Anda di halaman 1dari 6

TUGAS STATISTIK

Untuk Memenuhi Salah Satu Tugas Statistik


Dosen Pembimbing : Trubus Raharjo,S.Psi,M.Si
.

NAMA : SUNOTO
NIM : 201960068

FAKULTAS PSIKOLOGI
UNIVERSITAS MURIA KUDUS
2021
I. JUDUL PENELITIAN KORELASI
“Hubungan Persepsi Siswa Terhadap Peran Guru BK dalam Memberikan Layanan
Bimbingan dan Konseling Di SMA 1 Mejobo”
A. DENTIFIKASI VARIABEL
a. Variabel bebas 1 (X1) = Persepsi Siswa
b. Variabel bebas 2 (X2) = Peran Guru BK
c. Variabel tergantung (Y) = Layanan Bimbingan Konseling
B. HIPOTESIS
a) Hipotesis Mayor.
Ada hubungan antara Persepsi Siswa (X1) terhadap peran guru BK(X2) dalam
memeberikan layanan Bimbingan dan konseling (Y) di SMA 1 Mejobo
b) Hipotesis Minor.
1. Ada hubungan positif antara Persepsi Siswa Terhadap Peran Guru BK dalam
Memberikan Layanan Bimbingan dan Konseling Di SMA 1 Mejobo. Semakin
tinggi persepsi siswa terhadap peran guru BK semakin tinggi pemberian layanan
Bimbingan dan konseling di SMA 1 Mejobo.
2. Ada hubungan negatif antara Persepsi Siswa Terhadap Peran Guru BK dalam
Memberikan Layanan Bimbingan dan Konseling Di SMA 1 Mejobo. Semakin
rendah persepsi siswa terhadap peran guru BK semakin rendah pemberian
layanan Bimbingan dan konseling di SMA 1 Mejobo.
C. SKALA
 C1. X1 = PERSEPSI SISWA
1. BLUE PRINT SKALA.
a. Skala Persepsi Siswa
Indikator NOMOR ITEM JUMLAH
FAVORABLE UNVAFORABLE
1. Pengamatan 1,8,10,15,20 5,7,9,11,21 10
2. Penilaian 2,13,17,22,25 12,24,26,27 10
3. Interprestasi 4,6,18,19,28 3,14,16,29.30 10
Total 15 15 30
2. BLUE PRINT SKORING.
a. Skoring Persepsi Siswa
Pilihan Item Favorable Unfavorable
Sangat setuju (SS) 4 1
Setuju (S) 3 2
Tidak Setuju(TS) 2 3
Sangat Tidak Setuju (STS) 1 4
3. CONTOH SKALA
Variabel X1 = Persepsi Siswa
Indikator 1 Pengamatan
Item Favorabel Item UnFavorabel
1. Nasihat yang diberikan guru BK 1. Bimbingan yang dilakukan guru
selalu menentramkan hati BK tidak banyak membantu siswa
Indikator 2 Penilaian
Item Favorabel Item UnFavorabel
2. Guru BK suka menolong siswa 2. Mengungkapkan masalah pada
yang memerlukan bantuan dalam segala guru BK hanya akan memepermalukan
hal diri sendiri
Indikator 3 Interprestasi
Item Favorabel Item UnFavorabel
3. Penanmpilan guru BK kurang 3. Guru Konselor tidak dapat
simpatik emnyimpan rahasia

 C2. X2 = Peran Guru BK


1. BLUE PRINT SKALA.
a. Skala Peran Guru BK
Indikator NOMOR ITEM JUMLAH
FAVORABLE UNVAFORABLE
1. Penguasaan 1,2,6,8,22 3,5,7,9,11 10
Konsep Teori dan
praktek BK
2. Merancang 4,10,13,18,25 12,26,27,29 10
dan
mengimplementasikan
program BK
3. Menilai Proses 15,17,19,20,28 14,16,21,26,24 10
dan memiliki
kesadaran serta
komitemn terhadap
etika profesional
Total 15 15 30

2. BLUE PRINT SKORING.


a. Skoring Peran Guru BK
Pilihan Item Favorable Unfavorable
Sangat setuju (SS) 4 1
Setuju (S) 3 2
Tidak Setuju(TS) 2 3
Sangat Tidak Setuju 1 4
(STS)

3. CONTOH SKALA
Variabel X2 PERAN GURU BK
Indikator 1 Penguasaan Konsep Teori dan praktek BK
Item Favorabel Item UnFavorabel
1. Guru BK memberikan 1. Guru BK kurang peduli dengan
kesempatan kepada siswa-siswanya masalah yang dihadapi siswa.
untuk berkonsultasi setiap saat.

 C3 Y = layanan Bimbingan dan konseling


1. BLUE PRINT SKALA.
a. Skala layanan Bimbingan dan konseling
Indikator NOMOR ITEM JUMLAH
FAVORABLE UNVAFORABLE
1. 1,2,6,8,22 3,5,7,9,11 10
2. 4,10,13,18,25 12,26,27,29 10
3. 15,17,19,20,28 14,16,21,26,24 10
Total 15 15 30

2. BLUE PRINT SKORING.


a. Skoring layanan Bimbingan dan konseling
Pilihan Item Favorable Unfavorable
Sangat setuju (SS) 4 1
Setuju (S) 3 2
Tidak Setuju(TS) 2 3
Sangat Tidak Setuju 1 4
(STS)

3. CONTOH SKALA
Variabel Y= layanan Bimbingan dan konseling
Indikator 1 Penguasaan Konsep Teori dan praktek BK
Item Favorabel Item UnFavorabel
1. Saya akan berkonsultasi pada guru 2. Saya enagan berkonsultasi pada
BK bila mengalami kesulitan belajar guru BK meskipun diberi
kesempatan

II. JUDUL PENELITIAN PERBEDAAN.


“Perbedaan Antara Persepsi Pola Asuh Orang Tua Dengan Prestasi Belajar Peserta Didik
A. IDENTIFIKASI VARIABEL
- Variabel bebas (X1) = persepsi
- Variabel (X2)Pola Asuh Orang Tua
- Variabel tergantung (Y) = Prestasi Belajar
B. HIPOTESIS
a. Hipotesis Mayor
Ada perbedaan Persepsi Pola Asuh Orang Tua Dengan Prestasi Belajar Peserta
Didik
b. Hipotesis Minor
Ada perbedaan antara persepsi pola asuh orang tua otoriter, permisif, demokrasi
dan situasional dengan prestasi belajar peserta didik.
III. JUDUL PENELITIAN EKSPERIMEN
“Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Pos Indonesia”
A. IDENTIFIKASI VARIABEL
- Variabel bebas (X) = Disiplin Kerja
- Variabel tergantung (Y) = Kinerja Karyawan
B. HIPOTESIS
c. Hipotesis Mayor
Ada pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Pos Indonesia
Hipotesis Minor
Ada peningkatan/perbedaan kinerja karayawan PT POS Indonesia sebelum
diberikan perlakuan dengan sesudah diberikan perlakuan

Anda mungkin juga menyukai