Anda di halaman 1dari 2

A. PEENDAHULUAN 4. Mempertahankan sisa fungsi ginjal dan 2.

Semua sayuran harus dimasak dan


1. HD sebagai pengganti sebagian kerja memperlambat penurunan fungsi ginjal. tidak dianjurkan dimakan dalam
ginjal untuk mengeluarkan hasil sisa keadaan mentah/lalapan.
metabolism dari darah dan kelebihan 3. Bila anda harus membatasi garam,
cairan dari tubuh gunakanlah lebih banyak bumbu-
2. Diit pada penderita Hemodialisa (HD) bumbu seperti gula, asam dan
adalah diit yang diberikan pada bumbu dapur lainnya untuk
penderita gagal ginjal kronik yang menambah rasa.
mendapat terapi pengganti HD. 4. Untu membatasi banyaknya cairan
B. BAGAIMANA SEBAIKNYA ciran dalam makanan, masakan
MEMPERSIAPKAN DAN lebih baik dibuat dalam bentuk
MENGOLAH MAKANAN..?? tidak berkuah seperti ditumis,
1. Untuk mengurangi kadar kalium dipanggang, dikukus, dibakar,
dalam bahan makanan, sebaiknya digoreng.
dipotong potong kecil terlebih
dahulu, kemudian direndam dalam
TUJUAN PEMBERIAN DIIT :
air hangat minimal selama 2 jam.
1. Memenuhi kebutuhan zat gizi agar
Air perendaman dibuang dan bahan
status gizi optimal.
makanan dicuci dalam air mengalir
2. Mengurangi beban kerja ginjal
selama beberapa menit. Setelah itu
3. Menurunkan kadar ureum darah.
masaklh (terutama sayuran dan
umbi-umbian).
C. BAHAN MAKANAN YANG DIBATASI 3. Sumber lemak : Minyak kelapa sawit, PENYULUHAN NUTRSI
: minyak jagung, mentega/margarin. PADA PASIEN HEMODIALISA
1. Sumber Protein : kacang-kacangan
dan hasil olahan seperti tempe, tahu,
kacang kedelai, kacang hijau, dan
sumber protein hewani.

2. Bila da pesenan diit rendah protein dan


rendah kalium hindari bayam, gambas,
pisang, dan singkong, dan papaya.
OLEH :

D. BAHAN MAKAN YANG KELOMPOK 2

DIANJURKAN :
1. Sumber Karbohidrat (tenaga) : nasi,
PENDIDIKAN DAN PELATIHAN
jagung, roti, tepung-tepungan. PERAWAT DIALISIS ANGKATAN XV
2. Sumber protein : Telur, susu, daging, RUMAH SAKIT DR. MOEWARDI

ikan, ayam. 2015

Anda mungkin juga menyukai