Anda di halaman 1dari 1

Doa Berbuka Puasa

Doa pertama: (sebelum berbuka), bisa doa apa saja


Adapun doa yang lain yang merupakan atsar dari perkataan Abdullah bin
Amr bin al-Ashradhiyallahu anhu adalah,








Allahumma inni as-aluka bi rohmatikal latii wasiat kulla syain an
taghfirolii-ed

[Ya Allah, aku memohon rahmatmu yang meliputi segala sesuatu, yang
dengannya engkau mengampuni aku].

Doa kedua: (setelah makan kurma atau minum air putih)

mengucap:Bismillahirrahmanirrahim, (sebelum makan kurma


atau minum air putih).
Terdapat sebuah hadits shahih tentang doa berbuka puasa, yang
diriwayatkan dari Rasulullahshallallahu alaihi wa sallam,



Dzahabazh zhamau wabtallatil uruqu wa tsabatal ajru insya Allah-ed.

[Telah hilanglah dahaga, telah basahlah kerongkongan, semoga ada


pahala yang ditetapkan, jika Allah menghendaki].

Anda mungkin juga menyukai