bergandalganda; double interuptor : pemutus bergandz
rangkap.
engkol ganda.
double crank engine : mesin dengan double isomorphism : isomorfisn:.::
engkol ganda; mesin dengan engkol
ganda/kembar.
rangkap/kembar.
double jet nozzle: percik ganda; perc:...
double current : arus ganda; aliran.
rangkap .
double key: kunci berganda; kunci ra:..
ganda.
gkap; kunci kembar.
double current: generator dinamo arus
ganda; dinamo arus rangkap/kembar. double lamp : lampu ganda; rangka::
double cut: kikir potongan ganda/kem double layer : lapisan kembar; line.
kembar; lini kembar; lini kembar.
bar.
double deck : lantai kembar ; lantai double lock: kunci ganda; kunci rar..5
rangkapl ganda .
kap .
double edged : memo tong dua belah . double magnet : magnet ganda; ~
net rangkap/kembar.
pihak.
double enged boiler: ketel dengan fron double pipe: pipa ganda; pipa rangk<.:
api dua pihak; ketel dengan pengepak double piston : motor (dengan) tor.
ganda (berganda) .
an ganda.
double expansion: ganda; ekspansi dua doubel pole fose : sekering berku
kali; ekspansi kembar.
kembar; sekering berkutub rangI<z;
double flre-front : fron api bergandal double pole swich : sakelar kutub 1>:-
kembar.
ganda; sakelar kutub dua (ganda).
double flue boiler : ketel dengan dua double porzed : sorong kisi .
api dalam.
double railway : !intas kereta api be
double grid: kisi berganda; rangka ba
ganda/rangkap.
kar berganda.
double refraction : bias ganda/rar..",
double grid valve: tabung radio dengan
kap .
dua kisi; tabung dwi kisi; katup dua double ring: cincin ganda ; gel a~

K a mus T e k ni k L e ng kap E disi Terbar _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

)le ring
..lIik.
engkol
,:omotip
-:gan ke
xia gigi
. , engan
.ia; sekat

' :rganda/
.orfisme
--1; percik
ci ran
~ angkap .

1r ; lintas
~ mbar.

ouble riveted

down pipe

rangkap
ouble riveted : palm keling gandal
rangkap.
uble riveted seam : kampuh kelingan
berganda; kampuh keling rangkap.
.: uble roller : penggilingan gandal
rangkap_
:ouble rudder : kemudi bergandal
rangkap.
uble salt : gara..m rangkap; garam dwi
~anda/rangkap .
:.Juble saw : gen~ji ganda; geraji kem
~ ar /rangkap .
Ie saw blade: daun genui ganda;
jaun gergaji rangkap/kembar.
- ' uble seat : kedudukan.
_ ble seat valve: katup dengan du
iukan ganda/kembar.
Ie shaft: poras ganda; sumbu gan
31kembar.
Ie shoved block : blok dengan dua
. =.kram; blok cakram ganda.
Ie socket : selongsong ganda; so
: berganda.
le sound: suara ganda; suara kern-

...llci rang
..::.Ja; mag

:. rangkap.
_:lll) torab:
_ berkutub
. rangkap.
"1J.cub ber
?anda) .
..!

api ber

':lda/rang
_ ~ : gelan~

Ie spindle : mesin bubut berfaksi


__Wa/kembar.
Ie stage air pump : pompa udara
~gkat dua/kernbar.
_ le star motor: motor (hubungan)
~g berganda/kembar.
Ie stroke : langka berganda/kernIe super fine me : kikir halus se
- switch: saklar berganda; sak
- .:embar.
T armature: angker T ganda;
-''er T kernbar.
T 'ron : besi T ganda; besi T
, - - -;21'.

~ "" U S

{j

double thrack : lintas kembar; lintas ~~


ganda.
double thread: uliran dengan potongan Q
. ....
ganda.
rt
double threaded screw: sekrup uliran. .~
double valve: sorong berganda; katup ~:; .
~.
kembar.
double wall: dinding berganda (ganda) . (~
double weeded seam : kampu dikeling :;
berganda; kampuh dikeling kembar.
double welding machine : mesin las ,.
rh
berganda; mesin las kembar.
~,
double X form : berbentuk X gandal
kembar.
double X joint: las berbentuk X gandal
kembar.
double yoke : pemikul kembar/ganda .
doubling : pergandaan.
doubling plate : pelat lapisan.
doubling window: jendela angin gan
da.
doubling work: kerja ganda .
dough: adonan; maju.
doughy : seperti adonan; liat; keadon
an.
dovetail: ekor burung layang-Iayang;
berjalan.
dovetail fastening : sarnbungan ekor
burung layang-Iayang; sambungan
panjang.
dovatailed : bentuk ekor burung layang
layang; bentuk bajang.
dove prism, reversing prism : prisma
dove; prisma pembalik .
dowel : pasak kayu; semat; pengunci;
besi benam; paku keling.
dowel pin : pena kayu.
down: tanah tinggi tanpa pemohonan .
down corner: pipa turun; pipa buang.
down fall : keruntunan.
down line : sepur kehilir.
down pipe: pipa buang; pipa buang.

Teknik Lengkap Edisi Ter b aru

,~

l'
f

----

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

"

'.

down right

draug

~~~

,;; down right: lurus kebawah.


down spout: pipa buang; pipa turun.

':~" down stairs: dibawah; pada tingkat ba


,',
wah.

,J
down stream : kehilir.

1"
~ down stream water : air bawah .

.~ down stroke: langkah turun.

t down town : kota (bawah).


'I)
(""";- down track : jalan rei turun; jurusan

'V
kembali.

5" down time: waktu hilang.


:R down train : kereta api kehilir.
;l
down ward: kebawah.
;j
~ d
own wind: bawah angin.
'n dowson gas : gas dowson.
dozen : lusin.
dozer: buldoser-kendaraan berat untuk
memindahkan/meratakan tanah.
draft: konsep; naskah; bagan; rencana.
draft gear : perlengkapan tank.
drafmg machine : mesin gambar. . .
draftsman: juru gambar.
drag : menyeret; menarik; mengarem; I
jala-jrua tank sepatu rem; blok rem;
hambatan.
drag along: menghanyutkan.
drag anchor: jangkar apung.
drag band: tali tentang.
drag bar : batang hubung .
drag chain: rantai rem; rantai hubung.
drag cord: tali peregang.
I
drag link: batang hubung kemudi; ba
tang tarik.
drag net : jala-jala tarik.
drag springs: pegas penyambung.
dragon: naga.
dragging brakers : obor menyeret; rem
menyeret.
drain: saluran pembuangan; parit pem
buangan; membuang; mengalirkan
air; mengeringkan; (dengan penga
liran); memasang sistem rial. men- '

cerat.
drain cock : keran pembuang air; kc
ran.
drain ditch: selokan buang.
drain off: menceratkan; mengalirl<ar.
mengosongkan.
drain pipe : pipa buang; tabung rio I
drain tank : tang bensin.
drain pipe : pipa pembuangan.
drain tube: tabung pembuang.
drain well : sumur serap.
drainage: pengeringan air; pembuau
an air; pengaliran air.
drainage canal: saluran pembuanga=
drainage capacity: kapasitet pemb:.
angan air.
drainage ditch : selokan pembuanga:..
drainage level : tingkat penurapa::
tingkat penirisan.
drainage radius : radius penirisan; _
dius penurapan; radius pengurasa:.
jari-jari penurapan.
drainage screen: saringan turap.
drainage system : sis tim saluran per:.
buangan.
drained ground : tanah yang diker~~
kan.
draine4 test : percobaan terbuka.
draining: landai air; pemompaan a=.
draining cock : keran cerat; keran c:.
bang .
draining connection : sambungan ~
rat.
draining engine: mesin pompa (un
pengeringan) .
draining layer: tapis pengering .
draining machine : pemompaan tar~
lambak.
draining off : penceratan; pengalirz _
draining screw : sekrup cerat.
draught: tarik (api); sarat; gamb ~
sketsa; rencana.

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terba r_

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

draught
~

air; ke

__lg rial.

::nbuang
~ u angan.

. pembu
.~ uangan.

-' rapan;
-lsan; ra
.; urasan;
-ap.
pern
.:ikering

. 'a.
~ aan

air.
::ran ea- w

-.gan ee
:} (untuk

;ambar;

.a r u

:iraught bar
iraught bar : batang hubung; baut ta
rik.
draught compasses : jangka ganlbar.
<kaught gate: pintu angin.
iraught gauge: meter tarik; pengukur
tarik.
draught hole: lubang tarik.
:Jraught horse : kuda tarik.
iraught indicator : pengukur tarikan;
indikator tarikan.
::raught room : kamar gambar.
:raught screen: sekiran (penahan) a
ngin.
::raughtsman : juru gambar.
:raughty : berangin.
aw : menarik kawat; menarik garis;
?eneabut; menggambarkan; menye
ret; sarat; menimba; tarikan.
::raw and buffer gear: lengkapan tolak
- rik .
::::-aw back: keberatan; kesukaran; ke
~. .urangan kerugian .
..:.-aw bar: tongkat baja penarik kereta;
atang hubung.
-::"-aw bar pull : gaya tarik pada kolingl
:.;ait tarik.
-::-aw bench: mesin tarik; bangku tarik.
- :-aw bolt : baut tarik.
:..--aw box : kotak tarik.
_--aw bridge: jembatan angkat; jembat
31 tarik.
=- w chain : rantai hubung; rantai ta
_ w chutain : gorden geser; gorden
;e.ser.
\. down : merenggangkan.
. frame: bangku tarik.
\. gear : perlengkapan tarik.
hook: kait tarik; ganeo.
knife : pisau tarik.
er : laei; sorong; peneabut; juru
:- ::.m.bar.

drawing room

t~J
j.; ,

draw warks : kerekan batang bor.


drawing: gambar; reneana.
drawing bench : bangku tarik kawat.
'"
-~/
drawing board : papan menggambar; (f.
meja gambar.
drawing book : buku menggambar.
;;
i. "
drawing box : kotak jangka.
drawing case: kotak menggambar; ko- r.::.
tak gambar.
drawing chalk : kapur gambar.
drawing cloth : lenan kalkir.
drawing copy : eontoh gambar.
drawing drum : teromol tarik.
drawing frame: bangku penarik; me-
sin rentang (pertenunan).
drawing grease: gemuk penarik.
drawing ink : tinta gambar.
drawing instruments : alat gambar;
perkakas gambar.
drawing knife: pisau tarik.
drawing lesson: pelajaran menggam
bar. .
drawing machine: mesin angkat (tam
bang).
drawing master : guru menggambar
(juru gambar) .
drawing materials: alat-alat keperluan
menggambar.
drawing mill : bengkel tarik kawat.
drawing office: kamar (ruang) gambar;
biro gambar.
drawing out : penarikan gambar.
drawing paper : kertas gambar.
drawing pen: pena (pin) tarik.
drawing pencil : potlot gambar.
drawing pin : paku jamur.
drawing plate: pelat tarik; besi tarik .
drawing plyer : tang seret.
drawing point: jarum sketsa.
drawing rod : batang tarik.
drawing roller: eanai peregang.
drawing room: bilik; kamar; gambar;

a m us Teknik Leng k ap Ed is i T e r ba r u

,~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

drill am.

ruang gambar.

drawing set: kotak jangka.

~" drawing speed : kecepatan tame

dredging rake : sengkang keruk.

dredging spade : singkup keruk.

dregs : endapan.

~ dr,a wing table: meja gambar; meja ta dress : mengerjakan.

8~ rik kawat.

dress circle : balkon.

.~ drawing tube : pipa yang tarik.

dress goods: bahan pakaian wanita .

I dressed coal : batu bara yang dicuci.


.~ drawings: pekerjaan mengambar.

drawings and specification : gambar dressing bench : bangku potong.


dressing case : peti pembalut; peti per
gambar dan spesifIkasi.
;S drawings sheet: lembar kertas gambar. ban.
3"'"'
dressing room: kamar untuk berpakai
~ drawn iron: besi tarik.
an.
:~ drawn line : garis tarik.
;~ drawn off: mencerat; mengalir; menja
dressing scissors: gunting pembalut.
'J
dressing station: tempat untuk mengo
bar; memudahkan.
bati orang yang luka-Iuka.
drawn out: menarik keluar; mencabut;
drier, drying apparatus : alat penge
meregang.
ring; mesin pengering; pesawat pe.
drawn out table: meja tarik.
ngering.
drawn pipe : pipa kabel; pipa tarik.
drawn plate : besi tarik; pelat tarik.
drier sand: pasir yang teIah dikerin&
kan .
drawn point: bor runcing.
drier up : dikeringkan.
drawn tube : pipa yang ditarik.
drift : kecepatan (arus air) penembu~
drawn up : menarik keatas.
mendorong; melubangi; derip; tarik
drawn wire: kawat yang ditarik.
an; aliran; penyimpangan; endapaL
dray : kereta penghela; kereta penarik.
jala-jala apung.
drayage : upah menghela; upah seret.
drift barrier : rintangan penangk2.;
drayman : tukang hela; tukang seret.
(barang-barang yang hanyut) .
dredge : mengeruk lumpur; kilang ke
ruk.
drift hammer: palu pendorong.
dredge bucket : ember keruk.
drift ice : es merapung.
dredgeladle : singkup keruk.
drift spaf::e : ruang aliran.
dredger : mesin korek (keruk); kapal drift velocity : kecepatan ondeh (h:;.
nyut).
korek (keruk).
dredger man : tukang korek (keruk). drift velocity of charge : i<ecepatan reu
dredging: pengeruk (lumpur).
dah (hanyut) muatan.
dredging boat : kapal keruk.
drift way: terowongan tambang; loror.:
tambang.
dredging bucket : ember keruk.
drift wood: kayu pelampung; kayu E
dredging engine: kilang pengeruk.
dredging machine : mesin keruk; mepung o
drill : gurdi; incar; menjara; mengge
sin pengerukan.
rek; sampai tembus; menggurdi ; jam.
dredging net : jala-jala pengerukan.
gerek; bor.
dredging pail : ember keruk.
drill arm : lengan gerek.
dredging p ump : pompa pasir.
~

,-3'
~

Ka rrl us Tek ni k L e ng k ap E d i s i T e r b ar _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

_-ill arm

drill bit

driving belt pulley

ieh (ha..

drill bit : besi bor.


drill borer: bor kotre; gurdi; incar.
drill bow: busur kotrek.
drill bracket : sengkang gerek; seng
kang gurdi.
drill carriage : kereta bor.
W I chuck : pemegang gerek; peme
gang gurdi; gagang gerik (gurdi); ke
pala bor; pemegang bor.
irill chuck construction : konstruksi
gagang gerek.
:lrill clamp: sengkang gurdi.
.frill cup: bak-tampung; bejana bocor
an .
-:.rill collar : leher bor; slang bor.
ill drinking bowl : geluk; tempu
rung.
~ glass : gelas minum.
~ head: kepala gerek.
hole: lubang gurdi.
-:rill machine: mesin bor; mesin gerek.

::Zill of well : bor sumur.

'irill pipe : pipa bor.

-:rill press : mesin bor.


;ill rod : batang bor.
_1Il socked: sengkang gerek; soket
oor; bumbung gerek.
~ stand : sengkang gerek.
-i.-j]J table: meja gerek.
water: air pemboran.
_..-ut with fIrst bit : member pendahu

::ltan ren

:::-iller : juru bor.

nita.
iicuci.

-:g.
"eti per

''''rpakai
:nbalut.
mengo
. penge
-wat pe
:ikering

l cmbus;
-J ; tarik
:ndapan;
_:1.angkap

::nu

. !la1l.

~;

iorong

. kayu a
mengge
jara:

_~di ;

.J

a ru

::-illing : pemboran.
:c.-illing borge : tongkang bor.
_ . g derrick : mercu gerek.
::ill:ing direction : arah gerek.
. rilling in : pemboran tembusan.
:iIling frame: menara pemboran (mi
::.::-ak) .
_ illing gauge : mal gurdi; mal peng
-::-ekan.

a n1 US

{:J
~>

drilling head : kepala bor.


f
drilling iron: besi gerek; besijara; besi --:i
gurdi.
S~
drilling machine : mesin bor; mesin
gerek.
drilling machine with many spindles
: mesin gerek paksi gerek.
drilling mud : lumpur bor.
drilling oil : minyak gerek.
drilling out : pengerekan; pemboran.

drilling plate: pelat gurdi; puing gerek.

drilling plant : instalasi penggerek.

drilling rig : alat bor mesin .

drilling template : mal penggerekan.


n
drilling tools : alat -alat penggerek.
drip : meneteskan/menetes.
drip down: meneteskan; meleleh; ber
titik-titik.
drip feed: pelumasan tetes.
drip lubrication : pelumasan tetes.
drive: menjalakan; menggerekan; me
nge!lludikan; mengerekan; terowong
an.
drive back: mendorong kembali.
drive in: memancurig; melantuk; mem
benam.
driver: kusir; tukang pedati; pembawa;
sopir; orang yang menjalankan; roda
penggerak; alat pembawa (bubutan)
mesin pancang.
driver cab: kabin kemudi (mobil).

driver disc: cakram pembawa .

driver seat: temp at duduk pengemudi.

driving: menggerakan.

driving axle: poros penggerak; sumbu

penggerak .
driving band: sabuk penggerak; sabuk
mesin.
driving belt: sabuk mesin; sabuk peng
gerak; ban penggerak; sabuk pengge
rak.
driving belt pulley: cakram pipa mesin

Te k nik L engkap Edisi Terbaru

--

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

driving bush

drOp5

'~
}J

driving test: test j alan; percoban jalar.


penggerak.
;, driving bush : tabung penggerak.
driving tool: pesawat penggerak; mes:':'
';" driving by steam: perusahan uap ,
penggerak .
~ driving cap: tutup tiang panjang .
driving tooth: gigi yang menggerak:u:
;~, driving cable: kawat baja penggerak; driving trailer : kereta gandengan de
ngan kabin motoris.
:
kabel penggerak.
driving weight: bobotan mula jalan.
~, driving chain: rantai penggerak ,
driving claw : cakar penggerak.
I driving wheel : roda penggerak; rod:
'j)
belakang (sepeda).
',_ driving cog wheel: roda gigi penjalan.
drone: geruk; dengung.
~'-. driving crank: engkol penggerak .

drop: tetes ; jatuh; beda muka air (st:.


, driving disc : cakram penggerak.

ngai); turun harga; katup jatuh; ken:


:,; driving dog: cakar penghubung.

,..;,
( ;5
driving
engine:
mesin
penggerak.
gian; pengurangan; membenamkan.
'j
drop bottom bucket : kotak coran be-- driving force : gaya penggerak.
D
driving fork : garpu penggerak.
ton.
driving gear: transmisi; gigi pengge , drop counter : menghitung tetes
drop forgings: benda-benda yang di
rak; lengkapan pemindah gerak.
tempa dalam acuan (matriks) .
driving handle: engkol jalan; pegang
drop formation : pembentukan tetes.
an pengerak.
drop hanger frame: rangka kursi; gar.
driving head : kepala penggerak.
driving knob: tombol penjalan; tombol
tung; gantungan topang.
drop height of tall : tinggi jatuh.
penggerak.
driving licence : surat izin pengemudi drop temperature: jatuh suhu; jatu.:
temperatur.
(SIM).
drop lubrication : semiran tetes; Ik
driving machine : mesin yang meng
lumasan tetes.
gerakkan.
driving mechanism: mekanik; pajalan; drop of heat : jatuh kalor; turun kah
mekanik penggerakan penggerak ;
pengurangan panas.

drop of liquid : tetes zat cair.

transmisi penggerak.
driving opinion: roda gigi penggerak . drop oil : tetesan minyak.

driving plate: cakra pembawa; pelat . drop of potensial : kemuduran poter.


sial; jatuh potensial.
pembawa.
driving pulley : cakra sabuk yang drop of voltage : turun tekanan; kefL
gian tekanan; kehilangan tekanan; h.:
menggerakan; puli penggerak.
lang tekan.
driving punch: derip ; pantak; lantak.
drop valve : katup jatuh.

driving rod : batang penggerak.


driving rope: dawai penggerak; kabel drop valve gear: gerak turun roda giE ~

drop weight : bobot tetes.

penggerak .
dropper : tetesan.

driving shaft: poros penggerak.


driving side: bagian yang menarik; sisi dropping bottle: bobot tetes .

dropping electrode : elektroda tetes

yang menggerakkan .
driving sleeve: selongsong penggerak. drops: terak; bahan sisa.

( ",

K a mus T e kni k Len g k a p Edi si T e rbar _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

drops
_l jalan.
_.: mesin
_~ rakan.

--5an de
_jalan.
_,,; roda

_ air (su

_1; keru

.lmkan.

. :ran be

dross of iron

dryness factor

::!ross of iron: kulit besi.

drought: gosong.

drug shop : toko obat.

drug store: toko obat-obatan.

rrum : genderang; teromol; tabung;

gentang silinder; reservoer uap.


jrum. armature: jangkar teromol ang
~~er teromoL
.:rum axle : poros teromol.
: u rn barrel:
:nante I tero
:nol.
:rum bench
'n ngku tero
]101

::es
.ang di
' n tetes.

_lsi; gan
~.

~u;

jatuh

~ um

brake:
dnt11l bellch
teromoL
_-:un controller : kontroler canai (lis
TIk); pengatur teromol.
:!UDl cutter: pemotong drum; pemo
:ong teromol; pemotong tahang.
-rum dryer: (alat) pengering teromoJ.
:.:um nIter: filter teromol; saringan
~e m

:-~romoJ.

:tes; pe

:m1

_-..nIl

-.:.n kalor;

:~1

poten- .

n; keru
.:. nan; hi

' :lcia g\g\.

:J

tetes.

-a r u

grove : spiral aluran teromoL


pump : pompa putar (kompre

) r).

__ ~ screen : saringan teromo!.

~ shaft : poros teromol.

::....:n:n starter : starter teromo!.


sleeve: saringan teromol; lengan
:-"::omo!.
~ :::m. turbine : turbin temmol.
_ ::tIl washer : pencuci teromol/tero
..:::')1 pencuci.
winding: lilitan temmol; gulung
-= reromol; teromol penggerek.
: kering; menggeringkan.
ash free base (d_a_f) : basis kering
~_as abu.
baelced : kamar nyala api dengan
- ding belakang kering

~'11 US

(CJ
~.

~:
dry baming coal: batubara kurus.
"r
dry cell: unsur kering; elemen kering; ~.'
sel Bering ; battay. kering.
dry concrete : beton kering.
ri.
dry coucress : beton kering.
dry distillation: destilasi kering.
,l;
dry doc: galangan kapal; dok.
,~
dry dredgers : ekskavator; mesin; ke- r<
ruk.
c
dry element : unsur kering.
dry furnace : dapur pengeringan; oven
,~f,
pengeringan.
f'2'
dry grinding : mengasah kering; pe- :;
nggerusan kering.
dry in : mengerut.
dry hole: sumur kering; lubang kering.
dry method: sistem kering.
dry monson: musim kemarau.
dry preparation : pengolahan kering.
dry process: proses kering; proses pe
ngeringan .
dry rock : batuan kering.
dry sand mould: cetakan pasir (beng
kel tuangan).
dry shaver : alat cukur kering (listrik).
dry side : sorong kotak pengeringan.
dry spinning: pertenunan kering; pin
talan kering .
dry steam: uap kering.
dry system: sistem kering.
dry up : mengeringkan.
drying box: lemari pengering.
drying furnace: dapur pengering; oven
pengering .
drying kitchen: dapur pengering .
drying roller : canai pengering.
drying room : ruangan pengeringan.
drying stick : galah penjemur.
drying tube: tabung pengering.
dryness: musim kering; kemarau; ke
keringan.
dryness factor: faktor kering; faktor

T eknik L e ngkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

duration of chargt
man (listrik).
pengeringan.

dummy piston: torak pengimbang .


-2 dual: berganda.

1-, dual amplification circuit : hubungan


dummy rivet : paku keling penyemaL
reflek.

paku keling sementara.


"'-\
'~ dual channel : saluran rangkap.

dummy wheel : roda bantu.


<;1
dual control : pengawasan berganda; dump cart : gerobak ungkit; gerobai
curah.
pengendalian berganda.
cart: gerobak curah; gerob
dumping
~
dual
function
combination
head
de
,p
ungkit.
?~
tector: detektor berfungsi ganda.

v dual ingnition : penyalaan berganda.


dumping ground: tempat pembuarJf'
~'
.. duane and flunt law : hukum duane
an; bak sampah.
head : bak sampah; temp ~
.
dumping
flunt.

:~1"
pembuangan.
f~ duct : saluran; pipa buang; selokan.

'.J
duct ventilation : ventilasi talangan.
dumping tip : tempat pembuangan.
D
ductile : dapat dire gang; dapat dikem
dung : pupuk hewan.
dung cart : gerobak pupuk; gerob .
pa; dapat bengkok; kenya!.
sampah,
ductility: sifat dapat diregang; sifat da
dung fork : cungkil pupuk; garpu pc:..
pat dikempa; sifat kenyal.
puk.
ductilemeter : duktilemeter.
dung-pit : sumur pupuk.
ductor : bak tinta.
dunging : pemupukan.
ductube : pipa karet.
duddeU oscillograph: oscilograp dud- duodecimal : dua belas bagian.
duodenum: duodenum.
dell.
duodiodide : duodiodid.
dues: kewqjiban-kewajiban.
duff: batubara halus; serbuk batubara. duotriode : duotrioda.
duplex: ganda; rangkap dua; bergan<b.
dufour effect : efek dufur.
duplex cartboard : karton duplesks.
dugin track: jalan gali.
duplex telegraphony : telephoni d_
dull : pucat; kusam; suram (wama); pe
pleks.
kak (bunyi); redup (bunyi) menum
duplicate: duplikat; tembusan; turu:.
pulkan; tumpul.
an; pertama; rangkap kedua; berga::
dull edge : sisi tumpul.
da.
dull red heat : panas merah padam.
dullong and petit law: hukum dulong duplication : penggandaan.
petit.
duplicator : duplicator; mesin copy.
duplo valve: katup duplo.
dumb swith : saklar tetap.
durability : bersifat tahan lama.
dummy air-screw: sekrup rem; bal
durable : tahan lama; kekal.
ing-baling rem.
dummy antenna: antena buatan antena duration: waktunya; lamanya.
duration of change : waktu pengis :
tiruan (radio).
(aki) .
dummy coupling: kopeling mati.
duration of charge : lamanya peng::
dummy flange : flensa mati.
dummy load : beban muatan beban tian .
~

'

<

K amus Teknik Lengkap Edisi Terba r

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

cbarge
-ang.
~yemat;

s:erobak
serobak
""1buang
_ tempat
--.J.gan.
gerobak
:1!pu pu

:erganda.
._1J1esks.
- .oni du

duration of discharge
duration of discharge: lamanya wak
tunya pengosongan is i.
duration of filling : waktu pengisian.
_uring: sepanjang; selama; tatkala; ke
lika.
_ust : zat; debu; kotoran.
~ t allayer : pengisap debu/kotoran .
:nst aspirator: alat pengisap debu/ko
:oran.
. t bag : kantong debu; kantong ko
.oran.
lSt bellows: semprotan debu; sem
protan kotoran.
:::::si bin : tong sampah; bejana tamp at
:ampah.
- -t brush: kuas debu; kuas pembersih
'. toran.
~t cart: gerobak sampah; kereta
5aillpah.
catener : penahan debu; penang
J2P debu.
. rt cleaner: pembersih debu; pem
x rsih kotoran.
clip: pegas pena.l}an lubang pelu
--. .s; pegas pellutup lubang pelumas.
cloth : kain hapus debu; kain lap
-:oran sampah .
. ...5. coal: batubara bubuk; serbuk
.:-.~ -bara.

.:..0 ; turun- .
..:. bergan

.n copy.
...=1a.

a.
Dengisiar:
:i

penglsl

. coat: mantel debu .


-: collector : pengumpulan debu .
_ _ cut : tutup debu; sungkup debu.
-explosion: eksplosi debu/kotoran.
liter : saringan debu; filter debul
. : \Jran.
helmet: sungkup debu; filter de
'otoran.
~ ole : lubang debu; lubang sam
~ otoran.
yer : lapisan debu; lapisan sam
:moran.
k : maskara debu; masker de-

dynamic

()

:
bu.
?
dust nuisance : gangguan debu; gang
'"(}
guan sampah.
-".
dust pocket : kantong debu; kantong 0'
sampah/kotoran.
5
~.
dust proof: taban debu; anti debu; sep 0
arator debu/kotoran.
dust screen : tirai debu; tirai kotoran. R
dust scrubber : pembersih debu; pe s
ngungkap debu.
dust separator: pemisah debu; separa ,.
ter/kotoran.
'
~
dust siever : saringan debu.
?
dust tube: tempat sampah; temp at ko
toran.
duster: bulu aYam; kain hapus; penye
dot debu; jas kerja.
dusting : pembubukan.
dutch metal: em as daun.
duty: tenaga kerja mekanis.
duty cycle : lamanya pembebanan.
duty cycle factor : faktor pembebanan .
duty free : bebas bea mas uk.
duty of anchorage: biaya pelabuhan.
duty stamp : stempel jaminan (logan
mulia).
dwelling : perumahan.
dwelling house: rumah tempat tinggal.
dye : mencat; bahan cat; zat wama.
dye wood: kayu cat .
dye works : bengkel cat.
dyeing: cat bejana.
dyeing machine : mesin cat.
dyer's bath : celupan cat; rendaman
cat.
dyer's earth: tanah cat .
dyeline : gambar cetak hitam putih.
dyke: tanggul; parit; berembun; bendung.
dynamic: dinamis; gaya penggerak; ga
ya pendorong.
dynamic : dinamik.

Teknik Lengkap Edisi Terbaru

"~

C.[ ,

~.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~~

'}.l

dynamic action

dynamic action : efek dinamis.


<l dynamic allotropy: alotropi dinamik.
';,_ dynamic braking US, rheostatic brak
,~
ing GB : aboran dinamis.
~, dynamic characteristic : karakteristik
'~
dinamis.
~, dynamic coercive force : kakas (me
'iJ
dan) koersif dinamik.
,,_ dynamic electricity: elektrik mengalir.
(\
'v
dynamic impedance : impedasi pada
~,
resonansi.
J dynamic magnetizing: kakas (medan)
pemagnet dinarnik.
-; dynamic permeability: ketetapan di
E
namik.
dynamic pressure : tekanan dinamik.
dynamic strength : kuat dinamik; ham
batan atau perlawanan terhadap beoan
sekonyong-konyong.
dynamics : dinamik.
dynamics of rotation: dinamika putar
an (rotasi).
dynamite: dina
mit.
dynamo : dina

mo; motor di
namo;.

dynamo-arma- ;
ture : jangkar
dynamo
dinamo .
dynamo-circuit: edaran dinamo; sir
kuit -dinamo .
dynamo electrik machine dinamo
mesin dinamo.
dynamo field winding : lilitan medan
dinamo.
dynamo frame : rangka dinamo; TU
mah-rumah dinamo.
dynamo governor: pengatur dinamo.
dynamo mains: antaran dinamo .
dynamo meter : dinamo meter.
dynamo metrical brake: dinamometer

r]

earth axt

I
I

rem .
dynamo motor : dinamo motor.
dynamo with constant current streng
ht : dinamo dengan kuat arus tetap
dynamo with constant tension : dine.
mo dengan tegangan konstant (tetap
dynamo with constant voltage: din;:
mo dengan tegangan tetap.
dynamo with open winding : dinarr. :
dengan lilitan terbuka.
dynamophone : dinamofon.
dynatron : dinatron .
dyne : dine; din; sentimetergran.
dynode : dinode; elektroda paralel.
dysentry : penyakit buang air besar.
dysepsia : pencernaan makanan yar.i
kurang baik.
dysprosium: dysprosiun (Dy)

E-layer : lapisan-E; ionosfis.


E.M. wave: gelombang elektromagn:
tis.
each: masing-masing; tiap-tiap.
eagle mounting : pemasangan eagle
ear: kuping; telinga; gagang kawat; p-=
gangan tangan.
ear drop: giwang; subang; anting- a..~
ting .
ear drum: gendang pendengar; selap'.:
bunyi ; selaput gendang .
earphone: telepon kepala caring b_,
bungan.
early timing: penyalaan pendahulua=..
earshaw theorem : teorem earshaw.
earth: bumi; tanah; menghubungk:=..
dengan tanah; menghubungkan . ~
ngan tanah (elektrik) seluruh bUL
daraL
earth aunger : bor tanah; gurdi tan"
earth axis : sumbu bumi; poros bUlL

K a m u s T ek n i k Leng kap Edi si Ter b ar _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

earth bag
earth bag : bak tanah; kantong tanah.
earth bank: tanggul tanah .
earth borer : bor tanah.
earth capacity : kapasitas tanah .
earth circuit: sirkuit ke tanah; kontrak

iinamo

jng-anselaput

aru

(listrik) ke tanah .
erath clip: jepit ke tanah (listrik) .
earth coal: batu bara bumi; batu bara
coklat seperti tanah.
earth coil: induktor tanah.
earth colours : cat-cat tanah; warna
warna tanah.
earth centre: teras bumi; pus at bumi.
earth connection : kontak hubungan
ke tanah; koreksi hubunan ke tanah.
earth connection apparatus : aparat
hubungan ketanah (ke bumi).
earth contact: kontak tanah; sambung
an tanah.
earth core: teras bumi.
earth current: arus bumi.
earth dam : bendungan tanah.
earth detector: detektor tanah (instru
men ukuran listrik).
earth drill: gerak tanah; bor tanah.
earth flow: longsoran lumpur/tanah .
earth fall: tanah tebing; tanah runtuh;
tanah merosot.

earth fault : kontak tanah.

earth flax: asbes.

earth flow: lonsoran lumpur/tanah.


earth ground: tanah.
earth impedance : impedansi tanah.
earth indicator: instrumen ukur listrik.
earth leakage : kontak ketanah; hubu
ngan ke tanah.
earth magnesium: magnit bumi.
earth moving : pemindahan tanah.
earth moving planet : alat pemindah
tanah seperti mesin gali; bolduzer.
earth path: jalan tanah.
earth plate : pelat ke tanah; elektroda

easily
tanah.

earth potential : potensial tanah.


earth pressure : tekanan tanah; kempaan tanah.

'"

...,{ :'

rr,

earth pulley: cakram ebollit (ke tanah). E


earth quake: gempa bumi.
earth rammer : pemadat tanah.
,~
earth resistance: resistansi tanah; ham- R
( .

batan tanah.

earth rope : tali (dalam) tanah.


earth screen: pengimbang.
earth terminal: apitan bumi.
earth thrust: tekanan tanah.
earth track: badan jalan; gelang jalan.
earth trumpet: tanduk/corong bicara.
earth wire: kawat tanah.
earth work: pekerjaan tanah.
earthed : dihubungkan ke tanah.
earthed electrode : elektroda tanah.
earthed frame : rangka (badan) dihu
bungkan ke tanah.
earthed neutral : pengantar rol yang
dihubungkan ke tanah.
earthen : hubungan ke tanah.
earthen ware : tembikar.
earthen ware insulator: isolator tem
bikar.
earthen ware pipe : pipa tembikar.
earthen ware pipe : culvert pipa tem
bikar; urung-urung.
earthing: hubungan dengan tanah; hu
bungan ke tanah.
earthing pipe : pipa tanah.
earthing reactor : reaktor ke tanah.
earthing terminal: terminal ke tanah.
ease (to) : menurunkan tegangan; me
ngendorkan.
ease off: mengulur; merayakan.
easel : kaki papan lukisan.
easement : bangunan pertolongan; los
pertolongan.
easily : mudah; ringan.

K amus Teknik Leng k ap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

;~

.....l

east

eddy cur

'J) east : timur.


.....,;. easterly : sebeiah timur.
~

"

-,

{)
t

.,
'J

. ~

-;,

,~
'i-.

C
,0

j'~

g
.~

'~~

,~

(,)

;J

..

E'

eccentric position : sikap eksentrik


eccentric pump : pompa eksentrili:.
eccentric rod : batang eksentrik.
easy : rnudah; gampang.
eatable : dapat dimakan .
eccentric rod fork : garpu eksentril.
eccentric screw : cakra (keping ekK-
eatables : barang makanan.
trik).
eaves: jorokan atap; pinggiran atap ba-'
eccentric shaft: poros eksentrik; pc. ~
wah.
ebonite : ebonit; benda keras hit am I sorong uap.
mengkilap terbuat dari campuran ka eccentric sheave : cakram eksentr~.:.
ret dan be1erang.
eccentric strap: sekang eksentrik: ='
ebonite articles : benda-benda ebonit.
lang eksentrik.
ebonite disc : keping ebonit; cakram eccentric viewer : teropong eksen::
eccentric fork: garpu eksentrik .

ebonit.
eccentricity : eksentrisitas; jarak
ebonite pipe: pipa ebonit.
sentrik .
ebonite plate : pelat ebonit.
ebonite pulley : puli/cakram ebonit.
echelle grating: kisi echlele.
echolon : kisi lentur echelon.
ebonite tube : tabung ebonit.
ebonize : memberi wama seperti kayu echo: gema; kumandang; gaung .
echo sounder : alat pengukur ked
ebonit.
(laut).
ebony: kayu eboni/dari kayu eboni.
ebullience : mendidih; membuih.
eclipse: gerhana; eklips .
ecomicer : pemanas air (ketel).
ebullient : sedang mendidih.
ebulioscopic constant: tetapan ebulios~ economic (al) : ekonomis; secar" ~
nomis; hemat; menguntungkan .
kopik.
economic coefficient : renda~
ebullioscopy : ebulioskopi.
ebullition :' pendidikan; pembuahan.
lektris.
economic situation: keadaan ek _
eburnean : dari gading.
economic stability : ketetapan e-
eccentric : eksentrik; luar pusat.
eccentric balance weight: bobot pengmi.
economic burner : pembakar he
imbang eksentrik.
economic speed : kecepatan eko:-_
eccentric belt : gelang eksentrik.
eccentric clip: sengkang eksentrik; ge- economization : penghematan .
economize : berhemat; alat pc- _
lang eksentrik.
eccentric circle: lingkaran eksentrik.
menggunakan secara praktis.
economizer: pesawat pengherr,_
eccentric disc: cakram eksentrik.
manas pendahuluan air ketel : :
eccentric gear : gerekan eksentrik.
eccentric grip : eksentrik penyangga.
mat bahan bakar.
economy: ekonomi; perekonorr.._
eccentric hoop : gelang eksentrik.
fat hemat; penghematan.
eccentric load: beban eksentrik.
eccentric motion : gerakan eksentrik. eddy: pusaran air; pusaran an~ -
putar; berputar-putar.
eccentric movement: penggerakan ekeddy current: arus pusaran: _
sentrik.

Kam us Teknik Leng k ap E d i s i T e r :

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

eddy current brake

JfUS pU-

-a r u

sar; arus liar; arus kisar


eddy current brake: rem arus kisar.
eddy current energy: tenaga arus elak.
eddy current loss: rugi arus elak; rugi
karena angin pusar.
eddy wind : angin pusar.
edge: memberi tepi; sanding; bingkai;
pinggir susur; rusuk kubus; potong
an; pinggiran tajam; menajamkan;
menggerakkan miring.
edge bond: sambungan sudut.
edge coal : lapisan batu bara yang sa
ngat curam.
edge fracture : retak pinggir.
edge effect : efek pinggir.
edge impression : hlasan pinggiran.
edge joint : sambungan sudut.
edge less : tumpul.
edge milling machine : mesin frais
pinggiran.
edge of felly: pinggiran gelinding.
edge of knife: mata pisau.
edge plane : bidang bates.
edge planning: mesin ketam pinggiran.
edge pressure: tekanan pinggir; kem
paan pinggiran.
edge rib: rusak tepi.
edge runner : kilang pasir cetak.
edge stone : batu pinggiran.
edge strees : tegangan pinggiran.
edge tile : genteng pinggiran.
edge water: air pinggir; air sisi.
edge ways: tepi jalan; dengan pinggiran
ke depan.
edge wise instrument: instrumen pro
fil.
edged : tajam.
edged coal : alas pemotong batubara.
edging: rompak; serip; depun.
edging file : kikir pinggir; kikir picak.
edgy: tajam.
edifice: bangunan (indah dan besar).

effective electromotive force


edify : membangun; mendirikan.
edison accumulator : akumulator besi
nekel; akumulator edison.
edison accumulator effect : efek akumulator edison.
edit: mengerjakan; menyiapkan untuk
pers; menerbitkan.
edition: terbitan; cetakan; edisi .
editor: editor; penerbit; edisi; redaktur.
editorial : tajuk renaca.

editorial saff : redaksi.

educ : mengeluarkan; membangkitkan;


memisahkan; menjabar.
education : pengajaran.
education film : film pelajaran.
education instution : perguruan.
education method: sis tim pengajaran.
educible: dapat dipisah; dapat dijabar.
eduction: pemisahan; penjabaran.
eduction pipe: pipa buang; pipa hembus; pipa kuras.
eduction port: pintu uap bekas.
eduction valve: katup buang.
edulcorate : melunakkan; memumikan;
memaniskan.
edulcuration : pemumian.
effect : hasil peristiwa; akibat; daya;
menyelesaikan; melaksanakan.
effective: berguna; efektif; tepat guna.
effective alternating current: tegang
an bolak balik yang berguna.
effective alternating voltage: tegangan
tukar effektif.
effective angular velocity : kecepatan
sudut efektif.
effective capacitance: kapasitas efek
tif.
effective current: daya arus; arus efek
tif; aliran efektif.
effective electromotive force: gaya ge
rak listrik sebenamya; gaya elektro
motoris efektif.

Kamus T eknik Lengkap Edisi Terbaru

{)
;~.

t;

r::

'"0

~"<,
(f.

-E

~.

,.
R

,;:

(f~

~~
~.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

effective electromotive power

..

;1 effective electromotive power

: gaya
gerak listrik yang berguna/efektif.
~~ effective force; mecbanomotive force
~
: kakas efektif.
8~ effective beating surface: luas bidang
"
pemanasan efektif.
.
; effective height : ukuran tinggi yang
l' berguna; ketinggian yang efektif.
, )J
? _ effective horse power (E H P) : daya
"-<.;
kuda efektif; tenaga kuda efektif.
5f ~
j
effection horse power; active HP : da
:J ya kuda efektif; tenaga kuda efektif.
F~
effective mass: masa giat; masa efek
:_J
:;
tif; masa berguna.
effective output: daya guna; daya efek
tif.
effective porosity : porositas efektif.
effective power: kekuatan sebenarnya;
daya efektif; daya guna; rendemen.
effective pressure: tekanan sesungguh
nya; tekanan efektif.
effective reaction: reaksi setara; reaksi
efektif.
effective resistance : tahanan efektif;
hambatan efektif.
effective size : ukuran efektif; ukuran
yang berguna.
effective temperatur : suhu efektif;
temperatur efektif.
effective value: harga guna; nilai efek
tif.
effective voltage: tegangan giat; tega
ngan efektif.
effective work: kerja efektif; kerja te
pat guna.
effectiveness: hasil kerjanya; keguna
annya.
effectoal : tepat; serasi.
effectuate: melaksanakan.
effervesce : membuak; membuih.
effervescence : pembuakan; pembuih
an.

';;

E.H.P. (electrical horse po


efficacy : kegiatan; ketepatan.
efficiency: hasil guna; hasil usaha; ;
ketepatan; daya prestasi; randerr.:-=
efficiency curve: lengkung rande[[~
efficiency of an accumulator : fllT.
men aki.
efficiency of classification : efisi::
klasifikasi; efisiensi penjenisan.
efficiency of combustion: akibat r ~
bakaran; hasil pembakaran; efek ~
pembakaran.
efficiency of incandescent lamp: :
makaian watt spesifik.
efficiency test : penentuan rander:
percobaan randemen.
efficient: pantas; mencapai tujuac
gas; efesien.
efficient beigbt : ukuran tinggi
na.
efficient pressure : tekanan man....
effluence : pancaran aliran keluar
effivence gas : pengeluaran gas.
effluent water: air pembuangan.
effluvium: penguapan.
afflux: mengalir keluar; emanas :
effort : penuh tenaga; banting
jerih payah; usaha.
effulge : memancar.
effulgence: pancaran; sinar; kilc:~
efflugent : bersinar.
effuse : menuangkan;
menyebarkan.
effusion : pancaran.
egg shaped sewer : saluran riU:
berbentuk bulat telur.
egg shell : kulit telur.
egress: jalan keluar.
ebrenfest theorem : teo rem ehr o
ehrenfest adiabatic law: hukuc
batik ehrenfest.
E.H.P. (electrical horse power) :
tenaga kuda elektrik.

Kamus Tekn i k Le n gkap Edisi Terb ::

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

eightfold

-:"11 yang

dayal

aru

eightfold : lipat delapan.

eighty : delapan puluh

eject : melemparkan keluar; menyem

protkan keluar; memancarkan keluar.


ejection : penyemprotan keluar; pe
mancaran keluar.
ejection seat: kursi tembak (pesawat
pancar gas) .
ejective : menyemprot; memancar.
ejector: alat pembuang/penguras.
ejector valve: katup pembuang/pengu
ras; katup pancar.
elaborate: sulit seksama; luas; terp
akai; mengerjakan dengan seksama;
menghasilkan.
elaboration: kejadian.

elastic: elastis; kenyat; dapat diregang.

elastic after effect : efek setelah len


ting.
elastic bitument : elaterit.
elastic colision : benturan lenting.
elastic curve: liku netral lenting.
elastic coupling: kopeling elastik; ko
peling eksparwi .
elastic deformation : perubahan ben
tuk; perubahan bentuk elastik.
elastic extensible: dapat regang.
elastic extension : penarikan elastik.
elastic fatigue: kelelahan lenting .
elastic force : elastisistas; daya pegas.
elastic hysteresis constant: tetepan his
teresis lenting.
elastic limit : batas kekanyalan; batas
elastisitas.
elastic packing: paking elastis.
elastic pressure: daya pegas; tekanan
pegas.
elastic resin: damar kulit.
elastic rollers: rol-rol berpegas.
elastic wasixer : gelang pegas.
elastometer : elastometer.
elaterlite : elaterit.

electric dispersion
elbow: siku-siku; tikungan tajam; pipa
lutut.
elbow board: papan tutup (jendela).
elbow chair: penutup pangkallengan.
elbow pipe : pipa siku-siku.
elbow rail : sandaran tangan.
elbow tube: pipa siku-siku; tabung siku-siku.
electret : elektret; dwikutub.
electric (al) : menggunakan tenaga listrik sebagai penggerak; elektris.
electric alarm: giring-giring elektrik;
giring-giring arus rata.
electric arc : busur cahaya.
electric arc discharge: pengosongan.
electric balance: neraca listrik (elek
trik).
electrc bell: lonceng/genta listrik.
electric brake: rem elektrik; rem lis
trik.
electric bulb : bola lampu listrik (e
lektrik).
electric charge : muatan listrik/elek
trik.
electric circuit : edaran arus; sirkuit
arus; sirkuit elektrik.
electric clock: jam listrik; jam elektrik.
electric closing chuck: pelat-pelat ce
tern penghubung listrik/elektrik.
electric control : pemeriksaan listrik
(elektrik); pengamatan elektrik; kon
trolan elektris.
electric crane: keran angkat listrik; de
rek elektris.
electric current: aliran/arus listirk.
electric cushion : bantal listrik; bantal
elektrik.
electric dipole: dwi kutub elektrikllis
trik.
electric dipole radiation: pancaran dwi
kutub elektrik/listrik.
electric dispersion : tebaran elektrik;

Kamus Te k n ik L e ngkap Edisi Terbaru

t9

~;

~
'-!:

-,rio0

{
;.
f;

~.

'~
-~"
'"
:;1,
t.,
f'!~

~'
~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~

electric double layer

electric power pIa::

><
...;:

tebaran listrik
-:: electric double layer : lapisan muatan
t ganda.
~ electric drill : bor yang digerakkan de
~)
ngan motor listrik; bor elektrik.
.~ electric drive: penggerakan dengan lis
.~
trik.

~!j

;' electric eath contact : sambungan lis

'i)

---

trik kebumi.
.... electric effect : daya listrik (elektrik).
~ electric efficiency: randemen listrik
(elektrik) .
f;~ electric energy : tenaga elektrik.
'.J
electric engine : lokomotif Iistrik.
E
electric engineer: ahli teknik listrik;
insinyur elektrik.
electric equipment : perlengkapan e
lektrik .
electric eye: photo listrik.
electric fan : ventilator.
electric field: medan listrik; medan
elektrik.
electric field intensity : intensitas me
dan listrik.
electric fluid : benda cair listrik; zat
cair elektrik.
electric flux: fluks listrik.
electric flux density: rapat fluks listrik.
electric furnace : dapur listrik; oven
elektris.
electric hammer: palu; martillistrik.
electric heat accumulator: akurnulator
kalor listrik.
electric horse power: gaya kuda listrik.
electric ignition: penyalaan elektrik.
electric induction : imbas elektrik.
electric insulation : sekatan elektrik.
electric insulator: penyelekat elektrik.
electric joint : las listr\k/elektrik.
electric lamp : lampu listrik.
electric length: panjang elektrik (jalur
transmisi) .
f'"::i:
'0

electric light: penerangan elektrik; ic~


talansi listrik; cahaya listrik; lam;
listrik.
electric light cable: kabel penerang<-=
kabel listrik .
electric installation : instalasi pe~_~
rangan listrik; cahaya listrik; laIC
listrik.
electric light sign: reklame peneran~
elektrikllistrik.
electric lighting : lampu penerar:,:,
listrik.
electric light station : sentral lis-
pusat cahaya listrik .
electric limit : batas listrik (elektr~
electric locomotive : lokomotif .
trik.
electric lock: kunci listrik; kunci
trik
electric logging : perekaman ele.:::
penampangan.
electric lorry: lor listrik (elektr:.:
electric machine: mesin elektrik
sin listrik.
electric main: jaringan listrik; ja.:-
elektrik.
electric meter : meter listrik;
elektrik.
electric motor: motor dengan mc
nakan listrik; elektromotor.
electric network: jaringan pener::
jaringan listrik.
electric oscillation : getaran e: ~
getaran listrik.
electric plant: instalansi elekt .~
talasi listrik.
electric potential : potential t ~ .
potensial lis trik.
electric power : daya elektric ;_
gangan elektrik; tenaga listr. :",
electric power plant: instala::.o.
listrik; instalasi tenaga listr ~

K a mus Teknik Lengkap Edisi Ter !"-

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

electric railway

meter

::ektrik;

aru

electric railway: jalan reI elektrik. lin


tas kereta api elektrik; j alan kereta
api listrik.
electric regulator: regulator listrik; re
gulator elektrik.
electric shock : kejutan akibat terkena
aliran listrik.
electric sign : reklame cahaya/lampu.
electric spark: cetusan listriklelektrik.
electric standars : tiang listrik.
electric stone : angio elektrik; tungku
elektrik.
electric stress: tegangan dielektrik.
electric switch: sakelar lampu; wesel
listrik.
electric tension :
tegangan lis
trik.
electric thermo
meter: termo
meter listrik
electric thernwmerer
(elektrik).
electric torque: kopling elektrik.
electric torch: lentera saku; lampu ba
terai.
electric traction: tarikan dengan meng
gunakan tenaga listrik.
electric trainway : trem elektrik.
electric trolley: lori ekeltrikllistrik.
electric unit : satuan listriklelektrik.
electric valve: pentillistrik (elektrik);
katup listrik.
electric vibration : getaran listrik (e
lektrik).
electric well log : perekaman elektrik
sumur; perekaman kelistrikan sumur.
electric well log survey : survai pere
kaman kelistrik sumur.
electric exploration: eksplorasi elek
trik.
electrical prospection : propeksi elek
trik.

electro chemical series ()


;::.
electric welding : mengel as dengan lis ~
~"
trik
"()
electric wire : kawat listrik. .
- ',
electric work: usaha listrik (elektrik). [1'.
electrical engineer: ahli elekto teknik; ,~

insinyur listrik.
~

electrical engineering: teknik listrik; ~'


elektro teknik.
R

electric inesindescent lamp : lampu pi- g

jar listrik.
"
electric oscillation : getaranelektris.
,.
(I,
electric potention : tegangan elektrik; ~"
potensial elektrik.
'"'
electric power : daya elektrik; tenaga
listrik.

electric torgue : kopel elektris.

electric work : keIja elektrik; usaha e

lektrik.

electrician: ahli/tukang listrik; pandai

listrik.

electricity : listrik; elektritas.

electricity meter : meter listrik.

electricity network : meter listrik.

electricity undertaking: perusahan lis


trik.

electricity works: sentral listrik.

electrification by induction : memuati

dengan imbasan.

electrify: membangunan listrik; mengi


si aki; melaksanakan elektriftkasi.

electrization : elektriftkasi.

electrize : melaksanakan elektrikasi.

electro : berhubungan dengan tenaga

listrik.

electro calorimeter : kalorimeter elek

tm.

electro qu-diogarm : alat penggambar

aliran listrik secara grafik; elektro

kardiogram.

electrochemical equivalent : tara elek

tro kimia; ekuivalen elektmkimia.

electro chemical series: deret tegangan

~>

,~

Kamus Teknik Leng, kap Edisi Ter lb aru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

" electro chemistry

:~

,~

1-

.J

,~'.'

.j

",S
/>
'\)

,1
,:;~

!J

,...,

--

electromagnetic interupt

elektrokimia.
tuk mengalirkan listrik.
electro chemistry: kimia listriklelektro . electrolier : lampu korona Iistrik.
kimia.
electrology : ilmu listrik; ilmu ele
electro coagulation: elektro koagulasi. electrolyse : penguraian dengan listr
electro deposit : endapan galvanoplas- electrolsis : penguraian listrik; pengE
tis ; elektro deposit.
an Iistrik melalui elektrolit.
electro deposition: galvanoplastik.
electrolytic arc lamp: lampu bust:.: .
Iektro Ii tis.
electro diagnosis: diagosa elektro .
electrolytic conduction: hantaran t. -:
electro dynamic: elektro dinamik.
electro dynamical balance : neraca
trolitis.
elektro dinamika.
electrolytic corrosion: kerusakan ~
muka logam secara-elektrokim i~
electro dynamical instument : instrumen elektrodinamis.
electrolytic detector: detektor ele'
electro dynamical potensial : potensial
litis.
elektro dinamika.
electrolytic dynamo : dinamo ele
electro dynamical speaker : pengeras
litis.
suara elektro dinamika.
electrolytic interruptor : pemutu5
electro dynamo meter : dinamo meter
rus elektrolitis; interuptor elek-
electrolytic
meter: pengukur plp' ~-"
elektro .
electro endenscope : endoskop listrikl electrolytic polarization : peng-_~
(polarisaisi) elektrolit.
elektro .
electro kinetics : elektro kinetika.
electrolytic resistance : tahanar:
trolit; hambatan elektrolit.
electro kinetic effect: efek elektro ki
electrolytic solution: larutan elci=
nesis.
electro kinetic potential : potensial electrolytic switch : pemutus <-.-_
ektrolit; sakelar elektrolit.
elektro kinetik.
electro kinetic transformer: transfor- electromagnet magnit : listrik
mator elektro kinetis.
tromaknit.
electromagnetic : kemagnitan
electro negative : etektro negatif.
electro positive : elektro positif.
electromagnetic brake : reII
electro technical engineer: insiyur tekIistrik; rem elektromagnit.
electromagnetic constant : [e~'
nik listrik.
lektromagnetik
electro technics: teknik listrik.
electro therapy: terapi elektro .
electromagnetic coupling :
magnit listrik; kopling elekL-,
electro thermal: elektro termis; panas
listrik; ali ran listrik yang dapat me electromagnetic energy: ene. .:
elektro magnetik.
ngeluarkan panas.
electro thermal equivalent : tarakalor electromagnetic field : me "'-
magnetis .
listrik.
electro thermometer : termometer e electromagnetic generator : ~
lektp- termometer listrik.
elektromagnetis.
: lempengan logam/kawat un- electromagnetic interuptor

--------

JS

le k ni k L e ngk ap E d i s i I e "

electroshock ()

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

electromagnetic loduspeaker
arus elektrolitis.
electromagnetic loduspeaker : penge
ras suara magnet listrik/elektromag
netis.
electromagnetic method : metoda e
lektromagnetik.
electromagnetic microphone : mikro
fon elektromagnetis.
electromagnetic potensial : potensial
elektromagnetik.
electromagnetic repulsion : kakas to
lak elektromagnetis.
electromagnetic safety: penyelamatan
elektronragnetis.
electromagnetic solution : larutan e
lektromagnetis.
electromagnetic staring rheostat :
reostat penghidupan magnit listrik.
electromagnetic switch: sakelar mag
net listrik; sakelar listrik elektromag
netis.
electromagnetic theory of light : teori
cahaya elekromagnetis,
electromagnetic unit : satuan magnet
listrik; satuan elektromagnetis.
elactromagnetic wawe : gelombang e
lektromagnetis.
electromagnetism: kemagnetan listrik;
elgkromagnetisme.
electrometallurgy : ilmu logam elek
tro; elektro metalurgi .
electrometer: elektrometer; pengukur
elektrik (listrik).
electromotion : gerakan karena listrik.
electromotive : elektromotoris.
electromotive force: gaya elektromoto
ris (gem); kekuatan elektromotif.
electromotortive power (emp) : gaya
gerak listrik (ggl); gaya elektromotif.
electromotive series : deretan tegang
an ..
electromotor : motor listrik; elektro

ar u

~'.

moro~

1~'

electron : benda yang sangat kecil yang "'~


mengandung muatan-muatan listrik C'J
-'-.
negatif.
(1-.
electron bombardment : bomardemen ,
~.
elektron.
"
electron chemical series : unsur kimia ~.
elektron .
electron configuration : bangun ruang ~
~
elekron.
''
f;.
electron current: arus elektron; aliran c
(I;
elektron.
?;
electron emision : emisi elektron.
~.
electron band spectra: spektrum pita
elektron; spektrum sabuk elektron.
electronic formula : rumus struktur e
lektron.
electron gas : gas elektron.
electron hole : lubang elektron.
electroic polarisability : keterbukaan
elektronik.
electron negative : elektron negatif.
electron orbit : orbit elektron.
electron rectifIler : perata arus elek
tron.
electron relay : relay elektron.
electron pipe : pipa elektron.
electron tube : pipa elektron; tabung
elektron.
electrophorus : elektrofor.
electroplate : penyepuh perak secara
galvanis.
electroplating: menyepuh perak secara
galvanis.
electroplating bath : rendaman galva
nis .
electropositive: elektro positif.
electroscope: elektroscop.
electroscopic : elektroskopis.
electroshock: pengobatan (penyakit ji
wa) dengan memberi aliran listrik ke

dalam otak sehingga menimbu[kan

Kamus Te k nik Lengkap Edisi Terbaru

,~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com
..

:~
.;j

:s-

o
1

-,

-~

-5
~'

").I

"-

D
~

:.1

"

1"'.5

-' .I

electrostatic
shock.
electrostatic: elektrostatis.
electrostatic energy: tenaga elektrostatis.
electrostatic field: medan elektrostatis.
electrostatic generator : generator elektrostatis.
electrostatic lens: lens a elektrostatis.
electrostatic machine : mesin elektrostatis.
electrostatic potential: potensial elektrostastis .
electrostatic pressure: tekanan elektrostatis.
electrostatic separation : pemisahan e
lektrostatik.
electrostatics : elektrostatika.
electrostatics system : susunan elektro
statis.
electrostatic technic : elektrostatis tek
nis.
electro thermal equivalent : tara kalor
listrik.
electrostatic voltmeter : pengukur volt.
electrotastic watt meter : pengukur
watt elektrostatis.
electrostriction : peregangan elektrik.
electrovalence : elektro valensi.
electroviscous effect: efek elektro kental.
element, cell elemen : sel; alat pem
bangkit listrik secara kimia.
elementary: bersahaja; elementer; sederhana.
elementary analyis : analisa elementer.
elementary body : elemen.
elementary colours : warna-warna primer; warna-warna utama.
elementary gas : elemen (bentuk) gas.
elementary of current: unsur arus ;
elemen arus.
elementary operation : pekerjaan uta-

elliptically polarized ligh.:


rna .
elementary particle: bagian eleme--
ter; partikel elementer.
elementary wave : gelombag elern:::::
ter.

elephant truk : efector hidrolik (a

pemindah pasir/lumpur dengan me=;

gunakan tenaga air)

elevate : menaikan; meninggikan.


elevated railway: jalan kereta api_
ditinggikan.

elevated tank : tangki yang ditinggi!_

elevated screw: sekrup naik-turu::

elevation : ketinggian; bangun (pr--'


elevator: kemudi tinggi; lift; D~;w:..;r
pengangkat.
elevator cable: kabel penggerek:
elevator; kabel kerek.
elevator control : pengemudian t' - _.
(terbang).
elevator dredger : kilang keruk e
ber.
elevator rope : kabel elevator;
kerek.
elevator scope : ember elevator.
elevator shaft : bumbung elevate-.
eliminate : melenyapkan;
menghapus; meniadakan_
elimination : pelenyapan; me:ngj:::::1Ii
san; eliminasi.
elimination of adjusting errors :
nyapan salah aturan.
eliminator : penurun.
elision : pembuangan.
elixir : eliksir.
ellip se : elips; bulat panjan .
bujur telur.
ellipsoid: elipsoid; jorong.
elliptical: menjorong; se~
elliptical function : fungsi e
elliptically polarized light: -. .
kutub bentuk elips.

Kamus Teknik Lengkap Edisi T e ~

emergency

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

elliptical polarization
elliptical polarization: polarisasi elip
tis.
elliptical arch: busur elips; lengkung
bujur telur.
elliptical compasses : jangka elips.
elliptical motion : pengantar elips.
elliptical wing : sayap elips.
ellipticity : bentuk bujur telur.
elliwood : kayu ip; kayu alamo
elongate: memperpanjang; meregang.
elongation: perpanjangan; regang.
elongation test : percobaan tarik.
elotriation : penyukatan elutriasi.
emanate : meruap; mengalir keluar;
memancarkan keluar.
emanation: ruapan; emanasi; menga
lirkan keluar; pemancaran keluar.
emancipation : emansipasi.
embale : mengepak; membungkus.
embank: diberi tanggul; membendung.
embankment: tanggul; dam; bendung
an; dermaga; peninggian tanah.
embargo: penyitaan; larangan berniaga
dengan suatu negara; embargo.
embark: naik kapal (untuk berlayar).
embarkation : embarkasi.
embed: mengencangkan; melingkupi;
mengelilingi; membenarnkan; me
nempatkan.
embelish : menghiasi.
ember : batubara memijar.
embers: abu panas; sintel panas.
emblem, name plate : pelat nama;
lambang; simbol.
embolite : embolil.
emborder : mengalir.
emboss: memahat logam.
embosse plate : pelat berombak.
embossment: gambaran pada batu de
ngan menggunakan pahal.
embrace: mengurung.
embrachment : percabangan.

embrangle : mengacukan; meng-.-S__"


kan.

embroider : membordir.

embroidering machine: mesin l:r.

mesin setik.
embroidery: bordiran; pekerjaan _: -
diran.
emerald : zamrud.
emeraldgreen : hijau zamrud.
emerald nickel : zaratiel.
emerge: timbul; muncul.
emergency: darurat; keadaan; dar __
emergency air brake lever: tuas
rem darurat.
emergency announcement t-e~~
s.ns; berita keadaan bahaya.
emergency angle of: sudut keluar:
rural.
emergency beam : balok daruraL
emergency boiler : ketel cadangan.
emergency brake : rem darural.
emergency brake handle : handel re=
bahaya; pegangan rem darural.
emergency brake pull box: kolak rem
bahaya; kota rem darurat.
emergency brake valve : katup rem ba
haya; katub rem darurat.
emergency bridge : jembatan darurat .
emergency car : gerobak pertolongan.
emergency case : peti balut/pembalut.
emergency coupling : kopeling darurat.
emergency descent : pendaratan daru
rat.
emergency door : pintu darurat.
emergency draw bar : batang tank da
rurat.
emergency dynamo : dinamo buatan;
dinamo darurat.
. emergency engine: lokomotif cadang
an; mesin cadangan/darurat.
emergency exit : tempat keluar darurat;
jalan keluar darurat.

Kamus Teknik Lengkap Ed i s i

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

. emergency joint

employment agen .

' i) emergency joint: sambungan darurat.

tepung amaril; serbuk amaril; paL


,:: emergency ladder: tangga kebakaran.
amaril
~" emergency lamp : lampu pertolongan emery stick : tongkat amaril .
~
darurat.
emery stone : batu amaril.
8~ emergency landing: pendaratan daru- emery wheel: roda amaril; cakera aL:...:.:
ril
rat.
~
emergency ligthing : lampu darurat; : EMF (elactro motive force) : gay"
lektrornotoris .
'I)
penerangan lampu darurat.
?;_ emergency ligthing generator: dina emissery : emisi; pencaran; saluran'~
,0
mo lampu darurat; generator lampu
ang.
5f'
emission : penyiaran; pencaran pe=::
5
darurat.
:J emergency repair : perbaikan/pembe sahan; emisi.
emission current: arus emisi.
tulan darurat.
f~~
emergency seat: tempat duduk cadang- emission curve: lengkung emisi; k:!:
E
emisi; kurva pancaran.
an; temp at duduk darurat.
emission
of gas : emisi gas.
emergency set : hubungan darurat.
emergency signal: tanda bahaya; sinyal emission of heat: pancaran kalor: ;
caran panas.
bahaya.
emergency supply of petrol: simpanan emission sending : penyiaran emi:
emission spectrum : spektrum
bensin cadangan.
emergency switch: sakelar darurat; sa
spektrum penyiaran.
emission theory : teori emisi; teo~
kelar cadangan.
nyiaran.
emergency transmitter : pesawat pe
mancar/penyiar darurat; trans miter emit: menyiarkan; memancarkan
nyerahkan.
darurat.
emersion : emersi; pemunculan kem emphasis : titik berat.
emphiric : menurut pelrCOloaan":C:::::::IIII
bali.
emery : amaril; zat penggosok pada
baan empiris; menurut p",,/;a _--,-...-.
empirical: menurut percobaan:
kertas; kainlbatu asah.
rut pengalaman.
emery brick : batu amaril.
emery cloth: ampelas; lenan ampelas. empirical formula : rumus _
emery cutter: cakra pemotongan amaformula empiris.
ril.
empirical rule : kaidah jJ'-' . =""~",,,
kaidah empirik.
emery cylinder: silinder amaril; canai
employ : memakai; menggu::
amaril.
emery dust : te
nas.
employable: dapat dipakai .
pung amaril ;
serbuk amaril.
employee: buruh; pekerja; ~:=-"'I:I
employer: majikan.
emery paper :
kertas ampe
employment: pekerjaa=
las.
penggunaan.
emery paper
employment agency : pee; ' emery powder :

=
'J

--

Kamus Teknik Lengkap Edisi

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

emporium
buruhan.
emporium : pusat perdagangan tempat
timbunan barang; gudang .
empty: kemarau; kosong ; hampa.
empty accumulator: aki kosong.
empty magnification: pembesaran kosong.
emulsification: pembentukan emuisi.
emulsifier : emulgator.
emulsify: dijadikan emuisi.
emulsifying agent :" emtilgator.
emulsion: emulsi; dispresi relatif stabil
dari satu ataU beberapa cairan didalam
cairan lainnya dan tidak melarut.
enamel: kaca hablur; lapis cat kilap;
pemis; lakin email.
enamel colour: cat email; cat bakar.
enamel insulated wire: kawat email
(listrik) .
enamel lac : lak email.
enamel paint : lak email.
enamelled leather: kulit yang dipemis.
enamelled paper: kertas mengkilap.
enamelled reflector : reflektor email.
enamelled ware: barang-barang email.
enamelled wire : kawat email.
enameller : tukang email; pandai email.
enamels : barang -barang email.
enantiomorphic allotrottrophy : alotrafi enansiomorfik.
enantiomorph : enansiomorf; hablur
setangkup cerrnin.
encase: mengapit; mengepung; menu
tupi .
encasement: bungkusan; selubung; tu
tup .
encastred hat : terjepit; misalnya me
ngenai ujung-ujung pipa terjepit.
encephalogram : gambar grafik aliran
listrik didalam otak yang dicatat oleh
alat encephalograf.
encephalograph : sebuah alat diagnos/ U

end cell cms:mcz:,


tik yang mencatat aliran li~ ~
dalam otak.
enchose : menarik; mengikat ( _ _
enchasing : penakikan; peng: ' -:~
mata).
encircle: mengelilingi; men~'
=-_'--=_~_
encirclement : pelingkaran.
encircling dam : bendung ke l ~~--_
dung lingkar.
enclasp : memeluk; menge~ '_ :
masukkan.
enclose : mengapit; menge =- _
ngurung.
enclosed arc lamp : lampu ": _
bungkus.
enclosed cast iron : bes i
bungkus .
enclosed dynamo : dinam _
enclosed generator : gen-;;.:-
tup .
enclosed machine: mesin -
enclosed motor : motor [Co
enclosed ventilated: divero"_ ____

nitup (mesin elektrik).

enclosure: pagar; lampin- .

tutup.

encompass: mengurung: ~ -_"--::,.---,

mengandung .

encrust: tertutup; kerak :

kulit keras.
encrustment : pembentu,;E::
lit keras.
end: menyudahkan; m-=. ~=--......._ _
ujung akhir; penghabi 5 ~ - --'_ __
kutub (jarum magnit) : = -..,,.-_
memutuskan; meneta C.:
end bracket: lengan ble ' ~-._ __
end butt : ujung balok.
end chair: kursi ujung .
end cell : sel penghubuo .';
end cell switch : sakelar :
end cell conection : hu' _:::: ______ _

Kamus T e k nik L e ngka p E d i s i

." end connector

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

,~

...

ujung; sambungan ujung.


.,:: end connector: konektor ujung.
'<
' ;" end coupling: kopeling ujung; rangkai
~
an akhir.

'" end crank: engkol ujung .

.~ end curve: lengkung penutup.

end rlXed : ujung teIjepit.

'/;; end girder: balok ujung lintang.

"- end grained wood: kepala baja.

('
v end hook: kait ujung.

5 end journal : tap ujung; leher ujung .


~~ end mill : frais jari-jari; frais ulir jari.
;1
end neck : leher ujung.
\ j
end piece: sambungan ujung.
E end pilaster: pilaster ujung.
end pin : pina (pena) topang.
end plate: pelat ujung; tutup pel at.
end platform : peron melintang.
end point: titik akhir; temp at tujuan.
end position : posisi akhir.
end post: tiang ujung.
end post power: tiang ujung; gaya mesin kemampuan mesin.
end pressure : tekanan akhir.
end products : hasil akhir.
end pulley: puLi ujung.
end sleeper : balok tepi; balok akhir.
end sleeve : kuncian ujung kabel; se
longsong ujung.
end span: bentangan tepi; bagian yang
paling pinggir dan suatu pelat.
end station : stasiun akhir.
end surface : bidang ujung.
end terminal : terminal ujung; jepitan
katub ujung.
end thrust : tekan aksial .
end wall bracket : dudukan ujung.
endecagon : sudut sebelas; endekagon.
endless: tak terhingga; tak berkeputus
an; tak berujung.
endless belt: sabuk tak berujung; sabuk
tak berhingga.

1
"

endless sopenavlage : pengangkutan ._


Ii lingkar.
endless saw: gergaji lingkar; ge ~
pito.
endless screw : sekrup tak berujuc;
endless strap : sabuk tak berujung
endless tread : ban ulat.
endodyne : bergetar dengan sendiri:
endothermic reaction : reaksi e:
term.
endurance limit : batas lelah; tell:0 2
paling tinggi suatu barang pem
an dengan tanpa menimbuLkan .
takan.
energetical : dengan penuh tenaga
ras hati; kuat; bertenaga.
energetics : ilmu kemampuan
ilmu daya usaha.
energize : membangkitkan; Ul",~_ _
kan.
energy: tenaga kerja; daya usaha:
ga kemampuan.
energy amplification penguat
energy component : komponer:
komponen yang bekeIja.
energy consumption: pemakai2::..
,ga/daya.
energy contour : kontur tenaga
energy current : arus yang bek:,~
rus berguna.
energy efficiency : randemen
energy electromotive force: g2;:
tromotoris berguna.
energy lever : tingkatan tenag ~
energy lever diagram : diagR-:'
katan tenaga.
energy meter : pengukur
watt/daya.
energy of dislocation: tenaga :;:;:::::=r lllf
(dislokasi) .
energy of light : tenaga caha: c .
penerangan.

Kamus Teknik Lengkap Edisi Te r~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

energy of place
energy of place : tenaga tempat.
energy of position : tenaga tempat.
energy power: gaya pendorong.
energy quantum: kwantum cahaya;
kuantum tenaga.
energy state term: suhu keadaan tenagao
enfold: membungkus; melipat.
enframe : memberi bingkai.
engage: menyambung; menerirna; me
nerima bekerja.
engaged wheels: roda-roda yang saling
menangkap.
engaging and disengaging gear : pe
ralatan ganding dan pelepas gandeng
an.
engine: lokomobil; lokomotif; mesin;
motor; penyemprot kebakaran.
engine bearer: balok fondasi; gelagar
motor.
engine bed: dudukan mesin; pelat lan
das; pelat fondasi.
engine boiler : ketel lokomotif.
engine bracket : sengkang penyangga
motor.
engine builder: pabrik mesin.
engine building : ilmu bangun mesin;
bangunan mesin.
engine cath : kait motor.
engine clearance area: lingkungan tak
aman sekitar motor.
engine cowling : kap motor.
engine crew : personil lokomotif.
engine cylinder: silinder uap; silinder
meSlll.
engine depot : dipo lokomotif.
engine designer : ahli kontruksi loko
motif.
engine driven: digerakkan dengan me
sin.
engine driver : masinis (kereta api);
penggerak.

engine wright
engine dynamo : dinamo yang dih"L

bungkan langsung.

engine feet: tupang-tupang motor; pe

nahan-penahan motor.

engine filter : montir mesin.


engine fittings: alat-alat begian me.' ~
suku cadang mesin.
engine frame: rangka lokomotif; rar;
ka mesin.
engine gear box unit: bok persneJ::-. ~
motor; kotak persneling mesin.
engine house : bangunan mesin; b~~:;
sal mesin.
engine installation: instalasi (leng.L:::: -
an) mesin.
engine lathe : bubutan mesin.
engine man: masinis; pekerja m:,-~-=
engine mixing: mencampur d==.;
menggunakan mesin.
engine moulding : mencetak .=--.-;-
menggunakan mesin.
engine mouting : gantungan me:r
engine oil : minyak mesin.
engine output: daya motor; ken:.:=::;..
an motor.
engine pit : kolong tempat ker:' ':
engine plate : pelat mesin.
engine power: kekuatanldaya
kemampuan mesin.
engine riveting : menggiling . =
mesin.
engine room : kamar mesin.
engine seating: fondasi mes i:-_
engine shaft : poros mesin.
engine shed : bangsal mesin.
engine ship : kapal mesinlmC'~::
engine trouble: kerusakan i ::...-: : ~
motor/mesin.
engine vehicle : kendaraan b....
=. _____
engine vessel : perahu motor.
engine works: pabrik mesin.
engine wright : kontruktor lo!' : =---

=:__

Kamus Teknik L engkap Edisi Te r'::-F

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

" enginery

~~

entrance

'~

enginery : mesin-mesin.
I enlarge (to) : memperbesar; mem
engineer: insiyur; ahli teknik.
memperluas.
e ngineering: ilmu teknik (mesin).
enlarged : diperbesar.
engineering drawing : menggambar enlargement : perbesar; pernu2
mesin teknik.
memperluas.

-::..
'J engineering drive: tukang mesin; ma enlarger: aparat pembesaran.

~
sinis.
enlarging aparatus : aparat men:~ _
engineering driving: menggarnbar me
besar.
'I)
enlighten:
menerangi.
sin.
(>;
:v engineering fIrm: pabrik mesin .
ennead : sembilan buah.
engineering office : biro insinyur.
enneagon : sudut sembilan; enne~
engineering structure : konstruksi ba I enneahedron : bidang sembilan.

enormous : hebat.

ngunan.
engineering trade: perusahaan mesin. enough: sampai; cukup.

E' engineering works: pabrik mesin.


I enquirer: peminta ,

engineering workshop : bengkel me engiry form : formulir permoho_

sin/teknik pabrik mesin.


enrange : membangun menu rut :

sempadan.
engirdle : menyandang; melingkari.
engler distillation : destilasi menurut enriching jet: perecik akselera.s:
engler; penyulingan menurut engier. enrokment : lapisan batu pelindw:;
tuk menahan kikisan air.

english blue : biru poselin.


english cross bond: ikatan silang; sa ensign: panji-panji bendera.

ensign staff : tiang bendera.

buk silang.
entablature : rangka popok;

engrail : menakik; merigi.


engrave: pengukur; tukan ukir; me
men.

entangle: mengacaukan;

nyuntik.
enter : masuk (kedalam) mere&:::

engraving : pengukiran seni ukir.


dalam).

engraving art : seni ukir.


enterprise : perusahan.

engraving cement: tanah penutup.


engraving machine: mesin mengukir; enterpriser : pengusaha; peru

entire: segenapnya; seluruhnya:

mesin ukir.
nya.
engraving needle: jarum ukir.
enhance: memperbesar; menaikkan; entirely: sarna sekali.
entomologist : ahli binatang ~ e::;~.
menambah.
enhanced line: garis spektrum menyo , entomology : ilmu yang ,H\_'L.._.-......~
tentang binatang serangga.

lak.
enhanced recovery : peniugkatan; pe entoptical : entopis.

entrance : kedatangan; jala::.


ngolehan.
enhancement: kenaikan; penarnbahan,
pintu masuk.

enkindle: menyalakan; memasang (a entrance door: pintu masuk: ~

ar.

pi) .

entrance fee : pembayaran L:'"

enlace: melilit.

..:!

i"

J
l

Kamus Tekn k Lengkap Ed is i Te

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

entrance hall

~ rnuaian

entable.

-a r u

entrance hall : ruang masuk; patrol.


entrance head: tinggi energi yang di
butuhkan.
entrance velocity: kecepatan masuk .
entrance way: jalan masuk.
entreprot : rekan; tempat tumpukan;
gudang; pelabuhan lalu lintas .
entropy: antropi; barang-barang eks
por dan impor.
entropy of disorder: entropi jankih
(racunan) .
entropy of fusion : entropi peleburan
(pembekuan) .
entropy of mixing : entropi pencam
puran.
entropy of solution: entropi penguap
an .
entry: pembukuan; jalan masuk; keda
tangan.
entry door : pintu masuk.
entwine: melilit; menjalin.
entwine wire : kawat yang melilit.
envelop: pembungkus; menyelubungi .
envelope: sampul ; amplop; pembung
kus ; kain lapis.
environ : mengelilitan; mengitari
environment: lingkungan .
environs : sekitar.
enwrap: membungkus.
enzyme : enzim; zat yang mempenga
ruhi cepat redaksi dengan turut pada
reaksi itu sendiri.
eoetvoes equation: persamaan eoetvo
es.
ephemeris: buku yang berisi data-data
Astronomi selama beberapa tahun
mendatang.
epicycle : lingkaran tambahan .
epicycloid episikloida .
epidermis : kulit luar.
epigenetic deposit: deposit epigenetik;
cebakan epigenetik.

equation of combustion
epilogue : kata penyusul.

epiphyis : ujung tulang pipa .

episcope : pesawat proyeksi untuk ba


yangan-bayangan tak tembus.
epoch: jangka waktu; saat; epok.
epoch angle : sudut epok,
epson salt : garam pahit.
epitaxy: epitaksi.
eqauble : tetap sarna; sarna rata ':=
serupa; konstan rata; datar.
equability : kesamarataan; kesamaz::
bentuk; persamaan.
equal: sarna; seimbang; setaram sar
rata; menyamakan.
equal angle-iron: besi siku; sarna ~ :s_
equal distances : jarak yang sarna.
equal energy source: sumber (sum':::
cahaya) tenaga sarna.
equal falling rasio : pengendapan : e~ '
gam; rasio pengendapan unifrorr:
equal height: sarna tinggi .
equal setting ratio: rasio pengencic.;
seragam .
equalisation of temperature: peTS -_. _
an temperatur; persamaan suhu.
equalising line : penghantar per2.:.2
equality: keadaan sebangun; per, o- .
an; kesamaan.
equalization : penyaman.
equalize : menyamakan; memb' I ~:
rna; menyamakan.
equalize: kabel perata/penyetirr:-" ~- ~
equalizing connection: hubungan ~_.
potensial; koneksi ekuipotensia:.
equalizing feeder : kabel perala.
equalizing machine : mesin pe. ':"::'
equally : merata; berangsur-ang)'_
equate : menyamakan; merataka.::.
equation: persamaan; perataan.
equation of balance : persam a~ ~timbang .
equation of combustion : pers a=--~

K a m u s T e k n i k Len g k a pE di s i T e r b ~ -

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:~

equation of condition

pembakaran.
equation of condition : persamaan ke
,~ ~
~.,
adaan; persamaan bersyarat.
~
equation
of motion: persamaan gerak.
., \
,.~, equation of movement: persamaan ge
.~
rak.
.,
equation
of the field : persamaan me
.~
'~ '
dan.
'I)
f,j - equation of the first degree, linear e
quation : persamaan pangkat satu.
equational division: pernbagian per
bandingan.
r} equator: khatulistiwa; garis lintang 0 .
equi-angular : sarna sudut.
E equidistant : pada jarak yang sarna.
equilateral: sarna sisi.
equilibrate : berada dalam keadaan se
tirnbang (seirnbang).
equilibration: ekuilibrasi; seimbang.
equilibrium: seimbang; kesirnbangan;
ekuilibrion.
equilibrium valve : katup dengan du
dukan berganda.
equimoral-solution : larutan rnolekul
sarna banyak.
equip : lembaga; rnengatur; rneleng
kapi.
equipage : perlengkapan.
equipment : perlengkapan; peralatan.
equipoise: seirnbang; pengimpang;
rnernberi pengirnbangan; rnembuat
seirnbang.
equipollence: ekuivalen; sifat senilai.
equipolent : senilai ekuivalen.
equiponderance l seirnbang.
equiponderant : dengan bobot yang sa
rna.
equiponderate : seirnbang dengan.
equipotential : potensial setara.
equipotent~allines : garis-garis ekuipo
tensial.
equipotential limit : garis ekuipoten
.;.!

sial; batas ekuipotensial.


equipotential pitch: lopat potens'
equipotential regon (surface) :
(perrnukaan) bebas medan .
equipotential surface : permukaz::.
kuipotensial; bidang ekuipotens ...:.
equivalence: sifat senilai; ekuival
eq.u ivalent artifice: lubang setaL:
ang setara; orifis setara.
equivalent impedance: impedan.:
tara .
equivalent of heat: tara kalor/p:'
equivalent of works : ekuivalen
equivalent reactance : reaktansi
valen.
equivalent resistance: hambatar.
tansi ekuivalen.
equivalent sinusoid : sinusoid
len.
equivalent spark : panjang ce-:-_
ekuivalen.
equivalent weight : bobot eL .
equivocal : berfungsi ganda
ganda.
era : tarikh.
eradiate : memanear.
eradiation : eradiasi; pema~
earan; pernanearan.
eradicate : rnen1usnahkan:
eurkan; membasmi.
eradication : eradikasi;
penghaneuran.
erase: rnengikis ; rneneore-'
pus.
eraser : karet hapus; pisat:
erasing knife : pisau kikis .
erasur : pengikisan.
erbium : erbium.
erect : rnendirikan; me ., ~
masang; rnenyetel; tegai:
ri tegak.
erecting: pernasangan: -

K amu s Teknik Leng k a p Ed i si

I ~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:recting

; daerah

erecting chariot
erecting chariot: gerobak montasi.
erecting hall: bengkel montasi; beng
kel pemasangan.
erecting machinist : montir.
erecting place : bengkel penyetel.
erecting shop: bangsal pasang (tempat)
rnernasang; bengkel penyetelan;
bengkel montasi.
erection: pemasang bengunan; ereksi;
montasi.
erection assembling, mounting : pe
rnasangan; montasi.
erector : montir; erektor.
erg, ergon : satuan usaha; ergon.
ergmeter : ergon meter.
ergonomics : ergonornik.
ergosterol : ergosterol.
eriometer : pengukur garis tengah.
erod : mencema; menggosok; merna
kan; menyerut.
erode: mengikis; menghanyutkan ta
nah.
erosion: erosi; pencernaan; penyerut
an; penggerogotan
erosive: rnenyerut; rnemakan; mencer
na
errata : koreksi; erata.
erratic fIring : penyalaan tak teratur.
error : salah; kekeliruan; sesat.
error in observation: salah pengamat
an; salah observasi.
error of closure: salah tutup; kesalah
an pada pengukuranjaring-jaring ter
tutup dimana terdapat perbedaan anta
ra titik awal dengan titik akhir.
error voltage: kesalahan tegangan.

erupt: meletus.

eruption : letusan (gunung berapi);

erupsi.
eruptive: dapat rnetetus.
escalade : rnendaki; memanjat (dengan
tangga).

estim

t~

escalator : eskalator; tangga putar.


escape: lari; lepas; luput; saluran 7-;;'
nguras; menghindarkan; melepa s~
pesawat penolong; menghilang; :..:c;
ga kebakaran; jalan keluar; bocor: ~
lang .
escape of steam : rugi uap; pembu:'':::: ;-
an uap; uap bekas.
escape pipe: pipa buang.
escape steam: uap bekas; uap b.i. -~
escape valve: katup buang; katup ;:
pas.
escapement : roda hubung.
escarp: karang curam; menyero
esclangon effect : efek esklangc:..
escort : penghantar.

escutcheon: pelat anak kunci; -; ~

anak kunci.

espagnolette : spanyolet.

espalier : pepohonan yang ditar.::~ ~

tepi dinding (ternbok) agar lebo -~


tumbuh.
especially: terutarna; lebih-Ie -
esplanade: jalan raya; tanah l ~ .:
essay : usaha percobaan.
essay (to) : berusaha; mencob:.
essaying glass : kaca duga.
essence: sariwangi ; essensa: 52..-
zat.
essence of vinegar : biang c ...,.
essential : pokok utama; te =-~
esential oil : minyak atsiri; ~~
menguap.
establish: rnenetapkan; tingg::':
rikan.
establishment : penetapan;
tinggal; rnendirikan; rumah -'-::
estate: barang tak bergerak; tZ:".-:.
bun.
ester : ester.
esterity : rnengester.
estimate: menaksir; mengang ~
r

K amus Teknik Lengkap Edisi Ter :; ~

- estimate of cost
- - - -..- - - .
hitungan anggaran (belanja) .
Ij
.:! estimate of cost: anggaraIl biaya.
<1
;;... estimate of cost of construction: per
kiraan anggaran pembangunan.
,~
'~... estimated: dinilai; ditaksir.
-: estimated error : galat taksir.
.~ estimating calculation : perhitungan

evaporation mete:

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

'"

':2

;r

yang mendekati.
(C';:- estimation: taksiran; penilaian; perki

"i.J

raan.
estimation of ore reserves : taksiran
jumlah cadangan bijih; estimasi cada
r~5
ngan bijih.
estimator: juru taksir; tukang taksir;
E
estimator.
estruary : mulut corong; kuala.
etch: menggambar dengan cara tertentu
pada kepingan logam; etsa; mengetsa,
etched: diesta.
etched frosted glass : kaca baur asall1.
etcher: tukang etsa; panctai etsa.
etching : etsL
etching acid : asam etsa.
etching agent : bahan etsa.
etching ground: tanah etsa .
etching ink : tinta etsa.
etching liquor: cairan etsa; percobaan
etsa; zat cair etsa_
etching needle : j arum etsa .
etching test: testa etsa; percobaan etsa.
etching varnish: tanah etsa; pemis et
sa .
eternite : eterniL
ethanal : etanaL
ethanamide metan : karbonamid.
ethane: etana; gas yang keluar dari su
mur minyak _
ethanic acid: asam etan.
ethanol: etyl alkohol ; etanol
ether : eter.
ethereal: terbang; mudah menguap;
menghawa.
'v

=
')

ether theory : teori eter.

ether vibration : getaran eter,

ether wave : gelombang eter.

ethics: etika,

ethnologist: ahli bangsa-bangsa,

ethyl: ethyl.

ethyl acetate: etyl asetaL

ethyl alcohol: etyl alkohol; etono!.

ethyl amine: etyl amina,

ethyl bromide: etyl bromide,

ethyl cellulose: etyl selulose,

ethyl chloride: etyl chlorid ,

ethyl group: golongan etyL

ethyne : etin,

ettinghausen effect: efek eting hau_

eucolloid : eukoloid; koloid zarah bt:_

eudiometer : ediometer; odiomete~

euler lagrange equation : pers:m.

euler lagrange,
euler's formula: rumus-rumus e_ 7'
eutectic : eutektik,
eutectic halt: titik henti.
evacuate : meninggalkan; mengos ~
kan; mengevakuasi .
evacuation : pengosongan; evak
peregangan.
evaporability : keadaan dapat Illi: _
ap.
evaporable : dapat menguap .
evaporate: terbang hilang seri ; rr:::
satkan; menguap; menghawa.
evaporate deposit: deposit evap_
evaporating apparatus : pesa\\ -
nguapan; aparat penguapan.
evaporating boiler : ketel pengt.:1::
evaporating capacity : daya pen.;
an; tenaga menguapan.
evaporating power : daya peng ' ;
evaporation : uapan; penguapan
porasi .
evaporation disk : pinggan uap_
evaporation meter: mengukur ! -

K amu s Teknik Lengka p Ed i si Ter b a

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

evaporation point
uap
evaporation point : titik penguapan.
evaporation power: daya penguapan.
evaporation test : percobaan penguapan.
evaporation under pressure : pengu
apan dengan tekanan yang dikurangi.
evaporative cooling system: sistim se
juk dengan penguapan.
evaporative effeciency : daya penguap
an.
evaporator: alat penguapan .
evaporimeter : alat pengukur penguapan.
evaporisation : pengabutan.
evaporitest : pengujian; penguapan.
evation coefficient: koefisien evasi; laju rapat penguapan.
even: genap; rata; sarna rata; datar.
even edge: tepi rata; pinggir rata.
even number: bilangan (yang) genap.
even page: halaman kiri (buku) .
evenly balanced : dalam keadaan seimbang.
evenness: persamarataan.
event: kejadian; hal ikhwal; peristiwa.
everlasting : tak dapat aus.
every: tiap-tiap; masing-masing.
every body : semua orang; setiap orang.
everything: barang sesuatu; semua.
evidence : penyaksian; tanda bukti.
evolute winding: lilitan evolen.
evolution : pencabutan akar; menarik
akar; evolusi; perkembangan.
evolusion of gas : pembangkitan gas.
evolutionism: ilmu evolusi.
evolve: membangkitkan; mencabut a
kar.
evolvent : pengembangan; pembukaan.
ewald kom.feld method: metode ewald
komfeld.

ewer : hiliran; berumbung buar.;


exact: seksama; persis ; eksak : :.:
exact differential : diferensia: ~
perbedaan eksak .
exactitude : ketelitian.
exactness : ketelitian.
examination : pemeriksaan per..:.
an.
examine: menguji; memerik2
examinee: yang diuji .
examiner: yang menguji; pe
pendahuluan.
example : contoh; teladan.
excavate: menggali; pengga i .
excavating cable way : mesir. ;
ngan jalan kabel dan alat ~:..~
jepit guna penggalian tanah .
excavating machine : mesin ~ -=
excavatitng works : pekerjaar. -;
lian; pekerjaan tanah.
excavation : penggalian; lelui
exceed : melewati; mengatasi
exception : mengecualikan.
excavator : mesin penggali
excess : kelebihan; surflus; =:-~- ~"'-_'
batas.

excess material: bahan kele


terial kelebihan.

excess power meter : meter :..____

tenaga; pengukur kelebiha::.


excess pressure : tegangan _~
kanan lebih.
excess pressure of sound : :':
rah bunyi.
excess voltage: tegangan lew.::
lebih .
excess voltage protection de-.-~
ngaman tegangan lewat (1:=:
excessive : berkelebihan; ke-::_
kebesaran.
excessive charge : pembeba- -~
exchange : menukar; mengg-~

K a m u s T e k n k Len g k apE dis i T e r _- _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~~

..:.~

~i)
~

i,

., ~

'~,
.~

(
"-c,
"-jj

'J

:l

:;1
f:~

=
'J

f!IC>

exchange degeneracy
exchange degeneracy : degenerasi tukar.
exchange energy : tenaga tukar.
exchange line, line abonemen : garis
langganan,
exchange of heat : pertukaran kalor;
pertukaran panas.
exchange part: alat-alat cadangan; a
lat-alat pengganti.
exchange station : stasiun pengganti.
exchange telegraph: telegraf bursa .
exchange value : nilai tukar.
excise: cukai; mengukir; mengerat.
excision: keratan; ukiran; eksisi.
excitate : mengesahkan; menguatkan
excitation : perkuatan; pembangkitan
(listrik); pembentukan medan; eksi
tasi.
excitation dynamo: dinamo pembangkit (listrik); dinamo eksitasi .
excitation energy : tenaga eksitasi.
excitation function : fungsi eksitasi.
excitation lamp: lampu penerang; lampu eksitasi.
excitation losses: rugi penguatan; rugi
eksitasi .
excitation potential: tegangan eksitasi;
potensial eksitasi.
excitation purity : kemumian teralan.
excitation resistance: tahanan eksitasi;
hambatan eksitasi.
excitation set : agregat penguat.
excitative : membangkitkan; menguat
kan.
excitatory: menguatkan; membangkit
kan.
excite: membangkit; menggembirakan;
memute jalankan; menguatkan; me
mutar.
exciter : mesin penguat; pembangkit;
dinamo medan; generator.
exciter terminal : terminal penguat.

exh
exciting coil : koil medan;
medan.
exciting current : arus pembang
arus penguatan; arus pembentuk
dan; arus eksitasi; arus penguat; ::...-_
pembentuk medan.
exciting dynamo: dinamo medan.
exciting field: medan penguat; mer
mag nit.
exciting tension : tegangan medan.
excitin g winding : lilitan penguat:
dan magnet; gulungan penguat.
exclude : kekecualian; mengecual ~
exclusion : pengecualian.
exclusive: hanya; melulu.
excogitation : rancangan.
excoriate: menguliti .
excursion boat: kapal pesiar.
excursion train : kereta api pe_
kereta api tamasya.
excretions: bahan-bahan pemisah:
ngeluaran; pembuangan kotoran
executable : dapat dilaksanakan.
execute : melaksanakan; melakukz-_
execution : penglaksanakaan.
executor: pelaksana.
exemplar : contoh; patron; mode:
exemplification : keterangan de= =
contoh.
exercise: melakukan; mengerj ~
melahirkan; latihan ; melatih.
exert : menggunakan; melakukan.
exertion : penggunaan; pelaksa.:-.-.:::.
usaha.
exfoliate : menyerpih; mengelup ~
exfoliation: penyerpihan.
exhalation: penguapan; uap.
exhale : penguapan; menguapk<ll:
exhaust: pengangkutan; tempat t :
buangan; pembuangan; penge\
memompa (angin) keluar; ill:'
songkan udara.

Kamus Teknik Lengkap Edisi Te r b s

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

." exchange degeneracy

..

:~

,:~ exchange degeneracy : degenerasi tu


-:~

kar.

'~.. exchange energy : tenaga tukar.


~ exchange line, line abonemen : garis
'0
",,langganan .
.~ exchange of heat pertukaran kalor;
pertukaran panas.
.~
t exchange part: alat-alat cadangan; a
'iJ
"-lat-alat pengganti.
c'
,0
exchange station: stasiun pengganti.
j'
~ exchange telegraph : telegraf bursa.
:,1 exchange value : nilai tukar.
f~~ excise: cukai; mengukir; mengerat.
5' -' excision: keratan; ukiran; eksisi .
. E ' excitate: mengesahkan; menguatkan
excitation : perkuatan; pembangkitan
(listrik); pembentukan medan; eksi
tasi .
excitation dyn amo: dinamo pembang
kit (listrik); dinamo eksitasi.
excitation energy : tenaga eksitasi.
excitation function: fungsi eksitasi.
excitation lamp: lampu penerang; lam
pu eksitasi.
excitation losses : rugi penguatan; rugi
eksitasi .
excitation potential: tegangan eksitasi;
potensial eksitasi.
excitation purity : kemumian teralan.
excitation resistance: tahanan eksitasi;
hambatan eksitasi.
excitation set : agregat penguat.
excitative : membangkitkan; menguat
kan.
excitatory: menguatkan; membangkit
kan.
excite: membangkit; menggembirakan;
memute jalankan; menguatkan; me
mutar.
exciter : mesin penguat; pembangkit;
dinamo medan; generator.
exciter terminal : terminal penguat.

exh'
exciting coil : koil medan; kumr::...
medan.
exciting current : arus pemban~ _
arus penguatan; arus pembentuk
dan; arus eksitasi; arus penguat: ..:_
pembentuk medan .
exciting dynamo : dinamo medan
exciting field : medan penguat; m::-'
magnit.
exciting tension : tegangan meda::.
exciting winding: lilitan penguat: -:
dan magnet; gulungan penguat.
exclude : kekecualian; mengecuaE
exclusion : pengecualian.
exclusive : hanya; melulu.
excogitation : rancangan .
excoriate: menguliti.
excursion boat : kapal pesiar.
excursion train : kereta api pa:
kereta api tamasya .
excretions: bahan-bahan pemis <ti.
ngeluaran; pembuangan kotora:-_
executable : dapat dilaksanakan.
execute : melaksanakan; melak.~
execution : penglaksanakaan.
executor : pelaksana.
exemplar: contoh; patron; moei:.
exemplification : keterangan d;:o=o.
contoh.
exercise: melakukan ; menger__
melahirkan; latihan; melatih.
exert : menggunakan; melakuka=
exertion : penggunaan; pelaft.:-",,'_ 0 . .
usaha .
exfoliate : menyerpih; mengelllf_
exfoliation : penyerpihan.
exhalation : penguapan; uap.
exhale :_penguapan; menguapk.:.......
exhaust : pengangkutan; tempru
buangan; pembuangan; penge'~
memompa (angin) keluar; c
songkan udara.

Kamus Teknik Leng k ap Edisi Ter b::

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

EXhaust
_llparan

_pkan.
-oat keluar
. geluaran;
-: mengo

b aru

exhaust box
exhaust box
peredam !etus
an (knalpot) .
exhaust cam :
bubungan pe
ngeluaran; bu
bungan pem
exhaust box
buang_
exhaust cock: keran buang; keran ku
ras.
exhaust damper : peredam pipa pem
buang .
exhaust end: ujung pembuangan.
exhaust fat: fentilator hisap; kipas a
ngin hisap_
exhaust flap: katub keluaL
exhaust fumes: gas bekas; gas buang
an; gas terpakai.
exhaust gases : gas buang; gas keluaL
exhaust gear : pengatur pembuangan.
exhaust lead : pengeluaran; pendahu
luan.
exhaust lever : tuas pembuangan.
exhaust lip : bibir dalam; bibir pembu
angan_
exhaust machine : mesin pompa.
exhaust manifold: perecik buang; sa
luran buang.
exhaust passage : pintu uap pembu
angan; pipa uap mengosongan.
exhaust pipe: pipa buang; pipa pe
mompa.
exhaust piping: saluran buang; saluran
pompa.
exhaust port: pintu uap pembuangan;
tingkap pembuangan.
exhaust ring : gelang pembuangan_
exhaust roller : rol pembuangan _
exhaust side: bag ian pengeluaran; se
belah pembuangan.
exhaust speed : kecepatan pompa da
lam memompa/mengosongkan_

eye bolt

~\)

,.

exhaust steam: uap buang; uap bekas. "'~"


exhaust stroke : periode pembuangan;
langkah buang.
exhaust tube: pipa buang; tabung pembuangan.
exhaust valve: katup buang.
exhaust valve box: rumah-rumah katup
pembuangan.
exhaust whistle : peluit pembuangan.
exhausted: kosong ; hampa udara.
exhauster : alat penghembus; alat pengosongan udara.
exhausting ventilation : ventilasi buangan.
exhausting periode : kala pembuangan.
exhaustion: pengeluaran; pembuang
an; pengosongan.
exhibit: memperlihatkan; mempertun
jukkan; memamerkan; memperaga
kan.
exhibition: mempertunjukkan; pame
ran; peragaan.
exhibitor : yang memperlihatkan; pe
serta pameran; eksposan.
exhumation: penggalian; mengeluar
kan dari dalam tanah.
exhume: menggali.
exinite : eksinit.
exit : jalan keluar; temp at keluaL
exit pipe: pipa buang.
exit port: tingkat keluar; pintu keluar.
exit slit : celah keluar.
exosmosis: eksosmosis.
exotherm : eksotrem.
exothermic: lepas kalor; eksotremis.
exothermic reaction: reaksi eksoterm.
expand : memuaikan; mengembang
kan; meluaskan; melapangkan; mem
bentangkan .
eye: lubang mata; mata .
eye ball: biji/bola mata .
eye bolt : baut mata; baut bermata.

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

'-':
C
-i!
If

;;

~.
':

)"
K
,.

h
C
~:,
f

I~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com
...

~~

-.J

~~
~

i"

J
"
5
'-'
~~

~,

"

"jJ

?:'>.J

1'

~
f'~
\.J

factory bull . _

eye glass
eye glass : kaea mata; kaea teropong;
okuler.
eye joint : engsel berayun; skarnir.
eye screw: sekrup bermata; baut mata
eye piece (ocular) : kanta mata; lensa
mata okuler.
eye piece micrometer : mikrometer;
kanta (lensa okular).
eye sight : pengelihatan.
eye tooth : taring .

F
F (fahrenheit) : kesatuan ukuran panas
yang diambil dari nama ahli fisika
Jerman.
frabric : bangunan; pabrik; bikinan;
buatan; struktur
frabric (to) : membuat pabrik; mem
bangun.
farbric gloves : sarung tangan yang
terbuat dari kain; bagian luar (kerang
ka) .
fabricate : membuat; membikin.
fabrication : pembuatan; pembikinan.
facade : muka rumah; hadapan rumah.
face: merendah; muka; hadapan; bagi
an atas; luas bidang; pel at jarum;
pinggiran.
face and side cutter: frais mantel kepa
lao
face conveyor : konveyor muka kerja;
konveyor tempat kerja.
face disc : cakram gesekan.
face edge : pinggiran yang diratakan.
face guard: masker pelindung; topeng
pelindung .
face hammer : palu perata.
face lathe: bubutan eakra .
face mail : frais mantel.
face plan: tamp an depan; tampan uta
rna.

face plate : plat eakar/penjepit; p:;'


penyetel (pada bubutan).
face shovel: singkup sendok.
face stone : batu peeahan
face value : nilai nominal.
face view : tampak depan.
face wall : dinding depan .
face work stone : batu hias.
faced : diratakan.
faced edge: sisi/pinggiran yang di:-::
kan.
faced lathe: mesin bubut kepala .
faced of drum : bidang tutup tere::
faced of tooth : sambungan gigi:
(rusuk) gigi.
facet faset : bidang kristal; bidar.;
facet board: papan instrumen .
facing: pinggiran suai; pelapis.
facing board : papan penahan
tambang) .
facing brick: batu pelapis.
facing cutter : frais mantel.
facing marble: marmer; maIm e
facing points rei : wesel hada~
bungan pinggiran; sambunga:-.
pis.
facing sand : pasir eetak halus
bubukan karbon.
facing stone: batu hi as ; batu h~
bagian atas.
facing wall : dinding lapis IT.
fact : kenyataan; sebenarnya: .
factitious : tiruan; buatan; Ii ~ .
factor : faktor; sebab.
factor of safety: faktor kearr. .
fisen keamanan.
factorize : mengurai dalam :,
factory: pabrik.
factory act: undang-undang ;
an (kerja) .
factory boiler : ketel pabr:
factory building : bangunc-:

Kamus Te k nik Len g kap Ed i si Te "

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

factory documentation
.: pelat

lubang

. koe-

:.abrik.

---------.a r u

factory documentation : dokumentasi


pabrik.
factory fittings : gagang lampu yang
diperkuat.
factory goods: barang-barang buatan
pabrik.
factory hall : ruang pabrik.
factory hand: pekerja pabrik.
factory hygiene : kebersihan dan kese
hatan pabrik.
factory industry : industri pabrik.
factory inspection : pemilik perburuh
an; inspeksi perburuhan.
factory made : buatan pabrik.
factory manager: direktur pabrik; ma
nejer pabrik; pimpinan pabrik.
factory owner : pemilik pabrik.
factory plan: peta perusahaan; rencana
pabrik.
factory plant: instalansi pabrik.
factory price : harga pabrik.
factory railway: jalan rei industrilpa
brik.
factory site : halaman pabrik.
factory staff: pegawai pabrik; karya
wan pabrik.
factory town : kota pabrik.
factory women: pekerja pabrik wanita.
factory worker: pekerja pabrik; buruh
pabrik.
factory works : pabrik.
facultative: tidak diharuskan; fakulta
tiL
facultative train: kereta api fakultatiL
faculty: kemampuan; daya; fakultas.
fadding : naik atau turunnya suara.
fade: pucat; layu; surut; luntur.
fader : alat pengatur; potensiometer.
fading: kelunturan.
fading compensation: pengatur kelun
turan; kompensasi kelunturan.
faddy : bersifat mudah luntur.

fall of water l J
~"

faeces : endapan.

faeces pit: sumur kakus; jumlang.

fag: pekerjaan berat.

fagged rope: tali yang dimakna.


ri .

fagot: ikatan batang-batang baja tempa. ' ,0

fagot of wires: teras kawat; bekas ka- ~ .

wat.
fagot steel: baja paket.
fahrenheit: fahrenheit.
fahrenheit temperature scale : skala
suhu fahrenheit; skala temperatur fah
( 1~
renheit.
faience : tembikar yang dilapis.
fail: gagal; kurang; jatuh pailit.
faint: tawar; redam; jatuh pingsan; le- t'
mah (suara; cahaya).
failure : ganguan elektrik; keruntuhan
kegagalan.
failure mode : cara keruntuhan.
fair : pameran tahunan; pekan raya (ta
hunan).
fair and true holes : lubang-Iubang
yang cocok.
fait copy: salinan bersih.
fairing kap : lancip (pesawat terbang).
fairway air : pelayaran; aluran penye
berangan; terusan pelayaran.
faiway bouy: pelampung air pelayaran.
fake: ikatan (tali); pintalan.
fall: kejatuhan; turunan; pengurangan;
surutan air terjun; mengurangi.
fall back: mengundurkan diri.
fail bar : kancingan pintu.
fall block : roda kontrol kait.
fall in : runtuh .
fan of ground : keruntuhan (tanah).
fall of potential: kerugian (tegangan).
fall of pressure: pengurangan tekanan.
fall of temperatur : penurunan suhu;
penurunan temperatur
fall proof: testajatuh; percobaanjatuh.
fall of water: air terjun.

Kamus Teknik Lengkap Edis i Terbaru

fare indicator, fare m


fall trap

I fan belt: pita ventilator; sabuk ven


"j3 fall trap : pintu geser ke bawah.
tor.
" fall tube : pipa turun,
~~" fallow land: tanah kosong .
fan blade : pita ventilator.
~ fall trap : pintu geser ke bawah,
fan cooled : pendingin ventilator.
.~
fan cooled machine : mesin deu
'" fall tube: pipa turun.
pendinginan ventilator.
'~ falling apron: lapis dinding .
fan drift : terowongan udara.
,~ falling in : ambruk; runtuh.
fan driving chain : rantai gerak \ ::-:-_
~S falling head: tegangan menurun.
lator.
2_ falling head permeability test : percoI
fall
engine: mesin kipas.

U
baan dengan air yang menurun.
:;...
fan gate: pintu kipas.

~ falling leaf: penerbangan polang palh


fan guard kap : pelindung venti]"

mg .
~1
fall light : cahaya atas pintu; je-'

il
falling of : pengurangan; sampah.
' .1
ungkit.

falling of ground: keruntuhan (tanah) .


F
fan shaped : bentuk kipas.

falling of potential : kerugian tegang


fan shaped window : jendela t :

an; potensial tegangan.


kipas.

falling of pressure : pengurangan te


kanan; pengosongan kempaan.
fan vault : lengkungan bentuk k: ~

fancy cloth: cita-kembang .

falling of temperatur : penerima tem


perature; penuruan suhu; penurunan fancy fair : pasar derma.

fane: penunjuk arah angin.

temperatur.
fallow: tanah tandus; tanah kosong; fang : gigi bisa taring ; genggac

fang (to) : menjalankan (pomp,;.

membajak .
fanner : ventilator; kipas.

false: selungkang ; lancung; palsu.


false apparent equilibrium : keseim far leading dynamo : dinamo

tar jauh.

bangan palsu (semu).


far leading system : sistim pe
false (metal) : lancung (logam).
jauh.

false bedding: pelapisan palsu; pelapis


an tipu.
far point of the eye: titik jat:.:

farad: farad.

false bottom: lantai dapat bergerak.


faraday : faraday.

false cover: tutup mati; tahap mati.


false door: pintu mati.
faraday cage : sangkar faradz:

false fase : cermin lepas (dari sorong faraday's disc : cakram fara
c
faraday's laws : hukum-hu.l.
uap) .
day ; dalil-dalil faraday.

false fIlter : urugan palsu; urugan sa


lah.
faraday tube: pipa satuan.

false fracture: pecahan lancung.


faradic current : arus farad2_

false set : pasangan salah.


faradisation : faradisasi.

family curve : lengkungan gabungan. faradism: listrik induksi.

fare : uang tumpangan; ongk.

fan : kipas angin.


an; tarip.

fan aerial: antena kipas.


fare indicator, fare meter : :~

fan engine : mesin kipas.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

K am u s Tek n ik L e n gka p Ed i si

T e" ~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

farm
farm pertanian; ketoun; huma; la
dang; petemakan .
farm-cart: gerobak; pertanian.
farm duty: jatah air dinding.
farm machinery: perkakas pertanian;
mesin-mesin pertanian; alat-alat per
tanian.
farm tractor : traktor pertanian.
farm trailer : gerobak pertanian.
farmer: petani.
farming : perhumaan.
farrier : pandai ladam.
farriery : bengkel tempa ladam.
fascia: dasbor (moba); papan instru
men.
fascine : ikatan ranting.
fascine picket : tiang pikat.
fase modulation : modulasi fasa .
fashion (to) : membentuk; menyelesai
kan sampai pas.
fashioned bar (iron) : baja fasion/fa
son.
fast: teguh; tahan cuci; tahan luntur;
cepat.
fast bridge: jembatan tetap; jembatan
teguh/kokoh.
fast colour: wama tahan luntur.
fast coupling: kopeling tetap.
fast goods: barang-barang kiriman ki
lat.
fast head stock: kepal bubutan (tetap) .
fast pulley: cakra tetap; puli tetap.
fast traffic bridge: jembatan untuk lalu
lintas cepat.
fast train : kereta api cepat.
fasten (to) : mengikatkan; mengukuh
kan; menutup.
fasten make : mengikatkan; mengerat
kan.
fasten (to) with bolt'> : mengikat baut.
fasten (to) screw: mengikat dengan se
krup .

-a r u

fastener : mengikat; menyambw::;


mesin.
fastness : kecepatan; kerapatan:
guhan .
fastening: bahan pengikat; kun _
kancigan.
fastening bar: batang penutup.
fastening bolt : baut penyamb...: _
fastening of the spring : per~
pegas .
fastening point: titik jepit.
fastening screw, fixing screw : ~
ngikat; sekrup pengikat.
fat : gemuk; lemah.
fat chalk : kapur gem uk.
fat clay : tanah berlemak; taL"'-..
fat coal : arang gemuk; ba_ ~
muk.
fat content : kadar gemuk: !_ _
mah . .
fat colour : cat yang diken~
fat lime: kapur gemuk.
fat oil : minyak gem uk.
fat stain: bintik-bintik le~
bintik gemuk.
fathom: depa; mengukur; r-,..-.~
fathom (to) : menduga _
fathom line : timbel pengu:'
fathomable : dapat diukur.
fatigue : lelah; kelelahan
fatigue crack : rengat karen -
tah karena lelah_
fatigue fracture : keretakz::.
fatigue limit : batas lelah.
fatigue test: testa lelah; p::---:
lab .
fatty : mengandung lemak. : --..::-~~
fatty acid : asam lemak; <:5:;
fatty oil : gemuk cairo
faucet tap : pipa tap; kerc:: _
fault : kesalahan; cacat:
gangguan.

Kamus Te kn i k L e ngkap

E ~isi

Te

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

::i

,,
' f~

fault clay
fault clay : lempung sesar.
arus bocor tanah.
fault dueto heating: kesalahan pema
nasan.
fault dueto rolling: salah gilingan,
fault fmder : galvanometer gangguan;
alat pencari gangguan.
fault in design: kesalahan konstruksi .
fault of construction: kesalahan kons
truksi .
fault trap : perangkap sesar,
feulty: bercela; buruk; terganggu ru
sak.
faying surface : bidang pas; bidang
sambungan ,
feading head : pipa tuang; lubang tu
ang .
feasibility: kemungkinan dilaksanakan.
feather: bulu (ayam) retak; pasak antar; panggung penguat; pasakrata ,
feather: alum besi tawas,
feather analysis : analisis feather.
feather duster: sapu bulu ayam.
feather edge: pinggiran tajam .
feather edged file : kikir potong.
feather joint: sambungan alur dan !i
dah .
feather ore: serat biji sejajar.
feather stone: batu lengkung.
feathering: menyala-nyala.
feature : tarikan ciri.
feature (to) : memberi ciri; menggam
bar bagan.
feature film : flim penting dan pan
jang.
fechner colors: warna-warni fechner.
fechner fraction: fraksi fechner; kepe
kaan kontras.
fechner law; machenzil equation :
hukum fechner; persamaan machen

S fault current :
}
:.
"
\)
_.'
_~
~~

<~\

,p
t ::
"'-'

:>

:,1
,~
,(.~

ij

zil.

feed: mengisi ketel; menggerakkan (bu

feed transfo
butan poros pengerak); mencatu .
feed apparatus: lengkapan pengis:
alat pengisian; aparat pengisian.
feed axle: poros penggerak .
feed back: kopling balik (radio) .
feed band: sabuk peluru; temp at
ru .
feed check valves : keran pengist
rumah-rumah katup.
feed chest : katup pengisian.
feed cock: keran pengisian.
feed cock valve box : rumah katu:
ran; keran pengisian.
feed current : arus pengisian;
pengisian.
feed donkey pump: pompa pen~
pertolongan.
feed heater: alat pemanas air pen~
(ketel); pesawat pemanas air pe:- _
an; aparat pemanas air pengis..:
feed heater shell: mantel peman~
dahuluan.
f~ed installation : alat pengisia:.
feed lever : lengan pembawa;
pembawa.
feed mechanism : mekanik pe;
feed motion : gerakan pengisi'7
feed pipe: pipa pengisian; pipa ~
wa.
feed pump : pompa pengis ic:.:::
pembawa.
feed regulator: pengatur pengo.
sekerup atur.
feed roll: rol pengisian/pem:'
feed roller: silinder pengisiar.
pembawa.
feed shaft: sumbu penjal ~
pembawa.
feed space : ruang pengisia~
pengisian.
feed transformer: trans foIL:.:.
sian/pembawa.

'K amus Teknik Lengkap Ed i si T e?

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

feed tube
feed tube : tabung pengisian.
feed valve : katup pengisian; katup
pemb~wa .

pipa

; sumbu

-::".er pengJ

--

b aru

feed valve box : rumah-rumah katup


pengisian/pembawa.
feed water : air pengisian ketel.
feeder: saluran pengisian; alat pengisi
an; kabel pengisian pengantar pengi
sian; kawat pembawa arus.
feeder box: rumah-rumah pengisian;
kotak pengisian.
feeder ear : gagang kawat pembawa a
rus.
feeder heater : pesawat pemanas pen
dahuluan.
feeder line : saluran pengisian.
feeding: penggerakkan (bubutan); pe
ngisian.
feeding aparatus : pesawat (aparat) pe
ngisian; alat pengisian.
feeding cable : kabel pembawa arus;
kabel pengisian; kabel catu.
feeding canal : saluran pengisian.
feeding centre: tempat/titik pengisian;
pusat pengisian.
feeding cloth: kain pertenunan.
feeding distance: jarak pengisian.
feeding hopper : corong isi.
feeding line : saluran bawa.
feeding pipe : pipa pengisian.
feeding point : titik pengisian.
feeding pump : pompa pengisian.
feeding roller: rol pembawa (pertenun
an).
feeding screw: sekrup transpor; sekrup
pendorong.
feeding stock: bahan baku.
feeding sliver: sabuk pembawa (perte
nunan).
feeding tank : bak air (lokomotif).
feeding transformer : transfonnator
pengisian .

female die
feeding water: air pengisian (ketel).
feeding water heater: pesawat pema
nas pendahuluan (air ketel).
feeler : alat peraba; taster.
feeler gad, feeler gauge: lilitan medan
gulungan medan; ukuran alat peraba.
feeling : perasaan.
feet: bagian bawah; kaki.
fell : kulit; kayu kepingan (kb).
fell: memotong; menguliti (k.k).
felling axe: pengepingan kayu; temp,,:
pemotongan kayu.
felling saw: gergaji bengkok.
felloe/felly: feli; gelinding; pelek roda
fellow : kawan.
fellow member : anggota.
felly: pelek roda; gelinding.
felly band: ring pelek; gelang pelek.
felly bench : bubutan gelindingan.
felly bending machine: mesin peleng
kung gelindingan.
felly bore : gerek gelindingan.
felly boring carriage: kereta gerek ge
lindingan.
felly brake : rem gelindingan; abar ge
lindingan.
felly gutter: lekukan pelek .
felly packing: paking gelindingan.
felly pattern: model gelindingan; mo
del pelek.
felt : bulu kempa.
felt cone : kaus bulu kempa.
felt cover: peiapisan bulu kempa.
felt cylinders: rol-rol bulu kempa (m:::
sin kertas).
felt disc : cakram bulu kempa.
felted cloth: kain bulu kempa.
felted layer : lapisan bulu kempa.
felted packing: paking bulu kempa
felted yarn: benang bulu kempa .
female die : stempel uang logam yc:::. ~
lekuk.

Kamus Teknik Lengkap Ed i si Terba

r _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~
.;:
~

'/J
~

i,
~

.~j

t
;;
l
~

zJ)

("':-

:v
3"

:;
~

;1

=
'..1

..

fibr

female screw

female screw : mur.


bonat besi-ferro.
female screw thread : sekrup mur.
ferrous chloride : klorida besi.
female thread : uliran mur; kawat da ferrous magnetium: kemagnetan fe:-:
lam.
ferrous metal : logam fero .
female thread chisel: pahat ulir dalam. ferrous oxide: oksid besi.
female thread cutter: pisau uhr; kepa ferrous sulphide : besi belerang.
ferrugious : seperti besi.
la pemotong ulir dalam.
fen: daerah rawa.
ferrugious earth: tanah besi.
ferrugious
opal : opal besi.
fence: pagar; memagari.
fence bar : besi pagar.
ferrugious sand: pasir besi.
fence in : memagar.
ferrugious water: air mengadung
fence off: memagar; menutup.

ferrule : gelang pipa api.


ferry: sampan; perahu; gesek.
fencing: pemagaran.
ferry boat: kapal tambang; kapal ..
fencing board: papan dinding.
ferry bridge : kapal penyerbanga:
fend : menolak; menangkis.
reta api.
fender: lindungan; dinding; papan din
ferry
flight : penerbangan pen: _
ding; pagar pelindung; jala-jala pe
rangan.
nangkap.
fender bolt : baut gelang besar; baut I ferry porter law : hukum ferry p:

fertilization : penyubur (tanah) .

kepala (perkapalan).
fertilize : menyuburkan tanah.

fender pile : tiang lintang.


fender protecting pile : tiang tumbuk fertilizer : pupuk buatan.

. feyman : diagram fidelity fedel iu:.


an.
setiaan.

fender post : tongkat penambat.


fiber : fiber; serat; serabut.

fennel: pohon adas.


fibre: urat serat; serabut; fiber.

fennel oil : minyak adas.


ferment: meragi; beragi.
fibre board : pelat fiber; papar

fermentable: dapat diragi.


fibre brush: borstel fiber; sika:

fibre insulation : sekat fiber.

fermentation: peragian; fermentasi .


febre length : panjang serat; t
fermentative power : gaya peragian.
serabut.

fermenting through: bejana peragian.


ferminting tube: bejana peragian.
fibre neutral : lapisan serat nt::-=..

fibre of flax: serat jerami.

ferraris instrument: pengukur induk


fibre rope : tali serat; tali ser;:

si.
fibre suspension : gantungan

ferris : meter.
fibrie : benang serat; benang 5:'

ferric acid: asam besi.


fibrin : fibrin; bahan serat.

ferric chloride: klorida besi.


fibrit : benang serat; benang ~ :"""

ferric oxide: oksida besi.


fibroid : seperti serat; berser2...

ferric ferrcyanide : ferri-ferricianid.


fibrolite : fibrolit.

ferrite : ferit.
ferrous: mengandung besi.
fibrous: berserabut; seperti 5_

serat.
ferrous carbonate: fem karbonat; kar
I

K am us Teknik Lengkap Edisi T er ~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

fibrous coal

; ke

panjang

serabut.

:rat; ber

-a r u

fibrous coal: fusit; batabara serat.


fibrous concrete : beton mengadung
bahan serat.
fibrous insulation: isolasi bahan serat.
fibrous iron : besi kenyal.
fibrous material : bahan serat.
fibrous matter: bahan serat; zat ber
serabut.
fibrous structure: struktur serat; su
sunan serat.
fictile: dapat diremas; plastis; dibentuk
(tembikar).
fiction: angan-angan.
fidelity: fidelitas; kesetiaan.
fidIey : bingkai-keliling lubang api.
fiducial line: garis duga.
fiducial point: titik duga.
field: ladang; medan; tanah; lapangan
field ampereturns : gulungan ampere
medan; lilitan ampere medan.
field bed : tempat tidur ladang/kemah.
field boiler : ketel field; ketel medan.
field book : buku lapangan.
field bore: pengeboran tanah.
field carcase : rangka magnet.
field coil : koil medan; kumparan me
dan.
field control: pengaturan medan (mo
tor traksi); pengawasan medan.
field current : arus medan.
field deformation : perubahan bentuk
medan; deformasi medan.
field density : kuat medan; kekuatan
medan.
field displacement: pergeseran medan.
field distortion : perubahan (bentuk)
medan.
field distribution: pembagian medan;
distribusi medan.
field drain: pipa buangan air lapangan
untuk pertanian.
field dynamo: dinamo yang dapat di-

field resistance

~~.

:::.
i; '

angkut; dinamo medan.


Q
r
field evolution: perkembangan medan; ~
evolusi medan.
field exitation : penguatan medan.
field exiter : dinamo medan.
field flux: arus medan.
field fluctuation : fluktuasilperkiraan ~ '
medan.
R
field forge : dapur api ladang; dapur ~
api berpindah-pindah.
field form: bentuk medan ,
field frame : rangka medan.
field glasses : teropong medan.
field insulator: isolasi medan.
field intensified gas discharge, non F
selfmain taining gas discharge;
townsed discharge: lucutan gas ter
kuat medan lucutan townsend; lucutan
gas nirswa jalan.
field intensity : kuat medan; kekuatan
medan.
field kiln : oven medan.
field lens: kanta (lensa) medan.
field magnet : magnet medan.
field magnet core : teras magnet me
dan; inti magnet medan.
field of action: meja kerja garis gaya.
field of current: medan arus.
field of force : medan gaya.
field of gravity : medan berat.
field of plane mirror : medan cermin
rata.
field of the same polarity: medan ku
tub sejenis.
field of view: lantang pandangan.
field phones : telepon lapangan.
field pole : kutub medan.
field regulating resistance : tahanan
pengatur medan.
field regulation: pengaturan medar:,
field regulator: regulator medan .
field resistance: tahanan medan; ham -

K amus Tekn i k Lengkap Edisi Terba r~

,~

-=

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

-"

.'is

bat rnedan; resistansi rnedan.


field rheostat : tahanan pengatur rne
'~"
dan; reostat rnedan; resistansi penga
~
tur rnedan.
;)
~ field rivet : paku keling lapangan/rne

1;

.~
."
.;

dan.

field selector : selektor rnedan .

i' field strength: kekuatan medan; kuat

'J)

rnedan.
field system : sistern magnet; sistern
j'
~
rnedan.
j.'1 field tension : tegangan rnedan.
('S field theory: teori rnedan.
;::: field tile : pipa buangan air lapangan
F
untuk pertanian.
field tube: pipa rnedan.
field voltage : tegangan rnedan.
field winding: lilitan rnedan; golongan
rnedan .
field work: pekerjaan (di) ladang .
fiery: rnudah rnenyala .
fiery mine: tarnbang kayu gas.
fifth order theory : teori tingkat tinggi
(order) lima
fig tree: pohon ara .
figther : pesawat (udara) penempur; pe
sawat pernburu.
figurative: dengan ibarat; kiasan.
figure: angka; bergarnbar; berhitung;
angka; lukisan; bentuk.
figure (to) : rnelukiskan; rnenggambar
kan; berhitung angka; berhitung .
figured changing lever: neraca; angka.
figure of merit: kepekaan instlUrnen.
figured: rnenyala; berlukisan; berkem
bang.
figured dimensions : ukuran-ukuran
yang tercatat.
figured iron: baja fason; baja profil.
filament spiral: (pilin) pijar; kawat pi
jar; pilin pijar; pilin pijar filarnen ; se
rat.
'i-.

c,
''-I

'.)

file str .

field rheostat

filament battery: baterai kawat pt


baterai filarnen.
filament current : alUs filarnen.
filament efficiency: randernen al1J.
jar.
filament hook : kait kawat pijar.
filament lamp: larnpu pijar.
filament power: tenaga alUs pija::
naga filarnen .
filament resitance : tahanan spire.:.
ral (pilin-pilin) pijar; harnbat
pijar; resistansi kawat pijar.
filament rheostat: reostat filamc
sistansi kawat pijar.
filament supply transformer : _
forrnator alUs pijar.
filament switch : sakelar spira.:.
(pilin-pilin) pijar.
filament tension : tegangan ;-:
tegangan pijar.
filament voltage: tegangan kal,l
filamentary : berbentuk kawa:
filamentous : berserat.
file : rnengikir; kikir; arsip .
file bench : bubutan pernor('~-=
bangku po tong kikir.
file brush: sikat kikir.
file card : sikat kikir.
file chisel : pahat kikir.
file cutter : tukang potong
file cutting machine : me,
kikir.
file dust : kikiran.
file hammer : palu kikir.
file handle: tangkis kikir: ~~
file hardening furnace : d:::: _
ras kikir.
file holder : gagang kiki: '
kikir; pernegang kikir.
file off: rnengikir; peng i.
file over : rnengikir kemc>
file stroke: hapus kikir; I - ~

K amus Tekn ik L e ngkap Edis i

TE

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

filled sloped
po tong an kikir

fIlled sloped: metoda gali dan urug;

:;ng sepit

~' ah kikir:

metoda gali dan isi; metoda gali dan


tutup.
filiform : bentuk kawat.

fIligree: pekerjaan membuat perhiasan .

filigree glass : kaca kawat; kawat kaca.

filing : urugan.

filing cabinet: lemari berkas-berkas ;

lemari kartu-kartu.
filing cast: lemari berkas-berkas; lema
ri kartu-kartu.
fIling machine : mesin kikir.
filing vice: ragum; tang an; ragum kikir.
filings : kikiran.
fill : mengisi; memenuhi .
fIll in : mengisi.
fill up: menambah (lubang) menguruk;
menimbun; mengisi.
filled: berisi ; penuh.
fillled welding : las sudut.
fIller: penyokong; bahan isi; pengisi.
fillet: mistar; pelat; gelagar; jalur.
fillet of a screw: ulir sekerup .
fIllet tool : penarik kawat ; tarikan ka
wat.
filling: pengisan; isian ; sakang .
filling admision : pengisian; isian .
filling apparatus: aparat pengisian; pe
sawat pengisian ; alat pengisian.
filling block: blok isi; blok sorong.
filling cock : keran isi.
filling earth : tanah pengisian; tanah
penimbun.
filling funnel : corong pengisian.
filling machine : mesin pengisian.
filling material: bahan pengisian; ba
han las.
filling opening : lubang pengisian.
filling paste: bahan pengisi aki; masa
isolasi.
fIlling piece : penyakang; ganjal; sa

fIlter press
kang .

filling plant : instalasi pengisian.


fIlling station: stasiun pengisian ; sta
siun muat.

filling up : plamir; dempul; halus; ukur


an (tanah) ; penambahan .

film : film; selaput; benang.


film camera: film; kamera film.
film clip : apitan film ; jepit film.
fIlm concept: konsep selaput.
film copy: kopi film.
film flotation: flotasi film .
film of rust : lapisan karat.
film record: registrasi suara .
film recorder: kamera suara.
film sensibility: kepekaan film .
film sensitivity: kepekaan film.
filter: turas; penapis ; saringan; tapisan
menyaring; filter; memumikan.

filter apparatus: aparat penyaring; pe


sawat penyaring; alat penyaring .

filter bed : saringan air.


filter block: blok penyaringan dari lam
pung bakar dan lain-lain.

filter box: kotak saringan ; rumah fi :


ter.

filter cake: ampas fiter; ampas sari_~


an .

filter casing : lemari saringan.


filter cell: sel saringan; elemen sarir:~
an.

filter
filter
filter
filter
fIlter
filter
filter

chamber : ruang saringan.


cloth : kain saringan.
element: elemen penyaring_
factor : faktor penyaringan.
material: bahan saring.
paper: kertas penyaring .
plant : lengkapan penyarin.;-::::;.

instalasi penyaringan .

filter plate: pelat penyaring; pel!': .


ringan.

filter press: kempa saringan; apit ~ -

K a m u s T e k n i, k L e n g k apE d i s

T e r b C3.

-' _

-.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

fit .
ngan.
~
5"

ftlter section: bagian filter; bagian sari


ngan.

.<\~ filter well: sumur saring.


'~, filtering: penyaringan.

,j ftltering bag : kantong saringan.


ftltering cup : cawan saringan; kap sa
ringan.

fIltering
fIltering
J:
fIltering
:,1 fIltering
(:,~ fIltering

flask: labu saringan.


funnel: corong saringan.
machine: mesin saringan.
material : bahan saringan.
paper : kertas saring; kertas

tapis.
F

fIltering press : kempa saringan.


fIltering sheet: daun saringan; lembar
an penyaring.

filtrate: saringan; tapisan; filtrat; me


nyaring; menapis.

fire danger : bahaya kebakaran.

fire door: pintu api.

fire door frame : rangka pintu api .

fishing gear: alat-alat penangkap ,

perlengkapan penangkap ikan.

fishing harbour : bandar nelayan.


fishing rod: pancing.
fissile: dapat dibelah.
fissility : sifat dapat dibelah.
fission: pembelahan; pecahan (&p
tom) .

fission barrier height : tinggi ._


belah inti .

fission critical energy: tenaga g


(kritis) belah inti .

fission cross section : tampang


inti.

fission deformation : rumus : _


cangga (deformasi) belah inti.

filtration plant: instalansi penyaring

fissure : belah; celah; membel .


fissure clay : tanah lempung re:..
fissure fIlling deposit : cebakar. .

an; lengkapan penyaringan.


finable: halus.
final: akhir ujung; terakhir; definitif.
final approach: lintasan akhir (lintasan
pendaratan).
fmal curve: ujung lengkung.
fmal depth : kedalaman akhir.
final grade : tingkatan akhir.
fmal measures: ukuran-ukuan pengha
bisan.
final part : bagian ujung .
final pressure : tekanan akhir.
final product: hasil penghabisan; pro
duk akhir.
fmal project : perencanaan terakhir;
perencanaan definitif.
final r ejection : penolakan definitif.
fire curtain : tirai kebakaran .
fire damage : rugi kebakaran.
fire damp : gas tam bang.

sian celah; deposit pengisiar. :


fissure vein: urat celah.
fit : membaut pas.
fit close: pas dengan seksam:: .
fit for traffic : dapat dilalui .
fit out : perlengkapan; peI1lZ..
montasi.
fit up : memasang; memper.
merakit.
fitment : perlengkapan.
fitter : montir; pemasang
bangku; pandai gas; panda:
fitter's hammer: palu b~:
fitter's tongs : tong pipa g:!:
fitter's tools : perkakas m ~-'
lengkapan montir.
fitting: bekerja bangku; pe
cocok; fifing; sesuai serasi: ~
tu; alat bagian; alat-alat une
si.

ftItration : filtrasi; penyaringan; pena


pisan o

Kamu s Teknik Lengka p E di si

Te r -

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

fitting out

sawar

_ gkapi;

Jekerja
, ubuL

per
.1sangan
J at ban
_manta

---a r u

fitting out: perlengkapan.


fitting shop: bengkel mantasi; bubut
an; bengkel bubut.
fitt : uap memasang/mengatur; acuan
yang dapat dipakai berulang kali.
five angled : bersudut lima.
five fold : rangkap lima.
five phase system: system lima fasa.
five side: bersisi lima.
five wire system: sis tim panca kawat;
sistim lima kawat.
fix : mengganjal (pintu); mengikat;
membeku; memperbaiki; menentu
kan; memasang.
fix up : mengatur; membereskan.
fixation: pengikat; reparasi; pembeku
an.
fixative: abat rekat ikat; abat fiksir.
fixed: teguh; tak bergerak; tegang; tak
menghawa.
fixed aerial: antena tetap.
fixed axis of rotation : sumbu putar
tetap.
fixed axle: paras tetap; sumbu tetap.
fixed beam: balok tetap.
fixed bearing: titik tumpuan tetap.
fixed blades: sudu-sudu tetap.
fixed block: katrol tetap; puli tetap.
fixed bridge: jembatan tetap.
fixed capital: modal tetap.
fixed carbon : karbon tetap.
fixed coil: kumparan tetap; koil tetap .
fixed condensor : kondensar tetap.
fixed contact : kantak tetap.
fixed coupling: kopeling tetap.
fixed disc: kepingan tetap; cakram te
tap.
fixed ececentric : eksentrik tetap.
fixed expansion: ekspansi tetap.
fixed field: medan tetap ; medan stasio
ner.
fixed flange: flensa tetap.

fIXing ,

fixed head: kepala tetap.


fixed light : rambu suar.
fixed link : bag ian yang tetap.
fixed load: beban tetap.
fixed loop aerial: antena kambi [e::::.:
fixed of saw blade : pemasangan
gergaji tetap .
fixed pivot: titik putar tetap.
fixed plates: pelat tetap.
fixed point: titik tetap; titik arah; ':-lo.
pedoman.
fixed prope\\er b\ade : daun b~5 baling tetap .
fixed pulley: puli tetap; kontrol [c:::r;
fixed shaft: poras tetap; sumbu [e:2-:
gagang tetap.
fixed shear blade: daun gunting te:2:
fixed spindle drill : mesin bor den:o"
paksi tetap. '
fixed star: bintang tetap.
fixed trip: sakelar yang digerende:
fixed ven tilator : baling-baling tetf:.;:
ventilator tetap.
fixed weir: panahan tetap; penekan :.::
tap.
fixed window: jendela tetap.
fixed with nails : dipakukan teguh
fixing: pengikatan; pemasangan.
fixing agent : bahan pengikat; bi..:.:::...
pemasangan.
fixing bath : rendaman fiksasi ; pc=-.
ngas penetapan .
fixing block: blok pemasang paku .:_
lam dinding).
fixing of the coil: pengikatan koil: ; >
masangan koillkumparan.
fixing moment: momen jepit; . ~
pemasangan; saat pengikatan.
fixing point : titik pemasangan:
pengikatan.
fixing salt: garam fiksir; garam fi .- . .
obat penetapkan.

K am u s Te k n i k Leng k ap Edisi Ter b 8

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com
..

.2 fixing screw
~ fixing screw: sekerup pengikat; sekrup
'p
~

penjepit; sekrup penyetel.


"'~., fixture: pengikat; pemasangan,
fizz: berdesing; bergemuruh.
~ fizzle: berdesing; bergemuruh.
'S flag: bendera; batu picak; ubin; jubin;
~
merosot; berkerang.
. ~~
flag chart: peta bendera.
'-)J
~
flag chest: peti bendera.
G flag officer: Periwara Angkatan Laur.
:;S flag pavement: lantai ubin; pemasang
~
an jalan pakai ubin.
fj flag pole : tiang bendera.
flag pole socket: tabung tiang bendera.
flag ship: kapal laksamana.
flag stone: batu picak; ubin batu lantai.
flagger : tukang batu jalan.
flagging stone: batu lantai; ubin lantai.
flagman : pemberi isyarat dengan ben
dera .
flagon: botol; flakon.
flake: serpih; lapisan; jonjot.
flake graphite: grafit serpih; grafit jon
jot; grafit lapisan.
flake of rust : lapisan karat.
flake of snow: lapisan salju.
flake white: putih timbel murni.
flakes : jonjot; serpih.
flaky : berserpih; berjonjot.
flamboyant: berkurai; berbunga.
flame: nyala (api); panas .
flame (to) : menyala; memijarkan (ins
trumen).
flame arc: busur nyala api.
flame arc lamp : lampu busur nyala
api .
flame arrester: arester nyala api.
flame bridge : jembatan api.
flame can: kamar pembakaran; kamar
bakar.
flame cutting: pemotongan logam de
ngan nyata api.

=
1

flame flue:
api.
flame ignitation : penyalaan/pe :
an dengan nyala api.
flame lamp : lampu bentuk nya...:.
flame pipe: pipa api.
flame proof construction : ko:.::
tahan api.
flame test: testa nyala api; reaks .
api.
flame thrower : alat penyebur ::
flame tube: pipa api ; pipa dal
flamed : berkurai; berbunga.
flange: flensa; kerah.
flange (to) : memberi flensa; mt
kan.
flange bolt: baut flensa; baut !-~
flange coupling: kopeling paka' -
flange cover: bungkus flensa;
flensa .
flange pipe: pipa flensa .
flange plate: pelat lensa.
flange ring: gelang flensa; cinc -=
sa.
flange sheet: pelat tepi.
flange sleeve : sambungan fle~_
flange socket: gelang flens a:
flensa .
flange wrench: kunci flensa .
flanged : diberi flensa.
flanged beam: balok baja-I.
flanged branch: flensa lawan _
kontra.
flanged girder: balok baja-I.
flanged joint : sambungan fle:-..:_
flanged nut : mur flensa .
flanged of coupling : flensa ~ .
bung.
flanged of the rail : kaki reI.
flanged pipe: pipa flensa.
flanged plate: pel at flensa .
flanged pulley : puli lensa; p

Kamus Teknik Lengkap Edisi

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

flanged seam

nyala api.
kontruksi
:aksi nyala

:incin flen

cincin

_ puli pakai

. flensa.
flanged seam: kampuh flensa; kampuh
pakai flensa.
flanged socket : gelang flensa.
flanged tube : . tabung flensa.
flanging nut: mur flensa.
flanging press: mesin flensa.
flank: sisi; samping; hadapan samping
(rumah) dinding samping.
flank front: hadapan samping (rumah);
dinding samping .
flank of tooth: bidang sisi gigi.
flank wall: dinding samping.
flanked: disampingi.
flannel: kain kapas; plane!.
flap: tingkap; gelang gelinding; tutup
tingkap.
flap bridge : jembatan basku!.
flap door: pintu turun; pintu tingkap.
flap position indicator: indikator ke
dudukan katup.
flap seat: duduk tingkap; kusi tingkap;
kursi lip at .
flap table: meja lipat.
flap tile: genting penutup.
flap trap : katup langkah balik.
flap valve: katup sendi; katup tingkap.
flap window : jendela balik; jendela
jungkir.
flap wing: sayap pakai katup-katup.
flapping : sayap lipat.
flare: kedipan; nyala api garang; nyala
api semboyan; obor; kelipan
flare (to) : berkelipan menyala-nyala.
flash: berkedip; bercahaya; menyala;
memberi tanda; bercetus; lentera sa
ku; lampu senter.
flash board : balok penahan.
flash lamp : lampu pemotret; lampu
senter; lentera saku.
flash light: cahaya gemerlap; lampu
senter; cahaya petir.

focal distance
flash lighting: kilat; cahaya kilat .
flash of light: mat a petir; halilintar.
flash point: titik nyala.
.
flash wheel: sudu ciduk tegak.
rl
flashing over : cetus api berkisar.
flashing point: titik nyala.
flashy: berkilau; bercahaya.
flask: rangka cetak; botol tulang; bak r.:.
cetakan; flakon.
flask bearer : tiang labu.
flask connection: perlekatan gagang. ; '
flat: datar; kempes; bidang; picak pi- ;:~
pih; tumpu!.
~.
flat adze : beliung lurus (picak).
flat band file : kikir picak.

flat bar : besi picak.


flat bar copper: batang tembaga picak.
flat bar iron: baja batang picak; berka
ki rata .
flat bottom: gelang rata; ring picak.
flat bottom : dasar rata; dasar datar.
flat botomed rail: rei kaki rata.
flat car : gerobak barang pipih; gerobak
barang datar.
flat chisel : pahat perata; pahat picak;
pahat picak.
flat coil : koil picak; spul datar; kum
paran perata.
flat device : alat perata.
flatface pulley : puli sabuk rata; puE
sabuk datar.
flat file : kikir picak.
flat floor timber: balok lintang da:.r
foam blower: pemadam berbusa.
foam plug method of fighting frre :
metoda busa pemadam kebakara::
foam rubber: karet busa.
foamed conceret : beton busa.
foamy : seperti buih/busa.
focal collimator : kalomator purr,;- ::,-::
fokus.
focal distance: jarak titik api .

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terb a " _

,~

.....

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

" focal line

,~

~~

'jJ
~

.;,

~
;.)

~,

.~
:~

' ~,

\1)

6-

focal line : garis pumpun.


dilipat.
focal point: titik apL
, folding devise for hood:
focus: fokus; titik api; titik pusat; titik
pelipat kap (tenda).
bakar.
folding door : pintu geser.
focus lens : lens a pengatur.
folding drill : gurdi lipat; gerek :

focus point: titik api; titik fokus .


bor lipat.

focused resistivity logging: perekaman folding ladder : :~I.~f

tahanan jenis terfokus.


tangga lipat
focusing: memfokus; memumpun; pe- I folding machine
nyetelan (tajam) .
: mesin peli
focusing cloth: kain hitam untuk fokus
pat.
(potret) .
.
folding packet
{olding Iadd r
focusing glass: kaca fokus.
measure: mis

fog : halimun; kabut.


tar ukur; dimstok; mistar lipa!.

fog horn : terompet kabut.


folding rule : mistar ukur,

fog lamp : lampu kabut.


folding scale : mister ukur; die.:.

fog signal: semboyan kabut; sinyal kamistar lipat.

but; semboyan letup.


folding screen : tirai lipat; seki "
fog tracks : jejak kabut.
pat.
fog trumpet : terompet kabut.
folding seam : sambungan lipa:
fog whistle : suling kabut.
folding seat : dudukan lipat.
foggy : berkabut.
folding table : meja lipat.
foggy signal : tanda kabut (pada kereta folding up : dapat dilipat.
api).
.
folding wedge : pena belah.
foil: foil; stanio!.
foliated: dicanai tipis; sepen:
foliated gold: emas kertas; e!:'"'
fold: melipat; lipatan; bungkusan.
fold down : melipat.
da; emas keranjang.
foliated silver: perak daun.
fold in two: melipat dua.
folio: folio; kertas folio .
fold together: melipat.
foldable : dapat dilipat.
folio paper : kertas folio.
folio size: ukuran folio.
folder: pelipat.
follicle : folike!.
folding : dapat dilipat.
folding aerial : antena lipat.
follow : memeriksa; menyeL
folding anchor: jangkar yang dapat di
follower junk : ring tahap 1( .
lipat.
follower plate : tutup torak:
folding berth: tempat tidur yang dapat fondu : semen berkadar ting;
dilipat.
urn .
folding board : papan pelipat; papan food: pengisian (ketel) .
lipat.
food preservative : bahan ~. ~::;;:.=:~
food stuffs : bahan makan::::-_
folding camera : kamera lipat.
fool proof: sempuran; kep~ folding chair: kursi lipat.
folding chisel plate : pelat pahat dapat
tak cacad; zaman usaha.

Kamus T ekni k Leng ka p E d isi T e ~ .

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

. 001

proof

- ~kiram

li

? aru

foolscap
foolscap: kertas folio; kertas berukuran
l7x13;5 inci; kertas tulis.
foot: kaki (= 12 inci); endapan.
foot board: palang kaki; anak tangga.
foot block : bantalan; alas.
foot board light : lampu musuh.
foot brake: rem kaki; rem injak.
foot bridge : titian; limban; jembatan
jalan kaki.
foot candle: lilin berkaki.
foot control: pelayanan kaki.
foot end : pangkal.
foot flap: katup kaki.
foot gear control : persneling kaki.
foot hold: penahan kaki; tuang kaki.
footing: pemasangan; fondasi.
foot iron: besi panjat.
foot ladder: tangga tali.
foot lamp: lampu kaki; lampu berdiri.
foot lathe: bubutan injak; mesin bubut
kaki.
foot lever: tuas kaki.
foot light: cahaya dari bawah.
foot lights : lampu bawah.
foot machine: mesin injak.
foot note : catatan pada bagian bawah
halaman buku; catatan kaki.
foot of blade: kaki sudu.
foot path: jalan kecil; jalan duli; jalan
setapak.
foot pavement : trotoar.
foot piece: bantalan; alas.
foot plate: pel at kaki; pel at tern pat
berdiri.
foot pump : pompa kaki.
foot rest : ganjal kaki; tumpuan kaki;
tupang kaki.
foot rule: mistar ukuran; dimstok.
foot stater: stater kik.
footstool : bangku kaki/tempat meno
pang kaki.
foot support : pedal tumpuan; topang

forced piston draught

()

~,

~,

Q'
kaki.
r
~
foot switch : sakelar kaki.
'"i,\
foot throttle handel: gas injakan.
-~
foot valve: katup kaki/telapak pada ba- ri.
gian bawah pipa; katup isap.
foot way : trotoar; jalanan orang.
footway paving stone : batu trotoar; ~pinggiran jalan.
foot work : gerak kaki; gaya kaki.
'?-.
for sale : untuk dijual.
f:
forbidden line: garis nahi (terlarang). t;I,
force : kekuatan gaya; kekuasan.
f-.~
force (to) : memaksa; mengharuskan; l
membongkar.
force couple: koperi gaya.
force descent : pendaran darurat.
force diagram : diagram gaya.
force feed lubrication: pelumasan de
ngan tekanan.
force of attraction : gaya tarik.
force of compression : gaya tekan.
force of flexsion : gaya lengkung; gaya
lentur.
force of flexure: gaya pembengkok.
force of friction : gaya gesekan; gaya
gesek.
force of gravity : gaya berat.
force of penetration: gaya resap.
force of pressure: gaya yang menekan.
force of torsion : gaya puntir.
force polygon: pompa kempa; poligon
gaya; segi banyak gaya.
force pump: pompa kempa.
forced : terpaksa
forced draught : tarikan paksa.
forced labour: kerja paksa.
forced landing : pendaratan darurat.
forced lubrication: pelumasan (penye
miran) dengan tekanan.
forced oscillation : getaran paksa.
forced piston draught tarikan isap
yang dipaksa.

<-amus Teknik Lengkap Edisi Terbar L

,~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:~

forced rail draught

,~

forced rail draught: rel lawanan; reI I fore lock (to) : dipasang dengan
;;
paksa.
fore peak : haluan pakal.
~" forced water cooling: penyejukan pak fore plane: ketam pendahuluan;
sa.
kasar.
.~ )
, fore sail: layar topang.
~ forceful: kuat.
.~ forceless : tak bertenaga.

fore shift: regu pertama.


, ~ forceps: tang kecil; tang solder; tang ,
fore shore : pantai antara darat da::
t, paten; tang penjepit.
fore side: sebelah depan; bagian
'i J
foreman: kepala regu; kepala
,>:forcing draft : udara tergerakkan.
:v forcing house : rumah kaca tanaman.
ngan; mandor; opseter.
3'~
forcing pump: pompa tekanan; pompa foreman steel erector : mand ~
k empa.
truksi baja.
',;~';
forcing screw: selcrup penekan; selcrup foremast: tiang topang.
foreign atom, chemical impu . _
kempa.
If
forcing valve: katup tekan; katup kem
purity atom: atom tak murn: _
muminan kimia.
pa.
forcing ventilation: ventilasi tergerak foreign call : panggilan interl0:
foreign made: buatan luar ne=_
an.
foreign matter: kotoran-koto:-
ford : tempat dangkal pada sungai.
fore: depan; hadapan; muka; paling ,
forepoling : saluran air lebih.
forest : hutan.
depan.
fore and aft: memanjang kapal.
forest produce: hasil hutan.
fore arm : lengan bawah.
fores tree: pohon (dalam) hurG..::
ku tempaan; dapur tukang 1':-_
fore axle: poros depan; sumbu depan.
fore bay : waduk awal.
forestry: kehutanan.
forge: menempa; bengkel telL;
fore body : mUka kapal.
fore cabin : kabin depan.
tempa; dapur lumer.
fore cast : ramalan cuaca.
forge chimney: cerobong terr.;
bong lumer.
fore castle : sebangsa geladak dikapal
(di depan) .
forge coal: arang tempa; batu '
fore deck: dek muka.
pa.
fore eccentric: eksentrik maju.
forge crane: keran angkat un:
fore front : hadapan muka.
da-benda tuangan; keran ae::
da lumer.
fore front plate: pelat fron depan; pelat
forge fire: api tempa; api I"
hadap muka.
forge furnace : dapur tempe. :
fore ground: bidangllatar depan.
fore hammer: palu besar; godam.
mer.
fore hearth: dapur muka/depan; pera forge hammer: palu tempa' c
pian muka/awal.
jak; palu besar.
fore hold : lubang palka mUka; ruang forge iron: besi tempa; tu.:.:.- _
ahli tempa.
palka depan.
forge pigs : besi kasar punfore lock: pasak; tusuk.
~

'j

(9
==

---

Kamus Teknik Lengkap Edisi Te"

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.orge scale

':mpa; cero

rL

:orge scale: kulit besi.

:orge steel: baja tempa; baja lumer.

.orge test: testa tempa; percobaan tem-

pa; testa lumer.


:orge tongs: tang kempa; penjepit tem
pa.
. orge welding: las; api; pengelasan
empa .
.orgeable : dapat ditempa.
.orged steel : baja tempa.
:orger : alat untuk menempa; pesawat
untuk menempa aparat untuk penem
pa; perlengkapan untuk menempa.
:orging : kerja tempa; penempa; pelu
meran; barang tempaan.
:orging hammer: palu tempa; palu lu
mer.
:orging machine: mesinJkempa tempa.
:orging press : kempa tempa.
orging shop: bengkel penempaan be
si/baja.
orging test : testa tempa; percobaan
tempa .
iorgings : barang-barang tempaan.
:ork: garpu; percabangan; bercabang.
ork anvil: landasan topang; paron topang.
ork bridge: jembatan garpu.
ork connection: hubungan garpu; hu
bungan cabang.
ork cross: silang topang; silang ca
bang.
:ork end : ujung bentuk garpu/berca
bang.
:ork journal tap : bentuk garpu.
.ork lever: tuas bercabang; tuas bentuk
garpu .
:ork line : lintas cabang.
ork lift : garpu pengangkat.
:ork plough: bajak topang.
.ork pole: batang topang.
:ork road: jalan bercabang.

formation of clinker

~Q
~'

fork rope gripper: pembawa bergarpu. R;


fork spanner : kunci garpu; kunci to S
"
pang.
fork tie : angker garpu.
fork frane : bangun; bentuk; rupa; me- '{:.
rupakan.
~
fork mounted on spring: garpu berpe- 5
gas.
(~
(
fork spanner: kunci topang.
!
fork wrench: kunci garpu.
forked: bercabang .
ri,
forked circiut : sirkuit berc~bang.
~,
forked connecting rod : batang pengge- ~.
rak bercabang; batang koneksi berca- 5
,~

,~

~~.

form : bangun; bentuk; rupa; mal.

form (to) : membentuk; membangun.

form chest : peti cetakan.

form cutter : frais bentuk.

form cutting : mengukir huruf.

form factor : faktor bentuk.

form of cutter tooth: bentuk gigi frais.

form of energy: bentuk tenaga; bentuk

energi.
form of growth: bentuk pertumbuhan.
form of industry: bentuk perusahaan.
form of load : cara pembebanan.
form mechanically : membentuk de
ngan mesin.
form ripping chisel: pahat tuduk pro
fil.
form steam : membuat uap.
form stone : batu acuan.
formal: secara resmi .
formaline : formalin .
formal dehyde : formal dehid .
formality : sebagai syarat; formalitet.
formation: formasi; susunan; pemben
tukan.
formation heat : kalor pembentukan;
panas pembentuk.
formation of clinker : pembetulan te

< amus Teknik Leng k ap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

forge steel: baja tempa; baja Iumer.


~~"\:~~ \~\

: ~mpa;

cere

. untu'k; ben
angkat' ben

:",r bar L-

'. t~"'t'6. t~m.).\o.:, ).\ex<:.GQ(\(\t\ tem

fork spanner : {cunci garpu; kune!

(0-

Qq.

-E

--~.

pa; testa lumer.


fork tie : angker garpu.
,4-.
fork frane : bangun; bentuk; rupa; me- ,~,.
:orge tongs: tang kempa; penjepit tem
rupakan.
~

pa.
fork mounted on spring: garpu berpe- s

lQ~ weldin~: las:. al{i: Qen~lasan


''"v
tempa.
gas.
("
forgeable : dapat ditempa.
fork spanner: kunci topang.
fork wrench : kunci garpu.
forged steel: baja tempa.
forger : alat untuk menempa; pesawat forked : bercabang.
~"
untuk menempa aparat untuk penem forked circiut : sirkuit bercabang.
forked connecting rod: batang pengge- j
pa; perlengkapan untuk menempa.
rak bercabang; batang koneksi berca- 55
forging: kerja tempa; penempa; pelu
bang.
r
meran; barang tempaan.
form : bangun; bentuk; rupa; mal.
forging hammer: palu tempa; palu lu
form (to) : membentuk; membangun.
mer.
forging machine: mesinlkempa tempa. fonn chest : peti cetakan.
forging press : kempa tempa.
form cutter : frais bentuk.
form cutting : mengukir huruf.
forging shop : bengkel penempaan be
form factor : faktor bentuk.
si/baja.
forging test: testa tempa; percobaan form of cutter tooth: bentuk gigi frais .
tempa.
form. of energy: bentuk tenaga; bentuk
forgings: barang-barang tempaan.
energi.
fork: garpu; percabangan; bercabang. form of growth: bentuk pertumbuhan.
fork anvil: landasan topang; paron to- form of industry: bentuk perusahaan.
fonn of load : cara pembebanan.
pang.
form mechanically: membentuk de
fork bridge : jembatan garpu.
fork connection: hubungan garpu; hu
ngan mesin.
bungan cabang .
form ripping chisel : pahat tuduk pro
fil.
fork cross : silang topang; silang ca
bang .
form steam: membuat uap.
fork end : ujung bentuk garpu/berca
fonn stone : batu acuan.
formal : secara resmi.
bang.
formaIine : formalin .
fork journal tap: bentuk garpu.
fork lever: tuas bercabang; tuas bentuk formal dehyde : formal dehid.
garpu.

formality : sebagai syarat; formalitet.


fork line: lintas cabang .

formation: formasi; susunan; pemben


fork lift : garpu pengangkat.

tukan.
fork plough: bajak topang.

formation heat : kalor pembentukan;


fork pole: batang topang .

panas pembentuk.
fork road: jalan bercabang.

fonnation of clinker : pembetulan te

:( amus Tekni k Lengkap Edisi Terbar ~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

,~ formation of gas
~~
rak; pembentukan arang .
.;:; formation of gas : pembangkitan gas.
'~~ formation of rust: pembentukan karat.
,; formation of scale: pembentukan batu
8
','.S
, ' Ii ketel;. perlfeklatan batu ketel
k
. ormatIon 0 s ag : pembentu kan tera ;
.~
pembentukan bara .
~' formation of smoke: pembentukan a?-:- sap.
~, formation of soot: perlekatan/pemben.'
tukan arang para.
~~ formation of sparks: pembentukan bu
(i,J
nga api; pembentukan cetus.
formation of steam : pembentukan
,11.
uap.
forming chisel : pahat profil.
forming gas : gas campur.
forming lathe: mesin bubut fason; mesin bubut pembentuk.
forming pliers : tang sepit.
forming sand: pasir cetak.
formula of configuration: rumus kon
figurasi .
formula of dimension: rumus dimensi.
formulation : perumusan.
fortrat : parabola parabola frotrat.
fortin'a barometer: barometer fortin.
fortress: benteng.
fortune : keuntungan; kekayaan.
forward: maju kedepan; memajukan.
forward eccentric : eksentrik maju.
forward eccentric rod : batang eksen
trik untuk maju.
forward frame: rusuk ctepan; rangka
depan.
forward pitch: lingkar uhr maju .
forward stroke: langkah maju; pukul
an maju.
forwarder : ekspeditor; pengirim.
forwarding: pengiriman; ekspedisi .
forwarding agent: juru kirim; ekspedi
tor.

foundation tre

forwarding bussiness : perusahan


pedisi .
forwarding charges: biaya/ongk05
pedisi .
forwarding departement : bagian
pedisi .
forwarding shipment : ekspedisi
foosil : fosil.
foucault current: arus liar; arus '
cault.
foul: kotor; kusut (tali) .
foul air : udara kotor; udara air.
foul anchor : jangkar rusak.
foul impression : salah cetak.
foul proof : cetak percobaan per:
foul rope : tali kusut.
foul sheet : lembaran cetakan S;h;,.,:
foul wind : angin yang berlawar;:;:
rah) .
found: mendirikan; menuang;
laskan.
foundation: landasan; fundam ,
sar; fondasi; lembaga; yaya_ '
ngalasan; dana; fondamen.
foundation bed : alas fundame
foundation block : blok fondas ,
foundation bolt : baut fondas '
foundation design: perencana4
si.
foundation drawing: gambar :
foundation frame : rangka fc
foundation on pile: fondasi '_ _
foundation on steel: fondasi :
foundation pile : tiang fond::
pancang.
foundation piller : tiang foo,
foundation plate: pelat foo': ,
lantai mesin.
foundation soil : tanah ban~ _
foundation sketch : gamba:- :
foundation stone : batu fo . .
foundation trench : seloka::-. '

Kamus T e k nik Lengka p Edis i Te-'

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

foundation wall

~"HU~'; da

~r b a r L

foundation wall : dinding fondasi.


founder: pendiri; tukang tuang logam.
founder (to) : bengkel tuang; bengkel
pengecoran.
foundry: runtuh (bangunan); terbe
nam.
foundry car : gerobak ruang.
foundry cokes: kokas pengecoran; ko
kas dapur tinggi.
foundry crane : keran benkel tuang.
foundry cupola: dapur kupola; dapur
cembung.
foundry goods: barang-barang tuang
an.
foundry furnace : dapur bengkel tu
ang; oven bengkel tuang.
foundry iron: besi tuang.
foundry pattern: model benda tuang.
foundry pig : besi tuang kelabu.
foundry pit : lubang tuangan.
foundry sand : pasir tuangan.
foundry stove: oven pengering.
fountian : sumber; air mancur; rese
voar.
fountian pen: pena isi; pulpen.
four : empat.
four armed : berlengan empat.
:our bladed : berdaun empat; berba
ling-baling empat.
:our cornered : bersudut empat.
:our cycle engine: motor empat tak.
_ ur cylinder engine: mesin empat si
linder.
.iJur deck vessel: kapal empat geladak.
_~ur dimensional: empat dimensional.
ur dimentional vector: vektor empat
dimensional .
'~nr fold: lipat empat.
ur legged : berkaki empat.
:,ur momentum of a classical par
dcle : pulsa empat zarah klasik.
ur phase : berfasa empat.

fractionate
four phase mesh connection: hubungan segi empat.
four polar/pole : berkutub empat.
four pole field: medan berkutub empat.
four stroke : empat tak.
four engine : mesin empat tak.
four motor: motor empat tak.
four valve receiver : pesawat penerima
empat katup.
four vector: vektor empat komponen.
four ware system: sistem empat antara.
four way box: kotak-kotak empatjalan.
four way cock : keran empat cabang;
keran cabang empat.
four way pipe: pipa silang.
four wedges: pasak berganda.
four wheel brake : perabaran empat
roda; rem empat roda.
four wheel drive : penggerakan empat
roda .
four wheel : beroda empat.
four wheeler : kereta beroda empat.
fourth. : yang keempat.
fourth dimension : dimensi keempat.
four speed: persnelling/percepat keem
pat.
fraction: bagian; fraksi; patah; bilang
an pecah.
fractional : sebagian-sebagian; secara
fraksi .
fractional crystallisation: kristalisasi
terbagi/bertingkat.
fractional distillation : destilasi ber
tingkatlterbagi .
fractional horse power motor : motor
listrik dengan rendeman tenaga ren
dah.
fractional number: bilang pecah/ ber
campur.
fractionary : bertingkat; sebagian; ter
pecah
fractionate : memecah delam bagian

a mus T ekn ik L e ng k ap Edisi Ter b aru

{;i
;.
~.

"

_Q
ri.
,~

~.

,~.

l,...
"

~.~

=
>

t'

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

"'

i~
'I)
~l

~"

J
<J

'!'

.:
~

';:,

,~

?:,0

fractionize
bagian; memecah dalam fraksi-fraksi.
fractionize: membagi; memecah.
frature: patahan; pecahan.
fracture (to) : memecahkan; merata
k an.

fractu iron: pecahan/patahan besi.

fractured ray : sinar bias.

fragile: rapuh; dapat pecah; lemah.


fragility: kerapuhan; sifat dapat pecah;
kelemahan.
fragment : pecahan; kepingan; fra
gmen.
frail : rapuh; mudah pecah; lemah.
frailness : kerapuhan.
freezing apparatus: lengkapan pembe
kuan; mesin es; pesawat pembekuan;
aparat pembekuan .
freezing chamber: kamar pembekuan;
ruang pembekuan.
freezing curve : lengkung pembekuan;
kurva pembekuan.
freezing engine : mesin pembekuan;
motor pembekuan.
freezing machine: mesin es; mesin
pembekuan.
freezing mixture: campuran pembeku
an.
freezing point: titik beku.
freezing room : ruang dingin; kamarl
ruang pembekuan.
freight : memuat; beban; muatan; pe
ngangkutan .
freight and duty paid: termasuk biaya
angkutan dan bea wajib/masuk.
freight bill : surat angkutan; surat jalan.
freight boat: kapal angkut barang.
freight car : gerobak barang-barang
(kereta api).
freight goods traffic : pengangkutan
barang kiriman biasa.
freight insurance: pertanggungan ang
kutan barang.

frequency devia

freight locomotive : lokomotive ~


api barang.
freight motor : motor angkut bru _
freight note : nota angkutan barr,=,
freight paid : frangko kapal.
freight plane : pesawat barang .
freight rates : tarif-tarif angkut.::.::
rang.
freight shed: gudang barang .
freight storage : amplasemen h
gudang barang.
freight tariff : tarif angkutan t _
ongkos angkutan.
freight traffic: lalu lintas au~;l\."'_'"
rang .
freight train : kereta api bara:.~
freight wagon : gerobak barar:~
freight yard : amplasemen
freightage : tarip angkutan ih ~..........
freighter: pesawat barang; per:
an angkutan barang.
trench boiler: ketel boiler; ke
cis .
french chalk: silikat magne: .
french glass: gelas perancis:
rancis.
french key : kunci perancis.
french polish : politur pera:.;:
polos.
frequency : jumlah getarar..
geteran; jumlah priode f<.;:
frequency adjustment: :
frekuensi.
frequency band: pita fr6:
frequency changer: trans ..
kuensi.
frequency characteristic : '
frekuensi.
frequency demultiplicati
an frekuensi.
frequency deviation : :-
frekuensi.

Kamus Teknik Leng k ap Edisi

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

frequency distortion

.Jlgkutan ba
:lrang.
:arang.
barang.
(barang).
perlengkap

: pemba:
?enyimpan~

frequency distortion : peru bah an ben


tuk frekuens i.
frequency diversity : diferensiasi fre
kuensi.
frequency division : pembagian freku
ensi.
frequency generator: generator freku
ensi; motor frekuensi.
frequency indicator : indikator freku
ensi .
frequency meter: pengukur frekuensi.
frequency modulation : modulasi fre
kuensi.
frequency modulator : modulator fre
kuensi.
frequency multiplication : perkalian
frekuensi.
frequency of oscillation: frekuensi ge
taran; bilangan getaran.
:requency range: daerah frekuensi;
mencapai frekuensi .
frequency spectrum: spektrum freku
ensi.
:requency stabillisation : stabilitas fre
kuensi.
'requency statistic: statistik frekuensi.
:requency swing: ayunan frekuensi .
.:requency teller: pengukur frekuensi.
J equency tolerance: toleransi fekuen
si .
.::.-equency transformation : transfor
mator frekuensi .

:::esh : segar.

::esh air : udara segar.

sh milk : susu manis.


..:-esh saw: gergaji ukir.
-:-esh water : air tawar.
::-esh water pump : pompa air tawar.
;:-esnel coefficient of drag : koefisien
serat fresnel.
..:-~nel duffrantion : lenturan fresnel.
-=.--esnel equation : persamaan fresnel.

~9

frection of sliding
fresnel rhomb : rombus fresnel.
fret : bingkai-bingkai.
fret (to) : mengosok; menghias dengan
ukiran.
fret cutting: menggeraji ukiran; memotong ukiran.
fret saw: gergaji ukiran.
fret work : ukiran; mengukir.
friability : kerapuhan.
fristote : rapuh. repih; repis.
fricative: menggesek; menggahan.
frectron : gesekan; friski.
frection bevel gear : roda gesekan konis; roda friski tinis.
frection block: blok abar; blok rem.
frection brake: dinamo meter rem; di
namometer abar.
frection clutch : kopeling gesekan; ko
peling friski; cekaman friski.
frection coefficient: koefisien gesekan
koefisien friski .
frection coupling: perangkai friski; pe
rangk?i gesekan; kopeling gesekan.
frection cushion : bantal gesekan.
frection disc: roda friski; cakram fris
ki; cakram pengerak.
frection drive: transmisi dengan roda
roda gesekan.
frection drum : teromol friksi.
frection gearing : transmisi perleng
kapan roda-roda gesekan.
frection hammer: palu friski.
frection horse power: kerugian gesek
an dalam tenaga kuda.
frection less turbine : turbin tanpa ge
sekan .
frection of journal : gesekan tap; friski
tap.
frection of motion: gesekan menyeret.
frection of rolling : gesekan bergolong.
frection of sliding: gesekan melincir;
gesekan lengser; gesekan meluncur.

amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

~
(

-$
~
-2

(1-.

~.

;.

~.

,,~

(I,

_
..:

~.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~

~~

frection pad

,~ frection pad : blok gesekan.


.;: frection path: lintasan gesekan.
1-" frection pawl: pal friski; pal gesekan.
3 frection piles: tiang-tiang friski; tiang

tiang yang tertahan oleh perlekatan


antar tiang dengan tanah; tiang pan
.~
cang friski.
. f frection plate: pelat friski; pel at gesek
'J.J
(--:>:an.

v frection pulley: roda gesekan; puli ge

f'
sek.
~
~ frection reel: gelendong friksi.
~ frection roll: rol gesekan; rol friksi.
\J
frection spring: pegas friski; pegas
gesekan.
frection surface : bidang gesekan.
frection wheel : roda gesekan; roda
friksi.
frectional : terjadi karena gesekan.
frectional electricity: elektrik gesekan.
frectional resistance: resitansi gesek
an; hambatan friksi; perlawanan ge
sekan.
.
frectional torque : kopel gesekan; ko
pel friksi.
frectionize : bergesek; menggosok.
frigate : fregat.
frigid : dinging sejuk.
frigidity : kesejukan.
frigiditic mixture : campuran penye
juk.
fringe: pinggiran; tepi.
frog : ujung wesol persilangan (kereta
api).
frog drag wissel: wesel kawat; persi
langan kawat.
frog reI: berbentuk silang.
frog wire : kawat tambahan.
front : muka; hadapan; fron; bag ian
depan; terdepan; utama.
front axle : poros depan.
front beam : balok penyangga; balok

boper.
front bottom plate : pelat fron
pelat.
fron: muka.
front brake : rem depan; abar
front carriage: sepur muka.
front connection: hubungan de
neksi hadapan.
front contact : kontak kerja.
front door: pintu muka.
front drive: transmisi roda del
front elevation : tampan muka.
front end plate : pel at fron m .
front face : bidang muka; sebe._
ka.
front fender: fender muka; pe~_
muka.
front fork : cagak muka; garp:.::
front fork spring: pegas garp._
front frame : rangka depan.
front plate: pelat depan.
front rake: sudut gigi.
front screen: kaca depan.
front shield: kaca depan (m..: .
front side : bagian muka; ,,=<;.. . .~
pan.
front spring : peg as depan.
front suspension: pegas m
gas an sebelah muka (mo
front tools: pahat-pahat Iu:-_
front view: tamp an depan;
ka .
front wall : dinding muka; -;..
belah muka.
front wheel: roda depan.
front wheel drive: peng=
depan.
front wheel suspension
roda depan.
frontage: lebar frant; hc.~
frontien station: setas .~
frontol : bagian terdep ~

Kamus Teknik Lengkap Edisi T.:

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

frontol

frontal area

:Ton depan;

:bar muka.

muka.

oebelah mu

.1

..

hadapan &e '

gantung~-

Japan muk:
perbatasa.:..
dinding t

dapan muka.
frontal area : bidang muka; luas.
frontier station : stasiun perbatasan.
frost : membekukan; embun beku.
frosted glass: kaca kabur; kaca baur;
kaca es.
frosted globe : bahan kusam; baton
yang dibaurkan.
funicular railway: jalan kereta api ka
bel.
funnel: corong; cerobong; saluran uda
ra; bumbung cahaya.
.unnel chimney: cerobong asap .
unnel cover: sungkup cerobong.
. unnel cowl: sungkup cerobong berpu
tar.
:unnel hood: sungkup cerobong.
,unnel pipe: pipa cerobong.
iunnel plate : pelat cerobong.
. nnel shaped : bentuk corong.
:'linnel shaped auger : bor cerobong.
:unnel tube: pipa cerobong; saluran
cerobong; tabung cerobong.
:ur : kulit berbulu; bulu; melekat (arang
para) menjulang-sutang; jejaga; da
pur; tanur; tungku masak; perlekatan
batu ketel.
: urbish : menghapus; menggosok;
mempoies.
':rrcate : bercabang ; membelah diri.
. :Jrcation : percabangan.
nace: dapur; tanur; tungku masak;
dapur Iumer; ruang bakar.
'lrnace bar: batang rangka bakar.
nace bridge : jambatan api.
. nace coal: batu bara uap.
:=lrnace crown: puncak api.
.rrnace door: pintu api.
"=rnace flue super heater : pemanas
lap pipa api .
..m ace front : pel at pipa api.
..mace installation : lengkapan opak;

fuse strip
instalasi opak; instalasi ruang bakar.
furnace linings : salut oven.
furnace lute: tanah liat oven.
furnace plate: pelat api.
furnace shaft : corong oven; cemuk 0ven.
furnace slag: terak dapur tinggi.
furnace steel: baja kasar.
furnace tube: pipa dalam (ketel uap);
bumbung pengopak.
furnisher : rekanan; langganan.
furnishing: periengkapan rumah tanggao
furniture: perkakas rumah tangga; perabotan rumah tangga.
furniture factory : pabrik perabotan
rumah tangga.
furniture store : perusahaan perabot
rumah tangga.
furniture van : gerobak pindah; gero
bak perabot rumah tangga.
furniture varnish : pernis perabot ru
mah tangga.
furrillg : perlekatan batu ketel.
furrow : aluran; aIur; selokan.
further : mela~utkan.
fuse: sekering listrik; pengaman arus.
fuse board : papan pengaman.
fuse box: kotak pengaman; lemari pe
ngaman .
fuse blok : pengaman (dapat) lumer.
fuse carrier: patron sekring; sekering.
fuse element: kawat Iumer; jalur lumer
(listrik).
fuse gas : gas pemanasan.
fuse holder: patron sekering; patron
lumer.
fuse lage body: tubuh pesawat udara.
fuse link : jalur pengaman; jalur lumer.
fuse plug: sambut pengaman; sumbat
lumer.
fuse strip: jalur turner; pengaman lu

amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

{)
~:.

~;

r
~

(5

~~~

(1.
.
~'
-.

f;

(h

.'
~~

=
~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com
.

galloway

" fuse tongs

>~

;i)

mer.
fuse tongs : tang patron (listrik).
" fuse wire: kawat lumer.
;.,
.~ fused: lumer.
.~
~, fuseloil: minyak fusel (campuran anyl
'~
alkohol).
fusibilty: sifat dapat lumer.
f fusible: dapat lumer.
"J)
(C..- fusible alloy: solder.
-v fusible cut out : pengaman lumer.

