Anda di halaman 1dari 4

Mesin Flatbed

Mesin Printer UV LED Printer adalah Mesin Printing (Cetak) di berbagai macam Material / Bahan
menggunakan Teknologi Sinar UV (Ultraviolet) dalam pengeringan Tintanya. Mesin Flatbed UV LED
Printer Mimaki UJF-3042 MkII merupakan Printer tipe Flatbed berukuran Area Print hingga 30x42cm
(A3). Flatbed Printer memiliki sebuah Meja seukuran Area Print Mesin, untuk menaruh Media / Bahan
yang akan di Cetak / Print. Umumnya Printer ini bisa digunakan untuk Custom Printing seperti Casing
Handphone (HP), Keramik, Kaca, Poster, Baju, Gantungan Kunci, Bolpoin, Botol, ID Card, Souvenir,
Merchandise, Flooring, dan berbagai macam lainnya tergantung Kreativitas

Mesin UV Flatbed Printer Mimaki UJF-3042 MkII

KELEBIHAN:

1. Hasil Tinta yang jauh lebih Tajam,

2. Ketahanan Warna yang lebih Kuat baik di Outdoor maupun Indoor.

3. Ramah Lingkungan,

4. serta memiliki banyak Variasi Tinta

5. memiliki Fitur Canggih yang tidak dimiliki oleh Pabrikan Mesin Printing buatan China
6. Mampu Mencetak resolusi hingga 1200 x 1200 .

7. kecepatan Print hingga 2,48 m2/jam.

Kekurangan :

1. Harga mesinnya relatif mahal

CARA KERJA

Cara Kerja Mesin UV LED Printing menyemprot Tinta hanya di atas Permukaan Media / Bahan (tidak
diserap Bahan), sedangkan Mesin Digital Printing Solvent / Ecosolvent menyemprot Tinta Print hingga
Terserap oleh Media / Bahan..

Spesifikasi UV LED Printer MIMAKI UJF-3042 MkII

BRAND MIMAKI (Japan)

Flatbed UV LED Mimaki UJF-3042 MkII


TYPE

Ricoh Gen4
Print Head

UV Ink
Ink Type

1200 x 1200 dpi


Resolution

Max. Print Area 30 x 42 cm (A3)

Max. Media Thickness 153 mm


Max. Media Weight 5 kg

Colour 6 various Ink Type

Ethernet / USB 2.0


Interface

Power Supply AC 220v ; 50-60 Hz

Power Consumption 1000 Watt

RIP Software RasterLink6

Dimension 140 x 130 x 90 cm

Weight 135 Kg

Rotary Screen

Rotary screen merupakan saringan berbentuk silinder yang berputar dimana ujung yang satu sebagai
aluran input, saluran yang satunya sebagaioutput ampas yang terjebak dari dalam saringan. Pada sisi
bawah terdapat bak penampung yang terdapat saluran pompa untuk mengirim nira tersaring ke timbangan
boulogne di St. Pemurnian. Sedangkan ampasnya melalui talang ulir dikembalikan ke unit gilingan. rotary
Screen merupakan sebuah alat bantu dalam kegiatan penyablonan yang berbentuk sebuah meja sablon
manual yang mempunyai kemampuan melakukan proses sablon secara massal dengan banyak warna
sekaligus dalam satu kali pengerjaan

Rotary Screen Printing Seri 6188


Kelebihan :

1.pengoperasain mesin secara cepat stabil dan akurat dalam mencetak

2. dapat menghindari penyimpangan warna yang disebabkan oleh media perekat

3. dapat mencegah media perekat menghalangi layar sehingga dapat mengurangi biaya dan pekerjaan
peliharaan

4. dapat menghindari masukny air kedalam kotak sehingga dapat menghindari tingkat kerusakan mesin.

5. proses penyesuaian dan pembersih lebih bersih.

Kekurangan :

1. sewaktu waktu terjadi kebocoran oli dari seal


2. harga mesinnya relatif mahal
3. penyimpanan kromatik rendah.

Cara kerja:

Cara kerja mesin ini adalah slinder tersebut akan berputar secara berkesinambungan lalu warnanya akan
ditekean lalu keluar melalui lubang pada slinder dan mencetak pada kain yang berjalan dibawahnya.

Anda mungkin juga menyukai