Anda di halaman 1dari 8

Panduan

Converter
MTFS
MENYIAPKAN FILE EXCEL

1. Sebelum memulai Converter siapkan file Ms. Excel (example : Pyl.xlsx )


2. Input data sesuai transaksi yg mau dijalankan
3. Untuk pengisian Field Trans.Date harus dengan format mm/dd/yyyy

4. Save file excel dalam bentuk .xlsx


MEMULAI PROGRAM CONVERTER

2
3
4

5
6 7
4

Gbr 1. Contoh Tampilan Antar Muka Aplikasi Payroll

1. Pilih Jenis Transaksi pada Trx Type


2. Pada Kolom Source pilih file yang diinginkan dengan mengklik Browse
3. Tentukan Sheet yang akan dibaca pada file yang telah dipih sebelumnya
4. Pada kolom Destination Tentukan nama file dan tempat hasil konversi akan disimpan
5. Tentukan Setting Konversi, untuk konversi Setting setiap Transaksi ( Payroll / Auto Credit / Auto
Collection / Auto Transfer )berbeda
Setting Konversi Payroll

A B
a a
C
a

a a
a
a

a a

D
a a

Gbr 2. Contoh Setting Konversi Payroll

A. Column Mapping adalah kolom yang harus dibaca oleh pengisi program konversi untuk
mengambil data. Has Column Headers berarti baris pertama file excel adalah judul
kolom. Jika data tidak memiliki judul kolom, maka Has Column Headers jangan
dicentang. Tanda * pada Column Mapping harus diisi selainnya boleh dikosongkan.

B. Pada Trx Info terdapat tombol untuk menambah dan menghapus


list nomor rekening dan kode perusahaan.
C. Filter By Date, pada kolom From diisi dengan tanggal mulai pada file yang telah di
browse, dan To tanggal terakhir pada file.
D. Effective Date, Tanggal transaksi dijalankan.

6. Save Setting, untuk menyimpan settingan .

7. Export, untuk memulai proses konversi.


Apabila tidak ada Error pada kolom result, maka hasil konversi berhasil dan file .txt berhasil
terbentuk
Berikut contoh hasil konversinya:

Apabila baris mengandung kesalahan akan diberi warna merah. Kolom yang mengandung
kesalahan akan diberi warna merah tebal dan file .txt tidak terbentuk.
SETTING KONVERSI FITUR LAINNYA

1. Setting Konversi Auto Credit

A B C
a a
a a a a
a
a a

a
a a

D
a a

E
a a

Gbr 3. Contoh Setting Konversi Auto Credit

A. Column Mapping adalah kolom yang harus dibaca oleh pengisi program konversi untuk
mengambil data. Has Column Headers berarti baris pertama file excel adalah judul
kolom. Jika data tidak memiliki judul kolom, maka Has Column Headers jangan
dicentang. Tanda * pada Column Mapping harus diisi selainnya boleh dikosongkan.

B. Trx Info terdapat tombol untuk menambah dan menghapus


list nomor rekening dan kode perusahaan
C. Filter By Date, pada kolom From diisi dengan tanggal mulai pada file yang telah di
browse, dan To tanggal terakhir pada file.
D. Filter By Beneficiary Bank : memilih jenis transaksi yang akan dijalankan, BCA atau
Others (LLG dan RTGS).
BCA One to One ( SP ) : Tampilan pada rekening Koran Detail
BCA One to Many ( MP ) : Tampilan pada rekening Koran Global
E. Effective Date : Tanggal transaksi dijalankan.
2. Setting Konversi Auto Collection

A B C
a a

a a a a a

a a

a a

D
a a

Gbr 4. Contoh Setting Konversi Auto Collection

A. Column Mapping adalah kolom yang harus dibaca oleh pengisi program konversi untuk
mengambil data. Has Column Headers berarti baris pertama file excel adalah judul
kolom. Jika data tidak memiliki judul kolom, maka Has Column Headers jangan
dicentang. Tanda * pada Column Mapping harus diisi selainnya boleh dikosongkan.

B. Pada Trx Info terdapat tombol untuk menambah dan


menghapus list nomor rekening dan kode perusahaan.
C. Filter By Date, pada kolom From diisi dengan tanggal mulai pada file yang telah di
browse, dan To tanggal terakhir pada file.
D. Effective Date : Tanggal transaksi dijalankan.
3. Setting Konversi Auto Transfer

A B
a a

a
a a

a a

C
a a

D
a a

Gbr 5. Contoh Setting Konversi Auto Transfer

A. Column Mapping adalah kolom yang harus dibaca oleh pengisi program konversi untuk
mengambil data. Has Column Headers berarti baris pertama file excel adalah judul
kolom. Jika data tidak memiliki judul kolom, maka Has Column Headers jangan
dicentang. Tanda * pada Column Mapping harus diisi selainnya boleh dikosongkan.
B. Trx info, terdiri dari Header ID, Corporate ID, dan Effective Date.
Header ID : diisi dengan numeric max 8 character
Corporate ID : Corporate ID Perusahaan
Effective Date : Tanggal transaksi dijalankan
C. Filter By Date, pada kolom From diisi dengan tanggal mulai pada file yang telah di
browse, dan To tanggal terakhir pada file.
D. Filter By Beneficiary Bank : memilih jenis transaksi yang akan dijalankan, BCA atau
Others (LLG dan RTGS).
BCA One to One ( SP ) : Tampilan pada rekening Koran Detail
BCA One to Many ( MP ) : Tampilan pada rekening Koran Global

Anda mungkin juga menyukai