Anda di halaman 1dari 2

Kultum Hijab Jawab: Loh, kalau belum berhijab + banyak dosa juga pasti dosanya double

dong?.
Apa Yang Menghalangimu Untuk Menutup Aurat? 7. Katanya berhijab bikin penampilan jadi jelek dan engga percaya diri
Jawab: Cantik luar bisa pudar, tapi ketaatan dan kebaikan hati akan terbawa
Assalamualaikum warrahmatullahi wabarakatuh sampai mati.
Bismillahirohmanirrohim.. 8. Katanya berhijab itu sok suci, dan belum pantas juga


Jawab: Padahal berhijab adalah cara kita memantaskan diri agar dicintai oleh
Allah.
9. Katanya berhijab itu bikin susah dapat jodoh?
Tiada kata yang lebih pantas untuk kita ucapkan selain memanjatkan puji Jawab: Allah gak akan pernah ingkar janji, muslimah yang taat hanya untuk
dan syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan kepada kita nikmat lelaki yang taat.
iman, islam, sehat walafiat, dan hidayahnya. Sehingga kita masih dapat 10. Katanya berhijab itu susah dapat kerja?
menikmati anugerah terindahnya yang ada di muka bumi ini, dan dapat berkumpul Jawab: Allah Maha Kaya, memang yang beri kamu rezeki itu Allah atau bos
di tempat ini. mu?.
Sholawat serta salam mudah-mudahan tetap tercurahkan kepada junjungan 11. Katanya berhijab itu nunggu hidayah datang
Nabi besar kita Muhammad SAW yang telah menunjukkan kita dari jalan yang Jawab: Hidayah itu dikejar, bukan di tungguin. Kejar dengan mulai mentaati
gelap gulita menuju jalan yang terang benderang. perintah-Nya.
12. Katanya berhijab itu nunggu kesiapan dulu
Banyak sekali alasan-alasan seorang wanita masih ragu untuk menutup auratnya, Jawab: Ingat kematian tidak akan tanya kamu siap atau belum kan?.
berikut contoh-contohnya beserta jawaban yang patut untuk di pertegas bahwa 13. Katanya berhijab nanti saja nunggu tua
menutup aurat itu kewajiban dan bukan mengikuti katanya-katanya orang. Jawab: Yakin emang di kasih umur sampai tua?.
1. Katanya berhijab itu kuno? 14. Katanya berhijab itu bikin kita diomongin
Jawab: Yang lebih kuno lagi tuh ya kayak zaman dinosaurus, engga ada yang Jawab: Tau gak? Penilaian manusia hanya sementara, tapi penilaian Allah di
pakai kerudung. atas segalanya.
2. Katanya berhijab itu gak gaul? 15. Katanya seorang cewe yang berhijab, rambutnya ketombean, rontok,
Jawab: Emangnya mau gaul atau mau mentaati Allah?. pokoknya gitu deh
3. Katanya berhijab dimulai menghijabi hatinya, bukan dilihat dari kerudung Jawab: Hmm, itu mah orangnya aja yang jorok.
atau fisiknya! Sudah gak usah dengerin katanya-katanya hijab itu perintah Allah, cara ia
Jawab: Padahal berhijab adalah langkah awal memperbaiki diri, terus ngapain memuliakan seorang wanita. Maka penuhilah sebagai bukti cinta kita.
ke salon tiap minggu? Make-upan? Itu kan fisik juga. Islam adalah agama fitrah. Karena itu, dalam segala urusan kehidupan
4. Katanya ada tuh kerudungan belum tentu baik manusia yang bersifat duniawi, Islam lebih banyak mengikuti ketentuan yang
Jawab: Nah betul, yang berhijab aja belum tentu baik apalagi yang belum sesuai dengan fitrah manusia yang sempurna. Termasuk di dalamnya adalah
berhijab?. masalah pakaian. Islam tidak pernah menentukan ataupun memaksakan suatu
5. Katanya ngapain berhijab kalau masih banyak dosa? bentuk pakaian yang khusus bagi manusia.