~'"
$ fusible piece : benda lumer.

~~ fusible plug: sumber lumer.

f:g fusing agent : bahan pelumer.


'J
- fusing burner: pembakar potong.
G fusing coefficient : koefficien lumer.
fusing element : elemen pengaman.
fusing factor; perbandingan lumer pu
tus.
fusing point : titik lumer.
fusinite : fusinit.
fusion : pelumeran; masa lumer.
fusion current : arus pelumer.
fusion lubrication : perlumasan cam
puran.
fusion mill : kilang pencapur.
fusion room : kamar pencampur; ru
angan.
~

G
G-meter : pengukur kecepatan; meter
kecepatan (pesawat terbang).
gabare : mercusuar; kapal mercusuar,
garberdine : sejenis kain sutera yang
dilapisi woL
gabion : bendungan elak rongga kecil;
yaitu bendungan sementara untuk
mencegah masuknya air dan tanah pa
da galian untuk bangunan permanen.
gable: puncak hadapan rumah; puncak
muka rumah.
gable end : puncak muka rumah run

cing; puncak runcing muka r


gable roof: atap pelana.
gable window : jendela kamar :
gablock : besi-tukuL
gad: pahat runcing untuk meme'
tu; baji baja.
gadolinite : gadolinit.
gadolinium, gadolinium caff :
ikan taji.
gaffe : kejanggalan; kesalahan.
gaffer : mandor; kepala kelor::;
gag: sumbat; tutup; menyumb<'.
kik.
gain : keuntungan perkuatan
gain amplifier : penguat '''1',~''='~
gain calibrator: pengatur sin~
lator sinyal; regulator sem
gain control: penguatan;
pengaturan perkuatan (radi ~
gain stemway : undur.
gal waltramiun : wolfram.
galactometer : timbangan SL. _
tometer,
galena : galena.
galena detector : detektor e ~
gall: empedu; biaya konse5 :
galleon: kapallayar yang dir _
gallery : beranda; serambai: :
lam tambang) .
gallery frame: rangka gang
gallery girder : dukungan
batan.
gallery house : selasa rurr;o
rumah.
gallery ladder : tangga tal:
gallery mine : jalanan tan: ~
gallery walls : dinding sec
galley: dapur; dapur mas ::...
galley proof: letakan pe,,, .
gallium : galium.
gallon: galon (4.54 liter
galloway boiler : ketel ga: ~ _

Kamus Teknik Lengkap Edisi

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

galloway tube

=.emecah ba

(radio).
:egangan.
- sinyal; regu
:mboyan.
: perkuataIL
~ldio)_

...:.\i.
_ bang.
erambi.
-:.lic (dikapa.

ganger ()

lancashire dengan pipa-pipa Gallo


way) .
galloway tube :
tabung/pipa
galloway.
~anows : gantu
ngan.
~alvanic (al) :
galvani; galva
gal/oway tube
nis.
~alvanic bath: ceJup/penangas galvani.
~31vanic battery: baterai galvani .
~--alvanic cell: unsur/elemen galvanis;
sel galvanis .
~alvanic coupling: kopeling galvani;
kopeling langsung.
~illvanic current: arus galvani; aliran
galvani.
~ vanic deposit: endapan galvani.
~illvanic electricity: elektrisitas galva

galvanograph : galvanograf.

galvanology : galvanologi .

galvanometer constant: tetapan galvanometer; konstanta galvanometer.


galvanometer shunt: shunt galvanometer.
galvanometry: galvanometri.
galvanoplastic : galvanoplastik.
galvanoplastic bath: rendaman galvanoplastik.
galvanoplastic : galvanoplastik.
galvanoscope : galvanoskop.
galvanostegy : galvanostegi.
galvanotypy : galvanotypi; elektrotipi .
gambrel roof : melengkung; atap me
lengkung; atap patah.
gamma function : fungsi gamma.
gamma ray : sinar gamma.
gamma ray energy: tenaga sinar gam
ma .
HI.
gamma ray spectrum: spektrum sinar
p lvanic element: elemen galvani.
gamma.
~vanic polarisation: polarisasi galva
gamon condon gurney theory of al
m.
pha decay: teori peluruhan alfa con
; .1lvanic silver plating : sepuh perak
don gurney.
galvani .
gamow factor : faktor gamow.
,llvanism : galvanisme .
gamow teller matrix : element unsur
.,.J..lvanization : galvanisasi; yaitu proses
matrik gamow teller.
?enculupan atau pelapisan dengan gang: regu; kelompok; set (perkakas).
,eng secara elektrolisa.
gang board : papan melintas.
~!lvanize : digalvanikan; menggalvani
gang boss: kepala regu/kelompok.
, asikan.
gang cask : bejana air kecil; tong air
",:llvanized iron : baja galvani; besi
kecil.
:.ang digalvanikan.
gang drill press : mesin bor berpaksi
~:!lvanized sheet iron: besi pelat yang
banyak .
iigalvanikan.
gang mould: cetakan kelompok; untuk
::livanized wire: kawat galvani; kawat
pengedaran secara serentak atau seka
:ang digalvanikan.
ligus.
- vano: galvano .
gang plank: papan melintas.
.::Jvano acoustics : galvano akustik.
gang saw: gergaji bingkai; bingkai ger
.,:..vano chemistry: galvano kimia; e
gaji
.=ktrokimia .
ganger: kepala regu; kepala kelompok.

a mus Tekni k L e ngkap Edisi Te r b a ru

~,

-0

(t

~'
~

;;

~.
' ;';:

(\:.
~

K:

~~
~_
.,;

y'

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com
eo

;g

ganging

ganging : pelayanan satu tombol (ra


dio).

gangue: lapisan batu (mineral).

g angway: papan melintas; tangga tali;


laluan.
.~ gangway door : pintu muat.
gantry: kuda-Iuda; stelasi kerja; jem
'IS batan kerekan (pada derekjalan); jem
2:- batan semboyan (kereta api).
~. . gantry lathe: bubutan prisma.
gap: lubang; ruang antara; celah; sela;
:.1
jurang; liang.
f~~ gap arrester : penangkal petir dengan
' ..J
"'= celah udara .
G gap gauge: kaliber tempa.
gap length : jarak sela; lengan celah.
gap space: ceiah udara.
garage: garasi.
garage equipment : perlengk:lpan ga
rasi.
garbage : sampah.
garbage can: ember sampah.
garbage truck : truk sampah; gerobak
sampah.
garboard strike : jalur pasir.
garden: kebun.
garden roller : gilingan kebun.
garden shears: gunting tariaman; gun
ting kebun.
gardener : tukang kebun.
gargoyle : cucuran atap yang terbuat
dari batu atau logam yang berkikir;
semprot air.
garner: lumbung.
garnet paper : kertas ampelas.
garniture: garnitur; hiasan.
garret: kamar loteng; tingkat loteng.
garret floor : tingkat loteng.
garret staircase: tangga loteng.
garret storey: tingkat loteng.
garret window: jendela loteng.
gas : gas; gas lampu.
't)

.:;

i,

o
~

...

gas accumulator : akumulator z_


gas admission port : pintu lal
gas analyser : pengukur
(gas).
gas analysis: analisa gas .
gas apparatus : aparat gas;
gas; perlengkapan gas.
gas bag : kantong gas; kanto~
(pesawat udara).
gas bailer : gayung gas; tim:
pompa pneumatik.
gas balance : timbangan gas.
gas battery: baterai gas.
gas black : arang para gas.
gas blow pipe: pembakar sold~~
bakar pateri.
gas boiler : kompor gas.
gas bottle : silinder gas; boto: _
gas bracket : lengan pipa gas.
gas bubble: gelembung gas.
gas burner: sumbu gas; n}
pembakar gas.
gas calorimeter : kalorimeter .
gas cap : sungkup gas.
gas car : gerbong gas.
gas carburizing : karburasi g-~
gas cell : elemen gas; sel g:...
gas.
gas channel: saluran gas; k r
(kapal udara).
gas coal: batu bara gas.
gas cock : keran gas.
gas coke: kokas gas.
gas collector: kolektor gas;
gas; pengumpul gas.
gas company: maskapai gas:
an gas.
gas compressor : kompreso- c
gas concrete: beton busa; . _
mengandung udara gelem__
gas condenser : kondensor ~
gas conduit: pipa saluran ;_

Kamus Teknik Lengkap Edisi Te "

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

gas constant

- campurar.

timba gas

gas constant: tetapan gas; konstanta


gas.
gas consumption: pemakaian gas.
gas cooker: oven gas; kompor gas.
gas counter : penghitung gas.
gas current: arus gas; aliran gas; arus
ion.
gas detector: detektor gas .
gas discharge : pelepasan gas; pengo
songan gas.
gas discharge lamp: lampu pelepasan
gas; lampu pengosongan gas.
gas discharge tube: tabung berisi gas;
tabung pengosongan gas.
gas drive: penggerakan tenaga gas.
gas dynamo : dinamo gas.
gas electric generating set agregat :
agregat yang digerakkan tenaga gas
(bensin).
gas engine: mesin gas; mesin yang me
makai gas sebagai bahan bakamya;
motor gas.
gas engine plant : pemasang instalasi
tenaga gas.
gas engineer: tukang gas; pandai gas.
gas engineering : tehnik gas.
gas escape: kebocoran gas; pengeluar
an gas; pelarian gas.
gas evolution : pembangkitan gas.
gas exchauster : ventilator isap gas.
gas explosion : ledutan/ledakan gas.
gas factor : perbandingan gas minyak;
faktor gas.
gas ftlled cable : kabel berisi gas.
as filled bulb; gas filled lamp: lampu
argon; lampu pijar berisi gas.
<ras filled fIlament lamp : lampu pijar
berisi gas.
~ filled relay : tabung (listrik) berisi
gas.
~as filling: pengisian gas.
5as filling station: tempat pompa ben

gas machine
sin; stasiun pompa bensin.
gas fIlter: filter gas; saringan gas.
gas fire: pendiang gas; tungku gas.
gas fitter: pandai gas; ahli gas; tukang ;i.

gas .
~
gas fitting: saluran pipa gas (di rumah); r
pemasangan gas .
'
"gas fixtures : omamen-ornamen gas; R
perlengkapan gas.
gas flame : nyala api gas.
gas flap: katup gas.
~;~
gas formation: pembangkitan gas; for- ~
masi gas.
~.
gas fumes : uap gas.
G
gas furnace: oven gas; dapur gas.
gas generator: generator gas; dinamo
gas.
gas governor: regulator gas; pengatur
aliran gas.
gas grate: pendiang gas; tungku gas.
gas handle: manet gas.
gas heating: pemanas gas.
gas .heater : pendiang gas; pemanas
gas.
gas holder: tabung gas; temp at gas.
gas ideal : gas sempuma.
gas inlet: pemasukan gas.
gas inlet cock: katup gas; keran gas.
gas jet: pembakar gas; nyala api gas;
api gas.
gas kitchener : oven gas; dapur gas.
gas lamp : lampu gas.
gas laws: dalil-dalil gas.
gas leakage : kebocoran gas; bocoran
gas.
gas light: lampu gas; nyala api gas.
gas lighter: penekar gas; cetus gas.
gas lighting : penerangan lampu gas.
gas Iiqour : air gas (pabrik gas).
gas line : saluran gas.
gas main: saluran pipa gas; pipa gas.
gas machine : mesin gas.

/, amus Teknik Lengkap Edisi Terbar u

--

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

" gas manometer

~~

,~ gas manometer

-J
: manometer

,;
'S '
gas; pengukur
""
\
tekanan gas.

'~ gas mantle : ka

.~
us lampu .

.t. gas manufactu


gas manometer
~
re : pembikin
'I)
?;- an gas .

.v gas mask: topeng gas.

!'
S gas meter : meter gas.
:g gas meter cupboard: lemari meter gas.
""~ gas meter reader : tukang catat meter
.J
gas .
G gas mixture : campuran gas.
gas motor: motor gas.
gas multiplication: pendaraban gas .
gas of earth: gas bumi.
gas oil : minyak gas.
gas oil ratio : perbandingan gas mi
nyak.
gas oven : oven gas .
gas outlet: pengeluaran gas; pembu
angan gas .
gas pedal : injakan gas.
gas pipe: pipa gas.
gas pipe thread : uliran pipa gas.
g~ plant : pabrik gas.
gas pliers: tang pipa gas.
gas pressure: tekanan gas.
gas pressure gauge : pengukur tekan
an gas; manometer gas .
gas producer: .generator gas .
gas proof: bebas gas ; rapat gas.
gas pump : pompa gas
gas purifier : alat pembersih gas.
gas radiator: radiator gas.
gas range: oven gas.
gas receiver: tabung gas.
gas regulator : regulator gas.
gas relay : relai elektron; relai gas.
gas retort : retor gas.

gate ampli
gas ring : tungku gas.
gas separator: pemisah gas; sepek _
gas .
gas station : stasion pompa bensin.
gas stove: pendiang gas; kompor g ~
gas supply: pemasukan gas.
gas supply pipe: pipa pemasukan _
gas tank: tangki gas; tangki beQ
gas tap : keran gas.
gas tar : ter gas.
gas thermometer : termometer =
gas throttle : manet gas; trotel
gas tight: rapat gas; beban gas.
gas trade: perusahaan gas.
gas trap : pemisah gas; separate ~
gas tube : slang pipa gas ; tabur.~ _
gas turbine : engine motor turb:::.
gas turbine locomotive: lokomo
bin gas.
gas valve: katup gas; keran gas
gas valve inlet : katup pemasukL;
gas way: jalan gas.
gas welding: pengelasan gas:
lasan dengan nyala api; gas 0 : _
gas works: pabrik gas.
gaseous : seperti gas; mengadlL.-:
gaseous fuel : bahan bakar gas.
gaseousness : sifat seperti gas.
gasification : pembentukan gas.
gasiform : berbentuk gas.
gasifi : dijadikan gas.
gasket : paking; gasket.
gasket ring: gelang paking; ~
ket.
gasoline: minyak bensin.
gasoline cap : tutup seng bensit
gasometer: tabung gas ; tempa: =
gassing : pembangkitan gas.
gassy: seperti gas.
gate: pagar; pintu gerbang; p.- _
tempat masuk.
gate amplitude : amplitude ge~

K a m u s T e k n i k L en g k ap E di s i T e

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

gate circuit
seperator

___ -.~~ .'O

gas.

5e1ang gas

gate circuit: untai gerbang .


gate impedance : impedans gerbang.
gate resistance: hambatan gerbang; re
sistansi gerbang.
gate valve: katup penghenti; katup pin
tu gerbang.
gate way: lubang pintu; pintu gerbang.
gather : mengumpulkan.
gather speed : memperoleh kecepatan.
gauge: tingkatan; ukuran bentang; me
nera; menormalisasikan.
gauge box : bak ukur.
gauge cock: keran coba.
gauge curve : lengkungan tera kurva
ukur.
gauge glass : kaca duga.
gauge lathe: bangku bubut kaliber; bu
butan kaliber.
gauge length: panjang ukur; lengan
ukur.
gauge plate: pelat kaliber.
gauge rod: tongkat dug a (pada kapal).
gauge rule : tongkat ukur.
gauge setting device : alat pengarah
reI.
gauge size : ukuran kaliber.
gauge tap : keran coba.
gauge wire: kasa kawat besi.
gauged: distandarkan; dikaliberkan.
gauged brick : batu Iengkung an.
ganger: tukang tera; tukang mengaduk
beton; penduga meter.
gauging : peneraan; pengukuran.
gauging apparatus : instrumen tera;
pesawat pengukur.
gauging rod : tongkat ukur; tongkat du
gao
gauging rule : tongkat duga; tongkat
ukur.
gauging site : tempat pengukuran.
gaunt : tanah yang gersang.
gauntlet: sarung tangan kerja; sarung

tangan besi.
gauss : gauss.
gaussian distribution : agihan gauss.
gauss law: hukum gauss.
gauss principle: asas gauss.
gauss theorem : teo rem gauss.
gauss theory : teori gauss.
gauze: kain kasa; kawat kasa.
gauze brusher: sikat kawat kasa temba-

gao

"
~.
'';:

r~

....~

gauze ribbon: pita kasa.


,.
\(~
gauze strainer : saringan.
~::

gauze wire cloth: kasa logam .


~.

gauzy: saperti kasa.


gavel: tukul kayu; palu; martil.

gavelock : linggis.

gay lussac tower: menara pemandang


an; menara gay lussac.
gazebo : menara pemandangan.
gazogene : pesawat air semprot.
gear: perkakas; pesawat percepat; gigi
perseneling; lengkapan perpindahan

tenaga; roda

gigi; akselera

tor.

gear bolt : baut


rantaL
gear box : tem
pat wesel; pe
gear bolt
nukar gerak;

wesel jalan; bak perseneling; bak ak

selerator.

gear box relay : relai wesel jalan; relai


bak percepatan.
gear bridge : jembatan rantaL
gear case: lemari roda gigi; tutup ran
tai; tutup roda gigi.
gear change: roda-roda gigi penukar.
gear changing: pemindahan gigi; pe
mindahan perseneling; pemindahan
percepatan.
gear charging: persnelling.

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

"

~~

'P"

gear control lever

gear control lever : tuas penghubung


gigi; tuas penghubung kopeling.
~" gear cutting machine: mesin frais roda
,.
gigi ; mesin potong roda gigi.
'~, gear iron: rantai besi,
: gear lever handel: persenelling (perce
patan); handel akselerator.
~ gear oil : minyak roda gigi.
'J)
("~' gear pedal: pedal persneling.

v gear pump: pompa roda gigi,

gear quadrant: sektor gigi.

:,~ gear rack: batang bergigi.

r:S gear ratio: perbandingan transmisi; ra


' .J
sio transmisi.
G
gear shaft: poros transmisi; poros per
sneling.
gear shift fork: garpu persneling; gar
pu akselerator; garpu transmisi.
gear shift lever : tuas persneling; tuas
gigi ; tuas akselerator.
gear shifting: pemindahan gigi; pemin
dahan persneling.
gear wheel: roda tukar; roda rantai;
roda gigi.
gear work: transmisi roda gigi; pemin
dahan gerak.
geared engine: mesin kerja tak lang
sung.
geared pump : pompa dengan transmisi
roda gigi.
geared turbine: turbin dengan transmi
si roda gigi ,
gearing: perpindahan roda gigi; pemin
dahan roda gigi; lengkapan pengge
rak; transmisi,
gearing box : bak persnelling; lemari
roda gigi,
gearing shaft : poros transmisi .
gearing wheel : roda tukar.
gearing wheel box : lemari roda tukar.
gearing wheel shaft: handel persnel
ling .
.;!

1
f

generating s
geiger counter : penghitung geigc
geiger mueller counter: alat cacah _
ger muller.
geiger muller threshold : ambang =
ger muller.
geissler pump: pompa udara panc:
air; pompa geissler.
gelatin : gelatin.
gelatin filter : saringan gelatin;
gelatin; tapisan gelatin.
gelatinous : sepelii gelatin.
gelatinous mass : massa gelatin.
gelation: pembekuan.
gem: batu pertama .
genealogy: asal-usul hewan dan .
buh-tumbuhan.
general : lazim; umum.
general average : kerugian umUl::
general cargo: barang-barang pO( ~- _
an.
general contractor: kontraktor bang~
nan utama; pelaksana utama pada 5 .
. tu proyek.
general lighting : penerangan un:u=.
penerangan campuran.
general manager : pemimpin UillL
general plan : rencana situasi.
general relativity theory: teori k-
bian (relativitas) umum .
general service wagon : kereta .'
(kereta api).
generalize : merapat; mempe
generate: menimbulkan; membaI
an; menghasilkan.
generated heat: kalor yang dibang......
an; panas yang dihasilkan .
generating function : fungsi pem .._
kit.
generating set : pesawat pembaL=
tenaga listrik; agregat.
generating station : sentral listri .
siun tenaga; pusat tenaga listrik

K amu s Te k ni k L en g kap E d i s i Te rb a

..:0

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

station

:'"1

pancaran

filter

.::. dan tum

umum;
umum.

.-::reta kerja

dibangkit
. pembang
-~mbangkit

. .istrik;

sta
:istrik .

b aru

generation
generation: pembangkitan.
generation of current: pembangkitan
arus.
generation of steam: produksi uap.
generative : menghasilkan.
generator: generator; alat untuk mem
bangkitkan tenaga listrik; ketel uap;
dinamo.
generator gas : gas generator.
generator unit : satuan generator; dina
mo dengan pesawat pengerak.
genuine: asli; orisinil; tulen; asli; seja
ti.
geocentrical : geosentris.
geochemistry: ilmu kimia geologi .
geodesy: ilmu mengukur tanah; geode
si.
geodetic : pengukuran tanah.
geodetic line : garis geodetik.
geodetic surveying : pengukuran tanah
dengan memperhitungkan bentuk
lengkungan bumi.
geodetical coordinate system : sistim
koordinat geodetik.
geographer : ahli bumi.
geographical latitude : ukuran lebar
geografi.
geographical longitude : ukuran pan
jang geografi.
geographical map: peta bumi.
geographical mile : mil geografi.
geography: ilmu bumi.
geologisty : ilmu tanah; ilmu batu.
geology: geologi.
geometric: menu rut ilmu ukur; secara
geometris.
geometrical capacitance : kapasitans
geometris.
geometrical drawing : menggambar
secara geometri; menggambar dengan
mistar.
geometrical factor: faktor geometris.

geometrical mean proportional: pembandingan tengah kali.


geometrical optics : optika geometris.
geometrical pen: pena tarik.
geometrical progression: deret ukur.
geometry : ilmu ukur.
geon: geon.
geophone : pengukur getaran; seismo
meter.
geophysical exploration: eksplorasi
geofisik.
geophysical logging : perekaman geofisik; penampangan geofisik.
geophysical prospecting : prospeksi
geofisik.
geophysical survey : survai geofisik.
geophysicist: ahli geofisika; geofisika
wan.
geophysics: geofisika.
georgic : tanah bangunan.
geosyncune : geosinkun.
geothermal gradient : gradien panas
bumi
geothermal prospecting : prospeksi
geotermal.
geothermy : panas bumi.
gerber bridge: jembatan gerber.
germ : benih; hama; kuman.
german gold : emas keroncong; emas
keranjang .
german silver : perak jerman; perak
berlin.
germanium : jermanium.
gennicide : obat pembunuh kuman.
germinate: menjadikan benih.
get: memperoleh; mendapat.
get blurred : mengembun.
get up : perlengkapan.
getssler pump: pompa getssler; pompa
udara pancaran air.
getssler tube : tabung/pipa getssler.
getter: penyerap.

/amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ti..

','
~

_~!

rf,
.

~.

,~

8:

,,'

l~
c.

(h
~

f:

'6

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

glass

,j

'"'J0'

J
t--

.~
~

~,

,0-

"'_

geyser : mat a air panas yang menyem


bur; pesawat air panas; alat air panas.
ghaut: tangga pendaratan (tepi sungai).
gib: lengan derek; pasak lawan; pasak
kontra; biji lawan.
gib and cotter: pasak dan pasak lawan.
gib headed key: pasak siku-siku; pasak
berkepala.
gibbet: tiang gantungan .
gibbosity: tonjolan; bengkak (an); bun
daran.
gibbous : bulat; bundar; menonjol.
gibb's adsorbtion equation: persama
an jerapan gibbs.
gibb's function : fungsi gibs.
gibb's hamilton notation: notasi (eara
tulis) gibb's hamilton .
gild: sepuh mas; menyepuh; menyadur
emas.
gilding: pelapisan logam; sepuluh; pe
rada; sadur.
gilding by dipping : pelapisan dengan
jalan.
gill : insang; takaran (zat esw) = "A li
ter.
gilt: berlipas; dilapes; logam; sepuhan;
lapisan yang mengkilat.
gimlet: gurdi sekerup !ipis; gerek kayu;
bor kayu.
gin : derek; lir; blok; angkat.
giration : rotasi; perputaran.
gird : menyandang; bersiap-siap; menu
tupi; melingkapi.
girder : besi atau kayu galeng; gelagar;
bendul; balok.
girder armature : angker T berganda
(mesin listrik).
girder bridge: jembatan balok; jembat
an rasuk; jembatan balok penopang;
jembatan gelagar.
girder iron : besi balok.
girder period: kala gelagar; peri ode

gel agar.
girder pole : tiang gelagar.
girder steel: bajak balok .
girdle : melingkungi; korset; me!:"'
dang .
girdle railway : kereta api lingk2"
girdles : lapis an batu tipis (tamb:..=
girth: melingkari; mengukur; ill:'
kupi.
give to signal : memberi sinyal
boyan) .
glacial: mengenai sungai es.
glacial period : kala es; periode
glacier: arus (sungai) salju.
glacier ice : es salju; es firm.
glacier snow : berbutir kasar.
glade: lapangan luas yang tak berp:
ditengah hutan.
glair : putih telur.
glance: mengkilap.
glance coal : batu bara mengkil.::.;
glancing angle : sudut srempet.
glancing spectrophoto : meter spc:...::::!1"
meter srempet.
gland : cine in penutup yang lUI.L~"'"
poking didaIam lobang kerja
tabung paking .
gland bolt: baut glanda; baut 1'\. __ -"-'_
gland box : tabung paking; ko::
king.
gland expansion joint : sam
ekspansi.
gland Dut : mur kupu-kupu; ill
tel.
glare cahaya : menyilaukan; ll n .. _~ ........
kedip.
glaring : bersinar menyilaukan
nar mengkilap.
glass: gelas; kaea; lensa.
glass article : barang-barang da
(kaea).
glass ballon : balon kaca.

Kamus Teknik Lengkap Edisi Ter b::

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

glass ballon
' ~ ar.

k.

",rset; menyan-

_ ~p i lingkar.
is (tambang).
_ sukur; meling'~i

sinyal (sem-

- Ii es .
periode es.
J ju.
firm.

:asar.
- ~ tak berpoh

::Jengkilap.
:cmpet.
::Jeter spektr:
-'.ng menekc..:..
~erja pomr:..
:'3.ut pene1<.
-' kotak . ~

- r

. sambung::..:
-=?u; mur \\_

- ; mengki:.=
-ukan; be..

-=::-.g dari gt_

glass bell

glass wiper switch

tirai kaca.
p ass bell : sungkup.
~ass blower : tukang tiup kaca; pem- , glass like: seperti kaca.
buatan kaca.
glass machine : mesin kilap; mesin
;lass blowing: pabrik gelas.
pengkilap.
~ass bottle: botol kaca.
glass making : pembikinan kaca; pembuatan kaca.
; ass case: lemari kaca; lemari barang;
jarang kaca.
glass melting pot: cawan pelumer; ca;tass chest: lemari cermin.
wan pelebur kaca.
glass mosaics: mosaik kaca.
~ass chimney : semperong lampu.
- ass cock : keran kaca
glass mould : cetakan kaca.
;-.ass cover : sumbat kaca; sungkup glass stoil cup: gelas minyak; pot lumer
~ca; tutup kaca.
kaca .
glass painting: lukisan kaca.
~s crucible: cawan pelumer.
~s cupboard : lemari kaca.
glass pane: kaca jendela.
glass paper : kertas ampelas kertas go
s cutter: pemotong kaca; pisau ka
:a.
sok.

~S cutting machine : mesin po tong


glass pipe: pipa kaca.

~aca.
glass plate : pelat kaca.
_ s diamond : intan palsu.
glass powder: serbuk kaca; tepung ka
door: pintu kaca.
ca; bubukkaca.
' S draving machine : mesin tank
glass rabbet : bandar (sponeng) kaca.
..:aca.
glass rod : batang kaca.
s drill : bor kaca.
glass roof: genteng kaca; atap kaca.
glass shade : kap lampu kaca.
- - s dust : serbuk kaca.
pSs frame: bingkai kaca; rangka kaglass stoppered bottle : botol dengan
sumbat kaca.
:a..
_
funnel : corong kaca .
glass thread: benang kaca; kawat kaca.
_ '; 5 furnace: dapur kaca; oven kaca.
glass tile : genteng kaca.
glass tube: tabung/pipa kaca; pipa ge
".....ss gall : busa kaca; buih kaca.
~ gauge: kaca duga .
las.
glass ware: barang-barang dari kaca.
s globe: balon kaca.
~'S grinder: tukang asah kaca; panglass window: jendela kaca.
2.i asah kaca; ahli asah kaca.
glass wiper : hapus kaca; penghapus
' 5 guard: kaca pelindung.
kaca.
glass wiper arm : lengan penghapus
~ holder : gagang balon; pegangan
: a.
kaca .
~5 house: bengkel tiup kaca.
glass wiper machine : mesin pengha
~ industry: industri kaca.
pus kaca.
-, insulator: isolator kaca (gelas) ; glass wiper motor : motor penghapus
an penyekat dari kaca.
kaca.
.. kiln : oven kaca; dapur kaca .
glass wiper switch: sakelar penghapus
- lamp shade : kap lampu kaca;
kaca .

~ m us Teknik

Lengkap Edisi Ter b aru

,~.
~'

J
'"
rt_

-'if

~.

~.

,~

R
~.

t
,<,

"

(.f}

fZ
~.

55

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

glove

.; glass wool

~ glass wool: wol kaca.


works : pabrik kaca.

glass

>.~

w"""~';j

-. ~~~>.\.:... '=.~.:~( 'b~\~""

glider : pesawat peluncur (berbentu1


pesawat terbang tanpa mesin); me
\'O.,:\'O.R'6-m.e.\.a,:\aR'{,.

::0 glaze: pelapis kaca; penghablur; me


~,

.~

S
;.

?:v
3'
S

:J
."f

,,5
'J

=
G

glider plane : pesawat terbang mel


yang-melayang.
nyepuh dipoles; kilapan; memasang
kaca (jendela).
gliding angle : sudut luncur.
glaze kiln : dapur sepuhan kaca.
gliding bearing : bantalan luncur.
glazes: dilapisi email; dicat (email) .
glimmer : berkilap; cahaya berkedi
kedip; berkilap.
glazed board: papan pelinjak (karton).
glazed brick: batu tembok yang diper
glint : kilap cahaya redup.
gilp dok : dok miring; gulungan seroIl!
nis; batu bata yang dikilapkan.
glazed door : pintu kaca; pintu pakai glisten: berkedip; berkilauan; bercah!
kaca.
ya.
glazed furnace : oven sepuhan kaca; glitter: berkilat; berkilau-kilau; bera
dapur sepuhan kaca.
haya; mengkilap; cemerleng.
glazed paper: kertas pakai kaca; kertas glittering: bercahaya; gilang gemil~
cemerlang; kilap.
mengkilap.
globe: bulat bumi; balon (lampu); ka::
glazed silk : sutera pengkilap.
lindung.

glazed slab : ubin disepuh kaca.


globe calipers : jangka peluru.

glazed yarn : benang mengkilap.


glazer : pelat datar; pelat perata.
globe isolator : isolator bulat.

glazier: tukang kaca (melincinkan).


globe lighting: bola cahaya.

glazier's diamond : intan pemotong I globe valve : keran tutup bulat; ka


(kaca).
bulat; katuP peluru; keran tutup IUn!
glazier'S hammer : palu tukang kaca; globose: berupa bola; berbentuk bo
globular: bulat; bulat bola; bulat pe:
glasur; pengilapan.

ru.

glazier's lead: timbe! kaca.

glazier'S putty: dempul.

globular magnet: magnet peluru;

glazing: pemolesan; penyepuhan kaca;


net bulan.

glasur; pengilapan.
globularity : sifat bentuk bulat.

glazing furnace : dapur penyepuhan globule: bola kecil; buatan kecil;

kaca; oven penyepuhan kaca.


butir darah.
glazing machine: mesin pengkilap.
globulous : bentuk bulat.
glazing wheel: cakram poles.
glory hole method : metoda glor '
gleam : berkilap; berkilau; bercahaya; glory hole system : sistem glorih ~
bersinar.
gloss: kilap; kilau; mengkilap.
glean: mengumpulkan sedikit demi se gloss paint : cat mengandung
dikit.
glossy: berkilap licin .
glen: celah gunung; lembah yang sem glostoven : dapur glasur; dapur
pit.
an kaca.

glide : menggelicir; meluncurkan; ge


glottis: celah suara.'

rakan meluncur.
glove: sarung tangan.

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terb s

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

glove
. erbentuk
~s in); me
oang mela

_uneur.
": berkedip

- .:'an serong.
; bereaha
..." Iau; berea
::ng.
~ gemilang:
_l1pu); kaec.

Jm.

":at.

~ ".1lat;

katur
:utup lurus.
~ntuk bola
bulat pelu

_tum; mag
.:llat.
...::. .:eeil; butir

'3 glorihol
- glorihol.
-:.Jl ap.
g pernis.

_;Jur serpih

bar

glove leather

gold ingot

glove leather : leulit sarung tangan.


glove safety: sarung tangan pengaman.
glove compartment : ruangan tempat
sarung tangan.
glove repository lamp: lampu ruangan
(tempat) sarung tangan.
-glow: memijar; nyala; bersinar; panas;
api.
glow discharge: lueutan kilap.
glow discharge tube : tabung lueutan
kilap .
~ow lamp : lampu pijar.
~low lamp bulb : balon lampu pijar.
~low lamp rliament : kawat pijar; fila
men kawat pijar.
;.low lamp photometer : photometer
lampu pijar.
_ ow lamp sockcet : pemengan lamp
pijar.
_ ower cathode : katode pijar.
ower plug: busi pijar.
: ower tube: tabung pijar.
. owing: hangat; panas; pijar; pijaran.
-= owing heat: panas pijar; kalor pijar.
_ wing mass: masa yang memijar.
,...ucose : gula anggur.
.-ue : lem; perekat; merekat.
_ . e board : papan perekat.
_ e boiler : ketel perekat.
_ e brush: kuas perekat; sikat lem .
. e colour : cat rekat.
"..:Ie joint : sambungan yang direkat;
:"'lIlpuh rekat.
_ pencil: leuas perekat.
_ press: tang perekat.
_~i: pot: poci perekat; botol perekat.
e together: merekatkan menjadi sal.
water : air ketel.
y : seperti pekat; melekat lekat.
__ : menjenuhkan.
-n : bahan perekat.

.ous : seperti perekat.

~m us

{)
~:

glycerine : gliserin.

glycerine syringe : semperot gliserin. '.):::

glytics : seni pahat batu.


r-~

-~.:.
gnarl: bonggol (kayu).
(I.
gneiss: gneis; genes.
-i
".
go : jalan; pergi.
go a head: maju; maju eepat (kapal).
go all : maksud tujuan.
(~
go-backward : jalan mundur (mesin ,,;~
mundur) .
:.. .
~
go between : orang perantara.
'0
ri~
go cart : kereta keeil .
fz

goaf : bekas tambang.


~.

godown: gudang.
gol : bekas tambang.
G

go-devil : tikusan.

goethite : gutit.

goffer : besi lipat.

goffering : lipatan.

goggles: kacamata hitam; kaea mataha


rio
going down: kemunduran.
gold: emas; kuning emas.
gold alloy : paduan emas.
gold amalgam: amalgam emas.
gold bath: rendaman emas.
gold bearing : mengadung emas.
gold beater: tukang emas; pandai emas.
gold bound : diikat emas.
gold brocade: brokat emas.
gold bronze : perunggu emas.
gold coloured: berwarna merah.
gold content : kadar emas.
gold dust : emas debu.
gold embroidery : bordilan emas.
gold essay: testa emas; pengujian emas.
gold fabric: jaringan emas; pabrik emas.
gold fiel : daerah yang mengandung e
mas .
gold ingot : batang emas.

Teknik L engkap Edisi Terbaru

~.

i
X

==

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

gold ink

~~

,~ gold ink : tinta emas.

gold kap : daun emas.

~l gold lacguer : lak emas .

gold leaf : emas daun.

,:J"" ~o\d teat' e\ectt:ometer ~ elektrometer


,5~~
daun emas.
, .~

gold leaf electroscope: elektroskop da


,~
un emas.
'<
gold mine : tambang emas.
c'
'~" gold mining: penggalian emas; pengu
:;
saha tambang emas.
:~ gold mounted: diikat emas.
f;.) gold nugget : gumpal emas.
', J
gold ore : biji emas.
G
gold parting: pemisahan emas.
;,

==

go
goniometry : ilmu ukur sudut; g-
metri .
good : baik; bagus.
goods: barang-barang .
goods cart: gerobak barang-bar~
goods chassis : casis truk.
goods delivery book : buku ekspe
goods despatch : pengiriman b
barang.
goods lift: elevator barang-barang
barang.
goods locomotive: lokomotif kere<.;
barang.
goods office: biro barang-barang; m
tor kiriman barang.

gold plate : pelat emas; cawan pingan

goods on freight: barang kiriman ':

emas.
gold powder : serbuk em as ; bubuk emas; batuan emas.
gold printing : cetak emas.
gold sand: pasir emas.
gold stone: batu emas.
gold solution : cairan emas.
gold smith: pandai emas ; tukang emas ;
ahli emas.
gold smith's hammer: palu tukang emas; palu pandai emas.
gold tissue: selaput emas.
gold varnish: lak emas .
gold vein: nadi emas.
gold washer: pencuci emas.
gold wire : kawat emas.
golf : permainan bola putih (golf).
golf links : lapangan rumput bermain
golf.
goilosh : sepatu dan karet.
gondola: sejenis kapal yang didayung.
goniometer : ilmu ukur sudut; pengu
kur sudut.
goniometrical : goniometris.
goniometrical function: fungsi ukur
sudut; fungsi konamatra.

sa.
goods shed: bangsal barang; gu
barang.
goods station: stasiun barang.
goods traffic: lalu lintas barang.
goods train : kereta api barang.
goods van : ge
robak barang .
goods vehicle :
mobil barang;
truk.
goods wagon :
gerobak ba
rang.
goods yard am
plasemen : kereta api barang.
goose: angsa; segenap; seluruh.
goose neck: leher angsa; pipa bengkL
go round : beredar.
go phering : penggaJian batu bara ~
kal.
gossan : penudung besi.
gasommer : kain kasa tipis dan ring.::::
gouge: gerek sendok; mencungkil (n:
ta).
govern : mengurus; mengemudik::::

K amus Te kni k Le n gk ap E di si T e r b a r _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

govern

-'::ut; gonio

~-barang .

ekspedisi .
--,"-11 barang
~arang;
~

lift

kereta api

_-ang; kan
~

an bia

: : gudang

:aug.

.2g.

"icle

:Jengkok.
Ttl

dang

- ringan .
:'Kil (ma
-=. .!dikan:

-aru

goverment
menentukan.
goverment : pemerintahan.
goverment service: perusahaan peme
rintahan.
govern : mengemudikan; mengatur.
governing: pengaturan; pengemudian.
governor : regulator.
governor arm : lengan regulator.
governor ball : bola regulator.
governor of velocity : regulator perpu
taran.
governor rods: batang-batang regula
tor.
governor sleeve : selongsong regula
tor.
governor socket : selongsong regula
tor; rumah-rumah regulator.
governor spindle : poros regulator.
governor spring : peg as regulator. .
governor valve: katup regulator.
governor valve box: rumah-rumah ka
tup regulator.
governor with counterweight : regu
lator dengan bobot lawan.
governor with crossed arms: regula
tor dengan tenaga silang.
governor weight : bobot pengatur.
gozzan : penudung besi .
grab: penangkap; pencakau.
grab bucket: ember penangkap; temba
penangkap.
grab crane: keran penangkap; keran
pencakau.
grab dredger : mesin keruk; timba
cengkam; pesawat keruk dengan pen
cengkam; ekskavator.
grab jaw: kait pencakau; cakar penang
kap; genggam penangkap.
grab line : tali tegang; tali pencakau;
tali penangkap.
grab sample : contoh comot; contoh
renggut.

grab sampling: pemercontohan comot;


pengambilan contoh comot.
grabbing crane: keran penangkap; ke
ran pencakau.
grade: derajat; tingkatan; kwalitas; gra
dien; jenis; lereng; sudut lereng; jatuh
air (sungai) .
grade (to) : meratakan jalan; menyusun; mencapur.
grade crossing: persimpangan jalan
raya dengan jalan kereta api.
grade of alkali : kadar alkali.
grade of crude ore: kadar bijih; mutu
bijih.
grade of minable ore: kadar bijih ter
tambang.
grade of mined ore: kadar bijih hasil
tambang; mutu bijih hasil tambang.
graded: .bergradesi seragam.
graded filter: alat penyaring; gradasi;
alat saring yang terbuat kerikil dan
pasir.
graded sand: pasir terdiri atas berbagai
ukuran.
grader: mesin sortir (pesawat pertani
an); mesin untuk meratakan jalan.
gradient: gradien hidrolik kritis ; tan
jakan; lereng; sudut lereng.
gradinet board: petunjuk lereng.
gradiometer : pengukur lereng.
gradual: dengan berangsur-angsur; de
ngan beraturan menu rut tingkat; ber
pangkat-pangkat; bertingkat -tingka t;
secara bertingkat.
gradual discharge: pelepasan isi ber
angs ur -angs UL
graduate : kaca ukur.
graduate (to) : memberi gelar; memba
gi dalam derajat.
graduated: terbagi; diberi pembagian
skala.
graduated arc: busur derajat.

K amus Te k n ik Leng k ap E d i s i Ter b aru

f;

X
(~

"
'}
'.
\f,
"_

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~~
;
' j.)

graduated bottle

graphic representatioJ:!

.....

gramme mass : massa gram .


gramme molecule : gram molekul.
gramme ring : cincin gramme.
gramme ring armature : angker gt
lang .
gramme ring winding : lilitan gelane
gulungan ge
.3 graduated jar : gelas ukur.
lang.
graduated ring : gelang dengan pemba
gramophone :

(';._ gian skala.

v graduated scale : pembagian skala;

gramopon.

~'~
gramophone

skala derajat.
record : pelat

:;1 graduated tube: pipa ukur; tabung u


.~
ku r.
gramopon.

(jl
gramophone
graduation: pembagian derajat; pem- granary : gu
dang gandum; silo gandum.
G
bagian skala; graduasi.
graduation of tapes: pembagian skala granby car : kereta granbi .
graniform : berbutir.
ukur.
graduator : pengukur derajat; pembagi granite: batu besi; granit.
garis; graduator.
granite concrete : beton granit.
graft: singkup lempung; alat penggali granite paper : kertas granit.
granite rock : tabung granit.
lempung keras.
granite sand: pasir granit.
graham law: hukum graham.
grain: gandum; biji ; butir; rajih (kulit) granitic : seperti granit.
tulang daun; urat kayu; .serat kayu. granular: berbiji-biji.
granular iron : besi butir.
grain (to) : membutir; memasir.
granulate : membutirkan.
grain alcohol : etanol.
grain boundary : batas bukur.
granulated bone: tepung tulang.
garin cleaning machine: mesin pem granulated fracture: patahan berbuti:
bersih butir-butir.
granulated sugar : gula pasir.
grain drier: pengering butir (gandum) . granulation: pembutiran; granulasi .
grian elevator: elevator butir gandum. granulator : mesin pemecah batu.
granule : butir halus.
grain of gold: butir emas.
granulus : berbutir.
grain of salt: butir garam.
grape : anggur.
grain of sand : butir pasir.

grain side : pinggirian licin.

I grapevie : pohon anggur.


gram: garari .

graph: gratik; garis-garis yang mer.;


hubungkan dua besaran; gam bar:::.
gram of gold: butir emas.
gramme: gram; ukuran berat.
grafik:.
gramme atom: gram atom.
graphic: gratis; mengenai tulisan c.:
gramme calorie: gram kalori.
ngan gambar.
gramme equivalent : gram ekuivalen. graphic representation: gambar g:-_
gramme ion : gram ion.
fik .
graduated bottle : botol ukuran; labu
takar.
~" graduated circle: lingkaran terbagi.
~ graduated cylinder : gelas ukur.
.~
!' graduated flask: labu ukur; botol ukur.
.~ graduated glass : gelas ukur.
.'

,S

==

K amus Teknik Lengkap Edisi Terba r

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

entation

- !.

~o lekul.

~e .

,ngker ge
gelang;

~.

t.

ang.

--=n berbutir.
ir.

J anulasi.
- batu.

g meng
gambarac
:ulisan de
;Jll1bar gra

ba

rl...

graphical differentiation
graphical differentiation: diferensiasi
grafik .
graphical drawing: grafik; gambaran
grafik.
graphical instrument: instrumen pen
catat.
graphical method: metode grafik; sis
tim grafik.
graphical statics: grafostatika .
graphite: grafit; sejenis tanah/batu hi
tam untuk membuat pensil.
graphite anoda : anoda grafit.
graphite brush: borstel grafit; borstel
arang.
graphite packing: paking grafit.
graphite paint : cat grafit.
graphite resistance: hambat grafit; re
sistansi grafit.
graphite slate : batu grafit.
graphitic: seperti grafit; grafit.
graphite carbon : karbon grafit; zat
arang dalam bentuk arang.
graphite coal : batu bara grafit.
graphite lubricants : bahan-bahan pe
lumas grafit.
graphometer : grafometer; pengukur
sudut.
graphophone : grafopon.
grapnel : pancing; sauh; jangkar pe
nyauh;jangkar lempar;jangkar tang
kap .
grapple: menjangkarkan; menjepitkan.
grappled: dijangkarkan .
grappler : besi panjat.
grappling iron: jangkar cakar; jangkar
jepit.
grasp: mencakau; menangkap.
grass drier: mesin pengering rumput.
grass mowing machine: mesin potong
rumput.
grass work: pekerjaan tambang diatas
bumi .

gravel concrete

f.': .

grate: diberi terali; kisi; rangka bakar


(pendiangan bara api); dikukur; ~%
menggahar; menggosok.
_Q
grate area : luas rangka bakar; bidang Ii_
rangka bakar.
t';;.-,
grate bar : batang rangka bakar.
~.
grate bearing : pendukung rangka ba- ; .
kar; tumpuan rangka bakar; blok (~
rangka bakar.
grate bracket : sengkang rangka bakar. ~"
'L,
grate chain : rantai rangka bakar.
c.
0~
grate construction : konstruksi rangka ,~
bakar.
grate cooler: pendingin kisi; pendingin
rangka bakar.
grate expantion valve: sorong ekspansi
kisi; katup ekspansi rangka bakar.
grate hook : kait pengopak.
grate iron : besi rangka bakar.
grate length : panjang rangka bakar;
lengan kisi.
grate opening: sela-sela; rangka bakar;
lubang rangka bakar.
grate plate : pel at rangka bakar; pelat
kisi .
grate section: dudukan rangka bakar;
landas rangka bakar.
grate work for foundation : bingkai
kisi untuk fundasi.
grated door : pintu terali .
grater : parut; kikir parutan.
grating: pekerjaan terali; rangka bakar.
grating deck: dek terbuka; geladak ter
buka.
grave: mengukir; tugu diatas kuburan.
gravel: mengersiki; kerikil kersik .
gravel ballast: beban (pemberat) keri
kil.
gravel bed : petak penyaring .
gravel bottom: tanah kerikil; tanah pa
sir.
gravel concrete : beton kerikil.

<- am us T ekn i k Le ngk a p Edisi T e rbaru

,. ~

.1

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

gravel dredger

green w

~] gravel dredger : kilang keruk pasir.


I grease box : pot gemuk/pelumas.
'2 gravel filter: saringan kersik; filter ker- grease cap: pot gemuk.
~;;.,
sik.
grease cock: keran pelumas/gemuk_
grease cup : ripel/pot gemuk.
~ gravel layer : lapisan kersik.
~:J
grease gun : semperotan gemuk; sec
'" gravel pit : parit pasir.
I protan lemak.
.~ gravel road : jalanan kerikil.
grease lubrication: pelumasan deng
graver: berukir; berpahat.
gemuk.
graver (to) : tukang ukir; tusuk ukir;
'tl
'grease lubricator : lubrikator gemlli...
(>__ pandai ukir.
U gravimeter: pengukur gaya berat; gra
pelumas gemuk.
~"
grease
man : tukang pelumas; pan~
vimeter.
5
graving-dock: galangan kapal; dok ka
lumas .

pal.
grease proof: rapat gemuk; kedap ~
'.1
gravitate : menarik; pindah; bergerak.
muk.
gravitation: gaya berat; gaya tank; gra- grease proof paper : kertas rapat g:-
muk; kertas tahan gemuk.
vitasi.
grease pump : pompa gemuk.
gravitational field : medan gravitasi.
grease separator : pemisah minyak.
gravitational mass: massa gravitasi.
gravitational potensial : potensial gra- grease spot : bintik gemuk.
grease squirt : semperot gemuk.
vitasi.
grease trap : penahan gemuk.
gravimeter : gravimeter.
gravimetric method : metode gaya be- greaser: pandai lumas; tukang lum~
rat; metode gravimetrik.
greasing gun: pistol lumas.
greasing station: stasiun lumas/peL
gravity : gaya berat.
masan.
gravity anomaly: anomali gravitasi.
gravity concentration: konsentrasi ga- greasy : berminyak; berlemak; berg,t
muk.
ya berat; konsentasi gravitasi.
gravity drive : dorongan gaya berat; greasy wool : wol berlemak.
dorongan gravitasi.
great calori : kilo kalori.
gravity exploration : eksplorasi gaya great chisel: besi buangan; besi sisaa=
I great circle: lingkaran meridian.
berat; eksplorasi gravitasi.
gravity incline : kemiringan gaya berat greatest common divisor : pemb~
(gravitasi) .
persekutuan terbesar.
gravity marshalling ampelasemen : green: hijau.
langsir pakai bukit langsiran.
I green coal : batu bara yang baru diga~:
gravity prospecting: prospeksi gravi
green fonnula : rumus green.
tasi.
green function: fungsi green.
gravity survey: survai gravitasi; survai green house: rumah kaca; tempat Ir.:
gaya berat.
melihara tumbuh-tumbuhan.
graze: mengetam.
green iron ore: bijih besi hijau.
grease: semir; pelumas; minyak; ge
green stone: batu hijau.
muk.
green wood: kayu hijau; kayu sega:

.,~

..'j

~{

.~

r~)

Kamus Teknik Lengkap Ed i s i Terbar _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

n wood

greisen

as .

~eisen

-Igemuk.

- -'<.
-=uuk; sem
~

dengar:

: Jr gemuk:

.;:::as;

panda~

kedap ge
~

rapat ge

- minyak.
_.fiuk.

lk.
g lumas
lffiasIpelu
:::.ak; berge

':>esi sisaan
-~idian.

: pembag:

_ aru digali
-:-.::n.
_ .en.
(empat me

....:.m.
nijau.
- yu segar.

.' bar u

: batuan greisen.
grenade: periuk; geranat tangan.
p-ey : kelabu.
grey antimony ore: antimoni (biji 10
gam yang rapuh; berguna untuk memo
buat obat dan pengeras campuran 10
gam).
~ey iron: besi kasar kelabu; besi tuang
kelabu.
~ey manganese ore : manganit.
grey matter: zat kelabu; bahan kelabu .
ifibble : sebangsa kerang lautyang da
pat merusak kayu.
~id : rangka bakar; kisi-kisi; jaringan
kabel (listrik).
pid accumulator: aki dengan pelat
pelat kisi.
~d battery: baterai kisi.
~d bearer : tupang rangka bakar.
'" id bias: tegangan kisi radio.
g id bias modulation: modulasi tega
ngan kisi.
9id bias resistence : hambatan tegang
an kisi; resistansi tegangan kisi; ta
hanan tegangan kisi.
id circuit: sirkuit kisi.

;;rid circuit modulation: modulasi kisi

radio.
y-id clamp: sengkang kisi .
srid coil: koil kisi; kumparan kisi.
:pid condensor : kondensator kisi .
;rid cooler: pesawat pendingin kisi;
~-uler kisi.
;rid current: arus kisi; aliran kisi.
p-id current modulation : modulasi
arus kisi; modulasi aliran kisi.
B'id detection : deteksi kisi.
~ d direct current: arus rata kisi.
;rid emission: emisi kisi .
pd house: rumah-rumah kisi.
pd iron: besi terali; geruji besi untuk
memanggang.

grind hollow

l)

;:.

grid iron : pendulum ayunan kompen- ~:.


f;
sasi.
;;
grid leak: resistansi bocoran kisi (ra- G

ili~.

grid modulation: modulasi kisi ; modulasi rangka bakar.


~
grid plate: pelat kisi.
~,
'';:
grid point: titik kisi; titik rangka bakar. r~
grid pole: kutub kisi.
grid potensial : potensial kisi; tegangan
kisi.
'0
(,
grid resistance: resistansi kisi; hambat f.?
kisi; tahanan kisi .
~'
grid segment: tembereng kisi; tembereng rangka bakar.
grid supprot : kutub kisi .
grid voltage: tegangan kisi.
grid welder: aparat las kisi.
grid winding machine : mesin giling
kisi; mesin lilit kisi.
griddle : kisi-kisi pembakar.
gride : derik-derik.
grid ion: terali kisi.
gridion expansion valve : sorong eks
pansi kisi .
gridion : pendulum ayunan kompensa

sl.

griffin jar : gelas kimia griffin.


grill : alat pemanggang dan besi; me
nyalai.
grill room : ruangan makan didalam
hotel atau restoran yang menyediakan
panggung.
grillage: pekerjaan kisi fondasi.
grille: pekerjaan terali; pagar terali.
grille foundation : fondasi pekerjaan
kisi.
grime: debu.
grind : mengasah; menggiling; meng
gosok
grind hollow : mengasah (sampai) le
kuk.

amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:~

'!J"
c

~1

:;._

,,~
~,
.~

~J

'},

'-J)

?~_

~,
~

:j

=
~1

'.1

grind in
grind in : mengasah kedalam; menggo
sok
grind off : mengasah; menggosok
grind out : mengasah; menggosok
grindability: kemampugerusan; keter
gerusan
grind preparatorly : pengasahan pen
dahuluan

grind stone : batu asahan


grind stone box : bak ,batu asah
grinder: tukang asah; pengasah; alat
pengasah; mesin asah
grindery: pengasahan; bengkel asah
grinding: pengasahan
grinding angle : sudut asah
grinding bench : bangku asah
grinding capacity: daya asah; kapasitas
asah; kemampuan mengasah
grinding cylinder : silinder asah
grinding grain : butir pengasah
grinding machine : mesin asah
grinding material: bahan kikisan; ser
buk asah
grinding media : media gems
grinding mill : kincir asah; penggiling
an asah
grinding ring: cincin aus; gelang asah
grindings : asahan; serbuk asah
grinding segment : temberengan pe
ngasah; bagian pengasah
grinding stencil : mal pengasahan
grinding surface: bidang asah; permu
kaan asah
grinding wheel : cakram asah; roda
roda pengasah
grip : menangkap; memegang teguh
grip brake : rem tangan
grip handle: gagang; pegangan
grip regulator : regulator tangkap
gripping apparatus: lengkapan penje
pit; aparat penyepit; pesawat penyepit
gripping device : pesawat penangkap;

gross earnings
alat penyepit.
gripping jaw: cakar jepitan; genggarr:
penjepit.
gripping pliers : tang pipa,
grist: gandum (padi-padian) yang akar
digiling,
gristle : tulang rawan,
gristly : liat.
grit : debu; kersik; but iran pasir
grit blasting : semprotan pasir,
grit catcher : penangkap debu
grit stone : batu pasir kasar
gritter : mesin penghampar pasir pad:.
pembuatan jalan
gritty: berbutir-butir seperti kasar
grizzly : kisi grizli
groove: alur; parit; mengalur; banda!
sponeng; celah. ukir sekerup; pasak
groove and tongue: lidah dan alur
groove cutter : frais alur
groove cutting chisel: pahat pemotm:;
alur; pahat penetak
groove cutting machine : mesin kOTe:
groove of a screw : jalan sekrup; aL
sekrup
grooved: berbendar; beraluran
grooved batten: mistar alur
grooved chisel: pahat aluran minyat
grooved insulator : rol isolator
grooved pulley: puli tali; puli daw".
grooved rail : reI al ur
grooved wheel: roda beralur; jenu
beralur
grooving chisel: pahat alur
grooving cutter : frais sponeng
grooving iron: pisau abar; besi al::
grooving machine: mesin bajak
grooving plane: ketam alur/sponE- _
gross: kasar; gemuk; brutto
gross: 12 lusin
gross contens : isi kotor
gross earnil1gs : penerimaan b,_

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terba

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

earnings
genggam

::ang akan

:l sir

...:ir.
_ li

;:J.sir pada
_ kasar
..:: bandar;
_, ; pasak
~ alur
?emotong
~s in

koter

.::.illlp; alur

minyak
-:or
_j dawai
T; jentera

.:1g
~es i

alur
' ljak
_ sponeng

-,-il brute :

1a r u

gross load
penerimaan kotor
gross load: beban bruto; beban kotor
gross out turn : hasil kotor
gross out put : hasil kotor
gross production: produksi kotor; pro
duksi bruto
gross profit : laba kotor; keuntungan
kotor/bruto
Oss receipt: penerimaan bruto; pene
rimaan kotor
p-oss weight: bobot brute; berat kotor
~ound : tanah; bawah; dasar; bumi;
mendarat; hubungan tanah
fI'ound acids : asam-asam tanah
'ound auger : bor tanah
ound basic slag : bubuk terak bara
api; tepung terak bara api
~ound bailiff : opseter tambang
~ound beam : balok pondasi; balok
dasar
~ound cable : kabel tanah
?,ound circuit : sirkuit tanah; sirkuit
dengan antaran balik ke tanahlmelalui
tanah
ound coat : lapisan bawah; lapisan
dasar; cat dasar
.?'ound colour: cat dasar; wama dasar
,ound crew: personil darat; pegawai
darat
;:ound detector : detektor tanah
ound floor : lantai bawah; lantai
dasar; tingkat bawah
;;ound floor plan : rencana denah;
:encana dasar
p:lund glass : kaca putih yang sudah
jigosok; tepung kaca
f="Ound indicator : indikator tanah
,;;:-ound layer : lapisan dasar
;;-ound level : muka bumi
~und mass : massa giling
.,... und movement : gerakan tanah
;;Uund plan : denah

group driving {)
ground plate: pelat tanah; ambang;
pelat alas (j alan rei)
ground plot : tanah bangunan
ground ray : sinar langsung
ground return : antaran balik melalui
tanah
ground rice : beras giling halus
ground signal : semboyan langsir rendah; sinyal langsir rendah
ground sill : ambang; balok dasar
ground slag : abu terak
ground sleeper : kayu kurung; balok
dasar
ground sliding : pemindahan tanah
ground staff : pegawai darat
ground strip : bilah dasar
ground survey : penelitian tanah.
ground valve: katup dasar.
ground water : air tanah
ground wave: sinar langsung (radio).
ground wire : kawat tanah; antaran ta
nah.
ground work : lapisan bawah; cat da
sar; bangunan bawah .
groundage : biaya pelapuhan.
grounded cathode amplifier : penguat
katode terbumi.
grounded circuit : sirkuit dihubungan
ke tanah.
grounded grid amplifier: penguat grid
terbumi.
grounded plate amplifier: panguat
anoda terbumi .
group: kelompok; golongan; gugusan;
kumpulan; regu .
group age : pengelompokan; penggo
longan; perkumpulan.
group connection: penghubung kelom
pok; hubungan kelompok
group drive: penggerakan dalam ke
lompok (listrik)
group driving: penggerakan bersama

a mus T e k n ik L e ngkap Edisi Terbaru

~
$

..:t

(}

-",

cL
;:
R.

,~

(h

f;:
S'

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~
. . :s

group frequency

guide pull _

,!) group frequency: frekuensi kelompok;


~>

.,',
'~,

."

:.;
1':;;

guard house: rumah jaga.

frekuensi bersama
' guard iron: besi jaminan

group of nozzles: kelompok pipa pan- guard lamp: lampu jaga

guard lock : tambak jalan; pintu a::

car
group of population: golongan pendu
pengaman terhadap air pasang; pin:_
duk
air dalam
group reaction : reaksi kelompok
guard net : jaringan pengaman
group selector: pencari kelompok; se
guard network : jala tangkap
lektor kelompok
guard pile : tiang tumbukan
group setting : penyetelan kelompok
guard plate: pelat pelindung; pelat _
group switch : sakelar kelompok
cik.
group theory : teori kelompok
guard rail : sandaran; reI pangamar.
guard ring : gelang pengaman
group transformer: transformator ke
guard vessel : kapal j aga
lompok
group velocity : kecepatan kelompok guard wire : kawat tangkap
grouping of phases : pengelompokan gudgeon: tap; paksi
gudgeon pin : pena silang; pena tor.;..
fasa
guest room : ruang tamu
grout spesicemen : adukan encer
grouting machine: mesin pompa aduk
guide: mengantar; mengalirkan (ai ~
an encer
menuntun
guide bar : batang antar
grove: semak belukar
guide beam : balok antar
grow : tumbuh
growth : penumbuhan; penambahan; guide blade : sudu antar
guide block: blok-blok antar
perkembangan
growth spiral : spiral pertumbuhan
guide book : buku petunjuk; buku f-=
growth table : daftar pertumbuhan
do man
guide box : kotak antar; tabling an :
groyne : pir; pangkalan
guide bracket : lengan antar.
guanidine: guanidin
guano : pupuk tahi burung
, guide bucket : sudu antar
guarantee : jaminan; tanggungan; ja , guide tube : tabung antar
guide channel : saluran kisar; sal~
minan penanggung; me~amin; garan
si
antar
guarantee certificate: tanda jaminan; gu~de disc: cakram antar; puli ant.:..
tanda garansi

guide face : bidang antar


guide frame: bingkai antar; rangka _
guarantee test: testa jaminari

tar
guaranty : jaminan; garansi

, guard: penjaga; pengawal; pengaman; guide lines : garis penutun (pada pt:
buhan udara) .
melindungi; alat menyelamat; kap pe
guide pin : pena antar
lindung
guide pile: tiang antar; pilar antar.
guard boat : kapal jaga

guide plate : pel at luncur.


guard bow: sengkang penjaga

guide pulley : rol antar; puli ant~.


guard chain : rantai pengaman

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terba " _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

_ 'de pulley

- pintu air
-iang; pinn:

..:::::nan
"'p

:;; pelat re
-: angaman
an

_ pena torak
1

kan (air):

=:ar
_ '; buku pe
~ ling

antar

.::.sar; salurar.

puli antar

-. rangka an

- {pada pela

_ar antar,

- j i antar.
- ~ bar L.

guide quadrant
guide quadrant : busur antar
guide rail : rei kontra
guide rod: batang antar
guide rope : kabel seret
guide screw : batang ulir
guide shaft : poros penuntun
guide sheave : puli antar
guide shoe : blok antar; selop antar
guide spring : pegas antar
guide stay : solak ketek; tumpuan ke
tiak.
guide surface of piston: bidang luneur
torak
guide tube : pipa antar
guide vane : sudu antar
guide way : sponeng antar
guide wave : gelombang terpandu
guide wedge: api antar; baji antar
pride wheel : roda antar
guiding block : blok antar
guiding bracket : sengkang pengantar;
sengkang antar
~iding frame : sponeng antar
guiding principle : pengantar; pedo
man
~iding rod : batang antar
~otine : mesin potong
;uillotine window : jendela geser
?lilly: selokan; riol; polongan
?lilly emptier : torak sumur
~lly grate : kisi polongan; kisi riol;
kisi selokan
~y hole: lubang riol; lubang potong
an; lubang selokan
;urn : gom; tegah; lem; perekat; karet
~ arable : gom arab.
4Ul1l elastic : gom elastik; karet
~ label : surat tempelan
fUlll lac : lak gom
;un : senjata api meriam; kanon
~ boat : kapal motor
?tn carriage : landasan meriam

f)

gypseous

~
bahan ledak yang padat ;.

gun cotton
dan kuat
gun lock : kaneing (bedil)
gun metal: perunggu meriam
gun perforation: perlubangan senapan
perparrasi senapan
gun metal : logam senapan
gun powder: bubuk rnesiu; serbuk peluru; obat peledak
gun range : jarak penembakan
gun smith : tukan membuat senapan
guns : meriam.
gunite : adukan semprot; untuk perbaikan permukaan beton bertulang
gunner: artiteri; tukang menembang
dengan meriam
gunnery : ilmuartiteri
gunny: goni
gunny bag : karung goni
gurgoyle : penyemprot air
gusher : 'penyemperot
gusset: tupang siku; pelattupang; tu
pang sudut; pelat lulut horizontal
gusset plate: pelat buhul; pelat pengi
kat; pelat simpui; pelat sambungan
gusset stay: pelat perahan; tupang siku;
pelat tupang sudut
gut : saluran air; selokan
gutta percha : getah perea; karet
gutta percha insulation: isolasi getah
perea
gutter: parit; selokan; saluran pembu
angan; talang air
gutter block : kelas-kelas saluran
gutter board : pinggiran talang
gutter pieces : bagian saluran
gutter pipe : pipa atap
gutter stone : batu selokan
gymnasium: ruangan untuk gerak ba
dan
gyps : kapur batu; gipsum
gypseous : seperti gipsa; seperti kapur

a m u s T e k n i k Len g k apE dis i Te r bar u

't

'-,,

rio

. -

~.

n.

~.
R

,~

(b
f.~

~'

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~:~

~YQsiferous

half deflection methoc.

batu
gypsiferous: mengandung gipsa
' ;, gypsous: seperti gipsa
:,
~; gypsum: gipsum; gipsa
.~
~, gypsum furnace : dapur gipsa
.~ gypsum morter : adukan gipsa; spesi
~

~.

gipsa; martel gipsa


gypsum plate ~ })eht gi})~a

hackney coak : kusir upahan


haemative : hematit
haft : tangkai; gagang
hail: rambun; hujan es
hail stone: gumpalan hujan es
hair : rambut
hair brush: sikat rambut; gundar ra=
\)\It

gyrate: bentuk gelang; berputar; mem- I hair cross: silang benang


'-.i
balik
hair cutter : alat potong ram but
3"~ gyration: perputaran; lilitan
hair dyer : pengering rambut
hair hygrometer : higrometer ram::::_
gyrator : girator
hair line : garis halus; garis ramb'.:~
gyratory breaker: mesin pemecah ba
hair line crack : retak rambut
tu berputar
hair pins : tusuk kundal
gypratory crusser : peremuk kesar
hair side: sisi lie in
gyrocompass : giro kompas
hair shaped : seperti rambut
gyromagnetic : giromagnetik
gyromagnetic radius: ruji giromagne
hair spring : perhalus (didalam ar o.
halage : penghelaan kapal; penar
tik
kapal; penyeretan kapal
gyromagnetic ratio : nisbah giromag
halbend
: sejenis tombak berujun&
netik
gyrometer: takometer; alat hitung per
pak
putaran
hale : menyeret; menarik; menghela
gyroplane : pesawat terbang yang dija . half : setengah; separoh; sekerat
half beam : setengah balok
lankan dengan tenaga angin
gyroscope : giroskop
half beam of iron: besi setengah bal
gyrostatis moment: momen girostatis half beam of steel : baj a setengah b<h.::
gyrotrope : girotrop
half beam of rood : kayu setengah ..
gyv~'i> ~ bekwg,gu oorgo\
lok
half board : setengah karton
half bound : setengah kulit
half brick : setengah batu
H-armature : angker T ganda
half brick wall: dinding setengah ~
haber process : proses habeT
haJfchamotte brick : bata seteng~
habit : kebiasan; adat
mot

hack : menetak; menutuh; menakik


half chess : setengah papan

hack me : kikir pisau


half coupling : kopeling fie

\\..~~~~ " i\.'S,~~ <;:'~~I::.:~


\\.'d\'\ ~~<;:.~ ... "'~\.~~~Th ~~\a.~a.~,
hack saw: gergaji logam; gergaji tadek
ngan
half deflection method : sistim
hack: golok
ngah defleksi; metode setengaJ
o
,

~~~/'.-r~JL>..ireY

Jlekj jj.l1stmme.l1! ll)a;r )js!riX

Ka m US Teknik Lengkap Edisi Te r :-

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

'on method

ill

es

gundar ram
-

:ambut
-'but
eter rambu-.
:--rris rambut
~~\.

-,

-::.lnbut

didalam aric
;pal; penaru:::
al
ale berujuna !.

. ; menghe.:
_11; sekerat
_ alok
-j setengah ba:
_ .. setengah be.:
. ru setengah .
_ ~on

~'ulit

.:-atu
~g setengah
:lta setengah .
: pan
g flensa
~l adak; seter,=,
: sistim 5..:
::e setengah
listrik) .

half door

halting point

aalf door : setengab pintu


, alf joist : balok terbelah
i alf lap joint : sambungan setengah
berimpit
nIf load : setengah beban
:...alf loaded: dibebani setengah; dimu
ati separoh; dibebani separub
ia1f mast bigh : setengah tiang
:.aIf mitre joint : las setengah miring
~ period : setengah peri ode
:.alf round: setengah bundar; setengah
~J..lat

::ill' round bar : besi setengah bundar;


.: __: setengah bulat
round bar steel: batang baja se
-::.::lgah bulat
- r ound bastard me : kikir kasar
~=Jgah bundar; kikir kasar setengah
round chisel : pabat ding in sete

,:<.: bulat; pahat dingin setengah


_)und me : kikir setengah bulat;
setengah bundar
und hammer : palu setengah
:=::3I; palu setengah bulat
d head : kepala setengah bu
~=p ala setengah bundar
. und iron : besi setengah bulat;
_ ~tengah bundar
d nosing: pinggiran setengah
:~ : pinggiran setengah bulat
'JIIlld smootb me : kikir halus
.~ah bundar; kikir halus setengah

II..J...:...

d superfme me : kikir lebih


. ;etengah bundar; kikir lebih ha
. o':;ngah bulat
-et pipe : pipa sok setengah
: setengah tenaga
:;Jp<>rting plate : setengah pelat
..!l

fJ
i~"

half tide cofferdam : bendungan elak 3

~
air surut

~
half timber : setengah balok
(J
-,
half timber joint: sambungan setengah rL

kayu

half tone : setengah nada

n
half tone paper: kertas cetak ilustrasi ,';;~.

half track tractor : traktor dengan reda (~

. karel bergigi
~
half tub : pasu
half turn : setengah langkah; setengah ~h
putaran
,
"~.
half washer: setengah pelat apit
half watt bit, half watt lamp : lampu
setengah watt

half wave antenna : antena setengah

gelombang

half way : tengah jalan

halite : batuan garam; halit

hall : ruangan besar; balairung; ruang

resepsi; istana; portal depan

hall circuit : hubungan ruangan besar;

sirkuit hall

hall coefficient : koefisen hall

hall constant : tetapan hall

hall affect : efek hall

hall gate : pintu angin

hall mark: memberi tanda ciri; tanda

kir; stempel

hall porter: penjaga pintu

hall town : balai kota

hall way : jalan masuk

I hallucination : kbayal penglihat


halogen : halogen
halogen accumulator: akumulator ha
logen.

halogen compound: persenyawaan ha

logen

halt : temp at pemberbentian.

halting place: perhentian; tempat ber

henti

halting point: titik pemberbentian; sta-

T eknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

'.

~~

(~
>:

"}, '
~

.~

':---

.~
.;:~

i'

'j.J

(':J:v
1'
,

:!t
(;5
j
~

ii
U

halvans
siun; halte
halvans: rongsokan biji
halve : membelah dua; membagi dua
halving: kedua bag ian
halyard: tali layar; tali bendara

hamac: tempat tidur gantung; kuteri

hammer: palu; martil

hammer apparatus: pesawat palu; alat

palu; perlengkapan palu

hammer axe : kapak palu

hammer beam : balok pengkilat


hammer block : blok palu
hammer block weight: berat balok pa
lu
hammer blow : pukulan palu
hammer break: palu pemutus; palu
interuptor _

hammer chisel: pahat palu

hammer claw :

genggam palu;

pegangan palu.

hammer drill

bor palu

hammer ear

lubang gagang

hammer drill
palu
hammer eye : lubang gagang palu
hammer handle: tangkai palu; tangkai
martil
hammer head : kepala palu
hammer interuppter : palu pemutus
arus; interuptor paiu
':t
hammer man: tukang palu; penempa
hammer mill : kilang palu; penggili
ngan tumbuk
hammer riverting machine: mesin pa
lu keling
hammer scales: kepingan palu; pukul
an palu
hammer test : testa palu; percobaan
palu
hammerable : dapat dipalu

hand

mE

hammerat : memalu atau memukul de


ngan palu secara terus menerus
hammered iron: besi tempaan
hammering : tumbukan; pena
hammering test : uji tumbuk
hammock : buaian; temp at tidur dE.:
kain; kuteri; tempat tidur gantung
hamperling : rintangan; halangan
hand: tangan; tukang; pekerja
hand anvil: landasan tangan; tas; par=
tang an
hand advance : pengaturan tangan
hand axe : kapak tangan
hand bag : tas tang an
hand barrow: gerobak dorong; ker._
dorong
hand bill : surat edaran
hand bores : bor tangan
hand boring : pemboran tangan
hand brace : bor dada
hand brake : rem tangan
hand brake lever : handel rem
hand brake : light lampu rem t~
hand camera : kamera tang an
hand capacity : kapasitas tangar.
hand capstan : Iir tangan
hand cart : gerobak dorong
hand cold chisel: pahat dingin
hand crane : derek tangan
hand crank: pegangan engkol: ~
engkol
hand distributor : alat sembut
hand drag : sengkang kerukan
hand drill: gerek tangan; gurd
bor tangan
hand drilling machine : kereka.
hand drive, hand driving : i.:
ngan
hand dynamo : dinamo tang
hand effect : efek tangan
hand fan : kipas tangan
hand file : kikir picak

Kamus Teknik Lengkap Edisi Te r:

tan:

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

hangar

hand illo;

:.:au memukul d::


.!:'"clS menerus
. tempaan
..::m; pena
rumbuk
. ~mpat tidur d.l'.:
. j dur gantung
_"1; halangan
-,,: pekerja
::.ngan; tas; par
_roran tangan
- .ill

. dorong ; kere:

~~n

::'an tang an
an

- el rem tang::..:..
- .::m rem tangl:.
~ tangan
.as tangan

--=all

.-:'mng
r dingin tanE"":
gan
- cngkol; gag~
sembut tan..:

firing: pengopakan dengan ta

=san

~rl

float : pelampung tangan; papan


:;-'-:::-3ta (plesteran)
d granade : granat tang an
11 hammer : palu tang an
d hammer stroke : pukulan palu
- gan
hole: lubang (untuk) tangan
d hole cover: tahap (tutup) lobang
_gan
_d hole lid : tutup lubang tangan;
...:..iap lubang tangan
d ladle : sendok tuang (bengkel
:::ang)
d lamp : lampu jalan

.d lead: timbel pengukur dalam air;


=--::bel tangan
.d lever: tuas tangan; gagang; pega
=-~~ ; handel
d load : timbel ukur
made: pekerjaan tangan; buatan
.=:an
moulding : cetakan dengan ta
-:";-...:11

over: menyerahkan
perforator : perforator tangan
picking: pemungutan; pencomot
post : penunjuk jalan
-; power: gaya tangan; susuran
press : percetakan tangan (tipo

~e rukan

-,; gurdi tang ::.....


kerekan tang....:.
-fu.g : tenaga _
tangan
--= cJl

printing: cetak tangan (tipografi)


pump : pompa tangan
.:; punch : penembusan; perforator
.: rail : sandaran; susuran tangan
~ rail iron : besi sandaran tangan
- reamer : alat pelumas tangan
- regulation: pengaturan (dengan)
zan

-:. rest : topang tangan

i. 11 US

hand riverting : dike ling dengan tangan


hand room : peluas tangan; ruang ta- _
ngan
hand rule: kaidah rangan
-;;.
hand sampling: pemercontohan cer- '~
mat
hand saw: gergaji tangan
>
':.
hand screw : dongkrak
r;;:
hand snank : tong kat tangan
}
....$
hand signal : isyarat tangan; sinyal ta- "r~,
ngan
(h
hand signaling lamp : lentera sinyal ~ :
tangan; lentera isyarat tangan
hand spike: jeruji tangan; linggis
;;
hand sprayer : alat sumber tang an
B
hand starter: lengkapan penekan ta
ngan
hand tip cart : gerobak ungkit tangan
hand tools : perkakas kerja tang an
hand truck : gerobak tangan; gerobak
dorong
hand vice: sekerup tangan; ragum ta
ngan
hand warm : panas/ngilu kuku
hand wheel : roda tangan
hand winch : lir tang an; derek tang an
hand winding: lilitan tangan; gulungan
tangan
hand work : kerja tangan; kerjaan ta
ngan
handle: tangkai; pegangan; gagang; ke
mudi; engkol; kemudi
handle bar (bicyle) : setir (sepeda)
handle hole : lubang tangkai (palu)
handling : pelayanan
hendlubricator : alas pelumas dengan
tangan
handy : cetakan; cakap
hang: menggantungkan; bergantung
hang down loose: mengumbai; menju
lai
hangar: bengkel bangsal/pesawat ter

Teknik Lengkap Edisi Terbaru

c.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

hanger

hardeness num

~~

.J

~,
. ~
.~

l
".;J
(:;v
3'
!

:;1

;g

=
' .J

11

bang; hanggar
hanger: sengkang; kursi gantung; simpul; kait
hanger bow : sengkang gantung
hanging: kain atau permadani dinding
yang digantungkan
hanging bridge : jembatan gantung
hanging cable : kabet gantung
hanging compass : kompas gantung
hanging deck : belanak terapung
hanging frame: kuda-kuda gantung
hanging lamp : lampu gantung
hanging lock: gembok; kunci kurakura
hanging machine: mesin gantung (pertenunan)
hanging post : tiang gantung
hanging scafold : geladak terapung
hanging wall : lapisan atas
hanging word robe : lemari gantung
hank roller: rol ukur.gelendong ukur
hannibal pump : pompa hannibal
happen: berlaku; terjadi
harbour : pelabuhan
harbour beacon : rambu pelabuhan
harbour dues: biaya pelabuhan; pajak
pelabuhan
harbour duties : bea bandar
harbour duty : dinas pelabuhan
harbour light : Iampu penerangan pelabuhan
harbour master : syah bandar
harbour model: modal pelabuhan; ma
ket pelabuhan
harbour of refuge : pelabuhan untuk
berlindung selama badai datang
harbour town : kota pelabuhan
hard : keras teguh
hard coal: batu bara kurus; antrasit
hard chalk : kapur batu

hard copper: tembaga keras

hard core: terus keras; untuk fundasi;

atau untuk bawah muka jalan


hard court : lapangan dari aspal
hard drawn: ditarik keras
hard drawn wire : kawat yang di-
keras

hard facing : pelapisan keras

hard glass : kaca keras

hard grained : berbij i keras; ber".


keras

hard grease : gemuk konsisten

hard lead : timbel keras


hard limestone : batu kapur kera5
hard pitch : pek keras
hard rubber : karet keras
hard soldier: soldier keras; pateri .
hard soldering: penyoderan tlli._
rancing
hard spot : titik keras
hard standing: lantai keras ; untuk
kir kendaraan
hard steel: baja keras
hard water : air keras
hard 'Yire : kawat keras; kawat to:.
hard wood : kayu keras
hard metal: logam keras; padUa:
harden: menyepuh keras; rnp,nct.=-...,
hardenability : mempunyai sifa:
las; kehilangan sifat tiat antara
induk dan las; sifat dapat kua:
hardened steel: baja sepuh kera&
hardening : pengerasan; perkuata::
hardening carbon: pengerasan ka:
hardening velocity : kecepatan 5_
keras
hardeness : sadah; kekerasan
hardeness furnace oven: sepuh
dapur sepuh keras
hardeness grade: derajat keke.
hardeness of steel : kekerasan .
hardeness of water : soda air
hardeness number : skala ke~
angka kekerasan

Kamus Teknik Lengkap Ed is i Ter b

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

C'eS
_~_~

:::t keras

. keras; berb_
;:onsisten

-_ lS

kapur keras

penetration

hawse plug

penetration : pengerasan

hastening : persegeraan

hastily: lekas; cepat

..:s tester: alat uji kekerasan


hat: topi

...a-..........,..,.e man : pedagang barang-ba


hatch room: lubang palka

ri .
hatchet: kapal kedl; beliung

ue shop kedai barang-barang hatchet hammer : palu kampak

hatching : arsiran; arsir

..,....=..",....
~""e : barang-barang yang bersifat
hatching line : garis; arsir

hatching machine : mesin pengeram

: merusak; merugikan
hatchway: lubang palka

l
..-.~~~ : tak membahayakan; tak me
haul: mengangkat; menarik; menyeret; ,"
(h
_ _. :ak merugikan
mengangkut
f:
-=:::r.ci'c : fungsi bola; gelombang; na
haul down : menurunkan

~
.:2TIlonis
haul home : menarik
_:n:ni>c analysis: analisa selaras; a
haul line : tali kerek
, haul tight: menarik kencang (tali)
: . armonis
_::::::::l::m'c band: pita selaras; tali sela
haul up : mengerek
haulage : gaya tarik; upah tank; upah
.--,---,u,,
>', curve: lengkungan selaras;
seret penarikan

hauler: penarik; pengangkat

~gan harmonis
. c distortion : distorsi selaras hauling : penggerekan

: telepon)
hauling cable : kabel kerek

_ 'c function: fungsi selaras; hauling chain: rantai pengangkat; ran


- , ~ harmonis
tai kerek

;:lic motion : gerak selaras; ge


hauling machine : mesin kerek

:.. harmonis
hauling part : bagian pengangkat

.:iiil::=D!li' c series : deret selaras; gerakan hauling plant: instalasi penarik; seperti

- .::ills
traktor; buldoser; dan lain-lain

_-............c vibration : geteran selaras;


hauling power : gaya tarik

_ .:.:l harmonis
h auling rope: kabel traksi; rantai kerek

10'--.., ' ous: selaras (irama)


hauling winch : lir kerek

__"'-"=' : pakaian kuda


haven : tempat berteduh

: n : tombak berkait; alat untuk haven sack : karung untuk menyimpan

makanan

-->.._""ukap; harpun

: garap

hawk: papan turap; papan plesteran

: pemetikan hasil bumi

hawse : ungkak

_ _n>r : penuai padi; pemetik padi;


hawse flap : tutup ungkak

, penuai
hawse hole : lubang ungkak

""""':--..ond : kayu keras


h awse pieces: baut-baut ungkak; pel at

:ngsel; sendi; gerendel; seng


pelat ungkak

- kacing pintu
hawse pipe: pipa ungkak .

: menyegeraan; mempercepat
hawse plug : sumbat ungkak

-~.

: ras

_: ras; pateri ke.

~:oderan tun~

~eras;

untuk

- _s; kawat baj:


_S

; paduan kc
~s; mengeras
. nyai sifat SUl.,.;
j at antara 10)'
j apat kuat
sepuh keras
_ !Il; perkuatar.
~ngerasan kar~

kecepatan sc: _
:-kerasan
: sepuh ke:

.:z-;ajat kekeras.=..
.:kerasan baj:
i Oda air
;kala keker o

= ',- u s T e k n i k Len g k apE dis i T e r 'b a r u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.c hawser

~~

,~ hawser: tali tambat; kabel


~ hay: rumput kering
hay elevator: elevator rumput kering;
pesawat angkat; rumput kering
"
\0r hay stack : tirnbunan rurnput kering
.J haze: kabut; samar-samar; uap
.'~ hazy: berkabut; seperti kabut
~,
I:
head: kepala; bagian atas; utama; ting
'P
';_
gi energy
c
-0 head axle: poros (surnbu; aksi) utama
s~ head band: sengkang utama; ikat kepa
~
la
,;.~ head beam : batok dukung
u
head board : papan terowongan atas
head cushion: sandaran kepala; bantal
kepala
head department : bagian utarna
head driving gear axle : poros transmi
ni utarna
head feed pipe: pipa induk; pipa pem
bawa
head frame : rangka utama
head gate: pintu air atas; pintu air se
belah hulu
head girder : tulang punggung sayap
head group : gugusan utarna; kumpul
an utarna
head guard : kondektur kepala; kon
dektur pernirnpin
head light beam: control pengatur si
nar larnpu sorot (depan)
head line : berita pokok
head man : rnandor kepala
head metal : puncak tuangan; kepala
tuangan
head movement : gerak utarna
head of a hammer: kepal palu
head of entry : jenis pembukuan
head of nail : kepala paku
head of drain : titik tertinggi; sistirn
riol
head of the rail : puncak rei; kepala

i,
~

==

head worki
rel
head office: kantor pusat; balai be~~
head piece: topi baja
head phone : telepon kepala
head planning machine: rnesin ketz:::
alas gentong
head pulley : puli utama
head quartes : kantor pus at; rnarb:..
besar
head race: saluran atas; saluran pe::
bawa air
head rail: ambang atas (pintu)
head receiver: telepon kepala (pen.
rna)
head regulator: alat pengatur penga::::
bil air pada irigasi
head resistance: harnbatan udara;
sistansi udara
head room : ukuran tinggi bebas Se
lah dalam

head rope : tali kepala

head rounding and beveling ma

: buputan alas gentong; rnesi b


I alas gentong
head sail : layar utama
head sheave : kerek utarna
head ship : kepala sekolah
head side: sebelah kepala; sebelah :
cak
head solution: larutan utama.
head stock: kepala paksi; kepala IX
kepala tetap (bubutan)

head stone : bakal kuburan

head telephone : telepon kepala

head tree balon : teropongan

pinggir

head valve : katup kernpa; katup

head waters : rnata air

head way : pelayaran; tinggi bag: "

lam

head wind : angin lawan

head works : pabrik utama; "-

K a mu s Te k .n ik Leng k ap Edi s i Ter b ~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:usat; balai besc.:


kepala
e : mesin ketac

-.:.ma

- r pus at; mark:!..

~s;

saluran

pe c~

(pintu)
kepala (pene r:~

::.:1S
J

~ngatur

heat exchange {)

head works

..

pengcc

batan udara; :::

:mggi bebas s

-,-a
_ ~veling

mac .

-.-: roesi bub

:,.

ding: terowongan pandu; terowong


'::' a
dings : konsentrat
. er : palu air; ruang air; teng
. ding : lorong tambang horizontal.
ding joint : kampuh menumpum
:npuh pantakan.
.. g lamp : lampu sorot depan.
,..;' gland: tanjung; ujung daratan
-=-""lah)
. g light : iampu haiuan; lampu
. }[ depan
I
. boat: kapal karantina
::1enumpuk; tumpukanm timbun ,
:raching : pelindian tumbuk
- spoke: kepala jeruji
ting : pemanggangan tumbuk
_ : menumpukan.
"-"~.,..
,, : pendengaran; alat pendengar
~ ~ : pendengaran
'g, 'a\t\ '. -a\-a\ "penueng-al
_~e : kereta jenazah
: jantung; dapur tempa; ternpa
jacket: jaket dapur tempa; jaket
~:=Ipa

-....::: sebelah plli:

-:ng

_~ama.

kepala pom:

..=an

=- kepala
. jngan sebel2..:
-, : katup teL:.

_ sgi bagian <L

-=ama;

shake : retak sampai teras kayu


shaped disc: cakrarn bentukjan

beng ~:

wheel: eksentrik bentukjantung;


bentuk jantung
:1 wood : teras kayu
rth : tungku perapian; dapur api;
- sk.-u lumer; pendiangan
h plate : pelat pendiangan
-ch stone : batu pendiangan
: memanaskan; kalor; panas; ha
~ __:: menghangatkan
absorption : pengambilan kalor
. accumulator : akumulator kalor;
-c::.ghimpunan kalor; penyimpanan
.~am

~n1 US Teknik

'.'
kalor; aki akumulator
heat balance : neraca kalor
t
heat berrier : batas panas
iJ
heat capacity : kapasitas kalor
-rL
....
heat combustion : nilai panas
,i
heat conductibility: daya antar panas;
daya antar kalor
~.
heat conductivity : gaya antar panas;
gaya antar kalor
$
heat conduction : konduksi kalor; an- 'l
~
taran panas
c,
(h
heat conductivity : daya antar kalor
5;:
heat conduction : antaran panas; kon- ~.
duksi kalor
heat conductor : pengantar kalor
heat consumption: pemakaian/peng
gunaan kalor
heat contents : isi kalor
heat convection : konfeksi kalor
heat crystalization : panas kristalisasi
heat culmintaing point: titik tertinggi
panas
n~a\ (\e~~)opmen\ : per"kem'oangan"Ka
lor
heat diagram : diagram kalor
heat dissipation : pemborosan kalor;
pernborosan panas
heat drop energy: energi jatuh; panas
jatuh
heat dynamometer : dinamometer ka
lor
heat economizer : penghemat panas;
ekonomiser panas
heat effect : efek kaior; hasil kalor
heat emission : penyerahan kalor; pe
ngeluaran kalor; emisi panas; pancar
an kalor
heat energy : tenaga kalor
heat engine : sentral termis; sentral;
mesin kalori; mesin kalori
heat equivalent : tara kalor
heat exchange: pertukaran kalor; alat

Lengkap Edi s i Ter ba ru

'R

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

'.

>;

~~

pertukaran
.;: heat expantion : pemuaian kalor
~" heat formation : pembentukan panas
:, heat flow equation : persamaan aliran
~
~
(kalor)
.~ heat giving : memberikan kalor
.~ heat insulating material: bahan isolasi
panas
';.. lieat msulanon : petfyeK3tm kfilor
\' ~
-0
heat insulator : isolator panas
~~
heat level: batas tinggi temperatus; batas tinggi suhu
,'' ..j:'5 heat loss: rugi kalor; kehilangan panas
heat of combustion: kalor pembakaran
i.JI heat of condensation : kalor kandensasi
heat of evaporation : kalor penguapan
heat of formation: kalor pembentuk
an; saluran kalor
heat of fusion : kalor lurner; panas lumer
heat of liquid : kalor zat cair
heat of reaction : kalor reaksi
heat of solodification : kalor pembekuan
heat of solution : kalor pelarut
heat of sublimation : kalor sublimasi
heat of vaporation : kalor penguapan
"heat radiation : pemancaran kalor;
pancaran kalor
heat regulator: pangatur panas; reg
ulator panas
heat resisting : tahan api
heat resisting castinas : pengecoran tahan panas
heat resisting steel: baja tahan panas
heat rest : sisa (kelebihan) kalor
heat saving: penghematan kalor; peng
hematan panas
heat source : sumber kalor
heat stroke : serangan panas .
heat supply: pembawaan kalor; pema
sukan panas
~jJ

o
j

==

heating

heat expantion

m-,_

heat tank : penimbuhan kalor


heat test: uji panas
heat tinting : pewamaan panas
heat transmission: melukiskan kai.:
transmisi panas
heat transmission coefficient: koef
en pemindahan kalor
heat treatmen : pengolahan panas
be31
sam;m kaJor; satuan p
heat valve : rulai panas
heat wave : gelombang cuaca yang
ngat panas dan terik
heated : kacau
heated surface : bidang (perm~
yang dipanaskan
heater: alat pemanas; mesin pe~
heater tube : tabung pemanas
heating: pemanasan; jalan panas (rr: ~
al)
heating agent : bahan pemanasan
heating apparatus : pesawat pem
an; perlengkapan pengopak (api
heating area : permukaan pemana:;
luas pemanasan
heating body : benda pemanasan
heating by water: pemanasan (de :
air
heating capacity : daya pemanas:!:
heating channel : saluran peman..:..
heating coil: ulir pemanasan; ~"
pemanasan; kumparan pemanas.:::.
heating conductor : kawat pema:-..:.z
heating constant : tetapan pem
heating current: arus pemanasaI!
pijar; aliran pijar
heating curve : kurva pemanasa:.
heating device: alat pemanaSan :
ku pemanasan
heating effect : efek panas
heating element: elemen pern-
heat flame : nyala api pemana~
heating furnace : oven pijar:

om! :

Kamus Teknik Lengkap Edisi Ter b ~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

ieating furn

.:- gas

kalor

heavy oil

::':lasan

.....g gas : gas pemanasan

:-m panas
- ::lukiskan

(;

kaJc;~

:ient : koefis:

~.an}Janas

satuan panas

-=

g grill : kisi pemanasan


0 in an oil bath: pemanasan da
efupan mfnyak

~g

installation: lengkapan (insta

.35i) pemanasan
:.=-tm% m 'I/~~\\.~

.. ~m'd\l'd"i:;M\ ~\\)'d-

-,,-ah vakum

.:=.a ting jacket : mantel pemanasan


_Jaca yang sa

~ (permukaan

pemana.;
anas
~ panas (m~:~ in

:manasan
at pemanas:
-;- ~pak (api)
-=:J pemanas,c
_anasan
an (denga::.

-;. ring liquid : cairan pemanasan


_ ' ring limit : batas kalor
_~ :lng loss : hilang pemanasan
_ ~' g pattern : pola pemanasan
___ :ing plate : pelat pemanasan
___'-U.''i'> power: daya penyerahan kalar;
'::"":'1 bakar
.-~~ resistence : hambatan pijar; re
:3Ilsi pijar; tahanan pijar
.g rib : rusuk pemanasan
g space : ruang pemanasan
........_-~o spiral: ulir/spiral pemanasan
_~~!' stove : pemanasan angin
g surface : bidang yang mema
.1311

.:. temperature: suhu pemanasan


tension : tegangan pijar
_ _.,.,_ test: testa pijar; percobaan pi
<)

::e manasan
-:. pemanasc.:
- san; spi:-:.
:-emanasan
_: pemana5.::..
_ pemana!-_
_ _anasan; r_
anasan
. asan; ~

peman&5
asan

;-ij ar; d,,;

; ~ b a

: tube: pipa didih; pipa bouilleur


under pressure : pemanasan
- ::b tekanan
-alve : nilai panas
_ _~.: tire: kawat pemanasan
_ zone: daerah pijar; tmgkungan

_~...,~

- -knya dasar galian; mengerek;


__ .=:~at (dengan keran); menarik
: :nsir; angkasa
berat (bobot)
pemotongan yang lebih

~=5.'i

heaviside layer : lapisan heaviside


heavy : berat
heavy anode: anoda pejal; anoda masif
beavy artilery : pasukan tentara dengan ,;
senjata berat
heavy blow: tiupan keras; hembusan

..~n"i:,

"

heavy burden : beban berat


heavy caking coal : batubara talam be
'
rat
(,
heavy castings : benda cor berat
f;
heavy charge: muatan arat; isian arat y
heavy current: arus kuat; atiran keras/ ;;
kuat
n:
heavy current cable : kabel arus kuat
heavy current installation: perleng
kapan arus kuat
heavy duty gears: roda-roda penggerak
heavy duty oil : pelumas beban berat
heavy duty truck : truk angkutan ba
rang berat
heavy ends : hasil berat
heavy 'fluid : zat cair berat
heavy fluid separator: pemisah cairan
berat; fluida berat
heavy fuel : minyak bakar berat
heavy ground : tanah padat
heavy hydrogen : zat cait berat
heavy burden : muatan penuh sesak
heavy media: cairan berat; media berat
heavy media separation (HMS) : pe
misahan media; berat pemisahan; pe
misah lebih-kembang; pemisahan en
dap apung
heavy media separator : pemisah me
dia berat; pemisah lebuh kambang pe
misah endap apung
heavy medium material : bahan me
dia berat
heavy metal : logam berat
heavy oil : residu; minyak berat

s Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

heavy product

~~
'C3

heliomete:

'I) heavy product : hasil berat; produkta


~
berat
~
s" heavy rail : rei berat

heavy road: jalan yang sulit dilalui ka

o
';,
J
~

.'
' )J
('::<.._
'>.J
:;--

:,~
f~

'..I

55

height of limit : batas tinggi


height of root of tooth : tinggi kU::
gigi
height of scaffolding: tinggi peranc::.:
\:eRa tUill.)lu\:
h.e.i~t of suction. : tin~~i isa\lan
heavy sea ~ laut bergelombang besar
height suspension ~ tinggi pengg'
heavy sky: langit gelap

tungan
height of track: tinggi jalan
heav s~ar : s~ar berat

heavy soil : tanah berat


height of water: tinggi tekanan; tiG.::_
heavy type: huruf-huruf tebal

kempaan; tinggi air


heavy work: pekerjaan berat/kasar

heighten : menaikan; rnemperkuat


held back: rintangan; arah penghal,,-,:
heck: kancingan pintu

heldall : kopor temp at pakaian


hectare: hektar
hecto : awalan yang berarti 100 kali
helder : pernegang; pemilik
hectogramme : hektogram
helical : berupa spiral (berpilin)
helicar conveyor: alat angkut ben:..::::
hectograph : hektograf
konveyor miring
hectoliter : hektoliter
helical curve : garis sekrup
hectometer : hektometer
helical gear wheel: roda sekrup
hedge: memagari; melingkupi
hedge bill : pisau kebun; pisau potong helical line : garis sekrup
heel : tumit sepatu; tumrt; telinga; ko
helical reinforcement : tulangan s
helical spring: pegas sekerup
zen
heel post: tiang tumit; tiang sudut pada . helical ~tairs : tangga spiral
helical tooth: gigi sekerup; gigi
pintu air
helical wheel: roda sekerup
heel post of sluice gale: tonggak bing
helically wound screws : sekrup-sek:
kai belakang
yang berbentuk uliran

height : tingginya; ukuran tiriggi


helicoidal: berbentuk sekrup; be .

height mark : tanda ukuran tinggi


tuk; berbentuk uliran

height of barometer: kedudukan baro


helicoidal surface: bidang-bidang

meter
kerup; bidang uliran
height of centers: tingginya center-cen
helicopter
: helikopter
ter
height of center-line: tinggi garis sen helio : dengan bantuan sinar rna "'
heliocentric: heliosentris; heliose'
ter (pusat)
heliograph : heliograp; alat pe=_
height of cut: tingginya potongan
isyarat cara mernpergunakan Ce.
height of delivery : tingginya tekanan
height of fall : tingginya jatuh
untuk mernantulkan sinar matah
height of layer : tebal lapisan
pat pada suatu ternpat
height of lift : tinggi pengangkatan; heliogram : heliogram

heliographic : helografis

tinggi angkatnya
heliochromy : fotografi warna

height of light : tinggi angkat


height of liquid : tinggi zat cair
heliometer : heliometer

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terb6

hermetically sealed

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

heliomete
: tinggi

'

-. ,:ope

~ te

:inggi peranc -
-=051 isapan
.....:Jggi penggc=
jalan

_ :ekanan; ting_

= -:mperkuat
penghalar...:.
C2kaian
=ilik
:erpilin)
!:1gkut berul::
rrup

sekrup

.:...i

angan spr::
erup
-::ral
_ ; gigi utir:
""::up
: ekrup-sekr..,.
- p; berbo:
~g-bidang ~

ar matahc:
. heliosentr
:.lat pembc:
~n cern:::
. matahari ::

:rna

: he

:at

;:rope: he- '-'!!!I!I!I!Ir.

_ :.:-op

terapy :
helioscope
.;:cbatan de
-.:.... sinar matahari
: helium; sejenis gas
driving bell: genta salam yang
7~.s i campuran helium dengan zat
_n untuk rnembantu pernapasan
regulation: generasi helium;
- :: Z' lasi helium
: garis sekrup; spiral selenoid
: kemudi; celaga; roda kemudi
- tackle : taka! darurat
_ _ et : helm; topi baja; topi pelin
_~; topi tiang pancang
part : lubang kemudi
~r : tuas pengungkit
man : juru mudi
_ : menolong; membantu; bantuan
~r : penolong; pembantu; perto
:-::.!!an
-r spring: pegas bantu
: tangkai
axe : gagang kapak; tangkai
.e ring : gelang tangkai palu
-.e wedge : pasak palu
: mengeling; keliling; pingir; tepi
:..in kerah
cycle : setengah lingkaran
'-pherical: setengah bulatan bumi;
. ~ ::I ruk setengah bola
pherical candle power: kuat ca
...:=:.-a hemisferis
spherichal intensity: kuat cahaya
: :nisferis; intensitas cahaya hemis
~:1 S

~ phericat

light power: kuat caha

()

r'i
ya hemisferis
himespherical ratio: perbandingan he "
misferis
hemp: rami (untuk pembuatan tali dIl)
hemp core: teras rami; inti rami
hemp covering: pintalan rami; pintalan
dengan rami
hemp hard : pekerjaan rami
hemp insulation : isolasi rami
hemp jointing : paking rami
hemp oil : minyak rami
hemp packing : paking rami
hemp rope : tali rami
hemp row : pekerj aan rami
hempel pipette : pipet hempel; pipa
pindah hempel
hempen rope : tali rami
hendecagon: segi sebelas; hendekagon
henry'S law : hukum henry
heptagon: sudut tujuh
heptagonal : bersudut tujuh
heptahedral : bersisi tujuh
heptahendron : bidang tujuh
heptane : heptan
heptangular : bersudut tujuh; hepta
ngular
heptode : heptoda
heptose : heptose
heraldry: ilmu lambang-Iambang dan
asal-usul kelurahan
herb: tanaman; bambu; rempah-rem
pah atau tumbuh-tumbuhan untuk 0
bat
herbalits : ahli tumbuh-tumbuhan yang
untuk obat
herbarium: tumbuh-tumbuhan yang
dikeringkan
herbavarius : pemakan tumbuh-tum
buhan
hercule's rope: tali hercule's
hermetic : tak lalu udara
hermetically sealed : tertutup rapat

9 mus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

."

~~

high frequency ampilifi

herse

,p
'-'

herse : pintu turon


hexagon : sudut enam
hertz: hertz
hexagonal: bersudut enam; bersegi ~
."
".;, hertziah waves : gelombang hertz
nam; heksagonal
~ heterocyclic compound: persenyawaan
hexagonal
bar steel: baja karbon ting~
.~
heterosiklis
hexagonal
crystal system: susunan b
l'
.~ heterodyne: pesawat layang-Iayang
blur segi enam

; heterodyne circuit: hubungan layangan hexagonal head bolt: baut dengan .::'

~,
~ heterodyne coupling : hubungan hete
pala persegi enam
'J)
,,
_
rod
in
nut : mur sudut enam; IT.
hexagonal
( ,
,,) heterodyne freguency : meter pengusegi enam
3"~
kur gelombang heterodin; pengukur hexagonal steel: baja heksagonal; b.=.._
j
frekuensi heterodin
sudut enam
~~ heterodyne oscillator: pesawat layang- hexagonal system : sistim kristal h' .
'.1
sagonal
5
an
hexagonal
screens head: kepala seJcr _
B
heterodyne receiver : penerima layangan; penerima heterodin
!
segi enam
heterodyne reception : penerima hete hexahedral: berbidang enam; heksa.!:!!
rogen; hubungan heterogen; penerima
dron
hexahedron : bidang emas
Iayangan
heterogeneity : sifat tak sejenis; hete hexameter : heksa meter
hexane : heksan
rogenitas
heterogenous : tak sejenis; heterogen hexaphase system: sis tern enam f..
heterogenous system : sistem hetero hexavalent: bemilai enam; heksa\~
. hibernate ': menahan musim dingi:'.
gen
heteropolar alternator : dinamo arus hide : kulit (hewan)
hieroglyph : tulisan mesin kuno
tukar
heteropolar compound : kompon ane- high : tinggi
high amplifier: alat pengeras freq"
ka kutub (heteropolar)
heteropolar induction : induksi siklis
tinggi
heterostatic : hetrostatik
high building : oangunan berting!-.
heterostatic method: sistem heterosta high explosive : geranat letus; b
peledak sangat eksplosif
tik; cara heterostatik
high explosive bomb : born pele~
heuslar alloy : paduan heuslar
heuslar magnetic : paduan magnetik high frequency : frekuensi tingg
high frequency alternatif : mes:.::.
heuslar
kuensi tinggi; alternator fre ' __
hew : menetak; memarang; memotong
tinggi
hewn stone : batu tetakan
high frequency ampilification :
heyland diagram: diagram heyland
kuatan frekuensi tinggi; amplikE _
hexabromide : heksabromid
kuensi tinggi
hexacloride : heksaklorid
high frequency ampilifier : po:-::
hexade : heksade
frekuensi tinggi
hexafluoride : heksaflorid
~

Ka mus T e k n l k Le n g k a p Edi s i Ter b ~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

ampilifier

::igh frequency current


-i~h

--- ; bersegi e. rbon tingg:


. susunan he._~

dengan ke-

--= enam; mtc

-=-

kristal hek-

:epala sem;.

; heksaht-

enam fas::.
.-,; heksavalc-:.
- jm dingin

_ Jlkuno
vfas frequer..
bertingka:
. letus; bat.:.

.-J

_J
: m peleda}

~i tinggi

. : mesin t:
.or frekue:
cation: 1""":
amplikasi :-

frequency current : arus freku


~ns i tinggi
-=-gh frequency inducation furnace :
eapur induksi frekuensi tinggi ; oven
:"'_ duksi frekuensi tinggi
-':gh frequency induction heat : pe
anasan induksi frekuensi tinggi
~ gh frequency resistence : resistansi
::-ekuensi tinggi; tahanan frekuensi
::nggi
~ frequency tansformer : intrans
:-mnator frekuensi tinggi
:..gh frequency treatment : perawatan
:::-ekuensi tinggi
~ gear rods : gigi porsenling; roda
;:gi kecepatan satu
- gb grade : derajat tinggi; jenis yang
: ::ik; kualitas baik; kualitas tinggi
-Eh land : tanah pegunungan; daratan
.ggi
gil level railway : jalan kereta api
:mg ditinggikan
_ gil lift valves : katup-katup angkat
~~gi

_. mountains: pegunungan tinggi


performance sail plane: pesawat
_-=:.'a11g prestasi
_. potensial: tegangan tinggi; tekan
_-. [inggi
~ power : berkapasitas tinggi.
_ p ower modulation: modulasi ka
'. -itas tinggi
_ power station : pemancar berte

- ~a

_ _ p ressure: tegangan tinggi ; tekan


_ . :inggi
- pressure boiler: ketel uap tekanan
=. ~gl

pressure cylinder: silinder tekan

..:.:.. ::.nggi
er : pen: -

p r essure engine : mesin tekanan


;=1

;: ~1 U

high strengh cast iron

f)

~.

~,

high pressure feeder: antaran tegangan ~.


~
tinggi
~
0
high pressure process : proses tekanan
-l!
tinggi
0.
high pressure steam: uap tekanan ting
~.
gi
fi
high pressure tube: pipa tekanan tinggi ,t
high quality cast iron : besi tuang de- R
rajat tinggi

high quality steel: baja derajat tinggi


high road: jalan raya; jalan utama
,.
((,
high speed: kecepatan tinggi; jalan cc- ;.~
pM
high speed aerodynamics: aerodiamiiii
ka untuk kecepatan tinggi
high speed circuit breaker : sakelar
cepat
high speed cutter : frais kecepatan ting
gi
high speed cutting : frais cepat
high speed diesel engine: mcsin desel
tegangan tinggi
high speed drilling machine: mesin
gerak cepat; mesin bor kecepatan
tinggi
high speed engine: mesin jalan cepat;
mesin perputaran tinggi
high speed hammer: tempa kecepatan
tinggi
high speed lathe : bangku bubut kece
patan tinggi; bubutan kecepatan tinggi
high speed milling machine : mesin
frais kecepatan tinggi
high speed motor : motor jalan cepat
high speed rolling mill : pekerjaan ca
nai kecepatan tinggi
high speed steel : baja bubut cepatan
high speed telegraph : telegrap cepat
high street : jalan utama
high speed tool steel: baja bubut cepat
. high strengh cast iron : besi cor keku
atan tinggi

s T e k n i k Len g k apE di s i T e r ba r u

f
==

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~~:

high tensile

high voltage

,;) high tensile: dengan kekuatan tarik be,;


sar
~~, high tensile alumunium alloy: paduan
~
alumunium tarikan tinggi
:0
~ high tensile steel: baja dengan kekuat.~
an tarik besar
high tension: tegangan tinggi; dengan
kekuatan tarikan besar
?:;-. high tension ammeter : pengukuran
,,-I
ampere tegangan tinggi
~,
3 bigb tension apparatus : lm\mm.~ll \~:~
gangan tinggi; aparat tegangan tinggi,
f~
pesawat tegangan tingi
high tension battery: baterai tegangan
If
tinggi
high tension brass : tembaga dengan

,J

high tension insulator: isolator :


ngan tinggi
high tension line : hantaran teg~-_
tinggi; jaring tegangan tinggi; =
tegangan tinggi

high tension machine: mesin teg::..:


tinggi
high tension mains: jaringan teg ' _
tinggi
high tension network : jaringan tega

\.e%a\\'~,an

l<..ekuatan tank besaI


\\\~ \~"\).'&\\)"\). "-'().~\<e '. 'f..'().~\

1\%,('1\ \\1\%,%,\

high tension plant : instatasi tegan_


tinggi

high tension resls\anc.e ~ 'D.='oo.\ \'C'g,-o.


ngan tinggi; resistansi tegangan tingg
high tension safety device : keamanan
\.\n%%\

'&a.(e.t'S (me. : alat \len~atinggl


man tegangan tinggi
high tension cast iron coil: besi cor I high tension steel: baja nilai tingg'
\'a\:\.Kau. t\.u.~~\.
baja murni
high tension coil: koil tegangan tinggi; high tension switch: sakelar tegang~
kumparan tegangan tinggi
tiI).ggi
high tension current : arus tegangan high tension switch board: papan
tinggi
bung tekanan tinggi
high tension distributor: pembagi te- high tension winding: lilitan tegang:.:
gangan tinggi; distributor tegangan
tinggi; gulungan tegangan tinggi
tinggi
high test cast iron : besi tuang n:..::.
high tension dynamo : dinamo tegatinggilmumi
ngan tinggi
I high tide : air pasang
high tension feeder: antaran tegangan high top of tooth : tinggi kepala gi;
tinggi
high vacuum: hampa udara tinggi; _
high tension imder : pencari tegangan
cum tinggi
tinggi
high vacuum lamp: lampu vakum t:: _
high tension generator: dinamo tegagi
ngan tinggi; generator tegangan tinggi high vacuum pump : pompa vat_
high tension ignition : penyalaan tetinggi
gangan tinggi
high voltage : tegangan tinggi
high tension indicator : indikator te- high voltage amperemeter : peng
tegangan tinggi
gangan tinggi
high voltage bell: genta tegangan
high tension installasion : instalasi te
gangan tinggi
gi; alarm tegangan tinggi
\e1,'().n.1,'().n.

~\.~~ t<e\.\.~\.(\\.\.

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terb?

high voltage brush

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

yoltage bell
-olator tega
:-:n tegangan
:!llggi; garis

-~ in

tegangan

:an tegangan
_ ngan tega

_ --,-si tegangan
-=1ffibat tega
: 1Ilgan tinggi
- : keamanan
alat penga

. uilai tinggi:
.ar tegangan
_: papan hu
tegangar.
tinggi
ruang nila:

~epala gig:
~

tinggi;

y:-

_ \llicum tin~

J1pa yak
~g gl

- : penguk

high voltage brush: sikat (borstel) te


gangan tinggi
high voltage cable : kabel tegangan
tinggi
high voltage current : arus tegangan
tinggi; aliran tegangan tinggi tegang
an tinggi
high voltage current distribusutor :
pembagi arus tegangan tinggi; distrib
utor aliran
~ voltage source : sumber tegangan
[inggi
::Jgh water : air tinggi
~igh water mark : garis tinggi air
:igher degree : derajat lebih tinggi
.:.ighway : jalan raya
-gley curved handle: handel belokan
panjang
~e : gerak jalan dengan menempuh
arak yang jauh
.::........b ert space : ruangan hilbert
:-bert transform: alih ragam (trans
:'xmasi)
_debrand rule : kaidah hildebrand
_ : bukit; gunung
_ up : mengisi tanah; menumpuk
.. country : tanah berbukit
_ . : gagang; hulu; pegangan
: paling belakang; terakhir
_ axle : poros belakang; sumbu be

g
_ part: haluan belakang; bagian
~':'3kang

. tire : ban belakang


- _ wheel: roda belakang
. -r : menghalangi; merintangi.
:;;red setting : pengendapan terin
~ : pengendapan terhalang
:ffence : halangan; rintangan
,:. : engsel; sendi
. bar : jepit engsel
~ b olt: baut engsel; pena engsel

hobel

f!
I

~,

hinge chain :
rantai engsel
hinge compass :
jangkar engsel
hinge joint: sen
di engsel
hinge strap :
hinge strap
engsel pintu
hinged : dapat berputar; diberi engsel
hinged our : batang engsel
hinged support : penyangga engsel
hinged valve : katup sendi
hinter land : daerah pendalaman
hippo drome : tempat perlombaan balap sepeda
hire : sewa; upah
hire car : kereta sewaan
hire carriage : bendi sewaan; kereta
sewaan
hire of a ship: sewa kapal; ongkos ka
pal
hire purchase : sewa beli
hire purchase system: sistim sewa beli
histolbgi : ilmu jaringan tubuh
historical : beriwayat
histroy : history; riwayat; sejarah
hit : tolakan; langkah
hit : terkena; menyinggung; pukulan;
memukul
hit the mark : tepat pada tujuannya
hitch: mengancingkan; mengaitkan;
tinggal terkait
hitch: sentak; rintangan; gangguan; ke
rusakan
hitch: sentak; rintangan; ganguan; ke
rusakan
hittrort dark space: ruang gelap hittort
hoar frost : embun beku
hoarding: pagar sekitar rumah; pagar
kayu
hob: tusuk
hobel : pelat pemanas; hobel

- -.- u s T e k n i k Len g k apE dis i T e r Ib a r u

-.'

~:

=
n

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

" hobnail
~~
' J.) hobnail: paku dengan kepala picak
~! hobbing cutter: frais
'~~ hobbing machine : mesin frais
,~ hock-bummper: bomper sudut.
'~ hod: bak kapur; bak dari batu; bak
.:-;
spesl

~, hodometer : pengukur jarak

hoe: hak:; tajak:; sadak

'i)
?;_ hogged: mel eng kung
,,":;, hoggin: campuran kersik dan tanah liat
~ hogshead: tong besar
~2 hoist: pengungkit; pesawat kerek; el
~

f:~

=
' .1

evator

hoist up : menggerek keatas


hoisting apparatus: pesawat pengang
kat; mesin kerek; lengkap pengerek
hoisting cable : kabel kerek
hoisting crane : keran angkat
hoisting drum : teromol kerek; drum
pengangkat
hoisting eye : mata kerek; mata peng
angkat
hoisting engine: mesin penangkat; pe
sawat kerek
hoisting line : tali angkat
hoisting machine : pesawat kerek
hoisting motor : motor kerek; motor
keran
hoisting rope: tali kerek; kabel kerek
hoisting shaft : lorong tambang
hold: memegang erat-erat (erat); ruang
kapal; palka kapal; pegangan
hold back agent : bahan penahan
hold beam : balok palka
hold cargo : muatan palka
hold fast : pegangan; sekrup jepit; je
pitan ketel
hold fast ring: gelang suai; cincin suai
hold ladder : tangga palka
hold pillar : tiang tupang palka
holder : pemegang; pegangan; gagang
holder on : penahan; tukang memegang

hollow ke\
paku keling
holder up : penahan
holding bolt: baut tutup; bautsambung:
an
holding down bolt : baut fondasi
holding ground: tanah jangkar
holding out : tanah
holding power: gaya angkat; gaya lek....
holding screw : baut fondasi
hole: lubang; liang cekung; rongga
hole armature: angker lubang; angkt-:
liang
hole coupling : sambatan lubang
hole current : arus lubang; aliran I
bang
hole density : rap at lubang
hole electron pair: jari lubang elektn
hole gauge: ukuran lubang; penguh.'1.-:-
an lubang .
hole opening : pembukaan lubang
hole theory : teori lubang
hole through and through : luba:
tembus
holey: pemih lubang-lubang
holing : pelubangan; pembolong.:.
pembuatan lubang membukaan . _
bang
hollow: geranggang; rongga; kan
berlubang; tolong
hollow beam : balok bolong
hollow brich : batu berlubang; bam
rongga
hollow cable : kabel berlubang
hollow cathode tube : tabung kL
lekuk
hollow chisel : pahat (bulat) bolor,;
hollow clay tile: ubin lempung; be :..:
ga

hollow file : kikir berlubang ; kikir _

long
hollow ground : diasah lekuk
hollow key : pasak lekuk; pasak b ~ ~

K amu s Teknik Len gkap E d i s i Te rba

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

hollow key

hood screen (j
;':,

' mill

aug
~ ollow

bautsambung

_[ fondasi
jangkar

~ ~~at; gaya lekat


- jasi
=ng; rongga
_bang; angker

_. lubang
:.:lg; aliran lu
~

_bang elektror.
-g; pengukur

lubang

---=ng
_;:nbolonga":
- bukaan II!'

- gga;

karur.~

:1g

. mg; bata be
~ ang

-ung katOL
..-.: bolong
_:1g; beroe;
,,: kikir t.
.lk
~25 ak be r~_

mill : frais luar


::ollow pivot: pivot lekuk; tap cern bung
putar bentuk gelang
.:::ollow plane : ketam dengan telapak
bulat
_ollow punch: pipa bolong
: ollow tile : ubin berongga; blok be
~o ngga

.:.allow tile floor : lantai ubin berongga


.: ' llowing : lekukan lekukan
owing file : kikir aIur
__Ilowing knife : pisau tarik
2_ llowing plane : ketam alur
ter : sarung pistol dari kulit
_ _ 'um: holmium
e : rumah (tempat tinggal)
e industry: industri dalam rumah
me made: buatan sendiri ; buatan
~ am negeri
~ :ne made product : buatan dalam
==-::geri; produksi dalam negeri
e manufacture: buatan pabrik da
,.:::11 negeri
e industry: industri dalam negeri;
-=rajian rumah tangga
e signal : sinyal masuk
spin : j alinan tangan
trade: perdagangan daIam negeri
: sarna; sejenis
ocentric : homosentris
::!!OSentric rays: berkas homosentrik
_ _ ""....clic : homosiklik
geneity: homogenitas; sifat serba
. - a; kebersamaan
genizing : penghomogenan
_genous : serba sarna; homogen;
__ :::llS merata
}genous field : medan serba sarna
enous magnetic field : medan
et sejenis; medan magnetis serba
i homogen
.- '-1 U

..

homogenous mixing : mencam9ur ho- ; '


mogen; mencampur merata
homogenous mixture : campuran ho
mogen; campuran merat; campuran
sejenis
homogenous roof : akar sejenis; akar "
~'
senama
,;
homogenous system: sistim homogen
homogenous X-rays: sinar X homogen .,.
sinar X serba sarna
homologous series : deret sepancaran;
deret homolog
""
homologous term : suku sepancaran
homopolar : berkutub sarna
homopolar alternator : dinamo arus
tukar berkutub sarna (sarna kutub);
alternator homopoler (berkutub sarna)
homopolar dynamo: dinamo berkutub
sarna (sarna kutub); generator homo
poter (berkutub sarna)
hone : batu minyak; batu asah
honey: madu
honey comb: sarang madu; sarang le
bah
honey comb winding: gulungan sa
rang an lebah
honey comb coil : koil sarang lebah
honey combing: kropok; rongga-rong
ga pad a beton yang disebabkan keku
rangan pasir
honey machine: mesin pengolah madu
honey spindle : kumparan pengasah
honing tools : perkakas-perkakas pe
ngasah
honorouble : dengan hormat; penuh
hormat
hood : tutup motor; kap motor; kap;
reflektor
hood cath : kait kap motor
hood fastener : kuncian kap motor
hood lamp : kap lampu
hood screen : kap recik

s T e k n i k Len g k apE dis i T e r :b a r u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

_,

<:;
,:

'i)

hoof

hoof: kuku
hoof shaped : bentuk ladam; seperti
-~"
ladam
hook: kait (untuk memancing); penga
8~
it; kait-kait; siku-siku; mencantelkan
-~ hook anchor : pengkait kait; jangkar
kait
-~
hook bolt: baut kait
,!)
?:- hook break : kait penangkap
-\.} hook chisel : pahat kait
~"'.
hook draw bar : batok penarik
?
:\~ hook fish : pancing ikan
('::5 hook gauge: kait ukur
\j
hook in : mengaitkan; memasang
u hook lap joint: sambungan siku bersi
lang
hook nail: paku kait
hook on : mengaitkan
hook pin : baut siku
hook poker : kait api; pengopak api
hook reaping : pemetik padi
hook screw : sekrup siku
hook spanner : kunci siku
hook up : jaringan-jaringan stasiun ra
dio untuk sistem penyiaran serempak
hooked : bentuk kait; bengkok
hooked knife: pisau kait
hooker's law : hukum hooke
hook's joint: kopeling kardan; kope
ling universel
hoop: simpai; sengkong; gelang; ke
rah; dada; pinggiran besi [ingkar
h ood bond : sengkang penyambung
hoop driving machine : mesin petak
gentong
hoop iron : besi baut; besi pita; besi
simpai
hoop mill : pabrik baja pita; pabrik rol
baja mesin baja
hoop steel: baja simpai
hoop tension: tegangan lingkar; tarikan
lingkar
~i

horizontal

grat ~

hoop tongs :
tang peleng
kung bulat
hoop wood : ka
yu simpai
hooping : tula
ngan baja me
hoop tongs
lingkar
hooter : suling uap; tanduk klaksof.
sirine
hopkinson coefficient: koefisien hop
kinson
hopkinson test : penetapan rend~
menu rut hopkins on
hopper: corong tuang; corong isi; 0.
rong kilang; membongkar bawah (
lang keruk)
hopper barge : pembongkar bav. -"
(mesin keruk)
hopp~r dredger : lcincir keruk; kil a::.~
keruk dengan palka muatan
hopper wagon : gerbang bongkar sc .
diri (kereta api)
horizon : kaki langit; terowong ka '
cakrawala
horizontal : mendatar terowong kaF "
horizontal axis : poros mendatar
horizontal boiler: ketel uap menda ".
ketel uap membujur
horizontal cutter: mesin frais mep- -
tar; mesin potong mendatar
horizontal cylinder boring machint
mesin gerek silinder mendatar
horizontal desplacement : perpin~
horisontal
horizontal drilling machine: mesin ~_
rak mendatar; mesin bor menda~
horizontal electric profilling me
: metoda pemprofilan elektrik
sontal
horizontal engine : mesin horisor:
horizontal grate : rangka bakar cL:..-.:

Kamu s Teknik Lengkap Ed is i T erbs

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

tal grate

angs

- klakson;

;&lsien hop

..:.. rendaman
""""1g isi; co

'Jawah (ki

~ar

bawah

- uk; kilang
31

- ~ ngkar sen
~ng

kapal;

ong kapal
. ;-.datar
_ mendatar;
_ is menda

- machine:

~ j atar

:erpindahan

: mesinge
mendatar
~g method
. ~ktrik hori
~

orisontal
akar datar

~ -- bar L

horizontal joining
horizontal joining : ikatan dataL
horizontal lathe : mesin bubut menda
tar
horizontal line: garis; mendatar
horizontal machine : mesin horisontal
horizontal magnetic intensity: inten
sitas magnetik horisontal
horizontal plane: bidang mendatar/
horisontal
horizontal section: penampang hori
sontal
horizontal shaft : poros horizontal
horizontal slicing: pengirisan horison
tal
horizontal steam engine: mesin uap
horisontal
horizontal throw: lemparan horisontal
horizontality : kedudukan horisontal
horn : tanduk paron
horn antenna : antena tanduk
orn arrester: penangkal kilat tanduk;
arester tanduk
:"'orn break fuse : pengaman tanduk;
sekering tanduk
::orn loud speaker : pengeras suara
2{)rn shaped : bentuk tanduk
.: .nrn silver: perak-tanduk
~ o rn stone : batu tanduk
_ rn swicth : sakelar tanduk
: 0rned : bertanduk
--: rngate : lubang tanduk
blende : homblenda
_ rnfles : homfel
:',j rnstone : batu persegi
_ rologi : pengukur waktu
scope : penyelidikan bintang pada
:::waktu-waktu ketika orang dilahir
L ID untuk meramalkan penasiban
-::se : batu tangga; anak tangga; undak
. e boat: kapal tambangan

_:e car : trem kuda

. e drive : perusahaan kuda

~ mus

hose fire engine


horse fat : gemuk kuda
horse ferry : kapal tambangan
horse hair sieve: saringan rambut kuda
horse shoe: sepatu kuda; hak kuda
horse hour: jam tenaga kuda; jam daya
kuda
horse leather : kulit kuda
horse plough: bajak kuda
horse power: tenaga kuda; 75 kg m/
detik
horse power actual: tenaga kuda efek
tif
horse power brake: tenaga kuda sesungguhnya;tenaga kuda pengabaran
horse power effective: tenaga kuda efektif
horse power electric : tenaga kuda e
lektris
horse power indicated : tenaga kuda
indikator
horse shoe : besi ladam; bentuk besi
ladam; sepalu kuda
horse shoe curve : kurva tabel kuda
horse shoe iron : besi ladam batang
kuda
horse shoe magnet: magnet besi ladam
horse shoe smith : tukang sepatu kuda
horse shoeing : memasang ladam kuda
horse shoer : tukang besi ladam; pandai
besi ladam
hose: pipa karet; selang; selang keba
karan
hose box : lemari selang
hose clamp: sengkang selang; jepit se
lang
hose clip : jepitan selang
hose coupling : sambungan/kopeling
selang
hose drum: teromol seiang; gelendong
selang
hose fire engine: pompa pemadam pa
kai selang

Teknik Lengkap Edis[ Terbaru

tC;

~.

r
'J:"

r:y.

-~

(1.

~'

~.

,~

(~

~
'is

t~

('f ).
r\.

~.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

hot wire instrument

hose mask

:~

'~
';.J

hot drawn steel pipe: pipa baja tarikaJ:


panas
hot fIlament: kawat pijar
hot forming roll: pembentukan rot pa
nas
hot gas efficiency: efifiensi gas pana.:
no\ gases ~ 'gaos 'n'dil.'g'd\\"j)'dil.'dOS
hot house : kamar pengeringan

hot junction : sambunganpanas; hubu


ngan panas

hot metal process: proses logam panas


hot oil : minyak panas

hot oil pump : pompa minyak panas

sin udara panas


hot air heater : instalasi pemasangan hot plate : pelat pemanasan

hot pressed : dikempa keadaan panas


udara panas

hot air heating : pemanasan udara pa- hot rolled : dicanai (keadaan) panas

hot rolling : Qengerolan Qanas


nas
bot air machlne : mesin angin \"larras
bot saw : gerga)l \"lanas
hot air motor : motor udara panas
hot scarfmg : penudungan panas
hot air seasoning: pengeringan buatan hot short : butiran pecahan merah
(untuk kayu)
hot shortness : kegetasan sikat panas
hot air tower : instalasi pemanas udara hot spot : pelat panas
hot air turbine : turbin udara panas
hot topping method : metoda penge
hot bath : rendaman panas
tapan panas
hot bath quenching : celupan panas
hot top : juang mati
hot bed : tempat bib it persemaian
hot tube ignition : penyalaan pipa pijar
hot bending test: testa pembengkokan hot water : air panas
panas
hot water calorifere : dapur air panas
hot blast : tiupan panas
hot water funnel : corong air panas
hot blast cupola : kupola tiup panas
hot water heating : pemanasan (de
hot blast main: aglomerat tiupan panas
ngan) air panas
hot blast stoves: instalasi pemanas uda- b ot water injector : injektor air panas
'i'2> \.\\'2>\,>\)''i \\Wg'g\)
\\\)\ v;'O\\~~ ~\.~~ '. 'i'>\'i'>~ ~\'; 'i'>~'i\~""
b...Qt bu.lb (!,\.\.'{}\.\.(!, ~ "lRGtGr k.e.qala lii..\,ar
b...Qt wate.r ~u.m~ : qQmqa all: qauas
hot cath ode: katode plJar; kawat pijar b ot water tarik : beJanalbak a'If pana~
hot water test : testa air panas
hot charge : muatan panas
lm't ~~'t'fl ~~ ~ 'tJ<fi. -i,l 1>'O.ll.'O."
hot rnargmg : pernua'tan panas
no\ 'W'u~ 'n'ro1\~\~'i: -. 't-il.'g,1':I'k1':l1 'dTh-ptC'":
hot chlse) : pallal panas

hose mask: masker slang; topeng slang


hose pipe: pipa karet kebakaran; selang
kebakaran; selang penyambung (ke
reta api)
1'- hospital door: pintu datar. pintu rumah
sakit
.~ nosplta't s'nip : 'Kapa\ ruman SaKl'\.
"r' hospital train : kereta api ambulan
"'Jl
(':>: hospital waggon : kereta ambulans
." j
hot: hangat; panas
~'~
~ hot air : angin panas; udara panas
;j hot air engine: mesin angin panas; me-

,~
"

\;~~
'J

hot clip coating: pelapisan pada logam


den~an

cara qenceluqan kedalam ti-

~~~~~~
hot drawing : penarikan panas

memual

hot wire galvanometer: galvanometer


~

hot wire instrument : Qengukur kawat

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

trument

-an rol pa

pijar
hot wire voltmeter: pengukur volt me
muai kawat panas
hot wire wattmeter : pengukur watt

kawat panas/memuaj
: gas panas

-=S

_gan

~ illas;

hubu

_}gam panas
:-ak panas
:laan panas

.-ill) panas
-.:.nas
- panas

merah

:ikat panas

hot wire voltmeter

oda penge

.ill

pipa pijar

r air panas

; air panas

-;:.::nasan (de
..;Jr air pana~
- m as
]lr panas
:Jic air pana,
:"'1 nas
--:mas
___~r ampere
: llvanometc:

hot working : pengerjaan panas


hotel switch : sakelar hotel
hour; jam
hour circle : lingkaran deklinasi
hour counter : penghitung jam
house : rumah
house boat : kapal tempat tinggal
house circuit : sirkuit rumah; jaringan
(listrik) dalam rumah
use connection: sambungan (listrik)
-erumah
::l.Ouse connection board: papan sam
bungan (listrik) kerumah
....ouse door : pintu rumah
use drain: saluran buangan air dan
rumah
use front: muka rumab; halaman
:-umah
--=- use hold-ware : keperluan rumah
:angga
e installation: instalasi listrik ru
::lah
--=-_ e service meter: meter listrik ru
- ..ah
- e telephone : telepon rumah
e wiring; jaminan listrik rumah
. g: sarung; bungkus; rumah-ru
- J"lh ; kerangka; penumpunah
_....:-ing of the people; perumahan rak
; bangsal; kap tungku tempa
much (how many) : berapa
; pelana gajah
. er; sejenis meriam keeil
: perahu keeil
: paras; pusat; rada; nabe; kuduk
e : rem teramol; rem nabe

huygens reverse wave

()
;:: ,
!::

hub cap : kap nabe; tutup nabe


hub cover : kap nabe; bungkus nabe
hub gear; nabe perseneling; nabe per- .'""'
-V
eepat
n.
.it;, '
hub spindle: paras tusuk
~;
bubble law : hukum bubble
hue; rada
hulk : tubuh kapal rongsakan
hull: sarung; bungkus; tubuh kapal;
kulit
hulling mill : penggilingan; mesin ku r f. .
>- ..
pas
;~
hum: menderam; berdengung; mendengung
D
humefy : membasahi
humid: lembab; basah
humidification : pembasahan
humidify : membasahi
humidity : kelembaban; lengas
humming condenser: kandensatar de
ngung
hump : bukit langsiran
h~us : humus; tanah tempat betanam
hunh backed : bungkuk
hundred : seratus
hundredth : seperseratus
hunter: pemburl,l; penyusul
hunting: ayunan (mesin listrik)
hurdle work : pagar anganan; untuk
mencegah erosi (pada sungai)
hurricane : taufan; tapan; badai
hurter: batu tumbukan; tiang tumbuk
an
husk: batak; kulit
hut : gubuk; barak
hutch: kandang; gerobak barang tertu
tup
hutch product: hasil tabung (retak tam
pung)
huygens principle : asas huygens
huygens reverse wave: gelambang ba
lik huy hgens

-'n u s Teknik L e ng k ap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~

hyalin

hydroulic test

~01

,0
,;
"~"
.~

.~

T'

.g

1
~

"jJ

?::

"-'
f;

j
reg

=
'.J

jf

hyalin: seperti kaca; seperti hablur


(kristal)
hyalite: hialit; opal kaca
hyaloid: seperti kaca

hybrid: seperti dari unsur yang berla
inan jenis
hybridication of eigen function: pem
bastaran fungsi nafsi
hybrid tee: hibrid (bastar)
hydrant: pipa air
hydrate: hidrat; persenyawaan kimia
hydrat of lime : hidrat kapur
hydrate water : air hidrat kapur
hydration: hidrasi (persenyawaan kimia
dalam air)
hydration water : air hidrat
hydraulic : hidrolis; hidrolik
hydraulic accumulator: akumulator
hidrolik
hydraulic allowance: tambahan hidro
lik
hydraulic architecture: ilmu bangunan
air; arsitektur hidrolik
hydraulic holier test: testa tekanan air.;
percobaan kern pa
hydraulic brake : rem hidrolik
hydraulic cement : semen hidrolik
hydraulic classifiet : pengkiasifikasi
hidrolik
hydraulic coupling) kopeling hidrolik;
kopeling zat cair
hydraulic crane : keran hidrolik
hydraulic dredger : kapal keruk hisap
hydraulic ejector: alat penghisap yang
dikerjakan dengan tenaga air
hydraulic engineer: insinyur hidrolik
hydraulic engineering: ilmu bangunan
air
hydraulic excavation: penggantian de
ngan cara penyemprotan dengan air
hydraulic force : tenaga hidrolik
hydraulic generating station : sentral

tenaga air
hydraulic hammer : palu hidrolik
hydraulic jack: dongkrak hidrolik
hydraulic laboratory: laboratorium il
mu bangunan air .
hydraulic lift : lift hidrolik; elevato~
hidrolik
hydraulic lime : kapur hidrolik; kapur
air
hydroulic main: saluran pipa air ber
tekanan tinggi untuk menggerakkan
kran lift dan lain-lain
hydroulic mining : tambang semprm
tambang hidrolik
bydroulic mortar: adukan hidrolik; te
naga air
bydroulic motor : motor hidrolik
bydroulic power : tenaga hidrolik; tell2
ga air
hydroulic power supply: pengisian h:
drolik
hydroulic press : kempa hidrolik; pe
mampat hidrolik; press hidrolik
hydroulic pressure : tekanan hidrolil
hydroulic pump : pompa hidrolik
hydroulic radius : ruji hidrolik
hydroulic riveter: pesawat hidrolik . ~.
ling
hydroulic riveting : kelingan hidrClL..!
keling
bydroulic riveting hammer: palu .
ling hidrolik
hydroulic riveting instrument:
wat keling hidrolik
hydroulic : serai paking hidrolik
bydroulic slurry transportatior:
transportasi lumpur hidrolik
hydroulic speed circuit : sirkuit
patan hidrolik
hydroulic stowage : pengisian hi ~.
hydroulic stowing : pengisian hidz
hydroulic test : percobaan hid:-:-

Kamus Teknik Lengkap Edisi Te rb8

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

oulic test

hydroulic tester
percobaan tekanan air
hydroulic tester : alat uji hidrolik
ihydroulic transportation : pengang
kutan hidrolik; transportasi hidrolik
hydroulics : ilmu hidrolik; tentang alir
an zat cair/gas

3ydrO aeroplane : kapal terbang air

nydro carbin : zat air arang

hydro carbon : zat cair arang

..::drolik
-idrolik
"":!torium il
elevator
; kapur

hyperbola
hydrogenolis : mengandung zat air; de
ngan kadar zat air besar
hydrograph : pencatat pengukur lem
b~

ber

1:Jydro carbon gas: gas hjoro k!iroon

Dydrolite : hjdrj}j[js

;'rdro central: pusaC Cenaga air


.:.:-drochloric acid : asam garam
_drodynamisc : hidrodinamika
~_ droelectric : hidroelektrik
::-:-droelectric station : sentral tenaga
'tiI": sentral hidrolik
oric acid: asam zat cair fluor
: hidrofoil
,,-,=...,....J,..., oe : menolak lembab
: zat air; hidrogen
atom : atom zat air
bomb: born zat air; born hi

hydromagnetic equation : persamaan

=:Ig

ajr

sempror

.:..idrolik; te

--r. 'Q,-um\'w.

-~a mdrolik; ten=

:Jly : pengisian

pa hidrolik;
-:-:ess hidrolik
(ekanan hidro:
- _mpa hidrolik
-_ji hidrolik
-:-; awat hidroIik k:--
-o(elingan hidrr
er .: palu

~rument

: pc::

n g hidrolik
ansportati
- hidrolik
. :lit : sirkuit -

~ en

compound : persenyawaan

content : kadar zat air


m electrode : elektroda zat air
=__ flame : nyala api zat air
fl uoride : zat air fluor
;, --' ion : ion zat air
...,...:;:......,-~..- ion concentration: konsen
::;::r cair
-' otope : isotop hidrogen
--'~_-_
~ I)xide : zat air
...-'----- ?CI"oxide : peroksid zat air
----- : cale : skala hidrogen
-----.,.,.- .illlfide : zat air belerang
_-"::=:::!'J!:l . ermometer : termometer

:~ngisian

hi .
~cngisian hi
~ obaan hi<i-:--

T erb .;:

mempersenyawaan de
""",=:::;;~:::1iiOll

: hi dro genis asi

::-;
~

hydrographer : hidrograf

hydrographic : hidrografis

hydrography: hidrografi

hydrology : hidrologi

hydrolysis : penguraian air

- -ggerakkan

,,t,

hidromagnetik

hydromagnetic instabilities : ketak


mantapan hidromagnetik
hydrometer: hidrometer (alat) pengu
kur udara
hydrometer analysis: analisa/percoba
an hidrometer
hydrometry : hidrometri
hydrophane : hidrofan; opal air
hydrophone : hidrofon
hydroplane: kapal luncur; kapal ter
bang air
hydrostatic: hidrostatis
hydrostatic balance: neraca hidrostatis
hydrostatic press : kempa hidrolik
hydrostatic pressure : tekanan hidro
statik
hydrosulfide : hidrosulfid
hydrosulfite : hidrosulfit natrium
hydro technics : hidrotehnik
hydroxide : hidroksid
hydroxyl : hidroksil
hydroxyl group: golongan hidroksil;
kelompok hidroksil
hygiene : ilmu kesehatan
hygrometer : higrometer
hygrometric : higrometis
hygrometry : higrometri
hygroscope : pengukur lembab
hygroscopic : higroskopik
hyperbola : hiperbola

Teknik Lengkap Edisi Terbaru

'k

;:~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com
..

ice break!

hyprebolic
..:'::!~

~i-l
<~

'~"

"

,"'\',

'!,~

}
'\.J}

('::'-:,,-)
:'3

:,1

r}

=
I

hyprebolic: hiperbolik
hyprebolic function : fungsi hiperbolis
hyprebolic logarithm : logaritma hi
perbolik
hyperbolic partial differential equa
tion : parsial (panggu) hiperbolik.
hyperboloid: hiperboloid
hyper conjugation: hiper konjugasi
hyper fine structure: struktur hiperha
Ius
hyper geometric : hiper geometik
hyperon: hiperon
hyrometaliurgy: metalurgi air; metalur
gi hidro
hyrometer: hidrometer.
hyroscope : hidroskop
hyrostatic head : tinggi hidrostatik
hyrosulfide : hidrogen sulfida
hyrothermsil deposit : deposit hidro
termal
hygrometer : higrometer
hydroulicking : penyemprotan air
hydrocarbon : hidrokarbon
hydrocsacking: penghidro rengkahan.
hydro cyclone : siklon hidrolik
hydrogenation : hidrogenasi
hydrolysis : hidrolisa
hyperopia : rabun dekat
hypobromite : hipobromit
bypocblorite : hipoklorit
hypocyloid : hipoksikloida
hypo-eutectic : hipo-eutetik
hypo-eutectic cast iron : besi cor eu
tektaid
hypo-eutectoid : hipo-eutektoid
hypo-eutectoid steel : baja hipo-eute
ktaid
hypotenusa : garis/sisi miring
hypotenusa plane: bidang sisi miring
hypotheisis : hipotesis
hypsometer : pengukur ketinggian
hysteresis : hi5teri5

hysteresis coefficient : koefesien hE


teresis
hysteresis constant : tetapan histere>
hysteresis current: arus/aliran histe:-e
sis
hysteresis curve: lengkungan hister _
hysteresis cycle: diagram histeres i~
hysteresis diagram: diagram hister~
, hysteresis frequenty : frequensi his:.!
resis
hysteresis heating: pemanasan his[e=
sis
hysteresis log: sudut susulan histe
hysteresis loop: simpul histeresis; Ie::.;
kungan histeresis
hysteresis loss : rugi histeresis
hysteresis meter : pengukur hister- :
, hysteresis tester: pengukur histereL
I
percobaan histeresis
hysteria: gangguan syarat yang mee;
babkan penderita menangis atau te.:
wa sejadi-jadinya atau kurang .
mengawasi diri sendiri
hysteric : bersifat histeria atau me~
nai histeria
hysterics : serangan panyakit histf'

I-armature: angker 1

I beam: balok I; balok profil I: =

baja bentuk I; baja profil


I-steel: baja I
ice age: periode es; kala es; zar:::.::
ice apron : perengkah es
ice berg : gunung es; bungkab t..:
ice boat: kapal es; kapal pen:: ~
pemecah es

ice bound : dikitari es beku; ten

es beku

ice box: lemari es; peti es

ice breaker : (kapal) peren~'

Ka mus Teknik Lengkap Edisi Terb c.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

""~;:';f-;;;c-;;r .- '<&'<<7!7-'aca:;rC7f"

'r,,,, ,,,,,,~
fl

...:::m histere
histeresis

~teresis

- histeresis

_=nsi histe

-9I1 histere

- histeresis
:resis; leng

_ _ ~}ln~ enJ
ice cap: tudung es; kirbat es; kap es;
es coating; lapisan es
:ce cold: dingin sekali; ding in seperti
es
colour : bahan warna lansung
-re cream: es krim; es putar
::e factory : pabrik es
._ field: medan es; lapangan es
__ formation: pembentukan/perlekat
.ill es

free : bebas dari gangguan es

::e grating: kisi-kisi es

_
---"~;...__::-:.:-'
~ identification colour : w~rn'!JJeD !!e:-~
",
identification papers : surat keterang- rt
an; surat-surat identifIkasi; surat-surat '"c
legitimasi
..
;;
identification plate: pel at nomor; pelat X
pengena
~,
identifing threads: kawat tanda
~.
identify : melakukan identifikas-i; me- ,<.
nyamakan
~!,
identity: persamaan; keidentikan iden- 12
~;
titas
identity period of atom : identitas peI
riode atom

'lfuuOumna'\)\: --.

:-~is

- histeresis
- histeresis;
"illg menye
- atau terta
:urang bisa
_:au menge

J:it histeria

_-11 I; I steel

-: zaman es
es
perengkalli

~ kah

; terkurung

~engkah

/ <\e6~ - ir~;;:;~

(&frr7/d:ii:iY~7~if'cfdfJ :,

es:

" bar L

\fu\)'i..1:\)nya'\)~

_c indicator : indikator es

~ lollipop: es loli

-'" machine: mesin es

- making : pembikin es

_= needles : jarum-jarum es

.:: plough : perengkah es

s.afe : lemari es

-:" rime : periode es; jangka waktu es


warning unit : indikator es
water : air es

idiomorphic : idiomorf
idiostatic : idiostatik
idiostatic method : sistim idiostatik;
metode idiostatik
idle: kosong; bebas; tak terpakai; tak
bekerja; berhenti
idle coil: koil tal bekerja; gUlungan tak
bekerja
idle jet: perecik jalan bebas
idle pulley : puli hantar
~ fOrks : pabil'K es

i&e wnee) : rooa antara; rooa antar;


.......2llograph : denah

cakram antar puli peregang

e : kerucut es
idle wire : kawat tanpa arus

o : perlekatan es
idler: katrol pengarrtar; roda pengantar

-- edron: bidang dua puluh


idle gear : roda gigi sekunder

: seperti es ; dingin seperti es


igloo : rumah orang eskimo

: cita-cita baik; sempuma


igneous: seperti api; menyala; menge
assebly : rakitan sempuma
luarkan api

,:,,::.ll condenser : kondensor ideal


igneous rock : gunung berapi

_:::npurna)
ignitable : dapat menyala

gas: gas ideal (sempuma)


ignite: menyalakan; membakar; memi

trasformer : transformator sem


jar

: _ a; transpormator ideal
igniter : penyala; alat urrtuk menyala

: sarna
kan/membakar

ric : identik;sama
ignition: penyala; pengapian (motor);

ical : sembunyi; bersamaan bunyi;


pembakar

T ek n i k Lengkap Edisi T erbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~n~t~o~ ad~ustment

.,':,,! .__ _

iUumi~ation dynamc.

adJustment: pengatur; penga- i IgmtlOn power: fitik nyala


I ignition powder : serbuk penyala
plan
ignition analyser: osilograp penyalaan . ignition spark : cetusan penyalaan
ignition anode : anoda pengapian
ignition switch : sakelar penyala
ignition apparatus: alat penyalaan; pe- ignition temperature: suhu(cemperatlL
sawat pembakar; aparat penyalaan
penyala; titik nyala
ignition by low tension fuses .: penyala- ignition trouble: gangguan penyalaar.
an pijar
ignition tube: pipa pijar; tabung pija~
ignition cable: kabel penya!a
ignition voltage: tegangan panyala
ignition chamber : kamar penyalaan; ignition wire : kabel besi
pesawat penyalaan
ignobfe : tak mumi
ignition circuit : sirkuit penyalaan
ignoble metal : logam tak miImi
ignition coil: kumparan penyala; koil ill assorted: tidak saling sesuai; tid
penyala
pas dengan satu yang lain
ignition compositor: transformator pe- ill balanced : tidak seimbang
.
nyala
ill conditioned: dalam keadaan buru\.:
ignition control : pengatur penyalaan
kondisi buruk
ignition control lever : gagang penyala ill framed: berbingkai; miring
ignition control light : lampu pengawas illimitable: tak terhingga; tak terbat::~
pengapian
illume : menerangi
ignition delay : tunda nyala
illuminant : bahan pemberi cahaya; ala
ignition device : alat/aparat peyala;
pemberi cahaya
lengkapan penyala
illuminate: menerangi; memberi call::
ignition exciter: pembangkit penyalaan
ya
ignition interrupter: pemutus penyala- illuminate scale: pikiran terang; skL
!Ill
telang; skaJa bertemu
ignition key : kunci sekerup kontak; illuminated dial instrument : instL
anak kunci kontak
ment dengan pembagian skala terce;
ignition lever : handel penyala
illuminating engineer: ahli teknik V
nerangan
ignition light: cahaya penyalaan; lampu
penyala
illuminating engineering: teknik pc :
rangan (lampu)
ignition lock: kunci kontak
ignition loss: rugi penyalaan; rugi pe- illuminating gas: gas lampu; pene_
ll~wj))'dll
tt!batt !bas ~ iluminasi gas
ignition magnet
illuminating power : kuat cahaya
: magnet peillumination : penerangan
nyala
illumination apparatus : alat pen~ ignition order :
ngan; pesawat penerangan; perle~ =
urutan penyakapan penerangan
laan
I illumination cable : kabel ilumin~
penerangan

ignition plug :
ignition plug
illumination dynamo : dinamo p.

busi penyala
Ign~tlOn

- - - - -- ---- ------'--- -

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terba-- _

::::nation intensity

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

ation dynamc
. .!k penyala

....J penyalaan

3J penyala

:'Jhu/temperatu:

:, :-~g an

_~.l.Lation

an penyalaa::.
; tabung pija:
~gan panyala
>:si
7 =

- k murni
_g sesuai; tida:
~ lain
::3bang
:-:eacIaan buru;
: miring
?~a; tak terba
ri cahaya; at:..

memberi caL

_ :m terang; sk2

:lI1lent : insL_
.:: can skala ter~
: ahli teknik t : .
o :

_ ~an
:....::::ination intensity : intensitas pe

teknik pe :7

:ampu; pene,_

=s

Jat cahaya

_ ::an

: alat pene._
D gan; perle:-.;
-bel iluminL:

_ dinamo pe:-::

~ 3rba r

light: cahaya penyinaran;


~ ~-:: :::-angan buatan
.----u..... ation photometer: iluminome

i-..~.l.Lation

plant: pemasangan pene


- -:: an lampu
_~"~ation power : kekuatan pene
-=~ 2..'1; tenaga penerangan
.-.-.---l.lJative : sifat pemberi cahaya
_~....ator : alatllampu penerangan
.~~'~e : memberi lampu; memberi
tion : ilustrasi; gambaran; pen
:i1ated : ventilasi; buruk; venti
sempuma
-e : ilmenit
_;;: : tara; bayangan; area; patung
~ carver: pemahat patung (kayu)
_. distance : jarak bayangan
~ formation: pembentukan baya
-.,, ~

:-:- frequency: frekuensi gambar


_ point : titik gambar
~ _ reactor : reaktor bayangan
: .:.harpness: terangnya gambar
~ :s.iz.e : ukuran yang sesungguhnya;
- bayangan
_ ,!nthesis : sintesis gambar
_- lny : kbayal
=~::.!:'a tion : kbayal; fantasi; angan
mengikatkan; melingkungi;
-- ":enamkan; menempatkan; me
_ -.:.ngi
cable : menguburkan kabel
~...-:;.'...::-:u column: tiang dinding
: mengisap; menyerap
===-;ti"on : absorpsi; pengisapan; pe

immobilize
nyerapan
imbowment : lengkung; kubah
imbricate : menutup seperti atap genteng

l)

~.

~~
<

J
G
-,

(t.
imbue: mereciki; merendam; mengairi .
~'
imino group: golongan imino; kelom- g
pok imino
~.
imitate: meniru; menuruti; mengikuti;
menjiplak
imitation: tiruan; imitasi; jiplakan
imitation loathe : kulit buatan/tiruan;
0'
kulit imitasi
f:
imitation marble : marmer/pualam ~ .
imitasi
I
imitative arts : seni rupa
imitator : peniru; penurut
immeasurability : sifat tak dapat diu
kur; tak terukur
immeasurable : tak dapat diukur; tak
terukur
immerge : mencelupkan
immerse: menghilang; menyelam
immer:sion : imersi; pembenaman; pen
celupan; penyelaman
immersion battery : baterai celup
immersion body : pencelup
immersion heater: pencelupan listrik
immersion lens: lensa badan celup mi
nyak
immersion test : uji rendam
immersion vibrator: alat getar intern;
alat untuk memampatkan adukan be
ton
immigration : imigrasi
immigration office : kantor imigrasi
immigration service: jawatan imigrasi
immiscible : tak dapat dicampur
immiscibility : sifat dapat dicampur
immobile : tak bergerak
immobillise : dihentikan
immobility : sifat tak bergerak
immobilize : membuat tak bergerak

- -ru s Tekni k Lengkap Edisi Ter ba ru

,~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

immovable

impermeable to waH:.!

:~

'~

';.J
immovable: tak bergerak; teguh

immovableness: sifat tidak dapat ber


gerak

immovables : barang tetap


~ immure: mengurung; mendingin
impact: tumbukan; tubrukan; pukulan;
';

'is

~~

kejut

impact bending test: uji bengkok tum


buk

impact excitation : eksitasi tumbukan


3'
impact factor : faktor tekanan; faktor
:,3
benturan
,;,
"'; j.:) impact flourescence : pendar flour

=
I

..

dampak

impact load : daya tekanan


impact parameter: parameter tumbuk
an

impact screen : layar tumbuk


impact spanner : kunci mekanik; yang
bekerja dengan tekanan udara untuk
menguatkan mur dan baut
impact strength : kekuatan kejut
impact strees : tegangan tumbuk
impact tension test: uji tegangan tum
buk
impact test : percobaan pukulan; perco
baan pukulan taktik; testa pukulan
impact tester: alat uji tumbuk
impact value : nilai tumbuk
impair : mencema; melemahkan; me
rugikan; rusak
impalpable: tak terasa; tak dapat dira
ba
imparity : ketidaksamaan
impart : mengabarkan; memberi
impartible : tak dapat dibagi
impassable : tak dapat dilalui
impaste : meremas
impayable : tak terbayar
impedance: impedansi; hambatan sa
mar
impedance diagram : diagram impe

dansi; diagram hambtan samar

impedance factor: faktor impedans :


faktor hambatan samar

impedance triangle: segitiga impedaI:


si; segitiga hambat samar

impedance level : impedansi karakter. "


stik

impedance relay : relay impedansi


impedance voltage : tegangan impe
dansi

impediment : halangan; rintangan


impel : menggerakkan
impellent : gaya dorongan; gaya penE
gerak

impeller : pendorongan; daya; kipa ,


roda sudu (baling-baling)
impeller of pump : roda sudu pompa
impenetrability: sifat tak (dapat) tem
busan
impenetrable : tak (dapat) tembus
impereceptible : tak dapat dilihat
imperfect : tak sempuma; cacat
imperfect combustion : pembakarar,
tak sempuma
'
imperfect crane : kerangka tak sem
puma
imperforate : tak dilubungi
imperial standard wire gauge: ukurau
kawat baku Inggris; ukuran kawa[
standard Inggris
imperishable: tahan aus; tak dapat aus:
tahan gesekan
imperishability: sifat dapat aus; sifar
tahan aus; sifat tahan gesekan
impermanence: sifat tak tahan lama
impermanent : tak tahan lama
impermeability : sifat tak tembus
impermeable: kedap (tak dapat tembus)
impermeable boundaries: batas-batas
tak dapat dirembes air
impermeable to water : tahan air; tak

Kamus Teknik Leng. kap Edisi T erbar u

= ~:-Qap~: ~::
:-.::~nd ~

regnated

=.:"esap :2:
_
egnated _
. ~ ; ken.::s
regnating'
-~[e l impre.: ,

to water

..mpermeator

impulse wheel ()

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~---

ar
:::::1pedansi;
_.:'mpedan
: rakteri
. dansi
impe
::;3I1gan

_ 4; kipas ;
~

""J pompa
_ ?at) tem

_ bus
-=jhat
'at
bakaran
:ak sem

: ukurar.
- .:.n kawa:
:::apat am .
2U :

sif:.:.

_-n lamc.

lalu air
penneator : impenneator
pervions : tak: dapat tembus; kedap
::npetus : impuisi; gaya dorong; tenaga
gaya; gaya penggerak; momen; tum
ukan
::npinge : berbenturan; bertubrukan;
menubruk; menolak:; tersandung; ter
an.tuk
pingement : tubrukan; tabrakan; pe
. anggaran; tumbukan
plement: pesawat; perkakas; instru
men; alat; perlengkapan
plicit function : fungsi imp lis it
polder : menguruk rawa
ponderability: sifat tak dapat ditim
" ang
_ponderable : tak dapat ditimbang;
:anpa bobot
port: pemasukan; memasukkan (ba
o.mg ke dalam negeri)
-=port duty: bea masuk; bea impor
_portance : kepentingan
.portation : impotansi; barang yang
~ tmpor
_ porter : importir
_possible: tak: mungkin; mustahil
pounding basin : kalor pengendap
- pounding reservoir : waduk pe
=umpul
practicability: sifat tak: dapat dilak
:-:makan
racticable : tak dapat dilaksanakan
pregnate : mengairi; memadatkan;
-:eresapi; impregnasi; mencelupkan;
.erendam
? regnated carbon : batu bara yang
~:e sapkan

_~ -ba:.!...

regnated paper: kertas dimampat


- ; kertas impregnasi
. regnating boiler : ketel pemadat;
:el impregnasi

impregnating material: bahan pema


dat; bahan impregnasi
impregnating substance : bahan impregnasi; bahan peresap; bahan pemadat
impregnating tank: ketel peresap; ketel pemadat
impregnation: impregnasi; peresapan;
pengisian; penyelaputan
impress: menekan; melekukan; mencetak; menera
impressed electromotive force : gaya
elektromotif terpasang
impressed field : me dan terpasang
impressed force : gaya bebas
impressed pressure : tegangan terpas
ang
impression: cetakan; kesan; stempel;
penerbitan wama dasar
impression in wax : cetakan dalam lilin
imprint: cetakan; stempel; stikas
improper fraction : pecahan palsu
improper powers : bilangan pangkat
tak sungguh
improtected : tak terbungkus; tak: ter
lindung
improve: memperbaiki; membetulkan;
memurnikan
improvement : perbaikan; pemumian;
pembetulan
imprudent : kurang ingat
impulse : dorongan; gerakan
impulse reaction turbin : turbin aksi
reaksi
impulse repeater: pengulang denyutan
pengulang impuisi
impulse turbine: turbin aksi; reaksi
tekanan keras; turbin yang digerakkan
oleh kecepatan angin; turbin teRanan
rata
impulse wave : gelombang imp Ius
impulse wheel: roda aksi; roda implusi

:;:; mus Tek n ik Leng k ap Edisi Terbaru

~;:
s!
d.

,r

r
~.

,~

l,
tt,

"
0,

=
~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~~

impulsion

inclination nee

,~ impulsion: impuisi
pijar kawat
,;: impulsive force : gaya implusif
incandescent gas light : cahaya p:.
"1. impulsive sound : bunyi denyut
gas; lampu pijar gas
~ impure: kurang tepat; kurang teliti; incandescent lamp : lampu pijar
8
tak murni
incandescent lamp base : kaki lar:::: .
~
.~ impure compound: persenyawaan tak
incandescent lamp carbon: lamp
wat karbon
,1 murni
~., impure water : air keruh
incandescent lamp filament: kawa: .
'J)
jar

;:;~. impurity: sifat tak murni; sudah dicamow


pur dengan unsur lain; ketidak murni- incandescent lamp shade: kap la:;::

! ..
incandescent lamp socket : gag-=.
5
an
lampu
:;~ impurity level : arus tak murnian
I
incandescent
light: lampu pijar
imput: tenaga yang dimasukan
:; imput impedance : impedansi jalan incandescent lighting : peneraIi:
lampu pijar
mas uk
imput transformer: transformator ja- incandescent mantle : kaus pijar
incapable: tak cakap; kurang pa:r._
Ian masuk
incase : mengurung
in : masuk
in breeding : perkawinan sejenis
incasement : se1ubung
incendiarism: pembakar
in case: jikalau
inaccesibility: sifat tak dapat dimasuki; incendiary burn : pembakar; m e~
sifat tak dapat tercapnl
bulkan kebakaran
inch dim : (sebagai ukuran); inc:
inaccuracy : ketidak samaan
inch rule: mlstar ukur
inaccurate: tidak teliti
inactive: tak aktif; lambat
incidence: masuknya sinar caha. ~'
nyinggung; mengenakan
inactive form : benruk tak aktif
in adhesive : tidak melekat
incident wave : gelombang da~
in~pplicable : tak dapat dilaksanakan
incidental: sekali-kali
in balance: dalam keadaan seimbang; incident ray: sinar masuk
incinerate: habis terbakar; mer..::
setimbang
inboard : dalam lambung (kapal)
incinerator : dapur pembakarc=
~ inboard motor : motor dalam; motor
pah
. dibangun didalam
incircuit : dihubungkan
in bulk: terlepas; tidak dipak; diruang- incise: menakik; memotong; :
kan dicurahkan
res
incalculable : tak dapat diperirungkan . incision : tarikkan; potongan
incandesce: memijarkan
incisive: tajam
incandescense : memilarkan; menyala; inclination: bimbang tegak; .:::-
gan; kemiringan; lereng; sc "
panas pijar; pemijaran
incandescent : pijar putih
nasi
inclination
compass : inkl
incandescent cathode : katoda pijar
incandescent filament lamp : lampu inclination needle: jarum :-

if

Kamus Teknik Lengkap Edisi T e"

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

ation needle

of a stratum

ation of a stratum: inklinasi sua


~ Japisan
, e: rnerniringkan; mernbengkokan
_uined bridge: jernbatan serong
' ed cableway : lintasan kabel rnir
-:-:g
_ -' ed engine : mesin diagonal
_:lined gauge: rnistar ukur miring
-=.:lined grate : rangka bakar miring/
< '

: cahaya pija:

~ation

pu pijar
: kaki larnp"_
n: lampukz

- ent : kawat p:
e: kap lamp_
:ket : gag an~

_ pu pijar
_ : peneranga::.
~us

pijar
rang panda:

-;:!]"

~ akar ;

_~-an) ;

rnenirr.
inci

r cahaya; Ir.:"

--=:ill

....:::.ng datang
-Jk
! : menjadi al:'_
:.bakaran sac-

:ong; mengg:
"gan
=~ ;

~:

kecondc
sudut; ink.:.'

