Anda di halaman 1dari 1

Cara Mengasah Pisau Frais

Selama proses mengefrais berjalan, mata potong dari pisau frais


akan semakin aus. Mata potong yang tumpul mengakibatkan ketidak
akuratan benda kerja dan permukaan yang dihasilkan tidak bersih.
Sehingga pisau frais perlu diasah pada pengasah pisau frais.

. Penggerindaan pisau frais


a) Batu gerinda cup wheel
b)Tooth stay
Selama proses penggerindaan, pisau ditekan pada tooth stay
dengan menggunakan satu tangan. Tangan yang satunya
menggerakkan meja dan cutter menuju batu gerinda cup wheel.
Sehingga akhirnya semua gigi terasah secara bergantian.
1.Siapkan Alat dan Bahan
-mesin bubut
-gerinda
-batu gerinda
-benda kerja / pisau frais
2.Langkah-langkah mengasah pisau frais
-pasang benda kerja/pisau pada cekam mesin bubut
-pasang gerinda pada toolpost
-mulailah pngasahan
-gerinda sisi depan pisau frais satu persatu
-pastikan penggerindaan tepat pada sisi/gigi pisau frais
3.cara melihat pisau frais sudah terasah dengan baik atau tidak
-letakkan pisau frais yang sudah di asah pada meja rata
-lihat sisi pisau frais apakh sudah menempel dengan tegak apa belum
-lihat apakah masih ada cahaya yang menembus sisi pisau frais atau tidak,kalau ada berarti
pngasahan belum presisi, kalau tidak berarti pengasahan sudah presisi atau Selesai !

Memasang Pisau Frais


Pisau frais harus dapat berputar tanpa adanya hentakan, sehingga
mata potongnya tidak cepat mengalami aus. Selain itu pisau potong
yang tidak berputar dengan benar akan mengakibatkan perbedaan
kedalaman pemakanan
http://sabarmesin.blogspot.com/

Anda mungkin juga menyukai