Tetapi Islam secara tegas telah menetapkan batas-batas penutupan aurat Model pakaian seperti itu sudah umum dipakai oleh kaum muslimah karena
bagi laki-laki dan perempuan. Islam mewajibkan kaum lelaki menutup auratnya merupakan simbol penampilan wanita pribadi yang shalihah.
dengan pakaian yang sopan, diutamakan dari pusar hingga lutut, sedangkan bagi Selangkah anak perempuan keluar dari rumah tanpa menutup aurat, maka
wanita, diwajibkan menutup seluruh anggota badannya, kecuali wajah dan telapak selangkah juga ayahnya itu hampir ke neraka. Rasulullah SAW bersabda, Wahai
tangannya. anakku Fatimah! Adapun perempuan-perempuan yang akan di gantung rambutnya
Rasulullah SAW bersabda, Wahai Asma, sesungguhnya wanita itu bila hingga mendidih otaknya didalam neraka adalah mereka yang tidak mau menutup
sudah menstruasi (baligh) tidak pantas terlihat tubuhnya kecuali ini dan ini. Dan rambutnya daripada dilihat oleh lelaki yang bukan makhromnya. (HR. Bukhari &
beliau menunjukkan muka dan telapak tangannya. (HR Abu Dawud dan Aisyah). Muslim)
Dengan tertutupnya aurat, wanita muslim tidak mudah dijadikan permainan oleh Karena sehelai rambut wanita yang dilihat oleh laki-laki yang bukan makhromnya
orang-orang yang berniat jahat, terutama kaum lelaki yang mata keranjang dan dengan sengaja samadengan balasannya 70.000 tahun dalam neraka, 1 hari di
suka mengganggu kehormatan kaum hawa. Di dalam tubuh wanita diibaratkan ada akhirat samadengan 1000 tahun di dunia.
perhiasan yang harus dijaga. Jika dijaga dengan penutup yang rapat, niscaya
perhiasan tersebut akan mudah jadi sasaran kerlingan mata siapa saja. Jadi, sangat Banyak sekali manfaat-manfaat dari berhijab yaitu, sebagai identitas
berbeda dengan kaum wanita yang gemar mengumbar auratnya di muka umum seorang muslimah, menjaga kesehatan fisik & jiwa, mendapat pahala, terhindar
dengan pakaiannya yang tak senonoh. dari tangan-tangan jahil, kulit menjadi terlindungi, menjauhkan diri dari maksiat,
dan membawa ke lingkungan yang baik serta menambah motivasi mendalami
Allah SWT berfirman : Islam. Yuk, yang masih menggunakan jilbabnya pendek kita luruskan ke dalam
bentuk yang syari kita warnai dunia ini dengan jilbab syari yang menutup dada
& seluruh tubuh, tidak tipis & menerawang, tidak berupa perhiasan, bukan ajang
Hai Nabi, katakanlah kepada istri-istrimu, anak-anak perempuanmu dan istri pamer & tabbaruj, di ulurkan bukan dililit, tidak sempit/ketat, tidak memakai
orang-orang mukmin: Hendaklah mereka mengulurkan jilbabnya ke seluruh tubuh wewangian, dan No Punuk Unta. Jilbab tidak menghalangi kecantikanmu tetapi ia
mereka. Yang demikian itu supaya mereka lebih mudah dikenal sehingga mereka menjagamu.
tidak diganggu. (Al-Ahzab: 59) Sekian kultum yang saya berikan, kurang lebihnya mohon maaf karena
Ayat ini menegaskan bahwa wanita-wanita mukmin diperintah untuk menjulurkan kesalahan milik saya pribadi dan kesempurnaan hanya milik Allah SWT.
jilbabnya, yakni memakai hijab untuk menutup auratnya. Adapun yang dimaksud Wassalamualaikum warohmatullohi wabarokatuh.
dengan jilbab atau hijab itu adalah sejenis baju kurung dengan kerudung yang
longgar bentuknya, yang didesain supaya dapat menutup kepala, muka, dan dada.

Anda mungkin juga menyukai