.=.ld inatorium
..ill inklinasi

_~ =-ong

. ed plane : bidang miring


- :lined shaft : terowongan (lorong)
-7:nbang miring
- " ometer : pengukur tanjakan/ke
=-:'ringan; kompas inklinasi
_ ose : melarnpirkan; rnelingkungi;
::::magari
usive : terrnasuk; terhitung
- erent: bercerai tak berhubungan
".:..:u sarna lainnya
__ -\umns : dalarn kolorn
.... ution : pernasukan; pencanturnan
- m bustibility : sifat tak dapat terba
bustible : tak dapat terbakar
bustibleness : sifat tak dapat ter
kar
e: pendapatan; gaji; penghasilan;
_::.::. i1
_- e tax : pajak penghasilan
ming wave : gelornbang datang
: mmunication : dalarn sarnbungan;
tcs.ambung
mpatible : bertentangan
-mplate: tak sernpurna; tidak leng
'? : tak kornplit; tak cukup .
__ plate combustion : pernbakaran
_ : sernpurna
mplate eveporation : penguapan
-'.: sempurna
mplate quadratic equation: per
3 aa11 persegi tak lengkap.

~ n us

indecipherable
incomplateness : ketidak lengkapan.
ketidak sernpurnaan
incomplate corntusition : pernbakaran
tak sernpurna
incompressible : tak dapat dikernpa
incompressible fluid: zat cair tak ter
rnarnpatkan
incompressible volume: volum tak ter
rnarnpatkan
incondensable: tak dapat dikondensasi
kan
incongruent : tak sarna; tak sejenis
incongruity: ketidak samaan; sifat tak
sejenis
inconsumable : tak dapat dicerna; tak
dapat dirnakan
inconvertibility : sifat dapat ditukar
tukar; sifat tak berubah
incorrect : salah; tak cerrnat; kurang
benar; tidak seksarna
. incorrogible : talc terperbaiki
increase: bertarnbah; tarnbahan; rnena
ikkan; turnbuh; rnemperbesar; rnern
perbanyak diri
increase of current : kenaikan arus
increase of heat : penarnbahan kalor
increase of speed: kenaikan kecepatan
increase of voltage: pernbesaran tega
ngan
increase of volume : pernbesaran/pe
nambahan volume
increasing motion : gerak percepat
increment : pertumbuhan; kenaikan u
pah
incrustation: batu ketel; kerak
incrustment : pernbentukan batu ketel
incrustment heat : ternperatur penge
rasan
incubator : mesin pengeram
incurved : berlekuk kedalarn
incuse : distempel; cetak stempel
indecipherable : tak dapat diketernu

Tek ni k L e n g kap Edl s i Te r b ar u

0
~.

~~

.;

_Q
rf

<

.~

~.
;.

~.

' ::

G:
~

"~"
, ~

(i }
f2"
~.

=
II

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

indecomposable
kan; tak dapat diselesaikan
indecomposable : tak dapat diurai
indefinite: tak tentu; samar-samar; tak
jelas
indefinite integral : integral tak tentu
indefInite number : bilangan tak tentu
indelible : tak dapat dihapus
indelible ink : tinta tak dapat dihapus;
tinta stempel
indelable pencil : potlot tinta
indenmifitication : ganti kerugian
indedemnity : mengganti rugi
indemnity : penggantian; ganti rugi
indent : menekuk; pemotongan; pem
bubutan; penakikan
indentation : pemotongan; penggeri
ngan
indented : digerigi
indented bar : baja tekuk
indenture : perlekukan; pembubutan
gigi
indenpedent : bebas; merdeka; tak ter
gantung poros
indenpedent axle drive: penggerakan;

terpisah
indenpedent chimney: cerobong berdi
" ri sendiriltunggal
indenpedent drive: penggerakan poros
terpisah
indenpedent exitation : penguatan ter
pisah; eksitasi tersendiri
indenpedent variabel : variabel bebas
indenpedent suspension : pemegasan
tersendiri
indenpedent swung wheels: roda-roda
yang dipegaskan terpisah
indestructable : tak dapat dirusakkanl
dimusahkan; tahan gesekan; tak dapat
dihancurkan
indeterminancy principle, uncertain
principle: asas tak kepastian
indeterminate : tak tentu

indicator

lll_

indeterminate equation : persam,,--,-


tak tentu
index : petunjuk; eksponen; regist~:jarum; penggores

index error : salah indeks

index figure : angka indeks

index of refraction : indeks ref

indeks patah
index members: angka indeks; m:~
petunjuk

india glove : sarung tangan karet

india insulation : isolasi karet

india rubber: karet (penghapus);

cuk
india rubber cable : kabel karet
india rubber coupling: kopeling L::
india rubber glove: sarong tangan .
ret
india rubber insulation : isolasi k:!.
india rubber packing: bahan p::
bungkus karet
india rubber tube: pipa karet; se: _
karet
india rubber valve: katup karet; ~
lipat.
indian ink : dawat cina; tinta cine
indicate : menujukkan; menunjuk
indicated flying speed : cepat tele::::
indicated horse power : tenaga
indikator
indicated power : daya yang ters~
indicating device: instrumen u~.:'~
indicating wattmeter : indikato ~
meter

indication: keterangan; tanda; It.

isyarat; penunjukan

indication board : papan pen .

indication plant : indikator pa :

indicator penunjukan (alat) pe:::

tanda; alamat; pengisyarat; peIl~


an; penghitung; indicator
indicator arm : lengan penunjw...

Kamus Teknik L engkap Edisi Ter b ~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

indicator arm

=~_If!::-.::' n

: persamaa-

_ .<ouen; register:
' ~ks

eks
.:ldeks refraks i,

--.:::. indeks; angk::


-.....gan karet
" karet
._. gbapus); kat:
: el karet
. kopeling kar:
IDg tangan L
: isolasi kare
: baban per::.-

-::} karet; sela:- =


p karet; katl.:;

. tinta cina
menunjuk
: cepat telunj'
_ : tenaga kL
_ yang terseti
~en ukur
:ndikator v. . anda;

alar
~

::.rr penunju:.:
' lOr pabrit
llat) pem
_ t; peng :lOr
;-euunjuk -

-3 r b8

dicator board

inductance

_dicator board: papan indikator; papan nomor


->.dicator card : kertas diagram
_dicator cock: keran indikator
_dicator diagram: diagram indikator
-:""' dicator disc: drop cakram nomor
~d:icator horse power : tenaga kuda
'.ndikator
m cator of the level of gasoline : pe
:.gukuran tinggi muka bensin
~cator paper : kertas indikator
cator pencil : potIot indikator
cator swith : saklar indikator
.cator telegraph : telegrap jarum
cator test : percobaan indikator;
:::-5la indikator
__ .cial admittance: admitans indisial
=.:..i.gestable : tak dapat mencema
_ :igo : jarum; nila; tepung penceiup
:..:.Ii pobon nila
. 0 vat : bejana nila; bak nila
:.irect : tak langsung
;. eet acting : aktivitas yang tidak
gsung; bekerja tak langsung
-=rect acting engine: mesin kerja
. :.:Ig tidak langsung
ct air defence: pertabanan udara
~ tidak langsung
ct communication : bubungan
-= [idak langsung; komunikasi yang
_ ~ Jangsung
t heating: pemanasan yang ti
angsung
illumination: penerangan da
:umab
lighting: penerangan yang ti
. ~gsung

supply system: sistem penye. ang tidak langsung; sistem pe

yang tidak langsung


working machine : mesin
iengan tidak langsung

' ..;an
=~~ y

~s

indirectly method : cara dengan tidak


langsung; metode dengan tidak langw~

indirectly steam: uap dengan tidak


langsung
indirectly tax : pajak dengan tidak langsung; muatan dengan tidak langsung
indissolubility : sifat yang tidak bisa
larut
indissoluble : tak bisa tarut
indistinct: samar; tidakjeJas; takjelas;
tidak terang
individual : tunggal; pribadi
individual driving: mengendarai pribadi; menggerakkan sendiri
individual pumping unit : unit pompa
pribadi; perJengkapan pompa pribadi
individual weight : bobot diri
i!ldivisibility : sifat yang tak bisa dibagi
indivisible : tak bisa dibagi
indoor aerial: antena dalam; antena
di dalam kamar
indoor illumination: penerangan di da
lam kamar
indraft, indraught : isapan; gaya tarik;
pengaliran ke dalam
induce : mengumbas; menginduksikan
induced charge : pengisian influensi
induced current : arus induksi
induced draught : tarikan yang diin
duksikan; tarikan isap
induced dipole moment : momen dwi
kutub imbas
induced draft : ventilasi isap
induced magnetism: magnitisma yang
dinduksikan
induced polarization : kutuban imbas
induced reaction: reaksi yang diinduk
sikan
inducing current : isapan arus
induct: menempatkan; memasang
inductance: koefisien induksi diri; in

Teknik Lengkap Edisi Te rbaru

()
~.

~~,

"

- ,,

n.

,5,.
~

n
c

,~

R.
~

"~

~"
",
'.

~~
~.

55

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

'. inductance balance

;..~
"',i

' I)

,",
'~,
::.J

"

i
'i
~,

'I)

,, ~
j

6~
-I

inductor

induction power current : arus


imbas (induksi)
I induction regulator: regulator induL
regulator imbas
induction resistance : hambatan im~
(induksi)
induction spark : cetusan induksi
induction stroke ; langkah isap
induction supply meter: pengukur _
duksi.

induction balance: neraca induksi


induction valve : katup masuk

induction capacity: kapasitas induksi; induction watt meter : pengukur

induksi; meter watt induksi


kemampuan induksi
induction coil: kumparan imbas; kum- inductive: induktif
inductive capacity : kemampuan
paran induksi
duktif
induction current : arus imbas; arus
inductive circuit : sirkuit indukt;:
prabawa
induction current of brake : arus in inductive coil: kumparan imbas; ~
paran induksi
duksi pemutusan hubungan
coupling: ' kopeling .
inductive
indiction effect : akibat imbasan; efek
inductive heating: pemanasan .
imbasan
tif; pemanasan induktif
induction electric machine : mesin e
lektrik imbasan; mesin eletrik induksi illductive lQad ; beban induktif
I inductive rail connection: sambllLf
induction factor : faktor induksi
induction field: tempat induksi; medan ' rei induktif
I inductive reactance: reaktansi in~
induksi
indpction flux: arus gaya induksi
inductive reaction : reaksi induk:::.
induction furnace: oven induksi ; da inductive resistance: resistans i .
pur induksi
tif; hambatan induktif
induction generator: generator induksi inductive transmitter : pem _- ~
induction heating: pemanasan dengan
duktif
induksi
inductivity: induktivitas; peJ[lS=~_
induction instrument: perkakas induk- inductor : induktor
si; alat induksi
inductor alternator: genera:'
induction lamp : lampu induksi
inductor dynamo : dinamo "
induction machine : mesin induksi
inductor generator: generate
induction manifold : pipa isap
inductor load : beban ind~
induction meter : pengukur induksi
inductor load speaker: pe _;:
induction motor : motor induksi
induktor
induction phenomenon: gejala induksi inductor type generator : g~- '~.,--.~
induction port : lubang pemasukan
nis induktor
(motor bakar)
inductor wheel: roda indu~duktansi
inductance balance: keseimbangan induksi; jembatan induksi
inductance coil : kumparan cerat
inductance dynamo : dinamo induksi
inductile: tak dapat direnggang
induction: induksi ; prabawa
induction air : udara induksi
induction apparatus: perlengkapan induksi; alat induksi

K am us Tekn k Le n g k ap Ed is i T e "

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

inductor whee:.

:"!"ent : arus ga:_


-~gulator

induks :

i ambatan imlk..:
,an induksi

'ah isap
: pengukur i;r

_ masuk
: pengukur \\
::1duksi
"emampuan

"

it induktif
:-'ill imbas; kc:.

peling induL
anasan in
.-.--. if
~ induktif
'on: sambur,_
~ktansi ind .
-;;,aksi indukt.::
~esistansi in

: pemancar
, ; pengiml

o:::nerator in "
o ind '
:-::nerator in':
- induktif

__"-'_'" : general::
_ induktor

ctorium

infiltration

()
):" ,

ineffective : tidak efektif


inefficient: tidak efesien; tidak mam-

S'

~~

ctorium : kumparan induksi;

lU

.:; ctor
i urate : menyepuh keras
-=uration : penyepuhan keras; induk
, trial: pengusaha industri; perusa
-:Aan industri

~an

inefficient: tidak cakap; tidak terpakai


inelastic: tidak elastis; tidak kenyal

inelascity : tanpa elastisitas

inequality: tidak rataan; ketidak sama-

,~

- s"

(h,

~.

trial arts : kerajinan seni


an
r,.'_
__ trial building : bangunan indus
inequilateral : tidak sarna sisi
~
:..--::: bangunan perusahaan
inequilibrium : dalam seimbang; kea- ~
....
daan seimbang; BEP
0
-::!Strial chemistry: teknologi kimia;
If.
-=u kimia tehnik
ineradicable : tidak terbinasakan
f.,
rial coal: industri mengenai batu . inert: lamban; mulia; berat; tidak ber-

~~

~.:.ra

trial engine: mesin industri; me


,-= perusahaan
_=trial exhibition: pameran tentang
-tri
~-nial inspection: inspeksi industri
_ - >-trial instrument: peralatan in
, ~ :ri
-~--crnallaw : undang-undang perusa
:..-:.:I
"""';""""",n ' al

order: tata tertib perusahaan


produce : hasil industri
~-=-M'al production: produksi buat
-:.lbrik
ial property : kepemilikan pe
~ ; milik perusahaan
z5::s:o'al psychology: psikoteknik
=:s::ri"al school: sekolah kejuruan;
.ah pertukangan
~~',;" al valve : nilai perusahaan
fair: pekan industri
" . ation : industrialisasi
=ialize : melakukan industrialisa
~""",..M
al

"es fair building: bangunan pe


_ ustri
.......~..... : industri; perusahaan; kera
_
industri
!Stem: sis tern industri

inert gas : gas mulia; gas mumi


inertia : kelambanan; inersi
inertia force : gaya inersi
inertia governor: regulator; kelamban
an
inertia mass: massa; inersi; massa ke
lambanan
inertia resistance: gaya inersi; tahanan
kelambanan
inertia starter: starter roda gaya; star
ter inersi
inertion : kelembaman
: inertion moment : momen kelembam
an

inertive force : gaya lembam

inertnees : kelembaman

inexhaustable : tidak berkeputusan

inexplosive : tak dapat meletus; tidak

dapat meledak

inextinguihable : tak dapat dipadamkan

inferior: tak sempurna; lebih rendah;

buruk (kualitas)

infernal stone : nitrat perak

infertile : tak subur

infIlling well : sumur antara

infIltrate: menyusup; meresap masuk;

rembes; melakukan infiltrasi

infIltration: perembasan; infiltrasi; pe-

Te k nik L eng k ap Edi s i Terbaru

5
1.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

s~

infmite

ingo

:0

,~

-{j

"}

~
'~

:;

'y'}
~....

r,

!--1

.~

'1!

resapan
infinite: tak terhingga
inrmite descending series : deret turun
tak terhingga
infmite number of terms: suku banyak
tak terhingga
inrmitely small : kecil tak terhingga
infinitesimal: kecil tak terhingga
infmitesimal calculus : hitungan dife
rensial dan integral
infmitesimal change : perubahan kecil
tal< berhingga; sifat tak terhingga
infmite series : deret tak terhingga
i nfmite space : ruang tak terbatas
inrmity : sifat tak terhingga; ruang tak
terbatas; ruang tanpa batas
infmity plugh : sum bat isolasi
inflame: menyala; memijarkan; meng
hidupkan
inflammability : sifat tak menyala
inflammable : dapat menyala
inflammable gas : gas mudah nyala
inflammation: penyalaan; pembakaran
inflate : memompa; mengisi (gas/uda
ra) mengembangkan; memuaikan
inflation : pemompa; pengisian
inflating plant : instalasi pengisi
inflater: pompa sepeda; pompa ban
inflect: membengkokan; melengkung
kan
inflected arch : lengkung terbalik
inflection : pembengkokan; infleksi
inflective : dapat dibengkokan
inflexibility: sifat tal< dapat dibengkok
kan
inflexible: tak dapat dibengkokkan
inflow : aliran kedalam
influence : mempengaruhi/pengaruh;
induksi
influence electricity : elektrik inflensi
influence machine : mesin inflensi;
mesin induksi

=
f;)

'"

influence of temperature : pengaru::.


temperatur
influence of weather: pengaruh anglG:
sa
influent: mengalir kedalam; pemasu!~
an
influential : berpengaruh
influx : pengaliran kedalam; pemasuC:.
information: penerangan; inform~
information bureau : biro informac
penerangan
information office : biro peneran=
kantor informasi
infour pieces : empat bag ian; teft>--:
empat
infrangible : tahan pecah
infra-red: merah infra; lewat me _~
infrared absorption: serapan infra
rah
infrared absorption spectrum: ~
an infra merah
infrared photograpy : fotografi
merah
infrared problem : masalah infu
rah
infrared radiation : penyinarar:
merah
infrared ray : sinar infra merat
infrared spectrum: spektrum iIL~
rah
infringe : melangga; merusak
infringement : pelanggaran; pc
infuse: menuangkan ke daiam;
duh untuk mengambil sarin),",
infusibility : sifat tak dapat I
infusible : tak dapat lebur; (
dilumer
infusion : penuangan; influsi
infusial earth : tanah infusor:.:.
in future: selanjutnya
ingate : lubang tuang; pintu
ingot : tungkah (em as ; perak -

Kamus Te k ni k le ngka p Ed isi Te r:-

got iron

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

ingot

~.

e : pengarut

~aruh

angk2

; pemasuk;..:

...J : informa~.

~ _:O inform~ .

-:

penerang ~ -

---:ian; ter" -.::

:::wat mer~
_1,1]1 infra ::-.

:::::rum : ser-
~o g rafl

:-

p enyinaran
meran
intra

ink varnish D

.~
- -

ain); balok tuangan


got iron : besi ingot; besi cair; besi
!umer; besi leleh
..:J.got mould: cetakan tuangan; cetakan
oenda tuang
- oot pipe : pipa batangan
-..got steel: baja tempa; baja leleh; baja
'J atang
::.,gredient : bahan-bahan untuk men
:~pur (obat; kue); ramuan; sari; ba
5ian
~ess : jalan masuk
=.halator : pengisap
~ ere : melekat
::..herent regulation : penurunan tega
=gan bertahap
_.:.J..ibit : menghalangi; mencegah
_~bitor ; penghambat; bahan penge
-em; katalisator negatif
omogeneous, heterogeneous : tak
~ ::rba sarna
: memaraf; pertama; awal
arc : awal busur
60rifug pom( : hill( diaifi awaf;
~'. <ii.<iU~.. %\\.h.i,.
cost: biaya pembelian; biaya pe
:.gadaan
~ .al current: arus pembukaan; aliran
:;;;al
'at curve: pangkal lengkung
depression : depresi mula
direction of flow : arah arus
- ionizing event: peristiwa pengi
awal
letter : huruf pertama; inisial
permeability: permeabilitas per
~a /permulaan

. point : titik permulaan; titik awal


position: sikap awal; letak awal
pressure : tekanan awal
pressure line: garis tekanan awal
nsistance : tahanan jalan masuk

,,.

~~

intial setting time: waktu ikat awal


(
;:
intial speed : kecepatan bermula
intial stability: stabilitas (kapal)
_Q
intial state: keadaan permulaan keada- n.
an awal
intial station : stasiun permulaan
f;
intial strain: tarikan mula; tegangan ,tt..
mula
(,;.
intial strees : tegangan mula
intial temperature: temperature awal; -~
suhu permulaan
,.
<:.1,
intial velocity : kecepatan awal
~.?

intial voltage; tegangan awal


~ .

initiation: permulaan awal; inisiasi


inject: menyemprotkan keadalam

injection: suntikan; injeksi

injection advance: penyemprotan pen


dahul uan/ awal
injection air : udara-injeksi
injection cock : keran injeksi
injection condenser: kondensator in
jeksi
injection. cone : kerucut penyemprot
infection pipe: pipa injeksi ; pipa suntik
'lnj~c\iOIl pn:ssure : lel<a.nanmje1<snn
tekanan semprot
iniection QUlUQ : 1;1offil}a in\eksi

injection tube : tabung injeksi

injection valve : katup injeksi; katup

suntik

injection water: air injeksi; air sem


protan; air suntikan

injector: injektor; alat semprot

injure: merugikan

ink : tinta

ink disc: cakram tinta

ink eraser : karet tinta

ink kind : bahan mentah; natura

ink knife: pisau tinta

ink reservoir : bak tinta

ink stand : tempat tinta

ink varnish : pernis cetak buku

- "/ us Teknik Le ngk a p Ed i si T er b a ru

,~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.<

~~

,'j
~

~'.~

'0

.~

"JJ~,
c"~
~.

:;
:,']
f~
. J

=
I :

ink writer
ink writer: aparat tulis (morse); per inner course: silinder dal-
lengkapan tulis
dalam (ketel uap)
inking ribbon: pita mesin (tik)
inner court: halaman dala=.
inking roller : rol tinta
inner cylinder : silinder ffiL
inking pad: bantal stempel; bantal cap inner dead centre (point) :
sebelah bawah
inking table: meja tinta (tipografi)
inner dike : tanggul dalam
inking varnish : pernis cetak buku
inking wheel : rol tinta; roda tinta
inner door : pintu dalam
inand water way: air sungai (danau) inner flue: saluran dalam
inlay: menatahkan; memasang
inner grate: kisi dalam
inlet: jalan; masuk; pemasukan; tempat inner harbour: pelabuhan .
inner mud-pipe: pipa pembe.___....
masuk
inlet angle : sudut masuk
inner plate : pel at dalam
inlet clack: katup isap; katup masuk
inner pole: kutub dalam
inlet cock : keran pengisi
inner pole armature : an:
dalam
inlet cone : kerucut pengisi
inlet duct: pipa masuk; saluran masuk inner post : dasar berganda
inlet flap : katup isap
inner quantum number : u O"";~_1IIIIII!
dalam/kuatum dalarn
inlet funnel: corong pengisi; pipa pe
ngisi
inner rail: rei dalarn
inner room : kamar dalam
inlet hole : lubang masuk
inlet insulator : isolator pemasukan
inner shadow : bayang-bay~
inner ~ide : sebelah dalam;
inlet pipe: pipa masuk
inlet port : pintu uap masuk; lubang inner skin : dasar berganda
muat; terusan masuk
inner square : lapangan dala:=
inner stairs : tangga dalam; _~=.....
inlet sea: danau; tasik
inlet sluice: tambak pemasukan; pintu
mah
air pemasukan
inner stern post: haluan be':
inlet stroke : langkah masuk
inner tire : ban dalam
inlet valve: katup masuk
inner tube: tabung dalam
inmiscible : tak dapat bercampur
inner tube extension : peq:
inmost : sebelah dalam
I tabung dalam
innavigable : tak dapat dilayari
inner tubular boiler: ketel p' ~
inner : bagian dalam
inner wall : dinding dalam
inner binding plate : pelat api dalam inner wheel : roda dal.am
inner bouy board: papan saluran (ta inner yard: halaman dalam
lang) dalam
innings : tanah asal rawa;
inner column : tiang dalam
laut
inner conductor : pengantar sebelah innovate: pembaharui
dalam
. innovation : pembaharuan
inner cone: kerucut dalam (motor tur innoxious: tak merusak
bin)
inodorous : tak berbau
I

Ka mus Teknik Lengkap Edi s i Te r ::

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

inodorous
:..uam; miring

-'.lam

tialam
. : titik mati

dalam
.bersib dalam

.=II

.:.ngker kutut

_:.Ja
Jilangan calL

_. ang teras
: sisi dalar:
=.:.a
~ am

: tangga r,,
elakang

~rpanjang"7-

ned : roda dalam

~.:-..

\ ard : b.a\aman da\am

.................("-'l...:
J

ta ~

asal rawa; tan

: : : : : : , mk merusak

~Ccii~g ,~:~;;run~

in order: dalam keadaan balk; menurut I inserting machine : mesin menyisip


ukuran; dalam urutan
insertion : sisipan
in organic: anorganik
insertion joint paking : tanah air (pipa
in organic acid : asam anorganik
flensa)
in organic chemistry : ilmu kimia an inshrinking: penyusutan
organik
inside: bagian dalam; sebelah dalam
in organic compound : persenyawaan inside calipers : jangka dalam
anorganik
inside cylinders : silinder-silinder dain organic subtance : zat anorganik
lam
inside diameter : diameter dalam; garis
in-pairs : sepasang-sepasang
ponderable : tak dapat ditimbang
tengah dalam
inside dimension : ukuran dalam; dim put : tenaga yang dimasukkan
hlput gas : gas masuk
mensi dalam
:aput impedance: impedansi pemasuk inside filter: saringan dalam; filter dalam
an
::Uput resistance: hambatan pemasuk inside inspection of the boiller : pe
meriksaan ketel (sebelah dalam); ins
an; resistansi pemasukan
:::tput side: sisi pemasukan
peksi ketel uap
put trasnformer : transformator pe inside lap : bibir pembuangan; bibir
masukan
sebelah datam (sorong uap)
_put voltage : tegangan pemasukan
inside lead : pembukaan pendahuluan
dari bibir pembuangan
quire: menanyakan; menyelidiki
inside measurement : ukuran dalam
_ quiry agency: biro informasi
.---3<:ribe : mencatatkan (diri)
inside of bend : bengkokan dalam
inside thread : ulir sekerup dalam
--.!. ribed : tercatat
-scription: catatan; tulisan tambahan; inside tool : pahat bubut dalam
_amat surat; tulisan (pokok)
inside turning tool : pahat dalam
inside wall : dinding dalam
_-= rutable : tak terduga
_~ : serangga
inside width : ukuran lebar (sebelah
~ t powder : bubuk serangga
dalam)
_ ticidal agent: bahan pemberantas inside work : pekerjaan dalam
~ :- :-angga
insitu concrete pile: tiang pancang cor
~""""'l'~ide: bahan pemberantas serang
langsung ditempat
insitu soil test : pengujian tanah lang.~,--,,-.uility : ketidak pekaan
sung ditempat
_ '. tak pe.ka
1n slices: seruas-ruas; sepenggal
,.::::::~~SS : sifat tak geka~ ketidak ins.ole : s,Ql dalam
insolubility: sifat tak dapat larut
: dalam seri
insoluble: tak dapat larut
: :nemasukkan; menghubungkan; insoluble anode : anoda tak larut
<mpurkan; menyisipan
insoluble compound : persenyawaan

T eknik Lengkap Edisi T er b aru

f
0;

-,

(-f.
.~

~.
" '..:

'i"~:.

\f~

'':
~.

.I

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~

insoluble residu

-:!

..:j

'I-)

instantaneous electromotive : force

tak dapat melarut

insoluble residu : sisa tak dapat larut


~, insoluble substance: zat tak dapat larut
~ inspect: memandang; memeriksaan;

.~

ya

elektromatoris : sesaat; gaya elek:::


matoris momen

instantaneous force : kakas sesaa:


instantaneous frequency: frekuens .

menguji

.~

inspected : dipandang
.~ inspection: inspeksi; pemeriksaan; per
~,

,~

'i_

r,

'v
]:

.~

(~
..J
~

timbangan; pengontrolan; pengawas


an
inspection bar : tongkat pemeriksaan;
tongkat pengontrol

inspection chamber: sumuran; kontrol


inspection gauge: kaliber penguji; kali
ber inspeksi
inspection hole : lubang inspeksilkon
trol; lubang lihat
inspection lamp : lampu inpeksi/kon
trol; lampu periksa
inspection pit : lubang kerja; kolong
kerja; kolong periksa
inspection trap: lubang inspeksi
inspection general : inspektor general;
kepala pemeriksaan; opseter kepala
inspector: pemeriksa; mandor kepala;
pengawas
instability: ketidaksetabilan; goyah; la
bilitas
install: menempatkan; memasang;
membangun mengatur
installation: pembikinan; pemasangan;
pembangunan; instalasi
installation material: bahan instalansi
installation on board ship: instalansi
di kapal
instalment : cicilan; angsuran
instant: saat; penting; momen
instantaneous: sesaat; dengan sekejap
mata
instantaneous axis : sumbu sesaat
instantaneous center : pusat sesaat
instantaneous current: arus sesaat; a
rus momen; arus sekejap

kejap; frekuensi sekejap mata (r-

instantaneous load: beban momen


ban sekejap; beban sesaat

instantaneous photo : pemotretan


men

instantaneous reading : pemb2


momen

instantaneous shutter : penutup


men (pemotretan)

instantaneous value: harga (nila:


saat; nilai momen

instantaneous view : pemotretar.


men

institute : lembaga
institution : lembaga
instutional advetising : iklan per:
an

instruction: peraturan;
truksi; perintah;

petu~

undang-und~

instrument board : papan instr:

instrument flight : penerbang~


trumen

instrument flight rule :

turan tentang penerbangan im _

instrument maker: tukang ins!:'"

pandai instrumen

instrument of precision : .

presisi

instrument panel : papan insL

instrument range: daerah ukt

(tehnik) atom

insubmersible : tak dapat tert

insufficient: tak cukup; kura:r:;

insulance : hambatan-isolasi

insulant : bahan penyekatan; ._

insulate: mengisolasikan; m~

Kamus Teknik Lengkap Edisi Ter :

insulated line

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

insulate

insulated line : saluran disekat


insulated thread : kawat berisolasi
insulated wire : kawat/kabel berisolasi
insulating brick : bata isolasi .
insulating cement : semen isolasi
insulating clamp: jepitan isolasi; apit
an penyekat
insulating conduit : pipa isolasi
:.nsulating compound: massa isolasi;
senyawa; isolasi
insulating cup : manter isolasi
lnsulating disc : cakra isolasi
:nsulating handle: pegangan (handle)
sekat
insulating holder: gagang isolasi
ulating linen : linen isolasi; linen
sekat
"ulating material: bahan sekat; ba
han isolasi
ating plate: pelat sekat; pelat iso

. 'e : force ga
gaya elektro

_"as sesaat
: frekuensi se
~ mata (radio)
~ momen; be
.,3at

. otretan mo
: pembacaar.
penutup rno

<g~

insurance and freight

(niIai) se

:::notretan me>-

. as l

JJan pering~:

petunjuk; ir_~
- g-undang
- instrume~.
~rbangan i .

:::_:.~>'lllating

power : gaya sekat


ulating resistance: hambat isolasi;
:-esistansi isolasi
~ating ring: cincin/gelang isolasi;
:incinlgelang penyekat
-" ~ating roll: rol sekat; gulungan se
t

:.eraturan-per-..
..' an instrum:
_:1g instrum"'
: instru
ill

instrume-
ukur an '

- J1 terbenar.:
-- kurang
lasi
.2tan; isola:.
; menyeL

inlating sheet : pelat isolasi


ating stool: bangku isoiasi
ating strip : pita isolasi
ating substance : massa isolasi
ating switch: sakelar isolasi
ating tape: ban isolasi; pita isolasi
:!lating tester : massa isolasi
. ~ 3 ting tube : pipa isolasi
ting value : gaya isotasi
__a ting varnish: lak isolasi; pernis
:-:-:::yekat
tion : isolasi
tion break down : pemutus iso

..- 11 US

~.

~,

insulation detector : detektor isolasi


~.
insulation indicator: indikator isolasi; .;;
detektor isolasi
-Q
insulation material : bahan isolasi
((
insulation resistance : tahanan sekat; ,;
tahanan isolasi; hambat isolasi
~'
insulation surface: bidang sekat (isola-

J
~

s0

insulation tape: pita isolasi


insulation test: percobaan isolasi; pe- '~"
ngujian penyekatan; testa isolasi
';'
insulation tester: penguji isolasi; alat (,. "
pengujian penyekatan; pengukur iso- ~'
lasi
:::
insulation tube : pip a isolasi

insulator: isolator; penyekat; bahan pe

nyekat

insulator body : benda sekat

insulator bracket: tumpuan isolator;

tumpuan sekat; pendukung sekat;


pendukung isolator; kap sekat; kait
isolator
insulator cap: kap isolator; kap sekat;
sungkup isolator

insulator chain : rantai isolator

insulator cup : mantel isolatror

insulator groove : alur isolator

insulator holder: gagang isolator; pe


gangan penyekat

insulator hook: kait isolator; kait sekat

insulator mantle : mantel isolator ;

mantel sekat
insulator material: bahan sekat; bahan
isolator
. insulator pin : penahan isolator
insulator with safety fuse: isolator pe
ngaman

insurance : pertanggungan; asuransi

insurance against disablement : asu

ransi cacat

insurance and freight: biaya angkutan

dan asuransi

Tekn k Lengkap Edis i T e r baru

.., insurance company

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

,~

interc

'!-) insurance company: maskapai asuran-

traksi (kereta api)


.;:
si; perusahaan asuransi
intense: kuat; bertenaga; intensi
~., insurance premium : premi asuransi I intensification: intensifikasi; per"
,,~ insure: mempertanggungkan; mengaan suara; kenaikan
'~,
suransikan
intensifier: alat penguat (foto; sc:::
. ~ intact: utuh
intensify : menguatkan; mempena.
~, intact clay: lempung utuh (tanpa retak)
intensimeter: pengukur dosis
.' intake: pengambilan; tampungan (air/ ' intensity: kekuatan; tenaga; inter.
' 1)
,,_
gas) masuk kedalam pipa
intensity modulation: modulasi k"-
( ..
v
intake
air
:
udara
yang
diisap
atan pancar (TV)
..
5 intake curve : garis pengisapan
intensity of compressive stress: ::_
.~ intake heading : bangunan ambil air
ngan tekan
,:}
intake
manifold:
semprotan
pengisap;
intensity
of current: kuat arus
.1
.......
perecik pemasukan
intensity draught: kekuatan tarik -,.
intake opening: lubang pemasukan
bong
intake pipe : pipa masuk
intensity of field : kekuatan medz:.
intake valve : katup masuk
intensity of illumination : inter
integral : integral
iluminasi; kekuatan cahaya; kek.~
integral calculus: hitungan integral
penerangan (lampu)
integral chassis-body : karoseri yang intensity of lighting : kekuatan .
mendukung sendiri
rangan; kuat cahaya
integral equation : persamaan integral intensity of magnetising : intensiL2S
integral heat of dilution: bahan (kalor) , magnitan; intensitet kemaknitan
intensity of pressure : tekanan ~
enceran
integral heat of solution: bahan (kalor)
satuan luas (bidang)
intensity of radio activity : inter..:.
pelarutan
radio aktivitas
integral intake manifold pipa isap
intensity
of rainfall : intensitas _
yang dicarikan satu
,
hujan
integral number: bilangan genap; bi
intensity of stress: tegangan; inte
langan bulat
tegangan
integral sign: tanda integral
intensity of work : efek
* integrate: menyatukan; mengintegrasi
, kan
intensive: menguatkan; sungguh. : _
guh
integrating circuit : untai pengintegral
intensive
property : sifat intensi:
(perangkum)
intentional: sengaja
integration : integrasi
integration constant: faktor integrasi; inter air space : celah udara
interaction: kerja timbul balik; .
tetapan integrasi
an saling mempengaruhi
integrator : integrator
intelligence testing (test) : testa psiko interaction representation : pe _
saling tindak/intensif
tehnik
intendant of the rolling stock: insinyur intercalate: penyeJipkan; menyi ~
~

K amus Te k ni k Lengkap Edisi Terb c

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

intercala'

..:: 0: intensif
- .'asi; perku.:.:..
- (foto; suac.
mempertaj a=:
dosis
-:r;aga; intensiL..
:!odulasi kd~_stress :

te ~

_.

J.l3t arus
!<Itan tarik ce_

~atan

medan

n : intensi

_2.haya; kekua:...
t ekuatan pe:-
~ : intensitas ;
..:{:maknitan
: tekanan pc.:

'ty : intens::......
_Iltensitas cu: _
;'-)gan; intens:

sungguh.sll:..:
.a t intensif
_ udara
j balik;.

interior span

:ntercalation

ke2.~

n tercalation : penghubungan (listrik);


penYlSlpan
..ntercept : menangkap; me nahan
..::J.tercepting channel : saluran elak
.:J.tercepting trap : penahan busuk
terception : penguapan air hujan
::lterchange : menukar; mengganti
terchangeability : keadaan dapat di
rukar; sifat dapat ditukar
. ft erchange parts : suku-suku bagian
saling dapat dipertukaran
=rtercity bus : bus antar kota
_ tercummunal : interlokal; luar dae
~ah

_Iercomnuication switch: sakelar in


:erkomunikasi
_ .erconnect: menyambung satu sarna
~3. in; menghubungkan antara; saling
: ersambung
_ :erconnected star connection : hu
~ ungan liku-liku; hubungan zig zag
:t:rconnection : penyambung satu sa
:!!a lain; hubungan antara; saling ber
"'" ambung
::. ' -rconnector : bagian penyambung;
~ :p a penyambung; pipa sambung
'=rcooler: alat pending in antara; un
-.:]:: mendinginkan gas/udara antara
~ ~.a tingkat kompresi
--"[Costal: diselipkan; diselakan; disi
_=-kan
:rcostal plates : pelat rusak antara
'", crossing : persilangan kawat
crystal failure : patahan menu rut
: CA S kris tal
:::"5crystalline corrosion: korosi an
_- !-cristal
. Tystalline crack: retak antar kris

_-=-ili
j on :

penya~ _

- -electrode capacity: kapasitas an


dua elektroda (pipa-pipa elektrik)
- -t : minat; bunga; kepentingan

; menyisip ~_

? ~'1 Us

{J
";:'- '

o
interface: bidang pemisah
interface strength : perlekatan
interfacial surface energy: tenaga mu _~!
ka batas
ri,
interfacial tension : pantangan muka 5,.
~
batas
interfere : gangguan (radio dan lain- , ~; .
lain)
interference area : daerah gangguan
radio
interference colours: warna-warna in
terferensi (cahaya)
interference figure: lukisan interferen
si
=:
interference fringe : garis interferensi j':
interference line : garis interferensi
interference phenomenon : gejala in
terferensi
interferency : perantaraan; pencampur
an; rintangan
interferometer : interferometer
interferrich space : celah udara
interferricum : interfecium
interflection : interfleksi
interflow : pertemuan kualanya
interfure : melumer jadi satu
intergranular pressure: tekanan efek
tif
interheater : pemanasan antara; alat pe
manas ulang
interior: bagian dalam; didalam; pen
dalaman
interior angle : sudut dalam
interior channel : saluran dalam
interior decoration and design: deko
rasi dan desain bag ian dalam
interior grid : rangka bakar dalam
interior parts : bagian dalam; sebelah
dalam
interior slope: lereng dalam; tebing
sebelah dalam
interior span : gentongan dalam

T eknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

'.

-:!

interior stress

intermediate _

K a m u s T e k n I k Len g k apE dis i T e r ~ _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

__ -rrmediate tank

:mduan antaR

~ : logam antE--=

. sirkuit antara ~

: kontak ane::.

:t piece :

be ~-

: silinder teo

: mesin ant:...

: flensa antaL:
- .t:y : frekuens: .
-;all ('radio)
~ i : transforn:......
~ :: nsi antara
: (pesawat) pe
_ : pendarata:
lapisan tengc..:
_"alem antara:
: kantor anta .
benda antaR
: keduduka=
i ang tengah
hasil ten:
. relay tengah
JOros antara; .

:o:t :

bidik tengat
_kuran tengar.
keadaan ant..:.
- : gelagar te::.
n : larutan 2.
keadaan tef =
: stasiun ar
: sake1ar si.:

- - - _.._----- ---Terb c

ffIIlediate tank : tangki antara


ediate well : sumur antara
=:La"Illediate wheel : roda antara
_rrmediate yoke : pemikul antara
- 't:r metallic compound: senyawa
:.....ar logam
. gle : mencampur; mengaduk
-~rmiss ion : pemutusan penyiaran
:;: '0

TV)

nIDit : menghentikan untuk semen


=.:ra waktu
'ttence factor: faktor distribu
:...-.-. faktor interuptor
'ttencyeffect : efek putus-putus
~ttent : bertukar-tukar; berganti
E . . =-. 0; dengan jarak antara
- .......,n'ttent current: arus intenniten
_ . selang seling
~ttent discharge: pelepasan sisi;
=:: rmiten; pengeluaran isi terputus
_ __ 15

'ttent filtration penyaringan


: _illg seling; penyirangan intenniten
~ttent head light: lampu kedip;
~:,u kepala
'ttent light: lampu kedip; lampu
- . 2.la
'ttent load : beban intenniten;
_ ::-2ll selang-seling
.ttent motion : gerakan wesel
'ttent weld : las terputus-putus
_ .......l.LLtter : pemutus
nre : percampuran; campur
~a.mpuran aduk
odulation : inter modulasi
olecular force : gaya antar mo
__al : dalam; bagian dalam
~

capacity: kapasitas pipa bagi


_ :21am
_:3.1 characteristic : karakteristik

,:;.1 U S

internal vibrator
internal chill : pendinginan dalam
internal circuit : lingkaran dalam
internal combustion : pembakaran dalam
internal combustion engine : mesini
motor pembakaran dalam
internal combustion motor : motor
pembakaran dalam
internal current : arus dalam
internal detector of temperature : detektor temperaturisuhu
internal diameter : garis tengah dalam
internal energy: energyitenaga dalam
internal examination: pemeriksaan dalam
internal fire : api dalam
internal flue: api dalam; saluran dalam
internal force : tenaga dalam
internal friction, anefascity : gesekan
intern
internal furnace : dapur api dalam; o
ven dalam
internal lighting : penerangan dalam
internal micrometer : mikrometer-da~
lam
internal ohm : ohm internasional
internal pole dynamo : dinamo kutub
dalam
internal pole generator : dinamo de
ngan kutub dalam
internal pressure: tekanan sebelah da
lam
internal resistance: hambatanltahanan
sebelah dalam
internal stress : tegangan dalam
internal screw-thread: uliran sekerup
dalam
internal standard: standar dakhil
inrernal standard line : garis tolak dak
hil
internal tension : tegangan dalam
internal vibrator: alat getar intern; alat

Teknik Lengkap Edisi Terbaru

e.g
~:
~
~

(}

- h..

rL

,i

r
~'

' :::

~~

(h.

t;'

=
I

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

i~
'P
~

~:c..~'
\'
.,.:;
\

'J

1"-

"t

'i
~,

'iJ

{~~

r
-......
~1
,~

(;:s
I

internally acting brake


untuk memampatkan adukan beton
internally acting brake: rem/abar dalam
international : intemaslonal
international candle: lilin internasio
nal
international civil aviation organiza
tion : organisasi lalu lintas udara internasional
international exhibition: pameran dunia
international ohm : Ohm internasional
international screw thread : ulir se
krup metrik
International Standard Organization
(ISO) : Organisasi standar internasio
nal
International System of Unit (ISU) :
sistem satuan internasional; sistem
unit internasional
international temperature scale: skala
suhu internasional
international traffic: lalu lintas dunia
international units : satuan-satuan internasional
interciffic : antar kota
interphase : antar fasa
interpolate: menyisipkan; di interpolasikan
interpolation : penyisipan; interpolasi
interpole : kutub bantu (mesin listrik)
interpoles motor : motor kutub bantu
interpoles : kutub-kutub antar; kutubkutub bantu
interpretation : interpretasi
interrupt : memutuskan; diputuskan;
merintangi
interrupted : terputus
interrupted quenching : pencelupan
bertingkat
interrupted ringing: membunyikan gi
ring-giring terputus-putus

interruptor of c _
interrupted waves: gelombang ,c
tus berkalalgelombang terputus ;:
dik
interrupter: pemutusan (arus)
interrupter current : arus ~'-'llL.-.o_"
interrupter po
int : tusuk pe
mutusan
interrupter
spring : pegas
pemutusan
interrupter
spark : cetus
pemutusan; bunga api pem\:
interruption : pemutusan; e
interupsi
interruption arc : busur cah=, _
tusan
interruption break : pemu ,
ngan
interruption breaking : ~=
interruption of current :
arus
interruption of work: gaLf;-
sahaan
interrupter : alat pemutl::<
pemutus arus
interrupter cam : bumbu::;
interrupter cam ring : ciT:
pemutus
interrupter cam shaft : ~
bung pemutus
interrupter contact : ko::"
interrupter distributor
pembungkus pembagi
interrupter ground pia ~.
pemutus
interruptor house : nc
mutus
interruptor lever: tu3.' ~
interruptor of current . ~_ _ ..
rus

Karn u s Teknik L e ngkap E disi

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

interruptor of work

~~lat

alas

-:inah pe

-a r u

interruptor of work: gangguan peru


sahaan
interruptor plate : pelat pemutus
interruptor table: meja pemutus
intersect : saling potong memotong;
menyllang
intersected : saling memotong
intersecting line : garis potong
intersecting plane : bidang pemotong
intersecting point : titik tembus ; titik
potong
intersection : pemotonganipersilangan
titik potongititik silang
intersection angle : sudut simpang
intersectional : memotong; bersilang
interspace: sela antara; ruang antara
interstice: ruang antara; celah lubung;
sela antara
interstitial atom : atom selitan
interstitial position : letak seliian
interstitian water : air purwa
intertexture : tenunan
intertriode transformer : transforma
tor antara
interval: waktu terluang; ruang antara
interweaving : jalinan
interwind : menjalin; berselimpat; me
liIit
interwine cable : kabel jalin
interwoven : sengkarut
intimeate mixture : campuran sempur
na
in time : lambat-laun
intramural: antara dinding-dinding
intricate: sulit; kusut
intrinsic (al) : sungguh; benar
intrinsic coervice force: medan kursit
intrinsik
intrinsic energy: jumlah tenaga; perse
diaan tenaga; tenaga; tenaga total
intrinsic reactance : reaktans intrinsik
intrinsic resistance : hambatan intrin

sik
introduce : menaruhkan; mengha:::=:
memasukkan ke dalam
introduction: introduksi; pemasuka::_
pengantar
intrude : meresap
intrution : intrusi
intrusive rock : batuan intrusi
in two piece : terbagi dua bagian
inundation : penggenangan
inulin: kimia (inulin)
inundate: diselupkan ke dalam a' [.
banjir
inundation: banjir
invaluable : tidak temilai
invar: logam campuran (nikel; besi dan
lain-lain)
invariable : tidal berubah; invarisan
invasion coefficient: koefisien infas:
invent : menemukan
invention : pendapatan; penemuan
inventive: banyak akal ; panjang akal
inventive idea : pikiran penemuan
inventor : pendapat; penemuan
inventory : inventaris; daftar (baranf
barang persediaan)
inverse : kebalikannya
inverse current : arus lawan
inverse feedback : kopeling balik (ra
dio)
inverse grid current: arus kisi terbaf'.:
inverse square law : hukum lamber:
(penerangan listrik)
inverse time limit relay : relai dengan
perlambatan tak batas
inversely propotional to : berbandin:5
terbalik dengan
inversion : pembalikan; inversi
inverted arc : busur cahaya terbalik
inverted bridge : jembatan gantung
inverted function: fungsi terbalik
inverted mantle : kaos lampu

Ka m us T ekn i k Lengkap Edi s i Terb a r~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com
...

.~

inverted lamp

"

inverted lamp : lampu gantung


inverted mold : cetakan terbalik

inverted rectifier : ondulator

inverted vault : kubah terbalik

inverted vertical engine: motor-mo


tor vertical dengan silinder-silinder
gantung
inverted level : tinggi lantai dasar
invest: menanam (modal)
investigate: memeriksa; meneliti
investigation: pemeriksaan; peneletian
investigator: penelitian; pemeriksaan
investment: penanaman modal
investerate: pemeriksa
invigelator: pengawasan
invisibility: sifat tak kelihatan; tak tam
pak
invisible : tak kelihatan; tak tampak
invisible spectrum : spektrum tak tam
pak
invoice (to) : membuat faktur
invoice clerk : karyawan faktur
invoice: faktur; daftar barang dagangan
involute: bentuk spiral; bentuk uliran;
evolven
involute system: konstruksi gigi evol
ven
involution: diberi pangkat; dipangkat
kan
inwall : dalam dinding
inward : dalam kedalam
inward bound : berlayar pulang
inward parts : bag ian dalam
inwards : bagian dalam; kedalam
iodide : yodida
iodimetry : yodometri
iodine : yodium
iodize : merawat dengan yodium
iodoform : yodoform
iodometry : yodometri
iolite : iolit; kordirit
ion : ion; bagian suatu elektrolit yang

~~

'I)
~

~"
~

'8""

'i

,
t

"P
"c,

-u

:~

,c5
'-1

S
1

iriae-=rea.
bergerak
ion current : arus ion; aliran ic=
ion exchange : penukaran ion
ion flotation : flotasi ion
ion meter : pengukur ion
ion rocket : raket ion
ionic: ioni; ionis
ionic beam: sinar-sinar ion
ionic charge : muatan ionik:
ionic compound : senyawa ie:
ionic concentration : kadar ::
ionic conductance : hantarc:
ionic crystal : hablur ionik
ionic current: arus ionik; ~ ' _
ionic equilibrium : keseimb~
ionic formula: rumus ion: :'
nik
ionic migration : migrasi :_
ionic mobility : kecepatar:.
ionic polarizability : Keten;:::::::::iII.
nik
ionic potential : potensial i
ionic strength : kuat ionik
ionic theory : teori ionik
ionic valve: pipa pentil ioruk
ionization : ionisasi
ionization by collision : pengi
rena benturan
ionization chamber : kamar _
ionization current : aliran/an!.~
ionization event: peristiwa ..
ionization gauge : monome: =:
ionization mean free path : ~~
perata ioniasai
ionization potensial : tegangar.
ionize : mengionisasikan
ionizing energy : tenaga peng::
ionizing particle : zarah pengic:
ionizing power: daya pengion ic
ionogenic : ionogenik
iosnosphere : ionosphere
iridescence : permainan warna

Kamus Teknik Lengkap Edisi

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

_ :descence

ionisasi

_l1a

b aru

iridium
iridium: iridium (lr)
iron: besi
iron alloy : campuran besi; paduan besi
iron alum : tawas besi
iron bar : batang besi; tongkat besi
iron bath : rendaman besi
iron black : hitam antinom
iron blast furnace : dapur besi
iron block : gumpal besi
iron bound: dilapis/diikat dengan pitapita besi; dilapis dengan besi
iron bridge : jembatan besi
iron carbide : karbit besi
iron cell : elemen besi
iron cement : semen besi
iron circuit : sirkuit besi
iron clad : berperisai
iron clad dynamo: galvanometer man
tel
iron clad magnet : magnet mantel
iron clad plate: pelat berperisasi (aki)
iron content : kadar besi
iron construction : konstruksi besi
iron core: teras besi; tahi besi
iron core inductance : kumparan de
ngan teras besi
iron core trasfomer : transfonnator be
si
iron cutter : gunting besi
iron cutting machine : mesin potong
besi
iron disulphide : disulfid besi
iron dust : debu besi; serbuk besi
iron electrode : elektrode tresi
iron fighting: tukang bengtok besi; tu
kang intruksi baja
iron fillings : kikiran best
iron founder : penuang bea; pandai
tuang besi
iron foundry : bengkel tuangan besi;
bengkel lumer besi
iron frame : kerangka besi

Iron rust k'


f..

iron gauze: kasa besi


~'
iron grain : butir besi; biji besi
iron grey: wama abu-abu besi; cenda- 0
wan besi
-~
rt
...,5
iron hard : sekeras besi
~.
iron industry: industri besi.
t
ironing-board: papan setrika
s'
';:'
iron lattice pole: tiang konstruksi; ti- (~
ang terali
iron like : seperti besi
iron list : daftar besi
iron losses : rugi besi; kerugian teras
iron magnet : magnet besi
iron master: pengusaha pabrik besi;
pabrikan besi
J
iron plastic : perekat besi
iron mill : bengkel pelinjak besi
iron mine : tambang besi
iron monger: pedagang barang-barang
besi
iron monger's shop : toko barang-ba
rang besi
iron mongery : perusahaan barang-ba
rang besi
iron monoxide: monokside besi; ferro
oksid
iron mould : bintik karat
iron mountings : patam besi
iron ore: bijih besi
iron oxide: oksid besi
iron particle: bag ian besi; pecahan besi
iron paving : tapis muka besi
iron pig : batok tuang
iron pin : pena belah
iron pipe: pipa besi
iron plate : pel at besi
iron plating : pemasangan perisai
iron prop : sumbat besi
iron pyrite : pirit
iron rail : reI besi
iron runner : selokan keluar 'besi
iron rust: tam besi; karat besi

K amu s T eknik Lengkap Ed is i Te r ba ru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com
..

;~

.'4

iron sand

'I) iron sand : amang besi; pasir besi


-;l iron salt : garam besi
~,_ iron scales : kulit besi
.,,- ; iron separation : pemisahan besi
'~, iron shears : gunting besi
.~ iron slag : terak besi
-1 iron smith: tukang besi; pandai besi
;' iron solder : solderan besi
'J)
'" iron spark : cetusan besi; cetusan api
~jbesi
J:'
5 iron spout : besi putar
:~1 iron stanchion: besi penunjang
(~ iron stock : persediaan besi
'.1
iron stone: batu besi
J
iron stores: gudang besi; penyimpanan
besi
iron structure: konstruksi besi; struktur besi
iron test: percobaan/pengujian besi
iron titanite: batu titan besi
iron trade : perdagangan besi
iron transformer : transformator besi
iron varnish : vernis besi
iron vitriol : besi sulfat
iron ware: barang-barang dari besi
iron wire: kawat besi; kawat besi
iron wire armouring : perisai kawat
besi
iron wire drawer: tarikan kawat besi;
penarik kawat besi
iron wire fence : pagar kawat besi
iron wire gauze : kasa kawat besi
iron wire resistance: hambatlresistansi
kawat besi
iron wire wood : kayu besi
iron wire works: pabrik besi; bengkel
tuang besi
irony : seperti besi; mengandung besi
irradiance : pemancaran; penyinaran
(cahaya); iradiasi
irradiant : memancar; menyinarkan
(cahaya)

irradiation: iradiasi; penyinarar..


ya
irradiation tube : tabung sinar
irrational : tak terukur
irreducbility : sifa,t tak dapat

irreducible: tak dapat dijabar

irrefrangible : tahan pecah

irregular: tak teratur; tak san:..:.

irregular combustion: pembaL::::

teratur

irregular curves : mal penggL


irregular heating: pemanasan _
tur
irregular working: perusahaan
atur
irregularity: ketidaksama rat,,-:
tak teratur
irreparable : tak dapat diperbo:
irreplaceable: tak dapat digar::
irresolvable : tak dapat larut
irreversible : tak dapat dibalG:.
dapat balik
irreversible process : proses
lik
irreversible reaction : reaksi
dibalik
irreversible steel: baja tak m~
lik
irreversible transformation:
masi tak mampu balik
irrigable area : arae yang tak
irrigate :. membasahi; meny~
ngairi
irrigating water : air pengaiu::
irrigation: irigasi; pengairan. :
gian air pada petak pertania::
raman
irrigation area : daerah per.~_
(hujan); daerah endapan
irrigation canal; saluran irigao
irrigation lock : pintu air }J'---- .- ..
pintu air masuk

Kamus Teknik Lengkap Edisi Ter:

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

irrigation perimeter

; me

:tngedapan
~asi; irigasl
:-emasukan;

' ba r u

irrigation perimeter: keliling mgasi


irrigation pipes : saluran irigasi
irrigation requirement : kebutuhan
akan air irigasi
irrigational : bebas pusaran (listrik)
irrigational field: medan bebas pusar
an (listrik)
irrigational fluid motion : gerak zat
cair tak berolah
irruption: irupsi; peresapan
isentropic : isentropis
isentropic change : perubahan isentro
pik
isinglass : abrak; mika; barang tambang
yang serupa dengan kaca
island platform : peron tengah
isobar: garis-garis atau yang menghu
bungkan temp at dimana tekanan uda
ra yang sarna tingginya
isobarometric : isobarometris ; isobaro
metrik
isobarometric chart : peta isobar
isochromatic : sarna warna
isochronal : isokron; isochron
isochrone : isokhron
isochronous : isokronis
isoclines : isoklinis
isoclinic lines : garis-garis isoklinis
isodsperse : isodspers
isoclinic lines : garis-garis isodinamika
isoelectric point : titik isoelectrik
isogals : isogal
isogonal line : isogon
isogonal lines : garis lengkung bumi;
garis isogonal
isogonels : garis-garis isogonal
isograms : isogram
isogonic : isogon
isoganic line : garis isomagmetik
isoklinal lines : isoklin
isolate: mengisolasikan; memisahkan
isolated: terpisah; tersendiri; terisolasi

isotopic

~y

isolating swicth : sakelar pemisah


~'
t
isolation: pemisahan; isolasi; penyekat- "
c\
an
isolation material : material; bahan M',
penyekat
isolation paper : kertas penyekat
isolation rubber : karet penyekat
isolator : sakelar pemisah
isolux line, isophot curve: garis isolux;
liu isofot
isomagnetic : isomagnetik
isomer : isomer
isomerism : isomeri
isomerization : isomerisasi
'l'!!!
, I
isometric : isometrik

isometric projection: proyeksi isome

trik
isomophic : isomorfis
isomorphism: isomorfisma; sifat sarna
bentuk; sifat sebentuk
isomorphous mixture : kristal campur
isofhere : garis-garis peta yang menghu
bungkan tempat-tempat yang sarna pa
nasnya dibumi selama musim panas
isopach map : peta isopah
isopachous map : peta isopah
isotherm: isotenn; garis-garis penghu
bung tempa yang sarna temperaturnya
isothermal change: perubahan keada
an isotemis
isothermal expansion : ekspansi iso
thermal
isothermal chart : peta isotenn
isothermal lines : garis-garis isoterm
isothermal transformation: trans for
masi isotennal
isothermic change of condition: peru
bahan keadaan isotennis
isotonic : isotonik; isotermis
isotope : isotop
isotop effect : efek isotopi
isotopic : isotopik

Ka mu s T ekn i k Leng ka p E dis i T e rba ru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

" isotopic abundance

-;:

'.;

'j'; isotopic abundance : perbandingan iso


,~

j'
'~

. ~,

til

2:-

'v

'"

:,i

r}
;;
.J

top
isotopic symbol : simbol isotop
isotopic weight : bobot isotop
isotopy: isotop

isotropic: isotropis; isotropik

isotropic subtance : zat isotropik

isotropy: isotropi

issue: berpancar; mengalir keluar


issue of flame : nyala api menjalar
isthmus: tanab genting
italics: tulisan miring; cetak miring
itinerant: berkeliling
itinerary signal: sinyal perangkaian
wesel
ivory: gading; barang-barang yang ter
buat dari gading.
ivory black : hitam gading
ivory board : karton gading
izod implus testing machine : mesin
uji tumbuk izod; mesin uji kejut; me
sin uji impuls iwd.

J-acid : asam-J
J-groove : saluran-J
jack : dongkrak; bumbung kontak; ku
da-kuda; tuas; ganjalan; pengungkit
jack arch : bagian dinding diatas jende
la (pintu)
jack bit : pahat lepas (tambang)
jack boot: sepatu kap
jack cor d : tali sambung; snur
jack core : tali
penyambung

jack frame: me

sin tenun kasar

jack hammer :

bor palu; ta

ngan pnumatik

jack knife : piiack knife

sau lipat besar; pisau potong


jack lock: penguncian (dengan) s ~
(jendela kapal)
jack march : mistar lintang
jack plane : ketam blok panjang
dang dongkrak
jack roll: roll ember timba
jack saw: gergaji tarik
jack screw : dongkrak ulir; dong
jack shaft: poros antar; sumbu
krak
jack towel : handuk pakai rol
jack up : didongkrak naik
jack wheel : roda diferensial
jackaranda wood: kayu palisande:
yu jakaranda
jacket : mantel; jaket
jacket valve: sorong mantel;
mantel
jacking system: lengkapan 1!"1J,~~~
jackinth : jakut; permata merah
jacket cook: kran jaket
jacketed cover: jaket tutup
jacob's ladder : tangga jakob;
tali dengan anak-anak tangga <i2:.
yu
jacquard machine : mesin j
(pertenunan)
jacquard 'weaving: bertenun
jacquard web : tenunan jacquar:
jacquard work: pesawat jacqUE.:_
jag: gigi; tonjotan; ujung runci
jag (to) : membuat gigi; men~
jagged: bersudut; bergigi; ber.,: =
jagger : pahat bergigi; pahat tai..:..
jagging: penakikan; penggerig:.:.
jail : penjara
jalouse : jalusi; gorden sinar
jam : jepitan; kemacetan
jam nut : mur lawan; mur pc
rour kontra '
jam on : mengerem dengan kua:

Kamus Teknik Lengkap Ed i si Terb .::

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

jam traffic

~llU'-';

jet liner

"
~

jam traffic : lalu lintas tersendat


jelly strength: kekuatan agar-agar je
jamb: tiang pintu; tonggak pintu; pang
lutung-jelutung
kal jembatan; lapisan batu
jemmy : besi pemutus; linggis ; pereng- G
-.:
jamb foundation : alas tiang pintu;
~~
~
pondasi tiang pintu
jenny: mesin tenun; derek jalan; gen- -i
".
jamb support : penopang tiang pintu
erator listrik yang dapat dibawa-bawa f;
jamming transmitter : gangguan
jerk: tolakan; tumbukan; kejut; reng- ~ .
jap : pekeljaan lak; pemis
gut; tarikan
~"

Japan Industrial Standard (JIS)


jerk: meloncat-Ioncat; me numb uk- ~

standar industri Jepang


numb uk
i.~i..

japan varnish : lak Jepang


jerrican : kaleng bensin; jeriken
'"

.
jar: kendi; stoples; botol keler; pot Jet:
gumpaIan asap; pancaran. nyaIa (h

~2
kejut
api gas ; pipa tiang; menyempfrot
~.

jasped : dimarmar; berkurai


jet action : aksi pancaran; aksi semJ

jasper opal: opal besi


ptrotan
jasperated: puspawama; aneka wama; jet aircraft: pesawat pancaran gas; pe
berkurai halus; belang
sawat jet

jasp : bahan-bahan kerkurai


jet black : hitam legam

jaunt: fell; gelinding


jet blower: blower pancar; penghem

javel water : air kelantang


bus jet

javelin: tombak; iembing


jet bomber : pesawat bomber dengan

jaw: rahang; topang; sepit (tang); mon


motor pancar gas

jet chamber : kamar perecik

cong (ragum bangku; kunci)


jaw clamp : kejang mulut
jet condensation: kondensasi pancar;

jaw chuck: pelat jepit; pelat genggam


kondensasi pancar

jaw clutch : kopeling jepit; kopling jet condenser: kondensasi sinaripancar

genggam
jet cone : kerucut pancar

jaw crusher: mesin pemecah batu de


jet deflection : defleksi pancar

ngan cara menjepitnya


jet deflector : deflektor jet

jaw of spanner: mulut kuna; moncong jet engine : mo

kunci
tor pancar gas
jaw of vice: mulut (ragum-bangRu)
jet fighter : pe

jaw opening : lebar mulut (ragum bang


sawat pemburu

ku)
pancar gas

jaw plate: pelat jepit; petal aus


jet fuel: bahan

jaw socket : pelat jepitan


bakar jet

jaw spanner: kunci bubungan


jet gas : gas pan;etfighter

jaw vice: ragum bangku


car

jean viscosity equation : persamaan jet gas turbine: turbin gas jet

kekentalan jean
jet guiding : pengantar pancaran

jellify : membekukan
jet liner : pesawat lalu lintas pan car

jelly : agar-agar
gas
,~

ka

katup

jacquard

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

_ jet molding

...

~~

,~ jet molding: percetakan injeksi; pence-

~
takan jet
~~., jet motor : motor pancar gas
~ jet nozzle: jarum perecik; jarum pe8
nyembur; nosel pancar; bagian mulut
~
_:
pancaran
,~ jet out water : pancaran air
t jet perforation : pelubangan jet
'J)
::J' jet pipe : pipa pancar
jet plane: sejenis pesawat terbang
jet propelled: gerak maju degan pan
caran (gas)
jet propulsion : populsi pancar gas
jet propulsion gas turbine: turbin gas
propuisi jet
jet pump : pompa pencar
jet stream : arus pancaran
jet trust: dorongan jet
jet tube : pipa pancaran
jet unit agregat : pancar gas
jet velocity: kecepatan jet
jetsam : muatan yang dibuang kelaut
jetty dam: pelabuhan; pangkalan; dermaga
jewel : permata; batu permata; intan
jewel bearing: bantalan
jeweller: tukang permata; toko permata
jewelry: intan
jib: batang atau penahanan balok ang
kat pada kran; balok keran derek; le
ngan keran derek
jib barrow: gerobak dorong tanpa dinding
jib boom : balok keran derek
jib crane: keran derek din ding
jib head : puncak lengan keran derek
jib stay : tupang lengan keran derek
jib sheave : puli puncak
jig kontak : mal
jig boring machine : mesin bor jig
jig saw: gergaji bundar; gergaji ukir
jigger: kerekan; saringan; tanah tum-

bang; sepeda reI


jigging conveyor : selokan
jim crow: sengkang pembe :
gang pahat berputar (me;>:.::
jimble : sengkang gantungc:::
jimmy : linggis pendek
jin ,r ickshaw: kereta yang ~', '-------__
Sla

job : pekerjaan
job work : pekerjaan boror_ ~ _
jobber: pekerjaan borong(C
jockey pulley: rol antar; rc: ----'~....
jockey wheel: roda penupac~
nunjang
jog : undakan
joggle: digerigi; mengocc -,
cang

joggling: pemasangan paso.

joint: merapatkan; men;:::=:;:::::l. .

menghubungkan; menya,

nambahkan; menyambun ~

joiner : tukang perabot

tukang kayu (tukang kurs ~

joiner's bench : bubutan (' "

joiner's chisel : pahat tus~~

joiner's edge : ketam ping,.:

joiner's putty : perekat ka. _

joiner's shop: bengkel .'

bengkel pandai kayu

joining : sambungan kay:.


bungan
joining beam : balok pe _=
penutup
joining end: ujung las
joining flange: flensa pe '_
joining line : sepur terns.:..
penghubung
joining nail: paku sambu:.=_
joining piece : benda pe .
joining pipe : pipa sambu::,~
joining rod : batang hub ~ ::
joining shackle : mata rar--=--.

Kamus Teknik Lengkap Edisi

==

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

joining socket

:: balok

:,Jenyam

- aru

jug

joint luiping : penghapusan sambungan


bung
joint with socket and nozzle: sambu
joining socket : sok penyambung
ngan pakai soket; sambungan pakai :)
joint: sambung las; las sendi; kait
.........

joint angle: siku-siku penyambung; su


selongsong
joint working: perusahaan kerja sarna; ,
dut sambungan
~'
perusahaan kerja patungan
joint axle : sesumbu
joist: kayu palang; balok lintang
joint battery: baterai gabungan
joist head : ujung balok
joint bolt : baut pasak
joisting : lapisan; balok lintang
joint box : kotak sambung
jolly boat : kapal dayung
joint chair: kursi las
jolt: menghentak-hentak; menumbuk- ;..
joint compasses: jangka engsel
joint connection: sambungan titik bu
numbuk
~'
jordan cosmological: teori jagat Jor
hul
joint coupling : kopeling engsel
dan
jordan wigner commutation : kaidah J
joint face : pinggiran kaping
komutasi jordan wigner
joint fastening : peningkatan las (rei
joule:
joule (satuan listrik)
kereta api)
joint file : kikir engsel
joule effect : efek joule
joint fIre box : lemari nyala (pai) ga
joule kelvin effect: efek joule kelvin;
efek thomas
bungan
joint fork: cagak pipa kardan
joule's equivalent : ekuivalen kalor
joint hook : siku-siku
mekanis
joule's law : hukum joule
jointed: dihubung; dilas.
jointer : tukang las; tukang pembuat journal: buku harian; jumal; jumalis:
siar; montir kabel; besi siar ketam ba
wartawan; tap leher
jak
journal bearing: blok bantalan poros
joint iron: besi siar
blok poros
joint lever: tuas siku-siku
journal box: metal blok bantalan por -~
joint link: skamir
journal pressure : tekanan tap
joint morter : spesi siar; adukan siar joureyman: sejawat pekerja tangan; r=
joint piece : benda penyambung
kerja; pekerjaan harian; kaki tang2:.
joint rule: mistar siku-siku
journey work: pekerjaan harian
joint pin: buat engsel; baut skarnir
joy flight : penerbangan tamasya
joint pipe : pipa sambungan
joy's motion: gerak joy
joint plate : pelat sambungan
joy's valve gear: gerak gunting joy
joint sleeve: selongsong sambungan jubilee: gerbang junkit; gerbong ke c~:
(listrik)
diatas rei yang dapat dijungkitkan ke
joint resistance : jumlah hambatan
samping atau kebelakang
joint shackle: mata rantai penyambung judge: memutuskan; menimbang
joint stool: kursi lipat
judging threads: kawat uji
joint tongue: pasak datar
judgment: kupasan; pertimbangan
joint transmisson : transmisi kardan
jug: serahu; karap; buli-buli; re ~

Kamus Teknik Lengkap Edisi Ter ~8 -'_

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

...

;;r
~

-------------.,

juice

air; bocong; kendi; bujung


juice: air buah
~
S" juicy: berair
~ jumber: gurdi batu bor batu
8~ jumie shop: toko serba batu
'~ jump: melompat
jump across : meloncat
J'urnction:
titik sambungan; penca
,~
bangan; persimpangan
junk ring: cincin sekup; cincin baut
jute: kenap; goni
jump down: melompat
jump joint: las pantak
jump up : dipantak
jumper : bor tumbuk
junad over : me10mpat
junction: sambungan; titik pertemuan
junction box: kotak hubung; kotak
sambung; lemari pencabang; selong
songan cabang
junction cable : kabel penghubung
junction canal : saluran penghubung;
saluran penyambungan; terusan peng
hubung
junction code: keran penghubung; ke
ran cabang
junction girder: pemikul tengah; gela
gar tengah
junction main : saluran penghubung
junction plate : pelat sambung
junction point: titik sambung; titik hu
bungan; titik gabungan
junction rail : reI penghubung
junction rod: batang sambung; batang
hubung
junction station : setasiun persilangan
junction sleeve: selongsong penyam
bung
junction swicth : saklar pengubung;
wesel penyambung
j unction terminal : terminal penyam
bung; jepitan penyambung

'iJ

- -

junction tube : pipa samb ~ =-


junction wire : kawat samt _ _
hubung
juncture: titik semat; titLe.: =3-,
siar kampuh
junior technical school: sek-___,__
kangan; sekolah ujung
junk : ujung kabel; ujung ta
junk ring: gelang penekan : "
tup
jury mast: tiang darutat
jury rudder : kemudi danm.:
just: betuI; benar
just as : seperti
justifier : spasi
justness : kebenaran
jut : tonjolan; menonjol
jute: goni
jute bag: karung goni
jute cable: kabel pembung'
jute covering : tutup goni;
pembungkus goni
jute factory : pabrik goni
jute hemp: henep goni
jute mill: kilang goni; pab __"
rajutan goni
jute serving: pelapis goni; -:'_-=;s.1IIi
goni; salut goni
jute sack : karung goni
jute weaving mill : perten --_
jutting out : menonjol ked~
jutty : bagian yang meno(
(kedepan)
jux tapose : menempatkar. - - -
deret; berjajar-jajar

kainite : kainit
kalahari : nama sebuah pa.:.=.;:
dan dataran tinggi yang 1\12::
selatan

Kamus Teknik Lengkap Edisi Te :-- :

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

kalaidoscope

__

I.~~~~~ng

kettle holder

{?

kalaidoscope : kalaidoskop
colour : tidak luntur
kalaidoscopical : kalaidoskopis
. keeping room : ruang/kamar duduk
~
kalinite : kalinit
keesom relationship: angkutan keesom CJ
kaolin: kaolin (tanah lampung/Jiat yang keeve : bejana kocok
dipakai untuk membuat perselin)
keg : tong kecil
,
~.
kaolinization : kaolinisasi
kelly : batang pembawa
;,
kappe : kappe
kelly cock: katup sang pemutar
t
,~
kapp coeficient : koefisien kapp; faktor kelly joint : stang putar
~.
kapp
kelp : lumut
~
karang stone : batu karang
kelvin: jam kilowatt/kilowatt jam
kelvin circulation: teori peredaran kel- ,.
karat : karat
Ch
karathermometer : termometer kara
vin
~
'c, .
kathode : katode
kelvin effect : efek kelvin
"
kation : kasion
kelvin equation of surface tension:
keckling : pembungkus kabel
persamaan pantengan muka kelvin
K:
kedge : jangkar perahu; sauh
ken : kaki langit
keel: luas kapal; tongkang batu bara; kennel: selokan; terusan; saluran; ka
perahu batu bara; membalik; menu
nal

angkan
kennel coal : batu bara nyala api

keel block: blok lunas kapal; blok tum kenotron : perata arus elektron

kentledge : besi pembeban; besi balas;

puan
basi tuangan

keel boat : tongkang batu bara; perahu


batu bara

keps : kursi p~ndarat

keel plate: pelat lunas kapal

kerb : kili trotoar pinggiran trotoar

keel piece : bag ian lunas kapal

kerb stone: garis-garis ubin ditepi jalan

keel rabbit: sponeng lunas kapal

kerf: potongan gergaji; takik; aluran

kern : teras; bagian yang menonjol

keel rope : tali gerek

keN shaped : bentuk lunas kapal

kernel: inti; biji; butir

keel age : biaya pelabuhan

kerosine : minyaktanah murni (yang

keen: tajam

telah dibersihkan) .

keen edge: tajam runcing

kerosine carburrattor : karburator ke

.. keening : perawatan; pemiliharaan


rosin

keen toothed : bergigi tajam


kerosine engine : motor minyak tanah;

keep : menyimpan; memelihara


motor kerosin

keep bolt : baut kap


kerf: saluran putus

keep in balance : membuat setimbang ketch : perahu

keep plate : pel at gesek; pelat luncur keto from : bentuk keto

kereta penumpang
keto : group kelompok keto; golongan

keto (kimia)

keep taunght : menarik tegang


keep up steam : memelihara uap
kettle: keteI; rumah-rumah kompas;

keeper: angker magnit; cincin penga


kotak kompas

man; rantai pengaman


kettle holder : alat untuk memegang

rl:.

---------------------.--------~.-----------------------------

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbai"U

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

" kettel maker

' iJ

jalan pasak
ketel; pegangan ketel
.:: kettel maker: tukang tembaga; tukang key seating machine : mesin frr:__
pasak; mesin frais lubang pas ~ .
~~
ketel; pandai tembaga
key
securing device : jaminan
~ kevel: palu pemahat batu
8"'" key: penekan; tekanan; anak kunci; ba
kekokohan pasak
.~
ji; kunci; kunci; kunci sinyal; pemba key shank : pip a kunci
key slot: alur pasak; lubangpas"'
~
jian; kunci bicara (telephon)

Ian pasak
key bar : gelagar penutup jembatan
key stone : batu penutup (lenglc- _
key bed: alur pasak
kubah)
key bit: gerigi anak kunci; lidah kunci
key surface : bidang pasak
key board : papan tombol-tombol
key up : disekerupkan keatas
key bolt : baut pasak
key way : alur pasak; lubang ;:_
key brick: bata lumpur
key buggle : tanduk katup
jalan pasak
1C
key bunch: rangkaian kunci; sederet key way cutting machine: mesin
kunci; ikat kunci
alur pasak; mesin ketam lubang ~
key chuck: pelat jepit dengan genggam key width : lebar pasak
keyage : biaya pengkala
yang dapat dis tel
keying : pemasangan pasak
key colour : warna dasar
key dealer: perwakilan pusat; perwa kibble: menggiling kasar
kibbling mill: kilang pengupas: :: _
kilan utara
keyer : kunci telegraf
an pengupas
kick: tingkat; pukulan balik; kej .
key file : kikir kunci
mukul balik; sentakan
key groove: alur pasak; lubang pasak
key groove miling machine : mesin . kick back: tendang balik; puku~::.:.
lik; tendangan kejut
frais alur pasak; mesin frais lubang
kick back supply : penyedia Ie:..
pasak
key hole : lubang kunci; alur kunci
balik; penyuplai pukulan baik
kick down: menginjak; jatuh pee
key hole plate : pelat lubang kunci
key hole saw: gergaji lubang kunci
an
key jig: mal kunci
kick off valve: katup penjalan
key not : nada pokok
kick starter: starter injak; stane
key on : dipasak keatas
kicking coil: koil cerat; kumpar2:.
key on flat: pasak picak; pasak gepeng
cerat
key piece: benda penutup; batang pena kicking plate : pelat pelindung
kicking strap: sabuk mesin pere:-
han (dibawah periuk)
pita mesin perentang
key pile : tiang penutup
key pipe: pipa kunci
kid leather: kulit lambung
key ring: gelang kunci; lingkaran kunci kiddy seat: kursi bayi (sepeda
key screw : kunci sekrup
kier : ketel masak
kieselguhr : tanah diatom
key seat : alur pasak
key seating: lubang pasak; alur pasak; kieserite : kiserit

Kamus Teknik Lengkap Ed is i Ter b::

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

killed ingot

kiosk

killed ingot: batang kil; lempangan kil


killed spirit: air solder; air pateri; air
keras
killed steel: baja kil
kiln : dapur; pembakaran kapur; oven
pengering
illn drying : pengeringan dalam oven
illn with overlying beds: oven berting
kat
mner : pembakaran kapur; alat pemba
kar kapur
ADo : kilogram
ocycle : satuan pengukur getaran ge
~ ombang radio; kilo periode
ocycle per second : kilo herzt (ra
:iio)
ogram calory : kilogram kalori
ogram meter : kilogram meter
olitre : kiloliter
~meter post : tiang kilometer
L-ometer per hour : kilometer per
rT

:::m/KPH
_

meter recorder : penghitung kilo


= eter
:meter stone: batu kilometer
_period : kiloperiode
period persecound : kiloperiode
..:;,::> detik
- sec : kilo peri ode tiap detik
olt : kilovolt
olt ampere: kilovolt ampere
;ratt : kilowatt
att hour: kilowatt jam
tt hour meter: pengukur kilo
:~ jam

:: : jenis; macam; rag am


of current: jenis arus
: of wood: macam kayu; jenis kayu
menyalakan; menghidupkan;
:-::lljarkan
----'-'6 temperature: suhu penyalaan
gs : kayu untuk membuat api

_= :

- --1 U

l)
~.

kinema : kinema
kinematic : kinematik
kinematic velocity: kecepatan kinema
r:t.
tik
kinematics : kinematika; ilmu gerak
,t:
kinematical realtivity : kenisbian kine ~
~.
matis
,t
kinematograph : kinematograf
kinematographic
: kinematogra
fis
kinematometer
: kinematome
ter
kinescope : ki
kinescope
neskop
kinescope gun : berdil kineskop
kinetic : kinetik
kinetic ~nergy : tenaga gerak; tenaga
kinetik
.
kinetic friction : gesekan kinetik; ge
sekan pada gerakan
kinetic impedance : impedansi kinetik
kinetic potensial : potensial kinetik
kinetics : ilmu gerak
kinetic theory : teori kinetik
kinetic theory of gases: teori gas kine
tik
kinetescope : kineteskop
king bolt: baut pokok; baut utama; pe
na fuse
king journal: tap tengah
king piece : tiang tengah
king pin bearing: bantalan baut pokok;
dudukan baut utama
king post : tiang tengah
kingston valve: katup kingston
kink : belita; tekuk ; putaran bahul;
sengkelit; langkah
kink bolt : baut kelingan
kirning machine : pintal mesin takik
kiosk: kios

s T e k n i k L e n g k a pE d is i T e r bar u

-V

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~~

-~
~'S-

-~

-.

'~
:!

'iJ
50~

~
'J

=
It

kirchhoffs law
kirchhoff's law : hukum pancar dari kneading machine: ill :::,
sin penguIi
kirchoff
kishy pig iron : besi kasar (wama) hi knee: lutut; pipa lutu[
tam kelabu
knee (to) : memasang
knee beam : sandung
kit: ember; tong air; kecil; perkakas
kit bag : tas perkakas; kantong perkakas knee bend : pipa lutu
kitchen : dapur
knee bolt : baut lutut
kitchen cupboard : lemari dapur
knee breat : batang pc_
kitchen dresser: meja dapur; meja pe , untuk menjaga kes t2.~
knee cap : pelindung :
nyusun makanan
kitchen lift : elevator dapur; lift dapur knee hole table: me':::
kitchen range : tungku masak; oven knee joint : sendi luc.:.
knee lever : tuas lune
dapur
knee of the curve: 1::
kitchen salt : garam masak
kitchen scales: timbangan rumah tang knee of transfer: tek '
knee pan : tempurun;
ga
kitchen stove: oven dapur; tungku ma knee piece: pipa lul-e
knee pipe: pip a sikL.- ~
sak
kitchenette : tempat masak; dapur keci! knee plate: pelat lut'.::
kite-ballon : balon kabel; balon obser ' knee strap : ikat lute
knee timber: kayu be:- ~
vasi
siku
klaxon : klakson
knife: pisau
klaxon ring : gelang klakson
klein nishina formula : rumus klein knife blade : daun p'
knife board : papan .:.:
nishina
knife case : sarung r-
klimbing iron : besi naik
I knife edge : bagian -=:
klinker brick: batu klingker
pisau
klydonogram : kildonogram
knife edge bearing:
klydonograph : klidonograf
pisau; blok pisau: _
klystron amplifier : penguat klistron
knife edge suspensi _
klyoscillator : osilator klistron
klystron repeller : penolak klistron
ngan pisau; gantur,=~
knife me : kikir
knag : mata kayu
knife girder : tukar:;
knaggy : seperti mata kayu
knappiog hammer: palu pemecah
ting

knap sack : ransel


knife machine : me 0 _

knife polish : serbu

knead : meremas-remes; menguli


kneading machine: pemanasan mesin , knife powder : tepe _
sau
kneadable : dapat dikepal; dapat direknife rest : tempa
mas
pisau
kneader: mesin peremas; mesin pengu
Ii; mesi remas,
knife sharpener : r ~

Kamus Teknik Lengkap Edi s

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

, e switch

laboratory of soil mechanics

rrajam pisau

, e switch : saklar pisau


, 'e tools ; pahat-pahat pisau
~e shift ; ingsutan knight
't : menyirat; merajut
d t work: rajutan
o tting: perajutan; rajutan
'tting frame ; mesin rajut
dtting needle: garam rajut
' tting pin : jarum rajut
n tting yarn ; benang sayet
b : tombol; tonjol
- Jb switch; sakelar tombol; sakelar
. ob
~k : mengetuk; menumbuk; memu
-,J

ocked on : atom atom terdepak


ock off : mengetrik
down : menbongkar; meroboh
':1

, rating: penetapan bilangan ok


:1

k out; memukul sampai lepas;


::ngeluarkan dengan paksa.
~ , the key out ; mencungkilkan de
!.:1 pasak
: jeJat; membuhulkan; mata kayu;
. --,.:u; buhul; tonjol; tombol; knot ( =
- 1aut)
y : seperti kuas; seperti mata kayu
. yarn : takal
e
: cambuk; cemeti
l edge; pengetahuan
resistance : tahanan tentu
e ; buku jari; tulang
e arm ; tangan batang kemudi
e bolt ; pena engsel
-Je bone: tulang buku; tulang ruas
e joint ; sambungan berengsel
e pin ; pasak ulir; pena ulir
e thread ; ulir sekrup bulat
.-:-e-n absolute manometer: manoT

~ ~1 U s

,)

S;
"
--r

meter mutlak knudsen.


~
knudsen cosine law ; hukum kosinus
knudsen
knudsen flow ; aliran knudsen
ct
knudsen formula for gas flow; rumus -.5
knudsen untuk aliran gas
knudsen method; metode knudsen
~.
knudsen number ; angka knudsen
knur ; bola kayu
koepe system; system koepe
koepe winding ; gulungan koepe
kraurite : bijih besi hijau
kronihout motor ; motor kronihout
kromogram : kromogram (fotografi)
kromoskop ; kromoskop (fotografi)
krypton ; kripton
kurie plot ; digram kuri
kw ; kilowatt
kwh (klowatt hour) : satuan energi lis
trik yang digunakan sebagai penetap
an ongkos pemakaian oleh pelanggan
kyanite ; kianit
kyanize ; mengianiskan; memperbaiki;
tahanan kayu.
kyeldan method ; methode kyeldan.
kymograph: alat pencatat gelombang .

,~

L-aerial ; antena L

label : etiket; label (untuk barang-ba

rang) ; segel
labile : goyah; labil tak stabil
labile equilibrium : keseimbangan la- .
bil; keseimbangan tidak mantap
labor ; buruh
labor-accident : kecelakaan buruh
laboratory: balai penyelidikan; labora
torium
laboratory assitant : amanuensis; la
bor; analis
laboratory of soil mechanics : labora

T e k 11 i k L e 11 g k apE dis i T e r bar u

laevo-rotsry

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

laboratory worker

i
t'J-J
,~

~~_

torium mekanika tanah


lackuer : pemis

laboratory worker: ahli makmal; labo- . lacmus : paper Kertas iaKmus

ran
lactal bumin : lac tal ; bumin

laborious: banyak pengerjaan; memer- lactam: laktam

lukan banyak jam kerja


lactim: laclim

labour: usaha kerja; tenaga kerja; bu- lactic acid : asam susu

ruh; pekerjaan
lac-varnish: pemis lak

labour bureau : biro perburuhan


lactometer : timbangan susu

labour contract: kontrak kerja


lacuma : celah; lorong; lobang
ladder: jenjang; tenaga
labour-exchange: biro perburuhan
labour famine: kekurangan tenaga ker- ladder back: sandaran dengan mista:-'
ja
mistar horizontal (kursi)

labour inspection: infeksi tenaga kerja ladder dredge: mesin keruk

labour law : hukum perburuhan; un- ladder fat : sumur tangga

ladder man: orang yang mengatur


dang-undang perburuhan
labour market : pasar perburuhan
I pancang
labour party: partai buruh; serikat bu- ladder rack: batang bergigi ben:-_
ruh
tangga (jalan rei bergigi)
labour saving : penghematan tenaga ladder rope : tangga tali
ladder rung : anak tangga
kerj a
I ladder step: anakjenjang; anak tan~..::
labourage : upah kerja
labourer: pekerja; tukang
ladder truck: kereta jenjang; (pe~
labourers quarter: perkemahan tenaga
da~ api); trusk tangga
ladder ven : bahan urat badan gel ~_
kerja
labradorite : labradorit
ladder way : jalan tangga
ladd franking theory: teori ladd f:-,
labyrinth : labirin
lace: renda; tali; alat pengikat; tali seklin
lade: tanggul; aliran air; memuat;
patu
nguras air; menyenduk
lace belt : sabuk mesin yang dijahat
lace work : terawang
laden burg f. value: nilai f. laden' ~
laced column: tiang yang tersusun dari laden weight: bobot dari gerobak yc:.::,.
beberapa bagian yang dihubungkan
berisi; bobot gerobak berisi
oleh pengikat
ladies compartment : kompartir:::::
wanita
lachrymator : gas air mata

Jilc.'JiJ:YJIJam.J;,T; fffCf.u.i:mffTfi7lJY iffffffJiJ21

kctfcynrcrc6ry gas : gas ali mata


Iacing: bahan pengikat
I .
a~mg bond : sambungan bersilang
lack : kekurangan; ketiadaan
I k
ac point: cat pemis; cat perekat
lack varnish: pemis perekat

\..~'~~', \~~,~,,-~",;,~~,,-~
. '(

ffffff~.JI:W1i7, -fdlffdf~tYffV~4t"I.r

mar hias wanita


ladle ; sendok penyerok; cawan tuap.,;
(b
engkel tangan besi) sendok t\l.a::::
ladle on wheels: panci tuang be:-~
I dl
a e out : menyendok; menyudc
laemier: emperan; sengkuap
:'\..~~'\:)~'\:)~,\"".l '.~'t,~\).\''O.1. ~'c' :_

Kamus Teknik Lengkap Ed i s i


Te"

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

lamp cord D

r
~,

_ : arus susulan/aliran susulan; laju


__'S ui
factor : faktor ke!ambatan
knock ketukan diesel
_of brushes: laju sus ulan borsellaju
. _sulan sikat-sikat
_ f phases: fas berikut; jangka beri
-' g: panyatutan ketel uap
. . . g current : arus sus ulan
~ge bracket : kurang lagrange
;:3llge density : rapat lagrange
~ :mge equation : persamaan lagra
-=..
--ange field equation : persamaan
- : dan lagrange
ge formula : rumus lagrange
ge identity : kesamaan (identi
- lagrange
mge multiplier : pendaran lagra
ge theorem : teo rem lagrange

ge function : fungsi lagrange

n ge differential: persamaan dife

....::.: ial lagrange


ge polynomial : polinom lagra
- retherford shift : ingsutan lam
, retherford lamda
5k.ing : antrasit
: a : lamda
: a limiting process: proses peng
---'.J lamda
-a point : titik lamda
51's law: hukum lambert (listrik)
7:t'S cosine law: hukum kosinus
pincang; timbang
: lapis tipis; lamel; serpih; pelat
, ;.:ecil
_____-'1 : seperti daun; penyerpih; ber

lamella coupling : kopeling pelat


lamella structure : struktur daun
lamella forma : bentuk pelat
lamina: pelat tipis; lapisan.daun
laminar welding : pengelasan berlapis
laminate: menipis; merengang; mencanai; melinyak; memasang pelat-pelat;
memipih; merengkah
laminated: tersusun dari lapisan-Iapisan; dilamelkan
laminated brush: borstel lame! berlapis; sikat lamel
laminated core : teras lamel berlapis
laminated glass : kaca lapis
laminated lime: pela; kapur
laminated magnet: magnit lamel ber
lapis
laminated pole: kutub lamel berlapis
laminated ~pring : peg as daun berlapis
laminated strucure : struktur daun
laminating mill (work) : pekerjaan ca
nai
laminating roller ~ rol pelinjak; canai
pelinjak
lamination: pencanaian; pelinjakan
lamp : lampu; lentera
lamp arm : lengan lampu; keranjang
lampu; pegangan lampu
lamp bank : rak lampu
lamp base: selonggong lampu; kaki
lampu
lamp black: hitam lampu; orang para
lamp bracked : keranjang lampu; ta
ngan lampu
lamp bulb : bola lampu
lamp call: sinyallampu; tanda lampu;
semboyan lampu
lamp cap: kap lampu; lembung lampu
lamp carbon: karbon lampu
lamp chimney: kaca lampu; gelas lam
pu; semprong lampu
lamp cord : tali sinar lampu

'., u s r e k n i k Len g k apE dis ire r bar u

'"

-rl.G....
,~

r
~.

,~

R
~
~

1'..
~.
(b
f.. .

.....
;
......

" lamp factory

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

,;<

...

..

'0~
~"

./

.:0

l'

,;
,~

;'
')1
?_
"')

i~'

' '1

f:,~

=
'J

lamp factory : pabrik lampu; tempat


pembuatan lampu
lamp filament : kawat pijar
lamp fittings : piting lampu busur
lamp glass : kaca lampu; gelas lampu
lamp globe : balon lampu
lamp guard: berongsong lampu
lamp hole : lubang lampu
lamp holder: gagang lampu; pegangan
lampu
lamp holder plug : kota-kota gagang
lampu
lamp hood : kap lentera
lamp hour: jam lampu
lamp oil : minyak lampu; minyak lente
ra
lamp post : tiang lampu/tiang lentera
lamp pressure: tegangan lampu
lamp rack : rak lampu
lamp resistance
resistanse
lampu pijar;
ham bat lampu
pijar
lamp shade:
kap lampu; tu
lamp shade
dung lampu
lamp signal: semboyan lampu pijar;
sinyal lampu pijar
lamp socket: gagang lampu; soket lam
pu
lamp socket with screw thread : ga
gang lampu pakai uliran sekrup
lamp swicth : soket lampu dengan kun
ci; sakelar lampu
lamp system : sistem lampu; gagang
lampu; hubungan lampu
lamp voltage: tegangan lampu
lamp wick : sumbu lampu
lancashire boiler : ketellancashire (ke
tel uap horisontal dengan dua silinder
api)

lance : tombak; lambing


lancet: taji; pisau pemotong
lancet arch : lengkung l~~
lancet window : jendela la:::_:-'
land: mendarat; turun; me~:
land abutment : pangkal je=_
land acctretion : penambahr:
nah
land chain : rantai ukur
land climate : hawa darat
land drain : saluran pembl.i.2"~
land drainage : pembuangc..-:
land fall: pemeriksaan ~
an tanah; pengamatan ta:::..:
land forces: angkatan darL
land holder : pemilik tanal:
land level : pennukaan t3:"2 :.
land mark : rambu
land pier : tiang tembok C::.: _
land plane : pesawat terbL.=
land registry : kantor ka '
pendaftaran tanah
land rent: sewa tanah
land roller : mesin giling
land side : sebelah darat
land slide: tanah longsor: =-_
nah); pengeseran tanah
land slip : tanah longsor
land surveyor: ahli ukt:r '
land tax : pajak tanah
landau damping : redar'~
landau diamagnetism : ~=:;:,.,;~=landau
landaulette : mobil k _
tertutup
landau theory of ligui d
teori helium cair II la=:- _
lande permanence rule :
aman lande
lande splitting factor : ~-,
de
landing : pendaratan; :-: _

Kamus Teknik Lengkap Edis i

..

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~gbase

latch key

__ :tng base : pelat hordes


bar bayangan; bayangan lentera
. g beacon : rambu pendaratan
lantern wheel : roda lentera
:ing charges : menurukan muatan; lanthanum: lantanum La
.:-a pelabuhan
lap: lidah impitan; menghimpitin; bibir
(sorong); mengirup
=dng chair : kursi pendarat
lap joint : sambungan; liwatan; kum;::::!ng chassis : casis pendaratan
~ g edge : kampuh memanjang
pulan; berhimpit;-sambungan berim-
~ g flap : katup pendaratan
pit
z.::ing gear: lengkapan pendaratan; lap riverting : berimpit
lap welding : las lam lambungan
....o.i.-s pendaratan
:::ng gear control lever : tuas pela
lap welds: lal-las berimpit
lap winding: lilitan jerat; gulungan jecasis pendaratan
___~ gear extension and retraction
rat; lititan seng kelit
_.em : lengkapan pelayuan cas is lappet loom .!
'-o- daratan
kursi .' tenun

g ground : tempat pendaratan;


bordir

- ::.ngan pendaratan
lapping machi
ne : mesin asah _
g lamp : lampu tanda mendarat
., lights: lampu-Iampu navigas; I teli ti; mesirl
_ __. u-lampu pendaratan

pelipat
i .
large : besar -".
lapping J1UlChine
g mast : tiang pendaratan

_ _~
cr path : lintas pendaratan
large calori : kilogram kalori; panas
yang dibutuhkan untuk meninggikan
phase : fasa pendaratan
suhu laC dari 1 kg air
place : tempat mendaratan
_ __~cr run : lari pendaratan; jalan
large coal : batubara kasar
jaratan
large light : lampu besar
speed : kecepatan mendarat
large ore : bijih bongkak
g stage : pangkalan pendaratan; large scale : secara besar-besaran
::;,:alan pembongkaran
larssen profile : profIle larssen
g swicth : sakelar-tukar
lash: tali cambuk; mengamban
'J wheel : roda pendarat; roda
lash up : sambungan sementara
_ lltama (pesawat terbang)
lasing wire : kawat penguat
last: terakhir; penghabisan
) lan setapak; jalan sempit; 10
last coat of paint : lapis cat terakhir
(penghabisan)
y : pintalan lang
lastage : ongkos angkutan
: lentera
light : kap lampu; lampu len
lasting: awet; tahan lama; tahan lentur
lastingness : kekekalan; ketegasan
... post : tiang lentera
lastingness quarter: perempatan terak
slide: gambar lentera; gambar
hir
- : petat lentera
latch : mengancing pintu
view: bayangan cahaya; gam
latch key : kunci rumah

-=

. . u s Teknik Lengkap Edisi Terbaru

Q
~.

~
~.

$
-t
()
- "

ct.

..

~.

~.

,~

~~

--

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com
...

latch lever
>~

:p latch lever : pengungkit pasak

.,. latent: bersenyawa; latent


-:;
latent heat : panas laten; kalor laten
, latent pressure: desakan kesisi; tekan,\
<)
an kesisi
!'
latent heat: kalar tersembunyi; panas
-::;
;
tersembunyi
..:;
lateral: saluran irigasi kecil; disamping
~~
lateral adit : lorong samping (tambang)
2-:
'>.! lateral axis : paras mehntall's~ parol'.
:;...
i< lintang; swnbu lintang
.:!
lattice mirror : cermin teralt
:.~
lattice partition : dinding bilah
A
'J
lattice pole : tiang-konstruksi
L
\attk~ sc.re~\\ : taou: terah~ setdram te
rali; tirai terali
lattice window: jendela terali; jendela
pakai kaca dalam timbul
lattice work: pekerjaan terali
launch: perahu; menjalankan pesawat
udara; melunc.urkan kapal
laundry : perusahaan pencucian; pena
tu; ruang cuci
laurent half shade plate : plat separo
sombar laurent
laurent polarimeter: polarimeter laurent
laurent series : deret taurent
lava: tahar
laval turbine : turbin lava
lavatory: kamar cuci; ruang cuci muka;
kamar kecil; toilet
law : hukum undang-undang
law merchant : hukum dagang
law of areas: hukum luasan
law of composition of forces : hukum
penjumlahan kakos
law of conservation of angular mo
mentum : hukum kekekalan pusat
sudut
law of conservation mechanical en
ergy : hukum kekekalan tenaga meka~

~,

<~

~,

-==

layer

nik.
law of constant composition : ::.
komposisi tetap
law of constant proportions : '
komposisi tetap
law of dulog and petit: h ._
dan petit

law of gravitation : huk.'UlIl ";', _

law of kepler : hukum kepler


law of multiples: hukum kelipatc:::
law of partial pressure: huh.:..=:. .
law of radioactive decay : b;
pukan radio aktif
law of radio active displacem
kum pergeseran radio aktif
law of tangents: hukum tar_~ ;:':..
law of volumes : hukum Ga, ~
iaw suit : proses
lawn: padang rumput
lawn mower : mesin potong rumput
law spring kier : penyiram rumput
lawrencium : laurensiwn
laws of electrolysis: hukum-hukun: =
raday
lay : meletakan; menaruh
lay-days : hari-hari muat dan bo _'
lay light: jendela plafon
layout : denah; rencana; mode:
lay shaft : poros bantu; poras 2:'' ':
layer : lapisan
layer of air : lapisan udara
layer of chalk : lapis an kapur
layer of charge : lapisan mual::::.
layer of earth : lapisan tanah: ~--:bumi
layer of fibres : lapisan serat
layer of grease : lapisan gemru:
layer of liquid: lapisan zat CaL~
layer of paint: kulit cat
layer of sand: lapisan pasir
layer of stones : lapisan baru 2-_
layer of plaster: lapisan tamb~

K amus Tekn i k Lengkap E d isi Te r:: ~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

layer of wax
pis terapan
layer of wax : lapisan lilin
laying : pemasangan
laying out, contruction : pemasangan;
pembangunan
lead: timbel; timah hitam; kawat sam
bung; laju awal
lead accumulator : akumulator timbel
lead acid : asam belerang timbe!
lead acid accumulator: aki timbel; aki
timah hi tam
:ead and return : saluran bolak balik
' ead angle: sudut laju awa!
~ ead axes : poros timbel
:e.ad base alloy : paduan dasar timbal
:ead bath : rendaman timbal
,.;;ad battery: baterai timbel; salut ti
mah hitam
23d burning : pengelasan tim bel
d cable : kabel timbel
d dossing : penguncian timbel
d coating: salut timbel; mantel tim

lead wire l)
~;
lead hammer : palu timbel
S
I lead joint : sambungan timbel
~

lead line : garis tegak

lead lining : !apisan timbe!

rf.
lead mine : tam bang timah hitam
lead monoxide : monoksid tim bel
..
lead nail : paku timbe!
lead off : hubungan ke sentral radio

lead of a valve : pembukaan pendahu- ~


~
luan
"",
lead ore : bijih timbel
"
lead oxide : monokside timbel
(,:,
lead paint : cat timbel
lead pensil : potlOL
lead peroxide : peroksida timbel

lead pig : blok timbel

I lead pipe: pipa timbel


lead plug : pengaman timbel
lead plummer: bubuk timbel; tepung
timbel

lead powder: serbuktimbel

leads : antaran

~!
lead seath : selubung timbel; untuk ka

compass : jangka potlot


bel listrik

compounds: persenyawaan-perse lead screw: poros antar; poros pemin


=::'awaan timbel
dah

lead slag: terak-timbel

cover : mantel timbel


"covered cable: kabel timbe!
lead sleeve : selongsong timbel

lead solder: pateri timbel; solder tim


covering: mantel timbel; salut tim
bel

dioxide : dioksid timbel

lead strip : pateri timbel

~ flat : asap timbel datar

lead suboxide : suboksid timbel

. coil : timah untuk membungkus lead supseptibility : kepekatimbalan

lead sulphuric acid : timbel asam be


_ fuse : seke

lerang

-::::-: timbel

lead tetra chloride: tetra klorida timbel

lead teracthyl : tetraketil timbel

: glassce :

___ :c. it

lead tube: tabung timbel

~lass : kaca
lead van : nadi timbel; urat timbel

...:::::..:: :;\
lead vitral : ang!esit; vitrio timbel

lead hammer
lead waste: sampah timbel; sisa timbel

, " lazing:
_ _:- timbel
lead wire: kawat timbel

: '-.--u s Teknik Lengkap Edisi Terbaru

,~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com
...

" lead works

least common mul '.

leak : boeor; rugi; memboeor


,~ lead works : penuangan besi
" leader: pemiropin; penuntun; pembim leakage : kebocoran; kerugian: ,
~}' bing
baran (listrik)
leakage coefficient : koefisien -__
~ leadership: pimpinan ~.
~
~ leading: laju dahulu
faktor boeor
. ~ leading axis : poros utama
leakage conductance : daya ar:::_
lasi

leading axle : poros depan


leakage current : arus boeor

~ leading droughtsman : kepala seksi


"P
leakage factor : faktor boeor

'i-
gambar
('
'>..1
leading in line : saluran pembawa
I leakage field : medan boeor
1 leading insulator : sekat tembusan; iso leakage flux : arus daya hoc '
keboeoran
~
lator tembusan; isolator pemasukan;
leakage line : garis daya boca:
rj corong pembawa
leakage line of force: garis g,,:
leading in phase: laju muka fasa
leading in wire : kawat masuk; kawat leakage loss : kerugian boeor:=
pemasukan; kawat pembawa
leakage pipe : saluran/pipa m~ ~
leakage radiation : panearan :
leading joint : sambungan timbel
leading line : tali timbel pengukur un leakage sill : ambang boeor
leak (to) : memboeor
tok menentukan dalamnya laut
leak
detector : detektor kebo:
leading shaft : poros pemisah; poros
lean: bersandar; kurus; con
antar
ing

leading screw: poros pemindah; trans


lean -coal : batubara kurus

portir
lean gas : gas lemah

leaf : daun; daun pinto


lean lime : kapur hidrolik; ;~
leaf blade : eak:ram daun
leaf brass : layang daun; tembaga daun lean mixture : eampuran k".:::- _

puran lemah

leaf bridge : jembatan angkat


leaf copper : tembaga daun
lean to : bangsal; gudang; "'~

leaf destruction: polusi asap; destruksi lean to roof : atap hipotellS I

guru

daun
leaf gold: emas daun; emas kertas; e- leaping pipe: saluran bocC' ~

leaping pore : tongkat um

mas perada
lear open: pendingin (pa-- :

leaf metal : logam daun


leaf sheath : upih; sekedang
learning : pengetahuan

lease : penyewaan (kepad'!.

leaf showing damage : polusi asap


leaf silver : perak daun
lease bar : kisi silang ka.:-.:

leaf spring : pegas daun


leash : tali pengikat; tali _
:-::::==~
leaf table: meja tarik; (dapat diperba leaseholder : penyewa
nyakldiperpendek)

least action principle;


leaf tin : timah daun

ast action: asas aksi ::-~


least common multiple ; _.~-=-~
leaf vein : tulang daun

sekutoan terkeeil
leaf work : bunga ukiran

1
'"

==
.

;:>'.
_

Kamus Teknik Lengkap Edis i

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~.

energy principle
energy principle: azas tenaga mi

urn
" work : usaha minimum
: tangggul buatan; aliran air
er : kulit; lap kulit; kulit gosok
er belt : sabuk kulit; bon kulit;
kulit
er cloth : kain kulit (kulit buatan)
dressen : tukang membuat kulit
reUe : kain kulit; kulit buatan
::ff hide: jangat
packing: perpak kulit; paking
: ragi; adonan asam
e intergal : intergal lebesque
connection: hubungan leblanc
-"

process : proses leblanc (listrik)


lines : kawat leader
oscillator : osilator lecher
wire : kawat-kawat lecher (ra
~~ ...ue

cell : elemen leclanche


element : elemen leclanche
. sisi tajam; pinggiran; bingkai;
" :ambang
: batu tempel picak; balok lin
~e

ent : arus leduc

____.... : sebelah kiri


-...._____ drive: kemudi kiri; sopir kiri
rule : kaidah tangan kiri (listile : genteng kiri
ed drive : kemudi kiri; stir

~S

length of prorlle of track


left handed screw : sekrup kiri
left handed thread : ulir sekrup kiri
left handed turning : berputar kekiri
left handed winding : gulungan kiri;
lilitan kiri
left hand head light: lampu kepala sebelah kiri
left hand parking light: lampu perhentian kiri
left hand switch : wesel kiri
left view : penampang sebelah kiri
left wing : sayap kiri
leg: kaki (pada segitiga); tungkai; antaran; saluran; fasa; kaki
legal proof : keterangan sah; bukti sah
legendre equation : persamaan legen
dre
legendre polynomial : suku banyak le
gendre; polinom legendre
legion : kebanyakan
legg of compass : kaki jangka
lehr oven: pendingin (pabrik kaca)
lending library : ~rpustakaan umum
lenard tube : tabung lenard
lenght : panjangnya; lamanya; jaraknya;
besamya
lenght between centers : ukuran pan
jang bubutan; jarak antara senter-sen
ter (mesin bubut)
length of buckling: panjang-tekuk
length of channel : panjang engkol
lenght of crank : panjang saluran
length of face : ukuran panjang fron
(hadapan)
length of flange: ukuran panjang kaki
length of handle : panjang engkol
length of journal: panjang tepi
length of life : tahan lama
length of pipe: panjang pipa
length of pointer : ukuran panjang ja
rum
length of profIle of track: penampang

Te kn ik Le n g k ap Edisi Te rbaru

D
~.

~
~

'"0

-ri\....
.

~"

;'"

,~

("10
~~

~:

-J.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

<!

(j

'iJ
,~

";<

'~

'.

.s
_~

?::
-v

,>,

:3

=
f:j
-.J

length of shift
bujur jalan
length of shift: waktu kerja
length of spark: panjangnya nyala api;
ukuran panjang nyala api
length of support : lebar rentangan
length of stroke: panjang langkah
length of wire: panjang kawat
length of over all : ukuran panjang ke
seluruhan
length ways: memanjang
length wise direction: arah memanjang
lengthen: memperpanjang; menjadi
panjang; dipanjangkan
lengthening: perpanjangan
lengthening piece: bagian pemanjang;
sambungan
lengthening spindle: poras memanjang
lens : lensa; kanta
lens aperture : pembukaan lensa
lens barrel : tabung oyektif
lens cap : tutup lensa
lens equation: persamaan lensa-Iensa
lens formule : formula lensa
lens hood : kepala lensa
lens maker equation: persamaan kanta
(lensa)
lens shaped : pembentukan lensa
lens system : sistim lensa
lens law : hukum lensa
lenticular : seperti lensa
lepidolite : lepidolit
lepton conservation : kekekalan lep
ton
less : kurang
lessee : penyewa
lessen: mengurangi; memperkecil; ber
kurang
lesson: pelajaran
let : menyewakan; mempersewakan;
membiarkan
let down : menurunkan
let go: melepaskan; membiarkan pergi ;

level of

'

luntur
let in : memasukkan
let-linear energy transfer : pinel., -;,
tenaga linear
let out: mengeluarkan
lethargy : kelambanan
letter : huruf; surat
letter bag : kantong surat
letter balance: timbangan S\E' "
letter box : bis surat
letter card : kartu pas
letter carrier : tukang pos:
membawa surat
letter case : kotak surat
letter factor : faktor huruf
letter fIle : map surat
letter lock : kunci huruf
letter paper : kertas surat
letter pen : pena gambar
letter rack : rak surat
letter weight: timbangan sw .,.:
lettering guide : mat huruf
levee: tambak; datar; rata; _c
kari; meratakan; tingkat; jX::-
(air)
level: menyamakan; menyipar: __-_ .......
level beacon : rambu anting-.:..:::-.
level book: buku yang menC-2 ~
matan dengan alat sifat
level crossing: pelintasan; ja:---=.
an; perlintasan selantai
level crossing watchman: p -
tu (pelintasan)
level difference : selisih pe. ~ ___
level down: meratakan kev_
level flight : penerbangan L,
level gallery: lorangan t;u;::'~
zontal
level line : garis horizoma.
level of liquid : permuka<e
level of petrol : tinggi pee::
sin

Ka mus Te k n i k L engk a p E di s i Te

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

of the water
of the water : tinggi (permukaan)
of underground water: muka air
=J.h
out : meratakan; memicakkan
_ recorder : alat pencatat tinggi
-..sa air
section: lintas datar; lintas hori
. I
s-urface : bidang horizontal ;
~g datar
~e : sifat datar
"JP : meninggikan (jalan)
~ instrumen : intrumen perata
o pole: mistar ukur
~g screw : sekrup penyetel
~ 0 staff: mistar ukur; mistar pera
_ g system : sis tim perataan
. mengumpil ; tuas
bolt : pena engkol
rake : rem pakai tuas
nandle : gagang; pegangan
: esistance : resistansi engkol;
-at engkol
53i'ety : pengaman dengan tuas
ety device: keamanan tuas; pe

_ .cth : sakelar tuas


_ : pesawat tuas; sistim tuas
"- : menggosok halus; melincin
: _ry : putar kiri
j ar : botol leiden
aircr aft : pesawat terbang staf
____..un : pembebasan; tiberasi
~ : berayun; dalam keadaan seim
_ menggetar
: keseimbangan
of heat : kalor keluar

lift cage

fJ

licence : lisensi; memberi izin


~':r
licensee : pemegang/penguasa lisensil ~
paten
0....
license agreement: persetujuan lisensi; ( i.
kontrak lisensi
license plate : pelat nomor (mobil)
;.
license plate holder : pemegang pelat ~"
' :::
nomor
license tag : pelat nomor
licenser : pemberi lisensilpaten
lid : tutup; sahab
life : lama tahan
~'-.
life assurance arithmetic : ilmu pasti ~"
pertanggungan jiwa
life belt: tali pinggang untuk menolong L
orang yang tenggelam
life boat: perahu penolong; sekoci pe
nolong; kapal penolong
life bouy : pelampung penolong
life drop : lompat percobaan
life equipment: alat-alat penolong
life line : tali sandaran
life of a lamp: tahan-Iama lampu
life preserver: ikat pinggang penolong;
pesawat penolong
life raft : rakit penolong; rakit perto
longan; rakit pembantu
life saving : petolongan
life saving apparatus : pesawat peno
long
life saving appliance : perlengkapan
penolong
life saving rocket : roket penolong
life test : testa tahan lamanya; percoba
an tahan lama
lift : alat pengangkat; lift; menaikkan
mendorong elevator
lift boy : pramu lift
lift brake : rem jatuh (lift)
lift bridge: jembatan yang dapat diang
kat
lift cage : kuteri elevator

u s Tek nik L e n gk ap Ed is i Terba r u

.~ ~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

;; lift coefficient

1
'i'; lift coefficient: koefisien gaya dukung
.;;

1,
~

"i'-

l
,;;,

"--

:j

;g

==
' ,J

I..

lift gate : pintu air angkat

lift hammer : palu dada

lift irigation : area areal irigasi yang


aimya diangkat dengan pompa
lift jack: jembatan-angkat
lift man : pelayan lift
lift pump: pompa pengangkat; pompa
isap

lift shaft : kuteri; sarong; lift; bum

bung lift
lift up : mengangkat
lifting: pengangkatan
lifting air-screw: baling-baling angkat
lifting blocks : katrol-katrol; taka!
lifting crab : lir
lifting device : pesawat angkat
lifting efficiency : gaya dukung; daya
angkat (pesawat terbang)
lifting hammer : palu dada
lifting installation : instalasi angkat
lifting link : batang tarik
lifting magnet : magnit angkat
lifting magnet with movable pole
shoes : magnit angkat dengan kutub
kutub pencari
lifting power: tenaga angkat; daya ang
kat; gaya dukung
lifting pump: pompa isap; pompa
pengangkat
lifting rope : tali pincang
lifting tower : menara angkat
light : sinar; cahaya; terang; suar; me
nerangi; mencahayai; membakar;
menjalankan-memasang (api); me
nyuluh
light absorption : penyerapan cahaya;
absorpsi cahaya
light beacon : rambu suar
light buoy : pelampung lampu; pe
lampung suar

light cable : kabel lampu

light cone : runjung cahaya


light draught : sarat kecil (lea; "
light element : unsur ringan
light emmision : emisi cahaya: : .
an cahaya
light emitting: bercahaya; men:: ~
haya
light ends : fraksi ringan
light failure : gangguan cah~
light flikckering : kedipan ca:.::
light flux : fiules cahaya; arus : __
light fraction : fraksi ringan
light from above : cahaya ctr:
light green : hijau muda
light hour : jam nyaia
light house : menara cahaya.
laut; mercu suar
light intensity : kuat cahaya
light oil : minyak ringan
light product : produkt ringz.-:
light plant : ins
talasi listrik
light projector :
lampu sorot;
proyektor lam
pu
light proof: anti
light p .'
bahaya kilat
light railway :
lintasan rel sempit
light spot: bintik cahaya
light ship : kapal rambu Sl1.:!::
light signal : sinyal lampl: .
lampu
light swicht : penghubung .
klar lampu
light wave : gelombang c.t:.~ _
light weight rescue appal
keselamatan ringan; al2: ___--
ringan
light window : jendela c~_
light yoke: pemikul ang ~=

Kamus Teknik Lengkap Edisi

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

fighted

limb

igbted : kena sinar


5ghter : alat penyala; kereta api; cetus
api lampu
s.ghting : penerangan pencahayaan lam

pu
_~ ting

above: penerangan atas


-,ghting apparatus: aparat penerangan
~ting bar: rellampu; tentang lampu
-1hting cable : kebel lampu
~ting circuit: sirkuit lampu; antaran
:ampu
ting combination : kombinasi pe
_erangan/cahaya
~ting conductor: alat penangkal ki
~3t

_~ting

connection : sambungan lam

:']

_ ting curtee! : lingkaran cahaya


_ ting dynamo : dinamo penerangan
_ . g department : bagian lampu pe
- ~r a ngan
_-ring effect : effek penerangan
tiing engineering : penerangan
........=ring fIlter : penyaring cahaya
- ring fuse : sekering lampu
_ ring gas : gas lampu; gas penerang
_ - tiug hour: jam nyala
. g installation : instaiasi listrlk
. g line : saluran cahaya
.-.;....--,-,,'5 machine : alat pemberi cahaya
..:...:.Z.ng main switch : saklar utama pe
::::-mgan
~"""'-_'b measuring aparatus : pesawat
~ukur penerangan
- g network: jala-jala penerangan
-::-ik)
g ornament : perhiasan penera
c plant : pemasangan lampu
_ regulations: peraturan penera
_ _lampu; ketentuan-ketentuan ten-

tang penerangan listrik


lighting rod : batang penangkal petir
lighting shaft : bumbung cahaya
lighting sensitive : peka cahaya
lighting station: sentral listrik
lighting system : sistem penerangan
lighting tower : mercu suar; menara
api; lentera laut
lighting traffic : lalu lintas ringan
lighting unit : unit penerangan
lighting voltage : tegangan penerangan
lightning : petir
lightning arrester : penangkal petir
lightning calculator : kalkulator kilat
lightning conductor : penangkal petir
lightning conductor rod : batang pe
nangkal petir
lightning discharge: cahaya petir; kilat
lightning discharger : penangkal petir
lightning fastener : kancingan tarik
lightning flash : cahaya petir; kilat
lightning point : titik penangkal petir
lightning rod : penangkal petir
lightning steam: batang penangkal pe
tir
ligneous : seperti kayu
lignification : pembentukan kayu
lignify: menjadikan kayu
lignine : lignin
lignite: bara; batu bara cokelat; batu
bara muda
lignite briquette : briket batubara co
klat
lignite distillation gas : gas batubara
coklat
lignite tar : ter batubara coklat
lignite tar oil : minyak ter; batubara
coklat
lignite vitae : kayu pok
like pole : kutub senama
like root : akar senama
limb : sayap

Teknik Lengkap Ed is i T e rb a ru

l)'

;.

~:

..:;f

(}

-"
Ii.
,5

~'

[.
R

,~

'~"
~

I,

,.
2

(h

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

" limber

i~
~jJ

limber: lubang buangan air


limber hole : lubang buangan
lime: kapur; perekat
~ lime bac : bak kapur
~
'" lime basin: telaga kapur; sumur kapur
.~ lime burner : pembakar kapur
~ lime burning : pembakar kapur
l ime cast : penutupan kapur
lime colour : cat kapur
lime concrete : beton kapur
lime contents : kadar kapur
lime earth : tanah kapur
lime glass : kaca kapur
lime kiln : dapur kapur; temp at pem
bakaran kapur; oven kapur
lime light : cahaya kapur
lime mark : tanah napal kapur
lime morter : adukan kapur; morter
kapur
lime paste : bubur kapur; kapur mati
lime powder : tepung kapur
lime sand : pasir kapur
lime soap : sabun kapur
lime stone : batu kapur
lime wash: air kapur; kapur lebur
lime water : air kapur
lime white : putih kapur
lime stone : batu gamping
lime wash : air kapur; kapur !ebur
lime white : putih kapur
lime stone : batu gamping
liminal value: batas wama (tampak)
liminated armature : angker lamel
liming : melabur
limit : mengadakan limit; membatasi
harga batas; tapal batas; mengurangi;
toleransi ketahanan
limit gauge: kaliber batas; kaliber tole
ransi
limit influence : garis pengaruh
limit of elasticity: batas kenyal; batas
elastisitas
.::

i"

,J

limit of plane : sinar api


limit of force : garis gay;:
limit of induction : garis ~
limit of liquidity : batas ~
limit ofload : batas beba.r, . :
diizinkan
limit of measurement : t""
limit of nodes : garis sim~ _
limit of resolution : baw
limit of saturation : batas
limit of strectching : strai::
limit of symmetry : gari: _
limit out : menggaris peke:-:
gambar pekerjaan
limit switch : saklar per.~
mesin pengangkatan afc"_
sakelar batas
limitation : pembatasan; ":
limitation of the instr
tunjuk; alat-alat
limited: dibatasi; berhiL~
limited conductivity: pe=-: _
tas; pengantaran terbatL
linn'ted harvest: panen - ~-
limited speed: kecepatar"
limited equilibrium met
seimbangan batas
limiting frequency : fre
limiting friction : gese-:--
tanpa gerak
limiting gradient : lere :
yang diinginkan/yang c_
limiting pressure : bata~ ~
limiting speed : batas kc-
limiting value : nilai baG
limiting voltage : batas :=:
limonite: batu besi cok:: _
limousine: limusin
limpid: bening
limy : seperti kapur; me_~
limy sand stone: batu ~ -=-"
linch: bingkai; belebas :;: _

Kamus Teknik Lengkap Ed i si

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

Linde process

link trainer

:Jnde process : proses linde


j ndeck potension meter: potensiome
ter lindeck
indemann glass : gelas lindeman
.!rie : saluran; jalan kereta api; jalan
kapal api dan lain-lain
::ne of least resistant : garis tahanan
minimal; garis tahanan paling rendah
e balance : keseimbangan jalur
~e battery : baterai lin
e breaker: pemutus antaran
.....:le commutator : komutator kawat
Jtama
_ e diagram: diagram kawat utama
e drilling : pemboran menu rut garis
_lruS yang telah ditentukan
--=- fmder: pencari penggilan
i: free: lintas bebas (kereta api)
_ -: free circuit: jalan arus pembebas
_'Has
-= frequency : frekuensi jaringan
~ integral : integral garis
~ man : penjaga pintu kereta api;
.:: erja pada kantor telegraf
- faction: garis pegang; garis tang
':'J

- f consumption: garis pemakaian


demarcation : garis batas; garis
-: _. isah; garis demarkasi
:.lasticity : batas kenyal; batas elas
. s
:clay : relay kawat utama
.:.=ction : bagian jalan
-Jectrum : spektrum kawat utama;
oum garis
_. : memasang
Uage : tegangan antaran
-n : kelurusan; lineasi
: memanjang; bentuk garis
dimensions: ukuran-ukuran me
:lirection : ukuran-ukuran me'- J S

;'

~.

manJang
linear drawing : menggambar dengan
mister; menggambar garis
linear equation : persamaan pangkat
satu; persamaan lurus
linear expantion : pemuaian meman
jang; muai panjang
linear measure: ukuran panjang
linear source of light: sumber cahaya;
bentuk garis
lined : dilapisi
linen : linen
liner: pelat isi; pelat pengisi
linement : obat gosok
liner : pelayaran; pelayaran selubung;
sulur
lining: bahan pelapis; penyalut
lining machine: mesin penggaris
lining of bearing: pelapis blok bantalan
lining of the brake : salut rem
lining of walls : pelap is dinging
link : mata rantai; batang hubung
link bar : bala!1g hubung
link belt : sabuk penyambung
link block : blok kulis
link chain: rantai penghubung; rantai
sekalem
link coupling: sambatan mata rantai
link lever: tuas gunting; tuas balik
link motion: gerak gunting; gerakan
kulis
link motion : with crossed rods gerak
gunting dengan batang bersilang
link movement: gerak gunting
link of solder: daun pateri; daun sol
der
link pin : baut rantai; baut mata rantai
link polygon : poligon batang-batang
link radius : busur gunting
link swicth : sakelar balik
link trainer: pesawat terbang les stasio
ner

Teknik Lengkap Edisi Terbaru

':t

(1
rio

- ',
f

i,'

J
R
"

1,
~~

. . link together

~~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~~

link together : menyambung; mengga


.~
bung
," link up : menaikkan kulis; menghu
?
bungkan jadi satu; mengikat
:0
t-- linkage: sambungan
.~ linked: berangkai; dirangkai; terangkai
.~ linked circuit : sirkuit (listrik) terhu
~'
bung
,]1
'-;.... linked up : dihubungkan; dirangkaikan
II linked in full gear : gunting dalam ke
~
E
dudukan tengah

"i linoleum: linoleum

lin-log receiver: penerima linlog

linotype : mesin pengatur huruf


I.. linseed: bijih minyak cat
linseed oil : minyak cat
linseed oil varnish : pemis minyak cat
lin stock : tongkat untuk menyalakan
sumbu
lintel: tongkat; pintu; emperan atas;
anak sapi
liouville equation: persamaan liouville
liouville neumann series : deret liou
ville neumann
liouville theorem : teorem liouville
lip : bibir
liparite : liparit
lippich prism : prisma lippich
lippmann fringes : rumbai lippman
liquate : lebur; mencair
liquation : pencairan
liquafactive : dapat mencairkan; penca
iran; larutan
li9uefiable : dapat cair; dapat larut
liquefier : kondensor
liquefy : mencairkan
liquescent : menjadi cair
liquid : zat cair
liquid air: udara yang menjadi gelem
bung air
liquid compass : kompas zat cair; pe
doman zat cair
' jJ

-it

liquid compound: persenyav. .


(cair)
liquid condition : keadaan c~
liquid container : gerobak
cair)
liquid crystal : hablur cair
liquid damping : peredaran
peredam hidrolik
liquid drop nuclear model :
tes inti
liquid fat : gemuk cair; leIJJ..a!
liquid friction : gesekan zar .
liquid form : bentuk cair
liquid fuel : bahan bakar cair
liquid glue: perekat cair; len:
liquid insulating material : l
sulator cair
liquid junction : sambungan -
liquid level: tinggi permukaar.
liquid limit device : alat ba
liquid mass : massa cair
liquid resistence : hambat za.r
hanan zat cair
liquid separator : pemisah za _
parator zat cair
liquid starter: starter zat cri,
liquid surface : bidang zat w=
liquidate : membubarkan
liquidation: likwidasi; pem
liquidity : sifat dapat cair
liquidize : mencairkan
liquifaction : akan menjadi ca=-
iran
Liqufied Natural Gas (LNG) .,.
rni cair
liquid fuel : bahan bakar cair
liquid oxygen explosives : bar.::::
dak oksigen cair
liquorice: sejenis zat yang k= _
akar tumbuhan-tumbuhan; b;..: _
nakan untuk obat
lissajours figures: lukisan; (re,.

-=

Kamus Teknik Lengkap Edisi Te r::- ::

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

list
jous
list: daftar; lis; pinggiran; tepi
list of materials: daftar bahan-bahan
listener : pendengar
listening apparatus: aparat pendengar;
perlengkap pendengar
listening cam : kunci kontrol
listening committee: komisi pende
ngar; ruang mendengar
listening key: kunci pendengar; kunci
dengar
listening room : temp at pendengar;
ruang pendengar
listing: pinggiran; pinggiran kurang le
bar
liter : liter
litharge monoksid : timbel
lithia monoksid : !itium
lithia mica : lepidolit
lithium : litium
lithograph: litografi; ilmu menulis atau
mencetak diatas permukaan batu
lithographical : litografis
lithographical ink ; tinta !itografi
lithographical paper : kertas litografi
lithographical print : cetak litografi
lithographical stone : batu litografi
lithography : litografi
lithology : ilmu batuan; letologi
litofacies : facies batuan litofasies
litho pone : litopo (pigmen)
lithosphere : litosfir (kerak bumi)
litmus: lakmus; litmus
litmus paper: sejenis lakmus; kertas
berwama biru; tetapijika dimasukkan
kedalam air cuka berubah wamanya
menjadi merah
litter: kursi dukung (ketel); usungan;
tandu
little : sedikit; kecil
little beak iron: tas; landas kecil
little end : kepala batang; penggerak

load jib l)
~,

E~
yang kecil
little fmger : kelingking; perahu pukat ~~
littrow mount
ing : pemasa
ngan littrow
littrow prism :
prisma littrow
litz wire : kawat
(kabel) litz
live: dibawah te
lit/row prism
gangan (listrik)
live coal : batu bara pijar
live load : beban yang berubah-ubah
live headstock: kepala lepas (bubutan) 55
live rail: reI dengan tegangan (listrik) i L
live steam : uap baru
live wire : kawat dengan tegangan listrik
livelling instrument : instrumen sifat
dasar
lloyd mirror : cermin lloyd
load: beban; muatan; bobot
load bearing wall : dinding pendukung
beban
load brake : rem tekanan beban
load capacity: daya dukung; kapasitas
pembebanan
load carrier : bak muatan
load chain: rantai muat; rantai angkat
load characteristic : karakteristik beban
load circuit : untai beban
load current : arus pembebanan
load curve : lengkungan beban
load diagram : digram beban
load dispatching : pembagian beban
(listrik)
load drounght : sarat kapal bermuatan
load factor : faktor muatan
load governor : regulator tenaga
load hook : kait muat
load jib : lengan beban; tangan beban
(derek)

Ka mus Teknik Lengkap Edisi T erbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

,~

,0
" ~,
.. \
'~~

'.~

"

i'

'Jj

r":.

"-.J

~,

:;)E

f}

-L

diagram
_load_unimpedance
__
_ __

..L;..;;=;=~~

load unimpedance diagram: diagram


unimpedans beban
load limit: batas pembebanan; beban
maksimum; batas muatan
load line : garis beban; garis muatan
load mine: monokside tibel
load of unifrom : pembeban teratur
load of axle : tekanan paras
load on the wheel: pembebanan roda
load plant : rencana muatan
load pressure: rem tekanan beban
load pulley: cakera beban; puli beban
load resistance : hambatan beban; re
sistansi luar (listrik)
load sheet: daftar muatan
load situation: keadaan beban dan mu
atan
load stone: magnetit; batu besi magnit
load sugar : gula batu putih
load switch: saklar beban; testa beban
load test: percobaan beban; testa beban
load waterline : garis air konstruksi
loaded : bermuat; dibeban; berisi
loader: perlengkapan muat; mesin muat
loading: muatan; beban
loading area : bidang muatan
loading berth : tempat muat
loading boom: balok angkat muat; un
tuk mernuatkan bahan pada gerbong
loading bridge: jembatan (temp at) muat
loading clerk: juru muat
loading coil: koil induksi diri; temp at
memuat
loading machine: mesin pernuat
loading place : rempat muat; tempat
memuat
loading regulation: peraturan beban;
peraturan muatan
loading sliding: jalan rei muat
loading and unloading ways : jalan-

_ _ ___ .___.__ __

men pandu

I loam : geluh; tanah; napa:


I
I

pinjanan
loam board: papan cetaka:-.
tuang)
loam coat : lapis tanah lie.:
loam mill : kilang tanah : 2. ~

tuang)
loam mortar : adukan t:a:-.::....:.
loam pit: parit tanah liat
loam sand : pasir yang
tanah liat
j loamy : seperti tanah liar
, loap motion: gerak gen::-:
lobby: lobi; ruang tung~-.:. .
lobed : berlekuk
local: setempat; lokal
local action : korasi sere:
local attraction: devias l
local battery : baterai Ie ~~
local call : pembicaraa::c _
panggilan lokal
I local chain: rangkaian ::
local circuit : sirkuit lo~ :..:....
lokal
local controller: pemi _
kerera api
local current: arus lokaJ .
I local exchange: sentra: -
i
ne)
local heating : peman,,-,:.::
local lighting : penerar: ~=i local oscillator: osilah:
I local railway : jalan kc. : - .
i local telephon : telepo:'
I, local traffic : lalu limas
r local train : kereta ap: : _
I localise a disturb anc~
i gangguan
I localisation: penenm:::.
localize : memb_a_t_as_i_ _~~

Kamus Tekn ik Len gka p Edis i

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

locally curved

locomotive slide

locally curved: dilengkungkan setem


pat
locate : menempatkan; meletakkan;
mencari
location : menempatkan; meletakkan;
mencari
lock: menutup; mengunci; kunci (pin
tu) kura-kura
lock bay : kepala pintu air
lock bolt : lidah; laut penjamin
1 k bolt plate: pelat lidah; pelat lidah
penjamin
_ock bottom: rantai perenggang; rantai
em
,JoCk chamber : ruang bendung
xk clamp : sengkang penguci
k coil rope : tali kumparan terikat;
;ali kumparan terkunei
'k device: lengkapan gerendel
1Ck door : pintu bendung keeil
k gate : pintu tambak; daun pintu

:.u
- in : memasukan; mengelilingi; me
:.utupi; mengandung; mengurung
- keeper: penjaga pintu air
, keeper's house : rurnah penjaga
bak
' knob : tombol rutup
- nut : mur kunei; mur lawan; mur
~ cJj amin; mur kontra

particle : partikel terikat

pit : sumur tambak


pintle: baut gembok
plate : cinein penjamin; pelat gem
.-0.

.:nith : tukang kunei/tukang mem


__: _cunei; pandai kunei/ahli kunei
asher : gelang pegas
'er : tambak penahan
. e : kawat sepit; kawat jepit
-:ith shalfs : pintu corong

locker : penutupan; moneong dapur


tinggi
locking : penggrendelan; pemagaran;
rintangan
locking bolt : baut kunci corong
locking cam : bubung pemalang
locking cap : sungkup; penutup; kap
penutup
locking clamp : sengkang pengunei
locking device : lengkapan palang;
lengkapan gerendel
locking frame : pesawat pelayanan wesel
locking gear : perlengkapan pengunei
locking lever : tuas pengancing
locking mechanism : mekanik geren
del; mekanik penganeing
locking pin : paku gembok paku pe
nganeing
locking pintle : baut gembok
locking plate: gelang penjamin; einein
penjamin
locking ring : gelang jepit batang ke
mudi
locking wedge : pasak pengunci
locomobile : lokomobil
locomobile boiler : ketel lokomobil
locomotion : penggerak
locomote
menggerakkan
diri
locomotive : 10
komotif; mu
locomotive
tik; 10k
locomotive boiler : ketel lokomobil
locomotive crane : keran lokomotif
locomotive engine : lokomotip
locomotive-jack : dongkrak lokomotif
locomotive shed : kandang lokomotif;
bangsal lokomotif; los lokomotif
locomotive slide: valve sorong otak
(mesin uap)

Teknik Lengkap Edisi Terbaru

t;
~.

~:

.::.i,

"_\!
rt.

"

,~

~~"

i>

Cf,
~2
~.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~~

~~

'jJ
~

~"

J
t

':
"
. ~,

,~

?::,v

j'

<:
~

:;i

-=
;<:~

'J

I.

locomotive work's
locomotive work's: bengkellokomotip
locomotor: lokomotor
locus: temp at kedudukan
loder: loder
lode: tanggul buatan; aliran air; arus
air; saluran pembuangan air; sumber
bijih
lode of copper : sumber tembaga

lode of glod : sumber emas

lode stone : magnetit

lodding hopper : corong pengumpul


lodge: bagian rumah pompa yang terle
tak didekat dasar gaIian; kabin; rumah
portir
loft : loteng; pagu
log: berat; batang kayu; log (aritma);
jumal
log book: buku log; jumal kapal
log house: rumah blok; rumah petak
log state : tabel log
log tire : unggun
log washer : teromol pengunci
logarithm : logaritma
logarithmic : logaritmis
logarithmic decrement: dekremen 10
garitmis
logarithmic scale : skala logaritmis
logarithmic table : tabel logaritma
long: panjang; pelan; kender; lama
long auger: gerek besar; bor besar
long boat: kapal besar; barkas
10l}g column : batang desak panjang;
batang yang apabila mendapat beban
lebih; maka batang tersebut akan me
nekuk
long distance bomber : pesawat bom
jarak jauh
long distance call: panggilan (telepon)
internasional
long distance dynamo : dinamo jarak
jauh
long distance network: jala-jala (jari

long
ngan) antara jarak jauh
long distance telephone: telepor..
jauh; telephon interhomunal
long distance slide valve: sorong._
panjang
long distance subcriber telex : l~:nan telex jarak jauh
long flame: nyala api memanja -;
long flame coal : batu bara nyala :...
long side blasting: peledakan 1-'--_
panjang
long line effect: efek jalur panj~
long lived : awet; tahan tama
long live material : bahan yang ~
lama
long measure: ukuran panjang
long wall method :: metode par:. _
tembok
long wall mining _: penambangan
wol
long necked flask: labu leher par__
long plane: ketam rata panjang
long range bomber: pesawat peleT-:
bom jarak jauh
long range gun : meriam penee.: ~
jarak jauh
long range navigation : navigasi ~ .
jauh
long run test : percobaan jangka ;
jang
long saw: gergaji pohon
long shunt compound dynamo :
namo kompon shunt panjang
long shunt compound winding : ;:c-
lungan (lilitan) kompon dengan ~..:..
panjang
long stay : penopang memanjang
long strenght : sambungan memaI:'..
long ton : satuan bobot
long transmitter : penyiar gelom
panjang
long wave: gelombang panjang

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terb a

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:ong wave coil


.ong wave coil: kumparan gelombang
panjang
.nng wave transmitter: penyiar gel om
bang panjang
.Jug waves: gelombang-gelombang
panjang
gitude : bujur; panjang (geografis)
gitude by account : (ukuran) pan
jang yang diperhitungkan
gitude by observation: ukuran pan
_ aug yang diamati
gitudinal : membujur; longitudinal
:::temanjang
. 'tudinal axis : poras bujur
_gitudinal beam : gelagar meman
..:fIg; balok memanjang; gelagar lon
z:rudinal
gitudinal carrier cable : kabel du
.;:-.:ng (traksi listrik)
_'tudinal crack : retak memanjang
_'tudinal fled : penjalan memanjang
_'tudinal frame: rusuk memanjang
:'tudinal key: pasak memanjang
::-'tudinal oscillation: getaran me
='2l1jang; getaran longitudinal
ttudinal platform: peron meman
_.= : kampuh logitudinal
. dinal"section : penampang me
~j ang; kampuh longitudinal
dinal sleeper: gelegar meman
_~: gelegar longitudinal
?Udinal stability: stabilitas me
- . ang; stabilitas langitudinal
-:-'Jdinal stay: balang sokong; tum
-=-''1 membujur; batang penahan
_ ~ dinal strengthening : penguat
- jang
dinal stress : tegangan tank
_dinal structure: pertambatan
==::..:1jang; sambungan memanjang
.:;~di'lllal travelling : gerakan lon
__"!1a.l

,9

loose head stock

~.

longitudinal vibration : getaran me- ~~~.(


manjang; getaran longitudinal
longitudinal wave: gelombang meman- _Q
jang; gelombang longitudinal
(L
longitudinal wadge: pasak memanjang ,~
~'
look cOlllllection : sambungan tarik
~
look over: memeriksa (motor)
~,
,~
looking hole : lubang pelihat; lubang ~.
in~

loom : alat tenun; perkakas tenun


loomis wood diagram : diagram loom >."
cb
wood
fZ'
loop: melingkar; sengkong; tukungan; ~ '
sepit udang
loop actuating signal: sinyal pengaktif L
simpaI
loop aerial : antena jendela
loop hole: lubang lihat; lubang cahaya
loop line : lintas melingkar; (jaringan
kereta api)
loop motion : gerak melingkar; gerak
gelung; gerak sengkelit
loop movement : gerak gelung
loop oscillograph: osilograp sengkelit
loop reception : penerimaan lewat jen
dela
loose: lepas; terpisah; longgar
loose (to) by vibration: menggetar le
pas; melepaskan
loose coller : kerah lepas
loose contrack : kontrak lepas
loose coupling : kopeling lepas
loose disc : cakram lepas
loose face : senter kepala lepas
loose flange : flensa lepas
loose gear : kopeling lepas
loose ground: tanah gembur; tanah ke
rapos
loose head : kepala lepas (dari mesin
bubut)
loose head stock: kepala geser (bubut
an); kepaJa Jepas mesin bubut

. . ... u s Teknik Lengkap Edisi Terbaru

-=

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:~ loos~~art~_~~~k

low fre _

'P

loose part of rock: bagian lepas batuan I loss of material : ru ~ _


-:; loose pulley: pull lepas; katrol lepas
loss of potential : n: ~
loose stay : kaca mata lepas
loss of power : rugi :.=
~ loose wheel: rada lepas ; cakram lepas loss of pressure : ru~
.~
loosen: lepas; terlepas ; menjadi kendor loss of resistance: tE......
: lop: memapat; menutuh; membebat I bat rugi
lorentz-lorentz equation: rumus loren I loss of weight: rugi - ~ :
' ~,
te
rugi berat
' iJ
?~ lorentz condition : syarat lorentz
loss of work : rugi J::-:-:
0
lorentz contraction : susutan lorentz
losser : perugi
J'
~ lorentz double refraction : bias ganda
lossy: merugi
:~
lorentz
, lost effect: efek yar_::
f ';'
lorentz equation of motion: persama lost circulation: s' :
'.J
an gerak lorentz
lasi hilang
L lorentz factor : faktor lorentz
lost volts : rugi teg<L"_
lorentz field : faktor lorentz
lost waxcasting : ~ lorentz force : kakas lorentz
loud : nyaring
lorentz frame: sistim koordinat lorentz loudness: kenyar ir~
lorentz gas : gas lorentz
loudness countour : ~ _
lorentz invariance : invarians lorentz
an
lorentz number : bilangan lorentz
loudness level : tirlf--.-..
loudspeaker : alat 5
lorentz theory : teori lorentz
loudspeaker cabin~:
lorentz unit : satuan lorentz
lorentz tranformation : alih nigam; loudspeaker-divi~
pembagi penyuar:.
transforrnasi lorentz
loudspeaker system
lorr y: lori; mobil truk
lose: rugi; bocor
loudspeaker voice
lose colour : memucat; luntur
ra penyuara
loss : rugi; kerugian
10uncWng wedge : :
lovre (sliding) : sC-c
loss angle : sudut rugi
low : rendah; lem
loss by tire : rugi kebakaran
loss due to regulation: rugi pengaturan low arched roof: ::::...
low beam light : : _.
loss factor : faktor rugi
yang dikurangi
loss in pressure : kerugian tekanan;
rugi tekanan
low carbon steel : . _
loss inweight : kerugian bobot; rugi
ngan kadar kar : -.

low coast : p anta~ _~

bobot
low explosive: bar
loss of charge: rugi tenaga aki
loss of core : rugi teras
rendah; bahan . :..:- '
loss of current: hilang arus ; rugi arus low frequency : .-~:
low frequency am ~
loss of energy : rugi tenaga
frekuensi rend2:
loss of heat : rugi kator

i"

-.

K amus Tek n ik Leng kap

E d i~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

low tension winding

lJ

low tension apparatus : instrumen tegangan rendah; lengkapan tegangan


rendah
low tension arc: busur tegangan rendah
low tension cable: kabel tegangan rendah
low tension chain: rantai tegangan rendah
low tension circuit: rangkaian teganan
rendah; serkuit tegangan rendah
low tension coil : kumparan tegangan
rendah; koil tegangan rendah
low tension current : arus tegangan
rendah; aliran tegangan rendah
low tension dynamo: dinamo tegangan
rendah
low tension generator : generator te
gangan rendah
lowtension ignition : penyalaan tega
ngan rendah
~e ndah
. pressure motor : motor tekanan low tension installation : instalasi
,endah
tegangan rendah
Y pressure steam : uap tekanan ren
lowtension' instrument : instrumen
'ah
tegangan rendah
" pressure tire : ban tekanan rendah low tension network: jaringan-jaringan
reflection film : selaput pantulan
rendah
~::ndah
low tension plant : instalasi tegangan
~ . Surful Waxy Residue (LSWR) :
rendah
-:-:C3idu lilian belerang rendah
low tension switch: sakelar tegangan
temperature carbonization: kar
rendah
lowtensioll switchboard : papan hu
-JIlisasi suhu rendah; karbonisasi
temperature distilation : penyu
bung tegangan rendah
.:-:gan suhu rendah; destilasi tempe low tension system: sistem tegangall
rendah
":-J.lr rendah
temperature measurement: pe- . lowtension : terminal jepit tegangan
=-=.-ukuran suhu rendah
rendah
temperature method: metode su low tension transformer: transforma
_ :endah
tor tegangan rendah
:emperature production: produk low tension voltmeter : pengukur volt
tegangan rendah
~uhu rendah
!ension : tekanan rendah; tegangan low tension winding : lilitan tegangan
rendah; gulungan tegangan rendah
= ~ ia h

low gear
low gear: akselerator pertama; persne
ling satu dataran rendah; gigi satu
low grade ore : bijih kadar rendah
low land plain: nada rendah; gigi satu
low litched : nada rendah
low metting point alloys: paduan-pa
duan dengan titik lumer rendah
low pass filter: tapis pelewat rendah
low phosphorous pig iron: besi wantah
fosfor rendah
I w powered: dari kapasitas rendah
low powered engine : motor kapasrtas
rendah
..ow pressure : tekanan rendah
.ow pressure boiler: ketel tekanan ren
ah
. pressure cylinder: silinder tekanan
rendah
r pressure engine : mesin tekanan

:em us T ekn i k L engkap Ed i s i Terbaru

~.

;~,

,,~
~

-~~

(f.

"

~'

X
.;

3
i~~

'.

((~

,
"',.:

=
~.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

low tension wire

~~

,'0
~j

'~__
~
i--

.~
"

~.

.~
,~

low tension wire: kawat tegangan ren lowering : penurunan

lowry : gerobak barang :_.

dah
dinding

low tide: pasang surut; air rendah; air


surut
lozenge : kaca; kaca dala::::.


lozenged : bentuk belah (

low vacuum : vakum rendah


low vacuum valve: lampu vakum ren lozenge-riveting: kamput

rang
dah
lozenges shaped: bentuk : -:
low voltage current : arus lemah
low voltage dynamo: dinamo tegangan lubricant: bahan pelumas: _. _~
rendah
lubricate: melumas; men: ~
mas ; meminyaki
low voltage terminals: jepit-jepit te
lubricating apparatus : <'

gangan rendah
low water alarm : peluit tanda air ren
perlengkapan pelumas

dah; suling pengaman pada kabel uap , lubricating felt: bulu ker:.;.

low water gauge : permukaan air ren lubricating gear : perler::

dah
mas

lubricating grease: ge
low water mark : tanda air rendah
low wing monoplane : pesawat sayap
pertolongan pelumas

rendah
lubricating groove : alu. 7

lower : menurunkan; merendahkan; lubricating hole : lubang ;

menjadi lemah; mengurangi


lubricating oil : minyak 1=

lower bed of fall : penampung air hilir lubricating oil pump :

lower boiler : kabel bawah


lumas

lubricating quality : dayc.

lower coupeling : kopeling bawah


. lubricating ring : gelang :=
lower course : hilir sungai
lower cylinder : kabel bawah
lubricating syringe: selL;
lower dead point : titik mati bawah
lubricating testing : per: ~
lower end: ujung bawah
mas
lower frame tube: pipa rangka paling lubrication : pelumuran; :--~
pelumas

bawah
lower halt : seperdua sebelah bawah
lubrication cock : keran : .

lubrication diagram : <! ._

lower layer : lapisan bawah


lower lip : bibir bawah
masan; tabel pelumas

lower motor case : karter bawah


lubricator: alat pelum~ . :
mas ; tabung pelumas

lower mounting : gagang bawah


lower part : bagian bawah
lufimg crane: keran pu'~

lower of a door : pintu rangka paling lug: pelat sambung; l er~

sepatu kabel; hubungan: .,

bawah
lower river : hilir sungai
luggage : garasi

lower wing : sayap bawah


luggage boot : bak bag,,-~:

lower water level: permukaan air pal luggage carrier : tern _

(sepeda)
ing rendah

D
3
3

:~
f:.S

==
'.J

K amu s T eknik L e n gka p E d i si T :

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

luggage compartment
luggage compartment : ruang kopor;
(mobil) ruang bagasi (pesawat udara)
luggage container : tempat bagasi;
ruang kopor (mobil)
luggage freight : biaya bagasi; biaya
angkutan barang
luggage grid : rak bagasi
. uggage lift : lift barang; elevator ba
rang
.uggage net: jaringan bagasi
. uggage platfrom : peron barang-ba
rang

oage rack : rak bagasi

gage room : ruang bagasi

,ggage space: ruangan bagasi


ggage trunk : tempat bagasi; ruang
::opor (mobil)
-4age van : kereta bagasi
.cfgage window : loket barang

ber : kayu gergajian

ber mill : kilang gergaji

en : satuan cahaya

en hour: lumen jam

en meter : pengukur lumen

_en second: lumen detik; lumen se


. aire armature : dengan lampu
_ . ance : serian; luminas
..::::inance channel : saluran serian
inans)
ance flicker : kesipan serian
__---.lAU'ce primary : serian primer
ance signal : sinyal serian
ance transmission: tetapan pan
-~ serian

_ -,,,,,ce : bercahaya

:=:~llcence : luminesensi

us : bercahaya
==-.nus beam: kelompok cahaya;
0- cahaya
___~.!tU body : benda bercahaya
- . s cathodesensitivity : kepeka

an cahaya katode
luminous coefficient: koefisien cahaya
luminous cone : kerucut cahaya
luminous dial: pelatjarum dengan angka-angka bercahaya
luminous discharge lamp : lampu pelepasan gas
luminous effect : effect cahaya
luminous efficiency: rendaman cahaya
luminous emmisivity : kepancaran cah~
luminous emmittance : pancaran (emitans) cahaya
luminous flux : arus cahaya
luminous hand : jarum bercahaya

luminous intensity : kuat cahaya

luminous paint: wama bercahaya; cat


mengkilap
luminous point : titik cahaya
luminous ray: sinar cahaya
luminous sensitivity: kepekaan cahaya
luminous sheath : bungkus cahaya
luminous signal : semboyan lampu
luminous source : sumber cahaya
lwninous spectrum: spektrum tampak
luminous wave : gelombang cahaya
lump: gumpal; kepal; bungkah
lump coal : batu bara keras; bata bara
bongkah
lump of earth : bungkah tanah
lump ore : bijih bongkah
lump sugar : gula batu
lump sum: jumlah tetap; biaya pembe
lian; jumlah sekaligus
lumpy: tidak rata (jalan)
lunar nitrat : perak
lunar cycle : lingkaran bulan
lunar eclipse gerhana bulan

M
M.K.S units: (metre-kilogram-second

/u s Teknik Lengkap Edisi Terbaru

_Q
rt
,

~'

,~

R
~

l' ...

(h
.

'"~'

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

. , maagdenburg hemispheres
,~~.

,)
,\
'~,
,~

:;

~,

'1-)

~~;"
"
:,1

units) satuan meter-kilogram-detik


( =sekon)
maagdenburg hemispheres : setengah
bulatan maagdenburg
macadam: makadam; batu-batuan de
ngan butiran yang sarna besamya di
gunakan untuk membuat dan menge
raskan jalan
macadamization : makadamisasi
macadamised road: jalanan makadam
macaroni: makaroni
mace: bunga pal a

f~ macllinal: secara mesin; dengan perto


.~

longan mesin; dengan mesin


machine: mesin
machine bronze : perunggu mesin
machine clamp : apitan mesin
machine composition : komposisi mesin (tipografi) set dengan mesin
machine designer: pelurus (pemben
tuk) mesin-mesin
machine draughtman : penggambar
mesin; juru gambar mesin
machine drawing: menggambar mesin
machine drilling : pemboran dengan
mesin
machine finished : penyelesaian de
ngan mesin; pelicinan dengan mesin
machine fitter : montir
machine gun : sertapan mesin
machine industry : perusahaan mesin
machine made : dibuat dengan mesin
machine mixing: pencampuran dengan
mesin; adukan dengan menggunakan
mesin
machine oil : minyak mesin
machine parts: alat-alat bagian mesin
machine planed: diketam dengan mesin
machine riveting: dike ling dengan me
sm
machine screw: sekerup kolom

machine shaft : poros m:


machine shop : bengkel r.::; ~
machine slandars : kett
tuan pembangunan-p e:::.
mesin-mesin
machine swivel : ragum ~. ~
machine tools: mesin-mc:5
machine with two times
tak
machine works : pabrik ::
machine working : mer. ~ _
ngan mesin
machine workshop : ber =
machinery : mesin-mes i:-.
machinery torry : mobi: ~
machining: pengerjaan -"
machinist: konstruktor c :
ngunan mesin; montir; :
masinis
macrochemisfry : makr :
macromolecule : makro
macroscopic (al) : m~ .
m~crostructure : makrc_
made : dibuat terbuat
madelung constant: tee :
magazine : gudang
magic eye : matakucing
magma : makma
magma heath : tungk-u
magnalium : magnali =:..
magdenburg hemisph
bola maagdeburg
magnesia : magnesia: ~
magnesia alfa karboI12"
basis
magnesia alum : tawas
magnesia brick : bata
magnesia cement: se::-.:.
magnesia-chrom brick
siakhrom
magnesia clinker :
magnesian limestone : _

Kamus Teknik Lengkap Edis i

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

magnesite

magnetic exploration {}
~'

magnesite : magnesit
magnesite brick : bata magnesit
magnesite flooring : lantai magnetis
magnesium : magnesium
magnesium carbonate: karbonat mak
nesium

magnesium chloride: magnesium klo


rida

magnesium hydroxide: magnesium hi


droksida

magnesium lamp : lampu magnesium


magnesium light: cahaya magnesium;
iolat

magnesium oxide L magnesia; oksid


maknesium

magnesium peroxide : magnesium


peroksida

magnesium powder : bubuk magne


sium; tepung magnesium

aIagnesium sulfate: magnesium sui fat


agnesium supbate : suifat magnesi
um magnet mag nit

::mgnet armature : jangkar magnit;


angker magnit

gnet bobbin : bob in magnit


_ aguet coil: koil magnit; kumparan
~

::lagnit

et core: teras magnit


et crown: roda (gigi) magnit
et field : medan magnit
_gnet frame : kerangka magnit
.-gnet keeper : angker magnit
!ghetic : bermagnit; bersifat magnit;
=J.gnetis

:=:::.pIetic action : daya magnet is


_ etic amplifier: alat penguat mag

magnetic blowout : pemadam nyala


api magnetis

pembaJik magnetis

magnetic chuck: pelat cekam magnetis


magnetic circuit: lingkaran magnetis;

~'
~

,~

magnetic dynamometer of gauss :


pengukur gaya magnet is gauss

magnetic equator: khatulistiwa mag

-c. ;:nit

magnetic exploration: eksplorasi mag

':= "'1U S

,~

"
sirkuit magnetis; rangkaian magnetis (~
magnetic circuit process: proses ling- :;
karan magnetis
'~"
magnetic compass : kompas magnetis ~~
<'I-,.
magnetic conductivity : daya antar
p'
magnetis
~~ .
magnetic couple : kopel magnetis
magnetic coupling : kopeling magnetis ~I
magnetic current : arus magnetis
magnetic curves : spektrum magnetis
magnetic cycle : peredaran magnetis;
rangkaian magnetis
magnetic declination : deklinasi mag
netis
magnetic deflection : defleksi magne
tis; lenturan magnetis
magnetic density: kerapatan magnetis;
densitas magnetis
magnetic detector : detektor magnetis
magnetic clip : inklinasi magnetis
magnetic dispersion: dispersi magnetis
magnetic disturbance: gangguan mag
netis
magnetic double layer : lapis ganda
magnetis
magnetic drilling table : pelat pema
sang magnetis

_gn etic anomaly: anomali magnetik


_ etic attraction : tarikan magnetis
_ etic axis: sumbu magnetis; poros
_ etic balances : neraca magnetis

r
't

magnetic bridge : jembatan magnetis e;


-~
magnetic change over switch : saktar Ii.

magnetic energy: tenaga magnetis; e

~~i s

~~

nergi magnetis
netis
netik

Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~
:~

magnetic field

'~5 magnetic field : medan magnit; la


~

';"

,0

l'
.~

.,
,~

':-'
"-

t..J)
~)

:;~

/5
'J

ment magnetis
magnetic needle: jarum ~
pangan magnetis
magnetic north line : me::-:
magnetic iIlament : kawat magnetis
magnetic fluctuation : fluktuasi mag- I netik
I magnetic ore: deposit pc:
netis
magnetic fluid: cairan magnit; zat cair
bakan dengan magnit

magnetic
pendulum : ban .

magnetis
magnetic flux : arus gaya magnetis
magnetic perturbation ' ~

magnetic force: gaya magnetis; kekuat


magnetik

an magnetis
magnetic polarization: pc:_

netis

magnetic hammer break: palu wagner


magnetic inclination: inklinasi magne magnetic pole : kutub ill

tis; imbang tegak magnetis


magnetic pole strength :

magnetic induction : induksi magnetis


magnetis

magnetic inertia : inertia magnetis ; ke magnetic potential : pore=-.

I magnetic power clutch : !~


lembaman magnetis
netis; kopeling magni[
magnetic influence : induksi magnetis
magnetic inspection lamp: Jampu pin magnetic product : pro ~'~,_~_
dah magnetis; lampu periksa magnetis magnetic propecting : r=---.
netik

magnetic intensity : kuat me dan


magnetic iron : besi magnetis
magnetic quantum : m::::::...

catu magnetis

magnetic iron ore: batu besi magnetis


_-'-_
magnetic repUlsion :.1-"_~

magnetic lag : histeresis


netis; repuisi magne-
magnetic leakage : bocor magnetis
magnetic leakage coeffiecient : koefi magnetic resistance : res,~~~
tile; hambatan magn -
sien bocor magnetis; faktor bocor
magnetic resonance SnH-~
magnetis
trum resonans magn~

magnetic leakage factor: faktor bocor


magnetic regidity : te E'

magnetis
magnetic leakage resistance : tahan magnetic saturation : .
saturasi magnet is
bocor magnetis; resistansi bocor mag
magnetic scale: pir' -:
netis
magnit
magnetic line of force: garis gaya mag
netis
magnetic screen 2.:
magnetic liquid : cairan magnetis
magnetis
magnetic logging : perekaman magne magnetic separation : : _ _~
netik; separasi mag::-'
tik
magnetic separator : : ,..
magnetic loss : rugi magnetis
magnetic meridian : garis meridian
tis

magnetic shell : pi '-::_

magnit
magnetic moment : momen magnetis magnetic shield : tiL

magnetic moment density : rap at mo magnetic shunt : sb -

Kamus Te k nik Len gk ap Ed is i

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

magnetron

main gear wheel (J

r
;,:

magnetron : magnetron
main canal : saluran utama; saluran
magnification: perbesaran; memper
pokok
J
kuat
main chain : rangkaian utama
_!)
magnifier : kaca pembesar; lup
main circuit : rangkaian arus pokok; rh
,r
magnify: memperbesar; memperkuat , sirkuit utama
~.
magnifying glass: lup; suryakanta; ka
main claim: konklusi pokok; konMusi ,"
"
ca pembesaran
utama
,:.
magnifying power : perbesaran
main cock: keran pokok; keran utama (~
magnitude: ukuran besar; besamya
main conductor : hantaran utama
g
magnitude of a force : besamya gaya main contacts: kontak-kontak utama; 't.
::nagnistick : tongkat lukis
kontak-kontak pokok
''"
::nahogany : kayu mahoni
main contractor : kontraktor utama
~'
::naiden trip : pelayaran pertama
main current dynamo : dinamo arus (
:naiden voyage : pelayaran pertama
utama
::Jail: mail; pos laut; kantong surat
main current engine : motor arus uta- 11\
::iail bag: kantong pos; kantong surat
rna
= aiI boat: kapal pos; kapal penumpang main current winding : lilitan arus u
tama

=.ail car : kereta pos


-::.;1 clad berlapis baja
main deck : dek utama

main distribution : pembagian utama

ill coach : kereta pos


main distribution frame : aparat dis
plane: pesawat terbang pos
steamer: kapal nrial (pos laut)
tribusi utama (telepon)

:::.:in : saluran utama (air; gas); saluran main drain : saluran buangan utama;

: -kok
saluran buangan pokok

and tall rope haulage: pengang main dreave gear : poros transmisi

ran tali utama dan belakang


primer. roda gigi penggerak utama;

axle: poros utama; sumbu utama


poros transmisi utama

axle "head : kepala sumbu utama main drum: canai utama; canai pokok

battery : baterai utama; baterai main entrance : jalan masuk utama

"l k
main fan : kipas utama

beem : balok induk; balok utama main field : medan utama (mesin lis

trik)

- earing: blok bantalan utama;


...:.-:::': bantalan pokok
main floor : tingkat pokok; tingkat

_ bearing brasses : metal poros


utama

main frame : rangka casis pokok

: '01
, oiler: ketel utama; ketel pokok main frame : members balok-balok

, olt : baut utama; baut pokok


casis; gelagar-gelagar casis

rush: sikat utama; sikat pokok main fuse : pengaman utama; penga

uilding : bangunan pokok; ge


man pokok; sekering pokok

main gallery : jalanan tambang utama

.:tama; bangunan induk


ble : kabel utama; kabel induk; main gear wheel: roda gigi utama; ro

da gigi pokok
- YOkok

-- J S

Teknik Lengkap Ed is i Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

magnetic spark extinguisher


magnetic spark extinguisher: peng
embus cetus magnit
magnetic spectrum: spektrum magnit
magnetic starting switch : saklar pen
dahulu jalan magnit
magnetic store : gudang magnet
magnetic stray
field : medan
bocor mag nit
magnetic switch
: saklar magnit
magnetic sys
tern: sistim
magnet
magnetic switch
magnetic unit : satuan magnetis
magnetic unit pole: satuan kutub mag
netik; kutub satuan magnetis
magnetic variation : variasi magnetis
magnetic waves: gelombang magnetik
magnetic winding : lilitan magnetik
magnetic wire : kawat magnit
magnetics : ilmu maganetisme
magnetism : magnetisma
magnetite : magnet it
magnetization : maknetisasi; magneti
sasi
magnetization current: arus magneti
sasi
magnetization curve : lengkungan
magnetisasi
magnetize : memagnitkan; memberi
kekuatan magnit; dimagnitkan
magnetizing roasting: magnetisasi pe
manggangan
magnet keeper : angker magnit
magneto : magnit (dalam motor dan
lain-lain)
magneto bell: giring-giring arus tukar
magneto caloric effect : efek magneto
kalorik
magneto elastice coupling constant :
tetapan sambatan magneto lenting

(magnetio alastik)
magneto electric: magnito :
magneto electric engine: IL:
magnito; mesin elektrik c: ._
magneto electric generato:
tor magnito elektrik
magneto electricity : listi":,:"
magneto
magneto electric machin-:o
magnito elektrik
magneto hydrodynamic : _..:
magneto hidro dinarnik
magneto ignition : penyallC
magneto induction : induk:
magneto inductor : induktc:
induktor magnit
magneto meter: pengukur _-~_
eter; alat untuk mengu k.~
medan magnit; pengukur:::
netik
magneto mechanical fact
magneto motoris
magneto motive force: g::
motoris
magnetron : magnetron
magneto pole : kutub m~
magneto ring : cincin _. _
magnit
magneto ringer : giring- g ~ .
kar
magneto shaft : tabung --=-.. _
magneto spool : kumpar:::.:.
magneto steel : baja magr
magneto sriction : mag :
rutan magnetik
magneto system : sistim .
magneto wheel: roda gig:
cir mag nit
magneto winding: gul.c_
lilitan magnit
magnesium : maknesiu::-:,
gam yang dapat menyalz _

Kamus Teknik Lengkap Ed is i

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

main gilder

maintenance

main gilder : rusuk utama; balok po


kok; balok utama
main group : golongan utama; kum
pulan utama
main hold: palka utama; palka besar
main injection valve: katup utama ma
suk
main jet: periak utama; pericik pokok
main keel : lunas tetap (kapal)
main land : tanah daratan
main landing gear: perangkat penda
ratan pokok
:::lain landing gear doors: pintu-pintu
perangkat pendaratan pokok
:nain leaf: daun pokok/utama
J ain lighting : penerangan utama
::lain lighting switch : saklar penera
3gan utama
::::2in line : garis utama; lin utama (ke
-eta api); saluran pokok
=-riD motors : motor pokok; motor
- .otor utama
=..:in number: bilangan utama; bilang
~. pokok
office: kantor pusat; balai besar
. patent: paten pokok; paten uta

--= phases : fasa utama; fasa pokok


pipe: pipa utama; pipa pokok
- plane : bidang dukung utama
:: pole: kutub utama
rail : reI utama; reI pokok?
ro ad: jalan utama; jalan besar
.:-od : batang penggerak utama;
-=; pompa utama
ro:lOt : ibu akar; akar umbi
e : tali utama
:: premises : pipa pekarangan
. : layar besar; layar pokok
e : pembagian skala utama
ator : separator magnet
r : saluran buangan utama

main shaft: poros utama; poros peng~rnk

{~
~>
;~,

"
~

~
main shops : bengkel pokok; bengkel (j

utama; bengkel induk


main signal: sinyal utama
main spindle movement : gerak paksi
utama
main spur wheel : roda gigi utama
main steam engine: mesin uap utama;
mesin uap induk
main steam pipe: saluran pipa uap utama; saluran induk pipa uap
main steam stop : keran penutup uap
main steam stop cock : induk keran
tutup uap
main stop valve : keran tutup utama;
keran tutup induk
main supply : saluran uap utama; sa
luran uap induk
main switch : sakelar utama; sakelar
induk
main switch station : stasiun penghu
bung pusat
main tackle : takal utama (kapal)
main-tain: memelihara; mempertahan
kan
main terminal: terminal utama; jepitan
utama
main tensile stress : tegangan tarik u
tama
main track: jalan reI utama
main transformer : transformator ja
ring
main tube : pipa utama
main valve: sorong (uap) dasar; keran
utama
main ventilation : ventilasi utama
main water : air saluran
m ain work time: waktu kerja utama
mains: antaran listrik; pengantar listrik
mains voltage : tegangan jaringan
maintenance: perawatan; pemelihara-

Te k nik L eng k ap Edisi Terba r u

~ k,. .

(i-.

~.:;
.'

,~

(~
~

i~
'.

(h

manganese dioxide

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

,_ maintenance cost
,~

~~
an
.;: maintenance cost : ongkos perawatan;
1, ongkos pemeliharaan
; major diameter: garis tengah luar (Ulif
.:-)
sekrup)
'~ major road: jalan prioritas
majority: kebanyakan
~ make: membikin; membuat; buatan
"11
("::>:pabrik; buatan
v make and brake : pemutus arus; inte
t~
ruptor
:~~ make and brake cam: gerakan bubu

malleable casting: besi tuang dapat


ditempa
malleable iron: besi dapat ditempa
malleable steel : baja temp a
malleation: pelinjakan; pelekukkan
mallet : palu kayu; tukul kayu; ham
mer kayu
mammoth pump : pompa mamut;
pompa pnematik
man car : kereta orang
man hole : lubang orang
man hole cover: sahap lubang orang;
~
ngan
tutup lubang orang
'-J
make contact ~ membuat kcmtak
man hole dog ~ pengancing \ubang or
make of motor ~ ouatan motor
ang; kebat lubang orang
make shift : bahan pertolongan; kons manacle: rantai tangan; belenggu
nu'Ksi Oalurat
manage ; me\akukan; mengemuuikan
management: direksi; pengurusan
make anequal : membuat tidak rata
make up of train: susunan kereta api man power: tenaga manusia; pegawai;
make up piece: benda penutup; benda
tenaga kerja
penahan
man rope: tangga tali
make up the raimander : mengimbuh management plan for mining opera
tion : rencana manajemen operasi
(menambah)
tambang; kelola operasi pertambang
make use: mempergWlakan
an
make useless : merusakkan
make weight: bobot pengimbang; bo manager: kepala perusahaan; induk
bot lawan
semang; pengurus; pemimpin; peru
make worse : membuat lebih buruk
sahaan mandat; direktur
maker ~ j)embuat~ j)aberikan
managing board : direksi

~~~~~~
~
~

~~~,""",-,~=--,&,---~~"<-

nik (kapal)
making : pembuatan
making up piece: benda penutup; ben
da penahan
maksutov corrector ~ peralat maksutov
malaxate: meramas; menguli
malaxation : peramasan; pengulian
male screw: baling-baling pendorong
malleability: sifat dapat ditempa; sifat
dapat dilinyak
,.
malleable : dapat ditempa; dapat dlh
nyak

managing mandate : mandat


mandril : paksi dari kepala tetap (bu
butan); pahat pe1ubang
mandril stock: kepala tetap (bubutan)
manganese: manggan; logam yang
ditambahkan hampir pada setiap jenis
baja
I manganese bronze: perunggu mang
gan
manganese copper: tembaga manggan
manganese dioxide : dioksida mang
gan; superoksid manggan

Kamus Teknik Leng k ap Ed is i Terbar L.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

manganese iron
manganese iron : pasir tolong; besi
manggan
manganese nickle : nikel manggan
manganese ore: bijih manggan
manganese super oxide : super oksid
manggan
manganic acid : asam manggan
manganine : mangganin
manganine wire : kawat mangganin
manhole : lubang periksa; sumuran
kontrol
manhole bracket : sengkong lubang
periksa
manhole cover : tutup lubang periksa
manifold: pipa cabang pembagi; pipa
yang lubang-Iubang untuk menyam
bungkan pipa-pipa lainnya
manipulate : memegang; memberi
semboyan; mengirim telegram
manipulation : pelayanan; perlakuan;
pegangan
manipulator: alat pelayan; alat pelaku
manipulator
manner: cara; ragam; laku; peri
manner of loading: peristiwa beban
dan muatan
manouvire : mengolah gerak
manlock : lu
bang orang
manometer :
manometer;
alat pengukur
perbedaan te
kanan dalam
pipa-pipa air
manometer
manometric efficiensy : effek mano
metris
manometric flame : nyala api mano
metris
mansard roof : atap mansard
mantel: mantel; cerobong
mantel piece : selubung corong asap

map of the area under application


mantissa: mantis a (persepuluhan dari
logaritma)
mantle: menutupi; kaos lampu
manual: pedoman; penuntun; pembimbing
manual control : pengaturan (dengan)
tang an; pelayan (dengan) tangan
manual dexterity : ketangkasan; kecakapan
manual exchange : sentral pelayanan
tangan (telephon)
manual labour : pekerjaan tangan
manual operation: pelayanan dengan
tangan; sistim kerja tangan; perusahaan kerja tang an
manual power: tenaga tangan ; tenaga
manusia
manual worker: pekerja tang an
manual work : pekerjaan tangan
manufactory : pabrik
manufacture: pembuatan; buatan; pa
brik; hasil pabrik
manufacturer : pabrikan; pengusaha
pabrik
manufacturer of sugar: pengusaha pa
brik gula
manufactoring coal: batubara industri;
batubara gas
manufacturing works : pabrik
manure : memupuk
manure distributor: distributor pupuk
buatan
manuring : pernupukan
manuscrip : naskah
many : banyak
map: peta
map of growth : peta penumbuhan
map of mining area: peta daerah tambang
map of ore reserves : peta cadangan
bijih
map of the area under application :

Ka mus T e knik Lengkap Edisi Terbaru

,Q

~.

