Anda di halaman 1dari 19

Tugas pembuatan soal tingkat SMA/MA dengan materi ajar Teks Laporan

Hasil Observasi

A. Silabus Mata Pelajaran Bahasa Indonesia SMA dan MA


No Kopetensi Dasar Materi Pokok
3.1 Memahami struktur dan a. Pengenalan struktur isi teks laporan hasil
khaidah teks laporan hasil observasi
observasi baik melalui
lisan maupun tulisan b. Pengenalan ciri bahasa teks laporan hasil
observasi
c. Pemahaman isi teks laporan hasil observasi

4.1 Menginterprestasi makna d. Makna kata, istilah, ungkapan dalam teks


teks laporan hasil obsevasi laporan hasil obsevasi
baik secara lisan maupun
tulisan

B. Soal-soal Pilihan Ganda (Objektif)


1. Dibawah ini struktur teks laporan observasi yang tepat, yaitu ….
a. Deskripsi umum, deskripsi bagian, deskripsi manfaat
b. Definisi umum, definisi bagian, definisi manfaat
c. Deskripsi umum, definisi bagian, definisi manfaat
d. Deskripsi umum, deskripsi bagian, definisi manfaat
e. Deskripsi bagian, deskripsi manfaat, definisi umum

2. (a) pemikiran sendiri


(b) pengamatan
(c) bersifat objektif dan terdapat klasifikasi
(d) Kalimat definisi
Manakah yang termasuk isi teks laporan observasi ….
a. (a), (d), (c)
b. (b), (a), (c)
c. (d), (b), (c)
d. (c), (d)
e. (b), (d)

3. Difinisi umum dalam teks laporan obeservasi berisi tentang ….


a. Ciri-ciri teks laporan
b. Aspek yang dilaporkan
c. Objek laporan
d. Sifat umun suatu beda
e. Kegiatan yang dilakukan

4. Dalam soal no 3 termasuk kedalam ….


a. Pengertian teks laporan observasi
b. Struktur teks laporan observasi
c. Ciri bahasa teks laporan observasi
d. Ciri teks laporan observasi
e. Sifat umum teks laporan observasi

Bacalah Teks laporan observasi berikut untuk mejawab soal nomor 5 dan 6
Terumbu karang di Taman Nasional Bunaken sangat banyak jenisnya. Terumbu karang
ini hidup di pantai atau daerah yang terkena sinar matahari dan hidup di perairan yang berada
kurang lebih lima puluh meter di bawah permukaan air laut dengan suhu tertentu, serta di air
jernih yang tidak terkena polusi. Di samping terumbu karang, Taman Nasional Bunaken juga
dihuni beragam jenis ikan, seperti ikan kuda gusumi, oci putih, lolosi ekor kuning, goropa.
Ikan laut Indonesia yang sudah dijadikan industri antara lain ikan tuna, tongkol, tenggiri,
kerapu, baronang.
5. Makna kata yang di cetak tebal adalah ….
a. Bahan pengakibat
b. Kotor dan kurang bersih
c. Pencemaran
d. Tidak sehat
e. Bahan peledak

6. Berdasarkan struktur teks hasil observasi, paragraf di atas termasuk bagian ....
a. Definisi manfaat
b. Definisi tujuan
c. Penutup akir
d. Definisi umum
e. Pembukaan teks laporan

7. (a) adanya frasa / kelompok kata


(b) tidak adanya konjungsi
(c) menggunakan berbagai istilah
(d) menggunakan sinonim dan antonim
(e) terdapat kata kerja dan kata benda
Manakah yang termasuk kedalam ciri kebahasaan teks laporan hasil observasi ….
a. (b), (d), (e)
b. Semuanya benar
c. (a), (b), (c)
d. Semuanya salah
e. (e), (d), (c), (a)

Simak teks laporan observasi berikut untuk menjawab soal no 8 dan 9!


