Anda di halaman 1dari 3

Pengertian Tahap Lanjutan: R, H diminum

3 kali seminggu selama 4


Tuberkulosis Batuk menetap/ bulan
salah satu penyakit berdahak selam 3 minggu atau 2. Penderita kambuh: penderita
menular yang disebabkan lebih. yang kambuh atau gagal pada
oleh kuman Mycobacterium pengobatan yang pertama harus
Tuberculos menjalani pengobatan selama 8
bulan. Dengan aturan minum
sebagai berikut:
Tahap Awal: Z, R, E, H diminum
setiap hari selama 3 bulan
Suntikan Streptomisin
setiap hari selama 2 bulan
Penularan
Tanda Dan Gejala Penularan TB sangat mudah, kuman
Demam dan TB ditularkan oleh penderita TB Tahap Lanjutan: R, H diminum
meriang sebulan/ lebih melalui droplet (percikan dahak) pada 3 kali seminggu selama 5
waktu penderita TB batuk, bersin atau bulan
berbicara

Keletihan

Tidak nafsu PENGOBATAN EFEK SAMPING OBAT


makan 1. Penderita baru: penderita Streptomisin (S): sempoyongan,
diwajibkan minum obat selama 6 sakit kepala
Penurunan berat bulan, di bagi dalam dua tahap. Isoniazid (H): insomnia, kejang
badan Dengan aturan minum sebagai otot, kebas-kebas
berikut: Rifampisin (R): mual,
Berkeringat Tahap Awal: Z, R, E, H diminum muntah, reaksi kulit seperti gatal-
malam walau tanpa kegiatan setiap hari selama 2 bulan gatal
Pirazinamid (Z): kerusakan fungsi
Nyeri dada hati, lesu
Etambutol (E): perubahan Pola hidup sehat dapat
penglihatan sementara, gangguan meningkatkan daya tahan tubuh
pencernaan sehingga memberi perlindungan
terhadap penyakit TB. Jadi walau
AKIBAT JIKA TIDAK MINUM terpapar TB tidak akan menimbulkan
gejala.
OBAT SECARA TERATUR
Pola hidup sehat bagi penderita TB dan
Jika obat tidak diminum secara
keluarga:
teratur maka penyakit TBC akan
Konsumsi makanan bergizi
sukar diobati karena ada
kemungkinan penyakit TBC Jaga kebersihan diri dan lingkungan
tersebut akan kebal terhadap obat hidup
yang diberikan. Rumah harus memiliki sirkulasi udara
Sementara itu jika tanpa dan sinar matahari yang cukup (tidak TUBERKULOSIS PARU
lengkap)

(TB PARU)
pengobatan, setelah 5 tahun, 50%
dari penderita TBC akan meninggal, Menutup mulut waktu batuk
25% akan sembuh Tidak membuang dahak
sembarangan
sendiri dengan daya tahan tubuh Tidak menggunakan alat makan/
tinggi dan 25% sebagai kasus minum/ mandi bersama
kronik yang tetap menular.

TBC
WASPADAI
TBC.!!!!!
SEMUA BISA KENA

PROGRAM PENDIDIKAN NERS


STIKES RUMAH SAKIT HAJI
Pola Hidup Sehat
MEDAN
OLEH : Nurmala Sari

Anda mungkin juga menyukai