Anda di halaman 1dari 2

EVALUASI DAN REVISI RENTANG NILAI RUJUKAN

PEMERIKSAAN LABORATORIUM RUMKITAL Dr.MINTOHARJO


TAHUN 2015

1.

Umum.
Pemeriksaan di laboratorium Rumkital dr Mintoharjo yang beraneka ragam di
cantumkan rentang nilai yang telah di tentukan oleh produsen reagen atau pabrik reagen.
Pemeriksaan di laboratorium Rumkital dr Mintoharjo menggunakan berbagai macam reagen,
sehingga rentang nilai pun merujuk pada

formulasi reagen tersebut. Dalam kurun waktu

tertentu reagen reagen tersebut dapat berganti sehingga bisa menyebabkan pergantian
nilai rentang pemeriksaan di laboratorium

2.

Maksud dan Tujuan.


a. Tujuannya

: untuk menjadikan standart rentang nilai sehingga dapat di jadikan

satu indikator hasil pemeriksaan Laboratorium.


b. Maksud :
1) Monitoring terhadap pelaksanaan rentang nilai pemeriksaan Laboratorium.
2) Monitoring terhadap kualitas reagen yang di gunakan

3.

Sasaran. :
a. Rentang nilai harus mewakili formulasi reagen.
b. Setiap ada pergantian reagen ada pergantian rentang nilai yang telah di tentukan
produsen atau pabrik reagen.

4.

Penanggung Jawab : dokter penanggung jawab / Konsultan mengetahui Kasubdep

Patklin.

5.

Data yang ada :

a.

Pemakaian reagen mulai Januari 2015 sampai Desember 2015.

b.

Sertifikat atau registrasi reagen yang dikeluarkan dari produsen reagen.

6. Kesimpulan / Evaluasi.
Dalam rentang waktu Januari 2015 sampai dengan Desember 2015

tidak ada

perubahan reagen yang telah di lakukan, hanya ada penambahan pemeriksaan khusus
untuk serologi dan Kimia. Dikatakan khusus karena dikerjakan pada hari tertentu dan jam
tertentu. Untuk serologi dikerjakan pada hari rabu dijam < 12.00, sedangkam kimia setiap
hari di jam < 14.00. Hal ini disebabkan keterbatasan pemeriksaan yang tidak banyak dalam
satu hari.

7. Penutup.
Dengan adanya evaluasi ini dan di dapatkan hasil dalam kurun waktu januari 2015
sampai dengan Desember 2015 tidak ada data yang di evaluasi karena tidak ada pergantian
reagen maka Laboratorium Rumkital dr Mintoharjo

tetap melakukan evaluasi- evaluasi

terhadap reagen-reagen tersebut sehingga dapat di jadikan bahan evaluasi penggunaan


reagen laboratorium ke depan.

Jakarta,

Januari 2016

Kadep Jangklin

dr. Megawati Widjajahakim, Sp.PK.


Kolonel Laut (K/W) NRP 9909/P

Anda mungkin juga menyukai