Indonesia merupakan paru-paru dunia kedua. Indonesia memiliki hutan lebat yang
memberikan banyak oksigen yang sangat dibutuhkan oleh makluk hidup. Di negara ini
terdapat tumbuh-tumbuhan dan hewan yang khas, seperti matoa, kayu cendana, burung
cendrawasih, orang utan, dan komodo.
8. Mengapa Indonesia disebut paru-paru dunia?
a. Karena di Indonesia terdapat tumbuh-tumbuhan dan hewan yang khas, seperti matoa, kayu
cendana, burung cendrawasih, orang utan, dan komodo.
b. Karena Indonesia memiliki hutan lebat
c. Karena Indonseia memiliki hutan lebat yang memberikan banyak oksigen
d. Karena Indonesia terdapat oksigen yang sangat dibutuhkan oleh makluk hidup
e. Karena di Indonesia terdapat hewan yang khas yaitu komodo

9. Kutipan teks laporan observasi diatas merupakan bagian stuktur teks ….


a. Definisi bagian
b. Definisi umum
c. Penutup
d. Pembukaan
e. Deskripsi manfaat

10. Bagi umat hindu di Bali tari Topeng Sidakarya adalah tarian yang sangat sakral dan tidak
semua orang diperbolehkan untuk manarikannya. tari Topeng Sidakarya hanya boleh
ditarikan oleh seorang laki-laki untuk menyelesaikan sebuah upacara Hindu di Bali. Hal-hal
magis dihubungkan dengan topeng yang dipakai oleh penari.
Kata sakral pada teks laporan hasil observasi bermakna ….
a. Bersih
b. Indah
c. Tertutup
d. Telarang
e. Keramat

C. KUNCI JAWABAN
1. (B) Definisi umum, definisi bagian, definisi manfaat
2. (C) (d), (b), (c)
3. (C) Objek laporan
4. (B) Struktur teks laporan observasi
5. (C) Pencemaran
6. (D) Definisi umum
7. (E) (e), (d), (c), (a)
8. (C) Karena Indonesia memiliki hutan lebat yang meberikan banyak oksigen
9. (A) Definisi bagian
10. (E) Keramat

RPP 2013 BAHASA INDONESIA SMA KELAS


X/ GASAL

RPP 2013 BAHASA INDONESIA KELAS X BY ASIH PRASETYOWATI

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SMA Muhammadiyah 1 Prambanan

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia

Kelas / Semester : X/1

Materi Pokok : Teks dalam Kehidupan Nyata


Alokasi Waktu : 4 x 45 (2 X pertemuan)

1. A. Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
1. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab,
peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan
pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial
dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
2. Memahami,menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan
faktual, konseptual, prosedural dan meta kognitif berdasarkan rasa
ingintahunya tentang ilmu pengetahuan,

teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,

kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan

kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

1. Mengolah, menalar, menyaji dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri bertindak secara
efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.
2. B. Kompetensi Dasar dan Indikator

1.1 Mensyukuri anugerah Tuhan akan keberadaan bahasa Indonesia dan

menggunakannnya sesuai dengan kaidah dan konteks untuk

mempersatukan bangsa.

1.2 Mensyukuri anugerah Tuhan akan keberadaan bahasa Indonesia dan menggunakannya
sebagai sarana komunikasi dalam memahami, menerapkan, dan menganalisis informasi lisan
dan tulis melalui teks anekdot, laporan hasil observasi, prosedur kompleks, dan negosiasi

2.2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, dan proaktif dalam

menggunakan bahasa Indonesia untuk menceritakan hasil observasi

3.1 Memahami struktur dan kaidah teks laporan hasil observasi baik melalui lisan maupun
tulisan

Setelah mempelajari materi siswa diharapkan mampu :

1) Menjelaskan struktur dan kaidah Laporan hasil observasi

2) Menjelaskan ciri bahasa laporan hasil observasi


4.1 Menginterpretasi makna teks laporan hasil observasi baik secara lisan maupun

tulisan

1) . menjelaskan makna kata/ istilah yag terdapat dalam teks laporan hasil

2) menjelaskan kembali isi teks laporan hasil observasi)