~"

~'

...r5
C"

-,!

Ii,

J.

,~'

R
"
,,~
~~

\h
~

=
~'

' He

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

,~
~~

map varnish

mean of conveyance

pet a daerah permohonan ijin KP

map varnish : pernis peta

;" marble: marmer; pualam

.5 marble block: blok marmer/pualam


:0
t. marble cement : semen marmer; se
.'. men pualam
,~ marble cutter: pengasah marmer; pe
t ngasah pualam
~JJ
('Y:
marble flag: jubin marmer/pualam
-0
marble polisher : pengasah marmer;
j'
S
pengasah pualam

maximum pressure : tekanan maksi


mum
maximum safety: penyelamat maksi
mum
maximum speed : kecepatan maksi
mum; kecepatan puncak
maximum switch : saklar pemadam
maksimum
maximum temperature : suhu maksi
mum; temperatur maksimum
maximum thermometer : termometer
;~ marble saw : gergaji pualam
maksimum
~g marcassite: markasit
maximum value : harga maksimum;
iii marching order : pakaian dinas lapa
nilai maksimum; nilai terbesar
U "
ngan
maxwell : maxwell
I maxwell bridge: jembatan maxwell
marconigram : radiogram
marconigraph : markonigrap; telegram mayor theory of condensation : teori
pengembunan mayer
radio
mazut : residu minyak tanah; masut
marconiman : markonis
meagre : kurus
margarine : mentega tiruan
meal : tepung
margin : pinggiran jalan
mean: menengah; mengartikan; meya
marginalia : catatan pinggir
. takan; suhu tengah; pembanding te
marigraph : alat untuk mengukur muka
ngah; rata-rata
pasang SUlut
mean calori : kalori rata-rata
marine: angkatan laut
marine boiller : ketel kapal; ketel uap mean diameter: diameter rata-rata; ga
ris tengah rata-rata
kapal
mean effective pressure: tekanan efek
marine engine : mesin kapal
tif rata-rata
marine engineer : masinis kapal
maximum demand recorder: maksim mean electromotive force: gaya elek
tromotif rata-rata
grap
maximum density : berat isi kering mean error: salah rata-rata; kesalahan
maksimum
rata-rata
maximum light intensity : kuat cahaya mean hemispherical candle power :
kuat cahaya hemisferis rata-rata.
maksimal
maximum load : bebas patah; beban mean horizontal candle power : kuat
cahaya horizontal rata-rata
batas; beban maksimum
maximum moving dimensions: ukur meaning : pengertian
mean indicated power: tekanan induk
an lebar luar maksimum
si rata-rata
maximum out put : daya maksimum
maximum power: daya maksimum; mean life: tahan lama rata-rata
mean of conveyance : alat pengangtenaga maksimum
~,~..,

tj

K amus Tekni k Lengkap Edisi Te r baru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

mean of transport
kutan
mean of transport: atat pengangkutanl
trans for
mean piston velocity: kecepatan torak
rata-rata
mean proportional : pembanding te
ngah
mean speed : kecepatan rata-rata
mean spherical candle power : kuat
. cahaya dan feris rata-rata
mean square error : kesalahan mene
ngah
mean temperature : suhu rata-rata;
temperatur rata-rata
mean value: harga rata-rata; nilai rata
rata
mean velocity : kecepatan rata-rata
means : alat; bahan; alat bantu
measurable : dapat diukur
measurableness : sifat dapat diukur
measure: tindakan; daya upaya; meng
ukur; menj'angka garis; ukuran; ta
karan; pembagi
measure of capasity : ukuran isi; kapa
sitas isi
measured in the clear : diukur pada
bagian dalam
measurement; ukuran ; tekanan isi
measurement of current: pengukuran
arus
measurement of resistance : pengu
kuran hambatan; penetapan tahanan;
penetapan resistansi
measurement of shear strength : pe
ngukuran kekuatan geser
measurement of flow : pengukuran
aliran
measuring : pengukuran
measuring apparatus: aparat pengu
kur; perlengkapan pengukur
measuring box : bak pengukur
measuring bridge : jembatan ukur

mechanic l)
:).

measuring cable : kabel ukur


measuring carriage : kereta ukur
measuring chain: rantai ukur (untuk
ukur tanah)
measuring coil : koil ukur; kumparan
ukur
measuring cord : tali ukur
measuring error : salah ukur
measuring equipment: instrumen ukur
measuring fault : kesalahan ukur
measuring flask : labu ukuran
measuring glass : gelas ukur
measuring instrument : instrumen pengukur; perkakas pengukur; alat pengukur
measuring machine : mesin ukur
measuring method : cara mengukur;
metode mengukur
measuring pipette : pipet ukur; pipet
takar
measuring point : setasiun ukur; titik
pengukuran
measur~ng range : daerah ukur
measuring resistance : pengukuran
hambatan
measuring rod : mistar ukur; tongkat
ukur
measuring rule : mistar ukur
measuring spring : pegas ukur
measuring staff : pedoman ukuran
measuring table : meja ukur
measuring tape: pita ukur
measuring test : latihan mengukur
measuring transformer : transforma
tor ukur
measuring unit : satuan ukuran
measuring voltage : tegangan ukur
measuring wheel : roda ukur (meter
air); pedometer
measuring wire : kawat ukur
mechanic: ahli tehnik; tekhnikus; me
kanisen; monitor kapal terbang

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

~
.!

-$

-'i..

rI,

,s

~.

'~

,tt.,
R
~

cf,
~,

r
=

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

" mechanical

~~

:.jj
'" mechanical: dengan mesin; secara me-
~
sm
~, mechanical acoustrial : tambatan me
kanik akustik
"
\0~ mechanical advantage: daya guna me

kanik
;.~, mechanical balance : neraca mekanik
,~ mechanical bond : pelekatan mekanik
'i
mechanical brake : rem mekanik
r' -:
'J mechanical classifier: pengldasifikasi
3
5
mekanik
:,~ mechanical compliance : komplians
f:-.i~
mekanik
mechanical coupling: perangkai meka
nik; kopeling penarik
mechanical device ; perlengkapan me
kanik
mechanical draugthsman ; juru gam
bar mesin
mechanical drawing ; menggambar
mesin
mechanical ear : jepitan kawat
mechanical efficiency ; daya guna me
kanik; randemen mekanik
mechanical energy ; tenaga mekanikl
mekanis
mechanical engineer; insinyur mesin
mechanical engeneering ; bangunan
mesin
mechanical equivalent of heat : ekui
valen kalor
mechanical equivalent of light : tara
cahaya mekanik
mechanical force; tenaga (gaya) mesin
mechanical force hammer; mesin palu
tempa
mechanical handling ; pemuatan me
kanik; pemuatan dengan mengguna
kan tenaga mesin
mechanical heat equivalent; tara kalor
mekanik
mechanical impedance; impedans me~

'J

mechanist
kanik
mechanically driver : digunakan oleh
mesin
mechanical lamp: lampu mekanik;
lampu karsel
mechanical loader : mesin muat; mesin
ciduk (pertambangan)
mechanical loss : kerugian mekanik
mechanical mass : massa mekanik
mechanical mixing : percampuran de
ngan mesin
mechanical moulding : mencetak de
ngan mesin
mechanical moment inertia : momen
lembam mekanik
mechanical oscillator : osilator meka
nik
mechanical ventilation : ventilasi me
kanik
mechanical power : randemen; tenaga
mekanis; daya guna
mechanical rectifier : pesawat perata
arus mekanis
mechanical refrigerator : mesin pen
dingin kompresor
mechanical shovel: singkup mekanis;
sekop mekanis; sodok mekanis
mechanical stoker: perlengkapan opak
mekanis
mechanical technology: teknotogi me
kanik
mechanical torgue : kopeJ mekanis
mechanical unit : unit mekanis; unit
kerja
mechanician: ahli pesawat; ahli perka
kas; mekanisen; ahli mesin
mechanics : mekanika
mechanisation : mekanisasi
mechanism : cara bekerja pesawat
mechanist: ahli pesawat; tukang mem
buat mesin; konstruktor mesin; ahli
bangunan mesin

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

mechanize
mechanize : menjalankan dengan me
sin; dimekanisasikan
medallion: bintang tanda jasa; medalyon
median line : garis median; garis berat
medichament : obat
medication : pengobatan
medicine : ilmu pengobatan
medicine chest: peti obat; lemari obat
medium (kb) : bahan pelarut; bahan
pengikat; zat antara
mediUIll (kk) : rata-rata; sedang
medium frequency waves : gelom
bang-gelombang tengah (radio)
medium of circulation : bahan sirku
lasi
medium pressure: tekanan sedang; te
kanan rata-rata; tekanan menengah
medium pressure boiler: ketel tekanan
menengah
medium pressure cylinder : silinder
tekanan menengah
medium road: jalanan sekunder
medium tension plant : instalasi tega
ngan menengah
meeting : rapat pertemuan
meeting point : titik pertemuan
meeting post: tiang-pintu bendung
mega-mega : sebuah awalan yang me
nyatakan satu juta kali
megacycles per second : megaherzt
(m .h.s)
megafarad : megafarad
megaphone: megafon; alat untuk me
ngeraskan suara
megavolt : mega-volt
mega ohm : mega ohm
meiding element : unsur meidinger
melinite : obat peledak
melt : mencairkan; melebur; leburan;
senyawa; lumer
melt down : melumerkan

membranepump l)
~.

~,

melthed asphalt : aspal tuimg; aspal ~'


$
cair
~
melter : pelurner
_Q
melting : peleburan; pencairan. pelumeran
,~
melting apparatus : pesawat lebur;
pesawat cair; aparat pelurner
melting bath : penangas cair
melting cone : kerucut lebur
melting core : kerucut lurner
melting current : arus peiurner
melting furnace : dapur leburan; oven ~
"~.
pelumeran
melting heat : hangat lebur; panas lebur; kalor pencairan
melting house : bengkel peleburan;
bengkel peiumer
melting ladle : sendok cairan; sendok
pelurner
melting material : zat lebur
melting pan: panci cairan; panel pelu
mer
melting point : titik cair; titik lebur;
titik lurner
melting pot : cawan pelebur; pot pe
lumer
melting stove : tungku lebur
melting temperature: temperatur pen
cairan; temperatur peleburan; suhu
pelumeran
melting time : waktu peleburan; waktu
lumer
melting together: terpadu; cair menja
di satu
member : bagian kerangka; bagian
konstruksi
member force : gaya batang
membrane: selaput (membran) ; pelat
getar
membrane bellows : cupak membran
membrane box : kotak membran
membrane pump : pompa membran

,r

==

Kamus T eknik Leng k ap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:~

~~
.;::
~"
'.'
.'-..\

'~.~:

:
~

'I)

?:.--0

:~~

ri

'J

memorial

mercury vapour arc rectifier

memorial: tanda peringatan


raksa
memorial book : buku peringatan
mercurie : air raksa
memorial column : tugu peringatan
mercurie chloride: klorida air raksa
memorial day : hari peringatan
mercury : air raksa
memorial year : tahun peringatan
mercury arc : busur raksa
memory: peringatan; ingatan
mercury arc rectifier : pesawat perata
mend: memperbaiki; membetulkan
arus air raksa
mending: benang jahit
mercury barometer : barometer air
mentor: penunjuk; penunjuk jalan
raksa
mensurability: sifat dapat diukur
mercury breaker interuptor : air rak
mensurable: dapat diukur
sa; pemutus (arus) air raksa
mensuration: pengukuran
mercury circuit breaker: sakelar (pe
mental testing: testa mental; testa psi- I madam) air raksa
koteknis
mercury column : kolom air raksa
menthol : mental
mercury compound: persenyawaan air
mentioned : yang tersebut
raksa
menu: menu; hidangan
mercury contact : kontak air raksa
mercantile marine: armada kapal; rua mercury cup: cawan air raksa
mercury deposit : endapan air raksa
ga
mercantile vessel: kapat dagang; kapal mercury discharge lamp : lampu uap
niaga
air raksa
merchandise: barang dagang; barang mercury gauge : manometer air raksa
jualan
mercury interrupter : interuptor air
merchantman : kapal dagang
raksa
mercury lamp : lampu air raksa
merchant : pedagang besar
mercury pressure : tekanan air raksa
merchant iron: baja perdagangan
merchant man: kapal niaga; kapat da- mercury pump : pompa air raksa
gang
mercury seal: perapat air raksa; paking
merchant navy : armada kapal niaga
air raksa
merchant service : dinas perkapalan
mercury switch : sakelar air raksa
merchant ship : kapal dagang
mercury thread: kawat air raksa (ter
mometer)
mercurial : mengandung air raksa; seperti air raksa
mercury tongs: tang air raksa; gegep
mercurial barometer : barometer air
air raksa
raksa
mercury vacuum-pump: pompa udara
mercurial bath : celupan air raksa
air raksa
mercurial column : kolom air raksa
mercury vapour : uap air raksa
mercurial: pendulum pendulum air mercury vapour arc : busur uap air
raksa; ayunan kompensasi air raksa
raksa
mercurial thermometer : termometer mercury vapour arc rectifier : perata
air raksa
arus uap air raksa; pesawat perata a
mercurialize: mengerjakan dengan air
rus; uap air raksa

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

mercury vapour tube

metallic D

mercury vapour tube : pipa pe1epas


uap air raksa
mercury wire : kawat air raksa
merge : mencelupkan; mencairkan
meridian: garis rambang; garis bujur;
garis meridian; bulatan panjang
meridian altitude : ketinggian merid
ian; tinggi meridian
meridian line : garis meridian
meridian passage : laluan meridian
meridian plane : bidang meridian ba
ngunan
merlon : bangunan
mesh : mata anyaman; mata jala-jala;
pekerjaan jala
mesh combination: hubungan segitiga
mesh voltage : tegangan yang digan
dengkan; tegangan lini; tegangan
yang dihubungkan
mesh wiring : kasa kawat
mesh work: pekerjaan kasa; pekerjaan
jala
message: berita-kabar
message rate: tarip pembicaraan (tele
pon)
messenger: pesuruh
messenger wheel : cakram rantai
messrom : ruang makan (perwira laut)
metabolism : pergantian zat
metacarpus: bagian tangan antara jari
dan pergelangan tangan
metage : pengukuran
metal: metal; logam; bahan; campuran
untuk kaca; kricak untuk pembuatan
bahan
metal arc welding : las listrik dengan
elektroda logam
metal braded cable: kabel berjalin 10
gam
metal chalk: kapur log am
metal clad switch : sakelar berperisai
metal clad wall socket: kontak dinding

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

;;'

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

,).1
-ii

i,
~

"

8~
~
.~

.~

' JJ

2:
v

3~

r}

-=

metallic cement

metallic cement: semen terak


metallic conduction : penghantaran
log am ~
metallic f"Ilament lamp : lampu pijar
kawat logam
metallic packing : paldng logam; pa
king metalik
metallic paint: cat logam
metallic resistance: resistansi metalik;
hambat metalik; tahanan metalik
metallic voltmeter : voltmeter logam
metallic wire : barang-barang logam;
barang-barang metalik
metallic worker: tukang logam
metallic ferous :. mengandung logam;
seperti logam
metalloid : metaloid; bukan logam
metallogenetic epoch : kala metaloge
nik
metallogenetic province: propinsi me
talogeoik
metallurgical coke : kokas metalurgi
metallurgical product: hasil metalurgi
metallurgical smoke : asap metalurgi
metalurgy : i~mu logam; metalurgi
metallurgist : ahli metalurgi

metalliferous : mengandung logam


metalliform : seperti logam
metallist : pekerja logam
metallization : metalisasi
metallize: dimetalisasikan
metamorphic deposit : cebakan meta
morfIk; deposit metamorfIk
metamorphic ore : bijih metamorfIk
metamorphic deposit: cebakan meta
somatik
metasomatism : metasomatisma
meteo : cuaca; iklim
meteorolite : meteorolit; batu bintang
beralih
meteoralogical station: stasiun meteo
rologi

methyl sulphate
meteorologist : ahli tentang keadaan
iklim
meteorology: meteorologi; ilmu yang
mempelajari tentang keadaan iklim
cuaca
meter : meter
meter armature: jangkar meter; ang
ker meter
meter constant : konstanta meter
meter disc : piring meter; cakram meter
meter hiring : sewa meter
meter loss : pemakaian sendiri meter
(listrik); kerugian meter
meter tariff : tarif meteran
methane : metan; semacam gas yang
terdapat didalamnya
methanol : metanol
method: sistim ; cara kerja; methode
method of approximation : metode
pendekatan; cara pendekatan
method of comparison: metode persa
maan; sistim persamaan
methocl of construction : sistim pem
bangunan; sistim konstruksi
method measurement : metode ukur;
sistim ukur
method oscillation: sistim osilasi;
methoda ayunan
method of substitution: sistim peng
gantian
method of testing: sistim testa; metode
percobaan
method of train signalling : sistim
penyelamatan kereta api
method of using: cara pemakaian; care.
penggunaan

methyl : metil

methyl alcohol : meti! aIkohoI

I methyl bromide : metil bromida


methyl group: golongan methyl; ke
lompok metil
methyl sulphate : sulfat metil

Kamu s Teknik Leng ka p E d i s i Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

methyl violet

microphonic circuit

(Q

~.

~
methyl violet : lembayung metil
renik
<
~
methylated spirit : spiritus
microbe :bakteri; kuman
~
metre : meter
microbiology: mikrobiologi; ilmu yang
- '
mempelajari tentang kuman-kuman ct.
metre kilogram-second units : satuan
microcemichal : mikro kimia
satuan meter kilogram detik
, micro farad : mikro farat
metre run : meter rentang
metric: metrik; sistim perhitungan microfossil : fosil mikro
microhm : mikrom
dengan menggunakan angka persepu
R,
micrometer: mikrometer untuk meng- g
luhan
metrical : metrik
ukur barang yang sangat kecil alat un.
kur panjang
,.
metrical carat : karat metrik
rf}
metrical measure : ukuran metrik
micrometer adjustment : pengaturan r
"
metrical scale : skala metrik
halus; pengaturan mikrometer
2
'
metrical system: sistim metrik; sistem micrometer gauge : sekrup mikrome- 5:
ter; alat ukur panjang dengan keteliti
ukuran dan berat berdasarkan meter
an kurang lebih sampai 1/40 mm.
dengan pembagian perpuluhan
metrical thread : ulir sekrup metrik
micrometer screw: sekrup mikrometer

micrometer (al) : mikrometris

metrology : metrologi
metronome: metronom; alat untuk me micrometer theodolite : teodolit yang

ngukur cepat/lambatnya musik atau


dilengkapi dengan mikrometer untuk
pengamatan-pengamatan yang lebih
logam
teliti
metropolitan : metropolitan
miasmata: uap kotor; uap yang tidak micro-microfarad : mikro-mikrofarad

micron : mikron; hal yang menyatakan

sehat
mica: mika
seper seribu (1/1.000)

mica condenser : kondensator mika


microphone: mikropon; alat untuk me

ngeraskan suara

mica insulation : isolasi mika


mica packing : paking mika
microphone amplifier: penguat mikro

mica ring : gelang mika


pon; amplifikator mikropon

mica sheet : pelat mika


microphone case : sarong mikropon

mica sparking plug : busi mika


microphone circuit: edaran mikropon;

mica serious : seperti mika


sirkuit mikropon

micanite : mikanit; mika buatan


microphone current : arus mikropon

micanite paper : kertas mikanit


microphone relay : relai mikropon

micro: renik; awalan yang menyatukan microphone stand : kaki mikropon;

hal yang sangat kecil sekali


standar mikropon

micro analysis: milcro analisis; uraian microphone transformer: transforma

mikro; uraian renik; analisa mikro;


tor mikropon

analisa renik
microphonic : mikrofonis; mikropon

(radio)

micro analytical reagent: reagen mi


kroanalisis
microphonic circuit: sirkuit mikropon

micro balance: neraca mikro; neraca


(radio)

i.. .

Kamus Teknik Lengkap Ed,isi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:~
,~
.J

,~
S'
.~

.~

,S
f>-

~,
5

=
.-'

III

microphonic current
microphonic current : arus mikropon
microphonic effect : efek mikrofonik
(radio)
microphonicity : efek mikrofonik (ra
dio)
microphotography: mikrofotografi
micro-projection: mikroproyeksi
micro resistivity logging : perekaman
ketahan jenisan mikro; perekaman ta
hanan jenis mikro
microscope: mikroskop; alat untuk
melihat benda-benda yang sangat ke
cil
microscopic (al) : mikroskopis yang
sangat kecillsangat halus
micro screw: sekrup gerakan halus;
sekrup mikro
micro second : detik mikro
micro state: daftar mikro; mik'rostat
micro structure : mikro struktur
micro telephone : mikro teIepon
micro waves : gelom bang mikro
mid : tengah; antara
middle : yang ditengah-tengah
middle box : rangka cetak tengah
middle line : garis tengah; diameter
middle piece : pengantara
middle pier: tiang tengah; pilar tengah
middle pressure : tekanan menengah
middle pressure cylinder: sHinder te
kanan menengah
middle pressure turbin : turbin tekan
an menengah
middle proportional : pembanding te
ngah
middle point : titik tengah; titik pusat
middle rail: batang tengah
middle tap : percabangan tengah
middling : amang
midnight watch: jaga jauh malam .
midship : tengah kapal
migration : perpindahan; migrasi

milled cover
mild: lunak-sedang
mild steel: baja Iumer; baja Iunak
mile: mil
mile age : j arak dalam mil
mile age record: penghitung mil; peng
hitung kilometer
miles per hour : mil perjam; mil tiap
jam
milestone: tiang mil (kilometer)
military: militer
military port : pelabuhan mil iter
milk : susu; zat cair seperti susu; hasil
susu; getah; air susu
milk can: kaleng susu
milk glass : gelas susu; gelas putih;
kaca putih
milk of lime : susu kapur
milk of sugar: gula susu
milk of sulpher : endapan belerang
milk of powder: tepung susu; susu te
pung; serbuk susu
milk product: hasil produksi susu; ha
sil ~usu
milking machine : mesin perah susu
milking unit : mesin perah susu
milky : seperti susu
milky way : bima sakti
mill : alat giling; kilang tempat memin
tal; pabrik; pertenunan
mill board joint : pelat paking karton
mill cog : gigi roda kilang
mill hand: pekerja pabrik
mill foil : saluran bawah
mill owner: pengusaha pabrik; pabrik
an
mill plant : instalasi pabrik
mill stone: batu asah; batu penggiling
mill wheel : kincir angin
mill wright : tukang membuat gilingan
milled : difrais; dirigi
milled cover : sungkup berigi; tutup
berigi; dop berigi

Ka m us T eknik L engkap E d isi T erbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

milled knob
milled knob : tombol berigi
milled nut: mur berigi
milled ring : pinggiran berigi
milled screw : sekerup berigi
milled wire : kawat berigi
miller: tukang giling; mesin frais
miller crystal indices : angka tunjuk
(hablur) miller
miller effect : efek Miller
milliammeter : mili-ampermeter
milliampere meter : ampermeter mill
millicurie: milicuri (aktivitas radio)
milligramme : miligram
milligramme balance: neraca mil igram
millilambert : mili-lambert
millilitre : mililiter
millilux : mili lux
millimeter : milimeter
millimicron : milikron
milling: penggilingan; pengerjaan frais
milling apparatus : pesawat penggi
ling; perlengkapan penggiling
milling cutter: pesawat frais; frais; alat
pemotong
milling cutter teeth : gigi frais; gigi
alat/mesin pemotong
milling head : kepala frais
milling machine : mesin giling
milling machine forworms : mesin ulir
milling machine table : meja mesin
frais; meja mesin potong
milling mandrel : duri-duri frais
milling ore: bijih yang akan digiling
milling volt meter : mili voltmeter
mimeograph: stensil; penstensilan
mimeograph machine : mesin stensil
minable ore : bij ih tertambang
minaret : menara
mince meat : daging cencangan; lawar
mincing machine: mesin giling daging
mine : tambang; tambang batu; ranjau;

mine ventilation
menggali
mine air : udara tambang
mine captain : opseter tambang
mine car : gerobak tambang
mine climate : iklim tambang
mine disaster : malapetaka tambang;
kecelakaan tambang
mine district : daerah tambang
mine field : lapangan tambang
mine frre : kebakaran tambang
mine fuse : peledak periuk api
mine gallery : jalan masuk tambang
mine gas : gas tambang
mine hygiene : kesehatan tambang
mine lamp : lampu tambanc
mine layer: penyebar ranjau
mine locomotive: lokomotive tambang
mine owner : pemilik tambang
mine pump: pompa tambang
mine rails : reI tambang
mine railway : kereta api tambang
mine rescue crew: kerabat kerja perto
longa~ tambang
mine safety : keselamatan kerja tam
bang
mine safety in under ground : kese
lamatan kerja tambang
mine safety laws and regulations :
peraturan keselamatan kerja tambang
mine safety on surface : keselamatan
kerja tambang terbuka
mine shaft: lorong tambang; cemuk
tambang
mine tub: kereta tambang
mine tube: talang udara; pipa udara
mine surveying: penyelidikan tambang
mine surveyor : opseter tambang; pe
ngamat tambang
mine sweeper : kapal penyapu ranjau
mine vein: lubang tambang
mine ventilation: ventilasi tambang;
lubang udara tambang

Kamus T e kni k Lengkap E d isi Terbaru

~9

;-:.

~,

~.

,-"
Ct

-"J!
,~

~.

II

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~

mine ventilation system

ministry of foreign affairs

.....'1

~ mine ventilation system : sistem ven


~
~

:;,

J
~

.~

1
J
'<--

c'

$'"

.,.3

-=
i,~
.)

sasi) minimum
minimum
power : tenaga minimum
tilasi tambang

I
. wagon : kereta tambang
mme
minimum pressure: tekanan minimum
minimum switch : saklar minimum
mine water : air tambang
mineral benefication : pengolahan mi minimum thermometer : termometer
neral
minimum
minimum temperature : temperature
mineral deposit : cebakan mineral
mineral dressing: pengolahan mineral I minimum; suhu minimum
mineral dnst explosion : ledakan debu mining : pertambangan; urusan pertam
mineral

bangan; kerja tam bang


mining act: hukum pertambangan; un
mineral processing : pengolahan min
eral

dang-undang pertambangan
mineralized bubble: gelembung ber mining area: daerah tambang; areal
pertambangan
mineral
mine worker: pekerja tambang
mining cable : kabel tambang
miner : pekerja tambang
mining clothes: baju tambang; pakaian
mineral: mineral; pelikan; benda gali
tambang
mining company: maskapai pener
an
bangan
mineral acid : asam mineral
mineralize: berubah jadi bahan galian; mining district: daerah pertambangan;
distrik tambang
berubah jadi mineral
mining engineer : insinyur pertam
mineralogist : ahli bahan mineral
bangan; ahli bidang pertambangan
mineralogy : mineralogi
mineral oil : minyak mineral; minyak mining' engineering: ilmu pertam
bangan
bumi; minyak mentah untuk pembuat
mining gun-powder: mesin tambang
an oli; bensin dan sebagainya
mining industry: industri tambang; pe
mineral wool : wol terak
miner's lamp: lampu tambang
rusahaan tambang
mining law: undang-undang pertamba
miniature valve : pipa miniatur
ngan
minimal : minimal
minimal speed : kecepatan minimum mining locomotive: lokomotif tambang
mining recovery: perolehan tambang
minimal switch : sakelar minimum
minimize : memperkecil
mining regulation: peraturan tambang
mining right : kuasa pertambangan
minimum : minimum
(KP)
minimum angle of deviation : sudut
mining school : sekolah pertambangan
simpang (deviasi) minimum
minimum boiling point: titik didih mi mining service : dinas pertambangan;
nimum
urusan pertambangan
minimum circuit breaker : saklar pe ministry : kementrian
, ministry of economic affairs : kemen
mutus minimum
trian kemakmuran
minimum force : gaya minimum
minimum ionization: pengionan (ioni- ministry of foreign affairs: kementri-

Karnus Teknik Lengkap Ed i si Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

mitre wheel gearing D

ministry of home affairs


an luar negeri

ministry of home affairs : kementrian


dalam negeri

ministry of social affairs : kementrian


sosial

ministry of transport: kementrian lalu


lintas

minium : meni
minium of iron : meni besi
minium value : nilai terendah
miniwatt tube : lampu mini watt
miniwatt valve: katup miniwatt
minster: gereja katedral
minuend: gereja pengurang
minus: kurang; tanda kurang
minus colour : wama komplementet
minus plate : pelat negatif
minus wire: kawat negatif
minus cule : huruf kecil
minute : menit; notula
minute circle : lingkaran menit
minute hand : penunjuk menit; jarum
panjang
mip (mean indicated power) : tekanan
indikasi rata-rata

mirage : fatamorgana

mire : lumpur

" mirror: cermin (muka)


mirror drum : roda cermin (televisi)
mirror extensometer : aparat cermin
mirror frame : rangka cermin
mirror frequency : frekuens i cermin
(radio)
mirror galvanometer: galvanometer
cermin
mirror glass : kaca cermin
mirror image: bayangan kembar; san
tiron
mirror instrument: instrument cermin
mirror magnet : mag nit cermin
mirror method: sistim cermin; metode
cermin

;:

mirror panel : panel cermin


mirror reading : pembacaan kaca
mirror reflector: reflektor kaca/cer
min

;:~

r
~

.J

- !-....

rio

mirror scale : pinggan cermin


mirror stone : batu cermin
n
mirror wheel: roda cermin (tv)
~'
miscasting: salahjumlah; salah hitung R
miscellaneous: rupa-rupa; bunga ram- ~
,~

pal

misch metal : logam campur


miscibility : sifat dapat dicampur
miscibility gap : sela dicampur
miscible drive: metode dorongan mam
pu campur

miser : bor tangan; gurdi


misfIring: tak hidup (motor); tak me
nyala

misplaced material: bahan keliru; ba


han salah

misprint : salah cetak; salah set


miss : motor mogok; gangguan motoi
missile :, proyektil
mist: kabut
mist lamp : lampu kabut
mistake: kesalahan; salah pengamatan
mistake in the calculation: salah hi
tung; kekeliruan kalkulasi
mitre: alat perkayuan yang berupa kait
bersudu t45 0; tutup corong asap; kap
cerobong
mitre dove tail : sambungan tidak ber
bayang; yang dibenarnkan; sambung
an bayang yang dibenarnkan
mitre gear: perpindahan roda gigi siku
siku
mitre post : tiang tengah
mitre sill : ambang pintu air
mitre square : penyiku sudut; siku su
dut
mitre wheel gearing : pemindahan ge
rak dengan roda gigi menyiku

K amus Teknik Lengkap Edisi Terbar u

'~"
('" ~ ,

(,
:-(-,

(h
~'

If

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~

,~

<l

~~
~

';~

mitten

mitten: kaus tangan; sarung tangan


mixture method lubrication : sis tim
mix: mencampur; mengaduk
pelumasan campuran
mixable: dapat dicampur; dapat diaduk mixture motor : motor agung
mixture of silver and graphite: grafik
mixed: bercampur; campuran
perak
mixed core : batubara terpadu
mixed connection: hubungan campur mizzenmast: tiang penyorong; tiang
an
silang; tiang belakang
mixed crystals: habluran campuran; moat: parit; mengelilingi dengan parit
mobile: mudah dipindahkan; dapat ber
kristal campuran
mixed gas : gas campur
gerak
mixed gauge switch : wesel dua jalan mobile crane: kran mobil; kran yang
mixed lubrication: pelumasan campur
digerakkan oleh mesin disellmesin
an
bensin
mobile load : beban (muatan) gerak;
mixed number : bilangan carnpur
beban muatan; muatan mobil
mixed paint : cat teraduk
mobile radio network: sistim radio
mixed train : kereta api campuran
mixer : alat pengaduk/pencampur
bergerak
mobile radio telephony: telepon ra
mixer drive : tukang aduk beton
mixing: percampuran; pengadukan
dio bergerak
mobility : pergerakkan; sifat dapat
mixing blade : sudut campur
mixing chamber : kamar campur;
bergerak
model: model; contoh; mennbuat con
kamar bakar
toh;, teladan
mixing condenser : kondenser campur
modeller:
tukang buat model; pembuat
mixing drum : teromol aduk
model; pandai model
mixing length theory: teori jarak cam
modelling board : papan cetak
pur
mixing machine: mesin aduk; pesawat moderate : sedang; sederhana
moderation : pengereman
campur; miser
mixing method: sis tim campur; meto moderator : zat pengerem; moderator
modification : perubahan/modifikasi
de campur
mixing mill : kilang campur; kilang pe modulate : mengatur; dimodulasikan
modulated oscillation : getaran yang
ngaduk
dimodulasikan
mixing product: hasil campuran; hasil
modulated wave: gelombang yang di
adukan
modulasikan
mixing room : kamar campur
mixing scoop: sudu campur; sudu aduk modulating tube : tabung modulasi
pada radio
mixing tank : ketel aduk; jambang aduk
mixing through: bejana pencampur
modulating lamp: lampu modulasi pa
da radio
mixing water : air pencampur
modulation depth: dalamnya modulasi
mixture : campuran
mixture mass: tiang belakang; tiang modulation distortion : perubahan
silang (kapal)
bentuk modulasi

o
~

'"
.~

";

,J

,":_
,\J

~''''

5
:,1

,,;;,.:t

==
'..J

modulation distortion

molecular solution

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

modulation factor
modulation factor: faktor modulasi;
dalamnya modulasi
modulation frequency : frekuensi mo
dulasi
modulation index : indeks modulasi
modulator valve : lampu modelator
pada radio
module : modulus; nriodet; ukuran;
ukuran standard
modulus: modulus; koefisien; konstan
ta
modulus of elasticity: modulus keke
nyalan; modulus elastisitas
modulus of rigidity : modulus luneur
modulus of shearing : koefisien geser
modulus of sliding movement: modu
lus luneur
modulus of volume elasticity: modu
lus elstisitas volume
modulus measure : ukuran modul
moil: pahat runeing untuk pemeeah ba
tu
moist: lembab; basah
moisten : membasahi; melembabkan
moisture : air
moisture contant : kadar lengas
moisture proof: tahan lembab; terlin
dung terhadap lembab
moisture trap: penahan lembab; pemi
sah lembab
molal : kemolalan
molal concetration : kadar molal
molal solution: larutan molal
molal volume : volum molal
molality: molalitas
molasses: air gula; gula tetes; sirup
gula; molasse
mold: tanah gemuk; bintik karat ; mo
del tuangan; mal; aeuan.
mole : pangkalan dilaut; pelabuhan;
dinding peeah gelombang
molecular : molekular

molecular attraction : kakas tarik molekular


molecular beam: berkas (sinar) molekular
molecular bonding : ikatan molekular
molecular collision: benturan molekul
molecular compound : persenyawaan
antar molekul
molecular conductivity : daya antara
molekular
molecular current : arus mokkular;
aliran molekular
molecular crystal : hablur molekular
molecular defresion of freezing point
: penurunan titik beku molekular
molecular diagram: diagram moleku
lar
molecular dipole moment : momen
dwikutub molekular
molecular elevation of boiling point:
peningkatan titik didih molekular
molecular excitation: teralen (exitasi)
mole~ul

molecular field approximation : pen


dekatan medan molekular
molecular flow : aliran molekular
molecular force : gaya molekular
molecular free path: jarak bebas mole
kular
molecular ion : ion molekular
molecular magnet: magnet molekular
molecular mass : massa molekular
molecular model : model molekular
molecular number: nomor molekular
molecular orbital: edar molekular; or
bit molekular
molecular orientation in surface : si
kap muka molekular
molecular refraction: refraksi moleku
lar
molecular rotation: putaran molekular
molecular solution : larutan molekular

Ka mus T ekni k Lengkap Edisi T erbaru

l)
~.

~:

-.r
C
-<
ft.
;

~.
;;

~.

--::

t{:
'.

ch
~':-

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~

~~

'0

~t)
~

~~"
~

o
~

.!

1"
~

("::.v

molecular solution volume


molecular solution volume : volume/
isi larutan molekular
mo Iecul ar spectrum : spektrum molekular
molecular structure: struktur moleku
lar
molecular velocity: kecepatan moleku
lar
molecular volume: volume dari l(satu)
molekular
molecular weight : bobot/berat mole
kular
molecule: molekul; butiran yang sangat
kecil yang terdiri dari atom-atom
molecule grate : kisi molekul
moting : pembuatan saluran alur; pema
sangan pipa alur
mollier diagram : diagram mollier
molten : cair; lebur; lumer
molybdate : molibdat; asam molibde
num
molybdenite : molibdenit
molybdenum : molibdenum
molybdic acid : asam molibdenum
moment: saat; momen; waktu; sekejap
mata
moment at fixed end : momen jepitan
moment curve: garis momen; lengku
ngan momen
moment due to continuity : momen
peralihan
moment equation : dalil moment
moment of inertia: momen kelamban
an; momen lamban
moment of friction : moment friksi!
gesekan
moment of resistance : moment ham
batan; momen tahanan
moment of switch : sakelar momen
moment of torsion: momer torsi; mo
men putar
moment to the left: mornen negative

monochromatic illuminator
moment to the right : momen positif
momentary: sekejap mata
momentary electromotive force: gaya
gerak listrik sekejap mata
momentary force : gaya sekejap mata
momentary surge of current : tum
bukan arus
momentary value: harga sekejap mata
momentum : gaya dorong; kecepatl\n;
momen
money: wang; uang
money bag: pundi-pundi; pura
money box: peti uang; brankas
money broker : pedagang uang
money changer : penukar uang
money market : pasar uang
money order : pos wesel
money taker : penjual karcis
money value: harga uang; nilai uang
monkey : blok; pancang
monkey ram: blok pancang; pelepas
tali; palu pan

cang

monkey span
ner : kunci
Inggris
monkey wrench
: kunci inggris
monitor: monimonkey wrench
tor; alat turut mendengar
monobloc : semua silinder dituang da
lam satu blok
monobromide : monobromida
monocable : jalanan kabel tunggal;
untuk kabel lintasan atau kabel tank
monocable ropeway : jalan tali menara
udara tunggal
monochromatic: monokromatik; ber
wama satu.
monochromatic fIlter: filter monokro
matik
monochromatic illuminator : sumber

Kamus Teknik Leng kap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

monochromatic light
berkas monokromatik
monochromatic light : cahaya mono
kromatik
monochromatic radiation: radiasi mo
nokromatik; pancaran satu wama
monocle : kaca mata
monocline : monoklin
monoclinic : monoklin
monoclinic system : sistim monoklin
monocyclic : monosikiis
monoclinic network: jaringan monosi
klis
monodial : control penyeteman satu
tombol (radio); pelayanan satu tombol
(listrik)
monogram : kumpulan huruf-huruf
permulaan satu wama
monohudric alcohol : alkohol nilai
tung gal
monolayer : lapisan mono
monolit : monolit; tiang besar yang ter
buat dari batu
monomolecular layer : lapisan mono
molekular
monomolecular reaction : reaksi mo
nomolekular
monophase : fasa tunggal
monophase alternator : dinamo arus
tukar satu fasa
monophase network : jaringan satu
fasa
monoplane: pesawat terbang; kapal
bersayap sepasang
monopolist : pemegang monopoli
monopolization : monopolisasi
monopolize : memonopoli
monopoly : monopoli
monorail : monorel; lintasan satu ret;
kereta api rei tunggat
monosulfide : monosulfid
monotonous: berulang-ulang; sarna ra
gamnya; yang membosankan; bema

morphin ;l).
da satu; rata
monotropic : monotropis
monovalent : nilai tunggal
monovariable : monovariabel; variabel
tunggal
monoxide : monoksid
monsoon : musim
monsoon territory : daerah musim
month : bulan
monthly: majalah bulanan; tiap bulan;
bulanan
monthly pay: upah bulanan; gaji bulanan
montmorillonile : montmorilonit
moon: bulan
moonlight: cahaya bulan; terang bulan
moon rocket : roket bulan
moon stone : batu bulan
moor : mengepil; mendumpil
moorage : tempat membuang jangkarl
sauh; temp at berlabuh
mooring: tiang mengepil; tempat mem
buang j angkar
mooring bollard : tiang tambat
mooring bouy : pelampung kecil untuk
menambat; pelampung tambat
mooring ' force : gaya tambat
mooring mast : tiang penambat
mooring post : tiang tambat; balok
balok besar yang ditanam di dalam
air sebagai penambat
mooring rope : tali tambat
moorings: jangkar pelabuhan
mop : kain pel
morass: paya; rawa
mordant : menggigit; tajam
mordancy : zat penghapus
more: lebih
morning : pagi
morison's furnace: silinder api mori
son (ketel uap)
morphin : morlin

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

~...
~.

Co.
-2
n.

-iIK:'
r

(h
~

-~.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

motor fire
morse : pesawat morse
morse alphabet : abjad morse
:i' morse apparatus : aparat morse;
pesawat morse; perlengkapan morse
~ morse code : tulisan morse
j morse equation : persamaan morse
;: morse ke]' : lrunci morse
~,
!
morse receiver : pesawat penerima
'JJ
morse
{J' mortar: lumpang; spesi tembok; aduk
an kapur; pasir; kapur tembok
mortar bed : palung spesi tembok
mortar board : papan kapur
mortar mixer : peneampur semen; peM
ngaduk mortel
mortgage : hipotik
mortice : lubang tap/lubang pasak
mortice and tenon joint : sambungan
pena dan lubang
mortice bolt : baut tutup
mortice chisel : pahat tusuk
mortice joint : sambungan pena dan
lubang
mortice lock: kunei tanam; kunei tusuk
mortising chisel : pahat tusuk
mortising machine: mesin bor lubang
top
mosaic: mosaik; lukisan yang menem
patkan ubin; kaea dan sebagai dari
pelbagai warna
mosaic cement: semen mosaik; granit
buatan
mosaic floor : lantai mosaik
nlosaic glass : kaea mosaik
moss: lumut
most probable molecular velocity: ke
eepatan molekular tersentak
moth: gegat; ngengat
mother crystal: hablur induk
mother zye : lindi induk; alkali induk
mother of pearl: induk mutiara; kulit
mutiara
~

-8
~

e.ngt:.~

mother river: induk (pokok) peng~....::.


motion : gerakan; mekanik
motion bar : batang luneur
motion picture : film
motion picture camera : kamera ~::'
motion power : gaya gerak
motio.uJess : tak bergerak
motive energy : tenaga gerak
motive power : tenaga penggerak
motor: motor; penggerak
motor arc lamp : lampu busur moto:
motor auxiliary : motor bantu
motor bearer : penggandar motor
motor bicycle : sepeda motor
motor block : blok motor
motor boat : perahu motor; perahc
yang digerakkan oleh pesawat pengge
rak; sekoei motor; kapal motor
motor bogie: bogi motor
motor brackets : kaki motor
motor built in the back: motor pasang
belakang
motor bus : otobis
motor car : kereta motor; oto; mobil;
otomobil; trem
motor car assembling : pemasangan
mobil; montase mobil
motor car engine : motor mobil
motor cargo-boat : kapal barang mo
tor
motor carriage : kereta motor
motor casing : peti motor
motor coach : kereta motor
motor compartment : kamar motor;
ruang motor
motor current interrupter: pemutus
arus motor
motor cycle : sepeda motor
motor dynamo : dinamo motor
motor engine: pesawat tenaga; mesin
tenaga
motor fire engine : mobil kebakaran

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

motor fitter

moulding sand (0
~.

motor
motor
motor
motor

fitter : montir motor


freighter : kapal prah motor
full : bahan bakar motor
generator: dinamo motor; mo

tor generator

motor grader : mobil perata jalan


motor group : kelompok motor
motor head: kepala motor; puncak
motor

motor installation : instalasi motor


motor interrupter : interuptor motor
motor launch : berkas motor; sekoci
motor

motor load: muatan motor; beban mo


tor

motor lorry: gerobak motor; mobil


truk

motor man : motoris; pengemudi


motor number : nomor motor
motor oil : minyak motor
motor out put : daya motor
motor piston : torak motor
motor plate : pelat motor
motor propeller: baling-bating motor
motor pump : pompa motor
motor radio : radio motor
motor regulator: regulator motor; pe
ngatur motor

motor relay : relai motor


motor set : kelompok motor
motor ship : kapal motor
motor shovel : sodok mekanik
motor sleigh : eretan motor
motor spirit: bensin; spiritus motor
motor supply meter : meter motor
motor support : suport motor
motor switch : sakelar motor
motor tender : berkas motor
motor tricycle: sepeda motor roda tiga
motor trouble : kerusakan motor
motortruck: prahoto; mobil barang;
truk

p"

t'
motor tube : ban dalam mobil
motor tug: kapal seret bermotor; kapal -$~
tunda; kapal tunda bermotor; kapal
tarik bermotor
motor type relay : relai motor
motor van: mobil barang; mobil truk
motor vehicle : kendaraan bermotor;
kereta motor
motor vessel: perahu motor; kapal motor
motor way: jalur kendaraan khusus untuk motor
motor with commutating : poles mo
tor dengan kutub-kutub bantu
motorist : motoris
motorization : motorisasi
motorize : dimotorisasikan
mottle cast iron : besi bocor berintik
mould : alat untuk mendorong tanah
(buldoser) pisau/mata bajak untuk
membalikkan tanah; me~uang; men

cetak

mould casting : penuangan cetakan


mould core: inti cetakan; teras cetakan
mouldable: dapat dibentuk; dapat diremas; dapat diuli
mouldyer : pembentuk; tukang cetak;
ahli cetakan
mouldered : rapuh; empuk
mould's tool: perkakas tukang cetak
moulding : penuangan
moulding box : rangka cetak
moulding clay : tanah liat cetakan
moulding frame : cetakan tuang
moulding iron : pahat ketam profil
moulding machine : mesin cetakan
(bengkel tuang)
moulding maker: tukang membuat ce
takan
moulding plane: ketam les; ketam pro
fil
moulding sand : pasir tuangan

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

_0
rt,

~.
~.

'!::

R:
~

'l,

;r,
"

., __.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

F moulding sand mixing

moulding sand mixing : mesin campur


pasir cetak
mouldy: bulukan; bercendawan
~ mound: timbunan tanah; anak bukit;
~8
l'
bukit buatan
.~ mound break water: tanggul pelabuh
., an
.~~
r mount: membentangi; (ikan); menyu
'jJ
("::sun; memasang (mesin); bingkai
'~, mount upon : memasang
.. mount with metal : menyulut dengan
;~
logam
~~~ mountain: gunung
\)
mountain compass : bosule gunung
;. mountainous: bergunung-gunung
mountain range : pergunungan
mountain ridge : punggung gunung
mountain river: sungai; pergunungan
mountain rope : jalan pergunungan
mountain wind : angin gunung
mountain wood : kayu hutan
mounting: kerja memasang (mesin) pe
masangan (mesin); salat; penyusun;
bingkai; montasi
mounting accessories: alat-alat peno
long (bantu) pemasangan
mounting assembler: montir pemasa
ngan
mounting a tire: memasang ban mobil
mounting chariot : gerobak montasi/
kereta montasi
mounting mill : kilang montasi
mounting pillar : saluran naik
mounting shop : bengkel pemasangan;
bengkel montasi
mounting wire : kawat montasi
mountings: alat-alat bantu (ketel uap)
mouse hole: lubang tikus
mouth: muiut; muara; moncong; bagi
an mulut
mouth of claws : mulut; muara
mouth organ: harmonika
' I)
~

i,

moving coil instrument


mouth piece : ceper; bagian mulut
movability : sifat dapat bergerak; sifat
dapat dipindah
movable: dapat bergerak; dapat dipin
dah
movable bearing: bantalan dapat ber
gerak
movable bridge: jembatan dapat berge
rak
movable coupling: kopeling dapat ber
gerak
movable dam : bendungan goyah
movable disc relay: relai keping; relai
cakram
movable headstock: kepala !epas (me
sin bubut)
movable propeller blade: daun bal
ing-baling dapat disetel
movable pulley: puli lepas; katrollepas
movable system: sistem dapat bergerak
movables: barang-barang (dapat) ber
gerak
movabl~ness : sifat dapat bergerak/di
pindahkan; sifat dapat disetel.
move: menggoyangkan; memindahkan;
menggerakkan
movement: gerakan; pindahan; meka
nik
movement moment : momen gerak
movie: film
movie tone : film suara
moving blade : sudu jalan
moving boundary method : metode
batas bergerak
moving car: truk pindah; truk barang
rumah tangga
moving coil: kumparan putar (radio);
kumparan bergerak
moving coil galvanometer: galvanom
eter koil putar; galvanometer kumpar
an putar
moving coil instrument : instrument

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

moving coil loudspeaker

mud valve

~J
::.:'

koil putar; instrument kumparan putar


moving coil loudspeaker : pengeras
suara elektro dinamis
moving coil relay: relai elektrodinamis
moving coil transformer: transforrna
tor dengan gulungan bergerak
moving coil contact : kontak bergerak
moving coil force : gaya penggerak
moving forms : acuan dapat naik; di
naikkan dengan sistem dongkrak
moving iron instrument: instrumen
besi lunak
moving iron loudspeaker : pengeras
suara induktor dinamis
moving load : beban bergerak; beban
lalu lintas
moving magnet galvanometer : gal
vanometer jarum; galvanometer de
ngan magnit bergerak
moving mechanism: mekanik pengge
rak
moving needle galvanometer : galva
nometer dengan magnit bergerak; gal
vanometer jarum
moving power : tenaga gerak
moving screw : sekrup penggerak
moving staircase: tangga melingkar;
tangga putar
moving van : gerobak pindah
moving water : air jalan; air pemberi
tenaga gerak
moving wave: gelombang jalan
moving wheel : puli jalan
mower : mesin potong rumput; mesin
sabit rumput;

ketam rumput

mowing machi
ne : mesin sa
bit
muck : serbuk
batubara; sisa
mowing machine
sisa bangunan;

,~~

kotoran batu-batu sisa; tanah galian r"'


dan sebagainya
~
muck bar : batang kasar
n
-~!
muck shifting : pemindahan sisa ba- (}.
ngunan
mud : lumpur; tanah liat
,;
mud analysis logging: perekaman analisis lumpur
(~
mud box: ruang lumpur; kotak lumpur ~
mud chamber : lemari lumpur
mud deposition : pemisahan lumpur
mud ditch : selokan pembilas
mud drum : pipa lumpur (ketel uap)
mud fence : dinding bendungan
mud fIlter: saringan lumpur
mud flow : longsoran lumpur

mud flush : pembilasan

mud guard : spatbor; pelindung lum

pur; penahan; kotoran sepeda motor


atau kendaraan lainnya; penahan recik
mud guard lamp : lampu tameng recik
mud guard rod: batang spatbor
mud guard stay: batang penahan recik;
batang spatbor
mud hole: lubang untuk mengeluarkan
lumpur dalam ketel uap
mud hole door: sahap lubang lumpur;
tutup lubang lumpur (ketel uap)
mud holes: lubang-lubang lumpur
mud lark: tukang membersihkan selok
an
mud lighter : perahu lumpur
mud pipe : pembuang tum pur
mud pit : sumur pembilas (tambang)
mud pump : pompa lumpur; pompa
pembilas
mud ring: bingkai peti api
mud screen: sekiram; (tirai) recik
mud slush: pembilasan; penyucian
mud stained : berlumpur
mud valve: katup buang; katup pengu
ras

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

'l
J

-=

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

muddy

:~

multipolar alternating current field

'i muddy: berlumpur; penub dengan JDuJtinJe arch ; busur m~eJ)Jl.Ik; bf'J)

}.:>
~

lumpur
tuk-bentuk busur yang bersambungan
~" muddy deposit : endapan lumpur
multiple connection: hubungan pararel
muddy ground : tanah berlumpur
multiple core cable: kabel nadi banyak
'~ muddy sand : pasir berlumpur
multiple current generator : genera
-~ muff coupling : kopeling selongsong
tor arus majemuk
~
muffle:
dapur
movel;
peredam
suara
multiple
disc clutch: kopeling lamel
-:;.
multiple drilling machine : mesin ge
"j' muffle boiler : ketel pembuangan
'-_ muffle furnace: oven mofel; dapur lak
rek majemuk; mesin bor majemuk
multiple expansion : mesin ekspansi
D muffler: alat peredam suara
J:'
5 mule: mesin tenun halus
I ganda; mesin yang dapat digerakkan
~~ mullion: tiang jendela; tiang pokok te
oleh udara/uap tekanan di dalam dua
tingkat atau lebih
c ngah
=: multi break switch : sakelar dengan multiple fIled : medan majemuk
multiple reception: penerimaan ber
pemutusan berganda
multi channel system : sistim banyak
ganda
saluran
multiple rope winding: gulungan tali
multi coloured : puspa wama; aneka
majemuk
wama; serba wama; rupa-rupa wama multiple stage boiler: ketel bertingkat
multi-fIlament lamp : lampu dengan multiple switch board: papan hubung
multipel
banyak kawat pijar
multi frequency system : sistem fre multiple tarif meter : meter tarif ma
kuensi banyak; sis tim polisikiis
jemuk
multiple threaded screw : sekerup
multi valve : berkatup banyak
dengan ulir majemuk
multiangular : bersudut banyak
multiple way adapter: adapter penca
multieiti : berlipat ganda
multiarmed: bertangan banyak
bang; kotak kontak pencabang
multiple wise system: sistim antaran
multiform: rupa-rupa bentuk multi
form
majemuk
multilateral : multilateral; bersegi ba multiplex: berlipat ganda
nyak
multiplex telephony : teleponi maje
multilayer winding gutungan berlapis
muk
lapis
multiplex winding: gulungan maje
multinominal : suku banyak; multino- I muk; lilitan majemuk
multipliable : dapat dikalikan
minal
multiplicand : bilangan yang dikalikan
multi phase : berfasa banyak
mUltiphase system: sistim fasa banyak multiplication: perkalian
multiphase generator : dinamo fasa multiplication mark: tanda perkalian;
banyak
tanda kali
multiplane : pesawat bersayap banyak multiplier: bilangan pengali

multiple: rupa-rupa jcnis ; seringkali

multipolar; berlcutub banyak

multiple aerial : antena majemuk

multipolar alternating current field:

Kamus T eknik Lengkap Ed i si T erbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

multipolar armature
medan arus tukar berkutub banyak
multipolar armature : anker berkutub
banyak
multipolar field: medan berkutub ba
nyak
multipolar generator dinamo : berku
tub banyak
multipolar switch : sakelar berkutub
banyak
multipolar winding : lilitan berkutub
banyak
multispeed motor : motor dengan ke
cepatan bertingkat-tingkat
multistage : bertingkat banyak
mUltistage amplifier: alat penguat ber
ganda
multistep cone pulley : pull bertingkat
multivalent : bemilai banyak
multiwbed roller : penggilas roda
ganda
mummery : top eng
munggo wool : kain wol tiruan; wol
buatan
municipal : mengenai kota praja
municipal electricity works : perusa
haan listrik kotapraja (negara)
municipal engineering: teknik tata ko
ta
municipal works: pekerjaan umum
kota praja
municipality: pemerintahan kota praja
muniment : piagam
munition: murni; pelor
munition work : pabrik pel or
mure : mengelilingi dengan gudang;
ditembak mati; dipagar dinding
muriatic acid: asam garam
muscovite : muskovit
museum : musium; gedung tempat
penyimpanan benda-benda purbakala
mush area: daerah gangguan (radio)
mushet steel : baja wolfram

nail drawer
mushroom contruction : lantai cenda
wan; lantai beton bertulang tanpa ba
10k yang langsung di to pang oleh
tiang-tiang
music paper : kertas musik
musket : senapan
musterroll : daftar anak buah perahu
musty : berlumut
mutation : perubahan
mutual impedance : imped'ansi yang
ditransformasikan
mutual inductance: koefisien induksi
tirnbal balik
mutual induction: induksi tirnbal balik
mutual support: dukungan botak-balik
muzzle velocity : cepat awal
mv-megavolt : mv-milivott
mycotogi : ilmu yang mempelajari tentang jamur dan lumut
my (motor facht) : perahu bermotor
myriad: lipat sepuluh ribu
myriagramme : sepuluh ribu gram
myriam.eter : sepuluh ribu meter
mythologi : itmu tentang (pengumpul
an) cerita purbakala

N (Nitrogen) : Nitrogenium (nama un


sur kirnia); gas zat lemas
Na (Natrium) : Natrium (nama unsur
kimia) ; logam lunak yang wamanya
putih seperti perak
nacre : kulit mutiara; kulit kerang
nadir: titik terendah; titik kaki
nail: paku; besi paku; pasak
nail bed : palang paku
nail box : kotak paku
nail brush : sikat paku
nail cutter : gunting puku
nail down : memakukan
nail drawer: cakar paku; pencabut pa

Kamu s Teknik Lengkap Ed iS ! Terbaru

!J

n.

l:
,.

rf~
~,

t
=

f.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~~
-'-'

ku
nailery : pabrik paku
-~
g' nail extractor : pencabut paku
nail hammer : palu paku
nail head : kepala paku
- nail head tool: pahat siku (bubutan)
" nail hole : lubang paku
I
.~
'~. ' nail keg : tong paku
I
"JJ nail maker : tukang paku
,'v"-,
nail mandrell : besi kelingan
:;-'"
$
nail nippers: tang pencabut paku; tang
paku

:~i
puller: pencabut paku; tang paku
nail
~
'J
nail up : dipakukan rapat-rapat
N nail works : pabrik paku
naked electric wire: kawat tanpa bung
kus
naked light : cahaya tak tedindung;
tembus cahaya
name : nama-nama
name board : papan nama
name stamp: stempel nama; cap nama
n-amyl : amilum; pati kanji
n-amylacetate : amilasetat
n-amylacetate lamp: lampu amilasetat
n-napery : kain rami
nappe : air luapan
naptha : napta (sejenis minyak)
napthalene : naftalin; sejenis benda cair
yang diperoleh dari napta (semacam
minyak tanah)
napthol : naftol
naphthylamine : naftilamen
narcose : pembiusan
narcotic : narkotik
narghile : sejenis pipa
narrow: sempit; kurang lebar; sesak;
sempit-picik; menjadi sempit
narrow brimmed : tepi yang sempit
narrow gauge: lintasan rei sempit; lin
tasan yang jarak antara relnya sempit
narrow gauge track: jalan rei sempit

~ ~)

.,..
'

~,

.)

nailery

.~

natural gas deposit


narrowing: sempit; sendat; penyempit
an
narrow pass : jalan sempit
narrow work : penambangan ruang
narrows : selat; terusan
narrow side : sisi kurang lebar
nar~hex : narteks
national park: kebun raya; taman na
sional
native copper : tembaga alami
native forest: hutan rimba; hutan yang
belum dikelola
native gold: emas kimpal; emas mumi
native heat: panas wajar; panas awal
native metal: logam asli (log am mulia)
yang tidak merupakan campuran yang
didapat dari dalam tanah; logam padu
native product : hasil rakyat
native rubber: karet rakyat
natrium bicarbonate ; natrium bikar
bonat; natrium hidro karbonat
natron : natron
natural: sewajamya tentu (umum)
natural aging : penuaan alami
natural allay : paduan alami
natural asphalt : aspal alam
natural cement : semen alam
natural circulation: sirkulasi wajar
natural coke : kokas alami
natural c610r : wama alami
natural convection : ilian alami
natural current method: metoda arus
alami
natural draft : ventilasi alam
natural draught: tarikan sendiri:
tarikan sewajamya
natural drawing force : gaya pendc
rong alam
natural force : tenagai gaya alam
natural frequency : frekuensi sendiri
natural gas : gas alam; gas bumi
natural gas deposit: deposit gas alam

Kamus Teknik Leng k ap Ed i si Terbar

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

natural gasoline

navigability ,tj.
~.

natural gasoline : bensin gas


natural grade : gradien alam tinggi
natural ground: tanah asli; muka tanah
alam
natural harbour : pelabuhan atarn;
teluk pelabuhan
natural heat : kalor alam
natural ice : es alami
natural logarithm : logaritma asli
natural magnet : magnit alam
natural oscillation : getaran alam
natural park : taman nasional
natural phenomenon: gejala alam
natural periode, free periode of cir
cuit : periode alam; periode bebas
untai
natural power : kekuatan alam
natural resin : damar alam
natural rock asphalt : batuan aspal a
lam; batuan yang mengandung aspal
natural science : ilmu alam; pengeta
huan alam
natural seasoning: pengeringan secara
jemur; pengeringan oleh angin
natural silica sand: pasir silika alami
natural slope : tebing alam
natural soda : soda alami
natural stone : batu alam
natural ventilation : ventilasi alam
natural wave lenght : panjang gelom
bang sendiri
nature: alam; perangai; dasar; sifat
jenis
nature of the soil : keadaan tanah
nature reserve : monumen alam
naught: nol
nautic : nautik; mengenai pelayaran;
perkapalan
nautical: secara ilmu pelayaran; pel a
yaran laut
nautical almanak : kalender nautik;
kalender yang dipergunakan oleh ahli

astronomi; pel aut dan lain-lain


~
nautical art : ilmu pelayaran
-$~
nautical chart : peta laut
C)
nautical college : sekolah pelayaran
Ii.
nautical mile : millaut (kira-kira 1855
-",

m)

i.
0

f;

nautical knot: mil laut tiap jam; knot ~.


nautical science : ilmu nautika; ilmu (~
pelayaran
~
nautical school : sekolah pelayaran
'~"
"
naval: segala sesuatu yang berhubungan dengan kapal dan laut
~
naval affairs : urusan-urusan laut
F:~
l
naval architect: insinyur bangunan kapal; ahli bangunan kapal
~
naval architecture : bangunan kapal
naval brass : kuningan kapal
naval contruction : konstruksi kapal ;
pembangunan kapal
naval dock yard : galangan kapal
naval engineer : masinis kapal
naval force : angkatan laut
nav~l gun fire support: bantuan tem
bakan artileri kapal
naval matters: urusan-urusan laut
naval mechanics : Umu pesawat kapal
naval port : pelabuhan kapal perang
naval power : angkatan laut
naval science : ilmu pelayaran
naval station : pelabuhan perang
naval stores: kebutuhan-kebutuhan ka
pal ; persediaan kapal
naval vessel : kapal angkatan laut
navafyard : galangan kapal angkatan
laut
nave: leher; poros
navel: pusat; pusar-pusar
navicular: bentuk kapal
navier stokes equation for fluid mo
tion : persamaan gerak zaiir navier
stokes
navigability: sifat dapat dilayari; sifat

K amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

,~

;h

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

negative grid potential


neck piece : bagian leher
neck ring: cincin alas; gelang alas
needle: jarum maknit; balok tembus;
jarum kompas
needle beam: balok tembuk; balok
pendek dan datar dari baja atau kayu
yang menembus tembok
needle bearing: blok bantalan jarum
needle crystal : hablur jarum; kristal
prum
needle formation : bentuk jarum
needle galvanometer: galvanometer
jarum
needle holder: gagang jarum; pegang
an jarum
needle indicating instrument : instru
men jarum
needle instrument: kompas ukur yang
sudut magnitnya pada semua sisi diu
kur
needle jet: perecik jarum
needle lubrication pot: pelumasan ja
rum
needle of deviation : jarum deviasi
needle point: jarum jangka lepas; u
jung jarum halus
needle shaped: berbentuk jarum
, needle telegraph : telegrap jarum
needle treverse : jaring-jaring kompas
needle valve: pentil jarum; jarum pere
cik; katup jarum
negative action : pekerjaan negativ
negative adsorption : jerapan negative
negative booster : dinamo penurun
negative catalysis : katalisa negative
negative chatode : katoda negative
negative center: pusat negative
negative electroda : katoda negative
negative exponent : pangkat negative
negative feedback: kopeling lawan (ra
dio)
negative grid potential: tegangan kisi
I

Kamus Tekn i k Lengkap Edisi Terbar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

negative grid voltage


negatif
negative grid voltage : tegangan kisi
neg at if
negative image: bayangan negatif (te
levisi)
negative ion : ion negatif
negative lap: impitan negatif; bibir ne
gatif (sarong uap)
negative lead : pembukaan menyusul/
susulan
negative lens : lensa negative
negative magnetostric : magnetostriksi
negatif
negative nodal point : simpul negatif
negative plate : plat negatif
negative pole : kutub negatif
negative pressure : tekanan negatif
negative principal point : titik utama
negatif
negative resistance: resistansi negatif;
hambat negatif; tahanan negatif
negative sign : tanda kurang
negative valence : harkat negatif
negatron : negatron
neglegted : tak terpelihara
negligence : kelalaian; kealpaan
nematic phase : fase nematik
neodymium : neodimium; Nd
neogene period : zaman neogen
neolithic : zaman batu yang terakhir
neon: neon
neon indicator : indikator neon
neon lamp : lampu neon
neon light : cahaya lampu
neon tube tabling: kaca berisi gas ne
on; tabung neon
neon sign : papan lklan neon
neon voltage indicator : indikator te
gangan neon
nepheline : nefelin
nephelometry : nefelometri
nephrite : nefrit

neutral layer of fibre


nepthunium: neptunium; Np
nerves: rusuk-rusuk (kubah)
ness: tanjung; ujung tanah
nest: cebakan mineral; deposit mineral
nest of tubes : kelompok pipa
net: jala; jaring
net loss : jumlah kerugian; rugi bersih
net lines : garis-garis bersih; garis batas
galian untuk ketentuan pembayaran
net power: gaya efektif; tenaga efektif; kekuatan efektif
net produce: penghasilan murni; hasil
bersih
net profit: keuntungan bersih; laba ber
sih
net tonnage: ton register neto; ton reg
ister bersih
net weight: bobot neto; berat bersih
network: jaringan kereta api (kawat ko
munikasi; dan lain-lain)
network vein: jaringan urat bijih
netting: pekerjaan jala; jaringan; kasa
logam
netting wire': jala balon
neurolog : ilmu tentang syaraf-syaraf
neutral axis: sumbu netral; garis netral
neutral brick : bata netral
neutral colloid : koloid netral
neutral colour : wama netral
neutral conductor: pengantar netral;
pengantar nol; konduktor netral
neutral density fIlter: alat tapis rapat
netral
neutral equilibrium : keseimbangan
sembarangan
neutral fibre : lapisan seraput netral
neutral gas : gas netral
neutral gear: jalan bebas; perputaran
bebas; kedudukan not
neutrallayer : lapisan netral
neutral layer of fibre: lapisan urat (sa-

K amus Teknik Lengkap Edisi T erbaru

{)

~;

J
_~1

C!.
.t,:.
~

i'

,~

R~

l
"'

~,

(h
~,
"'

'

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:4

neutral line

ninefold

' ";j
~p

bun) netral
niccolite : nikelin; niket tembaga
.;: neutral line : garis netral
niche: jorok (bangunan)
'; , neutral plane : bidang netral (dengan nichrome : nichrom; nikrom
"
tegangan = 0)
nichrome wire : kawat nikrom
:01'. neutral point: titik netral; titik nol
nick : menakik
'~ neutral pressure: tekanan netral ; te
nickel: disepuh nikel; nikel
'~
gangan netral
nickel alloy : paduan nikel
'~,
, neutral refractory : bahan tahan api nickel ammonium sulfate: nikel amo
'1)
"-netral; refraktori netral
nium sulfat

c\
'v
neutral relay : relai netral
nickel arseniate : nikel arseniat

~
nickel brass : loyang nikel

;; neutral rag : terak netral

,~ neutral solution : larutan netral

, nickel bronze : perunggu nikel


I nickel carbonyl : nikel karbonit
r} neutral state : keadaan netral

neutral stress: tekanan netral; tegang nickel chrome steel: baja nikel khrom
nickel chromium steel: baja khrom
an netral
nikel
neutral surface: bidang netral; lapisan
serabut netral
nickel copper : tembaga nikel
neutral wire : antaran tengah; antaran nickel iron : besi nikel
nol
nickel plate : pe!at sepuh nikel
neutral zone: daerah netral; daerah nickel steel : baja nike!
komutasi

nickel silver: perak berlin; perak baru


neutralize: dinetralkan ; meniadakan
nickeIi ferous : batuan nikel
new: baru; segar
nickeling: pelapisan nikel ; galvanisasi
new build : merubah bangunan; mem
nike!
nicotine: nikotin; racun yang terdapat
bangun kembali; bangunan baru
pada tembakau
new built: dibangun kembali; baru di
bangun
night : malam
newel: sendi yang berkelok-kelok; pe night bell : giring-giring malam
night bomber : pesawat born malam
gangan tangga
new fashioned : secara baru; secara night control circuit: saklar pemeriksa
jaga
moderen
night duty: dinas malam; tugas malam
new moon : bulan baru
new motor : motor baru
night effect: efek malam (radio)
news : kabar; khabar
night fIreman : tukang api malam
night lamp : lampu tidur
news agent : penjual surat kabar
newton : newton; satuan tenaga
night shift: giring-giring malam; regu
kerja malam
newton alloy : paduan newton
newton corpus cular theory of light : night train : kereta api malam
teorl butir cahaya newton
night watchman : jaga malam
newton ring: gelang newton; cincin night watch service: dinas jaga malam
newton (cahaya)
night work: kerja malam
nib: ujung pena; bubungan genteng
ninefold : lipatan sembilan

K amu s T ekni k L e ngkap Edisi T erbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

niobium
niobium: niobium; Nb; Columbium
nip: luka lipatan; luka yang disebabkan
oleh lipatan pakaian selam; menjepit
nip angle: sudut jepit
nipknow disc : cakram nipkow (televisi)
nipper : gunting
kawat besi;

tang pembeng

kok

nipper longnose
: tang hidung
panjang; tang
untuk mencanipper
but atau memutar mur yang agak
menjorok kedalam
nippers : kakak tua
nipple: tombol; tangkai ungkit; nipel
nippy : tajam
nit : telur kutu
nita! : berbentuk telur kutu
niter : sendawa; kalium nitrat
niton : niton (kimia)
nitrate: nitrat; selpeter; sendawa
nitralloy : paduan sendawaan
i'ntration : nitrasi
nitre : sendawa
nitric acid : asam sendawa
nitric acid anhydride : anhidrid asam
sendawa
nitrick oxide : oksid asam lemas
nitriding : penitrogenan
nitriding steel: baja nitrat
nitrite: nitrit
nitrization : penitratan
nitriti : menjadikan sendawa
nitro-barite : sendawa barit
nitro cellulose: nitro selulos; bahan
ledak padat yang sangat kuat
nitro compound: persenyawaan-per
senyawaan nitro
nitrogen: zat lemas; nitrogen
nitrogen content: kandungan nitrogen

no load conductor

D
;:.

~~
nitrogen dioxide : dioksid zat lemas
~
nitrogen fertilizer : pupuk nitrogen; 't::
pupuk zat lemas
-,?C'
nitrogen filling: pengisian zat lemas; (t
isi nitrogen
.,.
nitrogen hardening: pengerasan nitro- g
gen
nitrogen monoxide : monoksid zat R
lemas; monoksid nitrogen
g
nitrogen-pentoxide pentoksid : zat lemas; pentoksid nitrogen
[h.
nitrogen peroxide: dioksid zat lemas; .,
f:-..
dioksid nitrogen
~.
nitrogen sulphide: zat lemas belerang;
nitrogen : belerang
nitrogen tetroxide: tetroksid zat lemas;
tetroksid nitrogen
nitrogen trichloride : trikhiorid zat le
mas; tricWorid nitrogen
nitrogen trihydride : amoniak
nitrogen trioxide : trioksid zat lemas;
trioksid nitrogen
nitrogenize: bersenyawa dengan zat le
mas; bersenyawa dengan nitrogen
nitrogenous: mengandung zat lemas;
mengandung nitrogen
nitroglycerine: nitroglisirin; bahan le
dak cair yang sangat kuat
nitrometer : nitrometer
nitroso compound : persenyawaan ni
troso; campuran nitroso
nipkow disc : cakra nipkow televisi
nitrous : seperti sendawa
nitrous acid : asam sendawa muda
nitrous oxide: oksida zat lemas
no load : beban no}/kosong
no load capacity: daya beban nol; ka
pasrtas tanpa beban
no load characteristic : karakteristik
beban nol
no load conductor : pengantar tanpa
beban

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

1..

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:~

,~

.:!

';',
"

.~

t--

'~
,~

'I)

?;_

35f"
:;'j

~~
:.J

5'5

--

no load current
no load current : arus beban nollko
song
no load diagram: diagram beban nol;
diagram tanpa beban
no load losses : kerugian beban nol;
kerugian tanpa beban
no load power: daya beban nol; daya
tanpa beban
no load release: pemutusan beban noll
kosong
no load switch : sakelar beban nol;
sakelar tanpa beban
no load test : percobaan dengan beban
nol; testa tanpa beban
no load voltage: tegangan beban nol;
tegangan tanpa beban
no volt release : pemutusan tegangan
nol
no volt switch : sakelar tegangan nol
nobelium : nobelium; No
noble : mulia adi
noble metal : logam mulia
noble metal kouple : termokopel; ele
men termokopel
nock : takik; bumbung genteng
nodal point : titik buhut
node: titik buhul; titik tempat bertemu
nya batang-batang konstruksi baja
nodul : bin til
nodular deposit: deposit bintil; deposit
bulul
nodular 2raphite : grafit bintil; grafit
modular bintil
nodular graphite cast iron : besi cor
grafit
nodulizing process: proses pembintil
an
nodus: buhul; titik cabang
nog : pena kayu
noise: gersik; bising; geger; gempar;
gaduh; gangguan (pada televisi dan
radio)

non-corrosive
noiseless: tidak berbunyi; tanpa gang
guan (televisi dan radio)
nomenclature : daftar istilah
nominal : nominal; yang ditetapkan
menurut peraturan
nominal capacity : kapasitas nominal
nominal capital : modal persekutuan
nominal tension: tegangan tetapan (lis
trik)
nominal value : nilai tetapan
nominally value : nilai nominal
nomogram: nomogram; grafik dengan
titik skala pada garis lurus untuk me
mudahkan hitungan
non-adhesive : tidal< melekat
non-armoured cable: kabel tak berpe
risai
non-automatic : tidak automatis
non-bearing : tidak mendukung
non-caking coal: batubara pasir; batu
bara kurus sekali; batubara tak me
ngerak; batubara non kerak
non-cohesivoil : tanah gesekan
non-combustible : tak dapat terbakar
non-compensated motor : motor yang
tidak dikompensasikan
non-condensing engine : mesin tanpa
kondensasi
non-conducting: non konduksi; non
konduktor; tidak mengantar
non-conducting material: zat non kon
duksi; zat tidak mengantar; bah an iso
lasi
non-conductive : tidal< mengantar
non-conductor: bukan konduktor; non
konduktor
non-corrosbile : tahan karat
non-corrosbile steel: baja tahan karat
non-corrosive : tidak mencema; tidak
memakan
non-corrosive: tidak mencema (dima
kan)

Kamus Tekn ik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

non-cracking tires
non-cracking tires : ban yang tidak
dapat pecab
non-destructive test: uji tak rusak; uji
tanpa rusak
non-directed aerial: antena tak terarah
non-directional microphone : mikro
pon bebas arah
non-dissipative: tanpa kerugian; tanpa
hambatan
non-durable: tidak tahan lama
non-equilibrium thermodynamics
termodinamika tak seimbangan
non-ferrous : bukan besi; non fero
non-ferrous alloy: paduan non fero
non flame film : film tak dapat terbakar
non freezing dynamite: dinamit tak
beku
non fusible: tak dapat lumer
non gassing coal: batubara kurang gas
non ideal superconductor, hand su
per conductor: super penghantar tak
ideal
non inductive: bebas induksi
non inductive load : beban (muatan)
bebas induksi
non inductive resistance : tahanan be
bas induksi; resistansi bebas induksi
non inflammable : tak dapat menyala;
tak dapat terbakar
non interchangeable : tak dapat ditu
kar-tukar
non linearity of the ear : (ke) tak line
aran pendengaran
non local potential: potensial tak lokal
non localized molecule orbitals : edar
rnolekul tak lokal
non luminous flame : nyala nurcahaya
non magnetic : tidak maknetik
non magnetic material : bahan non
magnetik
non magnetic mineral : mineral non
magnetik

non stretchable

rp

non magnetic product : produkta non ~~~


magnetik
~
non magnetic steel: baja non magnetik
non metal : bukan logam
n.,
non metalic element : unsur non 10- .E
gam; unsur non metal
~.
~
non metalic inclusion: inklusi non me- ,~'C.

_0

~~

non metalic minerals : mineral indus


tri; mineral non metalik
non polar : tanpa kutub
non polar compound: senyawa tak terkutub; campuran tak terkutub
non polar solvent: pelarut tak terkutub
non polarized : tidak terkutub; tidak
dipolarisasikan
non resonant line: jalur tak bertalun;
jatur bebas getar
non return flap : tingkap balik; katup
balik
non return valve : katup taban; katup
yang hanya memungkinkan satu arah
saja didalam aliran sebuah pipa; katup
balik
non reversible : tak dapat dibalik
non selective radiator : pemancar tak
selektip; radiator tak seIektif
non self maintaining gas discharge,
field intensified gas discharge, town
send discharge : lucutan gas nirswa
jalan; lucutan gas; diperkuat medan;
lucutan town send
non shrinkable: tahan susut
non skid: anti selip; tahan gelincir
non skid chain : rantai saiju
non skid floor : alas lantai anti selip
non slip : anti selip; tahan gelincir
non spectral colour : wama tak spektral
non specular reflection: pantulan hambur lentur
non splintery : tahan hancur
non stretchable : tak dapat diregang

Ka mus Tekn k Lengkap Edisi Terba r u

C
t;:b
~

55
N

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~
:~

north latitude

non stop

' oJ

~V

non stop : langsung; tanpa pendaratan


.;:
antara
'-/
;\. non synchronous: asinkron; tidak sin
kron
.'8
l' non transparant : taktembus cahaya;
non transparan
~
.~ non uniform heating: pemanasan tidak
~,

merata

'J.l non uniform plane circular source :


"'D
sumber bidang cakram (iingkaran
rata) tak seragam
non unifornl straight line source :
sumber garis lurus tak seragam
non uniform strain: regangan tak sera
gam
non valent : nilai nol
non variable : non variabel; tidak va
riabel
non variant system : sistim non varian
non viscous flow : aliran tak kental
non volatile : tidak menghawa
non volatile matter: zat tidak mengha
wa
nonagon : sudut sembilan; nonagen
nonius : nonius
noniua graduation: pembagian nonius
noos : buhul; jerat; sosok
noria : noria; pompa rantai
norite : norit
normal: normal; biasa; tegak lurus
normal acceleration: persnelling nor
mal
normal anode current : arus anoda
normal; aliran anoda normal
normal density: rapat normal
normal distribution head : kepala
pembagian biasa (normal) _
normal element : unsur biasa; elemen
biasa; elemen standar
normal fault : sesar normal
normal force: daya normal; gaya nor
mal
~

normal induction : imbasan normal


normal liquid, non associated liquid,
non polar liquid: cair normal; cair
tak mengkutub
normal load: muatan normal; beban
normal (listrik)
normal magnitication : perbesaran
normal
normal out put: daya normal; beban
normal; tenaga normal
normal permeability : tetapan normal
normal polarisation: polarisasi nor
mal
normal power : tenaga normal
normal pressure : tekanan nonnal
normal prosess : proses normal
normal reaction: reaksi normal
normal salt : garam netral
normal segregation: segregasi normal
normal solution : larutan normal
normal spectrum : spektrum normal
normal structure : struktur normal
n~rmal temperature: suhu biasa; tem
peratur normal
normal temperature and pressure :
temperatur dan tekanan normal
normal tention : tegangan normal; te
gangan tetapan
normal value : nilai tetap
normal water level : tinggi air biasa
normal weigth : bobot nonnal; berat
normal
normal zone of fire : bidang tembak
utama; sasaran tembak utama
normality : kebiasaan
normalization : normalisasi
normalize : dinormalisasikan
normalized steel : penormalan baja
normalizing : penormalan
north : utara
north east : timur laut
north latitude : lintang utara

Kamus Tekn k Lengkap Edisi Terbaru

nuclear electron (9

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

north-north east
north-north east: utara timur laut
north-north west: utara barat laut
north pole : kutub utara
north star : bintang kutub utara
northwest : barat laut
northern : sebelab utara
norton surface wave : gelombang mu

~.

~,

note: titik nada (musik); mencatat; nota "


S
peringatan; catatan; tanda; ciri
~

note book : buku catatan


o
-"
note case : dompet
rt.
note frequency : frekuensi melayang J
(md~)

".

f;

norton theorem : teo rem norton


nose: hidung; mendorong; leher pipa
nose angle: sudut hidung
nose connection : pengikatan hidung;

note pad: blok catatan


~.
'i
note paper : kertas surat
R
note size: kertas ukuran kecil
notice : perhatian; pemberitahuan
notice board : papan pengumuman
Cr.,
notice of dismissal : surat pemecatan; l:c

pelekatan hidung
nose dive: turun dengan arab tegak (ka
pal terbang); terbang menukik
nose engine: motor tengah pesawat u
dara
nose plane : bidang hidung
nose suspension : gantungan hidung;
suspensi hi dung
nosewheel : roda hidung
noser : angin sakal
nosing : beban rintang roda
nostril : lubang hidung
nostrum: obat-obatan yang dijual dipa
sar
noatry : notaris; pejabat pembuat akta
notch: takikan; cangap (dalam balok);
lubang (pada pohon); menggumaikan;
merigikan; menakik; mengelar; rigi;
kartel
notch effect : pengaruh takik
notch sensitivity : kegetasan takik
notch shock test : testa pukulan takik
bengkok; percobaan pukulan takik
lentur
notch bar test : testa pukulan takik
notchermesin : takik; mesin untuk me
motong ujung balok-balok baja dan
lain-lain pada bengkel konstruksi baja
notching: penakikan (dengan mesin
takik) penggalian bertangga

surat lepas
notion : pengertian; faham; makna
no volt release : pemutusan tegangan
nol
no volt switch : sakelar tegangan nol
noxious gas : gas beracun
noxius : memsak
nozzle: pipa pancaran air; bagian mon
cong; corot
nozzle atomeser : penyebut pakai pelat
pereci,k
nozzle body : badan pipa pancar
nozzle holder : gagang perecik; pega
ngan pipa pancar
nozzle passage: saluran pipa pancar;
lintasan .pipa pancar
nozzle ring : gelang pipa pancar; ring
pipa pancar
nuclear : teras inti; nukiir
nuclear charge: muatan teras; muatan
inti
nuclear chemistry: iImu kimia teras;
ilmu kimia inti
nuclear disintegration : disintegrasi
teras; disintegrasi inti
nuclear disintegration energy: tenaga
disintegrasi teras; tenaga disintegrasi
inti
nuclear electron: elektron teras; elek
tron inti

lia norton

K amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

~.

~.

, nuclear energy

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

'~

"j)

nutation

nuclear energy: tenaga teras; tenaga number of interrupter: bilangan inte


.;:
nuklir
rupsi
;~ nudear fussion : perengkahan teras; number ofnucleus: jumiaiz inti
t
, l' pembelokan inti
number ofoscillations: bilangan getar
~ nudear force: kakas teras; gaya nuklir;
an
.~
gaya inti
number of revolution: jumlah perpu
taran
.~ nuclear form factor : faktor bangun '
number of turn : perkisaran; (semenit);
<:S inti; faktor bangun teras
?:- nuclear physics: fisika teras; fisika nu
(jumlah) kitaran
v
klir; fisika inti
number of teeth : jumlah roda gigi
S nuclear potential: potensial teras; po number peg: tiang nomor; tiang bemo
;~
tensial inti; potensial nuklir
mar
6~ nuclear potential energy : tenaga po number plate: pelat nomor; papan no
E tensial teras; tenaga potensial inti;
mar
N
tenaga potensial nuklir
number plate light : lampu papan no
nuclear power : tenaga teras; tenaga
mar; lampu pelat motor
number plate lighting : penerangan
nuklir; tenaga inti
nuclear reaction : reaksi teras; reaksi
papan nomor; penerangan pelat no
mar
nuklir; reaksi inti
nuclear reactor: reaktor teras; reaktor numerable : dapat dihitung
numeral : nomor; pemberian angka;
nuklir; reaktor inti
nuclear structure: struktur teras; i bilangan
struktur nuklir; struktur inti
numeration: numerasi; hitungan;
sistem" hi tung
nuclear symbols: simbol-simbol isotop
nucleus: pusat; sari; pati; inti
numerator: penghitung; pembilang
nude cable: kabel tak terbungkus; ka
numeric (al) : numerik; menurut angka
numerical aperture : apertur numerik
bel telanjang
numerical coefficient: koefisien nume
nugget: bungkah emas
null method : metode nol
rik
null point: titik buhul
numerous : banyak
nursery bed : persemaian
null indicator : indikator nol
nursery man : pemelihara pohon dan
nullification: pemyataan musnah; pe
musnahan
tanam-tanaman
nut: mur; buah (biji); sekrup
nullify : memusnahkan
number: nomor; nomor urut; bilang- I nut bolt : baut pakai mur
nut coals : batubara butir
an; jumlah; hitungan
number dial: cakram pilih; cakram nut key : kunci mur
nut plate : pel at dasar
nomor (telephone)
number of entry: nomor pembukuan; nut screw : sekrup mur
nut shell: tempurung
nomor pendaftaran
nutwood
: kayu kenari; kayu nut
number of flow channels: jumlah alir
nutation: lenggut; nutasi
an; jumlah canel
~

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

nutrient

obscured glass

nutrient: banyak mengandung zat ma


kanan
nutriment: makanan
nutritious : mengandung zat makanan
nuts : batubara butir
nyquist theorem : teorem nyquist

oak : kayu aik; kayu ok; pohon ek


oak wood: kayu aik; kayu ok
oaken : terbuat dari kayu aik
oar: dayung; kayuh
oar blade : daun pendayung
oar handle: gagang pendayung; pega
ngan pendayung
oarsman : tukang dayung
oasis : temp at yang subur di padang
pasir; wadah; sumber ketenangan
oast : tempat pengeringan
oat: gandum
oath : sumpah; kata umpatan
oatmeal : tepung gandum; bubur gan
dum
obedient : patuh; turnt perintah; taat
obelisk : tugu
object: benda; pokok
object distance : jarak benda
object glass: kaca alas; kaca (temp at)
benda; kaca obyektif
objective glass : set susunan lens a 0
byektif
object table: meja obyektif
objective: obyektif (optika); tujuan;
sasaran
objective lens: lensa obyektif
objective oil immersion : kanta (lens a)
benda celup minyak
objective point : titik benda; titik 0
byektif
objective prism: prisma benda; prisma
obyektif

objectivity: keobyektifan
objector : seseorang yang menolak
obligate: wajib; harns
obligation: kewajiban; keharnsan
obligatory: wajib; mesti
oblige : memaksa; mengharnskan
oblique: mencong; miring; serong; tak

langsung
oblique angle: sudut miring; sudut serong
oblique arch : lengkung miring; lengkung serong
oblique aerial photograph: foto udara
dengan sudut miring
oblique ftre : tembak serong (militer)
oblique illumination: iluminasi mir
ing
oblique line: garis miring; garis serong
oblique measure: ukuran serong; ukur
an miring
oblique offset: pengukuran sudut mir
ing
oblique, perspective: prespektif mir
ing; perspektif serong
oblique plane: bidang miring; bidang
serong; bidang landai
oblique position : sikap miring; sikap
serong
oblique vaulting: kubah miring; kubah
serong
obliquity: arah serong; keserongan; a
rah miring
obliterate: menghapus; mencoret; me
musnahkan
obliteration: penghapusan; pencoret
an; pemusnahan
oblong: berbentuk empat persegi pan
jang
oblong plane : kaca lo~ong
obscuration: pengelaman; pemadaman
obscure : gelap
obscured glass : kaca yang dikaburkan

< amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

~.

~,

"

~,

,~

R
~

i f~
,.

(I>
~.?
~.

55
0

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

, obscurity

octave analyzer

:~

~)J

-:!.

~
.; )

!>

'~

.~

"I)

c":

J'

5
:;1

r}

obscurity: kegelapan; kekelaman


observation: observasi; pengamatan;
pengawasan; penilaian
observational: secara observasi
observational balloon: balon obser
vasi; balon kabel
observational car: kereta pemandang
an; kereta pengamatan; kereta obser
vasi
observational error: kesalahan observasi; salah pengamatan,
observational post: post pengamatan;
pos observasi
o bservatory: observatorium; temp at
untuk mengamat-amati bintang
observe: mengamati; melakukan obser
vasi
obselette : kuno
obsidian : obsidian; gel as yang terbuat
dari lahar
obstacle : penghalang; penghambat;
rintangan
obstacle light: lampu rintangan; lampu
penghalang
obstruct: merintangi; menebat
obstruction : rintangan; halangan; se
kat; penghambatan; rintangan pelajar
an; sumbat
obstruction light : lampu rintangan
obturate: menyumbat; mengunci; me
rintangi; tertutup
obturation: tutup; tersumbat
obturator : sumbat; penutup
.
obtuse : tumpul
obtuse angle : sudut tumpul
obtuse angled : bersudut tumpul
oceanic current: arus air laut
oceal line : perjalanan melalui laut
occident : barat
occidental : sebelah barat
occlude: menyerap; menutup; mengu
rung

=
o

occluded : terkurung
occluded gas : gas nodular
occluded substance : zat nodular
occlusion: penutup; absorpsi gas; pe
nyerapan gas
occupancy: waktu terpakai (telephon)
occupation : pekerjaan; jabatan; pe
nempatan; pemakaian
occupational disease : penyakit kerja
occupied : terpakai
occupy: menempati; menduduki; me
makai
ocean : lautan; samudera
ocean freight : muatan laut
ocean going steamer : kapal uap sa
mudera
ocean going vessel : kapal laut
ocean steamer : kapal laut
oceanic climate: hawa laut; iklim laut
oceanic current : ali ran air laut
ochre: wama kuning tanah; oker
ochre veim : pamur hartal; nadi oker
oC,h re yellow : kuning hartal; kuning
oker
octagon : sudut delapan; oktagon
octagonal : oktagona; segi delapan;
bersudut delapan
octagonal bar steel: baja batang okta
gonal
octahedral: berbidang delapan; okta
hedral
octahedron : bidang delapan
octane : oktan
octane number : nilai oktan; bilangan
ok tan
octane regulating screw : sekrup pe
ngatur oktan
octane regulator : pengatur oktan
octangular : bersudut delapan
octavalent: bernilai delapan; oktavalen
octave : oktaf (bunyi)
octave analyzer : alat analisir oktaf

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

octave bank pressure level


octave bank pressure level : tingkat te
kanan pipa oktaf
October : oktober
octo de : oktoda
octroi : oktroi
octuple : rangkap delapan; lip at delapan
ocular : lensa mata; kaca lihat
ocular lens : lensa okuler
ocular micrometer : mikrometer oku
ler
oculist : ahli mata
odd: ganjil
odd and even: genap dan ganjil
odd number : bilangan ganjil
odeum : gedung listrik
odometer : pengukur jarak
odorous: wangi; harum
odourless : tak berbau
oedometer : sebuah alat dilaboratoriurn
untuk memperoleh keterangan untuk
membuat diagram hubungan antara
tekanan dan nilai banding rongga dan
contoh tanah lembung
oersted : oersted
oersted experuded : percobaan oersted
off axis parabalic mirror: cermin pa
rabolik sumbu
off center : luar pusat
off colour : berwarna pucat; berwarna
kurang baik
off duty : luar dinas
off hand buying : pembelian di bawah
tang an
off normal: tidak pada kedudukan nor
mal
Jff peak: di luar jam puncak pemakai

an
'': position : posisi diam; posisi hu
: '.:ngan putus
r- ~ c ourings : sisa; ampas; sampah
ice : luar dinas
q de wheel: roda kanan

oil burning plant

.[J
~~

off street: jalan simpang


~'
r
offel : ampas; sampah
-.r
offer : menawarkan; mengunjukan; _Q
penawaran; pengunjungan
ct.
office : kantor; biro
-E
,
office bearer : pekerja kantor
~
office costs: biaya kantor
g,
'';:
office departement : bagian kantor
office hour: jam-jam kantor
office manager: kepala kantor; kepala h.
bagian
"
rh
officer : opsir
~,
office work : pekerjaan kantor
official: amtenar; pegawai; dengan res-

'1"

f
=

ml

offset: ordinal (pada pengukuran tanah)


offset printing : cetakan offset
offshor drilling : pemboran lepas pantai
ohm : satuan resistansi listrik (ohm)
ohm meter : alat pengukur satuan ta
hanan listrik
ohmage : hambat dalam ohm; resistansi
dalam ohm; tahanan dalam ohm
ohmic delay : time waktu tunda ohm
ohmic heating : pemanasan ohm
ohmic resistance: tahanan ohm; resis
tansi ohm
oil : minyak (bahan bakar; pelumas)
oil accumulation : akumulasi minyak
oil acid : asam minyak
oil atomiser : pengabut minyak
oil bag: kelenjar minyak
oil barrel : bejana minyak; bak minyak
oil basin : kamar persediaan minyak
oil bath : rendaman minyak
oil bath clucth : kopeling pel at basah
oil bearing : mengandung minyak
oil belt: gelang minyak; cincin minyak
oil box : pot minyak; kotak minyak
oil break switch : sakelar minyak
oil burner : pembakaran minyak
oil burning plant: instalasi pembakar

;;. n us Tek n!k Lengkap Edisi T erbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

."

.~

oil immersion

oil can

,j

(~

minyak
.;; oil can: cerek minyak/corong minyak
~~
~ oil cap with pin : dop minyak pakai
~
jarum
~ oil cask : bejana minyak; bak minyak;
.~
tong minyak
.~ oil chamber: bejana minyak; ruangan
'~,
minyak
, !j

('::'-:- oil circuit breaker : sakelar minyak

'v
oil cloth: kain layar; kain minyak
,,'.,
5 oil coat: jas minyak
:~~

oil collecting tank: pengumpul minyak

(] oil collector : bak minyak


oil colour : cat minyak
o oil colourn : kolom minyak
oil company : maskapai minyak
oil conservator : konservator minyak
oil compsumption : konsurnsi minyak;
pemakaian minyak
oil control ring : pegas penggaruk mi
nyak
oil cooled: dengan pendinginan minyak
oil cooled resistance: resistansi mi
nyak; hambatan minyak
oil cooled starter : starter minyak
oil cooler : pendingin minyak
oil cooling : pendinginan minyak
oil cup : pot minyak; kap minyak
oil damping : perendaman minyak
oil deposit : endapan minyak; deposit
minyak
oil deplector : pel at recik minyak
oil delution : pengenceran minyak
oil dip stick: batang ukur minyak
oil dish : penampung minyak
oil distributing box: alat pelumas sen
tral
oil distributor: distributor minyak; alat
pembagi minyak
oil drain : saluran pancuran minyak
oil drain cock: keran cerat minyak
oil drain hole : lubang cerat minyak;

lubang pencerat minyak


oil drain screw: sekrup; cerat penawar
minyak; sekerup pencerat minyak
oil drum : drum minyak; tong minyak
oil dumping : peredaman minyak
oil engine : motor minyak
oil paper : kertas minyak
oil factory : pabrik minyak
oil feeder : kan-minyak; ceret minyak.
oil feeding: pemasukan minyak; pengi
sian minyak
oil ferous : mengandung minyak

oil field : lapangan minyak; lapangan

pemboran minyak; daerah minyak

oil filled cable : kabel dene:an isolasi

minyak
oil fIlter : sarin
gan minyak;

filter minyak

oil fired: dengan

pembakaran

oilfilter
" minyak
oil firing: pembakaran minyak
oil fuel : minyak bakar
oil foot : endapan minyak
oil furnace : tungku minyak
oil gas : gas minyak
oil gauge glass: kaca ukur minyak; ka
ca duga minyak
oil glass : gelas minyak
oil groove : alur minyak
oil groove chisel : pahat alur minyak
oil gun: pistol pelumas (semprotan mi
nyak); senapan minyak
oil hardening : sepuh keras minyak
oil heater: pendiang minyak tanah; pe
lumas minyak tanah
oil hole: lubang minyak
oil horizon : lapisan mengandung mi
nyak
oil immersion : perendaan minya.k::
pencelupan minyak

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbar_.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

oil indication
ngawas tekanan minyak
oil indication : indikasi minyak; tanda
oil pressure element: elemen tekanan
minyak; penunjukkan minyak
_Q
minyak
oil insulator : isolator minyak
oil pressure gauge : pengukur tekanan n.
oil insulation : isolasi minyak
minyak; manometer minyak
,5
oil insulator : insulator minyak
oil pressure indicator : pengukur te- ~.
oil jet : pancaran minyak
f;
kanan minyak; pemberi tanda tekanan ~'
oil lamp : lampu minyak
':::
R
oil layer : lapisan mengandung minyak ' minyak
oil less circuit breaker : sakelar tanpa I oil pressure manommeter : manom- {
k
eter tekanan minyak
minyak
oil level : tingkatan minyak; lapisan mi oil pump : pompa minyak
,.
h
nyak; permukaan minyak; tinggi min oil avouching : pencelupan minyak - C
~
oil refmery : temp at pembersihan mi- ~ '
yak
nyak
oil lever : tongkat minyak; pengangkat
oil receiver: tempat minyak
minyak
oil recervoir : tangki minyak; ketel mi
oil manometer:
man 0 met e r
nyak; bak minyak (tempat persediaan

minyak
minyak)

oil mill : kilang


oil ring: gelang minyak; cincin minyak
minyak; temoil ring bearing: blok cincin pelumas;
blok cincin minyak

pat pengolahan
oil mill
oil sand: pasir minyak

minyak; tambang minyak


oil sand core: butir pasir minyak

oil scoop : sendok minyak

oil motor: motor minyak; motor die


sel
oil seal: perapat minyak; paking minyak

oil nozzle : percik minyak; pengahut oil seepage : singkapan minyak

oil separator : pemisah minyak

minyak
oil shale: serpih minyak

oil of turpentine: minyak-minyak ter


pantin; minyak cat
oil showing: tanda minyak; penunjuk
kan minyak

oil of vitriol : asam belerang


oil silk : sutera berminyak

oil pad : bantalan lumas


oil paint : cat minyak
oil skin : kain berminyak; kain minyak

oil painting: lukisan cat minyak


oil skin coat: jas minyak

oil pan: panci minyak


oil smoke: asap minyak

oil paper: kertas minyak


oil sounding rod: tongkat penduga mi
oil pipe : saluran minyak/pipa minyak
nyak

oil pistol: pistol pelumas


oil splash guard: penahan racikan mi
nyak; spatbor minyak

oil pool : akumulasi minyak


oil spray : kabut minyak

oil port : pelabuhan minyak


oil press: kempa minyak; press minyak oil sprayer : pengabut minyak

oil pressure: tekanan minyak


oil spring : sumber minyak

oil pressure control light : lampu pe oil stain : bintik minyak

K amus Teknik L engkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

oil stone

4 oil stone: batu minyak; minyak gerinda

~p

~ oil stove : pemanas minyak; pendiang


~
minyak tanah

5 oil strainer : pemisah minyak


oil subtitute : surogat minyak
.~ oil sump: karter minyak; tempayan mi

,}

n.yak~ j)'O.y'O.

m\n.yc.k

S oil supply line : saluran pengisian mi


";....

nyak
D oil supply tank : tangki pengisian mi
J'
S
nyak
:~ oil switch : sakelar minyak
.<:.S oil syphon : pot minyak
' .i
oil syringe : semperot minyak
oil tank : penabung minyak; resevoir
minyak; teng minyak; bak minyak
oil tanker : kapal minyak; kapal tangki
oil tight : tak lalu minyak
oil tin : kaleng minyak tanah
oil trade : perdagangan minyak
oil transfer pump: pompa pindah mi
nyak; pompa transfer minyak
oil transformer: transformator minyak
oil transportation: pipa-pipa penyalur
an minyak
oil tube : tabung minyak
oil value : nilai minyak; mutu minyak
oil valve: katup minyak
oil vapour : uap minyak
oil varnish : pemis minyak
oil wagon : gerobak tangki
oil washing apparatus: aparat pember
sih minyak; lengkapan pembersih
minyak
oil well: sumber minyak; sumuran mi
nyak
oil well cement : semen sumuran mi
nyak
oiler: pandai lumas; semperot minyak;
kan minyak; tukang minyak
oiliness: daya lumas; seperti minyak
oiliness bearing: bantalan tang minyak

one coil transformeter


oiling ring: cincin pelumas; gelang pe
lumas
oily: mengadung minyak; seperti mi
nyak
ointment : salep
old: tua
old iron ~ besi. tua
old machine : mesin tua
oleaginous : seperti minyak; berlemak
olefm : olefin
oleic acid : asam minyak
oleiferous : mengandung minyak
oleograph : oleograf; suatu cara melu
kis atau menggambar
olive : zaitun
olive oil : minyak zaitun
olivine : olivin
ombrometer pengukur hujan; ombro
meter
omnibus : otobis
omnibus bar: reI utama (listrik); reI
pengumpul
omnimeter : omnimeter (instrument
ukur listrik)
on an average: rata-rata
on costs : biaya-biaya umum
on edge : pada sisinya
on hand : dalam persediaan
on no load : tanpa beban
on top : di atas
ondograph : ondograp
ondoscope : ondosko (instrument-ulur
listrik)
once : sekali
one and a half: satu setangah; tengah
dua
one address code : sandi satu alamat
one armed : ber1engan satu
one centre: sumbu kesumbu; pusat ke
pusat
one coil transformeter : transformator
hemat; transformator koil tunggal

Kamus Tekn lk Lengkap Edisi Te r baru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

one dimensional
one dimensional: ekamatra; satu di
mensi
one dimensional consolidation : kon
solidasi satu jurusan
one full load : dengan pembebanan pe
nub
one hour rating : pembebanan jam
jaman
one knob tuning: penyetaman ekatom
bol
one man control : pelayanan seorang
one phase: fasa tunggal; satu fasa
one phase system : sistim satu fasa;
sistim fasa tunggal
one shot multivibrator : multi vibrator
ekamantap
one sided: satu pihak; sepihak
one sided recess: ruangan di satu sisi
one sided slat cutter: frais sudut sisi
one turn cap : kundan bayonet
one watt lamp: lampu satu watt
one way switch: sakelar satu jalan
one way traffic: lalu lintas searah/ satu
jurusan
one wheeled tractor: traktor satu roda
onshore drilling : pemboran darat;
pengeboran darat
oolitic : seperti telur ikan
ooze: menetes; bocor rembes; meresap
oozing water : air bocor
opacifier : bahan pengeruh
opacity : kekeruhan
opal : batu opal
opal cescent glass : kaca opal
opal cost : tambang terbuka
opal glass bulb : balon kaca opal
opal globe : balon kaca opal
opal jasper: opal besi
opal lamp : lampu kaca susu
opal stone : batu opal
opalescence : bentuk seperti susu
opalescent : seperti susu

open hearth steel

D
~.

,~,.

opaque : tidak tembus cabaya


opaque glass : kaca kabur; kaca tidak 't~
tembus cabaya
open : terbuka; membuka
open air : udara terbuka '
open arc lamp : lampu busur terbuka
open belt rim : mesin terbuka; sabuk ,~t
mesin terbuka
R
open burning coal : batubara nyala api g
~l
gas
~
op,en car : gerobak terbuka; mobil ter ,.
~ka

open cast : tambang terbuka


open channel : saluran terbuka; kanal
terbuka
open circuit: sirkuit terbuka; rangkaian
terbuka
open circuit characteristic : lengku
ngan beban nol
open circuit loss: kerugian beban nol
open coil : lilitan terbuka; kumparan
terbuka; gulungan terbuka
open coil armature : angker dengan
gulungan terbuka; angker dengan li
litan terbuka
open cover : sarung terbuka
open cut : tambang terbuka
open cycle : siklus terbuka
open divided scale: skala terbagi seba
gian
open dynamo : dinamo terbuka
open exhaust : pelepasan terbuka
open frame girder : balok kerangka
terbuka
open goods wagon : gerobak barang
terbuka
open heart furnace : tanur perapian
terbuka
open heart process : proses Siemens
martin
open hearth steel: baja Siemens mar
tin

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

(r"
~

t>

-1"

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

optical axis

" open hole

.~

~
'/J open hole: lubang terbuka
openjesty: dermaga tiang pancang ter

~f-.
~

.:0

.~

,S

,,_

~"
~

55
o

buka
open link : chain rantai sekalem
open manometer: manometer terbuka
open mold : cetakan terbuka
open motor : motor terbuka
open network: jaringan terbuka
open pore : pori terbuka
open rod link motion : kulis dengan
batang-batang terbuka
open seam: kampuh terbuka; celah
terbuka
open shear : gunting terbuka
open sheeting : turap renggang
open side planner: mesin ketam terbu
ka
open tank treatment process : proses
tangki terbuka
open throat : leher terbuka; lubang
sempit terbuka
open type generator : dinamo terbuka
open well : sumur terbuka
open wire: antaran diawang-awang; an
taran udara
open working: pekerjaan diatas tanah;
pengusahaan di atas tanah
opener : alat pembuka
opening : liang; lubang; pembukaan;
permulaan
opening angle : sudut pembuka
opening machine : mesin pembuka
opening of the spanner: mulut kunci;
moncong kunci
opening of the steam port : pembukaan
pintu uap
opera glass : teropong tonil
operate : menggerakkan; memimpin;
melayani; mengexploitasikan
operating cost: biaya operasi
operating expenses: biaya usaha; biaya
perusahaan

I
I

operating mechanism : mekanik pela


yanan
operating position : posisi pelayanan;
tempat pelayanan
operation : pengerjaan; pengelolaan;
pelaksanaan; operasi
operation res each : operasi riset (OR)
operational deadline: batas waktu per
timbangan operasional
operative : bekerja; operatif; pandai;
tukang
operator: pengusaha; operator; peker
ja/orang yang menjalankan
operator's instrument: instrument op
erator
opium : madat; candu; opium
opposed : berlawanan arah
opposed crank : engkol lawan arah
opposed cylinder: silinder yang berha
dapan arah
opposed nut : mur kontra; mur lawan
opposed phase : fase berlawanan arah
opp~site : berhadapan; kebalikannya
opposite angles: sudut-sudut berhadap
an
opposite coefficiency : kebalikan koe
fisien
opposite phase : fasa lawan
opposite poles: kutub-kutub berlawan
an
opposite position: kedudukan terbalik;
sikap terbalik
opposition: hambatan; periawanan; ke
dudukan; berlawanan
opressor : penindas; penindih; peng
injak
opthalmology : ilmu pengobatan mata
optic : optik
optic glass : kaca optik; lensa optik
optical activity: aktivitas optik
optical angle : sudut oprik
optical axis : sumbu optik

Kamus Teknik Lengkap Ed is i Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

optical branch

ore dressing plant ()

,"

~:
order of column: jajar tiang
r
order of magnitude: ketentuan ukuran ~
besar
order of operations: urutan pengerjaan rL
order sussession : urutan
"" t
order wire circuit: lin dinas (telepon); ;"
~,
lintas dinas
,;
ordely bin : tempat sampah di pinggir (~
jalan
ordeliness : ketertiban
ordinary: biasa; normal
ordinary lay : pintalan biasa
ordinance map : peta bumi
ordinate: ordinat
ordinance survey: peninjauan topogra
0
fi untuk pembuatan peta bumi; jawat
an topografi
ore : bijih logam; cebakan
ore bath : rendaman; esta
ore hearing : mengandung bijih
ore bedding: pelapisan bijih
ore bins: silo bijih
ore block: bongkahan bijih
ore body:' mas a bijih; banyaknya zat
'Pn'On ~)))~
\\Wt~Wt
ore bringer: batuan pembawa bijih
optimum working frequency : freku
ore briquete : briket bijih
ensi kerja optimum
ore briayetting : pembriketan bijih
"option : pilihan; opti
ore chimney: cerobong bijih; menara
optional : menurut pilihan
bijih

optometry : optometri
ore
chute: corong bijih

optophone : optofon
crusher:
pemecah bijih; perengkah

ore
orange: pinang pasak; wama jingga
bijih

tua
orbit : lintasan; orbit; peredaran bin ore deposit: lapisan bijih; endapan bi

jih; deposit bijih

tang; perjalanan bintang


ore deposit of magmatic origin : ce

~ r bital velocity : kecepatan orbit


bakan bijih magmatik

::.rder : memesan. pesanan; perintah;


dressing: pengerjaan bijih; pemi

ore
~ at perintah; tingkat; menyusun
sahan
bijih dari kotoran; pembersihan

_ _ er book : buku pesanan


bijih

. er form : formulir
-Gel" of architecture : arsitektur ba- ore dressing plant: instalasi pengerjaan

bijih; instalasi pemisahan bijih; ins


an; bentuk bangunan

optical branch : cabang optik


optical centre : titik tengah optik
optical disc : cakram optik
optical glass : kaca optik; lensa optik;
gelas optik
optical illusion : tipu mata. ilusi mata
optical instrument : instrument optik;
perlengkapan optik
optical range: jarak lihat; jarak optik
optical square : alat sifat siku optik;
alat untuk menetapkan sudut siku-siku
dari tempat pembangunan
optically active : aktif optik
optically denser : optik lebih rapat
optically inactive : optik tak aktif
optically pyrometer : pirometer optik
optician : ahli optik; pembuat instru
ment optik; pembuat perlengkapan
optik
optics : ilmu optik; optika
optimum: nHai paling menguntungkan
optimum magnification : perbesaran
optimum
optimum temperature: temperatur op

_ mus Te k nil k Leng k ap Edisi T erbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

. ore essay

~
~

..... ~

'1-)
,~

1.
t

\0"t-.~

'is

?~
-v

$"

:5
o

orthogonal

talasi pembersihan bijih


organization : organisasi
ore essay: penelitian bijih
organize : diorganisasikan
ore heacth : oven lumer; dapur lumer organizer : organisator
ore grab : penangkap bijih
organo-metallic : metalik; bukan 10
ore hearth: perapian bijih
gam
ore in sight: bijih teruji
organosol : organosol
orientation: penentuan tempat; orien
ore in grains: pasir bijih
tasi

ore mineral: mineral bijih


oriel' : je1'ldela yang menonjol kelua:

ore mud : kapal keruk bijih


ore pillar: kolom bijih; tiang bijih
dari dinding
ore pit: terowongan bijih untuk meng
orifice: lubang; mulut
angkut
orifice meter : plat lubang ukur
origin: sumber; tempat asal; penyebab
ore process : proses bijih
original: asat; asli; orisinil
ore reserve: proses bijih
ore separator: pemisah bijih; separa original cable: kabel asal; kabel orisi
tor bijih
nil
ore sand: pasir yang mengandung bijih originate :jadi; terbit; tumbuh; berasal;
ore shoot: konsentrasi bijih kaya; kon
menjadi
sentrasi bijih utama; bonansa
originator : pemula
ore smelting: peleburan bijih
oriver : cakra pembawa
ornament: omamen; hiasan; perhiasan
ore solution : larutan bijih
ornament wire: kawat omamen; kawat
ore test: pengujian bijih; testa bijih
dekoratif
ore tub: tori bijih
ore washery : pencucian bijih; pem . ornament wiring: antaran hiasan; an
taran omamen
bersihan bijih

ornamental : dekoratif
orey : mengandung bijih

ornamen..tal art: seni hias; omametrik


organ : organa

ornamental hub cup : tutup roda hias


organ pipe : pipa organa

\)n\.'M\\.~\\\?'\ \\.~\\.\\~ ~n~"<l..n~<l..n t\\<l.."'' ,


organ T~\eT : 1)e1'lco.\a\(ffi. C>l'g,?tllCt, 1~'g,lampu dekorasi
ister or~an
ornamental
type : huruf fantasi
organic : organik
ornamentation : hiasan
organic acid : asam organik
organic chemistry: ilmu kimia organik orographic lifting : bubung orografIk
organic clay : tanah lempung organik orographic rain : hujan orografik
organic compound : p~rsenyawaan or- orography : ilmu mengenai gunung
ganik; pencampuran organik
gunung
orpiment : nama sejenis bahan cat
organic matter : zat organik
organic silt : tanah lempung organik orthicon : ortikon
(yang mengandung sisa-sisa binatang orthiconoscope : ortikonoskop
atau tanaman)
orthochromatic : ortokromatik
organic substance : zat organik
orthoclase felspar : ortoklas
orthogonal: ortogonal; persegi panjang
organism : organisma

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

orthogonal projection

__

osmiridium

or:(

orthogonal projection : projeksi


gonal
orthogonality : kerenjangan; ortogo
nalitas
orthographic projection : proyeksi
tegak lurus
orthomagnetic deposit: cebakan orto
magnetik
orthonik : ortonik
orthonormal : renjang saluan
orthopedics: ortopedis; cabang ilmu
kedokteran yang mempelajari cara
cara pencegahan dan perawatan cacat
anggota tulang rangka tubuh
orthosvcophic system: sis tim ortosko
pik
orthostate : keadaan orto
oscillate : bergetar; berayun
osciHating circuit : hngkaran getar;
rangkaian getar/ayunan
oscillating contact : kontak ayunan
oscillating current: arus tukar; arus
bolak-balik
oscillating discharge : pelepasan isi
osilasi
oscillating engine: mesin osilasi; mesin berayun
oscillating frame : meja getar; meja
ayun
oscillating lamp: lampu osilasi; lampu
ayun
oscillating machine : mesin ayun
oscillating meter : meter berayun
cillating movement: gerakan ayunan
-scillating period : waktu getaran;
waktu ayunan
:tScillating steam engine : mesin uap
osilasi
:_dllating through : selokan berayun
-d ilating valve: katup osilasi
-cillation : ayun; buai; osilasi; naik
-. run; berayun; gerak buai; (ayun)

{j
i;:
s
~

getaran
.--oscillation centre: pusat ayunan; pusat
getaran
_Q
oscillation circuit: sirkuit getaran; lingkaran getaran
<..')
"
oscillation contact : kontak ayunan
oscillation generator: generator getar- ~ '
an; generator ayunan
R
oscillation meter : pengukur getaranl ~
ayunan
t
oscillation method: sistim gaya ayun- "
(h.
an; metode getaran
~2
oscillation regulator: pengatur ayunan; i
pengatur getaran

0
oscillation period : waktu getaran
oscillation tangue : batang ayunan; ba
tang getaran

oscillator drift : pergeseran frekuensi

oscillatory: menimbulkan gangguan;

gangguan siaran radio; bergetar


oscillatory circuit : lingkaran getaran;
sirkuit getaran/ayunan
oscillatory discharge : pengosongan
berayun; pengosongan bergetar

oscillatory motion: gerakan bergetar

oscillatory movement: gerakan bera


yun/bergetar

oscillogram: osilogram

oscillograph : osilograf; alat untuk

mencatat getaran aliran listrik

osciloscope rectifier : perata arus osi


loskop

oscillograph: 0
silograp

osciloscope tube

: pipa osilos
kop

osculation : os
osciloscope tube
kulasi

osmic acid : asam osmium; osmium

tetroksid

osmiridium: osmiridium

,~

a mus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

i~

~~)

.;;

:8~

.~

1
~J)

\~}

r
J

:J

f:;~

'j

55
O'

osmium
osmium: osmium; nama unsur kimia
yang berwarna putih kebiru-biruan
yang digunakan dalam peteburan
logam
osmosis: osmosa; perpindahan larutan
zat eair melalui suatu sekatan dalam
larutan yang tebih pekat
osmotic : osmotik
osmotic pressure : tekanan osmotik
osram lamp : lampu osram
osram valve : katup osram
osiffication: proses pembentukan menjadi tulang
ostwald colour: atlas peta wama ostwald
otto ignitation : penyala otto
ottoman: bangku rendah tanpa sandar
an
out : keluar; diluar
out board : luar lambung
out board motor : motor gandengan;
motor tempel
out break : peletusan
out building: bangunan tambahan;
bangunan luar
out burst of gas : semburan gas
out crop : singkapan keluar
out door illumination : penerangan
luar rumah; eahaya hiasan rumah
out door lighting : penerangan luar
out fall : titik lepas
out fit ; perlengkapan
out flow direction : arah aliran
out flow : aliran keluar
out flow jet : pancaran perembesan
out flow opening: lubang aliran pem
buangan
out flow periode : waktu penguliran
out flow resistance: hambat aliran; pe
nahan aliran
out going track: jalan reI keluar
out house : bangunan tambahan

outlet 1055
out jet: panearan pengaliran; pancar~
pembesaran
out of balance : keseimbangan tak sem
puma; keseimbangan tak mantap
out of focus : kurang tajam
out of order : rusak
out of phase : fasa bergeser
out of print: habis.terjual
out of repairs : tak terpelihara
out of torn : keseimbangan tak sempur
na
out of work: tidak bekerja (instalasi):
menganggur
outer diameter: diameter luar; garis
tengah luar
I
outer flue: saluran luar; corong luar
outer grate: kisi luar; panggangan lua:
outer layer: lapisan luar
outer mains: saluran luar; antaran 1m.:
outer plate : pelat luar
outer pole : kutub luar
outer rail : reI luar
outer tube : tabung iuar
outer water : air ke laut
outer wheel : roda luar
outfit : perlengkapan
outlay : pengeluaran; menge1uarkan
outlet: pengeluaran; pembuangan; jaIan keluar; pipa buang
outlet angle : sudut aliran pengeluara:-.
outlet box: peredam suara; peredar:-.
pembuangan
outcircuiation pipe: pipa edar pemb~ang
outlat canal : terusan pembuangan
outlet cock : keran pembuangan
outlet diagram: segitiga jalan kelu&..:"
outlet ditch : selokan pembuangan
outlet end : ujung pembuangan
outlet gear : pengatur pembuangan:
roda gigi pembuangan
outlet loss: kerugian waktu jalan keluiL

Kamus Tekni k Lengkap Ed i si Terbar L

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

outlet manifold

over

outlet manifold: perecik pembuangan;


lubang pembuangan
outlet nozzle : cerat pembuangan; lu
bang pengeluaran
outlet opening: lobang aliran keluar
outlet passage : saluran pembuangan
outlet pipe : pipa pembuangan; pipa
pengeluaran
outlet piping: saluran-saluran pembu
angan
outlet port : saluran pengeluaran
outlet side: bagian pembuangan; bagi
an pengeluaran
outlet steam : uap buangan
outlet valve: sorong pembersih; sorong
penguras; katup pembuangan
outline: pembuat denah; pembuat ke~
liling; menggaris keliling
outline map : peta ikhtisar
outpour : menumpahkan; menuangkan;
curahan
outpouring : pencurahan
output: randemen; hasil; produksi; da
ya
output admittance: admitans keluar
output capacitance: kapasitas keluar;
kapasitas produksi
output conductance : hantaran keluar
output curve : Iengkungan randemen
output impedance : impedans keluar
output test : percobaan tenaga; testa
produksi
output transformer : transformator
pokok
tput valve : lampu ujung
tput voltage : tegangan perrnulaan
'..ltrigged plane : pesawat sekoci
troom : kamar tambahan
_side: luar; sebelah luar; sisi luar
-, t ide callipers: jangka (pengukur)
-_~ al; jangka bengkok; jangka luar
_ -ide connections: sirkuit luar; rang.s inUS

kaian luar
outside cylinder : silinder luar
outside diameter : garis tengah luar;
diameter luar
outside lip : bibir luar; pengisian; pemasukan
outside measurement : ukuran luar
outside of the harbour: perairan luar
outside pick up : pengambilan di luar
(televisi)
outside plating: pelat-pelat kulit (kapal); kulit tuar
outside size: ukuran luar
outside station: pos luar
outside thread : ulir luar
outside window : jeildela luar
outsize : ukuran luar biasa
outskirts: lingkaran luar (kota)
outtake : pipa udara keluar
outturn : produksi
outward : rupa; roman
outward pressure : tekanan sebelah
luar
oval: opal; bulat panjang; jorong; bujur
telur
oval bar: besi opal; besi panjang lon
jong
oval boiler: ketel bulat panjang; ketel
jorong; ketel uap oval
oval culvert: urung-urung bulat pan
jang; urung-urung ova1
oval iron: besi bulat panjang; besi jo
rong; besi oval
oval lathe : bubutan jorong; bubutan
bulat panjang; bubutan oval
oval shaped: bujur telur
ovate: bentuk telur
oven: perapian; dapur; tungku; kompor
oven dry soil : tanah kering tungku;
tanah yang telah dikeringkan dengan
tungku
over: atas; lebih; diatas

T eknik Lengkap Edisi Terbaru

~9
~.
~.

('j

7i,
.
~.
~;

~.

~.

(h
r;~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

., overall

i~

'j.)

..::

1-"
.5
\'.)

'"

,5

,,S
r"::'v

~'\."

:E

r9

overall : baju kerja; jas kerja; secara


keseluruhan
overall efficiency : rend amen total;
jumlah daya guna
overall height: jumlah (ukuran) tinggi
overall lenght : jumlah (ukuran) pan
jang
overall width : jumlah (ukuran) lebar
overalls: pakaian kerja; baju kerja
overbalance: hilang keseimbangan
overboard: luar lambung (kapal)

overbreak: galian lebih

overbridge: jembatan atas; jembatan


awang-awang
overburden : dibebani lebih; diamati
lebih; lapisan bumi
over ast : redup
overcharge : dibebani lebih; dirnuati
lebih
overcompacted : kepadatan; kelebihan
overcommutation : lewat komutasi
overcompounded dynamo: dinamo hiper kompon
overconsolidated : (lempung) yang a
gak keras
overexcitation : eksitasi lewat; kelebih
an eksitasi
overexcite: dieksitasikan lewat; eksitasi
kelebihan
overexpose : mencahayai lewat/pembe
rian cahaya lebih
overexposure : pancaran cahaya lebih;
pencahayaan lebih (pemotretan)
overfall : air luapan; bagian luap ben
dungan
overflow : melimpah; meluap; ukuran
kecil; banjir
overflow alarm : indikator tinggi air
maksimum
overflow cock: keran limpah; heran
luap
overflow pipe: pipa limpah

overhead system
overflow valve : katup limpah
overgrate blast: angin di atas api ketel
uap
over grinding : terlampau terus
overground: di atas muka bumi; di atas
tanah
overhand sloping: penggalian ke atas
overhang : emper
overhanging : tegak miring
overhaul : melakukan inspeksi; peme
riksaan teliti; revisi
overhead: di atas muka bumi; di atas
tanah
overhead bridge: jembatan atas; jem
batan diawang-awang
overhead cable: kabel diawang-awang;
kabel udara; kabel di atas tanah
overhead conductor: konduktor udara;
pengantar di atas tanah
overhead contact wire: kawat jalan
(traksi listrik); aliran atas
overhead current supply : pemberian
arus di atas tanah; pengaliran arus di
atas muka bumi
overhead equipment: perlengkapan
aliran di atas
overhead expenses: biaya umum; ong
kos urnum
overhead exhaust valve : katup buang
tergantung; katup buang atas tanah
overhead frog: persilangan kawat; we
sel udara
overhead line : saluran atas tanah; an
taran di atas muka bumi
overhead network: jaring-jaring di alas
tanah
overhead railway: kereta api diawang
awang; kereta api yang ditinggikan
overhead ropeway : jalanan tali bergan
tung
overhead system : sis tim di atas muk::
bumi

Kamus T eknik Lengkap Ed isi Terbar_

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:~

oxidable

pa

'"

oxidable: dapat mengoksid


.;: oxidate: mengoksid
"~,
, oxidation: oksidasi; persenyawaan de
,,~
ngan zat pembakar
':,t. oxidation process : proses oksidasi
: oxide: oksid; oksida; zat asam
.~ oxide cathode : katoda oksid
"~ oxide mm : lapisan oksid; kulit oksid

asam
oxygen contant : kadar zat asam
oxygen cylinder : silinder zat asar::::.
oxygen flask : botol zat asam
oxygen mask: topeng zat asam; mas k~~
oksigen
oxygen regulator : regulator zat as am
oxygenate: bersenyawa dengan zat asai

t j)

't:,~- Q~(kJ~~:...4~~&.%~i4u
.

""

(,

''': oXIde of lead : oksid timbel

;;' oxidizable: dapat mengoksid

:,~ oxidize mengoksid

~? IJJjni-7jnu ~ mt:vao}mjeJ
tj' oXIdizmg: mengoksld
oxidizing agent : ion atau atom yang
P
menyerap elektron selama reaksi ki
mia; bahan oksidasi; bahan pengoksid
oxidizing flame: nyala api oksidasi dari
zat asam
oxidizing rasting : oksidasi pemang
gangan
oxidule : oksidul
oxyacetylene flame: nyala api oksida
si; nyala api asetilen zat asam
oxyacetylene welding : las otogen
oxy cellulose : oksiselulos
oxy hydrogen gas : gas !etus
oxy hydrogen voltameter : voltameter
letus
oxy hydrogen welding : mengelas de
ngan gas !etus
oxychloride : oksikiorid
oxychloride cement: semen sorel; se
men oksikiorid
oxygen : zat asam
oxygen apparatus : aparat zat asam;
lengkapan zat asam
oxygen breating apparatus: alat per
napasan oksigen
oxygen burner: pembakaran zat asam
oxygen compound : persenyawaan zat
asam; percampuran zat asam
oxygen containing : mengandung zat

oxygenation : persenyawaan zat asam;


oksidasi
oxygenium : oksigen; zat bakar

oxygenize: bersenyawa dengan zat (!


sam; mengoksid
oxygen steel : making process proses
pembuatan baja oksigen
oxygenous : mengandung zat asam
ozokerite : ozokerit
ozonating plant : instalasi ozon
ozone: ozon; suatu bentuk oksigen yang
setiap molekulnya berisi tiga atom
oksigen
o~one tube: tabung ozon; lampu ozon :
lampu yang mengandung ozon
ozone valve : lampu ozon
ozonespere: suatu wilayah pada satros.
fir yang berisi konsentrasi ozon yan~
menyerap banyak radiasi ultra viok:
matahari yang kuat; sehingga melin
dungi bumi
ozonic : seperti ozon; mengandung (
zon
ozonization : ozonisasi
ozonize : diozonisasikan
ozonizer: aparat ozon; lengkapan oze =

pace: langkah; selang; kecepatan; bag:


an lantai yang ditinggikan
pack: plat paking; mengepak; me=,
bungkus; paket

Kamus Teknik L engkap Edisi Terba

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

pack animal

pack animal

paddle shaft
~

binatang pengangkut packing needle : jarum pengepak

muatan
pack cloth; tenan pengepak; lenan
pembungkus
pack plane : kapal terbang barang
pack saddle: pelana untuk angkutan
pack thread : benang pengepak/pem
bungkus
pack up : mengepak
pack wall: dinding susun (perlambang
an) ; susunan batu
package : pembungkusan; pengepakan
packer: tukang-pengepak; mesin pak;
alat pembungkus; jurU pak
packet : paket; kiriman
packet balance : timbangan paket
packet station: stasiun barang potong
an; stasiun barang paket
packing : pengepakan/pembungkusan;
paking
packing bolt: baut paking; baut penge
pakan
packing box: tabung paking; bis paking
packing case : peti pengepak
packing cloth : lenan pengepak; lenan
pembungkus
packing compound : gemuk pengepak
packing cord : tali paking
packing cotton : kain paking
packing driver: penekan paking (per
pak)
packing gland : bis paking; kendaraan
pengangkat barang-barang yang telah
dibungkus
packing grease: lemak paking; gemuk
paking
packing machine : mesin bungkus;
mesin pengepak
packing material: bahan pembungkus;
bahan pengepak
packing mica: mika paking; mika pe
ngepakan

packing paper: kertas-bungkus; kertas

pengepak

(~

-t.!

packing ring: gelang paking(perpak); !i.


ring pengepak
packing room : ruang pengepakan
~
packing string : benang pengepak
~
packing washer : benda penekan; pe,~:

~kan

packing gland : selubang paking; se- -~


lobong paking
e_
packing material: bahan isian; bahan !S?
unggun; bahan timbun
~.
pad: bantalan; bahan isi; boper

pad saw : gergaji tangan kurang lebar


padder : kondensator penambah
padding : barang isi
paddle: panil kayu pada tembusan pintu
air untuk mengatur aliran; daun (ka
yuh); sudu (roda)
paddle board: kincir; mata dayung;
sudu
paddle boat: ka
pal radam; ka
pal kincir; ka
pal roda sudu
paddle box : le
mari lengkapan roda gigi;
paddle boat
peti penutup jentera
paddle bracket: kursi-kursi blok-ban
talan luar
paddle engine : mesin kapal kincir
paddle float : serok; sudu
paddle foots: papan-papan roda
paddle hole : jalan air keluar; lubang
tembusan air; jalan-air mas uk (pada
pintil air)
paddle rim: pinggiran sudu
paddle ring: gelang roda sudu; cincin
roda sudu
paddle shaft : poros roda gigi
t~,

e',

--=-

K amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

'. paddle steamer

,,,:,;)

,S paddle ~(egmer : kfl(lfl? killClf Clt?{J


<)

:~

:;'

~
;)

'"

.~
~

.~,

c :\J

3'

:;1
~~

<J

;;
P

paddle tug : kapal tarik kincir


paddle wheel : roda sudu; kincir; alat
untuk menggerakkan air
paddle wheeler : kapal kincir (baling
baling sebagai penggerak)
padlock: kunci gantung; kunci gem
bok; kunci kura-kura
padstone : batu dukung; batutupang;
batu sandar
page: halaman; muka; kaca; bag ian
pagoda kelenting; kuil pagoda
paid to : memenuhi pada (membayar)
pail: ember
pain: pena palu
paint : melukiskan; cat; mengecat
paint bath : celupan cat
paint box : kotak cat
paint brush : kuas cat; sikat cat
paint copper : ketel cat
paint grinder : kilang cat; gilingan cat
paint oil : minyak cat
paint pot : botol cat
paint powder: serbuk cat; tepung cat
paint spray : semperot cat
paint stone : batu warn a
paint tube : tabung cat
painted walls : lukisan dinding
painter : pelukis; tukang cat; tukang
gambar
painter's canvas: kain lukisan; kanvas
pelukis
painter's knife: pisau tukang cat; pisau
ahli cat
painter's free of lead: cat tanpa timbel
painter's grinder : kilang cat
painter's putty : dempul
painter's tool: perkakas pelukis; per
lengkapan tukang cat
painter's torch: pembakar cat; lampu
solder; lampu patri
painting : lukisan; seni lukis

palm oil

painting brush: .Jww.as ct


pair: pasang (sepasang); rangkap
pair of bellows : alat pengembus
pair of calibre callipers: jangka kaliber
pair of callipers: jangka tusuk
pair of compasses: jangka (menggam
bar; gambar)
pair of flat pilers : tang picak; sepit
picak
pair of inside callipers: jangka daiam
pair of outside callipers: jangka beng
kok
pair of pipe tongs : tang pipa; sepit
pipa; jepit pipa
pair of pilers : tang pelengkung; sepit
pelengkung
pair of point: wesel (kereta api)
pair of scales : timbangan
pair os scissors : gunting
pair of spectacles : kaca mata
pair of tongs : tang
pairofwing compasses: jangka beng
kok
pair production : penciptaan sepasang
pair production absorption : serapan
ciptaan sepasang
pale: pucat; pudar; muda; mistar; me
magari
paleocine epoch : pada paleo sen
paleowic era : masa paleozak
palette : pap an pencampur cat
palling : pemagaran
palisade : pagar nmcing; pagar lancip
palisander wood : kayu palisander
palladinised asbest : asbes paladjum
palladium : patadium
palladium asbestos: asbestos paladium
pallet: baki angkat; untuk menumpuk
barang pada truk garpu angkat
palm: jengkal (sebagai ukuran) pal em
palm of the hand : tapak tangan
palm oil : minyak palem; minyak kelapa

Kamus Tekn i k Lengkap E d isi Ter b aru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

palm wood

papermache

palm wood : kayu palem


pamphlet : brosur; pamplet; papan
nama
pan : panci; kuali; landasan; piringan
(neraca)
pan amalgamation : metode amalgasi
tali
pan cake coil : koil picak; kumparan
picak; gulungan picak
pan head: kepala tirus/konik (berben
tuk seperti kerucut)
pan headed bolt: baut dengan kepala
biasa
pan headed rivet: paku keling (bias a)
pan tile : genteng bentuk s
panchromatic material: bahan pan
khromatis
pane: kaca jendela; panel; pena; palu;
sisi datar; papan tipis
panel : panil; bagian antara batang
batang tegak lurus berurutan pada ba
10k kiri; papan hubungan. dinding
antara
panel door : pintu panel
panel rod : batang tarik
panel switch: sakelar yang dibenam
kan
~anel window : jendela panel
!laDel work: pekerjaan panel; pekerja
an konstruksi
elling : dinding hias; pendindingan
::ayu
.:-2lling hammer: palu pena datar
.er : keranjang
techicon : kereta perabot rumah
__ tograph: pantograp; alat untuk me
_ . gain bar (memperbesar atau
=-emperkecil)
tograph : pan sepatu seret
meter : pantometer
. : kamar provisi; lemari perbe
,,- ; sudut penyediaan (makanan)
3 '~1 U S

pap : pipa limpah; pipa buangan


paper: kertas; lembaran
paper basket: keranjang kertas
paper bearer : tempat kertas
paper cable: kabel kertas; kabel terbungkus kertas
paper carbon wire : kawat arang kertas
paper case : map kertas tulis
paper clip : sepit/jepit kertas
paper coal : batubara serpihan
paper condenser: kondensator kertas
paper conduit : pipa isolasi kertas
paper cutter: pemotong kertas; pis au
kertas; mesin potong kertas
paper filament : filamen kertas
paper fillet: jalur kertas; serat kertas
paper guide: gerak kertas (telegraf)
paper hanger : tukang lapis dinding
paper hangings: kertas lapis dinding;
kertas dinding
paper insulation: isolasi kertas
paper insulation tube: pipa sekat dari
kertas; pipa isolasi kertas
paper knife : pisau kertas
paper making: pembuatan kertas;
pengolahan/pembikinan kertas; pa
brik kertas
paper mill: paberik kertas; kilang ker
tas
paper packing :
pembungkus
kertas
paper pulp: bu
II
bur kertas
paper roll : gu
lungan kertas;
paper roll
rol kertas
paper roller : penggutun~ kertas ;
paper tape : jalur kertas
paper trade : perdagangan kertas
papermache : kertas tebal yang dipakai
untuk membuat peti

Teknik Lengkap Edis 'i Terbaru

;: .

~
.(
;:

'..t

0:

-i/
rt.

.,.
fi

f.

,~'

R
,
'~"

f>

cr~
~,
~.

=
p

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

;;;
..... ~
'l

papyrus

parallel road

paraffinic oil : minyak mengandung


dapat dibuat kertas
parafin
parabola: parabola
paraformal dehyde : parapomaldehid
parabolic: parabolik
I paragraph: paragrap; soal pokok; aleparabolic cable: kabel parabolik; kabel I nia
parallactic : paralaktis
parabola
parabolic coordinates : koordinat para parallax: paralaks
balik; kordinat parabola
parallel: pararel; sejajar
parabolic cylindrical : kordinat torak parallel circle: lingkaran paralel; ling
pembalik
karan sejajar
parabolic detection : deteksi parabolik; parallel class : kelas setingkat
parallel connected battery: baterai hu
deteksi kuadratis
parabolic mirror: kaca parabolik; cer
bungan pararel; baterai hubungan se
min parabolik
jajar
parabolic movement : gerak parabola parallel connection: hubungan paralel;
parabolic reflector: reflektor parabolis
hubungan sejajar
paraboloid : paraboloid
I parallel current condenser : kondenparaboloid head lamp : lampu sorot
sator arus paraket; kondensator arus
parabolik
sejajar
parachute: payung (terjun); parasut
parallel drum: canai paralel; canai se
parachutes jump : lompatan parasut;
jajar; tong paralel
terjun payung
parallel file : kikir sejajar; kikir paralel
parachutists: tertera penerjun
I parallel flow: arus searah.atiran seaparafeed coupling: kopeling transfor
rah/sejajar
mator tanpa arus
parallel guide: antaran paratel; pandu
paradox: lawan-asas; paradoks
an sejajar
paramn : paraffin
parallel line : garis sejajar; atsir paralel
paramn base oil: minyak mengandung parallel motion: gerakan paralel; me
parafin
kanik para]el
paraffin candle: lilin parafin
parallel parking: parkiran sejajar; par
paraffin carburattor : karburator mi
kir paralel
nyak tanah
parallel of latitude: lingkaran lintang;
paraffm deposit: endapan parafin; de
derajat lintang paralel
posit parafin
parallel perspective : perspektif seja
paraffin engine : motor minyak tanah
jar; perspektif paralel
paraffin knife: pisau parafin
parallel projection : proyeksi sejajar;
paraffm oil : minyak parafin
proyeksi paralel
paraff"m oil lamp : lampu minyak tanah parallel regulator: regulator paralel;
paraffm wax: lilin parafin
regulator sejajar
paraffinic : mengandung parafin
parallel rheostat : tahanan pengatur;
paraffinic hydrocarbon: hidrokarbon
paralel; reostat paralel/sejajar
parafin
parallel road: jalan sejajar; jalan para-

'p papyrus : nama sejenis rumput yang


'~,

'~
'~

,j
~"

~Ij

i>
'v

3'

::

;~

:l

("~

-=
.)

!ji

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

parallel roller
leI
parallel roller: canai paralel; canai se
jajar
parallel ruler : mistar sejajar; mistar
paralel
parallel sleeper : balok sejajar; balok
paralel
parallel vice: ragum paralel; ragum
sejajar
parallel winding: lilitan sejajar; kum
paran sejajar; gulungan paralel
parallel wing: sayap sejajar; sayap pa
ralel
parallelism: paralelisma; persamaan
sejajar; kesejajaran
parallelogram: paralelogram; jajaran
genjang
parallelogram of force : paralelogram
gaya; jajaran genjang gaya
parallelogram of movement : gerakan
jajaran genjang
paralyser : racun katalisator
paramagnetic : paramaknetis
paramagnetic material : bahan para
magnetik
parameter : parameter
parapet: tembok penguat; sandar jem
batan; topang jembatan; sandaran
parasite : paras it
parasite current : arus parasrt
parasitic disturbance : gangguan
gangguan elektromagnetis
parasitic oscillation : getaran parasitis
pada radio
parasitical current: arus parasitis; arus
kisar
paravane : sebuah alat pada kapal untuk
memotong ranjau
paraxialray : sinar paraxial
parcel : bungkusan; paket; persil
parcel post : pos paket
parcel rack : rak bagasi

part by weight

t~j

:;::.

i:~

parcels: barang potongan


~.
parcels delivery: perusahaan antar ba- .J;
rang potongan
n
-'s.;!
parcels traffic : lalu lintas barang- rf.
. barang potongan
.
parcels train: kereta api barang-barang
potongan
,~
parcels van: kereta bagasi; gerobak (~
barang-barang potongan
parchment : keras kulit; perkamen
l
parchment paper : kertas perkamen;
(f,
kertas kulit
~~
parex : alat untuk mengupas; menge- ~.
tam; mengerat
p
parent metal: logam induk
parget: kapur turap; kapur palester
pargeting: penurapan; pekerjaan peles
ter
paring chisel: pahat pencukil; pahat
tusuk
parish road : jalanan kampung
parity: paritas; sifat sarna
parity selection rules : kaidah seleksi
paritas (yang bersifat sarna)
park : menempatkan; berhenti; taman
park way : jalanan cepat lewat kanan
parking brake: rem parkir; rem tangan
parking car: temp at penyimpanan ken
daraan; perkir kendaraan
parking light : lampu parkir
parking light switch sakelar lampu
penghentian
parking place : temp at parkir
parlour: kamar duduk; kamar tamu
parquet : lantai yang terbuat dari poto
ngan-potongan kayu
parquetry : lantai parket
parrot coal : batubara pek; batubara
parot
part : alat; bag ian; bab
part by volume : bagian volume
part by weight : bagian bobot

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

'.

;,

~~

'P
~i

"~"
~

.~:)

'"

'J
.~

:,

/';'

')]

'v

part of scale
part of scale : bag ian skala
partial: sebagian
partial bucketing : tekuk partial; terte
kulcnya tiang dari sekumpulan tiang
tiang
partial current : arus sebagian
partial differential : differensial se
bagian
partial earth: hubungan tanah tak sem
puma
partial evaporation : penguapan seba
gian
partial load : beban sebagian
partial pressure : tegangan sebagian;
tekanan sebagian
partially fIXed: terjepit sebagiao
partially separate system : sis tim se
tengah terpisah
partible : dapat dibagi; dapat dipecah
particle: bagian kecil; partikel
particle of water : bagian air
particle size : ukuran partika
particle size and its measurement
besamya butiran tanah dan pengukur
annya
particle size distribution curve : (gra
fik) lengkungan pembagian butir u
kuran
particle velocity: kecepatan partikel
parting : agen zat pelepas
parting compound: zat tepas
parting in coal seams : pemisahan
dalam lapisan batubara
part per million (PPM) : bagian per
juta; PPM
parting sand : lapisan pasir kering an
tara dua lapisan pasir basah
parting strip: jalur pemisah; sekat pe
misah; jalur tengah; jalur hijau
parting tool : pahat tusuk
partition : dinding pemisah; dinding
pemisah antara; garis pisah

passanger steamer
partition coeffisient : koefisien pem
bagian
partition plate: pelat pelindung; pelat
pemisah
partition wall : dinding pisah; dinding
batas
partly : separuh; sebagian
partner: ternan; kawan sekutu; rekan
partnership: persekutuan; peserta usa
ha
pass : pas; melalui
pass key : kunci rumah; kunci sudi
pass port : pas; paspor
pass trought : berjalan terus
pass word : semboyan
passage : terusan; saluran; lubang la
luan; gang
passage of current : saluran arus
passage to the sea: muara
passage width : lebar terusan
passanger : pengangkutan penumpang
passanger boat : kapal penumpang
passanger car : oto penumpang; mobil
penumpang; kendaraan penumpang
passanger carriage : kereta penum
pang (kereta api)
passanger chassis : casis otobis
passanger deck : dek untuk bersitira
hat; dek premonada
passanger facility : fasilitas penum
pang; kemudahan penumpang
passanger lift : lift penumpang
passanger plane: pesawat (terbang) pe
numpang
passanger platform: peron (untuk) pe
numpang; anjungan penumpang
passanger section : profil ruang beb~
(kereta api)
passanger service : angkutan pen c. '
pang
passanger station: stasiun penump::.-..=
passanger steamer : kapal penum _ _

Kamus Teknik L engkap Edisi Te r b a-- _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

pass anger traffic


passanger traffic : pengangkutan pe
numpang; lalu lintas penumpang
passanger train : kereta api penumpang
passanger vehicle : kereta penumpang
passanger accomodation : akomodasi
penumpang
passing place: sepur simpang; jalan
reI simpang
passive : pasif
passive soil pressure: tekanan tanah
pasif
paste: pasta; tepung basah adonan ta
jin; melumas
paste board : karton tebal
paste brush : kuas tajinJkanji
paste machine : mesin adonan
paste manufactory: pabrik pembuatan
paste on : menempel
paste over : menempel
paste pot : botol adonan; pot tajin
paste powder : tepung adonan
paste tube : tabung adonan
pastel: pastel
pastel paper : kertas pastel
pastel pencil : potlot pastel
pasteurization : pasturisasi
pasty : seperti adonan; seperti pasta
patch: lap; pelester
patched : bertempel
patchouli : minyak wangi terbuat dari
tumbuh-tumbuhan
patent: kepandaian lain; meminta pa
ten; mengambil paten; dipatenkan
patent act : hukum paten; undang-un
dang paten
patent agent : penguasa paten; agen
paten; yang memberi hak paten
? atent application: permintaan paten;
aplikasi paten
?<1tent attorney : pemegang kuasa pa
len

?31ent attorney: pemegang kuasa pa

ten
patent fastening : kuncian paten
patent fuel : briket batubara
patent granted : diberi paten
patent infringement: pelanggaran paten
patent law: hukum paten; undang-undang paten
patent leather: kulit tak
patent lock : kuncian paten
patent of addition : paten tambahan
patent office : biro paten
patent pending: telah dimintakan paten
patent protection: perlindungan paten
patent rights : hak paten
patent roll : register paten
patent register : daftar paten
patent specification : spesifIkasi paten
patent stopper : tutup botol paten
patent stone: batu buatan (beton)
patentable : dapat dipatenkan
patented : dipatenkan
patented tongs : gegep paten; sapit
paten; tang paten
patentee : pemegang paten
path: jalan setapak
path finder: perintis jalan; pandu
path lenght : panjang lintasan; panjang
jalan
path of current: jalan arus; lini arus
path of electron : gelombang elektron
path of stroke : palang
path way: jalan kecil
patina : lapisan karat; patina
patten : (bagian) kaki
pattern: gambar; pola; model
pattern book : buku contoh; buku mo
del
pattern maker: tukang model; ahli
model
pattern shop : bengkel model
pavage : mengeraskan/meratakan jalan

amus Tekni k Lengkap Edisi Terbaru

'"

-~!

(1\

,
>'
'
~

~.

,~

r
=

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

. pave

pearl oyster

~~

"...;

'i)
,~

~;
~

:)

-;,

,!

:
~,

,;;

;';-

''-i

:,1

f:~

'J

1'"

pay box : tempat pembayaran


pave: membuat jalan; melapis jalan
pavement: lantai jalan; lantai keras pay day: hari pembagian gaji
untuk jalan; trotoar; ubin batu; pela
pay list: daftar gaji; daftar upah
pisan jalan
pay load: beban; berguna; berat isi;
muatan
pavement design : perencanaan perke
rasan jalan
pay office : kantor pembayaran
paver: pembuat jalan; mesin perata ja
pay our : membayar
Ian; penumbuk jalan; pekerja jalan
pay ore: bijih tergali; bijih tertambang
pay roll : daftar hadir dan bayar pegawai
paver's hammer : palu tumbuk jalan
pavilion: pavilyun; tenda
pay sand: lapisan pasir produktif eko
paving: pembuatan/pengerasan jalan;
nomis
pelapisan jalan; trotoar
pay station : sel telepon umum
paving beetle : penumbuk jalan; alat pay streak : jalur emas diuvial; jalur
untuk meratakan/mengeraskan jalan
emas plaser
paving brick : bata pelapis jalan
payout : mengulur
pay zone : zona produktip
paving clinker: batu klingker jalan
paving ditch : selokan/parit jalan
paying capacity : kapasitet bayar
paving flag : ubin lantai; ubin trotoar payment: pembayaran
paving hammer: palu untuk meratakan payment by instalment : angsuran; ci
lantai jalan
cilan
paving stone: batu pengeras j alan; batu payment on account : pembayaran ci
pembuat jalan
cilan
pavior : tukang batu jalan
payment list: daftar pembayaran
pavior labourer : pembantu tukang peak: tombak; ujung; runcing; puncak
peak factor : faktor puncak
batu jalan
paviorir : tukang batu jalan
peak hour : jam puncak keramaian
peak load : beban maksimum; beban
pawl: kancingan; pal; pasak
pawl coupling: kopeling pal; kopeling
puncak
peak of load : puncak pembebanan
kancingan; kopeling pasak
pawl holder: pemegang pal; tangkai peak power : beban puncak
pal
I peak value: harga tertinggi; nilai pun
pawl of correction wheel: palang roda
cak
peak voltage: tegangan tertinggi; tega
koreksi
pawl of friction wheel : palang roda
ngan puncak
peak voltmeter : pengukur tegangan
gesekan
pawl wheel : roda p.asak
puncak

pawn : menggadaikan
peaking machine : mesin genta

pawning number : nomor perponding peaked: runcing; tajam

pearl : mutiara

pawning value : harga perponding


pawning tax: pajak perponding
pearl ash : kalium karbonat

pearl driver : penyelam mutiara

pay: mengupah; memberi hadiah; u


pearl oyster : tiram mutiara

pah; hadiah; ganjaran

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

------

pearl shell
pearl shell : kubt mutiara
pearl shaped : berbentuk lonjong
pearl spar : dolomit
pearlite : perlit
pearlitic cast iron : besi cor perlitik
peat : sejenis tanah yang dapat dipakai
untuk bahan bakar; lapuktumbuhan;
turf
peat briquette: briket lapuk tumbuhan;
briket turf
peat bag: lapisan batubara muda terdiri
dari alang-alang; lumut dan lain-lain
yang terj adi dalam paya
peat coal: batubara lapuk tumbuh-tum
buhan; batubara turf
peat moor : lapisan batubara muda
yangterdiri dari eendawan; lumut;
rumput; dan lain-lain yang terjadi an
tara tanah dan tumbuh-tumbuhan
yang hidup
peat soil: tanah lapuk; tumbuh-tum
buhan; tanah turf
peat tar : ter-Iapuk tumbuh-tumbuhan;
terturf
pebble: batu kerikil; batu kersik; batu
golong
ebble crystal: hablur gunung; kristal
gunung
pebble mill : gilingan kerikil
pebble stone: batu kerikil; kerikil; batu
kersik
tJebbles : kersik
- - . g's: batubara mentah
din : pektin

'ar : ajaib; aneh; ganjil

oogue : ahli mendidik

bOgy : ilmu mendidik


pedal : injakan; pedal
pedal back: menginjak balik
pedal crank: engkol pedal; engkol in
jakan

,~Edal cycle : sepeda; kereta angin

pellucidity
pedal engagement : starter kaki
pedal rubber : karet pedal
pedal shaft: poras pedal; poros engkol
pedal switch : sakelar kaki
pedestal: lapik tiang; kaki tiang; bagian
bawah; bagian kaki
pedesrian controlled dumper: kereta
tiang beton yang dapat diatur oleh petugas yang berjalan dipinggimya
pediment : pedimen
pedion : pedion
pedometer : pedometer
pedrail : roda laut
pecking mill : penggilingan; gilingan;
mengupas
peel : alat/mesin pengupas kulit; me
nguliti
peeling: pengupasan
peel hole: lubang intip
peel off : merepih
peep hole: lubang lihat; lubang intip
peg: pasak yang ditaneapkan dalam ta
nah; pasak akyu; tiang keeil; pena ka
yu
peg ledder : tangga keran
peg out: merambu; membatasi
peg stake: tiang tanda; tiang patak
peg tap paving: pelapisan muka jalan
dengan batu keras keeil
pegmatite : pegmatit
pegmatite deposit: eebakan pegmatit;
deposit pegmatit
pellet : sumbat; bola
pelletizer : alat pembuatan gintil; peng
~intil

pelletization : penggintilan; peletisasi


pelletizing: pembuatan gintil; penggin
tilan
pellicle : kulit; selaput
pellucid : bening; tembus eahaya
pellucidity : kebeningan; sifat tembus
eahaya

/ amus Teknik Lengkap Edisi T e rbaru

{J
~':
..,:

-,(t
,~

~.
~

~.

,'-"

r;;
'

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

pelton turbene

pentagonal

,~~ pelton turbene : trubin pelton


kal petir ayunan; penangkal petir pen
~ pelton wheel: roda pelton
dulum
1, pen: pena (tulis); kandang (hewan)
pendulum magnet : magnit ayunan;
pen case: temp at menyimpan pena; ko ' magnit pendulum
~
tak pena
pendulum meter : pengukur ayunan;
. ~ pen drawing : gambar tangan
I
meter pendulum
, .~ pen holder: gagang pena; tangkai pe
pendulum mill : kilang pendulum; ki
~,
na; pegangan pena

lang ayunan
t-I]
pen knife : pisau lipat

pendulum rod: batang ayunan; batang


~3- pen wiper : penghapus tima
pendulum
F
S pencil: potlotJpensil
pendulum sharpener: pengasah potlot
:j pencil box : kotak pensil
pendulum test: percobaan ayunan; tes
pencil compass: jangka pensil
ta pendulum
pencil drawing: gambar dengan potlot penetrability : sifat merembes; sifat
p
pencil of rays : kelompok cabaya; ber
dapat melantas
kas sinar
penetrable: dapat melantas; dapat me
pencil point : gagang potlot (jangka)
rembes
pencil sharpener : pengasah potlot
penetrate: merembes; melantas
pendant : gantungan; penggayut; hias
l'enetrating power : daya rembesan;
an gantung
daya rembes; daya lantss
pendant chain: rantai (untuk) berlabuh penetration: penetrasi; penembusan
pendant cord : senar gantungan; tali penetration rate : laju pengeboran
gantungan
(pertambangan)
pendant electric lamp: lampu gantung penetration depth : dalamnya rembes
listrik
an/penetrasi
pendant push : tombol tekan senur penetration test: percobaan penetrasi;
gantungan
percobaan perembesan
pendant straight trought switch : sa
penetrometer : alat untuk mengukur
kelar senur
penetrasi statik tanah; pengukur ke
pendulate : berayun
kerasan
pendulum: bandul; ayunan; pendulum penholder: gagang pena; tangkai pena
pendulum axle : sumbu ayunan; sumbu peoing : pelapis dasar; tapis batu pelin
dung sungai/waduk
pendulum
pendulum ball: bobot pendulum; bo
penknife: pisau lipat
pennant: ular-ular
bot ayunan
pendulum bob: cakram pendulum; ca
pensitive : peka warna
pent roof; atap menggantung; emperan
kram ayunan
pendulum clock : jam pendulum; jam pentabromide : pentabromid
pentachloride : pentaklorid
ayunan
pentafluoride : pentafluorid
pendulum governor: regulator pendu
pentagon : pentagon; segitima
lum; regulator ayunan
pentagonal : pentagonal; bersegilim:!
pendulum lighting arrester : penang

=r;

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbar~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

pentahedral
kabel baja; pemboran tumbuk
pentahedral: pentahedral; sisitima
pentahedron : bidang lima
perccusion tool: perkakas ketuk; yaitu
pentah/dric alcohol: pentol
perkakas yang bekeIja dengan pukul- -S!
pentaiodide : penta-iodid
an cepat yang biasanya digerakkan (1,
oleh tekanan udara
,5
pentane : pentan
~'
pentane standard lamp : lampu stan I perdulable : awet; tahan lama
;
dar pentan; lampu pentan
perfect: sempuma; menyeinpumakan ,~ '
pentane thermometer : termometer perfect combustion: pembakaran sem- r:::.
.
purna
~
pentan
pentasulflde : penta sulfid
perfect condenser : kondensator sem- -R"
puma; kondensator ideal
'
pentavalent : bemilai lima
r f;
penthouse : emperen; bangsal
perfect diffusion: difusi sempuma; di- f.?
fusi ideal
f; '
penthouse roof : atas pelana
!
penthode : pentoda
perfect fluid : zat cair ideal; zat cair
pentosan : pentosan
sempurna

pentoxide : pentoksid
perfect gas : gas sempuma; gas ideal

penwiper : penghapus tinta


perfection : kesempumaan; idealnya

people's kitchen : dapur umum


perforate: melubang-Iubangi

peppermint oil : minyak pepermin


perforated : berlubang-Iubang

pepsin: pepsin; zat didalam perut untuk perforated armature : angker berlu
menghancurkan makanan
bang-Iubang

perforated brick: bata berlubang; batu

peptisation : peptisasi
peptone : makanan yang telah dihancur
tembok berlubang

kan oleh pepsin


perforated glass : kaca berlobang

perambulator: pengukur jarak; peram


perforated limer : sulur berlubang;

bulator
penggaris berlubang

perforated paper : kertas berlubang

percent : person
!lE!rch : tumbak; batang
lubang

oercolase : melakukan filtrasi


perforated pipe : pipa berlubang

percolation: penyaringan; fittrasi


perforated plate: pelat berlubang-Iu

bang

percolator: alat untuk menyaring; kain


saring; filter; saringan
perforated sheet: pelat berlubang-lu

bang

:>ersentage : kadar; person (jurnlah per


perforated shield plate : pelat pelin

5en)
dung berlubang-tubang

. .r sentage of acid : kadar asam


perforated stone : batu berlubang

~rsentage of water : kadar air


?Erccussion boring: pemboran tumbuk perforated wood: papan berlubang;

Tccussion drill : kran bor kabel; me


kayu berlubang

, in kran yang dilengkapi dengan alat


perforating gun : senapan pelubang

perforating machine: mesin pelubang

a1 at untuk pengeboran yang dapat me


:]- ikkan atau menurunkan alat-alat ke perforation : pelubangan

:.1lam lubang dengan menggunakan perforator : perforator; alat pelubang

.
("t..

a mus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~

performance

permanent sheet

-:c:

'j.)
~

'<

~~"

8l'
_,

-s

;'

'J..)

'......

(',
'W

! ..
~

~~J

(~.;

' .J

p '

performance : prestasi; kemampuan;


kinerja
performance calcullation : perhitungan prestasi
performance chart : diagram prestasi
performance classification: klasifikasi
kinerja
performance curve : lengkungan pres
tasi; kurve prestasi
performance indicator: petunjuk pres
tasi
performance load : beban prestasi
performance number : angka kinerja
bahan bakar
performance test: uji kemampuan; uji
prestasi
perigee-perigeum: suatu titikjalan bintang yang paling dekat dengan bumi
perihelion : perihelium
perimeter : perimeter
period: kala; masa; waktujalan; waktu
peredaran
period of comperssion : kala kompresi;
perioda kompresi
period of combustion : kala/waktu
pembakaran
period of commutation: waktu komu
tasi
period of induction: kala/waktu ma
suk; perioda masuk
period of lighting : lamanya penyalaan;
tahan lama penyalaan
periodic process: gejala periodik
periodic service : perusahaan periodik
periodic time of oscillation : waktu
ayunan; waktu osilasi
periodical : periodik; secara berkala
periodic function : fungsi periodik
periodic table: label perioda; label ber
kala
periodicity : frekuensi jumlah perioda
tiap detik

peripheral : sepanjang keliling


peripheral flaug : flens keliling
peripheral velocity: kecepatan keliling
peripherical speed: kecepatan keliling
periphery: permukaan luar; keliling;
bag ian luar
periscope: periskop; sebuah alat untuk
melihat daerah sekitamya dari kapal
perishible : tidak tahan lamallekas ru
sak
perlite: perlit
perlit iron : besi perl it
perlit mud stone: lumpur batuan perlit
permalloy: paduan permanen; perm a
loi
permanent: kekal; permanen; tetap;
tahan
permanent adjusment : penyetelan
permanen yaitu penyetelan alat-alal
yang hanya sekali saJa
permanent bridge : jembatan tetap;
jembatan permanen
per,manent colour: wama tetap; wama
asli
permanent connection: persenyawaan
tetap/kekal; koneksi tetap
permanent contack : kontak permanen
permanent deformation : perubahan
bentuk tetap
permanent fault: kesalahan permanen
permanent hardness: kekerasan per
manen (air)
permanent load : beban tetap; beban
permanen
permanent magnet : magnet perma
nen; magnit tetap; magnit kekal
permanent set : deformasi tetap; de
formasi permanen yaitu deformasi
yang tetap ada sesudah beban ditia
dakan; regangan permanen; percoba
an bentuk permanen
pennanent sheet : piling turap terang

Kamus Teknik Lengkap Ed i si Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

permanent shuttering
permanent shuttering: lapisan acuan
yang membungkus betonan yang ber
sifat untuk selamanya pada bangunan
permanent staff : zat pad at
permanent way: bangunan atas (jalan
rei)
permanent white: putih seng; berium
sulfat
permanganate : permanganat
permanganic acid : asam permangan
permeability: permeabilitas; perihal;
sifat dapat tembus
permeability bridge: jembatan magne
tis (instrumen ukur)
permeability curve: lengkungan per
meabilitas
permeability tuning : penyeteman;
permeabilitas
permeable: dapat menyerap; dapat di
tembus
permeable layer : lapisan permeabel
permeability: keterlulusan; permeabi
litas
permeability test: uji keterlulusan
permeameter : permeameter; alat ukur
koefisien sifat dapat tembus sejenis
tanah
permeance : daya antar maknetis; per
meansi
permeate : menyerap; merembes
permian period : zaman perm
permiation : permeasi; pertembusan
permissible: diizinkan; aman (beban)
permissible load: beban yang diizinkan
permissible stress : beban aman
permission: izin; permisi
permit : izin
permittance : permitansi
permittivity : faktor dielektrik
permutable : dapat tukar
permutation: permutasi; pertukaran
ermutator : pengarah arus; perata

petrol level indicator switch


arus; permutator
peroxidation : peroksidasi
peroxide : peroksid
peroxide of lead: super oksid timbel
perpendicular: garis tinggi; garis tegak
lurus; garis vertikal
perpendicular line : garis tinggi; garis
tegak lurus
perpendicularity: kedudukan tegak lu
rus; kedudukan vertikal
person in command : kapten pilot
personel : personil; karyawan
perspective : perspektif; gambar pers
pektif
perspective drawing: gambar perspek
tif
perturbation : gangguan; hambatan
pervaporation : pervaporasi
pervibration : penggetaran intern (pada
adukan beton)
pestle: anak lumpang; alu; menumbuk
petrifaction: pembatuan
petrify : membatu
petrochemical : secara petrokimia
petrochemistry: petrografi
petrography : petografi; ilmu batuan
petrol : petrol; minyak bensin
petrol can : kaleng bensin
petrol cock : keran bensin
petrol economizer: penghemat bensin
petrol engine: motor bensin; yaitu mesin bakar intern yang menggunakan
minyak bensin sebagai bahan bakar
nya
petroliferous : mengandung minyak
petrol fIlter : saringan bensin
petrol gauge : meter bensin
petrol jet : perecik bensin
petrol level indicator: pengukur kedu
dukan bensin
petrol level indicator switch : saklar
pengukur kedudukan bensin

<, amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

9
~

n.

,t
~

~,
"'0;.,

Cf,
~"

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

<,

petrol motor

phase converter

~~.

'd

:})
~

,"
~

.~"
~

.,!S

. ~,
t

'11

....

c'
-v

3'

"

.'
''I:;

. ,j

r~

'J

petroleum tank : tangki minyak tanah


petrol motor : motor bensin
petrol nozzle: perecik minyak bensin petroleum tar : ter minyak
petrol pipe : saluran bensin/pipa mi petroleum vapour : uap minyak tanah
nyak bensin
petroleum well : sumber minyak; su
mur minyak tanah
petrol pump : pompa bensin
petrol regulator: regulator bensin; pe petrological : petrologis
ngatur bensin
petrology : petrologi; ilmu batuan
petrol shut off: keran bensin
petrous : seperti batu
petrol tank : teng bensin; tangki bensin . pewter; campuran timah hitam dan ti
mah putih
petrol tin : kaleng bensin
petroleum: minyak tanah; minyak min- pewterer's work shop: bengkel tuang
eral; minyak bumi
timah
petroleum asphalt: aspal minyak bumi phanetron : dioda berisi gas
petroleum benzine : bensin
phatom antenna : antena tiruan
petroleum coke : kokas minyak bumi pharma copoela : persediaan obat
petroleum company: perusahaan mi
obatan
pharmacolite : farmakolit
nyak bumi
petroleum engine: motor minyak tanah pharmacology; parmakologi; ilmu pe
petroleum ether : eter minyak tanah
ngetahuan
petroleum filling station : stasiun pom- phase: taraf; tingkat; jangka; fasa; sta
dium
pa bensin umum
petroleum furnace : tungku bensin; phase advancer ; mesin kompensator
phase angle: sudut fasa
tungku gasolin
petroleum lamp: lampu yang memakai phase balance : kesimbangan fasa
minyak
phase changer: perubahan fasa; pertu
karan fasa; pengubah jumlah fasa
petroleum matterial : bahan minyak
phase coil: gulungan fasa; lilitan fasa;
tanah
kumparan fasa
petroleum pipe : pipa saluran minyak
phase coincidence : persesuaian fasa;
tanah
petroleum pipe line: saluran pipa mi
persesuaian stadium; persesuaian
nyak tanah
jangka
petroleum pitch : gala-gala minyak
phase comparsion : persamaan fasa;
petroleum pneumatic: tekanan udara
per banding an fasa
pada minyak tanah
phase compensation; kompensasi per
petroleum port : pelabuhan minyak ta
geseran fasa
nah
phase connection ; sambungan fasa
petroleum product ; produkta minyak phase constant ; tetapan fasa
gas bumi; hasil minyak dan gas bumi phase contrast microscope ; mikros
petroleum pump: pompa minyak tanah
kop kontras fasa
petroleum residual: residu minyak ta phase control : pengendali fasa
phase converter: pengubah jumlah fa
nah
petroleum spirit eter : minyak tanah
sa
!

Kamus Teknik Lengkap E di si Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

phase correction
phase correction : penyesuaian fasa;
perbaikan fasa
phase current : arus fasa; aliran fasa
phase delay : perlambatan fasa
phase detector : detektor fasa; indi
kator fasa
phase deviation: simpangan fasa
phase diagram : diagram fasa
phase difference: beda fasa; perbedaan
fasa
phase discriminator: diskriminator fa
sa (radio)
phase displacement : geseran fasa; per
geseran fasa
phase distortion : perubahan bentuk
fasa
ph ase doubler : pemecah fasa; peme
eah jangka
i'hase indicator: indikator fasa
;iliase integral : integral fasa
=,hase inversion: inversi fasa; pembalik
fasa
~ ase inverter : pembalik fasa
:; ase lag : perlambatan fasa; susulan
-asa
::hase line : pengantar fasa; lintasanl
garis fasa
__iase meter: pengukur fasa; pengukur
'angka; pengukur stadium; meter fasa
_- ase modifier : pengubah kompensa
.or; mesin kompensator
e modulation: modulasi fasa; pe
::lyesuaian fasa
=.ase of oscillation : fasa getaran
- e plane: luas fasa; lebar fasa; b}
...ang fasa
, e propagation ratio: nisbah ram
=.l( fasa
-.3Se resistance: tahanan jangka;
.::31Ilbatan jangka
- e retardation : perlambatan fasa
- "-e reverse: pembalikan fasa

phonogram

~,

phase rotation : perputaran fasa


~:
phase rule: kaidah jangka; kaidah fasa ',t
phase sensitive : peka fasa
phase sequence : urutan fasa
n.
phase sequence indicator : indikator .;
~'
urutan fasa
f;
phase shift: pergeseran fasa; pertukar- J
an stadium
phase slowness : lambat fasa
phase space : ruang fasa
'~
"
phase splitter : pembelah fasa
;:r}
phase transformation: transforrnasi fa- ~,
.,
sa ; transforrnasi jangka
l
phase transformer: transforrnator fa- E
sa; transforrnator jangka/stadium
P
phase velocity: laju fasa; kecepatan
fasa
phase voltage : tegangan fasa
phase voltmeter : pengukur volt fasa
phase winding: lilitan fasa; lilitanjang
ka; gulungan fasa
phasing : memfase
phasing signal : sinyal pernfase
phasitron : fasitron
phenol: fenol; zat asam karbol
phenomenan: peristiwa; gejala; kejadi
an
phial : botol obat
philips jar : gelas kimia philips
philite : filit
philite factory : pabrik filit
philite works: paberik filit; perusahaan
filit
phlegm: dahak; riak; lendir
phone : telephon
phonetic : menurut bunyi
phonic call : panggilan ponik
phonic call signal : semboyan panggil
bersuara; sinyal panggil fonik
phonic wheel : roda fonik; roda nada
phonofilm : film suara ; film bicara
phonogram : tanda suara

s m us Teknik Lengkap Edisi Terbaru

_0
0

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

;fo

phonograph

photo telegraphy

... s

'i'J phonograph: fonograf; alat untuk me- photo cathode: katoda foto
~

y_

,.~

,J?__
"i

,)

3'

;>~

;5

=
'.J

nangkap bunyi suara


phonograph record : pelat kramopon
phonographic: secara fonografi; hal
mencatat suara dengan menggunakan
alat
phonography: fonografi; hal mencatat
suara dengan menggunakan alat
phonolite: fonolit
phonology: fonologi; ilmu mengenai
suara
phonophone: fonoton
phosphate: fosfat
phosphate acid : asam fosfat
phosphate of lead: fosfat timbel
phosphate rock : bijih fosfat; batuan
fosfat
phospide : fosfida
phosphite : fosfit
phosphor : fosfor
phosphor bronze : perunggu fosfor
phosphorate : bersenyawa dengan fosfor
phosphoresce : mengkilap; bercahaya
(hal memancarkan cahaya dalam ge
lap)
phosphoressence : kilapan; fosforensi
phosphoric : mengandung fosfor
phosphoric acid: asam fosfor
phosphoric acid anhydride : anhidrit
asam fosfor
phosphoric salts : garam fosfor
phosphorous: fosfor; P
phosphorous bronze: perunggu fosfor
phosphorous acid : asam fosfor muda
phosphorous hydride: tat cair fosfor
phosphorous phentoxide : fosfor benda
oksid
phot: fot
photo: foto; potret
photo active : peka cahaya
photo catalysis : fotokatalisis

photo cell : sel foto


photo chemical : foto kimia
photo chemical cell : sel fotokimia
photo chemical induction: induksi foto
kimia

photo copy: fotocopi; turunan potret;

salinan foto
photo current : arus foto
photo electric : foto elektrik
photo electric cell : sel fotoelektrik
photo electric effect : efek foto- foto
elektrik
photo electric exposure meter: pengu
leur pencahayaan; foto elektrik
photo electric multiplier: penderap fo
to elektrik
photo electric photometer : fotometer
foto elektrik
photo electric yield : angka hasilfoto
elektrik
photo electricity : foto elektrik
photo _electron: foto elektron
photo electrolytic cell: sel foto elektlik
photo electronics : foto elektronika
photo emission : foto emisi
photo emissive: foto emisif
photo engraving: suatu proses pembu
atan foto yang direkam menjadi sebu
ah velier pada logam
photochemistry : foto kimia
photochromy : fotografi berwama
photoconduction : foto hantaran; foto
konduksi
photoconductive: folohantar; foto kon
duktif
photo luminescence : foto pendaran;
fotoluminesens
photo radiogram : radiogram- foto
photo sensitive : peka cahaya
photo telegraphy: telegrafi foto; tele
grafi bayangan

K a m u s T e k n i k ,L eng k apE dis i T e r bar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

photo transitor
photo transitor : foto transitor
photo tube : foto tabung
photogram metry : fotograrnetri; yaitu
pemetaan dengan cara pemotretan
dari udara (menggunakan pesawat ter
bang)
photogenic : bercahaya
photograph : memotret; foto; potret;
fotografi
photographer: juru potret; pandai po
tret; tukang potret
photographic : fotografis
photographic chamber : kamar potret
photographic emulsion : emulsi foto
grafi
photographic plates: petal potret; pelat
photo
photography : fotografi ; ilmu potret;
pemotretan
photogravure : pigura foto
photoionization : fotoionisasi; pempo
toionan
. hotolitthography : fotolitografi
?hotolysis : fotolisis
?hotomeson : fotomeson
,hotometer : fotometer; pengukur ca
haya
~ hotometric : fotometrik
:Jhotometric intensity: kuat cahaya fo
~ometris

:;:: otometric light power : kuat cahaya


~otometris

_ otometric quantities: satuan-satuan


.:-ahaya
_:lOtometric surface: bidang standart;
.Jidang persamaan
~{)tometric unit : satuan cahaya
-:..:..otomicrograph : fotomikrograf;
_litu potret yang hanya dapat dilihat
::;>abila memakai mikroskop
. - tomicrography : fotomikrografi;
o fotografi

physical geography
photo mural: pembesaran foto; foto
dinding
photon: jumlah energi radiant terutama
dari cahaya
photonegative : fotonegativ
photoneutron : fotoneutron
photonuclear reaction: reaksifoto inti
(foto nuklir)
photophone : fotofon
photophore : fotofor
photopositive : fotofositif
photosphere : suatu permukaan yang
nampak dari matahari
photostrat : jenis kamera yang banyak
digunakan untuk memotret peta dokumen dan lain-lain yang ditujukan
langsung pada permukaan kertas
photostat printing: pencetakan potret;
gambar yang dipotret dengan skala
yang dibesarkan
photosynthesis : fotosintesis; proses
perubahan menjadi persenyawaan
organik dengan menggunakan cahaya
matahari (tanam-tanaman)
phototropism: pergerakan atau pcr
tumbuhan yang menjauhkan diri dari
cahaya
phototype fIlm : potret
photovoltaic cell : sel foto tegangan
photovoltaic effect: efek foto tegangan
phyllite : filit
preatic water: air yang terkandung da
lam tanah
physical: secara ilmu alam; secara fisi
ka
physical chemistry : ilmu kimia fisika
physical constant: tetapan fisika; kons
tanta fisika ; faktor fisika
physical geography: ilmu bumi fisis;
salah satu cabang ilmu bumi yang
mempelajari sifat-sifat alamiah dari
bumi; seperti iklirnnya; bentuk flora

6 m us Te k nik Lengkap Edisi Ter b aru

D
~:

_Q
rio

""
;;
~'

,,';:

ch,

t;:
~'

'j>

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

physical laboratory

fauna dan tain-Iain


physical laboratory : laboratorium fisi
ka
physical mass unit: satuan massa fisik
(fisika)
physical measurement : pengukuran
pisik
physical phenomenon : gejala alam;
peristiwa alam
" ..J
physical photometer: fotometer obyek
~?'
tif
;,
:;1 physical state: sifat ada; keadaan agre
(;.:! gasi
physicist: ahli ilmu alam; ahli fisika
~
physico chemical : fisika kimia
physics: fisika; ilmu alam
physiological : fisiologi
physiological chemistry : ilmu kimia
fisiologi
physiology : fisiologi
piano : piano
piano wire : kawat piano
picaroon : bajak laut
piazza: serambi; lapangan
pick : beliung; memetik; cangkul; pu
cuk; memilih dengan teliti
pick axe : beliung; dandang; belitung;
cangkul; mencangkul
pick up : memungut; menjemput; me
ngambil; maju; daya akselerasi; mobil
pik-up
pick man : bukit tirus; bukit runcing
pick work: pekerja beliung; tukang gali
pick lock : kunci tusuk; alat pembuka
kunci
picker : pemetik; alat pemungut
picket: memasang piket-piket
picket plate : plat tiang
picket wood : kayu tiang
picking : pencomotan; pernungutan
picking belt: sabuk cornot; ban comot;
ban pungut

piece of ordonance

picking table : meja sortir


pickle: air garam; air cuka; mengawet
kan; mengasinkan
pickle jar : botol asam
pickling: pengasaman; pengawetan
picktograph : piktograf
picol : pikul
picrin acid : asam pikrin
picture: gambar; lukisan; patung; fllm;
bayangan
picture element: elemen bayaran (pada
televisi)
picture frame : rangka lukisan
picture frequency: frekuensi bayangan
(pada televisi)
picture gallery : musium gambar
picture inversion : kelukan gambar
picture noise : deran gambar
picture past card : kartu bergambar
picture point : elemen bayangan (tele
visi)
picture poster : gambar iklan
picture rail: bingkai gantungan (untuk
lukisan)
picture ratio: faktor-ukuran (televisi)
picture telegram : telegram foto
picture telegraphy : foto telegrafi
picture track: jalur-bayangan
picture transmission: transmisi baya
ngan
picture transmitter: trasnmiter baya
ngan
picture window : penyiar bayangan:
bingkai bayangan
picul : pikul
piece: potongan; biji; rnenambal; me
nyambung
piece goods: barang-barang potonga!'.
piece of furniture: perabot rumah; per
kakas rumah
piece of ordonance : moncong api; mt:
lut api

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbar __

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

piece of work
piece of work : benda pekerjaan
piece rates : upah borongan
piece work: pekerjaan borongan; kerja
borongan
piece worker: pekerja borongan
piece wages : upah borongan
piedmontite : pidmontit
pier : dermaga (dinding pecah gelom
bang pilar; tiang landasan untuk men
dukung beban); pangkal jembatan;
jembatan pangkaran
pier arc : busur tiang
pierfoot : sendi tiang; kaki tiang; kaki
pangkal; jembatan
pier head: puncak pangkal jembatan
piercer : bor; gerek; penembus; derip
piercing : pelubangan
piezoelectric effect: efek piezoelektrik
piezoelectric loud speaker : penyuara
p iezoelektrik
pig : blok tuangan mentah; blok besi
hasil dari tanur lebut untuk dilebur
kembali di dalam pabrik pengecoran;
bahan ancuran
pig bed : alas pengecoran
pig casting machine: mesin pengecor
an
pig iron: besi yang masih berbungkah
bungkah; besi kasar
pig iron breaker : mesin pembagi cor
pigeon hole : loket
pig ore process : proses besi cor skrap
pigment : pikmen; bahan cat; bahan
wama
pigmentation: pikmentasi; pemberian
wama
pike: tombak; garpu; topang; ujung
pilaster: tembok pilaster; tiang persegi
empat yang bersandar pada dinding
untuk penguak
pilaster strip : pita pilaster
pile : tiang pancang bangunan; penya

piling list

l')

;:,

::..

ngga; tumpuan
'i'

pile bridge : jembatan tiang


~
pile cap : sungkup pemancang; sungkup -\}
n.
pancang
pile drawer: alat untuk mencabut tiang ..'C.
pancang; penarik tiang
~
pile driver: alat untuk memancangkan S'
ke dalam tanah; mesin pancang
R
~
pile driving : pekerjaan memancang
pile driving engine : mesin pancang
h.
pile driving machine: pemancang; pe- ,.
\:h
sawat pancang; alat pemancang
:;:
pile foundation : fundasi tiang; ponda- '
men tiang
pile head : kepala tiang

pile head ring : cincin kepala tiang;

gelang kepala tiang


pile house : rumah panggung
pile line : saluran minyak tanah
pile loading test : percobaan pembe
banan tiang; testa pembebanan pada
tiang
pile planking: dinding bendung; din
ding beremban
pile shoe: sepatu tiang; yaitu ujung ti
ang pancang berbentuk lancip sehing
ga memudahkan masuknya tiang pan
cang ke dalam tanah
pile switch : saklar tumpukan
pile up : menumpuk; menimbun; me
nyusun
pile work: pekerjaan memancang; din
ding tiang
pile worm: ulir tiang; cacing tiang
piles friction: tiang-tiang friksi (tiang
yang tertahan oleh perletakkan antara
tiang dengan tanah)
piling : pemasangan tiang pancang
piling frame : serandang pancang
piling frame (american) : pesawat pan
cang (amerika)
piling list : daftar pancang

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

,~

--

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:;j piling machine


,~ piling machine: pesawat pemaneang;
,~
mesin pelantik
"~,, piling plan: reneana pancang; rencana
~
lantak
~
-:- pillar: pilar; tiang; kolom
.~ pillar bolt : baut dada
pillar box :bbiS surat; tempat surat-surat
~
yang ber entuk bulat; kotak surat
')1
?::- pillar crane: keran dengan paksi tetap
'0
pillar drawing: pencabutan tiang pancang
:;~ pillar drilling machine: mesin pengger} rek
pilar: mesin bor tiang
pillar fIle : kikir pilar
pillar lamp : lampu tegak
pillar robbing: pencabutan tiang pancang
pillaring : pencabutan tiang pancang
pill box : peti untuk menyimpan pi!;
tempat senapan mesin yang terbuat
dari beton
pillion: tempat duduk duo; tempat duduk belakang (sepeda motor)
pillow: bantal; metal; bantalan
pillow block: bilik bantalan; btok bantalan
pillow block bearing : bilik dukung
bantalan
pillow case : sarung bantal
pillow slip : sarung bantal
pilot: pilot; pengemudi pesawat udara;
juru terbang; memandu; mengemudi
kan
pilot ballon : balon pereobaan
pilotatge : kepanduan; biaya pemanduan
pilot boat : kapal pandu
pilot boring : pemboran percobaan;
pemboran pilot
pilot bridge: anjungan komando; jem
batan komando

pin joint
. pilot brush: borstel pereobaan; sikat
. pereobaan
pilot bulbs : lampu kota; lampu keei!
(mobil)
pilot burner: pembakar hemat
pilot charge: pengisian percobaan; pe
ngisi.an pend.ahuluan
pilot CIrcuit: lmgkaran arus pengontrot
pilot engine : lokomotip yang dijalan
kan lebihdahulu; lokomotip depan; 10
'I
komotip langsir
pilot flame : nyala api pemasang
pilot hole : lubang bor percobaan
pilot house : rumah kemudi
' pilot intoport : memadukan; membawa
masuk
pilot lamp : lampu percobaan; lampu
kontrol; lampu periksa; lampu sinyal
pilot light : lampu sinyal
pilot light ship : kapal suar pandu
pilot oscilator : osilator kemudi; osi!a
tor pengarah
pilot plant : instalasi pandu; instalasi
percobaan; instalasi kecil guna mencari pengalaman di dalam pemasang
an instalasi yang lebih besar dan leng
kap
, pilot relay: relai pengamat; relai kon
trol
pilot switch : sakelar periksa
pilot table: meja pilot
pilot valve : katup pengamat; katup
kontrol; katup periksa
pilot wire : kawat ukur
pin : jarum penyemat; pasak; baut pena;
peniti; cembung putar
pin head: kepala jarum pentul; kepala
peniti
pin hole: lubang pena
pin holes: bintik-bintik putih (potret)
pin insulator : isolator tumpuan
pin joint : sambungan puncak

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbar L

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

pin point

pipette

pin point : ujung peniti


pin stone: batu punca (gurat)
pin tongs : tang geser
pincase : kotak untuk menyimpan peniti
pincers : kaka
tua; tang sepit
pinch: sepit; je
pitan; pij it
pinch bar: ling
gis; kuyut
pinch beek :
suasa; logam;
pincers
campuran seng dengan kuningan
pine wood : kayu api
pinion : roda gigi
pinion housing : penumpu roda gigi;
rumah roda gigi; dudukan roda gigi
?inion for oil pump: roda gigi pompa
minyak
?inion shaft : poros roda gigi
) n nace : perahu berdayung delapan
;; innacle : muda lancip
__' t: 118 gaton = kurang lebih 0;568
:iter)
tie: pena halus; baut; kait kemudi
_. de straps : pegas kemudi
. : merah muda; wama jambu air;
:nerah j ambu
acle : menara kecil; runcing
neer : perintis jalan; peretas jalan
cope: kalorimeter (alat ukur kadar
::mak susu)
ge : saluran pipa
_ : pipa; corong; saluran
:- area: luas bidang pipa; area pipa
~ bracket : sengkang pipa
b r anching : percabangan pipa
_: brush: sikat pipa; borstel pipa
, bundle : kelompok plpa
clamp: jepitan pipa; kompa pipa;
~ pipa
:Jay : tanah tembikar pipa; tanah

='

~ '1 U s

{)
~.

pipa; lempung pipa


1;:
pipe cleaner : penggaruk pipa; sikat -rf
pipa; pembersih pipa
C
-h.
pipe clip: jepit pipa; apitan pipa; kempa rio
,
pipa
pipe connection : sambungan pipa;
~
koneksi pipa
~'
pipe coupling : sok; selongsong
~.
pipe covering: pembungkus pipa; salut ~
...;:
pipa; penutup badan pipa
}
pipe cutter: pemotongan pipa (alat untuk memotong pipa); gunting pipa
~"
pipe : diameter garis tengah pipa; di- "~'
ameter pipa
pipe entrance : pipa masukan
pipe fitting : rangkap pipa; pasungan
pipa
pipe flange : pipa flensalflensa pipa
pipe fracture : pecahan pipa; retakan
pipa; patahan pipa
pipe frame : bingkai pipa; rangka pipa
pipe hook : kait pipa
pipe joint : sambungan pipa
pipe knee joint : bagian pipa lutut
pipe line : pipa antar; saluran pipa
pipe plate : pelat pipa
pipe pilers : gegep pipa; sepit pipa
pipe range : jaringan pipa
pipe roller : pengubar pipa
pipe socket : soket pipa; selongsong
pipa
pipe spinner : kunci tabung
pipe still : oven pipa
pipe support : penahan pipa
pipe tongs : tang pipa
pipe union: rour hubung (pipa); peng
hubung pipa
pipe vice : apitanijepitan pipa; kempa
pipa
pipe wall : dinding pipa
pipe wrench : kunci pipa
pipette: pipet; pipa alih (semacam ge

T e k n i k Len g k apE dis i T e r bar u

;'

,~

;r)
,~

-=

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.g pipette bracket
"..

\a~

piston spring

\I:)"(Q.'.

m.e\\'~,am.'{)\.\ ra\ ~a\."(


pl'S\on
'P'd'ffi. '. '\Wl."5'f:...~ \.'\)"\'lli-.:, \~~<&.'b

~
yang telah diukur dan menarunnya 'Ke
tarak
dalam tabung percobaan)
5 pipette bracket : rak pipet; golongan piston pin : pasak torak; pena torak
.~
piston pin bearing : bantalan pasak
1'>
pipet
torak; bantalan pin torak; bantalan pe
~ pipette rack : rak pipet
\\a \.~"(~
..~ piping: pembuang \,air); salman. \:p'i"pa"),,
. ,
.
piston
pin bush : tabung pasak torak
t
\anngan llWa
~\..~t~\l. ~'\a,! : \a\\~a'n. \o!a'K
'~ "\\\."\\~" \l~"I..~~ \A~'6.~
piston pressure: tekanan torak; desak
U pirate sand : pasir penyerap minyak
an torak
pirn: kumparan; kelos
piston
pressure time : waktu tekanan
~ pisolitic iron ore : pisofit
torak;
waktu desakan torak
r] pistol: pistol
pump
: pompa torak
piston
piston: tubuh torak; badan torak
piston acceleration : percepatan torak piston ring: gelang torak; pegas torak;
cincin torak
piston area : luas torak; area torak
piston body : badan torak
piston ring grinding machine : mesin
arah pegas torak
piston clack : katup torak
piston clearance: langkah keias torak; piston ring groove: aluran torak; alur
langkah bebas
an pegas torak.
piston ring lock : kancingan pegas
piston cooling : penyejukan torak
torak; perapat pegas torak
piston cover: tutup torak; gelang pene
piston ring scraper: pegas garuk mi
kan
piston depth : tinggi torak
nyak
piston displacement : perpindahan to piston rod : batang torak
piston rod collar : kerah batang torak:
rak; isi silinder; volume langkah
tangkapan batang torak
piston drill : bertorak; berpiston
piston rod coupling : kopeling batang
piston engine : mesin torak
piston expansion valve : sorong eks
torak; perangkai batang torak
panzi torak
piston rod guide : peluncur batang to
rak
piston diagram : diagram torak
piston follower bolt : baut tutup torak piston rod packing: paking batang to
rak
piston follower plate: plat tekan torak
piston follower ring : gelang tekan to piston rod with tail : rod batang tora.:,
tembus
rak
piston shape : bentuk torak
piston guide : pengantai torak
piston head : puncak torak; kepala to piston slap : dentuman torak
piston slide valve: sorong 1\.dlUVlUJ
rak; atas torak
gelinding katup torak
piston indicator : indikator torak
piston skirt : mantel torak
piston motor : motor torak
piston speed : kecepatan torak
piston nut : mur torak
piston packing: paking torak; bungkus piston spring : pegas torak
'..eA:.\\' X\\\\.\l'..

Kamus Tekni k L e ngkap Edi s i T er b ar ~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

_ ton steam engine


"?Ston steam engine : mesin uap torak
_~ ton stroke : langkah torak
_:s ton stuffing box : tabung paking
oo.tang torak
:""ston travel: langkah turun naik torak;
:ravel torak
__~ton valve: katup torak; sorong uap
:orak; sorong tank
:=ston valve chest : ruang sorong torak;
::nesin katup torak
- - ton valve engine: mesin sorong to
~ ; mesin katup torak
__:" (On with metal packing: torak ber
"aking logam
. - : lubang galian; lubang pondasi;
:ambang batubara; lorong tambang
: board's: papan turap untuk mence
~ah longsoran tanah waktu galian
~ _ cable: kabellorong tambang; kabel
:Jbang galian
- coal: batubara lubang tambang
" head: pintu masuk tambang; jalan
~:::as uk lorong (tambang)
head winch : lir tambang
mouth : mulut tambang
- , : jarak (antara); tinggi suara; jarak
=.suk; pek; lotek; pelangkin gula-gu
.:! : kisar (uliran); tunggang tunggit
.s:apal)
. black: hitam pekat; hitam legam
ch blende : batu gala-gala; batu hi
:;nn

bolt : baut jarak


circle : lingkaran jarak (antara
~ - ru-paku keling)
-h coal : arang pek; batubara pek
. -h cone : kerucut dasar
ch diameter: rata-rata dari garis te
::::.~ ah luar dan garis tengah dasar
line : garis jarak; garis antara
of rivet: jarak paku-paku keling
cll of roof: miring atap; atap serong

~ m u s

plain milling machine


pitch of screw : lingkar uliran; jarang
puncak ulir
pitch of windings : lingkar lilitan; jarang puncak gulungan
pitch stone : batu pek
pitch thread : tali pek
pitch wheel : roda gigi
pitched: landai; miring
pitcher: batu keras seperti granit untuk
pembuatan jalan dan lain-lain; cangkul; beliung; cobek
pitcher paving: pembuatan lapis muka
jalan dengan batu keras seperti granit
pith: inti; biji
pitman: pekerja tambang; batang penggerak
pitman arm : tangan kemudi
pitting : pencemaan
pivot: poros (roda) berputar; paksi; gu
rat; pasak
pivot bridge: jembatan putar; jembatan
yang dapat berputar guna melewatkan
kapal
pivot joint : sendi putar; sudu putar
pivoting ventilation : window jendela
ventilasi yang dapat berputar
place of ap plication : titik tangkap
place of supply : tempat pemakaian
placer: tempat mengandung emas/bijih
placer dredger : kilang keruk bijih
placer gold: emas aluvial ; emas plaser
placer mining : tambang aluvial
plagioclace : plagioklas; pelspar
placing plant: perlengkapan angkat beton
plain : lapangan; rata; picak; datar
plain chisel: pabat gurdi; pabat gesek ;
pabat dingin
plain concrete : beton tak berulang; be
ton tumbuk
plain flap : katup datar
plain milling machine : bangku frais

Tek n i k L e ng k ap E d isi Terbaru

D
~.

5:
5

-0
rt.

-i

~~

t,~

R
~

t
t.

(f~

~.?
~'

=
".:iiI

'F

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:~

-,;;

'I)
,~

'~,
~

::0l'
,}
':

,J
~_

\J

j'

:,1
;~

=
u

plain need work

planning work

datar
plain need work : kerja tangan yang
berguna
plain slide valve: sorong kotak (pes a
wat uap)
plain tile : genteng picak
plain tube: pipa licin bias a
plain turning: membubut datar; mem
bubut rata
plain wood : kayu bakar
plain work : penembokan datar
plait: menganyam; menjalin; lipatan
plan: rencana; baganjalan; sketsa; de
nah
plan of wiring : bagianjaringan listrik;
~'f..'i!-\.<1,?, )?"\~~?~ \\~\,,\'f..

~?"', ~\?~'i!-\.

plane het file : kikir pembuang


planck's constant : konstanta dari
planck; faktor planck
planck's radiation law: hukum radiasi
dari planck
plane: mengetam; dataran; padang ke
tam; medan; meluncur; bidang du
kung (pesawat terbang); tanah datar
plane aerial: antena datar (radio)
plane geometry : ilmu ukur bidang
plane iron: pahat ketam; besi ketam;
pisau ketam
plane iron holder : pegangan pahat
ketam; tangkai pisau ketam
plane mirror : cermin bidang
plane of a circle : bidang lingkaran
plane of floating : bidang garis air
plane of incidence : bidang masuk
plane of osculation : bidang oskulasi
_ _--.s::.an
l=::.e~o"'-f~-arj~!ltw... : bidang kutub;
laya)
idang proyeksi
dang refraksi
dang pudar
ng perputaran
.~ \ :J
pb, .~
L
ng setangkup;
p istoL. \\S
---~

Ka

r~ ~

bidang simetri
plane polarisation : polarisasi rata
plane polarized light : cahaya terkatub
bidang
plane roll : rol pita; meteran pita
plane table survey: survei meja datar
planer : mesin ketam; bangku ketam
planer tool : pahat ketam
plane-set hammer : pain perata
plane stock : blok ketam
plane table: meja gambar lapangan;
meja ukur
plane table : meja ukur
plane wave : gelombang rata
planet: bintang-sijarah; bintang bere
planet esimal : mengenai benda-benda
langit yang sangat kecil
planet movement : gerakan bintang
planet wheel : roda planit
planetarium : planetarium; ruangan
yang dibuat untuk memperlihatkan
b~nda-benda langit
. planetary : gear roda planit
planetary system : susunan bintang
sijarah

planimeter : planimeter

planimetry : il

mu ukur; pla

nimetry

planing bench :

bangku ketam

planing cutter :

pahat ketam

planing bench
planing knife :
pisau ketam
planing enginer : insinyur perencan::.
planing machine: mesin ketam; banf
ku ketam
planning machine table: oretan ketaL.
planning work: pekerjaan mengetarr:
pekerjaan ketam

i k Le ngkap Ed i s i

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

planish

plate bending machine

planish : mempoles; melicinkan; men


canai logam; mengkilapkan (kertas
planishing hammer : palu perata
plank : memasang lantai kayu; papan
plank brattice : sekat papan ventilasi
planking : pemasangan lantai kayu
plankton: hewan-hewan dan tumbuh
tumbuhan kecil yang mengapung di
atas permukaan air
planner : perencana
plano-concave : picak bertekuk; pipih
celung; picak lengkung
plano convex : picak bulat
plano parallel plate: pelat jajar datar
plant instalasi : pabrik; material pema
sangan
plant mix : instalasi pengaduk
plantation : perusahaan perkebunan
plante plate : pel at plante
planter : mesin tanam
plantin grade: semacam binatang yang
berjalan dengan seluruh telapak kaki
planting machine : masin tanam
plaque : papan peringatan
plasma : plasma; zat cair yang tinggal
setelah sel-sel darah disingkirkan dari
darah
_lasma frequency : frekuensi plasma
plasma instability: tak mantapan plas
ma
?lasma oscillations : alunan plasma
;Jlaster : kapur tambal; pelekat; plester
kapur terap; menurap; menambal pe
"'ekat
ter cast : cetakan gipsa
~er line : kapur turap
. .er of parle : gips bakar
r of paris: batu tahu; gipsa; ka
:

atu

ster slab: pelat gipsa


ter work : pekerjaan plesteran;
--:..:erjaan turap

~ "'r1 US

c~

~~

platered : diptester
platerer: tukang plester; pandai turap; 'l:~
pekerja gipsa
C')
plastering: kerja plester; tukang tambal; penurapan pelesteran; pekerjaan t
stukador
h
plastic: plastik; liat; kenyal; dapat di- ,~"~,
remas
~.
plastic art : seni plastik; plastik; seni ~
i \'.~
rupa
plastic clay : tanah liat; beton plastik;
barang tembikar
f'
plastic concrete : beton lunak; beton
plastik
plastic deformation : cangga plastik;
deformasi plastik
plastic insulating material : bahan se
kat liat; bahan plastik; bahan isolasi
plastik
plastic material : bahan plastik; bahan
yang dapat diremas
plastic survey: operasi plastik; pembe
dahan l!ntuk memulihkan bagian ba
dan yang cacat
plasticiser: membuat plastik; melunak
kan
plasticiser : bahan pelunak
plasticity: plastisitas ; sifat dapat diremas
plastics: plastik
plastisol : plastisol
plastometer : plastometer
plate : pelat; piring; pinggan; papan
nama; periuk; belangan logam
plate armour : lapis baja; perisal
plate battery: baterai pelat; baterai a
noda
plate beam : gelagar majemuk; balok
baja yang dapat oipenebal bail< badan
nya maupun flensnya dengan penge
lingan ataupun pengelasan
plate bending machine : mesin pem

Teknik Lengkap Edisi Terbaru

r;

-1....

~,

;r\

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

platinum vaporiser
bengkok pelat; mesin lengkung pelat
-;: plate brush : sikat pelat
~'- plate chain : rangkaian pelat
5 plate characteristic: karakteristik arus
'8~ anoda; tegangan anoda
~ plate circuit : sirkuit pelat; rangkaian
pelat
,~ plate cluth : kopeling pelat
"- plate condenser : kondensator pelat
D plate cooper : tembaga pelat
;I'
S plate coupling : koupeling pelat
~~ plate current : arus pelat
;g plate current modulation : modulasi
'J
5
arus pelat
plate disc wheel : roda cakram
plate doubling : penggandaan pelat
plate edge planning machine : .mesin
ketam tepi-tepi pelat
plate electrical machine: mesin elek
trisasi cakram
plate gauge : pengukur tebal pelat
plate girder : gelagar pel at
plate glass : kaca cermin
plate holder: gagang pelat; casis (foto);
pegangan pelat
plate mill : gilingan pel at; cisara pelat
plate modulation : modulasi anoda
plate pieces : papan pelapis
plate powder : serbuk penggosok
plate pressure: tegangan pelat; tekanan
pelat
plate punching machine : mesin pe
lubang pelat
plate rack : rak piring
plate resistance : hambatan anoda; ta
hanan anoda; resistansi anoda
plate saturation : jenuh anoda
plate shears : gunting pelat; gunting
kaleng
plate spring : pegas daun; pegas pelat
plate voltage : tegangan pelat
plateform : peron; balkon (trem) lang-

kan; langkan terbuka ; teras; pang


gung; mimbar
plateform balance: jembatan timbang
plateform bridge : jembatan peron
plateform fancing : pagar peron
plateform trolley : gerobak peron
platinate : platina
plating: pelapisan; lapisan emas; sa
dur; perada; galvano plastik
plating balance: neraca galvano plas
tis; neraca perada
plating bath: rendaman galvanis
plating tank : tangki galvanisasi
platiniferous : mengandung platina
platinite : platinit
platinoid : platinoida
platinitype paper : kertas platina
platinous cyanide : platina sianid
platinum: platina; sejenis logam yang
besar; tahan panas dan asam; plati
num
platinum black: hitam platina
platinUJIl chlorida : platinum klorida
platinum contact : kontak platina
platinum crucible : cawan platina
platinum dichloride: platinum dikiorid
platinum dioxide : platinum dioksid
platinum electrode: elektrode platina
platinum fuse: pengaman platina; se
kering platina
platinum gauze : kasa platina
platinum point : ujung ptatina
platinum rhodium alloy : paduan Pt
Rh

platinum sheet : kaleng platina; pelat


platina
platinum sholder : solder Pt
platinum sponge: bunga karang platina
platinum tetrachloride: platinum te
trakchlorid; platina klorid
platinum triangle : segitiga platina
platinum vaporiser : pinggan penguat;

K a mus Teknik L e ngk a p Edisi Terb ar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

platinum wire
platina
platinum wire: kawat platina
play: ruang main; ruang bebas; kelong
garan; longgar
playback : main ulang
playback head : kepala main ulang
playback loss : rugi main ulang
play house: gedung untuk pertunjuk
kan
play of the valve : ruang main katup
pleach cable: kabel jala; kabel anyam
an
pleasurre craft : kspal pesiar
pleated parts: papan beralur
pleating : pelipatan
pletged : tutup; sumbat
plex iglass : merek dagang untuk ba
rang-barang plastik ringan dan bening
pliability : sifat dapat bengkok; sifat
dapat lentur
pliable: dapat bengkok; dapat dilipat
lipat; bisa dilenturkan
pliant: dapat bengkok; dapat dilipat
lipat; bisa dilenturkan
pliers : sepit mata; sepit kawat; tang
kawat; sepit luntur; sepit pengeluk;
tang bengkok; tang pelipat
plinth: kaki dinding; bag ian lapik tiang
terbawah
plio form : merek dagang barang ptas
tik sebagai pembungkus
pliotron : pilotron
plot : persil; tanah sebidang; pemetaan
lapangan; menggambar grafik; me
rancang; menandai
plotting chart : peta posisi; peta ran
cangan
plotting table: meja posisi; meja ran
cangan
7lough : bajak; alat penggembur tanah;
-etam; serut
=-_ough beam: batang bajak

plough land : tanah ladang


plough up : membajak
plow: kontak seret (trem listrik)
plug: sumbat; perusuk; tusukan; tusuk
kontak; pasak
plug and feathers: baji ganda; untuk
membelah kayu
plug cable: kabel busi; penghantar busi
plug cock : keran sum bat
plug connection : kotak tusuk
plug contact: kontak tusuk; stop kontak; alat pemutus dan penyambung
aliran listrik
plug cut out : saklar tusuk pemadam
plug fuse : sumbat pengaman
plug gauge :
kaliber pena
plug hole : lu
bang busi
plug key : kon
tak tusuk
plug rheostat :
plug key
reostat tusuk
plug socket : lubang sumbat
plug switch : saketar tusuk; sakelar
sumbat
plug tap : keran sum bat
plug terminal : hubungan kabel busi;
terminal kabel busi
plumb : unting-unting; batu duga; ti
mah hitam; tegak lurus
plumb line: batu duga; batu ladung;
garis tegak (untuk menetapkan arah
tegak lurus)
plumb rule: sifat datar tukang kayu;
unting-unting pandai batu
plumbage : grafit; sejenis bahan yang
tahan api
plumbaginous : seperti graft
plumbeous : mengandung timah hitam
plumber : mengandung timbel; penu
ang timah; tukang pipa air; pandai pi

amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

-'i!.

n.

~'
~,

'';;

'~
(,,(,

'.

(h
~

f;;

.....
p

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~

;~

plumber's soldier

pneumatic pick

'~

pa
.;: plumber's soldier: solder lunak; pateri
. . .J
:,"
lunak
s
" plumbery: pekerjaan tuang timbel; pi~
~
pa bengkel tuang; penuangan timah
.~
hitam
,~ plumbic: mengandung timbel
'I) plumbiferous: mengandung tim bel
(Y:- plumbing: pekerjaan tuang timbel; pe<.)
kerjaan tuang pipa; penarikan titik tegak (dengan unting-unting)
:~ plumbing: pemasangan jaringan pipa
r.;, air
plumbite: plumbit (kimia)
plumbago : grafit
plumber's solder: solder pipa air
plummer block : blok bantalan tegak
(mesin uap)
plummer block cover: batu duga; batu
ladung
plummer level: batu ladung tukang batu
plummer line: batu duga-batu ladung
plummet : jaringan pipa air
plummet survey: survei jaringan pipa
air
plunge: mencelupkan; merendamkan;
membenarnkan
plunge bath : temp at untuk berenang
plunge batteray : baterai ceiup
plunger: plunyer; torak pompa; batok
torak; tongkat pengaduk
plunger piston : torak pluyer; torak
panjang
plunger pump: pompa pluyer; pompa
torak panjang
plunging syphon : pipa pindah celup
plus polar katup positif
plus sign : tanda tambah
plus wire: kawat positif (listrik)
plutonic rock ; batuan plutonik
Plutonium : plutonium; unsur logam
~iJ

yang mengandung radio aktif dan ber


acun
plutonium reactor : raktor plutonium
pluvial: banyak hujan
pluviometer: alat pengukur hujan
ply: lapis; lipatan; berpilin
plywood: kayu tripleks; kayu rekat; ka
yu lapis
plywood plate: pelat triplek; papan tri
plek
pneumatic: pneumatik; bertekanan ha
wa/gas
pneumatic brake : rem angin
pneumatic chuck : pelat tekan pneu
matik
pneumatic concetration : konsentrasi
pneumatik
pneumatic compressor: kompresor
yang bekerja dengan tekanan
pneumatic control: pelayanan (tekanan
udara) pneumatik
pneumatic conveyor: lengkapan trans
for arus angin
pneumatic drill : gerak pneumatik; bor
yang bekerja dengan tekanan udara
pneumatic flatation : flatasi pneumatik
pneumatic flotation machine : mesin
flotasi pneumatik
pneumatic foundation: fundasi pneu
matik
pneumatic hammer: palu udara; palu
pneumatik; palu yang bekerja dengan
tekanan udara; palu angin
pneumatic noist : kerekan pneumatik
pneumatic jig: jig pneumatik
pneumatic machine : pompa angin;
pompa pneumatik
pneumatic magnetic control: pelayanan elektro pneumatik
pneumatic mortar: adukan yang dipa
sang dengan semprot adukan
pneumatic pick: pahat tekanan angin;

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:;meumatic pump
pahat pneumatik; mesin pemecah
beton tekanan udara
?lleumatic pump: pompa tekanan uda
ra
pneumatic power hammer: palu pne
umatik
pneumatic press : pres pneumatik
pneumatic rammer: penumbuk pneu
matik; penumbuk jalan tekanan angin
pneumatic regulation : pengallran
pneumatik; pengaturan pneumatik
pneumatic regulator: regulator tekan
an angin
pneumatic riveter : mesin keling
pneumatik; mesin keling tekanan
angin; palu pengeling yang bekerja
dengan tekanan udara
pneumatic rock drill : bar batu pneu
matik
pneumatic separation : pemisahan
pneumatik
pneumatic switch : sakelar tekanan
udara (angin); saklar pneumatik
oneumatic system : sistem tekanan
udara
pneumatic table : meja pneumatik
:;Jn eumatic tool: perkakas tangan pneu
matik; perkakas tangan tekanan
angin; pesawat yang bekerja dengan
ekanan udara
c-neumatic tyre : ban angin
" neumaticalty opereted : pergerakkan
dengan tekanan angin; pergerakan
secara pneumatik
eumatics: pneumatika; ilmu gerakan
Jan tekanan gas
_ eumatolitic mineral: mineral pneu
,11atolitik
_ ket: karung ; suhu; pundi-pundi;
~tong kecil ; tas ; saku; lekukan
_ ket barometer: barometer kantong
'ket compass : kompas/pedoman

point of inflection ~Q
~:

kantong
pocket instrument: instrumen kantong
(alat ukur listrik)
pocket knife: pisau lipat; pis au kantong
pocket lantern: lantera kantong; lampu
senter
pocket size : ukuran saku; ukuran kantong
pocket torch: lampu senter; lentera sa
ku
pockwood : kayu pok
podded engine : motor gantungan betas
podger : alat penyetel konstruksi (plat
sambung; plat baja; rei dll)
poldometer : poldometer
point: mata; titik; puncak; ujung
poiGt action: titik tangkap; titik pega
ngan
point angle : sudut mata
point bearing piles: tiang yang tertahan
pada ujungnya
point circle : lingkaran puncak
point contact: titik kontak; titik hubung
point load: be ban terpusat
point of application : titik tangkap
point of break: titik pemutusall
point of collection of the current: titik
pengambilan arus
point of compression: titik kompresi;
titik penekanan
point of contact : titik singgung
point of derivation: titik cabang; titik
derivasi
point of ignition : titik nyala
point on inflection: titik infleksi
point of intersection: titik silang; titik
potong
point of junction: titik pertemuan; titik
timbul
point of inflection : titik kurva balik;
titik kurva S

a mus T ek ni k L e ng kap Edi s i Te rb a r u

"~

~'t!.

rt.

~f

"~

,~'
~

~~

~~

"

Cf~

5:
~'

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~~

,~

'0
~

'~,
E

8~
.~
.~

<S'
G-::--.

:,~

,;~

,)

5
P

point of pressure
point of pressure: titik tekan
point of support : titik dukung
point of suspension : titik gantung
point of view : titik pandangan; titik
penglihatan
point paper : kertas pola; kertas pa
tron
point policeman: polisi lalu lintas
point rail : reI runcing
pointed arch : busur runcing
pointed bolt : baut runcing
pointed box : kotak tirus
pointed chisel : pahat runcing
pointed drill: bor runcing; gerek runcmg
pointed hammer: palu runcing; gurdi
runcing
pointed projection : lancip
pointed rivet head : kepala baut run
cing
pointed screw : sekrup runcing
pointed tool : pahat runcing
pointer: penunjuk; jarum ukir; jarum
etsa
pointing: pekerjaan siar (pada dinding)
points wesel : jalan reI untuk mengalih
kan kereta api dari lintasannya kelin
tasan lain
points attendant : penyetel wesel
points blade : lidah wesel (kereta api)
points counter : pegawai pengatur
points man: penjaga wesel rei (kereta
api)
points switch : wesel lidah
points source: sumber titik
poise : bobot; berat; keseimbangan
poised : dalam seimbang; keadaan seimbang

poison : racun

poison gas : gas racun

poisoning : peracunan

poisonous : beracun

polarity

poisson's number : angka poisson


poke: mengopak (api)
poker: besi opak; tongkat penyala api
poker drawing: pekerjaan bakar-mem
bakar
poker hole : lubang api
poker vibrator: alat pemampat adukan
beton
poker work: pekerjaan bakar memba
kar
poking hole: lubang balik
polar : mengenai kutub
polar angle: sudut pusat
polar arc : lengkung kutub
polar axis : surnbu kutub
polar circle : lingkaran kutub
polar coordinates: kordinat-kordinat
kutub
polar covalent bond : ikatan koharat
(kovalen) terkutub
polar curve of light distribution: leng
kungan distribusi cahaya
polar diagram : diagram polar; dia
gram kutub
polar distance: jarak kutub
polar expedition : ekspedisi kutub
polar extension : sepatu kutub
polar molecule: molekul kutub; mo
lekul polar
polar moment of inertia: momen lamban kutub; momen lamban polar
polar light : cahaya kutub
polar planimeter : planimeter kutub
polar reaction : reaksl kutub
polar region: jarak kutub ke kutub;
daerah kutub
polar tip : sepatu kutub
polar winding : lilitan kutub
polarimeter : polarimeter
polarimetry : polarimetri
polarity : polaritet; pengutuban; pola
ritas

K, amus Teknik Lengkap Ed isi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

: larity switch

polishing paste

'ty switch: sakelar pembalik ku


::>

:: .:..:rrization : polarisasi
ization cell : elemen kutub; ele
=-~n polarisasi
. tion current: arus kutub; arus
': :::lill1SaSl

- ization indicator: pencari kutub;


.: ator kutub
. tion plane : bidang polarisasi
~tion voltage : tegangan pol a
-:si
:ize : mengutub; dipolarisasikan
rued armature: angker kutub;
:~;er yang dipolarisasikan
lz.ed light : cahaya yang dipolari
-C3l1
-

....."T7"r

pole indicator: indikator kutub; penca


ri kutub
pole of a hammer : bulatan palu
pole piece: sepatu kutub
pole protector: pelindung kutub; protektor kutub
pole reverser : sakelar balik kutub
(fraksi listrik)
pole shoe : sepatu kutub
pole star : bintang kutub
pole step: besi panjat
pole strenght : kekuatan kutub
pole switch : sakelar tiang
pole tip : sepatu kutub
policevan : mobil mengintai; mobil me
nyergap
policy : surat polisi

f)
~

f"

__Q

ct.

~.

'f;-

,.
,r

mJjnr mjUSJJ.r~..D..f.P _~ mJ)5 j}5))JaD~j

~ ~S}laJ1\'lJ5.}J: ~j)1UJ.roj)

~n'L6<1lf:~~:~~~~~~~::~~::~~~tt~=::~~::~~: - - :.: :=: : ~~

~?T,;b~~~ =-;;;nya;-------- C;'omPJer -J diiif-:--cJffU'fJifflJJJfiJf:

~'GU4>~~-; '1''::;'''''0' ~S-;-) :

