Anda di halaman 1dari 2

PENATALAKSANAAN PEMELIHARAAN RUANGAN

Ditetapkan oleh Kepala


No.Dokumen Klinik Pratama Kartika 25
No. Revisi Sragen,
SPO Tanggal Terbit
Halaman

KLINIK PRATAMA SUWANTO


KARTIKA 25 Peltu NRP 604093
SRAGEN
Suatu kegiatan yang di fokuskan untuk menerima,memelihara,menjaga dan
Pengertian memperbaiki serta mengusulkan perbaikan gedung/ruangan Klinik Pratama
Kartika 25 Sragen
Agar gedung/ruangan Klinik Pratama Kartika 25 Sragen dapat terpelihara dengan
Tujuan
baik sehingga dapat digunakan guna mendukung peningkatan pelayanan
Surat Keputusan kepala Klinik Pratama Kartika 25 Sragen No tentang jenis
Ruang Lingkup
pelayanan kesehatan Klinik Pratama Kartika 25 Sragen .
a. Peraturan pemerintah Republik Indonesia nomor 6 tahun 2001 tanggal
14 Maret 2016 dan Peraturan Pemerintah RI nomor 36 tahun 2008
tanggal 19 Mei 2008 tentang Pengelolaan Barang Milik Negara serta
perubahannya
Referensi b. Peraturan Menteri Keuangan nomor 23/PMK-6/2010 tanggal 28 Januari
2010 tentang PenataanPemanfaatan Barang Milik Negara di Lingkungan
TNI AD
c. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 9 Tahun 2014 tanggal 11
Februari 2014 Tentang Klinik
a. Alat:
1) Komputer
Alat dan Bahan 2) Alat Tulis
b. Bahan
a) Undangan
Langkah-langkah BAGAN ALIR
a. Petugas Harbang membuat
Laporan serta usulan perbaikan
Gedung/ruangan kepada kepala
admistrasi Mengagenda surat
Surat Masuk usulan perbaikan
b. Petugas Administrasi merekap
membuat laporan serta usulan
perbaikan gedung dan ruangan
kepada kepaa klinik
c. Kepala klinik mendisposisi surat dan Tidak
memerintahkan kepada petugas Disposisi surat
administrasi mendata dan
menindak lanjuti /melakukan
perbaikan sesuai prioritas
/kemampuan keuangan
d. Petugas Administrasi membuat
laporan hasil perbaikan
gedung/ruangan kepada kepala Perbaiki
Klinik /tidak

Perbaiki

Laporan Pelaksanaan perbaikan

7. Hal-hal yang perlu diperhatikan Perbaikan gedung/ruangan yang dilaksanakan benar-


benar mempertimbangkan aspek prrioritas dan
kemampuan keuangan yang ada guna mendukung tugas
pokok pelayanan kesehatan klinik.
8. Unit terkait a. Petugas Administrasi
b. Kepala Klinik
c. Petugas Penunjang
Semua anggota
9. Dokumen terkait Surat menyurat

Anda mungkin juga menyukai