1. C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. 1. Setelah membaca contoh teks laporan hasil observasi, peserta didik mampu
menjelaskan struktur dan kaidah laporan hasil observasi
2. Setelah membaca teks laporan hasil observasi, peserta didik dapat menjawab
pertanyaan tentang ciri bahasa laporan hasil observasi
3. Setelah membaca teks laporan hasil observasi peserta didik dapat menjelaskan
makna kata /istilah laporan hasil observasi
4. Setelah membaca laporan hasil observasi peserta didik dapat menjelaskan isi teks
laporan hasil observasi
5.
2. D. Materi Pembelajaran
1. 1. Fakta

Teks Laporan Hasil Observasi

1. 2. Konsep

Pengertian laporan hasil observasi

1. 3. Prinsip

Struktur laporan hasil observasi

1. 4. Prosedur

Langkah langkah membuat laporan hasil observasi

1. E. Metode pembelajaran
Pendekatan : Saintifik

Metode : Diskusi, Ceramah, Inquiri, Tanya Jawab, Penugasan

1. F. Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan ke-1

ALOKASI
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
WAKTU
Pendahuluan 1. Siswa merespon salam dan pertanyaan dari guru 10 menit
berhubungan dengan kondisi dan pembelajaran
sebelumnya.
2. Siswa dan guru bertanya jawab tentang keterkaitan
pembelajaran sebelumnya dengan pembelajaran yang akan
dilaksanakan.
3. Siswa memerhatikan penjelasan tentang tujuan, langkah,
dan manfaat pembelajaran yang akan dilaksanakan.
4. Siswa memerhatikan penjelasan cakupan materi
pembelajaran yang akan dilaksanakan.

Inti MENGAMATI 10 menit

1. membaca teks tentang struktur dan kaidah teks laporan


hasil observasi)
2. mencermati uraian yang berkaitan dengan struktur

dan kaidah teks laporan hasil observasi

MENANYA

 bertanya jawab tentang hal-hal yang berhubungan dengan 10 menit


isi bacaan.

MENGEKSPLOR
15 menit
 Mencari dari berbagai sumber informasi tentang struktur
dan kaidah teks laporan hasil observasi

MENGASOSIASIKAN

1. mendiskusikan tentang struktur dan kaidah teks laporan 20 menit


hasil observasi
2. menyimpulkan hal-hal terpenting dalam struktur dan kaidah
teks laporan hasil observasi

MENGOMUNIKASIKAN

 menuliskan laporan kerja kelompok tentang struktur dan


kaidah teks laporan hasil observasi 10 menit
 membacakan hasil kerja kelompok di depan kelas,siswa lain
 memberikan tanggapan menginterpretasi makna teks
laporan hasil observasi baik secara lisan maupun tulisan

Penutup 1. Siswa bersama guru menyimpulkan pembelajaran. 15 menit


2. Siswa melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilakukan.
3. Siswa melaksanakan evaluasi.
4. Siswa dan guru melakukan umpan balik.
5. Siswa dan guru merencanakan tindak lanjut pembelajaran
untuk pertemuan selanjutnya.

Pertemuan ke-2

ALOKASI
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
WAKTU
Pendahuluan 1. Siswa merespon salam dan pertanyaan dari guru 10 menit
berhubungan dengan kondisi dan pembelajaran
sebelumnya.
2. Siswa dan guru bertanya jawab tentang keterkaitan
pembelajaran sebelumnya dengan pembelajaran yang akan
dilaksanakan.
3. Siswa menyimak penjelasan tentang tujuan, langkah, dan
manfaat pembelajaran yang akan dilaksanakan.
4. Siswa menyimak penjelasan cakupan materi pembelajaran
yang akan dilaksanakan

Inti MENGAMATI 10 menit

1. Siswa mengamati dan membaca teks laporan yang berjudul


“Binatang Langka Di Indonesia” dengan teliti dan
bertanggung jawab.
2. Siswa memperhatikan pembagian struktur teks Laporan
yang terdiri atas Klasifikasi Binatang Langka dan aspek yang
dilaporkan dengan teliti dan bertanggung jawab.

MENANYA

1. Siswa berdiskusi tentang klasifikasi binatang langka dan


aspek yamg dilaporkan dengan saling menghargai pendapat
teman dan bahasa yang santun.