~~~~ ~n>truar Oi1TIJK.,~~~ _ ~~ ~

_ ......'-~~

L>>>;)PV>>J.e ," il ~.D13) .D).1iru

~ -::

Lponaera6le: clap_at cIlumoang


. _ ~s-s-~, _ ~~

polyhalite : polihalit
polyhedral : berbidang banyak; polihedral

pontoon: ponton; perahu untuk pemt


atan jembatan terapung
pontoon bridge: jembatan po

Ka mu s T e k n ik L en g kap Edi s i T e rb ar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

-.-

'. polishing paper

pontoon bridge

~~

'-l

,0

polyhedric: berbidang banyak; polihe


drik
,
~~
polymer: polimer
,
polymerization : polimerisasi
.~
polymorphism : aneka bentuk
'l'
polyhedron : bidang banyak; polihe
"
,-z
dron
polynominal : suku banyak; polihedron
S'
"))
polynominal: suku banyak; polinomi
?:nal
~,
gosok
J!fJ~~tJ}
poly phase : aneka fasa
polishing wheel
polyphase alternator : alternator fasa
: .~
: cakram gosok
banyak; dinamo arustukarfasa banyak
;~ pollution: pen' .1
,
cemaran ; po
polyphase current : arus fasa banyak
polishing wheel
lusi
polyphase induction motor : motor
pollution water: polusi/pengotoran air;
induksi fasa banyak
tumpahan minyak
polyphase system: sis tim fasa banyak
polonium : polonium (elemen radio polyphase transformer: transformator
aktif)
iJanyak
poly : awalan yang mengatakan banyak polyphase winding: gulungan fasa ba
poly-alcohol : poli alkohol
nyak; lilitan fasa banyak
polyamide : pol i-amid
polysilicate : polisilikat
polybasite : polibasit
polysulfide : polisulfid
polychromatic : polikhrom; polikhro
polytechnic : politekhnik; mengenai
matik
bermacam-macam tekhnik
polychrome : berwarna minyak
polytechnic school: sekolah porrtek
hnik
polychromography : polikromografi
polychromous : warna-warni; berwar- polytropic : politropis
na-wama
polytropic line: alur politrop; garis po
polycore cable : kabel nadi banyak
litrop
polycrystal : aneka kristal
polyvalent: bernilai banyak; poliyalen:
polycyclic network: jaringan pOlisikiis
bervalensi banyak
polygon : sudut banyak; poligon; segi polyvalent metal: logam aneka marta
banyak
bat; logam polivalensi
polygon connection: hubungan poli- pomade : semacam minyak rambut
gon; hubungan sudut banyak
pompier ladder : tangga kebakaran
polygon of forces : poligon gaya
pond: empang; kolam
polygonal: bersudut banyak
ponderable : dapat ditimbang
polygonous : bersudut banyak
ponderous : berat
polyhalite : polihalit
pontoon: ponton; perahu untuk pembt.:.
polyhedral: berbidang banyak; polihe
atan jembatan terapung
dral
pontoon bridge : jembatan pontOL
~
~

polishing paper: kertas gosok; ampelas


polishing powder: serbuk asah; serbuk
gosok; serbuk poles
polishing roll : rol mengkilap
polishing stick: kayu poles/gosok
polishing stone: batu poles; batu gosok
polishing wax :
lilin poles; tilin

....

K amus Teknik Lengka p Ed i s i T e rbar _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

pontoon crane
jembatan terapung
pontoon crane: keran terapung; keran
ponton
pony-engine : lokomotip langsir
pony rod : batang pendek
pool: lubuk; paluh; kubangan; lungkan
lopak; pusaran; sumur; kolam
poop: dek belakang; haluan belakang;
haluan buritan
poop deck : dek kabin; geladak bela
kang
poor coal : batubara nilai rendah
poor gas : campuran gas kurang/lemah
poor mixture : campuran kurang
poor ore: bijih majir
poor gate : pintu hujan; pintu topan;
pintu sorong
poplin : popelin
poppet : kepala lepas (bubutan)
poppet head : kepala lepas (bubutan)
poppet valve gear : mekanik penggerak
katup; gerakan katup-katup
population : penduduk; populasi
porcelain : porselin; sejenis tembikar
untuk membuat barang pecah belah
porcelain clay: kaolin; tanah porselin
porcelain cylinder : silinder porselin
porcelain earth : tanah porselin
porcelain insulator : isolator porselin
porcelain plate : pel at porselin
porcelain reflector : reflektor porselin
porcelain tube : pipa porselin
porch: pintu; jendela; lubang; serambi
muka; portik
porch extrance : pintu halam muka;
pintu serambi muka
pore: pori
pore space : ruang pori
porosity : sifat berpori; berlubang-Iu
bang
porous: berpori; beriiang; renik
porous bearing : bantalan berlubang

portable instrument

J:)
~,

renik; bantalan keropos


porous brick : batu berpori
porous cup : cembung berpori; cawan
berpori
rL
porous cylinder : silinder berpori
porous stones : batu-batu berpori
porousity : sifat berpori; berporinya
porphyrite : porfirit
porphyry : porfiri; sejenis batu keras
seperti granit
port : pintu gerbang pelabuhan; jalan
masuk; kiri lambung (kapal)
port authority : penguasa pelabuhan;
badan pemerintah yang mengelola pe
labuhan; jembatan; terowongan dan
lain-lain
port changer : bea mas uk pelabuhan
port crayon : pena gambar
port cullis : pintu yang dapat diangkat
atau diturunkan
port of call : pelabuhan persinggahan.
port of distress : pelabuhan darurat
port of quarantaine : pelabuhan ka
rantina
port opening steam : lubang saluran
uap
portability : sifat dapat diangkat; sifat
dapat dipindah-pindah
portable: dapat diangkut-angkut; dapat
dipindah-pindah karena berukuran
kecil dan lain-lain
portable boiler: ketel (uap) dapat di
pindah-pindah
portable cable way : lintas kabel udara
yang dipindah-pindah
portable chain saw : gergaji motor
portable crane: keran (angkat)yang da
pat dipindah-pindah
portable engine : lokomobil
portable forge : dapur api ladang
portable instrument: instrumen dapat
dipindah-pindah; instrumen dapat di

<-amus T eknik Lengkap Edisi T erbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

-. portable lamp

~~
~

post and stall method

bawah-bawah
am; kedudukan diam
portable lamp : lampu tang an
position of switch: kedudukan sakelar;
'~, portable radio set : radio kopor
posisi sakelar
~ portable set: pesawat (radio) yang da
operator : operator posisi
position
,~
!'
pat dipindah-pindahkan
positive: positif
-~ portable typewriter: mesin tulis kecil
positive and negative booster : gen
;
yang mudah dibawa-bawa
erator peningkat dan penurun
portal: jalan masuk; pintu; gerbang; I positive booster : generator peningkat;
portal; kerangka yang terdiri dari dua
generator penggiat
tiang yang pada bagian atasnya disam positive catalyst : katalisator positip;
bungkan dengan balok datar; peng
katalisator pencepat
gantungan; pemikul
positive charge: muatan positif
portal crane: keran portal (kerang ang positive coal: cadangan batubara teruji
positive column : lajur positif; kolom
5
kat)
p
positif
portative : mendukung
portative force: daya dukung; gaya du positive crystal: hablur positif; kristal
kung
positif
portative power : daya dukung; gaya positive electrode: anoda; elektroda
positif
dukung
porter: portir; kuli barang; penjaga positive feed back: kopeling balik (ra
pintu
dio)
positive grid oscillator : osilator grid
porter's box : tempat portir
porter's lodge : rumah portir
positif
portente : lambang; cap; tanda
positive ion : ion positif
portico: portik; serambi
positive lens system: sistem lensa posi
portion : bagian
tif
portfolio: lubang; pintu; map gambar positive modulation : modulasi positif
porthole: lubang potres
positive ore: cadangan bijih teruji
porthole shutter : tutup lobang potres positive overhang: pasangan positif
portland cement : semen porland; positive plate: pel at positif
sejenis semen hidrolik; yang biasanya positive pole: kutub positif
dibikin dengan cara pembakaran da positive rays : sinar positif
lam tanus dari campuran batu kapur positive transparency : diapositif
dan tanah lempung
positive value : nilai positif
position: kedudukan; tempat posisi; positivity : positivifas
keadaan; sikap; letak
positron : positron
position rmding : penentuan tempat
positroniwn : positronium
position of equilibrium : keadaan se possible: jika perlu; jika ada; jika dapa[
post: pos; tiang; massa batubara verti
timbang; posisi seimbang
kal (dalam tambang)
position of points: kedudukan wesel;
sikap wesel
post and stall method: metode sumur
position of rest: sikap diam; posisi dian

'iJ-;i
~

,J
rj

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

post box
post box : kotak pos; kotak surat
post card : kartu pos
post chaise : kereta yang mengangkut
surat
post free : bebas bea cukai
post mark: stempel pos; cap pos
post master : kepala kantor pos
post office : kantor pos
post office box : kotak pos
post office order : pos wesel
post paid : bebas dari bea
post paper : kertas pos
post tenstoning : penarikan kawat atau
kabel baja setelah betonnya mengeras;
penarikan pumal
postage stamp : materai pos
postal collection : order kwitansi pos
postal communication : perhubungan
pos
postal parcel : pes paket
postal service: urusan pos
postal traffic: lalu-lintas pos
posted price : harga terpasang
poster: poster; surat tempelan; plakat
poster advertising : iklan poster
poster artist: juru gambar poster
poster boarding : papan tempelan
poster designer: juru gambar poster
poster boarding : bidang iklan
poster pillar : tiang iklan
postern : pintu belakang
pot: pot; cawan; blok berongga; periuk
pot floor : lantai ubin berongga
pot furnace : dapur periuk; dapur
mangkuk
pot hook : kait pancing
pot metal: paduan tembaga dan timbel
pot roasting : pemanggangan periuk
pot wheel : pompa rantai
potable: dapat diminum
potash: potas; kalium karbonat
potassium : kalium; nama bahan ber

potential mediator

D
~.

R'

wama perak; banyak digunakan untuk ;.~. ,


pupuk atau pembuatan gelas keras
~
potassium chlorate : klorat kalium
Ci
-,
potassium chloride: klor kalium; hi- ri.
.i
droksid natrium
potassium ferrycyanide : ferrisianid ;.>'c
kalium
~.
'';:
potassium metabisulfite : pirosulfit ka- R
lium
~
potassium permanganate : permangat 1
".
kalium
c
rh
potato digger : penggali kentang
~_

potato flour : tepung kentang


~.
potato grading machine : mesin sortir =:
kentang
potato harvester
: mesin bong
kar kentang
potato planter :
mesin tanam
bongkar
potato planter
potato sorter :
mesin sortir kentang
potato spirit : spiritus kentang
potato sprayer: mesin semprot kentang
potato starch : tajin kentang
potato steamer : kukus kentang
potensiometer : alat pengatur nada; alat .
untuk memperbesar atau memperkecil
tegangan
potential: potensial; potensil; tegangan
potential difference: perbedaan poten
sial; beda tegangan
potential divider : pembagi tegangan
potential energy : tenaga tempat; daya
potensial
potential fall : jatuh potensial
potential function : fungsi potensial
potential indicator : indikator tegang
an; indikator potensial
potential loss : rugi tegangan
potential mediator: mediator potensial

<- amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~~

,0
~

'1,

:0'"
,S
"
~i

1"

"11
?::'~'~

-(;5

'.J

potential regulation
potential regulation: pengaturan tega
ngan
potential regulator : regulator poten
sial
potential scanering : hainburan poten
sial
potential temperature: suhu potensial
potential theory : teori potensial
potential transformer : transformator
tegangan
potential well : sumur potensial
potentiality: potensialitas
potentialize: merubah menjadi tenaga
tempat
potentiometer : potentiometer
potentiometric analysis : analisis po
tensionetris
potention : potensi
potter : gerumit; memotret
potters clay: tanah liat barang tembikar
pottery: barang-barang tembikar; pem
bakaran barang tembikar
poulsen arc: busur cahaya menurut
poulsen
pound: pond (= 453;59 gram)
pounder : antan; penumbuk; alu
pounding damage : rusak akibat ben
turan
pour: menuang; mencurahkan (beton)
pour out : menumpahkan; menuang;
mengisi
pour point: titik lumer
poured out : ditumpahkan
pouring : penuangan
pouring basin: sekat tuang; lubang
tuang
pouring temperature : temperatur
tuang
pouring time : waktu tuang
powder: serbuk; bubuk; tepung; bedak
powder cart : kereta pengangkut mesiu
powder house : gudang mesiu

power dragline
powder magazine : pabrik mesiu
powder metallurgy: metalurgi serbuk
powder room : ruangan mesiu
powder spreader : mesin hampar ba
han ikat untuk stabilisasi tanah
powdery: seperti tepung; seperti ser
buk
powdered carbon : arang serbuk
powdered coal : batubara serbuk
powdered coal bunker: bangker arang
bau
powdered coal burner : dapur serbuk
batubara; peralatan opak arang abu
power: daya; tenaga; pangkat (bilang
an); kekuatan; daya
power air stream : arus angin keras
power alcohol : alkohol motor
power amplification : daya pisah
power amplifier: penguat/daya tenaga
power and weight : tenaga dan beban
power attenuation : pelaifan daya
power bar : reI tenaga
power brake : rem-servo
power bus car : reI tenaga
power cable : kabel tenaga
power circuit : sirkuit tenaga; rang
kaian daya
power coeffissien : impedansi; koe
fisien daya
power component : komponen watt;
komponen tenaga; komponen daya
power consumption : pemakaian tena
ga; konsurnsi tenaga
power current : arus kuat
power current cable: kabel arus kuat
power current switch : sakelar arus
kuat
power cylinder : silinder motor
power disipation : daya listrik, yang
aman dapat terus diserap oleh penguat
selama bekerja pada daerah tertentu
power dragline : ember tarik

Kamus Te knik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~=r-

~g

-- ~

:::

::

power dynamo
power dynamo: dinamo gaya; dinamo
tenaga
power earth auger : bertanah mekanik
power factor : faktor kerja; faktor te
naga
power flow: aliran daya
power fuD : kuat
power gain: penguatan tenaga; pengu
atan daya
power gas : gas tenaga
power hammer: palu mesin; palu tena
ga
power house : sentral listrik; stasiun
tenaga kamar mesin
power index : bilangan berpangkat
power input: masukan daya; masukan
tenaga
power lathe: bangku bubut dengan te
naga mesin
power limit: batas kekuatan; batas te
naga
power line : pengantar arus kuat
power loading : beban motor
power loss : rugi daya
power mains: saluran tenaga (listrik);
pengantar tenaga
power of a crane : daya angkat keran
power of attraction : gaya tarik
power of piston : kompresi
power of the brake : daya rem; tenaga
rem
power out put: tenaga yang diberikan;
tenaga (yang) keluar
power pack : muatan tenaga
power plant: pemusatan listrik; pusat
tenaga; sentral tenaga; instalasi tenaga
power rail: reI gaya; rei arus
power reserse gear : mekanik pembalik
power station : pusat listrik; sentral
listrik (electrik); stasiun tenaga; sen
tral tenaga
power steering : kemudi servo

pre-emphasis network
power stroke : langkah kerja
power switch board : papan hubung
untuk arus kuat
power supply : penyedia daya sumber
pembagi tenaga
power take of : alat gerak tenaga
power tire pump: pompa angin bennotor
power transfer relay : relai pemindah
tenaga
power transfer theorem : teorem pin
dahan daya
power transformer : trans formator te
naga
power transmission: transmisi tenaga
power transmission ratio : nisbah
transmisi daya
power truck: gerobak derek (bermo
tor)
power unit : instalasi tenaga (untuk
trem dan lain-lain)
power wrench : kunci mekanik untuk
m~nguatkan mur dan baut
practicable : dapat dikerjakan; dapat
dilaksanakan; dapat dipraktekkan
practicable : dapat dipraktekkan
practical : praktis
practical engineer : ahli mesin
practical geometry: ilmu ukur terpakai
practical units : satuan praktis
practical work: praktikum; latihan
practice: perlakuan; praktek; pelaksa
naan; pemakaian
prahu : perahu
pre-admission : pemasukan pendahu
luan
pre-amplifier: penguat muka; penguat
pertama
pre-cambrium : era zaman prekambri
urn
pre-emphasis : pra-tegasan
pre-emphasis network: jejala Uaring-

K amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

,\
"
C}

-".
ri-,
.;

~.

'-';=

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

,~

pre-fabricated

preparatory turning

an) prategasan
pre-fabricated: dibuat terlebih dahulu
'} preferential flotation : flotasi pilihan
.~ prefered orientation: azimut selektif;
"0 i
~
sudut datar selektif
~ pre-flight: sebelum penerbangan
'~ pre-heat : memanaskan lebih dahulu
. ~,
,~ pre-heater : alat pemanas pendahu1uan
,,_ preheating furnace : tanur pemanasan
mula (awal)
$"
S pre-heating instrument : pesawat pe
-2
manas pendahuluan
'>i
pre-ignition: penyalaan pendahuluan
pro-introduction: pemasukan penda
huluan
pre magnetisation : magnetisasi penda
huluan
pre release : pengeluaran pendahuluan
pre selector : preselektor; pra selektor
precarious : genting
precast : menuang lebih dahulu; men
eetak
precaution : tindakan-tindakan penga
manan; berjaga-jaga
precautionary measures : tindakan
tindakan pengaman
precession : lenggok; presesi
precious : berharga; murni
precious metal: logam acli ; logam mu
lia
precious stone : permata; manikarn
precipitan : bahan pengendap
precipitate : endapan; mengendap
precipitation : pengendapan; endapan
precipitation electrode : elektroda en
dapan
precipitation bardening : pengendapan
dan pengerasan
precipitation heat treatment : presi
pitasi pertakuan panas
precipitation statics : gangguan-gang
guan endapan

'p
~~

precise: presisi; teliti; seksama


precise measure : ukuran bersih
precision : ketelitian; kebenaran
precision amperemeter : ampere-me
ter presisi
precision grinding machine : mesin
asah presisi; bangku asah presisi
precision instrument : instrument pre
sisi; alat presisi; meter presisi
precision lathe : bangku bubut perka
kas
precision meter: pengukur teliti ; meter
presisi
precision method : metoda presisi
precision photometer: fotometer pres i
si
precision voltmeter : pengukur volt
(volt meter) persisi
precious metal : logam berharga
precious stone : batu mulia
preclusion: penutup; perintang
predissociation : pradisosiasi
preliminarY : sementara; mendahului
preliminary cleaning: pembersihan
pendahuluan
preliminary labour technical exercise
: latihan persiapan pekerjaan teknik
preliminary pusifier : alat pembersih
pendahuluan; aparat pembersih pen
dahuluan
preliminary scheme : rene ana penda
huluan; skema pendahuluan
premature ignition : penyalaan tak te
pat; penyalaan prematur
premises: persil; bangunan
premium : premi
preparation: bahan-bahan persiapan;
preparat; pengerjaan
preparation of coal : peneueian batu
bara
preparation of ore : pengolahan biji
prepar atory turning : pembubutan

K am u s T ek ni k L eng k a p E d is i T e rb a ru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

c pre-fabricated

preparatory turning

~;~

an) prategasan
pre-fabricated: dibuat terlebih dahulu
-0~" preferential flotation : flotasi pilihan
.~ prefered orientation: azimut selektif;
~)
-..
sudut datar selektif

.~ pre-flight: sebelum penerbangan

; pre-heat: memanaskan lebih dahulu

':!,
~ pre-heater: alat pemanas pendahuluan
")1
(!;_ preheating furnace : tanur pemanasan
v
mula (awal)
pre-heating instrument : pesawat pe
manas pendahul uan
pre-ignition: penyalaan pendahuluan
pro-introduction : pemasukan penda
huluan
pre magnetisation : magnetisasi penda
huluan
pre release : pengeluaran pendahuluan
pre selector: preselektor; pra selektor
precarious : genting
precast : menuang lebih dahulu; men
cetak
precaution : tindakan-tindakan penga
manan; berjaga-jaga
precautionary measures : tindakan
tindakan pengaman
precession : lenggok; presesi
. precious : berharga; mumi
precious metal: logam adi; logam mu
lia
precious stone: permata; manikam
precipitan : bahan pengendap
precipitate : endapan; mengendap
precipitation : pengendapan; endapan
precipitation electrode : elektroda en
dapan
precipitation hardening: pengendapan
dan pengerasan
precipitation heat treatment : pres i
pitasi pertakuan panas
precipitation statics : gangguan-gang
guan endapan
-:;

precise: presisi; teliti; seksama


precise measure : ukuran bersih
precision : ketelitian; kebenaran
precision amperemeter : ampere-me
ter presisi
precision grinding machine : mesin
asah presisi; bangku asah presisi
precision instrument: instrument pre
sisi; alat presisi; meter presisi
precision lathe : bangku bubut perka
kas
precision meter: pengukur teliti ; meter
presisi
precision method : metoda presisi
precision photometer: fotometer presi
si
precision voltmeter : pengukur volt
(volt meter) persisi
precious metal : logam berharga
precious stone : bam mulia
preclusion: penump; perintang
predissociation : pradisosiasi
preIiminarY : sementara; mendahului
preliminary cleaning : pembersihan
pendahuluan
preIiminary labour technical exercise
: latihan persiapan pekerjaan teknik
preliminary pusifier : alat pembersih
pendahuluan; aparat pembersih pen
dahuluan
preIiminary scheme : rencana penda
huluan; skema pendahuluan
premature ignition : penyalaan tak te
pat; penyalaan premamr
premises: persil; bangunan
premium : premi
preparation: bahan-bahan persiapan;
preparat; pengerjaan
preparation of coal : pencucian batu
bara
preparation of ore : pengolahan biji
preparatory turning : pembubutan

K amus Te k nik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

preparatory work
muka
preparatory work: pekerjaan persiap
an
prepare : menyiapkan; mengerjakan;
membikin; menyelesaikan
prepared paint : cat aduk
pro release : pengeluaran pendahuluan
prescription: ketentuan; aturan resep;
peraturan pemakaian
preselection: pra-seleksi; seleksi pen
dahuluan
pre selector : pra selector
presence : hadirat
presence chamber : ruang tamu
presence room : ruang tamu
present: persenan; kado; hadiah; hadir
presentation : presentasi (radar)
preservation: perlindungan; pengawet
an; pemeliharaan
preservative: penangkal; pencegah ru
sak; pengawet; bahan pengawet
presenvative for lumber : zat untuk
mengawetkan kayu
preserve: tahan lama; mengawetkan
preserving bottle : botol pengawet
preserving factory: pabrik pembuatan
makanan dalam kakng
_ reside : mengetahui
president: presiden; ketua
? ress : mencetak; menekan; penekan;
kempa; penampak
._ress and blow machine : mesin tiup
dan kemp a (pabrik gelas)
ess board : kertas yang dikempa
_ s button : tombol tekan
s cable : berita kawat telegram
~ coal : briket
~-ess contact : kontak kepit; kontak
~it

-s down : menekan ke bawah


fIlter: filter kempa; saringan te

pressure during, exhaust


press level: tuas penekan; tuas pengem~

fJ
~.

l.!

~
-~J

press board : papan; kemparan


press plate : pelat tekan
rt
press pump : pompa kempa
press reader: korektor pada perusaha ;1r.
an surat kabar dan lain-lain
~.
' ;'
press report: warta berita; laporan be- R
rita
press room: ruangan untuk memper
siapkan bahan-bahan yang akan di

i.

(I,

cetak
pressed glass: gelas coran; gelas tuangan
pressing: mendesak; menekan; mence
tak
pressing apparatus : aparat pendesak
pressing load : beban yang menekan
pressing point: titik kemp a
pressing ring : cine in tekan
pressing ring bolt : baut cincin; tekan
pressure: penekan; tegangan (gas) te
kanan.; desakan
pressure angle : sudut tekanan (roda
gigi)
pressure atmosphere : tekanan atmos
fir
pressure bomb: pengukur tekanan ta
nah
pressure cam : bubung tekan
pressure capacity: daya tekan; kemam
puan menekan
pressure circuit : sirkuit tegangan;
rangkaian tegangan
pressure clack : katup tekan
pressure coil : koil tegangan
pressure cut out : pengaman tegangan
pressure difference: beda tegangan
pressure drop : jatuh tekanan (men
dadak); turun tekanan
pressure during, exhaust: tegangan
buang

3 mus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

.'

,.,;

~.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

'. pressure fan

prick

~j

')~ pressure fan : kip as tekan


, : pressure fIlling: pengisian di bawah
~~,
tekanan
,'I
pressure fIlter : .!!~~.

'~
filter kempa;

.~
saringan tekan ,.. ~... ~., .

J pressure fuel

~'
ling: pengisi
'I)
an bahan bakar

di bawah teka
pressure filter
nan
:,1 pressure gas: gas tekanan
~:~ pressure gauge : pengukuran tekanan
~ pressure gas plant: instalasi gas tekan
P
pressure gauge: manometer; pengukur
tekanan ban; alat ukur tekanan zat cair
atau gas
pressure head : tinggi tekanan; tinggi
kempaan
pressure intensity : intensitas tekanan
pressure installation : alat (pesawat)
gas tekan; aparst tekan
pressure level : tingkat tekanan
pressure lubrication: semiran tekanan;
pelumasan dengan tekanan
pressure lucrative: tekanan yang me
nguntungkan
pressure meter : pengukur tekanan;
meter tekanan
pressure microphone : mikrofon te
kanan
pressure of liquid: tekanan zat cair
pressure of the atmosphere : tekanan
atmosfir
pressure of the rolls : tekanan canai
pressure of rear axle : tekanan pada
poros belakang
pressure of pitch line: tekanan gigi
pressure plate : plat tekan
pressure point : titik tekan
pressure producer gas: gas hasil te
kanan
\)

pressure ratio indicator : indikator


perbandingan tekanan pad a pesawat
pancar gas
pressure regulating valve : regulator
tekan pengaman
pressure regulation: pengaturan tega
ngan
pressure room : ruang tekan
pressure spindle: batang penekan; pa
ku penekan
pressure spraying : penyabutan tekan
pressure stage: tingkat tekanan
pressure step : tingkat tekanan
pressure tank : tangki tekanan; tangki
pemanas aspal untuk disemburkan pa
da waktu pembuatan jalan
pressure test: testa tekanan; percobaan
tekanan; uji tekanan
pressure transformer : transformator
tegangan
pressure valve : katup kempa; katup
tekan; empang tekan
pres~ure welding : pengelasan tekan
yaitu dengan cara mendesakkan pada
waktu logamnya masih dalam keadaan
plastik
pressure wheel : roda tekan
prevent: mencegah
prevention : pencegahan
prevention of accidents : pencegahan
kecelakaan
pretext: dalih
price: harga
price control : pengawasan harga; pe
ngontrolan harga
price current : daftar harga; tarip
price cutting : pemotongan harga
price list : daftar harga; daftar tar if
price regulation : perjanjian harga
prices guard wire : kawat pelindung
price (instrument ukur listrik)
prick: menusuk; menindih; menembus

Kamus Tekn i k Lengkap Edisi Ter b aru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

prick post
prick post : tiang antara (antara dua
tiang pokok)
pricker: benda yang runcing; misalnya
seperti jarum dan lain-lain
pricker bar : kait api; kait opak
primage : upah nahkoda
primary: utama; yang pertama; pokok;
primer
primary acid : asam primer
primary air : udara utama
primary alcohol : alkohol primer
primary amine : amin primer
primary battery: element primer; ba
terai primer
primary cell : unsur primer; element
pertama
primary circuit : rangkaian utama;
lingkar arus primer; sirkuit primer
primary colours: wama-wama pokok;
wama-wama dasar; wama primer
primary combustion : air udara pem
bakar pertama
primary connection : hubungan pri
mer; koreksi primer
!Jrimary crystal: hablur utama; kristal
utama
?rimary crystallization curve : kurva
kristalisasi utama
)Timary current: arus primer; ali ran
primer
._rimary electrical system : jala-jala
?rimer; sis tim elektrik primer
_-imary field : medan primer
::.rimary huninous standard : standar
:~ekuatan cahaya primer
_,. ary materials: bahan-bahan da
3 r; bahan baku; bahan-bahan utama
_ ary ore : bij ih utama
~ ary power : daya primer; tenaga
'~m er
~y

pressure : tegangan primer;


- sangan utama

primitive {)
;::.
primary quenching : pencelupan utarna
primary radiation : radiasi primer
primary recovery: pengolahan primer
primary road : jalan uta rna
primary settlement : penurunan yang
berjalan akibat pengaliran dari air
tanah; jadi akibat percobaan tegangan
efektif
primary slime : larutan utama
primary solid solution: larutan padatan utama
primary standard : standard primer
primary trainer: pesawat les permula
an
primary voltage : tegangan primer
primary winding: lHitan primer; gu
lungan primer
prime: permulaan; awal; pertama; pri
mer memberi cat dasar; menggelom
bang (uap ketel) ngeprim (uap ketel)
menjalankan
prime cost : biaya neto
prime motor : pesawat penggerak
prime mover: pesawat tenaga; sumber
tenaga; mesin awal gerak; mesin pe
ngubah bakar menjadi tenaga mekanik
prime number : bilangan yang tak
dapat dibagi
primer : penggalak dodol
priming: cat dasar; penggelombang
(uap) pengepriman (uap)
priming coat : lapis an cat dasar
priming colour: wama dasar; cat dasar
priming knife: pisau plamur
priming paper : kertas dasar; kertas
utama
priming pipe: pipa semprot pendahu
luan
priming water: air yang terbawa oleh
uap
primitive : sederhana; primitip; asli

9 m us T ekni k Lengkap Edisi Terbaru

~,

~.

JJ
n.

.r
~

~.
, ~,

(~
~

i"
~>

(h.

.,,
~

~.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.', primitive form

:~

'~
~~

i,
,~

.~

'!'

~J)

?-:,-,.)
~
~
~

:j

f~~
l.J

priority document

primitive form : bentuk asli; bentuk


lensi

yang sederhana
principle of effective stress : prinsip
primitive machine : mesin prim it if;
tekananllengkungan effektif
mesin yang sederhana
print: cetak; mencetak; stempel; grun
baran
principal: yang terutama; yang terpenting; kepala; pemimpin; atasan; direk- printed master: barang cetakan (buk:u)
tur
printer : pencetak; mesin pencetak;
principal axis : sumbu utama; sumbu
percetakan; tukang cetak (buku)
printer's
error : salah cetak

optis
principal clock: jam induk; jam utama printer's ink : tinta cetak

principal dimensions : ukuran-ukuran printer's proof: percobaan cetak; per


utama; dimensi utama
cobaan cetak
principal focus: titik api utama; fokus printer's varnish: pemis tukang cetak
utama
printing : percetakan
principal law : undang-undang utama printing apparatus : pesawat cetak;
mesin cetak; perlengkapan percetakan
principal materials: bahan utama; ma
printing art : seni cetak
terial utama
principal pint : titik utama (pacta pe I printing block: klise
ngambilan foto dimana temp at sumbll printing cost : biaya cetak; ongkos ce
lensa kamera berpotongan dengan
tak
film)
printing fee : upah cetak
principal plane : bidang utama
printing frame : bingkai cetakan
principal point: titik perternuan (lensa) printing height : tinggi tekanan
titik mata (perspektit)
printing ink : tinta cetak
principal product: hasH utama; hasil printing in four colours : cetak empat
pokok
warna
principal quality: sifat utruna; sifat po- printing level : lengan penekan
kok
printing letter : huruf cetak
principal rafter: kasau kap (atap)
printing lines : runbang penekan
principal series : deret utama
printing machine : mesin cetak
printing office: kantor percetakan; perprincipal strain : tegangan utama
principal stress : tegangan utama
cetakan
principle: prinsip; asas; dasar; dasar printing paper : kertas cetak
printing press: pres-cetak; apitan cetak
pengertian
principle of action and reaction: asas printing roller : rol cetak
aksi dan reaksi
printing shop : percetakan
printing telegraph : telegrap cetak
principle of correspondence: asas ko
respondensi
printing type : huruf cetak
principle of conservation of energy I printing work: percetakan
asas kekebalan masa; asas kekebalan priority : tingkat; prioritet
tenaga
priority date : tanggal prioritas
principle of equivalence: asas ekuva- priority document : bukti prioritas;

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~~

'li

' ).1
~

'l

.J
l'
~

t.jJ

,,

-0

j'

..

:~

"'~l

:.J

primitive form

priority document

primitive form : bentuk asli; bentuk


lensi
yang sederhana
principle of effective stress : prinsip
tekanan/lengkungan effektif
primitive machine : mesin primitif;
print: cetak; mencetak; stempel; gam
mesin yang sederhana
baran
principal: yang terutama; yang terpen
ting; kepala; pemimpin; atasan; direk printed master: barang cetakan (buku)
tur
. printer : pencetak; mesin pencetak;
principal axis : sumbu utama; sumbu
percetakan; tukang cetak (buku)
printer's error ; salah cetak
optis
principal clock: jam induk; jam utama printer's ink : tinta cetak
principal dimensions: ukuran-ukuran printer's proof; percobaan cetak; per
cobaan cetak
utama; dimensi utama
principal focus: titik api utama; fokus printer's varnish; pemis tukang cetak
utama
printing : percetakan
principal law : undang-undang utama printing apparatus : pesawat cetak;
principal materials: bahan utama; ma
mesin cetak; perlengkapan percetakan
printing art : seni cetak
terial utama
principal pint: titik utama (pada pe printing block : klise
ngambilan foto dimana temp at sumbu printing cost : biaya cetak; ongkos ce
tak
lensa kamera berpotongan dengan
film)
printing fee : upah cetak
principal plane: bidang utama
printing frame : bingkai cetakan
principal point: titik pertemuan (lensa) printing height : tinggi tekanan
titik mata (perspektif)
printing ink : tinta cetak
principal product : hasil utama; hasil printing in four colours : cetak empat
pokok
wama
principal qUality: sifat utama; sifat po printing level : lengan penekan
kok
printing letter : huruf cetak
principal rafter: kasau kap (atap)
printing lines : ambang penekan
principal series : deret utama
printing machine : mesin cetak
principal strain : tegangan utama
printing office: kantor percetakan; per
principal stress : tegangan utama
cetakan
principle: prinsip; asas; dasar; dasar printing paper : kertas cetak
pengertian
printing press: pres-cetak; apitan cetak
principle of action and reaction: asas printing roller : rol cetak
aksi dan reaksi
printing shop : percetakan
principle of correspondence: as as ko printing telegraph : telegrap cetak
respondensi
printing type : huruf cetak
principle of conservation of energy printing work : percetakan
asas kekebalan masa; asas kekebalan priority : tingkat; prioritet
tenaga
priority date : tanggal prioritas
principle of equivalence: asas ekuva priority document : bukti prioritas;

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

,s

~~

'~

'}J
J

i"

.~
'0
l'
'J

1
t

'I)

"'_
c
v

:,~

=
f'~)
;~

primitive form
primitive form : bentuk asli; bentuk
yang sederhana
primitive machine : mesin primitif;
mesin yang sederhana
principal: yang terutama; yang terpen
ting; kepala; pemimpin; atasan; direk
tur
principal axis : sumbu utama; sumbu
optis
principal clock: jam induk; jam utama
principal dimensions: ukuran-ukuran
utama; dimensi utama
principal focus: titik api utama; fokus
utama
principal law : undang-undang utama
principal materials: bahan utama; ma
terial utama
principal pint : titik utama (pacta pe
ngambilan foto dimana tempat sumbl.l
lensa kamera berpotongan dengan
film)
principal plane : bidang utama
principal point: titik pertemuan (lens a)
titik mata (perspektif)
principal product : hasil utama; hasil
pokok
principal quality: sifat utama; sifat po
kok
principal rafter: kasau kap (atap)
principal series : deret uta rna
principal strain : tegangan utama
principal stress : tegangan utama
principle: prinsip; asas; dasar; dasar
pengertian
principle of action and reaction: asas
aksi dan reaksi
principle of correspondence: asas ko
respondensi
principle of conservation of energy
asas kekebalan masa; as as kekebalan
tenaga
principle of equivalence : asas ekuva

priority document

lensi
principle of effective stress : prinsip
tekanan/lengkungan effektif
print : cetak; mencetak; stempel; gam
baran
printed master: barang cetakan (buku)
printer : pencetak; mesin pencetak;
percetakan; tukang cetak (buku)
printer's error : salah cetak
printer's ink : tinta cetak
printer's proof: percobaan cetak; per
cobaan cetak
printer's varnish: pemis tukang cetak
printing : percetakan
printing apparatus : pesawat cetak;
mesin cetak; perlengkapan percetakan
printing art : seni cetak
printing block: klise
printing cost : biaya cetak; ongkos ce
tak
printing fee : upah cetak
printing frame : bingkai cetakan
printing height : tinggi tekanan
printing ink : tinta cetak
printing in four colours : cetak empat
wama
printing level : lengan penekan
printing letter : huruf cetak
printing lines : ambang penekan
printing machine : mesin cetak
printing office: kantor percetakan; per
cetakan
printing paper : kertas cetak
printing press: pres-cetak; apitan cetak
printing roller : rol cetak
printing shop : percetakan
printing telegraph : telegrap cetak
printing type : huruf cetak
printing work : percetakan
priority : tingkat; prioritet
priority date : tanggal prioritas
priority document: bukti prioritas ;

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

production well testing ~

prism
dokumen prioritas
prism: prisma; sebuah bentuk yang
pada ujung dan pangkalnya berupa
bidang segitiga atau segi lima dan se
bagainyayang sarna bentuk; arah dan
luasnya
prism aerial : antena prisma
prism fonuculars : teropong prisma
prism telescope : teleskop prisma
prism stereoscope : stereoskop prisma
prismatical : bentuk prisma
prismatical compass: kompas prisma;
kompas soket dilengkapi dengan pris
rna yang dapat mengadakan pembaca
an sudut sebesar satu derajat
prismatical glass : kaca prisma
prismatical lengthening piece : pe
mancangan bentuk prisma
prismatical milling cutter: frais pris
rna
prismatical spectrum: spektrum pris
matis
prismoid : prismoida
private : partikulir; pribadi
probability: kemungkinan besar; digu
nakan pada ilmu statistik untuk mem
perkirakan jumlah kemungkinan ter
jadinya suatu peristiwa yang diban
dingkan dengan segala jlimlah ke
mungkinan
probability calculus: perhitungan ter
kaan; kalkulasi kemungkinan
probable error: kemungkinan kesalah
an
probable ore: bijih tereka
probe : besi kemah; jarum penduga;
pemeriksaan
probing: prob; saluran uji pemeriksaan
-:Jf oblem : masalah; soal
:;;ocedure : metoda; cara; cara kerja
7!'Ocess annealing : proses anil
ess of combustion : proses pem

-------------------

bakaran
process of evaporation: proses penguapan
process of fermentation: proses meragi
process of lighting: proses pencahayaan
process verbal : proses verbal
procuring : pembelian; perolehan;
penghasilan
produce: menghasilkan; membuat
(barang)
produce broker : makelar; perantara
produce trade: peroiagaan barang-ba
rang
producer: yang menghasilkan; produ
sen
producer gas : gas generator
producer gas plant : instalasi gas gen
erator
product : produk; hasil
product of combustion: hasil pemba
karan
product of current : arus produksi
production: produksi; penghasilan
production at large scale : produksi
massa
production lathe: mesin bubut produk
SI

production line : rantai produksi; lini


produksi
production of current: produksi arus;
pembangkitan arus
production of metal : produksi logam
production of oil : produksi minyak
production of petroleum : produksi
minyakbumi
production of steel : produksi baja
production of steam : produksi uap
production sharing contract : kontrak
bagi hasil
production well testing: uji produksi

a mus Teknik Lengkap Edisi Ter 'b aru

~:
(
..

_\I
rt.

J,.
~
r;

~.
,~

(~

~
~"
,~

,.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:H production capacity
,!

~t

.J
~,

1
.

'<.JJ

?_
U
~?~
S

:,1
~s

=:
p .

sumur
production capacity: daya produksi;
kapasitet produksi
productive capacity: kemampuan pro- I
duksi; daya produksi; produktiyit,as

productivity: keuletan

profession : jabatan; kejuruan; yak;

perusahaan
professional instruction: pendidikan
kejuruan
professional journal: majalah kejuru I
an
professional knowledge : pengetahuan
yak (ahli)
professional literature: literature ke
juruan; literature yak
I
professional periodical: majalah yak;
majalah kejuruan;
professional school : sekolah pertu
kangan; sekolah kejuruan
professional study : studi kejuruan;
belajar kejuruan
profilated : diprofilkan
profile: gambar profil; bangun (ruang
muatan);bentuk;'tampang;penampang
lintang
profile iron : besi profil
profile paper: kertas profil; kertas yang I
berkotak-kotak; untuk menggambar .
profil : muka tanah
profile steel : besi/baja profil baja pe
nampang
profiled: diprofil; dibentuk
profiled cutter : frais profil
profiled instrument: instrumen profil;
perkakas profil
profiled cath : mistar profil; papan ben
tuk
profit: untung; laba; keuntungan
profit and loss: keuntungan dan keru .
gian
profitable: membawa untung ; memberi

prolong
keuntungan
programme : tertib aeara; programa;
aeara
programme level: arus program
programme line : garis program; Iini
program
programme signal : sinyal program
progress : kemajuan; perbaikan
progression: deret; pengukuranjaring
jaring
progressive: progresif
prohibited : dilarang
prohibited area : daerah terlarang
prohibition: larangan
project: proyek; raneangan; mempro
yeksikan; pereneanaan
projecttile force: gaya pendorong; gaya
penggerak gaya gerak
projection: proyeksi; reneana; bagan;
proyeksi
projection apparatus: aparat proyeksi;
alat proyeksi; pesawat proyeksi
projecti~n box: kamar proyeksi; sel
proyeksi
projection distance: jarak proyeksi
projection drawing: gambar proyeksi
projection lamp : lampu proyeksi
projection lantern : lentera proyeksi
projection room: kamar proyeksi
projection screen : layar proyeksi
projection spot : bintik proyeksi
projection tube: tabung sinar katoda
untuk proyeksi
projector: proyektor; lampu sorot; pe
rencana; lentera proyeksi
projector apparatus: aparat proyeksi;
pesawat proyeksi; alat proyeksi
projector efficiency: daya guna pro
yektor
projector lamp : lampu proyektor
projector lantern : lentera proyektor
prolong: perpanjangan (waktu)

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

prolongation

proportional {)
~,

prolongation: penyambung; bagian


sambungan
promethium : prometium; Pm
promote: menambah; menaikkan; me
majukan
promotor : promotor; pengembang
prong: gigi
pronst's law: hukum pronst
prony brake: sangga prony; rem prony
proof : keterangan; bukti; kenyataan;
tanda; percobaan cetak; membuat ta
han api/air
proof againt : tahan terhadap
proof correction : koreksi pada cetak
percobaan
proof impression : cetak percobaan
(buku)
proof load : beban percobaan
proof reader : korektor
proof reading: koreksi (cetak perco
baan)
proof sheet: lembar percobaan; cetak
an percobaan
proof stick : tongkat dug a
proof sphere : bola percobaan
proof test: uji percobaan
prop: menyokong; tupang; sangga; ca
ngak; tiang tupang; penyokong; pena
han
?ropaganda : propaganda; saranan
;>ropagate : merambat (suara; cahaya
dan lain-lain)
propagation: perambatan (cahaya; sua
ra)
~pagation velocity: kecepatan pe
rambatan
__ opane : propan
::-:opel : mendorong; menggerakkan
_:-opellant : alat pendorong; gaya do
~;)Ilg; gaya penggerak
: peller: baling-baling (kapal atau pe
~ 3wat udara) alat pendorong; kapal

~m us

uap baling-baling
propeller blade: daun baling-baling
propeller boss: nabe; kuduk; nabe baling-baling
propeller fan : ventilator baling-baling
propeller frame: bingkai baling-baling
propeller gear : lengkapan penggerak
propeller post: haluan baling-baling
propeller power: gaya pendorong bal
ing-baling; gaya penggerak baling
baling
propeller shaft : poros baling-baling
(kapal); poros pnggerak (mobil)
propeller tip :
ujung baling
baling
propeller tube : ,
tabung baling
baling
propeller tur
propeller tube
bine : turbin
baling-baling
propelling force tenaga pendorong
baling-baling; tenaga penjalankan bal
ing-baling
propelling gear: mesin pendorong bal
ing-baling; mesin penjalan baling
baling
proper fraction : pecahan mumi
proportion : perbandingan
property: sifat; harta benda; kepunya
an; milik
property of logarithm: sifat logaritma
prop jet turbin : baling-baling (mo
tor)
propolis : lilin putih
proportion : perbandingan seharga;
perbandingan sifat sebanding; ukuran;
bag ian
proportionable : sebanding
proportional : sepadan; sebanding;

Teknik Lengkap Edisi Terbaru

~
5

,t

0i

-"
rt,
-.

~'
~'

";:'

(;:

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

prolongation

proportional

prolongation: penyambung; bagian


sambungan
promethium : prometium; Pm
promote: menambah; menaikkan; me
majukan
promotor: promotor; pengembang
prong: gigi
pronst's law: hukum pronst
prony brake: sangga prony; rem prony
proof : keterangan; bukti; kenyataan;
tanda; percobaan cetak; membuat ta
han api/air
proof againt : tahan terhadap
proof correction : koreksi pada cetak
percobaan
proof impression : cetak percobaan
(buku)
proof load : beban percobaan
proof reader : korektor
proof reading : koreksi (cetak perco
baan)
proof sheet: lembar percobaan; cetak
an percobaan
? roof stick : tongkat duga
;roof sphere: bola percobaan
__!"oof test: uji percobaan
- :np : menyokong; tupang; sangga; ca
~ ; tiang tupang; penyokong; pena
- '':1

70lganda : propaganda; saranan


_agate: merambat (suara; cahaya
_.::: lain-lain)
_ ~atioD : perambatan (cahaya; sua
~ation

velocity : kecepatan pe

-=.. ~tan

e : propan
: mendorong; menggerakkan
ant : alat pendorong; gaya do
--=- gaya penggerak
a- : baling-baling (kapal atau pe
'jdara) alat pendorong; kapal
""J S

~()
~,

uap baling-baling
propeller blade; daun baling-baling
propeller boss: nabe; kuduk; nabe bal- ()
ing-baling
r;-.
propeller fan; ventilator baling-baling ,~
propeller frame: bingkai baling-bal- r;~-'
ing
~.
propeller gear : lengkapan penggerak R
propeller post: haluan baling-baling
propeller power: gaya pendorong baling-baling; gaya penggerak baling- c,
baling
propeller shaft: por~s baling-baling
(kapal); poros pnggerak (mobil)
propeller tip :
ujung baling
baling
propeller tube :
tabung baling
baling
propeller tur
propelle r tube
bine ; turbin
baling-baling
propelling force tenaga pendorong
baling-baling; tenaga penjalankan bal
ing-baling
propelling gear: mesin pendorong bal
ing-baling; mesin penjalan baling
baling
proper fraction : pecahan mumi
proportion : perbandingan
property: sifat; harta benda; kepunya
an; milik
property of logarithm: sifat logaritma
prop jet turbin : baling-baling (mo
tor)
propolis : lilin putih
proportion : perbandingan seharga;
perbandingan sifat sebanding; ukuran;
bagian
proportionable ; sebanding
proportional : sepadan; sebanding;

Teknik Lengkap Edisi Terbaru

-~,.

,~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:~

,~
~l

1,'<
~

'"'~
.~

~,

~~

G
2"
~

:2
r}

==
P

proportional compass
berbanding; seharga; berimbangan;
berpaduan; berbandingan
proportional compass: jangka reduksi
proportional counter : alat cacah se
banding
proportional factor : faktor pen1ban
ding
proportional limit : batas lintang
proportional line : garis-garis seban
ding
proportional region: daerah sebanding
proportional ruler : mistar banding
proportionality: sifat sebanding
proportionate: sebanding
propriety article : barang paten
propriety right : hak milik; hak paten
propulsion: gaya dorong; penggerak
kan
propUlsion engine: mesin pendorong;
mesin penggerak
propulsive force: gaya pendorong; ga
ya penggerak
propulsive efficiency : randemen gaya
dorong
propylization : propilitisasi
prospect : penyelidikan/pemeriksaan
biji
prospect glass : teropong
prospect pit: penggerekan percobaan;
pemboran percobaan
prospect tunnel: terowongan prospeksi
prospecting : prospeksi
prospector : peneliti tanah; peneliti
tambang (untuk mencari barang-ba
rang tambang); prospektor
prospectus : prospektus
prosperity : kemakmuran
protect : menyelamatkan; melindung
kan.mengamankan; melindungi
protecting cover: bungkus pelindung;
sampul pengaman
protecting pillar: pilar pengaman; pi-

protozoa
lar pelindung
protecting plate : pelat api
protecting ring : cincin (gelang) pelin
dung
protecting tube: tabung pelindung
protecting wire: kawat pelindung; ka
wat pengaman
protectinium : protektinium; Pa
protection : penyelamatan; pengaman
an; perlindungan
protection angle iron : besi siku pe
lindung
protection strip : pinggiran peyangga
protective armature .: pesawat pelin
dung; alat pengaman
protective cap : kap pelindung
protective coating : lapisan pelindung
(terhadap korosi)
protective device : lengkapan penga
man
protective gap : titian cetus api pelin
dung/pengaman
protectiye glasses: kacamata pengama
nan; kacamata pelindung
protective system: sistim pengamanan;
sisitim perlindungan
protector : lengkapan pengaman; pro
tektor; alat pelindung
prothromoin : salah satu faktor pembe
kuan dalam darah
proton: proton: bag ian dari atomyartg
mengandung tenaga listrik.
protract: memperpanjang; meregangl
menggambar denga(n ;skgla
protractile: dapat diregang; dapat di
perpanjang
protraction: perpanjangan; peregang
an; gambar dengan skala
protractor: busur derajat alat penentu
derajat lingkaran
prototype : model pertama
protozoa : hewan bersel satu

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.G proportional compass

.'<

~~

')J
-:~

1.
~

i'

1-

tiJ
(~

"-'
""
.B

~}

==
l'

berbanding; seharga; berimbangan;

berpaduan; berbandingan

proportional compass: jangka reduksi

proportional counter : alat cacah se


banding
proportional factor : faktor peniban- I
ding
proportional limit : batas lintang
proportional line : garis-garis seban
ding

proportional region: daerah sebanding

proportional ruler: mistar banding

proportionality: sifat sebanding


proportionate: sebanding
propriety article : barang paten
propriety right : hak milik; hak paten
propulsion: gaya dorong; penggerak
kan
propulsion engine: mesin pendorong;
mesin penggerak
propulsive force: gaya pendorong; ga
ya penggerak
propulsive efficiency : randemen gaya I
dorong
propylization : propilitisasi
prospect : penyelidikan/pemeriksaan
biji
prospect glass : teropong
prospect pit : penggerekan percobaan;
pemboran percobaan
prospect tunnel: terowongan prospeksi
prospecting : prospeksi
prospector : peneliti tanah; peneliti
tambang (untuk mencari barang-ba
rang tambang); prospektor
prospectus : prospektus
prosperity : kemakmuran
protect : menyelamatkan; melindung
kan. mengamankan; melindungi
protecting cover : bungkus pelindung;
sampul pengaman
protecting pillar: pilar pengaman; pi-

protozoa
lar pelindung
protecting plate : pelat api
protecting ring : cincin (gelang) pelin
dung
protecting tube : tabung pelindung
protecting wire: kawat pelindung; ka
wat pengaman
protectinium : protektinium; Pa
protection: penyelamatan; pengaman
an; perlindungan
protection angle iron : besi siku pe
lindung
protection strip : pinggiran peyangga
protective armature : pesawat pelin
dung; alat pengaman
protective cap : kap pelindung
protective coating : lapisan pelindung
(terhadap korosi)
protective device: lengkapan penga
man
protective gap : titian cetus api pelin
dung/pengaman
protectiye glasses: kacamata pengama
nan; kacamata pelindung
protective system: sistim pengamanan;
sisitim perlindungan
protector : lengkapan pengaman; pro
tektor; alat pelindung
prothromoin : salah satu faktor pembe
kuan dalam darah
proton: proton: bagian dari atomyartg
mengandung tenaga listrik.
protract: memperpanjang; meregang/
menggambar denga(n ;skgla
protractile: dapat diregang; dapat di
perpanjang
protraction: perpanjangan; peregang
an; gambar dengan skala
protractor: busur derajat alat penentu
derajat lingkaran
prototype : model pertama
protozoa : hewan bersel satu

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

protrude
protrude : menonjol keluar (kedepan)
protuberance: taju
proustile : prustit
prove : membuktikan; menyatakan
prove coal reserves : cadangan batuba
ra teruji; cadangan batubara pasti
prove ore reserves: cadangan bijih ter
uji; cadangan bijih pasti
provide : memperlengkapi dengan
proving ring: cincin uji; untuk pengu
kuran beban suatu konstruksi

provioning : pembekalan

provision : pembekalan

provision-store: gudang makarun; gu


dang provisi
provisional : sementara
provisions : bahan makanan; provisi
prow : haluan kapal
prow-post : haluan depan
promixate analysis : analisa proksimat
prudence : ke61ja:ksariaan
prune: menutuh; memapat; meranting
pruning hook: pisau pemotong dahan;
pisau sadap
pruning knife : pisau peranting; pisau
sadap; pisau tutuh
pruning shears: gunting peranting;
gunting kebtin
prussian blue : biru berlin
pry: tuas
pseudo adiabatic: process proses adia
batik semu
pseudo crystals: hablur semu
pseudocolar :skalar semu
pseudocolar coupling : sambatan sa
klar semu; kopeling saklar semu
yseudocolar field: medan skalar semu
~ eudocolar particle : zarah skalar se
mu; partikel skalar semu
pseudovector : vektor semu; pseudo
vektor
psi: psi

. puddled clay l)
psi function : fungsi psi
psychiater : ahli penyakit jiwa
psychoanalysis: ilmujiwa tentang alam
bawah sadar
psycho physiological test: pemeriksaan
kesehatanjasmani untuk suatujabatan
tertentu
psychosomatic : mengenai adanya hubungan antara penyakit jasmani dengan jiwa
psychosomatic nurosis : mengenai ada
nya hubungan antara penyakit jasmani
dengan syaraf
psychosomatology : ilmu yang mempe
lajari bahwa terdapatnya hubungan
antara penyakit jasmani dengan jiwa
public : umum; orang banyak; publik
public call office: sel telephon umum
public service vehicle : alat angkutan
umum

P'fffflic' (Ir rlr<5if

(elerrh6'ff (fffl(ff

public work : pekerjaan umum


publication : publikasi
publicity : publikasi
publisher : penerbit
pudding stone : batuan yang berleng
ketan mengandung batu-batu bulat
puddle: mengaduk; kumbang; limbah
an; menutup dengan tanah liat kedap
air; membuat tahan air
puddle ball : bola pengocek lumpur
(lempung)
puddle bar : batang pengocek lumpur
(lempung)
puddle iron: besi kocekan lumpur
(lempung)
puddle steel : baja kocekan lumpur
(lempung)
puddle iron: besi aduk
puddle steel : baja aduk
puddled clay : tanah liat penyumbat;
lempung kedap air

<.. amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

~
~

_Q
rL
-E

~'
~,

,~

1,
,.'"

(f:.
~,

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~

:~

puddling furnace

~0 puddling furnace : dapur aduk


..:: puddling machine: mesin aduk
'~, puddling process : proses aduk
~ puddling slag : terak aduk
8~ puffed: gembung
.~ pug milt : mesin remas tanah tiat
OJ
pull: menarik; menyentak; merobek
pull bell: bel tarik; giring-giring tank
"- pull chain : rantai tarik
pull contact: kontak cabut; kontak tarik
J:
.~ pull down: menarik te bawah; merom
."
bak
r} pull lift : alat tank angkat
pull off : isolator beingkok
P pull off spring : pegas penarik balik
pull up : pemberhentian; tempat pem
berhentian
pull switch: sakelar tarik; kontak tarik
pulled out : dicabut; tercabut
pulley : katrol; kerek; puli; cakera sa
buk mesin; cakera dawai
pulley and flywheel lathe : bangku bu
but karusel; bubutan karusel
pulley blocks: takal; blok angkat
pulley frame : rangka puli; rancangan
puli
pulley in step : cakram tingkat; puli
tingkat; puli menara
pulley lathe: bubutan dengan transmisi
sabuk
pulling strain ; tegangan tarik
pullman train ; kereta api pullman
pulsatance : frekuensi lingkaran
pulmotor : motor dorong
pulp; bubur; pulp
pulp density: densiti; beratjenis bubur
(pulp)
pulp sand; bubur pasir; pulp pasir
pulping; pembuatan bubur (pulp)
pulsate: menusuk; menumbuk; teratur;
mengalir secara terhenti-henti
pulsating current : arus rata menum

pummel
buk; arus rata bergetar
pulsation : getaran; pulsasi
pulsator jig: jig dorong
pulsatory : menggetar
pulsatory current : arus getar
pulse-frequency: frekuensi impuisi
pulse frequency modulation; modula
si frekuensi impulsi
pulse modulation : modulasi impulsi
pulse height modulation; impuls nno
dulasi tinggi
pulse lenght modulation: impuisi mo
dulasi panjang
pulse phase modulation: impulsi mo
dulasi fasa
pulse time : lamanya impulsi
pulse time modulation : impulsi mo
dulasi temp at
pulsojet motor: pancar gas pulsasi:
pulso-jet
. pulsometer pump : pompa pemindat
yang bekerja dengan tenaga uap dar.
dapat memompa air yang sari ga:
kotor
pulverization : pulverisasi; menjac:
tepung; pengabutan
pulverizator : aparat pengabut
pulverize: menumbuk hal us; megabu:
kan; menjadikan tepung
pulverized coal : serbuk batubara
pulverizer : aparat pengabut
pulverizing mill : pabrik penggeru~a:
pulverulent : bentuk tepung; ben
serbuk
pmnicate : dilicinkan
pumice: batu timbul; batu apung
pumice concrete : beton batu timbt::
beton batu apung
pumice sand: pasir batu timbul; pas ___
batu apung
pumice stone: batu timbul; batu apu:- i
pummel: penumbuk (tanah)

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terba ( _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

pure repeater

- p
_::mp : pompa; alat untuk menyedot
:::au menaikkan cairan atau gas dalam
~: p a

p barrel : tubuh pompa


bore : pemboran pompa
p brake : engkol pompa
p compartment kompartmen
:..Jmpa

::::up cover: tu

~:p pompa

p cylinder :

~ ~: inder pompa

p drill : bor

----~-'
~ mpa; gerek
pump cylinder
:: )mpa
--::TIp hose : slang pompa
p impeller blade : sudu poropa
~ p out : memompa keluar
p nozzle : perecik pompa
--4-np piston: torak pompa
p plunger : plunyer pompa
p plunger cylinder: silinder plu
=:.er pompa
prod: batang pompa
p up : memompa ke atas
p handle: ayunan pompa; engkol
- _mpa; handel pompa
~p housing : badan pompa
~p of water of condensation: pom
-.:.. airkondensasi
per : tukang pompa
ping arrangement : perlengkapan
:-::mpa; persiapanJsusunan pompa

_ ping derrick : menara pompa

ping engine : mesin pompa

ping gear : transmisi pompa

-=nping installation: instalasi pompa


ping plant: instalasi pompa
.::nping rate: kecepatan pompa_

ping rod : batang pompa

ping shaft : sumbu pompa

-21ping speed: kecepatan pompa

~p

..

pumping station : stasiun pompa;


pumping wheel : sumur pompa
pun : menumbuk sampai padat
punch: derip; pembenam; pahatbulat;
penebuk; penembus; menebuk; lebuk; tembusan; melubang; mendesak;
keluar dengan derip
punch bed : landasan pelubang
puncheon: penembus; pelubang; derip;
bor runcing; tiang; batang dukung
tegak
punching: sumbat; (sahap) lubang; pelubang paku keling pada baja
punching and shearing machine: mesin penggunting dan pelubang
punching nipple: batang pelubang;
nipel penembus
p-unching press: mesin penembus; me
sin pelubang
punching shear: tegangan pembolong
an
puncture: mendapat bocor; menusuk;
lubang kecil; suntikan
pungent smell : bau yangmenusuk
puuner : penumbuk (tanah)
punning: pemadatan (tarrah)
pupin coil: koil pupin(teJephon); gu
lungan pupin.
puppet : kepala lepas (bubutan)
puppet head centre: paksi kepala lepas
(bubutan)
puppet stock: kepala Jepas (bubutan)
purchase: mengangkat (pakai tuas)
menghela jangfcar; perlengkapan
tuas; titik tangkap; pembelian
purchaser : pembeli
purchasing value: nilai beli
pure : jernih; bersih; mumi; suci
pure coal : batubara-teracu; batu bara
bersih
pure repeater: penggalang mumi; pe
cahan repetan murni

9 mus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

Q
t,:.
~~

.
'

_\2
ri.

,E,.
~

~.
';'

l.
,-'"
(r~
~
~.

5
P

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:;

:~

,~
.;~

~::'

.j

?.~

"J.J
?;_
v

1
"

;g
\.-1

purgative
purgative: pencahar
purge: memumikan; membersihkan;
menguras
purging cock : keran kuras
purification: pembersihan; pennumian
purification plant : instalasi pember
sihan; instalasi pemumian
purifier: pesawat pemurni; bahan pe
mumi; alat pembersih
purify: memumikan; membersihkan
purify: kebersihan; kemumian
purlieu: tepi; pinggir; sisi; garis keli
ling
purlin: gordeng; penceret; gelagar
purple ore : bijih ungu
purse : dompet
purveyor : rekaman; langganan
push : sorong; menolak; mendorong;
tumbukan; bergeser; mendesak; tom
bol tekan
push bell : bel tekan
push bench : bangku dorong
push button : tombol tekan; tuts
push button control: perlengkapan ke
mudi dengan tombol tekan
push button switch : sakelar tombol
tekan
push car : gerobak tangan; kereta do
rong
push contact : kontak tekan
push door : pintu dorong; pintu sorong
push in : menyorong ke dalam
push pull amplifier : penguat neraca
push pull fmal stage : tingkat akhir
neraca
push pull modulator: modulator nera
ca
push pull oscillator : osilator neraca
push rod : batang tekan; batang pene
kan
push shovel : singkup keduk; sebuah
alat pada mesin g;lli tanah untuk men

=
p

pyramide aerial
dorong tanah
pusher : penggerak; pesawat udara de
ngan baling-baling pendorong; alar
pendorong
pusher aeroplane : pesawat udara de
ngan baling-baling pendorong
pusher screw: baling-baling pendorong
pusher tractor : traktor pendorong
pusher tug : kapal pendorong
put : menempatkan; meletakkan; me
nyetel; menaksir; menguraikan; me
masukkan
put away: menghilangkan; meniadakar.
put back : mengembalikan
put down: meletakkan; menurunkan:
mencatat; menuliskan
put in : memasukkan; menaruh di da
lam; menghabiskan
put off : melepaskan; menangguhkan:
menunda; menolak
put to : memasang
put together: memasang; menyatukar:
put up : membangun; yang direncana
kan Iebih dahulu
put upon: membebankan; memperda
yakan
putrefaction : membusuk; rusak
putrefactive process: proses membt:
suk
putrefy: menjadi busuk; menjadi rusiL
putter: pemakal; tukang dempul
putty: dempul; cat penambal; abu c
mah; meneguhkan dengan dempul
putty knife : pisau dempul
pycnometer : piknometer; penguk -
bobot jenis; pengukur berat jenis; pe
ngukur kerapatan tanah
pylon: tiang (konstruksi) baja; men;c
pyramidal : bentuk limas; bentuk p:
ramid; secara limas
pyramide aerial: antena piramid; an e
na limas

Kamus Teknik Lengkap Edisi ferbar _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

quadruple engine (9
~'

_ it : pirargirit
:imbunan kayu pembakar mayat
: pirit; tanah tambang yang ba
-=. mengandung belerang
""' furnace: tanur pirit; tungku
- ; ian pirit
smelting: peleburan bijih pirit
3pi; piro
::kctric : piro elektrik

::site : pirolusit

-:-' ~ : pirolisis

= agnetic : piro maganetik

= etallurgy : metalurgi api

d er : pirometer; alat untuk me


:r panas log am
~=1er tube: tabung pirometer; ta
_ ?engukur panas logam
.a ric cone : kerucut lurner
_ .;; ry : pirometri
rphite : piromorfit
, : pirop
..:-x ic : pirofor
'cal : piroteknis; kembang
= engenai kembang api
e : piroksen

_ e : piroksenit

":Ie : pirotit

:ceti kecil; kotak kecil

_:al) : kwintal; ukuran berat 100


0) : kwarto; ukuran kertas
-....:;: lebih 9x12 inci
tity) : kwantitas; jumlahnya;
4IIya
-: gi empat; pe1ataran; a1un-alun
=:Jgle : segi empat; pelataran; bu
~kar

anous : bertangan empat


system: sistim segi empat;

~e

J S

sistim bujur sangkar


quandrungular : bersegi empat; bersisi
empat
quandrant : kuadran; busur 90; seperempat lingkaran
quadrant dividers: jangka bagi dengan
kuadran
quadrant electrometer : elektrometer
quadrant electroscope : elektroskop
kwadran
quadrant iron: besi kwadran; besi segi
empat kwardan
quadrant tiller : kuadran kemudi
quadrantal : bentuk kuadran
quadrantal bearing : sudut rata Itwa
dran; sudut kurang dari 90 terhadap
utara selatan barat timur
quadrate : pangkat dua; kuadrat
quadrate : bujur sangkar; segi empat
quadrate number : bilangan kwadrat
quadratic equation : persamaan kwa
drat; persamaan pangkat dua
quadratic factor : faktor kuadrat
quadratic root : akar persegi empat
quadratic system: sistim tetragonal
quadrature: pengkuadratan; kwadratur
quadrature component : komponen
reaktif
quadrature tube : tabung reaktansi
quadrilateral: bersegiempat; bersudut
empat; bersisi empat
quadrillion: bilangan dengan 115 not
di Amerika dan Perancis atau 24 not
di Inggrisdan Jerman
quadriplane : pesawat sayap empat
quadripole : kutub empat; berlubang
empat
quardivalent : bemilai empat; tetrava
len
quadruple : lipat empat
quadruple engine : mesin kwadrupel
(mesin ekspansi lipat empat)

Teknik Lengkap Edisi Terbaru

'.t

_Q
(1-.

-$
;'
~

'::

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

" quadruple expansion engine

~~

~
-::

ie,
~

"

.~

.5
;'

~))

(s
i"
~

:~

t1
=
q:

quadruple expansion engine : mesin


ekspansi lipat empat
quadruplicate : lipat empat; rangkap
empat
quadruplication: pelipatan empat
quag: payah; rawa
quake: menggetar; menggigil; meng
guncang; gempa bumi
qualification: penetapan; ketentuanje
nis kwaliflkasi; kecakapan
qualified: cakap; mampu; terdidik
qualify: mengencerkan (dengan air);
mencampur; memenuhi syarat
qualimeter: pengukur kekerasan
qualitative analysis: analisajenis; urai
an jenis; analisa mutu
qualitative examination: penyelidikan
mutu; penyelidikan kwalitatif
qualitative x-ray analysis: analisa kua
litatif sinar-x
quality: keadaan; kwalitet; mutu; mutu
jenis; kecakapan; sifat
quality coefficient: koefisien kwalitet;
koefisien mutu
quality of circuit : kwalitet halangan;
rangkaian kwalitet
quant : tongkat uotuk mendorong maju
perahu dan lain-lain
quantification: penentuanjumlah; ku
antifikasi
quantify: mengukur; menentukanjum
lah
quantimeter : pengukur takaran; pe
ngukur dosis
quantitative analysis : analisa kadar;
analisis untuk menemtukan jumlah
dan perbandingan unsur masing-ma
sing; analisis kuantitatif
quantity: banyaknya/kwantitet; kwanti
tum; keutamaan-kebesaran; jumlah
nya
quantity governing: pengatur campur

quaeter peg
an
quantity governing lever : tuas penga
tur campuran
quantity meter: pengukur jumlah; me
ter jam ampere
quantity of light : banyaknya cahaya
quantity of motion : kwantitas gerak
quantity output : produksi masal
quantity of radiation : kuat pancaran
(penyinaran)
quantization : kwantisasi
quantity of production : produksi ma
sal
quantization : kwantisasi
quantum: banyaknya; kuantum; jatah
quantum theory : teori kuantum
quarantine : karantina; pengasingan
untuk mencegah penjakitan
quarantine boat : kapal karantina
quarantine flag : bendera karantina
quarantine port : pelabuhan karantina
quarantine ship : kapal karantina
quarantine station: pelabuhan karan
tina
quarrel : kaca pintu; intan pemotong
quarrier : pekerja parit batu;tukang
pecah batu; parit batu;
quarry man: pekerja parit batu
quarry stone : pecahan batu; batu pe
cahan; bongkah batu
quarry stone masonry : tembakan pe
cahan batu
quarrying: penggalian (kuari) batu
quart : seperempat
quartation : pembagian empat
quarter: seperempat; sayap jalan (bagi
an seperempat lebar jalan sebelah
pinggir);
quarter of an hour : seperempat jam
quarter of a year : kwartel; seperempat
tahun
quaeter peg: biket sayap jalan; tonggak

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

quartering
yang ditancapkan pada sayap jalan
quartering : pembagian empat
quartering way : bidang rengkah; bi
dang yang mudah terbelah pada ba
tuan
quarterrary alooy : paduan kuarter
quartery report : laporan kwartal
quartery statement : daftar kwartal
quartery work : pekerjaan kwartal
quartet : kelompok yang terdiri dari
empat orang atau empat buah benda
dan empat serangkai
quarto: kwarto (ukuran kertas kurang
lebih 9 x 12 inci) ke-empat
quqrtz : kwarsa; silika kristaun; bagian
utama yang terdapat pada krikil pasir
ataubatu pasir
quartz comb: sisir kwarsa; sikat kwar
sa
quartz crystal: kristal kwarsa
quartz diorite : diorit kwarsa
quartz filement : kawat kwarsa
quartz fllter : saringan kwarsa
quartz layer : lapisan kwarsa
quartz oscillator: osilator kwarsa
quartz porphyry : kuasa profil
quartz prism : prisma yang mengan
dung kwarsa
quartz sand : pasir kwarsa
quartz slate : batu tulis kwarsa
quartz thread: kawat kwarsa
quartzifirous : mengandung kwarsa;
seperti kwarts
quartzite: kwarsit; batu pasir kuat yang
dilekatkan oleh kwarsa
quartzose: seperti kwarsa
uartzy : seperti kwarsa; mengandung
kwarsa
quash: menghapus; membatalkan
quavery : bergetar; gemetar
qu ay: pangkalan kapal; tanggul; ben
dung

quenching tub
quay crane : keran pangkalan; derek
pangkalan
quay dues : biaya pangkalan
quay wall: tembok pangkalan; dinding
pangkalan
quayage: uang pangka1; biaya pangkalan; ongkos pelabuhan
quench: memadamkan; meredam;
mendinginkan memeraskan
quench and fracture: uji ceiup dan
retak
quench oil : minyak pending in
quench spark : cetus an pemadam
quencher : alat pemadam; peredam
quenching: pendinginan secara mend a
dak (pada baja dari temperatur rekris
talisasi untuk mengeraskan baja)
quenchable : dapat dipadamlcan
quenching: peredaman; pemadaiman;
pencelupan
quenching able: dapat ditempa
quenching bath : cairan pencetup
quenching coal : batu bara tempa
quenching gauge: ukuran tempat; ka
liber tempa; ukuran pencelupan
quenching hammer: palu tempa; palu
celup
quenching iron : besi tempa; besi ce
lupan
quenching medium: media pencelupan
quenching press: kempa tempa; tekan
temp a
quenching pump: pompa tempa; pom
pa celup
quenching steel: baja tempa; baja ce
lup
quenching test: pengujian tempa; pe
ngujian celup
quenching tongs : tang tempa; tang
pencelup
quenching tub: bak tempa; bak pence
lup

\ amus Tek n ik Lengkap Edisi Terbaru

t)

"t:..
~'

~
(j
'~ ~-(1-.

;;; '

,~'

1:
,.

(r~

."
~

:i

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

<~
:~

quern

ngan tangan; kincir tang an


question: soal; masalah
quick: cepat; segera; laju; lekas
quick break switch : sakelar pemutus
momen; pemut us arus momen; sa
kelar momen
quick rrrer : meriam penembak cepat;
quich switch : sakelar cepat; sakelar
momen
quick ground : tanah apung
quick lime : kapur apung
quick release : pemadam cepat; pele
pasan cepat
quik safety device : sekering lebur
quick sand : pasir merapung; pasir a
pung
quick setting cement: semen pengikat;
cepat
quick silver : air raksa; Hg
quick silver barometer: barometer air
raksa
quick silver bath: rendaman air raksa;
celupan air raksa
quick silver chloride : lclorid air raksa
quick silver conthock : kontak air rak
sa; hubungan air raksa
quick silver cup : bak air raksa
quick silver lamp : lampu air raksa
quick silver mine : tambang air raksa
quicfc silver oxide : oksid air raksa
quicksilver pressure : tekanan air rak
sa; tegangan air raksa
quick silver pump : pompa air raksa
quick silver solution: larutan air raksa
quick silver tank : tangki air raksa
quick silver thermometer : termome
ter air raksa
quick silver tube : tabung air raksa
quick solder : solder cepat
quick switch : sakelar cepat; sakelar
momen

race

~
'p quern : gilingan yang digerakkan de

.~
-t-.

5
~
.)

,J

"-

quicknees : kecepatan
quid : sugi tembakau
quid pro guo : pengganti; balasan
quiet : tenang
quill: corong; pelampung; duri; torak;
gelendung; kumparan; lilitan
quilling : lipatan tenda
quenary : ;ima bagian
quindecagon : sudut lima belas
quinina : kina
quinene : table tablet kina
quintal: kwintal (nama ukuran 100 kg)
quintenssence : saripati; intisari suatu
zat
quintuple: lipatan lima
quire : kuras
quiver : tabung panah
quoin: batu sudut; pasak baji
quoin post : tiang turnit; tiang sudut
pada pintu air
quoin stone : batu sudut
quoit : piring lempar
quota : kwantum; batas jumlah
quotient : hasil bagi
quotient meter: alat ukur perbanding
an
quontum : bagian selaras

r (radius) : garis tengah; jari-jari


r (resistence) : tahanan (listrik)
rab : tong kat duduk
rabbet: membuat sponeng; parit; alur
rabbet plane : ketam sponeng
rabbish : batu impas; batu buangan;
batu limpah
rabitz metal : logam rabitz
rable : batang aduk
race about : sibuk
race: balapan; pacuan; bidang jalan;
saluran masuk

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

_ e boat
:-ace boat: kapal pacuan; kapal balapan
:::::..ce car : oto balapan; oto pacuan

. _ e course : lintasan pacuan; lintasan


o)alapan
.:.cer : sepeda pacuan; oto pacuan; se
. eda balap; mobil balap; pesawat
:erbang balap
->cing aeroplane: kapal udara pacuan;
kapal udara balap
~_ ing bicysce : sepeda pacuan; sepeda
alap
~ ing cap : kap pacuan; kap balapan
-acing car: mobil pacuanl lomba; mo
il balap
_~cing motor cycle : motor balapan;
sepeda motor balapan
=ack : rak; renggang; jala; kisi; rei gigi;
atang bergigi
ck and pinion: batang bengi dan ro
lia gigi pinion; transmisi roda gigi pin
ion
:-ack and pinion jack: dongkrak
::-ack and pinion railway: lintas kereta
api bergigi
=-ack for small arms: rak senjata
:ack rail : rei gigi
:-ack railway : jalan rei bergigi; lintas
kereta api bergigi
=-ack wheel : roda gigi; rodapalang
:::-adar (radio detecting and r anging) :
radar; semacam alat pemancar radio
dibuat untuk menangkap gelombang
radio yang dipancarkan oleh suatu
benda sehingga dapat diketahui jarak
serta lokasi benda yang bersangkutan
:::-adar operator: juru radar
raddle : tanah merah
:::-a dial : radial
:-adial admission : penggisian radial
;-adial capacity: daya pemancaran kalor
radial commutator : kolektor radial;

readiating heat

l)

komutator radial
3'
radial drilling machine : mesin bor ra ~~
dial
radial dristribution function : fungsi ri.
agihan radial
-5
radial dristribution method : metode ;;s~
elektron radial; metode agihan radial , ~.;:
radial electronic movement : gerak R:
agihan radial; gerak elektronik radial ~
radial engine : motor bintang dengan ,<.
radial
<.
ra dial field : medan radial
radial motor : motor radial
radial movement of electrons : gerak
elektron radial
r adial oscillation : getaran radial
r adial stone: batu radial; batu bintang
radial system : jaringan bintang
radial turbine : turbin radial
radial vibration : getaran radial
radiance : penyiharan; cahaya pancar
an; kecemerlangan; gemerlap; kilap
radiant frequency: frekuensi lingkaran
radiant : bentuk bintang; titik pencar ,
radian : radial (ilmu pasti)
radiant energy : tenaga pemancar; te
naga pancar
radiant heat: panas; memancar; panas
pancaran
radiant point : titik pemancar
radian efficiency: efisiensi penyinaran;
efisiensi radiasi
r adiant structurs : bentuk( struktur)
radiasi
ra diate: memancarkan cahaya; menyi
nar; menyiarkan (tanpa kawat)
radiated waves: gelombang yang disi
arkan. gelombang pancaran
radiating brick : batu miring
radiating capacity : daya pemancar
radiating energy : tanpa radiasi
readiating heat : kalor (yang memau

<.. a mu s Tek ni k L e ng k ap Edisi T erbaru

-0

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

'jJ

,~
,1

;,_

.J

1'-.

.~

.,

.~

~'

"iJ
?_

;1

=rJ

readiating light
car)
readiating light :
jauh
radiating matter:
bersinar
radiating power :
radiasi
radiating surface:
dang radiasi
radiation: radiasi;
naran

radio beacon
I

daya panas atau cahaya


radiator beam : kelompok radiator

radiator bracket : topang radiator;


materi bersinar.zat
sengkang dudukan radiator
radiator cap : tutup radiator
daya pancar; daya I radiator cleaner : pencuci radiator
radiator cock : keran cerat radiator
bidang pancar; bi- radiator core : blok radiator
radiator cover : sungkup radiator
pemacaran; penyi- '! radiator cooling: pendingin radiator
radiator fIlter cap: dop radiator; tutup
radiation damage : kesukaran pemanradiator
caran
radiator hose : slang radiator
radiation efficiency: ketetapan pancar- radiator screen : pelindung radiator
an; randemen pancaran
radiator shell : mantel radiator
radiation field : medan radiasi
radiator shutters : kisi radiator
radiation height : ketinggian efektif radical: radikal
(antena)
radical exponent: pangkat akar; ekspo
nen akar
radiation intinsity : intensitas radiasi
radiation loss: kehilangan variasi; ra- I radiator froms : bangun akar
ra.dical group : gugusan radikal
diasi lepas
radiation of heat: radiasi kalor; radiasi radical number : bilangan akar
panas
radical quantity: bangun akar; kuanti
tas radikal
radiation of light : pancaran cahaya
radiation of resistance : perlawanan radical sign: tanda akar
radiasi; resistansi radiasi; hambatan radio: radio
radiasi
radio actinium : radio aktinium
radiation potential : potensi radiasi
radio active: radioaktif; memancarkan
radiation pressure : tekanan radiasi
sinar yang dapat tembus
radiation pyrometer: pirometer radia- radio active cell : elemen radioaktif;
si
unsur radioaktif
radiation resistansi : tahanan pancaran; radio active element : elemen radio
hambatan radiasi
aktif
radiation temperature : suhu radiasi radio active material: bahan radioaktif
radiation theory
radiao active substance: zat radioaktif
radioactive tracer: penjejak radio ak
: teori pancar;
tif; pengusut radio aktif
teori radiasi
radio activity: radioaktif; aktivitas ra
radiation value :
nilai pancar
dio
radio activity exploration : aktivitas
radiator : radia
radio; explora radioaktif
tor; alat untuk
radiator
radio beacon : rambu radio
memperkuat
lampu penyinaran

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

radio bearing
radio bearing : pendugaan
radio broadasting : penyiaran radio
radio cabinet : peti radio
radio channel : saluran radio
radio chemistry : ilmu kimia radio
radio chronometer : kronometer ra
dio
radio commutation : komutasi radio
radio compass : kompas tanpa kawat;
radio kompas
adio control light : lampu pengawas
radio
!"Jdio diffusion : distribusi radio dffusi
radio
radio direction : finder pencari arah
radio
:-adio direction rmding station: stasiun
baringan radio
J ulio element : element radioaktif
:adio engineering: tehnik radio
:-adio exchange : sentral distribusi ra
dio
:-adio expert : aWi radio
dio fog signal : semboyan kabut ra
dio
dio frequency : frequensi radio
:-adio frequensi transformer: transfor
mator frekwensi tinggi
:adio goniometer : goniometer radio
_ diographone: pesawat kromopon ra
dio
-:-adio-interference : gangguan radio
diological : radiologis
diology : radiotogi
dio link: hubungan radio
':"'a dio listener : pendengar radio
':"3dio localisation: lokasi radio; radar
dio mettalurgy : teknik struktur biji
sinar X
:-adiometer : radiometer; pengukur si
nar
_ dio news : be rita radio

radiography
radio news real: jumal radio; pandang
an mata radio
radio operator : markonis
radio-photography: pemotretan radio;
fotografi radio
radio programmer : acara radio
radio receiver : pesawat penerima radio
radio reception : penerima radio
radio relay exchange : sentral radio
radio relay service: dinas siaran radio
radio relay station: dinas siaran radio
radioscope radioskop
radioscopy : radioskopi; pemeriksaan
sinar X
radio thorium : radio torium
radio transmission: penyiaran radio;
siaran radio
radio-set : pesawat radio
radio shielding cap : penyaring gang
guan radio
radio speech : pidato radio
radio station: stasiun radio
radio talk : pidato radio
radio technician : aWi tehnik radio
radio telegram : telegram radio
radio telegraphy : telegram radio
radio telephony : radio telefoni
radio theraphy : radio terapi; pengobat
an sinar X
radio thorium : radio torium
radio transmision : penyiaran radio;
siaran radio
radio transmetter : pemancar radio
radio valve: lampu tabung; lampu ra
dio; tabung radio
radio wave : gelombang radio
radiogram: radiogram; gambaran yang
diperoleh dengan sinar X; telegram
yang dikirim lewat pesawat radio
radiography: radiograf; alat pengukur
sinar matahari

, amus Te k nik Lengkap Edisi Terbaru

;,

F~

"

::"

-0

ct.

-!S

r
~.

'(~
~

'\
~
(.

(f."
~

=
~.

I!!!!!!!!!

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

j radiologocal
~

~;.>

1-

.J

"!'

rail height

radiologocal : radiologis
radiologist: radiolog
radiology: radiologi
radio mast: tiang radio kapal; menara
radio (kapal)

.~

radiometallurgy: tehnik struktur bush

t~

radiometer: radio meter; pengukur si

.,

"11
'i_
c

'V

sinar X
nar

radionews: berita radio


radiophone : radiofon
radiophony : radio
fon

radioscope : radios

kop

radioscopy: radios

kopi; pemeriksaan

sinar X

radium : radium; r
radioscopy
radium bearing : mengandung radium
radium bearing ore: biji yang meng
andung radium
radium emanation : emanasi radium
radium therapy : terapi radium
radius: radius; setengah lingkaran; jari
iari
radius bar: neraca kontra; batang tank
radius brick: batu miring; bata mir
ing; (untuk pasangan lengkung)
radius of action: jarakterbang; ketem
pat tujuan
radius curvature: jari-jari lengkung
radius gyration : jari-jari kelambanan
radius rod: neraca kontra; batang tarik
radius vector : vektor radius; vektor
jari-jari
radix : bilangan dasar; dasar
l:'<>.U~~~ '. ~~'?.'" '('?~'?..'(

raft: rabt; rakit-kayu


raft beam : balok kayu
raft bridge : jembatan rakit
raft foundation : fondasi rakit; plat
beton terusan di atas tanah sebagai
fondasi bangunan
raft of cask : rakit tong
raft port : pintu muatan
rafter : pendayung rakit; rusuk
rag wheel: jentera bergigi
rail : cerocok; sandaran; ampang kereta
api; balok lintang; susunan; kubu; reI;
jajaran batang baja; yang dipasang
di atas bantalan sebagai jalan kereta
api dan lain-lain
railage : angkutan kereta api
rail anchor: besi jangkar
rail bender : alat pembengkok batang
reI
rail body : badan reI
rail bond : sambungan reI
r~l brace: kumparan penopang; kum
paran penunjang
rail brake: abar reI; sepatu reI
rail car: kereta reI; lori motor
rail chair: dudukan reI; kursi reI
rail slamp : jepitan reI
rail clutch: jepitan reI; sepit reI
rail connection: sambungan reI; las
rel
rail creep: jalaran reI
rail cuhsion : bantalan reI; kursi-kursi
rel
rail fastening : tambatan reI
rail fIle : kikir sengkang; kikir batang
reI

rail foot: kaki reI; telapak reI

~'<>.\\ ~'<>.~~~ '. k,\)'?.~ \,'?.\-m ~~\

radon: radon; emanasi; radium


raffmate : hasil yang dibersihkan; hasil

rail guard : pengaman lintasan kereta

yang dimumikan
raffle: sampah; limbah; kotoran

rail head : kepala reI

rail height : tinggi reI

api

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

-.illing

railway signal D

-illing : pekerjaan terali; pagar dek; railway company : perusahan kereta


sandaran pagar
apl
. . gs : pagar terali; pagar kisi
railway connection: sambungan jalan
ill iron : besi sandaran
kereta api
ill jig: mal jalan rei
railway conntainer : peti kemas kereta
:ill joint: sambungan rei; pasak rei
apl
railway construction : pemasangan
:.il key : ganjal reI; pasak rei
jalan kereta api; pembangunan jalan
""!il lifter: alat pengangkat besi
ill mill: mesin rol; rei gilingan; rolrel
kereta api
'Jabrik gilingan rei
rail embarkment: peninggianjalan ke~ nail : paku rei
~a~i
::ill plane : blok kikir rei
, railway engineer: insinyur kereta api;
:rJ post: tiang sandaran
ahli telmik kereta api
raising in cruves : peninggian rei railway gate: pintu kereta api; ampang
ialam lengkungan
kereta api; pintu lintasan
ill return : pengembalian arus lewat railway gauge: lebar jalan kereta api
:::-el
railway guard: penjaga lintas kereta
road: jalan reI; jalan kereta api
apl
~ screw : sekrup rei
railway guide: buku perjalanan kereta
:::l section : penampang rei
api; daftar perjalanan kereta api
. shoe: sepatu rei
railway junction: titik pertemuan; titik
:n spike : paku rei
percabangan
_ steel: baja rei
railway line : lintas kereta api
:lI test: pengujian rei; (kegetasan)
railway maintenance: pemeliharaan
:J tongs : tang rei
jalan kereta api
transport : angkutan kereta api
railway map : peta jalan kereta api
way : jalan kereta api; jalan rei; railway material : bahan kereta api
railway oven bridge: perubahan jalan
:masan kereta api
kereta api
way accident : kecelakaan kereta
. i; pintu pelintasan; am pang kereta railway point of junction: .titik perte
muan jalan-jalan kereta api
-Il l
ay axis : sumbu jalan rei
railway power station : sentral tenaga
way barrier: palang kereta api; pin
kereta api
-~ pelintasan;ampang kereta api
railway route: lintasan perjalanan kere
'ay bridge : jembatan kereta api
ta api
::.lway car : kereta penumpang
railway section profit : lintasan kereta
_way carriage : kereta penumpang;
api
~ robak kereta api
railway service: dinas kereta api
way closing: tutupan jalan rei kereta railway share : sero perusahaan kereta
_i ; palang jalan kereta api
api
~ay collision : pelanggaran kereta
railway signal : semboyan kereta api;
.-:J I
sinyal kereta api
9.

m u s T e k n i k Len g k apE diS i Te r bar u

~,

~.

t(

()

- ',

(L

.~

~'

'-

,~t ,

(~

1
~
~,

f
==
B

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~~

'-.)

railway sleeper

railway sleeper : bantalan kereta api


railway system : jaringan kereta api
railway tariff : tarif kereta api
~ railway technics : teknik kereta api
-:0
~ railway telegraph : telegrap kereta api
,~ railway tie: bantalan kereta api
.~ railway ticket : karcis kereta api
.~"
"IS railway track: jalan kereta api
~ railway traffic : lain lintas kereta api
v railway train : rangkaian kereta api
t5 railway wagon : gerobak kereta api
:4 railway wacthman : penjagajalan kere
($.J
ta api
railway worker: pekerja lintas (kereta
api); pekerja jalan reI
railway working: exploitasi kereta api
railway works : bengkel kereta api
railway workshop: bengkel kereta api;
temp at perbaikan kereta api
railway yard: amplasemen kereta api;
tempat pelangsir kereta api
raiDing : sandaran; pagar
rainbow : pelangi
rain fall: curah hujan
rain gauge: pengukur hujan
rain into : tempias
rain pipe: pipa air hujan
rain proof: tahan terhadap air dan hu
jan
rain light: tahan hujan; tahan air
rain water: air hujan
rain water pipe: talang air (hujan)
rain wash: erosi air hujan; pengikisan
oleh air hujan
raise: menaikkan; mengangkat; me
ninggikan; membangun; menegakkan
raise steam : membangkit uap
raise up : menegakkan; meninggikan
raised loading place: temp at muat dan
bongkar ditinggikan
raised place: tempat yang ditinggikan
raised quarter deck : dek belakang di
~0
~

-l

range of manufacture
tinggikan
raise block : kumparan peninggian
rake : menggaruk; penggaruk; kern:
ringan; landai (cerobong dan lain
lain)
rake classifier: mengklafikasikan ga
ruk
raking: miring; landai
raking pile: tiang yang dipancang mir
ing
raking share: balok penunjang; bal ~
penupang/memadat
ram: melantak; memancang; memadd:
ram air : udara pendorong
ram down : mengasah; memajalkan:
menurnbuk; memadatkan
ram into : melantak
ram jet : motor pancar gas pendoro~
ramification : percabangan; cabang
ramify : mencabangkan
ram monkey : blok pancang
rammed : dipancang
rammed concrete : beton tumbuk
rammer blok : pancang; penumbuk jc.
Ian
ramming : penumbukan
ramming hammer : palu pancang
ramming mix : campuran bahan pem::.
dat
ramp : tempat miring; lantai miring
ramrod : pelantak
ranee: tiang penunjang; penyangga; pe
nopang
rancid : tengik
range: menyusun; melangsir; meneII
patkan; merapikan
range: arah aksi radius; derek; bari;
range of an instalment : batas ukt:.:
daerah ukur
range of fmder : pengukur jarak
range of line : garis jarak utara selatc.:.
range of manufacture: program pe-::.-

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbar_

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~e

of measure

~u atan pabrik
:.:lge of measure : batas ukur
ge of tide: beda antara pasang surot
:an pasang naik
:::tger : penyusun; pengatur
: derajat; pangkat; tingkat; baris
- lult's law: hukum; rauolts (kimia)
"om iron : besi ransum
. e seed oil : minyak rapa
_.?id : mempereepat aros; landai; ee
~ lt; segera
~id analiys : analisa kilat
__id combustion: pembakaran cepat
_?id heating : pemanasan eepat
:?id raugh twining : bengkel bubut
. ~ pat

_. id swing screen : saringan koeok


:epat
_Jidity : keeepatan
~ per : pengetok
-_~ air: udarajarang; udara renggang
_ earens: tanah renggang
_ '10 faction of air: kerenggangan uda
~

_-e fled : gas yang direnggangkan


_-e fled air : udara yang direnggang
.a n
_e gases : gas mumi
metal : logam langkah Uarang)
fy : merenggangkan gas (udara)

...::amala wood : kayu rasamala

-=-p fIle : kikir parot

~ : rotan

: palang; pal
_: het brace: bor pakai pal; bor ko
- ek
'ehet click : kaneing pintu
!.J:het: lidahjanteta; lidah roda (untuk
=enahan agar roda tidak berputar
.=mbali)
~ 'het drill : bor pakai pal; bor kon
::-ek

ratio of reaction
ratchet gear : perlengkapan pal
ratchet spanner : kunei kait
ratchet wheel : roda palang
rate: tarif; ukuran; keeepatan; derajat
perbandingan yang diizinkan
rate of catch : keeepatan bertambah
rate of charge: keeepatan mengisi
rate of climb: pengantar naik; kecepatan naik
rate of combustion: keeepatan pembakaran
rate of discharge: keeepatan pertukaran
rate of evaporation : keeepatan penguapan
rate of fall: keeepatan jatuh
rate of pay: pengaturan gaji
rated altitude : ketinggian (pada gas
penuh pada (pesawat))
rated blowing current: nilai lurner no
minal
rated boost : tekanan masuk yang dii
zinkan
rated breaking capacity : daya pemu
tus hubungan nominal
rated capasity : kapasitas yang diizin
kan; tenaga yang diizinkan
rated making capacity : daya penghu
bung nominal
rated voltage : tegangan nominal
ratio : bilangan; perbandingan
ratio arm : hambatan persamaan; ham
batan perbandingan
ratio of conversion : perpandingan
transformasi
ratio of frequency : perbandingan
frekuensi
ratio of gearing : perbandingan trans
misi
ratio of mixture: perbandingan eam
puran
ratio of reaction : perbandingan reaksi

amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

(0

;:'.

r,'

-'2

(1'.

r
,

, :,

(~

'~
f~f..

(h
~2

iff

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~

~~

ratio of rise and tread

ratio of rise and tread : landai tangga


ratio of transformation: perbandingan
transformasi
~~ ratio of transmission : perbandingan
.~
~
perpindahan
.~ ratio of turns: perbandingan gulungan;
perbandingan lilitan
~ rational: terukur; tepat
"'jJ
'i_
rational activity coefficient : koefisen
D aktivitas rasional
rational denominator : penyebut teru
kur
rational formula : rumus rasional
rational function : fungsi terukur
R rationalization : rasionalisasi
rationalize : dirasionalisasikan
rationalize the denominator : menja
dikan penyebut terukur
rattan : rotan; busuk
rattan furniture: perabot yang terbuat
dari rotan
rat trap : perangkap tikus
rave : tangga gerobak
ravellin : benteng yang berupa lengkung
ravelling : pelepasan batu atau kerikil
dari muka jalan
ravine : jurang
raw : mentah; belum diolah; kasar
raw asphalt : aspal nflentah
raw bazin : balok kasar
raw glass : kaea kasar
raw hide : kulit mentah
raw iron : besi kasar; besi mentah; ba
llan dasar; ballan baku
raw material : bahan mentah; ball an
dasar; bahan baku
raw metal : logam kasar
raw oil : minyak mentah
r aw ore : bijih mentah; biji galian
raw silk : sutera yang belum ditenun;
benang kokon; benang kepopong
ray : bersinar; bereahaya; sinar; me~}J

reaction motor
mencar
ray current : arus sinar
ray modulation : modulasi sinar
ray theraphy : terapi sinar
ray treatment : pengobatan sinar
raying : penyinaran
rayon : sutera tiruan; sutera buatan
raze : membongkar
razor : pisau eukur
razor edge: bersisi tajam
razor sharp : tajam sembilu
reabsorb : menyerap kembali; mengi
sap kembali
I reabsorption: pengisapan kembali; pe
nyerapan kembali
react : mengadakan reaksi
reactance: reaktansi; reaktan
reactance coil : koil induksi sendiri
koil reaktansi
reactance coupling: kopeling reakt.alli:
reactance valve : tabung reaktansi
I:eactance voltage: tegangan reaktaE
reactant : komponen reaktansi
reaction: tekanan lawan; reaksi; kopc
ling balik
reaction alternator : generator rem:
mesin reaksi ( mesin listrik)
reaction amplifier: alat penguat reaL.
reaction chain : reaksi berantai (kim:
reaction coil : kumparan reaksi
reaction component: komponen reaL:.
(kimia)
r eaction cone : kerucut reaksi
r eaction coupling : kopeling re ~ .
kopeling balik (rasio)
reaction equation : persamaan re~
reaction force : gaya reaksi
reaction generator : generator re '
reaction mixture : eampuran reaks i
mia)

reaction motor : motor repulasi:

tor reaksi

K a rnus T ek nik Leng k a p Edis i Terb a" _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

tion of alkali
ction of alkali : reaksi alkali
tion of product: produk reaksi (ki

-'a)

tion speed: cepat reaksi; laju reak


tion time: waktu reaksi; lamanya
-=aksi
ion trap : katup balik
'tion turbine : turbin reaksi
on velocity : kecepatan reaksi
'on valve: katup balik
'on wheel: kincir reaksi; roda
,.i
've : reaktif
e comparison: persamaan reak
e component: komponen tanpa
. ~ komponen reaktif
...: e constant : tetapan reaktif
. tive current: arus reaktif
_etive electromotive : force gaya e
tktomotoris reaktif
etive factor : faktor reaktif
____ctive heat : kalor reaktif
lve power: daya tampan watt; tena
za reaktif
=- tive pressure: tekanan reaktif
~ctive voltage : tegangan reaktif
ctor : bejana rekasi; ketel reaksi ;
- enara reaksi
lead : petunjuk baca
d speed : kecepatan baca
der : korektor
ding : penunjukan; pembacaan; pe
- gamatan alat-alat; kedudukan (ba
-Jrneter)
- ding device : alat pembaca
ding error : salah baca
ding lamp : lampu baca
ding microscop : mikroskop baca
ding of an angle: pembacaan sudut
_~ding rechoner : tabel hitung

rear axle shalt bearing ,C)


reading scale : skala dapat dibaca
reading telescop : teropong baca; teleskop baca
readjdust: mengatur kembali; menyetel kembali; menyusun kembali
readjustment: pengaturan kembali;
menyetel kembali
readmission : pemasukan kembali
readmit : memasukkan kembali
readmittiance : pemasukan kembali
ready : selesai; siap; suka; rela; sudi;
bersedia
ready mixed concrete : beton yang
dicampur langsung ditempat
ready reckoner: daftar pemudah per
hitungan; tabel hitung
reagent: reagen; bahan reaksi; ramuan
kimia
real : tulen; betui; sejati benar; sungguh
real estate : barang tak bergerak
real horison : horison astronomis
real image: bayangan sungguh (optika)
real number : bilangan sungguh
real power : daya sungguh tenaga se
benamya
real size : ukuran sebenamya
realgar : realagar
ream: rim (ukuran kertas + 500 lem
bar); menggerek (meluaskan atau
membesarkan lubang bor pada logam)
reamer : alat gerek; peluas lubang
reaming machine : mesin peluas lu
bang
reaping : hook sabit
reaping machine: mesin penyabit atau
pengetam
rear: sebelah belakang; bagian bela
kang
rear axle: poros belakang; poros kar
dan
rear axle shalt bearing: bantalan poros
beJakang

;;i m u s T ekn i k Le ng kap E dis i T e r ba ru

k~ .
~

'-l:

J:!
('1-.

,.

<

r;

~.

,~

R.

'~'-.
?s..
(.
d,
,,'
,~.

-
i

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

>

~~
'2
').1

.~

::
}
',0
i>"-i

-?'

:.1

=
R

--

rear axle tube


rear axle tube: tabung poros belakang;
jembatan belakang
rear brake : rem belakang
rear compartment : temp at duduk be
lakang; ruang belakang
rear fender: fender belakang; spat bor
belakang; pel at recik belakang
rear lamp : lampu belakang
rear light : lampu belakang
rear part: bagian belakang; punggung
rear rank : barisan belakang
rear seat : tempat duduk belakang
rear spring : pegas belakang
rear suspension: pemegasan belakang
rear view: pandangan belakang; panda
ngan buritan
rear view mirror: cermin pan dang be
lakang; kaca intip belakang; kaca
spion belakang
rear ward: arak kebelakang
rear wheel: roda belakang
rear wheel drive : penggerakan roda
belakang
rear wheel springring : pemegasan ro
da belakang
rear window : kacal jendela belakang
reason : perbandingan
rebate: menarik sampai seperdua; ukir
an tebal; melemahkan; tumpuan (pin
tu). belakang
rebate joint: pepatan
reboil : menguap kembali; didihkan
kembali
reb oiler : pesawat penguap ulangan
re-boring: mengasah; dikoter (silinder)
rebound: meloncat kembali; meman
tul; mengilaukan
rebound plate .: pel at peg as
rebuild: mendirikan kembali; memba
ngun kembali; merubah kembali
rebuilding : pembangunan kembali
recalescence : rekalesens

reciprocal
recalescent point: titik krik dingin
recanguler curve : kurve siku-siku;
lengkungan siku-siku
recapitulation : ulangan singkat; re
kapitulasi
recarbuzation : rekarburisasi; penye
menan kembali
recast : menuangkan kembali
receipt: kwitansi; tanda pembayaran
receive : menerima
receiver: aparat penerima; pengumpul
pesawat penerima; perlengkapan pe
nerima
receiver hook : kait telepon
raceiver tank : tangki penampung
receiving aerial : antena penerima
receiving antenna: antena penerima
receiving circuit : sirkuit penerima;
rangkaian penerima
receiving lidence : izin menerima (siar
an radio); izin mendengarkan
receiving mast : antena penerima
receiving permit: izin menerima (siar
an radio); izin mendengarkan
receiving rod : batang penerima
receiving set: pesawat penerima radio
receiving station : stasiun penerima
receiving valve : tabung penerima
receptacle : bak penampung
reception: penerima; sambutan resep
si; penyambutan)
reception modulation : frekwensi pe
nerima
recess: lekuk; bertingkat; ceruk; tel uk:
penggirian; suai
recessed swicth : sakelar benam; sake
lar terbenam
recharge: mengisi kembali (aki)
racharge area: areal isian (pada iriga
si)
recipe : obat; resep
reciprocal : timbal balik; saling

Kamus Teknik L engkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:-eciprocal equation
~iprocal equation:

recording themometer l)
~.

persamaan timbal

Jalik
~iprocal

inducation : induksi timbal


Jalik
:oriprocally propotional to : berban
i ing terbalik dengan
~iprocate : melangkah bolak-balik;
:nelangkah turun naik
-~ iprocating engine: mesin torak;
;:nesin bolak-balok; mesin bakar in
:ern yang dijalanlcan dengan silider
:an torak
~procating motion: gerak bolak
"alik
xiprocating part: bagian yang berge
:-.llc bolak-balik
'procating steam plants : mesin
::J.esin torak
:circulate: disirkulasikan kembali; di
ffiarkan kembali
=circulation: sirkulasi ulang
u on : menghitung
d oned from : dihitung mulai dari
koner : penghitungan; alat penghi
g
'oning : perhitungan; rencana kerja;
-:enafsiran
: menebas; menebang; membu
~ tanah; mengolah; mengeringkan
ation : reklamasi; pengeringan;
:~mbukaan; pengolahan; pengambil
-=. tanah
'ean : mencuci kembali (tambang)
. ate: bersandar kebelakang; mele
. 'an; bengkok ke bawah
-, : meletakkan bersandar ke bela
:mg
ose : menutup kembali
n : pukul balik; menolak; mundur
belakang
mpose : menyusun kembali mengu
~ . kembali

~,

recondense: dikondensasikan kembali r


reconduct : membawa; (mengalirkan ~.
kembali)
G
....
reconnaisasnce : pengamatan; penin- rL
jauan
<
recoinnassan survey: survei peninja- ;;~.
uan
~.
reconnoitring : penyelidikan
R
reconstruct: mengadakan rekontruksi; }
menyusun kembali; membangun kem- }
bali; mendirikan kembali
,.
reconstruction: rekontruksi pemba- ~~
:;.:
ngunan kembali; mendirikan kembali ~'
record: mencatat; diregistrasikan (sua- 55
ra) ; menunjuk (thermometer)
iI
record broadcast: siaran pelat; siaran
pita rekaman
record changer: kramofon; ganti pelat
, otomatif
recorder : pesawat registrasi; pesawat
tulis (telegrafi)
recording apparatur : pesawat penca
tat; alat pencatat; aparat pencatat

recording balloon : balon pencatat

recording barometer: barometer pen


catat; barograf

recording circuit: untaian perekam

recording drum : teromol pencatat

recording gauge: alat ukur carat (tinggi

muka air)

recording instrument: meter pencatat;

instrumen pencatat

recording pyrometer: pirometer pen


catat

recording speed indicator : pengukur

kecepatan yang mencatat

recording strip : jalur pencatat

recording tachometer: takometer pen


catat; takograf

recording telegraph : telegraf tulis

recording themometer : termometer

pencatat

.s mus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

2'

-~

,~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

recording watt meter

'l

:~

'~
J.}

,~

; c.

.', ;:,

,.~

.~

.~

,,S
?:.
'v

""

~
i~

as
' ..1

recording watt meter: watt meter yang


mencatat; watt meter pencatat
records: arsip
recover: melapis kembali
recovery factor : faktor perolehan
recovery percentage: presentase per
olehan
recovery van : gerobak takal; mobil
takal; gerbang takal
recrystallization: kristalisasi ulang
recrystallization: temperature tempe
ratur rekristalisasi
rectangle: siku-siku segi panjang
rectangled: siku-siku
rectangular: berbentuk persegi empat
panjang
rectangular boiller : ketel dengan din
ding datar
rectangular curve: lengkungan siku
siku
rectification: pembetulan; ralat; per
baikan
rectified tension: tegangan rata; tega
ngan searah
rectifier : perata arus; rektifikator
rectify : membetulkan; memperbaiki
rectifying installation: instalasi perata
arus
rectifying valve : lampu perata arus
rectilinear: garis lurus
rectilinear motion : gerakan lurus
rectilinear movement: gerak lurus
recuperative furrace : tanur pemulihan
recuperator : peralatan pemulihan
recuring demical : pecahan berulang;
penecah repetan
recycle : daur ulang
recycling : pendaur ulang
recycle ration : rasio daur ulang
red: merah
red antimoney : oksisulfid antimon .
red as fire : merah madam

reducing agent
red brass : tombak; paduan seng tem
baga
red brick : bata merah
red chisel: pahat panas
red copper : tembaga merah; kuprit
red glowing: merah pijar
red glowing heat: hangat merah pijar
red head: hangat pijar; panas merah
pijar
red head test : test patah pada panas
merah pijar
red hematite : batu besi merah
red hot : merah pijar
red hot mass: mas a pijar
red iron ore : batu besi merah
red lead: meni timbul; meni mersh
readuoble : menggandakan
redoubele morning sky: merah fajar
reduobt : benteng pijar
redifusion : dristribusi radio
red oxide of copper : cuprit
res oxide of zone : sengkit
redraft : rencana ulang; merancang
kembali
redress : memperbaiki keseimbangan
red-short : patahan merah
red shortness : sifat patahan merah
redrisbribute : membagi kembali
redox-potensil : potensial redoks;
potensial oksidasi resuksi
redraw: menjabar; mereduksi; menge
cilkan
reduce: diperkecil; mengurangi; melu
mer
reduce scale : skala diperkecil
reduce to powder : menggiting halus
reducer: reduktor; pengalihan
reduccible : dapat dijabar; dapat diper
kecil; dapat direduksikan
reducibility : sifat dapat dijabar
reducing : pengurangan
reducing agent : bahan reduksi

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

reducing furnace
reducing furnace : tanur produksi
reducing pipe : pipa reduktor; pipa
alih; pipa menirus
reducing pulley : takal reduksi
reducing resistanse : resistansi reduksi
hambatan reduksi; tahanan reduksi
reducing roasting: reduksi pemang
gangan
reducing sleeve : selonsong inenirus;
selonsong reduktor
reducing smelting : reduksi peleburan
reducing socket: soket menirus; soket
reduksi
reducing transformer : trasformator
penurun
reducing valve: katup reduksi; daerah
reduksi
reducing zone : zona reduksi; daerah
reduksi
--eduction: penurunan; reduksi; penge
::ilan; pernindahan; pembatasan
-~ uction factor : faktor reduksi
:::duction flame : nyala api reduksi
~uction furnace: oven reduksi; da
pur reduksi; pembakaran reduksi
"":duction of areal : penciutan areal
:iiuction of pressure : penurunan te
"-anan
. ction of temperature: penurunan
::::J.peratur; penurunan suhu
'on potential: potensial reduksi
ction ratio: nisbah reduksi; rasio
__ lksi; nisbah penggerusan
.on valve : katup reduksi
or : reduktor
: uap; asap
ftlm; kumparan; gelendong; rei
o : pengkilapan
!. machine : mesin pengkilap
_. e : penggantian mesin
'" : masuk kembali
- scale : skala diperkecil
'1 US

reductor

l)

reduce to powder : menggiting halus


reducer: reduktor; pengalihan
reduccible : dapat dijabar; dapat diperkecil; dapat direduksikan
reducibility: sifat dapat dijabar
reducing : pengurangan
reducing agent: bahan reduksi
reducing furnace : tanur produksi
reducing pipe: pipa reduktor; pipa alih; pipa menirus
reducing pulley: takal reduksi
reducing resistanse : resistansi reduksi
hambatan reduksi; tahanan reduksi
reducing roasting: reduksi pemanggangan
redudng sleeve : selonsong menirus;
selonsong reduktor
reducing smelting: reduksi peleburan
reducing socket: soket menirus; soket
reduksi .
reducing transformer: trasformator
penurun
reducing valve: katup reduksi; daerah
reduksi
,
reducing zone : zona reduksi; daerah
'reduksi
reduction: penurunan; reduksi; penge
cilan; pemindahan; pembatasan
reduction factor : faktor reduksi
reduction flame : nyala api reduksi
reduction furnace: oven reduksi; da
pur reduksi; pembakaran reduksi
reduction of areal : penciutan areal
reduction of pressure : penurunan te
kanan
reduction of temperature: penurunan
temperatur; penurunan suhu
reduction potential: potensial reduksi
reduction ratio: nisbah reduksi; rasio
reduksi; nisbah penggerusan
reduction valve : katup reduksi
reductor : reduktor

g~

Teknik Lengkap Edisi Terbaru

~,

J
"',

-V

n.
n

~.
';:'

r-.:.

'k
c"

(I>
~.:

:;

==
B

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

-.

~~----

,'.

reek

'i

reek: uap; asap


reel: film; kumparan; gelendong; rei
reeling : pengkilapan
reeling machine : mesin pengkilap
re-engine : penggantian mesin
re-enter : masuk kembali
refashion : mengganti bentuk
refme : memumikan; dirafinasikan
refmed copper : tembaga halus
refmed iron: baja aduk
refmed silver: perak bakar; perak yang
dimumikan
refmed sugar : gula mumi
refiner : ahli pemumian; rafinator
refinery: tempat pengolahan (minyak);
instilasi pemumian
refinary gas : gas kilang
refming : pengkilangan
refining works: instalasi pemumian
refitment : perlengkapan
refit : reparasi; pembetulan
reflect: memantul baru; memantulan;
melantun
reflectance : faktor refleksi
reflected image: bayangan kembar (pa
da cermin)
reflected ray : sinar memantul
reflected ray : sinar pantul
reflected X-rays: sinar X pantul
reflecting glavanometer : galvanom
eter cermin
rerfiecting layer : lapisan memantul
reflecting telescope : teieskop cermin
reflection : pemantulan; penyinaran
kembali; gambaran yang ditimbulkan;
refleksi
reflection factor: faktor refleksi; faktor
pemantulan
reflection loss : kerugian refleksi
reflection methode : metode refleksi;
metode pemantulan
reflection shooting : penembakan re-

refractive angle

~.:$

'})
~

~~
~)'~

.~

:0

,'"

'>

.~

;'

' Jj

?-:
....

'':...i

,~

' ~~

,~

f'~

..

',.J

"'if

fleksi; penembakan pantulan


refletion surface : bidang pemantulan;
bidang pemantulan
reflection survey : survai refleksi
reflektor : reflektor; alat pemantui ca
haya pada suatu juruan tertentu
reflector loudspeaker : pengeras suara
refleks
reflex: bayangan memantulan; cahaya
memantul; refleksi
reflex action : pukulan balik; gerakan
refleksi reaksi
reflex camera : kamera refleks
reflex circuit : hubungan refleks (ra
dio) rangkaian refleksi
reflex condenser : pendingin vertikal
kondensator refleks
refluence : pengaliran kembali
refluent : mengalir kembali
reflux: mengalir kembali; refluks; alir
an .berbalik
reflux cooler : pendinginan balik
reflux tube: pipa balik
reflux valve : katup tahan; katup yang
tahan hanya dapat mengalirkan satu
arah
reform : merubah bentuk
refract: mematahkan; membias (sinar
cahaya)
refractable : dapat dibias; dapat dip a
tahkan (cahaya)
refracted ray: sinar yang dibias; sinar
yang dipantulkan
refracting layer : lapisan memantui
refracting telescope : teleskop cermin
refrection : refaksi; pematahan sinar;
pembiasan sinar
refraction method : metode refraksi
refraction of light : bias cahaya
refrection survey : survei refraksi
refractive angle : sudut bias; sudut re
fraksi

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~fractive

index

~fractive index:

indeks bias; penunjuk


bias; indeks patah
:efractouneter : refraktometer
:-efractories : bahan tahan api
:efractory unaterial : bahan tahan api
~fractory : tahan terhadap api
-efractory brick : batu tahan api
:-efractory coununent : semen tahan api
-i:fractory clay : tanah lempung tahan
.lpi; tanah liat tahan api
=rectory unorter : mortel tahan api
;-efrectory ore: buih keras; bijih degil
refrangible : dapat pecah
:-efresh: mengganti baru; menyegarkan
refresher: alat untuk mendinginkan;
alat untuk menyegarkan
:-efresunent rooun : ruang restorasi
:-efrigerant : alat pendingin
refrigerate : didinginkan sekali
:efrigerated container: peti kemas di
ngin
:-efrigerated vechile : mobil dingin
:efrigerated vessel : kapal dingin
:efrigerating chaunber : kamar dingin
:-efrigerating cupbroad : lemari es lis
" trik
:efrigerating machine : mesin pendi
ngin
.-efrigerating unaterial : bahan pendi
ngin
:efrigerating medium : bahan pendi
ngin
--efrigerating plant: intatasi pending in
:-efrigetion : penyejukan; pendingan
:efrigerator : peti es; lemari es; mesin
pending in
~ frigerator car : gerobak dingin
-efrigerator van : gerobak dingin
:-efrigerent : menyejukan; mendingin
kan

-efuge : trotoar pengaman

-efuse : sampah; bahan buangan

refuse iron : besi tua


refuse collector : gerobak sampah
refuse destructor: oven pembakaran
sampah
refuse dump: timbunan sampah; pembuangan sarnpah
refuse water: air kotoran; air pembuangan
refused : ditolak
regeneration : regenerasi
regenerating furnace : dapur regenerator
regenerative chamber: karnar pijar regenerator
regenerative circuit: sirkuit hubungan
balik; rangkaian hubungan balik
regenerative coil : koil kopeling balik
regenerative furnace : dapur genera
tor
regenerator : regenerator; akumulator
kolor
regional: metamorphison metamorfasa
regional
register: buku; catatan; daftar; kunci;
register
registered: tercatat; didaftarkan; dica
tat
register of a ship: jumal kapal; buku
harian kapal
register of wages : daftar upah
register sheet : lembar register
register thermometer : termometer
mencatat sendiri
register ton : ton register
registered trade mark : merek dagang
tercatat; merek pabrik tercatat
regestering instrument : instrumen
yang mencatat
registration: registrasi; pencatatan
regrind: mengasah kembali; mengasah
ulang
regroup : segerombolan

am us Teknik Lengkap Ed i si Terbaru

'"

~"~!

0'

,5
t.

,{

,,'
,<
'.

(r~

~::
~-

=
,n

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

'.

regulable

:~

,'0
,~

"1,
1,

.~

,5

!,.;

.~

f
'Jl
'\ ,
.v

"

~~

regulable: dapat diatur; dapat disetel


regulable resistance for starting
hambatan atur awal gerak
regular ~ teramr
regular combustion: pembakaran ter
atur
regular heating : pemanasan teratur
regular polygon: segi banyak teratur;
sudut banyak teratur
regularity: sifat teratur; teratumya; ke
teraturan ,
regularity of running: derajat sifat se
bentuk
regularization : regularisasi
regularize : diregularisasikan
regulate : mengatur; menyesuaikan;
menyusun
regulating : sel hubungan; selpengamr
regulating cell: sel hubungan; sel pe
ngatur
regulating choke coil : kumparan cuk
pengatur; koil cok pengatur
regulating clock : jam induk
regulating control : batang alur
regulating coil: kumparan pengatur;
koil pengatur
regulating door : pintu rangkai; pintu
pengatur
regulating dynamo : dinamo pengatur
regulating electrode : elektrode penga
tur
regulating knob : tombol pengatur
regulating motor : motor pengatur
regulating resistence : hambatan pe
ngatur; resistansi pengatur
regulating screw : sekrup pengatur; se
krup penyetel
regulating starting rheostat: hambat
an mula jalan pengatur
regulating spindle : pena/pin pengatur
regulating switch : sakelar pengatur;
sakelar sel (aki)

-
r5

.)

reinforcing
regulating tranformer : tranformatc
pengatur
regulating valve: katup regulator; ke
mp reduksi
regUlating voltage: tegangan pengatuc
regulation : pengaturan; undang-un
dang pemerintah; penyusunan; keter.
tuan
regulation circuit: hubungan pengatu.
rangkaian pengatur
regulation of degree of admission :
pengaturan pengisian
regulation resistance : tahanan penga
turan
. regulation rod : batang atur
regulator: pengatur; regulator; ham
batan teratur
regulator case : bumbung regulator
regulator frame : rangka pengatur
regulator needle : jarum pengatur
regulator output : sakelar atur
regulator switch : sakelar regulator
regulator valve : katup regulator
regulus: logam mumi; pengalur; su
ngai
rehash : memanas kembali
reheat : pemanasan kembali
reheater : pesawat pemanas kembali
reheating furnace : dapur pemanasar.
reighite : menyalakan kembali
reichenbach telemeter : pengukur ja
rak
rein : tali pengekang
reinforce : mempekuat
reinforced concrete: beton berisi (ber
tulang)
reiforced concrete building : bangunar.
beton bertulang
reinforced joint : las yang diperkuat
reinforcement: tulangan (baja)
reinforcement factor : faktor pengeras
reinforcing: metal besi penguat; bes:

Kamus Tekn ik Lengkap Edis i Terbar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

, forcing pier
lang
. orcing pier : tiang tembok penga
:lan
orcing ring : gelang penguat
orcing roll : penguatan role
t : mengapkir; mencatat; memba
"' lkan; membuang; melemparkan;
enolak keluar
_ ted: bercacat; dianggap tak baik;
::': batalkan; diapkir

edion : perbandingan

ector : alat penolok

tion : perbandingan
tive : relatif; nisbi
tive density of sands and gravels
kepadatan relatif pada pasir dan ke
::-Jdl
've error : kesalahan relatif
tive humidity: lembab relatif; le
~os nisbi
tive luminance: luminans nisbi
tive luminasity : luminositas nisbi
.-ative maximum : harga tertinggi;
-:Iatif
tive permeability : permeabilitas
-=latif
tive voltage drop : turun tegangan
~ara prosen
rive voltage rise : naik tegangan
,~ ara prosen
. 'vity : keadaan relatlf
: menjadi lemah; rileks
tion : releksasi; pelemahan
tion time : waktu pengunduran;
.iktu releksasi
tio vibration: getaran rifleksasi;
2 rasileksasi
_. : pemancaran ulang; merelai-re
_: penyiaran akembali
_ :- action: aksi relai
_ , circuit : sirkuit relai; rangkaian
_ l i; sirkuit arus lokal

relieving arch
relay connection: hubungan relai; sambungan relai
relay frame : lemari relai
relay party : regu pengganti
relay pump : pompa relai; penggiat;
pengebut
relay rack: rak relay
relay spring : pegas pembalik
relay station : stasiun relai radio
relay system : sis tim relay
release : pelepasan; melepaskan
release ring : sengkang tarik; gelang
pelepas; cincin pelepas
realease spring : pegas pelepas
realease valve: katup buang; katup pe
lepas
rt!liability : sifat dapat dipercaya
relief : lampu penerangan; pelepasan;
regu pengganti
relief cock : keran pengganti
relief frame : cincin pengimbang; ge
lang pengimbang
relief pipe: pipa pengimbang; pipa pe
lepasan
relief poliching : penggosokan peta tim
bul
relief train : kereta api pendahuluan;
kereta api pertolongan; kereta api be
rikut
relief valve : katup pelepas; katup bu
ang
relief ring: cincin penginbang; gelang
penginbang
relief work : pemberian kerja
relief valve: katup pelepas; katup bu
ang
relieve: melepas; membebaskan; mem
beri penerangan (lampu); meringan
kan
relieved valve: katup bebas (dari) te
kanan
relieving arch: lengkung pengimbang;

~,

~~

r'

'~"2

.~

r'

~,

,~

cr~

~,

=
R'

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

" relieving piston

repeater

:~

,~
.~

1,
~

~)

?~

"

,~,

"i}

,.',

" -.

