Anda di halaman 1dari 5

RENCANA KESELAMATAN DAN

KESEHATAN KERJA KONTRAK

(RK3K)

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH


DINAS PEKERJAAN UMUM BINA MARGA DAN CIPTA KARYA
KEGIATAN :
PENINGKATAN JALAN DAN PENGGANTIAN JEMBATAN BIDANG
PELAKSANA JALAN PEMBANGUNAN WILAYAH TIMUR 1

PAKET PEKERJAAN
PENINGKATAN JALAN JEPARA – KEDUNGMALANG –
PECANGAAN (KAB JEPARA)

RENCANA KESELAMATAN DAN


KESEHATAN KERJA KONTRAK
PT. PRIMA DUTA KENCANA (RK3K )
GERANERAL CONTRACTOR
PAKET PENINGKATAN JALAN JEPARA –
KEDUNGMALANG- PECANGAAN (KAB. JEPARA)
1. KEBIJAKAN K3
Perusahaan mengutamakan keselamatan selama pelaksanaan proyek serta berupaya
untuk melaksanakan segala aktifitas yang berhubungan dengan perusahaan dengan
cara yang sehat dan aman, baik bagi manusia, aset dan lingkungan. Oleh karena itu
Direksi memutuskan dan menginstruksikan kepada seluruh karyawan perusahaan untuk
selalu memastikan bahwa persyaratan-persyaratan yang diminta pengguna jasa maupun
persyaratan lainnya diupayakan untuk bisa terpenuhi.
Di dalam pelaksanaan sistem manajemen RK3K, kesehatan dan keselamatan kerja serta
lingkungan untuk mencapai tujuan/sasaran RK3K, perusahaan menetapkan kebijakan
sebagai berikut:
 PT. PRIMA DUTA KENCANA yang bergerak dalam bidang Jasa Konstruksi (General
Contractors) mempunyai komitmen untuk memenuhi kepuasan pengguna jasa dan
seluruh komunitas yang berhubungan dengan seluruh kegiatan perusahaan dengan
cara mengendalikan setiap risiko terhadap Mutu, Keselamatan, Kesehatan Kerja dan
Lingkungan (MK3L) sehingga akan dihasilkan proses kerja dan produk yang
berkualitas, sehat dan aman baik terhadap manusia maupun lingkungan.
Untuk mencapai komitmen tersebut Direksi menetapkan :
 Mematuhi semua ketentuan peraturan dan persyaratan lain yang relevan, terkait
dengan masalah Mutu, Keselamatan, Kesehatan Kerja dan Lingkungan (MK3L).
Didalam rencana MK3L proyek harus dinyatakan dengan jelas persyaratan yang
ditetapkan pengguna jasa dan persyaratan lain yang diperlukan termasuk yang berkaitan
dengan persyaratan K3 dan Lingkungan serta aspek hukum.

2. PERENCANAAN
a. Identifikasi Bahaya dan Pengendalian Risiko Bahaya
JENIS / TYPE IDENTIFIKASI JENIS BAHAYA PENGENDALIAN
NO.
PEKERJAAN & RISIKO K3 RISIKO K3
1 2 3 4
Jenis Bahaya dan Risiko : Pengendalian Risiko
1. Pekerjaan Galian  Terpeleset K3 :
dan Timbunan dan terjatuh dari alat berat .*) 
luka berat Menggunakan helm
 Tertabrak pengaman, safety
lalu lintas *) luka berat shoes, jaket

2. Pekerjaan Beton Rambu, petunjuk,
 Terluka barrier
kena alat, Pacul/Sekop, dll .*)
luka ringan
 Terpeleset/t 
erperosok/terantuk dari Rambu, petunjuk,
agillator truck.*) luka berat barrier
 Tertabrak 
lalu lintas *) luka berat Safety shoes,
3. Pekerjaan Aspal sarung tangan
kulit

 Terluka Menggunakan helm
kena alat, Pacul/Sekop, dll .*) pengaman, safety
luka ringan shoes, jaket
 Terpeleset/t 
erperosok/terantuk dari Safety shoes,
agillator truck.*) luka berat sarung tangan
 Tertabrak kulit
lalu lintas *) luka berat

Rambu, petunjuk,
barrier

Safety shoes,
sarung tangan
kulit

Menggunakan helm
pengaman, safety
shoes, jaket
Safety shoes,
sarung tangan
kulit

b. Pemenuhan Perundang-Undangan dan Persyaratan Lainnya


Daftar Peraturan Perundang-undangan dan Persyaratan K3 yang wajib dipunyai dan
dipenuhi dalam melaksanakan paket pekerjaan ini adalah :
 UU No. 1 Tahun 1970 tentang Keselamatan Kerja
 UU No. 18 Tahun 1999 tentang Jasa Konstruksi
 Peraturan Menteri PU No. 09/PRT/M/2008 tentang Pedoman Sistem Manajemen
Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3) Konstruksi Bidang PU.
 Permenaker RI No.: Per.04MEN/1985 tentang Pesawat Tenaga dan Produksi
Pasal. 4, 28, 29, 135

c. Sasaran K3 dan Program K3


 Sasaran K3 :
- Berusaha mengendalikan risiko MK3L yang dapat menyebabkan
kecelakaan dan sakit akibat kerja.
- Mewujudkan Kesejahteraan & Kedisiplinan Karyawan
- Tidak adanya kecelakaan di tempat kerja yang berdampak korban jiwa
( Zero Fatal Accident )
- Peningkatan Kesehatan Karyawan
- Peningkatan Kepedulian Karyawan dan Mitra Kerja Terhadap K3
- 100% karyawan mendapat sosialisasi Sistem Manajemen Mutu, K3,
Lingkungan (SMK3L)

 Program K3 :
- Pelaksanaan SMK3 sesuai dengan Manual Mutu, Prosedur, & Instruksi
Kerja.
- Peningkatan kedisiplinan melalui aturan & sanksi.
- Pengadaan APD Proyek di setiap kegiatan yang berkaitan dengan
bahaya.
- Memantau terjadinya insiden dan kecelakaan.
- Pelatihan personil yang terkait dengan K3 untuk memenuhi kompetensi.
- Pemasangan Guardline untuk isolir area pada pekerjaan-pekerjaan.
- Mengajukan Working Permit ( Izin Kerja ) pada pekerjaan / aktivitas yang
termasuk High Risk.
- Meminta bukti pengesahan Alat Berat Pihak ke 3 beserta SIO
Operatornya.
- Sosialisasi K3L melalui Media Papan Informasi K3, Penyuluhan K3 pada
saat Briefing K3 setiap hari, Weekly dan Moonthly Meeting bersama
Subkontraktor, Pemasangan Spanduk-spanduk dan Poster K3.
- Melakukan inspeksi secara rutin terhadap kondisi dan cara kerja
berbahaya.

3. ORGANISASI K3 :

GENERAL SUPERINTENDENT
Achmadi,ST

PENGENDALI SISTEM K3
Ariawan Suryaningtyas

PETUGAS K3 TEAM TANGGAP DARURAT PUSAT PENGENDALI


Masrikan, ST PROYEK DOKUMEN K3
Hadiyanto Hadi Purnomo, ST

Koord. Kebakaran & Evakuasi Koord. P 3 K SAFETY PATROL


Busarno Dedy Ishartoyo Muryoso

Jepara, 26 Januari 2018


PT. PRIMA DUTA KENCANA

H. HADI RISWANTO, ST
Direktur

Anda mungkin juga menyukai