MENGEKSPLOR

1. Siswa menyimpulkan jumlah binatang langka di indonesia


dengan jujur dan bertanggung jawab.
2. Siswa menata ulang teks yang belum runtut sehingga 10 menit
menjadi teks yang tertata secara urut dengan dan
bertanggung jawab.
3. 6. MENGASOSIASIKAN

Siswa secara individual menulis ulang teks laporan tentang


Binatang Langka Di Indonesia yang koheren sesuai dengan
karakteristik teks dengan bahasa yang baik dan benar

MENGOMUNIKASIKAN
15 menit
7. Siswa menampilkan hasil kerja berupa teks laporan yang
koheren sesuai dengan karakteristik teks di majalah dinding
kelas dengan jujur dan bertanggung jawab.

20 menit

10 menit
Penutup 1. Siswa bersama guru menyimpulkan pembelajaran. 15 menit
2. Siswa melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilakukan.
3. Siswa melaksanakan evaluasi.
4. Siswa dan guru melakukan umpan balik.
5. Siswa dan guru merencanakan tindak lanjut pembelajaran
untuk pertemuan selanjutnya.
1. G. Sumber dan Media Pembelajaran
1. Sumber : Kemdikbud, 2013. Bahasa Indonesia : Ekspresi Diri dan Akademik
Kelas X. Jakarta : Kemdikbud.
2. Media : Surat Kabar, Majalah, dan Internet

1. H. Penilaian Proses dan Hasil Belajar


1. Jenis : Perbuatan dan tulis
2. Bentuk : Produk
3. Instrumen :

Indikator Pencapaian Teknik Bentuk


Instrumen Penilaian
Kompetensi Penilaian Penilaian
Menentukan struktur dan
Tentukan struktur dan kaidah
kaidah teks laporan hasil Tes tertulis Isian
teks laporan hasil observasi
observasi
Menjelaskan pengertiam Jelaskan pengertian laporan hasil
Tes tertulis Isian
laporan hasil observasi observasi
Memproduksi teks
Buatlah teks laporan hasil
laporan hasil observasi
Tes tertulis Isian observasi yang koheren sesuai
yang koheren sesuai
dengan karakteristik teks!
karakteristik teks

Lampiran Materi

1. Pengertian Laporan hasil observasi

Laporan hasil observasi adalah merupakan salah satu alat untuk menyampaikan informasi
baik formal maupun nonformal

1. Struktur Laporan hasil observasi


Struktur Laporan hasil observasi

1) Pendahuluan.

 Latar belakang
 Rumusan masalah
 Tujuan penulisan
 Metode
 Manfaat
 Sistematika
 Penutup

2) Isi

3) Penutup

1. Cara/langkah-langkah memproduksi teks laporan hasil observasi yang koheren sesuai


dengan karakteristik teks.

 Menentukan tema
 Menentukan tujuan
 Mengumpulkan bahan
 Membuat kerangka sesuai dengan struktur laporan hasil observasi
 Mengembangkan kerangka menjadi teks laporan hasil observasi yang koheren sesuai
dengan karakteristik teks.

Cara Kerja : Siswa menbaca teks Laporan laporan hasil observasi yang telah disediakan dan
menjawab pertanyaan di bawahnya.

Soal Teks 1 : Judul “ Binatang Langka di Indonesia”

1. Jelaskan pengertian laporan hasil observasi !

2. Jelaskan struktur teks laporan hasil observasi

3. Jelaskan struktur yang terdapat pada teks laporan di atas!

4. Bagaimana langkah-langkah membuat teks laporan hasil observasi yang

koheren sesuai karaktersitik teks yang baik dan benar!


1. Jelaskan tujuan teks laporan hasil observasi yang kalian baca!
2. Buatlah Ringkasan dari laporan yang kalian baca

Kunci Jawaban Teks 1

1. Pengertian Laporan hasil observasi

Laporan hasil observasi adalah karangan yang bertujuan menjelaskan atau


menginformasikan sesuatu kepada pembaca

1. Struktur Laporan hasil observasi

1. Pendahuluan. Latar belakang, Rumusan masalah, Tujuan penulisan, Metode

1) Manfaat , Sistematika, Penutup

2. Isi
3. Penutup

1. Pernyataan umum/ klasifikasi

Aspek yang dilaporkan

Aspek yang dilaporkan ( secara khusus)

1. Ringkasan teks

Pedoman Penskoran Soal Tertulis

No. Soal Aspek Skor


1. Siswa menjawab pertanyaan benar 20
Siswa menjawab pertanyaan salah 10
2 Siswa menjawab Pertanyaan benar 30
Siswa mwnjawab pertanyaan salah 15
3 Siswa menjawab pertanyyan benar 10
Siswa menjawab pertanyaan salah 5
4 Siswa menjawab pertanyyan benar 35
Siswa menjawab pertanyaan salah 20

SKOR MAKSIMAL 100

Tugas kelompok

Cara Kerja : Siswa secara berkelompok mendiskusikan dan mengidentifikasi struktur teks
laporan hasil observasi yang disediakan
LEMBAR PENGAMATAN SIKAP

Mata Pelajaran :…………………………………………………..

Kelas/Semester :…………………………………………………..

Tahun Pelajaran :…………………………………………………..

Waktu Pengamatan : ………………………………………………….

Indikator perkembangan karakter kreatif, komunikatif, dan kerja keras

1. BT (belum tampak) jika sama sekali tidak menunjukkan usaha sungguh-sungguh dalam
menyelesaikan tugas
2. MT (mulai tampak) jika menunjukkan sudah ada usaha sungguh-sungguh dalam
menyelesaikan tugas tetapi masih sedikit dan belum ajeg/konsisten
3. MB (mulai berkembang) jika menunjukkan ada usaha sungguh-sungguh dalam
menyelesaikan tugas yang cukup sering dan mulai ajeg/konsisten
4. MK (membudaya) jika menunjukkan adanya usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan
tugas secara terus-menerus dan ajeg/konsisten

Bubuhkan check list (√) pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.

Nama Kreatif Komunikatif Kerja keras Santun


No.
Siswa BT MT MB MK BT MT MB MK BT MT MB MK BT MT MB MK
1.
2.
3
4
5
6
7
10
Nama Kreatif Komunikatif Kerja keras Santun
No.
Siswa BT MT MB MK BT MT MB MK BT MT MB MK BT MT MB MK
11

PROFIL PENILAIAN KEGIATAN SISWA DALAM PELAJARAN TEKS


LAPORAN HASIL OBSERVASI

Nama : … … … … … … … … … … … … … …

Judul : … … … … … … … … … … … … … … Tanggal: … … … … …
………………………

Skor Kriteria Komentar

27—30 Sangat baik—sempurna: menguasai topik tulisan;

22—26 Cukup—baik: cukup menguasai permasalahan; cukup memadai;


pengembangan tesis terbatas; relevan dengan topik, tetapi kurang terperinci

17—21 Sedang—cukup:

penguasaan permasalahan

terbatas; substansi kurang; pengembangan topik tidak memadai

13—16 Sangat kurang—kurang: tidak menguasai permasalahan; tidak ada


substansi; tidak relevan; tidak layak dinilai

18—20 Sangat baik—sempurna: ekspresi lancar;

gagasan terungkap

padat, dengan jelas; tertata

dengan baik; urutan logis (kohesif)


14—17 Cukup—baik: kurang lancar; kurang terorganisasi, tetapi ide utama ternyatakan;
pendukung terbatas; logis, tetapi tidak lengkap

10—13 Sedang—cukup: tidak lancar; gagasan kacau atau tidak terkait; urutan dan
pengembangan kurang logis

7—9 Sangat kurang—kurang: tidak komunikatif; tidak terorganisasi; tidak layak


dinilai

KOSAKATA18—20 Sangat baik—sempurna:


penguasaan kata canggih; pilihan kata
dan ungkapan efektif; menguasai
pembentukan kata; penggunaan register
tepat
14—17 Cukup—baik: penguasaan kata memadai;
pilihan, bentuk, dan penggunaan
kata/ungkapan kadang- kadang salah, tetapi
tidak mengganggu
10—13 Sedang—cukup: penguasaan kata terbatas;
sering terjadi kesalahan bentuk, pilihan, dan
penggunaan kosakata/ungkapan; makna
membingungkan atau tidak jelas
7—9 Sangat kurang—kurang: pengetahuan
tentang kosakata, ungkapan, dan
pembentukan kata rendah; tidak layak nilai
KALIMAT 18—20 Sangat baik—sempurna: konstruksi
kompleks dan efektif; terdapat hanya
sedikit kesalahan penggunaan bahasa
(urutan/fungsi kata, artikel, pronomina,
preposisi)
14—17 Cukup—baik: konstruksi sederhana, tetapi
efektif; terdapat kesalahan kecil pada
konstruksi kompleks; terjadi sejumlah
kesalahan penggunaan bahasa
(fungsi/urutan kata, artikel, pronomina,
preposisi), tetapi makna cukup jelas
10—13 Sedang—cukup: terjadi kesalahan serius
dalam konstruksi kalimat tunggal/kompleks
(sering terjadi kesalahan pada kalimat negasi,
urutan/fungsi kata, artikel, pronomina,
kalimat fragmen, pelesapan; makna
membingungkan atau kabur
7—9 Sangat kurang—kurang: tidak
menguasai tata kalimat; terdapat banyak
kesalahan; tidak komunikatif; tidak layak
dinilai

MEKANIK 9—10 Sangat baik—sempurna:


menguasai aturan penulisan; terdapat
sedikit kesalahan ejaan, tanda baca,
penggunaan huruf kapital, dan
penataan paragraph
7—8 Cukup—baik: kadang-kadang terjadi
kesalahan ejaan, tanda baca, penggunaan
huruf kapital, dan penataan paragraf,
tetapi tidak mengaburkan makna
4—6 Sedang—cukup: sering terjadi
kesalahan ejaan, tanda baca,
penggunaan huruf kapital, dan
penataan paragraf; tulisan tangan
tidak jelas; makna membingungkan
atau kabur
1—3 Sangat kurang—kurang: tidak
menguasai aturan penulisan; terdapat
banyak kesalahan ejaan, tanda baca,
penggunaan huruf kapital, dan
penataan paragraf; tulisan tidak terbaca;
tidak layak dinilai
KOMENTAR

………………………………………………………………………. JUMLAH :

………………………………………………………………………. NILAI :

……………………………………………………………………….

……………………………………………………………………….

……………………………………………………………………….

……………………………………………………………………….

……………………………………………………………………….

……………………………………………………………………….

Mengetahui, Prambanan 30 November 2013

Kepala SMA MUH 1 PRAMBANAN Guru Mata Pelajaran,

HM DJAUZAN AS ARJADI,S.H.CN Dra. ASIH


PRASETYOWATI

NBM. 499867 NIP 19640615 199003


2 007

Cara Menyambungkan Komputerdengan Internet Menggunakan Modem Eksternal


1. Dewasa ini, internet merupakan media paling revolusioner. Banyak pengembangan-
pengembangan pada internet, salah satunya adalah perkembangan akses internet menggunakan
modem eksternal. Bagaimana cara menyambungkan internet menggunakan Modem ? Berikut
langkah-langkahnya :

2. Pertama, siapkan satu unit computer dan modem eksternal usahakan modem dalam keadaan baik
dan sudah diisi pulsa. Pastikan juga terdapat port yang bisa digunakan untuk menyambungkan modem
dan pastikan pula, computer menyala.

3. Jika modem dan computer siap, colokkan modem pada port. Lalu computer akan secara
otomatis mendeteksi keberadaan modem.

4. Selanjutnya, bila modem sudah terdeteksi maka program modem akan muncul dan kita bias
langsung menyambungkan computer ke internet. Namun, bila program modem belum terinstal maka
kita harus menginstalnya terlebih dahulu. Bukalah modem, lalu klik setup installer modem (program
untuk menginstal modem). Selanjutnya, tunggu sampai proses pemasangan selesai dan program
modem siap digunakan.

5. Lalu, bukalah program modem dan klik “connect” untuk memulai proses penyambungan.
Setelah proses penyambungan berhasil maka internet siap digunakan.

