Anda di halaman 1dari 12

KULIAH PAKAR BLOK KEPEMIMPINAN & PROFESIONALISME KEDOKTERAN 61 8002

AL-THIBB (LUGHATAN, ETIMOLOGI): PENGOBATAN, KEDOKTERAN AL-THIBB AL-NABAWI (ISHTILAHAN, TERMINOLOGI): METODE PENGOBATAN NABI MUHAMMAD SAW THABIB: DOKTER ILMU AL-THIBB: ILMU KEDOKTERAN KULLIYAH AL-THIBB: FAKULTAS KEDOKTERAN

PENYAKIT HATI: -PENYAKIT SYUBHAT YANG DISERTAI KERAGU-RAGUAN -PENYAKIT SYAHWAT YANG DISERTAI KESESATAN 2. PENYAKIT JASMANI
1.

SISTEM PENGOBATAN YANG SUDAH DIILHAMKAN ALLAH SEHINGGA TIDAK MEMERLUKAN PENANGANAN TENAGA MEDIS, SEPERTI: MENGOBATI RASA HAUS, LAPAR, KEDINGINAN DAN CAPEK SISTEM PENGOBATAN YANG MEMBUTUHKAN ANALISA DAN DIAGNOSA.

, , )( SETIAP PENYAKIT ADA OBATNYA. KALAU OBAT SUDAH MENGENAI PENYAKIT, PENYAKIT ITU PASTI AKAN SEMBUH DENGAN IZIN ALLAH ( ) TIDAKLAH ALLAH MENURUNKAN SUATU PENYAKIT, MELAINKAN DIA YANG MENURUNKAN OBATNYA

, . ) ( SESUNGGUHNYA ALLAH MENURUNKAN PENYAKIT DAN MENURUNKAN OBATNYA DAN MENJADIKAN OBAT UNTUK SETIAP PENYAKIT. NAMUN JANGAN KALIAN BEROBAT DENGAN YANG HARAM ( ) SESUNGGUHNYA ALLAH TIDAK MENJADIKAN KESEMBUHAN KALIAN PADA SESUATU YANG DIHARAMKAN KEPADA KALIAN

TINDAKAN PREVENTIF -PENCEGAHAN DARI HAL-HAL YANG MENIMBULKAN SAKIT (BAGI ORANG SEHAT) -PENCEGAHAN DARI HAL-HAL YANG MEMPERPARAH PENYAKIT YANG SUDAH ADA SEHINGGA SETIDAKNYA PENYAKITNYA TIDAK BERTAMBAH (BAGI ORANG SAKIT) PERLINDUNGAN KESEHATAN TUBUH: -PENGATURAN TIDUR -ISTIRAHAT -AKTIVITAS LAIN

MENGGUNAKAN OBAT-OBAT ALAMIAH MENGGUNAKAN OBAT-OBAT ILAHIAH KOMBINASI DARI PENGGUNAAN OBATOBAT ALAMIAH DAN ILAHIAH

DEMAM: AIR DINGIN UTK DIMINUM ATAU MANDI PERUT MELILIT: MADU ISTISQA: PEMBENGKAKAN TUBUH KRN MERESAPNYA BENDA ASING BERTEKSTUR DINGIN KE DALAM RONGGA ORGAN TUBUH): SUSU UNTA LUKA: ABU KAIN YANG TERBUAT DARI MERANG ATAU KAYYAH (TERAPI BESI PANAS) IRQUN NASA (PENYAKIT YG BERMULA DI SENDI TULANG PINGGUL SAMPAI KE BELAKANG PAHA DAN TUMIT): KAMBING ARAB SEMBELIT (SUSAH BUANG AIR): DAUN SANA ATAU SALAMIKA YG DIRENDAM DI AIR

RADANG PINGGANG: KAYU BAHAR DAN MINYAK ZAITUN PUSING DAN MIGRAIN: BUAH INAI HEPATITIS: TUJUH KURMA AJWAH DITUMBUK DG BIJINYA MEMBERSIHKAN DARAH KOTOR: BERBEKAM (HIJAMAH) DLL

: . ( ) Kesembuhan bisa diperoleh dengan tiga cara: dengan meminum madu, dengan pembekaman, dan dengan besi panas. Aku melarang umatku (menggunakan) pengobatan dengan besi panas.

DOA UTK SEGALA MACAM PENYAKIT . ) ( DENGAN NAMA ALLAH AKU MERUQYAHMU DARI SETIAP PENYAKIT YG MENGGANGGUMU DAN DARI KEJAHATAN SETIAP DIRI DAN MATA PENDENGKI. AL-QURAN SEBAGAI OBAT )82 : ( : ( ) AL-FATIHAH ATAU DOA UNTUK SENGATAN BINATANG ) ( AKU BERLINDUNG KEPADA ALLAH DG KALIMAT-KALIMAT-NYA YANG PARIPURNA DARI KEJAHATAN SETIAP MAKHLUQ-NYA RUQYAH UNTUK SAKIT YANG DIRASAKAN ) ( YA ALLAH, TUHAN SEKALIAN MANUSIA! LENYAPKANLAH RASA SAKITNYA, BERIKAN KEPADANYA KESEMBUHAN KRN ENGKAU ADALAH YANG MAHA PENYEMBUH, TIDAK ADA KESEMBUHAN MELAINKAN KRN PERTOLONGAN-MU; KESEMBUHAN YG TIDAK DIIRINGI DG SAKIT YG LAIN

Ibn Qayyim al-Jauziyyah. 2004. Al-Thibb al-Nabawi. Dar al-Kutub al-Ilmiyyah: Beirut, Lebanon Imam al-Bukhari. 2003. Shahih al-Bukhari. Dar alKutub al-Ilmiyyah: Beirut, Lebanon Imam Muslim. 2004. Shahih Muslim. Dar al-Kutub al-Ilmiyyah: Beirut, Lebanon Jafar Khadem Yamani. 2005. Kedokteran Islam: Sejarah&Perkembangannya. Dzikra: Bandung Ziauddin Sardar. 2001. Islam for Beginners. Mizan: Bandung

Anda mungkin juga menyukai