Anda di halaman 1dari 2

PENCATATAN, PEMANTAUAN,

PELAPORAN EFEK SAMPING OBAT,


KTD
No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP Tanggal Terbit :

Halaman :

UPTD PUSKESMAS dr. Pratiti Wiji Lestari


JERUKLEGI II NIP 197704242007012037

1. Pengertian 1. Pencatatan, Pemantauan, Pelaporan Efek Samping Obat (ESO)


adalah suatu kegiatan pendokumentasian dalam bentuk tulisan,
pengamatan dan identifikasi, serta penyampaian setiap respon tubuh
terhadap obat yang merugikan atau tidak diharapkan yang terjadi pada
dosis normal yang digunakan pada manusia untuk tujuan profilaksis,
diagnosis, dan terapi atau memodifikasi terapi obat.
2. Kejadian Tidak Diharapkan (KTD) adalah insiden yang mengakibatkan
cedera pada pasien akibat melakukan tindakan atau tidak melakukan
suatu tindakan yang seharusnya diambil dan bukan karena penyakit
dasarnya atau kondisi pasien.
2. Tujuan 1. Sebagai pedoman petugas untuk melakukan pencatatan, pemantauan,
dan pelaporan ESO dan KTD.
2. Sebagai acuan bagi petugas obat yang melakukan pelayanan
kefarmasian di puskesmas dalam melaksanakan program keselamatan
pasien.
3. Kebijakan Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Jeruklegi II Nomor ............. tentang
Pencatatan, Pemantauan, Pelaporan Efek Samping Obat, dan KTD.
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 74 Tahun 2016 tentang Standar
Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas.
5. Prosedur 1. Petugas mengidentifikasi obat dan pasien yang mempunyai resiko
tinggi mengalami efek samping obat (ESO) maupun kejadian tidak
diharapkan (KTD) serta mencatatnya dalam rekam medis.
2. Petugas melakukan pemantauan terhadap kemungkinan timbulnya
efek samping obat yang digunakan dalam terapi pada pasien.
3. Petugas mencatat kejadian efek samping obat dan KTD serta tindakan
medis dan non medis yang telah dilakukan beserta bukti dokumentasi.
4. Petugas obat merekap indikasi efek samping obat dan membuat
laporan efek samping obat.
5. Petugas menyerahkan laporan efek samping obat dan KTD kepada Tim
Mutu Keselamatan Pasien Puskesmas Jeruklegi II.
PENCATATAN, PEMANTAUAN,
PELAPORAN EFEK SAMPING OBAT,
KTD
No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP Tanggal Terbit :

Halaman :

UPTD PUSKESMAS dr. Pratiti Wiji Lestari


JERUKLEGI II NIP 197704242007012037

6. Diagram Alir
Mengidentifikasi obat dan pasien Melakukan pemantauan
yang mempunyai resiko tinggi terhadap kemungkinan
mengalami ESO maupun kejadian timbulnya efek samping obat
tidak diharapkan KTD serta yang digunakan dalam terapi
mencatatnya dalam rekam medis pada pasien

Mencatat kejadian efek


Petugas obat merekap indikasi samping obat dan KTD serta
efek samping obat dan membuat tindakan medis dan non
laporan efek samping obat medis yang telah dilakukan
beserta bukti dokumentasi

Menyerahkan laporan efek


samping obat dan KTD kepada
Tim Mutu Keselamatan Pasien
Puskesmas Jeruklegi II

7. Hal-hal yang -
diperhatikan
8. Unit terkait 1. Unit Pendaftaran
2. Ruang Rekam Medis
3. Poli Umum
4. Poli Gigi
5. Poli KIA, VK
6. Kamar Obat
9. Dokumen terkait 1. Rekam Medis
2. Resep
3. Form / lembar MESO
4. Form / lembar KTD
10. Rekaman historis No Yang diubah Isi Perubahan Tgl. mulai
perubahan diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai