Anda di halaman 1dari 7

MESIN OFFSET DIGITAL A3++

MESIN DIGITAL OFFSET

FUJIXEROX DOCUPRINT 2255

RONIta kembali menghadirkan mesin CETAK DIGITAL OFFSET BERKUALITAS


bagi anda dengan HARGA TERJANGKAU.

SPESIFIKASI :

1. Ukuran cetak maksimal melalui TRAY adalah A3 (297 x 420 mm). Jika melalui
By Pass ukuran cetak maksimalnya adalah 320 x 480 mm. Selain itu printer ini
dapat mencetak ukuran banner / panjang yaitu 32 cm x 1.2 m (fungsi ini
sangat berguna untuk membuat cover album, buku atau laporan ukuran tebal dan
untuk membuat mini banner).
2. Menggunakan 4 warna CMYK dan sudah menggunakan sistem pemanas LED
sehingga sangat cocok untuk MENCETAK STICKER VINYL.
3. Ketebalan kertas yang dapat dicetak mulai dari 60-260 gsm.
4. Jenis kertas yang dapat dicetak adalah ART PAPER, ART KARTON, FANCY
PAPER, HVS, STICKER KROMO, STICKER VINYL, GLOSSY PHOTO,
STICKER SEGEL, STICKER HELM.
5. GARANSI RESMI 1 tahun dari ASTRAGRAPHIA. RONIta adalah reseler
resmi ASTRAGRAPHIA sehingga kartu garansi anda bisa digunakan di seluruh
kantor cabang ASTRAGRAPHIA di seluruh Indonesia.
KEUNGGULAN MESIN 2255 :

1. Harga sangat terjangkau jika dibandingkan kelas mesin produksi yang mencapai
ratusan juta, yaitu Rp. 37.500.000 (Belum termasuk ongkos kirim ke luar kota).
Bagi konsumen luar kota yang menginginkan TRAINING di tempat konsumen
maka dikenakan biaya TRAINING Rp. 2.500.000 dan seluruh biaya tiket serta
akomodasi ditanggung oleh konsumen dengan waktu training adalah 2 hari.
2. Biaya produksi sangat murah walau menggunakan TONER ASLI. Berikut
rincian biaya cetak menggunakan mesin fujixerox 2255 (lihat ilustrasi di
bawah). Dengan biaya produksi per A3 yang sangat murah memungkinkan anda
untuk bersaing dengan mesin inkjet ataupun mesin cetak digital offset lainnya.
Dengan mengacu perhitungan di atas maka kita dapat memperkirakan BEP
sebagai berikut : Harga TONER per warna adalah sebagai berikut BLACK 213
USD (sekitar 2jt), CYAN, MAGENTA, YELLOW : 299 USD (sekitar 2,8jt).
Konsumabel lain yang harus dipersiapkan adalah DRUM, MAINTENANCE
KIT dan FUSER. Untuk drum memiliki umur pemakaian 40.000 lembar,
sedangkan maintenance kita bias mencapai 200.000 lembar dan fuser sampai
100.000 lembar.
3. Untuk HARGA JUAL cetak di pasaran adalah Rp. 15.000/A3 (mengacu harga
satuan di kawasan Jakarta, tangerang, serpong dan sekitarnya). Jika kita
menghitung dengan harga murah Rp. 10.000/A3, biaya produksi per A3 kita
bulatkan Rp. 6.000 dan dalam sehari kita dapat mencari order 100 lembar A3
maka keuntungan kita dalam sehari adalah Rp. 400.000. Dalam sebulan jika kita
kerja 25 hari maka kita dapat memperoleh profit Rp.10.000.000 per bulan.
Dengan keuntungan sebesar itu maka WAKTU PENGEMBALIAN MODAL
yang bias kita raih adalah 3,7 bulan (Perhitungan ini hanyalah gambaran kasar,
untuk lebih detailnya anda harus melakukan survey pasar di daerah anda).
4. Memiliki kemampuan cetak di berbagai jenis kertas dan teknologi yang sama
dengan mesin kelas produksi memungkinkan kita membuka layanan usaha yang
bervariasi seperti : cetak kop surat, cetak cover, cetak photo album atau
kolase, cetak sticker, cetak label, cetak brosur, cetak majalah atau bulletin,
cetak kartu nama, cetak buku, cetak kalender, cetak undangan eklusif dan
lain-lain.
5. Resolusi up to 2400 DPI dan memiliki sistem toner serta pemanas yang sama
dengan mesin produksi sehingga hasil cetakan yang dihasilkan sangat
mengagumkan.

ILUSTRASI PERHITUNGAN BIAYA CETAK/BIAYA TONER


DENGAN MESIN C2255 MAKA ANDA SUDAH MEMILIKI USAHA
CETAK DIGITAL BERKUALITAS.

BERSAMA DENGAN RONIta anda dapat mengoptimalkan mesin ini


sehingga LAYANAN USAHA ANDA AKAN BEDA DENGAN USAHA
LAINNYA.

JANGAN SAMPAI PESAING ANDA MENGAMBIL LANGKAH INI


LEBIH DULU.

