Anda di halaman 1dari 3

KUESIONER

Tentang Tumbuh Kembang Anak Balita Ditinjau dari

Karakteristik BKB (Bina Keluarga Balita)

Nama Ibu :

Nama Balita :

Umur Balita :

Pengetahuan

1. Golden periode atau periode emas berlangsung pada umur anak (balita)
umur :
a. 2 bulan 5 bulan
b. 3 bulan 24 bulan
c. 0 bulan 66 bulan
2. Untuk memantau tahap perkembangan anak balita ditinjau dari kartu :
a. KMS (Kartu Menuju Sehat)
b. KB (Keluarga Berencana)
c. KKA (Kartu Kembang Anak)
3. Jika sering memarahi anak maka akan membuat berhentinya sistem :
a. Saraf anak
b. Kerja anak
c. Otot anak
4. Jika anak belum bisa memindahkan alat dari suatu tempat, ke tempat lain
maka anak belum tumbuh berkembang sesuai :
a. Gerakan Kasar
b. Gerakan Halus
c. Kebutuhan Dasar
5. Alat Permainan Edukatif disingkat dengan :
a. ADE
b. APE
c. APBD
Perilaku

1. Untuk pertama kunjungan ibu-ibu balita ke PAUD yang berintegrasi


dengan Posyandu dan BKB, melakukan :
a. Pendaftaran Balita
b. Penimbangan Balita
c. Pemberi Penyuluhan (Kader)
2. Ibu-ibu balita harus mengerti dalam pemberian penyuluhan kader melalui
media penyuluhan yang bernama :
a. Papan Leaflet
b. Papan Poster
c. Papan Tulis
3. Kegiatan BKB, setelah penimbangan balita, balita diletakkan pada tahap:
a. Penyuluhan
b. PAUD
c. TK
4. Ibu-ibu balita harus mengerti tentang gerakan pada balita yaitu :
a. Gerakan Halus
b. Gerakan Kasar
c. Gerakan Halus dan Gerakan Kasar
5. Untuk memantau perkembangan balita sesuai umur maka diisi grafik
terlebih dahulu pada yang berwarna :
a. Kuning
b. Hijau tua
c. Hijau Muda
Kegiatan BKB

1. Apakah setiap kegiatan BKB ibu mengikuti penyuluhan?


a. Ya
b. Tidak
2. Jika ya, dalam satu tahun terakhir ini berapa kali ibu mengikuti
penyuluhan? (observasi melihat KKA balita)
a. < 10 kali
b. 10 kali
c. > 10 kali
3. Apakah setiap kegiatan BKB balita ibu bermain dengan APE?
a. Ya
b. Tidak
4. Jika ya, APE apa saja yang sudah diajarkan kader pada balita ibu?
1. Tangga kubus
2. Tangga silinder
3. Menara lingkaran
4. Menara segitiga
5. Menara segienam
6. Papan sasak
7. Kotak bentuk
8. Mainan gantung
9. Balok pembangun
10. Pakul paku
11. Balok ukur
12. Lotto warna
13. Kotak pola
14. Puzzle

Anda mungkin juga menyukai