Anda di halaman 1dari 5

KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT PRIMA PEKANBARU

NOMOR : 001 / RSPP /SK / I / 2017

TENTANG

PEMBENTUKAN KOMITE MUTU DAN KESELAMATAN PASIEN RUMAH SAKIT

DIREKTUR RUMAH SAKIT PRIMA PEKANBARU

Menimbang : a. Bahwa dalam upaya menjamin pelayanan kesehatan yang optimal rumah
sakit perlu memelihara dan meningkatkan mutu pelayanan
b. Bahwa dalam usaha mencapai sebagaimana tercantum dalam butir 1 (satu),
perlu adanya tim kerja yang bertugas untuk memantau, mengevaluasi,dan
mengusulkan upaya peningkatan mutu semua aspek kegiatan di Rumah
Sakit Prima Pekanbaru dengan sebutan Komite Mutu dan Keselamatan
Pasien Rumah Sakit
c. Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam a dan b
perlu ditetapkan dengan Keputusan Direktur Rumah Sakit Prima
Pekanbaru.
Mengingat : 1. Undang – Undang Nomor 29 Tahun 2004 tentang Praktek Kedokteran (
Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 116)
2. Undang – Undang Nomor 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit
( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 153,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5072)
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 159b / Menkes/
Per /II/188 tentang Rumah Sakit 4. Peraturan Menteri Kesehatan
Republik Indonesia Nomor 012 Tahun 2012 tentang Akreditasi Rumah
Sakit
5. Peraturan Menteri Kesehatan Republi Indonesia Nomor 1691 /MENKES /
PER/VIII/2011 tentang Keselamatan Pasien Rumah Sakit
6. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 129/Menkes/SK /II /2008 tentang
Standar Pelayanan Minimal Rumah Sakit
7. Keputusan Direktur PT RAM Nomor 002/RAM /DIRUT/SK /IV/2016
tentang Struktur Organisasi Rumah Sakit Prima Pekanbaru
8. Keputusan Direktur PT RAM Nomor 006/ RAM/DIRUT/IV/2016 tentang
Visi, Misi Rumah Sakit Prima Pekanbaru.

MEMUTUSKAN:
Menetapkan :

KESATU : PEMBENTUKAN KOMITE MUTU DAN KESELAMATAN RUMAH


SAKIT PRIMA PEKANBARU

KEDUA : Pedoman pengorganisasian, program kerja serta uraian tugas komite mutu dan
keselamatan pasien di Rumah Sakit Prima Pekanbaru sebagaimana tercantum
dalam lampiran keputusan ini

KETIGA : Upaya peningkatan mutu dan keselamatan pasien di rumah sakit dapat
terlaksana dengan adanya penanggungjawab di tiap – tiap unit Rumah Sakit

KEEMPAT : Komite Mutu bertanggungjawab kepada Direktur rumah sakit.

KELIMA : Keputusan ini berlaku sejak ditetapkan dengan ketentuan apabila dikemudian
hari terdapat kekeliruan dalam keputusan ini, maka akan diadakan perbaikan
sebagaimana mestinya.
Ditetapkan di : Pekanbaru
Tanggal : 02 Januari 2017

Direktur,

dr. Irana Oktavia, M.Kes.


SUSUNAN KEANGGOTAAN TIM MUTU DAN KESELAMATAN PASIEN RUMAH SAKIT
PRIMA PEKANBARU

1. dr. Susanna L.T

2. dr. Citra S.

3. dr. Dita

4. Ns. Amoy A.Sanusi, S.Kep

5. Ns.Tri Cahyo Setiawan, S.Kep

6. Ns. Debby Permanasari, S.Kep

7. Ns. Winda Armelia, S.Kep

8. Maryam Belina, Amk

9. Riska Yanti, Amk

10. Melinda Panggabean, Amk

11. Alvionita Agustina,Amd. Keb

12. Irawati Nasrul, Amd. Kep

13. Rizki Azny, Amd .Keb

14. Nia Tiffany Harka, S.Gz

15. Lisana, Amk

16. Hamka Saputra, Amd. Rad

17. Yusdiana, Amd. AK

18. Ade Fahrani, S. Farm apt

19. Komala Hayati, Amk

20. Ns. Yessi Purnamasari, S.Kep


21. Winda Eka Putri, Amd. KL

22. Bunga Lia Amali, Amd. PK

Anda mungkin juga menyukai