:v
3'

:{~

r}

=
R

alat kontrol jarak jauh


busur pengilnbang
remote control switch: sakelar jarak
relieving piston: torak pengimbang
relieving plate: cincin pengimbang; ge
jauh
I remote control unit : satuan pengatur
lang pengimbang
jarak jauh
relight: menyalakan kembali
reline: melapis kembali; menyalut kem remould : menuangkan kembali
bali
remunerate: mengganti; memberi ho
reload: mengisi kembali; menambah
norium
kembali
render: mengembalikan; membayang
reluctance: hambatan maknetik; reluk
kan; memberi
render over: menutupi; mengolesi;
tansi
reluctivity: reluktansi spesifik
menu rap
renew: memperbaharui; pengganti
remainder: restan; sisa
renewal : penyegaran; pembaharuan;
remains of plants : sisa nabati
remakable: istimewa
penggantian
renovate: direnovasi; memperbaharui
remakable line: garis istimewa
remakable product: hasil perbanyakan renovation : renovasi pembaharuan
rent : menyewakan; bunga; sewa
istimewa
remakable quotient : pembagian isti repair: reparasi; pembetulan; perbaik
an; pemeliharaan
mewa
remanence magnetisme : remanan; re repair house ~ bengkel repara",i; beng
manensi
kel perbaikan;
remedical work: pekerjaan bentuk; pe repair shop: bengkel perbaikan; beng
kerjaan perbaikan
kel reparasi
remodel : merubah bentuk
repairable : dapat diperbaiki
remodulation : remodulasi (radio)
repairer : montir; tukang memperbaiki
removability: sifat dapat dipindah-pin repair work : peker)aan perbaikan
dahp; sifat dapat dibuka-buka
repairable : dapat diperbaiki
removable: dapat diambil; dapat ditia I repairing : perbaikan
dakan: dapat dibuka
repairing output: a1at-alat pembetul
removable felly : feli yang dapat dibu
an; alat-alat perbaikan
ka-buka
repairing shop : bengkel perbaikan
removal : pengeluaran; pengambilan; repairing work: pekerjaan pembetulan
pemindahan; pelepasan
reparation: reparasi; pembetulan; per
remove: menge
baikan
luarkan; mele
repartition : pembagian; distribusi
nyapkam; me
repeat: mengulangi; berulang; pesawat
nyingkirkan;
perbaikan
mengambil;
repeated load: berulang; pengulang;
meniadakan;
rentetan (pecahan)
memindahkan
repeated stress : tegangan berulang
remote control
remote control:
repeater : pecahan berulang; pesawat

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~ edly

-c;_gulang
edly : beberapa kali
ting coil: transfonnator pemisah;
:nparan pemisah
. ting decimal : pecahan berulang
ting fraction : pecahan berulang
_Eating relay: relai penerus
_- ting signal: sinar ulang; sembo
:Jl ulang
I : saling menolak
ent : (sifat) menolak
cussion : langkah balik; pemantul
--= reaksi
oire : buku petunjuk; daftar pe
:::ljuk
tative test: uji ulang
_ 'tion: ulangan
_ 'tion frequency: frekuensi ulang
ace: menukar; mengganti; menem
:3.tkan kembali
aceable hydrogen : zat cair yang
:.Jpat diganti
_ acement : penggantian; penukaran
lacement of rail : pembaharuan rei
lacement part : alat pembagian
~ ~ngganti

;placing : pertukaran; pergantian


. lacing diagram: diagram penukar;
diagram pengganti
_placing resistance : tahanan peng
~anti; resisten penukar
",plenish : mengisi persediaan; me
: J.ambah kembali
_ lenisher : penambah (alat) replene
j er pelengkap
~plenishment : penambahan
_ rt: lapor; laporan; melaporkan
rt call : berita panggilan
pr esent : mewakili; menuliskan;
:nenggambarkan
""'!presen scheme: menggambar secara

research

(;

skema
representation : perwakilan
representative : yang mewakili
representing body : badan perwakilan
reprint : mencetak kembali; cetak ulangan
reprocess : diolah kembali
reproduce : diproduksi; memproduksi
kembali; merambat; menggambarkan
reproduction: hasil ulang; reproduksi ;
perambatan
repulse : menolak; memukul kembali
repulsion : penolakan; repyisi
repulsion motor : motor repulasi
repulsive : menolak; repulsif
repulsive force : gaya menolak
require: menginginkan; membutuhkan
required pressure: tekanan yang dibu
tuhkan tekanan yang diperlukan
requirement: alat kebutuhan; barang
keperluan
relase : penjualan bam
researc method : metode riset
rescve apparatus: peralatan pertolong
an keselamatan
rescve crews : kerabat pertolongan ke
selamatan
reserve : simpanan cadangan
reserves : cadangan
reservoir : waduk; tempat persediaan
air
reservoir pressure: tekanan reser uda
ra
reservoir rock : batuan waduk; batu
batuan sediaan
reset: memasang kembali
resque : pertolongan
resque aircraft: pesawat (terbang) pe
nolong
reque brigade: regu penolong; brigade
penolong
research : riset; penelitihan ilmiah.

"
;[S

amus T e knik Lengkap Edisi T e rbaru

f:

rj
-~

rt,

g
l
r.:;

,~

}
'.

-.
III

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

resistance graduation

." research chemist

~~

'~

'P research chemist : ahli kimia untuk


.;:
riset
~" research worker: juru selidik
reseacher: ahli riset
~ researcher work: pekeIjaan penyelidi
.~
kan
reserve: cadangan; persediaan
reserve bouyancy : daya apung cadang
' I)
?;_ an
'v reserve capital: dana cadangan; modal
3
~
cadangan
:,1 reserve energy : tenaga cadangan;
(~
energi cadangan
J
reserve piece : alat bagian cadangan
R reservoir : bak pengumpul
resident time : waktu kontak
residual : sisa
residual activity: aktifitas sisa
residual afrIDity : sisa afinitas; sisa va
lensi
residual clay : lempung sisa; lempung
resedent
residual combustion: sisa pembakaran
residual deflection: kesalahan titik nol
residual fuel oil : minyak bakar residual
residual deposit : ubahan; deposito;
sisa
residual disharge : penggosongan sis a
residual gas : gas sisa
residual induction : induksi sisa; pe
nunjuk sisa
residual magnetism : magnitisma re
manen
residual oil : minyak sisa
residual product : hasil tambahan
residual radiation : radiasi residural
residual shear strenght : kekuatan ge
ser residu/sisa
residue : sisa-sisa
residue of combustion : sisa pemba
karan
residuum : residu; sisa endapan

resile : memegas; berpegas

resiliency : gaya pegas

resilient : berpegas

resin : damar

resin acid: asam-damar

resinate : resinat

resiniferous : mengadung damar

resinification : menjadi damar


resinirform : seperti damar
resinifity : menjadi damar
resinite : resinit
resinous : sepeti damar
resinous tar : ter damar
resinous electricity : listrik negatif
resinous putty : perekat damar
resist : lapisan pelindung; daya tahan;
melawan; menahan
resistance: resistensi; hambatan; daya
hambat; tahanan (listrik)
resistance amplification : penguat ta
hanan; penguatan hambatan
resistance amplifier: penguat hambat
an; penguatan restansi
resistance box: bangku tahanan; lemari
hambatan; bangku resistansi
ressitance bridge: titian tahanan; bang
ku resistansi; jembatan resistansi
resistance coil: koil hambatan; koil
resistansi; kumparan tahanan
resistance connection : hubungan re
sistansi; sambungan tahanan; koneksi
hambatan
resistance contact : kontak resistansi;
kontak tahanan
resistance coupling: kopling hanbatan;
kopling resistansi
ristance flash welding : pengelasan
nyala tumbuk
resistance furnace : dapur hambatan;
over resistensi
resistance graduation : pembagian
hambatan; pembagian resistansi

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

_'istance grid

resonance circuit c[,)


~.

~~

=esistance grid : hambatan bentuk kisi


tahanan
~
.csis!3Dce instrument: intrumen ham resistance welding : pengelasan listrik -J"
batan; ifistrumen resistansi
dengan tahanan; las resistansi
-,0
~istance lamp : lampu resisten; lam I resistance wire: kawat resistansi ; ka- rL
pu tahanan
wat tahanan

-esistance material: bahan hambatan; resistent : resisten

ahan restansi
resistibility : daya hambat

;:sistance of the air : perlawanan uda resisting force : gaya resistansi;

ra; resistansi udara


hambatan
resistance oven : oven tahanan; oven resisting power : tenaga hambatan
resistansi
resistive : memberi hambatan
:esistance part: bagian tahanan; bagi resistivity : daya hambatan; hambatan (h
an resistansi
jenis; tahanan listrik tiap satuan volum ~2
_ istance percussive welding: penge
bahan
resistivity againtsfire : sifat tahan api ..
lasan ketuk tahanan
:-esistance projection welding: penge resistivity method : metode tahanan
lasan tonjol tahanan
resistor instrumen : hambatan
:-esistance pyrometer : pirometer ta resistor cord : snur hambatan
hanan
resistor tube : pipa hambatan
:--esistance seam welding : pengelasan resolube : dapat larut
kampuh hambatan; las kampuh resis
resolution : larutan pengurai
tansi
resolution of force : penguraian gaya
resistance spot welding : pengelasan resolutive : melarut; mengurai
titik hambatan; las titik resistansi
resolvability : sifat dapat diurai; sifat
--esistance stage : tangga-tangga ham
dapat larut; sifat dapat dijabar

batan
resolvable : dapat diurai; dapat larut;

dapat dijabar

:esistance step: tingkat resistansi; bag i


an resistansi; tingkat hambatan
resolve: mengurai gaya; menjabar; me

;esistance thermometer : termometer


larut

resolvent : bahan pelarut

hambatan; termometer resistansi


:-esistance torque : kopel resistansi
resolving power : daya pemisah; gaya

:csistance to compressive strength


pemisah

tahan tekan (krompresi)


resonance: turut bergetar; resonansi;

bergaung; gema

:-esistance to suction : tahanan isap


resonance action : kerja turut getar;

:-esistance tube:
pipa resistan
kerja resonansi

resonance amplifier: penguat resonan


ce; tabung ta
hanan
si

:-esistance valve
resonance board : papan resonansi

: lampu tahan
resonance body : kotak suara

an; tabung ta
resonance circuit : rangkaian resonan
hanan; katup
si; sirkuit resonansi
resistance wire

<- amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

retarded timing

" resonance curve

~
,)3 resonance curve: lengkung resonansi; restricted motion: gerakan yang di
-:::

1,
E

:0~
.~

.~
~

"J-J

(~
'V

kurve resonansi
resonance effect : efek resonansi
resonance frecquency : frekuensi reso
nansi
resonance frequency meter: pengukur
gelombang reso~alnsi
resonance potentIa : tegangan reso
nansi
resonance transformer: transformator
resonansi
resonant circiut : rangkaian getaran;
sirkuit getaran
resonant line : garis resonansi
resonator: kotak suara; lemari .( turut)
bunyi; resinator

resorption : resep dalam

resound: bergaung

reource : bahan pertolongan; sumber


pertolongan
respirable : dapat diisap
resparation : pernafasan
respirator: topeng gas; respirator
response: jawaban; perangai
response curve: karakteristik frekuensi
responsibility: pertanggung jawab
responsible: tanggung jawab
rest: diam; waktu istirahat; tumpuhan;
sandara; kontak diam; blok bantalan
rest agreement: persetujuan kontak
rest contact : kontak diam
restaring injector: injector pengaman
resting point: titik diam; titik perhen
tian
restless : bimbang; gelisah
restorasi : restorasi
restorable : dapat diperbaiki
restoration: restorasi; perbaikan
restore: memperbaiki; direstorasikan
restorer : montir; restorator
restainer : bahan memperlambat
restrict : membatasi

paksakan
restricted tariff : tarif abonemmen
restriction : pembatasan
result: hasil; keputusan; kesudahan;
pendapatan; akibat
resultant: resultan; hasil
resultan electromotive force : gaya
elektromotoris sebenarnya
resultant reactance: reaktansi resultan
resulting force: gaya resultan; resultan
resume: melanjutkan; menyimpulkan
retailer : perdagangan eceran
retailer : honorarium
retainer whasher : cincin penjamin;
gelang penjamin
retaining dam : tanggul penahan; dam
penahan
, retaining fee : panjar honorarium
. retainig ring of reflly : gelang sumbat
gellnding
retaining wall: dinding tupang; dinding
pangkalan
retaining washer: cincin penjamin; ge
lang penjanin
retank: mengambil; menambah bahan
bakar kembali; mengisi tank kernbali
retard: memperlambat
retard the spark : memberi penyalaan
awal
retardation: kelambatan; perlambatan
retardation coil: kumparan pengham
bat
retardation line : garis penghambat
I retardation of boiling : penundaan
mendidih; perlambatan mendidih
I retarded ignitation : penyalaan susulan
retarded motion: gerakan yang diper
lambat
retarded potential: potensial diper
lambat
retarded timing : penyalaan sus ulan

Kamus Tekn k Lengkap Edisi lerbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

----------

reverse u;::,r.

retarding cogwheel
retarding cogwheel: roda gigi perl ambat; jantera gerigi perlambatan
retarding force : gaya perlambat
retarding field: medan memperlambat
retarding moment: momen perlambat
an
retardment : perlambatan
retentivity : remanensi
reticle : kawat silang teropong retina
selaput jala
retort: retor; sejenis labu gelas (dilabo
raterium); labu distilasi
retort bench: instalasi pembuatan gas
lampu
retort carbon : bara retor; batu bara
retor
retort furnace: dapur retor; oven retor
retreating system : sistem mundur
retortion: retorsi; pembengkokan
retorching : perbaikan kecil; penyem
purnaan
retract : mencabut; menarik kembali
retractable : dapat ditarik ke dalam
retracble landing gear : alat pendarat
yang dapat ditarik ke dalam
retreading road : perbaikan lapisan
dalam
retroaction: retro aksi; gaya aksi; kerja
balik
retroaction amplifier: alat penguat re
tro aktif
retroaction coil: koil retro aktif; kum
paran kerja balik
retroactor : retro aktor
retrograde motion : gerak mudur
retroressive movement : gerak balik
return : mengirim kembali; memun
durkan (jam)
return bend : bengkokkan berganda
return cable: kabel retur; kabel balik
:'eturn conductor: antaran retun; an
taran balik

return current: arus kembali; arus ball'k


return current swicth : sakelar arus
kembali; sakelar arus balik
return feeder : kabel retur
return flame : nyala api balik
return flame boiler: ketel uap dengan
nyala api berbalik
return flue: saluran api
return line: antaran balik; saluran pengembali; antaran retur
return loss : rugi balikan; kerugian retur
return pipe: pipa aluran kernbali; pipa
balik
return shap : rongsokan balik
return shock: gerakkan mundur; gerak
balik; langkah balik
return stroke : langkah mundur;
langkah balik
return stamp : materai tempel
return track feeder: kabel retur; kabel
rei
return wire: kawat retur; kawat balik
retunite : menyatukan kembali; meng
gabungkan kembali; bersatu (bersa
rna) lagi
reverberate: memantul; menyilamkan;
menggaung; melantunkan
reverberating furnace : dapur aduk
reverbation : pemantulan; reverberasi
reverberator : pemantulan suara; re
flektor
reverberatory furnace: dapur api; da
pur aduk
reversal : pembalikan; pengubah; se
tengah gelombang
reversal of current : pembalikan aur;
pengubah arus
reverse: membalik; mengubah (mesin);
menukar hubungan; berjalan mundur;
mencanai kembali; memberi uap la

<- a m u s T e k n i k Len g k a p. E dis i T e r bar u

i~~

~'

$
~..

-';:~

ri,

.~

5'
i,

!~

~.
,~

(~

'~~
'.

(h
~

,.

-.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

,.

~~

reverse cuopling

wan
reverse cuopliog : kopeling lawan; ko
~~
peling mundur

~p

.;3

reverse current: arus lawan; arus balik

revet
dibuat bolak-balik
reversible replaceUlent : penukaran
yang dapat dibuat sebaliknya
reversible steel: baja mampu balik
reversible switch : sakelar ungkit
reversible trasportion : transformasi
mudah balik
reversing clutch : kopeling balik
reversing coupling : kopeling balik
reversing engine : mesin balik; mesin
pengubah putaran
reversing field: medan lin tang; medan
pembalik
reversing gear : peralatan pembalik
arah; mekanik pembalik arah putaran
reversing handle : handel pembalik
arus tuas pembalik arah
reversing interval : interval terbalik
reversing laUlp : lampu jalan mundur
reversing lever: handel pembalik arah;
. tuas kulis
reversing Ulachine : mesin penukar
reversing IDilI : mesin tekan terbalik
reversing pole: kutub kumutasi; kutub
bantu
reversing regulation resistance: tahan

reverse current relay : relay arus balik


.~ reverse current switch : sakaler arus
~!
balik
reverse gear : lengkap pembalik
{~ reverse reaction : kopeling balik lawan
'\-' reverse side: sebelah belakang; bagian
J:'
~
belakang
l:
:J reversed: berbalik; tunggang; kebalik
an
~~~
'J
reversed arch : lengkung terbalik
reversed image : bayangan balik
reversed fuolt : sesar naik
reversed starter controller : pengawas
bilik perjalanan
reversed flushing : bilasan balik
reverser: peralatan balik; perlengkapan
pembalik (arah)
reversibility : sifat dapat berbalik
reversible: dapat berbalik; dapat diba
lik
reversible cell: elemen yang dapat di
balik
41\ "?t,l\~o.m): l;.\'~~~k
reversible change of conmtion : peru
reversing rolling Ulill : mesin roll tekan
bahan kondisi yang dapat dibalik
balik
reversible engine : mesin yang dapat
reversing
rheostat: hamabatan pemba
dibalik putarannya
lik
reversible electode : electrode pembalik
reversible flushing : pembilasan yang reversing shaft : poros sorong uap
dapat dibalik
reversing starting resistance: tabanan
reversible gear: roda gigi Galan) mun
mula pembalik
dur
reversing station : stasiun supermasi
reversible Ulotor : motor dengan putar reversing switch : sakelar pembalik
an yang dapat dibalik
reversing wheel : roda pembalik
reversible pinion : roda gigi Galan) reversing valve : katub terbalik
mundur
reversion : pembalikan kembali
reversible propeller: baling-baling de reversion tension : tegangan iawan
ngan dua bolak-balik
revert : membalikkan (gerakan)
reversible rection : reaksi yang dapat revet : menyalut; meiapis

,J

-=.,

Karr1us Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

etment
~etment

: menyalutkan; dinding ba
"ik; dinding tumpuhan
~etment wall : dinding pelapis
" . al : rivisi
_ 'se : meneliti; memeriksa
-:otision : revis i
'olution : perputaran; peredaran
: elation counter: penghitung putar
ill

_ olvable: dapat dibalik; dapat diputar


_ oIve: memutar; berpusing; menggu
.:'ngkan; motor berpirtar
_ olver: dapat berputar; pistol
_ lving: dapat diputar; dapat berpu
...iI

~lving
~

cylinder motor: motor ber


'ltar
lving device : putaran; cakram pu

_ lving door : pintu putar


lYing fIlter : saringan putar
lving gas washer: pembersih gas
-_tar

lving grate: kisi berputar

JJving head : kepala revolver


ver kiln : dapur putar; oven putar
ving light: lampu berputar; lampu
- -Iar
_~ ving

mills: perkakas berputar; ki


-g putar
ving mirror : cermin putar
ving part: bagian yang dapat ber

_:ar
viog screen : saringan putar; sa
- :=ran teromol; tapisan putar
. g speed : kecepatan berputar
~g tubular kiln : dapur putar;
" ~ putar
.....t'd : upah; ganjaran; hadiah; me
-::c--;,ah; memberi hadiah
hlog machine : mesin cuci su
.:. (tambang)

ribbed plate ()
rhenium : renium; Re
rheograph : reograp
rheolaveun : pencuci batu bara rheo
rheostat : bangku tahanan; tahanan pengatur; hambatan atur
rheostatic braking : pengereman reosmatis; pengereman dengan hambatan
listrik
rheostat for a lamp: reostat lampu
rheostat for starting a motor: hambatan mula jalan

"t":

()
" 01..",

ri .

-,.
~
~;

,~

R
~

1,
f~'

(f~

rheotan : reo tan


~...'~
rhodamines : bahan-bahan warna roda-
"
dium
rhodium: jenis platina; radium Rh
rhodochrosite : redokrosit
rhorlonite : rodonit
rhomb : belah ketupat
rhombic : bentuk seperti belah ketupat
rhombic antena : antena belah ketupat
rhombic pass : lubang silang
rhombic system: sistim rombis; sistim
kristal belah ketupat
rhombohedral : rombohedral
rhombohedron : rombohedron
rhombohedral system: sis tim rombo
hedral
rhomboid: belah ketupat panjang; ja
jaran genjang; parelelogram miring
rhomboidal : berbentuk belah ketupat;
berbentuk parelelogram
rhombus: belah ketupat; paralelogram
rhumb : mata kompas
rhum line : loksodrom
rhyalite : riolit
rib : rusuk; punggung; nadi bijih; urat
kayu; tukang daun
riband : pita
ribbed : berigi; berombak; berusuk
ribbed floor : lantai berusuk
rebbed glass : kaca berigi
ribbed plate : pelat berigi

::-";"/ us Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

":

~~

ribbed tube

,~ ribbed tube: pipa berombak


,,~ ribbed tube preheater : pemanas air;
~
s panas rusuk-rusuk
,,~
ribbon: pita jalur
,.~

ribbon microphone: micropon pita

"~
ribbon joint: slar pita
.~

ribbon saw : gergaji pita

~' rice: beras

'I)

,':i: rice flour : tepung beras


~'-

rice grain : butir beras


rice mill : penggmngan padi
:~ rice paper : kertas beras
(:5 rice clay : tanah liat gemuk; lempung
".J
rich coal : batubara gemuk
Rj
rich lime : kapur gemuk
rich mixture : banyak gas; campuran
gas kaya
rich mortar : mortel gemuk
rich oil : minyak sarat
rich ore: bijih kadar tinggi; bijih kaya;
bijih sorat
ridar : saringan kocok berputar
ridder : kemudi pengimbang
ridder open : melanggar (wesel)
riddle : saringan kasar
" ride : mengendarai
rider : pita diagonal
rider valve gear : gerakan sorong uap
rider
ridge: bubungan; punggung; pinggiran
ridge beam : balok bubungan
ridge board : genteng bubungan
ridge height : tinggi bubungan
ridge piece : balok bubungan
ridge plate : pelat bubungan
ridge pole : balok bubungan
ridge tile : genteng bubungan
ridge tree : bubungan
ridge way : lebar bubungan
riding school : sekolah mengendarai
mobil
riding speed: kecepatan jalan
~

..

right handed

sc~

riffle : penderas
riffle samler : alat pemercontoh das~
penderas
riffler : kikir alur bengkok
rifle : senapan
rifle barrel : la
ras senapan
rifle range : la
pangan untuk
latihan me
nembak
rifle sling : sa
rifle
buk senapan
rift : retak; celah; bidang rengkab
rig: memasang; memperlengkapi; pe:
lengkapan; alat
rig out : mengubah
rigger: puli dawai; puli sabuk; monti:
pull tali sabuk
rigging : perlengkapan; montasi
right: lurus kanan
right angle : sudut siku-siku
right angled projection: proyeksi seg:
tiga siku-siku
right angled triangle : segitiga sikt
siku
right angular: persegi panjang
right hand: sebelah kanan
right hand drive : kemudi kanan
right hand head light : lampu depc.:-.
sebelah
right hand parking light: lampu her.
tikan sebelah kanan
right hand rule : aturan tangan kanar.
kaidah tangan kanan
right handed : uliran kanan ke kana:-.
right handed moment : momen pUG::
right handed propeller : baling-b&:
ing kanan
right handed rope: tali (dengan) pinta::
kanan
right handed screw : sekrup kanan

K amus Teknik Lengkap Edisi Terbar L.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

right handed thread


right handed thread: ulir sekerup ka
nan
right lined: lurus
right side: sisi kanan; sebelah kanan
rigit : tetap; kuat; kaku; tak dapat beng
kok
rigid axle : poras tetap
rigid fastening: sambungan erat; sam
bungan teguh
-igit pavement : lantai jalan sangat
kuat; landasan atau jalan dari plat beton untuk landasan pesawat terbang
:-igid surpension : pemegasan kaku
:igidity : kekakuan
:ill (et) : anak sungai
;ill sloping: galian diagonal
::im : pinggir; sisi; peiek (rada)
::im break: anbar feli; rem feli
-:-im flre : penyalaan pinggir
:TIn gutter : alur gelindingan
:im of gear whell : lingkaran gigi
im ignition : penyalaan pinggir
::miog machine : mesin meluas (lu
vang); mesin bor peluas lubang
::!l1 of pulley : gelindingan pita mesin
~ width : lebar pinggir
: meluaskan (lubang)
::::Der : alat peluas (lubang); jarum pe
-::.as; berpeluas
ed ingot: batangan rim (peiek)
ed steel: baja rem
. g action : aksi rem
: cincin; gelang; lapis lingkaran;
::c-nguat
~ armature: angker cincin; angker
=::iang
:. armature core: teras angker ge
-=-g
_ bolt: baut gelang; baut cincin
_ connection : hubungan lingkar;
'-ungan segitiga; hubungan gelang
_ ore: teras gelang (trasformator)
:-" US

~g

rip

- - - - - - - - - - - - - ~,
ring fence : dinding lingkar; dinding :'
$
ketiling
~.

ring flre : api keliling (mesjn listrik)


()
- ,,
ring gauge: gelang kaliber
(f.
ring handed winding: lilitan kanan
-
~.
ring hook : kait mata
"
;;
ring lock : kunci cincin
J
ring lubrication : pelumas gelang
R
ring lubricator : lubrikator gelang
~
ring main : saluran lingkaran; saluran
<'
gelang
,.
(r~
ring oiling: pelumas gelang; pelumas ~
cincin
f
ring pivot : pivot gelang
ring segment: temberang gelang; tem- R
berang lingkaran; segmen gelang

ring shaped: berbentuk gelang/ cincin;

berbentuk lingkaran

ring shaped magnet : magnet bentuk

gelang

ring stone : batu cincin

ring trasformer : transformator gelang

ring up : menelpon

ring wall: tembok lingkar; tembok ke


liling

ring widing : lilitan cincin; gulungan

gelang

ringing inductor: induktor giring-gi


ring

ringing key: kunci giring-giring

ringing oscillator: osilator ayun; osi


lator buih

ringing signal : semboyan giring-gi


ring; sinyal giring-giring

ringing wire: kawat beker

rink : lapangan es

rinse: membilas; mencuci

rinse out : membilas

ringsing : hanyutan

ringsing machine: mesin air-cuci

ringsing tank : bejana pembilas

rip: robek

i,

Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

-.r. rib cord

.~~

,0
~

~"
:<t,

'~

.~
~j

.~,

,,6

?~_
U

33'

:B
~

=
'.j

rib cord: tali-tarik (parasut)


rip saw : gergaji tarik
rip up : meretas
ripe : masak; matang
ripper : mesin pemecah beton; pis au
kecil
ripping: penggarukan
ripping chisel : pahat tusuk; pahat serombong pahat pematah
ripping panel : pintu darurat
ripple: tegangan kerut (listri)
ripple fIlter : saringan perat
rip-rap: lapisan pelindung; tapisan penguat
rise: naik; meruap; kenaikan gas; meninggikan tanjakan
tise of presure : kenaikan tekanan; penembakan tekanan
rise of temperature : kenaikan suhul
temperatur
riser : pipa naik; gaiian naik; pip a penyalur cairan ke atas
rising monotonously: naik rata
rising pipe : pipa naik
rising point : titik naik
rising tide : air pasang
rive : membelah; merobek
river : sungai; kali
river bar: batang keling
river bed : palung sungai
river boat : kapal sungai
river bolt : paku keling
river cable : kabel sungai
river clay: tanah liat sungai; lempung
river harbour : pelabuhan sungai
river section: penampang sungai
rivet : mengeling; paku keling
rivet centre: sumbu paku keling
rivet cold : dikeling dingin
rivet croOS' section : penampang paku
keling
rivet fUl;"nate : dapur paku keling; over

road ballasting

paku. keling
rivet heat : kepala paku keling
rivet hole : lubang paku keling
rivet in shear: paku keling dengan mu
atan listrik
rivet in tension : paku keling dengan
kepala bentuk
rivet set : plat untuk membentuk pakt:.
keling
rivet iron : baja paku kefing
rivet joint : kampuh kelingan
rivet point: kepala kelingan; titik kam
pub kelingan
rivet shank : tangkai paku keting river
with counter sunk head kepala kelinf
dengan kepala benam
rivet with half countersunk head :
paku keling dengan kepaia setengat
terbenam
rived: pesawat kehng; paku keling; mesin keling
rived bolt : baut keling
rived joint : sambungan kelingan; karr.
puh kelingan
rived flange : flensa yang dike ling
rived seam : kampuh keling
rived stay bolt : baut tusuk
riveter: tukang paku keling; orang yaJ:5
membuat paku keling; pesawat ker-:
riveting knob :
penahan paku
keling
riveting machi
ne : mesin ke
ling
riveting nail :
riveting nail
paku keling

riveting tongs: sepit keling

riveting work : pekerjaan kelinga::.

road: jalan; jalan raya; lintasan re:

road ballasting: pengerasan jalar. ~ 7


ngan batu pecah

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terb a" _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

oad bed
road bed : tubuh balas; tubuh jalan; road section : seksi jalan
tubuh jalan reI
road side ditch : parit tepi jalan lunak
:oad building: pembikinan jalan
road sign: ildan jalan raya; papan lalu (:)
-',
~ ad breaker: mesin untuk memecah
lintas; sinyal jalan
ct.
kan beton
road spring: pegas dukung (mobil)
-E
road surface : muka jalan; tepis aus ~.
~ ad clearance : ruang bebas di atas
jalan
~.
muka jalan
'-?
.:-oad coating: landasan jalan; lapisan road surfacing: pengerasan mukajalan R
road surfecemant : perakit jalan; 0[- ~
muka jalan; pengerasan jalan
:.-oad construction : pemasangan/pem
ang yang ditugaskan dan bertanggung
buatan jalan
jawab atas sebagaian jalan yang se:-Dad crossing : persimpangan jalan
dang dikerjakaIUlya
~,
,,:
: ad drag : ketam jalan
road sweeper : penyapu jalan
~.
_ ad elnbranchlnent : persimpangan road switching locolnotive : lokomotif
langsir

jalan
_ ad engineering: pembangunanjalan; road tank : mobil tangki

road technics : tehnik pembuatan jalan

konstruksi jalan
:-Dad forlns : acuan tepi jalan
road wheels: roda jalan

roadway: jalan raya; jalan besar ; jalan

" ad haulage: angkutan jalan raya


utama lubang tambang
:nad heater : mesin pemanasmuka ja
tan dengan nyala api atau dengan uda
roan : kulit domba
, roaner : tukang kulit domba
ra panas
::tJad holding: mantap dijalan (mobil) roast: memanggang; mendiang; meng
:cad Inaker : pekerjaan labuh; pekerja
goreng

- jalan
roasted : didiang

:uad Inaking plant : intalasi untuk roasted ore: bijih panggang

jalan; seperti mesin perata jalan; me


roaster : alat untuk memanggang

sin gilas dll


roasting and reaction process: proses

. l ad man : pekerja jalan


pemanggangan dan reaksi

:"1'ad Inap : peta jalan


roasting and reduction process : pro
-md Inaterial : bahan pembuat jalan
ses pemanggangan dan reaksi

d Inetal : pecahan batu; kersik batu roasting bed : alas pang gang

roasting dish : piring pemanggangan

ad Inender : pekeIja jalan


Clad navy : pekerjaan jalan
roasting furnace: dapur pendiang; da
Jad obstruction: hambatan jalan
pur diang

. d oil : minyak siram jalan


roasting klin : dapur pemanggang

""': d patrol: patroli jalan raya


roasting Inachine : mesin pemanggang

-:lad pavelnent : muka jalan


roasting oven : dapur pemanggang

d police: polisi lalu lintas


roasting pot : pot pemanggang

d rail vechile : bus atas rei


roasting test : test pendiangan robot

-::ad roller : mesin giling jalan; mesin


mesin yang dibuat untuk mengganti
kan
pekerjaan manusia
itas
5

1
;1;

a m u s Teknik L engkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~~

rock

rolle<:

'3

'p

rock: berbuai; berayun; batu karang;


batuan
~
~" rock alum : tawas gunung batu
~

'. rock breaker : mesin untuk memecah

~"

.~

.~,

't

' I)

(~

,v

rocking arm : tuas


rocking beam : neraca ayun
rocking grate trought selokan buai
rocwell hardness tester: alat uji keke

laB

BRRi-BRRi
i'~~~11 i'~~k w~ll
rock bottom : landasan batu-batuan rocky: berbatu-batuan; berbukit-b
padat
rocky coast : pantai berbatu
rock cork : gabus gunung
rocky crystal: kristal bukit; hablur E
nung
rock crystal : hablur gunung; kristal
gunung
rocky slope: tanjakan bukit
rock drill: gerek gunung; bor gunung; rocky wall : dinding bukit
bor beton
rod: batang; cambuk; tongkat; mist:..
rock emery stone: amaril kasar; gerin
ukur tanah

da kasar; batu asah kasar


rod antenna : antena batang

rock fill : pengisian batu


rod boring : bor batang

rock leather : kulit gunung


rod collector : batang kontak

rock oil : minyak tanah; minyak bumi; I rod coupiling : kopeling batang
minyak batu
rod insulator : isolator batang
rock fill dam : bendungan urakan batu rod mill : kilang batang
rock machine : mesin ayun
rod support : batang
rods: stang-stang; tangkai
rock phosphate : fosforit
rock pressure : tekanan batu-batuan
role : batang gorden
roll: rol penggiling; daftar hadir;
rock salt : garam batu; garam darat
linjak; menggiling; mencanai; gil2:_
rock wood: asbes kayu
rocker: mesin cuci emas; gelang bors roll bar : besi batang canaian
tel; gelang borstel
roll caliber : kaliber canai
rocker arm: lengan gagang borstel; roll crusher : kilang canai
roll down: menggulingkan (dari
lengan pemutus
rocker range : wilayah penerbangan
ke bawah); meluncur
peluruh kemdali
roll housing : rumah rol
rocket: cerawat; panah api; roket; pe roll jaw crusher : rol peremuk rah~
luru kendali
roll over molding machine: mesin :~rocket aircraft: pesawat roket; pesawat
takan rol

terbang roket
roll lathe : bubutan rol canai

roll of : menggulingkan

rocket bomb : born roket


, roll out : mencanai
rocket engine : motor roket
roll tapered : dicanai tirus
rocket flight : penerbangan roket
roll up : mengguhng
rocket frame : rangka raket
roll way : saluran pada bendung - -
rocket fuel : bahan bakar roket
tuk dilimpahkan air yang keban~

rocket motor : lintas roket


saluran limpah luap

rocket path : lintasan roket


rolled: dicanai; digiling

rocket tube : tabung raket


Kamus Teknik Lengkap Edisl Terb 8

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

rolled bar
rolled bar : besi batang canai
rollediron : besi gilingan; besi canai
rolledgold : emas kertas
rolled section : profil canai
rolled steel: baja canai;
rolled steel section: profil baja gilas
roller: pelindis; canai; kilangan; penggilingan; silinder; rol antar
roller bearing : bantalan golongan;
bantalan rol
roller brake block: baja rem berada
roller bridge : jembatan golong
roller chain : rantai rol
roller composition : spesi rol
roller contact : kontak roda
roller contact piece : bagian kontak ro
da
roller curtain : gorden gulung
roller expander : peluas pipa
roller guide : pengantar roda
roller mill : bengkel gilingan
roller race : rei lintasan
roller screen : tirai gulung
roller shutter : jendela gulungan
roller structure: struktur gulungan/
gilingan
roller swicth : sakelar kilang
roller tappet : penyentuh katup pakai
rol
rooler tension : tegangan roda
roll gang: pintu (sekat) api-api
rolling : pengerolan
_olling barrier : pintu pagar beroda
~ olling circle : lingkaran roda
rolling circle diameter: diameter ling
karan roda
rolling doors : pintu geser
lling friction : gesekan bergotong
:-oiling load: beban lalu hntas; beban
roda
::-oUing machine : mesin canai; mesin
pelinjak

rolling mill : bengkel canai; pekerjaan


canai; pabrik penggilasan
rolling mill engine : mesin penggerak
tengkapan canai
rolling plant : bengkel pelinjak
rolling stock: material beroda; bakal;
pelanting
rolling stone : batu guling
rolling tapered : dicanai terus
rolled: dicanai; digiling
rolled bar: besi batang canaian;
rolled iron : besi gilingan; besi canai
rolled gold : emas kertas
.
rolled section : profil canai
rolled steel : baja canai
rontgenugram : potret-rontgen
rontgent rays: sinar rontsenL sinar X
roof : atap; kap atap
roof batten : mistar-mistar atap; reng
atap
roof beam: balok dukung atap
roof bearer : pemikul atap
roof boards : papan-papan atap
roof covering : penutupan atap
roof garden : taman atap
roof gutter : talang air
roof iron : seng atap
roof lamp : lampu plafon
roof lead : timbel atap
roof list : lis atap
roof net : jala bagasi
roof rib: tupang atap; pelat jangkar:
roof shaped grate: talang-talang atap
roof stay : sokong bubungan; pelat
jangkar
roof support: pendukung atap. pena
han atap
roof tile : genteng
roof tree : balok bubungan
roof truss : kap atap
roormg : penutupan atap
roormg lead : timbel atap

am us Teknik Lengkap Edisi Terbaru

f;

,~.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

roofmg paper

rotary current engine

~~

"p roofing paper : kertas atap

rope tackle block : taka 1 tali


rope tension : tegangan tali
rope way: lintasan kabel; jalanan kabel

roofing tile : genteng


~ rooimg zinc : seng atap
5 room: bilik; kamar; ruangan
~
~ room and pillar method : metoda pe
,;~.

,5

untuk membawa bahan-bahan

rope works : pabrik tali


rope yard: tempat pemintalan tali
ropery : pemintalan tali; tali pengikat
rope yarn : be nang tali; tali pengikat
rosace : jendela roset; tingkap rosed
rose bit: bor; parsing; gerek pembe

ngembangan ruang dan pilar


room paper : kertas dinding

. ~ room thermometer: termometer ka


'f.I

?::v

mar

root : penarik; akar


root circle: lingkaran kaki (roda ggi)
nam

root mean square value : nilai efektif rose box : sarangan isap

root of tooth : kaki gigi


rose copper : tembaga cakram

root square : akar pangkat dua


rose diamond : batu roset

root third : akar pangkat tiga


rose oil : minyak mawar

root timber : kayu akar


rose sprinkler : perecik; pengabut

root blower : mower roots


rose water : air mawar

rope drive: penggerakan tali; transmisi rose window : jendela roset


rose's alloy : paduan rose
tali
rose's metal : logam metal
rope driving : transmisi tali
rope drum : temmol tali
rosette : roset
rope friction : gesekan tali
rosette steel: baja roset
rope garden : taman atap
rosin : damar tarbatin
rope gripper : sepit tali
rOstrum : podium; panggung mimbar
rot: menjadi rusak; menjadi busuk
rope guard : pelindung kabel
rope gutter : talang air
rotary : berputar; mengitari poros:
rope haulage: pengangkatan dengan
menggelindingi rotasi
rotary antena : antena putar
tali
rope joint: kopeling tali; dawai tali
rotary beam : cahaya berputar; balok
rope ladder : tangga tali
putar
rope lamp : lampu plafon
rotary blower : penghembusan berpu
tar; alat hembus putar
rope lubricant : pelumas tali
rope maker : tukang jalin tali; tukang rotary boring : bor putar; pengeborar.
I

pintal tali

rope packing: tali paking tali; tali pe


ngepak

putar

rotary compressor: kompresor berp\!


tar

rotary current: arus putar (tiga fase


rope pulley: cakram tali; puli tali
rope railway: jalan kereta api kabel
rotary current alternator : dinarr:: :
arus putar
rope spice : pemisahan tali
.
rotary
curent dynamo : dinamo a _
rope spinning : memintal tali
rope spining machine : mesin pintal
putar
rotary current engine: motor arus __tali

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terba~- .

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

rotor coil t ;

rotary current generator


tar
rotary current generator : dinamo
arus putar; generator arus putar
rotary current motor: motor arus pu
tar; generator arus putar
rotary displacement pump : pompa
sentrifugal
rotary drilling : pengeboran putar
rotary engine: mesin rotasi
rotary exavator : exavator putar (untuk
menggali terowongan bundar); mesin
gali roda
rotary field : medan arus putar
rolary filter: filter berputar; saringan
teromol
T{)tary furnace : tanur putar
rotary hoe : mesin frais
rotari klin : dapur putar; dapur gelang
rotary motion : gerakan berputar
rotary movement : gerak putar
rotaiy piston : torak putar
rotary press: kempa rotasi; mesin ce
tak putar/rotasi
rotary pump : pompa rotasi
rotary screen: teromol saringan berpu
tar
:-otary sieve: mesin ayak; mesin tapis;
mesin saringan
~lary spark: gap lintas nyala api ber
putar
~tary switch : sakelar tukar
~tary fransfomer : tranformator ber
putar
:':ltable : dapat berputar
tate : berputar; memutar
tating anode : anoda putar
tating barn : sengkang putar
tating centre : pusat mesin bubut
:,ang berputar
rating circle : lingkaran berputar
tating crystal method : metode kris
tal putar

~.

rotating current : arus putar


rotating drum : teromol aduk berputar
rotatimg field: medan putaran; medan
putar
rotating field instrument: instrument
medan putar
rotating field magnet : maknit medan
berputar
rotating mill : kilang putar; perkakas
putar; gilingan putar
rotating motion: gerakan putar; gerak
putair
rotating spark : cetus keliling; cetus
melingkar
rotating transformer : transformator
berpular
rotation: perputaran; rotasi; pjutaran
rutation axis: poros rotasi; poros ber
putar
rotational slide : tanah longsor yang
bersilat berputar
ratation of rolls: gerakan rol-rol canai
rotation engine : mesin rotasi
rotation speed : cepat rotasi; cepat
putar; laju putaran
rotative : berputar
rotator : rotator; mesin berputar
rotatory crain: keran angkat dapat ber
putar
rotatory current : arus putar
rotator y power " daya putar
rotrograver : pencetakan dengan rol
yang telah digrafirl pahat lukis
rotor : rotor; pemutar; bagian; yang
berputar
rotor blade : sudu-sudu rotor; adaun
rotor
rotor boat : kapal rotor
rotor chain : rangkaian rotor
rotor circuit : rangkaian rotor; sirkuit
rotor
rotor coil : koil rotor; kumparan rotor

a m us Tek n i k LengkatJ Edis i Te rbaru


I

t-.
,.

;.
'!

()
-ri.
....

-E

~'

~.

,~

R
~

1
.

,.

ef,
~

,,,

;;"

-.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:~ rotor core

route

~~ rotor core : teras rotor

roughing mill : canai kasar; canai


pendahulu
rotor drum : teromol rotor
roughing plane iron: pabat potong ka
1-'< rotor med : medan rotor
sar
rotor leakage: arus putar rorot; bocor
roughing table : meja pengesab
~
an rotor
S rotor shaft : poras rotor; bocoran ro roughing tool : pahat bubut pendabu
luan; pahat ketam pendabuluan
1~ tor
rougheck : pekerja kasar
~ rotor sleeve: bis rotor; tabung rotor
"iJ
rougheness : ketidakrataan
,,_ rotor slip : gelincir rotor
round: bulat; bundar
D rotor shot : aluran rotor
round bar : besi bundar
rotor starter: tahanan pendahuluan ro
round bow : lengkung bulat
tor; starte rotor
rotor starting controler : kontroler round copper : tembaga batang bulat
round elbow pipe : pipa siku bulat
pendahuluan jalan rotor
B rotor vane : sudu jalan (motor turbin)
round me : kikir bulat menirus; kikir
bunder
rotor wheel : roda jalan; roda rotor
rotor winding : lilitan rotor; gulungan round flask: labu bulat
roung going seam : kampuh keliling
rotor
, round hammer : palu bundar; martil
rotten : rusak; busuk; buruk
bundar
rotunda: rotonda; bangunan bOlat
rouge: tepung merah. untuk menggo
round head: kepala bundar; bulat; (ba
ut; palu; paku keling)
sok perak
rough: kasar; mentah
round headed bolt: baut dengan kepala
bulat
rough beam : balok besar
rough cast : membuat bag ian kasar; round house : dipo lokomotif
round iron : besi bulat
merencanakan
round key : pasak bulat
rough coal : batu bara tam bang
round pliers: tang pembengkokan bulat
rough coat : lapisan turap pertama; la
round ripping chisel: pahat tusuk bulat
pisan kasar
rough me : berputar
round screw head: kepala sekerup bu
rough grain: berbutir kasar
lat

rough grind : mengasab kasar


round set hammer : palu set bulat

rough grinder : asaban kasar; gerinda I round tile: genteng talang; genteng bu
kasar
lat
rough hew : menetak
round tongs : tang bulat
roughen : dikasarkan
round wire : kawat bulat
rough plan : rencana kasar
rounded : bulat; dibulatkan
rough turned : dibubut kasar (penda
rounding : pembulatan
huluan)
rounding off : pembulatan
rough wrought : dikerjakan (secara) roust about : pekerja serabutan
kasar
route: arab perjalanan; rute; lintasan:
roughing chisel : pahat potong kasar
jalanyang ditempuh
.j

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbar L

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

route indacator

rubble stone

~.
route indacator : penunjuk arah wesel rubber joint : paking karet
~
router : ketam
rubber latex: lateks karet
'!:
sponeng
rubber like: seperti karet
routing machi
rubber mastic : perekat kaucuk
Ii,
ne : frais klise
rubber mounted engine: mesin de- .;;.
-ow : baris; de
ngan dudukan karet
;;
ret; jajar; da
II rubber packing: paking karet
~,
yung
rubber plug: sumbat karet
R
!'Ow boat: biduk
rubber planation : perkebunan karet ~
routing machine
kayuh; sam
rubber ring: gelang karet; cincin karet --!i,,'
, 'rubber setting : ikatan karet
,.
pan; kapal dayung
C
.h
cow of blades: barisan sudu-sudu; de rubber solution: larutan karet
K,
retan sudu
rubber stake: mistar penahanan dari ""~.
;t}w of tubes : deretan pipa api
karet
:"iwel : roda pacu
rubber stopper : sumbat karet
..
lJwer : pendayung
rubber tape: pita karet
land grate: kisi rowland

rnbber tape insulation: isolasi pita da


~. aI institute : lembaga kerajaan

ri karet

_. 'aIti : upeti royalti

rubber tape coupiling : kopeling silang

-:1b : menggosok; menyikat; menghakaret

J US
rubber tire : ban karet

ber : karet; batu gosok; mesin go rubber tired road roller: mesin giling

..:ok
ban angin

rubber tube: slang karet; pipa karet

_bhel bronze : perunggu rubel


~ber balloon : halon karet
rubber tyre roller : mesin gilas roda

ber cable : kabel berhungkus karet rubber valve: katub karet; pipa karet

. ber cocered cable: lasan kabel ka rubbery : seperti karet

-: t
rubbing board : papan seterika

-ber covered wire : kawat karet pe


rubbing brush: sikat gosok

rubbing cloth: kain gosok

h
-- er covering: bungkus salut karet rubbing contact: kontak gosok; kontak

derivate: derivat karet

gesek

r estate : perkebunan karet

rubbing iron: besi gosok

aer gloves : sarung tangan karet

rubbing mill : gilingan gesek

-. r gromment : gelang karet; cin rubbing stake: kayu gosok; mistar ge


_ -. karet
sek

r handgif : gagang karet


rubbing surface : bidang gesekan

hose : slang karet; pip a karet


rubbish : sampah; sisa buangan; puing

- insulated wire : kawat antar


bahan buangan

=. _501asi karet
rubble: puing; batu; batu pecahan

er insulating tape: isolasi karet; rubble heap : kerobohan

-.: uyekat karet


rubble stone: pecahan batu

-9

,~

s mus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

, rubble work

:~

running loss

nuh
''iP rubble work: dinding dengan batu ke
run
away: berputar kabur (motor); me

pingan
~
1rubbly: penuh dengan pecahan-pecah
ngalir keluar
~
an batu
run down: menggosong; jadi habis :
~
berhenti berlahan-Iahan
~ ruberroid roof covering : pengatapan
rung
: pasak; cukil
'~
dengan rub roksid
~ rubidium: rubidium
run hot: beIjalan panas
~,
.{; rubiginius: berwama karat/ tahi besi run in : melancarkan jalan
run of mine coal: batu bara tertam
?~ rubstone: batu penggosok; batu asah
,\.1
ruby light : lampu merah tua
bang
~
run of mine ore: bijih tertambang
~ ruby silver ore : bijih perak yakut
~ rudder: daun kemudi; kemudi arah; run on full load : jalan dengan beban
penuh
(}
daun dayung
run
on no load : jalan kosong; jalan
rudder: area plane bidang kemudi
rudder arms: lengan-lengan kemudi
tanpa beban
run out: menipis; bocor
rudder brace: kait kemudi
run parallel: jalan pararel; jalan sejajar
rudder bush : tabung kemudi
rudder frame : rangka kemudi
run under load : jalan dengan beban
rudder lock : kancingan kemudi
run without load : jalan tan pa beban
rundown : tangki penampung
rudder nail : pena kemudi
runner : rotor; bagian yang berputar
rudder pintels : kait-kait kemudi
(kincir turbin); alur gelang; sorong
rudder pole : batang kemudi
rudder post : haluan kemudi; haluan runner brick : bata saluran
running: jalan (motor)
belakang
running board: injakan anak tanggc.
rudder stock : tiang pokok kemudi
pada mobil atau kereta api; papan a
rudder tackle : takal danirat
nak tangga
rudder tiller : pena kemudi
running board clamp: penumpu papan
ruddle ~ tanah merah
ruhmkorff coil : indikator ruhmkorf;
injakan
running board coating : salut papar.
koil ruhmkorf
injakan
rule : menggaris
rule of the road: aturan lalu hntas
running charge: biaya eksplotasi
rule paper: kertas peta; kertas patron running costs : biaya perusahan
ruler mistar : ukur; penggaris
running expenses : biaya angkutan
running free: jalan tak dibebani; jalar.
ruling : penggarisan
bebas
ruling gradient : tanjakan maksimum
yang diizinkan
I running gate : lubang tuangan
running gear: casis; lengkap penjalir:
ruling pen : pena tarik
run : mengusahakan; menjalankan
running ground : pasir apung; pasir
run ahead: laju dahulu; laju awal; laju
jalan

running head : corong tuang

muka
run at full speed : jalan kecepatan pe running loss : rugi tenaga

==

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

_-unning out

_-!lllDing out: perputaran; (mesin) sam


rye : sebangsa gandum; arak
pai mati
~ing metre: tiap meter panjang
-unning recorder: pencatat kecepatan I
sabre : pedang

ning surface : bidang jalan


.:-unning water : air (yang) mengalir
sabotage : menyabot; sabot
"

sack: kantong; karung; saku


~,

-unning wheel : roda j alan


, ';;
:un way : lintasan pendaratan; alur
sack borer: bor kantung (tambang)
(~
;upture : patahan; rengat
sack cloth : lenan kantong; lenan ka- ~
:llpture strees : tegangan retak
rung
sack elevator : elevator karung
~ral aoutomatic exchange : sentral
"
(f~
(telephon) akhir
sack tongs : tang saku
~~
"
h : aliran; kecepatan berlayar; me
saccharimeter: sakarimeter; alat untuk t'
ngalir; melaju; membadai
mengukur tekanan zat gula
=:
saccharine: zat pemanis lebih dari 300 .-81
~h hours: jam-jam genting; jam-jam
kali gula
penting
saccharum : gula
:-ush of current : tumbukan arus
sacking : lenan pengepak
~ush order : pesanan kilat
saddle: pelana; kuda-kuda; sengkang;
rust : berkarat; karat
penunjang; blok baja sebagai pendu
rust layer : lapis karat
kung
rustless : tahan karat; anti karat
saddle bow : busur pelana; lengkung
rust of iron: karat besi
pel ana
rust preventer : bahan anti karat
saddle cloth: alas sadel; alas pel ana
rust preveting : melawan karat; pence
saddle cover : alas sandal
" gahan karat
rust proof: tahan karat; anti karat
saddle key: pasak bolong; pasak lekuk
rust proof coating : lapisan cat tahan saddle leather: kulit pelana
saddle pillar : pena sadel
karat

rust proof steel: baja tahan karat

saddle pin : pena pel ana; pasak pelana;


pasak dudukan
rust resisting : lapisan tahan karat

rust riddance: bebas dari karat; pem- saddle picth : bantalkan pelana
bebasan dari karat
saddle plate : pelat dudukan
rust scourer : pembersih karat; peng- saddle roof : afap pel ana
gosok karat
saddle shapetjoint : sendi peJana; sem
rust scraper : pengikis karpet
boyan pel ana
rustless : tahan karat; anti karat
safe : lemari besi

restless iron : besi tahan karat

safe con duct: surat pengantar

rustless steel : baja anti karat

safe deposit: khasanah; ungkah (dika


rusty: berkarat-karat
pal)

r uthenium : retenium Ru

safe guard : mengamankan


r ut : bekas roda kendaraan
safe loud: beban aman
ry (railway) : kereta apj
safe strees : tegangan yang diijinkan

1:

K a m u s Teknik
Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~~

safety

safety tongs

safety foreman: pengawas keselamatan


' i) safety: keamanan; ketentuan
kerja
,.t"i safety appliance: pesawat pengaman;
,;
safety
alat
pelindung
fuse: pengaman arus; sekering
:;.'
safety barrier : lengkapan rem; kabel
lumer
.~
safety fuse apparatus : pesawat kea
penyangga; jala penyangga
.~ safety bath : penangas air pengaman
manan lebur
., safety belt : sabuk pengaman; pelam- safety
gause : saringan pengaman
safety glass : kaca pengaman
pung penolong
"iJ safety board : papan keamanan
safety goggles : kaca mata pengaman
ij
safety hook : kait pengaman
safety box : kotak pengaman
~
safety island: tempat pelarian; pelarian
safety
bracket
:
sengkanag
pelindung
s
safety
safety
incpection : pengawas keaman
brake:
rem
darurat;
rem
pakem
',"
f;;;
an;
inspeksi
pengaman
safety
bouy
:
pelampung
penolong
'.I
safety cap: sungkup pelindung; topi I safety lamp : lampu pengaman
S'
safety foreman: pengawas keselamatan
pengaman
safety catch : pengaman arus
safety load : beban pengaman; bobot
pengaman
safety case : peti (lemari) keamanan)
safety chain : rantai darurat; rantai pe safety lock : kunci; katup; kunci pe
ngaman
ngaman
safety claw : cakar pengaman
saf~ty net : jaringan pengaman; jala
safety clutch : kopeling pengaman
I penyangga
safety coeffisient : koefisen keamanan; safety pin : peniti
koefisien ketentuan
safety piler : pancang; keamanan
safety connection : hubungan penyela safety pillar : pilar pengaman; pilar
mat; hubungan keamanan
penghalang
safety contact: kontak pengaman; kon safety plate : pelat pelindung
safety ratchet gear : perlengkapan pa
tak penyelamat
. safety coupiliog : kopeling selip
sak pengaman
safety curtain : tirai pengaman; tirai safety rod: batang pengaman
safety specification : peraturan kea
kebakaran
safety cut out : pengaman arus
manan; spesifikasi keamanan
safety device : perkakas pengaman; safety shoes : sepatu pengaman
perlengkapan keamanan
safety slide : peluncur pengaman; pe
safety door : pintu darurat
luncur pengaman

safety explosive: bahan peledak terizin safety rope: tali pengaman

safety factor: koefisien pengaman; fak


safety shead : baju keselamatan

tor pengaman
I safety spectacles: kaca mata pengamar,
safety frrst : utamakan keselamatan
safety strip: jalur-jalur keamanan; pit2.
safety fitting : piting pengaman
lumer

safety flap : katup pengaman


safety switch : sakelar pengaman

safety tacks : pelat-pelat pengaman

s~fety floor : alas pengaman; alat pe


safety tongs : tong pengaman

nyangga
~
~

..

,~

,~
,~

--

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbar L

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~ety

valve

_ ety valve: katup pengaman


~ety wire : kawat keamanan
!Dan : safian; kulit maroko
ron: kunyit

on paper : kertas kunyit

..g : julai; melengkung kebawah; am


~ I a s; turun
: 0: sagu
: layar berlayar; mengarungi
...J cloth : kain layar
. loft: bengkel tukang layar; bengkel
-:: mdai layar
plane: kapal terbang melayang;
=-_sawat terbang melayang
power : tenaga pelayaran
~ room : kamar layar
r : kapal layar
. g: berlayar
-.iug boat : perahu layar
. g vessel : kapal layar
.J)r : pelaut; kelasi
-.nrs : kelasi (kapal)
amoniac : sal amoniak
: gaji; penghasilan
control : pengawas penjualan
- curve: lengkung penjualan; kurve
':1\jualan
- letter : surat iklan
~man : penjual
manager : pemimpin penjualan
"'" promotion : promosi penjualan
.. 1 : salisil
~'lic acid : asam salisil
erous : mengandung garam
_"1e : mengandung garam; larutan ga
-, : seperti garam
" akali : sail tanah alkali garam
e deposit : endapan garam
.. : kadar garam
' - - 0. log: rekaman saunitas
meter : salinometer; alat untuk
---eukur kadar garam

~ l1US

salvage pump {)
~:

saloon : salon
salon accomodation akomodasi sa- ~"~
Ion
salon car : mobil mewah

salon cariage : kereta salon; mobil sa- ..

Ion
,
salon steamer : kapal salon
salpeter : sendawa
salpeter works: pabrik sendawa; peru- ~
sahaan sendawa
-lr~"
salt: menggarami; garam; mengasinkan ;.
(h
salt bath : rendaman air garam
_
.,
salt containing: mengandung air garam ~.
salt contents : kadar garam
5
salt crystal: kristal garam; hablur ga- S
ram
salt deposits: lapisan-lapisan; garam
salt dome : kubah garam
salt making : perusahan garam
salt mine: tambang garam
salt pan : penggaraman
salt solution : larutan garam
salt stratum : lapisan garam
salt warehouse : gudang garam
salt water : air garam
salt works: pemasakan garam; pengga
raman
salvage : pengemasan; pertolongan;
pengangkatan (kapal yang kandas dan
lain-lain)
salvage charge: upah pengemasan; bia
ya pengemasan; ongkos kemas
salvage compa
ny : maskapai
pengemasan
salvage plant :
perlengkapan
untuk penga
ngkatan ; alat
untuk mengsalvagepllmp
angkat
salvage pump : pompa pengemasan

Tek nik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

j
~j)

.,'i

~,

'"

.~
'~

}
' iJ
,c;U
3"
1

:j

!'j~
S

salvage steamer

sand trap

salvage steamer : kapal pengemasan


sand drain : lubang pembuang pasir
salvage superintendent: kapal urusan sand dregdger : pengisap pasir; ala:
pertolongan
pengisap pasir
salvage vessel : kapal pengemasan
sand filter: saringan pasir; filter past
salve: salep
sand flatation : flotasi pasir
samarium: samarium; Sm
sand flusing : penggelontoran pasir
samol brick: batu giling; batu pres
I sand grain meter: alat tangkap pasir
sample : contoh; contoh pembelian; sand ground: tanah pasir
mencoba; memarnerkan
sand mill : kilang pasir; gilingan past
sample grander: alat giling (kisar) per- sand mark : pertanda pasir
contohan
sand match : turap pasir
sample tubes : tabung-tabung contoh sand mixing machine: mesin camplL
sampler: pemercontoh
pasir
sampling: pengambilan contoh
sand mold : cetakan pasir
sanatorium: sanatorium; tempat untuk sand mould: acuan pasir; cetakan pas i~
menyehatkan badan
sand paper: kertas pasir; arnril; kerta:
sand : pasir
ampelas
sand bag : karung pasir
sand paper surface : muka arnril
sand ballast: lapisan pasir; balas pasir ' sand pipe: pipa pasir
sand bars : gosong pasir
sand pit: penggalian pasir; parit pas-
sand bath : mandi pasir
sap.d pump: pompa pasir; pompa yan;:
sand bed : alas pasir
dilengkapi katup tahan untuk menge
sand blast : pancaran pasir; semprotan , luarkan lumpur
pasir untuk membersihkan atau meli- sand pump dredger : pengisap pasir
cinkan suatu permukaan (dengan sand roll: rol pasir
sand sieve : ayakan pasir; tapis pasir .
tekanan udara)
sand blast apparatus : alat penyemrot
saringan pasir
pasir; aparat penyemprot pasir
sand slinger: bandul pasir
sand blast machine : mesin semprot
sands and gravels : kepadatan relat::
sand blast nozzle : pipa semprot pasir
pada pasir dan kerikil
sand blander : percampuran pasir
sand spranging nozzle : pipa penabc
sand box: bak pasir
pasir
sand bucket : ember pasir
sand sprayer noz:de : pipa semprot p2.
sand cart : gerobak pasir
sir
sand catcher: alat tangkap pasir
sand stone: batu pasir batu pasir; bar::
sand cattridge : alar pemadam pasir
e~dapan
sand comment : semen pasir
sand stone block : gumpalan batu pasi:
sand concrete : beton pasir
sand stone mosonry : penembokan ba
sand consolidation: konsoludasi pasir
tu pasir
sand control : pengendalian pasir
sand sukcer : pengisap pasir
sand depth : kedalaman pasir
sand table: meja pasir
sand drigger : penggali pasir
sand trap : saluran tangkap pasir

K a m u s Te k n i k

le n g k apE dis i

T e r bar 1_

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

saving of current

d valve

tf)
~.

_3Ild valve : ingsut pasir; katup pasir;


sorong pasir
;and wagon ; gerobak pasir
:anded glass : kaca baur pasir
smder : penabur pasir
:anding apparatus : pesawat semprot
pasir
aDding gear : penabur pasir
;andy : seperti pasir
i.illdy bottom : tanah pasir
:andy ore : bijih plaser; bijih sekunder
3Ilidine : sendiri
.anitariom : ahli kesehatan
JDitary : saniter
JDitary : department departeman kese
hatan; dinas kesehatan
::anitary engineer : ahli tehnik saniter
-w tary paper : kertas toilet; kertas
saniter
~ tary pump : pompa saniter
>3Ditary wall paper : kertas dinding
dapat dicuci

_ ponaceous : seperti sabun

.,aponity : menjadikan sabun

:lponite : batu sabun

.1pophire : safir

pphire needle : j arum safir

~h : jendela geser; kusen

,ash cord: tali jendela

'3Sh door: pintu jendela; pintu kaca


.ash fastener : kancingan spanyolet
:lSh weight : bobot jendela
ash window: jendela sorong; jendela
geser
~h white: sulfat kalsium; gifsa
:lSh wood : kayu salin
- teen : satinet
tellite : t:>lanet buatan; satelit
- tellite exchange : sentral satelit (te
lepon)
-a tellite rocket : roket satelit
tiable : dapat dijenuhkan

satiate: menjenuhkan
satiation : pe~enuhan
satiety: sifat lewat jenuh

satin : satin
satin white : gilsa sulfat kalsium
satin wood : kayu satin
saturable : dapat dijenuhkan
saturate : mengenyangkan; menjenuhkan
saturated : jenuh
saturated air : udara jenuh; pada kea
daan ini kadar Iengas udara paling
tinggi adalag 100 person
saturated compound : persenyawaan
jenuh
saturated solution : larutan jenuh
saturated steam : uap jenuh
saturated vapour: uap kenyang; uap
jenuh

saturation: penjenuhan; sifat jenuh

saturation capacity : kapasitas penje

nuhan

saturation coal: penghematan batu ba

ra

saturation current: arus kenyang; arus

pe~enuhan

saturation curve: Iengkung pe~enuh

an

saturation voltage : tegangan penje

nuhan

saucer : paringan kapal untuk mel un

curkan kapal yang lewat pada air yang

dangkal

save : menyelamatkan; menolong


save all : bak penampung; bak bocoran
saving : penyelamatan; pengemasan;
penghematan
saving in materials : penghematan
bahan
saving of coal: penghematan batu bara
saving of current: penghematan arus;
penghematan aliran

. amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru


,

~'

;:

-0

rt_

,E

t:'

~,

,~,

R
~

i"
~~

rh
~~
...:

=
:s
~'

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:~ saving of freight

,~~
;~

1,
.$
:-J
'"

.~
~

,J
?:-U

2'
~

j
(C~

' .J

==

Wi:f .
~ penghematan ang- i gergaji

scale o~~~~_parsion

saving of freight
kutan; penghematan muatan
saw sharpeners machine: mesin asah
saving of heat: penghematan kalor;
gergaji
penghematan panas
saw tooth: gigi gergaji
saving of steam : penghematan uap
, saw tooth generator : generator gigi
saving of weight: penghematan bobot I gergaji
savour: mambu; rasa
saw tooth roof: atap bentuk gergaji
saw: gergaji; menggergaji
saw tooth wave: gelombang gigi gerga
saw back: punggung gergaji
J1

saw band: gergaji pita


saw web: daun gergaji

saw bench: punggung gergaji; bangku saw work: pekerjaan gergaji


untukmenggergaji
sawing machine: mesin gergaji
saw blade: meja penggergajian; daun sawing mill : kilang gergaji; bengkel
gergaji
penggergaj ian
saw blade guide: peluncur daun gergaji sawing stool: kuda-kuda gergaji
saw blade holder: tangkai gergaji; ke
sawyer: tukang gergaji; pandai gergaji
rangka gergaji
, scabbing : pengausan tambalan muka
saw block : kelas gergaji; kumparan
jalan
gergaji; bungkah gergaji
scof : panggung
saw bow: sengkang gergaji
scafillod: stelasi; panggung; jembatan;
saw buckle :gagang gergaji
perancah kuda-kuda
saw cap: kap gergaji; tutup gergaji
scaffloding plate : pelat sendiri (basaw carriage: eretan gergaji
ngunan); pelat perancah
saw cut : sayatan gergaji; pengeratan scaffloding pole : tiang perancah
gergaji; potongan gergaji
scafflod : gantungan
saw dust: serbuk gergaji; tepung peng- scaffolding : bangunan darurat
gergajian
scalar : skalar
saw dust box: bak debu penggergajian scalar field : medan sakelar
saw file : kikir gergaji; kikir gigi hal us scalar function : fungsi sakelar
saw frame ~ kerangka gergaji; bingkai scalar potential ~ potensial saklar
gergaji
scalar product : hasil skalar; produk
saw groove cutter: frais aUur gergaji
skalar
saw horse: kuda-kuda gergaji
scald: menangas
saw mill : kilang gergaji
scalding: pemangas
saw milling cutter: frais gergaji
scale: skala; perbandingan ukur; batu
saw notch: potongan gergaji
ketel; mengeripih; mengerisik; sisik
saw off : menggergaji
' scale division: pembagian skala
saw pit: lubang gergaji
scale drawing: gambar skala
saw sash: bingkai gergaji
scale formation : pembentukan terak
saw set: alat penguat gergaji
ketel; pembentukan batu ketel
saw setting: penguat mata gergaji
scale of comparsion : skala perban
saw setting flie~s : tang pemasa~~ dingan_ _ _____

K amu s Tekni k Lengk ap E dis i T erba ru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

scissor crossover
pa pembersih; pompa bilas
e of hardness : skala kekerasan
e or height: skala ketinggian; skala scavenge port: saluran pembersih luran tinggi
bang pembersih
...:I!e of iron : kulit besi
scavenger : pembersih jalan; pompa
~ e of lenght : skala ukuran panjang
bilas; tnkang membersihkanjalan dan
~e of reduction : skala reduksi; skala
lain-lain
;~ngeeilan
scavenger : pembersih jalan; pompa
o e range : panjang skala

pembilas; tukang pembersihkan (jalan


dan lain-lain)
d e reading : pembaeaan skala

ene : tak sarna sisi; tak sarna kaki scavenging: dinas kebersihan
....:.iling : penentuaan ukuran asli; pe scavenging blower: blower pembersih
::..~ukuran
scavenging pump : pompa bilas
; ' g hammer

scavenging stroke: langkah pengeluaran; langkah pembuangan; langkah


palu ketrik

buang
-=ling ladder :

schedule : ikhtiar bagiantabel

::rngga pema

scheelite : skirt

.3lll kebakaran

schelloc : sirlak; eairan untuk mengki

lpel : pisau
Japkan barang-barang yang terbuat da
:~dah
scaling hammer
_ ndium
ri kayu

,;:kandium (Se)
schematic: skematis; seeara bagan

..21ltling : ukuran balok (ukuran tebal scheme : skema; bagan; rene ana; de

.:.an lebar kurang dari 5 inei);batu


nah; skala

: Jngkah
sheme of wiring: bagan jaringan (1is
p bander : ikat pinggang untuk re
trik)

.. mg
scheme of work : reneana kerja

ppling : alas serpih batu; serpihan schist: batu tulis; sekis

:3tu yang diletakkan di bawah batu


school : sekolah

: ~tu besar sebagai pelindung


school ship : kapal pendidikan

~ : tanda jejak; bekas


scbiagram : foto rontgen

if : las; sambungan kayu ; berliku


science : ilmu pengetahuan

->'11
science of navigation : ilmu pelayaran

_-fing : sambungan kayu


science of strenght of material: ilmu

_iter : menabur; menyebar


kekuatan bahan
_ :tered radiation: radiasi penyebar; scientific : seeara ilmiah
-:.diasi panear
scientist : ahli ilmu alam; penyelidik
_'"ttered x-rays: sinar x terbaur
scintillate: bercabaya; germerlap
otering coeficient : koefisen pemba
scintillation: cahaya; gemerlapan; ke
__:In
cemerlangan
:enge : air udara penguras; udara scissors : gunting; wesel (kereta api)
-':'mbersih
scissor crossover: wesel silang; persi
- enge pwnp : pompa kumbah; pomlangan antara dua sel

3 mus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

(g
~.

r;

~.
~

-f

-\!

tn..
i>

J
R
~

1,,-
c

(r~

.
""

~<

55
~s

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

2~

,0
..'l
l
~

.~

i'
'-JJ

(~

~,
.>

:5

f:~
\.J

==
S

scissor grinder

screen grid tension

scissor grinder: pengasah gunting; alas


sau kikis
asah gunting
I scrape: menggaruk; mengikis; meng
scissor jonction : wesel uang
gosok; menggaruk
scissure: cetah; pahatan; ;etak
scrape off: mengetrik batu ketel
scrape out : mengikis
sclera: selaput putih pada mata
scraper: baja pengikis; pisau kikis
scollop: kerang
scoop: sudu; sirigkup; ember ciduk; . scraper bucket : ember garuk (pada
mesin)
menimba
scrop metal: logam skrap
scoop out : menyendok
scoop dredger : pesawat keruk sendok scrop proses : proses besi skrap
scoop wheel: roda cidiik; jantera timba scraper ring : pegas pengikis minyak;
gelang pengikis
scooter: skuter
scraper conveyor: konfeyor penggeruk
scoope: lantang pandang
scorbutus: penyakit pada gusi karena scrop together : mengaut; mengokot
kekurangan vitamin C
scrapings : kikisan
scratch: mengikis; menggores; meng
scorch : angus; hangus
garuk
score : takik
scoria: terak; sintel; skoria
scratch coat : lapisan turap pertama
scoria brick : batu terak
scratch brush : sikat goresan
scorification : pembentukan terak; scratch gauge : blok tulis
scracth hardness : kekerasan gores
membentuk terak
scratching needle: jarum penggores
scorification assay : hasil uji lebur
scratch test : testa gores
scotify : menjadi terak
screed mal : ukuran tebal
scotch block : blok panahan
scotch boiler: ketel uap kapal; ketap screeder : tukang tapis beton
screen: penyaring; tirai tabir; pagar;
uap scotch
scour : menggosok; menggabar; pe
layar bias; kop kaca depan; melindu
ngikisan oleh air
ngi
scourer : pesawat pembersih; penggo screen analysis: analisis ayak; menga
yak (batu bara)
sok
scouring board: papan penggosok; pa- screen block : balok penggaris
screen box : kotak tirai
pan pembersih
screen coil : koil tirai; kumparan tirai
scouring brush : sikat penggosok
scouring cloth : lap gosok;lap pel
screen cover: kap tirai; lemari tirai
screen effect : efek tirai
scouring machine: mesin cuci wol
screen fence : pagar pelindung
scouring sand : pasir penggosok
scrap : karat tua; bahan rongsokan; screen grid: kasa lindung; kisi tirai
sampah; bahan buangan
screen grid current: arus kisi pelin
dung; arus kisi tirai
scarap iron : besi tua; besi buangan;
screen grid resistance: hambatan kisi
besi rongsokan
pelindung
scrap hoop : timbunan sampah;
scrapper: masin garuk; alat garuk; pi- screen grid tension : tegangan kisi

Kamus Teknik Lengkap Edis i Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:. een plate
pe1indung; tegangan kisi tirai
-creen plate : pe1at tirai; pel at pe1in
dung
.;.creen temperature: suhu di udara ter
buka
: reen wall : dinding pe1indung
: reen wiper : penghapus kaca
: reen gird valve : 1ampu kisi tirai
: 'reen grid voltage: tegangan kisi tirai
~ ' reen gird : kisi tirai
~eened material: bahan ayak; bahan
bahan ayak yang mas uk me1a1ui 1u
bang ayakan atau bahan-bahan yang
tertingga1
_ eened plug : busi bertirai
-creen wire : kawat pembungkus
: reenings : serbuk batu bara; pasir
ang disaring; pasir yang diayak
:reening action : pencegahan
creening cap: kap pelindung; kap ta
bir
eening plate : pe1at pe1indung
eening yard : tempat penyaringan
:renloscope: skeroskop; pengukur ke
:-::erasan
Jew : poros; baling-baling kapa1; se
;JUP; baut sekerup
J ew auger: bor sekerup; bor ayun
W bar : batang sekerup
.:rew blade: daun baling-baling
JeW belt fastener: sekrup regang ban
J1asin
=-ew bolt: pasak sekrup; baut sekrup
w cap : tutup sekrup; kepa1a se
::rup; batu cambung; dop sekrup
_<!w clamp : sekrup jepitan; tang pe
~,; kat

-=ew convenyor : sekrup transpor; a1at


i:'1.gkut ulir; a1at anglcut untuk butir
: Jtir kecil yang terdiri dari sebuah
: oros datar dengan daun-daun atau
~Ita-pita ulir

screw press
screw coupling : kopeling sekrup
screw cutting : memo tong ulir sekrup
screw cutting lathe: bangkU bubut u1iran; bangku potong ulir
scrwe cutting machine: bangku potong
u1iran; mesin potong iuliran sekrup
screw feeder : pengumpar uiir
screw cutting tools : pahat potongan
ulir
screw die : a1at pemotong u1iran sekrup
screw down : disekrupkan
screw drill : bor sekrup
screw drive: obeng; balok potong u1ir
screw eye : baut mata
screw frame: bingkai baling-baling
screw gauge : ukuran u1ir sekrup
screw gear: roda-roda
screw head :
kepa1a sekrup
screw hook: kait
sekrup
screw jack :
dongkrak se
krup
screw hook
screw joints :
sambungan dengan sekrup
screw key : kunci sekrup; kunci mur
screw micrometer: mikrometer sekrup
screw nail: pa1u pakai ulir sekrup; se
krup kayu
screw neck: 1eher baling-baling
screw nut : mur
screw off : membuka sekrup; melepas
sekrup
screw on : rnengencangkan sekrup
screw pile : tiang sekrup
screw picth gauge : mal ulir sekrup
screw plate: pelat potong ulir
screw plug: sumbat ulir; sumbat sekrup
screw plug fuse : sekering sekrup
screw post : haluan baling-baling
screw press: kempah sekrup; tekanan

a mu s Teknik Lengkap S d isi Terbaru

,[)

:
~'

~
~

()
""

ri_

.~

~'

;;

~'

,~

1"
ci...

'

(f~

f
~

55
S

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~~~

,~
,~
",j

~"

\')

,;...

.~

.1
~{

!:.
D
S
~

:,1
''.J::5

=
s

screw propeller
sekrup; pres sekrup
I
screw propeller : baling-baling pada
kapal; baling-baling udara
screw rols : rol-rol sekrup
screw safety : pengaman sekrup
screw schackle : mur sambung tegang .
yaitu mur untuk menyambung pad
ujung-ujungnya mempunyai ulir kin
dan ulir kanan
I
screw shaft: poros baling-baling
I
screw shaft pipe: sarung poros baling-baling
screw shaped: bentuk sekrup
screw ship : kapal api baling-baling
screw socket : sekrup soket; gagang
lampu sekrup
srcew spandle : batang ulir
screw spanner: kunci mur
screw spike: paku sekrup rei
screw stock : besi potong ulir
screw stopper : sumbat sekrup
screw surface : bidang sekrup
screw tap : tap potong ulir
screw tap machine : pesawat tap ulir
screw thread : ulir sekrup
screw tight : ulir sekrup
screw up : mengencangkan sekerup;
mengikat dengan sekerup
screw wheel : mengencangkan (sekrup); roda ulir
screw with notched head: sekrup alur;
sekrup beraturan
screw with triangular thread: sekrup
dengan uliran segitiga
screw wrench: kunci sekrup; pemutar
sekrup; kunci mur
screwed bar: batang ulir
screwed conduit : selongsong ulir
screwed connection : sambungan baut
sekerup
screwed flange: flensa yang disekrupkan

scuttle
screwed joints: sambungan-sambungan dengan sekerup
screwed stay : baut pasak; baut jarak
scribe: menggores; alat penggores tan
da

scribe awl : pena gores

scriber: pena gores

scribing block: blok gores; blok peng


gores
scribing compasses: penggores lingkaran
script: huruf tulis
script letter : huruf tulisan
sript writting : tulisan dengan huruf
bundar
scrub : menggosok; mengikat; mengu
ras
scrubber: pengguras; sikat; sikat panjang; pencuci
scruple: ukuran untuk mengukur obat
scrupper hole : lubang pembuang
scrupper nail : paku kepala picak
scull: dayung; kayuh
scullery: dapur tambahan
sculpt : pemahat patung
sculpture : seni pahat patung
scum: busa logam; buih logam
scum cock : keran buang; keran keras
scum riser: penaikan busa
scumble : dilapisi cat tipis
scumboard: papan buih; papan yang
dicelup dalam cairan untuk menaha:_
buihnya
scum valve: katup kuras; katup buan~
scupper: lubang pembuang air; lubang
penguras
scrupper leather: katup lubang pengu
ras
scupper nail : paku kepala picak
scupper pipe: pipa lubang penguras
scupper plug: sumbat lubang penguras
scuttle: lubang angin; lubang vintilas:

Karnus Teknik Lengkap Ed i si Terbar

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

5Cuttle butt
scuttle butt : tong (kapal)
sea amber: batu amber
,ea anchor: jangkar laut
-ea cable : kabel laut
5ea card: piringan pedoman; piringan
kompas
"ea carriage: transpor laut; pengang
kutan laut; angkutan laut
,ea chart: peta laut
:ea clay : tanah liat laut
sea coast : pantai laut
,ea cock : keran air laut; keran luar
lubang
~a compass : kompas laut; pedoman
laut
:.ea connection: katup-katup air laut;
katup luar lambung
sea damage : kerusakan di laut
~ distress: bahaya laut
sea fischery : perikanan laut
~a foam : busa laut
,.oa front : jalan besar sepanjang tepi
laut
~ gauge : alat penduga; sarat
;.ea going: layak laut
;.ea going capacity: kapasitas layak laut
:ea going ship : kapal laut
:.ea going steamer : kapal uap
;ea grass : rumput laut
!<!a gravel: pasir laut
:<a law: undang-undang laut
;ea lead : batu duga; batu ladung
. ~ league : mil laut
-ell letter: surat-surat laut
ea line : tepi laut
.al map : peta laut
~ mark: rambu laut
-<?"a mile : mil laut
:-3 plane: kapal terbang air; pesawat
~erbang air
~a port: pelabuhan samudra; pelabuh
an laut

seasoning
sea presser : besi kempa kembuh
sea quake : gempa laut
sea qualities : tingkat air laut
sea salt : garam laut
sea sand: pasir laut
sea shore: tepi laut; pantai laut
sea side : tepi laut
sea ship : kapat laut
sea signalling: jawatan sinyal laut
sea wall : tanggul laut
sea water : air laut
sea weed : rumput taut
sea worthy : layak laut
sea water : air laut
seal: kuncian; segel; sambungan; ken
dapan udara
seal ring: cincin pengunci
sealant : zat kedap
sealer : pencuci; alat sambung kedap
udara
sealing: penguncian; pengerjaan sam
bung kedap udara
sealing coat : lapis kedap
sealing compound : zat kedap
sealing wax : lilin cap; lak segel
seam: kampuh; lapisan batubara tipis;
nadi tambang
seam pilot : juru mudi laut
seam welding : mengelas kampuh
seam presser: besi pemeras; besi kem
pa kempuh
seamed joint: kampuh lipat
seamless : tanpa kampuh
seamless pipe : pipa tanpa kampuh
seamless tube: pipa tanpa lipatan/sam
bungan
search light: lampu sorot; lampu senter
season : musim; mengawetkan kayu
seasoned wood : kayu kering
season crack : retak musiman
season cracking : retak musiman
seasoning : menua

amus T eknik Lengkap Ed i si Ter b aru

{~

;'

fs

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

." seat

~~

~
,!)
seat: dudukan; kedudukan; tempat du

~
duk
'~" seat back : sandaran
~ seat cushion : bantal duduk
.:::;
-. seat side : sandaran tempat duduk
.~ seating: dudukan katup; bidang du
~
kung; fondasi
. ~,
~ seating accommodation: tempat-tem
"iJ
(~
pat duduk
'v scant: garis potong
~'" screte: memisahkan
Jj secile: dapat dibelah; dapat dipotong
;~ second! sekon; detik; kedua; berikut
'J
;;
nya
s second admission: pembukaan susulan
second cut: gigi; kikir yang agak kasar
second cut me : kikir setengah halus
second pendulum : bandul detik
second hand: jarum detik (arloji)
scundary air : udara sekunder
secondary battery : baterai sekunder;
baterai kedua; baterai cadangan
secondary cell : elemen sekunder
secondary circuit: lingkar arus sekun
der; sirkuit sekunder
secondary coil : lilitan sekunder; gu
lungan sekunder
secondary colour: warna pencampur;
warna sekunder
secondary current : arus sekunder;
aliran sekunder
secondary electrons : elektron sekun
der
secon dary elestromotive force : gaya
elektromatoris sekunder
secondary emmission : emisi sekunder
secondary emmission m ultiplier: peli
pat ganda elektron
secondary enrich : menit pengkayakan
sekunder
secondary explosion : peledakan susul
an; peledakan sekunder

sectonalize
secondary field : medan sekunder
secondary power : tenaga sekunder,
daya sekunder
secondary pressure : tekanan sekun
der; tegangan sekunder
secondary product: produk sekunder,
hasil sekunder
secondary radiation: pancaran sekur.
der; radiasi sekunder
secondary recovery: pengolahan ~ekunder
secondary road: jalanan sekunder
secondary tension: tegangan sekunde
secondary winding: kumparan selcur.
der; lilitan sekunder
secret : rahasia
secretion : pemisahan
secile : dapat dipotong ; dapat dibelah
section: penampang; pemotong; seks:
petak lintas; trayekjalan; bagian pro:~
secondary cathode rays: sinar katod.::
, sekunder
seaction box : lemari hubung seksi
section circuit : breaker sakelar seko.
section insilator : isolator seksi
section iron: besi fason
section intruptor : saklar besi
section intruptor box: lemari pemt:=-.
seksi
section leader : kepala seksi gambz:
section modulus: modulus seksi; IT.:
del seksi
section of a line : petak tempuhan
section of wire : penampang kawat
section over j oint : penampang meleb_
hi sambungan
section switch : sakelar seksi
sectional area : bidang penampang
sectional drawing: gambar penampa:- ~
sectional tank : tangki air yang terb
dari plat baja
sectonalize : membagi dalam seksi

Ka mu s Te k n ik L en gk a p E d isi Te rba:,_

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

-ector

selectivity index D
~>

~ector

: sektor; pengukur sudut


'ector of a sphere: sektor bulatan; ba
gian bulatan
,ector circle: jaringan lingkaran; sektor
iingkaran
:ector light : cahaya lingkaran
;ector of wire : penampang kawat
;ectormeter : sektonneter
~ure: menanggung; mengikat; mem
perkuat
,.ecurity : jaminan; keamanan
_~diment : endapan; perlekatan
~diment box: bak pengendap; kotak
kotak lumpur
...:dimental stone : batu endapan
-.:dimentary : proses pengendapan; se
imenter
~dimentary rock : batuan sedmen;
yaitu batuan yang terjadi karena en
dapan air
cdimentation : perlekatan; endapan
~dimemntatjon tank : bak endapan
.:ed : bijih; benih
-?ed bed : persemaian; tempat benih
.:ed cleaner : mesin pembersib biji
:ed coat: selaput bijih
~d corn : gandum untuk benih
. ent: sedimen; endapan
-::ilimentary : basih cekungan
cndimentary rock : batuan sedimen
_~ding machine: mesin penabur benih
;eepage : rembasan (air dalam tanah
dan lain-lain)
;.ee saw : jungkatan
~the : mendidih
-eepage : tirisan
~ther : katel; masak; alat unhik men
didihkan
~ger cone : kerucut; seger
ent : segmen; temberang (bagian
;ingkaran); bagian buku; membagi
.<:gment arc: busur temberang; busur

segmen
segment bar : besi segmen
segment coupling : kopefing lamel
segment of circle: temberang li.'1gkaran
segment shaped: bentuk segmen; bentuk temberang
segmental : seperti temberang
segmentary : berbentuk segmen
segmentation : pembagian
segregation : pemisahan
seismic : berhubungan dengan gempa
bumi
seismic exploration: eksplorasi seismik
seismic method : metode seismis
seismic prospeting : prospek seismis
seismogram : seismogram; gambaran
grafik ali ran listrik gempa bumi yang
diperoleh dengan alat seismograf
seismograph: seimograf; pesawat pen
catat gempa bumi
seismQlogis : ahli seismologi
seismology : seismologi; ilmu menge
nai gempa bumi
sefemometer : alat ukur gempa bumi;
pengukur getaran; seismometer
seize : menangkap
seizing by combustion : macet karena
terbakar
select : memilih .
selectance : selektivitas
selective : selektif; daya pilih
selective absorption : absorpsi selektif
selective natation : flotesi selektif
selective mining: penambangan selek
tif
selective quenching: pencelupan selek
tif
selctive protection: peogamanan selek
tif; proteksi selektif
selective receiver: pesawat penerima
selectivity : selektivitas
selectivity index : indeks selektif

amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

()

-',

ri.

.r

l,
:-l ~

'

(r~

,,<

-
~.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

;; selectode

;1
'p

selectode: selektode

-!: selector: selektor

~-. selector circuit: sirkuit selektor; kon


~
tak selektor
\
,J
selector switch : sakelar pilih
'~
selenic acid : asam sotenik
>,
selenite : selenit
.~
~, selenite acid : asam selenit
,~
:::<_ selenium: selenium; Se

\.J selenium cell : sel selenium

~
, selenium compound: persenyawaan se
:~
lenium; campuran selenium
,'.J:5 selenium dioxide : dioksid selenium
-. selenium mm : lapis tipis selenium
s selenium rectifyer : pesawat perata la
pis hambat
selenography: sebuah cabang dan ilmu
astronomi yang mempelajari tentang
bufan
selenology : ilmu tentang bulan
self : sendiri
self absorption : absorpsi sendiri
self acting: otomatis; bekerja sendiri;
bergerak dengan sendiri
self acting brake: rem otomatis
self acting lubrication : pelumas oto
matis
self action paine: muka miring otoma
tik
self annealing : anil sendiri
self balancing spindle: paksi pengim
bangan
self centring: pemusatan sendiri
self closing : menutup sendiri
self closing valve: katup menutup sen
diri
self contained aerial : antena dipasang
di dalam
self contained boiler : ketel dapat
diangkut; ketel dapat dipindah-pindah
self contained engine : mesin dapat
dipindah-pindah
"

r
~

self volume control


self detaching hook: kait pengaman
self diffusion : difusi sendiri
self discharge : pengosongan sendiri
self excitation : eksitasi sendiri; pe
nguatan sendiri
self exciting : memperkuat sendiri;
ekstasi sendiri
self exciting principle : dasar dinamo
elektris
self feeding garte : rangka bakar me
ngisi sendiri
self hardening steel : baja pengerasan
sendiri
self ignition : penyalaan sendiri
self inductance : induktansi sendiri
self induction : induksi sendiri
self induction coil: koil induksi sendiri:
kumparan insduksi sendiri
self lubrication : melumas sendiri
self oiling bearing : blok bantalan me
lumas sendiri
self potential method : metode poten
sial listrik sendiri
self reading staff: mistar baca lansung
self recording : mencatat sendiri
self recording barometer : barometer
pencatat sendiri
self registering : mencatat sendiri
self regulating : mengatur sendiri
self regulation: aturan sendiri; regulas:
sendiri
self brestoring drop : katup menutur
sendiri
self standing blast furnace: tanur ti~
formula jerman
self starter : starter otomatik; starte~
otomatis
self stressing cement: semen yang me
muai selama ikatan dan pengerasan
self voltage control: pengatur volt~::
otomatis
self volume control: pengatur volun:.~

Kamus feknik Lengkap Edisi ferbar_

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

sentry box ;;",l)


otomatis
sell : menjual
>eller : penjual
:eller's coupling : kopiling seller
~lling costs: biaya penjualan
~g plan : rencana penjualan
~lling price : harga penjualan; harga
jual
~lling value : nilai penjualan
~ltezer : sumbar air yang mengandung
zat asam belerang
selvage : lempung batas
~ emaphore : tiang sinyal; tiang sembo
yan; senator; semboyan lengan
!'fmaphore arm : lengan sinyal
> mi anthracite : batu bara kurus
i automatic: setengah otomatis (te
lepon)
~emi beam : gelegar yang mendukung
bebas
;emi caking coal: batubara semi meng
gerak
:~mi carbonized coke : semi kokas
:.emi circle : setengah lingkaran
"emi circular : setengah bulat
_
~ circular anals : saluran setengah
lingkaran
~ coke : semi kokas
~mi concave milling cutter : frais se
rengah cekung
ioCmi conductor: pengantar tanggung
_ mi enclosed generator: dinamo se
tengah tertutup
- . enclosed motor : motor setengah
:ertutup
mi fluid: setengah mencair; mentah;
setengah encer; kental
ani globular milling cutter: frais se
:engah bulat
-rui indricet lighting : penerangan
:ampu campuran; penerangan sete
ngah langsung

semi killed ingot: lempengan semi kil;


batangan semi kill
~
semi killed steel: baja semi kil
_~?
semi manufactured article : hasil tang - rt.
,,
gung; buatan pabrik setengah jadi
semi metal : logam tanggung; logam ~
campuran; setengah logam
~semi plastic : keadaan semi setangkup (~
semi porcelain : barang tembikar se- '1
tengah halus; setengah porselin
"}
(",
semi product : buatan pabrik setengah (r;,
jadi
~
semi spheric(al) : bentuk setengah bulat ~semi steel: semi baja setengah baja
semi water gas : gas campuran; gas
dawsan
send : mengirim
sender : pemberi tanda; pemberi ala
mat; tukang sinyal; pengisyaratan; pe

sawat penyiaran; pesawat pengirim;:

peniancar

sending aerial: antena penyinaran; an


tena pengiriman; antena pemancar
sending mast : antena pemancar
sending wave: gel om bang pengiriman;
gelombang pemancar
sending wire : antena pemancar
senditron : senditom
senegal gom : gem arab
sensation level : ambang pengamatan
sensibility : kepekaan; sensibilitas
sensibility to current : kepekaan arus
sensible : dapat dilihat
sensible heat : panas zat cair; kalor zat
cairo panas sensrbel
sensitive: peka (instrument)
sensitive drill : mesin bor cepat
sensitiveness : kepakaan
sensitivity : sensitivitas; kepekaan
sensitivity screw : pengatur halus
sentization : mempekakan
sentry box : gardu/rumah penjagaan

am us Teknik Lengkap Edisi Terbaru

,~

==

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~~

separable

service button

series connection: hubungan deret; hu


'p separable : dapat dipisahkan

~ separate: terpisah; mengasingkan; me


bungan seri
'~"
misahkan; membagi dalam faktor; series dynamo: dinamo seri; genera
.,
mengurai
tor seri
.:0"
series
fIeld : medan seri
separate driving : penggerakan terpi
~
,5
sah
series generator: generator seri; di
~ separated combustion chamber: ka
namo seri
~,
mar api terpisah; ruang pembakaran series modulation : modulasis seri
'!)
series motor : motor seri
?;- terpisah

,0
seperated fIre box : kamar api tersen
series parallel connection : hubungan
~'"
seri paralel
5
diri; ruang api terpisah
:,~ separating apparatus : aparat pemisah; series parallel treadle switch: sakelar
kaki seri paralel
;~
alatlperlengkapan pemisah
'J
series
parallel winding: gUlungan seri
separating funnel : corong pisah
S
separating layer : lapisan terpisah
paralel; lilitan seri paralel
separating machine: mesin pemisah series principle: asa seri
separating surface : bidang pisah
series regulation : pengatur seri
series regulator : regulator seri
separating switch : sakelar pemisah
separation : pemisah; separasi
series resistance: tahanan deret; tahan
an hubung; pendahuluan; hambatan
separation of silver : pemisahan perak
separating variables: pemisahan peru
seri
series starter: starter seri
bahan
series starting resistance : tahanan ki
separation points : wesel pemisah
separator: pemisah; alat pemisah; ben
las deret
series switch : penghubung deret
da pemisah
sepia: sepia (cat)
series system : sistim seri
septangular : bersudut tujuh
series trasformer : trasformator arus
septic tank : teng septik; sumur kakus series winding: lilitan deret; gulungan
seri; kumparan berderet
septuple : lipat tujuh
series wound: digulung seri
sepulchre: gua
sequence: akibat urutan; urutan fasa
series wound motor: motor seri; mo
sequence switch : sakelar program
tor digulung seri
serial number: nomor seri; nomor urut serious : seperti air; mengandung air
series: seri; deret; jajar
serpantine line : kelang kelok
series alternating: series deret rongga serrate : bentuk gergaji
serum : serum darah; serum
series arc lamp: lampu busur seri
series arc light : lampu busur deret
servant : pelayan
series capacitor : kondensator; seri
serve: melayani; mengerjakan; mendis
series coil: kumparan deret; kumparan
tribusikan
service: dinas; pelayanan; penyediaan;
jajar; seri; koil seri
pemeliharaan
series connected battery : baterai hu
service button : tombol layanan
bung an deret
~;

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

crvice call

sewage farm

,[)

~
-:

. rvice call : pembicaraan dinas


set hammer: palu pengusai; palu pera
r.
:. vice capacity: tenaga nominal
ta
;
set nut : mur lawan; mur kontra
()
m ce car : mobil pertolongan; kenda
:<lan pertolongan
set of drawing instrument : kotak -"
rio
:n'ice factor : faktor operasi
jangka
,~
set of spring : kumparan pegs is
crvice fee : perggantian (uang)
.crvice hour : waktu dinas
set pin : baut penyetel; pena suai
5'
<rvice instructions : peraturan pela
set plate : pelat pengatur
R,
yanan; intruksi pemakaian
set pulse : denyut penyetel
~
::rvice line : sambungan ke rumah
set screw: sekrup penyeteL sekerup te- '~':n ice main : saluran pemakaian
kan; segitiga jepit; sekerup lekat
;~
.:TVice of aviation: dinas penerbangan set square: siku-siku menggambar; se- 1-
~rvice panel : panel pelayanan
gitiga gam bar
~.
:.crvice pipe : pipa pembawa
set stud : baut pengikat
E
. .o rvice regulations : pengaturan dinas set the boiller : menyetel ketel
~.
,rvice road : jalan parkir
set up : mendirikan; menegakkan
:rvice speed: kecepatan ekonomis
setting : ikatan; penembakan; gagang
~ rvice station: setasiun pengisian (ba
penetapan

han bakar)
setting coat : pelapisan akhir (dalam

pertambangan)

ervice train :
kereta api di
setting joint : siar rata

setting point : titik beku

nas
;eriette : kain
setting strenght : gaya pengikat; tenaga

pengikat

serbet; lap
setting test: ketetapan uji

' er vo brake :
servo brake
rem servo
I settle : mengendapkan
: orving : pembalut (kabel); salut kabel settlement : pengaturan; pengendapan
settler : bak pengendap; alat -pengen
"ervo motor: motor pertolongan; mo
tor bantu; servo motor
dap

esame oil: minyak bijihan; minyak se


settling : endapan

sam; minyak wijen


settling tank : tangki pengendapan

'esame seed: biji-bijihan


settling velocity: kecepatan pengendap
~ t : memasang; stelan; deret; menyetel;
an

menajamkan
seven fold: lipatan tujuh

~t aglow: memijarkan
seven sides : berisi tujuh

-etqui silicate: silikat panjang


sever: memotong; memisah; membagi;

:et alight : membakar; bertotah


menyeret

several : memutuskan; memo tong

H~t back : mundur; gerakan mundur


,et bolt: baut pengatur; bautpenyetel; severy : busur kubah

sew: menjahit

baut pengikat
set collar : kerah lepas
sewage : polongan; riol; selokan

sewage farm: pertanian yang memakai

:et forward: maju; gerakan maju

.'

,~

~~

< amus Teknik Lengkap Edisi Te r baru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

shaking table
,,'l
.,;j

'5:-

~
~
'!'
.~

1
,)1

?::
'-"

J'
3

:;1

r}
s

air rio I

sewer: polongan; riol

sewer gas: gas polongan; gas rial


sewer grating: kisi polongan

sewer man : pekerja palongan


sewer pipe: pipa polongan; pipa riol
sewer separate system: sistim drainasi
terpisah
sewer system : sistim riol
sewing fumes : gas riol
sewing needle : jarum pe~ahit
sewing machine: mesin jahit
sewing thread: benang jahit
sexadesimal division: pembagian dera
jat biasa
sexangular : bersudut enam
sextant : a\at pengukul suclut elapat eli

gunakan untuk menentukan tinggi


atau letak benda-bend a langit
sextuple : lipatan enam
shack : gudang
shackle: mata rantai ; sekalem; seng
kang; rantai sam bung ; kopeling;
menggandengkan
shackle bolt: baut; mata rantai
shade: menutupi; melindungi; diarsir;
sungkup; kap lampu
shade carrier : kaki kap lampu
shadow : bayang-bayang
shadow effect : efek bayang-bayang
shaft: sumbu; poros paksi; corong kisi;
cemuk; sangkar; tiang (tangkai); tero
wongan;(pada tambang)
shaft bank : mulut terowongan
shaft bearing: blok poros baling-bal
ing
shaft bottom : dasar cemuk; dasar
terowongan
shaft coupling : tangkai kopeling; as
kopling; kopeling poros
shaft fire : api cemuk; api cerobong
shaft furnace: tanur tinggi; tanur tiup

shaft governor : regulator poros


shaft hole : lobang poros
shaft horse power : tenaga kuda poros
shaft journal: tap poras
shaft kiln : dapur cemuk; dapur tanur
shaft lathe : poros mesin bubut
shaft lining : lapis cerobong
shaft material: bahan tangkai; bahan
poros
shaft mine : tambang dalam; tambang
sumuran
shaft of light : kelompok cahaya
shaft of mine: cerabong tambang; ce
muk tambang
shaft pillar : pilar pengaman sumar
(pada tambang)
shaft plumbing: pemasangan pipa su
muran
shaft power: daya poros; tenaga poro~
shaft pump : pompa tambang
shaft regulator : poros pengatur; tang
.kai pengatur
shaft sinking : penggalian sumuran
shaft surface : bidang cemuk
shaft tunnel : bumbung poras baling
baling
shaft wall : dinding sumuran
shake: mengocok; bergetar; sentak; ke
jut; celah
shaker : botol kocok
shaking apparatus : peralatan penggo
yang
shaaking convenyor : selokan kocok:
konveyor goyang
shaking grate: rangka bakar goncang:
rangka bakar kocok; rangka baka~
ayun
shaking machine : mesin kocok

shaking screen : ayakan goyang

shaking shoot : bandar goncang

shaking sieve : saringan ayun

shaking table : meja kocok

Kamus T ek nik Lengkap Edisi Terbar L

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

shale oil
shale oil : nafta
shallow: dangkal; tempat dangkal
shallow draught: sarat sedang (kapal)
shallow manhole : susunan kontrol
tambang tetap
shank: tangkai; terowong
shank of a rivet : tangkai paku keling
shanks : cawan lwner
shape : rupa; bentuk; model
shape of blade: bentuk: sudut; bentuk
singkup bentuk daun
shape steel : baja bentuk
shaped iron : besi profil
shapeless : tak berbentuk
shape steel: baja bentuk:
shaping groove : kaliber semula
shaping machine : mesin ketam le
ngan; kuat; mesin jepit; bangku frais
dengan vertikal
shaping pass : kaliber bentuk
shareholders : pesero
sharp : tajam; runcing
harp angle : sudut tajam
sharp adged : pinggir tajam; sisi tajam;
segi tajam; tepi tajam
sbarp sand: pasir tajam
sbarp tothed : bergigi tajam bergigi ta
jam
sharpen : meruncing; melancipkan;
mengasah; menajarnkan
sharpening steel : baja asah
sharpeness : ketajaman
sharpturning : penyetelan tajam
shatered rack : batuan hancur
shatter proof glass: kaca bebas serpih;
kaca tahan serpih
shatter test: uji remuk; uji hancur
shave: pisau ketam; mata; ketam
~having of steam : penghematan uap
shavings: goloog-golong ketaman; se
rutan
~ hear : menggunting (baja); tegang ge

sheet cooper D
;:: .

ser; pergeseran
shear blade : daun gunting
'i:
shear force: gaya sorong; gaya lintang; 0
-'"
gaya geser
rt
shear key : sambungan kontruksi ge- -5
~'
ser
shear machine: mesin gunting; mesin t..
potong
R
shear resistance : hambatan terhadap g
gesekan; resistansi gesekan
~~
shear section : penampang paku ke- i;
~'f,
ling
~2
shear steel : baja sepuhan keras sekali
shear strenght : kekuatan geser
shear stress : tegangan geser
shearing : gesekan
shearing force: gaya geser; gaya long
sor
shearing machine : mes in gunting;
mesil). potong
shearing resistance: resistansi geseran;
hambatan terhadap geseran
shearing section : penampang paku
keling
shearing strain: tarikan geseran; tega
ngan geser
sheraing strenght : kekuatan geser
shearing stress : baja sepuhan keras
sekali
sheathe: melapis; diberi perisai; sa
rung; menggandakan
sheated explosive : peledak tersebung
sheave : katrol; alat pengangkat atau
penarik; puli
shed: bangsal; gudang; emperan
shed roof: atap bentuk gergaji
sheer: tegak lurus
sheet : lembar kertas; daun pelat
sheet anchor: jangkar darurat
sheet bar mill : pabrik kisi; lembaran
sheet brass : loyang daun
sheet cooper: tembaga daun; pel at tem

<. amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

,~~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.', sheet culver

~~

baga
sheet culver : urung-urung pelat
~:;_ sheet cutter : pemotong lembaran
sheet iron: besi pelat; besi lantai; lem
t-baran besi
.~ sheet iron bridge: jembatan pelat besi
.~ sheet iron girder bridge: jembatan ra
:,
r
suk pelat besi
~jJ
sheet iron wall bridge: jembatan dinding pelat besi
sheet lead : pelat timbul
sheet metal : kaleng (log am)
sheet mill : pabrik pelat; gilingan pelat
sheet metal works : pekerjaan pelat
S . sheet mica : pelat mika
sheet leaf: lembar; daun
sheet paper : kertas daun
sheet pavenment : lapis jalan halus
sheet pile : tiang tutup
sheet piling : dinding bendungan
sheet planer: mesin ketam; pelat-pelat
sheet roller: mesin penggilingan pelat;
mesin canai pelat
sheet rolling mill : perlengkapan canai
untuk pelat
sheet rubber : karet lembaran
sheet shears : gunting pelat
sheet steels : baja tempa; pelat baja;
lembar
sheet tin: timah daun
sheet tongs: sepit picak
sheet zinc: seng pelat; lembaran seng
sheeting : pelapisan; penyalutan
sheeting board : bagian skala (kayu)
shelf: lapisan bukit batu; papan; pelat
shell : tempurung kelapa; selubung
mantel; granat; kulit kerang; pompa
pasir; rumah keran
shell auger : bor sendok
shell belt : gelang; dinding ketel
shell boiler: ketel silinder; kete1 tangki
shell gimlet : bor sendok
;~:,
,~

ship breaking ford


shell lime : kapur kulit kerang
shell of the ear: daun telinga
shell of a cock: rumah-rumah keran
shell plating: pelat-pelat dinding
shell proff : tahan ledakan; tahan born
shell roof: atap kulit; kerang (konstruk
si bidang lengkung dengan plat tipis
yang sangat kuat)
shellac: gala; sirlak; semacam lak atau
lem; embalau
shelter : melindungi; perlindungan;
pemberhentian
shelve: melandai; sedikit terjal
sheardizing : pemecahan; penganilan
seng
shield: perisai; pelindung; plat pemi
sah; pelat bakar
shield grid : kisi pelindung
shield plate : pelat pelindung
shielding : mantel
shift : menggeser; mengisar; merubah
menukar
shif-cable limit : batas dapat digeser
shiftable eccentric: eksentrik dapat di
setel
shifting : pergeseran
shifting sand: pasir apung; pasir jalan
shifting spanner: kunci mur dapat di
setel; kunci inggris
shilling mark : garis miring
shim : pelat latun; pelat paking
shim rod : batang penyetel
shimmy : roda baling
shin: pelat (las); reI; sambung; sisi pi
sau (bolduser) yang diganti-ganti
shine: mengkilap; bercahaya
shine upon : penyinaran
shingle: batu kerikil; pasir kasir;
ship: kapal; mengapalkan
ship breaker : pembongkaran kapal
ship breaking ford: bengkel pembong
karan kapal

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

iliip builder
~hip

builder : ahli bangunan kapal


ibip builders yard : galangan kapal;
pembuatan kapal
!.hip building: bangunan kapal; pem
buatan kapal
ibip building engineer : insinyur ba
ngunan kapal
:hip building industry : perusahaan
pembangunan kapal
~hip building yard : galangan kapal
'p canal: terusan pelayaran kapal
,-hip hacth : pintu kapal
Jrip latern : muatan kapal
::hip lighting: lampu/ penerangan kapal
illip imeasurement : ukuran kapal
;hipment : pengapalan
~hlp-ment book : buku pengantar
. 'p owner: pemilik kapal
hip-owning company: perusahaan
perkapalan
jip plane : pesawat terbang kapal
hipping ore : konsentrat
iiping agency : ukuran ekspedisi
'ping company: perusahaan perka
oalan
nIt station: stasiun kapal(radio)
'p wreck: karam kapal
'p wright: ahli bangunan kapal; pan
dai kayu kapal
'p yard: galangan kapal
":t 'p's anchor: jangkar kapal; sauh ka
Jal
...TIp's biscuit : biskuit kapal
-'p's cargo: muatan kapal
" p's carpenter: tukang kayu kapal
-=-ip's compass: kompas kapal
.::ip's crane: keran kapal
.::ip's draught: sarat kapal
, 's duty : dinas perkapalan

:ip's engine : mesin kapal

-=ip's engineer: masinis kapal

"p's elevator: elecator kapal

shoe {)

~;

ship's funnel : serobong kapal


~
ship's galvanometer : galvanometer ka- ~
pal
ship's gauge: sarat kapal
ship's hacth : pintu lobang kapal
ship's husband: inspektur kapal
;)
ship's ladder: tangga kapal
~.
ship's lenght : panjang kapal
R
ship's model: bentuk kapal ; model
kapal
'l,
ship's motor: motor kapal
'.
\r~
ship's name: nama kapal
r...:
ship's plate: pelat kapal
~.
ship's pump: pompa kapal
s
ship's side: dinding kapal
ships telegraph : telegram kapal
ship's winch: derek kapal
shiver getaran; gigil; layar bergetar
shoad : gombol; batuan pencar
shoading : tambang gombol
shoal: kedangkalan; busung pasir; gosong
shock: kejut; sentak
shock absorber: penahan kejut; pena
hanan bantingan; peredam sentak
shock absorbing : meredam sentakan;
meredam banting an; meredam ke
jutan
shock component : komponen kejutan
shock proof : tahan bantingan
shock excatation : eksitasi tumbuk; ex
sitasi kejutan
shock reducer : peredam kejutan
shock resistance: daya tahan kejutan;
tahan kejutan bantingan
shock test: percobaan kejutan; perco
baan banting
shock wave : gelombang kejutan; ge
lombang sentakan
shocking machine : mesin gugat
shoe: selop hantar; sepatu hantar; sepa
tu rem; besi ladam

a mus Teknik Lengkap Ed i si Terbaru

,~

t(,

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:~

shoe blacking

,~ shoe blacking: penggerak sepatu; se


~
mir sepatu; pengkilap sepatu
shoe brake : blok abar / rem
E shoe brush : sikat sepatu
;-...\

'~ shoe buckle : gerper sepatu

-i

shoe maker : tukang sepatu


shoe maker's knife: pis au tukang se
;:,

,~
patu

"i_
shoe nail : sepatu paku

D
shoe string sand : gosong pasir pitaan
;
5 shoeing hammer : palu ladam
- ~ shoeing tools : perkakas tukang besi
~>~
rj
ladam; perkakas pandai besi ladam
55 shoot: sarung tuang; selokan peluncur
S
shoot hole : lobang tuang
shop : kedai; toko; bengkel
shop card : kartu reklame
shop drawing: gambar kerja
shop rivet : paku keling
shop traveller: derek jalan
shop welding: pengelasan yang dilaku
kan dibengkel
shop window : jendela pamer; etalase
shore: menyokong; pantai; tupang; me
numpang; menunjang
shore anchor : jangkar pantai
shore bay : jembatan pendarat
shore base: basis pendaratan
shore end : sebeIah pangkai jembatan
shore sand : pasir pantai
shore protection : lindungan pantai;
terhadap erosi atau gelombang air laut
shore sand : pasir pantai
shore station : stasiun pantai
shore ward: arah; kedarat
short : pendek;. singkat
short and low : dempak
shorttage : kekurangan
short borer : bor pendahuluan
short circuit: hubungan singkat; rang
kaian singkat; hubungan pendek
short circuit armature : angker hubu
_~

short circuiting resistance


ngan singkat
short circuit brush: borstel hubungan
singkat
short circuit contact: kontak hubungan
singkat
short circuit characteristic : lengkung
hubungan singkat
short circuit current : arus hubungan
singkat
short circuit device: aparat hubungan
pendek; rotor hubungan singkat
short circuit diagram: karakteristikl
diagram hubungan singkat
short circuit impedansi : hubungan
singkat
short circuit resistance: resistansi hu
bungan singkat
short circuit rotor : rotor hubungan
pendek; angker hubungan pendek
short circuit rotor motor : motor ro
tot hubungan singkat
short circuit ratio : perbandingan hu
bungan singkat
short circuit spark : cetus api hubu
ngan singkat
short circuit test: testa hubungan sing
kat; percobaan hubungan singkat
short circuit voltage : tegangan hu
bungan singkat
short circuit winding: gulungan hubu
ngan singkat; lilitan hubungan singkat
short circuiting : hubungan singkat
short circuiting device : aparat hubu
ngan singkat; lengkapan hubungan
singkat
short circuiting disc: cakram hubung
an singkat
short circuting ratio : perbandingan
hubungan singkat
short circuiting ring: gelang/cincin
hubungah singkat
short circuiting resistance: tahanan

K amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

: hort D-slide valve


hubungan singkat
; hort D-slide valve: sorong uap D pen
dek
~ hort flame : api cerobong
:hort flaning coal: batu bara dengan
nyala api pendek
:hort link chain: canai dengan mata
rantai pendek
:hort range navigation: navigasi pada
j arak pendek
-hort paurs : ruahan (tumpuhan) ce
robong
~ hort term stability: kemantapanjang
ka pendek
:hort transmitter : pemancar gelom
bang pendek
illort wall machine : mesin short wol
mort wave : gelombang pendek
:nort wave receiver: penerima geIom
bang pendek
'hort wool : wol pendek
~ort tage : kekurangan
. orten : memendekkan; mengurang
kan
.hortened : dipendekkan .
-iortening : perpendekan
~ ortening condenser : kondensator
perpendekan
. orterizing : metode pemendekan
...Jorting to earth : hubungan singkat
ke tanah
J orting plug :
:usuk kontak
hubungan sing
-at
. ot : tembakan;
Jeluru
shorting plug
Jot blast : tiupIII tembak
ot boring : pengeboran bising
-ot fIring : peledakan batuan
.=ot gun : senapan berburu

shrinking strap
shot hole: lubang bekas peluru; lubang
yang dibor untuk bahan peledak
shot metal : Iogam tembak
shot peening : pining bising
shot proof: anti peluru; anti ledakan
shoulder : dada; bahu; kerah; bagian
lebar (pada botol)
shoulder belt : sandang; selempang
shove : mendorong; menggeser
shovel: singkup; alat gaIi; singkup keduk; menyodok
shovel dozer : mesin doser; dan shovel
shovel leader: alat pemuat mekanis;
mesin pemuat
shovel working: penyingkupan; peng
galian
show: menunjukan; memperhatikan;
menyatakan.memamerkan
show bath : dus
show box: lemari peraga; lemari pamer
show case : Iemari peraga; lemari pa
mer
show cubicle : temp at dus
show room : ruang pamer
show window : jendela pamer
shower : cucur
showroom : ruang pamer; kamar mon
ster; kamar contoh
shrink: mengerutkan; menyusutkan;
mendutkan
shrinkage: penyusutan; turun; penge
mutan
shrink rule: jangka; mistar hitung
shrinkage hole : cekung; penyusutan
shrinkage pipe : pipa ciut; pipa kerut
shrinkage stoping : pelombangan susut
shrinker : alat pengerut
shrinking : penyeriutan
shrinking plate : pelat susut
shrinking ring: gelang susut
shrinking seams : seiah susut
shrinking strap : benda susut

amus Teknik Lengkap Edisi Ter b aru

(}
-"
rt.
,~

,.

g
(.

,,$

1
'."

cf,
,.

"~.

=
s

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~S
~
'jJ

shrinking test

side coil

shrinking test: latihan penyusutan


shunt resistance : resistansi shunt;
shrinking way : siar susut
terminal shunt; hambatan shunt
~, shrtmk: gelang yang disusutkan
shunt : terminal apitan shunt; termi
,
" shunt: hubungan cabang; wesel (kereta
nal shunt
.~
~
api); rangkai cabang
shunt voltage : tegangan shunt
shunt winding : lilitan shunt; gulu
': shunt arm : cabang shunt
;.~, shunt arc lamp : lampu busur shunt
ngan shunt
~ shunt box: kotak-kotak percabangan
shunt down : menutup ; menghenti
shunt cable : kabel shunt
kan
(;' shunt circuit : sirkuit shunt; rangkaian shut in : tutup sumur (pertambangan)
shunt
shut batton hole pressure : tekanan
shunt coil: kumparan shunt; koil shunt
dasar tertutup
shunt connection : hubungan shunt; shut pressure : tekanan tertutup
shut off : mematikan (gas)
hubungan paralel
shunt current : arus shunt
shut off cock : keran tutup
shunt dynamo : dinamo shunt
I shut valve : katup tutup
shunter : juru langsir; pertengkapan shutte : anak torak
shutter : kuncian; jepretan (potret)
langsir
shunt excitation: perkuatan shunt; ek shuttering : pemetian (betra) acuanl
sistansi shunt
cetakan beton
shunt exciter dinamo : pembangkit shunttle armature : angker T ganda
shunt
siccative : baban untuk mempercepat
shunt factor : faktor shunt
pengerasan; baban pengering
shunt feed: pengisian paralel; pencatu- sickle : sabit
side: rusuk; sisi; samping; pinggir
an paralel
shunt field : medan ashunt
side anchor : sauh samping
shunt generator: generator shunt
side area : sirip
shunted galvanometer : galvanometer side band : pita samping
shunt
side balance : neraca sisi
shunting : percabangan
side balance engine : mesin neraca
shunting engine: lokomotif lansir; ke
sisi
side board : bupet
reta api
shunting swicth : wesellangsir; sakelar I side bow: sengkang sisi; kayu palang
samping
langsir
shunting yard: aplasemen shunt; tem side branch : cabang
pat untuk melangsir kereta api; apla side car : pasangan rantai
semen shunt
side car chain : rantaian samping
side channel : saluran sisi
shunt lead : pipa bercabang
side chisel : pabat sisi
shunt meter : pengukur meter
side contact: kontak samping; perhu
shunt motor : motor shunt
bungan sisi; kontak sisi
shunt ratio : perbandingan shunt
side coil: sisa koil; sebelah koil
shunt regulator : regulator shunt
~

:s
~

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

side corridor
side corridor: koridor sisi; jalan induk
sam ping; koridor samping (karet
penumpang)
side cutting : menggaruk
side door : pintu samping
side drain : got pembuangan; pant
pembuangan
side elevation : tampan sisi; tamp an
samping
side entrace : jahn masuk samping
side face: pandangan samping; bidang
samping
side fire furnace: tanur perapian sam
ping
side forms : acuan tepi jalan
side frequency : frekuensi sampingan
side joint: sambungan tepian; las tum
puan
side lamp: lampu kecil (mobil); lampu
kota
side lever : tuas samping
side lever engine: mesin tuas samping
side light : lampu sisi
side line : jalan cabang; lintas cabang
siderite : batu besi
side line : menyampirrg
side milling cutter : frais keping
side mudguard lamp: lampu pelat;
tameng sisi
side nippers : tang kacip; tang pemo
tong kawat
-ide opening: lobang samping; lobang
pinggir
:ide passage : jalan samping
side plane: bidang sisi
5ide plane iron : pahat ketam sisi
~ide pressure : tekanan kesisi
-ide projection : proyeksi sisi
,ide rail : rellawan; reI pengaman; reI
paksa
-ide rake: sudut potong; menyamping
,ide scane : kulit (tonii)

sieve brush
side seat: bangku samping; kedudukan
samping
side sink : pandangan sisi
side shaft: poros samping; poros bantu
side slip : selip (mobil)
side stream : arus cabang; aliran cabang; arus samping
side telescope : teleskop bantu
side tipper: gerobak ungkit kesamping
side tool : pahat bubut
side track : sepur samping
side trolley : troli samping
side valve : katup samping
side valve engine : motor katup samping
side view : tampan sisi
f;ide walk : tepi jalan; trotoar
side core : inti dinding; teras dinding
side way discharge : pengeluaran sisi
samping
side ways: disamping; ke sisi
side windows : tingkap sisi
side wing : sayap sisi
side winch : lir samping
siding: cabang jalan kereta api
seemens armature : angker siemnens
siemens martin furnace : tanur Si
emens matrin
Siemens martin steel: baja Siemens
martin
siera : barisan gunung yang berigi
sieve : ayakan; lapisan pengayak; sari
ngan
sieve air : saringan udara
sieve air cooling : saringan penyejuk
udara
sieve air done : saringan kamar udara
sieve air breather: saringan pipa buang
udara
sieve analysis : analis ayak
sieve brush : sikat tapisan; sikatan sa
ringan

'( amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

,[;

~
~

(5

-"
rt.
-
~.

n
~.

,~

R
s

1,"
,.

~
..,;

=
~.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~.

sieve residue

signalling lamp

~~

~"

,~

,~

"S'
~
~

:0
1'>
s
.,
'0

~
~

,~

"'
(",
.0
~

""
~

.~

..

'"
.~

-1"0
'.J

sieve residue : siaayak


sawat sinyal
sieve plate: pelat saringan; pelat tapisan signal dies : cakram sinyal; temberang
sieve regulator : pengatur saringan
sinyal
sieve scale : skala ayakan
signal drop lubricator : gelas sinyal;
sieving : pengayakan
pelumas
sift : menyaring
signal flag: bendera semboyan; bende
sifting drum: saringan teromol; sa
ra alamatl isyarat
ringan putar
signal glass: kaca lihat; kaca semboyan
sight : pandangan; tamp an; penero signal horn: tanduk sinyal; terompet
alamatlisyarat

pong an; mengarah


sight distance: jarak pandangan antara signal indicator : indikator sinyal

benda dan pengamat


signal lamp : lampu sinyal

sight drop lubricator: pot pelumasan , signal letter : huruf sinyal; lampu sem
boyan
tetes gelas pelumas; lubrikator tetes
sight feed lubricator : pot pelumasan signal letter : huruf sinyal; huruf sem
tetes; librikator tetes
boyan
sight glass : kaca lihat; kaca duga
signal light : lampu sinyal
sight hole: lubang lihat; lubang intip signalman: penjaga sinyal
sight rail : papan bidik
signal of distress : semboyan tanda ba
haya; semboyan belum tanda bahaya
sight rule: mistar pengamat ukur tanah
signal pedal: kontak reI; sinyal injak
sigma: sigma; hurus S yunani
signal pistol: pistol cahaya; pistol sinyal
sign: tanda
signal : tanda; alamat; sinyal; isyarat; signal post: setasiun sinyal; pos sinyal;
pos semboyan
memberi alamat; memberi tanda; me
signal regulation: peraturan semboyan
ngisyaratkan
signal ammeter : pengukur ampere signal rocket : roket semboyan; panah
sinyal.
api isyarat; roket sinyal
signal apparatus: pesawat sinyal; alat signal room : kamar sinyal; ruang sinyal
signal ship : kapal lampu; kapal sem
sinyal
boyan; kapal sinyal

signal arm : lengan semboyan


signal station : stasiun sinyal

signal beacon : lengan sinyak


signal bell: bel sinyal; lonceng sinyal/ signal strenght : tegangan sinyal

I sinyal voltage : tegangan sinyal


isyarat
signal voltmeter: pengukur volt sinyal;
signal box: rumah jaga; tempat pem
berian isyarat
volt meter sinyal
signal bridge : jembatan semboyan
signal whistle: peluit semboyan
signal cabin: rumah sinyal; kabin sinyal signaling : urusan sinyal
signal code: kode sinyal; kode sembo signalling apparatus : pesawat sinyal
signalling bridge: jembatan sinyal (ke
yan
reta api)
signal colour : warna sinyal
signal current : arus sinyal

signal device: perlengkapan sinyal; pe

signalling lamp: lampu alamat; lampu

sinyal

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

-4I1alling method
;naIling method : sis tim sinyal
~ aling pin : pena alamat
-::1aling post : pos sinyal
- aI unit : satuan sinyal; satuan iSYilf'lt
-' ture : tanda tangan
_cnce box : set telepon; set bicara
ence cabinet : sel bicara
::!:jent chain : rantai tak bersuara
_ent discharge : pelepasan isi diam
:iam
_ent mm : fIlm bisu
_illt pile driver : mesin pancang tak
~ _rsuara
-=nt speed : kecepatan tanpa menim
~ .:lkan suara
=x : batu api
ouette : bayang-bayang

_ ' : dioksida; silium; sitika

:ane : zat air silium

te : silikat; batu pasir; batu kerikil


_ te cotton : wol terak
_ :ic acid: asam kersikl silika
....a flour : tepung; silika
gel: jel silika
.. sand: pasir silika
tube : tabung silikasiliceous se
=-:i kersik; mengandung kersikl ke
~us

earth: tanah liat kersik


us loam : tanah liat kersik
dlUS sand stone: batu pasir kersik
~erous : mengandung kersik
us : mengandung kersik seperti
-:ik
: silisium
~piegel : cermin sesar silika
_ : silikon; silisium
-: bronze : perunggu silikon; pe
.ilI silisium
bronze wire : kawat perunggu
~

' opper: tembaga silikon; tem-

silver alloy

()

;:".

baga silikon
~;
silicon flour: tepung silikon
silicon b.vdride : zat ajr sjJjkon: 7-5Jt C.3jr <.."Y
silikon
1,
silicon nitride: silikon nitrid; silisium .
::'
nitrid
:;
n
silinder: peredam !etus; knalpot; pere- ~ .
';'
dam suara
(~
silicon steel : baja silikon
siliconizing : pensilikonan
silicosis : penyakit silikosis
silk : sutra
silk covered : dijalin dengan sutera
silk insulation : sekat sutera; isolasi
sutera
silk mill : pabrik sutera
silk paper : kertas sutera
silk worms : ulat sutera
silken: lunak; halus; licin; seperti sute
ra
silky : halus dan licin; seperti sutra
sill : ambang bawah; bendul; dudukan
jendela; lapisan bijih
sill brick : batu ambang
sill level : tingkat ambang bawah
sill line : garis ambang bawah; batas
ambang bawah
sillimanite : silimatit
sillo : silo; menara tinggi untuk me
nyimpan barang
silt: kedangkalan pasir; lumpur; lunau
silt box : penampung lumpur; penam
pung lundu
silt clay: lempung
silt grade: sedimen halus; bahan ukur
an lumpur
silt up : menjadi pasir
silting : penghadapan
sittis oil : tanah rawa
silty sands : pasir kelanauan
silver : perak
silver alloy: kadar perak; paduan perak

" us Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

,~

silver amalgam

-3

1-

silver bar : batang perak


silver bath : rendaman perak

silver brocade : brokat perak

-"'
~~ silver amalgam : amalgam perak

silver bromide : perak bromide

'~ silver contens : kadar perak

,5 silver dust: bubuk perak; lembaran pe

.f' rak; serbuk perak

~ silver foil: daun -perak~ lembaran perak~

lJ
perak tipis

S silver gauge : kasa perak; bungkus pe


,1;
rak

-;:;
silver gilt : perak sadur emas
silver glance: argentit; seperti perak
silver grapihte :grafit perak; barang
tambang yang rupanya hitam mengan
dung perak
silver leaf: perak daun; perak tipis
silver load : muatan perak; nadi perak;
teras perak
silver lode : lapisan perak
silver maple: kayu putih; pohon putih
silver mine : tambang perak
silver mirror : cermin perak
silver nitrate: perak nitrat
silver ore : biji.b, perak
silver oxide : oksid perak; senyawa an
tara zat asam dengan unsur perak
silver paper : kertas perak
silver plated : disepuh perak; dilapisi
perak
silver powder : serbuk perak; bubuk
perak
silver sand : pasir perak
silver salt : garam perak
silver sheat : kaleng perak; pelat tipis
perak
silver smith : pandai perak; tukang
perak; ahli perak
silver solder: solder perak; patri perak
silver steel: baja perak
silver stone : batu perak

'"
ry

simultaneousness
silver strip: fusi sekering jalur perak
silver test ,: pengujian perak
silver thread : benang perak
silver voltameter: voltameter perak
silver ware : barang-barang perak
silver wire : kawat perak
silver wire drawer : penarik kawat pee
rak
silver work: pekerja-pekerja perak
silvering : pel\"jt.,,?~\\Th <.\el\'b'O.l\ ~~x:&
silvering mine : tarnbang perak
silvery : seperti perak
silzin bronze : perunggu silzin
similary : sejenis; sesuai
similar field : medan sebangun
similar triangle : segitiga sebangun
similiraty : sifat sejenis; sifat berbe::
tuk; kesamaan
simoon : angin panas di padang pas :':
simple equation: persamaan pang'
satu
simple fraction : pecahan mudah
simple harmonic : sinusoidal
simple paralel winding : gulungan; _
rarel tunggal; lilitan paralel tung~:..
simple spark gap: titian cetus api ~
gal

simplex : sederhana

simplex pump : pompa simplek

simplex pole : tiang simpleks

simplex steam pump : pompa sim~

simplex telegraphy: telegrapi sirr_:

simplefication : disederhanakan;

nyederhanaan

simplify : mempermudah

simpson's rule: aturan simson;

simson
simulactrum : tiruan
simulancity : kesamaan waktu
simulatancity factor: faktor ke~
simultaneus : bersamaan
simultaneousness : sifat bersam ~

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terb ~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

single phase antemator {)


;:: .
: sinus
rondition : dalil sinus ; kaidah si
_ rva: garis sinus; gar's lengkung
~ction : fungsi sinus
'" lvanometer : galvanometer si
.;lW : hukum sinus; definisi sinus
iliapped : bentuk garis sinus
: otot
_ : menghanguskan
_: satu; tunggal; dari satu bagian
~ acting : bekerja tunggal; aksi
-; gal
';; acting air pump: pompa angin;
- ~ tunggal
acting engine: mesin kerja tung

acting hammer: palu aksi tung


. steam engine: mesin uap kerja
;gal
acting pump: pompa aksi tung
arc furnace: tungku busur tung
Japur busur tunggal
armature converter: pengubah
_ berangker tung gal
_ arm signal : sinyallengan tung
. arm stage: tangan-tangan lengan
_ 2 81

armed : berlengan tung gal


axle bogie : bogi poros tunggal
._ :.ink : kulis terbuka
break switch : sakelar tunggal
~ble : kabel tunggal
ble transformer: transfOlma
-o:-rk.LllIlparan tunggal
:ore cable: kabel berkawat; ka
-:.:.i tunggal; kabel nadi tunggal
.over plate riverting : jalur pe
- US

nyambungan kampuh berampit


single crank : engkol tunggal
single crank engine : mesin dengan
engkol tunggal
single crystal : kristal tunggal
single cup insulator : isolator satu ca
wan
single current: arus tunggal (telegrapi)
single cut fIle : kikir pahatan tunggal
single cutting drill : bor berputar searah
single cylinder : silinder tunggal
single cylinder engine mesin silinder
tunggal
single deck : dek tunggal
single diagram : diagram tung gal
singia drum winder : penggulung tro
mol tunggal
single eccentric gear : gerak sorong
uap dengan eksentrik: tunggal
single elektode potensial : potensial
elektronida tunggal
single ended boiler : ketel uap dengan
fron pengopak tunggal
single ended wrench: kunci mur mon
cong tunggal
single family h ouse : rumah satu ke
luarga
single fuse : sekering tunggal
single gearing: pemindahan roda-gigi
single hole : lubang tunggal; satu lubang
single jet nozzle : perecik tunggal
single lamp : lampu tung gal
single layer: winding gulungan lapisan
tunggal; lilitan satu lapisan
single phase: fasa tunggal; satu fasa
(arus tukar)
single phase alternating current : arus
tukar fasa tunggal; arus tukar satu fasa
single phase antemator : dinamo arus
tukar tunggal; dinamo arus tukar satu
fase

T e knik L e ngkap Edi s i T erbaru

~
:(
~
~

(')

-'
rL

-s
~.
~
~.

,;.

1,.

c;~

~
~.

==
S

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~

.;s

~
'jJ
~
~

,S'
~

'8
~

.~

1
,;

'I)

6--

single phase cable


single phase cable: kabel fase tunggal;
kabel satu fase
single phase' commutator motor: motor kolektor fasa tunggal; motor in
duktor satu fasa
single phase current: arus fasa tung
gal; arus satu fasa
single phase dynamo : dinamo fasa
tunggal
single phase machine: mesin satu fasa
single phase motor: motor satu fasa;
motor fasa tunggal
single phase rectification : penujuan
arus arah
single phase series motor : motor seri
arus tukar
single phase shunt motor: motor shunt
arus tukar
single phase system: sistem satu fasa;
sistim fa sa tunggal
single phase trasformator : trans for
mator satu fasa
single pollar : berkatup tunggal
single pole : berkutub satu; berkutub
tunggal
single pole fuse: sekering kutub tung
gal
single pole switch: sakelar kutub tung
gal
single potential difference: perbedaan
potensial tunggal
single pump : pompa tunggal
single railroad : sepur tunggal
single riveted seam : kempuh kelingan
tunggal
single seater : mobil satu penumpang;
pesawat satu penumpang
single stage: dengan satu injakan
single stage turbine: turbin dengan sa
tu tingkatan
single threaded screw: sekrup uliran
tunggal

single strack: jalan reI tunggal


single track tunnel: terowong jalan :-=
. tunggal
single translation latice : laktis (tef< .
terjemahan tunggal
single V-joint: las hurnf U
single valued : nilai tunggal
single valued : nilai tunggal
single valued function : fungsi ii.: .
, tunggal
single Vee : joint las V
single way switch : sakelar sejurus
single welding machine : mesin
tung gal
single wire system : sistem ant;;. ~_
tunggal
singuli silicare : silikat tunggal
sink: menurun; turun; tengge l ~
menggali; mengukir mengendap
sink in : mengendap; membenarr.!:
(paku kelig)
sink hole: sumur endapan; sumur r ~ -buangan
sining : lorong tambang; pembenaL:
sinker bar : batang pemberat
sinking fund : dana cadangan
sinking mill : mesin galian
sinking pump: pompa galian
sinter: membuat briket; kulit besi: -:
lapuk
sinter : membuat briket
sintrees glass : kaca masir
sintered iron : besi sinter
sintering furnace: tanur sinter; .=.
sinter
sintering limit : batas labur
sintering machine: mesin sinte
sintering process : proses sinter
sintering temperature: tempera _~ .;..
lombang

sinuete : berliku-liku

sinus: lengkungan

Kamus Teknik L engkap Edisi Ter b.::

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

sinusoidal

skilled laboured

sinusoidal: bentuk geris sinus


. inuesoidal field: medan sinuedal
sinusoidal wave : gelombang bentuk
sinus
~ phon : sifon pipa; pemindah air; ben
da air; botol pipa pindah
;:iphonbuld : labu semprot
!iphon recorder: sifon recorder; pen
catat sifon
~ p hon trap: penahan ambu; penahan
bau
:ren : sirena
. : duduk
e : tanah bangunan; letak
e cacting : pengecoran langsung di
' ~m pat
." rivet : paku kelingan yang dilaku
..:an langsung di tempat proyek
- room: ruang kamar duduk
. welding: pengelasan langsung di
.=mpat
~tion : letak; tempat; kedudukan;
...::adaan
~: enam

_ .mgled : bersudut enam

gled nut : mur segienam


;ngled steel :. baja segi enam
:ylinder motor: motor enam silin
.Jld : lipatan enam; rangkap enam
~ ase : berfasa enam
lar : berk\ltub enam
-led : berisi enam
~ eeler : mobil roda enam
..:::n : enam belas
eDam puluh
:-esarnya; ukurannya; luasnya;

)k : buku ukuran
:>ur : cat rekat; ukuran warna
:::ribution : pembagian menurut
..::.. besar butir
" J S

~9
~.

k~

size grading: testa saringan; percobaan ~


~
saringan
--:i
size of grain : besarnya butir
0
size of jaw: lebar mulut kunci; ukuran -'"
rt.
lebar mulut kunci
-
size of mesh : besarnya lubang kasa; ~.
ukuran lebar kunci
~.
'i
size rivet : tebal baut
G
size the top end : ukuran tebal mulut ~.
kunci
size of sieve: jarak tapis
sizer : tukang rekat; mesin sortir
sizing : pengayakan
sizing roll: rol ukuran
s
sizing test : testa ukur; uji ukuran
skein : utas (benang)
skeleton : kerangka; bagian
skeleton building : cara bangunan ke
rangka
skeleton diagram : bagan prinsip
skeleton key : kunci induk; kunci skel
eton
skeleton pattren : kerangka pola
skeleton steps : anak tangga terbuka
sketch : bagan; rencana; denah
sketching paper: kertas bagan; kertas
untuk menggambar denah dan lain
lain
skew: miring; serong; tak teratur
skew arch : busur serong
skew back: ambang atas; dinding seda
da
skew bridge: jembatan miring (terha
dap arus air)
skid : meluncur; balok penunjang
skid chain : rantai rem
skiddy road: jalan ticin
skill : kepandaian; ketangkasan; keca
kapan
skilled : terampil; bereekolah; ahli;
pandai; tangkas
skilled laboured: karyawan bersekolah

Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:::
,~
~

.~

8-.
.~

..~
. [-

skim
(berpendidikan)
skim: penyerongan
skim gate : kIbang pembuih; lubang
pembusa
skim otT : menyendok; Iflenyanduk
skimmer: sapu kikis
skin etTect: daya kulit; daya lapisan;
efek bidang
skin flotation : flotasi selaput; flotasi
fIlm

skin pass rolling: penggerolan pi'pih


:~ skin pigment : pigmen kulit
(j skin pore : pori kulit
skin of wing : kulit sayap
11 stress: tegangan kulit
sking raphy : potret sinar X
skip: gerobak ungkit; ember; bak (lin
tasan kabel)
skirt : penyakut; pembungkus; pinggir
an; mantel
sky: langit
sky blue : biro laut
sky dome : kubah cahaya
sky bight : setinggi langit
sky light: lentera; jendela atap; cahaya
atap
sky scraper : pencakar langit
sky sign: reklame atap; iklan atap
sky wave : gelombang tak langsung
sky zone : mata angin
slab: pelat; batu picak; papa; manner;
tanah lembab
slab coil : koil picak; kumparan picak
slab stone batu picak
slabbing mill : pabrik lembaran (cem
pengan)
slabs of tin : timah blok
slack: kasut; kendur; mengendur; ser
buk batubara
slack coal : serbuk batu bara
slack grate : rangka bakar temak
slack graund : tanah lunak

slack hours: jam-jam lalu l'~


: _.
gang; jam sepi
slack pit : sumur terak
slack side: bagian yang ctr
(serbuk mesin)
slack silk : sutera bordiran
slack water : air mati
slack wax paraf'm : mengar:
nyak minyak
slacked line : kapur mati
slacken : memperlambat kt~ ::
mengurangi; meplperiamba:
slackening : perlambatan
slacken screw : mengendorka:-.
slacken speed : mengurangi k=:
slacken the [rres : mengurang: .:
slag: terak; bara ~i; sintel; ter~
slag bar : tongkat penusuk teI<!
slag brick : batu bara terak
slag cement : semen terak; sec.!:"
pur tinggi
slag concrate : beton terak
slag draining : serat terak
slag hair : wol terak
slag hole : lubang terak
slag lane: pipa terak; saluran te . ~
slag mount : bukit terak
slag notch : takik terak
slag pit : sumur terak
slag pocket : kantung terak
slag pond : kolam terak
slag runner : saluran terak
slag sand : pasir terak
stag shaped : seperti bentuk terak
slag sport: cerat terak; corok ter~ :
slag stone : batu terak
slag wool : wol terak
slaggy : sanga
slake : mematikan (kapur)
slaked lime : kapur mati
slant: singit; miring; lereng; curarE
slantting : miring; menanjak

=-_

Kamus Teknik Lengkap Edisi Te r ba r ~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com
tways

;iaDtways : miring menanjak


~_antwise : miring; menanjak
-,~ at : mistar
ilate : batu tulis
J at coal : batu bara serpih
51 ate conveyor ban : transfer untuk
peti-peti
~Iate querry : lekuk batu tulis
~late tile : genteng batu tulis
~lating : atap sabak; atap batu tulis
~laughter : memotong
~Iauhter house : rumah potong
slay: laei; perka
kas tenun
sledge : penge
retan; godam;
palu besar
sledge hammer
: palu tempa;
palu besar
sledge hammer
sleeper: bantal
an reI; balok lintang; bantalan kayu
sleeper of starts : ambang tangga
seleeper wagon : kereta tidur
sleeper wall : dinding fondasi
sleeping car : kereta tidur
sleeping compartment: kompartemen
tidur
sleeve : lengan; tangan; selongsong;
bumbung
sleeve coupling: kopeling bulusan; ko
peling selongsongan; kopeling jepit
sleeve piece : nipel
sleeve valve: katup sorong; katup geser
sleeve valve engine: motor dengan ka
tup geser
sleeving : kaos isolasi
slew : berbelok; mengelok; memutar;
mengibas
slewing axis : poros putar
slewing column : liang putar
slewing crane: keran putar; derek putar

slide valve gear

c9

~.

t,.

.
slewing motion : gerakan putar.
~
sley : laei (perkakasan tenun)
':t
slice: potong; iris; penggal; keping; C
cakera
-',
1t
slicer : pengiris
~
slicing : pengirisan
slicken side : bidang eermin
.tsticky ground : tanah lumpur
R
slidadle : dapat digeser
~~,
slide: kaea alas; kaca obyek
r<.
slide bar : batang antar
(h
slide bearing : bantalan luneur
.t-.....:
~.
slide block : blak antar
slide bridge : jembatan dengan kontak
seret
I~
slide coil: koil sarong; kumparan geser;
koil geser
slide contact : k(~mtak geser; kontak
luneur

slide cover : tutup sorong kap

slide gauge: jangka geser; mistar geser;

jangka kaliber; jangka panjang

slide lathe : bubutan paralel; bangku

bubutan super

sHde maschine : mesin luneur

slide piston : torak sorong

slide plate: pelat luneur

slide rails : reI peregang sabuk mesin

slide resistance : resistansi geser; ta


hanan geser

slide rest : gagang pahat

slide rod : batang sorong

slide rule: mistar hitung

slide valve: katup sorong; katup geser

slide valve box : rumah sorong

slide valse casing door: tutup peti; so

rong peti

slide valve chest : kamar sorong uap

slide valve diagram : diagram sorong

uap

slide valve face : eermin sorong uap

slide valve gear : mekanik sorong uap

~:

~.

II

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

,~

~.

--

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

t slide valve rod


>1
~0 slide valve rod : batang sorong uap
~ slide vakve setting : menyetel sorong
..::s'
.~

'~,

,~

~"
~

fc~

:::

'il

uap
slide valve spindle: batang sorong uap
slide valve travel : langkah sorong uap
slide valve with external admission :
sorong uap dengan pengisian dari luar
slide window : jendela kasar
slide wire : kawat jalan; kawat geser
slideing: dapat geser
slider fastener : kancingan tarik
sliding and boring lathe: bangku bor
dan perata
sliding axle : paros sorong
sliding bar: sengkang geser (traksi lis
trik)
sliding barrier : bantalan geser; pagar
sorong
slinding blok : blok luncur
slinding board : papan sorong; papan
geser
sliding bolt : baut geser; baut sorong
sliding box : kamar sorong
sliding bridge : jembatan geser; jem
batan sorong
sliding brush : sikat seret
sliding callipers: jangka ingsut; jangka
batang; jangka kaliber
sliding cam : bubungan dapat digeser
sliding case : sorong uap
sliding centre : senter dapat digeser
sliding coil: koil koil geser; kumpararJ
geser
sliding contact: kontak sorong; kontak
geser; kontak jalang; kontak luncur
sliding cover : tutup sorong uap
sliding door: pintu geser; pintu sorong
sliding electrode : elektroda seret
sliding face: ,bidang jalan; bidang lun
cur
sliding flue: bidang jalan; bidang lun
cur

sliding s:u::

slidingflue damper : sorong pE'~


tarikan (cerobong)
sliding force: gaya penggerak; EcO.
rong
sliding frame : eretan peregaJ:2~
mesin
sliding friction : gesekan
sliding gauge: mistar ukur;
geser; jangka kaliber
sliding gear : roda gigi penghu4_
sliding guide : penuntun saron~
peluncur sorong uap
sliding head : kepala geser
sliding inductance : kumparan ;
sliding ladder: tangga sorong: :.::.::
geser
sliding lid : tutup sorong
sliding mould: mistar geser
sliding plate : pelat geser
sliding platform : jembatan 5 ~
jembatan golangan
sliding post : kayu sorong
sliding rail : batang sorong; rei ---.
batang antar
sliding resistance : hambatan ~
kap; resistansi geser; tahanan ;"::i:
sliding rest : gagang pahat; sup~
sliding ring : gelang geser; cine:::.
rong
sliding rod: batang sorong; bata:.;
ser
sliding rule : mistar hitung
sliding scale : ukuran kaliber
sliding seat : dudukan sarong uap
sliding shaft : poros dapat berges ~
sliding sluice: pintu air; bendung 0::'
sliding spindle: pintu air; bendun~
kat; paras sarong uap
sliding spur wheel : roda gigi c
geser

sliding strairs : tangga atamatik


sliding surface : bidang geser

Kamus TeknikLengkap Edisi Terb a

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.:III

slotting machine

~
I slip plane:

.....:.~ geser
.-"'C
. . : katup geser; klep sarong
~ : bidang-bidang jalan
~t : bobot jalan; bobot so

f!
3

bidang luneur
--t."
slipper: selop; balok besi dekat lingkar- -\1
an roda untuk mengerem
ri
slip point: wesel sitang
,(
slip resistance: tahanan gelineir; res istensi gelineir; hambatan gelincir
tslip ring : gelang seret; gelang seret
'~
_'::lpur
slip ring armature: angker einein seret ~ .
'cj>Osit : endapan lumpur
slip ring loss : rugi einein seret
~.arator : pemisah lumpur
slip ring motor: motor gelang-gelang ~~.~
. -Ie : meja lumpur; (peneueian)
seret
f.:::
,.
slip surface : bidang slip
: ::neja lumpur (peneucian tam
l
slip way : jalanan slip; lereng
slipper brake: abar seret elektromag- s
; :umpur buangan
netis; rem seret elektromagnetis

:-dlumpur; seperti lumpurm be


slippery: licin; lincir

slippery road: jalan liein

?,"Ound : tanah lumpur


::(l hul.jerat; einein gantung; ban
slipping eccentric : eksentric dapat

-::rat
disetel

_orm : menggantungkan pada


slips: baji

~ ~ th a toggle: jerat-kebat
slops: kemiringan

- : lumpur; menggelineir; seJip; slitter: tergelincir

-'::"::""'1 longsor; galangan; jalur (kertas) sloop: sampan; sekoci

and : jalur luneur; ban luncur; sloop oil : minyak kotor

slope : pendakian; tebing; talut; kemi


:.:..:::-ah luneur
~ bolt: gerendel
ringan; tanjakan; lereng

.;. carriage : kereta selip


sloope gauge : mistar ukur lereng

sloope line: garis tebing; garis miring

!l coupeling : kopeling gelineir; pe


- :.:lgkai gelineir; kopling selip
slope resistance: resistansi hambatan;

hambatan dalam (pipa listrik)


~ cover : sarung pembungkus
? curve: karakteristik selip; leng sloope shaft: poros miring
Ll:lllgan selip
slot : alur; eelah; sponeng
p dock: dok dengan galangan
slot burner : pembakaran alur
p indica.t or : meter gelineir; indikator \ slot conduit system: sistim alur terbuka
~.elincir
slot cutter : frais aluran
!Jp line: jalur luncur
slot gas meter: meter gas uaug, log,am
.~llp meter: alat pengukur selip
slot leakage : bocar alman (m.el!.~n.
listrik)
ilip kiln : dapur pengering; oven pe
ngering
slot link : gunting aluran; gunting ter
slip of paper: jalur kertas; pias kertas
buka
slipleas transmission: pemindahan tak slotting m~chine : mesin serut alur

1"

-1~

-.;!

1
I

K amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

r,

>;

,'0
~

i,

"~
~,
.~

1
.~

'!"/_

~.....

,,

'<;

. 'i

-~
J

sloting tool
slush: lumpur lunak; ,..
sloting tool : pahat serut alur
slough: saluran air lambat; lonsoran slush pump: pompa pe :::;.:

lamban
slushing oil : minyak pal a>'~

nyak penahan karat

slow: lambat; perlahan-lahan


slow acting : bekerja kendor; bekerja small: sedikit; kecil; sere;

lamban
small arms : senjata-senjL

slow. cooling box : kotak pelambat di small burner : pembakar.:c.::

small calorie : gram kalo=-:

ngm
slow discharge : pengosongan isi per small coal : batu bara hall!!

lahan-lahan
busuk

slow down : mengurangi kecepatan; small coke: serbuk kokas: 0

memperlambat
kokas

slow evaporation : penguapan perla small fittings: alat-alat ban__

han; penguapan lamban


tel uap)

slow going engine: mesin jalan lambat small luggage: bagasi rin& =

slow heating: pemanasan (dengan) per


tangan

small ore: pasir; (pencucian


lahan
bijih bubuk

slow motion dial: tombol penyetel ha


small signal theory : teori sic_.~

Ius (radio)
slow moving engine: mesin gerak lam smalla : serbuk batu bara

smalt : kaca kobalt

bat
smaltite : semaltit

slow settillg : mengikat lamban


slow speed engine : mesin gerak ken smash : tubrukan,jatuh

dor; mesin kerja lamban


smash atoms : mengurai atolL

slow train: kereta api bumel; kereta


sahkan atom-atom
smear: mengoles; melumas
api lamban
slow up : mengurangi kecepatan; mem " smash to pieces: merengkab:
cah; menghancurkan

perlambat
smashed up : remik; hancur

sludge : lumpur
sludge cock : keran lumpur
smash up : menghancurkan; me"

kan
.
sludge door : tutup lubang lumpur
smeared with: berlumur; berk.:-
sludge hole : lubang lumpur
sludger : pompa pasir; pompa lumpur smell : bau; harum
smelt ,: mencairkan; melebur; me.
slug : gumpalan logam besar
(bijih)
sluice : pintu air; saluran arus cepat;
pipa pembuangan; katup injeksi (me smelt furnace: dapur lebur; dar_
mer
sin uap) menguras; membilas
smeltor : pelebur; bengkel lebur
sluice cook : keran sorong uap
smeltery : bengkel lebur; beng k~
sluice gate : daun pintu
mer
sluice valve : keran tutup
smelting : peleburan
sluicing : pematongan
smelt: mencairkan; melebur; meltG;"
slurry : bubur; bubur semen

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terba

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

smelting furnace

:;,

smoke flue: sHinder asap; saluran asap 3:


smoke generator : generator asap
~
smoke less: tanpa sap; tak berasap
(5
smoke less coal: batubara tanpa asap 'rl-.

(bijih)
smelting furnace: dapat lumer; dapat
lebur
smelting heat: panas lumer; panas le
bar

smelting plant : bengkel lebur


smelting point: titik lebur; titik lumer
smelting temperature : suhu lumer;
temperatur lebur
smelting works : bengkel hancuran;
pabrik peleburan
smith: tukang besi; tukang tempa; pan
dai besi
smith heart : dapur tempa
smithery: pekerjaan tempa
smit's coal : batubara tempa
smith's fire: api tempa
smith's hammer : palu tempa
smith's shop : bengkel tukang tempa
smith's hearth: dapur tempa
smith's tong's: tang tempa
smith's tools : perkakas tempa
smith's works: pekerja tempa
smithing : penempaan
smith sonite : karbonat seng
smithy : bengkel tempa
smithy coal : batu bara gas; batu bara
tempa

smoke: asap; uap

smoke black : hitam lampu; jelaga

smoke bomb : geranat asap

smoke box : ruang asap

smoke box door: pintu mang asap


smoke column: kolom asap
smoke combustion : pembakaran asap
smoke consurntion : pembakaran asap
smoke consumer : pesawat pembakar
asap
smoke consuming: membakar asap
smoke damper : sorong asap
smoke float: pembangkit asap terapung
(untuk membuat tabir asap)

smut

SLLZUKC

puioJ' .- ddk asa(7

smoke prevention : pencegahan asap


smoke problem: masalah asap; limbah
asap (udara)
smoke screen : tabir asap
smoke shell : granat asap
smoke stack: cerobong asap; pada 10komotif
smoke tube: tabung asap; pipa asap;
cerobong asap
smokeless fuel: bahan bakar tanpa asap
smoking carriage : kereta penumpang
untuk perokok
smoking compartment: kompartemen
untuk perokok

smooth licin; rata; datar

smooth armature : angker licin

smooth cut : kikir potongan halus

smooth file : kikir halus

smooth fule : pipa api licin

smooth grain : butir licin

smooth off : melicinkan

smooth out : menghapuskan

smooth plane: mengetam (icin

smooth refletion : refleksi licin

smooth running : berjalan lancar

smooth side : sisi yang licin

smooth wall : dinding datar


smooth wire: kawat jicin
smoothing : perataan
smoothing hammer : palu perata
smoothing iron : besi seterika; besi pe
licin
smoothing plane: ketam pendek; ke
tam kasar; ketam perata
smothing roll : rol penghapus
smoulder: berunggun; maiap
smut : arang bara

Kamus Teknik Lengkap Ed isi Te rbaru

.j

~.
~.
, '.

R.

't
'1

~.:

-f
IS

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com
.<

sloting tool

:--."$

--.:

,;; sloting tool: pahat serut alur


~ slough: saluran air lambat; lonsoran
i . lamban
~ slow: lambat; perlahan-Iahan
~, slow acting: bekerja kendor; bekerja
.~
lamb an
S slow cooling box : kotak pelambat di
S'
ngin
,~
slow
discharge: pengosongan isi per
(".

v
lahan-Iahan
:-r..
_ slow down : mengurangi kecepatan;
;1 memperlambat
6~ slow evaporation : penguapan perla:;
han; penguapan lamban
i s slow going engine: mesinjalan lambat
slow heating: pemanasan (dengan) perlahan
slow motion dial: tombol penyetel haIus (radio)
slow moving engine: mesin gerak lambat
slow setting : mengikat lamban
slow speed engine : mesin gerak kendor; mesin kerja lamban
slow train: kereta api bumel; kereta
api lamban
slow up : mengurangi kecepatan; memperlambat
sludge : lumpur
sludge cock : keran lumpur
sludge door : tutup lubang lumpur
sludge hole : lubang lumpur
sludger : pompa pasir; pompa lumpur
slug: gumpalan logam besar
sluice : pintu air; saluran arus cepat;
pipa pembuangan; katup injeksi (mesin uap) menguras; membilas
sluice cook : keran sorong uap
sluice gate: daun pintu
sluice valve : keran tutup
sluicing : pematongan
slurry : bubur; bubur semen

1
'

slush : lumpur lunak; lumpur en~~

slush pump : pompa pembilas

slushing oil : minyak palawan karal.

nyak penahan karat

small : sedikit; kecil; sempit; kur~

small arms: senjata-senjata tanga::.

small burner : pembakaran hemal

small calorie : gram kalori

small coal: batu bara halus; batu b;;..-:.

busuk

small coke: serbuk kokas; bubuk arcr:;


kokas
small fittings: alat-alat bantu keeft (k::-
tel uap)
small luggage: bagasi ringan; baga,~
tangan
small ore: pasir; (pencucian tambang I

bijih bubuk

small signal theory: teori sinyal kabe:

smalla: serbuk batu bara

smalt : kaca kobalt

smaltite : semaltit

smash: tubrukan.jatuh

smash atoms: mengurai atom; memi


sahkan atom-atom

smear : mengoles; melumas

smash to pieces : merengkah; meme


cah; menghancurkan

smashed up : remik; hancur

smash up : menghancurkan; meremuk


kan
.

smeared with : berlumur; berkemas

smell: bau; harum

smelt ,: mencairkan; melebur; melumer

(bijih)

smelt furnace: dapur lebur; dapur lu


mer

smeltor : pelebur; bengkel lebur

smeltery : bengkel lebur; bengkel lu


mer

smelting : peleburan

smelt: mencairkan; melebur; melumer;

Kamus Teknik Lengkap Edis i Terbaru

"

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~

~~

~
'J.1 slide valve rod: batang sorong uap

.,':!

"1,
~

.:0

S
f'

'Il
'>--

c'
:v:;-
~

:~

.<S
'J
s

--

sliding surface

slide valve rod

slide vakve setting : menyetel sorong


uap
slide valve spindle: batang sarong uap
slide valve travel : Iangkah sorong uap
slide valve with external admission :
sorong uap dengan pengisian dari Iuar I
slide window : J. endela kasar
slide wire: kawat JaIan; kawat geser
slideing: dapat geser
slider fastener : kaneingan tarik
sliding and boring lathe : bangku bor
dan perata
sliding axle : poros sorong
sliding bar : sengkang geser (traksi Iis
trik)
sliding barrier : bantalan geser; pagar
sorong
slinding blok : biok Iuncur
slinding board: papan sorong; papan
geser
sliding bolt : baut geser; baut sorong
sliding box : kamar sorong
sliding bridge: jembatan geser; jem
batan sorong
sliding brush : sikat seret
sliding callipers: jangka ingsut; jangka
batang; jangka kaliber
sliding cam : bubungan dapat digeser
sliding case : sorong uap
sliding centre : senter dapat digeser
sliding coil: koil koil geser; kumparan
geser
sliding contact: kontak sorong; kontak
geser; kontak jalang; kontak Iuncur
sliding cover : tutup sorong uap
sliding door: pintu geser; pintu sorong
sliding electrode : elektroda seret
sliding face: .bidang jaIan; bidang Iun
cur
sliding flue: bidang jaIan; bidang Iun
cur

slidingflue damper : sorong pengatur


tarikan (eerobong)
sliding force: gaya penggerak; gaya so
rong
slidiug frame : eretan peregangsabuk
mesin
sliding friction : gesekan
slidiug gauge : mistar ukur; mistar
geser; jangka kaliber
sliding gear : roda gigi penghubung
sliding guide : penuntun sorong uar
peluneur sorong uap
sliding head : kepaia geser
sliding inductauce : kumparan gesc~
sliding ladder: tangga sorong; t~ =geser
sliding lid : tutup sorong
sliding mould: mistar geser
sliding plate : pelat geser
sliding platform : jembatan s (' ~ .
jembatan goiongan
sliding post : kayu sorong
sliding rail : batang .sorong; re:
batang antar
sliding resistance : hambalr_ :
kap; resistansi geser; tahar:.::: "
sliding rest : gagang pahat; :._:
sliding ring : gelang geser: :
rong
sliding rod: batang SorOD= -.
ser
sliding rule: mistar hinlIL;
sliding scale : ukuran k2.::
sliding seat : dudukan- -:-::.
sliding shaft : poros d2:- ~ . '--"-,",-_ _
sliding sluice: pintu air: ~
sliding spindle: pintu ~_ _
kat; poros sorong . ~ ;
sliding spur wheel ; :--.:..
geser
sliding strairs : ta::..g5~ ._ __
sliding surface: :. - -_ _

Kamus Teknik Lengkap E d

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

slotting machine

sliding tongs
sliding tongs; katup geser; sorong uap
kotak:, tan~ ~eser
sliding valve: katup geser; klep sorong
sliding ways: bidang-bidang jalan
sliding weight: bobot jalan; bobot so
rong uap
sliding window: jendela geser; jendela
sorong
slime : lumpur
slime deposit : endapan lumpur
slime separator : pemisah lumpur
slime table: meja lumpur; (peneueian)
slimer : meja lumpur (peneueian tambang)
slimes : lumpur buangan
slimy: berlumpur; seperti lumpurm be
eek
slimy ground : tanah lumpur
sling: buhul.jerat; einein gantung; ban
dul; jerat
sling form : menggantungkan pada
sling with a toggle: jerat-kebat
slip : lumpur; menggelineir; selip;
tanah longsor; galangan; jalur (kertas)
slip band : jalur luneur; ban luneur;
daerah luneur
slip bolt : gerendel
slip carriage : kereta selip
slip coupeling : kopeling gelineir; pe
rangkai gelineir; kopling selip
slip cover : sarung pembungkus
lip curve : karakteristik selip; leng
kungan selip
slip dock : dok dengan galangan
slip indic~tor : meter gelineir; indikator
gelincir
"lip line: jalur luneur
slip meter : alat pengukur selip
slip kiln: dapur pengering; oven pe
ngering
slip of paper: jalur kertas; pias kertas
slipleas transmission: pemindahan tak

gelincir

~\i\\ \\\a\\~ . \)\do.\\~ \\l\\C-\l"\:

(-,

(~~

;.'

.~~

~
_0

slipper: selop; balok besi dekat lingkaran rada untuk mengerem


ri~
slip point : wesel sitang
-,.
slip resistance: tahanan gelineir; resis- ,
tensi gelineir; hambatan gelineir
X
slip ring : gelang seret; gelang seret
(;.
slip ring armature: angker einein seret
slip ring loss : rugi einein seret
"
slip ring motor: motor gelang-gelang ,.
Ch.
seret
~t
f
slip surface : bidang slip
~
slip way: jalanan slip; lereng
slipper brake : abar seret elektromag- s
netis; rem seret elektromagnetis
slippery : liein; lineir
slippery road : jalan licin
slipping eccentric : eksentrie dapat
disetel
slips: baji
slops : kemiringan
slitter : tergelineir
sloop : sampan; sekoei
sloop oil : minyak kotor
slope: pendakian; tebing; talut; kemi
ringan; tanjakan; lereng

sloope gauge : mistar ukur lereng

sloope line: garis tebing; garis miring

slope resistance: resistansi hambatan;

hambatan dalam (pipa listrik)


sloope shaft : poros miring
slot : alur; eelah; sponeng
slot burner : pembakaran alur
slot conduit system: sistim alur terbuka
slot cutter : frais aluran
slot gas meter : meter gas uang logam
slot leakage : boeor aluran (mesin
listrik)
slot link: gunting aluran; gunting ter
buka
slotting machine : mesin serut alur

\ amus Teknik Lengkap Edisi T erbaru

i"

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:. sloting tool

,~ sloting tool : pahat serut alur


;; slough: saluran air lambat; lonsoran
~"
lamban
slow: lambat; perlahan-Iahan
" slow acting : bekerja kendor; bekerja
.~
lamban
slow cooling box : kotak pelambat di
,
ngin
~j.)
"slow
discharge: pengosongan isi perr ,
,v
lahan-Iahan
?'
5 slow down: mengurangi kecepatan;
:1~
memperlambat
slow evaporation: penguapan perla
_
han; penguapan lamban
s slow going engine: mesinjalan lambat
slow heating: pemanasan (dengan) per
lahan
slow motion dial: tombol penyetel ha
Ius (radio)
slow moving engine: mesin gerak lam
bat
slow setting : mengikat lamban
slow speed engine : mesin gerak ken
dor ; mesin kerja lamban
slow train : kereta api bumel; kereta
api lamban
slow up : mengurangi kecepatan; mem
perlambat
sludge : lumpur
sludge cock : keran lumpur
sludge door : tutup lubang lumpur
sludge hole : lubang lumpur
sludger : pompa pasir; pompa lumpur
slug : gumpalan logam besar
sluice : pintu air; saluran arus cepat;
pipa pembuangan; katup injeksi (me
sin uap) menguras; membilas
sluice cook : keran sorong uap
sluice gate : daun pintu
sluice valve : keran tutup
sluicing : pematongan
slurry: bubur; bubur semen

J
l

smelt
slush: lumpur lunak; lumpur encer
slush pump : pompa pembilas
slushing oil : minyak palawan karat; mi
nyak penahan karat
small : sedikit; kecil; sempit; kurang
small arms: senjata-senjata tangan
small burner : pembakaran hemat
small calorie : gram kalori
small coal: batu bara halus ; batu bar"
busuk
small coke: serbuk kokas; bubuk arar~
kokas
small fittings: alat-alat bantu keeft (k=-
tel uap)
small luggage : bagasi ringan; bag:.
tang an
small ore :.pasir; (pencucian tamb~
bijih bubuk
small signal theory: teori sinyal
smalla : serbuk batu bara
smalt : kaca kobalt
smaltite : semaltit
smash : tubrukan.jatuh
smash atoms : mengurai atom;
sahkan atom-atom
smear: mengoles; melumas
smash to pieces: merengkah; C~
cah; menghancurkan
smashed up : remik; hancur
smash up : menghancurkan; me :,~
kan
.
smeared with: berlumur; beri::c-~
smell: bau; harurn
smelt: mencairkan; melebur; :C~
(bijih)
smelt furnace: dapur lebur; c :
mer
smeltor : pelebur; bengkel let-:
smeltery: bengkel lebur; bc::.=c
mer
smelting : peleburan
smelt: mencairkan; melebur: ~-~_

K amu s T e k nik Leng ka p E dis i Te ~ ::--

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

smelting furnace
(bijih)
smelting furnace: dapat lumer; dapat
lebur
smelting heat: panas lumer; panas le
bur
smelting plant : bengkel lebur
smelting point: titik k bur; titik lumer
smelting temperature : suhu lumer;
temperatur lebur
smelting works : bengkel hancuran;
pabrik peleburan
smith: tukang besi; tukang tempa; pan
dai besi
smith heart : dapur tempa
smithery : pekerjaan tempa
smit's coal : batubara tempa
smith's fire: api tempa
smith's hammer: palu tempa
smith's shop : bengkel tukang tempa
smith's hearth: dapur tempa
smith's tong's: tang tempa
smith's tools : perkakas tempa
smith's works: pekerja tempa
smithing : penempaan
smith sonite : karbonat seng
smithy : bengkel tempa
smithy coal: batu bara gas; batu bara
tempa
smoke : asap; uap
smoke black: hitam lampu; jelaga
smoke bomb : geranat asap
smoke box : lUang asap
smoke box door : pintu ruang asap
smoke column: kolom asap
smoke combustion: pembakaran asap
smoke consurntion : pembakaran asap
smoke consumer : pesawat pembakar
asap
smoke consuming : membakar asap
smoke damper : sorong asap
smoke float: pembangkit asap terapung
(untuk membuat tabir asap)

smut
smoke flue: silinder asap; saluran asap
smoke generator : generator asap
smoke less : tanpa sap; tak berasap
smoke less coal: batubara tanpa asap
smoke point : titik asap
smoke prevention : pencegahan asap
smoke problem: masalah asap; limbah
asap (udara)
smoke screen : tabir asap
smoke shell : granat asap
smoke stack: cerobong asap; pada 10komotif
smoke tube: tabung asap; pipa asap;
cerobong asap
smokeless fuel: bahan bakar tanpa asap
smoking carriage : kereta penumpang
untuk perokok
smoking compartment: kompartemen
untuk perokok
smooth licin; rata; datar
smooth armature : angker licin
smooth cut : kikir potongan halus
smooth file : kikir halus
smooth fule : pipa api licin
smooth grain : butir licin
smooth off : melicinkan
smooth out : menghapuskan
smooth plane : mengetam (icin
smooth refletion : refleksi licin
smooth running: berjalan lancar
smooth side: sisi yang licin
smooth wall : dinding datar
smooth wire: kawat licin
smoothing : perataan
smoothing hammer: palu perata
smoothing iron: besi seterika; besi pe
licin
smoothing plane : ketam pendek; ke
tam kasar; ketam perata
smothing roll : rol penghapus
smould~r : berunggun; malap
smut : arang bara

Ka mus Teknik Lengkap Edisi Te r b aru

;'

0~

~.

,~
G
-~"-

ft.

.f

~.
t

~.
,~

'i;;;-
,

,.

~:

-
~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

smuth
smuth : batubara seperti tanah
snail shell : rumah siput
snap: pembentuk; pembalut (kepala pa
ku keling); patahan mendadak
snap contact : kontak pegas
snap hammer: palu pembentuk (kepa
la paku keling); palu pembalut
snap head : kepala paku keling yang
?; dibulatkan
,,-, snap shot : pemotretan moment
3'" snap switch : sakelar moment
, ~ snap tongs: sepit cetakan

;s.
j

snap tool : alat pembentukkan kepala

paku keling; alat pembalut


snare : perangkap; jerat; sengkelit
snacth : renggut
snacth block : kontrol busa
snifling cock : keran hidup
snifling valve: katup kawa; katup hirup;
tingkap hawa; katup tekanan lewat
snow: salju
snow blower: pengemasan salju; mobil
pengemasan salju
snow line : batas salju; mobil pengemas
salju
snow white: putih seperti saiju
snub pulley : rol penahan
snubbing: gertak
soak : meredam
soaked : lunak; basah kuyup
soaking : redam
soaking pit : lubang (sumur) redar
soap: sabun
soap ball : bola sabun
soap box : bak sabun; kotak sabun
soap bubble : gelembung sabun
soap flakes : jonjot sabun
soap flaration : flotasi sabun
soap kettle : ketel sabun
soap powder : bubuk sabun
soap solution : larutan sabun
soap stone : batu sabun

soft
soap suds: busa sabun; buih sabun
soap works : pabrik sabun
soapy : seperti sabun
soar: melayang; terbang; melayang
soaring pit: sumur pijar
soaring glider : pesawat layang
soaring foration : pendidikan kemasya
rakatan
society : serikat; perhimpunan; per
kumpulan; persekutuan; kongsi; mas
kapai
socket : selong
song; soket; ta
bung; gagang;
lubang tusuk
(kontak listrik)
socket and ball
socket and balljoint
joint : engsel
peluru
socket joint: sendi peluru; sendi lutut:
sambungan soket
socket key : kunci sok
socket pipe: pipa sel onsong
socket spanner : kunci sok
socket wrench : kunci sok
sockle : kaki (tiang)
sod: melemping
soda: soda
soda ash karbonat : natrium bebas ai:
soda cellulosa : soda natrium bebas ai:
soda crystals : kristal soda
soda glass : kaca soda; kaca natron
soda lime : air soda
soda water : air soda
soda works : pabrik soda
sodaic : sodion
sodium : natrium
sodium hydroxide : hidroksid natriurr
sodium hyposulphite : natrium tiosulfc.:
sodium lamp : lampu natrium
sodium silicate : silikat natrium
soft : lembek; lunak; dapat dire gang.

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbar ~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

soft black clay


dapat bengkok
soft black clay: tanah liat hitam lunak
soft clay: lempung lunak
soft coal : batu bara gemuk
sftened lead: timbal terlunakkan
softener : bahan pelunak
softening furnate : tenur penulank
softening point: titik lunak; titik pelu
nakan
soft iron: besi lunak
soft iron instrument : instrumen besi
lunak
soft lead : timah lunak
soft rays : sinar lembut
soft sand stone: batu pasir lunak
soft soap : sabun lunak
soft solder: solder lunak; pateri timah;
solder timah
soft water : air lunak
soft wood : kayu lunak
sooften : meringankan; melunakan
softness: kelunakan; sifat lunak
soil : tanah ladang
soil bearing compacity : daya dukung
tanah
soil cement : semen tanah
soil examination : ilmu tanah
soil mechinecs : mekanika tanah
soil mixer : mesin aduk tanah
soil pipe: pipa cerat; pipa pembuangan
soil res each institute: lembaga peneli
tian tanah
soil sample: alat untuk mengambil con
toh tanah; monster tanah; contoh ta
nah
soil sedimentary: lapisan-lapisan en
dapan
soil survey : penyelidikan tanah
sojourn : waktu kediaman
sol: sol
solar battery : baterai matahari
solar constant : tetapan matahari

soldering tin

t9

;::: ,

", '
solar cycle : lingkaran matahari
~
solar eclipse : gerhana matahari
...::
solar flare : julak matabari
solar heat : panas matahari
solar oil : minyak solar
solar spectrum : spektrum matahari
solar spot : bintik matahari
solar system : susunan matahari
solar time : waktu matahari
solaristion : solarisasi
solder: mematri; solder; patrian
soldered bond : las yang dipatri; las ~r:
~.
baut solder
l
soldered connection : sambungan pa- 5
teri; koneksi patri
S
soldered joint: sambungan solder
soldering : persolderan
soldering bolt : air patri; baut patri
soldering cable : kabel patri
soldering flame: nyala api solder; nyala
api patri
soldering fluid: air solder; air pateri
soldering fluk : linbuh solder
soldering furnance : dapur solder;
dapur patri
soldering iron : besi solder; baut sol
der
soldering lamp: lampu solder; lampu
pateri
soldering lug: pinggiran solder; bibir
solder
soldering material : bahan pematri
soldering oil : minyak pateri
soldering pin : puntung pateri; pena
solder; ujung pateri
soldering rod : batang solder; batang
pateri
soldering salt: garam solder; garam
paten
soldering stick: batang solder; batang
pateri
soldering tin : timah pateri; timah sol-

Kamus Teknik Lengkap Edisi, Terbaru

~.

,~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

ij
.

').1
~

'~,
~

,':)
~"
'1

'~

'~,

'-il
(>_
'0

~1

(~

=
;.J

soldering tongs
der
soldering tongs : tang pateri; tang sol
der; jepit pateri
soldering tube: pipa pateri; pipa sol
der
soldering water: air pateri; air solder
sole: tapak; bidang; alas; fondasi
sole inventor: penemu tunggal
sole nails : pelapis telapak
sole plate: pelat alas; pelat kaki; pelat
fondasi
sole wieght : bobot diri
sole noil : solenoil; alat yang terdiri dari
kumparan kawat mengelilingi sebuah
silinder; dimana bila dialirkan listrik
pada kumparan tersebut akan menim
bulkan elektromaknit
selenoid cable: kabel solenoid
solfatora : solfatora
solid: kukuh; padu; kuat; padat; teguh
solid brick : batu penuh; bata penuh
solid carbon : batubara homogen; ba
tang arang masif
solid compound: persenyawaan teguh;
campuran teguh
solid condition : keadaan padat
solid contents : isi kubik
solid charge : muatan (umpan) padat
solid crib: tembiring; penyanggaan ka
yu sisi padat
solid drawn: ditarik tanpa kampuh (pi
pa)
solid floor: lantai dari blok-blok kayu
di atas beton
solid frame : rangka terdiri dari satu
bagian
solid fuel : bahan bakar padat / penuh
solid form : bentuk padat
solid geometry: ilmu ukur ruang ; ste
reometri
solid glass : kaca padat
solid head: blok silender dari satu ba

solubility curva
gIan
solid injection: injeksi dengan tekanan;
pengabutan tekanan
solid journal bearing : blok bantalan
mata
solid mater : zat padat
solid of revolution : benda putar
solid pattern: pola padat
solid piston: torak pejal; torak kuat;
cakra torak; torak masif
solid pole: kutub pejal; kutub pasif
solid ring L : gelang pejal L
solid port : lubang (pintu) angin padat
solid rock: batu keras
solid shaft: poros pejal; poros masif
solid solution : larutan padat
. solid spin : pasak padat
solid susbantce : zat padat
solid tyre : ban karet mati
solid volume : volum padat
solid wall : dinding padat
solid web : balok badan padat
solid wheel: roda pejal
solid ification : pembekuan; pengerasan
solidification point : titik beku
solidification range : trayek pembe
kuan
solidification temperatur : temperatur
beku; suhu beku
solidification liquid : zat cair yang
mernbeku
solidity : keteguhan; kepadatan; kera
patan; kekuatan; kekukuhan
solidus : padatan
solidus curva : kurva padatan
solidus line: endapan tangki; tahi tan
gki
solidus surfane : pernnukaan padat
soling : lapisan dasar
solubility : sifat dapat larut
solubility curva : lengkung sifat dapat
larut

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

solubility product
solubility product : produk sifat dapat
larut
solubilizer : pelarut
soluble : persenyawaan dapat larut
soluble anode : anoda muda larut
soluble compound: persenyawaaan larut
soluble glass : kaea air
soluble substance: zat padat dapat larut
solute : zat larut
solution : larutan; uraian; solusi
solution compound: persenyawaan la
rutan
solution coatic potash: lindi kalium
solution formula: rumus eara menghi
tung
solution gas drive: dorongan gas ter
larut
solution heat treatmen : pengerjaan
panas larutan
solution injection : injeksi larutan
solution material : bahan larutan
solution of gold : larutan emas
solutin pressure : tekanan larutan
solvable: dapat larut
solvas process : proses solvay
solvay's soda: soda solvay
solve : menyelesaikan
solvent : bahan pelarut
sonic log : perekaman akuistik
sonic pile driver: mesin paneang getar
sonic speed : keeepatan suara
sonnifferaus : menghasilkan bunyi
sonims : perbedaan partial material non
logam (metal)
sonometer : pengukur suara
soot : arang para; jelaga; asulang
soot colector : penangkap jelaga; pena
han arang para
soot deposit : endapan jeJaga

soot door : pintu arang para


soot blower : pengembus arang para

sound energy fluk density {)


~,

t:~

sooty : seperti arang para


;'
sorel's cement : semen maknesit; semen sorel
0.......

sorption: sorpsi (nama gabungan untuk r(


absorpi dan adsorpi)
sort: macamjenis; menyusun; menyor
tir
sorting : peneomotan
sorting band : ban sortir
sorting plant : lengkapan menyortir
(perine ian tambang
;r,\, .
sough : saluran air; selokan got
~2
sound: bunyi; suara; menduga
i
sound absorbing material: zat penye51
rap suara
sound absorption : peredam suara
sound absorbers : penyerap bunyi
sound absorption coefficient: koefi
sien redaman bunyi
sound amplifier : pengeras suara
sound barrier: batas suara; batas bunyi
sound board: papan bunyi; papan sua
ra
sound box : peti bunyi; kotak suara
sound cable : kabel uara
sound camera : kamera suara
sound damper : peredam suara; pere
dam bunyi
sound deadener: peredam bunyi; pere
dam suara
sound deadening: meredam bunyi;
peredam suara
sound distrorion : distorsi suara; peru
bahan suara
sound distributor : pembagi suara
sounder: batu duga; alat penduga; pe
ngukur dalam
sound energy : tenaga bunyi
sound energy density : rapat tenaga
Dvnyj
sound energy flux : fluks tenaga bunyi
sound energy fluk density: rapat fluk

K amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

J
~"

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~~

sound figure

tenaga bunyi
~ sound figure: figura bunyi; figur bunyi
~, sound field: medan bunyi; medan suara
. \ sound film : film suara; film bicara
',; sound hole : lubang suara
'J sound horn : corong suara
.~
~'
' I)

sound insulation: bahan penyekat sua

ra
"- sound intensity : kekuatan suara; ke
c
-0
kuatan bunyi
J'
5 sound level : arus bunyi
.q sound level meter: alat ukur arus bu
:r
nyi; pesawat pengukur arus bunyi
~
'..J
""" sound locator : pencari suara
s sound power: daya bunyi; daya-suara
sound pressure: tekanan suara; tekan
an bunyi
sound producing: memberi suara;
memberi bunyi
sound proof: peredam suara; peredam
bunyi; bebas suara; kedap bunyi
sound proofmg : peredam suara; kedap
bunyi
sound ranging: pengukuran suara; pe
ngukuran bunyi
sound raging altimeter : pengukur
tinggi gema
sound reading : pengambilan suara;
pencatatan suara
sound recording : registasi bunyi
sound reproduction : peniruan murni
bunyi; reproduksi suara
sound signal: sinyal suara; tanda suara;
semboyan bunyi
sound source: sumber suara
sound supressor : peredam suara; bu
nyi; (pesawat pancar gas)
sound track: jalur bunyi; jalur suara
sound strength : kuat suara
sound transmission: penerusan bunyi
sound vibration: getaran suara; vribasi
bunyi

spa
sound wave : gelombang bunyi
sound waves : gelombang suara
sounding: pendugaan dalam; penjajak
an
sounding board: papan suara; papan
bunyi
sounding lead: batu ladung; batu duga:
timbel duga; unting-unting
sounding line : garis tegak lurus; tali
unting-unting
sounding machine : pesawat mesin
penduga
sounding rod : tongkat penduga
soundness : ketegapan
sour: asam
sour gas : gas kecut
source: multa; hulu; (sungai); sumber
source of current: sumber listrik; sum
ber arus
source of energy: sumber gaya/energi
source light : sumber cahaya
source of sound: sumber bunyi (suara,
source of range: daerah subkritis (tek
nik atom)
sourish : keasaman-asaman
south : setatan
south cross : lintang selatan
sounth east : tenggara
south latitude: lintang selatan
south magetism : kemagnitan selatan
south pole: kutub selatan
south south east: selatan mengenggarc
south souhtwest : selatan daya; bara:
daya
south ward : seletan
south west : selatan daya barat daya
southerly : sebelah selatan
soutern latitude: lintang selatan
sow : menabur; saluran buang
sower : penabur benih
sowing : penabur
spa : mata air yang mengandung bele-

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terban..

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

space

spare resistance ,.0


~:
~,

rang
space: ruang; spasi; jarak
space between teeth: lekuk gigi; ru
angan gigi
spaace batween tooth : ruang antara
gigi
space charge : muatan ruang
space charge debanch : pemancaran
muatan barang
space charge gird: kisi-kisi penangkap
space charge region : daerah muatan
barang
space contact : kontak diam
space craft : kapal ruang angkasa
space current : arus elektron; aliran
listrik
space factor : faktor isi
space frame: kerangka ruang
space lattice : sela waktu
space of time : sela waktu
space pattern: pola ruang
space rocket : roket ruang angkasa
space ship : kapal ruang angksa
space signal : sinyal ruang; semboyan
ruang
space station: stasiun ruang angkasa
space time: ruang waktu
space time path : lintasan ruang waktu
space wave : gelombang diam
spacing: ruang antara; sela antara
spacing block: blok antara; blok ganjal
spafeing current: arus diam
spacing gauge: alat peraba; ukuran te
bal
spacing wave : gelombang diam
spacious: besar; luas
spad : paku ukur
spade: sekop; penggali; tembilang
spade work: pekerjaan merintis jalan
spader: singkup lempung; penggali
lempung
spallation: spalasi; rontokan

spalling : penyekopan; tembing; lorja


berat
span: menegangkan; jarak bentang;
menjembatani; merentang
span cable : kabel perenggang
span lenght : jembatan; rentang
span line : pengantar regang
span pole : tiang rentang
span roof : atap pelana
span round : melilit
span saw: gergaji rentang
spanner: kunci sekerup; perentang sekrup; pemutar sekerup; kunci inggris
spanning mast : tiang rentang
spanning saw: gergaji rentang
spar: batu belah ketupat; gelegar me
manjang; (pesawat udara)
&pare anchor: jangkar cadangan; jang
kar darurat
spare boat: kapal cadangan
spare boiler : ketel cadangan
spare brush: sikat penolong; sikat ca
dangan
spare cable : kabel cadangan
spare carriage: kereta cadangan (kere
ta api)
spare cock: keran cadangan
spare current : arus cadangan
spare drum : tangki cadangan
spare engine : mesin cadangan
spare filter : saringan cadangan
spare fittings: alat-alat cadangan
spare nail : pasak cadangan; paku ca
dangan
spare part : alat cadangan; pengganti
cadangan suku; suku cadangan; alat
penukar
spare piece: alat cadangan; bagian ca
dangan
spare plate : plat cadangan
spare resistance : hambatan cadangan;
resistansi pengganti

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

~.

C
-~

....

C'"
;;;
B

==
's

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

,q

spare screw

special

;"\j
'-,

"-J..I
'~

spare screw : baut cadangan


spare tyre : ban cadangan

'?... spare valve : katup cadangan


'. spare wheel : roda cadangan
~
:I' spare winding : kumparan cadangan
.~ spareing circuit : sirkuit hemat
.5 spark: menyala; mencetus; bunga api
spark arrester: penyangga nyala api;
arester nyala api
..J
spark blowout : pemadam bunga api
.1'
j spark catcher : penyangga cetus api
;~ spark circuit: rangkaian cetus api; sir
()
kuit nyala api
spark coil indukator : cetus api; indu
s
kator nyala api
spark contact : kontak cetusan
spark detonator : penyala cetus api;
detonator nyala api
spark discharge : pelepasan bunga api
spark distance: panjang langkah; lebar
langkah
spark extinction : pemadam cetusan;
pemadam setus api
spark frequency: frekuensi cetus an api
spark gap: ruang langkah; jarak busi;
jembatan cetus api; lintas cetus api
spark gap discharge : penangkal petir
spark ignition : penyalaan cetusan
spark ignitor : penyala cetus api; pe
nyala cetus an
spark length : panjang cetusan; pan
jang cetus an api
spark liver : magnet menyala
spark micrometer : mikrometer cetus
api
spark plug: besi penyala
spark plug ignition : penyala busi
spark plug nip pale : sangkup besi
spark pulg point: ujung-ujung besi
spar k plug wrench : kunci besi
spark spectr um : spektrum cetus an
api; spektrum cetusan

.S
r:-

spark test: uji celah cetus an api


spark transmitter: generator cetus an;
transmitter cetus api
spark trap : penyangga nyala api
spark welding : las busur nyala api;
arester nyla api
spark wheel carrier: penggangan roda
cadangan
spark wrech : kunci busi
sparking : penyalaan cetus api
sparking contact piece : kontak pem
bakaran
I
sparking plug :
, busi penyala
sparking plug

switch : sake

lar busi

sparkle: gemer
lap; berkilau;
sparking plug
bercahaya
sparkless : tanpa bunga api; tanpa ce
tusan
sparkless commutation : komutasi
tanpa cetusan
spatial polar coordinates koordinat
kutub ruang
. spathic iron : secterit
spatula: sudip; spatup
speak : berbicara
speaker: pengeras suara
speaking box: kotak bicara; kotak sua
ra
speaking current variations : selingan
arus suara
speaking pair: kawat bicara (telepon)
speaking trumpet : terompet bicara
speaking tube: corong bicara; pipa un
tuk bicara
spear: tombakl tebing; seligi; batang
pompa (tambang)
spear bead : ujung tombak
special: istimewa; tertentu; khusus

Karrlus Teknik Lengkap Edisi Terbar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

special aluminium broze


special aluminium broze : perunggu;
aluminium spesial
special brass : kuningan spesial
special bronze : perunggu spesial
special high tensile brass : kuoingan
tarikan-tinggi apesial
special nickel bronze : perunggu nikel
spesial
special pig iron : besi mentah spesial
special silicon bronze: perunggu sili
kon spesial
special steel: baja sepsial
special train: kereta api istimewa; ke
reta api ekstra
specific: jenis; variasi; golongan; kelas
specific activity : aktiftas spesifik
specific conductivity: daya antar jenis
specific consumtion : konsumsi spesi
fik
spesifec consurntion of watts pema
kaian watt khusus jenis
specsifis electronic: muatanjenis elek
tronik
specific grafity : beratjenis; berat spe
sifik
specific heat: kalor jenis; kalor spesifik
specific pressure : tekanan spesifik
specific refraction: refraksi spesifik
specific resistance: hambatan spesifik;
tahanan specifik; resistansi spesifik
specific rotation : rotasi spesifik (ki
mia)
specific speed : pesat jenis; hasil jenis
kerja menurut pembicaraan
specific surface : permukaan spesifik
specific volume : isi spesifik
specific wattage : pemakaian watt
spesifik
specific weight : berat jenis; berat
spesifik
specification: rencana (pekerjaan; pe
rincian; spesifikasi)

spectrophotometer ()
~'

specify : memerintahkan; mengatur;


merinci
specimen : pecobaan; contoh; model
specimen copy: nomer percobaan; eksemplar : percobaaan; lembaran contoh
specimen of printing types: percobaan
huruf
specimen page : halaman percobaan
speckled : berbintik
spectacle glass : kaca kacamata
spectacles: kacamata
spectacle fram : rangka kacamata
spectogram : spektogram
spectograph : pemotret spekrum
spectra : spektra; kata majemuk dari
kata spektrum
spectral: spektral; spektrum
s,ectral analysis : uraian spektrum;
analis spektral
spectral absorption: koefisien serapan
spaktral
spectral characteristic: watak spek
tral; karakter spektral
spectral colours: wama-wami spektral
spectral density : rapat spektral
spectral distribution curve : lengkung
distribution spektral
spectral emmisivity : emisivasi spektral
spectral energy distribution : tagihan
tenaga spektral
spectral line : garis spektral
spectral position : posisi spektral
spectral purity : mumian spektral
spectral sensitivity: kepekaan spektral
spectrohemistry : kepekaan spektral
spectrochemsitry : spektro kimia
spectrogram: spektogram
spectrograph : spektrograf
spectrometer : spektrometer
specctrometry : spektrometri
spectrophotometer: spektro photo me
ter

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

~,

~.

of

(}

- I':'

(t.

.i

~.
~.

,~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:~

spectrophyrometer

~ spectrophyrometer: spektro-pirometer
.:: spectroscope: spektroskopis
";~, spectrosdopicaJ analisy : analisa spek
~
trum
~J
", spectrum: spektrum

,i spectrum analisy : analisa spektrum

: spectrum line : garis spektrum

'~,
spectrum of sparks : spektrum cetus
,~
?:api

:v spectrum iron : besi sermin

j'
c spectrum iron ore : besi hematik
;1 speed: laju; kecepatan; cepat; jarak laju I
r} speed apparatus: pesawat kecepatan
speed boat : kapal motor kecepatan
S
tinggi
speed brake: katup rem (pesawat uda
ra)
speed changing gear: gigi tukar kece
patan
speed characteristic: karakter kecepat
an
speed control : pengaturan kecepatan
speed control rod: tongkat pengendali
kecepatan
speed counter : penghitung langkah
speed curve : lengkungan laju
speed indicator : pengukur kecepatan;
penunjuk kecepatan; tekhometer
speed limit: kecepatan maximum; ba
tas kecepatan
speed of life: kecepatan menggereki
mengangkat
speed of torrent: deras banjir
speed of accomodation : kecepatan
akomodasi
speed of exhaust: kecepatan mengalir
speed of descent : kecepatan turun
speed of flight: kecepatan terbang
speed of lift : kecepatan menggerek;
kecepatan mengangkat
speed of revolution : kecepatan pertu
karan

spherical light strong


speed of rotation: kecepatan perputar
an
speed of saw : kecepatan gergaji
speedometer : petunjuk mil kilometer
speed measuring: pengukur kecepatan
speed meter light : lampu pengukur
kecepatan
speed reducer: alat pengurang kecepat
an
speed regulation : pengatur kecepatan
speed regulator : regulator lecepatan;
pengatur kecepatan
speed pulley : puli konis
speed selector : pemilih kecepatan
speed trial : percobaan kecepatan; pe
ngujian kecepatan
speed up : diakselerasikan; ditingkatkan
kecepatan
speedometer : pengukur kecepatan
spelter : seng yang digunakan untuk
galvananisasi
sperm oil : minyak spernateali
spend : mengeluarkan
sphalerite : spaterit
sphere : bola; bulatari; menutupi
sphere segment : temberang bulatan
spherical : seperti bola
spherical aberration: sesatan bulatan;
aberasi bola
spherical armature : angker bulatan;
angker bola
spherical bearing: blok bantalan bulat
spherical candle power : kuat cahaya
speris
spherical cap : temberang bola
spherical function : fungsi bola
spherical geometry : ilmu ukur bola
spherical henge : engsel bulat
spherical intensity : kuat cahaya speris
spherical journal: tap bulat
spherical light strong : kuat cahaya
speris

Kamus Teknik Lengkap Ed i si Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

spherical mirror
spherical mirror : cennin berbentuk
bola
spherical reduction factor : faktor
jabar speris; faktor reduksi speris
speherical sector : sektor bola
spherical segment : temberang bola;
segmen bola
spherical surface: luas bidang bola.
bidang bulatan
spherical symmetry : tangkup spere
spherical triangle : segetiga bentuk
bola
spherical trigonometry : trigonometri
bola
spherical valve: katup peluru; klep bu
lat
spherical vault : kubah bota
spherical wave : gelombang bentuk
bola
spericity : sifat bentuk bola
spheroidal cementite : semenfit cenit
(nodular)
spheroidal graphite cast iron : besi
cor grafit
spheoidited cementite: simentit bintil
spheroidizing : pembintilan
spherometer : sperameter
spicular: seperti jarum
spigeleisen : besi cennin
spigot: pasak; tap; sumbat
spike : dipakukan; paku; baut engsel
spike box : kotak paku
spike drawer : pencabut paku; kotak
tua
spike hammer : palu paku
spike nail : paku panjang
spile : pasak; tiang pancang paku; pena
paksi; tiang; tongkat
spiling : pemancangan tiangtiang
spill : batang; paksi
spilil way: saluran untuk buang air yang
melimpah

spiral drill

D
"

spiling : pelimpahan
spin: berputar; cepat
spindle: sumbu; paksi; poros; kumpar- n
-'i!
an; gelondong; kelos; batang
rt.
spindle connection: pertekatan batang; .
~.
sambungan paksi
p
spindle nut : mur batang
spindle of the vice : batang ulir ragum R
bangku
spindle strais : tangga pilin
l:.....
spindise turn : putar paksi; puter poras; r.
\!~
spinel: spinel
spiner : alat untuk memintal
~
spinning chain: rantai pilin; rantai pemutus
spinning frame : bangku tenun; alat
tenun; mesin tenun
spinning jenny : mesin tenun
spinning house : rumah pertenunan
spinning material: bahan pintal;. ba
han tenun
spinning process: proses/tenun; proses
pemintalan
spinning wheel : roda tenun
spintharoscope : spintaroskop
spinor : spinor
spiracle: lubang angin
spiral: bentuk spiral; bentuk pilin; li
litan uliran
spiral auger: bersekerup b~rbentuk si
hnder
spiral bearing spring : pegas dukung
(bentuk) keong
spiral chute: selokan melingkar; selok
an memutar
spiral cooler : penyejuk pipa pilin
spiral cocentrator : konsentrator spi
ral
spiral coupling : kopeling spiral
spiral dive : pendaratan spiral
spiral drill : gerak spiral; pilin; gerek
ulir

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

,~

t:

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

j~

'j-J
-:3

'~,
,~
'~

.~

l
~

"P
!~
~,

~'

:,1

f~~

=
'..I

spiral drill
spiral drill : grinder mesin pengasah
gesek spiral
spiral form : berbentuk spiral/ulir
spiral gear : transmisi roda ulir
spiral groove : alur spiral
spiral lamp socket: gagang lampu pa
kai spiral

spiral line : garis spiral/ulir

spiral metallic spring: frais spiral me


sin potong spiral
spiral melting current: frais spiral;
mesin potong spiral
spiral pipe : pipa pilin; pipa spiral
spiral plat : plat spiral/ulir
spiral spring: pegas sekerup; pegas
spiral pegas pilin
spiral straircase : tangga spiral
spiral stoves : kompor spiral; tunglGl
ulir
spiral superheater: pemanas lanjut pipa pilin
spiral support : gagang lampu spiral
spiral tooth : gigi spiral
spiral tube : pipa spiral/ulir
spiral wheel : roda spiral/ulir
spiral winding: lilitan spiral; kumparan
ulir; gulungan spiral
spiral winding machine : mesin lilitan
spiral; mesin gUlungan spiral
spiral wire : kawatspirallulir
spiralised filament kawat berpijar
berpilin
spirality : bentuk spiral
spire : puncak menara
spirit : pati arah; spiritus
spirit compass : kompas zat cair
spirit gas stove : pembakar gas spiri
tus
spirit gauge : ukuran spiritus
spirit grade: kadar spiritus; derajat spi
ritus
spirit indicator : indikator spiritus

split cottar
spirit lamp: lampu spiritus
spirit level: sifat datar gelembung udara
spirit liquid : cairan spiritus
spirit of hartshorn : larutan amoniak
dalam air
spirit of salt : asam garam
spirit screen : saringan spiritus
spirit varnish: lak spiritus; pernis spir
itus
spirits : minwnan-minuman keras
spit : menggelombang
spiritz hasten box: kotak tajam
splash : mereciki; recikan lumpur
splash board : papan panahan recikan
lumpur; spatbor
splashing lubricattion : pelwnas recik
splashing proof : tahan air recik
splay : penyerongan (kosen jendela)
splay brick: bata yang diserongkan se
pihak
splice : mencabangkan; pemisahan:
sambungan
splice box: kotak-kotak penyambung:
kotak-kotak cabang
splice piece: pel at las (reI)
splice plate: pel at las; pelat sambung
splice ear : sepit penyambung
splice sleeve : selongsongan kawat
spline : pasak
splinet sudit : pecahan serpih
splint coal : batubara (nyala api) gas
splinter: merengkah; memecah; serpi::
splinter bomb : born pemecah
splinter greating : kisi pelindung
spilnter proof: tahan serpih
splintering : penghancuran
splinteriess glass : kaca tahan hancu:
splint: membelah; memisah; membat
an; terbagi
spilnt bearing : blok bantalan terbag'
dua
split cottar : pin penah belah

lKa mus Teknik Lengkap Edisi Terbar_

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

split coupling
split coupling: kepoling belah (dua)
spit inner tube: tabung dalam pemisah
split key : pasak belah
split mold : pola bagi
spillt nut : mur pengencang
split pattern : pola bagi
split pen : pena belah
split phase : pemisah fasa
split pin : pena belah
split pin extractor: pencabut penal pin
belah
split pulley : puli sabuk mesin terbagi
dua
split ring: gelang belah; cincicn belah
split snoving : singkup bagi
split switch : wesellidah; wesel tunggal
split tranformation : transformasi bagi
splitting : pembagian
splitting property : dapat dibelah; sifat
dapat dibelah
spliting up : pemecahan penguraian
spoil : tanah penggalian; tanah penge
rukan sisa galian
spoil bank : tempat limbah; tumpukan
limbah; timbunan limbah
spoil pump : pompa tanah
spoke: jari-jari; ruji; jeruji
spoke coying machine: mesin pemben
tukan gergaji
spoke key : kunci nipel
spoke of wheel: jeruji roda
spoke shove : ketam jeruji
spoke tightener: kunci nipel jeruji;
kunci pengencang jeruji
spoke wheel: roda jeruji
spordrift : kabut akibat ombak
spoon feed : mengisi dengan sendok
sponge : bunga karang
sponge rubber: karet busa
spongy : seperti bunga karang
spongy plastic : bahan buatan seperti
bung a karang

spray proof D
~.

spongy platinium : bunga karang platina


spontanebus combustion: pembakaran
sendiri; penyalaan sendiri
spontanebus ignition : pembakaran
sendiri; pengolaan sendiri
spool : kumparan. benda besi pisah;
mendirus; mengubah; membilas
spool box : kasetfilm
spool head : kepala kumparan
spool head leakage: bocor kepala kumparan
spool insulator : rei isolasi
spoon : sendok
spoon and dredger : sengkang penge
ruk
sponge iron : besi spon
spontanas combution : pembakaran
spontan; pembakaran sendiri
sponteneous fire : nyala sendiri
spountaneous fIrint : nyala sendiri
spontaneous pokevization methal
metode polarisasi sendiri
spot: bintik; titik; bercak
spot light : lampu sorot
spotremover : bahan pembuang bercak
spot welding : las titik
spout: pipa selokan; pipa air; pancaran
aIr
spouter : sumber minyak yang meman
car; menyemprot; memercik
spray: menyembur; menyirami; me
ngabut; menyemprot
spray bar : tongkat sembur
spray burner : penyemprotan; penyi
raman; pengabut
spray cone : kerucut penyemprotan
spray gun : pistol semprot; semprotan
revolver
spray nozzle : pengabut
spray pipe : pipa semprot
spray proof : tahan percik air

Kamus Teknik Lengkap Ed ,i si Terbaru

i~'
~.

~
~.

,-~J

(t

~'
~.

,~

l.
r~.

(h
~
~.

=
~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

spring plate
-2

~i"
~

'~

l
tJ.)

(':'~
'v

.J~

.'

;:

:~1
':!
/"-)

-' J

sprayer : pericik; pengabut; penyiram


pegas
spray tower : menara perak
spring cup : piring pegas
sprayer valve : katup pengabut; katup spring chusioning : perabaan pegas;
semblit
pengereman pegas
. spring dividers : jangka pegas
spraying : pengabutan

spranying cock : keran semprot

spring drum : teromol pegas


spring elasticity : gaya peg as
spraying machine : mesin semprot

spraying plant : lengkapan penyem spring eye : mata pegas


spring flat : piring pegas
protan; alat semprot
spray: penghambatan; penyebaran
spring gold : emas pegas
spreading machine : mesin hampar; spring governor : regulator pegas
mesin semprot
spring grease gun : semprotan pegas
spreading pipe : pipa hampar; pipa spring grease nipple : nipel pelumas
semprot
pegas
spring: elastisitas pegas; gaya pegas
spring hammer: palu pegas
spring action : pemegasan; pekeijaan spring hards : keran pegas
spring head: piringan pegas
pegas
spring iron: besi pegas
spring annealing : dapur pijar pegas
spring assembly : paket peg as
spring jack : kancingan berpegas
spring attachment : cam bubung pe
spring lacth : kacingan berpegas
spring leaf : daun pegas
megang pegas
spring balance : balans pegas
spring lever : tuas peg as
spring beam : balok peg as
spring link : ayunan pegas
spring blade : pegas daun
spring load: pembebanan peg as ; beban
pegas
spring board : papan toncatan; papan
spring loaded valve: katup beban de
pegas
spring bolt: baut pegas; grandel pegas
ngan peg as
spring bow compasses : jangka orion spring loaded safety valve: pembeban
spring box: teromol pegas; kotak pegas
an pegas; beban pegas
spring bracket: pemegang pegas; kursi spring lock: kunci pegas; kunci mema
pegas ; kebat pegas; kekang pegas
kai per
spring butter : boper pegas
spring locking : kuncian pegas
spring bus : tabung pegas
spring matress : matres pegas; matres
spring calliper: jangka peg as
per
spring catch : kancingan pegas
spring net: jala tempat melompat; jala
spring clip: kekang pegas; kebat pegas
pegas
spring collet : tang amerika; tang spring pad : pelat alas
perenggang
spring pawl: palang berpegas ; palang
spring commutator: komutator pegas
pegas
spring contact : kontak pegas
spring pin : pena/pin pegas
spring cover : tutup pegas
spring pistol : pistol siram/pancar
spring cramp : kait pegas; ulir/spiral spring plate: pelat pegas; daun pegas

Kamus Teknik Lengkap Ed i si Terbar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

spring points
spring points : rei wesel pegas
spring pressure gauge : manometer
pegas
spring proving press: mesin percoba
an pegas
spring relay : relai pegas
spring ring: gelang pegas ; cincin sepit;
penjepit; gelang jepitan
spring scale : skala pegas
spring seat: dudukan pegas; dudukan
per
spring shackle : ayunan pegas
spring steel : baja peg as
spring strop: sengkang pegas; kebat
pegas
spring support : suport berpegas
spring suspension gear : lengkapan
penggantung pegas
spring swage: pelana pegas; dudukan
berpegas
spring tension : tegangan pagas
spring terminal : apitan pegas
spring testing: percobaan pegas; testa
pegas
spring tools: pahat-pahat pegas
spring trap : jepitan; sepit
spring washer : gelang alas berpegas;
cincin alas berpagar
spring water : air sumur; air sumber
sprinkle : sapu padam
sprinkler: mobil penyiraman; aparat
penyemprotan; pemadam api
sprocket : gigi jantera; rol penarik
(film); cakera rantai
sprocket chain : rantai engsel; rantai
sekalar
sprocket holes: pertorasi (film)
sprocket segment: temberang gigijan
tera
sprocket wheel: roda rantai
sprue : lubang tab; lunang tonjol
sprue runner : saluran lubang tab;

square number

longitudal
sprud : dingin penanjakan
spuding : pembesaran lubang pancang
spume : busa buih
spun glass: kawat kaca; wol kaca
spon gold : benang emas
spun silk: benang sutera
spur: penahan; penunjang; tupang; lintas; cabang; pada kereta api
spur gear: roda gigi datar; roda gigi
datar
spur gear wheel: roda gigi sffinder;
roda gigi lurus
spur gear ring: susunan roda gigi datar
spur ring : gelang gigi
spur wheel : roda gigi silender
sputnik : satelit bumi rusia
sputter : beterbangan
spy glass : teropong
spy hole: lubang intip
squad : regu; ketornpok
squadron : eskader; skwadron
square: rnenyiku; bujur sangkar; perse
gi ernpat; tanah lapang; pelantaran;
persegi kuadrat; pangkat dua
square angle: sudut sjku;siku; sjku
siku
square bar : besi persegi (ernpat)
square me : takir segi ernpat; kikir bu
jur sangkar
square function : fungsi kuadrat
square head: kepala persegi (ernpat);
kepal bujur sangkar
square headed bolt: baut dengan kepa
la persegi (ernpat); baut dengan kepla
bujur sangkar
square inch : inci kwadrat
square iron : pasak persegi
square lever: tuas lutut
square measure : ukuran bidang
square number : bilangan kuadrat;
pangkat dua; kuadrat

Kamus Te k ni k L e ng k ap Edisi Terbaru

t\J

;:: .

.0
(1.

;:

$"
'0

R,
~'-

..

r;f)
f.;
~"

::;

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.' square nut

~~

'.'
,~
........

;l,

.~

.~

.?.~

.l

~'

'+J

?;_
-0
~ '.

:~
~5

'J

F
s

stainless steel

square nut: mur persegi (empat); mur


bil teguh
bujur sangkar
stable compound: persenyawaan stabill
square out : dikwadratkan
mantap
square ripping chisel: pahat tusuk bu stable equilibrium : keseimbangan
yang stabil
jur sangkar
square root : akar angkat dua
stack: tumpukan; timbunan; cerobong
square roof : atap pel ana persegi pan ! stack pipe: pipa air
jang
stack yard : tempat penimbunan
stadia : takimeter
square sail : layar persegi
square screw head : kepala sungkup stadia rod : batang rak meter
stadium : stadium
bujur sangkar
square set hammer: palu set; palu pe staff: tongkat; mistar ukur; personil;
anak tangga
rata
square set stopping: metoda pelobang I staff bern : balok batang
an persegi empat
staff plate : plat tongkat; plat batang
square setting : bukaan segi empat
stage: tingkatan; masa derajat; lapisan;
square thread: ulir sekerup bujur sang
stadium; pelataran
kar; ulir sekerup persegi
stage lighting: lampu tonil; tata lampu
square timber : kayu persegi
panggung
square up : dikuadratkan
stage turbine : turbin bertingkat
squeeze : memampatkan
stage of microscope: dudukan mikros
squeezer: pemampat; penekan; kempa
kop
squirter : alat untuk menyemprot
stage yoke : pemikul tingkat
squize : pekan; kempa pemampat
staggered : ditempatkan; berliku-liku
squirrel cage: anker hubungan singkat
(zig-zag); berombak
squirrel cage motor : motor angker staggered riverting : kelingan berliku
hubungan singkaL
liku
stabbing : perangkaian
staging: perangkap (tempat); perancah;
squeezer cementing : penyemenan te
kuda-kuda
kan
stagnancy: berhenti; kedudukan diam
stagnant: diam; berhen;ti
squil : sumbu bakar
squirt : penyemprotan; semprotan
stagnant water : air mengdas
stab : mencetak
stagnete : berhenti; mengalir
stagnation: berhenti; stagnasi
stability : sifat tahan lama stabilitas
stain : luntur; bahan cat bintik
stabilization : stabilisasi
stain lamp : lampu bintik
stabilize : distabllasasikan
stabilize power supply: pemberian te stain lighting : cahaya bintik; lampu
naga mantap
bintik
stabilize voltage : tegangan man tap
stain glass : kaca dicat bakar
stabilizer : stabilisator
stainer pigmen : wama; pelukis
stabilo : pemantapan
stainless steel: baja tahan karat; baja
stable: mantap; tetap; tahan lama; sta
bebas bintik

Kamus Tekn i k Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.::tair

stair : tangga; anak tangga


rtair axis : poros tangga
:tair case: tangga
_.air case lamp : lampu tangga
-lair case lighting: penerangan tangga
~ tair case weel : rumah tangga
starir clip : jepitan tikar tangga
ruur head: ujung tangga atas; kepal
tangga
rtairs : tangga; tingkatan
nair way : tangga
;mIT well : ruang tangga
:;:take: tiang; paron kecit; pokok; taruh;
menandai; membatasi
nake off: menandai; membatasi
ililke out : menandai; membatasi
4 aking : pembatasan
qa}actite : stalaktit
;mll : kandang; stand; kios; kehilangan
kecepatan; memacetkan
.:aIling speed : kemungkinan kecepatan
terendah untuk pesawat udara; kece
patan kritis
p : mencap; tera; materai; stempel
" amp battery : pekerjaan tumbuk;
\engkapan penumbuk
munp cutter : pemotong stempel
::ramp duty: wajib materai
~ p forging: tempa padat
. camp forgings : penernpaan padat
:amp grease : gemuk stempel

-:amp holder : gagang stempel

-:amp pad : bantalan stempel

-..amped paper: kertas materai

-:runper : batang pemadat

:am.ping : pengepresan
ADlping acid : asam stempel; asam
.:ap
tamping diescet : bahan pemadat
ping fat : gemuk stempel

2lllping hammer : palu stempel

~ping ink : tinta stempel

standard gold {~
f~,

stamping machine: rnesin stempel

stamping mill : kilangtumbuk


,!
stamping paint : cat stempel
stamping paste : tapal stempel
stamping plate: pelat stempel
stamping pad : bantalan stempel
stamping press : penekan stempel
~
stamping paper : kertas segel
stamping process: proses (metoda) pemadatan.
t
"
stanchion: tiang berdiri; tonggak; tiang t
n.
baja; standar; kolom
stand by : menolong; bersiap
stand by boiler : ketel uap cadangan
s
stand by engine : mesin cadangan
stand by pump : pompa cadangan
stand by unit : agregat darurat; cadang
an darura
stand line : garis tegak; vertikal
stand pipe : pipa hidran
stand still : kedudukan berhenti
standard : kadar; ukuran; patokan
standard ampere : ampere standar;
ampere normal
standard candle: lilin normal; lilin
biasa
standard cell : elemen standar
standard clock : jam normal
standard compaction test : percobaan
pemadatan; standar
standard compass : kompas standar
standard copper : tembaga standar
standard cube : kubus normal
standard dimension : ukuran standar
ukuran yang dinormalisasikan
standard element : unsur normal
standard electrode : elektroda normal
standard gauge: ukuran standar; ukur
an normal; kaliber standar; sepur nor
mal
standard gold: emas standar; emas uji
(22 karat)

amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

r,
1

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:; standard instrument

~~

..:...~

' -j.J

standard instrument : instrumen tera


s~~arization: standarisasi normali

standard ~kilogram : kg asli; kg standar


standard lamp : lampu tegak; lampu
"
sebja
5 standard lay: jalinan silang (kabel)
t- standard measure: ukuran tera ; ukur'tJ
an normal
A
~~, standard mix : campuran standar beton
standard needle: jarum normal; jarum
standar
r.~~
standard
of light : satuan cahaya
,.)
standard part : alat bag ian standar
s standard price: harga standar
standard rates : upah standar
standard resistance: hambatan nor
mal ; resistansi normal
standard section : profil standar
standard silver : perak standar; perak
uji
standard size: ukuran standar; ukuran
normal
standard solution: larutan pokok; la
rutan yang diciptakan kekuatan; larut
an standar
standard specification : spesifikasi
standar; ketentuan-ketentuan standar
standard still : terhenti
standard temperature and pressure:
suhu dan tekanan standart
standard test : percobaan standar
standard type : jenis standar
standard unit : satuan intemasional
standard wages : upah standar
standard weight: bobot normal; bobot
standar
standard wire gauge : ukuran kawat
standar; ukuran kawat yang dinorma
lisasikan
standard work : pekerjaan standar
stannary: tambang timah
,

.~)

star potential
stannferous : mengandung timah
stannic : mengandung timah
stanni acid : asam timah
stannic bromide: bromid timah; cam
puran unsur timah dengan biromida
I
stannic
chloride : klorida timah
I
stannic flouride : florid timah
I stannic oxide : stanik oksid
stannite : stanit
stannium : stanium; timah putih yang
mudah meleth banyak digunakan u[
tuk mematri/menyolder dll
stannous bromide bromid timah
stannum: timah putih Sn
staple: bagian pokok; hasillrtama; pip:
leher angsa
stanpte shaft: sumur kecil dalam Ion
bong
stapler: mesin jepit (kertas)
stan antimony: antimon pinta
stan board : kanan lambung (kapal)
star: : bin tang
I star board light: lampu kanan lambm ~
star chart: peta bintang-bintang
i star combination : hubungan bintar ~
star connection : hubungan bintang
star delta connection: hubungan seg.
tiga bintang
star delta controller: kontroler (pem:
riksaan) bintang segitiga
star delta riversing switch : sake:":
pembatik bintang segitiga
star delta starter: sakelar segitiga de::...
bintang
star delta switch: sakelar segitiga; 5..
kelar delta
star diagram : diagram bintang
star double, star connection: hubur.;
an bintang-bintang berganda
star point : titik bintang
star potential: tegangan bintang ; re:.::....
bentuk bintang dalam kayu

K amu s T e k ni k L e ng k a p Edis i T erba r _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

star shake

star shake : granat eahaya; granat


semboyan
star switch : hubungan bintang
star voltage : tegangan bintang
star spanner : !cunei bintang
star manufactory: pabrik kanjiltajin
start: menghidupkan (motor); menja
lankan; menghasut; memutar; awal
hulu; mula; pangkal; memulai; ber
jalan; berangkat; mendirikan (perusa
haan)
strat a motor : menjalankan motor;
menggerakkan motor
start from : berangkat dari
start on full load : diasut dengan beban
penuh
start on half load: diasut dengan sete
ngah beban
start under load : diasut dengan pem
bebanan
start up : menjalankan; menggerakkan;
memulai jalan
start with out load : diasut tan pa beban
starter: perjalan; starter
starter button : tombol tekan starter
starter cable : kabel starter
~tarter controller : kontroler penjalan
starter mechanism : mekanika tekan
starter pedal button : tombol pedal
starter; tombol starter dengan meng
gunakan injakan kaki
,tarter push : tombol penghidup
starter push switch : sakelar tombol
tekanan
~tarter rheostat: tahanan atur penjalan
,tarter switch: sakelar penjalan
5tareter transformator : transformator
penjalan
:-tarter up : menjalankan; menggerak
kan; mula jalan; resistansi mula jalan;
penghasut

.. ,,-,./,

strating point
starting: mula jalan; gerak mula
starting air valve: katup penjalan; katup starter; katup asut
starting apparatus: lengkapan awal gerak; pesawat penggerak; alat penggernk

starting cam : bumbungan penjalan;


bumbungan starter
starting cock: keran penjalan; keran
asut; keran harber
starting coil: gulungan bantu; kumparan batu; koil batu
starting contact: kontak penjalan
starting couple : kopel penjalan
starting crank: engkol penghasut; enge
kol starter
starting current : arus penghasut arus
pengasut; arus starter; arus mula jalan
startering device : lengkapan starter;
lengkapan pengasut
starting donkey : mesin pengasut
starting effect: gaya tarik-mula
starting equipment: lengkap starter;
lengkap pengasut
starting force : efek mula jalan; gaya
tarik mula jalan
strating gear : mesin asut; lengkapan
pengasut
starting handle : engkol mula jalan;
handel pengaut
strating lever : engkol mula jalan;
handel pengsasut
strating load : beban awal gerak
strating loss : kerugian asut; kerugian
mula jalan
strating magnetic: magnit penjalan
strating material: bahan dasar
strating pedal : pedal awal gerak
strating period: periode asut; periode
mula jalan
strating point : titik; permulaan; titik
dasar

, amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

,D
;': ,

t:
3

Q
(1-.

- ',

.i,- .
~

r;

... ::.

('\'
~.

'~
'."'"
(h
'
~;

::
S

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

strating position

-'0
'~"
-.

~~
.~

1
~
' JJ

?~

,-,'

:~

F~

"J

!is
'$

strating position : posisi asut; posisi


mula jalan
strating pressure : tekanan asut; te
kanan mula jalan
strating resistance : tahanan permulaan
jalan
strating rheostat: hambatan mulajalan
strating signal : tanda mula J'alan
strating steam up : pengasut; uap pen
jalan
strating torque: kopel pengasut; kopel
penjalan
strating track : lintasan mula J'alan
strating transfornner : transformator
pengasut; transformator penjalan
strating valve : katup asut; katup pen
jalan
strating vessel : bejana asut
strating voltage: tegangan gerak mula;
tegangan awal
strating wheel: roda asur;roda penja
Ian
strating winding: lilitan asut; gulungan
mula jalan
state : keadaan; sifat
state cabin : kabin mewah (kapal)
stateroonn : kabin mewah (kapal)
state equation : persamaan keadaan
statennent : pemberitahuan
static: statis; tetap; stabil
statical characteristic : karakteristik
statis
statical balance: persetimbangan statis
stati charge : muatan statik
static correction : koreksi statik
static free : tahan gangguan; bebas
gangguan
static load : bebas stastis
statics : ilmu setimbang; ilmu statika;
station setasiun
static correction : koreksi
static free : tahanan gangguan; bebas

stator coil

gangguan
statical electricity: listrik stastik; elek
trisitas statis
statical impedance: impendensi statis,
impendensi pada keadaan berhenti
statical frication : gesekan pacta perco
baan keadaan diam ; gesekan statis:
gesekan statis
statical monnent : momeq. statis
static frequency canger : transfonTIc'
frekuensi; frekuensi statis
static frequency nnultiple : pelipat fre
kuensi statis
static test : uji statis
static transfornner : transformator st.;
tis
stationary : berdiri tetap; menemp"
kan; pas
stationary anoda : anocta berdiri tet2.~
anoda stasioner
stationary battery : baterai statione~
stationary blade : sudu antar
stationary boiller : ketel uap darat; e
tel uap pabrik
stationary dredge : kilang keruk L
tioner
stationary engine : lokomotif
stationary steam engine : mesin u"-~
tegak
.
stationary vibrition : getaran dite::c:.
pat; getaran stationer
stationary wave: gelombang statio( :
stationary : alat kebutuhan kantor; a..:
tulis
statist: ahli stattistik; juru statistik
statical : statistik; ilmu tentang pen~i-'
rnatan dan perbedaan-perbedaan
statistic line : garis-garis statistik
stator blade : sudu tetap; sudu ar:..~
(motor turbin)
stator circuit : rangkaian stator
stator coil : kumparan stator

Kamus Teknik Lengkap E d is i Te r b a r _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

steam heat

steel barring chain {)

steam strainer: saringan uap


steam heat: pemanasan uap
steam heating : pemanasan uap
steam stamp: alu uap; pengaduk uap
steam injection : injeksi uap
steam stop : keran uap
steam injector : injelctor uap
steam still : ketel distalasi dengan pesteam inlet valve: katup pengisian uap
manasan uap
steam jacket : mantel uap; jaket uap
steam streat railway : kereta api uap
steam jet: pancaran uap
steam superheater: pemanas lanjut
steam load diagram: daftar beban arus 1, uap
steam navigation: pelayaran kapal uap steam supply port : pintu uap masuk
steam navigator company: perusaha steam test: percobaan uap; testa uap
an pelayaran kapal api
steam tigh : rapat uap; kedap uap
steam navy: mesin gali uap; sodok steam tool : pesawat (alat) uap
steam turbine: turbin uap
uap
steam nozzle : pipa pancar uap
steam traction : traksi uap
steam parallel slide: stop sorong tutup steam train : kereta api
steam trap : pot air kondensasi
uap
steam passage : saluran uap; laluan uap steam tube: tabung uap; pipa uap
steam pile driver: mesin pandang uap , steam turbine : turbin uap
steam pipe: pipa uap; saluran uap
steam valve : sorong uap; katup uap
steam pipe isolating valve: keran uap steam way : saluran uap; laluan uap
otomatik
steam whistle : peluit yang dibunyikan
steam piping : saluran uap
oleh tenaga uap; suling uap
steam winch: lir uap; derek uap
steam piston: torak uap
stearic acid : asam lilin
steam plant : instalasi mesin uap
steam plough : bajak uap
staerine : gemuk yang dibekukan
steam plunger pump: pompa plunger staerine candle : lilin yang terbuat dari
uap
gemuk yang telah dibekukan
steam port: pintu uap; laluan uap; sa statite : steatit; semacam kapur yang
luran uap
beisifatlemak yang dapat diiris dengan
steam power : tenaga uap; daya uap
wama yang bermacam-macam
steam press : kempa uap
steel: baja; logam campur atau paduan
steam pressure : tekanan uap
seperti besi tulang terbuat dari besi
steam production : produksi uap
mentah pada suatu proses konvertor
steam pump : pompa uap
atau siemen martin pada pabrik baja
steam refrigerating machine : mesin steel alloy : paduan baja
steel armoured : diperkuat dengan ba
penyejuk uap air
ja; berperisai
steam roller : mesin giling uap
steam ship : kapal uap
steel barbed wire : kawat berduri dari
steam shovel : mesin gali uap
baja
steel barn : gudang baja
steam sirene : suling uap
;;team slide valve : sorong uap
steel barring chain : rantai gerendet
steam space : ruang uap
baja

'( amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

~-

;::

~.

(j

-'.
ct.

,.

..

~
~

,.

~:

--
(

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

<.
~ .:;

steel bearing

t~ steel bearing : bantalan baja

~ steel block: balok baja

;~ steel boiler : ketel baja

" steel bolt: baut baja


.~
"" steel bronze : perunggu baja
.~ steel building construction: konstruksi
.~
bangunan baja
steel burglar save : lemari baja anti
i';rampok
"-i
steel cable: kabeI baja

S
'" steel cage : rangka baja; skalet baja

:~ steel cap: topi baja. tabung baja

c';'i steel casting: pengecoran baja


steel casting: baja cor
S steel chisel : pahat baja
steel clad : diperkuat dengan baja; be
ton bertulang
steel concrete: beton baja
steel concrete construction: konstruksi
beton baja; konstruksi beton bertulang
steel core: teras baja
steel cutter: alat potong baja
steel engraver : pengukir baja
steel erector: tukang konstruksi baja
steel filings : kikiran baja
steel foundry: bengkel tuang baja
steel frame: rangka baja
steel girder: balok baja
steel ingot: baja bertangan; baja lem
pengan
steel lacker : perekat baja
steel magnet: maknit baja
steel magnet coil : kumpran magnet
baja; koil magnet baja
steel Illasive : baja pejal
steel metalic cable: kabel logam baja
steel mill wheel: roda olah baja
steel mining district : daerah tambang
baja
steel pipe: pipa baja
steel plate: pelat baja
steel plated : di!apis pelat baja

S
, \j

steer
steel powder: tepung baja; serbuk baja
steel presser: alat tekan baja; alat pres
baja
steel rail : reI baja
steel ring: pasak baja
steel rivet : paku keling baja
steel rod : tongkat baja.
steel roll: rol baja
steel roller: mesin gilas baja
steel saw: gergaji baja
steel rope: kabel baja; tali baja
steel screw: sekerup baja
steel section: profil baja
steel sharpening: asahan baja
steel sheet piling : dinding tiang turap
baja
steel smelting work: pabrik peleburan
baja
steel spanner: kunci sekerup baja; pe
mutar sekerup baja
steel spring: pegas baja; per baja
steel tank rectifier: perata arus dengar.
tangki baja; pesawat perata arus de
ngan bejana baja
steel tape recorder : manetafon
steel tower: tiang konstruksi baja; me
nara baja
steel tube: tabung baja
steel wire: kawat baja
steel wire brush: sikat kawat baja
steel wire rope: kabel baja; tali baja
steel wool: wol baja
steel worker: pekerja baja
steel works: pabrik baja
steelity : dibajakan
steely : mengandung baja
steep : curam
steeper long: untuk mencelup
steeple engine : mesin tumpuk
steeplejack: tukang memperbaiki
nara
steer : mengemudikan'

K a m u s T e k n i k Len g k apE dis i T e r b a .

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

steerable

step up transformeter

rD

~:

steerable : dapat dikemudikan


steering worm: ulir kemudi; spiral ke r
steerage : dek antara; daya kemudi;
mudi
--.t
perlengkapan kemudi
steersman : juru kemudi
."
-i!
steerage accomodation : akomodasi steinmenzt coefficient: koofisien Ste- rf.
inmetz
.E,
dek antara
steering: pengemudian; lengkapan ke stem: poros; tangkai; batang
~
f;
mudi; alat kemudi (mobil)
stemping paint: tinta stempel
~steering apparatus : mesin kemudi; stench : bau busuk
~
lengkapan kemudi
stench trap : penahan bau busuk
:!
~
stemmer : batang pemadat
.
steering arm : tangkai kemudi tuas ke
~\o
mudi; lengan batang kemudi
stemming: pembanding; bahan pem r.
r~b
steering axle : poros kemudi
bendung
steering booster : pengasut kemudi; stems on : lutut haluan depan
stench : batu busuk
buster kemudi
s
steering box : rumah-rumah kemudi; stench trap : penahan busuk
ketak kemudi
stencil: stensil; mal; sablon
steering column : kolom kemudi; ba stencil paper : kertas stensil
stencil plate: plat stensil
tang kemudi
steering connecting rod: batang hu step : langkah; jalan; anak tangga
bungan kemudi
step back relay: relay penyetel kembali
step bearing: periuk cembung; bantal
steering damper : peredam kemudi
an pivot

steering drop arm : lengan kemudi


pendek; tangan kemudi pendek
step bolt : baut karoseri

steering engine: mesin kemudi


step bracket : anak tangga

steering gear: peralatan kemudi; alat step down: transforrnasi kebawah

untuk mengendalikan; perlengkapan step down transformer: transforrnator

penurun

kemudi
steering handle : kemudi
step grate : rangka bakar bertingkat

~ teering house: rumah-rumah kemudi


step ladder : anak tangga

_teering knuckle : garpu batang ke steples : jenjang tangga

mudi; engsel kemudi (mobil)


. step down transfsormator : trasforrna
;teering lever : pegangan kemudi
tor menurun

~ [eering linkage : mekanik pengantar


step fault : sesar tangga

kemudi
step movement : gerakan tangga

;leering lock : kuncian kemudi


step pUlly : puli tingkat

, stepney : roda cadangan


!leering plane : bidang kemudi
eering post : bidang kemudi mobil
stepney wheel : roda cadangan
.eering ratio: perbandingan kemudi stepne function : fondasi tingkat
--:eering stop : bumbungan kemudi
steped winding: lilitan tangga; lilitan
:eering stub axle : poros tirus kemudi
tingkat

,eering tackle : takaI kemudi


step up transformeter : transforrnator

eering wheel : roda kemudi


menaik

~.

,~

'R

-f

amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~
:~

'~

'jJ
~

'1~

.~

-:z

1
~

'Il

(':'~

"..J

3~

j
ry
,~

-s
=

step up transformer

stiffening angle steel

step up transformer : transformator . stern wheel : roda lampung


stern whell steamer : kapal roda lam
peninggi arus
pung
stephanite: stepanit; bijih kerak getas
stepped grate : kisi tangga
setm wheeler : kapal roda lampung
sterol : sterol
steps: tangga

steradian: steradian

stethoscope: stetoskop; yaitu alat ke


stero apparatus : aparat stereo

dokteran untuk _.., - ' - ',

stereo chemistry : stereo kimia


memeriksa de

nyutan jantung

stereo matric map: peta stereometrik;


peta yang memberikan gambaran te steve : mendo

rang tentang bukit-bukit dan lembah


rong

lembah
stevedore : ahli

muat; juru mu

stereo meter : alat ukur ruang


stetlwscope
stereo metal: logam stereo
at
stereometry : ilmu ukur ruang
steward : parmugara
stereophonic : stereofonic
stewadess : pramugari
stereoscope : stereoskop
stibine : antimonitim stibnit
stereoscopic : stereoskopis
stick : tongkat; melekat
stereoscopical camera: kamera stereos stick antenna : antena tongkat
kepsi
steick inculator : emas batang
stereoscopical television : televisi tiga stick magnet : maknit batas
demensi; stereo televisi
stick on : melekatkan
stereo type metal : logam tipe stereo stick out : menonjol
sterille : bebas bahteri; bersih; steril
stick together: melekat
steritizer : alat pembersih; bahan pem sticker label: etikat rekat
stiking plaster : plaster
bersih
stiness : melekat-Iekat
sterling silver: perak sterling
stem: haluan kapaLburitan kapal; ba sticky : melekat
sticking voltage: tegangan maksima:
gian kapal; ekor (pesawat)
stern bush : bumbung poros balingyang diperbolehkan
baling
stiff: kaku; keras
stem fast : tali paut belakang
, stiff clay : lempung kaku
stern frame: bingkai baling; baling stiff fisured clay: lapisan lempuDf
rangka baling-baling
yang agak besar
stern hold: palka belakang
stiffen: mengokohkan; menjadikan ka
stern post: haluan kemudi; haluan be
ku
lakang
stiffened suspension bridge: jembat2L
stern rope: tali belakang
gantung yang dikakukan dengan be
stern shaft: poros baling-baling
lok-balok pengaku
stern sheets: kursi kemudi
stiffeness : kekakuan
stern son : lutut haluan belakang
stiffening : kekuatan
stern tube : bumbung poros belakang stiffening angle steel: baja siku peng-: -

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbar _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

stone chisel D

stiffening girder iron


ku (pengaut)
stiffening girder iron : besi balok pe
ngaku
stiffening layer : lapisan pengaku (pe
netap)
stigma : lubang angin
still: alat; suling; masih; jagi
stile : tiang pintu
still room: kamar suling; kamar distilasi
still water : air tenang
stillage: punggung; stelasi; kuda-kuda
rak
stelling well : sumuran air tenang
stilted arch : busur yang ditinggikan
stink : bau busuk
stink damp : zat car belerang
stink stone: batu kapur; berbau busuk
stink trap : penahan bau busuk
stipple: arsiran halus; titik-titik
stir : mengopak; menus uk; mengaduk
stired ground : tanah galian
stirring apparatus: lengkapan penga
duk
stirring arm : lengan penggerak; le
ngan pengaduk
stirring gear: alat penggerak (penga
duk)
stirring pole : tongkat aduk
stirring rod : batang kemudi; batang
aduk
stirring shaft : poras penggerak
stirring wheel : roda penggerak
stirrup: sengkang panjat
sttch : menjahit; merajut
stitching needle: jarum tukang (jahit)
buku; jarum penjahit buku
stithy : menjahit; merajut
stock: persediaan ; invetarisasi
stock and dies: besi potong ulir sekrup
stock cliping machine : mesin cukur
hewan

~,

stock coal: batubara bunkerlterukur


baku
stock control : pemeriksaan gudang
stock coupling: kopeling tongkat
stock distributer: alat distribusi stok
stock exchange : bursa efek
stock holder: pemegang saham
stock in trade : persediaan barang; inventaris; perkakas
stock line : jalur stok
stock pile : timbunan stok bunker
stock sheares : gunting pelat
stock sizes : ukuran-ukuran lazim
stock tank oil : minyak terukur batu
stock work: pengerjaan stok
stocking frame: mesin sulam
stocking loom : mesin sulam
stockade: pagar dari pancang-pancang
stocke: mengopak (api)
stoke automatically : melayani api
secara mekanik; mengopak otomatik
stoke by hand : melayani api dengan
tangan; mengopak dengan tangan
stoke hold : tempat mengopak; rumah
ketel
stoker hole: tempat mengopak; tempat
menyalakan api; lubang pengopak
stoker : tukang api
stoking frame: mesin rajut kaos
stoking outfit : perkakas pengopak;
perkakas penyala api
stone : batu; batu permata
stone batter : lereng batu
stone block : blok batu; bungkah batu
stone block paving : lapis jalan blok
batu
stone bolt : sekrup batu
stone breaker : mesin pemecah batu;
alat untuk memecah batu; palu ketrik
stone brick : batu rembok; batubara
stone chippings : pecahan batu
stone chisel : pahat batu

Ka mus Tek nik Lengkap Edisi Terbaru

~,

b'

S~

(I-.
E

g"
~,

':.

(~

'iE:
t

ct>

-=
s~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

v
;~

'i
~ jJ

stone coa,l

stone coal : antrasit


., stone crusher: mesin pemecah batu;
~:," stone cutter : pemotong batu; mesin;
mesin pemahat batu
~ stone drain : saluran buangan isi batu
.~ stone dresser : pemahat batu
.~ stone drill : gerek batu
.~,
,~ stone disting : perdebuan batu
'; stone dust : kersik batu
stone hammer: palu batu
stone mason : pemahat batu
stone mason chisel: pahat batu; pahat
tembok
stone masonry : seni potong batu
s stone pavement: pembuatan jalan de
ngan batu air
stone pit: galian batu; par it batu
stone powder : serbuk batu
stone quarry : pait batu
stone revement : pelapisan batu
stone saw: gergaji batu
stone spader : penggali batu
stone tongs : tang batu; gunting batu
stone truck : truk angkut batu
stoneware: barang-barang dari batu;
barang tembikar
stone work: pekerjaan batu; pekerjaan
menerap batu; pekerjaan menembok
stony : menembok
stool : kuda-kuda; bangku kecil; pel at
permukaan
stoop: tangga; hordes
stop : berhenti; menghentikan; me
nyumbat
stop block : blok tumpuhan; blok pe
nahan
stop button : tombol henti
stop cock: keran tutup; keran sum bat
stop cocking : buka tutup sumur
stop draught : mistar penahan angin
stop itlter : filter penghambat (radio);
fil ter balik

is

storage battery traction


stop fuse : sekering penutup
stop lamp: lampu berhenti; lampu stop
stop lever : tuas penahan
stop light : lampu henti (belakang);
lampu stop
stop notch : bubung penahan
stop signal: semboyan berhenti; sinyal
berhenti; tanda berhenti
stop spring : pegas penahan
stop tap : keran induk (air saluran)
stop tube : selang penyumbat; pipa pe
nyumbat
stop valve: keran tutup; katup penutup
stoper : tukang lombang; pelombang
stopped up : tersumbat buntu
stopper: penutup; sumbat; bor batuan
otomatik
stopper bottle : stoples
stopping : berhenti
stopping condenser : kondektor blok
stopping distance : jalan pengabaran
stopping knife : pisau plamus
stopping motion : mekanik penyetop
(mesin tekstil)
stopping lace : perhentian
stopping signal : sinyal berhenti
stopping spring : pegas palang
stopping switch : sakelar hent!
stopping valve : katup henti
storage : simpanan; penumpukan
storage battery : baterai aki; batera
akumulator
storage battery capacity: kapasitas ba
terai
storage battery car : trem aki; tren:
akumulator
storage battery cell : elemen aku
mulator
storage system: sistim aki; sistim aku
mulator
storage battery traction: traksi ah
mulator

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbar L

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

strage bin
strage bin : peti penyimpan
storage condenser : kondensor pe
nyimpan; kondensator reservor
storage heater : akumulator poros
storage space : ruang simpan
storage tank : tangki simpan
storage terminal: pusat timbunan mi
nyak
storage yard : aplasemen penimbunan
store: ruang simpan; gudang; persedia
an
store cellar : gudang bawah tanah
store house : ruang simpan; gudang
store keeper : kepala gudang
store loft: pagung gudang; loteng gu
dang
store room : ruang simpan
stores : persediaan
storey : tongkat (bangunan) ; lantai
storm cake : katup pengaman bawah
storm pavement : tebing badai
storm sewer: saluran air yang hanya
berisi bila terdapat hujan
storm water tank: tangki air hujan
lebat
stove: kompor; tungku; pemanas; pera
pian
stove pipe : plpa tungku pemanas
stow : mendorong; mengemaskan (ka
pal); memadatkan
stowage: dorongan; biaya dorong; upah
dorong; upah muat kapal
stowage capacity : ruang muat; daya
muat
stower : pemuat kapal
stawing : pengisian
straight: lurus; lengkung
straight angle: sudut lurus
straight arch: busur datar; busur rata
straight bridge: jembatan lurus
straight line : sudut siku-siku; garis pe
lurus

strap
straight rectification: deteksi lurus (ra
dio)
straight multiple: multipellurus (telepon)
straight pane hammer : palu sisi
straight receiver : penerima langsung
(pada pesawat radio)
straight run : langsung
straight run bitumen: bitumen residu;
bitumen yang lansung diambil dari sisa penyulingan minyak tanah
straight run gasoline: bensin langsung
straight run product: suIingan awal;
pertama; primer
straight spanner : kunci mur dengan
mulut lurus
straight timber : kayu berserat lurus
straight tube : serombong lurus
straight way cock: keran lurus
straight way valve: keran tutup lurus
straighten: meluruskan; menarik lurus
straightening machine: mesin pelurus;
mesin pengarah
strain: menipis; regangan
strain gauge: jalur regngan (instrumen
ukur)
strain insulator : isolator perengan
strain hardening: pengerasan tegangan
strain hardening theory : teori penge
rasan tegangan
strain rate : kecepatan bergerak
strain ring : selot
strake : ban logam
strand : pintalan ulas tali
strand wire : kawat jalin
stranded : terjalin
stranded core : utas kabel
stranded wire: kawat untai/lembar; ka
wat jalin
stranding machine: mesin jalin kabel
strap: sabuk penggerak; sabuk mesin;
pita besi; sengkan

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

-9

.,B~.
?

_0
d.

...;,.
>.
;;
,~ .

(~

{,

~.

Ch.
~.?

-
~.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.t strap cable

:;;

stretch

strap cable : jerat kabel


stream gold : emas plaser
.;: strap chain : jerat rantai

stream line : lancip; melancip


~"" strap saw: gergaji pita

street: selat; jalan


E strapped wall : dinding mistar

stream tin : timah plaser


~
~ strarta: lapisan bumi

street car : trem


.~ stratification: berupa lapisan

street cleanning machine: mesin sapu


.~ stratified: berlapis

jalan; alat pembersih jalan


stratified deposit : deposit state

steet cleansing : pembersihan jalan


")1
0- startified dis~harge : pengeluaran ber street door : pintu rumah; pintu depan
v
lapis; pengosongan beriapis
street lamp : lentera jalan; lampu jalan
5f'
steet lighting : penerangan jalan
S stratosphere: stratosfir
street making : pemasangan jalan
~ stratum: lapisan (bumi); stratuas
street mason : tukang batu jalan
(j stratum of sand : lapisan pasir
street refuge : trotoar; pelarian
straw: jerami
street roller : mesin giling jalan
straw board : karton jerami
straw board factory : pabrik karton street scavenging: pembersihan jalan
strengh : kekuatan; kadai; periawanan
jerami
straw cutter: pemotong jerami; mesin strengthen : memperkuat; memperko
. koh; meneguhkan
haksel
straw elektrometer : elektrometer jera : strenght modulus of section : momen
I
periawanan
mi
strenght of current: kekuatan arus
straw fIle : kikir jerami
strengthen plate : pel at penguat
straw trusser: pengikat jerami
strengthen rib : rusuk penguat
stray : berpencar; bocor; menyesat
strengthening on the field: penguatan
stray field : medan bocor
medan
stray flux: fluks bocor; arus gaya bocor
strengthening screw: diagram penguar
stary fluk coefficient : faktor bocor
stress : membebani; tekanan; tarikan:
stary line : garis gaya bocor
kekuatan
stray losses: kerugian tambahan (mesin
stress analysis : analisa tegangan
listrik)
stress block : blok tegangan
stray power : tenaga hilang
stress diagram : diagram gaya
stray pressure : tegangan bocor
stress relieving : peringan tegangan
stray radiation: radiasi pancar
stray transformer : transformator bo stress relief annealing : anil perbaikar?
cor
tegangan; anil pemulihan tegangan
strays : gangguan-gangguan udara
stress skin conctruction : konstruks.:
streak: lapisan batubara; pamur logam;
kulit tegang
stress strain diagram: diargam tegang
nadi 'l ogam; lebakan bergaris
streaked: bergaris
an regangan
stress to rupture : tegangan patah
stream : aliran; arus mengalirkan
stress relieving : peringanan teganga:.
stream anchor : jangkar arus
streamday : hari operasi kerja (24 jam) stretch : peregangan; tegangan
'}1

==

Ka.mus Tekn i k Lengkap E d isi Terbar L

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

stretcher
stretcher: alat peregang; papan pisah
stretcher bond : pasangan setengah
batu
stretching bow: sekang regang
stretching device : perlengkapan ren
tang
stretching force: gaya regang; kekuat
an rentang
stretching insulator : isolator dengan
alat peregang
stretching iron : besi peregang
streeching machine : mesin rentang
stretching roll : gulungan setengah batu; canal peregang
stretching test: percobaan tank; testa;
tarik
stretching weight : bobot tarik
strew : menaburkan
strew weight: bobot tarik
strew on : menyebar
striated ; beraturan; bergaris halus
striation : pengerutan; pengaluran
strickle : tong kat perata
streation : pengerutan; pengaluran
~trike : menyapukan; pemogakan;
penghentian pekerjaan
,trike a light : pemantik api
strike fault: sesar lurus.
,triker : pemogok
,triking clock : jam dengan gong tiap
jam
:triking distance: lebar ayunan; lebar
langkah
;triking energy : energi tumbuk
ill"ikiog velocity : keeepatan tank
ing : senar
'TI"ing galvanometer : galvanometer
dawai
.ring oscillator : generator nada
, inger : balok sambungan
-:ringer of pearls : kalung mutiarn
ip : jalur; pita; bilah

strut ;::.()
strip mining : tamiJa.llg terbuka
strip staung : pelombangan jalur
strip iron : besi ikat; besi pita
'J
strip winding : gulungan pita; lilitan rt .
pita
stripe : garis
stripe fuse: jalur lumer; bilah lumer
stripper: lama; lawas; tua
stipper well : sumur lama
stripping : pengupasan; pelucutan
sripping sheet : lembar jalur
stripping tank : tangki pembersih
1
stroboscope : stroboskop
stroke: langkah; pukulan; langkah ker- 5
ja
stroke counter : penghitung langkah
strokse of the valve : langkah sorong
uap
stroke volume : isi silinder
strong : keras
strong acid : asam kerns
stong box : lemari besi
strong current: arus kuat; aliran kuat
strong electrolyte : elektrolit kuat
strong room : khazanah
strong smell: harum sekali; bau ker:ls
strong wall : dinding tahan api
strontia oksid : strontium
strontianite: strotianit
strontium: strontium Sr
strop : jerat; kulit pengasah pisau

structure factor : faktor struktur

structural : bangun; rangka; strukstl


structural alternations: perubaha Jl ba

ngunan

structure design: rene ana bangt'u"r,

structural formula: rumus struk':L

structural steel: baja konstrub i

structure: strukstur; bangunan; SeN !l

an

strum box : berongsong isap

strut: menumpang; menunjang; tiaf':' .

.amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

~ . ~'"'.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~

~~

~~

':Jl'
.~

1
')J

?;_
'~,_,

:~
r}
s

stub

subperspace safety valve

batang
sub standard instrument : instrumec
stub: tumpul; tunggul
standar sekunder
stucco: menurap; kapur turap; peker sub aeration: sub baerasi; pengudaraar:
jaan plester
bawah
stucco work: pekerjaan menurap; pe subaeration flotation machine: mesir.
kerjaan plester
flotasi subaerasi
stud: ujung tap; baut tap; bubungan ' subaqueous : dalam air
tombol
sub atomics : ilmu gejala dalam atom
stud bolt: baut tap
subbase: fondamen; landasan
stud pin: ujung tap
subdivide: membagi lanjut
stud wheel: roda antara
subdue: mengurangi (cahaya); membu
studio: studio; bengkel
ka (tanah)
studivided resistance: hambatan yang subfluvial cable: kabel sungai
terbagi
subgrade : tanah dasar
stuff: menyumbat; mengisi
subject : pokok
stuffer : mesin pengisi
sublevel: nivo antara; nivo tengah
stuffing: isi; sakang
sublevel sloping: pelombongan subr..:
stuffing box : tabung paking
vo
stuffmg box cock : keran paking
sublimate : sublimat
stuffing box joint : sambungan ekspan- sublimation: sublimasi
Sl
submarine : kapal selam
stuffing piece : sengkang; pengisi
submarine cable : kabel laut
stulm : terowong; lorong (tambang)
submarine pipe line: saluran pipa cstump : tumpul
lam laut
I submerge : membenarnkan; direndz=
stunt flying : terbang seni
style : jarum ukur; bentuk bangunan I dalam air; menyelam
style of building: cara (bentuk) bangu- submergence : pembenaman
nan
sumersible : selam
styling : pemberian bentuk
sumersible pump: pompa selam (re:
dam)
stylus : jarum sayat
sumersible vehicle : pesawat terbar.~
sub base : landasan; fondamen
sub basin : anak cekungan
sub metallic luster: kilap sub met'"
sub bitum inouscool : batu bara sub submission : pemborongan
bituman
I submodulator : penguat modulasi
sub circuit: kelompok (antaran listrik) subnitrate : subnitrat
sub contractor : pemborongan tangan subnitrite : subnitrit
subnivo : nivo antara
kedua; sub kontraktor
sub exchange: sentral bawahan; sentral subordinate : dibawah perintah; or'~
tambahan
bawahan
sub frame : rangka tengah
subordination : pengabdian
suboxide : sub oksida
sub level : tingkat antara (tambang)
subperspace safety valve : h :_
sub side : turun mengendap

K a m u s T e k n i k 'L eng k apE dis i T e r b a .' _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

subsidence

suction gas generator

(f)

;.

I~ '

succed : berturut-turut berhasil


pengaman bawah
succes failure ratio: nisbah keberha- '-1:?
subsidence : nendatan
subsilicate : subsilikal
silan kegagalan
G
-',
substitutional solid solution : larutan succes ratio: nisbah (rasio) keberhasil- rf,
an

pengganti endapan
subsoil : bawah tanah
succesion : urutan

succcsive : berturut-turut

subscribe : mengambil abonemen


succinic acid : asam ambar

subside : mengendap; turun


subsoil water : air tanah
suck: mengisap ke atas

substance: zat; materi; bahan


sucker: torak pompa; pipa isap
5ubstantial : kuat; besar; sangat
sucker pipe: pipa isap
,ubstantive dye: bahan wama langsung sucker pump : pompa isap
sucker rod : batang pompa isap
substantion : sub stasiun listrik
sucking : pengisapan
substitute : pengganti; produk peng
sucking and forcing pump : pompa s
ganti
substitution : penggantian
isap dan tekanan

,ubstitution method: sistim subtitusi; sucking drought : tarikan isap

metode penggantian
sucking magnet : maknit isap

sucking period: kala isap; periods isap

~ubstitutional resistance : hambatan


subtitusi; resistansi pengganti
sucking port : lubang isap

;ubteranous : dibawah tanah


sucking pump : pompa isap

,ubtract : mengurangi
suction : isapan; pengisapan

!-ubtraction : fondamen; bangunan ba


suction basket: bakuI tapis; isap; sara
wah
ngan; berongsong isap

suction box: ketak (tabung) isap

:cubsurfuce : lapisan bawah tanah


, ubtance : tali busur
suction booster : dinamo penurun

~bterranean : bawah tanah


suction chamber : kamar isap

:ubtile : halus
suction clack: katup jantung; katup i-

~ubtract : mengurangi
sap

'ubtraction : pengurangan
suction cleaner : alat pengisapan debu

'Ubtractive : subraktif
suction cuck : keran pengisap

btractive coloured light: cahaya mo


suction device : lengkapan pengisap

nokromatis subtraktif
suction draught: tarikan yang diinduk
J btractive primary colours : wama
sikan

wama primer
suction dredger : pengisap pasir

l btractive process: proses subtraktif; suction fan: kipas isap; kipas sedot

cara kerja subtraktif


suction filter: saringan isap ; filter isap

lbtractor : saringan wama


suction flask : kabut isap

btrahend : pengurangan
suction funnel : corong isap

burb : kota satelit; pinggiran kota


suction gas : gas isap

~burban line: lintas pinggiran kota


suction gas engine: motor gas pengisap

Jbway : jalan rei bawah tanah


suction gas generator : generator gas

~.

..

amus Te k n ik Le n gkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

."

~
"jJ
-,'i

i,
~

.~

'~
~

~,

'I)

c"'::v

~
~

j,,.

r-S
'J

suction gas plant


isap
suction gas plant: instalasi gas isap
suction generator gas : generator gas
isap
suction head : tinggi isap

suction hole: lubang isap

suction mouth : mulut pengisap

suction of intake : tegangan isap


suction passage : saluran isap

suction period : peri ode isap

suction pipe: pipa isap


suction pipe line : saluran isap (pompa)
suction point : titik isap
suction pump: pompa isap (sedot)
suction side : sisi pengisapan
suction space : ruang isap
suction strainer : berongsong isap
suction stroke: langkah isap; kala isap
suction sweeper : alat pengisap debu
suction vaccuum : vakum isap
suction valve : katup isap
suction ventilator : ventilator isap
suction well : sumur isap
sudden : tiba-tiba; mendadak
sudden disharge : pelepasan isi; pengo
songan mendadak
suds : air sabun
suttlcient : sampai; pacta; cukup
suffocating : air udara lemas
sugar : gula pasir
sugar carbon : arang gula
sugar cane : tebu
sugar content : kadar gula
sugar crystal : hablur gula
sugar duty : cukai gula
sugar dye : karamel
sugar factory : pabrik gula
sugar industry : industri gula
sugar of lead : asetat timbel
sugar out put : produksi gula
sugar refmery : pemumian gula
sugar subtitute : gula tiruan/buatan;

sulphur ore
bahan pengganti gula
sugar syrup : sirup gula
suit: pakaian; kostum; gugatan
suitability: kepandaian; kecakapan; se
suai; serasi
suited: cakap; selesai; baik; patut
sulphate: mengesulfatkan; garam asafi'"_
belerang
sulphate of ammonia: amonia asar::
belerang; sulfat amonia
sulphate of iron: sulfat besi
sulphate of magnesia : sulfat magne
sium
sulphate of zinc: sulfat seng
sulphate process : proses sulfat
sulphide: sulfit; garam asam belerar:;:
muda; persenyawaaan belerang
sulphide of copper : sulfid tembaga
sulphide of iron : besi belerang
sulphide of lead : timbel belerang
sulphide of nickle : sulfid nikel
sulphite : garam asam belerang mUL
sulfit
sulphite cellulose : selulosa sulfit
sulphite process : proses sulfit
sulphur: belerang; S
sulphur bath : penangas belerang
sulphur burner: pembakaran belerc::..
sulphur calsium : kalsium beleran~
sulphur compound: persenyawaan ':
lerang
sulphur containing : mengandung :
lerang
sulphur content : kadar belerang
sulphur dichloride: dikhiorid bele '--
sulphur dioxide : asam belerang m __
sulphur hydrogen : zat cair beler2..: o
sulphur ether : eter belerang
sulphur freme : uap belerang
sulph ur green : penggalian beler~
sulphur lead : timbel belerang
sulphur ore: bijih belerang

Ka mus Teknik Lengkap Edisi T erb a "

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

sulphur woorks

supersonic jet l;J


;::.

sulphur woorks : pabrik belerang


super coundution : konduksi ekstra
sulphur yellow : kuning belerang
superconductive: super hantar
sulphur trioxide : belerang trioksida
n
supercool : lewat ding in
-"
sulphuric acid : asam belerang
supercooling: pendinginan ekstra
0',
sulphuric kiln : .dapur belerang
superficial: pada pennukaan; luas bi- ,f.
dang
~.
sulphuric monochloride : monoklorid
superfical measure : ukuran datar; ~.
belerang
sulphurid well : mata air belerang
ukuran bidang
R
sulphurous: seperti belerang; mengan superficies : luas bidang; bidang man- ~
'"'~
dung belerang
tel
t.<'
sulphurous acid: asam belerang muda superfme me : kikir sangat halus sekali ,'."
rr"
sulphurous salt: garam asam belerang superfine pulverizer : penggulingan ~_
halus sekali
~~
muda
sum: jumlah
superfmishing : penye!esaian ekstra
s
summary: ringkasan
superiflour : tepung halus
summit : puncak gunung
superfluid : super zat air
sump: sumur endapan; karter minyak; supergroup : super kelompok
super heat : dipanaskan lanjut
bak endapan
sump draining : mencerat minyak superheated steam : uap dipanaskan
lanjut
bekas
superheater : pemanasan uap lanjut
sun: matahari
sun blind: penahan sinar matahari; pe superheaterodyne receiver: pesawat
lindung matahari
penerima superheterodin
sun dial : jarum matahari
super himposed map : pet a mampu
. sun glasses : kaca mara hiram
(tumpang; saling rindih)
sun protection: atap penahan sinar ma superhea ting : pemanasan lanjut
tahari
superintend : memeriksa; mengawasi
sun rays : sinar matahari
superinten ding engineer : insinyur
sun shine roof : atap geser
seksilmasinis darat
sundries: berupa-rupa; berjenis-jenis superior : atasan; kepala; pemimpin
sunk : dibenamkan
superior road : jalan utama
sunk key: pasak alur
superphosphate : super fosfat
sunlight : cahaya matahari
super position: super posisi
super bobbin : superbobin
super powered : diperkuat (radio)
super charge: meniup; menghembus; super regeneration : penerima super
menyedot
regenerasi
super lattice: latis (terali) ekstra
supersaturete : dijenuhkan lanjut
super permalloy : paduan pennanen super sarureted solid solution: larutan
ekstra
padatan super jenuh
superchanger : penyedot; alat sedot
supersaturation : jenuh; lewat jenuh
supercharger : pengisian tekan; pe supersonic : lebih cepat dari suara
mampat tekan
supersonic jet: pesawat pancar gas su~

,~

...-

K am u s Te k nik Le ng k ap E d isi Te r b aru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

" supersonic speed

;~

-..:
,~)
.;!

.~

'~
~

~,

~)l
('!;-

J'
S

:a

::.

personik
supersonic speed: kecepatan terbang
supersonik
superstratum: lapisan atas
superstructure: bangunan atas
superterranean: atas tanah; atas bumi
supervise: memeriksa; mengawasi
supervission: supervisi; pengawasan;
pemeriksaan

supervision of construction : penga

wasan pembangunan; supervisi pem


bangunan
supervisor: penilik; inspektor; obseter;
opsiner
supervisory lamp: lampu pengawasan;
lampu kontrol
supervisory relay : relai kontrol
supple : dapat bengkok; kenyal
supplement : suplemen; tambaban
supplementary cock : keran bantu
supplementary winding : gulungan
bantu; lilitan bantu
supplier : rekanan

supply : memberikan; mendatangkan;


membawa; menambah; pemasukan
supply agreement: kontrak penjualan;
kontrak penyerahan
supply cable : kabel pembawa; kabel
pemasukan
supply carriage : eretan pembawa
supply circuit: antaran pembawa; sir
kuit pengisi
supply current: arus pengisian
supply frequency : frekuensi jaringan
supply main: antaran pembawa; antar
an pengisi
supply meter : meter pemakaian
supply pipe : pipa pemasukan; penca
bangan; pipa pembawa
supply point: titik pengisian
supply pressure: tegangan pemakaian
supply station: sentral listrik

surface contour
supply system: sis tim pemakaian; sis
tim pengisian
supply terminals : jepitan pengisian;
terminal pengisian
supply valve : katup pembawa; katup
pengisian
support: menupang; tumpuan; menun
jang; kuda-kuda
support arm : lengan penunjang
support column : tonggak tumpuan
support pressure : reaksi titik tumpu
an
supporter : penganut
supporting : penahan; penumpuan
supporting beam : balok dukung
supporting insulator : insulator pena
han
suppose : mengumpamakan
supposition : dugaan
suppress : menekan; menindih
suppressor grid : kisi tangkap
suppression : penekanan; penindihan
supra conductivity : daya antar supra
surcharge: membebani; menjenuhkan
lanjut; memanaskan lanjut
surd : tak terukur; bilangantakteratur
surface: meratakan; melicinkan; bi
dang; bagian luar
surface active : aktif kapiler
surface activity : daya aktif kapilir
surface area : bidang; permukaan
surface capacity: kapasitas muka; ka
pasitas bidang
surface casing: selubung atas
surface condensation: kondensasi mu
ka; kondensasi bidang
surface condenser: kondensor mUka .
kondensor bidang
surface condensing engine: mesin de
ngan kondensasi muka; mesin dengar_
kondensasi bidang
surface contour : garis tinggi

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

suspension lamp lJ

surface damage

~,

surface damage: kerusakan permuka


an
surface density : densitas bidang
surface gauge: gores paralel; blok go
res
surface grinding machine: mesin asab
rata
surface intergral : integral bidang; in
tegral muka
surface magnetisation : magnetisasi
bebas
surface mining : tambang terbuka
surface of contact : bidang singgung
surface of fracture : bidang patahan
surface planer: mesin ketam kayu; mesin perata kayu
surface plant: bangunan luar tambang
surface plate : pelat perata
surface stud : kontak jalan
surface subsidence: nendatan permu
kaan
surface survey : survei permukaan
surface tension: tegangan bidang; te
gangan muka
surface unit : satuan luas bidang
surface water: air permukaan; air atas
surfacing : membubut rata
surtacing machine : mesm arab perata
surfactant : zat aktif kapiler
surfusion : peleburan
surge: denyutan arus; ombak tinggi;
kenaikkan mendadak
surge impedance: impedansi karakte
ristik
surge on : rnenggelombang; berombak;
tekanan mendadak
surge pipe: pipa lepas tekanan menda
dak
surge tank : tangki lepas tekanan men
dadak
surgery : ilmu bedah; kamar bicara
dokter

i~~
~

surmounted arch: busur yang ditinggikan


J
surplus : kelebihan
(',
~~!
surplus gas : gas sisa (lebih; surplus) ft,
surrogate : tiruan; pengganti
-.s
surrosion : penambaban bobot oleh ko- ~.
roSl

,,~

surround: mengelilingi; dilingkungi; G:


dikitari
~
surrouding : sekitar
surve of table: meja masak
h
survey: pengukuran; pemeriksaan; pe- C
f,?
nyelictikan; inspeksi
~.
surveyor : ahli ukur tanab
surveying : ilmu ukur tanab
surveying chain: rantai ukur (tanah)
surveyor : juru ukur tanah; inspektur
surveyor's house: gubug direksi (pem
bangunan)
susceptibility : kepekaan instrumen
susceptible : peka; kepekaan
suspend : menggantungkan; memutus
kan; menghentikan sementara
suspended arch : busur bentangan te
ngah
suspend bond : las gantung
suspended railway : jalan kereta api
gantung; lintas kereta api garrtung
suspended well : sumur tertahan
suspension : penggantungan; pemutus
an; gantungan
suspension ball : bola suspensi
suspension bow : sengkang gantung
suspension brace : sengkang gantung
suspension bridge: jembatan gantung;
jembatan rantai
suspension clay : suspensi lumpur
suspension clip: sengkang gantungan
suspension furnace : silinder api be
rombak
suspesjon isolator : isolator gantung
suspension lamp : lampu gantung

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

j
,?
,~

~"
.~

'--

'~

-l

,J
(~

v
3'
~

"

r~
'J

switch cover

suspension loop

tor bakar)
suspension loop: sengkang gantung
suspension pipe : pipa gantung
. swift : tukul kayu
swim: berenang; merapung
suspension rod : batang gantungan

swimming belt: baju pelampung; ikat


suspension strip : jalur gantungan

pinggang renang; sabuk renang


suspension tube: tabung dukung; pipa
swimming bladder : pundi-pundi pe
dukung
suspesion wire : kawat gantung
lampung
sustainable development: pembangun swimming pool : kolam renang
swine stone : batu kapur busuk
an berkelanjutan
sustained oscillations: getaran-getaran swing : berayun
swing aron : lengan pengayunJpemutar
tak diredam
sustained wall: dinding tupang; din- swing axle: poros putar; poros ayun
swing bolster truck : bogi balok ayun
ding sokang
sustained wave: gelombang terus-me swing bolt : baut engsel
nerus
swing bridge : jembatan putar
sustainer : penopang; penyokong
