Anda di halaman 1dari 1

ABSTRAK

Latar Belakang: Sterlisasi merupakan serangkaian proses untuk menghilangkan agen


mikrobiologi berbahaya dari suatu permukaan alat, makanan, obat ataupun media kultur biologi
lainya dengan melakukan pemaparan langsung salah satunya dengan cara sterilisasi kimia
menggunakan gas Etilen oksida dan Hidrogen peroksida. Tujuan : Mengetahui mekanisme kerja
gas Etilen oksida dan Hidrogen peroksida sebagai bahan untuk proses sterlisasi gas atau uap.
Tinjauan pustaka: Diketahui bahwa gas etilen oksida merupakan zat sterilisasi yan dominan
digunakan dalam industri medis karena keefektifannya terhadap sebagian besar alat-alat medis.
Hidrogen peroksida (H2O2) merupakan agen pensterilisasi yang dapat digunakan pada wadah,
peralatan ataupun proses pengemasan pembuatan sediaan steril. Kesimpulan :

Anda mungkin juga menyukai