Anda di halaman 1dari 8

Kuis 3 Komunikasi Jaringan

Pembahasan
Topik: Lapisan Fisik

Catatan: log 2 = 0.301; log 3 = 0.477; log 5 = 0.699

1 Pengantar Lapisan Fisik


Setiap soal memiliki bobot 2.5%
1. Cahaya matahari membutuhkan waktu kira-kira 8 menit untuk mencapai bumi. Berapakah
jarak antara matahari dan bumi?
Jawaban:
(a) Diketahui:
• Waktu propagasi, t = 8 menit = 8 × 60s = 480s
• v = Kecepatan rambat cahaya dalam vakum = c = 3 × 108 m/s
(b) Ditanya: jarak antara bumi dan matahari (d)
(c) Penyelesaian:

d d
v= ⇒c= ⇒c·t=d
t t
d=c·t
d = 3 × 108 · 480
d = 1440 × 108
d = 144 × 109

(d) Jadi jarak antara matahari dan bumi adalah 144 × 109 meter, atau sama dengan 144
juta kilometer.

2. Sebuah sinyal mengalami pelemahan -10 dB. Jika kekuatan sinyal tersebut pada sisi pengirim
adalah 5W, berapakah kekuatan sinyal pada sisi penerima?
Jawaban:
(a) Diketahui:
• atenuasi1 = 10 log10 PPrt
• kekuatan sinyal di sisi pengirim Pt = 5W
(b) Ditanya: kekuatan sinyal di sisi penerima (Pr )
1 atau amplifikasi dalam dB. Ditentukan dari nilai yang ada.
(c) Penyelesaian:

Pr
atenuasi = 10 log
Pt
1 1 Pr
−
10
>= 
 10
>log

5
−1 = log Pr − log 5
10
−1 = log Pr − log
2
−1 = log Pr − (log 10 − log 2)
−1 = log Pr − log 10 + log 2
−1 = log Pr − 1 + log 2
−1
 = log Pr
 −1
 + log 2
0 = log Pr + log 2
log Pr = − log 2
log Pr = log 2−1
1
log Pr = log
2
1
Pr =
2
Pr = 0.5

atau
Pr
atenuasi = 10 log10
Pt
1 1 Pr
−
10
>= 
 10
>log10

5
Pr
−1 = log10
5
Pr
log10 = −1
5
Pr
= 10−1
5
Pr 1
=
5 10
5
Pr =
10
Pr = 0.5

(d) Jadi kekuatan sinyal pada sisi penerima adalah 0.5 W.


3. Sebuah sinyal merambat dari titik A ke titik B. Kekuatan sinyal di titik A adalah 100 W, dan
90 W pada titik B. Berapakah pelemahan yang dialami sinyal tersebut? Nyatakan jawaban
anda dalam desibel!
Jawaban:
(a) Diketahui:
• Kekuatan sinyal di titik A PA = 100W
• Kekuatan sinyal di titik B PB = 90W
• Propagasi A → B
(b) Ditanya: atenuasi

2
(c) Penyelesaian:

PB
atenuasi = 10 log
PA
PB 90
10 log = 10 log
PA 100
9
= 10 log
10
= 10 (log 9 − log 10)
= 10 log 32 − log 10


= 10 (2 log 3 − log 10)


= 10 (2 · 0.477 − 1)
= 10 (0.954 − 1)
= 10(−0.046)
= −0.46

(d) Jadi sinyal tersebut mengalami pelemahan sebesar 0.46 dB2 .


4. Kekuatan sinyal keluaran dari sebuah amplifier adalah 500 mW. Jika amplifier gain adalah
20 dB, tentukan kekuatan sinyal yang masuk pada amplifier tersebut!
Jawaban:
(a) Diketahui:
• Kekuatan sinyal yang keluar dari amplifier, Pout = 500mW
• Penguatan/amplifikasi/amplifier gain, G = 20dB
(b) Ditanya: kekuatan sinyal yang masuk ke amplifier, Pin
(c) Penyelesaian:

Pout
amplifikasi = G = 10 log10
Pin
500
20 = 10 log10
Pin
2 1 500
20
>= 
 10
>log10

Pin
500
log10 =2
Pin
500
= 102
Pin
500
= 100
Pin
100Pin = 500
50
0
Pin =
10
0
=5

(d) Jadi kekuatan sinyal yang masuk pada amplifier tersebut adalah 5mW.
2 Bisa juga dituliskan atenuasi sinyal tersebut adalah -0.46 dB. Pesan tersurat dalam kalimat berpengaruh pada

penggunaan tanda minus ”-”.

3
2 Digital Transmission
5. Sebutkan 3 teknik dalam konversi sinyal digital ke digital! (skor 5%)
Jawaban:
• Line Coding
• Block Coding
• Scrambling
6. Diketahui input stream pada sebuah block encoder 4B/5B.

