Anda di halaman 1dari 8

07/10/2017

CHAPTER 3

SENYAWA: RUMUS
& TATANAMA

Rumus Empiris
 Rumus yang paling sederhana
 Rumus empiris dari H2O2
adalah HO
Jenis Rumus
Kimia Rumus Molekul
 Rumus yang sebenarnya
 H2O2

Rumus Struktural
 Atom-atom penyusun dan
ikatan diantara mereka
 H–O–O-H

1
07/10/2017

Tatanama Senyawa Ionik

• Semua senyawa ionik diberi nama dimulai dari ion


positif (kation) disusul oleh ion negatif (anion)

Senyawa yang dibentuk dari ion


monoatom

• Kalsium dengan Bromida 


Kalsium bromida
• Rumus: CaBr2

Latihan 1:
1. Magnesium dengan nitrogen
2. Stronsium dengan fluorida
3. Iodin dengan kadmium
4. Sulfur dengan cesium

2
07/10/2017

Latihan 2:
Tulis rumus senyawa kimia berikut dan
beri nama!
1. Seng dengan oksigen
2. Perak dengan brom
3. Litium dengan klor
4. Aluminium dengan sulfur

3
07/10/2017

Seny. Ion yang bisa membentuk


lebih dari satu ion

Tatanama

Setelah nama logam diikuti huruf romawi


FeCl2  Besi(II) klorida
FeCl3  Besi(III) klorida
Untuk muatan yang lebih kecil diberi
imbuhan –o setelah nama logam, untuk
muatan yg lebih besar diberi imbuhan –i
FeCl2  Ferro klorida
FeCl3  Ferri klorida

4
07/10/2017

Latihan 3:
Tuliskan rumus senyawa berikut:
1.Timah(II) fluorida
2.Ferri oksida
3.Timbal(IV)oksida
4.Merkurri klorida

Tulis nama senyawa berikut:


1.CrI3
2.CoS
3.Cu2S
4.FeBr2

Senyawa dengan ion


poliatom

• KNO3  Kalium nitrat


(potasium nitrat)
• Na2CO3  Natrium karbonat
(Sodium karbonat)
• Ca(NO3)2  kalsium nitrat

5
07/10/2017

Senyawa ion terhidrat


• Mengikat molekul air
• MgSO4•7H2O  Magnesium sulfat
heptahidrat
• CuSO4•5H2O  Tembaga(II)sulfat
pentahidrat

6
07/10/2017

Latihan 4:
Beri nama senyawa berikut!
1. Fe(ClO4)2
2. Ba(OH)2•8H2O
3. LiCN

 Tulis rumus senyawa berikut!


1. Natrium sulfat
2. Kupri nitrat trihidrat
3. Seng hidroksida

Tatanama Asam
Asam + nama anion

• HCl  asam klorida


• HBr  asam bromida
• HIO3  asam iodat
• HIO2  asam iodit
• H2SO4  asam sulfat
• HNO3  asam nitrat

7
07/10/2017

Latihan 5:
1. Asam klorit
2. HF
3. Asam asetat
4. Asam sulfit
5. HBrO

Tatanama Senyawa kovalen

(awalan) Root + (awalan) Root-ida

• CS2  Karbon disulfida


• PCl5  Posfor pentaklorida
• N2O4  dinitrogen tetraoksida

Latihan 6:
1. SO3
2. SiO2
3. Dinitrogen monoksida
4. Selenium heksafuorida

Anda mungkin juga menyukai