CARA PEMESANAN :

1. Telp, sms atau email ke RONIta, sampaikan jumlah pesanan dan alamat
pengiriman anda ke sales kami (021-93258116, 021-98705896, 021-96387252)
2. Sales kami akan memberikan rincian harga dan ongkos pengiriman ke anda
3. Transfer biaya yang sudah dikonfirmasi oleh sales kami ke (Jangan melakukan
transfer sebelum ada konfirmasi dari RONIta)

Jasa Cetak Sticker Mobil Murah


Melayani jasa cetak dan pasang sticker mobil untuk iklan atau branding. Menggunakan
printer ecosolvent dx7 cetak hires dan bahan vinyl berkualitas maka kami siap
membantu anda memperoleh hasil branding yang istimewa. Kami menyediakan jasa
pemasangan di workshop kami.

Sticker branding atau iklan cocok untuk mobil box, mobil niaga, bus, truck dan aneka
mobil usaha lainnya. Dengan konsep digital maka kita bisa mencetak aneka warna dan
gambar untuk sticker branding anda. Kami hanya fokus cetak dan pemasangan. Untuk
design disiapkan oleh konsumen, jika design belum siap maka akan ada biaya design.

Harga cetak dan pemasangan Rp.150.000 per m2. Untuk design Rp.50.000 per m2

Untuk informasi lebih jelas bisa kontak kami disini :

RONIta Digital Printing

Bisnis Digital Printing, salah satu Usaha Percetakan yang cukup prospektif dan
terus berkembang. Apabila anda sudah memutuskan untuk Memulai Usaha di
Bidang Digital Printing ini, ada baiknya membaca 6 Macam Bisnis Digital Printing
Yang Menguntungkan ini.

Berikut ini adalah 6 macam bisnis yang menguntungkan menggunakan mesin


digital printing :

1. Yang pertama adalah bisnis digital printing menggunakan printer DTG (Direct
to Garmen). Di Indonesia sendiri mesin printer dtg ini sudah berkembang cukup pesat
dan usaha ini juga salah satu usaha yang paling menguntungkan. Kini printer dtg telah
digunakan di berbagai kalangan pembisnis percetakan kaos (Clothing).

Selain cara pengoperasiannya yang sangat mudah, hasil cetak atau printing printer dtg
lebih bagus dan lebih halus. Sudah banyak juga usaha kaos distro yang menggunakan
mesin dtg ini. Mungkin anda sedang mecari bisnis yang mudah dan menguntungkan
printer dtg adalah salah satunya.

2. Yang kedua adalah mesin cutting sticker. Mesin ini adalah mesin yang biasanya
banyak digunakan sebagai alat untuk membuat stiker cutting, baik untuk interior
maupun eksterior yang dapat ditempelkan pada mobil, motor, helm, kaca, sepeda dll,
sebagai penghias atau memperindah penampilan.

Selain untuk membuat stiker cutting, mesin ini juga dapat digunakan sebagai media
percetakan pada pakaian yang kita pakai. Namun berbeda dengan printer dtg, jika
printer dtg dapat mencetak langsung pada media kaos, cara kerja mesin ini harus
melalui bahan khusus (flex & flock) yang akan di tempelkan menggunakan press kaos
agar bahan tersebut dapat melekat sempurna.

3. Mesin press mug, mesin ini adalah alat yang digunakan untuk mencetak pada mug
menggunakan mesin press khusus mug. Jadi untuk mencetak mug ini, kita harus
mencetak gambar atau desain menggunakan printer yang menggunakan tinta sublim
yang nantinya ditempelkan di mug, dan langkah terahir adalah dipress agar gambar
dapat menempel pada mug. Cara kerja menggunakan mesin ini sangatlah mudah dan
modalnya juga tidak terlalu mahal.

4. Mesin press pin, mesin yang satu ini cara kerjanya menggunakan kertas injek yang
sudah dicetak dengan design bulat sesuai ukuran pin, dan design itu dipotong bulat
sesuai ukuran design. Lalu tempelkan pada pin dan langkah ahir di press menggunakan
mesin press pin.

5. Sublim, adalah bisnis cetak kaos yang paling sederhana. Anda hanya menyiapkan
design yang akan anda cetak, printer sublim, dan kertas sublim, setelah desain diprint
dengan posisi mirror (supaya tidak terbalik saat dipress) kemudian dipress. Maka
dengan sendirinya gambar atau design yang ada pada kertas sublim akan menempel
pada kaos. Namun, selain cara kerja yang mudah, sublim memiliki kelemahan yaitu
hanya dapat mencetak pada kaos berwarna putih saja.

6. Selanjutnya yaitu mesin stempel digital, Mesin yang satu ini adalah mesin yang tak
asing lagi, baik itu di toko, sekolahan, perkantoran dll. pasti membutuhkan yang
namanya stempel. Mesin stempel digital ini digunakan sebagai pembuat stempel yang
digunakan sebagai cap atau tanda bukti. Biasanya jika disekolah, stempel digunakan
sebagai cap atau barang bukti pelunasan pembayaran atau pengambilan ijazah dll.
Bisnis ini cukup menguntungkan karena pasti banyak yang menggunakannya. Selain itu
dengan mesin dtempel digital proses pembuatan stempel juga lebih mudah dan cepat.
Itulah 6 Macam Bisnis Digital Printing Yang Menguntungkan untuk anda khususnya
yang sedang mencari bisnis atau peluang usaha. Sebelum membeli pastikan dulu garansi
mesin dan kelengkapannya.

Anda mungkin juga menyukai