swing deck: geledak putar
swage: landasan tempa; pel ana tempa swing door: pintu angin; pintu berpe
swage block: paron pelana; blok pelana
gas
swing gate: pagar putar (kayu)
swage head: kepala lantakan paku ke
ling
I swing jaw: rahang ayun
swaging machine : mesin palu
swing screen: saringan kocok; tapisan
swallow tail : sambungan bayang
kocok
swing lever: tuas putar/ayun
swamp: rawa; paya
swipe : engkol
swamp ore: bijih rawa
switch: sakelar; menghubungkan; lidah
swamp shooting : peledakan gambut
swamping resistance : hubungan pen
wesel; regulator (pembakar gas)
dahuluan dengan koreksi suhu
swicth arm: lengan penghubung; eng
swarf : sudip; ikal
kol penghubung
sway brace: batang anti goyang (untuk switch attendance : pelayanan wesel
menahan angin)
switch base: sa
kelar kaki
sweat : keringat
sweated joint : sambungan solder (ra switch blade: Ji- ~=~~IIJII=!~
dio); sambungan patri
dah-lidah per
gantian
sweep : sapu; pendayung panjang
sweep circuit: dasar waktu (osilograp) swicth board :
sweep saw : gergaji busur
papan hubung
switch board
sweep second hand: jarum detik besar switch board at
tendant : penjaga papan hubung
sweeper : menyapu; pembersih
sweeten : dimaniskan; dibebaskan dari switch board instrument : instrume:
papan hubung
bau (bensin)
switch box : kotak pemutus hubung2-:-_
swell: mengembang; memuji
swept : volume volume langkah (mo switch cover: kap; sakelar; tittup sak;:I

Kamus Teknik Leng k ap Edisi Terbar ~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

switch desk
lar
switch desk: meja penghubung; desk
penghubung
switch gear: saklar wesel; lengkapan
penghubung; alat-alat penghubung
dan pembagi
switch handle : engkol penghubung
switch hook : kait telepon
switch in : menghubungkan (listrik)
switch in parallel : hubungan paralel
switch into circuit : menghubungkan
switch lamp : lantera pergantian
switch leading to the left : pergantian
kin
switch leading to the right: pergantian
kanan
switch lever: tuas wesel; handle wesel;
gagang pergantian (saklar) ; engkol
penghubung
switch lock : gerendel wesel
switch machine: mesin wesel; penyetel
wesel
switch man : tukang putus hubung;
operator putus hubung; tukang pindah
rei; penjaga wesel
switch off: memadamkan; mematikan
. hubungan
switch offposition : kedudukan hubu
ngan terputus; posisi hubungan terpu
tus
switch on : menyala; menyambungkan;
hubungan; menghubungkan; mema
sang (lampu radio)
switch on position : posisi terhubung
switch over : pemindahan hubungan
switch over transformer: transforma
tor dapat tukar hubungan
switch position : posisi terhubung
switch position indicator : indikator
posisi saklar
switch rail : wesel
swicth resistance: resistansi penghu

symmetrical winding D
~.

,R'.

bung ; hambat penghubung


;
switch rheostat : reostat engkol
~
switch rod : batang tarik wesel
G
-"
switch rol : rol penghubung; canai
penghubung
~
~.
switch signal tower: rumah sinyal; ru- ~
mah semboyan
~.
';':
switch socket : soket sakelar
R
switch stand: semboyan wesel; tanda ~
wesel
c.
switch tank : bak wesel
c
Cr,
switch tongue : lidah wesel
switch track : jalan reI wesel; sepur l~<
wesel
switch wheel: rada penghubung
switched off : dimatikan
switching aparratus : pesawat hubung
switching engine : lokomotif langsir
switching network : jaringan penghu
bung
switching resistance: hambat penghu
bung; resistansi penghubung
switch station : stasiun penghubung
(listrik)
swivel : tap poros
swivel bend : lengkung dapat berputar
swivel bridge : jembatan putar
swivel chair : kursi putar
swivel pin : pena fuse
sword : pedang
sword cutter : pedang pemotong
syenite : senit
syelable : suku (kata)
sylvanite : silvanit
sylvine : silvin
symbol : tanda; lambang
symmetric : setangkup; simetris
symmetrical curve : lengkungan sime
tris; lengkungan setangkup
symmetrical voltage: tegangan setang
kup ; tegangan simetris
symmetrical winding: lilitan simetris;

K amus Te k nik Lengkap Edisi Terbaru

l'

'h

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

symmetrize
~

..::,"
~

gulungan setangkup

symmetrize: dibuat setangkup

symmetry : setangkup

symmetry axis : sunribu simetri

symetry plane : bidang simen


sympton: gejala
sychronism : serempak; sinkhronisma
synchronism indicator: indikator sing
kron
synchronization: sinkhronisasi
synchronization arrangement : per
lengkapan sinkhronisasi
synchronize: disinkhronisasikan
synchronizer: aparat sinkhronisasi;
perlengkapan sinkhronisasi
synchronizing lamp lampu fasa
synchronizing power: tenaga sinkhro
nisasi
synchronoscope : sinkhronoskop
synchronous : serempak
synchronous alternator : generator
sinkhron
synchronous asynchronous motor :
motor induksi yang disinkhronisasi
kan
synchronous capacitor : kondensator
sinkhron
synchronous condenser : kondensor
sinkhron
synchronous converter: konvertor sin
khron mesin listrik
synchorous generator : generator sin
khron
synchronous machine: mesin sinkhron
synchronous motor : motor sinkhron
synchronous phase modifier: kondensator sinkhron
synchronous reactance: reaktansi sin
khron
synchronous speed : kecepatan sin
khron
synctinal axis : sumbu sinklinal

table cover
syncline : sinklin
synthesis: sintesis; susunan
synthetic: sintesis; timan; buatan
synthetical resin : damar buatan
synchetical rubber: karet buatan; karet
sintensis
synthetize : menyusun; diolah sintetis
syntonization : sintonisasi (telegrafi);
penyetalan
syntonize : penyetelan
syntonous : disetalakan (telegrafi)
syphon : sifon
syren : sirena
syringe : semprot
syrup : s irop
syrupy : seperti sirop
system : sistim; cara
systematic : sistimatis
systematization : sistematisasi
systematize : membagi sistimati
system of accumulator : sistematis
system of polar axes : sistim sumbt:
laitub; sistim poros kutub

o
T
t
,pr
'"'i_~

CJ

:;1

=
~~
'.I

T-aerial : antena bentuk T


T-antena : antena berbentuk T
T-bar : besi T
T-beam : balok T; profil T
T-bolt : baut T; baut berbentLik T
T-iron : besi T
T-joint : las T; sambungan model T
T-section : profil T
T-spanner : kunci sok
T-steel : baja T
T-square : mistar gambar
table: meja
table bell: lonceng meja
table brush: sikat meja
table carriage : pengantar meja
table cover: tutup meja; taplak mej::

Kamus Teknik Leng k a'P Edisi Terbar _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

table drilling machine


table drilling machine : mesin gerek
meja; mesin bor meja
table flap: papan meja lipat
table flotation : flotasi meja
table lamp : lampu meja
table leaf: daun meja
table line: garis/tepi meja
table of colours : tabel cat; tabel warna
table of contents: daftar isi; ihtisar isi
table planning machine : bangku ke
tam meja
table push: kontak meja
table saift : garam meja
table set : pesawat meja
table spoon : sendok makan
table telephone : telepon meja
table top: daun meja
tablet : tablet
tabouret : kursi rendah tanpa sandaran
tabular: secara tabel; disusun dalam
daftar
tabulator : peturBuk kolom pada mesin
tile
tache : kait; gesper
tacheometer : takhimeter (alat pengu
kur tanah)
tachograph : alat pencatat kecepatan
putaran
tachometer : takometer
tachymeter : pengukuran tanah
tachymetry : takimetri
tack: paku halus; pertekat tali untuk
menaikan layar
tackiness : kelekatan
tack welding : las lekat; las tern pel
tacking rivet: paku keling sementara;
paku semat
tackle: takal; kerekan; katrol
tackle block: blok kerekan; blok takal
tackle hook: kait taka!
tackle lorry : gerobak takal
tackle pendent block: blok gantungan

tamping roller

t9

r;-

(takal)
take fIre : terbakar; rnenyala
take from: mengambil dari; mengura- (j
ngi (hitungan)
rt.
take in aerial : memasukkan antena
take in tow: menyeret (kapal)
;;
take off: membuka; mengambil
J
take out : mengeluarkan
R
take to pieces : membongkar; merucat ~
take off: naik (pesawat udara)
take off roller : rol pemasukkan
,.
take off run : ancang-ancang naik (pe- ~~
sawat udara)
take off thrust : gaya dorong pemberangkatan; gaya tank pemberangkatan T
talbot furnace : tungku talbot
talc : batu talk; tanah talk
t~learth : tanah talk
talcum powder: bedak talk
talcky : seperti talk; mengandung talk
tall boy: cerobong tinggi
tallow : gemuk bubuk; lemak talk; le
mak lilin
tallow candle : lampu lilin
tallow chandler : tukang lilin
tallow cup: kap lilin
tallow dip : lampu lilin
tally : label hi in
talon: talon; buku panjang; bukuyang
dilekatkan pada andil untuk menda
patkan kupon baru
talus : tebing lereng
tamman furnace : tungku taman
tamp: memadat; memancang (tanah)
tamped concrete: beton tumbuk
tamper : penumbuk pneumatik; pema
dat pneumatik
tampin : pembuka pipa; peluas pipa
tamping: juru isi lubang ledak
tamping rod: batang pemadatan lubang
ledak
tamping roller: mesin gilas tumbuk

K amus Teknik lengkap Edisl Terbaru

r=

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

tampion

tap

"\l

tampion : sumbat
gerobak tangki
.;: tan: berwama coklat; menyarnak
tank circuit: untai tangki; sirkuit tangki
tandem : tendem; berurutan; satu di tank condenser : kondensator lingkar
(radio)

belakang yang lainnya


tank container : tangki muatan

t- tandem engine : mesin tandem


'~ tandem exchange: sentral tandem (te
tank engine : lokomotif tender

tank farm : rumpun tangki

,~
lepon)
,j' tandem roller : mesin gilas tandem; tank gauging : pengukuran tangki

mesin gilas dengan roda-roda yang tank outfit : perlengkapan tangki

berurutan pada lintasan yang sarna . tank sheet iron : pelat besi tangki
tang : ujung pisau
tank ship : tangker
tangent : tangen; garis singgung
tank sludge : edonan tangki
tangent law : dalil tangen; kaidah ta tank sprayer : tangki sembur
tank station: stasiun pengisi bahan ba
ngen
kar
tangent plane : bidang singgung
tank steamer: kapal pengangkut mi
tangent scale : skala tangen
tangent screw : sekrup sete! halus
nyak
tangent quadrangle: segi empat garis tank trailer : truk angkut tangki
tank truck: mobil tangki; gerobak ke
garis singgung
tel; truk tangki
tangent table : daftar tangen
tank strapper: penera tangki; juru tel<.
tangent wedge : pasak tangensial
tangential : menurut garis singgung
tangki
tank 'table : tabel tangki
tangential : percepatan tangensial
tangential circle : lingkaran singgung tank van: gerobaktangki; gerbong mi
nyak
tangential force : gaya tangensial
tangential movement of electron: gaya tank wagon:

elektron tangensial
gerbong mi

tangential oscillation : getaran tangen


nyak

tankage: kapa

sial
sitas tangki

tangential pressure diagram: diagram


tangensial
tanker : kapal

tangki
tangential r esistance : tahanan tangen
tannery : pengulitan; tempat men. >
sial
tank : bak; bejana; bak cadangan; ketel;
mak; tempat pemintalan tali

reservoar; tang
tannic acid : asam samak; tamin

tank ballons : balon tangki


tannin : asarn samak

tank battery: baris tangki; banjar tang


tantalite : tantalit

ki
tantalum: tantalum

tank boat : kapal tangki


tantalum lamp : larnpu tantalum

tank boiler : ketel tangki


tap : mencerat; menampung; me

tank bottoms : minyak dasar tangki


tong; uliran; mengukir; pemutar : 0
tank car : mobil tangki; gerobak ketel;
krup; takikan
~tJ

Kamus Teknik Le ngkap EdiS! Terba r_

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

tap bolt
tap bolt : baut tap
tap cock : keran pencerat
tap hole : lubang tap
tap pin : pena tap; ujung tap
tap pressure : tekanan tap
tap rivet : paku keking
tap water : air saluran
tape: pita
tape line : pita ukur
tape perforator : alat pelubang pita
tape recorder: pesawat dapat merekarn
suara serta mendengarkannya kemba
Ii; musik pita; pencatat pita
taper: tirus; menirus; meruncing; ko
nis kerucut
taper auger : bor sendok runcing
taper bolt: baut tirus
taper file : kikir tirus; kikir runcing
taper flat file : kikir picak dan runcing
taper key : pasak runcing; pasak tirus
taper pin : pena runcing; pena tirus
taper plug: sumbat tirus
taper reamer : bor peluas
taper screwing: memotong ulir sekrup
tirus
- taper slot : alur bentuk trapesium
taper tap : tap potong ulir tirus
taper turning : membubut tITUS
taper washer : pasak gelang
taper wise : menirus
tapered flange beam: balok flens tirus
tapered washer : cine in tutup tirus
tapioca : tepung yang terbuat dari ubi
kayu
tapper: ungkit katup; bubungan; cakra
bubungan
tapping : pencabangan (listrik)
tapping bar : batang tap
tapping hole: lubang tap
tapping machine: mesin potong ulir
tapping knife : sadap
tapping point : titik pencabang

tare weight
tapping side: samping (sebelah); pe
ngetapan
tapping switch: sakelar cabang; sakdar 0
-'
tingkat
tar : ter; aspal; belangkin
tar barrel : tong ter
~
,>
tar board : karton ter
, ::,
tar boiler: ketel masak ter; tempat rna- (~
sak ter
}
-~
tar brush : kuas ter; sikat ter
~"
tar burner : pembakar ter
rh
tar cistera : bak ter; bejana ter
ftar destillate : distelat ter; ter yang diperoleh deogan penyulingan
tar destilation : destilasi ter; penyuli- T
ngan ter
tar extra tor : ekstrator ter
tar macadam : batu pecahan yang dii
kat dengan ter; makadam ter
tar macadam spreader : tukang hampar ter makadam
tar mastic : mastik ter
tar matic : masuk ter; damar pohon
tar oil : minyak ter
tar paving : lapis j(!.lan ter
tar pavior : tukang sembur ter jalan
tar pit : surnur ter
tar pot : periuk ter
tar sand : pasir belangkin; pasir ter
tar separator: pemisahan ter; seperator
ter
tar soap : sabun ter
tar spraying vehicle : oto penaburter
tar spreader : tukang ter jalan; tukang
sembur ter/aspal uotuk jalan
tar tank : tangki ter
tar tank truck : gerobak angkut ter
tar vapour : uap ter
tar water : air ter
tar weight : bobot ter
tare : tara; berat pembungkus
tare weight : bobot tara

'( a m u s T e k n i k . Len g k apE dis i T e r bar u

<~
~.

==

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

" target

:~

to

target: garis singgung


-.. target lamp : lampu sasaran
target plane : bidang singgung

i...
~

,\

tariff: tarif

'~ tarnish: kabut

tarred board : karton ter

tarred rope : tali yang diter

L tarred paper : kertas ter


'I)

?, tarry : mengandung ter


'v

tarvia: makadam ter


tarviated : diikat dengan ter
task master: pemberian pekerjaan bo
rongan

task paper : kertas reaksi

task system: sistem kerjaborongan


task work : kerja borongan
taste : mengecap/mencoba
taster: gelas percobaan
taut: kencang; tegang; kejat
tax : pajak; cukai
taxi: taksi
taximeter : taksimeter; alat pengukur
waktu dan jarak yang ditempuh
tea cannister : peti teh
teak : kayu jati
teak wood : kayu taek; kayu jati
team: regu
teapot : teko
tear: robek; rengat; retak; air mata
tear gas : gas air mata
tear gas born : born gas air mata
tear shell: granat gas air mata
tear sheet : nomor bukti
teaser : mesin persiapan pinta!
teaser winding: gulungan shunt; lilitan
bantu
technical : tehnis
technical chemistry: ilmu kimia tehnis
technical drawing : menggambar yak
(kejuruan) menggambar keahlian
technical education: pendidikan keju
ruanl pendidikan tehnik

telecommunication system
technical effect : efek tehnik
technical institute: sekolah menengah
tehnik; sekolah tehnik menengah
technical journal: majalah kejuruan;
majalah yak
technical language : bahasa tehnik
techincalliterature : literatur kejuruan:
literatur tehnik
technical periodical : majalah tehnik
technical school: sekolah tehnik
technical science : ilmu pengetahuan
tehnik
technical term : istilah tehnik
technical terminology : nama tehnik
technical university: uniyesitas tehnik
technician: teknisi; ahli tehnik
technicist : teknisi
technics : tehnik
technics of measurement : teknik pe
ngukuran
technique : tehnik
technological : tehnologi
technological chemistry : ilmu kimii:
teknologi
technologist : ahli teknologi
technology : teknologi; ilmu tehnik
techtonics : tektonik; hal yang berht:
bungan dengan ilmu yang mempela
jari geseran lapisan bumi
teeming : ekstraksi
teemings : ekstrak
teeter : pelat T
tegula : genteng
tegument: bungkus; tutup kulit
tele : awalan yang menyatakan jar'
jauh
telecast: siaran jarak jauh (teleyisi)
telecommunication : telekomunikas :
perhubungan jarak jauh
telecommunication system : jaring;c
telekomunikasi; sistem pengukur2.. "
jarak jauh

Kamus Teknik Lengka lP E d isi Terbar _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

telecontrol
telecontrol : pengaturan dan jarak jauh
telecontroled : diatur dari jarak jauh
telecontroled power station: pusat te
naga kontrol jarak jauh
telefonkan : sebuah perusahaan jennan
yang membuat alat-alat telegrafi dan
telepon
telegram: telegram; surat kawat
telegraph apparatus: aparat telegrap;
perlengkapan telegraf
telegraph administration: administra
tif telegram
telegraph cable : kabel telegraf
telegraph code : kode telegraf
telegraph commutator : komutator
telegrap
telegraph construction : pemasangan
telegrap; konstruksi telegraf
telegraph form: surat isian untuk tele
graf
telegraph installation : instatasi tele
graf
telegraph instrument: instrumen tele
graf; aparat telegraf
telegraph insulator : isolator telegraf
telegraph key : kunci telegraf
telegraph line: lin telegraf; saluran te
legraf; lini telegraf
telegraph network: jaringan telegraf
telegraph office : kantor telegraf
telegraph operator : operator telegraf
telegraph plant: jaringan telegraf; pe
masangan telegraf; instalasi telegraf
lelegraph pole: tiang telegraf
~elegraph post: tiang telcgraf; pos tc
legraf
:elegraph register : pesawat telegraf
:elegraph repeater: pengulang telegraf
:elegraph service: dinas telegraf; urus
an telegraf
~elegraph signal: sinyal telegraf; sem
boyan telegraf; tanda telegraf

telephone bell (\)


~.

telegraph station: setasiun telegraf


telegraph switch board : saklar telegraf; komulator telegraf
telegraph system: sistim telegraf; jaringan telegraf
telegraph wire: kawat telegraf
telegrapher : operator telegraf
telegraphic : telegrafis
telegraphic alphabet : abjad telegraf
telegraphic error : kesatahan telegraf
telegraphic operator: operator telegraf
telegraphist : telegrafis
telegraph one : telegrafon
telegraphy: telegrafi; itmu pemberitaan
dengan melalui kawat
telegraphy diplex : telegrafi dipiek
telegraphy duplex : telegrafi dupiek
telemeter: alur ukur jarak
telemetering : pengukur (pada) jarak
jauh
telephograph : telegraf; foto yang di
ambil dengan menggunakan alat tele
foto
telephographer : telegraper; orang
yang bertugas mengambil potret de
ngan menggunakan telefoto
telephone: telepon; pesawat penerima
dan pengirim berita melalui kawat dari
jarak jauh
telephone administration: administra
si telepon
telephone alarm : lonceng telepon;
giring-giring telepon
telephone apparatus: pesawat telepon
telephone block system : sistim blok
telepon
telephone book : buku telepon; buku
nomer-nomer telepon
telephone booth : sel telepon
telephone box : sel telepon; kamar te
lepon
telephone bell : lonceng telepon

(, amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

~,

~'
~

.;

(\'

~~!

r!,

:;
,~'
(~
~

'~

r.
eb
~

=
~'

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

,.c., telephone bridge

~0
,~

~
~

.~
.~

,S
~
~

S
'"
:j

i}
5':5
T

telescope screw

telephone bridge : jembatan telepon;


titian telepon
telephone cabinet : lemari telepon
telephone cable : kabel telepon
telephone call : percakapanJpembicara
an telepon
telephone call box : sel telepon
telephone station : sel telepon
telephone charges : ongkos telepon
telephone clamp : kait telepon
telephone communication: komuni
kasi telepon; semboyan telepon

tele.p hone condenser: kondensor tele


pon

telephone connection : sambungan te

lepon; hubungan telepon


telephone cord : tali telepon
telephone directory : penunjuk tele
pon; buku telepon
telephone distric : wilayah telepon; dis
trik telepon
telephone engineering: tehnik telepon
telephone exchange : kantor telepon;
sentral telepon
telephone induction coil : kumparan
induksi telepon; koil induksi telepon
telephone installation : pemasangan
telepon; instalasl telepon
telephone line: lin telepon; saluran te
lepon
telephone network: jaringan telepon
telephone number : nomer telepon
IC.JcbpODC Dnm.J)CL ! IJDIDeL fc]cbOIJ

CajffiOire -Q';'[;ork: -j;;i~;;-~;i;:~-telephone number : Domer telepon


telephone office : kantor telepon
telephone operator : operator telepon
telephone plant : instalasi telephone

telephone pole : tiang pole

telephone post: pos telepon; tiang te

lepone
telephone receiver : tanduk telepon'
pesawat penerima telepon; corong te~
lepon
telephone relay: relai telepon

Ka m

US

telephone repeater : alat penguat tele


pon
telephone service: dinas telepon; urus
an telepon
telephone set : pesawat telepon
telephone signal: sinyal telepon; alarm
telepon; semboyan telepon
telephone station : setasiun telepon
telephone switch: kait telepon; sakelar
telepon
telephone system: sistim telepon
telephone technics : tehnik telepon
telephone traffic: lalu lintasl perhu
bungan telepon
telephone transmitter: penyiar telepon
telephone transmiting : penyiaran tele
pon
telephone trunk line : lin induk telepm:.
telephone wire : kawat telepon
telephone working : perusahaan tele
pon; dinas telepon
telephonic: dengan perantaraan telepo::.
telephonic apparatus: pesawat telepoD
telephonograph : telefonograf
telephony : teleponi
telephoto: telefoto; pengambilan potre:
dari jarak jauh
telephoto lens: telelensa; lensa telefotc
telephotography : telefotograti
telepprometer : telepirometer
telescope: teropong bintang; teteskop
telescope funnel : cerobong teleskop
FCJl:gr.obc IITITITq ! CC.lOf)OVF:. LC7C2yo b
~-77~::-~."7~xicpfi(ffkc({
~~

-- .. ..

telescope: teropong bintang; tetesko~


telescope funnel : cerobong teleskop
telescope gas holder: tempat gas teles
kop
telescope level instrumen : sifat date:
pakai teleskop
telescope wj~romftfr : mirrometef' fe
leskop sebagai pelengkap dari tele;s.
ko~ sifat datar untuk pengamatan y<u: :-
teblh teliti

telescope scale : piringan teleskop


telescope screw : sekrup teleskop

Teknik L e ngkap Ed i si Terbar _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

telescope stand
telescope stand: kaki teleskop; stand
teleskop
telescope table: meja sorong teleskop;
meja tarik teleskop
telescope tabler : meja tarik teleskop
telescopic (al) : dengan perantaraan te
leskop
telescopic ladder: tangga tarik teleko
pis
telescopic mast : tiang teleskopis
telescopic pipe : pipa teleskopis
telescopic piston : torak teleskopis
telescopic stand : kaki teleskopis
telescopic wing : sayap teleskopis
telescriptor : teleskriptor; mesin tulis
telegrap
teleseparation : pemisahan dari jarak
jauh
teleseparator : alat pisah jarak jauh
telestudio : studio (televisi; radio)
teletorium : studio (televisi; radio)
teletron : tabung sinar katode untuk te
levisi; teletron

teletype : teleks

" teletype write : sebuah alat telegrafi


yang dapat mengmm sinyal-sinyal de
ngan jalan menekan huruf
television : televisi
television amplifier: alat penguat tele
visi
television board casting transmitter:
penyiaran televisi
television image : bayangan tetevisi
television lamp : lampu televisi
television picture tube: tabung gambar
televisi
television receiver : pesawat penerima
televisi
television transmitter: pemancar tele
visi

television tube : tabung televisi

televisor : penerima televisi

temperature needle
telex : telegram
telex system : sistim teleks
telfer : monorel; lintasan reI tunggal
telinite : telinit
tell tale : instrumen pencatat
tell tale light: lampu instrumen pencatat
tellurium: telurium; Te
telpher line : kabel udara; kabel gantung jalanan kereta api
telpher way : kabel udara
telepherage : pengangkutan monoret;
pengangkutan melalui kabel yang
bergantungan di atas
temper : derajat kekerasan; membiru
(baja) menyepuh keras (besi); melu
nakkan; mencampur
temper brittlenness : kegetasan tem
per
temper carbon : karbon getas
temper colour : warna percobaan (10
gam)
temper harding : pengerasan temper
temperate: derajat panas; suhu tempe
ratur
temperature: derajat; panas; suhu
temperature balance : keseimbangan
suhu
temperature coefficient : koefisien
temperatur
temperature control: pengaturan suhu
temperature curve : garis temperatur;
lengkungan temperatur
temperature detector : detektor suhu
temperature difference : beda suhu;
beda temperature
temperature gradient : landas suhu
temperature fluctuations : naikturun
temperatur
temperature indication : penunjuk
temperatur
temperature needle : jalur pengatur

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

~Q

~
1::.

"
J
~

n.

-'\!
it.
-E

~.
~.

,~

R
~

1
;b
~~
~~

=
~.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:...~

,~3
~
,,}

,"

~
()

'~"

~~_
,,-I
~.,

:~

f~
tj

=
'I'

tension dynamometer

temperature regulator
temperatur
temperature regulator: pengatur tem
peratur
temperature stress: tegangan tempera
tur; tegangan yang timbul karena pe
rubahan suhu
temperature steel: baja sepuhan (ke
ras)
temperature-time curve : kurva tem
peratur-waktu
tempering : temper
tempering colour: wama perubahan;
wama peralihan
tempering furnace : dapur sepuh ke
ras; dapur temper
tempering powder: serbuk pengerasan

tenacay : kekenyalan; kuat tarik; tega


ngan tertinggi pada pengujian tarik
tend: memelihara; melayani
tend a machine : melayani mesin
tender: empuk; 1embut; pemborongan;
penjaga; tempat persediaan kayu di
betakang tokomotif; kendaraan peng
angkut pipa; penawaran
tendterer : peserta penawaran; -peserta
tender
tenemeat house : rumah sewa ; blok
rumah-rumah viet
tennantite : tenantit
tenon : cerat; tutup cerat
tenon and mortise joint : pelekatan
puncak; sambungan pakai pena dan

tempering test: test kekerasan; perco


baan kekerasan
templete : pelat temper
templet: sablon; mal; kayu model; con
toh
temporary : sementara; tak tetap; tak
kekal
temporary bridge : jembatan perto
longan; jembatan darurat
temporary building: bagunan tambah
an; bangunan darurat
temporary deformation : perubahan
bentuk sementara
temporary hardness : kekerasan se
mentara (air)
temporary house : rumah darurat/se
mentara
temporary magnet: magnit sementara;
maknit tak tetap
temporary railway : lintas sepur se
mentara; sepur perto
temiporary seivice : pengusahaan se
mentara
temporary shed : bangsal tambahan
tenacious: lekat; kenyal; liat; alot; kuat

tenon and slot mortise: gabungan pa


kai pena dan aluran_
tenon saw: gergaji tenon; gergaji tap
tenorite : tenorit
ten sible : dapat diregang
tensibility : sifat dapat cliregang
tensik : dapar diregang
tensile apparatus: aparat penarik; apa
....
rat pengencang; pesawat perenggang
tensile fibre : sabuk tarik
tensile force : gaya regang; gaya tarik
tensile load : beban tarik
tensilestrain : tarikan ; regangan; per
panjangan relatip
tensile strenght : kekuatan tarik; kete
guhan tarik
tensile stress : tegangan tarik
tensile test: percobaan tarik; testa tarik
tension: desakan (udara; zat cair) tega
ngan tali; tekanan; desakan; tarikan
tension curve: garis tegangan; leng
kungan tarikan
tension diagram : diagram tegangan
tension drum : rol peregang
tension dynamometer : dinamometer

IubailG

Kamu s Teknik Lengkap Edisi Terbar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

tension fall

.,

tank
tension fall : pengurangan tegangan
tension insulator: isolator peregang
tension member : kawat peregang;
batang tank
tension of the inains : teganganjaring
an
tension of the steam : tegangan uap
tension plate : pelat tegangan
tension pulley: rol peregang; puli pe
regang
tension regulator: regulator tegangan
tension resonance: resonansi tegangan
tension rise : kenaikan tegangan
tension rod : batang tarik
tension roller : rol peregang
tension series : deret desakan
tension sleeve : mur sambung tegang;
mur dengan ulir berlawanan dengan
uhr kanan pada satu ujung dan ulir
kiri pad a ujung lainnya; untuk me
nyambungkan duia batang dengan
meregangkan batang yang disam
bungkannya
tension spring : pegas peregang
tension test: testa tarik; percobaan te
gangan
tensor: tensor; mudulus; alat penank;
alat pengencang
tensor analysis : analis tensor
tensor calculation : hitungan tensor;
kalkulasi tensor
tensor calculus: kalkiflasi tensor; hitu
ngan tensor
tensor field : me dan sensor
tent : tenda; kemah
tent bed : tempat tidur lapangan
tent car: kereta tenda; kereta kerna'h
tent cloth: kain tenda; layar tenda
tent deck : tutup tenda
tent part : persepeluhan
tent peg : tiang untuk pasang

terminating impendance

(9.

~.

tent pale : tiang tenda


"

tentacle: alat; peraba

tenter: bingkai peregang; mesin pere- (~


-~
gang
rL
tenter hook: kait peregang
tepid: ngilu kuku; suam
terbium : terbium Tb
':':
term : suku; angsuran; jangka waktu
(.;:
terminal: api penghubung; jepitan ku- ~
tub; ujung; stasiun akhir
terminal block: papan jepit; papan je- ;b
pitan; blok jepitan
~_
"
terminal board : papan jepitan
~.
terminal bolt : baut jepit
terminal building: bangunan setasiun;
pelabuhan uctara
terminal clamp: jepitan ujung; termi
nal ujung
terminal exchange : sentral akhir (te
lepon)
teminal face: bidang ujung
terminal impendance : impendansi
penutup (listrik)
terminal insulator : sekat jepitan
terminal joint : las titik; titik sambung
an
terminal nut : mur penyambung
terminal pin : pena kontak
terminal plate : pelat kontak
terminal pressure: tegangan ujung
terminal screw: sekrup terminal; se
krup jepitan
terminal satation : setasiun akhir; sta
siun sepur; buntu
terminal tension : tegangan kontak;
tegangan jepitan; tegangan pangkal
kutub
terminal velocity dive: tukikan dengan
kecepatan akhir (pesawat udara)
terminal voltage : tegangan jepitan
terminate: membatasi; mengak.1-tiri
terminating impendance : impendansi

Kamus T e knik Leng k ap Edisi Terbaru

';2

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

test plug

.E termination

~~

'~

~j.J

.;l
;,

';.(

,'~
~
.~,

,~

(":,v
J'
:i

Jr'"
.J

=;
T'

penutup

termination: berakhir; pembatasan im


pedansi penutup.akhir
terminus: stasiun penghabisan; stasiun
jalan reI mati; titik ujung
terminus station: stasiun sepur buntu;,
stasiun akhir
termolecular: terrnolekular
ternary alloy : paduan temer
ternary system: sistem temer
terpentine: terpentin; minyak cat
terpentine varnish : femis terpentin
terpineol: terpineol (kimia)
terrace: tingkat; teras
terracottta: nama sejenis bahan yang
terbuat dan tanah liat yang dibakar
terrazzo: teraso; granit buatan
terrestrial : mengenai dunia atau bumi
terrestrial field : medan bumi
terrestrial globe : bulat bumi
terrestrial magnetion : magnetisma
bumi
terrestrial magnetion pole : kutub
magnestima bumi
territorial: teritorial; mengenai daerah
hukum (s)latu negara)
territorial waters : perairan teritorial
territory : daerah; bagian daerah
tertiar line : saluran ranting
tertiary period : zaman tertier
tervalent : bemilai tiga (kimia)
tessellar : bertatah; berpetak-petak
tessellated: bertatah; berpetak-petak
tessellated floor ; lantai mosaik
tessellation: pekerjaan mosaik; barang
barang dari tegel atau papan yang di
gambar dengan bermacam-rnacam
wama
test: menguji; mencoba; memeriksa;
percobaan; cobaan; ujian
test bar: batang percobaan; batang tes
ta

test bed: tempat percobaan (mesin lis


trik)
test board: papan percobaan; papan
testa (instrumen listrik)
test box: lemari kabel
test certificate : sertifikat pengujian;
sertifikat testa
test cock: keran testa; keran percobaan
tests cube: kubus percobaan I,mtuk me
nentukan kuat dengan beton; kubus
testa
test disc: cakram percobaan
test drilling : pemboran percobaan
test element: unsur penguji; elemen
penguji
test escavation : galian percobaan
test flight: terbang percobaan
test gauge: manometer testa
test glass: gelas testa; pipa gelas untuk
percobaan; tabung kimia
test heating : percobaan otak
test hook : kurung siku
test intension: percobaan tarik
test lamp : larnpu percobaan; lampu
testa
test load: beban percobaan; beban testa
test line : lintas percobaan
test number: nomor percobaan; nomor
testa
test load: beban uji
test paper: kertas testa; kertas reaksi
(pad a ilmu kimia)
test piece : batang percobaan; batang
testa
test pile: tiang percobaan; tiang testa
test pilot : pilot testa; pilot percobaan
test pin : jarum kontak percobaan
test pit: sumur uji
test pit : sumur percobaan; untuk me
nyeJidikijenis tanah atau bahan-bahan
mineral lainnya
test plug: sumbat percobaan; sumbat

Kamus Tekn k Lengkap Ed i si Terbar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

test pole

theory of electricity

~g

r
~.

~,

testa
test pole : tiang pemeriksaan
test portion: pengambilan percobaari
test pressure: tegangan percobaan; te
kanan percobaan
test record : piringan hitam percobaan
test report: laporan percobaan; lapor
an testa
test rod : batang percobaan
test run : jalan percobaan
test sample : benda percobaan; benda
testa
test sphare : bola percobaan
test tube: tabung percobaan; tabung
testa
test valve : katup percobaan
test ventil : katup percobaan
test wire : kawat percobaan; kawat
ukur; kawat testa
tested : dicoba
tester: papan suara; tukang uji; bahan
percobaan; percobaan
.

testing: percobaan; pengujian

testing battery : baterai ukur

testing floor : kamar ukur

testing installation: instalasi percoba


an; instalasi testa
testing laboratory: stasiun percobaan;
laboratorium percobaan
testing machine : mesin testa; mesin
uji; yaitu mesin yang dipakai pada
pengujian bermacam-macam kons
truksi seperti pada pengujian kuat
tank; kuatlentur; kuat desak dan lain
lain
testing voltage: tegangan percobaan;
tegangan testa
tetra : kata yang menyatakan terdiri dan
empat
tetraborate : tetraborat; piroborat
tetrafluorite : tetraflorid
tetragonal : bersudut empat

tetragonal system : sistim tetragonal


tetragonal martensite: martens it tet- -
ragonal
(')
-'-.
tetragone : segi empat; sudut empat
rt.
tetrahedral : sisi empat
tetrahedrite : tetrahidrat
tetrahedron : bidang empat
tetrode : tetroda
~:
tetrapod : berkaki empat
textil : tekstil
textile clocth : kain tenun
textile factory : pabrik tekstil
textile industry: industri tekstil
textile yard : benang tenun
texture : tenunan; barang tenunan
thallium : thallium; Ti
thatch : menutup dengan jerami; atap
jerami
thatcher: tutup jerami
thatching : jerami penutup
thenards blue : biru kobalt
thaw : cair; mencair; menjadi air
theatre of operation : kawasan operasi
theodolite : teodolit; alat pengukur
tanah untuk pengukuran sudut tegak
dan sudut datar
thenards blue: biru kobalt
theorem : Gaul
theorem of three moments : dalil tiga
momen
theoretical : teoritis
theoretical chemistry: ilmu kimia teo
ritis
theoretical combustion temperature
: suhu pembakaran teoritis
theoretical power: tenaga teoritis
theoretics : teori
theory : teori
theory of elasticity : ilmu kekenyalan;
etastisitas
theory of electricity : pelajaran teori
listrik

K a m u s T e k n i k Len g k apE dis i T e r ba r u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

theory of evaporation

theory of evaporation : ilmu uap


theory of functions : ilmu fungsi
theory of gravity : ilmu berat; ilmu
gravitasi
theory of heat: teori panas; teori kalor
theory of ions : teori ion
theory of imitation : imitasi; teori buat
an
theory or" light : teori cahaya
theory of mechanical heat : teori me
kanik
theory of probabilitas : perhitungan
kemungkinan; teori (tentang) ke
mungkinan
theory of projection : ilmu proyeksi
theory of relativity : teori realitivitas
theory of sound : ilmu bunyi
theory of tools : ilmu perkakas
therapy: terapi; rawatan untuk penyembuhan
thermal: bersifat kalor; mengandung
panas; panas
thermal boring: pemboran panas;
pemboran dengan menggunakan tem
peratur tinggi
thermal analysis : analisa thennal
themal balance : keseimbangan kalor
thermal capacity : kapasitas thennal
thermal circuit breaker : sakelar dengan pengaman tennis
thermal column : kolom panas
thermal conduction : konduksi kalor;
pengantar panas
thermal conductivity : daya antar ka
lor; daya antar panas
thermal cracking: perlengkapan thermal
thermal cross section: tampang termal
thermal current : arus kalor
thermal current interrupter: pemutus
arus panas
thermal current limiter : pembatas a-

thermal spring
rus panas
thermal cut-out : pengamanan terr.l.1is
thermal cycle : proses lingkar
thermal degree : derajat panas
thermal detector: detekdtor tennis <1<:'
dio)
thermal diffusion: bauran (difusJ) er
mal
thremal dissociation : disosiasi terIlliS
thermal effect: hasil kalor
thermal efficiency: daya guna tennis :
rendemen tennis
thermal effective: output rendemell k<
lor; hasil guna kalor
thermal electricity: listrik kalor
thermal energy : tenaga panas
thermal excitation : telaran panas
thermal expansion : ekspansi panas
pemuaian kalor
thermal factor : faktor termal
thermal galvanometer: pengukut g~L...
vanitennik
thermal instability : kemantapar . e
mal
thermal instrument: instrumen tel~~~
thermal insulation : isolasi panas
thermal limit : batas tenaga (yang) ~ -'zinkan
thermal microphone: mikrofon tey-
thermal motor : motor kalor
thermal neutron: neutron termal
thermal optirnun : optirnun panas
thermal power : daya termis ; tena~
tennis (sentral listrik)
thermal receiver : telepon termis
thermal relay : relay panas
thermal response : reaksi tennis
thermal reflning : pemumian te ..B.
thermal shield: tameng tennis ; - _
panas
thermal spring: sumber panas; sUwt~
kalor; mata air panas

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terba r ~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

thermal stability of fuel


thermal stability offuel : stabilitas ter
mal
thermal station : sentral teemis
thermal theory : teori kalor
thermal trip : relai termostatis
thermal unit : satuan kalor; satuan pa
nas
thermion : termion
thermionic : termionis
thermionic cathode: katode termionik
t.hermionic current: arus elektron;
aliran termionis
thermionic detector : detektor lampu
thermionic emmision : emisis elektron
thermionic generator : generator ter
mionis
thermionic instrument: instrumen ter
mionir
thermionic oscillator: osilator tabung
thermionic rectiefer : alat perata kato
da
thermionic relay : relai termion
thermionic tube : tabung elektron
thermionic valve : lampu radio
thermionic volmeter : pengukur volt
" termionis; volmeter tabung
thermistor : termistor
thermite Iron : besi limit; best panas
thermite welding : las termit
thermo balance: kesetimbangan termo
?hermo barometer: termo barometer
thermo battery : termo baterai
thermo chemistry : termo kimia
thermo couple : termo elemen
';hermo column : tiang termo
thermo cross : palang termo
thermo dynamic : termo dinamika;
mengenai gerak panas
thermo dynamic (al) : termo dinamis
thermo dynamic efficiency: daya guna
termis
thermo dynamic potential: potensial

thermolabile
termo dinamis
thermo dynamics : termodinamika
thermo electric : termo elektrik; mengenai tenaga panas yang disebabkan
oleh listrik
thermo electric battery: baterai termo
elektrik
thermo electric cell: elemen termo listrik (elektrik)
thermo electric converter : pembalik
termo
thermo electric current : arus termo
listrik (elektrik); aliran termo listrk
thermo electric effect : efek termo elektris
thermo electric force : gaya termo lis
trik
thermo electric multiplicator : termo
listrik multiflikator
thermo electric needle : jarum termo
listrik (elektrik)
thermo electric power : daya/tenaga
termo elektrik
thermo electric pyrometer: pirometer
torus elektrik
thermo electric series : deret termo e
lektrik
thermo electric tension: tegangan ter
mo elektrik
thermo electricity : termo elektrik
thermo negative : termo negatif
thermo osmosis: termo osmosis; pe
mindahan air secara alami dari tanah
yang dingin
thermo positive: termo positif
termo plastic : termo plastik; bahan
yang dapat dijadikan plastik dengan
cara dipanaskan
thermo regulator : termo regulator;
alat pengatur panas
thermograph : termometer pencatat
thermolabile : tak tahan pemanasan

K amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

r.

~.!

~~

--r

_\!
rf.

,$

r".

,~

(~

'~. .
i~
f.

~~)
"

=
~.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

",~ thermolysis

~~
~

i"

thermolysis : tennolisis
thermometer: tennometer; alat untuk:
mengukur panas

5 thermometer ball : bola termometer


thermometer element: elemen tenno

'";;

"~

meter

i thermometer reading: penunjukan


~,

"-11

'i_
e,
'V

~"

:;1
f"
:;)"'

'J

",..

thomas fermi differential equation


pisan batubara

thickness
thickness
thickness
thickness
thickness

of dam : tebal empangan


of flange : tebal flensa
of plate : tebal pelat
of stries : ketebalan jalur
of the coil: tebal koil kum

paran

thickness root of tooth: tebalnya gigi


thermometer scale: kadar termometer; thimble: kaus kabel
skala tennometer
thier : botol pemercontohan
~ thief alarm : pesawat alarm rampok
thermometry: tennometry
thief sand : pasir penyerap minyak
thermos: botol termos
thermoscope : termoskof
thill : lapisan lantai
thermosifon : termo sifon
thimble : mur sungkup
thermostable : tahan pemanasan se thin : tipis/encer
thin cole layer : lapisan arang tipis
dang
thermostat : tennostat
thin down : menambah cairan
thermostatic control: pengaturan ter thin fIlm : lapisan tipis; kulit
mo regulator
thin flame: nyala api tajam
thermoslatic oven : tungku tennostatik thin liquid : zat cair encer
thermostatic pyrometer : pirometer thin oil : minyak encer
thin plate : plat tipis
tennostatlk
thesis : dalil; pendirian
thin surfacing: lapisan aus jalan batua:.
theta: teta
thin walled : berdinding tipis
thick : kental; tebat
thin air : udara encer
thineer : bahan pengencer
thick fat : gemuk tonsisten
thiosulphate : tiosulfat
thick grease : gemuk konsisten
thick oil : minyak kenta!
third axle : berporos tiga; bersumb"~
thick plate : pelat tebal
tiga
thick walled : berdinding tebal
third basic slag : tepung torak thornE.:
thicken : menebalkan; dikentalkan; di third class road: jalan kelas tiga
gemukkan
third gear: perseneling ketiga; akse\c
rator ketiga
thickener: bahan pengental; bahan pe
ngikat
third harmonic : harmoni ketiga
third rail system: sistem reI keti~;.
thickening : pengentalan
"
thickening agent : baban pengikat
sistem rel (traksi listrik)
third root : akar pangkat tiga
thickness : tebalnya
thickness gauge: pengukur tebal; alat third wire: pengantar tengah; peng::..:.
termometer

peraba

thickness liquid : zat cair ken tal


thickness of body : tebal badan
thickness of coal seam: ketebalan la

tar netral

thirl : terowongan silang


thirling : terowongan silang
thomas fermi differential equation

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terba r

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

thomas pig iron


persamaan differensial
thomas pig iron : besi wantah thomas
thomas slag : terak thomas
thomas steel: baja thomas
thomas effect : efek thomas
thomas meter : meter thomas
thomas scattering: penaburan thomas
thorium : torium Th
thorium chloride : klorid torium
thorium nitrate : nitrat torium
thormy : berduri duri
thoron : torium emanasi
thorough fare : laluan
thorought : pikiran
thoroughtless : tiada ingat
thousand : seribu
thrash : menggosok; menebah
thrashing machine : mesin tebah
thread : ulir; sekerup
thread calipers: jangka ulir sekerup
thread counter : penghitung uliran
thread cutting lathe : bangku potong
ulir sekerup
thread dynamometer : dinamometer
benang
thread gauge : kaliber ulir sekerup
thread knife : pis au ulir
thread list : dattar kawat
thread of a screw : ulir sekerup
thread milling cutter: frais ulir sekrup
treading machine : mesin potong ulir
three address code: sandi (kode) tiga
alamat
three ammeter method : sistim tiga
ampere meter
three armed : berlengan tiga; tiga le
ngan
three axle: berporostiga; bersumbutiga
three axle roller : alae gilas berporos
tiga
three barrel: berlaras tiga (senapan)
three bladed : berdaun tiga
I

three phase

lJ

~
~.

three bladed screw: baling-baling tiga (


":;
daun
three body problem: problem tiga ben- _Q
da
three brush dynamo : dinamo sikat ,
(borstel)
three column transformer: transfor- ,~.
mator tiga kolom
R
g
three core cable : kabel tiga nadi
three colour printing : cetakan tiga
r
wama
.
.
(h
three component system : slstem tlga ~
kompenen
~.
three component eutetic point : titik 55
eutetik tiga kompenen

three cornered: segitiga; bersudut tiga

three electrode valve: lampu tiga elek

troda

three marnent circuit : hubungan tiga

kawat

three fmger rule: dalil tiga jari; kaidah

tiga jari

three fold : lipatan tiga

three forked : bergarpu tiga

three forked road : simpang tiga

three grided : berkisi tiga

three bight mill : mesin canai dengan

tiga rol

three bight roll : rol tiga tingkat

three rolling mill : gilingan rol tiga

I
tingkat

three hinged arch : busur segi tiga

three lamp connection: bubungan tiga

lampu
three legged : tiga kaki
three legged derrick: kerekan berkaki
tiga
three leg ring : cincin gantung kaki tiga
three master : bertiang tiga
three pasr stove ! tanur tiupan panas
tiga cara
three phase : tiga fuse

Kamus Tek n ik Lengkap Edisi Ter lb aru

r..

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

three phase alternating current

.>i
'~JJ three phase alternating current: arus
'.

~~'
~

,i

'!.~

'IS

"-

~,
3
:,~
r~

...,
-

'.J

throttle control handle

three pole switch : sakelar tiga kutub


three positions switch : sakelar sikap
three phase alternator dinamo : arus
kutub
tukar tiga fasa
three quarters : tiga perempat
three phase asynchronous motor: mo- trhee ringed : bergelang tiga
three riverted : berpaku keling tiga
tor allIS putar asinkron
three phase collector : motor kolektor three roller : berpenggilas tiga
three sided : tiga sisi
arus putar
three phase current: arus berfasa tiga; three square me : kikir segitiga
three stage machine: mesin tiga ting
arus putar
three phase dynamo : dinamo berfasa ' kat
three tripot survey : survei tiga kaki
tiga
silang
three equilibrium : keseimbangan tiga
three voltmeter method: sistim volt
fasa
three phase field : medan arus putar
meter; sisitim tiga pengukur watt
(listrik); medan tiga fasa
three wattmeter method: sisitim tiga
instrumen
three phase four wire system: jaringan
I three way cable connection : penyam
arus putar dengan antaran nol
three phase generator : dinamo tiga
bung tiga kabel ganda
fasa
three way cock : keran eabangtiga;
three phase mains: jaringan arus putar
keran simpang tiga
three phase motor : motor arus putar three way switch : wesel tiga jalan; sa
three phase network: jaringan tiga fakelar balik; eabang tiga; sakelar tiga
jalan
sa; jaringan arus putar
three phase plant: instalasi arus putar; three way valve : keran eabang tiga:
instalasi tiga fasa
keran tiga jalan
three phase suplly meter : pengukur three way dynamo: dinamo tiga antar
watt arus putar
an
three phase synchronous motor : mo three wire system : sis tim tiga antarar.
threshold: bendul; ambang; ambang
tor arus putar sinkron
bawah; ambang pintu
three phase system: sistim tiga fasa;
threshold of hearing : ambang suara.
sistim arus putar
three phase transformer: transformaambang pendengar
tor tiga fasa
I threshold value : nilai ambang
three phase three wire system : arus thoat : batang; leher; tap; mengalur
throttle: tingkap; pemadam; katup pe
putar sistim tiga antaran
three wire: kawat jalin tiga
madam (motor); katub eerat; tombo:
gas; katub atur; gas tang an
three point switch: sakelar tiga keduthrottle calorimeter: kalorimeter cere.:
dukan
throttle control : pengaturan gas
three polar: berkutub tiga
throttle control handle: handel peng2.
three pole : berkutub tiga; tiga kutub
tur gas
three pole fuse : pengaman tiga kitub
I

tukar tiga fase

f(,

a m u s T e k n i k Len g k apE dis i T e r bar L

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

thrust pressure
thrust pressure : tekanan mendatar
thrust reverser: pernbalik gaya dorong
thrust screw: baling-baling tekan! pen
dorong
thrust shaft : poros kerah
thrust spoiler : pengganggu gaya do
rong
thrust tack: paku jarnur
thulium: tuliurn
thumb nut: rnur sayap; rnur kupu-kupu
thumb pin: paku jarnur
thumb screw: sekerup sayap; sekerup
kupu-kupu
thunder : guruh; guntur
thwart : rnelintang; lintang
thwart ships: lintang kapal ticket karcis
ticket automation : otornat karcis
ticket case : lernari loket
ticket examiner : perneriksa karcis
ticket issuing machine : otornat karcis
ticket office : loket karcis
ticket punch : gunting karcis
ticketing trunk : kabel registrasi
tidal dock : dok pasang surut
tidal harbour : pelabuhan pasang
tidal light : larnpu pasang
tidal river: sungai pasang
tidal stream : aliran pasang
tidal variation : perbedaan tinggi air
pasang surut dan pasang naik
tidal wave : ornbak pasang
tide: pasang; arus; ali ran
tide gate : pintu air pasang
iidal gauge : pengukur pasang; alat
pasang surut
tide harbour : pelabuhan pasang
tide lock : pintu air pasang
tide table : tabel air pasang
tie : rnengikat; batang penarik; batang
tarik; bantalan kereta api; buhul
tie bar : batang tarik
tie beam : balok penyarnbung

tile works

D
~
"~

tie bolt: baut pondasi; baut jangkar


tie down : tarnbatan kabel
~
tie feeder : antaran perata
tie iron : batang tarik
tie knot : rnernbuku
-E
~'
tie line : garis tarik
~
tie on : rnenyimpulkan; mengeliatkan ~.
tie plate : petat alas
tie rod : batang hubung kernudi
'~,
tie sleeper : bantalan kereta api
h..
tight: kencang; rentang; tegang; tahan; ,.
(t.
teguh; kuat
~:tight coupling : kopeling tetap
tight fitting bolt: baut ketat
tighten: rnernpererat; rnengencangkan; ~
rnengikat dengan sekerup

Hghtener : peregang; pengencang

tightening : tarik

tightening cover: penutup jepit-jepit

tightening force : tenaga jepit

tightening key: spi kontra; pasak kon


tra; pasak penyetel

tightening nipple : nipel jepit

tightening nut: rnur jepit; rnur pengen


cang

tightening screw : ragurn

tighness : kerapatan

tile : jUbm; pipa pertolongan; genteng

tile bath : bak mandi

tile bruner: pernbakar genteng; pem

buat ubin

tile clay: tanah untuk ubin; lernpung

ubin

tile drain : pipa pengalir air

tile kiln : dapur pembuat jubin

tile maker : tukang buat ubin

tile ore : kuprit

tile pavement : batu jubin; lantai ubin

tile pipe: pipa polongan

tile roof : atap genteng

tile works : pembakar ubin; tempat

pembuatan jubin
,~

<- amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

time worker
tilery : pembakaran batu bara
.;; tilling: pemasangan ubin; atap genteng
till: sampai
.~ tiller: celaga; kemudi; laci meja; ba
~
~
tang kemudi .

. tiller chain : rantai kemudi

tiller line : tali kemudi ; sabuk kemudi


~ tiller rope : tali kemudi", sabuk kemudi
')J
"-- tilt: condong miring ; sudut simpang
D vertikal; kemah; tenda; palu berekor
$ tilt boat: kapal tenda; perabu bertenda
~ tilt cart : gerobak tenda; gerobak ungkit
tilt deck : atap tenda
5 tilt hammer : palu berekor
tilt roof : atap bulat rendah
tilter : menempah dengan palu ekor
tilting: curam; miring
tilling cart : gerobak tumpah; gerobak
ungkit
tilting furnace: tanur miring; tungku
miring
tilting gate : pintu air jungkit; tanur
busur api miring
timber : kayu ramuan; mengukuhkan;
melapis dengan kayu/ papan
timber auction : lelang kayu
timber construction : konstruksi kayu
timber joint: las kayu; sambungan ka
yu
timberman : kepala tukang kayu
timber trade : perdagangan kayu
timber truck: lori kayu panjang; gero
bak angkut balok
timber works : pekerjaan tukang kayu
timber yard : gudang kayu; tempat pe
nimbunan kayu

i,

1
"J

"

time ball : bola waktu


time base : dasar waktu
time characteristic: karakteristik wak
tu
time constant : tetapan waktu
time delay : tunda waktu
time diagram : diagram waktu
time dilation: perpanjangan waktu
time distributor : pembagi waktu
time divition : pembagian waktu
time element relay : relai waktu
time exposure : pemotretan dengan
waktu
time fall : penurunan tegangan
time flux of light : jumlah cabaya
time fuse : tabung waktu (granat)
time intergral : integral waktu
time keeper : petugas penghitung upab
pekerja sesuai dengan jam kerja
time lag relay : relai waktu
time limit switch : sakelar waktu
time lock: kunci jam (kunci sepeda)
time meter : pengukur meter
time of oscillation : waktu ayunan:
waktu osilasi
time of revolution : waktu edar
time of vibration : waktu getaran
time rates: upah jam-Jaman; upah me
nurut jam kerja
time rates worker: pekerja denga::.
upah menurut waktu
time rise : kenaikan tegangan
time shaft : poros distributor arus
time signal: tanda waktu; sinyal wakn:
semboyan waktu
time switch : sakelar waktu

thoberer : tukang pas ang balok kayu

til:ne table ; ihktis ar waktu; da ftaI" wak _

timbering : pemasangan balok kayu;


penyanggaan

time: waktu

time axis : sumbu waktu

time average : perata waktu

kerja
time unit : satuan waktu
time vector : vektor waktu
time wages : upah menurut waktu
time worker: pekerja upah menur.:.:

Kamus Teknik Lengkap Edis i Terbar _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

timely
waktu
timely : pada waktu
timing : pengambilan waktu (potret)
timing chain: rantai distribusi
timing gears wheel: roda gigi distribu
si
timing valve : pengaturan katup
tin : tirnah
tin amalgam : amalgam timah
tin alloy : paduan tirnah
tin ashes : debu tirnah
tin bath : rendaman tirnah
tin bearing : mengandung tirnah
tin block : btok timah
tin bronze : perunggu timah
tin foil : lembar timah; daun timah
tin glazing : glasur timah
tin liquor : larutan timah
tin lode : nadi tirnah
tin mine : tambang timah
tin mining : pengolahan timah
tin opener : pembuka kaleng
tin ore : bijih timah
tin pest : gangguan timah
tin plate: pelat timah; lempengan tirnah
tin plater: pekerja kaleng
tin plating mill : pabrik kaleng
tin pyrites : stannit
tin smith: pandai kaleng; pandai tuang
timah
tin solder: solder tirnah; patrian tirnah;
tin stone : batu timah
tin type : fotografi atas logam
tin ware : barang-barang kaleng; ba
rang-barang dari timah
tin w orks : pabrik kaleng
tincal : tinkal
tinctorial : mengenai cat/warna
tincture of iodine : iodium tingtur
tine : gigi gali; garpu bajak
tinman : tukang kaleng; pandai tuang
kaleng

tipping shoot
tinned : disepuh timah

tinned wire : kawat sepuh timah


tinner's shears: gunting kaleng
tinning : penyepuhan dengan kaleng;
lapis timah
tinny : mengandung tirnah; seperti timili
tinker : tukang membetulkan ketel
tinsel : kertas perak
tint : diwarnai; dicat
tintometer : pengukur warna
tip : uang rokok; persen; uang suruh;
gerobak ungkit; temp at pencurahan
tip barrow : gerobak pembuang
tip car : kereta jungkit; gerobak curah
tip chute : selokan curahan
tip of a lighting rod : ujung penangkal
petir
tip over : menumpahkan; mengungkit;
membalik
tip shoot : selokan pencurahan
tip up : memiringkan; mengungkit
tip up seat : kursi lipat; dudukan lipat
tip wagon : gerobak curah
tipping bucket : ember ungkit
tipping car : gerobak ungkit; gerobak
curah
tippmg gear : periengkapan ungkit; me
kanik pembalik
tipping grate : rangka bakar balik
tipping jetty : lengkapan kaki penuang
an
tipping lorry: mobil penumpang (yang
bisa dijungkit kebelakang)
tipping plant : instalasi penuangan/
pencurahan
tipping stage : pelataran pencurahan
tipping stand : standar ungkitan
tipping tube : pipa penumpah gerobak
ungkit; tabung pencurahan gerobak
ungkit
tipping shoot : selokan tuang

Kamus Teknik Lengkap Edisi Ter 1


b aru

t9

~
~.

_<;?
(1-.

,.
,

,~

R
~

i,
"

,.

~
,,:
~.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~

tipping wagon

tone correction

~~

'~

,~

<!

tipping wagon: gerobakJ gerbongjung

kit; gerobak curah


'~ tipple pabrik : pencucian batubara
tippler: pembatok lori
~ tire: ban; roda

51: tire brake: rem ban

tire factory: pabrik ban

~ tire fastening : pernasang ban


'Jj
,,_ tire flange gauge : mal kasut roda
D tire gauge : pengukur tegangan
~
$ tire lever : pengungkit ban
:1~ tire pressure : tekanan ban
,:5 tire protector : pelindung ban
'.j
tire smith : pandai ban
T
tissue: jaringan; tenunan
tissue paper: kertas sutera; kertas kem
bang; kertas pengisap
titanate : titan
titanate of iron : batu besi titan
titania : titan dioksid
titanic acid : asam titan
titanic iron : besi titan
titanic ore : bijih besi titan
titanite : titanit
titanium : titanium
titanium dichloride : dikiorid titan
titanium nitrate : nitrat titan
titanium peroxide : peroksida titan
titanium sulphate : sulfat titan
titanium tetrabromide : tetrabromid
titan
titanium thremite : term it titan
titanium trichloride : trikiorid titan
titanium trioxide : trioksid titan liter
kadar zat cair
title : gel as; judul
title page : halaman judul
titrate : menetapkan kadar
titration : penentuan kadar
titration table: meja tritasi
to ~d fro movement: gerakan bolak
ballk

toadstone : basalt
toadstool : cendawan
toaster : panggangan roti listrik
tobacco dealer : pedagang tembakau
tobacco mill : kilang tembakau
tobacco stopper: alat untuk memasuk
kan tembakau ke dalam pipa
tobin bronze : perunggu tubin
tocco process : proses tocco
together: serangkai; setaIi
toggle : patung; kotak; pelat; apit; ke
bat; batang lintang
toggle joint : sambungan berengsel
toggle mechanism : sis tim ungkit
toggle rope : tali pengikat
toilet case: kopor kecil berisi alat-alat
kecantikan
toilet paper : kertas pembersihan diri
toing and froing : gerakan bolak balik
tolerable : agak; sedang
tolerance : ruang main; kelonggaran:
toleransi
toll bar : palang bea
toll call : pembicaraan interlokal
toll collector : pemungut bea
toll free : bebas bea
toll gate: pintu untuk memungut bea
toll man : pemungut bea
toll union : persekutuan bea
tombac : tombak; paduan tembaga-seng
tombstone : batu nisan
tommy: solder timah; besi puntir; pate
ri timah
tommy bar : linggis
tommy hole : lubang pengungkit
tommy screw : sekerup pengikat
ton : ton; nama ukuran berat
tonage table: tabel tonasi; daftar ton2
si; tabel muat
tone: bunyi nada; suara wama
tone control : pengaturan suara
tone correction : koreksi suara

K a m u s T e k n i k Len g k apE d-t-s i T e r bar ~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

top bras &.

tone r.J.ter
tone fIlter : saringan suara
tone frequency : frekuensi suara
tone frequency telegraphy : alat catat
frekuensi suara
tone generator : generator suara
tone high : tinggi nada suara
tone high : tinggi nada suara
toneless : tak berbunyi
tonometer : alat ukur nada/ suara
tongs: tang
tongs test ammeter : tang ampere
tongue : lidah
tongue and groove joint : sambungan
pakai lidah dan alur
tongue flame : nyala api panjang
tongue file : kikir lidah
tongued flame: nyala api panjang
tongue lock : penguncian lidah
tonic: menguatkan; obat kuat
tonnage: berat muatan; bobot muatan;
ukuran ton
tonnage dues : biaya ton
tonneau window: kaca belakang mobil
tonnemeter : pengukur nada
tons deadweight : berat muatan
tonsor : pemotong rambut
tool: perkakas; mengerjakan dengan
alat-alat; pesawat; instrumen; pahat
(kebutan)
tool bag : tas penyimpan perkakas
tool box: kotak untuk menyimpan per
kakas; peti perkakas
tool carrier : gagang pahat
tool chest : peti menyimpan perkakas
tool factory: bengkel perkakas; pabrik
perkakas
tool gauge : kaliber perkakas
tool holder : pemegang pahat; gagang
pahat
tool joint: sendi pipa bor
tool knowladge : ilmu mesin-mesin
tool locker : peti perkakas (pada mobil)

tool maker: tukang perkakas; ahli per


kakas; pandai perkakas
tool makers shop : bengkel perkakas 0....
tool post : gagang pahat
rL
tool post side: eretan atas (bubutan) E
~'
tool pusher : opseter pemboran (mi- ..
t:
nyak)
,~'
tool rest : sandaran (perkakas)
(;::
tool room keeper : pelayanan gudang
tool shed : gudang perkakas
t
tool shop : bengkel perkakas
tool steel: baja perkakas; baja pahat
~_
tooler : palu gjgi
tools: alat; perkakas; perabot
T
tooth: gigi
tooth brush : sikat gigi
tooth drawer : pencabut gigi
tooth friction : gesekan gigi
tooth pick : cungkil gigi
tooth ratio : perbandingan antara lebar
aluran dengan lebar gigi

tooth ripple : pulsasi gigi

tooth shape : bentuk gigi

toothed : bergigi; bergerigi

toothed bar : batang bergigi

toothed friction : gesekan gigi

toothed gear drive: lengkapan pengge


rak (dengan) roda gigi

toothed gearing transmisi : roda gigi;

lengkapan gerak roda gigi

toothed rack : batang bergigi

toothed rail: besi bergigi

toothed ring armature : angker gigi

toothed sector : sektor gigi

toothed shaped : berbentuk gigi

tooth wheel : roda gigi

toother : penggigian

top : puncak; titik tinggi; bagian atas

top angle : sudut puncak; sudut atas

top of arc : puncak busur

top box : rangka cetak atas

top brass : metal atas

._ ;

,1

;b

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

'-.:;;Jl
~

'I'-

.~
.~~:

'Jl

j'

:j

==
or

torsion bar suspensi

top carriage
top carriage : eretan atas
top casting : pengecoran dari atas
top clack : katup tekan; katup kemp a
top clearance : ruang naik puncak
top coat : lapis luar
top cover : tutup sahap
top dead center: titik mati sebelah atas;
titik mati atas
top end : ujung atas
top flange : tepi atas; flensa atas
top floor: tingkat teratas; lantai puncak
top fuller : sempuma; voider atas
top gallant : poop kabin atas
top gear : perseneling tertinggi; akse
lerator tertinggi
top gases : gas dapur tinggi
top haceouse : seperti pasir; seperti ker
sik
top heating: pemanasan dari atas
top heavy : berat keatas
top layer : lapisan puncak
top light : lampu puncak; lampu sorot
tiang

top mast: sambungan tlang layar diba


gian atas untuk temp at ben' dera
top of a tooth : kepala gigi
top part : bagian atas
top plate : petat puncak
top play : ruang main puncak
top sail : layar puncak; bagian atas
top side: sebelah puncak; sebelah atas
top slicing : pengirisan dari atas
top slide : eretan atas (bubutan)
top soil : lapis an tanah bagian atas
top speed: kecepatan tertinggi; kece
patan maksimum
top stone : batu penutup
top storey: lantai tertinggi; tingkat pun
cak; loteng paling atas
top swage : pel ana atas
top terminal : sekerup puncak
top valve : katup puncak; katup tekan

I
i

top view : tamp an atas


top water: air atas (tambang)
topographer: topografi; tukang mem
buat peta
topographical map : peta topografi
topographical surveying: ukuran ~
nah topografi; mengukur tanah ata _
daerah serta membuat petanya
topography: tofografi; uraian (dengc.::
peta) tentang suatu tempat atau der~
topping: lapisan aus jalan; lapis betr:=
lantai rongga
topping plant : pabrik paling balk
torch : obor; sutuh
torch bearer : pemegang obor
torcn : koyak; robek
torpedist : serdadu laut pelepa~
torpedo: torpedo; born laut
torpedo boat : kapal torpedo
torpedo cruisher : penjelajah torpe0~
torpedo destroyer : pesawat pembuL
torpedO
torpedo gun : meriam pelepas torpec;:
torpedo netting: tabung langsir to:-
pedo
torpedo shell : granat torpedo
torpedo tube : tabung langsir tOrpetl ~
torpid : kakU (karena dingin)
torque: kopel; momen putar
torque curve : lengkungan kopel
torque meter: pengukur momen pu~
torsimeter
torque tube : tabung kardan
torque wrench : kunci putar
torre factor : alat pembakaran; alar ;-:
ngeringan
torrefy : digerongseng
torsion: torsi; puntiran
torsion bar : batang torsi; batang r _.
tiran
torsion bar suspension : gantungan :_
tang torsi

K a m u s T e k n i k Len gl k apE dis i T e r b a .- _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

torsion couple
torsion couple : pasangan torsi; kopel
torsi
torsion dynamometer : dinamo meter
puntir; dinamo meter torsi
torsion electrometer : elektrometer
puntir
torsion force : gaya puntiran
:orsion galvanometer: galvano meter
dengan kepala torsi
torsion head : kepala puntiran
mrsion instrument: instrumen ukur
torsi; instrumen puntir
.orsion method: sistim puntiran
:orsion spring : pegas torsi
:orsion suspension : gantungan torsi
:orsion test: percobaan puntiran; testa
torsi
. rsion wire: kawat torsi
. rsional angle : sudut puntiran
rsional elasticity: kekenyalan puntir
an
rtuous : melengkung-lengkung; ber
belok-belok
Jrus : torus
Jtai : total; jumlah
ltal amount : jumlah akhir; jumlah
semuanya
tal analysIs : anallsa total
tal area : jumlah luas
tal capasity : jurnlah kemampuan
tal cylinder volume: jurnlah isi silin
j er
{a} depth : kedalaman akhir
:at differential : diferensial total
tal dilatometer : dilatometer total
tal efficiency : jumlah efek; efek to
:al
tal energy: jumlah daya kerja/tenaga
tal emmision : emisi total
tal high: jumlah (ukuran) tinggi
i.allenght : panjang selurubnya; jum
.ill (ukuran) panjang

tow car

~"

t~,

total load in Kg : jumlab beban dalam "


Kg
~
"()
total loss : jumlab rugi
total modulation : modulasi total (ra- -~
d.
d~)

J,.

total power: jumlab tenaga; jumlab da- ~


ya
~.
total power pressure : tekanan total
r::.
total resistance: jumlab tahanan; resis- g
tansi total
~i,
~
total resisting effort: perlawanan rang- ,.
kaian
Cf,
total surface: jumlab luas; jumlab (u
5
kuran) bidang
total volume : volume total; volume '....
seluruhnya
total warnish : jumlab kalor
total width : jumlab (ukuran) lebar
total work: jumlab pekerja
totally : jumlab seluruhnya
touch : menyinggung
touch hole; lobang obat
touch line : garis pinggir
touch paper : kertas sendawa
touch pitch copper : perunggu
touch stone: batu uji
touching circle : lingkaran singgung
touching needle: jarum percobaan;
jarum penguji
touching point : titik singgung
toughness: keuletan; daya taban suatu
bahan terbadap lenturan dan punt iran
berulang-ulang; kekenyalan
tour: gilir
touring car: mobil pesiar; bis pesiar;
bis wisata
tourmaline: nama sejenis batu
tow : menyeret; menarik
towage : ongkos menyeret
tow barge : perabu seret (penarik)
tow boat : kapal tunda; kapal penarik
tow car : kereta gandengan

amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

,~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~ tow crane
>1
,~ tow crane: mobil derek; gerobak ~eret;

track recorder car

toxine : racun/bisa; bakteri


,:
keran seret
toxio : dipersenyawaan racun
'~, tow line : tali penarik
trace : dihapuskan; mengkalkir; pan
path
:
jalanan
untuk
berburu
"
tow
cangan; menarik (garis)
.'. .. .)
'~, tow rope: tali penghela; tali seret; tali
trace a line : menarik garis
.~
tarik
trace pitch: menggambar dengan tusw:
traced : dikalkir
.~ towed vessel : kapal sere!
';' towel: handuk
tracer : juru kalkir
'~J)
;)~. towel bracket: rak penyimpan handuk .I trachyte : trahit
\) towel horse: rak gantung handuk
tracing : kalkir; penyusulan; gambc.:
3'
kalkir
.~ towel rain : sangkutan handuk

tracing block : blok gores


:j towellling: kain untuk handuk

tracing cloth: kain kalkir; lenan ka~


r~ tower: menara
'J
tracing cord: tali trase; tali rintisan
tower clock : jam menara
tower crane : kran yang dipasang pada tracing paper: kertas transparan; ke
tas kalkir
puncak sebuah menara
tracing pen : pena tarik
tower gantry: jembatan menara
tower tile : genteng menara
tracing picket : tiang pengarah
tower wagon: gerobak menara; gero track: spur; jalan rei; lintasan; jejai'
jalur
bak montasi; mobil tangga
trackage : jalanan rei
tower service : pelayaran tunda
track bolt : baut untuk menempaili:.:
towing vessel : kapal penarik
reI
town: kota
track brake: abar rei; rem reI (tren:
town gas : gas kota; gas lampu
track cable: kabel baja yang berga:.
town hall : balai kota
tung diatas untuk menjalankan kerC':..
town line : tali rentang
gantung
town map : peta kota
town planing: rencana penuasan kota; track dearer : pemberslh (jalan)
. track diagram : ikhtisar sepur
tata kota
track diviation : pemindahan jalan .:
town refuse: kotoran jalan
town ship: daerah kota; luas garis-garis
kereta api
track gauge: lebar jalan reI; lebar ~ : .
jarak utara; selatan; barat; timur
pur
town wards : arah kota
track layer: mesin tarik (reI) pakai IT':
town water maths : air saluran kota
ulat
towy : seperti tali rami
track laying tractor : traktor pemas ::
toxic agents : bahan beracun
ngan reI
toxieal : mengandung racun; beracun
track man: pekerja jalan rei; ttIkc:::;
toxicant : racun bisa
jalur; tukang wesel
toxicologist : ahli ilmu tentang racunl
track prof"Ile : bangun; lintasan
bisa
toxicology: ilmu yang mempelajari ten track raising : peninggian jaJan rei
track recorder car : kereta ukur (ke r~ _
tang racun/bisa

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terba r _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~

-...r

----

track relay
api)
track relay : relai jalan reI
track widening: pelebaran jalan ret
track worker : pekerja jalan reI
trackless traction : traksi tan pa reI
traction: traksi; tarikan; tenaga pena
rik ; gerak maju
traction battery : baterai traksi
traction coeffisient : koefisien traksi
traction engine: traktor; alat untuk me
narik
traction generator : generator traksi
traction load: tenaga pengasut dan pe
ngerem
traction motor : motor traksi; motor
penarik
traction plant : sentral traksi
rraction power : gaya tarik
:raction rope : kabel tank; tali traksi;
tali penarik kereta gantung padajalan
an kabel
:raction station : sentral traksi
action wheel: roda traksi; roda peng
gerak
':-action without rails: traksi tidak pa
kai reI
;actor: traktor;

kenClaraan pe

narik yang da

pat bergerak

sendiri; dan bi

asanya dileng

tractor
kapi dengan
~oda gigi dan ban karet atau roda ge
~igi

actor aeroplane : pesawat udara de


19an baling-baling tarik; pesawat uda
:-a traktor
:-actor cultivator : kultivator traktor;
pembiak traktor
-actor drawn reaper : mesin gandum
:raktor

trading house

l;:: .)
t1-/

tractor engine : mesin tr aktor


tractor plough: bajak traktor
tractor propeller : sekerup tarik
tractor with caterpillar : traktor de
ngan roda gigi
trade: berdagang; beruiaga; pertukang
an; pekerjaan ahli; yak dagangan
trade class : golongan perusahaan
trade discount : potongan (harga)
trade dispute : pertikaian-perburuhan ,<,
trade journal : majalah vaklkejuruan r'
trade list : daftar barang dagang; daftar ~
harga
trade mark: merek pabrik; tanda pa T
brik; merek dagang
trade name : nama dagang
trade paper : majalah kejuruan
trade school: sekolah pertukangan; se
kolah kerajinanlketrampilan; sekolah
dagang; sekolah kejuruan
trade union : serikat sekerja (serikat
buruh)
trade union federation : federasi seri
kat buruh; federasi persatuan buruh
trade van : mobil usaha
trade vessel : kapal niaga .
trade wind : angin pus at
trader: pedagang; sauoagar
trader register : register perusahaan
trades : daerah pasar
tradesman: pedagang warung; peda
gang eceran
tradesman's bicycle: sepeda pakai bak
trading account: perkiraan perusahaan
trading area: daerah penjualan
trading boat : kapal barang
trading business : perusahan dagang
trading capital : modal perusahaan
trading centre : pusat perdagangan
trading company : maskapai dagang
trading concern : perusahaan dagang
trading house : kongsi pemiagaan

a m us Tekn ik Leng k ap Edisi T e rb aru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~ trading loss

train Ie

'::!

~~ trading loss : kerugian dagang

i,
~

.; )

5
:;
.~

t
,,_
t,

~p

,v
2'
~

:4

(j

=
T

trading port : pelabuhan dagang

trading ship : kapal barang

trading vessel : kapal dagang


traffic: lalu lintas ; perdagangan; ang
kutan
traffic accident: kecelakaan lalu lintas
traffic block : halangan lalu lintas
traffic bollard : tiang lalu lintas
traffic circus : bundaran lalu lint as
traffic control: pengawasan lalu lintas
traffic controller : polisi lalu lintas
traffic disturbances : gangguan-gang
guan lalu. lintas
traffic duty : polisi lalu lintas
traffic flow: jumlah panggilan (tele
pon)
traffic form opposite directi,o n : lalu
!intas kian kemari
traffic increase : penambahan lalu lin
tas
traffic indicator : indikator lalu lintas
traffic island : tempat berlindung
traffic line: jalur lalu lintas
traffic light: lampu-Iampu lalu tintas
traffic mast : tiang tanda lalu lintas
traffic ordonance : peraturan lain lintas
traffic pole : rambu lalu !intas
traffic policeman : polisi lalu !intas
traffic, regulations: pengaturan lalu lin
tas
traffic regulations with electric sig
nals : pengaturan lalu lintas dengan
menggunakan tanda-tanda listrik
traffic reguirement : kebutuhan ang
kutan lalu !intas
traffic road: jalan lalu !intas
traffic savety : keamanan lalu lintas
traffic census : sensus lalu !intas
traffic sign: papan-papan lalu lintas;
tanda-tanda lalu lintas
traffic signal: tanda lalu lintas; sinyal

lalu !intas
traffic stagnation: hambatan lalu 1'
traffic violation: pelanggaran lal ~
tas
trafficator : penunjuk arab (mobi:
trailer : kereta gandengan; gerc ~
gandengan; gerobak tambahan
trailer bogie: bogi antar
trailer caravan : gerobak kemah
trailer coach : kereta kemah (moL
trailer coupling : kopeling gandec5"
trailer aerial : antena seret
trailer axle : poros belakang
trailing cable: kabel sambung long :
(listrik)
trailing car : kereta gandengan; g ,_
bak tambahan
trailing coupling rod : bata.'1g kc;
belakang; batang hubung belak"-_
(pada lokomotif)
trailing edge flap: anak sayap
trailing wheel : roda tank
train: kereta api; lengkapan roda g~;;:
deret; mekanik
train circular : sirkulasi kereta ap:
train control: lengkapan penghub'.....
(traksi listrik); b.undaran kereta a;
train crossing: persl1angan kereta _:
train describer : pesawat identir~
kereta api
train dispatcher : pengatur perjal~
I
kereta api ; pemimpin perjalanan
reta api
train drive : masinis kereta api
train ferry: kapal tambang kereta "'::
feri kereta api

train guard : kondektor kereta api

! tram junction : hubungan kereta a;:-_


train is overdue : kelambatan ke::t _
api
train kilometer : kilometer kereta .:-::
train lenght : panjang kereta api

- - -_._------------'--_.
Ka mu s T eknik Le n gkap Edisi T erba

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

transform ;:l).

train lighting
train lighting : lampu/ penerangan ke
reta api
train lights : penerangan kereta api
train loading : muatan kereta api
train of wheels : susunan roda gigi
penggerak; lengkapan roda gigi
train oil : minyak hi yu
train oscillation : goyangan kereta api
train protecting signal : sinyal pelin
dung kereta api
train report : laporan kereta api
train resistance : tahanan kereta api
train servant : pelayanan kereta api
train service : dinas kereta api
train set : rangkaian kereta api
train signaller: pengalamat kereta api;
pemberi-alamat kereta api
train smith : tukang kereta api
train staff: staff dinas kereta . api
train succession : urutan kereta api
train traffic : lalu lintas kereta api
trainer: pendidik; pesawat latihan (pe
sawat udara)
trainning : pendidikan.
trainning centre: pusat pendidikan;
pusat latihan
.trainning room : ruang untuk latihan
train ship : kapal untuk latihan
trainning wall : dinding kendali
trainning works : bangunan kendali;
untuk mempengaruhi aliran; kikisan
atau endapan air sungai
trajectory : garis peredaran
tram : trem; kereta pengangkut penum
pang; jalan kereta api
tram car : kereta trem; kereta listrik;
kereta tambang

rram line : jalan trem

tram rails : rei trem

:ram regulator : regulator trem

road : lintas trem

aam shed : kandang kereta trem

ti"

tram shelter: tempat tunggu trem


~"
tram ship : kapal liar
'-!
tram stop : tempat berhenti trem
-Q.....
trammel: jangka batang; jangka peng- ri.
hubung; jangka tongkat
-
trammel net : jaringan penghubung
tramway: lintas trem; jalan trem; jalan ~.
':::
kabel kembar
tramway generator : generator trem
s
tramway motor : motor trem
i..I\..
tramway rail : rei trem
;1:.
tramway switch : wesel trem
~,
tramway system: jaringan trem
trancendental function : fungsi tran- 55
senden

trans atlantic : diseberang lautan a

tlantik

trans atlantic telegraphy : telegraphy

seberang lautan

transcript : salinan; tiruan

transcystalline crack : retak lintas

hablur

transcurrent fault : sasar mendatar

trasductor : pemindah

transfer: memindahkan; menyampai

kan; tukar nama; pengiriman; menye

rahkan

transfer admittance : transadmitansl

(listrik)

transfer impedence : impendens alih

transfer paper: kertas cetak alih; ker

tas tembusan

transfer picture : gambar kalkir

transfer station: stasiun peralihan; sta


siun peltukaran

transfer table : jembatan geser

transference : penyerahan

transfer up : ditransfonnasikan ke atas

transference : penyerahan

transfiction : penembusan

transform: mengubah bentuk; menja


bar

'( amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

~.'

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.f. transform down

transla [~

:~

~
'j./
-2

.:;)

.,~

1
').)
?~

,v:;-

:E
,~

--

F':)

'J

T:

transform down: ditransfonnasikan ke


bawah
tranformable: dapat dijabar; dapat di
bentuk
trasformation : perubahan bentuk;
transformasi
trasformation of current : transformasi arus; perubahan arus
transformation of energy : perubahan
tenaga; transformasi tenaga
tranformation of heat : transfonnasi
arus
transformation point: titik perubahan
transformer: pengganti arus; penukar
arus; transfonnator
transformer amplifier: penguat trans
forma tor
transformer booster : transfonnator
penghubung pendahuluan
transformer box : kotak transformator
transformer building: bangunan trallS
formasi
transformer case: lemari trallsformasi
transformer circuit : hubungan trans
formasi
transformer coil : kumparan trans for
mator; koil transfonnator
transformer connection : hubungan
transfonnator; koneksi transformator
transformer core: teras transformator
transformer coupling: kopeling trans
formator
transformer iron : besi transformator
transformer kiosk: rumah transforma
tor
transformer oil : minyak transformator
transformer ratio : perbandingan
transformator
trasformer shell: mantel transformator
transformer stamping : kaieng trans
formator
transformer station: stasiun transfor-

mator; bangunan transformasi; IUll1:!.:


transfonnator
transformer tank : lemari transfonE
tor; bak transformator
transformer unit : satuan transformar:::
transformer winding: lilitan transfc
mator; gulungan transformator
transformer yoke : pikulan transf(' ~
mator
transforming station: bangunan trar. :
formasi
tranfusion : pencurahan; penuanga:_
transgerence : penyerahan
tranship : memindahkan muatan fL

pal)

transhipment : pemindahan muat3..


transient: singkat; sementara; berlar.;
sung cepat
transient phenomenon : gejala pe:-=.
lihan; gejala perubahan
transient state: keadaan peralihan; :...:
adaan perubahan
transilluminate : melihat dengan siLo:.
tembusan
transistor: transistor
transit: penerusan; peralihan; angk '
an langsullg
transit goods: barang-barang teruSl::
barang-barang trans ito
transit mixer : alat untuk mengad
beton
transit trade : perdagangan transiro
transition: peralihan; perubahan; tr2:.'
sisi; perioda
transition curve: perubahan lengIa:::-~
transition effect : efek transisi
transition formation : formasi tralli:':
transition period : periode peralih::..
transition point: titik perubahan; :
transisi
translate : memindahkan; mengge_~
kan; menterjemahkan

Kamus Teknik Lengk ap E ellSI Terba


l'

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

transmitted light
transmitted light : cahaya tembus
transmitter: pemberian tanda (sembo
yan); pemancar pengirim berita
transmitter valve : tabung pemancar
transmitting aerial : antena penyiaran
transmitting and reciving apparatus
: alat pengirim dan penerima berita
transmitting apparatus : aparat pe
mancar; pesawat pengirim (radio)
transmitting circuit: sirkuit pemancar;
rangkaian pemancar
transmitting condenser : kondensator
pemancar
transmitting current: arus kerja
transmitting key: ketukan kawat; kunci
pemancar; ketukan telegram
transmitting licence : izin penyiaran
transmitting set : pesawat pemancar
transmitting shaft : poros tranmisi
transmitting speed of the telegraph :
kecepatan telegram
tranmitting station: stasiun penyiaran;
setasiun pemancar
trasmitlng valve: katup siaran; lampu
pem~.car

transillitting wave: gelombang siaran;


gelombang pemancar
transmitting wire : antena pemancar
transmutation: transmutasi; perubah
an bentuk; peralihan
transmutation of elements: trasmutasi
dari elemen-elemen
transom: balok lintang; kayu palang;
rusuk
transom window: tingkap ventilasi di
atas pintu
transparant : tembus cahaya bening
transparant paper: kertas kalkir; ker
tas bening (tembus cahaya) untuk
menggambar; dan lain-lain
transparant window: jendela transpa
ran

transportation apparatus
transparency: beningnya; sifat tembus
cahaya
transplant : pemindahan tanaman
transplatation : pindah jaringan
transport: pemindahan; pengangkutan; mengangkut; ditranspor
transport aeroplane: pesawat terbang
pengangkutan
transport car : kereta pengangkut
transport chain : rantai transfer
transport charge: biaya transfer; biaya
angkutan
transport chute: selokan transfer
transport expences : ongkos pengirirnan
transport in bulk : angkutan sebagai
barang curahan
transport insurance : pertanggungan
angkutan barang; asuransi angkutan
transport matters : urusan pengang
kutan
transport number : bilangan transpor
transport plane: kapal terbang peng
angkutan
transport screw : sekerup transport
transport service : dinas transport;
dinas angkutan
transport shIp : kapal transpor
transport under taking : perusahaan
pengangkutan
transport worker : pekerja transpor
transportability : sifat dapat diangkut
transportable : dapat diangkut; dapat
dipindahkan
transportable battery : baterai dapat
dipindah-pindahkan
transportable track : j alan rei dapat
diangkat
transportation: transfortasi; pengang
kutan
transportation apparatus : alat peng
angkutan

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

l)

~
"~

(}

-,.....
rt

'~.'

ii
~'

"

}
,.
Cr~
f;

=
~'

fT.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~ transportation car

~;J
~

~"
~

\'.J~
'~

1
t

~-jJ
' i_

5~

~~
~

==
'J

transportation car : kendaraan peng


angkut
transporter: pengangkut; pengusaha
angkutan; perlengkapan transpor
transporter bridge: jembatan ayun;
jembatan gantung
transpose: memindahkan
transposition: pemindahan
transsonic: mendekati kecepatan suara
transvector: transvektor
transversal: melintang
transversal wave: gelombang transver
sal; getaran transversal
tranverse adjusment : pengaturan lintang
transverse bracing: sambungan bersi
lang (pekerja konstruksj baja)
transverse bulkhead: dinding lintang;
dinding sekat lintang
transverse cable : kawat lintang (traks
listrik)
transverse clamp : perangkai lin tang
transverse crack : retak melintang
transverse force : gaya lintang
transverse frame : rusuk lintang (ka
pal); gading lin tang kapal
transverse gallery : lubang lintang
transverse girder : balok lintang
transverse motion : gerakan melintang
transverse oscillation : getaran trans
versal
transverse platform : peron lintang
setasiun
transverse projection: proyeksi tegak
transverse section: penampang lintang
transverse springs : pegas-pegas me
lintang
transverse strenght : kekuatan terha
dap lengkungan; tahan lentur; tahan
lengkung
transverse suspension : gantungan
melintang

travelling forge

transverse test: testa lengkung; perco


baan lengkung; uji lintang
transverse vibration : getaran trans
versal
transverse wave: gelombang transver
sal
transverse wire : kawat lintang
trap : tangga; perangkap;pintu turon
trap door :pintujatuh; siku; pintu mir
ing dengan tutup yang harus diangkat
terlebih dahulu; pintu turun
trap valve : katup jatuh
trapeze: trapesium; alat untuk olah ra
ga yang berbentuk tong kat besi yang
kedua ujungnya digantungkan pada
dua utas tali
trapeziform : bentuk trapesium
trapezium distortion : perubahan ben
tuk trapesium
trapezoidal: bentuk trapesium
trapezoidal girder : balok trapesium
trapper : pemasang perangkap
trap points : rei wesel/rangkap
trash : sampah; ampas; kotoran
trash can : ember sampah
trash rack : kisi tangkap kotoran
trass : tra; bahan yang terdiri dari cam
puran semen; batu bata; kapuryan
dipakai untuk pembuatan dinding ata
lantai dan lain-lain
trass mill : kilang tras
trauling aerial : antena seret
travel : perjalanan; langkah; gerakan
travel agency : biro perj alanan
travel mixer: mesin aduk gerak
traveller: keran jalan; derek jalan
traveller gantry: perancah pindah-pi
dah
travelling daya : pindah gerakan jala::.
travelling crab: derek jalan; puli jalcc.
travelling crane: keran jalan
travelling forge: tungku ladang; per,;.-

Kamus Tekn 'i k Lengkap Edisi Terbar ~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

trellis work lJ

travelling form
pian ladang
travelling form : actUUl gerak
travelling ganger: kepala regu kerja
travelling motor hoist: lir jalan pakai
motor
tarvelling platfom : jembatan golong
travelling pulley: derek jalan; puli
jalan
travelling speed: kecepatan jalan
travelling time : waktu jalan
travelling valve : katup kempa pompa
travelling wave : gelombang j alan
travelling wave antenna : antena ge
lombang jalan
travelling wheel : roda jalan
traverse: menyllang; gerobak; traves
traverser survey : survel penerus
traverse sleeper : bantalan; gelagar
lintang
traverse table : putaran (lokomotit)
traversing bridge: jembatan tor; jem
batan yang dapat digerakkan mundur
untuk melewatkan kapal-kapal
traversing cable: kabel samping bela
kang
traversing platform : putaran loko
motif
trawer : gerobak gandengan
trawl: jala tarik (ikan); j ala yang dihela
trawler: kapal penghela jala. pukat ha
rimau
traxcavator : mesin pengerjaan tanah
tray : piring; tadah mangkok
trade : sirop
tread bidang : jalan; langkah
tread plate : tangga kereta ; tangga
mobil
rreading movement: gerak injak
treadle: pedal; injakan; papan anak
tangga
treadle bowl : rol tangga
treadle contact : tombol tekanan kaki

R:

treadle lathe : mesin bubut injakJ kaki t


$
treadle machine: mesin kaki
~
treadle motion : gerakan mengayuh
-r;J
treadle sewing machine : mesin jahit n,
kaki
~
tread mill : jantera yang dijalankan de- ";;
Po
ngan cara diinjak
~'
tread plate : tangga mobil
~.
tread wheel: jantera atau roda yang ~
diJ' alankan dengan iniakan
't~
~
treasure chest: tabung; kas
<.
h
treat : mengerjakan; merawat; mengo- C
~
lah
~.
treated wood : kayu jati
treatment: perawatan; pembuatan; pe T
ngolahan; pengeIjaan

treatments : pengerjaan

treble: tinggi (mengenai suara) ; lipat


tiga

treble nuts : batu bara butir

tree : kayu; pohon

tree cutter : pisau pemotong pohon

yang dipasang pada bagian depan


traktor atau buldoser

tree dozer : pengemas pohon-pohon

tree nail : pasak paku rei terbuat dari

kayu

tree sprayer : semprotan pohon

tree stump : tunggal kayu

trefoil : daun semanggi

trefoil arch : lengkung daun semanggi

treillage : pekerjaan terali

trellis: pagar; terali; kisi-kisi

trellis gate: pagar jeruji; pagar terali

trellis girder: gelagar konstruksi; gela


gar terali

trellis pylon: tiang konstruksi; tiang

terali

trellis window: jendela kisi-kisi; jende

la terali

trellis work: pekerjaan jeruji; peker

jaan terali

,~

-
}

amus T e knik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

" tremie

~~

.};
'"
'~.
,
,'(

tremie: corong pipa cor

tremolo: getaran; penggetar

trenail: pena kayu

trench: bandar; aluran; selokan; parit


'~ trench digger: penggali bandar; peng
.~
gali selokan
~ trench digging machine: mesin peng
'~,
gali bandar; mesin penggali parit
~fj
('!;_ trench excavator : penggali bundar;
"~ ,
mesin gali parit
~ trench hoe: singkup tarik (singkup
:~~
yang bekerja mengarah pada mesin
;~
nya)
'J
trench mortir : mortir parit
T
trencher: penggali; tukang gaJi; mesin
gali terowongan
trenching : parit; selokan, penggalian
\nn\.:hln~ mad\in~ '. me'<.\\\. %a.\\ \,a.!\.t
trend : akan; conaong; mem6encang
trepan : bor tanah
tresia transformer : transformator tre
sia
trestle: rangkah bawah; kUda-kuda
trestle bridge: jembatan kuda-kuda
tresle work: pekerjaan membuat kuda
kuda
tret : potongan timbangan barang kare
na kerusakan
triacid : tiga basa (kimia)
trial: coba; putar (dijalan); percobaan;
percobaan uap
trial balance: neraca percobaan; nera
ca secara garis besar
trial boring : pemboran percobaan
trial charge : muatan percobaan
trial course : percobaan uap
trial cruise : percobaan uap
trial flight : penerbangan percobaan
trial grinding : percobaan menggiling
trial hole : pemboran percobaan; lu
bang percobaan
trial order : pesanan percobaan; order

tribune

percobaan
trial pit: sumur/terowong percobaar...
lorong percobaan
trial run: jalan percobaan; pelayara:.
percobaan
trial shaft: pemboran percobaan
trial shipment: pengiriman percoba:
(dengan kapal)
trial trip : pelayaran percobaan; ja:
percobaan
triangle: segitiga; kuda-kuda ber --
tiga; siku-siku gambar
triangle me : kikir segitiga
triangle of forces: segitiga gaya
triangular: bersegi tiga; persegi t =_
triangular chute : selokan sudut
triangular compass : jangka kaki - _
trian.,&ular curve : 'lenglcuugan
gItiga
triangular file : kikir segitiga
triangular iron: besi tiga
triangular prism : prisma tiga sis::
triangular pyramide : limas tig:;
triangular thread: ulir sekerup :-;: ~
ga
triangularity : bentuk segitiga
triangulate : mengukur dengan __
gunakan segifiga untuk membc '
suatu daerah
triangulation: triangulasi; pe
an segitiga
trias : tiga senyawa
triasic period : zaman trias
triasic sandstone: batu pasir ~
triasic system : sistim trias
triatomic: beratom tiga
tribasic: tiga basa (kimia)
triblet : inti; teras; duri
tribrach : kerangka bagian b""
teodolit
tribromide : tribromid
tribune : rribun; tempat du;"

Kamus Teknik Lengkap Edisi Te~ :-:

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

::-k ar
orang banyak pada perbandingan; trimming: pengaturan; perr.z~=~
penyesuaian: pengapikan: pen:nn1l1iafl "
mimbar
trimming
plane : bidang bantu kemudi
tricar : mobil rada tiga trichina nama
trimming
tools: peralatan pengatur
(t,
sejenis kuman
trimk
connection
:
sambungan
interlo
,
trichloride : trikiorid
kal
:richromatic process: proses tiga war
trimk
telephone : telepon interlokal
na
trinitrolliene
: bahan ledak yang sangat S
:rick : tipu daya; muslihat; sulap
kuat
banyak
dipakai pada peledakan
:rick photography : potografi dengan
batu-batubesar;
terowongan dan lain
tipu muslihat
lain
:rick slide valve : sorong uap tarik

cf,
trinitry : trinitas; tiga senyawa
~2
.ckle : menetes; merembes

trinitry house : perserikatan yang me ~ .


:clinic system: sistim trikiin

laksanakan pemberian petunjuk ma


:olour : berwama tiga macam
T
suk pelabuhan
lour filter : saringan tiga wama
trip: kereta api tambang; tarik; tekan
Ie : sepeda roda tiga
trip circuit : sirkuit relai kemudi
ensional : dengan tiga ukuran
trip
coil: kumparan pemutus; koil pe
'te : tridimit
'de : triflurid
mutusan hubungan
.7l.engerem; memacetkan; blok trip h ammer : palu ekor
trip relay : relai kemudi
~
trip switch : sakelar kemudi
~ station: stasiun trigonometri; sta
:In ukur daerah yang memerlukan triphasa : tiga fasa
~ru ngan-hitungan trigonometri
triplane : kapal terbang bersayap tiga
:gger : alat penarikan (senjata)
triple : rangkap tiga; tiga kali; lipat tiga
!gger valve : tabung relai
triple compass engine: mesin kompas
'gonal : trigonal
rangkap tiga
_gonometrical : trigonometris
trIple cord : tali listnk rangkap tiga
-igonometrical function : fungsi tri triple expansion engine : mesin tripel
gonometris
ekspansi
'gonometrical series : deret trigono triple furnace boiler: ketel uap dengan
metris.
tiga sjjjnotJ apj
-:igonometry : pengukuran segitiga
triple point : titik triple (kimia)
-:iliedral : berbidang tiga
triple pole ~witch : sakefar tiga kutub
-=iliedral angle : sudut tiga bidang
triplex: tiga bagian; tiga lapis
-ihedron : tiga bidang
triplex glass : kaca tripleks
-ibydric : bemilai tiga; tiga bas a (ki
triplex plate : pelat tripleks
mia)
triplex pocess : metode tiga tingkat (tri
-ilateral : tiga sisi
plex)
-un : menyelesaikan; mengatur; meru triplexing metode : tiga tingkat
akan
triplicate : rangkap tiga; lipat tiga
"immer : kondensator trim; pengatur triplication: pembuatan dengan rang

5;:

a mu s Teknik Le ngkap Edi s i Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

:' tripod

trurncated

~~

kap tiga
tripod: alat yang terdiri dari tiga ruang
terutama untuk perkakas fotografi se

perti pada alat ukur tanda dan lain

'jJ

i"
:0!'

lain

tripping: pengetripan

trisilicate: trisilikat

triturate : ditumbuk halus


<..,1
trivalent
: bernitai tiga
"
(' .
0 trivalent metal : logam trivalen
3~ trivariable: tiga varian
:J trivariant system: sistern tiga varian
~ trolley: sejenis kendaraan(lori); gero
bale golong
T trolley arm : lengan pengambil arus
trolley bus : bis troll
trolley car : kendaraan lori; sejenis
trern
trolley coach: bis troli
trolley conveyor : transportir rantai
trolley diagram: grafik perjalanan lori
trolley fork : garpu troli
trolley frog: wesel udara (fraksi listrik)
trolley head : kepala troli
trolley line : kawat troli
, trolley path : jalanan troli
trolley pole : batang troli
trolley shoe : eretan kawat
trolley switch : saleelar troli
trolley system: sistirn troli
trolley track : lintasan troli
trolley tranway : tremtroli
trolley wheel: roda troli (traksi listrik)
trolley wire : kawat trole
trolley working : perusahaan troli
trommel : ayakan putar plat berbentuk
silinder dengan lubang pada leng
kungannya
trommel screen: saringan putar; sari
ngan terornol
troop carrier : pesawat angkut prajurit
troop ship : kapal pengangkut pasukan
'~

=
'J

troostite : trustit
tropic of conser : sifat jalan utara
tropic of capricon : garis balik selatan
tropical : tropika
. trouble : gangguan
trouble shooting: perbaikan gangguan
gangguan perusahaan
troucher : tukang tangkap paku keling
trough : kolam; selokan; bale
trough chute : selokan transpor sete
ngah bulat
trough convenyor : selokan transpor
trough fault: sesar palung; sesar ge
lornbang
trough washer : pencucian dengan pa
long
troughing : selokan kabel; saluran ka
bel
trowel : sendok; sekop; penggali
troy: nama ukuran berat; dipaleai oleh
tukang emas
truck : truk; gerobak; angkutan
truck body : karoseri truk
truck ' mixer : truk pengaduk beton
(truk dengan mesin aduk untuk meng
angkut dan langsung mengaduk be
ton)
truckle bed : tempat tidur beroda
truck terminal: stasiun truk
true airspeed: kecepatan udara sesung
guhnya
true airspeed indicator: pengukur ke
cepatan udara sesungguhnya
true quadartic equation : persamaz=
persegi murni
true watts : daya sesungguhnya; tenaF
sesungguhnya

truffle: cendawan; jamur

truly repeating fraction pe

berulang mumi
trumpet : terornpet
trurncated: terpancung; kerucut; r~-=__

Kamus Tekn ik Lengkap Ed i si Terbar __

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

::11Ilcated cone

tubular radiator

::-uncated cone : kerucut terpancung


cheon : tongkat
::uncheon coupling: kopeling tongkat
-,mcheon iron : besi tongkat
dIe : roda; memutar
:::undIe arm : sendi roda; lengan roda
-unk : kopor; badan lambung; sambu
-~ an tetepon
call : panggilan intertokal; perca
_ pan interlokal
~ carrier : rak kopor
engine : mesin trunk
exchange: sentral telepon inter
:,;al
::::1t feeder: kabel antara dua sentral
->:rrik)
~ line: hubungan utama (telepon);
-..:. ' duk
- piston : piston trunk
- railway : lintas kereta api utama
r oad: jalan utama; jalan raya
. root : akar pokok
:::3 sewer: polongan utama; rio I utimber : pokok kayu
wire : kawat pokok; kawat utama
'on : tap; cembung putar; baut
n axis : sumbu putar datar
n box: periuk tap; pot tap
_" n ring : cincin trunion
rak; rangka; konstruksi
: gel agar konstruksi; balok
--ZAa

ridge : jembatan konstruksi


:-oof : atap konstruksi
;e: beam : balok berangka
~ngambil percobaan; mencoba
- : keran coba; keran hembus
: layar badai
..-Ire : siku-siku blok
?lane : ketam halus
: ketam pendahuluan

J S

tJ

~.

tub : jambang; pipa; bejana; tong


tubage : selang karet
tube area : luas bidang pipa; muka pip a n
-~:!
tube boiler : ketel pipa
tube brush : sikat pipa
tube burst : retakan pipa
;;
tube characteristic : karakteristik pipa J
tube colour : bahan pewama yang di- R
simpan didalarn tube
tube current : arus pipa
tube cutter : perno tong pipa
tube diameter : garis tengah pipa
tube expander : peluas pipa
tube furnace : tanur tabung
tube fuse : pengaman pipa
tube ignition : pengapian pipa pijar
tube mill : kilang silinder; gilingan ta
bung
tube of rear axle : tabung poros bela
kang
tube piece : bagian pipa
tube plate : pelat pipa
tube railway: reI kereta api bawah ta
nah
tube scraper : penggaruk pipa; kikis
pipa
tube socket : soket pipa
tube stay : baut penahan pipa
tube vice: jepit pipa
tube volt meter : voltmeter tabung
tube wall : dinding pipa
tube tubing: pekerjaan pipa; silang ka
ret
tubing: pipa-pipa; pentel pipa karet
tubular : berbentuk pipa; bentuk bum
bling
tubular boiler: ketel pipa
tubular frame: kerangka pipa
tubular lamp: lampu neon; lampu pipa
tubular oven : oven pipa; dapur pipa
tubular pole : tiang pipa
tubular radiator : radiator pipa

Teknik Lengkap Edisil Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~~

tubular rivet

"~) tubular rivet : paku keting berlubang

~ tubular scraper : penggores pipa

'~, tubular section: profil pipa

,: tubular sourcces of light : sumber- I


'~
sumber cahaya; bentuk pipa
'~ tubular spirit lever : sifat datar; ge
lembung udara
':~,
'I) tubulated: dibuat bentuk pipa

?:- tubulous: bentuk bumbung; bentuk pi-

pa

tubulous boiler: ketel uap pipa api

:~ tufa: nama sejenis batu

r,~ tuff: tufa


' .1
tug: menarik; menyentak; meyeret
f tug boat : kapal penghela; kapal seret

tulle: sejenis kain halus

tumbler: pengungkit; tuas; lengan tuas

tumbler switch: sakelar balik; sakelar

tangkap; sakelar ungkit ltuas


tumbler test: uji bubuk; uji giling
tumbling: berguling
tumbling mill : gilingan guling
tun: tong; beJana; jambang
tun bouy : tong pelampung
tun in : menyetelkan
tun oil : minyak kayu (cina)
tun spark : nyala api nada
tune : mengatur bunyi menyetel bunyi
nada; melodi; menyetel (mesin)
tune in : menyetalakan (telegrafi)
tune up : mengembalikan pada keadaan
semula (mesin); menyetel kembali
(mesin)
tuned amplifier : penguat resonansi
(radio)
tuned circuit : sirkuit penyetelan
,
tuned spark : nyala api nada
tuner : alat untuk menyesuaikan suaral
nada
tung oil : minyak kayu (cina)
tuug alloy : paduan wolfram; paduan
tungsten

tunnel ceilling
tung state : wolframit (mineral)

tungsten : wolfram

tungsten arc: lamp lampu busur wol

fram
tungsten bar : batang wolfram
tungsten carbide : karbit wolfram
(semacam bahan yaag sangat keras di
pakai pada ujung alat potong suatu
alat bor dan lain-lain
tungsten deposit : endapan wolfram
tungsten filament : kawat pijar wol
fram
tungsten steel : baja wolfram
tungstic acid : asam wolfram
tungstic monohydrate: tungstit
tuning : penyetelan
tuning coil : koil penyetelan
tuning condenser: kondensor penyetel
an
tuning fork : garpu tala
tuning fork interrupter interuptor
garpu tala
tuning fork oscillator: osilator garpu
tala
tuning hammer: palu penala
tuning in : penyetalaan seksama
tuning indicator: indikator penyetalaan
tuning knob : tombol penyetalaan
tuning lamp : lampu tala/penyetalaan
tuning peg : sekerup untuk mengen
cangkan atau menyetel tali kawat
musik
tuning wave : gelombang penyetalaan
tunnel: tembusan; terowong; lorong
tunnel axis : sumbu terowong
tunnel block : blok terowongan
tunnel borer : mesin bor terowongan;
alat untuk membuat lubang
tunnel boring engine: mesin gerek
terowong
tunnel bottom : alas terowong
tunnel ceilling : atap terowong

K amus Te kni k Leng k ap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

tunnel crown
tunnel crown : puncak terowong
tunnel entrance: jaJan masuk terowong
tunnel kiln: baja wolfram; baja tungs
ter
tunnel lining : penurapan terowongan
tunneling : pembangunan terowong
tunnel miner : tukang gali terowongan
tunnel opening : lobang terowong
tunnel path : jalan terowong
tunnel ring : gelang terowong
tunnel shaft: tabung terowong; corong
terowong; lorong masuk terowongan
tunnel shaft bearing : dudukan tero
wongan
tunnel slot: alur tertutup (mesin listrik)
tunnel tumbering : pendinginan tero
wong
tunnel vault : lengkung terowong
[UP blok : pancang
turbid : keruh
turbidity : kekeruhan
turbine: turbin; mesin penggerak de
ngan tenaga air gas atau uap
turbine beating : blok bantalan turbin
turbine blade : sudu turbin
turbine casing : rumah turbin; lemari
turbin
.urbine disc : cakram turbin
turbine dynamo : dinamo turbin
rurbine engined aircraft: pesawat uda
ra turbin
~bine generator : mesin turbin
'lll"bine house: rumah-rumah turbin
-urbine interrupter: pemutus arus tur
bin
-urbine locomotive : lokomotif turbin
rrbine oil : minyak turbin
":!rbine plant : instalasi turbin
":!rbine regulation : pengaturan turbin
-:rrbine scoop : sudut turbin
bine screw: baling-baling turbin
rbine set: kelompok turbin; agregat

turn buckle

;:;.

~?~
turbo
turbine shaft : poros turbin
turbine steam: uap turbin
()
turbine steamer : kapal uap terbin
rf.
.
turbine vane: sudu turbin
~.
turbine wheel : cakram-turbin
!':
turbo alternator: dinamo arus bolak- ~'
balik turbo; dinamo arus tukar; turbo r,:
alternator
turbo blower: turbo ventilator
turbo compressor : turbo kompresor
turbo dynamo: dinamo turbo
turbo electric : turbo elektrik
turbo engine: mesin turbo
T'
turbo fan : kipas angin turbo
turbo fan engine : motor arus ganda
(pesawat udara)
turbo generator : turbo generator
turbo hearth process : metoda dapur
turbo
turbo jet : tabung pancar gas turbin
turbo jet engine : montor pancar gas
turbin
turbo prop engine : mesin turbo prop
(pesawat udara);motor turbin baling
baling.
turbo set: agregat turbo
turbulency : pusaran; kisaran
turbulent: berputar; berkisar
turbulent flow : aliran berkisar
turf: muka bumi; gambut
turrmg : pelapisan dengan rumput pada
muka tansh
turn : membubut; memutar; putaran;
keluk; membalikkan
turn back : dikelobot
turn bench: alat untuk memutar kayu;
bangku bubut kecil (pandai instru
men)
turn bridge : jembatan putar; untuk
melewatkan kapal
turn buckle : peregang kawat; ragum

am us Teknik Lengkap Edisi Terbaru

,~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

twin conductor
turn cap : kap cerobong berputar
.;: turn down : membelokkan ke bawah
(gas; nyala api)
~ turn down lamp : lampu senja
8~ turn indicator : induktor belokan;
.~
penghitung langkah
,i turn loose: melonggarkan
f turn off: membubut; mematikan (gas);
'il
'i_
menutup (keran)

Cl
turn on : mengencangkan; memasang
j'
S (radio); membuka (keran); menyala
:~
kan (lampu)
,.:~ turn over: membalikkan; mengguling
'J
kan
turn out: menghasilkan; menyerahkan;
mematikan (lampu)
turn ratio: perbandingan lilitan (trans
fonnator)
turn round: berputar; beredar memba
lik
turn screw : obeng; pemutar sekerup
turn spherical: membubut bulat; mem
buat bundar
turn stile door : pintu putar
turn switch : sakelar putar
turn table: putaran (lokomotif); papan
putar
turn tapering : membubut tIruS
turn up : menggali; membajak; mema
sang (lampu)
turned : diputar; dibubut
turner : tukang bubut
turn indicator : penghitung langkah;
indikator belokan
turning: lengkungan; belokan; pembu
butan; putaran engkol penuh
turning chisel : pahat bubut
turning circle : lingkaran putar
turning clock: wise berputar ke kanan
turning crane: keran yang dapat ber
putar; keran (derek) putar
turning effect : momen putar

i,

--

turning engine : mesin ungkit


turning gear: kopeling balik; mekanik;
pembalik
turning joint : engsel
turning lathe : bangku bubut
turning loom : bubutan; bangku bubut
turning moment : momen putaran
turning platform: putaran (lokomotif)
turning point : titik putar; titik balik
turning radius: jari-jari lengkungan
turning saw : gergaji rentang
turning shop : bengkel bubut
turning table : putaran (lokomotif)
turning tool : pahat bubut
turning turret : menara putar
turning wheel : roda ungkit
turnings: buangan bubutan
turpentine : terpantin
turret : menara kecil
turret clock : jam menara
turret head : mesin perkakas (kepal2.
revolver)
turret lathe: bangku bubut revolver
tuCfe : cawan (krusible) pengudaraan
tutty : oksid seng
tuyere : besi tarik; moncong pipa hem
bus (dapur tiriggi)
tuyere breast jacket : jalCet tuyer
tuyere nose : hidung tuyer
tuyere nozzle : noser tuyer
tuyere ratio : rasio tuyer
tuyere stock : tekan udara tuyer
twen decks: geladak antara; dek anta:-.:.
tweezers tang : untuk membongkar pa
ku; tang pegas; pinset
twiddle : berputar
twin : berganda; kembar
twin cable rope way: jalanan tali ken::
bar
twin contact wire : kawat kontak be:-
ganda (traksi listrik)
twin conductor : kawat ganda

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terba

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

-:win cord
~

two phase alternating currcnt ~9;:::.


ganda
f:

cord : tali listrik berganda; tali


senur berganda
two armed signal: sinyal berlengan dua
-win core cable : kabel dua nadi
two atom : diotomik; beratom ganda (}
-,..
engine: mesin kembar
two axle : poros ganda
1
-win engined: bermotor dua; bermotor two bladed : berdaun dua
..
kembar (pesawat udara)
two bladed screw: baling-baling dua ff;
daun
t
-;rin exhaust pipe : pipa hembus ber
,~
ganda
two circuit winding: gulungan gel om- ~.
g
~ motor : motor yang dihubungkan
bang (mesin listrik)
1K
Ilokomotif listrik)
two core cable : kabel dua nadi
pump : pompa dupleks
two cycle : dua tak; motor dua tak
;h
two cycle engine : motor dua tak
~_
rail: ret ganda
screw: baling-baling kembar; dua two cylinder steam engine: mesin uap
Jaling-baling
dua silinder
"""\
screw steamer: kapal uap bal two deck vessel : kapal dua dek; kapal
g-baling kembar
dua geiadak
shaft: terowongan (lubang) angin two docker: pesawat (udara) sayap gan
, da
: mbar (mobil)
in steam engine : mesin silinder two dimensional flow : rembesan air
embar; mesin uap kembar
dalam dua dimensi
tunnel: terowong ganda
two ekectrude tube: lampu dengan dua
well : sumur kembar; pemboran
elektrode; diode

~mbar
two electrode value : dioda elektroda

e tali : ikat; benang ikat


two engine : bermesin ganda

-::nning : tekanan ganda


two face : bersisi dua; bermuka dua

~t : metingkar; membelit; membelot


two fluid theory : teori dua zat cair

-clot; memintal
two fold : lipat dua

sf GrIll: bor spiral; gen~l< spiral


two fOlding : bersifat dua

~1 grip throotle control : tuas gas


two handed hammer: palu besar; go

dam

:rputar
it iron : besi puntir
two high rolling mill : gilingan rol dua

_ joint: las puntir; las torsada


tingkat

two
hinged arch : busur sendi dua

~ open: disungkit sehingga terbuka


_ wood: kayu pulas
two lamp connection : hubungan dua

lampu

.ed : baling (roda)

_: ed cable: kabel jalinan

two leg sling : cincin gantung kaki dua

_ling : puntir; torsi

two legged : berkaki dua

. g force: gaya torsi; gaya puntir two pass stave: dapur udara tekan gan

ring moment : momen torsi; mo


da

two phase: berfasa dua; berfasa ganda

;:I puntir
two phase alternating current : arus

dua
bolak-balik berfasa dua/ganda; arus
Mmed : berlengan dua; bersendi

J
~.

' m us Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~ ,i

'~

,i.,

;"
~
l'

~)

.~

,~

{'

'iJ

i>
'v
j'

:,~

i3
'..;

=
~

two part tariff

type case

dengan dua percepatan

tukar dua fasa


two part tariff: tarif pembayaran tetap two sroke : dua tak

two phase alternator : dinamo arus two stage : dengan dua tingkat
bolak-balik berfasa dua/ganda; alter- two stage amplifier: penguat lipat ga:-.
da

nator dua fasa


two phase cable : kabel berfasa dua
two step relay : relai dua tingkat

two phase current : arus berfasa dua two stroke: dua tak (motor)

two phase generator : generator dua two stroke motor : motor dua tak

two valve : berkatup dua; berkatub ga-


fasa
two phase motor : motor berfasa dua
da
two phase rectifier: pengarah berfasa two valve circuit: hubungan dua h ._
two valve line: saluran katup gan .:.
dua; perata arus dua fasa
two phase rotary field : mesin putar two way : dua j alan
two way and of switch: sakelar kek ~
dua fasa
two phase transformer: transformator
pok
two way cock: keran cabang dua ; ke _
dua fasa
dua jalan
two phases transformation: trans formasi fasa ganda
two way connection: hubungan cab~;
two pin contact : kontak tusuk
dua
two ply : dari dua lapisan; dua kawat
two way radio: radio dengan lengk
two polar : berkutub dua; berkutub I penerimaan dan penyiar
two way spring: pegas kerja gane
ganda
two polar armature: angker dua katub .two way switch : sakelar cabang :..
two pole field : medan dua kutub
sakelar dua kedudukan; sakelar -=-
two way valve : keran tutup dua _~ ~
two pole fuse : pengaman dua kutub
two pole winding: gulungan dua katup; two wheeled: beroda dua ; bero&! =_
lilitan dua katup
da
two winding rotor : rotor denga::.
two positions : dua POSISI
two pronged fork : cabang
lilitan
i two wire circuit: penghantaran cic- _
two rate meter : meter tarif ganda
two rivaled : paku kelingganda
dua kawat; penghantar dengan ._
two seater : mobil tarif ganda;mobil
ganda; sirkuit dua kawat
dua penumpang; pesawat dua penum
two wire network: jalan dua pc:- =~
tar; jaringan dua pengantar
pang
two shaft: berporos dua ; berporos gan two wire system : sistim dua pe::-.~
da
tar; sistim dua kawat
two sided: belah berganda; sisi ganda two wire winding: gulungan b
two sided recess : ruangan pada kedua two working system: sistim ke~2 ~
belah sisi
da
two slot winding: lilitan dua lubang; type: macam; mengetik; modt ~
gulungan dua lubang
tuk; contoh; huruf
two speed : dengan dua porseneling; type case : lemari huruf

K a mu s Te k ni k L e n gk a p E d i si T er b~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

. fase
fase : macam huruf
_ hinder: tukang tuang timah; untuk
-:embuat huruf-huruf
""Je metal: logam huruf; spasi huruf
-,e of bearing : lapis blok bantalan
"'?e of fly wheel : macam roda pene
-15; mac am roda gaya
_ of growth : ciri penumbuhan
printing apparatus: pesawat te

- ,

r
~"

tyre mill : gulingan rol ban; pabrik


ban
tyre pressure : tekanan ban
tyre pressure gauge: pengukur (tekan- (f.
an) ban
tyre trouble: pecah ban
g
tyre valve : pentil

-s?
t

~is

-::.e printing telegraph: telegrap cetak

'"ler : mesin tik


_ sample: model huruf; contoh hu
- f; bentuk huruf
"'"Je setter: penyusunan huruf; tukang
.lsun huruf
"'"Je setting machine : mesin set (hu
-If)
writer : mesin tik; mesin tulis
"Je writer band : pita mesin tulis
writer face : huruf mesin tulis
Je writer ribbon : pita mesin tulis
'Jhoon : taufan
Jist : juru tulis ; juru tik
. grapher: tukang set (huruf) ; pen
_etak buku; pandai set (huruf)
. ograpical : tipografis; iimu menge
_.a l cetak-mencetak
..,ograpical error: salah cetak; salah
iet

llography : tipografi; mengenai iimu


: etak
"'re : ban; kasut roda ; memasang ban
e bender: mesin pelengkung; mesin
?embengkok
'Te brake : abar ban
, e carrier: sangkutan ban cadangan
. e cover: ban luar
Te gaiter : bungkus ban; sarung ban
re gauge : pengukur (tekanan) ban
,.e inflator : pompa ban
Te lever : cukil ban/pembuka ban

'",.
~'"

U (uranium) : barang yang mengan- "


( f,
dung radioaktif untuk ptmbuatan born ft
U beam : balok U; balok berbentuk U i
U bolt : baut U; baut berbentuk U
55
U iron : besi U; besi berbentuk U
U shaped pipe: pipa U; pipa berbentuk
U

U steel: baja U; baja berbentuk U


U tube : tabungl pipa; berbentuk U
udometer : pengukur hujan
UHF (ultra high frequency) : frekwen
si sangat tinggi
uiginous : .seperti air
ultimate analysis : analisa ultimat
ultimate bearing capacity : daya du
kung keseimbangan
ultimate bearing pressure: desak du
ICUng ultimit/suatu desakan yang dapat
menyebabkan amblasnya suatu fon
dasi tanpa penambahan beban
ultimate limit switch: sakelar limit da
rurat pada elevator
ultimate straining: beban patah
ultimate strenght : kuat limit; tegangan
tertinggi dari suatu benda sebelum
benda tersebut patah
ultimate stress : tegangan patah
ultimate tensile strenght : tegangan pa
tah
ultra : ultra; awalan yang menyatakan
sangat atau berlebihan
ultra audion : ultra audion

a mu s Tekn ik L e ng kap Edi s i Te rb a ru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

" ultra fIlter

~
'p
~
~"

"'

'~

l
,

'i)
"i_

uncontrollable

unannealed : tidak dipijarkan


ultra fIlter: saringan terhalus
unarmoured cable: kabel tak berperi
ultra fIltratfon : ultra filtrasi
sai
ultra red: merah ultra
ultrashort wave : gelombang pendek unarrested: tak dapat dihalang; tak da
pat ditahan
ultra
ultra violet : lembayung ultra; bagian unattached : tak dapat diikat; terlepas
unavailable energy : tenaga terbuang
terakhir dari spektrum
ultra violet light : cahaya lembayung unbailance : ketidak seimbangan
unballanced : kehilangan keseimbang
ultra
an
ultra violet radiation: penyinaran lem
unballanced
load : beban tak rata
bayung ultra ,
ultra violet rays: sinar lembayung ul unballasted : tak berbeban; tak bennl!
atan
tra
ultra violet rays treatment: penyinar unbar : melepas gerendel; membuki..
kancingan (pintu)
an lembayung ultra
ultramarine : ultra marin; diseberang unbend: melepaskan,merenggangkaL
unbent : tak bengkok; tak lengkung
laut; biru laut
ultramarine yellow: kuning ultra ma unbleached : tak dikelantang
unblock : meJepaskan blok (pengamE
rin
ultramicroscope : ultramikroskop
kereta api)

ultrasonic: ultrasonik; kecepatan yang unblown : tak dihembus

unboiled : tak dimasak

melebihi suara
ultrasonic frequency : frekuensi ultra . unbolt: melepaskan sekerup; melep~
sonik
gerendel
umbel: tirai bunga (ilmu tumbuh-tum unburnt : tak dibakar (keramik)
unburstable tyres : ban tahan pecat
buhan)
umber : ruang simpan
unchangeable : tak dapat dirubah
umbilical cord : tali pusat
uncertain : tak tetap
umbra : bayangan
unchairn : membuka rantai
umbrella : payung
uncoated: tak berlapis; tak disalut: =-
umbrella antena : antena payung
berbungkus

umbrella dynamo : dinamo payung


uncock : menegangkan

uncoil : melepas gulungan; mele:

umbrae : bayangan pusat


lilitan
umbrella case : selongsong payung
uncoloured : tak benwama
umbrella holder : gagang payung
unabsorber : tak dapat diserap; tak da unconformability : ketidaksesu 2.~ ~
pat diisap
ketidakselarasan

unconformity : ketidaksesuaian: ', ~

unadabtable : tak dapat disesuaikan


unadjusted: tak dapat distel; tak dapat
dakselarasan

unconformity trap : perangkap Ii!! .

diatur
unalloyed: tak berpadu; tak bercampur
laras

uncontrollable : tak dapat dike::-

unalterable : tidak dapat berubah

Kamus Teknik Lengkap Edisi Te rb .s

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com
uncouple

kan; tak dapat dikontrol


uncouple: melepas kopeling; melepas
kan hubungan; melepas gandengan
uncoupled : tak tergandeng
uncovered: tak berbungkus; terbuka;
tak tertutup
uncovered cable : kabel tak berbung
kus; kabel polos
uncovered wire : kawat tak berbung
kus ; kawat polos
unctuous: seperti minyak; gemuk; le
mak
uncut : tidak dipotong
undamaged: tidak bercacat; sempurna
undamped : tidak teredamltidak diredam
undamped oscillation : getaran tak
diredam
undamped wave : gelombang yang tak
diredam
under : bawah; dibawah
under carriage: rangka bawah; bagian
bawah
under charge: kurang muatan; kurang
beban
underclay: lapisan tanah liat (dibawah
lapisan batubara)
undercoat : cat Clasar
undercooling : lewat dingin
under current : arus bawah; aliran ba
wah
under cut : menggali dan bawah
undercutting : penggalian bawah
underdrain : saluran buang bawah ta
nah
under-excitation : kurang penguatan;
eksitasi kurang
under-excite: dikurangi ekstisasi
under expose: dikurangi pencahayaan;
kurang terang (foto dll)
under exposed : kurang pencahayaan
under exposure : kurang pencahayaan

undulation
underfeed stoker: kekurangan api (pa
nas)
underflred : kurang sempuma pembakaran
under tension alternating current generator : generator arus tukar tegangan
rendah
under tension alternating current
motor : motor aruS tukar tegangan
rendah
under tension alternating network:
jaringan arus tukar tegangan rendah
under times : kurang pencahayaan
under voltage relay : relai minimum
underwater : air tanah
underwater body: bagian (kapal) ba
wah air
underwater cable : kabel dalam air
underwater fog signal : sinyal kabut
dalam air
under wing : sayap bagian bawah
underwood: belukar
under writer : pengusaha asuransi
undiminished : tidak berukurang
undisturbed : tak terganggu
undisturbed sample: contoh asli
undisturbed strenght : kekuatan asli
undividable : talC terbagi; tak bercabang
undo : mengangkat
undrain : mengeringkan
undrained shear strenght : kekuatan
geser undrained
undra ped : tak terbungkus
undulate: menggelombang; menggetar
undulate sheet iron : besi pelat berom
bak; besi pelat gelombang
undulating : bergelombang
undulating motion : gerakan gelom
bang
undulating quantity: kuantitas turun
naik
undulation : ombak; getaran; gel om-

Kamus Tekni, k Lengkap Edisi Terbaru

~g
~.

-,Cj
n,

+g
~,

'R
i

C<_

;.

l~~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

'. undulator

~1
~

'p
,~

~,

. ::~

'.:
"

.~

~ iJ

i>
,,-)
::;-...
5

:S

=
;2;
'J

bumikan (listrik)
bang
undulator: undulator
unhair : mencukur; membuang buk
undulatory: berombak; bentuk ombak . unhardened : takdisepuh keras
undulatory motion : gerak bergelom I unhook : melepas kaitan
bang
I uni-cycle: roda tunggal ; satu roda
undulatory theory: teori (tentang) om unidirectional: sejurusan; searah
bak
unidirectional antenna: antena term :
undulous: berombak
uni directional current: arus rata; an:::
searah
unearth: menggali; mengeluarkan dari
lubang
unidirectional lighting : peneranga::
unemployed: menganggur
lampu terarah; penerangan (lamp'..:
setempat
unemployement : pengangguran
unemployement benefit: pembayaran uniform: serupa; seragam; pakaian G
nas; berturutan; sepakat; beraturan
tunjangan pengangguran
unemployement insurance : asuransi uniform accelerated : motion ger-',
perlambatan peraturan
pengangguran
unequal: tak sarna rata; tak beraturan; uniform acceleration: percepatan be~
ganjil; tak rata
aturan
unequal angle: profil siku tak sarna uniform field : medan beraturan; mt
dan rata (listrik; magnit)
kaki
unequal angle steel: baja siku tak sarna uniform load: beban (bobot) unifor:-=
,(berbagi rata)
unequal load : beban tak rata
uneven: tak sarna; kasar; tak rata
uniform luminous intensity: kuat c::.'
unexposed: tak kena cahaya (foto)
haya seragam
I uniform motion : gerak beraturan
unexpotionable : tak bercatat
uniformmity : kesamarataan; kesan:-::
unextinguishable : tak terpadarnkan
unfathomable : tidak terduga
an
unfavourable : kurang baik
unilateral : sepihak; unilateral
unfigured : cita; polos
I uniflammable : tak dapat menyata
wnmished : terbengkalai; belum sudah; uniflammable coal : batu bara pas'.
belum selesai
batu bara sangat kUlUS (kurang gas
uniformly distributed load beb;:
unfit : tak patut; tak cakap
unfitting: tak sesuai satu sarna lain
berbagi rata
unfold : membentang
uniformly distributed load beb::.::.
unfused : tak disebar
berbagi rata; beban unifrom
ungear : melepaskan kopeling
uninterrupted: tak berkeputusan; teL:
unglazed: tanpa glasur (lapisan kaca);
menerus; tak PUtuS-putus
union: pipa sambung; kopeling pi_:
tak direngas
pakai mur wartel
unglue : menghilang perekatnya
ungovernable : tak dapat diatur; tak union melt welding: pengelasan bawa,:
dapat dikendalikan
air
ungrounded : tak ditanahkan; tak di unionised : tidak dilonisasikan

Ka m u s Tekn i k L eng ka p Ed i s i T er ba r _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

lnipolar
unipolar: kutub tunggal; berkutub satu
unipolar armature : angker berkutub
tunggal; angker berkutub satu
unipolar dynamo: dinamo kutub tung
gal; dinamo berkutub satu
unipolar induction : induksi kutub
tunggal; induksi satu kutub
unipolar interrupter : saklar pemutus
eka kutub
uniportant : tak penting unit satuan
unit axis : poros satuan
mit floration cell : unit sel florasi
unite : menggabungkan. menyatukan;
menyambung
unit offeree: satuan tenaga; satuan gaya
:.tnit of intensity : satuan kuat cahaya
JDit of length: satuan panjang
luit of light : satuan cahaya
lnit of measure : satuan ukuran
mit of output: satuan tenaga (umum)
luit of power : satuan tenaga; satuan
gaya
lnit of volume: satuan volume
.mit of weight : satuan berat; satuan
bobot
lllft of work: satuan usaha; satuan ker

ja
.mit pole :' satuan kutub
Jnit price : harga satuan
mitized seat: kursi nikmat (pesawat
udara)
mity : kesatuan
mivalent : nilai tunggal; mono-valen
mivalent metal: logam univalen (sa
rna)
.:nivariant : umum; tanpa batas; mono
varian
miversal: universal
.niversal boring machine : rnesin ge
rek universal
:1iversal bridge : jembatan universal
.mversal coupling: kopeling univer

sal; kopeling silang; kopeling kardan.


universal decimal classification : kla
sifikasi desimal universal
universal exhibition : pekan raya dunia
universal galvanometer: galvanometer
universal
universal indicator: indikator univer
sal
universal j oint: kopeling kardan; sarnbung an sendi peluru;kopeling engsel
silang
universal lathe : bubutan universal
universal milling machine: mesin frais
universal
universal motor : motor universal;
motor untuk arus rata dan arus tukar
(mesilJ. listrik)
universal packing: bungkusan univer
sal
universal rolling mill : gilingan rol uni
versal
universal shunt : shunt universal
universal testing machine : mesin uji
universal
universe : dunia; alam semesta
unknown : anu (tidak diketabui)
unlanden weight: berat kosong; bobot
kosong
unlevel : tidak sarna; tidak rata; tidak
datar
unlike poles : kutub-kutub tak sejenis
unload : membongkar; rnelepaskan;
mengosongkan
unloader : alat bongkar
unloading : pembongkaran; pemung
gahan
unloading berth : tempat pembongkar
an
unloading machine : mesin bongkar
unloading siding : sepur bongkar
unloading stage: panggung bongkaran
unlock : mernbuka; melepas gerendel

" amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

1
".
h
C
~

~'
~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

" up ward force

~~

t~~
-iJ

;~,

,
"

;j

_,

.}
~;

E'

'j)

'i_

( ,

:0

t~
,

. .j

' .~
,~
(:;,

up ward force: gaya keatas


up ward motion: gerak naik
upward movement: gerak naik; gerak
keatas
up ward pressure : tekanan ke atas
up wards: naik; keatas
up ward slope: sorong keatas; miring
keatas
up ward stroke: langkah naik; langkah
keatas
uranate: uranat
uranatom : uranatom; atom uranium
uranium: uranium; sejenis logam yang
merupakan yang selalu memancarkan
radio aktif
uranium dioxyde : dioksid uranium
uranium ore: bijih uranium
uranium pentaclorid : pentaklorid ura
nium
uranium tentra bromide: tetra bromi
de uranium
uranium tentra flouride : tetraflourid
uranium
uranography : uranografi; uraian tem
pat bintang di langit
uranology : uranologi ilmu falak; ilmu
tentang langit
urban bus : bis kota
urban railway : kereta api dalam kota
urban road: jalanan kota
urban telephony : telepon lokal
urban traffic: lalulintas kota; lalulintas
lokal
urban train : kereta api lokal
urea: urea; sejenis zat crystaline yang
tak berwarna; digunakan sebagai pu
puk pada tumbuhan dan lain-lain
urethroscope : sebuah alat kedokteran
untuk memeriksa atau meneliti sa
luran perkencingan
urgency : keperluan; kebutuhan
urgent : perlu sekali; penting sekali

uvula
urine analysis : analisa air kencing :
baik secara mikroskopis ataupun seca
ra kimiawi
u rod : batang bentuk U
urologist: seorang ahli kedokteran yar:~
dapat mengobati penyakit pada sall:
an perkencingan
urometer : alat kedokteran untuk n:~
meriksa atau meneliti saluran perke-
cingan
use: memakai; mempergunakan; pe~
kaian; guna; faedah
use life: tahan lamanya
use load : beban berguna
use up : memakai
used vechicle : kendaraan bekas
useful: berguna; bermanfaat
useful current : arus berguna
useful effect : daya guna
useful heat : kalor berguna
useful load : pembebanan bergw:.:.
useful mechanical effect : ranct~
mekanik
useful mechanical output : daya =_
mekanik
useless : tak dapat dipakai; tak
berguna
usual : biasa
usually: biasanya
utensil : perkakas; pesawat
utility: kegunaan
utility car: mobil antar barang .
utilization : penggunaan; pem:
berguna; yang bermanfaat
utilization factor : randemer.
rangan (lampu)
utilize : menggunakan
UUIVI (underwater to und """""-~
misille) : peluru kendali da:-:: -_
air ke bawah air
UV (ultra viole) : ultraviole
uvula : anak lidah kelendir

Kamus Teknik Lengkap Edi s i T e '" '- :=

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

untarred
tris
untarred : tidak diter; tidak di aspal
untempered : tidak disepuh keras
untempered iron : besi tak dikeraskan
untempered steel : baja tidak disepuh
keras
untie ': menguraikan
untight : tak rapat; bocor
untimely ignition: pengapian tak tetap;
penyalaan tak tetap
untuned: tidak disetel (radio)
unvariable : tak berubah
unvarnished : tak dipernis
unwind : melepas guiungan
unwist : membuka dengan cara putaran
unwrought : kasar; tak diselesaikan
up and down : turon naik
up and down motion: gerak naik turun
(ke atas kebawah)
up lift : desakan atas; hisapan keatas
up stroke: gerakan ke atas; langkah
naik
up the river : kehulu sungai
up thrust: tolakan ke atas; tekanan zat
cair keatas
up cast : terowongan; ventilasi
up draft : ventilasi naik
updraught carburator : karburator
aliran naik
upgrade : tanjakan naiklpendakian
uphand : paIu besar; godam
upholsterer: tukang salut; pandai salut
upholstery : penyalut; salut
upkeep : pemeliharaan
upper arm : pangkallengan
upper cock : keran atas
upper course : hulu
upper cylinder: ketel atas; silinder se
belah atas
upper drain : saluran atas
~pper fIlter : saringan atas
JPper ground : tanah atas

up ward

G
-:
,
~.

upper layer : lapisan kulit; lapisan atas


~
upper leather : kulit luar
'I:
upper lip : bibir atas
()
-,,
upper lubrication : penyemiran atas; n.
pelumasan atas
,
upper part : bagian atas; sebelah atas ~.
;;
upper plate: plat atas
~.
upper saddle : pelana atas
R
upper shed: kotak atas; ruang atas
upper side : sebelah atas
~,
.....
upper storey: tingkat atas; lantai atas ~.
upper surface : bidang atas
...:
upper town : kota atas
~.
upper valve : katup atas
upper voltage : tegangan atas

upper wheel : roda atas

upper yield point: titik serah atas (pun


cak) .

uppermost: paling atas

upright: kaki; balok vertikal

upright conial vault: tembok lengkung

corong; lengkung corong

upright course : lapis guling

upright engine : motor berdiri

upright projection : proyeksi vertikal

upset: menumpu (paku keling); me


lantak; menumbangkan

upsettmg temperature : temperatur

lantak; suhu lantak

upsetting tension : tegangan lanlak

upsetting test : percobaan lantak; testa

lantak

upside : sebelah atas; sisi atas

upside down : terbalik

upstream: kehulu

upstroke: langkah naik; gerakan keatas

uptake : cerobong

up track : jalan reI mendaki

up throw : pergeseran tanah ke atas

up thrust : tekanan zat cair ke atas;

tolakan keatas

up ward : arak naik; arah keatas

<-amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

,~

r:
-

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~~

up ward force

uvula

tj)

up ward force: gaya keatas


urine analysis : analisa air kencing;
up ward motion : gerak naik
baik secara mikroskopis ataupun seca
'. upward movement: gerak naik; gerak ra kimiawi
'~,
~
keatas
u rod : batang bentuk U
.~
up
ward
pressure
:
tekanan
ke
atas
urologist: seorang ahli kedokteran yang
~
.~
up wards : naik; keatas
dapat mengobati penyakit pada salur
up ward slope: sorong keatas; miring
an perkencingan
~'
keatas
urometer
: alat kedokteran untuk me
,p
r'!:- up ward stroke: langkah naik; langkah
meriksa atau meneliti saluran perken
U
keatas
cingan
uranate : uranat
use: memakai; mempergunakan; pema
uranatom : uranatom; atom uranium
kaian; guna; faedah
uranium: uranium; sejenis logam yang use life: tahan lamanya
merupakan yang selalu memancarkan use load : beban berguna
radio aktif
use up : memakai
used vechicIe : kendaraan bekas
uranium dioxyde : dioksid uranium
uranium ore : bijih uranium
useful: berguna; bermanfaat
uranium pentacIorid : pentakIorid ura useful current : arus berguna
nium
useful effect : daya guna
uranium tentra bromide: tetra bromi useful heat : kalor berguna
de uranium
useful load : pembebanan berguna
uranium tentra flouride : tetraflourid useful mechanical effect : randemen
uranium
mekanik
uranography : uranografi; uraian tem useful mechanical output : daya guna
mekanik
pat bintang di langit
uranology : uranologi ilmu falak; ilmu useless : tak dapat dipakai; tak dapat
tentang langit
berguna
. usual : biasa
urban bus : bis kota
urban railway : kereta api dalam kota usually : biasanya
utensil : perkakas; pesawat
urban road : jalanan kota
urban telephony : telepon lokal
utility: kegunaan
urban traffic: lalulintas kota; lalulintas utility car : mobil antar barang kecil
lokal
utilization : penggunaan; pemakaian:
urban train : kereta api lokal
berguna; yang bermanfaat
urea: urea; sejenis zat crystaline yang utilization factor : randemen pene
tak berwama; digunakan sebagai pu
rang an (lampu)
puk pada tumbuhan dan lain-lain
utilize : menggunakan
urethroscope : sebuah alat kedokteran UUIVI (un derwater to underwater
misiUe) : peluru kendali dari bawat
untuk memeriksa atau meneliti sa
air ke bawah air
luran perkencingan
urgency: keperluan; kebutuhan
UV (ultra viole) : ultraviolet
urgent : perlu sekali; penting sekali
uvula : anak lidah kelendir
~

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

V (valve)

vacuum flask

vacuum brake: rem hampa udara; rem


~~

V (valve) : katup pentil


V (vadium) : vadium; nama sebuah
unsur logam yang keras sekali dan ba
nyak digunakan pada pembuatan baja
V (velocity) : kecepatan kerja atau ge
raknya suatu benda
V (volt) : volt; sattian fenaga listrik
V (volume) : isi
V antena : antena berbentuk V
V belt : tali sabuk berbentuk V; sabuk
mesinV
V bolt: landas cekung.landas V
V curve : garis lengkung V
V motor : motor V; motor dengan si
linder-silinder pasangan huruf V
V rope : sabuk V
V tail : ekor bentuk V (pada pesawat
udara)
vacancy: lowongan; tempat kosong; tak
dapat diduduki
vacant: tak ditanami; terlowong
vaccinal : mengenai vaksin (benih ca
car)
vaccination: vaksinasi; penyuntikan vi
rus anti cacar (pericacaran)
vaccinator : vaksinator; menteri cacar
vaccine : vaksin; benih cacar
vacuity : kekosongan; ruang kosong
vacuous : hampa udara
\'acuum : hampa udara; vakum; ruang
kosong
yacuum adjuster: pengatur hampa
udara
vacuum airpump : pompa udara va
kum
yacnum botle : ketel vakum; ketel ham
pa udara
\'acuum botle : botol termos
'acuum box : lemari vakum

;::.

~
vakum; abar vakum

..r
vacuum brake disc : keping rem dua
vacuum breaker: katup pengatur va- Ii,
kum
J
~.
vacuum casting : pengecoran hampa
r.~ .
vacuum cell : sel vakum; sel hampa
'-;':
udara

_0

vacuum cham

ber : kamar va

kum; kamar

hampa udara

vacuum cleaner

I
I

: penghisap de
vacuum cleaner
bu; alat penghisap debu; bahan pengering hampa
udara
vacuum concentration : konsentrasi

dalam vakum; konsentrasi hampa

udara

vacuum control: pengaturan vakum;

pengaturao hampa udara

vacuum cupboard: lemari vakum; le

mari hampa udara

vacuum distillation : destilasi dalam

vakum; destilasi dalam hampa udara

vacuum drier : bahan pengering va

kIlm/hampa udara'

vacuum drying : pengeringan dalam

vakum

vacuum driying pan : dapur pengering

vakum/hampa udara

vacuum drying stone : batu pengering

vakum

vacuum ejector : ejektor vakum

vacuum fan : kipas udara hampa

vacuum feed: pemasukan bahan bakar

dengan vakum

vacuum filter : saringan vakum; filter

hampa udara
vacuum flask : botol termos; botol
hampa udara

<- amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~
~

,~
~

8~

1"
~
~jJ

:v
~.
S
.~

&
'

vacuum gauge

valve casing

vacuum gauge: pengukur vakum/bam


bampa uclara
pa udara; manometer
vacuum tube: tabung vakum; pipa ge
las tertutup berisi gas tipis yang dilalu:
vacuum glass : gelas vakum/bampa
udara
aliran listrik yang kelihatan bagai ki
vacuum indicator : pengukur vakum;
lat; tabung elektron
indikator vakum
vacuum tube volemeter : penguku:
volt tabung bampa
vabcuum l~p : lampu vakum; lampu
ampa UUdra
vacuum valve: katup hampa udara; ka
tup tekanan udara; katup angin
vacuum lighting arrester : penangkal
petir vakum
I vademecum : vademekum
vacuum meter : alat pengukur hampa vague : kabur; tak jelas
udara
valence : kumia; valensi
valentinite : valentinit
vacuum pan : panci vakum
vacuum pipe : pipa vakum; saluran valerian : valerian
. valerianic acid : asam valerian
vakum
vacuum polarization : pengutupan valley: iembah; talang V (antena dUE
bidang atap miring)
bampa udara
vacuum protector : penangkal petir valorization : valorisasi
valorize : divalorisasikan
vakum
vacuum pump : pompa vakum yaitu: valuation : taksiran; taksasi
pompa yang mengeluarkan uclara atau valuator : juru taksir
uap dan suatu ruangan hingga tekanan value : nilai
udara didalamnya kurang clan 1 at valve: katup; alat pembuka atau pent:.
mosfir
tup aliran atau pengalir aliran; lamr
atau tabung radio
vacuum refrigerating machine: mesin
penyejuk vakum; mesin penyejuk valve acceleration: akselerasi katu:
persending katup; percepatan katu;
bampa uclara
vacuum regulatIon: pengaturan hampa valve actuator : katup penjalan; kaLl:':'
pengalir
udara
vacuum reservoir: tandon hampa ucla valve adapter : adapter katup
ra
valve adjuster: pengatur hampa udar!
vacuum servo : serpo hampa udara
rem pakum
vacuum servo brake: rem servo bampa valve amplifier : alat pengeras suz;
tabung
udara
vacuum space : ruang vakum; ruang valve block : blok katup
valve box: kamar katup; rumah-~
hampa uclara
vacuum spectograph : spektrograf va
katup; ruang sorong uap
valve buckle : kerangka
kum
vacuum stop cock : keran tutup vakuml valve cage : karung katup
valve cap : tutup pentil; dop penti:
keran tutup hampa uclara
vacuum swicth : saklar vakum
valve casing : ruang katup; ruang ~ : vacuum tight : rapat vakum; kedap
rong uap; kamar katup

Kamus Teknii k Lengkap Edisi Terb a ~

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

valve clearance
valve clearance : ruang main katup
valve chamber : kamar katup
valve connection: selang pentil; sam
bung an pentil
valve cover: sahap rwnah-rwnah katup
valve deformation : perubaban bentuk
katup
valve diagram : diagram sorong uap
valve face: muka sorong uap; dudukan
katup
valve gear: gerakan katup; gerakan so
rong uap
valve grinder : mesin asah katup
valve guard: pelindung katup; penja
min
valve guide : pengantar katup
valve head : kepala katup
valve needle: jarum katup
valve holder : pegangan lampu
valve hood : kamar katup; ruang katup
valve house: rumah-rumah katup
valve key : kunci katup; pasak katup
valve less : tanpa katup-katup
valve lift : gerak katup; pengangkatan
katup; langkah katup; tinggi angkat
katup
v3Ive lifting height : tinggi naik katup
valve lift plunger : pengangkat katup
valve lift rod : batang tolak katup
valve lifter : ungkit katup
valve machine : mesin katup
valve motion: gerakan sorong uap; ge
rakan katup
valve movement : gerak sorong uap
valve opening : lubang katup; pembu
,kaan katup
valve oscillator : oksilator tabung
valve pin : pena; katup
valve position : kedudukan katup
valve push rod : batang tekan katup;
pengungkit katup

valve reactor : tabung reaktansi

vane armature {j
~.

t
J

valve reamer : perak setelan katup


valve refacer : aparat pengasah kutup
valve realising gear engine: mesin _Q
katup
1.
valve rocker : tuas katup
,
,
valve rod: batang katup; batang sorong p,~
uap
~valve rod guide : peluncur batang so- R
rong uap
valve room: ruang katup; kamar katup '}
valve seat : dudukan katup
'.
valve spindle : tangkai katup; batang ~
katup; batang sorong uap
~valve spring : pegas katup
valve steel : baja katup
valve stroke : langkah katup
valve tower : menara katup; menara
yang dibangun dari dasar waduk; yang

dapat mengontrol katup dari pipa- pi

pa yang melepaskan air dari tinggi

yang berbeda-beda

valve travel : jalan sorong uap; langkah


sorong uap
valve tube : selang pentil (katup)
valve tubing : pipa karet pentil
valvnlar : berkatup; berbentuk seperti
katup
valvule : katup kecil
van : gerbong; saringan; mobil antar
barang; gerobak barang (kereta api)
van man : pengantar barang
vanadate : vanadat
vanadinite : vanadinit
vanadium : vanadium; nama unsur 10
gam yang keras yang banyak yang di
gunakan pada pembuatan baja
vanadinm dichlroride : dikirorid va
nadium
,~

==

vanadium s~l :b~avanaillum

vane: sayap sekerup; baling-baling;


daun baling-baling
vane armature : angker sayap

i( amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~
:~

vanes

vapour supply : pemasukan/pembe:~


''";) vanes: rusuk-rusuk penyejukan
..;!. vane test : percobaan vane
uap
,~
vapour tight : kedap uap
:> vrumer: sudu; pisau
vapourous : bentuk uap
.~
vapor: uap
variability: sifat berubah-ubah
'\' vaporability: sifat dapat menguap
.~ vaporable: dapat menguap
variabel : tak tetap; berubah-ubah:
pat diubah; dapat berubah; varia
vaporiform : bentuk uap
vaporimeter: meter uap; pengukur uap variabel cell: elemen tak tetap; eler::. ~
variabel
vaporizable : dapat diuapkan; dapat
variabel condenser : kondensor p:::--
menguap
vaporization : penguapan
variabel current: arus/aliran berg~
ganti
vaporizer : pengabut
variabel expansion: ekspansi dapar :...
vapour : uap; kabut
setel
vapour admission : pemasukan uap
v vapour bath : mandi uap
variabel expansion machine : mt ___
dengan eksipansi berubah-ubah
vapour boiler : ketel uap
variabel gear: akselerator dapat diu ~
vapour brake : rem uap
, varia bel inductance : variometer
vapour cock : keran uap
vapour condensator : kondensator uap variabel picth air screw: baling-h"-
ing pesawat udara dapat dikembalik.::::
vapour density : rapat uap; kerapatan
variabel pressure : tekanan tak terz;::
uap
variabel resistance: hambat yang be:-
vapour discharge : pengeluaran uap
ubah-ubah; resistansi yang dapat .:..
vapour distribution : pembagian uap
setel
vapour dredger : kincir pengaduk uap
varia bel voltage: voltase berubah-u~
vapour drier : pengering uap
variameter : variameter
vapour ejector : ejektor uap
variant : menyimpan; berubah-ubat
vapour engine : mesin uap
vapour gauge : alat ukur tekanan uap variation : variasi; pertukaran; ubahL
variasi; penyimpangan
vapour j et: pancaran uap; semprotan
variation of current : perubahan ar::
uap
variation of temperature : perubak:_
vapour lock : geIembung uap
vapour nozzle : pipa pancar uap
suhu; perubahan temperatur
variation voltage: perubahan tegang.:.:.
vapour passage : saluran uap
vapour piston: piston uap; torak uap varicoloured: bidang; lembam
vapour por t : saluran uap; -kapal uap variegation : wama-wami; perganti::..::
warna
vapour pressure : tegangan uap; tekanvariety : jenis
an uap
variometer : pengukur ubahan
vapour roller : mesin perata uap
varnish : pemis; zat pengkilap; glas::
vapour separator : pemisah uap
varnished wire : kawat lak
vapour strainer : penyaring uap
vapour street raid : kereta api uap; varnishin g : mengecat dengan penlli
vary: bertukar-tukar; beragam; beLtrem uap

K a' mu s T ek n k Lengka p Edisi Terba r _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

varying load
bah
varying load: beban berganti-ganti
vase: jambangan; tempat bunga jam
bangan (vase)
vaseline : vaselin; semacam salep yang
banyak digunakan untuk obat
vest: luas; besar
vastness : keluasan
vat: pendam
vault : membuat lenglcungan; bulatan;
kubah
vaulted plate : pelat lengkung; pelat
kubah
vaulting arch : busur kubah
vector : panah; vektor
vector analysis : analisa vektor
vector calculation: perhitungan vektor
vector calculus : hitungan vektor; kal
kulasi vektor
vector diagram : diagram vektor
vector equation : persamaan vektor
vector field : medan vektor
vector function : fungsi vektor
vector potential : potensial vektor
vector product : hasil kali vektor
vector quantity: besaran vektor; kuan
titas vektor
veer: merubah arah; memutar; mengu
lurkan tali; berputar (angin)
vegetable : nabati
vegetable coal: batubara nabati; batu
bara tumbuh-tumbuhan
vegetable earth : tanah humus
vegetable fat: gemuk nabati; gemuk
tumbuh -tumbuhan
vegetable oil : minyak-tumbuhan; mi
nyak nabati
vegetable soil : tanah humus
vegetable tar : ter kayu
vegetable wax : lilin tumbuhan; lilin
nabati
vegetation: pertumbuhan-tanaman

velveteen

;-.

vehicle : kendaraan; alat angkutan


vehicle lift : jembatan angkat
vehicular traffic: lalu lintas kendaraan -;-...
(}
veil : selubung
(1'.
vein: pamur(dalam logam) ; bunga (da- .f,.
lam kayu dan mannar) ; urat
1\
~
vein of silver: pembuluh perak; nadi ,,;:~.
perak
R.
vein quart: kuarsa urat
~.
"';.~,
vein stone: batu urat
vein stuff: bahan padat urat
~,
((~
veinlet : urat
.
veld: tanah lapang; lapangan
velocimeter : pengukur kecepatan
velocity : kecepatan kerja atau kecepat
an gerak dari suatu benda; kecepatan
velocity antiresonance : antiresonan
kecepatan
velocity component : komponen kece
patan
velocity control : pengatur kecepatan
velocity controlling: pengatur kecepat
an
velocity head : tinggi energi kecepatan
velocity losses : rugi kecepatan
velocity modulation : modulasi kece
patan
velOCIty of exhaust : kecepatan menga
lir
velocity of flight : kecepatan terbang
velocity of retret : cepat menjauh
vel~ity of rotation: kecepatan berpu
tar
velocity of saw: kecepatan bergeraknya
gergaji
velocity of sound: kecepatan merambat
suara
velocity potential : potensial kecepatan
velocity ratio : nilai banding kecepatan
velocity step : tingkat kecepatan
velvet : beludru
velveteen : beludru katun

K amus T ekni k L e ngkap Edisi Terbaru

~~.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

ij

~~

--.:;

~t3

veneer

veneer: dilapis dengan kayu viner; kayu


pasangan
~:>' veneering work: pekerjaan melapis
(dengan kayu fmer)
-. veneer saw: gergaji fmer
~ veneer wood: kayu fmer; kayu pelapis
venereology: cabang ilmu kedokteran
~
yang khusus penyakit kedokteran
')J
~
Venetian blinds : semacam tirai pada
tJ- jendela yang membingkai mendatar
sehingga dapat ditutup atau dibuka
dengan mudah; jalusi venesia
Venetian door: pintu jalusi

Venetian shutters : penahan sinar ma

tabari
venom : bisa racun
vent: lubang angin; ruang longgar; ce
lab; ruang main
vent hole : lubang ventilasi
vent wax : lilin ventilasi
vent wire : kasa ventilasi; kasa nyamuk
ventilating duct : alur pentilasi; tero
wong udara; saluran udara
ventilating installation : instalasi penu
kar udara
ventilating presssure : tekanan ventilasi
ventilating wire : kawat ventilasi
ventilating shaft : pipa angin
ventilation : penukaran udara
ventilation device: lengkapan ventilasi
ventilation opening : tabung ventilasi .
ventilation pipe : tabung ventilasi
ventilator : ventilator; alat untuk me
ngatur udara
verandah : beranda; serambi muka
verd antique : batu mannar hijau
verdigris: karat tembaga
verge: pinggir; batas; tepian jalan
verge dike : tanggul tepi jalan lupak
verge of road : tepi jalan lunak
verge tile : genteng pinggir
verification : pemeriksaan; kontrolan;
~

vertical milling machine


verifikasi
verify : memeriksa; diteliti
veriry and stamp: mencap; menera
vermeil: perak berbalut emas; penung
gu emas
vermillion : sedelinggam
vernier calipers : tanjakan; kaliber:
jangka geser
vernier dial : knop pengatur halus:
tombol pengatur halus
versant: tanjakan; lereng
vertebrata : binatang bertulang pung
gunglbertulang belakang
vertex: titik puncak; ujung; sudut tit~
tertinggi; puncak busur
vertical: tegak lurns
vertical alignment: profIl-bujur; tarr:
pang bujur; tampang-tegak
vertical angle : sudut puncak
vertical armouring : perisai tegak IUfl!.:
vertical axis : poros tegak lurns
vertical bearings : blok bantalan teta;
vertical boiler: ketel berdiri; ketel ve~
tikal (pada ketel uap)
vertical conventor : konventor tega.!.:
vertical cooler : pending in pendiri
vertical curve: curve vertikal
vertical engine: mesm vertikal; mes ...:..
tegak
vertical force : gaya tegak
vertical frequency: frekuensi bayang:=
(pada televisi)
vertical illumination : penerangan ::-
gak; kerek tegak
vertical illuminator : ilwninator te~
vertical joint: siar tegak; siar mene:
buk
vertical lift bridge: jembatan angt'
vertical hoist : pengangkat tegak; ke~=
tegak
vertical milling machine: bangun _-__
vertikalltegak lurus

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terba " _.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

vertical magnetic intensity


vertical magnetic intensity: intensitas
magnetik tegak
vertical mold : cetakan tegak
vertical molding : pencetakan tegak
vertical plane : bidang tegak lurus
vertical pouring : penuangan tegak
vertical rod aerial : antena batang te
gak
vertical rudder : kemudi vertikal; ke
mudi arah (pada pesawat udara)
vertical section: penamPang tegak lu
rus; profil vertikal
vertical separation : pemisahan verti
kal
vertical shaft : poros tegak; tegak lu
rus ; paros vertikal
vertical shaft generator: generator de
ngan poros vertikal
vertical short take of. and landing :
tolak landas dan pendarat pesawat ter
bang secara vertikal pendek
vert ical-steam engine : mesin uap
tegak
vertical valve : katub vertikal
very : sangat
very high frequency: frekuensi sangat
tinggi
very nigh frequency alternator: mesin
arus tukar frekwensi sangat tinggi
very high pressure: tekanan sangat
tinggi
very high pressure cylinder: silinder
tekanan sangat tinggi
very high pressure engine : mesin te
kanan sangat tinggi
very high pressure gas : gas tekanan
sangat tinggi
..ery hight pressure steamer : mesin
uap tekanan sangat tinggi
';ery high tension: tekanan sangat ting
gi
ery high tension batteray : baterai

vibrating screen

tegangan sangat tinggi


very high tension current : arus tega
ngan sangat tinggi
very high tension turbine generator:
mesin generator bertegangan tinggi
very low frequency : frekuensi sangat
rendah
very low pressure: tekanan sangat rendah
very low voltage: voltasi sangat rendah;
tegangan sangat rendah
very shaft : sangat lunak
vesicle: perahu; long
vesicular : efesiensi kelembaban
vessel : perahu; kapal bejana; tong
vestibule : ruang masuk; lobi
vestibule train: kereta api dengan ger
bong-gerbong yang disambungkan
sehingga memungkinkan orang-orang
berjalan dari satu gerbong ke gerbong
lainnya
viaduct : jalan atas
viameter : pengukurjarak; pengukur
jalan
vibrant : bergetar; menggetar
vibrate : menggetar; bergetar
vibratted concrete: beton getar; yaitu
beton yang dipampatkan dengan
menggunakan alat penggetar beton
vibrating contact: kontak getar/vibrasi
vibratting conventor : pengubah,getar
an
vibrating diaphgram : pel at getar
vibrating movement : gerak getar
vibrating pile driver : mesin pancang
getar
vibrating relay: relai getar/vibrasi
vibrating roller : mesin gilas atau alat
gilas yang dilengkapi alat getar secara
mekanik
vibrating screen : saringan getar/vi
brasi

\. am u s T e kni k l engka p Edisi Terb a ru

(9
~
~.

-.r

_0
(1-.

'~. '

"
t

~.
,~

~
'~

~"
~:

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

,~

~~
' j.J

.;!

8~
'~
.~

'~,

"I)

?::v'i',

;i

i}

=
".

vibratting table

vise

vibratting table: meja getar/vibrasi


vibrating tongue : batang ayun

vibration: getaran ayunan; vibrasi

vibration apparatus : aparat getar

vibration damper : peredaran getar


vibration galvanometer : galvanom
eter vibrasi getaran
vibration test: percobaan getaran; testa
vibrasi
vibrator: alat untuk memampatkan be
ton; alat getar
vibratory: menggetarkan
vibratory stresses: tegangan-tegangan
getaran
vibroscope : pe
ngukur getaran
vice : jepitan

bangku; se
krup bangku ;

ragum bangku

vice bench:
vibroscope
bangku seke
rup; ragum bangku
vice clamps: jepitan ragum; pelat jepit
Vicker's hardness tester: alat uji ke
kurangan vikter
video: mengenai atau digunakan dalam
penerimaanpada bayangan televisl
video frequency: frekuensi video (tele
visi)
video tape: suatu alat yang bisa mere
kam suara dan gambar yang kemudian
dapat memperdengarkan serta mem
perlihatkan gambar hasil rekamannya
melatui televisi
view : pandangan; pemandangan; keli
hatan dari
view finder: alat pencari (foto)
viewer: opseter
vinegar : cuka
vigorous : kuat
vinometer : alat untuk mengukur kadar
_ _ _ _ __ _ _

~~_,

alkohol dalam anggur


vinum : larutan dari zat obat dalam ang
gur

vinyl acetate : vinil asetat

vinyl alcohol : vinil alkohol

vinyl c1hroride : vinil klorid

violet: ungu; lembayung; violet


virgin gold : emas mumi
virging stock : pelumas sulingan
virgin wool : kain wol yang tidak m=
lalui proses dalam pabrik
virginium : virginium
virtual cathode: katode maya; katoe:=
menengah
virtual electromotive force: gaya ele'
tromotoris menengah
virtual image: bayangan maya (op . -,
virtiual pressure: tekanan maya ; ::
kanan menengah
virtual value : nilai efektif
virus: virus; bisa; zat penular penY,o,L
v,is-a vis : berhadap-hadap
visbreaking : perengkahan kekemC-:_
vis inertiae: kelambanan
viscid: lekat-Iekat; kental; melekz:
viscidity : sifat lekat; kekenyalan;
kentalan
I viscometer: alat untuk pengukur
kentalan/ kekenyalan

viscocity : kekentalan; kekenyalan

viscosimeter: viskometer

viscosity: kekentalan

viscosity classification: klasifika.s:

kositas

vicosity index : indeks viskositas

viscosity pyrometer: pirometer '

sitas
viscous: kenyal ; kental
viscous resistance: tahanan visL _
visible ray : sinar tertihat
vise: tangga pilin; sekerup jepiU!::.
gum tangan

__.l._ __ _ _ _ __ _ __ _ _ __

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terb o

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

volumetric

volta
volta : volta
voltage : tegangan (listrik)
voltage amplification: pengerasan tegangan
voltage amplifier : pengeras tegangan
voltage amplifier stage: tingkat pengerasan tegangan
voltage circuit : rangkaian tegangan;
lingkaran tegangan; diagram tegangan
voltage coil : kumparan tegangan; koil
volt
voltage control : pengaturan tegimgan
voltage curve: garis lengkungan tegangan
voltage cut out : pengaman tegangan;
sikring tegangan
voltage detector: detektor tegangan
voltage divider: alat pembagi tegangan
voltage divider control : pengaturan
pembagi tegangan
voltage divider regulator : alat atur
pembagi tegangan
voltage drop: pengurangan tegangan
voltage equalizer : alat penyeimbang
tegangan
voltage feeder: pengisi tegangan; pernberi tegangan
voltage group : Kelompok tegangan
voltage indicator : indikator tegangan
voltage loss: rugi tegangan
voltage multiplier resistansi : hubungan pendahuluan
voltage of network: teganganjala-jala
Garing)
voltage of self induction : tegangan induksi sendiri
voltage reducer : penunm tegangan
voltage regulation: pengaturan tegangan
voltage regulator: pengatur tegangan;
regulator pengatur tegangan
voltage regulator tube: tabung penga-

tur tegangan
voltage relay : relay tegangan
voltage resonance: resonansi tegangan
voltage saturation: kejenuhan tegang
an
voltage stabilizer: penyetabjl tegangan
voltage stabilizer tube : tabung penye
,.
tabil tegangan
, '.
voltage surcharge: kelebihan tegangan
voltage transformer: transformator te
gangan
voltage transformer: transformer tega
ngan
voltage transfonner circuit: rangkaian ."
v
transformator tegangan
voltaic: galvanik
voltaic arc: bus ur cahaya
voltaic battery: baterai galvanis
voltaic cell : elemen galvani
voltaic current : arus galvani
voltaic pile : ko
lorn volta
voltametre: vol
tameter
voltampere
voltamper
voltmeter : pe
voltmeter
I ngukur volt
voltmeter switch sakela'r pengukur
volt
volume : isi; volume; besamya
volume contraction: pengurangan vol
ume
volume control : pengaturan volume;
! pengaturan keras suara
' volume diagram : diagram volume
volume indicator : indikator kekuatan
suara
volume integral : integral volume
volume regulator : regulator volume
1 volume resistivity : hambat jenis
_volumetric : volumetris

I
I

.-1 m u s T ek n ik Lengkap Edi s i Ter b a r u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~ volumetic analysis

~~

~~

')..l

.:l
'-I

'"},
~

"

.~

.]

t,

,.p

"'-

volumetic analysis : analisa volumetris


volumetric effectency : derajat pengisi
an
volumetric sizing: pengayakan volume
trik
volute: ikat
volute spring : pegas menara; peg as
keong
volution: gerak putar
vortex : pusaran; pusaran air
vortex atom : atom vorteks
vortex generator: pembangkit vorteks;
generator vorteks (pada pesawat u
dara)
vortex motion : gerak kisar
vortex ring : gelang vorteks
vortex wheel: turbin
vortigal : berpusing-pusing; berputar
vox strenght : kuat suara; keras suara
vulcanite : vulkanit; ebonit
vulcanization : memvulkanisasikan
vulcanized : vulkanit
vulcanized fibre : fiber
vulcanized rubber: karet yang divul
kanisasikan
vulgar : kasar
vulgar faction : pecahan biasa
vultex lateks : yang divulkanisasi.l<an

W (watt) : satuan kekuatan listrik


wad: bahan isi; kapas; sumbat; gulung
an; bungkusan
warne floor : plat lantai beton
waffle iron : besi wafel
wages: upah keija
wages agrement : persetujuan upah
wages list : daftar upah
wages per hour: upah tiap jam
wages rate : standar upah
wages scale : skala upah; golongan u-

wall abo
pah
wages sheet : daftar upah
wages tax : pajak upah
wages worker-: pekerja upah
wagon: gerbong; gerobak; kereta b;;.
rang
wagon bed: gerobak tanpa rangka b
wah
wagon boiler : ketel gerobak
wagon builder: tukang gerobak; pa::
dai gerobak
wagon crane : keran gerobak
wagon drill : bor yang dipasang di ac
kendaraan beroda
wagon frame : rangka gerobak
wagon lit : kereta tidur
wagon load: muatan gerobak
wagon park : tempat gerbong
wagon roof : atap kereta
wagon shed : las gerobak; bangsal f~
robak
wagon turntable : putaran gerobak
wagon vault : kubah silinder
wagon weighing machine : jemba-'-.
timbangan
wagon wheel: roda gerobak; roda ke :-~
ta
wainscot: pasangan papan; dinding :-c=
nyekat
wainscoting board: papan turap; pe- -.
pisan dinding (dengan kayu); din '-_
gerobak
waist: pinggang; penyempitan; bag:~
tengah
waiter : pelayanan
waiting room: ruang jaga; ruang ~
gu
wake :air alur perahu; olakan kern--=:
walkie talkie : pesawat radio te1er-:
yang dapat dibawa bawa
wall : dinding; tembok
wall about: memasang dinding kej"" _

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terba

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

wall instrument
wall instrument : pesawat dinding
war : perang
wall insulator : isolator dinding
warbler modulator: frekuensi mekanis
wall junction: sambungan ke dinding; waid off: menangkis; menahan; menolak
hubungan ke dinding
wall lamp : lampu dinding
war ship : perlindungan; pengawasan
wall lamp holder : pegangan lampu warden : penjaga; pengawas
warding file : kikir kund
dinding
wall ornament : omamen dinding
ware house: gudang untuk menyimpan
wall paper : kertas dinding
barang-barang
wall piece : balok tutup
ware house company: ekspedisi muatan kapal laut
wall plate: gambar dinding; pelat tem
bok
ware house keeper : kepala gudang
wall plug : tusuk kontak
ware house man: pelayan gudang; pewall rack : rak dinding
kerja gudang barang
wall rosette: roset dinding; hiasan din ware house room : niang penimbunan
ding
warm : panas; hangat; memanaskan
wall round: memasang dinding keliling warming element : elemen pemanas
wall sided: dengan dinding tegak keli warming plate : pelat pemanas listrik
ling
warmth: kalor; panas; panasnya
wall slewing crane : keran putar din warn : memperingati; memperingatkan
ding
warning : semboyan peringatan
wall socket: bok dinding; kotak din warning bell: bel peringatan/pemberi
ding
tahuan
wall socket with fuses : kotak kontak warning board: rambu; papan sembo
dinding dengan sekring
yan (kereta api)
wall space : bidang dinding
warning disc: semboyan akhiran kereta
wall switch board: papan penghubung
api
dinding
warning order : perintah; permgatan
wall tapestry: tikar permadani dinding warning signal: semboyan peringatan;
wall tie : jangkar tembok; jangkar dinsinyal pemberitahuan; semboyan a

ding
larm

wall tile : ubin dinding


warp: rantai; perlengkungan; meleng
kung (kayu); pembengkokan; penyim
wall up : di dinding mati
wall winch : kerekan dinding
pangan
walling: pekerjaan mendinding; mem warped: baling; senjang
buat dinding
warrant : surat perintah; jaminan
wallman amplifier : penguat wallman warranty : bukti garansi
wallower : roda gigi lentera
wash : membasuh; mencuci
wand : tongkat
wash able : dapat dicuci; tahan cuci
want : kekurangan
wash ashore : mendampar; kukup
want ad : iklan kecil
wash basin : baskom menyimpan air;
air mancur (kecil)
wanted: laris; laku. dicari

Kamus T eknik Lengkap Edisi Te rbaru

("}
-....
n.

,5

~';:
~'

,';:

R.

"

~
(1)

.....
~'

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

" wash bottle

:~

water bearing

~~ wash bottle: botol cuci


an
.:; wash out : menghilangkan; menghapus waste iron: besi sisa; besi buangan
-.3
waste liquor : limbah cair
~ wash leather: lculit gosok
waste matter : bahan buangan; bahan
wash water : air cuci
.~~ washed coal: batubara mumi
sisa
'~ washer : cincin tutup; pelat landasan; waste of energy : pemborosan
waste paper : kertas sampah/buangan
cakram alas; mesin cuci; pencuci
waste paper : basket keranjang kertas
,~ washer lock : gelang penutup
waste pipe: pipa buangan; pipa lcuras:
'<_ washery: pencucian; rumah cuci
{'
U washing agent : bahan pencuci
pipa limpah
~.
waste product : produk buangan
~ washing board : papan cuci
waste space : ruang rugi
:;1 washing bottle : botol cuci
waste steam : uap bekas
;l
washing
cylinder:
teromol
pencuci;
si
'.J
waste tap : keran hembus
linder pencuci
waste water: kelebihan air; air konden
washing drum : teromol pencuci
sasi

washing machine : mesin cuci


washing machine for sand: mesin cuci waste way : saluran limpahan

. waste wood : kayu sampah


pasir
watch: arloji; jam; jaga.pengawasan
washing mill : kilang pencuci
washing preparation : bahan pencuci watch case: lemari arloji
washing trought : bak pencuci
watch glass : kaca arloji
washing out: mencuci; membersihkan watch hand: jarum arloji
washing stand: meja untuk mencuci watch house : rumah penjagaan; pos
penjagaan
muka
washing trommel trend: pencuci batu watch maker: tukang arloji
watch post: pos penjaga
bara
washy : encer
watch tower: menara/mercu penjagaan
wastage: aus; pengausan; sampah; rugi watch word : semboyan
karena bocoran
watcher : penjaga tukang arloji
waste: sampah; ampas; rongsokan; si watchman : penjaga; jaga
water : air; mengairi
sa; buangan
waste cotton: benang hapus; kain ha- water adit : terowongan pembuangar:
air (pada tambang)
pus; kain lebihan
waste dump : gunung batu
water age: angkutan air;lalu lintas air
water bag : kantong air
waste field : medan bocor
water balance : timbangan air
waste gas : gas linn bah
water ballast : pembebanan air; balas
waste gas : cock katup buang
air (kapal)
waste gases : gas bekas; gas buangan
waste gate : pintu air pembuangan
water bar: jalur rintang air
water bath : penangas air; rendama.:
waste heap : tumpukan limbah
air

waste heat : panas gas buangan


waste heat boiler : ketel uap gas buang water bearing : mengandung air

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbar L

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

water bearing ground

water heating Q
~.

~
water bearing ground: tanah yang me water course : hiliran air
~
ngandung air
water crane : keran air pada lokomotif '-t
water bearing strata: lapisan pemba water cushion: bantalan air; aliran air; _Q
wa air
arus air
0'
water blow : pukulan air
, water cycle : peredaran air
.
S'g
water bottle : botol air
water damage : kerugian karena air
water bottom gas produser : produsen water displacement : pemindahan air ,tt
gas bawah air
water drain : pengaliran air; pembu- R
water brake: rem air; abar air
angan air
~
water bucket : ember air
water drainage : terusan pembuangan t
air; terusan air
,.
water butt : tong air
(h
water cable : kabel air
water drip : lekuk air
_
"~.
water calorimeter : pengukur kalori water drive : dorongan air
meter
water drop : tetesan air
water cart: gerobak penyiram; gerobak water efficiency : efisiensi air
water ender : menimbulkan air
perecik
water car bridge: dodol (tahan) air
water engine : mesin digerakkan oleh
water cask: bejana air
tenaga air; mesin pompa

water engineering : ilmu bangunan air

water cement : semen air


water cement ratio: perbandingan air/ water equivalent : nilai air

semen (beton)
water fall : air terjun

water chamber : kamar air; ruang air water fence : selokan air

water circulation : sirkulasi air; pere water fIlter : saringan air

daran air
water flushing: pembilasan dengan air

water closet: kloset air (tempat berak) water gas : gas air (mata)

water cock : keran air


water gas flame: nyala (api) air gas

water colour : cat air


water gas motor : motor gas air

water cOlumn : kolom arr


water gas plant : perusanaan gas air

water conduit : saluranipembuluh air water gas producer: generator gas air

water containing iron : air yang me water gate : pintu air pasang

water gauge glass: alas gelas penduga;

ngandung besi
watei containing lime : air yang me
alat penduga; kaca duga

water gauge cock : keran kaca duga

ngandung kapur
water containing oil : air yang mengan water gauge protector: pelindung kaca

dung minyak
duga

water content : kadar air


water goggles : kacamata penyelam

water cooled : pendinginan dengan air water gramulation : granulasi air;

water cooled valve: lampu dengan pen


pembutiran air

dinginan air
water hammer: pukulan air (dalam

water cooler: bak pendinginan air


pipa)

water cooling: pendinginan air; penye water heating: pemanasan dengan air

panas (mendidih)

jukan dengan air

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

water ram

." water hold

~~

~~ water hold : palka air


" water hose : selang air
~:.'- water cart : gerobak penyiram

? water injection: injeksi air

~~ water insolube : tak larut dalam air


.~ water jacket: selubung air; mantel pen
dingin
~ water jet: pancaran air
(':<:- water jet air pump : pompa udara;
v
pancaran air
S
"" water jet pump: pompa pancaran air
:E water jet kettle: ketel air
~ water level: tinggi permukaan air; ting;.J
gi air
water level indicator : indikator tinggi
air
water level line : garis sifat dalam air
water level pointer : tanda tipggi air
water lime : semen hidrolik
water line : garis air; garis batas, untuk
metriuat barang-barangmelalui air
water lowering : penurunan air tanah
water main : pipa air utama; pipa induk
water manometer : manometer air
water mark : gar is air; tanda air
water mark post : pengukur muka air
water meter: meter air; alat ukur jum
lah air yang melalUl .sebuah pipa
water mill : kilang air; kincir air
water motor : motor air
water mortar : motar air
water nozzle : pipa pancar air
water omnibus: taksi air
water outlet: pipa limbah; saluran bu
ang air
water outlet : hose selang buangan air
water outlet pipe : pipa buangan air
water outlet pump : pompa buang air
water outlet port : saluran buangan air
water outlet sluice: saluran arus pem
buangan air
water outlet tail r ace: saluran bawah

pembuangan air
water outlet trench: parit pembuangan
air
water outlet tube : pipa buangan air;
tabung buangan air
water outlet valve : katup pembuang
air; katup buangan air
water plane : permukaan air
water paint: cat air
water parting : tempat dua mata air
berpisah; garis pisah dua areal aliran
air
water pipe : pipa air
water piping : saluran air
water plane: penampang garis air; pe
sawat terbang air
water pocket : kantong air
water pollution : pengotoran air
water post: hidran
water power: tenaga air; kekuatan ai::-:
tenaga hidrolik
water power station: sentrallistrik te
naga air
water pressure : tekanan air
water pressure test: percobaan tekan
an air; testa tekanan air
water proof: tahan air; kedap air
water proof motor : motor tahan air
water proof paint : cat tahan air
water pump : pompa air
water purification : pembersihan a::
penyaringan air
water purification set : instalasi . ~
nyaringan air
water purifier : alat pembersihan ai.c
alat penyaringan air
water quenching : pencelupan air
water radiate: pancaran air; semblL-':":
air
water raising engine: mesin atau _.
untuk menaikan air
water ram : ram air; alat peneL .-=-

Kamus Tekn i k Lengkap Edisi Terba .

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

water raising engine


dengan tenaga air; kempa hidrolis
water raising engine: pesawat penaik
an air
water repellent : penghambat air; me
nolak air
water requirement : kebutuhan air
water reserve : pereediaan air
water resistance: periawanan air; hambat air
water resisting : tahan air
water resisting : paint cat tahan air
water room : ruang air
water screen : saringan air
water screw : sekrup air; dongkrak air
water seal : penahan bau (dengan air)
water seperation : pemisahan air .
water separator : pemisah air
water shed : pemisahan kran air
water shock: pukulan air; terpaan air;
hempasan air (dalam saluran)
water shoot : serombong pengeluaran
air; pipa pengeluaran air
water softening plant : instalasi pelu
nak air
water soluble : larut dalam air
water soluble copper: tembaga mudah
Ilarut air
water source: sumber air; mata air
water space : ruang air; spasi air
water spont : pukulan air
water spout : cerat air; pipa buang;
penguras air
water sprayer : pengabut air
water supply : pembawaan air; penye
diaan air
water supply station: stasiun persedia
an air
water surface : permukaan air
water table : muka air tanah; bidang
batas air jemih
water tank : lemari air; waduk air;
tangki air; reservoar air

water wagon [)
water tap : keran air
water temperature indicator : pengu
kur temperatur air
water test : pengujian air
water thermometer : pengukur panas
air; termometer air
water tight: tahan air; kedap air
water tight bulkhead: dinding-dinding
tahan air
water tight compartment : pengukur
panas
water tight concrete : beton kedap air
water tight conection : sambungan kedap air
water tight joint: sambungan rapat air
water tight lam holder: gagang lampu
tahan air
water tight : mortar mortir tahan air
water tightness : sifat tahan air
water toughening : penguat air; pen
tangguhan air
water tower : menara air
water trap : kantong air
water treatmen : penjernih air
water trought : talang air
water tube : pipa air; tabung air
water tube boiler : ketel uap pipa air
water turbine : tufOm air; turbin yang
digerakkan air
water using: pemakaian air; pengguna
an air
water valve : katup air
water vapour : uap air
water vapour absorption: penyerapan
uap
water vapour absorption machine
mesin scrap uap air
water vein : mata air
water volume : isi air; volume air
water valve : katup air
water voltmeter : volmeter air
water wagon: gerobak air; gerobak si-

Kamus Teknik Lengkap Edisi T erbaru

~:
~.

Sf
rL
..

~.

f>

,~

1:
~
~,

'"

~.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

,~

,:$

water wall

wax polishing

;~i

ram
I wave irupuls : impuisi gelombang
water wall : selubung air
wave lenght : panjang gelombang; riak
~:.~ water way: jalan air
gelombang
water wheel: roda air; kund air
wave line : garis gelombang
', water wheel chain : rantai kincir air
wave measurement : pengukir gel om'~ water works : perusahaan air minum
bang
~:; waterring: penyiraman
wave mechanics: mekanika gelombang
watering can : penyiraman; ember si
wave meter : pengukur gelombang
wave motion : gerak gelombang
"'ram
D....' watering carriage : kereta penyiram wave peak : bukit gelombang
5 watering cart : gerobak penyiraman wave range : daerah gelombang
~g watery: berair; seperti air; mengan wave shape : bentuk gelombang
~
dung air
wave speed : cepat gelombang
'j
55 wattage: pemakaian watt; tenaga; daya I wave summit: bukit gelombang
watt component: komponen watt
I wave surface: luas gelombang; bidang
watt comsumption : pemakaian watt
gelombang
watt current : arus watt
wave telegraphy : telegraf gelombang
watt hour : jam watt
wave telephony : telepon tanpa kawat
watt hour comsumption : konsumsi wave theory : teori gelombang
wave trought : lembah gelombang
jam watt
watt hour: meter pengukur/pemakaian wave top : puncak gelombang
wave winding: lilitan gelombang; gu
jam watt; meter jam watt
wattless : tanpa watt
lungan gelombang

wattless component: komponen tanpa wave zinc : kayu gelombang

wavy : berombak; bergelombang

watt
wattless current: arus tanpa watt
I wax: Iilin; lak; menggosok dengan lilin
wattless power : tenaga tanpa watt
I wax candle : lampu Iilin; lilin parafin
watmetter : pengukUr watt
I wax cloth: kain parafin; kain lilin; atas
wattmeter current coil: koil arus pe
lantai; lantai lap
wax distillate : sulingan lilin
ngukur watt
wattmeter pressure coil: koil tegangan wax iIlter : filter lilin
wax fraction : fraksionasi lilin
pengukur watt
wave : ombak; gelombang; berkibar
wax light: cahaya lilin; lampu lilin
wave analysis : analisa gelombang
wax like : seperti lilin
wave band: pita gelombang; riak/dae
wax match : korek api parafrn
wax melting paint: titik pelumer lilin
rah gelombang
wave center : pusat gelombang
wax melting table: meja pelumer lilin
wave crest : bukit gelombang
wax model : pola lilin
wave energy: tenaga getaran
wax paper: kertas lilin (tahan air)
wave form : bentuk gelombang
wax plate : pelat pencud
wave frequency: frekuensi gelombang wax plug: sumbat pencucian
wave front : muka gelombang
wax polishing: politur parafin
'J

,J

Kamus Teknik Lengkap Ed i si Terbar u

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

wax string
wax string : benang lilin
wax table : meja cuci muka
wax taper : lilin parafin
wax wick : sumbu lilin
waxed : celup lilin
waxy : lilin parafm; seperti parafin
way: jalan; arah;jarak
way bill : daftar muatan
way cleaner : alat pembersih jalan
way crossing : pelintasan jalan kereta
api
way in : jalan masuk
way maker : tukang memperbaiki
way out : jalan keluar
way roller: mesin giling jalan
way shaft : poros pembalik
way station : stasiun antara
weak : diencerkan; lemah
weak acid : asam lemah
weak coupling : kopeling !epas; kope
ling longgar (listrik)
weak current : aliran lemah; arus lemah
weak current cable : kabel arus lemah
weak draught : tarikan lemah
weak electrolyte: elektrolit Iemah
weaken : melemahkan
weakening : pelemahan
weakening of the field: petemahan me
dan
weaking : pelemahan
weapon : senjata
weapon steel : baja untuk pembuatan
senjata
wear : pengausan; aus
wear away : mengaus
wear down : diauskan
wear out : mengaus
wear resisting casting: pengecoran ta
han arus
wearing : aus
crearing bushing : tabung aus

wedge friction wheel

wearing course: lapis atas jalan; untuk


menahan aus jalan
wearing surface : bidang aus
weather : cuaca
weather beaten: kena hujan dan panas
weather box : sejenis alat untuk mengetahui keadaan cuaca
weather chart : peta angin
weather cloth : kain layar yang diterl
kain yang dicat
weather cock: baling-baling; penunjuk
arah angin
weather deck : dek tertinggi
weather forecast : ramalan cuaca
weather glass : barometer
weather map : peta cuaca
weather proof: tahan air; tahan cuaca;
udara buruk
weather report : berita cuaca
weather station : kantor cuaca
weathered: dimakan hari
weathered crude : minyak pajan
weathering : dimakan hari; melapuk;
pukulan air
weave : bertenun; menenun
weaving : tenunan
weaving machine : mesin tenun
web: tenunan; ll<1ah (anak kunci)
web frame: rusuk pelat (kapal); rusuk
balok; dindmg liritang
web of grider : rusuk tengah
web wheel: roda cakera
wedge: baji; sekang; pasak; tongkat;
pahat baji; sumbat; jepitan
wedge angle: sudut baji
wedge bolt: baut pasak; baut baji; pa
sak penyetel
wedge contact : kontak bentuk pasak
wedge ended hammer : palu runcing
wedge fIlter: pasak saringan; baji fil
ter
wedge friction wheel : roda penggeser

<- amus ie k n i k L e ngkap Edisi ie r ba ru

~r:)

~'

-0

ct.

.f

~.

f;

R
~

1
c

(f~

~,

==

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.', wedge hammer

'p
.~

1
~

:8

~,

'~
~

."
..j'
"-

()

j'~

:~

' .J

beraluran
wedge hammer: palu baji

wedge hook: baut pasak pakai baji

wedge joint: sambungan baji

wedge shaped: bentuk baji; bentuk pa


sak
wedge up : dipasak
wedge wire screen: ayakan kawat baji
wedging: pemasangan pasak
wedging weeding machine: mesin pe
rimbas
weekly: tiap minggu; tiap pekan; ming
guan
weekly wages : upah mingguan
weephole : lubang pembuangan air
weigh : menimbang
weigh bar : poros pembalik
weigh bridge : jembatan timbangan
weigh shaft : poros pembalik
weigh shaft : arm tuas poros pembalik
weigh shaft lever: tuas poros pembalik
weighing bottle: botol timbangan (ki
mia)
weighing device : pesawat timbang
weighing machine : lengkapan timba
ngan; mesin timbangan
weighing master : juru timbang
weighing ilC.Ket : surat timbangan
weight: memberatkan; membebani ;
anak timbangan; bobot; tekanan; be
ban
weight analysis : analisa berat
weight bridge : jembatan timbang
weight capacity : kapasitas bobot; ka
pasitas beban
weight lever : tuas bobot
weight office : rumah timbangan
weight precentage : prosen berat; %
berat
weight ratio: perbandingan beratlbo
bot
weight voltmeter : voltmeter bobot

weldless tube
weights and measures: ukuran dan bo
bot
weir : tembok pembalik; bendungan
weld: mengelas; menyambung dengan
las; menempa jadi satu
weld iron : besi las
weld on : mengel as
weld steel: baja las
weldable: dapat dilas; dapat disambung
dengan las
weldability: kemudah-Iasan; keterlasan
welded bond: sambungan las
welded joint: kampuh las
welded rail : reI las
welded tube : pipa dengan kampuh las
welder: tukang las; pandai las; apara:
las
welding : pengelsan
welding apparatus: aparat las; perala:
an las
welding box : bok tempat las
welding burner : pembakaran las
welding flux: imbuh las; bahan las
welding heat : panas pengelasan
welding machine: mesin las
welding place welding point : temr :'
las; titik las
welding powder : bubuk las
welding rod : batang las; kawat las
welding room : kamar las
welding set : pesawat las (listrik)
welding steel : baja las
welding thermit : pengelasan den~-=
menggunakan campuran bubuk ~_
munium dan oksid besi
welding torch : nyala api; las
welding transformer : transfo nn~::;;
las

welding wire : kawat las

welding together : melas jadi san:

. weldless : tanpa kampuh; tanpa 12;~


weldless tube: pipa tanpa kampuh: :- _

Ka m us Teknik Lengkap Edisi Terb a ' _

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

wet concrete

whet {)
~,

i~'

tanpa las
wheel chain: rantai kemudi; rantai roda j'
wet concrete : beton basah
~
wheel chair : kursi beroda
wet galvanizing : galvanisasi basah
wheel cutter: frais roda; mesin potong s!
wet gas : gas basah
beroda
wet method : metoda basah
wheel disc : cakram roda; tutup roda
wet mix : campuran beton dengan ba- wheel distance : jarak antara roda
nyak air (encer)
wheel drag : sepatu rem
wet process : proses basah
, wheel flange : flensa roda
wet rot : rantai basah
wheel gauge: bentangan roda
wet steam : uap basah
wheel grease: pelumas gerobak
wetness : basahnya
wheel grinder : mesin asam roda
(f~
wetness fraction: derajat lembab; ka wheel guard : temari roda gigi
f;
dar tengas
wheel house : rumah-rumah kemudi; ~'
wetting agent : zat pembasah; bahan
tempat mengemudi (di kapal)
wheel hub : leher roda; nabe roda
pembasah
whale : ikan hiyu
wheel lathe : bangku roda; bangku bu
whale back deck : dek ikan hiyu
but roda
whale fishery : penangkapan ikan hiyu wheel line : garis roda
whale oil : minyak hiyu
whee! load: tekanan roda
whalery : penangkapan ikan hiu
wheel mill : cakram poles
wharf: pangkalan kapal tertutup; ga- wheel milling machine : mesin frais
roda
langan
wheel nut wrench : kunci mur roda
wharfage : biaya pangkalan
wheat stone bridge: jembatan wheat- wheel position: jarak gandar
stone (instrumen ukur listrik)
wheel pressure : tekanan roda
wheel : roda; jantera
wheel ring: gelang roda; cinan roda
wheel aligner : pesawat pengarah roda wheel shaft : poros roda; tangkai rada
wheel shaped: berbentuk roda
wheel ana axle joint : sendi pmar
wheel arm : lengan roda; sendi roda
wheel spoke: jeruji roda
wheel armature : angker roda
wheel stone : batu asahan
wheel arrangement : pembagian roda; wheel track: jarak roda
susunan roda (pada lokomotif)
wheel tracktor : pencabut roda; penarik
wheel axle : poros roda
roda
wheel barrow: gerobak SOrong; gero- wheel tread : bidang jalan (roda)
bak dorong
wheel window : jendela roda
wheel base : alas roda
wheel with spring spoke : roda dan
wheel bearing : bantalan roda
jeruji bergegas
wheel work : periengkapan roda gigi
wheel blade : sudu roda
wheel wright: pembuat roda; pembuat
wheel boat : kapal kincir
wheel bolt : baut roda
jantera; pandai kereta
wheel brake: abar roda; rem roda
wheeler: pembuat roda; tukang kereta
wheel carriage : angkutan beroda
whet : meruncing; mengasah

K amus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~

~~

widening track

whet iron

<:,
,~

white oil : minyak putih


whet iron : baja asah
white oil vessel: tangki minyak putih
whet stone : batu asah
white page : halaman putih
'"
~ whetter : pengasah; asahan
white paint: cat putih (timbel)
whip: pecut; cemeti; cambuk
whip
white pig iron : besi kasar putih
saw:
gergaji
tank
~
. whip stock: baji pengarak

white print : cetak putih


-,
white
product : rninyak jernih
whipper:
kursi
ungkit;
kerekan
batuba
.~,
r
white
sheet
: pel at putih
ra
(pada
tarn
bang)
,~
white
whirl
:
berpusar
smith:
pandai logam; ahli log am
(';
v whirl flight : terbang liar
white spirit: minyak cud
whirl pool : pusaran air; olakan air
white vitriol: sulfat seng
whirl wind : pusaran angin; kisaran white wash : melabur; mengapur
white wahser : tukang labur
angin
whirl wind motor: motor dengan pen- I white washing : pekerjaan melebur
white X-rays: sinar X wama putih
dinginan udara
whittle : memotong
whisper : berbisik
whole : segenapnya; seluruhnya; se
whistle limit : batas siul
muanya
whistling sound : berdesing
whote circle bearing: sudut datar ling
white: putih; wama putih
white arsenic : arsenik trioksid
karan penuh
whole number: bilangan bulat
white brass : loyang putih
wholesale : perdagangan besar
white bronze : perunggu putih
whole dealer: pedagang besar; grosir
white cast iron : besi cor putih
white compression : pampatan putih
wick: sumbu; sumbu lampu; bos lam
white damp : karbon monoksida
pu
wick lubricator : pot pelumas dengan
white deal : kayu cemara
, kain isap
white fIre wood : kayu api
white glass : kaca susu; kaca putih
wicker bottle : botol mulut besar
white glowing heat: panas pijar putih wicking: kain sumbu
white gold: emas putih
wide: lebar; luas
white heading: pengerukan jalan tam- wide angle lens: lensa tampak luas (fo
bang
tografi)
white heat : panas putih
wide brimmed: tepi lebar; sisi lebar
wide gauge: sepur lebar
white hot: panas pijar; memijar
white iron: besi kasar putih; besi tuang wide mothed flask : labu mulut besar
wide necked bottle: botollapang lebar
putih
white lead: putih timbel; putih timah widen: pelebaran; meluaskan
white lead ore: bijih timbel putih
widener: alat peluasan
white light : cahaya(lampu) putih
widening : peluasan; pelebaran
white lime : kapur putih
widening instrument : instrumen pe
white lime steel: terak (kapur) putih
luas
white metal : logam putih
widening track: jalan reI lebar
~

o
~

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

winding stair case {)

widia
widia : widia
width: jarak; lebar; bentangan Uembat
an)
width of canal : lebar saluran (pintu
uap)
width of flange : lebar flensa
width of gap : lebar kantong
width of groove : lebar alur
width of joint: lebar siar; lebar sam
bungan
width of passage : lebar penerusan
width of piston : lebar torak
width of railhead : lebar kepala
width of wise : pada ukuran lebar
width of the road : lebar jalan
wiep : anyaman untuk melindungi dasar
sungai dari kikisan air
wild cat : sumur taruhan
wild oil : minyak liar
winch : mesin derek; pegangan roda
untuk berputar; kili-kili datar; gelen
dong
winch : kerek; wins
winch boiler : ketel uap lir
winch drum : teromol lir
winches: roda-roda pemutar
wind : memutar Uam); melilit; angin
wino oeam : balok tahanangin
wind boiler : ketel udara
wind box : kotak angin
wind brace : tupang angin; penahan
angin
wind cone : kantong angin; lapangan
terbang
wind force: gaya angin; beban angin
wind furnace : dapur angin
wind gauge: pengukur angin; anemo
meter
wind load : tekanan angin
wind mill : kineir angin; jantera angin
wind mill pump : pompa kieir angin
wind off: melepas gulungan

~,

ti,

wind pressure : tekanan angin


$
wind pump : pompa angin
-$
wind resistance : tahanan angin
_Q
wind road: lorong ventilasi (pada tam- rt
~.

~n~

wind screen: layar penahan angin; kaea ~'


depan (mobil)
t,
,~
wind screen cleaner: penghapus kaea G
(mobil)
~
wind screen heater : pemamas kaea ~~~
depan
r,
rh
wind screen wiper: penghapus kaea ~"
'"~ .
(mobil)
wind screen up : memutar
wind screen ward : kejurusan angin
wind screen way: lorong ventilasi (tam
bang)
wind stick : kemudi pesawat terbang
wind velocity : keeepatan angin
wind pipe: pipa angin
wind perssure : tekanan angin
wind pump: pompa angin
winder: penggulung; gelendong
winding : lilitan; kumparan; gulungan
winding beach: bangku gulung
winding diagram : bagian lilitan; dia
gram gulunganlkumparan
wmomg drum : teromol llr
winding engine : pesawat penggulung
winding element : elemen gulungan
winding former: mal lilitan; bentuk
gulungan/kumparan
winding formula : rumus lilitan
winding machine : mesin penggulung
winding picth : kumparan penggulung
winding rope : tali penggerek; mesin
penggulung
winding shaft : sumur penggulung
winding space: ruang lilitan; jarak gu
lunganllilitan; ruang gulungan
winding stair case : tangga berbelit;
tangga spiral

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

----------- -----------------------,~

'jJ
~

~"
~

.~

1:,

"Jl
'"'D

3'
~
~

:5
":;5
' .J

=
~

winding table
winding table : tabel gulungan; tabel
lilitan; daftar lilitan
windlass: kerek
window: J'endela; tingkap
window arch : 1engkung jendela
window bar : batang jendela; terali jen
dela
window blind: penahan matahari, tirai
jendela; jalusi
window bolt: gerendel jendela
window button : tombol jendela
window contact : kontak jendela
window cramp iron : engsel jendela
window cross bar : mistar jendela
window curtain : gorden jendela
window fastener : kait jendela
window frame : kosen jendela
window glass: kaca jendela
window grate : terali jendela
window guide : sponeng jendela
window handle : pegangan jendela
window hasp : kait jendela
window head : ambang atas jendela
window lead : timbel jendela
window ledge : dudukan jendela; ambang jendela
window moulding : lis jendela
wmdow opening : lubang jendela
window pane : kaca jendela
window rabbet : tumpuan jende1a
window recess : ceruk jendela
window regulator : alat utar jendfela
window rope: tali jendela
window sash : jendela geser
window sail : layar peneduh
window seat: ambang jendela; duduk
an jendela
window shutter: tutup jendela
window silf : ambang jendela
window slot : sponeng jendela
window stay : kait jende1a
window trellis: terali jendela

wing ventilator
window wedge : apitan jende1a
window weight : berat jendela
window wiper : penghapus kaca
window resistance : perlawanan angin
wing reseitanse ~ perlawanan angin
wing road : lorong ventilasi
wing screen : layar angin
wind shield : kaca depan
wind velocity : kecepatan angin
wind way : lorong ventilasi
wing : sayap; bidang dukung; spatbor
mobil
wing area : bidang sayap
wing attachement : pemasangan sayap
wing compasses : jangkar busur
wing covering : tulang sayap
wing dam : dinding pengatur arus
wing flap : katup sayap
wing flutter : getaran sayap
wing frame work : rangka sayap
wing gate : pintu kipas
wing girder : salut sayap
wing lamp : lampu sayap
I wing leading : pembebanan sayap
wing ligtbing : lampu kulis
wing mud guard : sayap recik
wing nut: mur sayap; mUT kupu-kupu
wing pump : pompa sayap
wing rail : reI lawan; reI kontra
wing screw: sekerup sayap; baut sayap
wing span: tegangan sayap (pada pes a
wat udara)
wing spar: gelagar sayap (pada pesawat
udara)
wing spread : luas sayap; 1ebar sayar
(pada pesawat terbang)
wing stay : topang sayap
wing surface : luas sayap
wing tank : tangki sayap
wing tip : ujung sayap
wing ventilator: ventilator sayap; ' 'C='
tilator samping

Kamus Te k nik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

wing wall
wing wall : dinding sayap; dinding tum
puan; dinding tornpang
winker : penunjuk; larnpu kedip; pe
nunjuk arah
winker switch : sakelar tanda
winter cover : tutup radiator
winze : turunan
wipe: rnenghapus; rnencuci; mernati
kan
wiper: penghapus; bubungan; sisir
wire : rnemasang kawat; rnengawat;
kawat serat; kawat logam
wire barrow : gerobak gelendong
wire bet fencing : pagar kawat besi
wire bond: sambungan kawat; las ka
wat
wire box : kotak ulir
wire bridge : jernbatan gantung
wire broadcasting : distribusi radio
wire brush : sikat kawat
wire cable: kabel kawat
wire cage: jala kasa besi
wire clamp : jepitan kawat
wire cloth : kasa kawat; kasa [ogam
wire coil: gulungan kawat; lilitan kawat
wire compensator: peregangan kawat;
kompensator kawat
Wire condenser : Konaensator kawat
wire connector : sungkup las
wire covering : pembungkus kawat
wire crossing : silang kawat
wire cutter: gunting kawat; alat perno
tong kawat
wire draw : rnenarik kawat
wire drawer : penarik kawat; tarikan
kawat
wire drawing : penarikan kawat; turun
tekanan oleh penceratan
wire drawing machine : rnesin tank
kawat; bangku tarik kawat
wire drum : terornol kawat; gelendong
kawat

wire rope railway


wire edge : beran
wire electrode : elektrode bentuk kawat
wire entanglement : pagar kawat berduri
wire fencing: jalinan kawat (pagar)
wire flange : angle sudut sisi uHr
wire form: bentuk ulir
wire frog : wesel kawat
wire fuse : sekering kawat; pengarnan
kawat; kawat lurner
wire gauge : pengukur kawat; ukuran
kawat; tolak kawat
wire gauze : kawat besi; kasa logam
wire glass : kasa berkawat
wire guard : berongsong kawat
wire hawser: kabel baja
wire head : batas kawat terdepan
wire holder : pernegang kawat
wire indicator : penunjuk ulir
wire iron: besi kawat
wire joint : penyarnbung (dengan) ka
wat; las kawat
wire mill : pabrik kawat; kasa kawat
wire mesh reinforcement : tulangan
anyaman pada beton
wire nail : paku
wire netting: pagar kawat; jaringan
perhubungan kawat; kasa kandang
ayam
wire nippers : tang kawat
wire payout : bandar uliran
wire plate: kasa plat; plat logam yang
bercelah-celah untuk dasar plasteran
dan tulangan beton
wire rail bond : sarnbungan ref kawat
wire recorder : rnaknetofon
wire reel : kumparan kawat
wire ring : cincin kawat
wire rod : batang ulir
wire rope: tali kawat; kabel kawat baja
wire rope clip: jepitan kawat baja
wire rope railway : lintas kabel

K amus Teknik Lengkap Edi s i Terbaru

{)
~.

.;::'
t,.t...

"-t

_Q
ri.

.i

"f;

,~

~.

1
Co

~
...:
~'

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~

~~

wire sewn

~iJ wire sewn : dijahit dengan kawat

, wire screen : saringan kawat


1- wire section : penampang kawat
~ wire shears : gunting kawat
\')
.. wire size : tebalnya kawat

.~ wire spoke: jeruji kawat

.~ wire spool : lcumparan kawat

't wire strainer: peregang kawat; saring


"))
an kawat
2.
'0 wire stretcher : peregang kawat
;!'
wire tack : paku
:~ wire telegraphy : telegrati kawat
(.~ wire telephony : telefoni kawat
1, .J~
w ire tension : tegangan kawat
wire wagon : gerobak gelendong
wire winding: gulungan kawat; lilitan
kawat
wire worker: pekerja kawat
wire wound armature : angker kawat
wireless : tanpa kawat; instalasi tanpa
kawat (radio)
witness cabin : kabin radio
wireless cabinet : lemari radio; petir
radio
wireless compass: kompas tanpa kawat
wireless direction fmder : pencari arah
radio (gelombang)
wireless licence: lzin radio; lisenSl ra
dio
wireless message: telegram radio; pe
ngiriman berita kawat radio
wireless office : kamar radio
wireless on tap exchange : sentral ra
dio
wireless operator : operator radio
wireless reciving : set pesawat radio
wireless room : kamar radio (kapal)
wireless set : pesawat radio
wireless station : setasiun radio
wireless telegraph : stasiun pencari a
rah
wireless telephony : teleponi tanpa ka
-3

wood fibre
wat
wireless wave : gelombang radio
wireman : pekerja telegrap
wiring: kawat mengawat; jaringan ka
wat
wiring diagram: rancangan hubungan;
diagram kawat
withdraw : mencabut kembali
witlIdrawal : pencaburan IcembaIi

with four axles : bergambar empat


without less : bebas rugi
without load: tak dibebani
without poles : tak berkutub
withness : saksi; menyaksikan
wolfraam steel: baja walfram
wolframibe : wotpramit
wood: kayu; hutan; rimba
wood acid: asam kayu
wood alcohol : alkohol kayu
wood barn : bangsal kayu
wood block paping : lapis jalan; balok
kayu
wood .carver : penguJdr kayu
wood carving: pekerjaan ukiran kayu
wood cellulose: selulos kayu
wood cement : semen kayu
wood chips : tatal kayu
wood chisel : pahat kayu
wood chopper : penebang kayu
wood craft: pengerjaan kayu
wood cut: ukiran kayu; potongan kayu
wood cutter : penebang kayu; alat poto
kayu; pengukir kayu
wood cylinder : silinder kayu
wood dowel : pasak kayu
wood engraver: pengukir kayu; pemah
kayu
wood engraving : seni ukir kayu
wooden flash : kilap kayu
wood engraver : pemahat kayu
wood engraving : pengukiran kayu
wood fibre : serat kayu

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbar_

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

wood flour
wood flour : tepung kayu
wood free paper : kertas tanpa kayu
wood fungus : jamur kayu
wood hammer: tumbuk kayu; palu kay
wood house : gudang kayu
wood insulation : isolasi kayu
wood loft : loteng kayu
wood null: kilang gergaji kayu
wood oil : minyak kayu
wood pulp : bubur kayu
wood rasp : kikir kayu
wood saw: gergaji kayu
wood sawyer: tukang gergaji kayu
wood screw : sekerup kayu
wood shed : bangsal kayu
wood shavings : kayu golong; ikal kal
sudip kayu

working capital I.e)


~'
::

wool: wol
wool fat : lemak wol
wool felt : bulu kempa wol
wool fibre : serat wol
wool grease: lemak wol
wool manufacture : kerajinan wol
wool yarn: benang wol
woollen : terbuat dari wol
work : mengerjakan; berusaha; usaha
pengerjaari bekerja; mengusahakan
work agreed upon: pekerjaan yang telab dimufakati

wood worm : ulat I<ayu


~ood yard: tempat timbunan kayu.
'"ooden hammer : tukul kayu
'-ooden house : rumah kayu
ooden joining clamp : kayu perangi
,ambungan

'\()den model : model dari kayu


o()den pattern : pola kayu
_.oden peg: pena kayu; panca kayu
:o()den plug: pasak kayu; sumbat kayu
-()den pole : tiang kayu
_.oden rammer: penumbuk kayu ; alu
. vu
den tooth : gigi kayu
)dy : seperti kayu

J2

0'.

t,.

'f;
~.

,~

R
~.

"'~,
"-

(.
rh
~
...:

t
work basket : keranjang kecil
J
work bench: bangku kerja.
work capital : modal kerja

work consumed: usaha yang terpakai;

tenaga kerja yang terpakai

work done: usaba yang terlaksana; ker

wood tar : ter kayu


wood tissue: selaput kayu
ja yang terlaksanan

wood turner : tukang bubut kayu


. work dress: baju kerja
wood ware: barang-barang kayu
work friction : kerj a gesekan
wood wool : wol kayu
work glove: sarung tang an kerja
work hole : kolong (tempat kerja)
wood work : pengerjaan kayu
wood worker: pandai kayu ; tukang ka work hardening: pengerasan kerja
work installation: instalasi pabrik
wood working: pengerjaan kayu
wood working machine: mesin pengi work Jead ; !lmbll) keJja

jaan kayu

:i
~

'i:

work over: k eIja ulallg

work piece: oenCla kerja


work place : bangku; tempat kerja
work room : kamar kerja
work schedule : daftar kerja; skedul
kerja

work table: meja kerja


workability : sifat dapat dikerjakan
workable: dapat dipakai; dapat dikerja
kan

workable ore: bijih tergall


working: pekerjaan; cara kerja; ekploi
tas; pengusahaan

working battery: baterai kerja (us aha)


working beam : neraca
working capital : modal usaha

s mu s T ek nik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.'

working chamber

~~

working chamber : kamar kerja


I
working conditions : syarat perusaha
an; kondisi us aha
I
working contact: kontak kerja; kontak
usaha
working cost : biaya pengusahaan
working current: arus pemakaian; a
rus kerJ'a
working day: hari kerja
working disturbance: gangguan kerja

working drawing: gambar detail; gam

bar kerja; gambar konstruksi


working expenses : belanja perusaha
an; ongkos perusahaan; ongkos kerja
working face: bidang kerja (sorong
uap)
working factor : faktor kerja
working floor : lantai kerja
working flux : arus gaya berguna
working force : gaya ubah bentuk
working hours: jam kerja; waktu kerja
working hypothesis : hipotesis kerja
working inspection : inspeksi perbu
ruhan
working instruction : peraturan kerja
working load : beban sesungguhnya;
beban efektif
working lOSS : kerugian kerja; rug! te
naga
working machine: mesin kerja (usaha) I
working manager : pemimpin perusa
haan
working mark: tanda-tanda pengerjaan
working method: metoda kerja; eara
eara kerja
working out : penyelesaian
working paragraph: statistik raneang
an perusahaan
working partner: persero kerja; regu
kerta
working party: rombongan kerja; regu
kerja; kelompok kerja

<:

-;;

'~

'!'

c
}

'I]

'i--.:

c,

.v

t?

:~

=
w
f~~
' j

workshop
working period : jangka perusahaan
working pit : kotong kerja
working plan : bidang ukur; reneana
kerja; gambar kerja
working plane : bidang kerja (pakai
tampu)
working plant : instalasi perusahaan
working point : titik tangkap
working position : posisi kerja
working pressure: tegangan kerja; te
kanan kerja
working programme: terbit aeara
kerja; program kerja
working rail : reI usaha
working roll : rol kerja
working room : ruang usaha
working schema: rene ana kerja
working season: musim kerja (seperti
pada pabrik gula)
working speed : keeepatan kerja
working standard: standar kerja
working stock : bahan pengerjaan
working stroke: langkah kerja;. perio
de kerja
working table: tabel kerja; daftar ker
ja; bangku kerja
working temperature: temperatur ker
ja
working time table: daftar waktu kerja
working tub: jambang kerja
working unit: satuan kerja
working valve: katup kempa (pompa)
working voltage : tegangan kerja
workman: pekerja; tukang
workmanship: pelaksana; penyelesai
an; pengerjaan
workmen's insurance: asuransi karya
wan
works: bengkel; pabrik
works manager: pimpinan perusaha
an; pimpinan pabrik
workshop: bengkel; pabrik

Kamus Teknik l engkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

workshop instrument

X ray emission spectra ,)


~
;:.

workshop instrument instrumen writing paper : kertas tulis


~
bengke1
writing telegraph : tetegrap tulis
'.t
world: dunia; bumi
wrist watch: adoji tangan
written : tersurat; termaktub; tertulis r;t,
world market : pasaran dunia
written record : proses perbal
.,E
world traffic : lalu lintas dunia
world's exhibition: pekan raya dunia , wrong : salah; keliru
worm : pipa penyejuk; selang pendi wrong connection: hubungan salah! ~.
ngin; ulir sekerup
keliru
wrong track: jalan reI tunggal
worm and wheel : transmisi ulir
wrought: ditempa; ditekam
'i.~
worm conveyor: sekerup transpor
worm gear : transmisi ulir
wrought allumimum alloy : paduan ~,
alumumum tempa
_
worm of a screw : ulir sekerup
wrooght hammer: palu untuk menem- ~.
worm wheel : roda ulir
worm out : aus
pa
~
x
wrought iron : besi tempa

worsted : benang wol


wound rotor : rotor gelang seret
wrought machine : mesin tempa

wustite : wustit
wrought plate: plat yang ditempa

wrap: bungkus; selubung; mengepak wrought steel: baja tempa

wrapper: pembungkus ; bungkusan


wry: miring; serong

WT (wireless telegraphy) telegraf

wrapping bolt : baut pembungkus


tanpa kawat

wrapping case : peti pembungkus


wrapping m~chine : mesin pembung wt (water tight) : kedap air

wt (weight) : bobot; beratnya

kus
wrapping paper: kertas bungkus; ker wye connection : hubungan bintang

tas pak
wreather : alat untuk menggulung atau
melilitkan
wreckage : kerangka kapal selam
X symbol : untuk xenon

wrecker : mobil derek; gerobak derek X coefficient : koefisien X

wrecker equipment: pedengkapan ka X cut crystal: hablur iris X

pal
X former: transformator X

wrecking crew : regu pengemas ; regu X frame : rangka X

penolong
X member frame: rangka balok silang

wrench: kunci; renggutan; besi puntir X mitter : pemancar

wringgle : berputar-putar.berbelit-belit X ray : sinar rontgen

wring: memulas; beriiuk.menjepit


X ray analysis : analisa ronseu

wrinkle : mengerutkan; membubut X ray crystallography : kristalografi

lipatan
sinar X

wrist plate: cakra ungkit; cakera balik X ray detection : deteksi siuar X

writing lever: lengan tulis; tuas tulis X ray diffaction : lenturan sinar X

writing machine : memintik; mesin X ray emission spectra: spektrum pan

tulis
caran sinar x

_0'

'h
~

K amus T e knik Lengkap Edisi Terbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

X ray hardness

4 X ray hardness: keras sinar X

'jJ

X ray levels : arah tenaga sinar X

X ray spectra: spektrum panearan si:,:


.~
nar X
,. X ray spectrogram: spektrogram sinar
5
X
'3
.~ X ray spectrograph: spektrograp sinar
,,!

"I)

("::- X ray spectrum: spektrum sinar X;


spektrum rontgen
~
~ X ray structure: struktur sinar X
:~ X ray tube : tabung rontgen
f~~ X ray type cross : member balok lin'. J
tang maeam X
y X ray unit : satuan sinar X
X ray wave : gelombang X
xanthate : santat
xenon : xenon
xylem : selaput kayu
xylogram : xylogram
xylograph : ukiran kayu
xylographer : pengukir kayu
xylography : seni ukir kayu
xylometer : xilometer
xylonite : xilonit; suatu bahan termo
plastik untuk pembuatan model pacta
analisa foto elastik
v

Y (yard) : nama ukuran panjang kurang


lebih 91 ;44 em
Y (ytrium) : nama sebuah unsur kimia
Y axis : sumbu Y
Y connection : hubungan bintang
Y current: arus bintang
Y cut crystal: hablur iris Y
Y iron : besi berbentuk Y
Y joint: sambungan bentuk Y; las Y
Y junction box : penghubung bentuk
Y; katak penghubung bentuk Y
Y voltage: tegangan bintang; tegangan

yellow metal
fasa
Y alloy : paduan Y
I Y level : tingkat Y
Yb (ytterbium) : nama sebuah unsur
kimia
Yds (yards) : yard; nama ukuran pan
jang
yacht: kapal pesiar; perahu; kapal layar
yale-lock : kunei yale (Y)
yank: menarik; merenggut
yard: galangan kapal; amplasemen; ta
nah terbuka
I yard man : juru langsir (kereta api)
yard master: pemimpin langsir (kereta
api)
yard measure: ukuran panjang inggris
yard stick: tongkat ukur panjangnya
satu yard
yarn : benang
yarding engine : lokomotif langsir
yarrow boiler : ketel yarow
yawn : jurang yang euram
year: tahun
yearly: tahunan; tiap-tiap tahun
year ring : gelang tahunan (pohon)
yeasty bend: bengkokan muai pada pipa karena perubahan suhu tanpa me
nyebabKan kerusakan
yeast: ragi; buih
yeast powder : ragi tepung
yeast: mengandung ragi; memuai
I yeast cement: semen yang memuai selama ikatan dan pengerasan
yellow : kuning
yellow amber : batu amber
yellow brass: mesin loyang
yellow chromate: kuning kromat
yellow copper : loyang
yellow lead : kuning timbel
yellow metal : eampuran tembaga de
. ngan zink dalam perbandingan 60
tembaga dan 40 zink
0

K amus Teknik Lengkap E dis i T e rbaru

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

yellow peril

zeroth law of dynamics _-'

yellow peril: pesawat (udara) latihan


yellow ware : barang tembikar kuning
yellow wood : kayu kuning
yellowish: kekuning-kuningan
yeoman : pemilik tanah
yield: penghasilan; angka hasil; meng
hasilkan
yield point: titik patah; titik keluh; ba
tas kenyalan; batas lumer
yield strenght : kuat luluh; tegangan
luluh
yield up : menghasilkan
yielding support : penyanggah serah
yoke : pikul an; kayu pasangan; balok
hampar; gandar; pemikul
yoke balance: neraca pikul; timbangan
pikul
yoke ring : cincin pikulan; gelang pe
mikul
yoke support: gandar neraca; dukung
timbangan
yolk: kuning telor; merah telur; minyak
yang keluar dari wol
young's modulus : modulus young
ytterbium: iterbium; yb
yttrium: itrium; Y

Z (zig-zag) : berketok-ketok
Z (zone) : zona; daerah; wilayah
Z armature : angker Z
Z bar : batang berrtuk Z
Z bit : pahatZ
Z iron: besi berbentuk Z
Z pole: tiang Z; patak Z
Z shaped bar : batang berbentuk Z
Z steel: baja bentuk Z
zaffre : kapur kobalt
zebra cross: jalan penyeberangan (yang
digaris-garis)
zener diode : dioda zeher; dioda yang

berdaya tinggi
zenith: rembang; titikpuncak; titik tertinggi dan sebuah kutup
zenith distance: jarak antara; titik puncak dengan alas
zeolite : zeoleit
zepp antena : antena zeppelin
zero: nol
zero adjusment : penyesuaian titik nol;
penyetelan titik
zero adjusment control : pengataran
penyetelan terendah
zero air void line : garis derajat kejenuhan 100%
zero curve : lengkung not
zero cut out : sakelar nol
zero error: penyimpangan dari titik
nol
zero frequency : komponen arus rata
(televisi)
zero level : titik terendah; titik nol
zero line : garis nol
zero mark : garis nol
zero method: sistim nol; cara nol; me
tode nol
zero point : titik nol
zero point determination : penentuan
titik terendah
zero point energy: tenaga titik nol;
energi titik terendah
zero position : posisi not
zero potential: potensi nol
zero power reactor: reaktor tenaga nol
zero reading : pembacaan nol
zero sequence component : komponen
hubung titik terendah
zero swicth : saklar nol
zero value : nilai nol
zero voltage : tegangan noi
zero voltage switch : sakelar tegangan
nol
zeroth law of dynamics : hukum ke

Kamus T eknik Lengkap Edisi Terbaru .

.~ .

_g
(t.

-.t

~.

,~

rcf,.
~~
,"
~.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.~

,~

~jJ

1,
~

8'-.
oJ
;

,J?-:v

j'
~

:,~

rJ

zg (zoologicd ganten)

zymotic

nol dinamika
zg (zoologicd ganten) : kebun bmalamg
zigzag: liku-liku
zinc: seng
zinc alloy : paduan seng
zinc amalgam : amalgam seng
zinc bar : batang seng
zinc base alloy : paduan dasar seng
zinc bath : rendaman seng
zinc blende : blenda seng; campuran
seng dengan beterang
zinc box : kotak seng
zinc bronze : perunggu seng
zinc cable : kabel seng
zinc chromate : kromat seng
zinc coating : lapisan seng
zinc cylinder : lapsan seng
zinc dust : debu seng
zinc equivalent : ekuefalen seng
zinc foundry : bengkel tuang seng
zmc dust : debu seng
zinc electrode : elektroda seng
zinc melting : pelelehan seng
zinc mine : tambang seng
zinc ore : bijih seng
zinc oxide : oksid seng
zinc plate : pelat seng
zinc plating : pelapisan seng
zinc rod : batang seng
zinc sulphate : sulfat seng
zinc ware: barang-barang dari seng
zinc white : putih seng

zinc wire : kawat seng


zinciferous : mengandung seng
zineode : kutup positif; pelat seng da
lam elemen elektrik
zincograph : sinicografi
zincographer : pengukur seng
zincography : sinkografi
zinccous : seperti seng
zinky : seperti seng
zip fastener : kancingan tarik
zircon : zirkon
zirconia oksid : sirkon
zirconium : zirkonium; Zn
zone : batas udara; lingkungan; daerah
zone of admission : daerah pengisian
zone of fusion : daerah peleburan
zone of saturation: daerah penjenuhan
zone tariff : tarif daerah
zone law : undang-undang garis sepa
dan
zoo : kebun binatang
zoography: uraian atau lukisan ten tang
binatang
zoological : menurut ilmu hewan; me
ngenai ilmu hewan
zoologist : ahli tentang hewan
zoology : ilmu yang mempelajari ten
tang binatang-binatang
zoophyte: binatang terikat kepada suatu
temp at dan menyerupai tumbuh-tum
buhan
zymotic : pemuaian; penyakit hama

--000--

Kamus Teknik Lengkap Edisi Terbar

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

~~

JENIS GANGGUAN : MESIN TIDAK BERPUTAR


Sebab
Tindakan

Sebab

Tindakan '

~::U:gn:fi:n~:~al-terminal

Sambungan aki putus atau longgar, aki kosong atau (pada mobil
bertransmisi) saklar pengaman netral rusak. Jika relay starter
berbunyi "klik" tetapi mesin tidak berputar, periksa juga jika
strater sambungannya rusak.
Lakukan perbaikan pada bag ian-bag ian yang menjadi penyebab
menu rut keperluan.

Sebab
Tindakan

Platina terbakar atau berlubang,

Ganti platina yang terbakar dengan platina baru.

Sebab
Tindakan
Sebab

Menara-menara distributor atau terminal-tennmalnya berkaitan.

Lakukan pembersihan atau jika perlu ganti dengan yang bam.

Kap pengapian (koil) atau kabel-kabel tegangan bertegangan

tinggi basah.

Lakukan pembersihan atau lakukan penggantianjika diperlukan.

Sebab
Tindakan

(1-.

strater dengan kabellang'-,


sung, jika senoid (kumparan) berbunyi "klik", maka kontaknya ,s
rusak dan harus diganti dengan yang bam menurut keperluan. G

JENIS GANGGUAN : MESIN BERPUTAR TETAPI TIDAK MAU HIDUP

Tindakan

-g

Kebocoran berlebihan pada tekanan (resistor) kondensor out

put atau isolasi.

Periksa dengan alat uji (tester) distributor dan kondensator.

Pastikan bahwa sambungannya kencang dan kabel sambungan

nya ke kondensator tidak rusak, atau lakukan penggantian de

ngan yang baru.

Sebab
Tindakan

Kumparan (koil) rusak.

Cabut kabel pusat dari kap distributor dan dekatkan antara I

sampai 1,5 em pada blok mesin. Jika tidak ada lompatan api

atau ada tapi lemah, maka koilnya rusak atau ada kerusakan

pada sirkuit primer atau ganti dengan yang baru jika diperlukan.

Sebab
Tindakan

Tahanan (werstand, resistance) primer tidak tepat.

Periksa penurunan voltage pada kebal atau ablast thap primer

dengan sebuah voltameter, atau ukur tahanan unit itu dengan

ohm meter untuk memastikan bahwa syarat-syarat pabrik terpe

nuhi. Ganti dengan yang baru menu rut keperluan. Pemeriksaan

cepat untuk mengetahui rusak atau tidaknya tahanan primer

dilakukan dengan membypass (menyambung sirkuit primer

tanpa melalui) unit tahanan ~ersebut dengan kabel langsung.

i..~
~

~,

;..

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

,"

:~

~~ JENIS GANGGUAN : MESIN SUKAR DI START


Tindakan
Sebab

Sebab
Tindakan

Api busi lemab.

Periksa keadaan platina dan kawat sirkuit primer mungkin terjadi

kesalahan dalam penyambungan.

Sambungan sirkuit koil terbuka atau korsleting dengan massa.

Sambungkan sbuah lampu penguji 110 volt pad a terminal-ter

minal primer koil. Apabila lampu tidak menyala, maka sambu

ngan sirkuit primer terbuka (terputus). Lalu sambungkan lampu

tersebut antara terminal tekanan tinggi dengan terminal-termi

nal primer koil. Jika sirkuit sekunder digesekkan dengan ter

minal koil. Sentuhkanlah salah satu terminal lampu itu pada

tabung koil dan terminal lain pada terminal tekanan tinggi dan

primer, apabila lampunya menyala atau terjadi lompatan api

pada titik kontak, maka kumparan koil korsleting dengan massa.

Busi kotor atau kurang tepat penyetelannya.

Bersihkan busi dan kemudian stel kembali.

Sebab
Tindakan

Kabel busi pecah dan rusak.

Perbaiki atau ganti dengan yang baru jika diperlukan. Ukur

tahanan pada kabel-kabel tekanan tinggi dengan ohm meter

untuk memastikan bahwa syarat-syarat pabrik terpenuhi.

Aki lemah atau rusak.

lsi lagi atau ganti dengan yang baru.

Sebab
Tindakan

Starter atau selenoid rusak.

Perbaiki atau lakukan pengisian dengan yang baru.

Sebab
Tindakan

JENIS GANGGUAN : SUKAR DI START .nKA PANAS


Api bocor antara kabel dengan busi.

Sebab
Tindakan
Jika api tidak mampu menjembatani jarak antara 114 sampai 3/

8 incir secara teratur, periksa keadaan platina, kondensator

dan koil.

Cuk macet tertutup.

Sebab
Lepaskan menurut keperluan.

Tindakan
Motor starter atau kabel-kabelnya rusak.

Sebab
Perbaiki atau ganti dengan yang baru.

Tindakan
Sebab
Mesin terlalu panas.

Periksa bagian pedinginnya.

Tindakan
JENIS GANGGUAN : SUKAR DI START JlKA DINGIN
Sebab
Satu komponen atau lebih dari bagian pengapian bekerja kuran~
sempurna.
Tindakan
Periksa seluruh bagian pengapian dengan alat atau penguji:::::

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

__________________"PII~________________
yang coeok
Sebab
Tindakan
Sebab
Tindakan
Sebab
Tindakan

Aki leman atau rusak.


lsi lagi atau lakukan penggantian dengan yang baru.
Sambungan euk maeet.
Lepaskan menurut keperluan.
Oli terlalu kenta!.
Buang dan ganti dengan oli yang sesuai kekentalannya.

JENIS GANGGUAN : MESIN DAPAT DI START TAPI MATI LAGI


Sebab
Busi kotor atau setelannya kurang tepat.
Tindakan
Perbaiki atau ganti dengan yang baru. Periksa juga dengan
ohm meter, adakah tahanan-tahanan pada kabel-kabel tekanan
tinggi memenuhi syarat-syart pabrik, atau ganti dengan yang
baru jika perlu.
Sebab
Tindakan
Sebab
Tindakan

Penurunan voltase pada kawat tahanan primer atau kondensator


balast, tidak memenuhi syarat-syarat pabrik.
Perbaiki dan sesuaikan dengan syarat-syarat yang ditentukan.
Platina kotor.
Bersihkan dan periksa ketetapan kerjanya dengan alat penguji
distributor.

JENIS GANGGUAN : MESIN BERJALAN TETAPI PENGAPIAN TIDAK


RATA PADA SEMUA KECEPATAN
Sebab
Tindakan

Salah satu busi atau lebih rusak.


Untuk mengetahui silinder mana yang rusak, lepaskan kabel
kabel businya satu persatu secara bergantian dan buat korsleting
dengan menempelkannya pada blok mesin. Jika tidak ada peru
bahan pada kecepatan mesin, maka busi yang bersangkutan
tidak bekerja seeara sempurna atau sirkuit sekundernya tergang
guo Gunakanlah tang berisolasi untuk memegang kabel-kabel
busi tersebut. Untuk memeriksa busi atau sirkuit busi mana
yang rusak, dekatkan kabelnya pada blok mesin. Jika lompatan
apinya besar dan tetap, maka periksa keadaan apinya.

JENIS GANGGUAN : MESIN BERJALAN TETAPI KADANG-KADANG


PENGAPIANNYA RTA PADA SEMUA KECEPATAN
Sebab
Tindakan

Platina kotor.
Bersihkan dan periksa ketepatan kerjanya dengan alat distribu
tor.

Sebab

Tahanan kondensator distributor, kondensator output dan isolasi


boeor berlebihan.
Periksa dengan alat pengujian (tester). Ganti yang perlu dig anti
dan pastikan bahwa semua sambungan keneang dan saluran

Tindakan

i~

,.

(h
~,

,-,:

B'
1

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

-.

kondensator tidak rusak.


-:! Sebab
Koil bekerja kurang sempurna.
~
:I' Tindakan
Periksa dengan tester dan lakukan penggantianjika diperlukan.

Isolasi putus, kawat putus dan terminal-terminal longgar atau


Sebab
berkarat pada sirkulasi primer.
Periksa dengan voltameter penurunan voltase pada kawat-kawat
tahanan primer atau tahanan balast menu rut syarat-syarat pabrik,
bersihkan atau ganti bila perlu.
JENIS GANGGUAN : MESIN BERJALAN TETAPI PENGAPIAN TIDAK
RATA JlKA BERPUTAR STASIONER
Stelan platina kurang tepat.

Sebab
Stel menurut ketentuan.

Tindakan

o
0

Sebab
Tindakan
Sebab
Tindakan
Sebab
Tindakan

Ujung pemutusan distributor rusak.

Lakukan penggantian jika diperlukan.

Busi kotor, setelan gasnya kurang tepat atau jangkauan panasnya

tidak coeok atau mesin tertentu.

Bersihkan, lakukan penyetelan atau ganti .

Koil atau kondensator tidak bekerja semestinya.

Periksa alat pengapiannya yang tepat, atau ganti jika diperlukan.

JENIS GANGGUAN : BOROS BENSIN

Sebab
Ujung-ujung pemutusan distributor kotor atau setelannya kurang

tepat.

Tindakan
Setel menurut ketentuan.

Busi kotor atau setelan gapnya kurang tepat.

Sebab
Bcrsihkan dan setel menurut ketentuan.

Tindakan
Sebab
Setelan maju distributor kurang tepat.

Periksa dengan tester dan perbaiki menu rut ketentuan.

Tindakan
JENIS GANGGUAN : DENTANG (KNOCK ATAU PING) BERLEBIHAN

Sebab
Tindakan
Sebab
Tindakan

Busi kotor atau setelan gapnya kurang tepat.

Bersihkan, setel atau ganti.

Platina kotor.

Periksa dan bersihkan. Periksa setelannya. Periksa juga setelan

maju distributor.

JENIS GANGGUAN : AKSELERASI KURANG

Timing pengapian terlalu terbelakang .


Sebab
Periksa dengan tester dan perbaiki menurut ketentuan.
Tindakan
Sebab
Tindakan

Busi kotor atau setelan gapnya kurang tepat.


Bersihkan, setel atau ganti.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

Sebab
Tindakan

Platina kotor.

Periksa dan bersihkan. Periksa juga setelan maju distributor.

JENIS GANGGUAN : SUKAR DI START DALAM SEGALA KEADAAN


Sebab
Tindakan

c;

-,,-

(1'.

Kurang bensin ke karburator.


.
lepas terminal busi, pasang kabel pengganti dan pegang pada
jarak 5 em dari blok mesin. Hidupkan mesinnya. Jika eukup ,~
kuat dan sanggup melompati gap, lepas sering hawa dan R
gerakkan klep gasnya dengan tangan untuk melihat apakah ada ~
arus bensin yang eepat dan lnear ke karburator. Jika ternyata
tidak ada, lepaskan selang bensin ke lubang keluar (output) '0
cr~
pompa bensin dan pasang sepotong selang untuk pergantiannya. f:z
Sediakan wadah untuk menampung bensin yang keluar dari ~.
pomp bensin berfungsi normal. Periksa kalau-kalau saluran 55
bensin dari pompa ke karburator tersumbat. Jika saluran tersebut
tidak tersumbat, lepaskan pompanya dan periksa di meja kerja.

JENIS GANGGUAN : MESIN MENDADAK MATI


Sebab
Tindakan

Keeepatan idle terlalu rendah

Setel menurut keperluan.

Sebab
Tindakan

Suplay bensin pada keeepatan idle kurang.

Setel bersama-sama dengan keeepatan idle.

Sebab
Tindakan

Choke tidak bekerja sebagaimana mestinya.

Perbaiki menurut keperluan.

Sebab
Tindakan

Setelan pelampung karburator kurang tepat.

Bersihkan dan pasang kembali.

Sebab
Tindakan

Klep ventilasi kertas sumber atau trhambat kerjanya.

Bersihkan atau ganti dengan yang baru.

Sebab

Pada mobil dengan persneling otomatis speling dashpot kurang

tepat.

Periksa dengan alat pengukur perasa (feeler) . setel menurut

ketentuan.

Tindakan
Sebab
Tindakan

Sambungan gas pada karburator tidak tepat setelannya.

Bersihkan dan setel.

Sebab
Tindakan

Stelan jangkauan pompa akselerasi tidak tepat.

Setel seperlunya.

JENIS GANGGUAN : MESIN BER.JALAN PINCANG PADA SEMUA KECE


PATAN
Sebab
Tindakan

Ada kotoran atau air di saluran bensin.


Bersihkan.

Sebab

Saringan bensin atau saringan pada lubang karburator tersum

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

Me

'"
,.:;

o,
s'

Tindakan
Sebab
Tindakan

bat.

Perbaiki menurut keperluan.

Kedudukan pelampung pada karburator terlalu tinggi.

Periksa dan setel menurut keperluan.

..

'~ JENIS GANGGUAN : JALAN MESIN TIDAK RATA (PINCANG) HANYA

:;

' ~,

PADA KECEPATAN IDLE TIDAK TEPAT

'i) Sebab
"-

("

->..I

Tindakan
Sebab
Tindakan

Setelan campuran bensin udara pada kecepatan idle tidak tepat.


Setel menurut keperluan.
Hambatan-hambatan di dalam saluran bensin.
Lepaskan karburatornya, bongkar dan bersihkan atau ganti
komponen-komponennya dengan yang baru menurut keperluan.

JENIS GANGGUAN : JALAN MESIN TIDAK RATA HANYA PADA KECE


PATAN TINGGI
Sebab
Tindakan

Tekanan pomp bensin terlalu rendah atau berubah-ubah.

Periksa tekanan pompa bensin.

Sebab

Klep tenaga karburator atau saluran bensinnya tersumber atau

rusak.

Lepas karburtornya, bongkar dan bersihkan atau ganti kompo

nen-komponennya menurut keperluan.

Tindakan
Sebab
Tindakan

Saringan bensin, pipa saluran bensin atau saringan tangki bensin

tersumbat.

Bersihkan atau ganti komponen-komponennya menurut keper

luan.

JENIS GANGGUAN : AKSELERASI KURANG MEMUASKAN

Sebab
Tindakan

Setelan sambungan gas tidak tepat.

Periksa dan setel menu rut keperluan.

Sebab
Tindakan

Sebab
Tindakan

Setelan jangkauan pompa akselerasi tidak tepat.

Setel dari luar. Periksa kerja pompa akselerasi dengan melepas

saringan hawa dengan menggerakkan gas dengan tangan, adakah

arus bensin yang cepat dan lancar dari lubang keluar (output).

Periksa dulu apakah selang-selang bensin, saringan dan pompa

nya bekerja secara normal, sesudah itu lepas karburatornya

dan perbaiki pompa akselerasinya.

Setelan pelampung tidak tepat.

Setel menurut keperluan.

Sebab
Tindakan

Klep tenaga, packing atau diafragma pompa akselerasi bocor.

Lepas karburatomya dan periksa.

JENIS GANGGUAN : KEMUDI TERASA BERAT

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

Sebab
Tindakan
Sebab
Tindakan

Sebab
Tindakan
Sebab
Tindakan

Tekanan kurang atau tidak sarna.


Pompa menurut ketentuan.

Sarnbungan kemudi kurang longgar.

Longgarkan seperlunya. Periksa juga keadaan suspensinya,


kemungkinan turun atau terdapat kesalahan penyetelan tension
bar.
Setelan kemudi terlalu kencang.
Stel kembali seperlunya.
Ruas (stering knuckle) kemudi bengkok.
Ganti dengan yang baru. Periksa stel kembali kelurusan
(aligment) roda depan.

JENIS GANGGUAN : KENDARAAN MEMBANTING KE SAMPING

Sebab
Tindakan
Sebab
Tindakan

Tindakan

Tekanan ban kurang atau tidak sarna.

Pompa menurut ketentuan.

Rem menggesek.

Angkat bagian depan kendaraan dan periksa putaran roda

depannya. Cara lainjalankan kendaraan dan rem secara menda

dak. Periksa jejaknya. Setellagi rem yang menggesek terse but.

Jika menggunakan setelan otomatis, periksa apakah unitnya

bekerja semestinya atau tidak.

Sepatu rem kena gemuk atau minyak rem.

Bersihkan dengan sabun. Pasang kembali sepatu dan bantalan

nya. Perbaiki tempat kebocorannya.

Bos batang penenang (idle arm), aus por~s dan spindle bengkok

atau longgar atau bos tiang peyangga (stut) aus.

Ganti, kencangkan atau stel.

Sebab
Tindakan

Pegas depan atau pegas belakang turun atau patah.

Ganti atau setel menurut keperluan.

Sebab
Tindakan
Sebab

JENIS GANGGUAN : MELAYANG DARI SAMPING KE SAMPING

Sebab
Tindakan
Sebab
Tindakan
Sebab

Tekanan ban kurang atau tidak sarna,

Pompa menurut ketentuan.

Sebab
Tindakan

Pegas turun atau sokbekher rusak.

Perbaiki sesuai keperluan.

Bos idle arm aus, por atau spindle bengkok atau bos tiang

peyangga (stut) aus.

Ganti, kencangkan atau setel.

Bantalan (bearing) roda long gar.

Setel menurut ketentuan.

Sebab

Setelan pada silang kemudi kurang tepat.

Tindakan

rf.

~,

'Y

-t~
<.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

.'

,,~

'i Tindakan

~jJ

.;:

...;

~,

Periksa setelan penekan gigi cacing (worm), setel menurut


ketentuan. Periksa pula ikatan baut dudukan kemudi, kemung
kinan lepas atau longgar.

JENIS GANGGUAN : GERAK BEBAS KEMUDI TERLALU BESAR

Bantalan roda depan longgar atau aur (slack)


:;;~ Sebab
TID
dakan
Setel seperlunya .

.~,
,
.j

'sJ

Sebab
Tindakan
Sebab
Tindakan
Sebab
Tindakan
Sebab
Tindakan

Setelan kemudi kurang tepat.

Setel seperlunya.

Baut-baut pengikat kemudi pada rangka longgar.


Kencangkan.

Sarnbungan pelurn (ball joint) pada batang pengatur atas atau

bawah aus.

Ganti.

Bos ujung tierod atau idle arm aus.

Ganti.

JENIS GANGGUAN : SEMI (SIDMMY)

Sebab
Tindakan
Sebab
Tindakan
Sebab
Tindakan
Sebab
Tindakan
' Sebab
- Tindakan

Bantalan roda depan aus atau longgar.

Ganti atau setel bila longgar.

Roda bengkok atau tidak seimbang atau ban tidak bulat.

Periksalah dengan alat pengukur keseimbangan roda (wheel

alignment).

Sarnbungan pelurn atas longgar atau aus.

Ganti atau stel bila longgar.

Bos ujung tierod atau batang penyangga (stut) aus.

Ganti.

Baut dudukan sokbekher atau bagian kemudi lemah atau long

gar. .

Perbaiki.

JENIS GANGGUAN : BAN MENCICIT KETIKA MEMBEWK

Sebab
Tindakan
Sebab
Tindakan
Sebab
Tindakan
Sebab
Tindakan

Tekanan ban kurang atau tidak sarna.

Pompa menurnt ketentuan.

Poros atau spindle-nya bengkok.

Gantilah bagian-bagian yangrnsak atau ganti.

Sarnbungan peluru (ball joint) suspensi depan atau sarnbungan

kemudi kurang longgar.

Longgarkan.

Kelurnsan roda depan (wheel alignment) kurang tepat.

Perbaiki.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

lJ
~,

JENIS GANGGUAN : KEAUSAN BAN BERLEBffiAN


Sebab
Tekanan ban tidak: tepat.
Pompa.
Tindakan
lumlah minya kurang dari ketentuan (khusus dengan kendaraan
Sebab
dengan kemudi hidrolis)
Isilah dan periksa kemungkinan terjadi kebocoran.
Tindakan
Pegas atau sokbelchemya melemah.
Sebab
Ganti.

Tindakan
Sambungan kemudi kurang longgar.

Sebab
Kendurkan.

Tindakan
Bos batang suspensi longgar atau aus, poros atau spindle bengSebab
kok.
Kencangkan atau ganti j ika rusak.
Tindakan
Setelan kemudi k-urang tepat.
Sebab
Setel seperlunya.
Tindakan
setelan bantalan roda depan kurang tepat.
Sebab
Setel kembali .
Tindakan
Roda tidak seimbang .
Sebab
Periksa dengan ala pengukur keseimbangan roda (wheel align
Tindakan
ment).
Kelurusan roda depan (wheel alignment) kurang tepat.
Sebab
Setel.
Tindakan
JENIS GANGGUAN : PUTARAN KEMUDI SUKAR KEMBALI

Sebab
Sambungan kemudi dan sambungan peluru (ball joint) terlalu

seret.

Tindakan
Lumasi dan longgarkan.

Sebab
Tekanan pompa hidrolis kurang tinggi (khusus untuk kemudi

hidrolis)

Tindakan
Pompa diperbaiki atau saluran-saluran yang tersumbat dibersih

kan.

Setelan kemudi terlalu kencang.

Sebab
Setel atau longgarkan.

Tindakan
JENIS GANGGUAN : DALAM KEADAAN KENDARAAN BERHENTI
SUKAR UNTUK l\1EMUTARKAN RODA KEMUDI.
Sebab
Tekanan ban tidak tepat.
Tindakan
Pompa menurut ketentuan.
lumalh minya kurang dari ketentuan (khusus untuk kemudi
Sebab
hidrolis)
Tindakan
Minyaknya ditambah dan bagian-bagian kemudi hidrolis (power

~~
~'

_Q
ft.

-i

~.

;;
S

,~

( ,'::

j'

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

steering) tersebut diperiksa, kemungkinan terdapat kebocoran,

,..
8

Tali pompa hidrolis (khusus untuk kemudi hidrolis) licin, keras

longgar atau putus.

Tindakan

t- Sebab
Tindakan

.~

Ganti atau perbaiki.


Sambungan kemudi atau sambungan pelurnnya kurang longgar.
Lumasi atau kendorkan bila terlalu longgar.

~'

,jJ

?:
'v
S
"
~
F~

e
'. J

I MASALAH-MASALAH UMUM PADA MOBIL I


1. MASALAH KABEL BUSI
Sebenarnya jika mobil berjalan pincang, selain businya mati dpat juga dise-

babkan oleh busi yang tidak bekerja secara maksimal. Pada umumnya hal ini
disebabkan adanya penumpukan kotoran pada terminal kabel ke busi, atau
akibat kabel putus di bagian tengah. Putusnya kabel busi ini sering dialami
oleh mobil-mobil modem yang menggunakan kabel busi dari tali rami yang
diresapi karbon ujung ke bodi mesin. Perhatikan nyala bung a api listriknya.
2. MASALAH PLATINA
Platina dpat menimbulkan beberapa masalah terhadap kendaraan. Sewaktu
mobil berjalan dengan kecepatan tinggi akan timbul gejala "nembak".
Sedangkan di malam hari akan timbul gejala lain, yaitu mesin tiba-tiba mati
ketika lampu depan dinyalakan. Jika mesin tidak matipun, nyala lampu akan
terlihat berkedip-kedip. Gejala ini dapat ditimbulkan oleh kerenggangan celah
(gap) yang tidak sesuai aturan atau keausan distributornya; Kernsakan platina
dapat juga diakibatkan oleh sebab kualitas kondensator yang menurnn. Aki
batnya permukaan platina akan bolong.
3. MASALAH TALI KIPAS
Tali kipas selain menghubungkan poros mesin ke kipas pending in juga meng
hubungkan generator (atau alternator) pembangkit listrik. Karena selalu
berputar dan terns berputar, tapi kipas angin dan generator tidak berputar
dengan baik. Pengukur suhu mesin pad a dashboard menurunkan panas mesin
menarik, selain itu terlihat ampere meter tidak "mengisi". Jika sudah timbul
gejala seperti ini, sebaiknya gantilah tali kipas dengan yang barn. Atau semen
tara, tegangan tali kipas lebih diperkencang. Gejala di atas selain disebabkan
tali kipas aus, dapat juga terjadi karena tali kipas kendor. Mengatasi gejala
seperti ini lebih mudah. Kendorkan dan buat pengikatnya, kemudian gerakkan
generator ke bawah sedikit. Bila tali kipas ditekan dengan jari dn melentur
sejauh satu sentimeter, berarti tegangan tali kipas sudah benar.
--000-

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

CATATAN:

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

C~TATAN

I.

ALDO TRANSLATION
Jasa Penerjemah Buku Manual Bahasa Teknik
http://aldotranslation.com

Anda mungkin juga menyukai