010000000000000000000001
Tentukan:
(a) Output stream! (skor 5%)
(b) Jumlah urutan bit 0 yang terpanjang pada output stream! (skor 5%)
Jawaban:
(a) Output stream dalam 5 blok: 01010 11110 11110 11110 11110 01001
(b) Jumlah urutan bit 0 terpanjang pada output stream: 2

3 Analog Transmission
7. Jelaskan apa yang dimaksud dengan transmisi analog! (skor 5%)
Jawaban: Transmisi analog adalah transmisi yang menggunakan sinyal analog sebagai car-
rier.
8. Hitunglah bit rate jika diketahui baud rate = 1000 dan modulasi sebagai berikut:
(a) FSK (skor 5%)
Jawaban:
i. Diketahui:
• rFSK = log2 2 = 1
• Baud rate, S = 1000
ii. Ditanya: bit rate, N
iii. Penyelesaian:

N = rS
= 1 · 1000

iv. Jadi data rate untuk baud rate 1000 dan modulasi FSK adalah 1000 bps.
(b) ASK (skor 5%)
Jawaban:
i. Diketahui:
• rASK = log2 2 = 1
• Baud rate, S = 1000
ii. Ditanya: bit rate, N
iii. Penyelesaian:

N = rS
= 1 · 1000

iv. Jadi data rate untuk baud rate 1000 dan modulasi ASK adalah 1000 bps.

4
4 Multiplexing
9. Jelaskan tujuan dari multiplexing! (skor 5%)
Jawaban: Multiplexing adalah sekumpulan teknik yang memungkinkan transmisi banyak
sinyal sekaligus melalui sebuah link tunggal.
10. Diketahui 5 kanal, masing-masing dengan lebar pita 100-kHz akan di-multiplex. Berapakah
pita minimum untuk link tersebut jika terdapat guard band selebar 10 kHz antar kanal?
(skor 10%)
Jawaban:

(a) Diketahui:
• Jumlah kanal, N = 5
• Lebar pita (bandwidth) tiap kanal BC = 100kHz
• Guard band, BG = 10kHz
(b) Ditanya: Bandwidth keseluruhan untuk link tersebut B
(c) Penyelesaian:

B = (N BC ) + (N − 1)BG
= (5 · 100) + (5 − 1)10
= 500 + (4)10
= 500 + 40
= 540

(d) Jadi total bandwidth yang dibutuhkan untuk link tersebut adalah 540 kHz.

5 Media Transmisi
11. Buatlah diagram pohon yang menjabarkan tentang jenis-jenis media transmisi! Jelaskan!
(skor 5%)
Jawaban: Lihat Gambar 1

Gambar 1: Diagram pohon jenis-jenis media transmisi

12. Jelaskan perbedaan antara omnidirectional dan unidirectional ! (skor 5%)


Jawaban: Unidirectional berarti arah pancaran antena dominan ke satu arah sementara
omnidirectional berarti sinyal dipancarkan 360◦ .
13. Jelaskan bagian-bagian dari kabel serat optik beserta kegunaannya! (skor 5%)
Jawaban:
(a) Core: terbuat dari kaca/plastik, berfungsi sebagai media yang merambatkan sinyal
cahaya.

5
(b) Cladding: terbuat dari kaca/plastik dengan kepadatan yang lebih rendah daripada core,
berfungsi mencegah terjadinya refraksi cahaya dari core.
(c) Bagian-bagian yang berfungsi sebagai pelindung:
i. Plastic buffer
ii. strength member, berupa pilinan kawat baja, digunakan pada kabel udara
iii. Outer jacket

6 Switching
Setiap soal memiliki bobot 15% yang dibagi dalam beberapa pertanyaan. Pilih salah
satu kasus untuk dikerjakan. Tidak dibenarkan mengerjakan hanya sebagian dari
masing-masing soal yang ada. Jawaban demikian tidak akan dihitung.

14. Diketahui pada sebuah banyan switch terdapat paket-paket dengan rute sebagai berikut:
• Input port: 1; Output port: 1
• Input port: 3; Output port: 14
• Input port: 15; Output port: 8
• Input port: 12; Output port: 12
• Input port: 10; Output port: 2
Berdasarkan informasi di atas, jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini:
(a) Berapakah jumlah stage yang dibutuhkan beserta jumlah microswitch pada masing-
masing stage? (skor 5%)
(b) Bagaimanakah gambar layout dari switch tersebut? (skor 5%)
(c) Microswitch mana saja yang dilalui untuk setiap rute paket di atas? (skor 5%)
Jawaban:

