Anda di halaman 1dari 1

TUGAS 3

EKMA 4315/AKUNTANSI BIAYA


Tutor : Dade Nurdiniah, SE, M.Ak.

PT Aselindo memrpoduksi produk A melalui dua departemen, yaitu departemen A dan B. Data
produksi kedua departemen tersebut untuk bulan Januari 2014 adalah sebagai berikut :
Keterangan
Data unit :
Unit dalam proses awal
Unit
Unit
Unit
Unit

dimasukan dlm proses


selesai dan ditransfer
diterima dari dept sebelumnya
dalam proses akhir

Data kos :
Proposi kos transferan dlm PDP awal
Proporsi kos produksi ditambahkan
Untuk PDP awal oleh Dept.:
Bahan baku
Tenaga kerja langsung
Overhead pabrik
Ditambahkan selama periode :
Bahan baku
Tenaga kerja langsung
Overhead pabrik

Dept. A

Dept. B

1.000 unit
(TP : BB 100%, BK 60%)
23.000 unit
20.000 unit
4.000 unit
(TP : BB 100%, BK 75%)

3.000 unit
(TP : TKL 80%, BOP 60%)
17.000 unit
20.000 unit
6.000 unit
(TP : BB 100%, BK 75%)

Rp5.955.000

Rp5.050.000
Rp2.796.000
Rp1.934.000

Rp2.615.500
Rp3.518.000

Rp49.910.000
Rp39.984.000
Rp24.976.000

Rp19.959.500
Rp14.972.000

Diminta :
a.
Buatlah laporan biaya produksi dept. A dan B per 31 Januari 2014 dengan metode
rata-rata berbobot
b.
Buatlah jurnal yang diperlukan.

Anda mungkin juga menyukai