Anda di halaman 1dari 4

KUESIONER IT BSC

PADA PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU ( PPDB )


SMK N 1 TANGGETADA

Sehubungan dengan penelitian yang dilakukan, kami berharap agar Bapak atau Ibu
bersedia untuk meluangkan waktu untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan yan tersedia.
Bapak/Ibu diminta untuk membaca petunjuk yang tersedia dalam menjawab pertanyaan
yang diajukan. Kuesioner ini dibagi dalam 3 bagian, yaitu :
A. Pertanyaan-pertanyaan umum tentang identitas responden;
B. Pertanyaan mengenai penerapan BSC.
Dibawah ini terdapat sejumlah pertanyaan sehubungan dengan kodisi-kondisi yang
berhubungan dengan efektivitas peranan metode Balanced Scorecard pada Penerimaan
Peserta Didik Baru SMK N 1 TANGGETADA

A. Identitas Responden
Berilah tanda ceklis (√) pada area jawaban yang telah disediakan sesuai dengan
pendapat Bapak/Ibu/Saudara/i yang dianggap paling tepat.

A. Nama Responden :NURJAMIL PATINGGARA S.Pdi

B. Jenis Kelamin : 1.( √ ) Laki-laki


2.( ) Perempuan
C. Usia : 1.( √ ) 20-30 Tahun
2.( ) 31-40 Tahun
3.( ) 41-50 Tahun
4.( ) >50 Tahun
D. Jabatan : Pembina Oisi
E. Pendidikan Terakhir : 1.( ) D3
2.( √ ) S1
3.( ) S2
4.( ) Lainnya
B. KUESIONER MENGENAI PENERAPAN IT BSC
1. Kuesioner Perspektif Keuangan
Bapak/Ibu dimohon untuk memberikan tanggapan atas pertanyaan berikut
ini berdasarkan pengalaman, pengamatan, dan pengetahuan Bapak/Ibu selama
menjadi guru di SMK N 1 TANGGETADA , yaitu dengan memberikan tanda ceklis
(√) pada setiap alternative jawaban.
Keterangan :
SB = Sangat Baik (4)
B = Baik (3)
KB = Kurang Baik (2)
TB = Tidak Baik (1)
STB = Sangat Tidak Baik (0)
NO. KUESIONER SB B KB TB STB

Pembagian tugas para staf sudah √


sesuai dengan kebutuhan pada
1.
masing-masing bidang instansi
2. Apakah aplikasi perancangan system √
informasi ( PPDB ) sudah memberikan
dampak yang positif , guna
mengevaluasi kinerja Sekolah?
3. Bagaimana proses Pelayanan √
administrasi (perpindahan
murid dan penerimaan murid baru) di
Sekolah SMK N 1 TANGGETADA ?

2. Kuesioner Perspektif Customer (Pelanggan)


Bapak/Ibu dimohon untuk memberikan tanggapan atas pertanyaan
berikut ini berdasarkan pengalaman, pengamatan, dan pengetahuan Bapak/Ibu
selama menjadi guru di SMK N 1 TANGGETADA, yaitu dengan memberikan tanda
ceklis (√) pada setiap alternative jawaban.
Keterangan :
SP = Sangat Puas (5)
P = Puas (4)
CP = Cukup Puas (3)
TP = Tidak Puas (2)
STP = Sangat Tidak Puas (1)
NO. KUESIONER SP P CP TP STP

1. Bagaimana proses program belajar di √


SMK N 1 TANGGETDA mempengaruhi
minat murid dan orang tua murid ?

2. Kemudahan para masayarakat untuk √


mengakses system aplikasi yang
digunakan
3. Penggunaan system aplikasi ( PPDB ) √
yang memudahkan murid dalam
melakukan pendaftaran ?

3. Kuesioner Perspektif Operational Excellence (Kesempurnaan Operasional)


Bapak/Ibu dimohon untuk memberikan tanggapan atas pertanyaan
berikut ini berdasarkan pengalaman, pengamatan, dan pengetahuan Bapak/Ibu
selama menjadi guru di SMK N 1 TANGGETADA, yaitu dengan memberikan tanda
ceklis (√) pada setiap alternative jawaban.
Keterangan :
SB = Sangat Baik (4)
S = Baik (3)
KB = Kurang Baik (2)
TB = Tidak Baik (1)
STB = Sangat Tidak Baik (0)
NO. KUESIONER SB B KB TB STB

1. Ketersediaan jaringan yang sudah √


memenuhi kebutuhan instansi
2. Segala aktivitas yang dilakukan √
menggunakan Sistem Aplikasi (PPDB)
telah berjalan sangat efektif, sejak
digunakannya di SMK N 1
TANGGETADA
3. Efektifitas dalam menyelesaikan √
semua kegiatan pelayanan siswa
4. KUESIONER PERSPEKTIF FUTURE ORIENTATION (ORIENTASI MASA DEPAN)
Bapak/Ibu dimohon untuk memberikan tanggapan atas pertanyaan
berikut ini berdasarkan pengalaman, pengamatan, dan pengetahuan Bapak/Ibu
selama menjadi guru di SMK N 1 TANGGETADA, yaitu dengan memberikan tanda
ceklis (√) pada setiap alternative jawaban.
Keterangan :
SB = Sangat Baik (4)
S = Baik (3)
KB = Kurang Baik (2)
TB = Tidak Baik (1)
STB = Sangat Tidak Baik (0)
NO. KUESIONER SB B KB TB STB

1. Bagaimana Efektivitas belajar di luar √


kelas menunjang kreatifitas
siswa/siswi
2. Peserta didik baru diberikan √
kemudahan untuk mengakses
informasi yang dibutuhkan
3. Ketersediaan sarana belajar yang √
memadai seperti laboratorium
komputer,
perpustakaan, dll
4. SMK N 1 TANGGETADA rutin √
mengadakan sosialisasi untuk
meningkatkan kualitas sekolah

Anda mungkin juga menyukai