Anda di halaman 1dari 1

Kesimpulan

Berlangsungnya proses transpirasi menyebabkan aliran air dan mineral dari akar, batang, dan
pangkal daun terjadi secara terus-menerus. Aliran air tersebut ikut membantu proses
penyerapan absorbsi sera transport air dan mineral di dalam tumbuhan. Oleh karena itu
adanya transpirasi sangat berpengaruh terhadap pengangkutan air dan mineral, selain itu
transpirasi bagi tumbuhan juga berfungsi sebagai pengatur suhu tumbuhan. Tumbuhan yang
memiliki bagian yang lengkap dapat menyerap air dengan baik, sedangkan tumbuhan yang
tidak memiliki bagian yang lengkap akan membuat penyerapan air tidak baik.Laju transpirasi
dapat dipengaruhi oleh kandungan air tanah dan alju absorbsi air di akar. terdapat beberapa
faktor yang mempengaruhi laju transportasi pada tumbuhan, yakni kapilaritas batang, tekanan
air,suhu, intensitas cahaya, dan kelembapan udara.

Anda mungkin juga menyukai