(a) Pada soal diketahui bahwa nomor output port tertinggi adalah 15 (11112 ) sehingga
jumlah minimum port yang dibutuhkan adalah 24 = 16, baik input maupun output
port. Dengan demikian jumlah stage yang dibutuhkan adalah log2 (16) = 4, dengan
jumlah microswitch pada masing-masing stage adalah 16
2 = 8.
(b) Layout dari switch tersebut ditunjukkan dalam Gambar 2.
(c) Rute paket:
• Input port: 1; Output port: 1 (00012 ) = A2 → B2 → C2 → D1
• Input port: 3; Output port: 14 (11102 ) = A4 → B8 → C8 → D8
• Input port: 15; Output port: 8 (10002 ) = A8 → B8 → C6 → D5
• Input port: 12; Output port: 12 (11002 ) = A5 → B5 → C7 → D7
• Input port: 10; Output port: 2 (0010) = A3 → B3 → C1 → D2

6
Input ports Output ports
(numbers in decimal) (numbers in binary)

0 0 0 0 0 0000 = 0
A-1 B-1 C-1 D-1
8 1 1 1 1 0001 = 1
1 0 0 0 0 0010 = 2
A-2 B-2 C-2 D-2
9 1 1 1 1 0011 = 3
2 0 0 0 0 0100 = 4
A-3 B-3 C-3 D-3
10 1 1 1 1 0101 = 5
3 0 0 0 0 0110 = 6
A-4 B-4 C-4 D-4
11 1 1 1 1 0111 = 7
4 0 0 0 0 1000 = 8
A-5 B-5 C-5 D-5
12 1 1 1 1 1001 = 9
5 0 0 0 0 1010 = 10
A-6 B-6 C-6 D-6
13 1 1 1 1 1011 = 11
6 0 0 0 0 1100 = 12
A-7 B-7 C-7 D-7
14 1 1 1 1 1101 = 13
7 0 0 0 0 1110 = 14
A-8 B-8 C-8 D-8
15 1 1 1 1 1111 = 15

Output ports
(numbers in decimal)

Gambar 2: Layout switch dengan 16 I/O port dan 4 stage. Pewarnaan hanya untuk memudahkah dalam melihat
sirkuit internal.

15. Diketahui 2 orang teman, sebut saja Subingar dan Elbra. Asumsikan mereka sejaman dengan
Dylan sehingga sarana telekomunikasi yang umum adalah telepon. Suatu hari Subingar ingin
menghubungi Elbra. Diketahui masing-masing memiliki telepon rumah dan terhubung pada
jaringan PSTN seperti yang ditunjukkan pada Gambar 3.

Local
Exchange C
Local
Exchange A Elbra

Local
Subingar Exchange B

Gambar 3: Ilustrasi jaringan PSTN

(a) Jika Subingar adalah pihak yang memulai komunikasi, jelaskan bagaimana komunikasi
antar keduanya bisa terjalin! (skor 7.5%)
(b) Jika Elbra menutup telepon, jelaskan bagaimana proses komunikasi berakhir! (skor
7.5%)

Jawaban:
Public switched telephone network (PSTN) merupakan jaringan yang menerapkan circuit
switching. Dengan demikian dikenal istilah Three Phases yaitu Setup, Data Transfer dan
Teardown. Dengan demikian jawaban untuk pertanyaan di atas adalah:

(a) Jika Subingar yang memulai komunikasi, maka Setup Phase dimulai dari pesawat tele-
pon milik Subingar. Diasumsikan Subingar telah menekan nomor telepon miliki Elbra,
maka pesawat telepon dari Subingar akan mengirimkan request ke sentral telepon yang
terhubung langsung dengannya, yakni Local Exchange A. Di Local Exchange A terjadi
proses routing untuk menemukan rute/jalur komunikasi ke nomor telepon Elbra. Se-
lanjutnya, bila masih tersedia circuit pada jalur keluar menuju ke nomor telepon Elbra,
maka akan terjadi forwarding. Dalam Setup Phase, yang di-forward masih berupa cir-
cuit request. Proses ini berulang pada setiap sentral telepon (dalam hal ini exchange

7
point) hingga tiba di sentral yang terhubung dengan Elbra. Pada sentral yang ter-
hubung dengan Elbra, request akan diteruskan ke pesawat telepon milik Elbra. Bila
diangkat, maka komunikasi masukk dalam Data Transfer Phase.
(b) Bila Elbra menutup telepon, maka LE C akan menerima sinyal komunikasi berakhir.
Selanjutnya, sinyal tersebut akan diteruskan secara bertahap ke sentral-sentral yang
terlibat pada komunikasi ini. Inilah yang dinamakan Teardown Phase.

Dalam circuit switching, proses routing hanya terjadi pada Setup Phase.

Anda mungkin juga menyukai