Anda di halaman 1dari 2

SOP penanganan malaria

NamaPuskesmas

No. Dokumen :
No.Revisi
:
TanggalTerbit :
Halaman
Ttd Ka PKM

Logo Puskesmas

NamaKa. Puskesmas
NIP

1. Pengertian
Merupakan kegiatan penanganan kasus Malaria yang ditemukan
oleh Unit Pelayanan Kesehatan dan dilaporkan ke Dinkes
2. Tujuan
Sebagai acuan dalam melakukan tindakan penanggulangan Kasus
Malaria di Dinkes
3. Kebijakan
1. Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan
2. Peraturan Pemerintah Nomor 65 Tahun 2005 tentang pedoman
penyusunan dan penerapan Standar Pelayanan Minimal (SPM)
3. Permenkes No 1116 Tahun 2003 tentang Pedoman
Penyelenggaraan Sistem Surveilans Kesehatan
4. Permenkes Nomor 949 Tahun 2004 tentang pedoman sistem
kewaspadaan dini kejadian luar biasa (KLB)
5. Keputusan Menteri Nomor 374/Menkes/PER/III/2012 tentang
Pengendalian vektor
6. Permenkes Nomor 5/Menkes/2013 tentang Pedoman
Tatalaksana Malaria
7. Permenkes Nomor 82/Menkes/2014 tentang Penanggulangan
penyakit menular
4. Referensi

5. Prosedur
1. Penemuan kasus baru Malaria oleh Puskesmas dan dilaporkan
ke Dinkes
2. Petugas Dinkes melakukan entri data ke dalam format laporan
bulanan untuk Dinkes Provinsi
3. Petugas Dinkes memberikan konsultasi dan koordinasi kepada
petugas Puskesmas untuk penanganan kasus Malaria sesuai
buku pedoman penanganan kasus Malaria dari Kementerian
Kersehatan RI
4. Petugas dinkes berkoordinasi dengan Dinas terkait uintuk
penanganan kasus Malaria antar Dinas
5. Petugas Dinkes melakukan konsultasi dan koordinasi dengan
Dinas Kesehatan provinsi Jawa Barat untuk penyediaan Obat,
Sarana penunjang lain
6. Memantau tindak lanjut Puskesmas
6. Langkah-langkah

Penemuan kasus baru Malaria oleh Puskesmas dan dilaporkan ke Dinkes

Petugas Dinkes melakukan entri data ke dalam format laporan bulanan untuk
Dinkes Provinsi

Petugas Dinkes memberikan konsultasi dan koordinasi kepada petugas


Puskesmas untuk penanganan kasus Malaria sesuai buku pedoman penanganan
kasus Malaria dari Kementerian Kersehatan RI

Petugas dinkes berkoordinasi dengan Dinas terkait uintuk penanganan kasus


Malaria antar Dinas

Petugas Dinkes melakukan konsultasi dan koordinasi dengan Dinas Kesehatan


provinsi Jawa Barat untuk penyediaan Obat, Sarana penunjang lain

Memantau tindak lanjut Puskesmas

7. Hal-hal yang perlu


diperhatikan
8. Unit Terkait
9.Dokumen Terkait
- Unit Pelayanan Kesehatan
- Dinas Kesehatan Kabupaten
- Rumah Sakit
- Dinas Kesehatan provinsi
10.Rekamedis Historis

No
:
Yang di Ubah
:
Isi Perubahan
:
Tgl Mulai Berlaku :

Anda mungkin juga menyukai