Pembahasan

Struktur :
1. Judul
2. Tujuan
3. Pendahuluan
4. Langkah-langkah
5. Penjelasan setiap Langkah-langkah

Karakter :
1. Menggunakan kalimat perintah
2. Menggunakan konjungsia.
Sebagai penunjuk urutan : Selanjutnya, Lalu, dll.
b. Sebagai penunjuk syarat : Jika

1. A. APAKAH TEKS LAPORAN HASIL OBSERVASI BERBEDA DENGAN TEKS


DESKRIPSI? JELASKAN JAWABANMU!

B. APA PERSAMAAN MENDASAR TEKS LAPORAN HASIL OBSERVASI DENGAN TEKS


DESKRIPSI? JELASKAN!

2. 2. A. TEKS LAPORAN MEMILIKI STRUKTUR TERTENTU. SEBUTKAN DAN


JELASKAN STRUKTUR DALAM TEKS TERSEBUT!

B. APAKAH STRUKTUR DALAM TEKS LAPORAN HASIL OBSERVASI HARUS SELALU


URUT? JELASKAN ALASANNYA!
3. 3. A. KALIMAT SIMPLEKS DAN KALIMAT KOMPLEKS SERING DIJUMPAI DALAM
TEKS LAPORAN HASIL OBSERVASI. COBA BANDINGKAN KEDUA JENIS
KALIMAT TERSEBUT DARI SEGI PERSAMAANNYA!

B. KALIMAT SIMPLEKS DAN KALIMAT KOMPLEKS SERING DIJUMPAI DALAM TEKS


LAPORAN HASIL OBSERVASI. COBA BANDINGKAN KEDUA JENIS KALIMAT TERSEBUT
DARI SEGI PERBEDAANNYA!

4. 4. A. BAGIAN TEKS LAPORAN HASIL OBSERVASI YANG BERUPA INFORMASI


DASAR MENGENAI HASIL PENGAMATAN YANG DILAKUKAN DISEBUT… .

B. BAGIAN TEKS LAPORAN HASIL OBSERVASI YANG BERUPA INFORMASI DETAIL


HASIL PENGAMATAN YANG DILAKUKAN DISEBUT…

5. 5. A. SALAH SATU PRINSIP DALAM MEMBUAT RINGKASAN ADALAH TIDAK


MENGUBAH INTI TEKS! JELASKAN PERNYATAAN TERSEBUT!

B. HAL-HAL APA SAJAKAH YANG DIPERBOLEHKAN DALAM MEMBUAT


RINGKASAN?

6. 6. A. APA YANG DIMAKSUD DENGAN KALIMAT DEFINISI? BERIKAN CONTOH


KATA-KATA PENANDA KALIMAT TERSEBUT!

B. APA YANG DIMAKSUD DENGAN KALIMAT KLASIFIKASI? BERIKAN CONTOH


KATA-KATA PENANDA KALIMAT TERSEBUT!

7. 7. A. BUATLAH SEBUAH KALIMAT KOMPLEKS YANG MENGANDUNG:

2 VERBA TRANSITIF, 2 NOMINA, 1 ADJEKTIFA, DAN 1 ADVERBIA

B. BUATLAH SEBUAH KALIMAT SIMPLEKS YANG MENGANDUNG:

1 VERBA INTRANSITIF, 1 VERBA TRANSITIF, 2 NOMINA, 1 ADJEKTIFA, DAN 1


ADVERBIA

8. 8. A. APA PERSAMAAN KALIMAT DEFINISI DAN KALIMAT KLASIFIKASI?


JELASKAN SERTAI DENGAN CONTOH!

B. APA PERBEDAAN KALIMAT DEFINISI DAN KALIMAT KLASIFIKASI? JELASKAN


SERTAI DENGAN CONTOH!

9. 9. A. BERIKAN CONTOH PERNYATAAN UMUM DALAM SEBUAH TEKS


LAPORAN HASIL OBSERVASI!

B. BERIKAN CONTOH ANGGOTA YANG DILAPORKAN DALAM SEBUAH TEKS


LAPORAN HASIL OBSERVASI

10.A. DAN B. MENGAPA PEMBELAJARAN BERTOPIK GEMAR MENEROKA ALAM


SEMESTA DIBERIKAN PADA SISWA? JELASKAN ALASANNYA!

Anda mungkin juga menyukai