Anda di halaman 1dari 4

TATA TERTIB SIDANG MUKTAMAR VII HIMPUNAN MAHASISWA TEKNIK INFORMATIKA JURUSAN MATEMATIKA FMIPA UNDIP Pasal 1 NAMA

Muktamar VII Himpunan Mahasiswa Teknik Informatika Program Studi Teknik Informatika Jurusan Matematika FMIPA Undip, yang selanjutnya disingkat dengan Muktamar VII HMIF Undip. Pasal 2 WAKTU DAN TEMPAT Muktamar VII HMIF Undip diselenggarakan pada tanggal 7 dan 8 Januari 2012 bertempat di ruang Aula Dekanat lantai 3. Pasal 3 TUJUAN a. Membahas dan mengevaluasi laporan pertanggungjawaban pengurus HMIF Undip periode 2011-2012. b. Mengukuhkan ketua HMIF terpilih.

c. Membangun sinergi dan integritas antarmahasiswa Teknik Informatika FMIPA Undip. Pasal 4 PESERTA a. Peserta Muktamar VII HMIF Undip terdiri dari peserta penuh dan peserta undangan. b. Peserta penuh adalah mahasiswa dari Program Studi Teknik Informatika dengan status mahasiswa aktif secara akademik dan yang hadir dalam acara Muktamar VII HMIF Undip. c. Peserta undangan adalah para undangan Muktamar VII HMIF UNDIP yang telah ditetapkan oleh panitia. Pasal 5 HAK PESERTA Hak peserta Muktamar VII HMIF Undip: a. Peserta penuh mempunyai hak suara dan hak bicara yang diatur oleh AD/ART. b. Peserta undangan tidak memiliki hak suara tetapi memiliki hak bicara.

Tata Tertib Sidang Muktamar VII HMIF

Pasal 6 KEWAJIBAN PESERTA Kewajiban peserta Muktamar VII HMIF Undip : a. Menaati tata tertib yang telah disepakati dalam siding. b. Mengikuti acara dan memahami Muktamar VII HMIF Undip sepenuhnya. c. Meminta persetujuan pimpinan sidang apabila hendak meninggalkan ruangan sidang. Pasal 7 QUORUM a. Sidang Muktamar VII HMIF Undip dianggap sah bila terdiri dari 1/3 dari total mahasiswa aktif Teknik Informatika. b. Apabila belum memenuhi quorum maka sidang ditunda selama 2x5 menit. c. Jika belum memenuhi poin di atas, muktamar dinyatakan dimulai jika peserta terdiri dari 1/4 lebih 1 mahasiswa aktif Teknik Informatika. d. Jika poin c belum terpenuhi, maka muktamar dapat dimulai dengan persetujuan peserta yang hadir. mufakat.

Pasal 8 KEPUTUSAN a. Keputusan diambil dengan cara musyawarah untuk b. Apabila tidak terjadi mufakat, keputusan diambil melalui lobbying selama 2x5 menit. c. Apabila poin b tidak tercapai, maka keputusan diambil dengan suara terbanyak. Pasal 9 PIMPINAN SIDANG a. Presidium sidang sementara adalah pimpinan sidang yang ditunjuk oleh KPI (Komisi Pemilihan Teknik Informatika) sampai terbentuknya presidium sidang tetap. b. Presidium sidang tetap dipilih dari peserta penuh sebanyak 3 orang.

Tata Tertib Sidang Muktamar VII HMIF

Pasal 10 PERSIDANGAN Palu sidang adalah alat yang digunakan dalam sidang sebagai penetapan keputusan yang diambil dalam forum. Adapun makna setiap ketukan oleh presidium sidang adalah sebagai berikut : a. Satu kali ketukan : 1) 2) 3) Menerima dan menyerahkan pimpinan siding. Mengesahkan keputusan/kesepakatan peserta

c. Tiga kali ketukan : 1) 2) Membuka/menutup siding. Mengesahkan keputusan akhir/final hasil sidang

(misalnya surat keputusan). d. Lebih dari tiga kali ketukan : 1) gaduh. Pasal 11 SANKSI a. Peserta akan mendapatkan peringatan oleh pemimpin sidang apabila peserta sidang mengganggu kelancaran sidang. b. Sanksi diberikan kepada peserta sidang setelah 3 kali diberikan peringatan oleh pemimpin sidang. c. Sanksi yang diberikan adalah dikeluarkan dari persidangan. d. Peserta yang dikeluarkan tidak diikutkan dalam pengambilan semua keputusan dalam persidangan tersebut. Pasal 12 PENUTUP Memperingatkan kepada peserta sidang agar tidak

sidang poin per poin (keputusan sementara). Menskors dan mencabut kembali skorsing sidang yang waktunya tidak terlalu lama sehingga peserta sidang tidak perlu meninggalkan tempat sidang. 4) Mencabut kembali/membatalkan ketukan terdahulu yang dianggap keliru. b. Dua kali ketukan : 1) Untuk menskorsing atau mencabut skorsing dalam waktu yang cukup lama, misalnya istirahat, lobbying, sholat, makan.

Tata Tertib Sidang Muktamar VII HMIF

Tata tertib ini dapat ditinjau ulang bilamana terdapat saran-saran yang berkembang selama Muktamar VII HMIF Undip.

Tata Tertib Sidang Muktamar VII HMIF

Anda mungkin juga menyukai