Anda di halaman 1dari 10

DOKUMEN Paket

SMK N 1 KEBUN 1
TEBU

UJIAN NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2017/2018
STANDAR OPERATION PROSEDURE
(SOP)
UJIAN PRAKTIK KEJURUAN
MEMPERBAIKI SISTEM
REM TROMOL DAN
CAKRAM

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan


Kompetensi Keahlian : Teknik Kendaraan Ringan
Sekolah : SMK Negeri 1 Kebun Tebu

SMK NEGERI 1 KEBUN TEBU

KABUPATEN LAMPUNG BARAT


PROVINSI LAMPUNG
TAHUN PELAJARAN 2017/2018
Lembaran SOP Sistem Rem Created by guntoro
I. PETUNJUK
1. Periksalah dokumen soal dan lembar kerja dengan teliti
2. Kerjakan tugas perawatan dan perbaikan pada kendaraan sesuai SOP
Tahap ke 3 : Melaksanakan perbaikan sistem rem tromol dan cakram

II. KESELAMATAN KERJA


1. Gunakan alat keselamatan kerja (APD) sebelum melakukan pekerjaan.
2. Gunakan peralatan tangan dan peralatan ukur sesuai dengan fungsinya.
3. Lakukan pekerjaan dengan teliti.
4. Hati-hati bekerja dengan cairan yang dapat merusak material

III. DAFTAR PERALATAN, KOMPONEN, DAN BAHAN

Nama
No. Spesifikasi Jumlah Keterangan
Alat/Komponen/Bahan
1 2 3 4 5

Alat Tes /Alat tangan


1. Minyak rem DOT netral 1L
2. Vet/grease MP ¼ kg
3. Sealer Red silicon 1 Tube besar
4. Bensin premium 5L
5. Majun 300x300 mm 1 Kg
6. Sabun Cream ¼ Kg
7. Kuas 1.5 inch 1 pc
8. Kertas gosok No. 150 1 Lb
9. Minyak rem DOT netral 1L
10. Vet/grease MP ¼ kg
11. Sealer Red silicon 1 Tube besar

IV. SOAL/TUGAS
1. Lakukan pekerjaan
a . Perawatan/perbaikan sistem rem

Lembaran SOP Sistem Rem Created by guntoro


1 2 3
I Persiapan Kerja STANDAR
1.1. Penggunaan pakaian kerja Wear pack
Sepatu safety
Sarung tangan
Masker

1.2.Persiapan tools and equipment Tool box


1 set kunci
SST

1.3.Persiapan buku manual

II 2.3 Memperbaiki sistem rem STANDAR


2.3.1 Pengangkatan kendaraan
(Jacking and blocking )
Jack stand 3 ton

Dongkrak
minimal 3 ton

2.3.2 Pembongkaran komponen rem


cakram

1. Lepas baut pengunci kaliper

2. Angkat kaliper dan keluarkan balok-


balok rem

Lembaran SOP Sistem Rem Created by guntoro


1 2 3
2.3.3 Pemeriksaan komponen rem
cakram
3. Periksa kondisi balok rem. Jika Min 2 mm
kanvas mulai lepas
dari plat dudukannya atau jika tebal
kanvas kurang
dari 2 mm, balok rem harus diganti
baru.
4. Periksa kondisi cakram. Cakram
yang berkarat atau
hitam pada permukaan gesek, harus
digerenda atau
diganti baru. Permukaan gesek
cakram yang beratur
tidak mempengaruhi fungsi rem.

5. Cakram dengan tebal yang kurang 7 – 12 mm


harus diganti baru
o Tebal baru = 7 – 12 mm.
o tebal minimal biasanya tebal baru
dikurangi 1
mm.

6. Run out cakram maksimum 0,1 Run out 0.1 mm


mm jika lebih dapat
dibubut kembali hingga batas limit
ketebalan cakram.

2.3.4 Pembongkaran komponen rem


tromol

- buka drum brake

1. Kedudukan ujung sepatu


2. Kedudukan pegas
3. Pemasangan batang penghubung
4. Pengunci sepatu
5. Kedudukan pegas
6. Kedudukan ujung sepatu
Lembaran SOP Sistem Rem Created by guntoro
1 2 3
2.3.5 Pemeriksaan komponen rem
tromol
o Tekan pedal rem beberapa kali,
pada
saat motor mati. tidak macet
o Periksa apakah silinder rem
macet.
Lepas tromol hanya pada rem
yang
sedang diperiksa.
o Tenekan pedal rem, torak pada Tidak bocor
silinder
rem harus bergerak keluar tampa ada
kebocoran di silinder roda. Jika terdapat
kebocoran, semua silinder rem
pada
aksel yang diperiksa harus dioverhaul.
o Periksa permukaan gesek pada
tromol
rem. Bila berwarna abu-abu
sampai
hitam, atau berkarat, nilai gesekannya
kurang. Maka permukaan harus
dibersihkan denga kertas gosok,
atau
lebih baik dengan dibubut/ digerinda.

Periksa diameter dalam rem


teromol
- Periksa secara visual teromol
rem
apakah aus berlebih atau bergaris
- Gunakan jangka sorong untuk
mengukur diameter dalam sesuai
dengan spesifikasi.

Periksa tebal kanvas. Jika kurang


dari 1,5 mm
atau keling kanvas sudah tercoret,
kanvas harus
diganti baru.

Periksa ketebalan kenvas rem


atau kedalaman
rivet menggunakan jangka sorong.

Lembaran SOP Sistem Rem Created by guntoro


1 2 3
Periksa permukaan kanvas. Kalau
permukaannya keras dan berkilat, nilai
geseknya
kurang. Kanvas harus digosok atau
diganti.

Permukaan kanvas yang kotor karena


oli aksel
atau cairan rem biasanya diganti baru.

Permukaan yang buram atau


berkilat lemah
menunjukkan kondisi kanvas yang normal
tidak
perlu digosok.

Periksa kebocoran pada silinder rem.


Jika ada,
semua silinder rem pada aksel yang
diperiksa
harus dioverhaul atau diganti baru.

Untuk memeriksa kebocoran, lihat


juga bagian
dalam karet pelindung debu silinder rem.

Periksa pegas pengembali


Gunakan spring balancer untuk
mengukur set
lad turn spring. Apabila variasinya
melebihi
10% dari angka spesifikasi maka return
spring
harus diganti.

Lembaran SOP Sistem Rem Created by guntoro


1 2 3
2.3.6 Pembongkaran komponen master
Cylinder
Kosongkan tabung reservoir
(dengan
penyedot).
Lepaskan pipa-pipa tekanan
Lepaskan master dari booster.

Lepaskan tabung reservoir dari


silinder
master (dengan menarik perlahan-
lahan)

Lepaskan baut penyetop torak 2


sekunder piston (tekan torak
dalam-
dalam dan lepaskan baut penyetop)

Lepaskan ring penjamin


(snapring)
dengan menekan torak dan
melepas
snap ring.

Keluarkan torak 1 dan 2 (ketok


pada
dua balok kayu beri alas kain,
bila
sudah menonjol dapat ditarik keluar)

Lembaran SOP Sistem Rem Created by guntoro


1 2 3
2.3.7 Pemeriksaan komponen master
Cylinder
Bersihkan semua komponen dalam
air
o Jika korosi ringan dapat dihoning.
o Jika korosi berat harus diganti.
Periksa ulir-ulir baut

Periksa sil, Jika keadaan rusak,


sobek dan
keras harus diganti
(Catatan: Pada setiap pembongkaran
sebaiknya sil-sil diganti dengan yang
baru).

Periksa torak dan pegas


o Jika pegas korosi, kaku dan lemah
harus diganti.
o Jika torak korosi atau pecah harus
diganti.

Memperbaiki silinder master korosi


o Dihoning dengan alat honing
(menggunakan bor tangan).
o Saat menghoning silinder dilumasi
dengan air.
o Setelah halus, bersihkan dengan
udara kompresor

Lembaran SOP Sistem Rem Created by guntoro


1 2 3
2.3.8 Perakitan komponen rem cakram
Rakit kembali komponen cakram dan
pastikan terpasang dengan benar

2.3.10 Perakitan komponen master


cylinder
Rakit kembali komponen master
cylinder dan tes kebocoran

2.3.11 Mem-bleeding sistem rem

- Pastikan semua komponen rem sudah


terpasang
- Siapkan minyak rem
- Siapkan botol dan selang penampung
minyak rem
- Buka tutup tabung minyak rem

-Hidupkan mobil jika mobil menggunakan


sistem boster rem
- Siap kan kunci niple
- Tekan pedal rem 3-5 kali kemdian tahan
- Selanjut nya buka baud niple
- Pada saat bleeding di anjurkan dari yang
terjauh dari master cylinder

Catatan : lakukan terus sampai udara dalam


sistem rem terbuang semua sehingga rem
dapat bekerja dengan baik

2.3.12 Penyetelan pedal rem


- setel jarak bebas pedal rem 1 - 2 cm
- Jika terlalu dalam dan terlalu tinggi
Setel sesuai standar agar rem bekerja
dengan baik.

Lembaran SOP Sistem Rem Created by guntoro


1 2 3
2.3.13 Penyetelan rem parkir

Tarik penuh, gerak batang 10 – 20 gigi.


Kontrol: tarik 3 gigi, roda masihharus
dapat
berputar bebas

Tarik penuh, gerak tuas harus 3 – 7 gigi.


Kontrol: tarik 1 gigi, roda masih harus
dapat
berputar bebas

Lembaran SOP Sistem Rem Created by guntoro

Anda mungkin juga menyukai